Anda di halaman 1dari 11

Kapitalisme dalam tantangan Pancasila sebagai sistem filsafat ialah…

*
a. Pancasila tenggelam dalam pusaran sejarah masa lalu yang tidak lagi relevan untuk disertakan
dialektika reformasi.
b. Pancasila semakin jarang diucapkan, dikutip, dan dibahas baik dalam konteks kehidupan
ketatanegaraan, kebangsaan maupun kemasyarakatan.
c. Kapitalisme menekankan kebebasan pemilik modal untuk mengembangkan usahanya dalam rangka
meraih keuntungan sebesar-besarnya, sehingga menimbulkan berbagai dampak negatif, seperti monopoli,
gaya hidup konsumerisme, dan lain-lain.
d. Komunisme yang sangat menekankan dominasi Negara sebagai pemilik modal, sehingga
menghilangkan peran rakyat dalam kehidupan bernegara.

Rumusan Pancasila secara resmi dan sah ditetapkan pada tanggal…


*
a. 18 Agustus 1945
b. 17 Agustus 1945
c. 16 Agustus 1945
d. 15 Agustus 1945

Esensi Pancasila sebagai sistem filsafat yang hakikatnya terletak pada prinsip keputusan yang
diambil lebih didasarkan atas semangat musyawarah untuk mufakat, bukan membenarkan begitu
saja pendapat mayoritas tanpa peduli pendapat minoritas merupakan hakikat pada sila…
*
a. Sila Keadilan
b. Sila Kerakyatan
c. Sila Persatuan
d. Sila Kesatuan

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat
Permusyawaratan – mufakat perwakilan, kebijaksanaan (rationalism), peradaban Indonesia
mempunyai Ketuhanan yang Maha Esa dikemukakan oleh….
*
a. Moh. Yamin
b. R.A.A. Wiranatakoesoema
c. K.R.M.T.H. Woerjaningrat
d. Soesanto Tirtoprodjo

Yang dimaksud dengan filsafat Pancasila sebagai Genetivus Objectivus ialah…


*
a. Nilai-nilai Pancasila dijadikan orientasi ke depan dan mengharuskan bangsa Indonesia selalu
menyadari situasi kehidupan yang sedang dihadapinya.
b. Nilai-nilai Pancasila dipergunakan untuk mengkritisi berbagai aliran yang berkembang, baik untuk
menemukan hal-hal yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila maupun untuk melihat nilai-nilai yang tidak
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
c. Nilai-nilai Pancasila dipergunakan untuk menjadi dasar filosofis Negara Indonesia.
d. Nilai-nilai Pancasila dijadikan sebagai objek yang dicari landasan filosofisnya berdasarkan sistem-
sistem dan cabang-cabang filsafat yang berkembang di barat.

Pada penjabaran Pancasila dalam batang tubuh UUD 1945 terdapat 4 pokok pikiran. Pokok
pikiran yang mengandung makna negara melindungi segenap Bangsa Indonesia dan seluruh
tumpah darah dengan berdasar atas persatuan dengan mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh
rakyat Indonesia ialah….
*
a. Persatuan
b. Keadilan sosial
c. Kedaulatan rakyat
d. Ketuhanan yang Maha Esa

Yang dimaksud dengan Pancasila merupakan konsensus politik ialah....


*
a. Common platform masyarakat Indonesia yang plural.
b. Suatu persetujuan politik yang disepakati bersama oleh berbagai golongan masyrakat di Indonesia.
c. Pancasila sebagai doktrin dan pandangan dunia yang khas tidak menguntungkan jika dinilai dari tujuan
mempersatukan bangsa.
d. Petunjuk dalam kehidupan bernegara bagi masyarakat.

Yang dimaksud dengan filsafat Pancasila sebagai Genetivus Subjectivus ialah…


*
a. Nilai-nilai Pancasila dijadikan orientasi ke depan dan mengharuskan bangsa Indonesia selalu
menyadari situasi kehidupan yang sedang dihadapinya.
b. Nilai-nilai Pancasila dipergunakan untuk mengkritisi berbagai aliran yang berkembang, baik untuk
menemukan hal-hal yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila maupun untuk melihat nilai-nilai yang tidak
sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
c. Nilai-nilai Pancasila dipergunakan untuk menjadi dasar filosofis Negara Indonesia.
d. Nilai-nilai Pancasila dijadikan sebagai objek yang dicari landasan filosofisnya berdasarkan sistem-
sistem dan cabang-cabang filsafat yang berkembang di barat.

Yang dimaksud dengan nilai integratif Pancasila ialah…


*
a. Alat dalam pencegahan terjadinya berbagai konflik dalam masyarakat.
b. Pancasila dijadikan sebagai sarana pemersatu dalam masyarakat dan prosedur penyelesaian konflik.
c. Hasil pemikiran yang isinya mencakup nilai-nilai tertentu demi mencapai sebuah tujuan tertentu yang
ingin dicapai.
d. Nilai-nilai yang terkandung di dalam Pancasila menjadi cita-cita normatif dalam penyelenggaraan
Negara.

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat Kebangsaan
Indonesia, Peri kemanusiaan, mufakat atau demokrasi, kesejahteraan Indonesia dan Ketuhanan
yang berkebudayaan dikemukakan oleh…
*
a. Ir. Soekarno
b. Soepomo
c. R. Abdoelrahim Pratalykrama
d. Drs. Moh. Hatta

Fungsi Pancasila sebagai ideologi Negara yaitu…


*
a. Memberikan kepada masyarakat Indonesia agar bisa mengembangkan sekaligus memelihara identitas
bangsa Indonesia.
b. Memberikan pengawasan terhadap setiap perilaku masyarakat serta bersikap kritis terhadap berbagai
macam usaha agar cita-cita bangsa yang ada dalam pancasila dapat terwujud.
c. Mengarahakan seluruh bangsa Indonesia supaya bisa mencapai tujuannya terutama yang berkaitan
dengan cita-cita bangsa yang ada dalam pancasila dapat terwujud.
d. Semua jawaban benar.

Hari lahir Pancasila diperingati pada tanggal….


*
a. 1 Juni
b. 10 Juni
c. 1 Mei
d. 1 Juli

Selama Era Reformasi berjalan, beberapa kelemahan yang melenceng dari nilai-nilai luhur
Pancasila di bawah ini yang tepat ialah….
*
a. Menjadikan Pancasila sebagai ideologi bangsa dengan memperhatikan relevansinya dengan
perkembangan zaman.
b. Pemerintah cukup konsisten dalam menegakkan hukum.
c. Menurunnya rasa persatuan dan kesatuan yang ditandai dengan adanya konflik di beberapa daerah.
d. Korupsi yang makin jarang terjadi.

Kewajiban warga negara terhadap negara dalam aspek esensi Pancasila sebagai sistem filsafat
merupakan pengertian dari….
*
a. Keadilan Komutatif
b. Keadilan Restoratif
c. Keadilan Distributif
d. Keadilan Legal

Pada penjabaran Pancasila dalam batang tubuh UUD 1945 terdapat 4 pokok pikiran. Pokok
pikiran yang mengandung makna negara hendak mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat
Indonesia ialah….
*
a. Persatuan
b. Keadilan sosial
c. Kedaulatan rakyat
d. Ketuhanan yang Maha Esa

Yang dimaksud dengan Pancasila sebagai ideologi Negara ialah…


*
a. Alat dalam pencegahan terjadinya berbagai konflik dalam masyarakat.
b. Pancasila dijadikan sebagai sarana pemersatu dalam masyarakat dan prosedur penyelesaian konflik.
c. Hasil pemikiran yang isinya mencakup nilai-nilai tertentu demi mencapai sebuah tujuan tertentu yang
ingin dicapai.
d. Nilai-nilai yang terkandung di dalam Pancasila menjadi cita-cita normatif dalam penyelenggaraan
Negara.

Pada penjabaran Pancasila dalam batang tubuh UUD 1945 terdapat 4 pokok pikiran. Pokok
pikiran yang mengandung makna negara berdasar atas Ketuhanan yang Maha Esa menurut dasar
kemanusiaan yang adil dan beradab ialah….
*
a. Persatuan
b. Keadilan sosial
c. Kedaulatan rakyat
d. Ketuhanan yang Maha Esa

Yang dimaksud dengan Visi Lima Tahunan dalam Ketetapan MPR Nomor 7 Tahun 2001
mengenai Visi Indonesia Masa Depan dalam perwujudan Pancasila sebagai ideologi negara dan
cita-cita penyelenggaraan negara ialah….
*
a. Visi yang dimaksud dalam Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN).
b. Visi bangsa Indonesia yang berlaku sampai dengan Tahun 2020.
c. Cita-cita luhur bangsa Indonesia sebagaimana dimaksudkan dalam UUD 1945 pada alinea kedua dan
alinea keempat.
d. Visi bangsa Indonesia yang dapat diubah sewaktu-waktu namun tetap pada dasar nilai Pancasila itu
sendiri.

Yang dimaksud dengan Visi Ideal dalam Ketetapan MPR Nomor 7 Tahun 2001 mengenai Visi
Indonesia Masa Depan dalam perwujudan Pancasila sebagai ideologi negara dan cita-cita
penyelenggaraan negara ialah….
*
a. Visi yang dimaksud dalam Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN).
b. Visi bangsa Indonesia yang berlaku sampai dengan Tahun 2020.
c. Cita-cita luhur bangsa Indonesia sebagaimana dimaksudkan dalam UUD 1945 pada alinea kedua dan
alinea keempat.
d. Visi bangsa Indonesia yang dapat diubah sewaktu-waktu namun tetap pada dasar nilai Pancasila itu
sendiri.

Yang dimaksud dengan Visi Antara dalam Ketetapan MPR Nomor 7 Tahun 2001 mengenai Visi
Indonesia Masa Depan dalam perwujudan Pancasila sebagai ideologi negara dan cita-cita
penyelenggaraan negara ialah….
*
a. Visi yang dimaksud dalam Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN).
b. Visi bangsa Indonesia yang berlaku sampai dengan Tahun 2020.
c. Cita-cita luhur bangsa Indonesia sebagaimana dimaksudkan dalam UUD 1945 pada alinea kedua dan
alinea keempat.
d. Visi bangsa Indonesia yang dapat diubah sewaktu-waktu namun tetap pada dasar nilai Pancasila itu
sendiri.

Hubungan Pancasila dengan Pembukaan UUD 1945 adalah…


*
a. Pancasila merupakan dasar dari pembentukan UUD 1945.
b. Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum dan tertib hukum Republik Indonesia.
c. Sila-sila Pancasila menjadi pokok-pokok pikiran Pembukaan UUD 1945.
d. Inti Pembukaan UUD 1945 memuat kaidah Pancasila.

Hakikat fungsi pokok Pancasila sebagai dasar Negara ialah….


*
a. Kesadaran atas cita-cita hukum, moral luhur yang melandasi proklamasi kemerdekaan Republik
Indonesia 17 Agustus 1945.
b. Kesatuan nilai dan norma yang tidak dapat dipisahkan dengan rangkaian pasal-pasal dan batang tubuh
UUD 1945.
c. Sumber dari segala sumber hukum atau sumber tertib hukum di Indonesia.
d. Kedudukan sebagai norma dasar hukum positif.

Pancasila dalam sistem filsafat adalah hasil permenungan mendalam para tokoh kenegaraan
Indonesia, melalui suatu diskusi dan dialog panjang dalam sidang BPUPKI hingga pengesahan
PPKI dikemukakan oleh…
*
a. Sastrapratedja
b. Noor Bakry
c. Ir. Soekarno
d. Moh. Hatta

Yang dimaksud dengan landasan Ontologis Pancasila ialah…


*
a. Nilai atau kualitas yang terkandung dalam sila-sila Pancasila.
b. Sebuah pemikiran filosofis atas hakikat dan nilai-nilai sila Pancasila sebagai dasar filosofis Negara
Indonesia.
c. Pancasila menghargai pluralitas etnis, religi, dan budaya.
d. Pancasila merupakan filsafat asli Indonesia yang diangkat dari akulturasi budaya bangsa Indonesia.

Pokok – pokok pikiran Pembukaan UUD 1945 yang memuat sila-sila Pancasila ialah….
*
a. Negara persatuan, negara hendak mewujudkan keadilan seluruh rakyat Indonesia, Negara yang
berkedaulatan rakyat berdasar atas kerakyatan dan permusyawaratan dan negara berdasar atas Ketuhanan
yang Maha Esa menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab Pancasila sebagai cerminan dari jiwa
dan cita-cita hukum bangsa Indonesia tersebut merupakan norma dasar dalam penyelenggaraan bernegara
dan yang menjadi sumber hukum sekaligus sebagai cita hukum (rechtidee), baik tertulis maupun tidak
tertulis di Indonesia.
b. Negara persatuan, Negara dengan kerakyatan dan permusyawaratan, Negara berdasar atas Ketuhan
yang Maha Esa, Negara yang berasas dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.
c. Negara persatuan, negara hendak mewujudkan keadilan seluruh rakyat Indonesia, Negara yang
berkedaulatan rakyat berdasar atas kerakyatan dan permusyawaratan dan negara berdasar atas Ketuhanan
yang Maha Esa menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.
d. Pancasila sebagai cerminan dari jiwa dan cita-cita hukum bangsa Indonesia tersebut merupakan norma
dasar dalam penyelenggaraan bernegara dan yang menjadi sumber hukum sekaligus sebagai cita hukum
(rechtidee), baik tertulis maupun tidak tertulis di Indonesia.

Keadilan antara sesama warga Negara dalam aspek esensi Pancasila sebagai sistem filsafat
merupakan pengertian dari…
*
a. Keadilan Komutatif
b. Keadilan Restoratif
c. Keadilan Distributif
d. Keadilan Legal

Esensi Pancasila sebagai sistem filsafat yang hakikatnya terletak dalam tiga aspek yaitu keadilan
bersifat membagi dari Negara kepada warga negara, kewajiban warga negara terhadap negara,
dan keadilan antara sesama warga negara merupakan hakikat pada sila…
*
a. Sila Keadilan
b. Sila Kerakyatan
c. Sila Persatuan
d. Sila Kesatuan

Esensi Pancasila sebagai sistem filsafat yang hakikatnya terletak pada semangat kebangsaan
yang terwujud dalam bentuk cinta tanah air merupakan hakikat pada sila…
*
a. Sila Keadilan
b. Sila kerakayatan
c. Sila Persatuan
d. Sila Ketuhanan

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat pentingnya
keselarasan dengan kehendak Tuhan yang Maha Kuasa dan syarat utama yaitu rasa persatuan
dikemukakan oleh….
*
a. Moh. Yamin
b. R.A.A. Wiranatakoesoema
c. K.R.M.T.H. Woerjaningrat
d. Soesanto Tirtoprodjo

Esensi Pancasila sebagai sistem filsafat yang hakikatnya terletak pada keyakinan bahwa Tuhan
adalah prinsip utama dalam kehidupan semua makhluk dan setiap orang memiliki kebebasan
yang bertanggung jawab merupakan hakikat pada sila…
*
a. Sila Keadilan
b. Sila Kerakyatan
c. Sila Persatuan
d. Sila Ketuhanan

Yang dimaksud dengan landasan Aksiologis Pancasila ialah…


*
a. Nilai atau kualitas yang terkandung dalam sila-sila Pancasila.
b. Sebuah pemikiran filosofis atas hakikat dan nilai-nilai sila Pancasila sebagai dasar filosofis Negara
Indonesia.
c. Pancasila menghargai pluralitas etnis, religi, dan budaya.
d. Pancasila merupakan filsafat asli Indonesia yang diangkat dari akulturasi budaya bangsa Indonesia.

Masa sidang kedua BPUPKI pada tanggal…


*
a. 30 Mei – 1 Juni 1945
b. 1 Juni – 28 Juni 1945
c. 10 – 17 Juli 1945
d. 28 Mei – 1 Juni 1945

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat dasar
fundamennya ialah semangat kebangsaan, hasrat persatuan, dan rasa kekeluargaan dikemukakan
oleh…
*
a. Moh. Yamin
b. R.A.A. Wiranatakoesoema
c. K.R.M.T.H. Woerjaningrat
d. Soesanto Tirtoprodjo

Makna Pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara Indonesia yaitu.....*


a. Nilai-nilai dalam Pancasila dijadikan sebagai cita-cita normatif dari penyelenggaraan bernegara di
Indonesia.
b. Nilai-nilai dalam pancasila merupakan nilai yang telah disepakati bersama dan oleh karenanya menjadi
salah satu sarana untuk menyatukan masyarakat Indonesia.
c. Jawaban A dan B benar.
d. Nilai-nilai yang terkandung dalam kelima asas Pancasila adalah sebagai aturan tentang moral.

Yang termasuk sebagai kedudukan pancasila dalam kehidupan bernegara yaitu…*


a. Sebagai jiwa dan ciri dari bangsa Indonesia.
b. Sebagai sumber dari segala hukum dan dasar negara.
c. Sebagai pedoman bangsa Indonesia.
d. Semua jawaban benar.

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat persatuan rakyat
dan agama Islam dengan kemerdekaan seluas-luasnya bagi pemeluk agama yang bukan Islam
dikemukakan oleh…
*
a. Ir. Soekarno
b. Soepomo
c. R. Abdoelrahim Pratalykrama
d. Drs. Moh. Hatta

Hubungan Pancasila dengan Pembukaan UUD 1945 terwujud dalam hubungan yang bersifat
formal dan material. Hubungan yang bersifat material yang tepat dibawah ini ialah….
*
a. Pancasila mempunyai materi dasar filsafat yang dibahas oleh BPUPKI sebagai dasar Negara.
b. Pancasila sebagai inti Pembukan UUD 1945 mempunyai kedudukan yang kuat, tetap dan tidak diubah
dan terletak pada kelangsungan hidup Negara Republik Indonesia.
c. Pancasila sebagai sumber tertib hukum Indonesia yang meliputi sumber nilai, sumber materi, sumber
bentuk dan sifat.
d. Pancasila sebagai pokok kaidah Negara yang fundamental yang di dalamnya termuat nilai-nilai
Pembukaan UUD 1945.

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat kemerdekaan
harus bersendi kekeluargaan bangsa Indonesia dikemukakan oleh...
*
a. Moh. Yamin
b. R.A.A. Wiranatakoesoema
c. K.R.M.T.H. Woerjaningrat
d. Soesanto Tirtoprodjo

Komunisme dalam tantangan Pancasila sebagai sistem filsafat ialah…


*
a. Pancasila tenggelam dalam pusaran sejarah masa lalu yang tidak lagi relevan untuk disertakan
dialektika reformasi.
b. Pancasila semakin jarang diucapkan, dikutip, dan dibahas baik dalam konteks kehidupan
ketatanegaraan, kebangsaan maupun kemasyarakatan.
c. Kapitalisme menekankan kebebasan pemilik modal untuk mengembangkan usahanya dalam rangka
meraih keuntungan sebesar-besarnya, sehingga menimbulkan berbagi dampak negative seperti monopoli,
gaya hidup konsumerisme, dan lain-lain.
d. Komunisme yang sangat menekankan dominasi Negara sebagai pemilik modal, sehingga
menghilangkan peran rakyta dalam kehidupan bernegara.
Pancasila harus selalu diinterpretasikan kembali sesuai dengan perkembangan zaman, berarti
dalam menginterpretasikannya harus relevan dan kontekstual, serta harus sinkron atau sesuai
dengan kenyataan pada zaman itu disebut juga dengan….
*
a. Pancasila re-interpretasi
b. Pancasila era Reformasi
c. Eksistensi Pancasila
d. Pancasila Orde Lama

Urgensi Pancasila sebagai sistem filsafat atau filsafat Pancasila ialah…


*
a. Refleksi filosofis mengenai Pancasila sebagai dasar Negara.
b. Refleksi Nasional dasar Negara.
c. Dasar filsafat Negara.
d. Dasar hakikat Negara.

Pada penjabaran Pancasila dalam batang tubuh UUD 1945 terdapat 4 pokok pikiran. Pokok
pikiran yang mengandung makna negara yang berkedaulatan rakyat, berdasar atas kerakyatan
dan permusyawaratan perwakilan ialah….
*
a. Persatuan
b. Keadilan sosial
c. Kedaulatan rakyat
d. Ketuhanan yang Maha Esa

Yang dimaksud dengan konsekuensi yuridis Pancasila ialah…


*
a. Bahwa seluruh peraturan perundang-undangan Republik Indonesia harus sejiwa dan sejalan dengan
Pancasila.
b. Bahwa tata kehidupan bernegara tidak hanya bertopang pada asas-asas sosial, ekonomi, politik, dan
asas kenegaraan lainnya terdapat dalam pancasila.
c. Bahwa Pancasila memiliki kedudukan teratas dalam dasar Pembentukan Hukum yang akan berlaku di
Indonesia.
d. Bahwa Pancasila mengikat segala norma yang berlaku dalam masyarakat.

Masa sidang pertama BPUPKI pada tanggal….


*
a. 30 Mei – 1 Juni 1945
b. 1 Juni – 28 Juni 1945
c. 10 – 17 Juli 1945
d. 28 Mei – 1 Juni 1945

Hubungan Pancasila dengan Pembukaan UUD 1945 terwujud dalam hubungan yang bersifat
formal dan material. Hubungan yang bersifat formal yang tepat dibawah ini ialah….
*
a. Pancasila mempunyai materi dasar filsafat yang dibahas oleh BPUPKI sebagai dasar Negara.
b. Pancasila sebagai inti Pembukaan UUD 1945 mempunyai kedudukan yang kuat, tetap dan tidak dapat
diubah dan terletak pada kelangsungan hidup Negara Republik Indonesia.
c. Pancasila sebagai sumber tertib hukum Indonesia yang meliputi sumber nilai, sumber materi, sumber
bentuk dan sifat.
d. Pancasila sebagai pokok kaidah negara yang fundamental yang di dalamnya termuat nilai-nilai
Pembukaan UUD 1945.

Keputusan bangsa Indonesia mengenai Pancasila sebagai ideologi negara tercantum dalam
ketetapan…*
a. Ketetapan MPR Nomor 18 Tahun 1998 tentang Pencabutan Ketetapan MPR Nomor 2 Tahun 1978
mengenai pedoman, penghayatan, dan pengamalan Pancasila sebagai dasar negara.
b. Ketetapan MPR Nomor 16 Tahun 1998 tentang Pencabutan Ketetapan MPR Nomor 2 Tahun 1988
mengenai pedoman, penghayatan, dan pengamalan Pancasila sebagai dasar negara.
c. Ketetapan MPR Nomor 10 Tahun 1998 tentang Pencabutan Ketetapan MPR Nomor 2 Tahun 1978
mengenai pedoman, penghayatan, dan pengamalan Pancasila sebagai dasar negara.
d. Ketetapan MPR Nomor 16 Tahun 1998 tentang Pencabutan Ketetapan MPR Nomor 2 Tahun 1978
mengenai pedoman, penghayatan, dan pengamalan Pancasila sebagai dasar negara.

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat dasar Ketuhanan
harus diwujudkan dengan memisahkan urusan agama dari urusan Negara dikemukakan oleh…
*
a. Ir. Soekarno
b. Soepomo
c. R. Abdoelrahim Pratalykrama
d. Drs. Moh. Hatta

Keadilan bersifat membagi dari negara kepada warga negara dalam aspek esensi Pancasila
sebagai sistem filsafat merupakan pengertian dari…
*
a. Keadilan Komutatif
b. Keadilan Restoratif
c. Keadilan Distributif
d. Keadilan Legal

Pokok-pokok gagasan tentang dasar negara pada sidang BPUPKI yang memuat dasar persatuan,
semangat kekeluargaan dan semangat gotong royong sangat sesuai dengan corak masyarakat
Indonesia dikemukakan oleh…
*
a. Ir. Soekarno
b. Soepomo
c. R. Abdoelrahim Pratalykrama
d. Drs. Moh. Hatta

Pancasila dalam sistem filsafat adalah dasar politik yang mengatur dan mengarahkan segala
kegiatan yang berkaitan dengan hidup kenegaraan, seperti perundang-undangan, pemerintahan,
perekonomian nasional, hidup berbangsa, hubungan warga negara dan negara, dan hubungan
antarsesama warga negara, serta usaha-usaha untuk menciptakan kesejateraan bersama
dikemukakan oleh…
*
a. Sastrapratedja
b. Noor Bakry
c. Ir. Soekarno
d. Moh. Hatta

Anda mungkin juga menyukai