Makalah Tugas Akhir PDF

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 13

NASKAH PUBLIKASI KARYA ILMIAH

SISTEM INFORMASI LOWONGAN KERJA


BERBASIS WEB

Disusun Oleh :

RIAN PRASKA ADI PERMANA


D 400 070 037

JURUSAN ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

LEMBAR PERSETUJUAN
Naskah Publikasi Karya Ilmiah dengan judul “SISTEM INFORMASI

LOWONGAN KERJA BERBASIS WEB” ini diajukan oleh :

NAMA : RIAN PRASKA ADI PERMANA

NIM : D 400 070 037

Guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program Sarjana

jenjang pendidikan Strata-Satu (S1) pada Fakultas Teknik Program Studi

Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Surakarta, telah diperiksa dan

disetujui pada :

Hari : Rabu

Tanggal : 1 Agustus 2012


SISTEM INFORMASI LOWONGAN KERJA BERBASIS
WEB

Rian Praska Adi Permana


FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
E-mail : praskatok@gmail.com

ABSTRAKSI

Perkembangan internet dan teknologi komunikasi sangat luar biasa dan


jauh berbeda dengan masa awal kehadirannya. Website merupakan salah satu
sumber daya internet yang berkembang pesat. Website telah membentang ke
seluruh penjuru dunia, tidak hanya terbatas pada lembaga-lembaga pendidikan
yang ingin memberikan informasi.
Website sistem informasi lowongan kerja ini nantinya akan
memudahkan mendapat informasi tentang lowongan pekerjaan. Pengembangan
sistem informasi lowongan kerja ini diharapkan mendapatkan suatu sistem
informasi berbasis Web dinamis.
Perancangan dilakukan menggunakan tool software ApacheFriends
XAMPP (Basispaket) version 1.6.7 (MySQL 5.0.51 (Community Server), PHP
5.2.6 dan phpMyAdmin 2.11.7), dengan web disainer Macromedia
Dreamweaver 8. Pengujian dilakukan secara localhost. Hasil pengujian
menunjukkan bahwa perancangan sistem informasi lowongan kerja ini
memudahkan mendapat informasi mengenai lowongan kerja dari perusahaan.

Kata kunci : MySQL, PHP, Sistem Informasi, Website.

PENDAHULUAN dunia internet, informasi dapat disediakan


untuk masyarakat seluruh dunia dan tidak
Perkembangan bidang teknik dibatasi oleh waktu. Dan untuk
informatika saat ini sudah mengalami menyampaikan informasi tersebut di dunia
kemajuan yang sangat pesat, dan menjadi internet dikenal suatu media untuk
suatu hal yang berguna dan penting bagi meletakkan informasi tersebut secara
masyarakat. Hal ini disebabkan bahwa di online yaitu web. Selain sebagai sarana
penyaji informasi, seiring dengan pencari pekerjaan yang tidak dibatasi
perkembangan jaman yang sangat cepat waktu, biaya dan letak geografis.
dan pesat, web juga biasanya digunakan Fungsi utama dari Sistem Informasi
oleh masyarakat sebagai media untuk Lowongan Kerja yang akan
melakukan berbagai aktifitas seperti e- dikembangkan ini adalah untuk
commerce, e-learning, online transaction, menampung advertising yang dipasang
online advertising, dan lain sebagainya. oleh penyedia pekerjaan yang dapat
Masalah yang dihadapi baik oleh diakses atau dilihat oleh siapapun dan
penyedia pekerjaan dan pencari kerja kapanpun. Jadi melalui Sistem Informasi
dalam masalah advertising, antara lain : Lowongan kerja ini penyedia pekerjaan
Bagi pihak penyedia pekerjaan : dapat memasang iklan dengan jauh lebih
1. Dibatasi oleh masalah biaya, semakin detail, sebab dengan menggunakan media
besar ukuran advertising yang internet biaya pemasangan iklan dapat
dipasangnya akan semakin mahal. dilakukan secara gratis dan tidak dibatasi
2. Dibatasi oleh masalah waktu, pada oleh ruang dan waktu. Jadi penaruh iklan
umumnya advertising yang dipasang dapat memberikan syarat – syarat maupun
hanya berlaku untuk 1 hari/jangka informasi – informasi sedetail mungkin
waktu yang pendek. dan jangka waktu yang lama, tergantung
Bagi pihak pencari kerja : keinginan pemasang iklan tersebut.
1. Pada waktu iklan dimuat, si pencari Apabila user ingin memasukkan
kerja tidak membeli media tempat surat lamaran pekerjaan, maka user harus
iklan dimuat. terlebih dahulu melakukan proses registrasi
2. Adanya faktor kemalasan untuk secara online. Dibagian registrasi ini user
melihat iklan yang disebabkan ukuran wajib mengisi kolom – kolom informasi
iklan terlalu kecil. seperti nama, alamat, jenis kelamin,
3. Timbulnya keraguan disebabkan pendidikan, tempat tanggal lahir dan
kurangnya informasi/syarat yang lainnya.
diminta oleh penyedia pekerjaan
dikarenakan terbatasnya ukuran iklan. 1.1 Perumusan Masalah
Sebagai Tugas Akhir, Berdasarkan latar belakang
dikembangkanlah suatu Sistem Informasi masalah dan hubungan dengan pemilihan
Lowongan Kerja berbasis web, para judul, maka Penulis merumuskan pokok
pencari pekerjaan dan orang yang permasalahan : Bagaimana membuat
menyediakan pekerjaan dapat sebuah aplikasi website lowongan
berpartisipasi dengan memberikan semua pekerjaan untuk kemudahan para pencari
informasi yang dibutuhkan pada sistem pekerjaan dan penyedia pekerjaan.
dan tidak dipungut biaya sehingga web
dapat menjadi suatu media tempat 1.2 Pembatasan Masalah
bertemunya penyedia pekerjaan dan Berdasarkan topik yang telah
dikemukakan diatas dan mengingat
luasnya masalah dan terbatasnya waktu b. Membuat suatu sistem
Penulis, maka pembahasan masalah lebih informasi lowongan kerja .
terarah perlu adanya pembatasan masalah,
Penulis membatasi masalah ini hanya pada
pembuatan konsep dasar lowongan
pekerjaan online yang diskripsinya 1.3.2 Manfaat
mengacu pada database, dan beberapa Beberapa manfaat dari pembuatan
informasi atau berita tentang lowongan tugas akhir ini adalah sebagai berikut
pekerjaan. a. Untuk Penulis
Mengimplementasikan ilmu
1.3 Tujuan yang diperoleh dibangku kuliah
Penyusunan Tugas Akhir ini b. Untuk Akademik
mempunyai tujuan dan manfaat sebagai Memberikan sumber acuan
berikut : (referensi) dan bahan kajian bagi
1.3.1 Tujuan upaya pengembangan aplikasi .
Tujuan dari pembuatan tugas akhir c Untuk Perusahaan
ini adalah : Memberikan layanan informasi
a. Memenuhi salah satu lowongan pekerjaan berbasis
persyaratan untuk dapat internet yang mempu
menyelesaikan perkuliahan di menyediakan informasi secara
Fakultas Teknik Elektro cepat, tepat dan tidak dibatasi
Universitas Muhammadiyah oleh letak geografis.
Surakarta.

tidak bisa memasukkan iklan secara


2.1 Telaah Penelitian bersamaan.
Dedy Setiawan. Sistem Pencarian Aswadul Fitri Saiful Rahman.,
Iklan Koran On Line Dengan Sistem Informasi Pendukung
Menggunakan PHP dan Web. Pembelajaran Menggunakan MySQL dan
Perancangan web iklan koran yang Penulis PHP. Sistem informasi pendukung
lakukan hanya bersifat membantu proses pembelajaran menggunakan MySQL dan
pencarian iklan koran agar lebih mudah PHP ini dapat memberikan kemudahan
dalam pemasangan maupun pencarian dalam memberikan informasi kepada
iklan. Menu-menu yang disajikan dalam mahasiswa baik itu dalam pengolahan
perancangan web ini bisa membantu database, menyimpan, mengubah,
proses pencarian iklan. Perancangan iklan menghapus dan semuanya itu dapat
koran ini dapat memudahkan dan diakses melalui tampilan berupa web,
mempercepat aliran informasi dan
pemrosesan data iklan yang ada dalam 2.1.1 Definisi Web Informasi dan
Koran. Kekurangan dari sistem ini adalah Data
cara pemasangan iklan secara manual dan
Website atau situs dapat seluruh dunia yang berisikan informasi
diartikan sebagai kumpulan halaman dan sebagai sarana komunikasi data
yang menampilkan informasi data teks, yang berupa suara, gambar, video dan
data gambar diam atau gerak, data juga teks.
animasi suara, video dan atau gabungan
dari semuanya. Baik yang bersifat statis 2.3 PHP ( Personal Home Page )
maupun dinamis yang membentuk satu PHP adalah bahasa program yang
rangkaian bangunan yang saling terkait berbentuk script yang diletakkan
dimana masing – masing dihubungkan didalam server web dan hanya dapat
dengan jaringan – jaringan halaman berjalan pada server yang hasilnya dapat
(hyperlink). ditampilkan pada klien. PHP merupakan
(http://www.baliorange.web.id). bahasa standar yang digunakan dalam
dunia website. Interpreter PHP dalam
Informasi merupakan hasil mengakses kode PHP pada sisi server
pengolahan data sehingga menjadi disebut server side. PHP diciptakan dari
bentuk yang penting bagi penerimanya ide Rasmus Lerdof yang membuat
dan mempunyai kegunaan sebagai dasar sebuah script perl. Script tersebut
dalam pengambilan keputusan yang sebenarnya dimaksudkan untuk
dapat dirasakan akibatnya secara digunakan sebagai program untuk
langsung saat itu juga atau secara tidak dirinya sendiri. Akan tetapi, kemudian
langsung pada saat mendatang ( Sutanta, dikembangkan lagi sehingga menjadi
2004 ). Data didefinisikan sebagai bahan sebuah bahasa yang disebut Personal
keterangan tentang kejadian – kejadian Home Page.
nyata atau fakta – fakta yang dirumuskan
dalam sekelompok lambing tertentu 2.4 Database
yang tidak acak menunjukkan jumlah, Database sering didefinisikan
tindakan dan hal. Data dapat berupa sebagai kumpulan data yang terkait.
catatan – catatan dalam kertas, buku, Secara teknis, yang berada dalam sebuah
atau tersimpan sebagai file dalam baris database adalah sekumpulan tabel atau
data (Sutanta, 2004 ). objek lain (indeks, view, dan lain-lain).
Tujuan utama pembuatan database
2.2 Internet adalah untuk memudahkan dalam
Internet adalah suatu jaringan mengakses data. Data dapat
komputer yang satu dengan yang lain ditambahkan, dihapus, atau dibaca
saling terhubung untuk keperluan dengan relatif mudah dan cepat. Saat ini
komunikasi dan informasi. Sebuah tersedia banyak perangkat lunak yang
komputer satu jaringan internet dapat ditujukan untuk mengelola database.
berada dimana saja atau bahkan di Database MySQL, Abdul Kadir, 2009 )
seluruh Indonesia. Sering juga Internet
diartikan sebagai jaringan komputer di 2.5 SQL (Structured Query Language)
SQL adalah kependekan dari menggunakannya dan tidak dicekal.
Structured Query Language ( bahasa MySQL (My Structure Query Language)
query yang terstruktur). Istilah Query merupakan program pengakses database
Language memang tidak tepat sama yang bersifat jaringan sehingga dapat
dengan istilah bahasa basis data yang digunakan untuk aplikasi Multi User
terdiri atas Data Defiinition Language (banyak pengguna). Kelebihan lain dari
dan Data Manipulation Language. SQL MySQL (My Structure Query Language)
mengacu kepada “Structured Query adalah menggunakan bahasa Query
Language” bahasa yang telah standar yang dimiliki SQL (Structure
distandarkan untuk digunakan dalam Query Language). MySQL (My
mengakses basis data. SQL adalah suatu Structure Query Language) memiliki
bahasa permintaan yang terstruktur yang layar utama seperti layar DOS yaitu
telah distandarkan untuk semua program memiliki prompt utama yang disebut
pengakses database seperti Oracle, mysql>. (PHP dan MySQL dengan
Postres, SQL Server dan lain – lain. Editor Dreamweaver MX, Bunafit
(PHP dan MySQL dengan Editor Nugroho).
Dreamweaver MX, Bunafit Nugroho). 2.8 Flowchart
Menurut Bodnar dan Hopwood
(2004) Flowchart adalah sebuah diagram
simbol yang menunjukkan alur data dan
2.6 Macromedia Dreamweaver proses dari operasi dalam sebuah sistem.
Macromedia Dreamweaver 8 Flowchart disusun dengan simbol
merupakan software web design yang sebagai alat bantu menggambarkan
terlengkap untuk saat ini yang berguna proses di dalam program. Simbol-simbol
untuk merancang, membuat, dan yang digunakan dapat dilihat pada Tabel
mendesain website dari pada software 2.1.
perancang website lainnya. Mulai dari Tabel 2.1 Tabel simbol
untuk memasukkan atau memainkan file flowchart
animasi, video, dan file multimedia
lainnya,
(http://massaleh.blogspot.com/2009/03/p
anduan-lengkap-desain-web-
macromedia.html )

2.7 MySQL (My Structure Query


Language)
MySQL (My Structure Query
Language) adalah sebuah program
pembuat database yang bersifat open
source, artinya siapa saya boleh
2.9 CSS (Cascade Style Sheet) untuk mengakses database MySQL
CSS adalah sebuah set aturan yang dapat mempermudah dan
yang memberikan kontrol lengkap mempersingkat kerja. PhpMyAdmin
tampilan halaman web dan tampilan adalah utilitas yang dapat digunakan
isinya (Jamsa,2002). Menurut Neiderst untuk berinteraksi dengan database
(2001) CSS bermanfaat untuk : MySQL. Utilitas ini berbasis web dan
a. Greater Typhography and page dapat digunakan untuk melakukan
layout control (mengontrol berbagaia operasi yang mengakses
typhography dan tampilan database. (Membuat Aplikasi Web
halaman dengan baik). dengan PHP dan Database MySQL,
b. Style is separate from structure Abdul Kadir, 2009)
(style terpisah dari struktur
halaman)
c. Potentially smaller documents
(berpotensi membuat dokumen 2.12 Web Browser
lebih kecil). Browser adalah program
d. Easier site maintenance (lebih aplikasi yang menterjemahkan kode
mudah di-maintenance) HTML dan merepresentasikan
halaman web site. Aplikasi inilah yang
paling sering kita gunakah setiap hari
untuk melakukan browsing di dunia
maya. Macam browser sekarang
3. METODE PENELITIAN
semakin banyak saja diantaranya
adalah Internet Explorer, Netscape,
2.10 PHP MyAdmin Mozilla firefox, Google Chrome,
PphMyAdmin adalah suatu Safari,
program open source yang berbasis http://id.wikipedia.org/wiki/Peramban
web yang dibuat menggunakan _web)
aplikasi PHP. Program ini digunakan

3.1 Alur Metode Penelitian dalam pembuatan website bisa


Dimulai dengan pencarian menjadi mudah dengan bantuan data-
referensi berupa buku-buku internet data yang telah dikumpulkan.
informasi lainnya. Referensi yang Website yang sudah dibuat,
telah ada kemudian dilakukan kemudian dilakukan pengujian,
pencarian data yang diperlukan pengujian ada 2 (Dua) kemungkinan
untuk membuat sistem informasi yaitu program berjalan sesuai dengan
lowongan kerja berbasis web keinginan atau program tidak.
menggunakan php dan mysql. 3.2 Flowchart
Perancangan website dilakukan agar a. Flowchart Penelitian
Proses ini dibagi dalam beberapa b. Flowchart Sistem
tahapan untuk mempermudah Proses ini dibagi dalam beberapa
melakukan penelitian seperti pada tahapan untuk mempermudah
Gambar 3.1. melakukan perancangan sistem seperti
pada Gambar 3.2

Pada rancangan alur sistem ini Penulis Jobseeker/pencari kerja hak


membuat rancangan seperti alur diatas aksesnya tidak seperti
supaya mempermudah dalam administrator yang banyak sekali
penggunaanya. berikut ini tugas dari memegang peranan penting,
masing-masing user atau pengguna disini pegawai diberikan hak
aplikasi ini : akses dibawah admin yaitu
a. Administrator / Admin berupa edit password dan
Semua data dalam aplikasi ini username, melihat lowongan
yang berkewenangan adalah admin pekerjaan, serta menambahkan
karena tugas admin yaitu komentar.
menambahkan berita sebagai info, c. Perusahaan
menghapus pelamar , dan perusahaan Hak akses untuk Perusahaan
yang tidak bertanggung jawab dengan yakni melihat lowongan yang ada
akun yang digunakan, mengkonfirmasi
pekerjaan yang dipublish perusahaan, ,menambahkan atau memposting
serta menghapus komentar yang pekerjaan,edit username dan
dianggap tidak membangun. password.
b. Jobseeker /Pencari kerja
3.3 User Interface (Skema Kerangka) lowongan, tentang kami, informasi,
Setelah perancangan tabel daftar, dan login.
dan relationship (hubungan antar c) Menu 2 : ialah menu /
tabel) selesai dirancang, maka tahap pilihan yang ada di dalam menu utama
selanjutnya Penulis tempuh dengan atau setelah menu utama dipilih. Pada
membuat skema kerangka program menu ini terdapat search, contact me,
aplikasi yang nantinya program berita utama, dan tampilan komentar .
tersebut dibuat dengan menggunakan d) Content : yaitu berisi
Macromedia Dreamweaver 8.0. tentang aplikasi atau program yang
dapat dilihat seperti Gambar 3.4. dibuat. Tampilannya menyesuaikan
dengan menu yang dipilih.
e) Footer : merupakan tampilan
paling bawah / akhir dari sebuah
halaman website.
4. PENGUJIAN DAN
PEMBAHASAN SISTEM

a. 4.1 Pengujian Halaman Home


Halaman home merupakan halaman
utama web yang menampilkan semua
menu-menu yang berkaitan dengan
Gambar 3.4.
user ataupun admin.
Kerangka User
Interface.
Pada Gambar 3.4. merupakan contoh Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dari
dari setiap halaman yang akan dibuat gambar yang telah Penulis cantumkan
Penulis dan dapat dijelaskan fungsi dari pada Gambar 4.1.
masing-masing form tersebut yaitu:
a) Header : yaitu awalan
atau kepala dari sebuah website yang
berisi tentang judul aplikasi yang ada
pada aplikasi website. Pada aplikasi
ini Penulis akan memeberikan judul
web tersebut dengan judul
SILOWKER (Sistem Informasi
Lowongan Kerja)
b) Menu 1 : adalah menu
atau pilihan utama dari program
aplikasi yang Penulis buat. Menu ini
terdapat 6 pilihan yakni berita,
Gambar 4.1 Halaman Utama

4.2 Pengujian Halaman Login

Halaman login terdapat 2 pilihan,


login untuk perusahaan dan login untuk
jobseeker, setelah dipilih akan diarahan ke
halaman login sesuai pilihan.

Gambar 4.10 Halaman jobseeker


Halaman ini dapat diakses setelah
jobseeker
4.4 Pengujian Halaman penerbitan
lowongan
Halaman penerbitan lowongan ini
berisi syarat-syarat yang dibutuhkan
jobseeker untuk melamar pekerjaan,
Gambar 4.5 Halaman login
Pada halaman login terdapat 2 kolom
yang harus diisikan user untuk masuk
ke akun mereka.

4.3 Pengujian Halaman jobseeker

Halaman ini terdapat info lowongan


secara detail dari perusahaan yang ada
seperti Gambar 4.10.

Gambar 4.9 Halaman penerbitan


lowongan

Pada halaman ini semua kolom yang sudah


diisi perusahaan akan tampil di akun
perusahaan, sehingga bisa diedit jika dirasa
kurang, atau jika sudah ada lowongan yang
kadaluarsa bisa dihapus. Tabel 4.1 Hasil Kuisioner

4.5 Perbandingan dengan Web yang


sejenis
Penulis telah selesai mengerjakan
Sistem Informasi Lowongan Kerja
Berbasis Web dan Penulis menyadari
ternyata sudah ada yang membuat website
yang serupa dengan website yang dibuat
oleh Penulis, banyak kekurangan Penulis
dalam pembuatan website ini.
Salah satu situs yang membuat Berdasarkan hasil kuisioner pada
website sistem informasi lowongan kerja Tabel 4.1. Nilai yang ada pada setiap
yakni http://www.jobloker.co.id/. Kelebihan kolom pengujian adalah poin yang ada
dalam website ini sudah komplit dan sangat pada setiap jawaban yang dipilih,
professional, serta tampilan yang sangat berikut penilaian atau poin yang ada
bagus, perbedaan dengan website Penulis pada setiap huruf. Jawaban A
terletak pada fasilitas. Kekurangan di memiliki poin atau nilai 3, jawaban B
website Penulis yakni di akun jobseeker memiliki poin atau nilai 2, jawaban C
tidak terdapat fasilitas untuk input cv, dan memiliki poin atau nilai 1, dan
melamar ke perusahaan. Sedangkan pada jawaban D tidak memiliki poin atau
website di atas sudah ada layanan tersebut. nilai 0
Oleh karena itu Penulis berani
menyatakan bahwa website yang Penulis 5. PENUTUP
buat ini tidak menjiplak atau mencontek dari
website yang sudah ada, tetapi murni dari A. Kesimpulan
pemikiran Penulis sendiri. Perancangan sampai pengujian
sistem menghasilkan kesimpulan
4.6 Hasil Kuisoner Pengujian Website sebagai berikut :
1. Sistem informasi lowogan
Setelah Penulis melakukan kerja berbasis web ini dirancang
pengujian, lalu membuat kuisioner untuk dengan menggunakan bahasa
mengetahui bagaimana respon dan pemrograman PHP dan database
pendapat para responden yang telah MySQL.
mencoba atau hanya melihat website ini 2. Web ini berfungsi untuk
saat pengujian, maka berikut ini Tabel mencari info lowongan kerja dan
4.1 dalah hasil pengujian website Sistem memberikan informasi lowongan kerja
Informasi lowongan Kerja Berbasis Web dari perusahaan .
berdasarkan kuisioner yang terdapat 3. Website ini tidak memiliki fitur
pada halaman lampiran. untuk melamar pekerjaan ke perusahaan,
hanya sekedar informasi dari perusahaan Yogyakarta : Wahana Komputer dan
untuk jobseeker. Andi Offset (Penerbit Andi).
4. Sardi, Irawan. 2004. Manajemen, Desain
B. Saran dan Pengembangan Situs Web dengan
Penulis memiliki beberapa saran kepada
Macromedia Dreamweaver MX dan
beberapa pihak mengenai
Adobe Photoshop 7.0. Jakarta : PT. Elex
perancangan yang dilakukan ini, yaitu
Media Komputindo.
:
5. Kadir, A. 2002. Pemrograman Web
1. Ukuran file perlu diperhatikan dalam
mencakup : HTML, CSS, Java Script &
pembuatan website, semakin kecil ukuran
PHP. Yogyakarta : Andi Offset
file maka akan lebih cepat dan mudah
(Penerbit Andi).
untuk di akses oleh para pengunjung
website. 6. Pramono, Andi, Syafii, M. 2005.
2. Pengembangan lebih lanjut perlu Kolaborasi Flash, Dreamweaver, dan
dilakukan untuk meningkatkan kinerja PHP untuk Aplikasi Web
dengan sistem berbasis teknologi Site.Yogyakarta : Andi.
informasi, sehingga nantinya akan lebih
memudahkan diakses dimanapun untuk
memperoleh sumber informasi.
3. Perancangan berikutnya diharapkan
dapat menyempurnakan bagian keamanan
basis data yang digunakan di MySQL.
4. Diharapkan perancangan berikutnya
disertai fasilitas untuk melamar pekerjaan
dari jobseeker ke perusahaan.
5. Perancangan berikutnya
diharapkan jobseeker dapat
mengupload CV mereka .

Daftar Pustaka

1. Kurniawan, Rulianto, Desember 2007,


54 Trik Tersembunyi PHP, Palembang :
Maxicom.
2. Ramadhan, Arief S.Kom, dan Saputra,
Hendra S.Kom. 2005. Buku Latihan
PHP 5 dan MySQL. Jakarta : PT Elex
Media Komputindo.
3. Anonim. 2006. Menguasai
Pemrograman Web dengan PHP 5.

Anda mungkin juga menyukai