Anda di halaman 1dari 2
Komponen Penelitian Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak) ‘Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran Tokasi ‘SMK MEDIA INFORMATIKA JAKARTA SELATAN Tujuan yang ingin dicapai Penulis & Peneliti Periode Penelitian Situasi: Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini. rang tinggi dalam pembelajaran Nurhayati, S.Sos.1 ‘Juli 2020-April 20231 Peserta didik kurang termotivasi dengan proses atau Kegiatan belajar-mengajar di jurusan PSPT karena mereka merasa seluruh materi bersifat teoritis dan Kurang menyentuh tataran praktek. Peran saya sebagai guru produktif PSPT merasa bertanggung jawab untuk berusaha meminimalisir hal tersebut dan mewujudkan keinginan siswa untuk bisa melakukan praktek produksi televisi format drama ataupun non drama Tantangan : Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan tersebut? Siapa saja | yang terlibat, ‘Aksi Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut/ strategi apa yang digunakan/ bagaimana prosesnya, siapa saja yang | terlibat / Apa saja sumber | daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini Tantangan : Belum lengkapnya fasilitas praktek untuk siswa maupun guru Pihak terlibat : Kepala Sekolah, Kepala Jurusan, Guru dan Peserta Didik Langkah yang dilakukan: - Menggunakan perangkat pribadi peserta didik masing-masing seperti Handphone untuk merekam audio dan visual dan lighting alami untuk pencahayaan sementara waktu selama alat-alat belum tersedia - Bersama kepala jurusan melakukan diskusi terkait masalah tersebut dan mengajukan pengadaan sarana dan peralatan untuk proses praktek pembelajaran peserta didik ke kepala sekolah - Menginisiasi pengadaan ruang podcast yang bisa dimanfaatkan siswa-i untuk praktek dan menjadikannya sebagai sarana maupun wadah siswa-i berkreativitas - Melengkapi ruang tersebut dengan alat-alat yang mendukung praktik siswa-i, seperti pengadaan Soundcard, mic wireless, handy record, lighting video & stand, stabilizier kamera dan lain-lain Refleksi Hasil dan dampak Bagaimana dampak dari aksi dari Langkah-langkah yang Dampak yang cukup signifikan dan berkelanjutan hingga sekarang dimana siswa-siswi sangat antusias menjalani kegiatan pembelajaran yang bersifat teori [ dilakukan? Apakah hasilnya | efektif? Atau tidak efektif? Mengapa? Bagaimana respon | orang lain terkait dengan strategi yang dilakukan, Apa | yang menjadi faktor | keberhasilan atau | ketidakberhasilan dari | | strategi yang dilakukan? Apa | pembelajaran dari | keseluruhan proses tersebut | tee Jakarta, 13 Desember 2022 Penulis/Peneliti Nurhayati, S.Sos.1 Guru Produktif terlebih praktek. Hasilnya dirasa cukup efektif dengan diproduksinya acara podcast dan film pendek yang dilakukan secara berkala. Faktor keberhasilan hal tersebut karena adanya: - Komunikasi dan kerjasama antara guru-guru, kajur dan kepala sekolah untuk memajukan proses KBM di jurusan PSPT - Kepedulian yang tinggi para tenaga pendidik dilingkungan sekolah yang meihat potensi siswa-i berkreativitas dan mengasilkan produk (seni) - Minat siswa-i yang besar untuk berkarya dengan didukung fasilitas yang cukup. Mengetabui/Menyetujui Kepala Sekolah

Anda mungkin juga menyukai