Anda di halaman 1dari 1

TUGAS FINAL UNTUK NON MERANGKUM

DEADLINE 10 JANUARI 2023

1. Menurut Pasal 1 UU No 39 Tahun 1999, Hak Asasi Manusia adalah seperangkat


hak yang melekat pada hakikat dan keberadaan manusia sebagai makhluk
Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerah-Nya yang wajib dihormati,
dijunjung tinggi dan dilindungi oleh negara, hukum dan Pemerintah, dan
setiap orang demi kehormatan serta perlindungan harkat dan martabat
manusia. Apakah HAM dewasa ini telah memenuhi kodrat seharusnya sesuai
dengan apa yang diharapkan dicita-citakan oleh bangsa Indonesia? Jabarkan
pendapat anda (satu halaman double folio)
2. Pilih salah satu diantara tiga topik berikut lalu buat resume paling sedikit satu
halaman double folio. (Tulis tangan, scan dan bentuk file pdf)
a. Identitas nasional
b. Teori terjadinya negara
c. Hakikat bangsa dan negara Indonesia

Anda mungkin juga menyukai