Anda di halaman 1dari 2
KETENTUAN SENI TARI Tema Mengangkat hal-hal yang berkaitan dengan : a. Anak dan Tradisi Keluarga Bagaimana anak melihat. merespon serta berimajinasi tentang nila-nilal tradisi keluarga, apakah tradisi makan, tradisi bekerjasama dan sebagainya di dalam rumah. . Anak dan Tradisi Lingkungan Keseharian/Sosial Sekitar Rumah Bagaimana anak peka terhadap kondisi sosial Keseharian lingkungan rumah dan ‘merespon sesual dengan pengetahuan dan usia anak. ¢. Anak dan Permainen disekitar Lingkungan Rumah Bagaimana mengembangken sebuah permainan anak menjadi kreativitas karya tari atau permainan anak menjadi materi sumber gerak untuk sebuah tema yang berbeda. *Keterangan : Pilih salah satu tema di atas, kemudian diwujudkan dalam bentuk karya tar. MeteriLomba a. Materi gerak merupakan inspirasi deri tradisi lokal . Maten Kostum. property tari sesual dengan tema berdasarkan inspirasi kearifan lokal . Materi musik atau bunyi merupaken inspirasi kekayean tradisi lokal d. Setiap kelompok boleh terdiri atas lakiakiatau perempuan atau campuran (‘akilaki dan perempuan) e. Pengolahan gerak menggunakan pijakan gerek tari tradisi Indonesia yang sudah dikembangkan berdasarkan kreativitas sesuai tema kerya. ‘ari yang digunaken tidak melanggar aturan copyright pada platform streaming apa pun Tet Rias dan a. Kostum tari, tata ries dan penunjang lainnya disiapkan oleh peserta serta disesuaikan dengan Busane tema dan usia peserta . Property Tari (Benda atau alat yang diguneken penari) tidak diperkenankan menggunakan property benda tajam, kecuali berupa imitasi yang terbuat dari bahan lunak dan aman yang. mendukung tema kerya tari Teknik 4. Peserta tingkat Kota Semarang adalah juara 1 (pertama) dari masing-masing Koordinator Pelaksanaan __Satuan Pendidikan Kecamatan. Masing-masing Koordinator Satuan Pendidikan Kecamaten. terlebih dahulu telah melaksanakan seleksi di wilayah masing-masing, 2. Pade saat pelaksanaan lomba, peserta wajib menyerahken deskripsi karya tari yang berisi sinopsis, nama koreografer, nama komposer, dan data penari 3. Kerya yang ditampilkan merupaken karya tari baru 4. Karya Tari Berdurasi waktu 5-7 menit 5. Peserta diberikan waktu untuk cek sound 3 menit 6. Juri menetapkan Juara 1,2 dan3 7. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu guget Penilaian 1. PENILAIAN, ASPEK I KOMPONEN PENILAIAN BOBOT Kesesuaian tema dengan karya Inovast TEMA dalam penyampaian tema 10% Kreativitas penyusunan Musik Tat Rias dan Busana Teknik Pelaksanaan Penilaian Teknik SPST fave Paa Pelaksanaan 2. Peserta laki-laki/perempuan/ kombinasi. ‘Musik tari yang digunakan tidak melanggar aturan copyright pada platform streaming apa pun a. Kostum tari, tata rias dan penunjang lainnya disiapkan oleh peserta serta disesualkan dengan tema dan usia peserta b. Property Tari (Benda atau alat yang digunakan penari) tidak diperkenankan menggunakan property benda tajam, kecuali berupa imitasi yang terbuat dari bahan lunak dan aman yang mendukung tema karya tari 1. Peserta tingkat Kota Semarang adalah juara 1 (pertama) dari masing-masing Koordinator ‘Satuan Pendidiken Kecamatan. Masing-masing Koordinator Satuan Pendidikan Kecamatan. terlebih dahulu telah melaksanakan seleksi di wileyah masing-masing. 2. Pada saat pelaksanaan lomba, peserta walib menyerahkan deskripsi karya tari yang berisi sinopsis, nama koreogyafer, nama komposer, dan data penari 3. Karya yang ditampilkan merupakan karya tari baru 4. Karya Tari Berdurasi waktu 5-7 menit 5. Peserta diberikan waktu untuk cek sound 3 menit 6. Juri menetapkan Juara 1,2 dan 3 7. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat C._PENILAIAN ASPEK KOMPONEN PENILAIAN BOBOT Kesesuaian tema dengan karya Inovasi TEMA dalam penyampaian tema 10% Kreativitas penyusunan alur/struktur karya Kreatifitas pengembangan gerak KOREOGRAFI Matert sesuat dengan 40% tema Keseuaian music tari dengan karya PENAMPILAN UMUM | Kesesuaian kostum, tata rias dengan tema karya tari| 30% Penyampaian dan penghayatan penari KEPENARIAN Intensitas gerak penari 20% Kekompakan dan harmonisasi gerak penari 1.Jumlah peserta 3-5 anak. 3.Panitia menyiapkan speaker aktif dan iringan dipersiapkan peserta sendiri.

Anda mungkin juga menyukai