Anda di halaman 1dari 643

BUPATI TAKALAR

PROVINSI SULAWESI SELATAN

PERATURAN BUPATI TAKALAR


NOMOR 48 TAHUN 2021

TENTANG

STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


BUPATI TAKALAR,
Menimbang : bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 97 ayat (1) dan ayat (6)
Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah, serta dalam rangka tercapainya
efisiensi dan efektifitas dalam penyusunan dan pelaksanaan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Takalar
Tahun Anggaran 2021, perlu menetapkan Peraturan Bupati
tentang Standarisasi Harga Tahun Anggaran 2022.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah


Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali,
terakhir dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020
tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 6573);
2. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 tentang
Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 92, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5533);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6322);
4. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 33);
5. Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020 tentang Standar
Harga Satuan Regional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2020 Nomor 57);
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019
tentang Klasifikasi, Kodefikasi dan Numenklatur
Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah;
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 70 Tahun 2019
tentang Sistem Informasi Pemerintahan Daerah;
8. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Nomor 28/PRT/M/2016 tentang Pedoman Analisis Harga
Satuan Pekerjaan Bidang Pekerjaan Umum;
9. Peraturan Daerah Kabupaten Takalar Nomor 3 Tahun 2020
tentang Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Kabupaten Takalar Tahun Anggaran 2021;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG STANDARISASI HARGA


KABUPATEN TAKALAR TAHUN ANGGARAN 2022

BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal 1

Dalam Peraturan Bupati ini yang dimaksud dengan :


1. Daerah adalah Kabupaten Takalar.
2. Bupati adalah Bupati Takalar.
3. Pemerintah Daerah adalah Kepala Daerah sebagai unsur penyelenggara
Pemerintahan Daerah yang memimpin pelaksanaan unsur pemerintahan yang
menjadi kewenangan daerah otonom.
4. Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah yang selanjutnya disebut APBD
adalah rencana keuangan tahunan daerah yang ditetapkan dengan Peraturan
Daerah.
5. Perangkat Daerah adalah unsur pembantu Bupati dan DPRD dalam
penyelenggaraan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan daerah.
6. Standarisasi Harga adalah harga satuan unit barang/jasa yang berlaku di
daerah yang ditetapkan berdasarkan pembakuannya dalam satu periode
tertentu.
7. Harga Pasar adalah harga barang yang berlaku dipasaran yang sudah
termasuk memperhitungkan pajak yang dikenakan kepada pembeli.

BAB II
STANDARISASI HARGA
Pasal 2

(1) Standarisasi Harga merupakan pedoman untuk penyusunan rencana


kebutuhan barang dan sebagai pedoman untuk pengujian tingkat kewajaran
usulan belanja daerah pada proses penyusunan Rancangan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah yang mencakup :
a. Standar Biaya Umum (SBU)
b. Standar Satuan Harga (SSH)
c. Harga Satuan Pokok Pekerjaan (HSPK) dan
d. Analisis Standar Belanja (ASB)
(2) Standarisasi Harga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) merupakan :
a. Hasil pendataan/survey harga pasar ditambahkan dengan faktor
penyesuaian seperti perkiraan inflasi dari Badan Pusat Statistik dan
Pembulatan, serta harga rujukan tentang standar harga satuan/harga
eceran tertinggi dan sudah termasuk pajak
b. Salah satu pedoman untuk menentukan dan menetapkan harga
perhitungan sendiri/Owner Estimate (HPS OE) dalam rangka pegadaaan
barang dan jasa
c. Penggolongan dan kodefikasi barang milik daerah pada penyusunan
standarisasi harga ditujukan bagi pemerintah daerah dalam melakukan
kodefikasi yang menggambarkan kode akun, kode kelompok, kode jenis,
kode obyek, kode rincian obyek, kode sub rincian obyek dan kode sub-sub
rincian obyek barang milik daerah.
(3) Penjelasan mengenai SBU, SSH, HSPK dan ASB sebagaimana tercantum dalam
lampiran I sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati ini.
(4) Komponen Standar Biaya Umum (SBU) sebagaimana tercantum dalam
lampiran II sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati ini.
(5) Komponen Standar Satuan Harga (SSH) sebagaimana tercantum dalam
lampiran III sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati ini.
(6) Komponen Harga Satuan Pokok Pekerjaan (HSPK) sebagaimana tercantum
dalam lampiran IV sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan
Bupati ini.
(7) Komponen Analisis Standar Belanja (ASB) sebagaimana tercantum dalam
lampiran V sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati ini.

Pasal 3

(1) Patokan harga aspal dan bahan bakar minyak (BBM) industri mengacu pada
harga yang dikeluarkan oleh PT. Pertamina dengan mempertimbangkan biaya
angkutan dan operasional lainnya.
(2) Patokan harga satuan untuk kendaraan bermotor operasional dinas dan suku
cadang kendaraan bermotor berdasarkan pada harga yang dikeluarkan oleh
agen tunggal pemegang merk.
(3) Patokan harga satuan untuk buku perpustakaan ditetapkan berdasarkan pada
harga yang dikeluarkan oleh penerbit
(4) Patokan harga satuan obat generik berpedoman pada harga yang ditetapkan
oleh Menteri Kesehatan
(5) Pemeliharaan dilakukan untuk mempertahankan kondisi gedung perkantoran
atau barang inventaris kantor termasuk kendaraan dinas agar berada dalam
kondisi normal dan siap pakai sesuai dengan peruntukannya.
Pasal 4

(1) Dalam hal terdapat komponen barang yang mengalami kenaikan/penurunan


harga yang diakibatkan karena faktor diluar estimasi yang diperhitungkan dan
barang/jasa belum tercantum dalam Peraturan Bupati ini, maka pejabat yang
berwenang dapat mengadakan barang/jasa yang dibutuhkan sesuai harga
pasar yang wajar dan dapat dipertanggung jawabkan.
(2) Pertanggung jawaban sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dibuktikan dengan
Surat Pernyataan Pertanggung Jawaban Mutlak yang ditandatangani diatas
materai oleh Pengguna Anggaran/Kuasa Pengguna Anggaran.
(3) Surat Pernyataan Pertanggung Jawaban Mutlak sebagaimana dimaksud pada
ayat (2) merupakan bentuk pertanggung jawaban Pengguna Anggaran/Kuasa
Pengguna Anggaran atas penggunaan satuan biaya lainnya yang meliputi
harga kewajaran dan/atau standar harga yang telah ditetapkan.

BAB III
KETENTUAN PENUTUP
Pasal 5

Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.


Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Bupati
ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten Takalar.

Ditetapkan di Takalar
pada tanggal 13 Desember 2021

Diundangkan di Takalar
pada tanggal 16 Desember 2021

BERITA DAERAH KABUPATEN TAKALAR TAHUN 2021 NOMOR 48


LAMPIRAN I
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
TENTANG
STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

I. STANDAR BIAYA UMUM (SBU)


Standar Biaya Umum adalah satuan biaya berupa harga satuan dan tarif yang
ditetapkan untuk menghasilkan biaya komponen keluaran dalam penyusunan
Rencana Kerja Anggaran (RKA) dan untuk melaksanakan Dokumen
Pelaksanaan Anggaran (DPA) Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang
berfungsi sebagai batas tertinggi dan estimasi dengan menganut azas :

a. Disiplin anggaran
b. Tertib anggaran
c. Kemampuan daerah, dan
d. Efektifitas dan efisiensi

A. KETENTUAN DALAM PERJALANAN DINAS


1. Perjalanan Dinas adalah perjalanan keluar tempat kedudukan yang
dilakukan pejabat negara, PNS, Non PNS Pimpinan dan anggota
DPRD untuk kepentingan negara dan/atau daerah meliputi
perjalanan dinas dalam daerah, perjalanan dinas luar daerah dan
perjalanan dinas luar negeri.
2. Perjalanan Dinas Dalam Daerah adalah perjalanan dinas yang
jaraknya sekurang-kurangnya 10 (sepuluh) kilometer pergi-pulang
(PP) dari tempat kedudukan ke tujuan dalam wilayah Kabupaten
Takalar untuk kepentingan negara/atau daerah atas perintah pejabat
yang berwenang
3. Perjalanan Dinas Luar Daerah adalah perjalanan dinas keluar dari
wilayah Kabupaten Takalar baik dalam maupun luar wilayah Provinsi
Sulawesi Selatan untuk kepentingan negara/atau daerah atas
perintah pejabat yang berwenang.
4. Perjalanan Dinas Luar Negeri adalah perjalanan dinas keluar dari
wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagaimana telah
diatur dalam Instruksi Presiden Nomor 11 Tahun 2005 tentang
Perjalanan Dinas Luar Negeri dan Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 29 Tahun 2016 tentang Pedoman Perjalanan Dinas Keluar
Negeri.
5. Dalam hal perjalanan dinas yang dilakukan oleh Bupati/Wakil
Bupati, maka Surat Tugas (ST) ditandatangani oleh Bupati.

Hal. 1
6. Kewenangan penandatangan surat tugas yang dilaksanakan ASN :
a. Perjalanan dinas luar daerah luar provinsi
- Eselon II
Ditandatangani oleh Bupati/Wakil Bupati atau Sekretaris
Daerah dengan sepengetahuan Bupati
- Eselon III/IV
Ditandatangani oleh Sekretaris Daerah
- Staf/PTT
Ditandatangani oleh Kepala OPD
b. Perjalanan dinas luar daerah dalam provinsi
- Eselon II
Ditandatangani Sekretaris Daerah
- Eselon III/IV
Ditandatangani oleh Kepala OPD
- Staf/PTT
Ditandatangani oleh Kepala OPD
c. Perjalanan dinas dalam daerah
- Eselon II
Ditandatangani oleh Sekretaris Daerah atau Kepala OPD
dengan sepengetahuan Sekretaris Daerah
- Eselon III/IV
Ditandatangani oleh Kepala OPD
- Staf/PTT
Ditandatangani oleh Kepala OPD
7. Khusus lingkup Sekretariat Daerah, perjalanan dinas dalam daerah
pejabat eselon II, III dan IV ditandatangani oleh Sekretaris Daerah
atau Asisten dengan sepengetahuan Sekretaris Daerah. Dan
Perjalanan dinas pejabat eselon III dan IV luar daerah dalam provinsi,
dapat dilakukan oleh Asisten dengan sepengetahuan Sekretaris
Daerah, sedangkan staf/PTT dapat dilakukan oleh Kepala Bagian
dengan sepengetahuan Sekretaris Daerah.
8. Pejabat yang berwenang dalam penerbitan Surat Tugas untuk
lingkup DPRD mengikuti ketentuan dalam tata tertib DPRD
Kabupaten Takalar.

Hal. 2
9. Biaya transportasi darat merupakan satuan biaya yang digunakan
untuk perencanaan kebutuhan biaya satu kali perjalanan dari
tempat kedudukan menuju bandara/pelabuhan/terminal
keberangkatan atau dari bandara/pelabuhan/terminal kedatangan
menuju tempat tujuan/acara dan sebaliknya tanpa melihat jabatan,
pangkat dan golongan serta dipertanggungjawabkan secara
lumpsum.
10. Dalam hal bukti pengeluaran transportasi tidak diperoleh,
pertanggungjawaban biaya perjalanan dinas dapat hanya
menggunakan Daftar Pengeluaran Riil.
11. Apabila biaya komponen perjalanan dinas ditanggung oleh panitia
penyelenggara dalam undangan mengikuti rapat, seminar, bimbingan
teknis, diklat dan sejenisnya, maka biaya komponen yang ditanggung
tidak dibayarkan.

B. BIAYA-BIAYA PERJALANAN DINAS


1. Biaya Perjalanan Dinas Dalam Daerah Kabupaten
1) Pelaksana Perjalanan Dinas dalam daerah diberikan biaya uang
harian berdasarkan waktu yang diperintahkan dalam Surat
Tugas dan dipertanggung jawabkan secara lumpsum.
2) Uang Representasi diberikan kepada pejabat negara, pejabat
eselon II dan anggota DPRD dan dibayarkan jika kegiatan lebih
dari 8 (delapan) jam.
2. Biaya Perjalanan Dinas Luar Daerah Dalam Provinsi
1) Uang harian dan uang representasi perjalanan dinas luar daerah
dalam provinsi diberikan kepada pelaksana perjalanan dinas
berdasarkan waktu yang diperintahkan dalam surat tugas dan
dipertanggung jawabkan secara lumpsum
2) Uang Representasi diberikan kepada pejabat negara, pejabat
eselon II dan anggota DPRD
3) Biaya penginapan perjalanan dinas luar daerah dalam provinsi
diberikan kepada pelaksana perjalanan dinas berdasarkan
waktu yang diperintahkan dalam surat tugas dan dipertanggung
jawabkan secara riil/at cost.

Hal. 3
4) Biaya transport perjalanan dinas luar daerah dalam provinsi
diberikan kepada pelaksana perjalanan dinas berdasarkan
waktu yang diperintahkan dalam surat tugas dan dipertanggung
jawabkan secara lumpsum.
5) Dalam pelaksanaan perjalanan dinas tidak menunjukkan bukti
atau tidak menggunakan fasilitas penginapan/hotel, maka
diberikan biaya 30% dari tarif hotel di kota tempat tujuan.
3. Biaya Perjalanan Dinas Luar Daerah Luar Provinsi
1) Uang harian perjalanan dinas luar daerah luar provinsi
diberikan kepada pelaksana perjalanan dinas berdasarkan
waktu yang diperintahkan dalam surat tugas dan dipertanggung
jawabkan secara lumpsum.
2) Biaya transportasi darat :
a. Sebagai sarana angkutan dari tempat kedudukan menuju
bandara/stasiun/terminal/pelabuhan keberangkatan
maupun sebaliknya.
b. Sebagai sarana angkutan dari bandara/stasiun/terminal/
pelabuhan tempat tujuan menuju penginapan/tempat
acara maupun sebaliknya.
c. Biaya transportasi darat diberikan tanpa melihat jabatan,
pangkat serta golongan dan dipertanggung jawabkan secara
lumpsum.
d. Biaya transportai darat dari bandara/pelabuhan/
terminal/stasiun kedatangan ke tempat tujuan/acara pada
provinsi yang berbeda, diperhitungkan sebagai bagian dari
biaya transportasi darat dan dipertanggungjawabkan secara
riil/at cost.
e. Setiap pelaksana perjalanan dinas hanya dapat diberikan
biaya transportasi darat sebanyak 4 (empat) kali untuk
pergi-pulang per orang.
f. Dalam hal biaya transportasi dari tempat asal ke tempat
tujuan belum tercantum dalam lampiran peraturan ini,
maka biaya transportasi dimaksud dipertanggung
jawabakan secara riil/at cost.
3) Biaya tiket Perjalanan dinas luar daerah luar provinsi dan
dipertanggung jawabkan secara riil/at cost.

Hal. 4
4) Biaya penginapan/hotel sesuai standar perjalanan dinas dalam
negeri, dipertanggungjawabkan secara riil/at cost.
5) Dalam hal pelaksanaan perjalanan dinas tidak menggunakan
fasilitas hotel/penginapan, maka diberikan biaya penginapan
30% dari tarif hotel di kota tempat tujuan.
6) Uang Representasi hanya diberikan kepada pejabat negara,
pejabat eselon II dan anggota DPRD.
4. Biaya Perjalanan Dinas Luar Negeri
1) Satuan biaya uang Perjalanan Dinas Luar Negeri yang berfungsi
sebagai uang harian dan merupakan pengganti biaya keperluan
sehari-hari bagi pelaksana SPD Luar Negeri untuk Pejabat
Negara, ASN dan pihak lain dalam menjalankan ST dari pejabat
yang berwenang.
2) Satuan biaya uang Perjalanan Dinas Luar Negeri digunakan
untuk uang makan, transportasi lokal, uang saku, dan uang
penginapan.
3) Satuan biaya uang Perjalanan Dinas Luar Negeri berpatokan
pada mata uang Amerika Serikat (US Dollar/US$).
4) Besaran uang harian Perjalanan Dinas Luar Negeri yang
tercantum dalam lampiran keputusan ini, merujuk pada
besaran uang harian pada negara dimana perwakilan Republik
Indonesia bersangkutan berkedudukan.
5) Satuan Biaya tiket Perjalanan Dinas Luar Negeri merupakan
satuan biaya yang digunakan untuk perencanaan kebutuhan
biaya pembelian tiket pesawat udara dari bandara di Jakarta ke
berbagai bandara kota tujuan di luar negeri pergi-pulang (PP).
Satuan biaya tiket termasuk biaya asuransi, tidak termasuk
airport tax serta biaya retribusi lainnya.

Hal. 5
SURAT PERJALANAN DINAS (SPD)

PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR


KANTOR/DINAS/BADAN …………………
Alamat : Jl. ………………………………..
Telp. …………… Fax. …………….

Lembar Ke :
Kode No :
Nomor :

SURAT PERJALANAN DINAS (SPD)

1. Pejabat Pembuat Komitmen / Pejabat yang


:
berwenang

2. Nama / Nip Pegawai yang melaksanakan


:
perjalanan dinas

3. a. Pangkat dan Golongan :


b. Jabatan / Instansi :
c. Tingkat Biaya Perjalanan Dinas :

4. Maksud Perjalanan Dinas :

5. Alat angkutan yang dipergunakan :

6. a. Tempat Berangkat :
b. Tempat Tujuan :

7. a. Lamanya Perjalanan Dinas :


b. Tanggal Berangkat :
c. Tanggal harus kembali/tiba :

8. Pengikut :

9. Pembebanan Anggaran
a. Instansi :
b. Mata Anggaran :

10. Keterangan lain-lain :

Dikeluarkan di Takalar
Pada Tanggal : ………………………………

Pejabat Pembuat Komitmen /


Pejabat yang berwenang

( ………………………………… )
NIP :

Hal. 6
I. Berangkat dari : Kab. Takalar
(Tempat Kedudukan)
Ke :
Pada Tanggal :
Kepala

(…………………...)
NIP

II Tiba di : Berangkat dari :


Pada tanggal : Ke :
Kepala Pada tanggal :
Kepala

(…………………...) (…………………...)
NIP NIP

III Tiba di : Berangkat dari :


Pada tanggal : Ke :
Kepala Pada tanggal :
Kepala

(…………………...) (…………………...)
NIP NIP

IV Tiba di : Berangkat dari :


Pada tanggal : Ke :
Kepala Pada tanggal :
Kepala

(…………………...) (…………………...)
NIP NIP

V Tiba di : Kab. Takalar Telah diperiksa dengan keterangan bahwa perjalanan


(Tempat Kedudukan) tersebut atas perintahnya dan semata-mata untuk
Pada Tanggal : kepentingan jabatan dalam waktu yang sesingkat-
singkatnya,

PPK / Pejabat Berwenang PPK / Pejabat Berwenang

(…………………...) (…………………...)
NIP NIP

VI. Catatan Lain-Lain


VII. PERHATIAN
PPK/Pejabat Berwenang yang menerbitkan SPD, pegawai yang melakukan perjalanan dinas, para pejabat yang
mengesahkan tanggal berangkat/tiba serta bendahara pengeluaran bertanggung jawab berdasarkan peraturan-
peraturan Keuangan Negara apabila negara menderita rugi akibat kesalahan, kelalaian dan kealpaannya.

Hal. 7
RINCIAN BIAYA PERJALANAN DINAS

RINCIAN BIAYA PERJALANAN DINAS

Lampiran SPD Nomor :


Tanggal :

NO. RINCIAN BIAYA JUMLAH KETERANGAN

1
2
3
4
5
6
7
JUMLAH Rp.
Terbilang :

Takalar, ….. …………………..

Telah dibayar sejumlah Telah menerima jumlah uang sebesar


Rp. …………………… Rp. ……………………

Bendahara Pengeluaran Yang Menerima,

(……………………….) (……………………….)
NIP NIP

PERHITUNGAN SPD RAMPUNG

Ditetapkan sejumlah Rp.


………………
Yang telah dibayar semula Rp.
………………
Sisa kurang/lebih Rp.
………………

Pejabat Pembuat Komitmen/


Pejabat yang berwenang,

(……………………….)
NIP

Hal. 8
DAFTAR PENGELUARAN RILL

DAFTAR PENGELUARAN RILL

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : …………………………………….
NIP : …………………………………….
Jabatan : …………………………………….

Berdasarkan Surat Perjalanan Dinas (SPD) Nomor : …….. Tanggal …………, dengan ini kami menyatakan dengan
sesungguhnya bahwa :

1. Biaya transpor pegawai dan/atau biaya penginapan dibawah ini yang tidak dapat diperoleh bukti-bukti
pengeluarannya, meliputi :

NO. URAIAN JUMLAH

JUMLAH Rp.

2. Jumlah uang tersebut pada angka 1 di atas benar-benar dikeluarkan untuk pelaksanaan Perjalanan Dinas
dimaksud dan apabila dikemudian hari terdapat kelebihan atas pembayaran, kami bersedia untuk menyetor
kelebihan tersebut ke kas Negara.

Demikian pernyataan ini kami buat dengan sebenarnya, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Mengetahui/Menyetujui : Takalar, ….. ……………..


Pejabat Pembuat komitmen / Pelaksana SPD,
Pejabat yang berwenang,

………………………………. ……………………………….
NIP ………………………. NIP ……………………….

Hal. 9
II. STANDAR SATUAN HARGA (SSH)
Standar Satuan Harga adalah nilai suatu barang yang ditentukan pada waktu
tertentu untuk perhitungan biaya komponen masukan kegiatan pada
perencanaan Standar Satuan Harga (SSH) ini diharapkan akan memberikan
manfaat bagi SKPD untuk mempermudah dalam perencanaan kegiatan dalam
proses penyusunan anggaran, mendorong SKPD untuk lebih selektif
mengalokasikan anggaran serta mempermudah bagi Tim Anggaran Pemerintah
dalam melakukan evaluasi anggaran yang telah diusulkan oleh masing-masing
SKPD.

III. HARGA SATUAN POKOK PEKERJAAN (HSPK)


Harga Satuan Pokok Pekerjaan adalah harga untuk setiap pekerjaan yang
terdiri dari beberapa komponen dengan nilai koefisien yang berdasarkan
perhitungan standar nasional dengan penentuan besaran nilai koefisien
disesuaikan dengan metode pelaksanaan yang akan diterapkan. HSPK ini
digunakan dalam rangka penyusunan anggaran di awal tahun untuk
menentukan perkiraan harga bangunan per m2, sehingga penentuan koefisien
dalam HSPK ini tidak bersifat mutlak dan tidak menjadi acuan utama dalam
pembuatan Enginerr Estimate (EE) karena dapat berubah sesuai dengan
metoda pelaksanaan yang akan digunakan oleh masing-masing perencana.

IV. ANALISA STANDAR BELANJA (ASB)


Analisa Standar Belanja adalah penilaian kewajaran atas beban kerja dan
biaya yang digunakan untuk melaksanakan suatu kegiatan oleh perangkat
daerah dalam satu tahun anggaran. Penyusunan ASB dimaksudkan untuk
mewujudkan perencanaan dan penggunaan anggaran belanja daerah yang
efektif, efisien, transparan, adil, dapat dipertanggunjawabkan dan berdasarkan
pada kewajaran ekonomi melalui standarisasi pengukuran belanja kegiatan
berdasarkan penyetaraan nama kegiatan yang berlaku sama untuk seluruh
perangkat daerah
Penerapan ASB bertujuan untuk :
a. Menentukan kewajiban belanja untuk melaksanakan suatu kegiatan
sesuai dengan tugas dan fungsinya;
b. Meminimalisir terjadinya pengeluaran yang kurang jelas yang
menyebabkan inefisiensi anggaran;

Hal. 10
c. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas dalam pengelolaan keuangan
daerah;
d. Menentukan anggaran berdasarkan pada tolok ukur kinerja yang jelas.

Hal. 11
LAMPIRAN II
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR TENTANG
STANDAR BIAYA UMUM T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598938 1.1.7.01.01.01.022.00441 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Sekolah Nonformal/Kesetaraan
2 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598973 1.1.7.01.01.01.022.00468 Pembangunan ruang laboratorium komputer Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 554.735.045
Lainnya beserta perabotnya
3 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598972 1.1.7.01.01.01.022.00467 Pembangunan ruang UKS beserta perabotnya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 473.248.364
Lainnya Tingkat SMP
4 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598908 1.1.7.01.01.01.022.00425 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya PAUD
5 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598966 1.1.7.01.01.01.022.00466 Pembangunan Ruang UKS PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.036.442.400
Lainnya
6 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598965 1.1.7.01.01.01.022.00465 Pembangunan Ruang Guru dan Kepala Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 604.591.400
Lainnya PAUD
7 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598964 1.1.7.01.01.01.022.00464 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 103.624.100
Lainnya PAUD
8 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598909 1.1.7.01.01.01.022.00426 Pemeliharaan Rutin Gedung/Ruang Kelas/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Guru PAUD
9 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598961 1.1.7.01.01.01.022.00463 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
10 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598960 1.1.7.01.01.01.022.00462 Penambahan Ruang Kelas Baru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
11 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598959 1.1.7.01.01.01.022.00461 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 630.000.000
Lainnya
12 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598958 1.1.7.01.01.01.022.00460 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
13 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598957 1.1.7.01.01.01.022.00459 Pembangunan Perpustakaan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 621.349.000
Lainnya
14 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598956 1.1.7.01.01.01.022.00458 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah SD
15 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598955 1.1.7.01.01.01.022.00457 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
16 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598910 1.1.7.01.01.01.022.00427 Rehabilitasi Sedang/Berat Pembangunan Sarana, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Prasarana dan Utilitas PAUD
17 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598911 1.1.7.01.01.01.022.00428 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Kelas/Ruang Guru PAUD
18 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598901 1.1.7.01.01.01.022.00424 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 1


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
19 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598953 1.1.7.01.01.01.022.00455 Penambahan Ruang Kelas Baru SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
20 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598951 1.1.7.01.01.01.022.00453 Pembangunan Gedung/Ruang Kelas/Ruang Guru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 100.000.000
Lainnya Nonformal/Kesetaraan
21 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598912 1.1.7.01.01.01.022.00429 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.950.000.000
Lainnya SMP
22 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598913 1.1.7.01.01.01.022.00430 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya
23 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598950 1.1.7.01.01.01.022.00452 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
24 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598914 1.1.7.01.01.01.022.00431 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 923.651.000
Lainnya
25 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598916 1.1.7.01.01.01.022.00432 Pembangunan Gedung/Ruang Kelas/Ruang Guru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 85.000.000
Lainnya PAUD
26 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598920 1.1.7.01.01.01.022.00433 Pembangunan Ruang Serba Guna/Aula SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
27 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598949 1.1.7.01.01.01.022.00451 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 65.000.000
Lainnya Sekolah Nonformal/Kesetaraan
28 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598923 1.1.7.01.01.01.022.00434 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
29 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598924 1.1.7.01.01.01.022.00435 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya SMP
30 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598948 1.1.7.01.01.01.022.00450 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 6.022.919.000
Lainnya
31 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598947 1.1.7.01.01.01.022.00449 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Kelas/Ruang Guru Pendidikan
Nonformal/Kesetaraan
32 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598946 1.1.7.01.01.01.022.00448 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru/Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/TU SD
33 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598925 1.1.7.01.01.01.022.00436 Penambahan Ruang Kelas Baru SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
34 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598926 1.1.7.01.01.01.022.00437 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
35 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598888 1.1.7.01.01.01.022.00423 Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Lainnya Ruangan SMP
36 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598928 1.1.7.01.01.01.022.00438 Pemeliharaan Rutin Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
37 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598929 1.1.7.01.01.01.022.00439 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Sekolah SD
38 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598945 1.1.7.01.01.01.022.00447 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Unit Kesehatan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah SD

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 2


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
39 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598944 1.1.7.01.01.01.022.00446 Rehabilitasi Sedang/Berat Pembangunan Sarana, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 70.000.000
Lainnya Prasarana dan Utilitas Sekolah
Nonformal/Kesetaraan
40 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598943 1.1.7.01.01.01.022.00445 Rehabilitasi Sedang/Berat Perpustakaan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 600.000.000
Lainnya SD
41 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598942 1.1.7.01.01.01.022.00444 Pemeliharaan Rutin Gedung/Ruang Kelas/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Guru Pendidikan Nonformal/Kesetaraan

42 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598941 1.1.7.01.01.01.022.00443 Rehabilitasi Sedang/Berat Sarana, Prasarana dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Utilitas Sekolah SD
43 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598940 1.1.7.01.01.01.022.00442 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
44 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598931 1.1.7.01.01.01.022.00440 Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Ruangan SD
45 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598954 1.1.7.01.01.01.022.00456 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
46 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598979 1.1.7.01.01.01.022.00472 Pembangunan ruang perpustakaan beserta Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.855.692.000
Lainnya perabotnya
47 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598978 1.1.7.01.01.01.022.00471 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 2.691.614.100
Lainnya Tingkat SD
48 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598977 1.1.7.01.01.01.022.00470 Pembangunan ruang guru beserta perabotnya SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 583.007.400
Lainnya
49 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598974 1.1.7.01.01.01.022.00469 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 3.481.170.000
Lainnya Tingkat SMP
50 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592685 1.1.7.01.01.04.001.00017 Biaya BBM Kendaraan Roda 6 Unit / Tahun 29.688.000
51 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592680 1.1.7.01.01.04.001.00012 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Anggota DPRD Unit / Tahun 32.800.000

52 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592681 1.1.7.01.01.04.001.00013 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda 4 Unit / Tahun 26.904.000
(Empat)
53 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592682 1.1.7.01.01.04.001.00014 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Double Unit / Tahun 29.056.000
Gardan
54 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592683 1.1.7.01.01.04.001.00015 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda 2 Unit / Tahun 2.912.000
(Dua)
55 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592684 1.1.7.01.01.04.001.00016 Biaya BBM Kendaraan Operasional dalam Unit / Tahun 7.800.000
Lingkungan Kantor
56 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592686 1.1.7.01.01.04.001.00018 Biaya BBM Kendaraan Speedboat Unit / Tahun 16.192.000
57 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592687 1.1.7.01.01.04.001.00019 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Eselon II Unit / Tahun 30.904.000
58 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592679 1.1.7.01.01.04.001.00011 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Kepala Daerah Unit / Tahun 33.520.000
/ Ketua DPRD
59 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598939 1.1.7.01.01.05.002.00028 Pengadaan Mebel Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 450.000.000

60 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598937 1.1.7.01.01.05.002.00027 Pengadaan Mebel Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000
Nonformal/Kesetaraan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 3


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
61 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598907 1.1.7.01.01.05.002.00026 Pengadaan Mebel PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000

62 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598892 1.1.7.01.01.05.002.00025 Pengadaan Mebel Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

63 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5594681 1.1.7.01.01.11.002.00039 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Sarana dan prasarana budidaya sistem Keg 481.250.000
usaha pembudidaya ikan skala kecil polikultur (udang, bandeng, rumput laut)
(DAK Dinas Kelautan dan Perikanan)

64 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5594680 1.1.7.01.01.11.002.00038 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Sarana dan prasarana budidaya ikan Keg 137.500.000
usaha pembudidaya ikan skala kecil tawar (nila, gurame, lele,
patin)Penunjang Kegiatan (DAK Dinas
Kelautan dan Perikanan)
65 1.1.7.01.02.04.053 Suku Cadang Alat Laboratorium 5598970 1.1.7.01.02.04.053.00001 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 297.240.000
Biologi pengetahuan alam (IPA) Biologi
66 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604381 1.1.7.01.03.03.007.00026 Dukungan Bahan Media KIE (Momentum dan DAK Non Fisik BOKB Paket 25.000.000
Kearifan Lokal)
67 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604382 1.1.7.01.03.03.007.00027 Dukungan Bahan Media KIE (Media Cetak) DAK Non Fisik BOKB Paket 20.640.000
68 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604383 1.1.7.01.03.03.007.00028 Biaya Cetak Data Keluarga Beresiko Stunting DAK Non Fisik BOKB Paket 7.220.000
69 1.1.7.01.03.05.001 Persediaan Dokumen/Administrasi 5641968 1.1.7.01.03.05.001.00001 Biaya Tender (DAK) DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 23.800.000
Tender
70 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603913 1.1.7.01.03.06.012.00048 Alat Untuk Endcode Alat Untuk Encode Chip ( e-KTP ) Buah 3.850.000
71 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5594682 1.1.7.01.04.01.001.00249 pengganti plasma golongan gelatin inf Botol 145.015
72 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5622229 1.1.7.01.04.02.001.00017 Penyediaan Bahan, Obat dan Alat Kesehatan Dukungan Penjaminan Kesehatan Paket 52.917.015
Hewan Hewan
73 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5592678 1.1.7.01.07.01.001.00066 Biaya Konsumsi Snack Orang / Kali 15.000
74 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5592677 1.1.7.01.07.01.001.00065 Biaya Konsumsi Makanan Orang / Kali 25.000
75 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592676 1.3.2.02.01.01.001.00011 Kendaraan Dinas Pejabat Eselon II Sulawesi Selatan Unit 513.850.000
76 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592675 1.3.2.02.01.01.001.00010 Kendaraan Dinas Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan Unit 513.850.000
77 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592674 1.3.2.02.01.01.001.00009 Kendaraan Dinas Ketua DPRD Sulawesi Selatan Unit 632.646.000
78 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592673 1.3.2.02.01.01.001.00008 Kendaraan Dinas WKDH Sulawesi Selatan Unit 632.646.000
79 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592672 1.3.2.02.01.01.001.00007 Kendaraan Dinas KDH Sulawesi Selatan Unit 702.940.000
80 1.3.2.02.01.01.006 Kendaraan Dinas Bermotor 5592671 1.3.2.02.01.01.006.00001 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 468.830.000
Perorangan Lainnya Roda 4 (empat) jenis Double Gardan

81 1.3.2.02.01.02.001 Bus (Penumpang 30 Orang Keatas) 5592670 1.3.2.02.01.02.001.00001 Kendaraan Operasional Bus Roda 6 dan/ atau Bus Unit 1.184.787.000
Besar
82 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 29 5592669 1.3.2.02.01.02.002.00014 Kendaraan Operasional Bus Roda 6 dan/ atau Bus Unit 718.252.000
Orang) Sedang
83 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 29 5592668 1.3.2.02.01.02.002.00013 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 377.950.000
Orang) Roda 4 (empat) jenis Minibus
84 1.3.2.02.01.02.003 Mini Bus (Penumpang 14 Orang 5592667 1.3.2.02.01.02.003.00001 Kendaraan Operasional Bus Roda 4 dan/ atau Bus Unit 360.942.000
Kebawah) Kecil

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 4


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
85 1.3.2.02.01.03.002 Pick Up 5592666 1.3.2.02.01.03.002.00005 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 252.844.000
Roda 4 (empat) jenis Pick Up
86 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5592664 1.3.2.02.01.04.001.00008 Kendaraan Operasional Kantor Roda 2 (dua) Sulawesi Selatan Unit 20.000.000
87 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5592665 1.3.2.02.01.04.001.00009 Kendaraan Lapangan Roda 2 (dua) Sulawesi Selatan Unit 33.892.000
88 1.3.2.02.03.01.006 Kapal Motor 5622228 1.3.2.02.03.01.006.00002 Sewa Penyebrangan Antar Pulau Sewa Penyebrangan Antar Pulau kali 1.000.000
89 1.3.2.02.03.02.010 Alat Angkutan Apung Bermotor Untuk 5594683 1.3.2.02.03.02.010.00005 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Perahu/kapal penangkap ikan untuk Keg 875.000.000
Penumpang Lainnya usaha nelayan kecil perairan laut berukuran lebih kecil dari 5
GT beserta mesin, alat penangkap ikan
dan sarana pendukung kegiatan
penangkapan ikan (DAK Dinas Kelautan
dan Perikanan)

90 1.3.2.05.01.03.011 Mesin Fotocopy Lainnya 5604392 1.3.2.05.01.03.011.00001 Mesin Fotocopy 600 x 600 dpi Resolution Unit 100.690.000
91 1.3.2.05.01.04.018 Kontainer 5604390 1.3.2.05.01.04.018.00001 Box Kontainer Besi, spandek Unit 3.750.000
92 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598936 1.3.2.05.02.06.077.00110 Pengadaan Alat Rumah Tangga Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Use) Lainnya
93 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5594684 1.3.2.05.02.06.077.00106 Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan Kelurahan se Kab. Takalar Kegiatan 109.800.000
Use) Lainnya
94 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598891 1.3.2.05.02.06.077.00107 Pengadaan Alat Rumah Tangga Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Use) Lainnya
95 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598934 1.3.2.05.02.06.077.00109 Pengadaan Alat Rumah Tangga Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Use) Lainnya Nonformal/Kesetaraan
96 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598906 1.3.2.05.02.06.077.00108 Pengadaan Alat Rumah Tangga PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 45.000.000
Use) Lainnya
97 1.3.2.06.01.04.006 Mesin Cetak 5604391 1.3.2.06.01.04.006.00001 Mesin Digital Printing Cetak spanduk, wallpaper, banner Unit 188.690.000
98 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum Lainnya 5599764 1.3.2.07.01.01.169.00068 Uks Kit Uks Kit Sekolah Set 4.000.000
99 1.3.2.08.01.11.208 Alat Laboratorium Umum Lainnya 5594685 1.3.2.08.01.11.208.00013 Pengadaan modal alat Laboratorium Pengadaan Peralatan Online Monitoring Kegiatan 2.730.000.000
System Pemeriksaan Kualitas Air Sungai
(DAK Penugasan Bidang Lingkungan
Hidup dan Kehutanan)

100 1.3.2.08.01.20.018 Alat Laboratorium Fisika Lainnya 5598971 1.3.2.08.01.20.018.00005 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 318.480.000
pengetahuan alam (IPA) Fisika
101 1.3.2.08.03.01.009 Kartu Kalimat Huruf Cetak 5600010 1.3.2.08.03.01.009.00002 Kartu Uji Smart Card Per Keping 33.500
102 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598963 1.3.2.08.03.15.005.00004 Pengadaan Alat Permainan Edukatif (APE) Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 575.000.000

103 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598903 1.3.2.08.03.15.005.00001 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 50.000.000

104 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598905 1.3.2.08.03.15.005.00003 Pengadaan Perlengkapan PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 50.000.000

105 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598904 1.3.2.08.03.15.005.00002 Pengadaan Perlengkapan Siswa PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 5


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
106 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598930 1.3.2.08.03.16.001.00007 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Nonformal/Kesetaraan
107 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598932 1.3.2.08.03.16.001.00008 Pengadaan Perlengkapan Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 200.000.000
Nonformal/Kesetaraan
108 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598933 1.3.2.08.03.16.001.00009 Pengadaan Perlengkapan Siswa SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

109 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598935 1.3.2.08.03.16.001.00010 Pengadaan Perlengkapan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 2.350.000.000

110 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598968 1.3.2.08.03.16.001.00011 Pengadaan media pendidikan Tingkat SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 90.000.000

111 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598889 1.3.2.08.03.16.001.00002 Pengadaan Perlengkapan Siswa SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 150.000.000

112 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598902 1.3.2.08.03.16.001.00005 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 250.000.000

113 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598898 1.3.2.08.03.16.001.00004 Perlengkapan Belajar Peserta Didik SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 250.000.000

114 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5603922 1.3.2.08.03.16.001.00012 Perlengkapan Dasar Buku Teks Peserta Didik Dak Dinas Pendidikan dan Kebudaaan Paket 250.000.000

115 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598890 1.3.2.08.03.16.001.00003 Pengadaan Perlengkapan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

116 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598927 1.3.2.08.03.16.001.00006 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

117 1.3.2.08.07.01.022 Alat Laboratorium Kwalitas Air Dan 5598980 1.3.2.08.07.01.022.00004 Pengadaan Peralatan Online Monitoring Sistem DAK Penugasan Paket 1.299.999.800
Tanah Lainnya (ONLIMO)
118 1.3.2.08.07.06.001 Alat Laboratorium Lingkungan Hidup 5594686 1.3.2.08.07.06.001.00002 Jasa Instalasi Lemari Asam Setup Pipa Saluran, Pemasangan Set 9.000.000
Lainnya Instalasi Kabel, Pemasangan Pipa Air
MAsuk dan Pembuangan di Sanitary
Chamber, Setup/Comission Rangkaian
Control dan Main Power Motor Blower
dan Light Chamber, Pengetesan dan Uji
Fungsi
119 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622247 1.3.2.08.09.01.026.00045 Timbangan Digital Alkes Alat 168.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

120 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622238 1.3.2.08.09.01.026.00043 Pengujian Pentanahan (Grounding) Prasarana Alat 348.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

121 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622239 1.3.2.08.09.01.026.00044 Inspeksi Instalasi Listrik Medis Prasarana Unit 1.100.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

122 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5594687 1.3.2.10.01.01.004.00003 Sewa Hosting 1 tahun Set 5.000.000
123 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5603912 1.3.2.10.01.01.004.00005 Sewa Hosting 40 GB, 1 Tahun Tahun 4.805.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 6


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
124 1.3.2.10.01.02.010 Personal Komputer Lainnya 5599767 1.3.2.10.01.02.010.00020 Belanja Modal Alat Kantor Lainnya Pengadaan Sarana Prasarana Kegiatan 65.000.000
Infrastruktur Sistem Informasi Keluarga
di Balai Penyuluhan KB (DAK Keluarga
Berencana)
125 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5598969 1.3.2.10.02.05.001.00024 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 125.000.000
Komunikasi (TIK) Tingkat SMP
126 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5598976 1.3.2.10.02.05.001.00025 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.500.000.000
Komunikasi (TIK)
127 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598895 1.3.3.01.01.01.001.00059 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SMP
128 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598918 1.3.3.01.01.01.001.00060 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SMP
129 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598886 1.3.3.01.01.01.001.00058 Pemeliharaan Rutin Rumah Dinas Kepala Sekolah, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Guru, Penjaga Sekolah SMP
130 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5603914 1.3.3.01.01.01.001.00061 Pembangunan BPP Kecamatan Kepulauan Tidak Bertingkat Paket 200.000.000
Tanakeke
131 1.3.3.01.01.05.001 Bangunan Gedung Laboratorium 5598921 1.3.3.01.01.05.001.00002 Pembangunan Laboratorium SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen
132 1.3.3.01.01.05.001 Bangunan Gedung Laboratorium 5598897 1.3.3.01.01.05.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Laboratorium SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen
133 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598887 1.3.3.01.01.06.019.00012 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah SMP
134 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598893 1.3.3.01.01.06.019.00013 Rehabilitasi Sedang/Berat Sarana, Prasarana dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Utilitas Sekolah SMP
135 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598915 1.3.3.01.01.06.019.00015 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000
Sekolah SMP
136 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598900 1.3.3.01.01.06.019.00014 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Unit Kesehatan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah SMP
137 1.3.3.01.01.09.001 Bangunan Gedung Pertemuan 5598896 1.3.3.01.01.09.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Serba Guna/Aula Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen SMP
138 1.3.3.01.01.12.001 Gedung Pertokoan/Koperasi/Pasar 5598884 1.3.3.01.01.12.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Kantin Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen

139 1.3.3.01.01.12.001 Gedung Pertokoan/Koperasi/Pasar 5598885 1.3.3.01.01.12.001.00002 Pembangunan Kantin Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000
Permanen

140 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan 5598922 1.3.3.01.01.16.001.00002 Pembangunan Perpustakaan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen
141 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan 5598899 1.3.3.01.01.16.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Perpustakaan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen SMP
142 1.3.3.01.01.27.004 Bangunan Tempat Pelelangan Ikan 5622230 1.3.3.01.01.27.004.00001 Penataan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Penataan Lapak/Prasarana Tempat Paket 165.000.000
(Tpi) Lainnya Pelelangan Ikan (TPI) Beba

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 7


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
143 1.3.3.01.01.29.001 Bangunan Untuk Kandang 5622222 1.3.3.01.01.29.001.00003 Pembuatan Kandang Ayam Petelur Sesuai standar pembuatan kandang M2 2.628.500
ayam petelur
144 1.3.3.01.01.32.001 Bangunan Tempat Parkir 5598917 1.3.3.01.01.32.001.00002 Pembangunan Fasilitas Parkir SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000

145 1.3.3.01.01.32.001 Bangunan Tempat Parkir 5598894 1.3.3.01.01.32.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Fasilitas Parkir SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

146 1.3.3.01.02.05.001 Asrama Permanen 5598919 1.3.3.01.02.05.001.00001 Pembangunan Asrama Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

147 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5622241 1.3.5.01.01.01.012.00058 Tematik 4 SD T5 Pahlawanku Buku Guru Buah 56.500
148 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594691 1.3.5.02.03.02.001.00051 Pendaftaran Rekor Muri Kabupaten Takalar Rekor Muri Untuk 1 Kegiatan Di Paket 87.000.000
Kabupaten Takalar Termasuk Piagam
Rekor Reguler, Piagam Tambahan 2 Asli
Dan Akomodasi Dng Jasa Tim Museum
Rekor Muri
149 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594690 1.3.5.02.03.02.001.00050 Juara 3 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 3 Sistem Group 2.000.000
Kompetisi
150 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594689 1.3.5.02.03.02.001.00049 Juara 1 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 1 Sistem Group 4.000.000
Kompetisi
151 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594688 1.3.5.02.03.02.001.00048 Juara 3 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 3 Sistem Gugur Orang 1.000.000

152 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594698 1.3.5.02.03.02.001.00058 Juara 2 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 2 Sistem Gugur Orang 1.500.000

153 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594697 1.3.5.02.03.02.001.00057 Juara III Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 500.000

154 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594696 1.3.5.02.03.02.001.00056 Juara I Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 1.000.000

155 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594695 1.3.5.02.03.02.001.00055 Juara II Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 750.000

156 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594694 1.3.5.02.03.02.001.00054 Juara 1 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 1 Sistem Gugur Orang 2.000.000

157 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594693 1.3.5.02.03.02.001.00053 Juara 2 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 2 Sistem Group 3.000.000
Kompetisi
158 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594692 1.3.5.02.03.02.001.00052 Juara Favorit /Harapan I/Harapan II/Harapan III Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 300.000

159 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5594700 1.5.2.01.01.01.002.00181 Sewa Tenda Sarnafyl Tenda Sarnafyl Uk. 5 X 5 Meter Hari 1.000.000
160 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5594699 1.5.2.01.01.01.002.00180 Sewa Sound System 10.000 Watt Set 1.800.000
161 1.5.2.01.01.01.003 Sewa Gedung Dan Bangunan 5594701 1.5.2.01.01.01.003.00013 Sewa Rumah Tunggu Kelahiran Rumah Unit 15.000.000
162 1.5.4.01.01.02.003 Aset Tetap Gedung Dan Bangunan 5622237 1.5.4.01.01.02.003.00001 Belanja Modal Alat Laboratorium Pengadaan Peralatan Online Sistem Paket 1.299.999.800
Yang Tidak Digunakan Dalam Monitoring (ONLLIMO)
Operasional Pemerintah
163 9.1.1.05.10.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594702 9.1.1.05.10.01.001.00003 Pajak Penerangan Jalan Non ASN Tahun 19.000.000
Pajak Penerangan Jalan - LO

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 8


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
164 9.1.1.05.12.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594703 9.1.1.05.12.01.001.00003 Pajak Air Bawah Tanah Non ASN Tahun 4.250.000
Pajak Air Tanah - LO
165 9.1.1.05.15.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594704 9.1.1.05.15.01.001.00003 PBB-P2 Non ASN Tahun 7.500.000
Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan
dan Perkotaan - LO

166 9.1.1.05.16.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594705 9.1.1.05.16.01.001.00003 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan Non ASN Tahun 28.900.000
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan - LO
167 9.1.1.05.16.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594706 9.1.1.05.16.01.001.00004 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan Non ASN Tahun 28.900.000
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan - LO
168 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594708 9.1.1.07.01.01.001.00014 Uang Lembur Golongan III Orang/Jam 15.000
169 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594710 9.1.1.07.01.01.001.00016 Uang Lembur Golongan I Orang/Jam 12.000
170 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594709 9.1.1.07.01.01.001.00015 Uang Lembur Golongan IV Orang/Jam 17.000
171 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594707 9.1.1.07.01.01.001.00013 Uang Lembur Golongan II Orang/Jam 14.000
172 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594713 9.1.2.01.05.01.001.00008 Handscoun S Dos 165.000
kebersihan dan bahan pembersih
173 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594711 9.1.2.01.05.01.001.00006 Jelly Doppler Botol 85.000
kebersihan dan bahan pembersih
174 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594712 9.1.2.01.05.01.001.00007 Jasa Pengharum Ruangan Otomatis Unit 1.297.560
kebersihan dan bahan pembersih
175 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5599768 9.1.2.01.05.01.001.00009 Sanitizer Sanitizer Kloset Unit 650.000
kebersihan dan bahan pembersih
176 9.1.2.01.08.01.001 Beban Persediaan pengisian isi tabung 5594714 9.1.2.01.08.01.001.00002 Belanja Bahan/Material Belanja Oksigen Bulan 238.000
gas
177 9.1.2.01.09.01.001 Beban Bahan Pakai Habis Lainnya 5594715 9.1.2.01.09.01.001.00002 Biaya BMHP Puskesmas Bulan 7.000.000
178 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594720 9.1.2.03.02.01.001.00010 Biaya Tarif Pdam Ii D Pemakaian 0-12 M³ 0-12 m³ M3 3.000
179 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594718 9.1.2.03.02.01.001.00008 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 13-20 M³ 13-20 m³ M3 3.200
180 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594719 9.1.2.03.02.01.001.00009 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 21-30 M³ 21-30 m³ M3 3.400
181 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594716 9.1.2.03.02.01.001.00006 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 31 M³ 31 m³ M3 3.600
182 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594717 9.1.2.03.02.01.001.00007 Pembayaran Air PDAM M3 28.580.900
183 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594227 9.1.2.03.03.01.001.00040 Biaya Beban Listrik Reguler 450 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kVA/Bulan 20.000
184 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594246 9.1.2.03.03.01.001.00059 Belanja Beban Listrik 33000 Va Bulan 18.781.184
185 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594245 9.1.2.03.03.01.001.00058 Listrik Reguler 900 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 600
186 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594244 9.1.2.03.03.01.001.00057 Listrik Reguler 6.600 Va S.D 200 Kva Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.352
187 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594236 9.1.2.03.03.01.001.00049 Listrik Reguler 1.300 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.049
188 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594235 9.1.2.03.03.01.001.00048 Listrik Reguler Golongan Tarif P-3/TR Rp/kWh 1.352
189 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594234 9.1.2.03.03.01.001.00047 Listrik Prabayar 6.600 Va S.D 200 Kva Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.352
190 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594233 9.1.2.03.03.01.001.00046 Listrik Prabayar 2.200 Va S.D 5.500 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.076
191 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594232 9.1.2.03.03.01.001.00045 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 630 kVA S.d < 1.250 kVA Wat / Bulan 5.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 9


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
192 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594231 9.1.2.03.03.01.001.00044 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 200 kVA S.d < 630 kVA Wat / Bulan 4.000.000

193 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594230 9.1.2.03.03.01.001.00043 Listrik Prabayar 1.300 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.049
194 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594229 9.1.2.03.03.01.001.00042 Biaya Pasang Sambungan Listrik Baru 2200 Watt Unit 2.596.660
195 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594228 9.1.2.03.03.01.001.00041 Biaya Beban Listrik Reguler 900 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kVA/Bulan 24.600
196 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594226 9.1.2.03.03.01.001.00039 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Kubikel Saluran Udara Tegangan < 5 kms Unit 4.000.000
dan Jaringan
197 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594225 9.1.2.03.03.01.001.00038 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Kubikel Kubikel Unit 2.000.000
dan Jaringan
198 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594224 9.1.2.03.03.01.001.00037 Biaya Pasang Baru Listrik Daya 900 VA Unit 863.000
199 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594223 9.1.2.03.03.01.001.00036 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 1.300 ke 2.200 Kwh 1.141.900
200 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594222 9.1.2.03.03.01.001.00035 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 2.500 kVA S.d 3.000 kVA Wat / Bulan 7.000.000

201 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594221 9.1.2.03.03.01.001.00034 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 3.500 ke 5.500 Kwh 2.675.500
202 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594220 9.1.2.03.03.01.001.00033 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 1.600 kVA S.d 2.500 kVA Wat / Bulan 6.500.000

203 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594219 9.1.2.03.03.01.001.00032 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 1.250 kVA S.d < 1.600 kVA Wat / Bulan 6.000.000

204 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594218 9.1.2.03.03.01.001.00031 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 1.300 ke 2.200 Kwh 2.723.000
205 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594243 9.1.2.03.03.01.001.00056 Listrik Reguler 450 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 575
206 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594242 9.1.2.03.03.01.001.00055 Listrik Reguler 2.200 Va S.D 5.500 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.076
207 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594241 9.1.2.03.03.01.001.00054 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 900 ke 1.300 Kwh 557.200
208 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594240 9.1.2.03.03.01.001.00053 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 2.200 ke 3.500 Kwh 1.731.200
209 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594239 9.1.2.03.03.01.001.00052 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 4.400 ke 11.000 Kwh 8.293.400
210 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5623673 9.1.2.03.03.01.001.00060 Biaya Jasa Penyambungan Pln Unit 19.344.620
211 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594238 9.1.2.03.03.01.001.00051 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 7.700 ke 11.000 Kwh 5.095.700
212 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594237 9.1.2.03.03.01.001.00050 Pembayaran Listrik GOL 3,S2,197000,23000,900 Rp / kWh 104.587.855
213 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594730 9.1.2.03.06.01.001.00032 Astinet (Paket Internet) 50 Mbps Unlimited Bulan 1.500.000

214 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594722 9.1.2.03.06.01.001.00024 Biaya Internet 50 Mpbs Bulan 18.277.500

215 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594723 9.1.2.03.06.01.001.00025 Belanja Internet 30 Mbps Bulan 16.000.000

216 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594724 9.1.2.03.06.01.001.00026 Belanja Internet 25 Mbps Bulan 19.000.000

217 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594725 9.1.2.03.06.01.001.00027 Belanja Jasa Kantor Belanja Internet Bulan 445.500

218 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594726 9.1.2.03.06.01.001.00028 Paket Internet dan Telephone 1 20 Mbps Bulan 379.500

219 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5641113 9.1.2.03.06.01.001.00048 Biaya Paket Data Penyuluh Pertanian DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 3.000.000

220 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594727 9.1.2.03.06.01.001.00029 Paket Internet dan Telephone 2 50 Mbps Bulan 632.500

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 10


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
221 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5604379 9.1.2.03.06.01.001.00043 Dukungan SIGA (Paket Data Komunikasi di Balai DAK Non Fisik BOKB Bulan 400.000
Penyuluhan)
222 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594731 9.1.2.03.06.01.001.00033 paket internet dan tv kabel 3 100 mbps 100 mbps Bulan 1.072.500

223 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594728 9.1.2.03.06.01.001.00030 Paket Internet 20 Mbps Bulan 423.500

224 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594733 9.1.2.03.06.01.001.00035 Jasa Telekomunikasi Wifi/ Internet Indihome Bulan 750.000

225 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594734 9.1.2.03.06.01.001.00036 Astinet (Paket Internet) 50 Mbps Unlimited Bulan 1.500.000

226 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594732 9.1.2.03.06.01.001.00034 paket internet televone tv kabel 20 mbps 20 mbps Bulan 434.500

227 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594721 9.1.2.03.06.01.001.00023 paket internet televone tv kabel 50 mbps 50 mbps Bulan 687.500

228 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5642128 9.1.2.03.06.01.001.00049 SMS/WA Masking Blast Unlimited No Whatsapp, Dapat Bulan 10.800.000
Menyimpan Jenis Usaha, Menyimpan
Tamplate Pesan, Autotext Unlimited,
Spintext Anti Banned

229 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594729 9.1.2.03.06.01.001.00031 paket internet dan tv kabel 2 50 mbps 50 mbps Bulan 676.500

230 9.1.2.03.07.01.001 Beban Jasa paket/pengiriman 5604371 9.1.2.03.07.01.001.00004 Jasa Pengiriman Jasa Pengiriman Kg 10.000
231 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594741 9.1.2.03.12.01.001.00246 Pembayaran Izin Penyelenggaraan Penyiaran (Ipp) Radio Suara Lipang Bajeng Unit 1.402.500

232 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623685 9.1.2.03.12.01.001.00355 Tenaga Tukang 7 Jam / Hari Hari 123.600
233 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623684 9.1.2.03.12.01.001.00354 Tenaga Pembantu Mekanik 7 Jam / Hari Hari 159.650
234 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623683 9.1.2.03.12.01.001.00353 Tenaga Pembantu Juru Ukur 7 Jam / Hari Hari 103.000
235 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623682 9.1.2.03.12.01.001.00352 Tenaga Pekerja 7 Jam / Hari Hari 103.000
236 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623681 9.1.2.03.12.01.001.00351 Tenaga Mekanik 7 Jam / Hari Hari 190.550
237 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623680 9.1.2.03.12.01.001.00350 Tenaga Mandor 7 Jam / Hari Hari 164.800
238 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623679 9.1.2.03.12.01.001.00349 Tenaga Kepala Tukang 7 Jam / Hari Hari 144.200
239 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623678 9.1.2.03.12.01.001.00348 Tenaga Juru Ukur 7 Jam / Hari Hari 132.254
240 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623677 9.1.2.03.12.01.001.00347 Petugas Sopir 7 Jam / Hari Hari 164.800
241 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623676 9.1.2.03.12.01.001.00346 Petugas Operator Pompa 7 Jam / Hari Hari 103.000
242 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623675 9.1.2.03.12.01.001.00345 Petugas Operator Alat Berat 7 Jam / Hari Hari 190.550
243 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623674 9.1.2.03.12.01.001.00344 Biaya Jasa Programming Set 2.060.000
244 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622242 9.1.2.03.12.01.001.00337 Operasional Jasa Pramusaji Balai Penyuluhan KB DAK Non Fisik BOKB OB 750.000

245 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622240 9.1.2.03.12.01.001.00336 Operasional Jasa Tenaga Keamanan Balai DAK Non Fisik BOKB OB 750.000
Penyuluhan KB
246 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604386 9.1.2.03.12.01.001.00335 Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Mow Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Orang 1.782.700
Mow

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 11


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
247 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604385 9.1.2.03.12.01.001.00334 Operasional Jasa Medis Pelayanan Iud Dan Implant Operasional Jas Medis Pelayanan Iud Orang 100.000
Dan Implant
248 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604384 9.1.2.03.12.01.001.00333 Operasional Jasa Medis Pencabutan Implant Operasional Jasa Medis Pencabutan Orang 100.000
Implant
249 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604380 9.1.2.03.12.01.001.00332 Dukungan Bahan Media KIE (Media Elektronik dan DAK Non Fisik BOKB Paket 50.000.000
Tradisional)
250 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594736 9.1.2.03.12.01.001.00241 Biaya Masuk Obyek Wisata Biaya Masuk Obyek Wisata Di Luar Orang 30.000
Daerah Dalam Provinsi
251 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594737 9.1.2.03.12.01.001.00242 Jasa Tenaga Persampahan Orang / Hari 40.000
252 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594738 9.1.2.03.12.01.001.00243 Advetorial Ukuran 1 Halaman Terbit 15.000.000
253 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594739 9.1.2.03.12.01.001.00244 Advertorial 1/2 Hal/7 Kolom (300 Mm) X 270 Mm Terbit 11.000.000
254 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594740 9.1.2.03.12.01.001.00245 Advetorial Ukuran 1 Halaman/7 Kolom (300 Mm) X Terbit 22.000.000
540 Mm
255 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594742 9.1.2.03.12.01.001.00247 Jasa Tenaga Sopir Kendaraan Persampahan Roda 4 Orang / Hari 50.000

256 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594743 9.1.2.03.12.01.001.00248 Jasa Tenaga Penataan Taman Orang / Hari 40.000
257 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594744 9.1.2.03.12.01.001.00249 Jasa Tenaga Laboratorium Jasa Tenaga Analis Laboratorium Orang/Bulan 700.000
Lingkungan
258 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594745 9.1.2.03.12.01.001.00250 Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Mow Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Orang/kali 1.500.000
Mow
259 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594746 9.1.2.03.12.01.001.00251 Operasional Jasa Medis Pelayanan Iud Dan Implant Operasional Jas Medis Pelayanan Iud Orang/kali 92.500
Dan Implant
260 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594747 9.1.2.03.12.01.001.00252 Operasional Pelayanan Kb Mop Operasional Pelayanan Kb Mop Orang/kali 350.000
261 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594748 9.1.2.03.12.01.001.00253 Jasa Tenaga Operator Alat Berat TPA Orang / Hari 50.000
262 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594749 9.1.2.03.12.01.001.00254 Jasa Tenaga Operasional TPA Orang / Hari 40.000
263 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594750 9.1.2.03.12.01.001.00255 Biaya Instalasi 150 Meter Unit 3.984.750
264 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594751 9.1.2.03.12.01.001.00256 siaran langsung siaran langsung Kegiatan 7.500.000
265 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594752 9.1.2.03.12.01.001.00257 pembuatan berita/publikasi media media online Bulan 100.000
266 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594753 9.1.2.03.12.01.001.00258 Jasa Lipat dan Sortir Surat Suara Lembar 200
267 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594754 9.1.2.03.12.01.001.00259 Jasa Pemeriksaan Sampel Shk Sampel Shk Set 65.000
268 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594755 9.1.2.03.12.01.001.00260 Dekorasi Tenda Dekorasi Kain Meter 20.000
269 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594756 9.1.2.03.12.01.001.00261 Survei Verifikasi Kars Kegiatan 28.400.000
270 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594757 9.1.2.03.12.01.001.00262 Biaya Kalibrasi Alat Kesehatan Kegiatan 45.000.000
271 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594758 9.1.2.03.12.01.001.00263 Jasa Dekorasi Taman Taman Bunga Hidup + Aksesoris Meter 250.000
272 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594759 9.1.2.03.12.01.001.00264 Izin Staiun Radio (Isr) Biaya Hak Penggunaan (Bhp) Spektrum Unit 723.610
Radio
273 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594760 9.1.2.03.12.01.001.00265 Jasa Transportasi Orang / Kali 30.000
274 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594761 9.1.2.03.12.01.001.00266 Jasa Transportasi Orang / Kali 50.000
275 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594762 9.1.2.03.12.01.001.00267 Sponsorship Sku 1/3 Halaman Orang/Kali 2.000.000
276 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594763 9.1.2.03.12.01.001.00268 Sponsorship Sku 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000
277 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594764 9.1.2.03.12.01.001.00269 Sponsorship Sku 1 Halaman Orang/Kali 3.500.000
278 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594765 9.1.2.03.12.01.001.00270 Advertorial Cover Tabloid 1/4 Halaman Orang/Kali 1.250.000
279 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594766 9.1.2.03.12.01.001.00271 Advertorial Cover Tabloid 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 12


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
280 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594767 9.1.2.03.12.01.001.00272 Advetorial Harian Lokal Ukuran 1/4 Halaman Orang/Kali 5.000.000
281 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594768 9.1.2.03.12.01.001.00273 Advetorial Harian Lokal Ukuran 1/2 Halaman Orang/Kali 10.000.000
282 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594769 9.1.2.03.12.01.001.00274 Biaya Transportasi Transportasi Kader Orang/Kali 25.000
283 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594770 9.1.2.03.12.01.001.00275 Biaya Transportasi Transportasi Ke Kelurahan / Desa Orang / Kali 60.000
284 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594771 9.1.2.03.12.01.001.00276 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Kegiatan 48.177.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Lembaga Penyedia Layanan Bagi Anak
(DAK Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak)
285 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594772 9.1.2.03.12.01.001.00277 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Advokasi Kebijakan Pencegahan Kegiatan 48.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Kekerasan Terhadap Anak (DAK
Pelayanan Perlindungan Perempuan dan
Anak)
286 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594773 9.1.2.03.12.01.001.00278 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Kegiatan 48.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Lembaga Penyedia Layanan Bagi
Perempuan (DAK Pelayanan
Perlindungan Perempuan dan Anak)

287 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594774 9.1.2.03.12.01.001.00279 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Penyediaan Layanan Pengaduan Kegiatan 47.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Masyarakat Bagi Perempuan Korban
Kekerasan (DAK Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak)

288 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594775 9.1.2.03.12.01.001.00280 Belanja Pelayanan Keluarga Berencana Biaya Operasional Pembinaan Program Kegiatan 480.000.000
Oleh Kader (PPKBD dan Sub PPKBD) (DAK
Non Fisik Keluarga Berencana)

289 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594776 9.1.2.03.12.01.001.00281 Tukang AHSP201 Orang / Hari 120.000
290 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594777 9.1.2.03.12.01.001.00282 Pembantu Operator Orang / Hari 140.000
291 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594778 9.1.2.03.12.01.001.00283 Operator Walls Orang / Hari 185.000
292 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594779 9.1.2.03.12.01.001.00284 Operator Greader Orang / Hari 185.000
293 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594780 9.1.2.03.12.01.001.00285 Kepala Tukang AHSP195 Orang / Hari 140.000
294 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594781 9.1.2.03.12.01.001.00286 Buruh Semi Terampil Orang / Hari 85.000
295 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594782 9.1.2.03.12.01.001.00287 Upah jahit Pakaian Sipil Resmi (PSR) Stel 571.500
296 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594783 9.1.2.03.12.01.001.00288 Upah jahit Pakaian Sipil Harian (PSH) Stel 285.800
297 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594784 9.1.2.03.12.01.001.00289 Upah jahit Pakaian Sipil Lengkap (PSL) Stel 825.500
298 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594785 9.1.2.03.12.01.001.00290 Upah jahit Pakaian Hansip + Topi (PDH) Hansip Pasang 254.000
299 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594786 9.1.2.03.12.01.001.00291 Upah jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) hn kontrak Pasang 381.000
300 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594787 9.1.2.03.12.01.001.00292 Upah jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) PNS Pasang 381.000
301 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594788 9.1.2.03.12.01.001.00293 Upah jahit Celana/Rok Biasa Lembar 127.000
302 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594789 9.1.2.03.12.01.001.00294 Upah jahit Baju Lengan Panjang Lembar 158.800
303 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594790 9.1.2.03.12.01.001.00295 Upah jahit Baju Lengan Pendek Lembar 127.000
304 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594791 9.1.2.03.12.01.001.00296 Jasa Tenaga Penjaga TPA Orang / Bulan 700.000
305 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594792 9.1.2.03.12.01.001.00297 Jasa Mekanik Kendaraan Persampahan Orang / Bulan 700.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 13


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
306 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594793 9.1.2.03.12.01.001.00298 Jasa Tenaga Kolektor Orang / Bulan 700.000
307 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594794 9.1.2.03.12.01.001.00299 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 370.250.000
308 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594795 9.1.2.03.12.01.001.00300 Upah penagihan Sppt pbb p2 Lembar 1.500
309 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594796 9.1.2.03.12.01.001.00301 office boy OB 700.000
310 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594797 9.1.2.03.12.01.001.00302 Petugas pencacah OB 500.000
311 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594798 9.1.2.03.12.01.001.00303 Petugas piket OB 500.000
312 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594799 9.1.2.03.12.01.001.00304 Upah Distribusi sppt pbb-p2 Lembar 500
313 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594800 9.1.2.03.12.01.001.00305 Petugas pengantar surat OB 500.000
314 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594801 9.1.2.03.12.01.001.00306 Biaya Kontribusi Seleksi CASN Orang / Kali 50.000
315 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594802 9.1.2.03.12.01.001.00307 Insentif Jasa Pelayanan Kesehatan Dokter Spesialis Orang / Bulan 1.000.000
316 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594803 9.1.2.03.12.01.001.00308 Insentif Jasa Pelayanan Kesehatan Dokter Umum dan Gigi Orang / Bulan 500.000
317 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594804 9.1.2.03.12.01.001.00309 Juri Provinsi Orang/Kegiatan 1.200.000
318 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594805 9.1.2.03.12.01.001.00310 Juri Profesional / Eselon II Orang/Kegiatan 1.000.000
319 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594806 9.1.2.03.12.01.001.00311 Juri Eselon III / Eselon IV Orang/Kegiatan 800.000
320 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594807 9.1.2.03.12.01.001.00312 Tenaga Kesehatan Dinas Kesehatan & Puskesmas Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 5.000.000
Menangani Covid 19
321 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594808 9.1.2.03.12.01.001.00313 Tenaga Kesehatan Lain Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 5.000.000
Menangani Covid 19
322 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594809 9.1.2.03.12.01.001.00314 Perawat/Bidan Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 7.500.000
Menangani Covid 19
323 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594810 9.1.2.03.12.01.001.00315 Dokter Umum Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 10.000.000
Menangani Covid 19
324 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594811 9.1.2.03.12.01.001.00316 Dokter Spesialis Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 15.000.000
Menangani Covid 19
325 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594812 9.1.2.03.12.01.001.00317 Jasa Instalasi Jaringan Internet Configurasi Orang/Kali 750.000
326 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594813 9.1.2.03.12.01.001.00318 Jasa Instalasi Jaringan Internet Configurasi Orang/Kali 750.000
327 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5666209 9.1.2.03.12.01.001.00360 Jasa Perbaikan Rusak Berat Tenaga Mekanik Mobil Damkar Orang / Hari 250.000
328 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5666208 9.1.2.03.12.01.001.00359 Jasa Las Tenaga Pengelasan Mobil Damkar Orang / Hari 400.000
329 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642281 9.1.2.03.12.01.001.00358 Biaya Kalibrasi Kalibrasi Alat Kesehatan RSUD Kegiatan 53.407.000
330 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642126 9.1.2.03.12.01.001.00357 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 370.250.000
331 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642078 9.1.2.03.12.01.001.00356 Sosial Media Advertising 15 Hari Iklan Di Facebook, Instagram 2- Bulan 4.000.000
3X Posting Konten Dalam Seminggu
Support Design Content Dan Iklan

332 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604114 9.1.2.03.12.01.001.00328 Advertorial 1/2 Hal/7 Kolom (300 Mm) X 270 Mm Terbit 11.000.000
333 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598859 9.1.2.03.12.01.001.00321 Sponsorship Sku 1 Halaman Orang/Kali 3.500.000
334 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598858 9.1.2.03.12.01.001.00320 Sponsorship Sku 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000
335 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598857 9.1.2.03.12.01.001.00319 Sponsorship Sku 1/3 Halaman Orang/Kali 2.000.000
336 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594819 9.1.2.04.01.01.001.00016 BPJS Ketenagakerjaan JKM,JKK,JHT Orang / Bulan 193.677

337 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5658908 9.1.2.04.01.01.001.00017 BPJS Ketenagakerjaan JKM , JKK Orang / Bulan 2.100

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 14


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
338 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594818 9.1.2.04.01.01.001.00015 PBI Subsidi Premi BPJS Mandiri Orang / Bulan 2.800

339 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594817 9.1.2.04.01.01.001.00014 BPJS Ketenagakerjaan JKM,.JKK Orang / Bulan 16.760

340 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594816 9.1.2.04.01.01.001.00013 Iuran Kesehatan Perangkat Desa 1% (Alokasi Dana Desa) Bulan 31.659

341 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594815 9.1.2.04.01.01.001.00012 Iuran Kesehatan Perangkat Desa 4% (APBD) Bulan 126.635

342 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594814 9.1.2.04.01.01.001.00011 PBI Asuransi BPJS Orang / Bulan 35.000

343 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5594820 9.1.2.04.03.01.001.00002 Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi/ Kerbau Premi Asuransi Ekor 40.000
344 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5600388 9.1.2.04.03.01.001.00003 Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi/ Kerbau Premi Asuransi Ekor 40.000
345 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594830 9.1.2.05.01.01.001.00020 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 33.630.000
Roda 4 (Empat)
346 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594821 9.1.2.05.01.01.001.00011 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 38.630.000
Pejabat Eselon II
347 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594822 9.1.2.05.01.01.001.00012 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat PEJABAT ESELON I Unit/Tahun 40.000.000
Pejabat Eselon I
348 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594823 9.1.2.05.01.01.001.00013 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat ANGGOTA DPRD Unit/Tahun 41.000.000
Anggota DPRD
349 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594824 9.1.2.05.01.01.001.00014 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat KEPALA DAERAH / KETUA DPRD Unit/Tahun 41.900.000
Kepala Daerah / Ketua DPRD
350 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594825 9.1.2.05.01.01.001.00015 Biaya Pemeliharaan Speed Boat Speed Boat Unit/Tahun 20.240.000
351 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594826 9.1.2.05.01.01.001.00016 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 3.640.000
Roda 2 (Dua)
352 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594827 9.1.2.05.01.01.001.00017 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Roda 6 Roda 6 Unit/Tahun 37.110.000
353 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594828 9.1.2.05.01.01.001.00018 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 36.320.000
Double Gardan
354 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594829 9.1.2.05.01.01.001.00019 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Operasional dalam Operasional dalam Lingkungan Kantor Unit/Tahun 9.750.000
Lingkungan Kantor
355 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622236 9.1.2.05.01.01.001.00024 Jasa Las Pengelasan Paket 7.000.000
356 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622233 9.1.2.05.01.01.001.00023 Jasa Diko Memperbarui Warna Paket 25.000.000
357 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622232 9.1.2.05.01.01.001.00022 Jasa Perbaikan Kendaraan Yang Rusak Ringan Reparasi Transportasi Satpol PP dan kali 400.000
Damkar
358 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622231 9.1.2.05.01.01.001.00021 Jasa Perbaikan Kendaraan Yang Rusak Sedang Reparasi Transportasi Satpol PP dan kali 10.000.000
Damkar
359 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594835 9.1.2.05.05.01.001.00033 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 10 Unit/Tahun 2.750.000
360 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594838 9.1.2.05.05.01.001.00036 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.500.000
361 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594839 9.1.2.05.05.01.001.00037 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.750.000
362 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594840 9.1.2.05.05.01.001.00038 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 4.250.000
363 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594841 9.1.2.05.05.01.001.00039 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.700.000
364 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594842 9.1.2.05.05.01.001.00040 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 4.000.000
365 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594857 9.1.2.05.05.01.001.00055 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 1 Unit/Tahun 150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 15


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
366 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594833 9.1.2.05.05.01.001.00031 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 2.250.000
367 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594832 9.1.2.05.05.01.001.00030 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 2.000.000
368 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594843 9.1.2.05.05.01.001.00041 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 7 Unit/Tahun 1.600.000
369 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594844 9.1.2.05.05.01.001.00042 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 6 Unit/Tahun 1.500.000
370 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594831 9.1.2.05.05.01.001.00029 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.900.000
371 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594856 9.1.2.05.05.01.001.00054 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 2 Unit/Tahun 200.000
372 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594848 9.1.2.05.05.01.001.00046 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 2 Unit/Tahun 1.100.000
373 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594849 9.1.2.05.05.01.001.00047 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 1 Unit/Tahun 1.000.000
374 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594850 9.1.2.05.05.01.001.00048 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 8 Unit/Tahun 500.000
375 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594845 9.1.2.05.05.01.001.00043 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 5 Unit/Tahun 1.400.000
376 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594846 9.1.2.05.05.01.001.00044 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 4 Unit/Tahun 1.300.000
377 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594847 9.1.2.05.05.01.001.00045 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 3 Unit/Tahun 1.200.000
378 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594853 9.1.2.05.05.01.001.00051 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 5 Unit/Tahun 350.000
379 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594852 9.1.2.05.05.01.001.00050 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 6 Unit/Tahun 400.000
380 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594851 9.1.2.05.05.01.001.00049 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 7 Unit/Tahun 450.000
381 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594834 9.1.2.05.05.01.001.00032 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 9 Unit/Tahun 2.500.000
382 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594855 9.1.2.05.05.01.001.00053 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 3 Unit/Tahun 250.000
383 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594854 9.1.2.05.05.01.001.00052 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 4 Unit/Tahun 300.000
384 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594858 9.1.2.05.05.01.001.00056 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.800.000
385 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594837 9.1.2.05.05.01.001.00035 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.250.000
386 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594836 9.1.2.05.05.01.001.00034 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 11 Unit/Tahun 3.000.000
387 9.1.2.06.01.01.001 Beban Cetak 5594859 9.1.2.06.01.01.001.00099 Belanja Cetak Cetak Kohor Buah 106.106
388 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594864 9.1.2.08.01.01.001.00014 Sewa kendaraan kegiatan insidentil roda enam / Per hari 4.000.000
bus besar
389 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594860 9.1.2.08.01.01.001.00010 Sewa kendaraan kegiatan insidentil roda enam / Per hari 2.708.000
bus sedang
390 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594861 9.1.2.08.01.01.001.00011 Sewa kendaraan operasional pejabat Per bulan 13.580.000

391 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594862 9.1.2.08.01.01.001.00012 Sewa kendaraan operasional / lapangan Minibus Per Bulan 5.690.000

392 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594863 9.1.2.08.01.01.001.00013 Sewa kendaraan operasional / lapangan Double Per bulan 15.080.000
gardan
393 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623649 9.1.2.08.01.01.001.00015 Sewa Crane On Track Kap. 75 - 100 Ton Jam 187.244

394 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623650 9.1.2.08.01.01.001.00016 Sewa Dump Truck Kap. 10 Ton Jam 341.713

395 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623686 9.1.2.08.01.01.001.00017 Ongkos Angkut Ke Lokasi Buah 22.491

396 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623687 9.1.2.08.01.01.001.00018 Ongkos Angkut Lampu Peringatan Ke Lokasi Set 22.491

397 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623688 9.1.2.08.01.01.001.00019 Sewa Kendaraan Mobil Pick Up Dalam Kota Hari 6.334.500

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 16


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
398 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623689 9.1.2.08.01.01.001.00020 Sewa Kendaraan Hari 819.880

399 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623690 9.1.2.08.01.01.001.00021 Sewa Kendaraan Pengangkut Hari 211.150

400 9.1.2.08.02.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Air 5623672 9.1.2.08.02.01.001.00001 Sewa Kendaraan Angkut Apung Rakit Hari 206.000
401 9.1.2.09.01.01.001 Beban Sewa Eskavator 5623651 9.1.2.09.01.01.001.00001 Sewa Excavator Kap. 138 Ton Jam 566.480
402 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623664 9.1.2.09.03.01.001.00030 Sewa Stamper Kap. 4,0 Hp Jam 61.110
403 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623667 9.1.2.09.03.01.001.00033 Sewa Truck Mixer Kap. 7 M3 Jam 442.725
404 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623637 9.1.2.09.03.01.001.00006 Sewa Batching Plant Kap. 63 M3 Jam 347.069
405 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623638 9.1.2.09.03.01.001.00007 Sewa Blending Equipment Kap. 30 Ton Jam 244.976
406 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623639 9.1.2.09.03.01.001.00008 Sewa Bulldozer Kap. 160 Hp Jam 502.558
407 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623640 9.1.2.09.03.01.001.00009 Sewa Chainsaw Kap. Bar 16 Inch Hari 303.850
408 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623641 9.1.2.09.03.01.001.00010 Sewa Cold Milling Kap. 0,5 M Jam 428.491
409 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623642 9.1.2.09.03.01.001.00011 Sewa Compressor Kap. 2 Pk Jam 162.977
410 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623643 9.1.2.09.03.01.001.00012 Sewa Concrete Mixer Kap. 500 Liter Jam 86.438
411 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623644 9.1.2.09.03.01.001.00013 Sewa Concrete Paver Kap. Speed Rpm 3600 Jam 239.465
412 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623645 9.1.2.09.03.01.001.00014 Sewa Concrete Vibrator Kap. 5,5 Hp Jam 59.050
413 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623646 9.1.2.09.03.01.001.00015 Sewa Crane Kap. 10 - 15 Ton Jam 272.260
414 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623647 9.1.2.09.03.01.001.00016 Sewa Crane Kap. 10 - 15 Ton Hari 272.260
415 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623648 9.1.2.09.03.01.001.00017 Sewa Crane Kap. 25 Ton Hari 272.260
416 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623652 9.1.2.09.03.01.001.00018 Sewa Flat Bed Truck Kap. 3 Ton Jam 344.010
417 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623653 9.1.2.09.03.01.001.00019 Sewa Fulvi Mixer Kap. 7.5 Hp Jam 705.684
418 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623654 9.1.2.09.03.01.001.00020 Sewa Genset Kap. 1000 Kva Jam 279.759
419 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623655 9.1.2.09.03.01.001.00021 Sewa Jack Hammer Kap. 1750 Watt Jam 49.883
420 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623656 9.1.2.09.03.01.001.00022 Sewa Las Listrik / Welding Set Kap. 1200 Watt Jam 99.262
421 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623657 9.1.2.09.03.01.001.00023 Sewa Motor Grader Kap. 135 Hp Jam 257.624
422 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623658 9.1.2.09.03.01.001.00024 Sewa Pedestrian Roller Kap. 6,8 Hp Jam 73.687
423 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623659 9.1.2.09.03.01.001.00025 Sewa Pile Driver + Hammer Kap. 13 Ton Jam 166.819
424 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623660 9.1.2.09.03.01.001.00026 Sewa Pneumatic Tyre Roller Kap. 10-12 Ton Jam 216.733
425 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623661 9.1.2.09.03.01.001.00027 Sewa Sewa Alat Pengelasan / Welding Set 1200 Watt Jam 99.262
426 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623662 9.1.2.09.03.01.001.00028 Sewa Sewa Alat Ukur Theodolit Hari 103.000
427 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623663 9.1.2.09.03.01.001.00029 Sewa Sewa Tripot/tackel & Handle Crane Kap. 2 Ton Hari 303.850
428 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623669 9.1.2.09.03.01.001.00035 Sewa Water Pump Kap. 70 - 100 Ml Jam 57.186
429 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623665 9.1.2.09.03.01.001.00031 Sewa Tandem Roller Kap. 2 - 12 Ton Jam 181.085
430 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623668 9.1.2.09.03.01.001.00034 Sewa Vibro Roller Kap. 10 Ton Jam 266.266
431 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623670 9.1.2.09.03.01.001.00036 Sewa Water Tanker Kap. 500 Liter Jam 245.192
432 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623671 9.1.2.09.03.01.001.00037 Sewa Wheel Loader Kap. 202 Hp Jam 309.927
433 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623666 9.1.2.09.03.01.001.00032 Sewa Three Wheel Roller Kap. 6-8 Ton Jam 191.405
434 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623691 9.1.2.09.03.01.001.00038 Sewa Alat Bantu Strouss Pile Dia. 1 Meter Jam 47.380
435 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623632 9.1.2.09.03.01.001.00001 Sewa Asphalt Distributor Kap. 5000 Liter Jam 268.274
436 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623633 9.1.2.09.03.01.001.00002 Sewa Asphalt Finisher Kap. 72,4 Hp Jam 358.543
437 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623634 9.1.2.09.03.01.001.00003 Sewa Asphalt Liquid Mixer Kap. 20.000 Liter Jam 110.396
438 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623635 9.1.2.09.03.01.001.00004 Sewa Asphalt Mixing Plant Kap. 10-15 Ton Jam 4.998.838

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 17


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
439 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623636 9.1.2.09.03.01.001.00005 Sewa Asphalt Sprayer Kap. 1000 Liter Jam 82.184
440 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5594865 9.1.2.10.05.01.001.00003 Sewa Tenda Tenda + AC Hari 12.500.000
441 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5594866 9.1.2.10.05.01.001.00004 Sewa Tenda Tenda Besi Terowongan Hari 400.000
442 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604374 9.1.2.10.07.01.001.00006 Sewa Tenda Besi Ukuran 4 x 6 meter Buah 500.000
Peralatan Kantor Lainnya
443 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604375 9.1.2.10.07.01.001.00007 Sewa Flooring Flooring multipleks rangka besi tinggi 20 M2 35.000
Peralatan Kantor Lainnya cm
444 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604376 9.1.2.10.07.01.001.00008 Dekorasi Taman Bunga Hidup M2 250.000
Peralatan Kantor Lainnya
445 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604372 9.1.2.10.07.01.001.00004 Sewa Kursi Plastik Kursi plastik Buah 4.000
Peralatan Kantor Lainnya
446 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5594867 9.1.2.10.07.01.001.00002 Dekorasi Tenda Dekorasi Kain Meter 20.000
Peralatan Kantor Lainnya
447 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5623692 9.1.2.10.07.01.001.00009 Sewa Alat Mud Pumping Machine Jam 91.361
Peralatan Kantor Lainnya
448 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604373 9.1.2.10.07.01.001.00005 Sewa Kursi Besi Besi Susun Futura Buah 15.000
Peralatan Kantor Lainnya
449 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5603911 9.1.2.10.07.01.001.00003 Sewa Meja Jamuan Meja Bulat Buah 100.000
Peralatan Kantor Lainnya
450 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641966 9.1.2.11.02.01.001.00054 Makanan dan Minuman Rapat DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 7.200.000

451 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641117 9.1.2.11.02.01.001.00053 Belanja Makan Minum Rapat DAK Bidang Pertanian Paket 18.000.000

452 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641116 9.1.2.11.02.01.001.00052 Belanja Makan Minum Pertemuan Koordinasi DAK Non Fisik P2L Paket 1.560.000

453 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5667437 9.1.2.11.02.01.001.00058 Biaya Konsumsi (Makan) Kegiatan Penunjang DAK DAK Bidang Perumahan Permukiman Orang / Kegiatan 35.000

454 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641115 9.1.2.11.02.01.001.00051 Belanja Makan Minum Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 900.000

455 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641114 9.1.2.11.02.01.001.00050 Belanja Makan Minum Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 600.000

456 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5636129 9.1.2.11.02.01.001.00049 Biaya Program Pengendalian Pelaksanaan DAK Penunjang PTSP Paket 369.695.000
Penanaman Modal
457 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5594869 9.1.2.11.02.01.001.00048 Biaya Konsumsi Rapat (Makan) Rapat Koordinasi Tingkat Kepala Orang / Kali 50.000
Daerah/Eselon I/Setara
458 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5594868 9.1.2.11.02.01.001.00047 Biaya Konsumsi Rapat (Kudapan/Snack) Rapat Koordinasi Tingkat Kepala Orang / Kali 30.000
Daerah/Eselon I/Setara
459 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5644385 9.1.2.11.02.01.001.00056 Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dipemerintah DAK Bidang Air Minum ~ 2 Frekuensi Paket 52.515.000
daerah (Reguler)
460 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5644386 9.1.2.11.02.01.001.00057 Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dipemerintah DAK Bidang Sanitasi ~ 2 Frekuensi Paket 58.366.000
daerah (Reguler)
461 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5642177 9.1.2.11.02.01.001.00055 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Makan Minum Rapat Paket 6.360.000
Usaha

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 18


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
462 9.1.2.11.04.01.001 Beban makanan dan minuman 5642178 9.1.2.11.04.01.001.00001 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Komsumsi Rapat Makan dan Paket 26.775.000
pelatihan Snack
463 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594870 9.1.2.11.05.01.001.00117 Biaya Konsumsi (Kudapan/Snack) SULAWESI SELATAN Orang / Kali 25.000
Lainnya
464 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594872 9.1.2.11.05.01.001.00119 Biaya Konsumsi (Makan) SULAWESI SELATAN Orang / Kali 35.000
Lainnya
465 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594871 9.1.2.11.05.01.001.00118 Biaya Makan Pasien Porsi 15.000
Lainnya
466 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599956 9.1.2.14.02.01.001.00007 Pakaian adat tradisional Sarung Corak Set 736.000
467 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599957 9.1.2.14.02.01.001.00008 Pakaian adat tradisional Jas Tutup Adat Bugis Set 1.725.000
468 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599955 9.1.2.14.02.01.001.00006 Pakaian adat tradisional Patongro (Hiasan Kepala) Set 80.500
469 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599954 9.1.2.14.02.01.001.00005 Pakaian adat tradisional Baju Bodo Set 640.550
470 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594892 9.1.2.15.01.01.001.00120 Transport Pelatih Paskibraka OH 120.000

471 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594884 9.1.2.15.01.01.001.00112 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Pengendali Teknis orang / hari 470.000
Daerah
472 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594883 9.1.2.15.01.01.001.00111 Transport Patroli DBHCT Koordinator Lapangan Orang / Kali 200.000

473 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594882 9.1.2.15.01.01.001.00110 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Penanggung Jawab orang / hari 530.000
Daerah
474 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594881 9.1.2.15.01.01.001.00109 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT ESELON II Orang / Hari 75.000
lebih dari 8(delapan) jam)
475 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594880 9.1.2.15.01.01.001.00108 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT ESELON I Orang / Hari 100.000
lebih dari 8(delapan) jam)
476 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594879 9.1.2.15.01.01.001.00107 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT NEGARA, PEJABAT DAERAH Orang / Hari 125.000
lebih dari 8(delapan) jam)
477 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5668292 9.1.2.15.01.01.001.00161 Perjalanan Dinas Ke / Dari Lokasi Kegiatan Dalam DAK Bidang Jalan Paket 255.967.000
Rangka Perencanaan, Pengendalian, Dan
Pengawasan (Reguler) Kegiatan Penunjang Dak

478 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594886 9.1.2.15.01.01.001.00114 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Anggota Tim orang / hari 410.000
Daerah
479 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5644388 9.1.2.15.01.01.001.00160 Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam DAK Bidang Sanitasi ~ 275 Frekuensi Paket 49.500.000
rangka perencanaan, Pengendalian, dan
pengawasan (reguler)
480 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5644387 9.1.2.15.01.01.001.00159 Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam DAK Bidang Air Minum ~ 1331 Frekuensi Paket 79.860.000
rangka perencanaan, Pengendalian, dan
pengawasan (reguler)
481 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642506 9.1.2.15.01.01.001.00158 Transport Praktek Lapangan Beban biaya praktek lapangan peserta Paket 13.108.000
kegiatan DAK Non Fisik Dinas Pariwisata

482 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642184 9.1.2.15.01.01.001.00157 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Transport Kelokasi Proyek Paket 56.100.000
Usaha

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 19


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
483 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642183 9.1.2.15.01.01.001.00156 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Uang TRansport Peserta Paket 3.900.000
Usaha
484 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642182 9.1.2.15.01.01.001.00155 Pengawasan Penanaman Modal DAK PTSP Perjalanan Dinas Biasa Paket 73.440.000

485 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642181 9.1.2.15.01.01.001.00154 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Uang Saku/Uang Harian Paket 5.400.000
Panitia
486 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642180 9.1.2.15.01.01.001.00153 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Penginapan Paket 14.400.000
(Panitia/Narasumber)
487 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642179 9.1.2.15.01.01.001.00152 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Transport Kelokasi Proyek Paket 35.100.000

488 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594878 9.1.2.15.01.01.001.00106 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Dalam SULAWESI SELATAN Orang / Hari 170.000
Kota Lebih dari 8 (delapan) Jam)
489 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642118 9.1.2.15.01.01.001.00151 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 10.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan PAUD
490 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642117 9.1.2.15.01.01.001.00150 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 60.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan Tingkat SMP
491 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642116 9.1.2.15.01.01.001.00149 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 55.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan DAK SD
492 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641967 9.1.2.15.01.01.001.00148 Perjalanan Dinas Dalam Kota (DAK) DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 15.000.000

493 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641756 9.1.2.15.01.01.001.00147 Biaya Perjalanan Dinas/Kegiatan Reviu Oleh DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 12.180.000
Inspektorat (Pengelolaan Usaha Perikanan)
494 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641755 9.1.2.15.01.01.001.00146 Biaya Perjalanan Dinas/Kegiatan Reviu Oleh DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 13.920.000
Inspektorat (Budidaya Perikanan)
495 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641754 9.1.2.15.01.01.001.00145 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 48.600.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan
(Pengelolaan Usaha Perikanan)

496 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641753 9.1.2.15.01.01.001.00144 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 36.000.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan
(Budidaya Perikanan)
497 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641120 9.1.2.15.01.01.001.00143 Biaya Uang Saku Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 2.250.000

498 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641119 9.1.2.15.01.01.001.00142 Biaya Transport Peserta Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 1.500.000

499 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641118 9.1.2.15.01.01.001.00141 Biaya Perjalanan Dinas Pendampingan dan DAK Non Fisik P2L Paket 3.220.000
Pengawalan
500 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594877 9.1.2.15.01.01.001.00105 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Anggota OH 110.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 20


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
501 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636133 9.1.2.15.01.01.001.00140 Biaya Transport Peserta Rapat DAK Bidang Pertanian Paket 45.000.000

502 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636132 9.1.2.15.01.01.001.00139 Biaya Perjalanan Dinas Pengendalian dan DAK Bidang Pertanian Paket 162.840.000
Pengawasan
503 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636131 9.1.2.15.01.01.001.00138 Biaya Perjalanan Dinas Perencanaan, Monitoring DAK Bidang Pertanian Paket 29.900.000
dan Pelaporan
504 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636130 9.1.2.15.01.01.001.00137 Biaya Perjalanan Dinas Reviuw oleh APIP DAK Bidang Pertanian Paket 23.760.000

505 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5630228 9.1.2.15.01.01.001.00136 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan Paket 84.600.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan

506 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5630227 9.1.2.15.01.01.001.00135 Biaya Perjalanan Dinas Reviu APIP (Kegiatan Reviu DAK Fisik Penugasan Paket 24.360.000
Oleh Inspektorat)
507 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594876 9.1.2.15.01.01.001.00104 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Sekretaris OH 130.000

508 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604290 9.1.2.15.01.01.001.00133 Biaya Perjalanan Dinas Reviu APIP (Kegiatan Reviu DAK Fisik Paket 5.000.000
Oleh Inspektorat)
509 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604289 9.1.2.15.01.01.001.00132 Biaya Perjalanan Dinas ke/dari Lokasi Kegiatan DAK Fisik Paket 40.000.000
Dalam Rangka Perencanaan, Pengendalian dan
Pengawasan
510 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594875 9.1.2.15.01.01.001.00103 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Ketua OH 150.000

511 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594874 9.1.2.15.01.01.001.00102 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 735.000
setingkat Eselon III atau Eselon IV (Full Board)

512 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594873 9.1.2.15.01.01.001.00101 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K.I JAKARTA Orang / Pax 950.000
setingkat Eselon III atau Eselon IV (Full Board)

513 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594887 9.1.2.15.01.01.001.00115 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Penanggung Jawab orang / hari 360.000

514 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594888 9.1.2.15.01.01.001.00116 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Wakil Penaggung Jawab orang / hari 330.000

515 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594889 9.1.2.15.01.01.001.00117 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Pengendali Teknis orang / hari 300.000

516 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594890 9.1.2.15.01.01.001.00118 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Ketua Tim orang / hari 270.000

517 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594891 9.1.2.15.01.01.001.00119 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Anggota Tim orang / hari 240.000

518 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594885 9.1.2.15.01.01.001.00113 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Ketua Tim orang / hari 440.000
Daerah
519 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594893 9.1.2.15.01.01.001.00121 Transport Patroli DBHCT anggota Orang / Kali 100.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 21


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
520 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594894 9.1.2.15.01.01.001.00122 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Wakil Penaggung Jawab orang / hari 500.000
Daerah
521 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594895 9.1.2.15.01.01.001.00123 Uang harian perjalanan ke pulau Pergi - Pulang 200.000

522 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594896 9.1.2.15.01.01.001.00124 Transport Patroli DBHCT Sekretaris Orang / Kali 210.000

523 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594897 9.1.2.15.01.01.001.00125 Transport Patroli DBHCT Ketua Orang / Kali 240.000

524 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594898 9.1.2.15.01.01.001.00126 Transport Patroli DBHCT Ketua Tim Koorninasi Orang / Kali 250.000

525 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594899 9.1.2.15.01.01.001.00127 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Pengarah OH 190.000

526 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594900 9.1.2.15.01.01.001.00128 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Penanggungjawab Kegiatan OH 170.000

527 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594901 9.1.2.15.01.01.001.00129 Transport Patroli DBHCT Penanggun Jawab Orang / Kali 300.000

528 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594902 9.1.2.15.01.01.001.00130 Transport Patroli DBHCT Pengarah Orang / Kali 430.000

529 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594903 9.1.2.15.01.01.001.00131 Biaya Penginapan di Takalar Non Pegawai OH 300.000

530 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604378 9.1.2.15.01.01.001.00134 Penginapan Peserta Non ASN dalam Daerah Biaya Penginapan peserta Non ASN Orang Hari 400.000
Kabupaten Takalar Full Boar per hari
531 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592663 9.1.2.15.01.01.001.00100 Uang Representasi Perjalanan Dinas dalam Kota Orang / Hari 75.000
lebih dari delapan jam Pejabat Eselon II
532 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592662 9.1.2.15.01.01.001.00099 Uang Representasi Perjalanan Dinas dalam Kota Orang / Hari 125.000
lebih dari delapan jam Pejabat Negara, Pejabat
Daerah
533 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592661 9.1.2.15.01.01.001.00098 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Kota Lebih Orang / Hari 170.000
dari delapan Jam
534 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595439 9.1.2.15.02.01.001.01228 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 3.872.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

535 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595440 9.1.2.15.02.01.001.01229 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 3.526.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
536 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595441 9.1.2.15.02.01.001.01230 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 1.518.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
537 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595442 9.1.2.15.02.01.001.01231 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 3.119.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
538 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595443 9.1.2.15.02.01.001.01232 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 1.854.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
539 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595444 9.1.2.15.02.01.001.01233 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 3.337.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 22


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
540 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595445 9.1.2.15.02.01.001.01234 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 3.332.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
541 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595446 9.1.2.15.02.01.001.01235 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 3.083.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
542 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595447 9.1.2.15.02.01.001.01236 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 2.067.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
543 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595448 9.1.2.15.02.01.001.01237 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 1.628.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
544 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595449 9.1.2.15.02.01.001.01238 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 2.838.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
545 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595450 9.1.2.15.02.01.001.01239 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 2.373.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
546 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595451 9.1.2.15.02.01.001.01240 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 2.755.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
547 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595452 9.1.2.15.02.01.001.01241 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 1.490.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
548 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595453 9.1.2.15.02.01.001.01242 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 1.480.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
549 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595454 9.1.2.15.02.01.001.01243 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 2.695.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
550 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595455 9.1.2.15.02.01.001.01244 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 1.605.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
551 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595456 9.1.2.15.02.01.001.01245 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 1.946.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
552 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595457 9.1.2.15.02.01.001.01246 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 2.648.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
553 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595458 9.1.2.15.02.01.001.01247 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 1.493.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
554 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595459 9.1.2.15.02.01.001.01248 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 1.538.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
555 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595460 9.1.2.15.02.01.001.01249 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 3.391.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
556 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595461 9.1.2.15.02.01.001.01250 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 3.316.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
557 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595462 9.1.2.15.02.01.001.01251 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 2.188.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
558 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595463 9.1.2.15.02.01.001.01252 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 2.188.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
559 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595464 9.1.2.15.02.01.001.01253 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 2.290.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
560 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595465 9.1.2.15.02.01.001.01254 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 2.549.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 23


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
561 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595466 9.1.2.15.02.01.001.01255 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 2.581.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
562 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595467 9.1.2.15.02.01.001.01256 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 1.550.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
563 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595468 9.1.2.15.02.01.001.01257 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 2.027.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
564 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595469 9.1.2.15.02.01.001.01258 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 2.059.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
565 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595470 9.1.2.15.02.01.001.01259 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 3.240.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
566 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595471 9.1.2.15.02.01.001.01260 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 3.175.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
567 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595472 9.1.2.15.02.01.001.01261 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 3.318.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
568 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595473 9.1.2.15.02.01.001.01262 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 3.212.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
569 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595474 9.1.2.15.02.01.001.01263 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 1.294.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
570 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595475 9.1.2.15.02.01.001.01264 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 1.100.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
571 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595476 9.1.2.15.02.01.001.01265 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 1.650.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
572 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595477 9.1.2.15.02.01.001.01266 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 1.037.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
573 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595478 9.1.2.15.02.01.001.01267 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 1.212.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
574 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595479 9.1.2.15.02.01.001.01268 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 1.353.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
575 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595480 9.1.2.15.02.01.001.01269 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 1.571.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
576 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595481 9.1.2.15.02.01.001.01270 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 1.140.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
577 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595482 9.1.2.15.02.01.001.01271 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 1.546.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
578 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595483 9.1.2.15.02.01.001.01272 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 1.957.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
579 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595484 9.1.2.15.02.01.001.01273 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 1.000.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
580 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595485 9.1.2.15.02.01.001.01274 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 1.006.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
581 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595486 9.1.2.15.02.01.001.01275 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 992.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 24


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
582 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595487 9.1.2.15.02.01.001.01276 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 954.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
583 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595488 9.1.2.15.02.01.001.01277 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 1.384.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
584 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595489 9.1.2.15.02.01.001.01278 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 1.076.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
585 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595490 9.1.2.15.02.01.001.01279 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 990.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
586 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595491 9.1.2.15.02.01.001.01280 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 990.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
587 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595492 9.1.2.15.02.01.001.01281 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 1.355.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
588 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595493 9.1.2.15.02.01.001.01282 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 1.125.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
589 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595494 9.1.2.15.02.01.001.01283 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 1.160.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
590 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595495 9.1.2.15.02.01.001.01284 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 1.500.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
591 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595496 9.1.2.15.02.01.001.01285 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 1.507.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
592 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595497 9.1.2.15.02.01.001.01286 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 1.507.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
593 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595498 9.1.2.15.02.01.001.01287 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 924.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
594 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595499 9.1.2.15.02.01.001.01288 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 1.431.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
595 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595500 9.1.2.15.02.01.001.01289 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 1.075.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
596 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595501 9.1.2.15.02.01.001.01290 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 1.020.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
597 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595502 9.1.2.15.02.01.001.01291 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 1.567.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
598 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595503 9.1.2.15.02.01.001.01292 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 1.297.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
599 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595504 9.1.2.15.02.01.001.01293 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 1.048.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
600 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595505 9.1.2.15.02.01.001.01294 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 1.073.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
601 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595506 9.1.2.15.02.01.001.01295 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 2.521.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
602 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595507 9.1.2.15.02.01.001.01296 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 2.056.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 25


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
603 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595508 9.1.2.15.02.01.001.01297 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 556.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
604 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595509 9.1.2.15.02.01.001.01298 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 530.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
605 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595510 9.1.2.15.02.01.001.01299 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 852.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
606 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595511 9.1.2.15.02.01.001.01300 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 792.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
607 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595512 9.1.2.15.02.01.001.01301 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
608 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595513 9.1.2.15.02.01.001.01302 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 650.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
609 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595514 9.1.2.15.02.01.001.01303 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 861.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
610 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595515 9.1.2.15.02.01.001.01304 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
611 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595516 9.1.2.15.02.01.001.01305 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 630.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
612 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595517 9.1.2.15.02.01.001.01306 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 622.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
613 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595518 9.1.2.15.02.01.001.01307 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 718.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
614 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595519 9.1.2.15.02.01.001.01308 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 570.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
615 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595520 9.1.2.15.02.01.001.01309 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 730.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
616 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595521 9.1.2.15.02.01.001.01310 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 600.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
617 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595522 9.1.2.15.02.01.001.01311 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 845.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
618 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595523 9.1.2.15.02.01.001.01312 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 664.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
619 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595524 9.1.2.15.02.01.001.01313 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 910.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
620 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595525 9.1.2.15.02.01.001.01314 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
621 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595526 9.1.2.15.02.01.001.01315 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 550.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
622 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595527 9.1.2.15.02.01.001.01316 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 538.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
623 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595528 9.1.2.15.02.01.001.01317 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 659.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 26


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
624 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595529 9.1.2.15.02.01.001.01318 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 540.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
625 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595530 9.1.2.15.02.01.001.01319 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 804.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
626 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595531 9.1.2.15.02.01.001.01320 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 804.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
627 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595532 9.1.2.15.02.01.001.01321 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 782.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
628 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595533 9.1.2.15.02.01.001.01322 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 764.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
629 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595534 9.1.2.15.02.01.001.01323 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 704.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
630 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595535 9.1.2.15.02.01.001.01324 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 732.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
631 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595536 9.1.2.15.02.01.001.01325 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 951.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
632 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595537 9.1.2.15.02.01.001.01326 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 786.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
633 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595139 9.1.2.15.02.01.001.00928 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Pontianak PP 5.241.000

634 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592658 9.1.2.15.02.01.001.00690 Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 430.000

635 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592659 9.1.2.15.02.01.001.00691 Uang Representasi Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 250.000
Pejabat Negara, Pejabat Daerah
636 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592660 9.1.2.15.02.01.001.00692 Uang Representasi Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 150.000
Pejabat Eselon II
637 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594904 9.1.2.15.02.01.001.00693 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Tuban Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
638 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594905 9.1.2.15.02.01.001.00694 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Tulungagung Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
639 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594906 9.1.2.15.02.01.001.00695 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Batu Orang / Kali 242.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
640 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594907 9.1.2.15.02.01.001.00696 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Blitar Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
641 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594908 9.1.2.15.02.01.001.00697 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Bojonegoro Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 27


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
642 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594909 9.1.2.15.02.01.001.00698 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Kediri Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
643 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594910 9.1.2.15.02.01.001.00699 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Madiun Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
644 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594911 9.1.2.15.02.01.001.00700 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Malang Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
645 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594912 9.1.2.15.02.01.001.00701 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Mojokerto Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
646 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594913 9.1.2.15.02.01.001.00702 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Probolinggo Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
647 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594914 9.1.2.15.02.01.001.00703 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Badung Orang / Kali 188.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
648 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594915 9.1.2.15.02.01.001.00704 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Bangli Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
649 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594916 9.1.2.15.02.01.001.00705 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Buleleng Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
650 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594917 9.1.2.15.02.01.001.00706 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Gianyar Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
651 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594918 9.1.2.15.02.01.001.00707 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Jembrana Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
652 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594919 9.1.2.15.02.01.001.00708 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Karangasem Orang / Kali 263.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
653 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594920 9.1.2.15.02.01.001.00709 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Tabanan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
654 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594921 9.1.2.15.02.01.001.00710 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab.Lombok Barat Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
655 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594922 9.1.2.15.02.01.001.00711 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab. Lombok Tengah Orang / Kali 450.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 28


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
656 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594923 9.1.2.15.02.01.001.00712 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab. Lombok Timur Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
657 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594924 9.1.2.15.02.01.001.00713 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab. Belu Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
658 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594925 9.1.2.15.02.01.001.00714 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Kupang Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
659 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594926 9.1.2.15.02.01.001.00715 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Timor Tengah Selatan Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
660 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594927 9.1.2.15.02.01.001.00716 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Timor Tengah Utara Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
661 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594928 9.1.2.15.02.01.001.00717 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Bengkayang Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
662 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594929 9.1.2.15.02.01.001.00718 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kapuas Hulu Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
663 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594930 9.1.2.15.02.01.001.00719 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kayong Utara Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
664 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594931 9.1.2.15.02.01.001.00720 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Ketapang Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
665 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594932 9.1.2.15.02.01.001.00721 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kubu Raya Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
666 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594933 9.1.2.15.02.01.001.00722 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Melawi Orang / Kali 430.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
667 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594934 9.1.2.15.02.01.001.00723 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Mempawah Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
668 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594935 9.1.2.15.02.01.001.00724 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sambas Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
669 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594936 9.1.2.15.02.01.001.00725 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sanggau Orang / Kali 303.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 29


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
670 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594937 9.1.2.15.02.01.001.00726 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sekadau Orang / Kali 343.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
671 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594938 9.1.2.15.02.01.001.00727 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sintang Orang / Kali 392.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
672 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594939 9.1.2.15.02.01.001.00728 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kota Singkawang Orang / Kali 257.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
673 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594940 9.1.2.15.02.01.001.00729 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.Barito Selatan Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
674 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594941 9.1.2.15.02.01.001.00730 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.BaritoTimur Orang / Kali 333.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
675 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594942 9.1.2.15.02.01.001.00731 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.Barito Utara Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
676 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594943 9.1.2.15.02.01.001.00732 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota PalangRaraya - Kab.Gunung Mas Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
677 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594944 9.1.2.15.02.01.001.00733 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota PalangRaraya - Kab. Kapuas Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
678 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594945 9.1.2.15.02.01.001.00734 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Katingan Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
679 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594946 9.1.2.15.02.01.001.00735 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Kotawaringin Barat Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
680 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594947 9.1.2.15.02.01.001.00736 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Kotawaringin Timur Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
681 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594948 9.1.2.15.02.01.001.00737 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Lamandau Orang / Kali 525.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
682 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594949 9.1.2.15.02.01.001.00738 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Murung Raya Orang / Kali 448.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
683 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594950 9.1.2.15.02.01.001.00739 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Pulau Pisau Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 30


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
684 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594951 9.1.2.15.02.01.001.00740 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Seruyan Orang / Kali 328.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
685 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594952 9.1.2.15.02.01.001.00741 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Sukamara Orang / Kali 525.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
686 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594953 9.1.2.15.02.01.001.00742 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Balangan Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
687 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594954 9.1.2.15.02.01.001.00743 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Banjar Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
688 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594955 9.1.2.15.02.01.001.00744 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Barito Kuala Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
689 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594956 9.1.2.15.02.01.001.00745 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Selatan Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
690 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594957 9.1.2.15.02.01.001.00746 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Tengah Orang / Kali 212.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
691 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594958 9.1.2.15.02.01.001.00747 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Utara Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
692 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594959 9.1.2.15.02.01.001.00748 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Kota Baru Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
693 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594960 9.1.2.15.02.01.001.00749 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tabalong Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
694 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594961 9.1.2.15.02.01.001.00750 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tanah Bumbu Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
695 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594962 9.1.2.15.02.01.001.00751 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tanah Laut Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
696 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594963 9.1.2.15.02.01.001.00752 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tapin Orang / Kali 189.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
697 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594964 9.1.2.15.02.01.001.00753 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kota Banjarbaru Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 31


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
698 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594965 9.1.2.15.02.01.001.00754 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Barat Orang / Kali 1.500.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
699 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594966 9.1.2.15.02.01.001.00755 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Kartanegara Orang / Kali 500.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
700 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594967 9.1.2.15.02.01.001.00756 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Timur Orang / Kali 1.350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
701 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594968 9.1.2.15.02.01.001.00757 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Paser Orang / Kali 1.650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
702 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594969 9.1.2.15.02.01.001.00758 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Panajam Paser Utara Orang / Kali 650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
703 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594970 9.1.2.15.02.01.001.00759 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kota Balikpapan Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
704 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594971 9.1.2.15.02.01.001.00760 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kota Bontang Orang / Kali 600.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
705 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594972 9.1.2.15.02.01.001.00761 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
706 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594973 9.1.2.15.02.01.001.00762 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Selatan
sama (one way)
707 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594974 9.1.2.15.02.01.001.00763 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Timur
sama (one way)
708 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594975 9.1.2.15.02.01.001.00764 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Utara
sama (one way)
709 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594976 9.1.2.15.02.01.001.00765 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
710 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594977 9.1.2.15.02.01.001.00766 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Selatan Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
711 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594978 9.1.2.15.02.01.001.00767 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Tenggara Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 32


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
712 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594979 9.1.2.15.02.01.001.00768 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Utara Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
713 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594980 9.1.2.15.02.01.001.00769 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Bitung Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
714 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594981 9.1.2.15.02.01.001.00770 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Kotamobagu Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
715 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594982 9.1.2.15.02.01.001.00771 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Tomohon Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
716 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594983 9.1.2.15.02.01.001.00772 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Boalemo Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
717 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594984 9.1.2.15.02.01.001.00773 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Gorontalo Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
718 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594985 9.1.2.15.02.01.001.00774 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Gorontalo Utara Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
719 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594986 9.1.2.15.02.01.001.00775 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Pahuwato Orang / Kali 650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
720 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594992 9.1.2.15.02.01.001.00781 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bantaeng Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
721 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594993 9.1.2.15.02.01.001.00782 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Barru Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
722 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594994 9.1.2.15.02.01.001.00783 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bone Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
723 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594995 9.1.2.15.02.01.001.00784 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bulukumba Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
724 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594996 9.1.2.15.02.01.001.00785 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Enrekang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
725 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594997 9.1.2.15.02.01.001.00786 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Gowa Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 33


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
726 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594998 9.1.2.15.02.01.001.00787 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Jeneponto Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
727 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594999 9.1.2.15.02.01.001.00788 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
728 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595000 9.1.2.15.02.01.001.00789 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Timur Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
729 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595001 9.1.2.15.02.01.001.00790 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Utara Orang / Kali 365.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
730 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595002 9.1.2.15.02.01.001.00791 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Maros Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
731 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595003 9.1.2.15.02.01.001.00792 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Pinrang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
732 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595004 9.1.2.15.02.01.001.00793 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Sidenreng Rappang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
733 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595005 9.1.2.15.02.01.001.00794 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Sinjai Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
734 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595006 9.1.2.15.02.01.001.00795 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Soppeng Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
735 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595007 9.1.2.15.02.01.001.00796 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Takalar Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
736 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595008 9.1.2.15.02.01.001.00797 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Tanatoraja Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
737 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595009 9.1.2.15.02.01.001.00798 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Toraja Utara Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
738 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595010 9.1.2.15.02.01.001.00799 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Wajo Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
739 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595011 9.1.2.15.02.01.001.00800 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kota Palopo Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 34


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
740 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595012 9.1.2.15.02.01.001.00801 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kota Pare—Pare Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
741 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595013 9.1.2.15.02.01.001.00802 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Luwuk Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
742 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595014 9.1.2.15.02.01.001.00803 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Buol Orang / Kali 472.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
743 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595015 9.1.2.15.02.01.001.00804 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Donggala Orang / Kali 130.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
744 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595016 9.1.2.15.02.01.001.00805 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Morowali Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
745 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595017 9.1.2.15.02.01.001.00806 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Morowali Utara Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
746 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595018 9.1.2.15.02.01.001.00807 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Parigi Moutong Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
747 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595019 9.1.2.15.02.01.001.00808 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Poso Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
748 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595020 9.1.2.15.02.01.001.00809 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Sigi Orang / Kali 219.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
749 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595021 9.1.2.15.02.01.001.00810 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Tojouna-Una Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
750 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595022 9.1.2.15.02.01.001.00811 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Toli-Toli Orang / Kali 412.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
751 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595023 9.1.2.15.02.01.001.00812 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Bombana Orang / Kali 355.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
752 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595024 9.1.2.15.02.01.001.00813 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Orang / Kali 370.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
753 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595025 9.1.2.15.02.01.001.00814 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Timur Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 35


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
754 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595026 9.1.2.15.02.01.001.00815 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Utara Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
755 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595027 9.1.2.15.02.01.001.00816 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
756 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595028 9.1.2.15.02.01.001.00817 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Selatan Orang / Kali 305.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
757 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595029 9.1.2.15.02.01.001.00818 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Utara Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
758 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595030 9.1.2.15.02.01.001.00819 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Barat Orang / Kali 850.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
759 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595031 9.1.2.15.02.01.001.00820 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Tengah Orang / Kali 1.000.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
760 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595032 9.1.2.15.02.01.001.00821 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Timur Orang / Kali 1.250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
761 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595033 9.1.2.15.02.01.001.00822 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Utara Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
762 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595034 9.1.2.15.02.01.001.00823 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Jayapura Orang / Kali 600.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
763 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595035 9.1.2.15.02.01.001.00824 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Keerom Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
764 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595036 9.1.2.15.02.01.001.00825 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Sarmi Orang / Kali 2.700.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
765 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595037 9.1.2.15.02.01.001.00826 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Merauke Orang / Kali 1.134.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
766 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595038 9.1.2.15.02.01.001.00827 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab.Teluk Bintuni Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
767 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595039 9.1.2.15.02.01.001.00828 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab.Manukwari Selatan Orang / Kali 750.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 36


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
768 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595040 9.1.2.15.02.01.001.00829 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab. Pegunungan Arfak Orang / Kali 2.650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
769 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595041 9.1.2.15.02.01.001.00830 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kota Sorong Orang / Kali 1.000.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
770 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595042 9.1.2.15.02.01.001.00831 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Bekasi Orang / Kali 284.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
771 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595043 9.1.2.15.02.01.001.00832 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Bekasi Orang / Kali 284.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
772 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595044 9.1.2.15.02.01.001.00833 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Bogor Orang / Kali 300.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
773 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595045 9.1.2.15.02.01.001.00834 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Bogor Orang / Kali 300.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
774 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595046 9.1.2.15.02.01.001.00835 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Depok Orang / Kali 275.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
775 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595047 9.1.2.15.02.01.001.00836 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Tangerang Orang / Kali 286.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
776 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595048 9.1.2.15.02.01.001.00837 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Tangerang Selatan Orang / Kali 286.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
777 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595049 9.1.2.15.02.01.001.00838 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Tangerang Orang / Kali 310.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
778 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595050 9.1.2.15.02.01.001.00839 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kepulauan Seribu Orang / Kali 428.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
779 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595051 9.1.2.15.02.01.001.00840 Biaya Pemeriksaan PCR Pemeriksaan untuk Kebutuhan Orang / Kali 525.000
Perjalanan Dinas Dalam dan Luar Daerah

780 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595052 9.1.2.15.02.01.001.00841 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Utara (PP) Orang / Kali 820.000

781 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595053 9.1.2.15.02.01.001.00842 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Tengah (PP) Orang / Kali 770.000

782 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595054 9.1.2.15.02.01.001.00843 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju (PP) Orang / Kali 670.000

783 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595055 9.1.2.15.02.01.001.00844 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamasa (PP) Orang / Kali 820.000

784 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595056 9.1.2.15.02.01.001.00845 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''Ne (PP) Orang / Kali 470.000

785 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595057 9.1.2.15.02.01.001.00846 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Polman (PP) Orang / Kali 350.000

786 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595058 9.1.2.15.02.01.001.00847 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Siak Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 37


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
787 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595059 9.1.2.15.02.01.001.00848 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 600.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
788 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595060 9.1.2.15.02.01.001.00849 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 829.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
789 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595061 9.1.2.15.02.01.001.00850 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 718.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
790 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595062 9.1.2.15.02.01.001.00851 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 556.000
Golongan I/II
791 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595063 9.1.2.15.02.01.001.00852 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 530.000
Golongan I/II
792 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595064 9.1.2.15.02.01.001.00853 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 852.000
Golongan I/II
793 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595065 9.1.2.15.02.01.001.00854 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 792.000
Golongan I/II
794 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595066 9.1.2.15.02.01.001.00855 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 580.000
Golongan I/II
795 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595067 9.1.2.15.02.01.001.00856 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 650.000
Golongan I/II
796 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595068 9.1.2.15.02.01.001.00857 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 861.000
Golongan I/II
797 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595069 9.1.2.15.02.01.001.00858 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 580.000
Golongan I/II
798 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595070 9.1.2.15.02.01.001.00859 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 630.000
Golongan I/II
799 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595071 9.1.2.15.02.01.001.00860 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 622.000
Golongan I/II
800 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595072 9.1.2.15.02.01.001.00861 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 718.000
Golongan I/II
801 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595073 9.1.2.15.02.01.001.00862 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 570.000
Golongan I/II
802 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595074 9.1.2.15.02.01.001.00863 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 730.000
Golongan I/II
803 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595075 9.1.2.15.02.01.001.00864 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 600.000
Golongan I/II
804 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595076 9.1.2.15.02.01.001.00865 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 845.000
Golongan I/II
805 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595077 9.1.2.15.02.01.001.00866 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 664.000
Golongan I/II
806 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595078 9.1.2.15.02.01.001.00867 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 910.000
Golongan I/II
807 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595079 9.1.2.15.02.01.001.00868 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 580.000
Golongan I/II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 38


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
808 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595080 9.1.2.15.02.01.001.00869 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 550.000
Golongan I/II
809 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595081 9.1.2.15.02.01.001.00870 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 538.000
Golongan I/II
810 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595082 9.1.2.15.02.01.001.00871 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 659.000
Golongan I/II
811 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595083 9.1.2.15.02.01.001.00872 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 540.000
Golongan I/II
812 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595084 9.1.2.15.02.01.001.00873 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 804.000
Golongan I/II
813 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595085 9.1.2.15.02.01.001.00874 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 804.000
Golongan I/II
814 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595086 9.1.2.15.02.01.001.00875 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 782.000
Golongan I/II
815 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595087 9.1.2.15.02.01.001.00876 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 764.000
Golongan I/II
816 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595088 9.1.2.15.02.01.001.00877 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 704.000
Golongan I/II
817 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595089 9.1.2.15.02.01.001.00878 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 732.000
Golongan I/II
818 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595090 9.1.2.15.02.01.001.00879 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 951.000
Golongan I/II
819 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595091 9.1.2.15.02.01.001.00880 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 786.000
Golongan I/II
820 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595092 9.1.2.15.02.01.001.00881 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 667.000
Golongan I/II
821 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595093 9.1.2.15.02.01.001.00882 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 600.000
Golongan I/II
822 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595094 9.1.2.15.02.01.001.00883 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 829.000
Golongan I/II
823 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595095 9.1.2.15.02.01.001.00884 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 718.000
Golongan I/II
824 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595096 9.1.2.15.02.01.001.00885 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Ambon PP 6.022.000

825 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595097 9.1.2.15.02.01.001.00886 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Balikpapan PP 12.664.000

826 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595098 9.1.2.15.02.01.001.00887 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Banda Aceh PP 12.760.000

827 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595099 9.1.2.15.02.01.001.00888 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Bandar Lampung PP 8.161.000

828 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595100 9.1.2.15.02.01.001.00889 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Batam PP 10.375.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 39


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
829 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595101 9.1.2.15.02.01.001.00890 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Biak PP 8.493.000

830 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595102 9.1.2.15.02.01.001.00891 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Denpasar PP 4.182.000

831 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595103 9.1.2.15.02.01.001.00892 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jakarta PP 7.444.000

832 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595104 9.1.2.15.02.01.001.00893 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jambi PP 9.659.000

833 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595105 9.1.2.15.02.01.001.00894 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jayapura PP 10.193.000

834 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595106 9.1.2.15.02.01.001.00895 Biaya Penginapan di Makassar Non Pegawai OH 500.000

835 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595107 9.1.2.15.02.01.001.00896 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Kendari PP 2.663.000

836 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595108 9.1.2.15.02.01.001.00897 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Kupang PP 7.637.000

837 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595109 9.1.2.15.02.01.001.00898 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Malang PP 10.129.000

838 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595110 9.1.2.15.02.01.001.00899 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Manado PP 5.327.000

839 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595111 9.1.2.15.02.01.001.00900 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Mataram PP 4.717.000

840 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595112 9.1.2.15.02.01.001.00901 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Medan PP 12.514.000

841 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595113 9.1.2.15.02.01.001.00902 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Palembang PP 9.466.000

842 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595114 9.1.2.15.02.01.001.00903 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Palu PP 4.268.000

843 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595115 9.1.2.15.02.01.001.00904 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Pangkal Pinang PP 9.060.000

844 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595116 9.1.2.15.02.01.001.00905 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Pontianak PP 9.915.000

845 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595117 9.1.2.15.02.01.001.00906 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Surabaya PP 5.936.000

846 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595118 9.1.2.15.02.01.001.00907 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Timika PP 11.723.000

847 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595119 9.1.2.15.02.01.001.00908 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Yogyakarta PP 6.525.000

848 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595120 9.1.2.15.02.01.001.00909 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Ambon PP 3.455.000

849 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595121 9.1.2.15.02.01.001.00910 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Balikpapan PP 6.150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 40


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
850 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595122 9.1.2.15.02.01.001.00911 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Banda Aceh PP 6.781.000

851 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595123 9.1.2.15.02.01.001.00912 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Bandar Lampung PP 4.161.000

852 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595124 9.1.2.15.02.01.001.00913 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Batam PP 5.337.000

853 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595125 9.1.2.15.02.01.001.00914 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Biak PP 4.931.000

854 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595126 9.1.2.15.02.01.001.00915 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Denpasar PP 2.631.000

855 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595127 9.1.2.15.02.01.001.00916 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jakarta PP 3.829.000

856 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595128 9.1.2.15.02.01.001.00917 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jambi PP 4.952.000

857 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595129 9.1.2.15.02.01.001.00918 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jayapura PP 5.787.000

858 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595130 9.1.2.15.02.01.001.00919 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Kendari PP 1.786.000

859 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595131 9.1.2.15.02.01.001.00920 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Kupang PP 4.311.000

860 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595132 9.1.2.15.02.01.001.00921 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Malang PP 5.166.000

861 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595133 9.1.2.15.02.01.001.00922 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Manado PP 2.909.000

862 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595134 9.1.2.15.02.01.001.00923 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Mataram PP 2.909.000

863 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595135 9.1.2.15.02.01.001.00924 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Medan PP 6.172.000

864 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595136 9.1.2.15.02.01.001.00925 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Palembang PP 4.781.000

865 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595137 9.1.2.15.02.01.001.00926 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Palu PP 2.578.000

866 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595138 9.1.2.15.02.01.001.00927 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Pangkal Pinang PP 4.663.000

867 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595140 9.1.2.15.02.01.001.00929 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Surabaya PP 3.433.000

868 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595141 9.1.2.15.02.01.001.00930 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Timika PP 6.567.000

869 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595142 9.1.2.15.02.01.001.00931 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Yogyakarta PP 3.893.000

870 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595143 9.1.2.15.02.01.001.00932 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Kali 123.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 41


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
871 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595144 9.1.2.15.02.01.001.00933 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Kali 232.000

872 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595145 9.1.2.15.02.01.001.00934 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Kali 94.000

873 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595146 9.1.2.15.02.01.001.00935 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Kali 137.000

874 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595147 9.1.2.15.02.01.001.00936 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Kali 147.000

875 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595148 9.1.2.15.02.01.001.00937 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Kali 190.000

876 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595149 9.1.2.15.02.01.001.00938 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Kali 128.000

877 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595150 9.1.2.15.02.01.001.00939 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Kali 167.000

878 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595151 9.1.2.15.02.01.001.00940 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Kali 109.000

879 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595152 9.1.2.15.02.01.001.00941 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Kali 90.000

880 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595153 9.1.2.15.02.01.001.00942 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Kali 446.000

881 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595154 9.1.2.15.02.01.001.00943 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Kali 166.000

882 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595155 9.1.2.15.02.01.001.00944 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K.I. JAKARTA Orang / Kali 256.000

883 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595156 9.1.2.15.02.01.001.00945 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Kali 75.000

884 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595157 9.1.2.15.02.01.001.00946 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Kali 118.000

885 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595158 9.1.2.15.02.01.001.00947 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Kali 194.000

886 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595159 9.1.2.15.02.01.001.00948 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Kali 159.000

887 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595160 9.1.2.15.02.01.001.00949 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Kali 231.000

888 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595161 9.1.2.15.02.01.001.00950 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Kali 108.000

889 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595162 9.1.2.15.02.01.001.00951 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Kali 135.000

890 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595163 9.1.2.15.02.01.001.00952 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Kali 111.000

891 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595164 9.1.2.15.02.01.001.00953 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Kali 150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 42


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
892 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595165 9.1.2.15.02.01.001.00954 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Kali 450.000

893 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595166 9.1.2.15.02.01.001.00955 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Kali 102.000

894 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595167 9.1.2.15.02.01.001.00956 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Kali 138.000

895 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595168 9.1.2.15.02.01.001.00957 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Kali 240.000

896 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595169 9.1.2.15.02.01.001.00958 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Kali 313.000

897 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595170 9.1.2.15.02.01.001.00959 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Kali 145.000

898 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595171 9.1.2.15.02.01.001.00960 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Kali 165.000

899 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595172 9.1.2.15.02.01.001.00961 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Kali 171.000

900 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595173 9.1.2.15.02.01.001.00962 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Kali 240.000

901 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595174 9.1.2.15.02.01.001.00963 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Kali 215.000

902 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595175 9.1.2.15.02.01.001.00964 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Kali 431.000

903 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595176 9.1.2.15.02.01.001.00965 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Kali 182.000

904 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595177 9.1.2.15.02.01.001.00966 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
905 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595178 9.1.2.15.02.01.001.00967 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Barat Daya Orang / Kali 298.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
906 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595179 9.1.2.15.02.01.001.00968 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Besar Orang / Kali 183.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
907 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595180 9.1.2.15.02.01.001.00969 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab Aceh Jaya Orang / Kali 238.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
908 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595181 9.1.2.15.02.01.001.00970 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Selatan Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
909 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595182 9.1.2.15.02.01.001.00971 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Singkil Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 43


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
910 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595183 9.1.2.15.02.01.001.00972 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tamiang Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
911 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595184 9.1.2.15.02.01.001.00973 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tengab Orang / Kali 293.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
912 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595185 9.1.2.15.02.01.001.00974 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tenggara Orang / Kali 460.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
913 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595186 9.1.2.15.02.01.001.00975 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Timur Orang / Kali 289.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
914 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595187 9.1.2.15.02.01.001.00976 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Utara Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
915 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595188 9.1.2.15.02.01.001.00977 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Bener Meriah Orang / Kali 278.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
916 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595189 9.1.2.15.02.01.001.00978 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Bireuen Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
917 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595190 9.1.2.15.02.01.001.00979 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Gayo Lues Orang / Kali 370.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
918 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595191 9.1.2.15.02.01.001.00980 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Nagan Raya Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
919 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595192 9.1.2.15.02.01.001.00981 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Pidie Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
920 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595193 9.1.2.15.02.01.001.00982 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Pidie Jaya Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
921 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595194 9.1.2.15.02.01.001.00983 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Langsa Orang / Kali 301.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
922 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595195 9.1.2.15.02.01.001.00984 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Lhokseumawe Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
923 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595196 9.1.2.15.02.01.001.00985 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Subulussalam Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 44


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
924 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595197 9.1.2.15.02.01.001.00986 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Asahan Orang / Kali 259.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
925 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595198 9.1.2.15.02.01.001.00987 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Batubara Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
926 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595199 9.1.2.15.02.01.001.00988 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Dairi Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
927 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595200 9.1.2.15.02.01.001.00989 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Deli Serdang Orang / Kali 186.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
928 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595201 9.1.2.15.02.01.001.00990 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Humbang Hasundutan Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
929 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595202 9.1.2.15.02.01.001.00991 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Karo Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
930 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595203 9.1.2.15.02.01.001.00992 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Orang / Kali 287.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
931 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595204 9.1.2.15.02.01.001.00993 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Selatan Orang / Kali 360.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
932 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595205 9.1.2.15.02.01.001.00994 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Utara Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
933 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595206 9.1.2.15.02.01.001.00995 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Langkat Orang / Kali 186.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
934 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595207 9.1.2.15.02.01.001.00996 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Mandailing Natal Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
935 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595208 9.1.2.15.02.01.001.00997 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medari - Kab. Padang Lawas Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
936 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595209 9.1.2.15.02.01.001.00998 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medari - Kab. Padang Lawas Utara Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
937 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595210 9.1.2.15.02.01.001.00999 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Pakpak Bharat Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 45


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
938 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595211 9.1.2.15.02.01.001.01000 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Samosir Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
939 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595212 9.1.2.15.02.01.001.01001 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Serdang Bedagai Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
940 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595213 9.1.2.15.02.01.001.01002 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Simalungun Orang / Kali 264.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
941 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595214 9.1.2.15.02.01.001.01003 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Selatan Orang / Kali 328.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
942 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595215 9.1.2.15.02.01.001.01004 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Tengah Orang / Kali 345.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
943 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595216 9.1.2.15.02.01.001.01005 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Utara Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
944 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595217 9.1.2.15.02.01.001.01006 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Toba Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
945 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595218 9.1.2.15.02.01.001.01007 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Binjai Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
946 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595219 9.1.2.15.02.01.001.01008 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Pematang Siantar Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
947 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595220 9.1.2.15.02.01.001.01009 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Sibolga Orang / Kali 345.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
948 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595221 9.1.2.15.02.01.001.01010 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Tanjung Balai Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
949 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595222 9.1.2.15.02.01.001.01011 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Tebing Tinggi Orang / Kali 203.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
950 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595223 9.1.2.15.02.01.001.01012 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Indragiri Hilir Orang / Kali 380.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
951 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595224 9.1.2.15.02.01.001.01013 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Indragiri Hulu Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 46


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
952 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595225 9.1.2.15.02.01.001.01014 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Kampar Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
953 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595226 9.1.2.15.02.01.001.01015 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Kuantan Singingi Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
954 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595227 9.1.2.15.02.01.001.01016 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Pelalawan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
955 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595228 9.1.2.15.02.01.001.01017 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Rokan Hilir Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
956 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595229 9.1.2.15.02.01.001.01018 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Rokan Hulu Orang / Kali 322.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
957 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595230 9.1.2.15.02.01.001.01019 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 667.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
958 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595231 9.1.2.15.02.01.001.01020 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kota Dumai Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
959 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595232 9.1.2.15.02.01.001.01021 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Tanjung Pinang - Kab. Bintan Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
960 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595233 9.1.2.15.02.01.001.01022 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Batanghari Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
961 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595234 9.1.2.15.02.01.001.01023 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Btingo Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
962 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595235 9.1.2.15.02.01.001.01024 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Kerinci Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
963 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595236 9.1.2.15.02.01.001.01025 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Merangin Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
964 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595237 9.1.2.15.02.01.001.01026 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Muaro Jambi Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
965 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595238 9.1.2.15.02.01.001.01027 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Sarolangun Orang / Kali 241.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 47


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
966 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595239 9.1.2.15.02.01.001.01028 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tanjung Jabung Barat Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
967 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595240 9.1.2.15.02.01.001.01029 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tanjung Jabung Timur Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
968 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595241 9.1.2.15.02.01.001.01030 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tebo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
969 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595242 9.1.2.15.02.01.001.01031 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kota Sungai Penuh Orang / Kali 308.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
970 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595243 9.1.2.15.02.01.001.01032 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab.Agam Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
971 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595244 9.1.2.15.02.01.001.01033 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Dharmasraya Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
972 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595245 9.1.2.15.02.01.001.01034 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Lima Puluh Kota Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
973 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595246 9.1.2.15.02.01.001.01035 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Padang Pariaman Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
974 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595247 9.1.2.15.02.01.001.01036 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pasaman Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
975 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595248 9.1.2.15.02.01.001.01037 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pasaman Barat Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
976 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595249 9.1.2.15.02.01.001.01038 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pesisir Selatan Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
977 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595250 9.1.2.15.02.01.001.01039 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Sijunjung Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
978 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595251 9.1.2.15.02.01.001.01040 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Solok Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
979 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595252 9.1.2.15.02.01.001.01041 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Solok Selatan Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 48


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
980 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595253 9.1.2.15.02.01.001.01042 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Tanah Datar Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
981 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595254 9.1.2.15.02.01.001.01043 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Bukit Tinggi Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
982 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595255 9.1.2.15.02.01.001.01044 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Padang Panjang Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
983 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595256 9.1.2.15.02.01.001.01045 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Pariaman Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
984 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595257 9.1.2.15.02.01.001.01046 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Payakumbuh Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
985 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595258 9.1.2.15.02.01.001.01047 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Sawahlunto Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
986 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595259 9.1.2.15.02.01.001.01048 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Solok Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
987 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595260 9.1.2.15.02.01.001.01049 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab.Banyuasin Orang / Kali 203.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
988 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595261 9.1.2.15.02.01.001.01050 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Empat Lawang Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
989 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595262 9.1.2.15.02.01.001.01051 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Lahat Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
990 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595263 9.1.2.15.02.01.001.01052 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Muara Enim Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
991 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595264 9.1.2.15.02.01.001.01053 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Banyuasin Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
992 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595265 9.1.2.15.02.01.001.01054 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Rawas Orang / Kali 320.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
993 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595266 9.1.2.15.02.01.001.01055 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Rawas Utara Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 49


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
994 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595267 9.1.2.15.02.01.001.01056 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Ilir Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
995 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595268 9.1.2.15.02.01.001.01057 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ilir Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
996 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595269 9.1.2.15.02.01.001.01058 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 248.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
997 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595270 9.1.2.15.02.01.001.01059 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Selatan
sama (one way)
998 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595271 9.1.2.15.02.01.001.01060 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Timur
sama (one way)
999 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595272 9.1.2.15.02.01.001.01061 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Pali Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1000 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595273 9.1.2.15.02.01.001.01062 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Lubuk Linggau Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1001 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595274 9.1.2.15.02.01.001.01063 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Pagar Alam Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1002 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595275 9.1.2.15.02.01.001.01064 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Prabumulih Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1003 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595276 9.1.2.15.02.01.001.01065 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Barat Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1004 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595277 9.1.2.15.02.01.001.01066 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Selatan Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1005 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595278 9.1.2.15.02.01.001.01067 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Tengah Orang / Kali 246.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1006 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595279 9.1.2.15.02.01.001.01068 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Timur Orang / Kali 246.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1007 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595280 9.1.2.15.02.01.001.01069 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Utara Orang / Kali 252.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 50


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1008 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595281 9.1.2.15.02.01.001.01070 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Mesuji Orang / Kali 276.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1009 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595282 9.1.2.15.02.01.001.01071 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pesawaran Orang / Kali 216.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1010 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595283 9.1.2.15.02.01.001.01072 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pesisir Barat Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1011 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595284 9.1.2.15.02.01.001.01073 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pringsewu Orang / Kali 222.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1012 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595285 9.1.2.15.02.01.001.01074 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tanggamus Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1013 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595286 9.1.2.15.02.01.001.01075 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tulang Bawang Orang / Kali 252.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1014 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595287 9.1.2.15.02.01.001.01076 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tulang Bawang Orang / Kali 267.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Barat
sama (one way)
1015 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595288 9.1.2.15.02.01.001.01077 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Way Kanan Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1016 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595289 9.1.2.15.02.01.001.01078 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kota Metro Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1017 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595290 9.1.2.15.02.01.001.01079 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Selatan Orang / Kali 344.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1018 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595291 9.1.2.15.02.01.001.01080 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Tengah Orang / Kali 232.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1019 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595292 9.1.2.15.02.01.001.01081 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Utara Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1020 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595293 9.1.2.15.02.01.001.01082 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Kaur Orang / Kali 385.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1021 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595294 9.1.2.15.02.01.001.01083 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Kepahiang Orang / Kali 298.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 51


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1022 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595295 9.1.2.15.02.01.001.01084 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Lebong Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1023 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595296 9.1.2.15.02.01.001.01085 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Mukomuko Orang / Kali 423.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1024 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595297 9.1.2.15.02.01.001.01086 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Rejang Lebong Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1025 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595298 9.1.2.15.02.01.001.01087 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Seluma Orang / Kali 282.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1026 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595299 9.1.2.15.02.01.001.01088 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1027 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595300 9.1.2.15.02.01.001.01089 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1028 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595301 9.1.2.15.02.01.001.01090 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Selatan Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1029 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595302 9.1.2.15.02.01.001.01091 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Tengah Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1030 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595303 9.1.2.15.02.01.001.01092 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Lebak Orang / Kali 208.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1031 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595304 9.1.2.15.02.01.001.01093 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Pandeglang Orang / Kali 138.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1032 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595305 9.1.2.15.02.01.001.01094 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Serang Orang / Kali 160.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1033 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595306 9.1.2.15.02.01.001.01095 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Tangerang Orang / Kali 254.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1034 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595307 9.1.2.15.02.01.001.01096 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Cilegon Orang / Kali 160.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1035 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595308 9.1.2.15.02.01.001.01097 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Tangerang Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 52


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1036 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595309 9.1.2.15.02.01.001.01098 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Tangerang Selatan Orang / Kali 347.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1037 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595310 9.1.2.15.02.01.001.01099 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab.Bandung Orang / Kali 183.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1038 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595311 9.1.2.15.02.01.001.01100 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bandung Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1039 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595312 9.1.2.15.02.01.001.01101 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bekasi Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1040 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595313 9.1.2.15.02.01.001.01102 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bogor Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1041 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595314 9.1.2.15.02.01.001.01103 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Ciamis Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1042 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595315 9.1.2.15.02.01.001.01104 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab.Cianjur Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1043 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595316 9.1.2.15.02.01.001.01105 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Cirebon Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1044 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595317 9.1.2.15.02.01.001.01106 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Garut Orang / Kali 243.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1045 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595318 9.1.2.15.02.01.001.01107 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Indramayu Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1046 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595319 9.1.2.15.02.01.001.01108 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Karawang Orang / Kali 248.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1047 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595320 9.1.2.15.02.01.001.01109 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Kuningan Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1048 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595321 9.1.2.15.02.01.001.01110 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Majalengka Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1049 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595322 9.1.2.15.02.01.001.01111 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Pangadaran Orang / Kali 283.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 53


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1050 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595323 9.1.2.15.02.01.001.01112 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Purwakarta Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1051 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595324 9.1.2.15.02.01.001.01113 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Subang Orang / Kali 208.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1052 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595325 9.1.2.15.02.01.001.01114 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Sukabumi Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1053 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595326 9.1.2.15.02.01.001.01115 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Sumedang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1054 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595327 9.1.2.15.02.01.001.01116 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Tasikmalaya Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1055 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595328 9.1.2.15.02.01.001.01117 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Banjar Orang / Kali 283.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1056 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595329 9.1.2.15.02.01.001.01118 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Bekasi Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1057 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595330 9.1.2.15.02.01.001.01119 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Bogor Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1058 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595331 9.1.2.15.02.01.001.01120 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Cimahi Orang / Kali 168.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1059 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595332 9.1.2.15.02.01.001.01121 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Cirebon Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1060 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595333 9.1.2.15.02.01.001.01122 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Depok Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1061 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595334 9.1.2.15.02.01.001.01123 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Sukabumi Orang / Kali 226.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1062 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595335 9.1.2.15.02.01.001.01124 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Tasikmalaya Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1063 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595336 9.1.2.15.02.01.001.01125 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Banjarnegara Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 54


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1064 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595337 9.1.2.15.02.01.001.01126 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab.Banyumas Orang / Kali 257.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1065 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595338 9.1.2.15.02.01.001.01127 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Batang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1066 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595339 9.1.2.15.02.01.001.01128 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Blora Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1067 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595340 9.1.2.15.02.01.001.01129 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Boyolali Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1068 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595341 9.1.2.15.02.01.001.01130 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Brebes Orang / Kali 263.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1069 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595342 9.1.2.15.02.01.001.01131 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Cilacap Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1070 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595343 9.1.2.15.02.01.001.01132 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Demak Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1071 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595344 9.1.2.15.02.01.001.01133 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Grobogan Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1072 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595345 9.1.2.15.02.01.001.01134 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Jepara Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1073 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595346 9.1.2.15.02.01.001.01135 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Karanganyar Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1074 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595347 9.1.2.15.02.01.001.01136 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kebumen Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1075 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595348 9.1.2.15.02.01.001.01137 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kendal Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1076 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595349 9.1.2.15.02.01.001.01138 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Klaten Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1077 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595350 9.1.2.15.02.01.001.01139 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kudus Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 55


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1078 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595351 9.1.2.15.02.01.001.01140 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Magelang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1079 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595352 9.1.2.15.02.01.001.01141 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pati Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1080 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595353 9.1.2.15.02.01.001.01142 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pekalongan Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1081 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595354 9.1.2.15.02.01.001.01143 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pemalang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1082 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595355 9.1.2.15.02.01.001.01144 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Purbalingga Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1083 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595356 9.1.2.15.02.01.001.01145 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Purworejo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1084 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595357 9.1.2.15.02.01.001.01146 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Rembang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1085 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595358 9.1.2.15.02.01.001.01147 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Semarang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1086 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595359 9.1.2.15.02.01.001.01148 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Sragen Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1087 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595360 9.1.2.15.02.01.001.01149 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Sukoharjo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1088 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595361 9.1.2.15.02.01.001.01150 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Tegal Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1089 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595362 9.1.2.15.02.01.001.01151 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Temanggu ng Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1090 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595363 9.1.2.15.02.01.001.01152 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Wonogiri Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1091 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595364 9.1.2.15.02.01.001.01153 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Wonosobo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 56


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1092 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595365 9.1.2.15.02.01.001.01154 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Magelang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1093 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595366 9.1.2.15.02.01.001.01155 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Pekalongan Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1094 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595367 9.1.2.15.02.01.001.01156 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Salatiga Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1095 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595368 9.1.2.15.02.01.001.01157 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Surakarta Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1096 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595369 9.1.2.15.02.01.001.01158 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Tegal Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1097 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595370 9.1.2.15.02.01.001.01159 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Bantul Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1098 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595371 9.1.2.15.02.01.001.01160 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Gunung Kidul Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1099 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595372 9.1.2.15.02.01.001.01161 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Kulon Progo Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1100 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595373 9.1.2.15.02.01.001.01162 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Sleman Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1101 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595374 9.1.2.15.02.01.001.01163 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bangkalan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1102 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595375 9.1.2.15.02.01.001.01164 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Banyuwangi Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1103 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595376 9.1.2.15.02.01.001.01165 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Blitar Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1104 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595377 9.1.2.15.02.01.001.01166 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bojonegoro Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1105 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595378 9.1.2.15.02.01.001.01167 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bondowoso Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 57


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1106 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595379 9.1.2.15.02.01.001.01168 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Gresik Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1107 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595380 9.1.2.15.02.01.001.01169 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Jember Orang / Kali 261.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1108 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595381 9.1.2.15.02.01.001.01170 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Jombang Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1109 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595382 9.1.2.15.02.01.001.01171 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Kediri Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1110 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595383 9.1.2.15.02.01.001.01172 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Lamongan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1111 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595384 9.1.2.15.02.01.001.01173 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Lumajang Orang / Kali 261.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1112 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595385 9.1.2.15.02.01.001.01174 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Madiun Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1113 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595386 9.1.2.15.02.01.001.01175 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Magetan Orang / Kali 253.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1114 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595387 9.1.2.15.02.01.001.01176 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Malang Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1115 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595388 9.1.2.15.02.01.001.01177 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Mojokerto Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1116 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595389 9.1.2.15.02.01.001.01178 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Nganjuk Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1117 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595390 9.1.2.15.02.01.001.01179 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Ngawi Orang / Kali 253.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1118 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595391 9.1.2.15.02.01.001.01180 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pacitan Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1119 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595392 9.1.2.15.02.01.001.01181 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pamekasan Orang / Kali 243.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 58


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1120 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595393 9.1.2.15.02.01.001.01182 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pasuruan Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1121 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595394 9.1.2.15.02.01.001.01183 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Ponorogo Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1122 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595395 9.1.2.15.02.01.001.01184 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Probolinggo Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1123 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595396 9.1.2.15.02.01.001.01185 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sampang Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1124 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595397 9.1.2.15.02.01.001.01186 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sidoarjo Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1125 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595398 9.1.2.15.02.01.001.01187 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Situbondo Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1126 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595399 9.1.2.15.02.01.001.01188 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sumenep Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1127 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595400 9.1.2.15.02.01.001.01189 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Trenggalek Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1128 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595401 9.1.2.15.02.01.001.01190 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Luar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 430.000
Kota)
1129 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595402 9.1.2.15.02.01.001.01191 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Diklat) SULAWESI SELATAN Orang / Hari 130.000

1130 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595403 9.1.2.15.02.01.001.01192 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT NEGARA, PEJABAT DAERAH Orang / Hari 250.000

1131 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595404 9.1.2.15.02.01.001.01193 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT ESELON I Orang / Hari 200.000

1132 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595405 9.1.2.15.02.01.001.01194 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT ESELON II Orang / Hari 150.000

1133 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595406 9.1.2.15.02.01.001.01195 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 4.420.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1134 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595407 9.1.2.15.02.01.001.01196 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 4.960.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1135 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595408 9.1.2.15.02.01.001.01197 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 3.820.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 59


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1136 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595409 9.1.2.15.02.01.001.01198 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 4.275.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1137 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595410 9.1.2.15.02.01.001.01199 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1138 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595411 9.1.2.15.02.01.001.01200 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 5.236.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1139 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595412 9.1.2.15.02.01.001.01201 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 5.850.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1140 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595413 9.1.2.15.02.01.001.01202 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 4.491.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1141 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595414 9.1.2.15.02.01.001.01203 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 2.071.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1142 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595415 9.1.2.15.02.01.001.01204 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 3.827.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1143 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595416 9.1.2.15.02.01.001.01205 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 5.725.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1144 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595417 9.1.2.15.02.01.001.01206 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 5.381.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1145 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595418 9.1.2.15.02.01.001.01207 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 5.850.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1146 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595419 9.1.2.15.02.01.001.01208 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 4.242.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1147 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595420 9.1.2.15.02.01.001.01209 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 5.017.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1148 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595421 9.1.2.15.02.01.001.01210 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 4.400.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1149 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595422 9.1.2.15.02.01.001.01211 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 4.890.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 60


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1150 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595423 9.1.2.15.02.01.001.01212 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 3.500.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1151 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595424 9.1.2.15.02.01.001.01213 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 3.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1152 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595425 9.1.2.15.02.01.001.01214 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 2.654.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1153 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595426 9.1.2.15.02.01.001.01215 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 4.901.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1154 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595427 9.1.2.15.02.01.001.01216 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 4.797.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1155 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595428 9.1.2.15.02.01.001.01217 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1156 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595429 9.1.2.15.02.01.001.01218 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1157 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595430 9.1.2.15.02.01.001.01219 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 4.919.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1158 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595431 9.1.2.15.02.01.001.01220 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 4.168.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1159 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595432 9.1.2.15.02.01.001.01221 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 4.076.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1160 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595433 9.1.2.15.02.01.001.01222 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 4.820.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1161 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595434 9.1.2.15.02.01.001.01223 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 2.309.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1162 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595435 9.1.2.15.02.01.001.01224 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 2.475.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1163 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595436 9.1.2.15.02.01.001.01225 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 3.467.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 61


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1164 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595437 9.1.2.15.02.01.001.01226 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 3.440.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1165 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595438 9.1.2.15.02.01.001.01227 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 3.859.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1166 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598868 9.1.2.15.02.01.001.01327 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (Biaya Takalar - Makassar Orang / Kali 114.000
Transportasi dari Ibu Kota Provinsi Ke Kabupaten /
Kota dalam Provinsi yang sama NON ASN (Pergi-
Pulang PP)
1167 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598869 9.1.2.15.02.01.001.01328 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (uang Harian Sulawesi Selatan Orang/Hari 100.000
Perjalanan Dinas dalam Negeri Non ASN (Dalam
Kota Lebih dari 10 Km pergi-pulang)

1168 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598870 9.1.2.15.02.01.001.01329 Beban Perjalanan Dinas luar daerah (Uang Harian Sulawesi Selatan Orang/Hari 200.000
Perjalanan Dinas dalam negeri Non ASN (Luar Kota)

1169 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598873 9.1.2.15.02.01.001.01330 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (Biaya Takalar - Makassar Orang / Hari 350.000
Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NON
ASN)
1170 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599958 9.1.2.15.02.01.001.01331 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Dalam Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
Kota Lebih 10 km pergi-pulang)
1171 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599959 9.1.2.15.02.01.001.01332 Uang harian perjalanan ke pulau non ASN Sulawesi Selatan Orang / PP 150.000

1172 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599960 9.1.2.15.02.01.001.01333 Uang harian perjalanan ke pulau ASN Sulawesi Selatan Orang / PP 250.000

1173 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599961 9.1.2.15.02.01.001.01334 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri non Sulawesi Selatan Orang / Hari 100.000
ASN (Dalam Kota Lebih 10 km pergi-pulang)

1174 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599962 9.1.2.15.02.01.001.01335 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri non Sulawesi Selatan Orang / Hari 200.000
ASN (Luar Kota)
1175 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599963 9.1.2.15.02.01.001.01336 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri Sulawesi Selatan Orang / Hari 350.000
non ASN
1176 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599964 9.1.2.15.02.01.001.01337 Biaya Tes Antigent Orang / Kali 250.000

1177 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599965 9.1.2.15.02.01.001.01338 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Gowa Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1178 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599966 9.1.2.15.02.01.001.01339 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Selayar Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 62


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1179 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599967 9.1.2.15.02.01.001.01340 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sinjai Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1180 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599968 9.1.2.15.02.01.001.01341 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bulukumba Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1181 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599969 9.1.2.15.02.01.001.01342 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bantaeng Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1182 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599970 9.1.2.15.02.01.001.01343 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Jeneponto Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1183 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599971 9.1.2.15.02.01.001.01344 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Timur Orang / Kali 390.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1184 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599972 9.1.2.15.02.01.001.01345 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Utara Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1185 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599973 9.1.2.15.02.01.001.01346 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Toraja Utara Orang / Kali 360.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1186 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599974 9.1.2.15.02.01.001.01347 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Tana Toraja Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1187 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599975 9.1.2.15.02.01.001.01348 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Palopo Orang / Kali 340.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1188 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599976 9.1.2.15.02.01.001.01349 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Orang / Kali 320.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1189 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599977 9.1.2.15.02.01.001.01350 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Enrekang Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1190 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599978 9.1.2.15.02.01.001.01351 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pinrang Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1191 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599979 9.1.2.15.02.01.001.01352 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Wajo Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1192 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599980 9.1.2.15.02.01.001.01353 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sidrap Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 63


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1193 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599981 9.1.2.15.02.01.001.01354 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pare—Pare Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1194 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599982 9.1.2.15.02.01.001.01355 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bone Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1195 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599983 9.1.2.15.02.01.001.01356 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Soppeng Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1196 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599984 9.1.2.15.02.01.001.01357 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Barru Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1197 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599985 9.1.2.15.02.01.001.01358 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pangkep Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1198 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599986 9.1.2.15.02.01.001.01359 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Maros Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1199 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599987 9.1.2.15.02.01.001.01360 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Makassar Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1200 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599988 9.1.2.15.02.01.001.01361 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Selayar Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1201 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599989 9.1.2.15.02.01.001.01362 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sinjai Orang / Kali 165.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1202 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599990 9.1.2.15.02.01.001.01363 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bulukumba Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1203 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599991 9.1.2.15.02.01.001.01364 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bantaeng Orang / Kali 144.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1204 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599992 9.1.2.15.02.01.001.01365 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Jeneponto Orang / Kali 132.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1205 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599993 9.1.2.15.02.01.001.01366 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Timur Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1206 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599994 9.1.2.15.02.01.001.01367 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Utara Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 64


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1207 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599995 9.1.2.15.02.01.001.01368 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Toraja Utara Orang / Kali 216.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1208 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599996 9.1.2.15.02.01.001.01369 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Tana Toraja Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1209 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599997 9.1.2.15.02.01.001.01370 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Palopo Orang / Kali 204.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1210 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599998 9.1.2.15.02.01.001.01371 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Orang / Kali 192.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1211 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599999 9.1.2.15.02.01.001.01372 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Enrekang Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1212 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600000 9.1.2.15.02.01.001.01373 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pinrang Orang / Kali 174.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1213 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600001 9.1.2.15.02.01.001.01374 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Wajo Orang / Kali 174.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1214 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600002 9.1.2.15.02.01.001.01375 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sidrap Orang / Kali 171.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1215 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600003 9.1.2.15.02.01.001.01376 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pare—Pare Orang / Kali 165.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1216 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600004 9.1.2.15.02.01.001.01377 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bone Orang / Kali 159.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1217 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600005 9.1.2.15.02.01.001.01378 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Soppeng Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1218 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600006 9.1.2.15.02.01.001.01379 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Barru Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1219 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600007 9.1.2.15.02.01.001.01380 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pangkep Orang / Kali 144.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1220 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600008 9.1.2.15.02.01.001.01381 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Maros Orang / Kali 132.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 65


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1221 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600009 9.1.2.15.02.01.001.01382 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Gowa Orang / Kali 105.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1222 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603970 9.1.2.15.02.01.001.01383 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Utara Orang / Kali 820.000

1223 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603971 9.1.2.15.02.01.001.01384 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Tengah Orang / Kali 770.000

1224 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603972 9.1.2.15.02.01.001.01385 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Orang / Kali 670.000

1225 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603973 9.1.2.15.02.01.001.01386 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamasa Orang / Kali 820.000

1226 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603974 9.1.2.15.02.01.001.01387 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''''Ne Orang / Kali 470.000

1227 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603975 9.1.2.15.02.01.001.01388 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Polman Orang / Kali 350.000

1228 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5604024 9.1.2.15.02.01.001.01389 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''''Ne Orang / Kali 470.000

1229 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592603 9.1.2.15.04.01.001.00041 Biaya Penginapan Kepala Daerah/Ketua DKI Jakarta Orang / Hari 3.000.000
DPRD/Pejabat Eselon I
1230 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592644 9.1.2.15.04.01.001.00082 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 380.000
Daerah atau Eselon I (Full Day)
1231 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592645 9.1.2.15.04.01.001.00083 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 310.000
Daerah atau Eselon I (Full Day)
1232 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592646 9.1.2.15.04.01.001.00084 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 910.000
Daerah atau Eselon I (Full Board)
1233 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592617 9.1.2.15.04.01.001.00055 Tiket Pesawat Makassar - Mamuju Orang / PP 1.500.000
1234 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592616 9.1.2.15.04.01.001.00054 Tiket Pesawat Makassar - Selayar Orang / PP 1.500.000
1235 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592615 9.1.2.15.04.01.001.00053 Tiket Pesawat ASN / Non ASN Orang / PP 2.500.000
1236 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592614 9.1.2.15.04.01.001.00052 Tiket Pesawat Eselon II / Anggota DPRD Orang / PP 3.500.000
1237 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592613 9.1.2.15.04.01.001.00051 Tiket Pesawat Kepala Daerah/ Ketua DPRD Orang / PP 5.000.000
1238 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592610 9.1.2.15.04.01.001.00048 Tiket Pesawat Kepala Daerah/ Ketua DPRD 1 x Transit Orang / PP 8.000.000
1239 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592611 9.1.2.15.04.01.001.00049 Tiket Pesawat Eselon II / Anggota DPRD 1 x Transit Orang / PP 5.000.000
1240 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592647 9.1.2.15.04.01.001.00085 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 1.180.000
Daerah atau Eselon I (Full Board)
1241 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592648 9.1.2.15.04.01.001.00086 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 710.000
Daerah atau Eselon I (Residence)
1242 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592626 9.1.2.15.04.01.001.00064 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Bone Orang / PP 540.000
1243 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592608 9.1.2.15.04.01.001.00046 Biaya Penginapan Dalam Negeri Golongan I/II Orang / Hari 450.000

1244 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592602 9.1.2.15.04.01.001.00040 Uang Harian Perjalanan Dinas Diklat Orang / Hari 130.000
1245 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592612 9.1.2.15.04.01.001.00050 Tiket Pesawat ASN / Non ASN 1 x Transit Orang / PP 3.500.000
1246 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592649 9.1.2.15.04.01.001.00087 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 530.000
Daerah atau Eselon I (Residence)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 66


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1247 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592604 9.1.2.15.04.01.001.00042 Biaya Penginapan Kepala Daerah/Ketua Orang / Hari 2.000.000
DPRD/Pejabat Eselon I
1248 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5642675 9.1.2.15.04.01.001.00097 Belanja Perjalanan Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 91.870.000
Pariwisata
1249 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592605 9.1.2.15.04.01.001.00043 Biaya Penginapan Anggota DPRD/Pejabat Eselon II Orang / Hari 1.400.000

1250 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592606 9.1.2.15.04.01.001.00044 Biaya Penginapan Pejabat Eselon III/Golongan IV Orang / Hari 900.000

1251 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592607 9.1.2.15.04.01.001.00045 Biaya Penginapan Pejabat Eselon IV/Golongan III Orang / Hari 530.000

1252 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592650 9.1.2.15.04.01.001.00088 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 150.000
(Half Day)
1253 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592651 9.1.2.15.04.01.001.00089 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 240.000
(Full Day)
1254 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592652 9.1.2.15.04.01.001.00090 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 850.000
(Full Board)
1255 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592653 9.1.2.15.04.01.001.00091 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 390.000
(Residence)
1256 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592654 9.1.2.15.04.01.001.00092 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Board Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di dalam Kota)
1257 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592655 9.1.2.15.04.01.001.00093 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Day Sulawesi Selatan Orang / Hari 105.000
/Half Day di dalam Kota)
1258 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592609 9.1.2.15.04.01.001.00047 Biaya Penginapan Non ASN Orang / Hari 400.000
1259 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592656 9.1.2.15.04.01.001.00094 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Residence Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di dalam Kota)
1260 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592657 9.1.2.15.04.01.001.00095 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Board Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di luar Kota)
1261 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592618 9.1.2.15.04.01.001.00056 Tiket Pesawat Makassar - Luwu Utara Orang / PP 1.500.000
1262 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5641964 9.1.2.15.04.01.001.00096 Biaya Transportasi DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 18.000.000

1263 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592628 9.1.2.15.04.01.001.00066 Biaya Transportasi Takalar - Kota Parepare Orang / PP 660.000
1264 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592631 9.1.2.15.04.01.001.00069 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Sidenreng Orang / PP 890.000
Rappang
1265 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592640 9.1.2.15.04.01.001.00078 Biaya Transportasi Takalar - Kab Pangkajene dan Orang / PP 350.000
Kepulauan
1266 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592641 9.1.2.15.04.01.001.00079 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Selayar Orang / PP 1.500.000
1267 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592642 9.1.2.15.04.01.001.00080 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 320.000
Daerah atau Eselon I (Half Day)
1268 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592643 9.1.2.15.04.01.001.00081 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 220.000
Daerah atau Eselon I (Half Day)
1269 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592594 9.1.2.18.02.02.001.00296 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Unit / Tahun 8.380.000
Darat Bermotor Kepala Daerah / Ketua DPRD

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 67


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1270 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592598 9.1.2.18.02.02.001.00300 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 7.264.000
Darat Bermotor Double Gardan
1271 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592597 9.1.2.18.02.02.001.00299 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 6.726.000
Darat Bermotor Roda 4 (Empat)
1272 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592596 9.1.2.18.02.02.001.00298 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Sulawesi Selatan Unit / Tahun 7.726.000
Darat Bermotor Eselon II
1273 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592601 9.1.2.18.02.02.001.00303 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Roda 6 Unit / Tahun 7.422.000
Darat Bermotor
1274 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592600 9.1.2.18.02.02.001.00302 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Operasional dalam Unit / Tahun 1.950.000
Darat Bermotor Lingkungan Kantor
1275 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592595 9.1.2.18.02.02.001.00297 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Unit / Tahun 8.200.000
Darat Bermotor Anggota DPRD
1276 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592599 9.1.2.18.02.02.001.00301 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 728.000
Darat Bermotor Roda 2 (Dua)
1277 9.1.2.18.02.02.003 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592593 9.1.2.18.02.02.003.00001 Biaya Pemeliharaan Speed Boat Unit / Tahun 4.048.000
Apung Bermotor
1278 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592586 9.1.2.18.02.05.001.00025 Biaya Pemeliharaan Genset 200 KVA Unit / Tahun 15.850.000
1279 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600390 9.1.2.18.02.05.001.00033 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor Personal Unit/Tahun 730.000
Computer/Notebook
1280 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592585 9.1.2.18.02.05.001.00024 Biaya Pemeliharaan Genset 175 KVA Unit / Tahun 14.810.000
1281 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592584 9.1.2.18.02.05.001.00023 Biaya Pemeliharaan Gensef 150 KVA Unit / Tahun 13.260.000
1282 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592583 9.1.2.18.02.05.001.00022 Biaya Pemeliharaan Genset 125 KVA Unit / Tahun 10.780.000
1283 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592582 9.1.2.18.02.05.001.00021 Biaya Pemeliharaan Genset 100 KVA Unit / Tahun 10.150.000
1284 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592581 9.1.2.18.02.05.001.00020 Biaya Pemeliharaan Genset 75 KVA Unit / Tahun 8.640.000
1285 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592580 9.1.2.18.02.05.001.00019 Biaya Pemeliharaan Genset < 50 KVA Unit / Tahun 7.190.000
1286 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592579 9.1.2.18.02.05.001.00018 Biaya Pemeliharaan Inventaris Kantor Pegawai/Tahun 80.000
1287 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600391 9.1.2.18.02.05.001.00034 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor Printer Unit/Tahun 690.000
1288 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592587 9.1.2.18.02.05.001.00026 Biaya Pemeliharaan Genset 250KVA Unit / Tahun 16.790.000
1289 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600389 9.1.2.18.02.05.001.00032 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor AC SpIit Unit/Tahun 610.000
1290 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592592 9.1.2.18.02.05.001.00031 Biaya Pemeliharaan Génset 500 KVA Unit / Tahun 31.770.000
1291 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592591 9.1.2.18.02.05.001.00030 Biaya Pemeliharaan Genset 430 KVA Unit / Tahun 25.620.000
1292 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592590 9.1.2.18.02.05.001.00029 Biaya Pemeliharaan Genset 350 KVA Unit / Tahun 22.960.000
1293 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592589 9.1.2.18.02.05.001.00028 Biaya Pemeliharaan Genset 300 KVA Unit / Tahun 20.960.000
1294 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592588 9.1.2.18.02.05.001.00027 Biaya Pemeliharaan Genset 275 KVA Unit / Tahun 17.760.000
1295 9.1.2.18.02.05.002 Beban Pemeliharaan Alat Rumah 5592578 9.1.2.18.02.05.002.00001 Biaya Pemeliharaan AC SpIit Unit / Tahun 610.000
Tangga
1296 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595564 9.1.2.18.02.08.007.00117 Spare Part Horiba U-53 #306 3200170938 internal solution For Set 1.344.000
Laboratorium Lingkungan Hidup DO: 306
1297 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595557 9.1.2.18.02.08.007.00110 Spare Part Horiba U-53 Sponge Brush 3200169531 Sponge Brush Set 420.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1298 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595556 9.1.2.18.02.08.007.00109 Spare Part Horiba U-53 Wipper Rubber 3200169789 Wipper Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Rubber (3pcs)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 68


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1299 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595555 9.1.2.18.02.08.007.00108 Spare Part Horiba U-53 Rubber Cup Set 3200169428 Ruber Cup Set 1.207.500
Laboratorium Lingkungan Hidup For Sensor Guard (8pcs)
1300 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595554 9.1.2.18.02.08.007.00107 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169426 O-ring for Do Set 472.500
Laboratorium Lingkungan Hidup Sensor (10pcs)
1301 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595553 9.1.2.18.02.08.007.00106 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169376 O-ring For Set 630.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Reference Electrode (10pcs)
1302 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595552 9.1.2.18.02.08.007.00105 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169426 O-ring For DO Set 630.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Sensor (10pcs)
1303 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595551 9.1.2.18.02.08.007.00104 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169520 O-ring For Set 472.500
Laboratorium Lingkungan Hidup pH/ORP Sensor (10pcs)
1304 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595550 9.1.2.18.02.08.007.00103 Spare Part Horiba U-53 DO Protect Cap 3200175020 Do Sensor Set 525.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Protect Cover (3pcs)
1305 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595549 9.1.2.18.02.08.007.00102 Spare Part Horiba U-53 pH Protect Cap 3200175019 pH Sensor Set 420.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Protect Cover (3pcs)
1306 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595548 9.1.2.18.02.08.007.00101 Spare Part Horiba U-53 DO Membran Cap (3pcs) 3200170194 Set 1.848.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1307 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595547 9.1.2.18.02.08.007.00100 Spare Part Horiba U-53 #7801 3200172800 U-53 Turb Cell: 7801 Set 27.090.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1308 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595546 9.1.2.18.02.08.007.00099 Spare Part Horiba U-53 Liquid Junction For #7210 2(pcs) Set 787.500
Laboratorium Lingkungan Hidup 3200043587
1309 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595545 9.1.2.18.02.08.007.00098 Spare Part Horiba U-53 #7210 320043582 Reference Electrode Set 1.732.500
Laboratorium Lingkungan Hidup Tip: 7210
1310 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595544 9.1.2.18.02.08.007.00097 Spare Part Horiba U-53 #7543 3200170924 DO Sensor:7543 Set 12.127.500
Laboratorium Lingkungan Hidup
1311 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595543 9.1.2.18.02.08.007.00096 Spare Part Horiba OPSA Dessicant For Cell IDS 3T(2PIECES) Set 228.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1312 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595542 9.1.2.18.02.08.007.00095 Spare Part Horiba U-53 #7313 3200170920 ORP Sensor: 7313 Set 4.252.500
Laboratorium Lingkungan Hidup
1313 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595541 9.1.2.18.02.08.007.00094 Spare Part Horiba U-53 #7113 3200170923 pH Sensor ToupH: Set 2.520.000
Laboratorium Lingkungan Hidup 7113
1314 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595540 9.1.2.18.02.08.007.00093 Spare Part Horiba OPSA UV Meter Cal Reagent H2 OPSA (0- Set 2.677.500
Laboratorium Lingkungan Hidup 2.0abs 6Pieces)
1315 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595539 9.1.2.18.02.08.007.00092 Spare Part Horiba OPSA Wipper Rubber G2013531 Set 1.147.650
Laboratorium Lingkungan Hidup KIT>BUTSURYU L=46 4PIECES
1316 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595538 9.1.2.18.02.08.007.00091 Spare Part Horiba OPSA Lamp Unit OPSA/ UV700G (K94336F) Set 21.790.650
Laboratorium Lingkungan Hidup
1317 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595582 9.1.2.18.02.08.007.00135 Spare Part Horiba OPSA Motor Unit OPSA-150/ UV700G SPARE Set 7.809.900
Laboratorium Lingkungan Hidup PART (K9436GB)
1318 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595581 9.1.2.18.02.08.007.00134 Spare Part Horiba OPSA Seal Washer W4 MIN25 4PCS/SET Set 291.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1319 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595580 9.1.2.18.02.08.007.00133 Spare Part Horiba OPSA Blind Cap 4PCS/SET OPSA-150/UV700G Set 1.407.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (K9436GR)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 69


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1320 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595579 9.1.2.18.02.08.007.00132 Spare Part Horiba. OPSA The Desiccant IDS T=3 Set 693.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1321 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595578 9.1.2.18.02.08.007.00131 Spare Part Horiba OPSA Case Packing 2OPSA-150/UV700G SPARE Set 897.750
Laboratorium Lingkungan Hidup PART (K9436GK)
1322 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595577 9.1.2.18.02.08.007.00130 spare Part Horiba Opsa Cell Packing 2OPSA- Set 470.400
Laboratorium Lingkungan Hidup 150/UV700G(K9430ER)4PIECES
1323 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595576 9.1.2.18.02.08.007.00129 Spare Part Horiba OPSA Roller Opsa-150/UV700G (K9430EN) Set 1.181.250
Laboratorium Lingkungan Hidup
1324 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595575 9.1.2.18.02.08.007.00128 Spare Part Horiba OPSA Seal Washer Opsa-150/UV700G Spare Set 2.344.650
Laboratorium Lingkungan Hidup Part (K9430ES)
1325 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595574 9.1.2.18.02.08.007.00127 Spareparts Horiba OPSA V-Ring A 2 PCS/Set OPSA 150 Set 312.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1326 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595573 9.1.2.18.02.08.007.00126 kalibrasi peralatan online monitoring sistem Preverentif Maintenance Per Visit By a Kegiatan 10.500.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (Onlimo) PGS Tecnichian
1327 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595572 9.1.2.18.02.08.007.00125 Validasi Peralatan Online Monitoring Sistem Checking And Validity By Third Party Kegiatan 31.500.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (onlimo) (Testing Laboratorium)
1328 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595571 9.1.2.18.02.08.007.00124 Spare Part Horiba HC-200NH 3200588833 Standard Solution 100mg/L Liter 12.285.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (l-NH100)
1329 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595570 9.1.2.18.02.08.007.00123 Spare Part Horiba HC-200NH 3200588832 Standard Solution 10ml/L (L- Liter 12.285.000
Laboratorium Lingkungan Hidup NH-10)
1330 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595569 9.1.2.18.02.08.007.00122 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576501 Reference Elektrode Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7211)
1331 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595568 9.1.2.18.02.08.007.00121 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576506 Pottasium Ion Sensor Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7692)
1332 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595567 9.1.2.18.02.08.007.00120 Spare Part Horibo HC-200NH 3200576504 Ammonia Ion Sensor Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7691)
1333 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595566 9.1.2.18.02.08.007.00119 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576508 Ammonia Sensor: Am-2000 Meter 93.922.500
Laboratorium Lingkungan Hidup cable leght 10m
1334 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595565 9.1.2.18.02.08.007.00118 Spare Part Horiba U-53 #330 #200043641 Liter 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1335 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595563 9.1.2.18.02.08.007.00116 Spare Part Horiba U-53 #306 3200170938 Internal Solution for Set 1.344.000
Laboratorium Lingkungan Hidup DO: 306
1336 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595562 9.1.2.18.02.08.007.00115 Spare Part Horiba U-53 #160-22 3200043617 ORP Standar Pak 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Powder: 160-22 (258-mv, 10pack)
1337 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595561 9.1.2.18.02.08.007.00114 Spare Part Horiba U-53 #160-51 3200043618 ORP Standard Pak 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Powder: 160-51 (89mV, 10 pack)
1338 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595560 9.1.2.18.02.08.007.00113 Spare Part Horiba U-53 #100-9 3200043636 pH 9 Standar Liter 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution: 100-9 (500ml)
1339 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595559 9.1.2.18.02.08.007.00112 Spare Part Horiba U-53 #100-7 3200043637 pH 7 Standar Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution 100-7 (500ml)
1340 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595558 9.1.2.18.02.08.007.00111 Spare Part Horiba U-53 #100-4 3200043637 pH 7 Standar Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution 100-4 (500 ml)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 70


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1341 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595586 9.1.2.18.02.08.009.00022 Pengujian dan Kalibrasi Electro Surgery Unit - Buah 348.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (ESU)/Couter
Dan Instrumentasi
1342 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595594 9.1.2.18.02.08.009.00030 Pengujian dan kalibrasi Ultrasonography (USG) - Buah 300.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1343 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595583 9.1.2.18.02.08.009.00019 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Rotator - Buah 144.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1344 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595595 9.1.2.18.02.08.009.00031 Pengujian dan kalibrasi Tensimeter - Buah 84.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (Sphygmomanometer)
Dan Instrumentasi
1345 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595596 9.1.2.18.02.08.009.00032 Pengujian dan Kalibrasi Sterilisator Kering - Buah 204.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1346 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595593 9.1.2.18.02.08.009.00029 Pengujian Nebulizer - Buah 228.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1347 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595597 9.1.2.18.02.08.009.00033 Pengujian dan Kalibrasi Alat Hisap Medik (Suction - Buah 144.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi Pump)
Dan Instrumentasi
1348 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595598 9.1.2.18.02.08.009.00034 Pengujian dan Kalibrasi Autoclave - Buah 312.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1349 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595599 9.1.2.18.02.08.009.00035 Pengujian dan Kalibrasi Blood Pressure Monitor - Buah 162.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (BPM) / Non Infasive Blood Pressure Monitor
Dan Instrumentasi (NIBP) / Tensimeter digital
1350 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595590 9.1.2.18.02.08.009.00026 Pengujian dan Kalibrasi Inkubator Perawatan (Bayi) - Buah 324.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1351 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595591 9.1.2.18.02.08.009.00027 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Refrigerator - Buah 252.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1352 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595592 9.1.2.18.02.08.009.00028 Pengujian dan Kalibrasi Oven - Buah 396.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1353 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595589 9.1.2.18.02.08.009.00025 Pengujian dan Kalibrasi Infant Warmer - Buah 240.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1354 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595588 9.1.2.18.02.08.009.00024 Pengujian dan Kalibrasi Fetal Detector/Doppler - Buah 156.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 71


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1355 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595587 9.1.2.18.02.08.009.00023 Pengujian dan Kalibrasi Electrocardiograph (ECG) - Buah 180.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1356 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595584 9.1.2.18.02.08.009.00020 Pengujian Portable Oxygen Concentrator - Buah 288.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1357 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595600 9.1.2.18.02.08.009.00036 Pengujian dan Kalibrasi Centrifuge - Buah 240.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1358 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595585 9.1.2.18.02.08.009.00021 Pengujian dan Kalibrasi Dental Unit - Unit 168.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1359 9.1.2.18.02.10.001 Beban Pemeliharaan Komputer Unit 5592577 9.1.2.18.02.10.001.00001 Biaya Pemeliharaan Personal Computer/Notebook Unit / Tahun 730.000

1360 9.1.2.18.02.10.002 Beban Pemeliharaan Peralatan 5592576 9.1.2.18.02.10.002.00001 Biaya Pemeliharaan Printer Unit / Tahun 690.000
Komputer
1361 9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5595601 9.1.2.18.03.04.006.00086 Palang Pintu Otomatis Otomatis Unit 16.550.000
kusen)
1362 9.1.2.18.04.02.001 Pekerjaan Selokan & Saluran Air 5595602 9.1.2.18.04.02.001.00003 Kegiatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan se Kab. Takalar Kegiatan 256.200.000
Kelurahan
1363 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592568 9.1.2.18.05.01.001.00069 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.K.I Jakarta M2/Tahun 206.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1364 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592567 9.1.2.18.05.01.001.00068 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Sulawesi Selatan M2/Tahun 209.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1365 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592569 9.1.2.18.05.01.001.00070 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.I Yogyakarta M2/Tahun 168.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1366 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595608 9.1.2.18.05.01.001.00082 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau SULAWESI SELATAN m2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri
1367 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592570 9.1.2.18.05.01.001.00071 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak Sulawesi Selatan M2/Tahun 190.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1368 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592571 9.1.2.18.05.01.001.00072 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak D.K.I Jakarta M2/Tahun 153.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1369 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592572 9.1.2.18.05.01.001.00073 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak D.I Yogyakarta M2/Tahun 97.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1370 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592573 9.1.2.18.05.01.001.00074 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau Sulawesi Selatan M2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1371 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595606 9.1.2.18.05.01.001.00080 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.I. YOGYAKARTA m2/Tahun 168.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1372 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595605 9.1.2.18.05.01.001.00079 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan SULAWESI SELATAN m2/Tahun 209.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1373 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595604 9.1.2.18.05.01.001.00078 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.K.I. JAKARTA m2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 72


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1374 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595603 9.1.2.18.05.01.001.00077 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.I. YOGYAKARTA m2/Tahun 10.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri
1375 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592574 9.1.2.18.05.01.001.00075 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.K.I Jakarta M2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1376 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592575 9.1.2.18.05.01.001.00076 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.I Yogyakarta M2/Tahun 10.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1377 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595607 9.1.2.18.05.01.001.00081 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.K.I. JAKARTA m2/Tahun 206.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1378 9.1.2.19.01.01.001 Beban Jasa Konsultansi Penelitian 5595609 9.1.2.19.01.01.001.00002 Biaya Pengujian Sampel Pangan DAK Non Fisik Paket 2.440.000

1379 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625862 9.1.2.19.02.01.001.00229 Biaya Perencanaan Teknis 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 23.650.000

1380 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625863 9.1.2.19.02.01.001.00230 Biaya Perencanaan Teknis 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 25.800.000

1381 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625864 9.1.2.19.02.01.001.00231 Biaya Perencanaan Teknis 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 27.950.000

1382 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625865 9.1.2.19.02.01.001.00232 Biaya Perencanaan Teknis 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 30.100.000

1383 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625866 9.1.2.19.02.01.001.00233 Biaya Perencanaan Teknis 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 32.250.000

1384 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625867 9.1.2.19.02.01.001.00234 Biaya Perencanaan Teknis 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 34.400.000

1385 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625868 9.1.2.19.02.01.001.00235 Biaya Perencanaan Teknis 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 36.550.000

1386 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625869 9.1.2.19.02.01.001.00236 Biaya Perencanaan Teknis 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 38.700.000

1387 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625870 9.1.2.19.02.01.001.00237 Biaya Perencanaan Teknis 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 40.850.000

1388 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625871 9.1.2.19.02.01.001.00238 Biaya Perencanaan Teknis 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 43.000.000

1389 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625872 9.1.2.19.02.01.001.00239 Biaya Perencanaan Teknis 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 45.150.000

1390 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625873 9.1.2.19.02.01.001.00240 Biaya Perencanaan Teknis 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 41.800.000

1391 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625874 9.1.2.19.02.01.001.00241 Biaya Perencanaan Teknis 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 43.700.000

1392 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625875 9.1.2.19.02.01.001.00242 Biaya Perencanaan Teknis 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 45.600.000

1393 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625876 9.1.2.19.02.01.001.00243 Biaya Perencanaan Teknis 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 47.500.000

1394 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625877 9.1.2.19.02.01.001.00244 Biaya Perencanaan Teknis 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 49.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 73


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1395 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625878 9.1.2.19.02.01.001.00245 Biaya Perencanaan Teknis 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 51.300.000

1396 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626063 9.1.2.19.02.01.001.00430 Biaya Perencanaan Teknis 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 2.850.000.000

1397 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626062 9.1.2.19.02.01.001.00429 Biaya Perencanaan Teknis 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 2.700.000.000

1398 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625879 9.1.2.19.02.01.001.00246 Biaya Perencanaan Teknis 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 53.200.000

1399 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625880 9.1.2.19.02.01.001.00247 Biaya Perencanaan Teknis 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 55.100.000

1400 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625881 9.1.2.19.02.01.001.00248 Biaya Perencanaan Teknis 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 57.000.000

1401 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626061 9.1.2.19.02.01.001.00428 Biaya Perencanaan Teknis 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 450.000.000

1402 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625882 9.1.2.19.02.01.001.00249 Biaya Perencanaan Teknis 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 58.900.000

1403 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668263 9.1.2.19.02.01.001.00434 Biaya Perencanaan Teknis 17500000001 S/D 18000000000 Paket 540.000.000

1404 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625883 9.1.2.19.02.01.001.00250 Biaya Perencanaan Teknis 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 60.800.000

1405 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625884 9.1.2.19.02.01.001.00251 Biaya Perencanaan Teknis 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 62.700.000

1406 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668260 9.1.2.19.02.01.001.00433 Biaya Perencanaan Teknis 17000000001 S/D 17500000000 Paket 525.000.000

1407 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625885 9.1.2.19.02.01.001.00252 Biaya Perencanaan Teknis 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 64.600.000

1408 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625886 9.1.2.19.02.01.001.00253 Biaya Perencanaan Teknis 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 66.500.000

1409 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668257 9.1.2.19.02.01.001.00432 Biaya Perencanaan Teknis 16500000001 S/D 17000000000 Paket 510.000.000

1410 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625887 9.1.2.19.02.01.001.00254 Biaya Perencanaan Teknis 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 68.400.000

1411 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625888 9.1.2.19.02.01.001.00255 Biaya Perencanaan Teknis 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 70.300.000

1412 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626060 9.1.2.19.02.01.001.00427 Biaya Perencanaan Teknis 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 435.000.000

1413 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626059 9.1.2.19.02.01.001.00426 Biaya Perencanaan Teknis 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 420.000.000

1414 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626058 9.1.2.19.02.01.001.00425 Biaya Perencanaan Teknis 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 405.000.000

1415 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625889 9.1.2.19.02.01.001.00256 Biaya Perencanaan Teknis 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 72.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 74


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1416 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625890 9.1.2.19.02.01.001.00257 Biaya Perencanaan Teknis 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 74.100.000

1417 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626057 9.1.2.19.02.01.001.00424 Biaya Perencanaan Teknis 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 390.000.000

1418 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626056 9.1.2.19.02.01.001.00423 Biaya Perencanaan Teknis 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 375.000.000

1419 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626055 9.1.2.19.02.01.001.00422 Biaya Perencanaan Teknis 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 360.000.000

1420 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626054 9.1.2.19.02.01.001.00421 Biaya Perencanaan Teknis 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 345.000.000

1421 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626053 9.1.2.19.02.01.001.00420 Biaya Perencanaan Teknis 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 330.000.000

1422 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626052 9.1.2.19.02.01.001.00419 Biaya Perencanaan Teknis 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 315.000.000

1423 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626051 9.1.2.19.02.01.001.00418 Biaya Perencanaan Teknis 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 320.000.000

1424 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626050 9.1.2.19.02.01.001.00417 Biaya Perencanaan Teknis 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 318.400.000

1425 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626049 9.1.2.19.02.01.001.00416 Biaya Perencanaan Teknis 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 316.800.000

1426 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626048 9.1.2.19.02.01.001.00415 Biaya Perencanaan Teknis 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 315.200.000

1427 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626047 9.1.2.19.02.01.001.00414 Biaya Perencanaan Teknis 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 313.600.000

1428 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626046 9.1.2.19.02.01.001.00413 Biaya Perencanaan Teknis 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 312.000.000

1429 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626045 9.1.2.19.02.01.001.00412 Biaya Perencanaan Teknis 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 310.400.000

1430 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626044 9.1.2.19.02.01.001.00411 Biaya Perencanaan Teknis 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 308.800.000

1431 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626043 9.1.2.19.02.01.001.00410 Biaya Perencanaan Teknis 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 307.200.000

1432 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626042 9.1.2.19.02.01.001.00409 Biaya Perencanaan Teknis 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 305.600.000

1433 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626041 9.1.2.19.02.01.001.00408 Biaya Perencanaan Teknis 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 304.000.000

1434 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626040 9.1.2.19.02.01.001.00407 Biaya Perencanaan Teknis 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 302.400.000

1435 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626039 9.1.2.19.02.01.001.00406 Biaya Perencanaan Teknis 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 300.800.000

1436 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626038 9.1.2.19.02.01.001.00405 Biaya Perencanaan Teknis 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 299.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 75


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1437 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626037 9.1.2.19.02.01.001.00404 Biaya Perencanaan Teknis 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 297.600.000

1438 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626036 9.1.2.19.02.01.001.00403 Biaya Perencanaan Teknis 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 296.000.000

1439 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626035 9.1.2.19.02.01.001.00402 Biaya Perencanaan Teknis 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 294.400.000

1440 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626034 9.1.2.19.02.01.001.00401 Biaya Perencanaan Teknis 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 292.800.000

1441 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625891 9.1.2.19.02.01.001.00258 Biaya Perencanaan Teknis 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 76.000.000

1442 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626033 9.1.2.19.02.01.001.00400 Biaya Perencanaan Teknis 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 291.200.000

1443 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626032 9.1.2.19.02.01.001.00399 Biaya Perencanaan Teknis 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 289.600.000

1444 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625893 9.1.2.19.02.01.001.00260 Biaya Perencanaan Teknis 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 79.800.000

1445 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625892 9.1.2.19.02.01.001.00259 Biaya Perencanaan Teknis 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 77.900.000

1446 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626031 9.1.2.19.02.01.001.00398 Biaya Perencanaan Teknis 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 288.000.000

1447 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626030 9.1.2.19.02.01.001.00397 Biaya Perencanaan Teknis 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 286.400.000

1448 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626029 9.1.2.19.02.01.001.00396 Biaya Perencanaan Teknis 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 284.800.000

1449 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626028 9.1.2.19.02.01.001.00395 Biaya Perencanaan Teknis 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 283.200.000

1450 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626027 9.1.2.19.02.01.001.00394 Biaya Perencanaan Teknis 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 281.600.000

1451 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626026 9.1.2.19.02.01.001.00393 Biaya Perencanaan Teknis 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 280.000.000

1452 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626025 9.1.2.19.02.01.001.00392 Biaya Perencanaan Teknis 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 278.400.000

1453 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626024 9.1.2.19.02.01.001.00391 Biaya Perencanaan Teknis 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 276.800.000

1454 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626023 9.1.2.19.02.01.001.00390 Biaya Perencanaan Teknis 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 275.200.000

1455 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626022 9.1.2.19.02.01.001.00389 Biaya Perencanaan Teknis 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 273.600.000

1456 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626021 9.1.2.19.02.01.001.00388 Biaya Perencanaan Teknis 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 272.000.000

1457 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626020 9.1.2.19.02.01.001.00387 Biaya Perencanaan Teknis 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 270.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 76


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1458 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626019 9.1.2.19.02.01.001.00386 Biaya Perencanaan Teknis 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 268.800.000

1459 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626018 9.1.2.19.02.01.001.00385 Biaya Perencanaan Teknis 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 267.200.000

1460 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626017 9.1.2.19.02.01.001.00384 Biaya Perencanaan Teknis 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 265.600.000

1461 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626016 9.1.2.19.02.01.001.00383 Biaya Perencanaan Teknis 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 264.000.000

1462 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626015 9.1.2.19.02.01.001.00382 Biaya Perencanaan Teknis 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 262.400.000

1463 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626014 9.1.2.19.02.01.001.00381 Biaya Perencanaan Teknis 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 260.800.000

1464 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626013 9.1.2.19.02.01.001.00380 Biaya Perencanaan Teknis 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 259.200.000

1465 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626012 9.1.2.19.02.01.001.00379 Biaya Perencanaan Teknis 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 257.600.000

1466 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626011 9.1.2.19.02.01.001.00378 Biaya Perencanaan Teknis 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 256.000.000

1467 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626010 9.1.2.19.02.01.001.00377 Biaya Perencanaan Teknis 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 254.400.000

1468 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626009 9.1.2.19.02.01.001.00376 Biaya Perencanaan Teknis 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 252.800.000

1469 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626008 9.1.2.19.02.01.001.00375 Biaya Perencanaan Teknis 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 251.200.000

1470 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626007 9.1.2.19.02.01.001.00374 Biaya Perencanaan Teknis 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 249.600.000

1471 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626006 9.1.2.19.02.01.001.00373 Biaya Perencanaan Teknis 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 248.000.000

1472 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626005 9.1.2.19.02.01.001.00372 Biaya Perencanaan Teknis 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 246.400.000

1473 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626004 9.1.2.19.02.01.001.00371 Biaya Perencanaan Teknis 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 244.800.000

1474 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626003 9.1.2.19.02.01.001.00370 Biaya Perencanaan Teknis 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 243.200.000

1475 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626002 9.1.2.19.02.01.001.00369 Biaya Perencanaan Teknis 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 241.600.000

1476 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626001 9.1.2.19.02.01.001.00368 Biaya Perencanaan Teknis 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 240.000.000

1477 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626000 9.1.2.19.02.01.001.00367 Biaya Perencanaan Teknis 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 238.400.000

1478 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625999 9.1.2.19.02.01.001.00366 Biaya Perencanaan Teknis 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 236.800.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 77


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1479 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625998 9.1.2.19.02.01.001.00365 Biaya Perencanaan Teknis 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 235.200.000

1480 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625997 9.1.2.19.02.01.001.00364 Biaya Perencanaan Teknis 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 233.600.000

1481 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625996 9.1.2.19.02.01.001.00363 Biaya Perencanaan Teknis 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 232.000.000

1482 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625995 9.1.2.19.02.01.001.00362 Biaya Perencanaan Teknis 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 230.400.000

1483 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625994 9.1.2.19.02.01.001.00361 Biaya Perencanaan Teknis 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 228.800.000

1484 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625993 9.1.2.19.02.01.001.00360 Biaya Perencanaan Teknis 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 227.200.000

1485 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625992 9.1.2.19.02.01.001.00359 Biaya Perencanaan Teknis 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 225.600.000

1486 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625991 9.1.2.19.02.01.001.00358 Biaya Perencanaan Teknis 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 224.000.000

1487 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625990 9.1.2.19.02.01.001.00357 Biaya Perencanaan Teknis 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 222.400.000

1488 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625989 9.1.2.19.02.01.001.00356 Biaya Perencanaan Teknis 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 220.800.000

1489 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625988 9.1.2.19.02.01.001.00355 Biaya Perencanaan Teknis 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 219.200.000

1490 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625987 9.1.2.19.02.01.001.00354 Biaya Perencanaan Teknis 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 217.600.000

1491 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625986 9.1.2.19.02.01.001.00353 Biaya Perencanaan Teknis 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 216.000.000

1492 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625985 9.1.2.19.02.01.001.00352 Biaya Perencanaan Teknis 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 214.400.000

1493 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625984 9.1.2.19.02.01.001.00351 Biaya Perencanaan Teknis 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 212.800.000

1494 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625894 9.1.2.19.02.01.001.00261 Biaya Perencanaan Teknis 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 81.700.000

1495 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625895 9.1.2.19.02.01.001.00262 Biaya Perencanaan Teknis 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 83.600.000

1496 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625896 9.1.2.19.02.01.001.00263 Biaya Perencanaan Teknis 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 85.500.000

1497 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625897 9.1.2.19.02.01.001.00264 Biaya Perencanaan Teknis 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 87.400.000

1498 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625898 9.1.2.19.02.01.001.00265 Biaya Perencanaan Teknis 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 89.300.000

1499 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625899 9.1.2.19.02.01.001.00266 Biaya Perencanaan Teknis 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 91.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 78


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1500 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625900 9.1.2.19.02.01.001.00267 Biaya Perencanaan Teknis 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 93.100.000

1501 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625901 9.1.2.19.02.01.001.00268 Biaya Perencanaan Teknis 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 95.000.000

1502 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625902 9.1.2.19.02.01.001.00269 Biaya Perencanaan Teknis 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 89.250.000

1503 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625903 9.1.2.19.02.01.001.00270 Biaya Perencanaan Teknis 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 91.000.000

1504 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625904 9.1.2.19.02.01.001.00271 Biaya Perencanaan Teknis 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 92.750.000

1505 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625905 9.1.2.19.02.01.001.00272 Biaya Perencanaan Teknis 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 94.500.000

1506 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625906 9.1.2.19.02.01.001.00273 Biaya Perencanaan Teknis 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 96.250.000

1507 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625907 9.1.2.19.02.01.001.00274 Biaya Perencanaan Teknis 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 98.000.000

1508 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625908 9.1.2.19.02.01.001.00275 Biaya Perencanaan Teknis 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 99.750.000

1509 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625909 9.1.2.19.02.01.001.00276 Biaya Perencanaan Teknis 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 101.500.000

1510 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625910 9.1.2.19.02.01.001.00277 Biaya Perencanaan Teknis 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 103.250.000

1511 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625911 9.1.2.19.02.01.001.00278 Biaya Perencanaan Teknis 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 105.000.000

1512 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625912 9.1.2.19.02.01.001.00279 Biaya Perencanaan Teknis 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 106.750.000

1513 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625913 9.1.2.19.02.01.001.00280 Biaya Perencanaan Teknis 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 108.500.000

1514 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625914 9.1.2.19.02.01.001.00281 Biaya Perencanaan Teknis 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 110.250.000

1515 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625915 9.1.2.19.02.01.001.00282 Biaya Perencanaan Teknis 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 112.000.000

1516 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625916 9.1.2.19.02.01.001.00283 Biaya Perencanaan Teknis 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 113.750.000

1517 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625917 9.1.2.19.02.01.001.00284 Biaya Perencanaan Teknis 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 115.500.000

1518 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625918 9.1.2.19.02.01.001.00285 Biaya Perencanaan Teknis 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 117.250.000

1519 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625919 9.1.2.19.02.01.001.00286 Biaya Perencanaan Teknis 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 119.000.000

1520 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625920 9.1.2.19.02.01.001.00287 Biaya Perencanaan Teknis 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 120.750.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 79


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1521 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625921 9.1.2.19.02.01.001.00288 Biaya Perencanaan Teknis 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 122.500.000

1522 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625922 9.1.2.19.02.01.001.00289 Biaya Perencanaan Teknis 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 124.250.000

1523 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625923 9.1.2.19.02.01.001.00290 Biaya Perencanaan Teknis 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 126.000.000

1524 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625924 9.1.2.19.02.01.001.00291 Biaya Perencanaan Teknis 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 127.750.000

1525 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625925 9.1.2.19.02.01.001.00292 Biaya Perencanaan Teknis 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 129.500.000

1526 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625926 9.1.2.19.02.01.001.00293 Biaya Perencanaan Teknis 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 131.250.000

1527 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625927 9.1.2.19.02.01.001.00294 Biaya Perencanaan Teknis 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 133.000.000

1528 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625928 9.1.2.19.02.01.001.00295 Biaya Perencanaan Teknis 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 134.750.000

1529 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625929 9.1.2.19.02.01.001.00296 Biaya Perencanaan Teknis 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 136.500.000

1530 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625930 9.1.2.19.02.01.001.00297 Biaya Perencanaan Teknis 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 138.250.000

1531 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625931 9.1.2.19.02.01.001.00298 Biaya Perencanaan Teknis 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 140.000.000

1532 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625932 9.1.2.19.02.01.001.00299 Biaya Perencanaan Teknis 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 141.750.000

1533 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625933 9.1.2.19.02.01.001.00300 Biaya Perencanaan Teknis 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 143.500.000

1534 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625934 9.1.2.19.02.01.001.00301 Biaya Perencanaan Teknis 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 145.250.000

1535 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625935 9.1.2.19.02.01.001.00302 Biaya Perencanaan Teknis 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 147.000.000

1536 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625936 9.1.2.19.02.01.001.00303 Biaya Perencanaan Teknis 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 148.750.000

1537 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625937 9.1.2.19.02.01.001.00304 Biaya Perencanaan Teknis 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 150.500.000

1538 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625938 9.1.2.19.02.01.001.00305 Biaya Perencanaan Teknis 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 152.250.000

1539 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625939 9.1.2.19.02.01.001.00306 Biaya Perencanaan Teknis 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 154.000.000

1540 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625940 9.1.2.19.02.01.001.00307 Biaya Perencanaan Teknis 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 155.750.000

1541 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625941 9.1.2.19.02.01.001.00308 Biaya Perencanaan Teknis 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 157.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 80


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1542 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625942 9.1.2.19.02.01.001.00309 Biaya Perencanaan Teknis 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 159.250.000

1543 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625943 9.1.2.19.02.01.001.00310 Biaya Perencanaan Teknis 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 161.000.000

1544 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625944 9.1.2.19.02.01.001.00311 Biaya Perencanaan Teknis 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 162.750.000

1545 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625945 9.1.2.19.02.01.001.00312 Biaya Perencanaan Teknis 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 164.500.000

1546 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625946 9.1.2.19.02.01.001.00313 Biaya Perencanaan Teknis 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 166.250.000

1547 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625947 9.1.2.19.02.01.001.00314 Biaya Perencanaan Teknis 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 168.000.000

1548 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625948 9.1.2.19.02.01.001.00315 Biaya Perencanaan Teknis 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 169.750.000

1549 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625949 9.1.2.19.02.01.001.00316 Biaya Perencanaan Teknis 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 171.500.000

1550 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625950 9.1.2.19.02.01.001.00317 Biaya Perencanaan Teknis 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 173.250.000

1551 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625951 9.1.2.19.02.01.001.00318 Biaya Perencanaan Teknis 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 175.000.000

1552 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625952 9.1.2.19.02.01.001.00319 Biaya Perencanaan Teknis 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 161.600.000

1553 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625953 9.1.2.19.02.01.001.00320 Biaya Perencanaan Teknis 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 163.200.000

1554 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625954 9.1.2.19.02.01.001.00321 Biaya Perencanaan Teknis 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 164.800.000

1555 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625955 9.1.2.19.02.01.001.00322 Biaya Perencanaan Teknis 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 166.400.000

1556 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625956 9.1.2.19.02.01.001.00323 Biaya Perencanaan Teknis 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 168.000.000

1557 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625957 9.1.2.19.02.01.001.00324 Biaya Perencanaan Teknis 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 169.600.000

1558 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625958 9.1.2.19.02.01.001.00325 Biaya Perencanaan Teknis 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 171.200.000

1559 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625959 9.1.2.19.02.01.001.00326 Biaya Perencanaan Teknis 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 172.800.000

1560 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625960 9.1.2.19.02.01.001.00327 Biaya Perencanaan Teknis 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 174.400.000

1561 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625961 9.1.2.19.02.01.001.00328 Biaya Perencanaan Teknis 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 176.000.000

1562 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625962 9.1.2.19.02.01.001.00329 Biaya Perencanaan Teknis 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 177.600.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 81


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1563 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625963 9.1.2.19.02.01.001.00330 Biaya Perencanaan Teknis 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 179.200.000

1564 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625964 9.1.2.19.02.01.001.00331 Biaya Perencanaan Teknis 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 180.800.000

1565 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625965 9.1.2.19.02.01.001.00332 Biaya Perencanaan Teknis 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 182.400.000

1566 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5627706 9.1.2.19.02.01.001.00431 Biaya Perencanaan Teknis 16.000.000.001 S/D 16.500.000.000 Paket 495.000.000

1567 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625966 9.1.2.19.02.01.001.00333 Biaya Perencanaan Teknis 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 184.000.000

1568 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625967 9.1.2.19.02.01.001.00334 Biaya Perencanaan Teknis 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 185.600.000

1569 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625968 9.1.2.19.02.01.001.00335 Biaya Perencanaan Teknis 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 187.200.000

1570 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625969 9.1.2.19.02.01.001.00336 Biaya Perencanaan Teknis 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 188.800.000

1571 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625970 9.1.2.19.02.01.001.00337 Biaya Perencanaan Teknis 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 190.400.000

1572 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625971 9.1.2.19.02.01.001.00338 Biaya Perencanaan Teknis 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 192.000.000

1573 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625972 9.1.2.19.02.01.001.00339 Biaya Perencanaan Teknis 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 193.600.000

1574 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625973 9.1.2.19.02.01.001.00340 Biaya Perencanaan Teknis 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 195.200.000

1575 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625974 9.1.2.19.02.01.001.00341 Biaya Perencanaan Teknis 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 196.800.000

1576 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625975 9.1.2.19.02.01.001.00342 Biaya Perencanaan Teknis 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 198.400.000

1577 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625976 9.1.2.19.02.01.001.00343 Biaya Perencanaan Teknis 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 200.000.000

1578 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625977 9.1.2.19.02.01.001.00344 Biaya Perencanaan Teknis 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 201.600.000

1579 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625978 9.1.2.19.02.01.001.00345 Biaya Perencanaan Teknis 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 203.200.000

1580 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625979 9.1.2.19.02.01.001.00346 Biaya Perencanaan Teknis 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 204.800.000

1581 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625980 9.1.2.19.02.01.001.00347 Biaya Perencanaan Teknis 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 206.400.000

1582 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625981 9.1.2.19.02.01.001.00348 Biaya Perencanaan Teknis 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 208.000.000

1583 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625982 9.1.2.19.02.01.001.00349 Biaya Perencanaan Teknis 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 209.600.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 82


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1584 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625983 9.1.2.19.02.01.001.00350 Biaya Perencanaan Teknis 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 211.200.000

1585 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625852 9.1.2.19.02.01.001.00219 Biaya Perencanaan Teknis 0 S/D 50.000.000 Paket 2.500.000

1586 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625853 9.1.2.19.02.01.001.00220 Biaya Perencanaan Teknis 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 5.000.000

1587 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625854 9.1.2.19.02.01.001.00221 Biaya Perencanaan Teknis 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 7.500.000

1588 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625855 9.1.2.19.02.01.001.00222 Biaya Perencanaan Teknis 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 10.000.000

1589 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625856 9.1.2.19.02.01.001.00223 Biaya Perencanaan Teknis 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 12.500.000

1590 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625857 9.1.2.19.02.01.001.00224 Biaya Perencanaan Teknis 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 13.290.000

1591 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625858 9.1.2.19.02.01.001.00225 Biaya Perencanaan Teknis 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 15.505.000

1592 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625859 9.1.2.19.02.01.001.00226 Biaya Perencanaan Teknis 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 17.720.000

1593 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625860 9.1.2.19.02.01.001.00227 Biaya Perencanaan Teknis 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 19.935.000

1594 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625861 9.1.2.19.02.01.001.00228 Biaya Perencanaan Teknis 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 22.150.000

1595 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626176 9.1.2.19.03.01.001.00333 Biaya Pengawasan Teknis 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 127.125.000

1596 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626174 9.1.2.19.03.01.001.00331 Biaya Pengawasan Teknis 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 124.875.000

1597 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626173 9.1.2.19.03.01.001.00330 Biaya Pengawasan Teknis 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 123.750.000

1598 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626172 9.1.2.19.03.01.001.00329 Biaya Pengawasan Teknis 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 122.625.000

1599 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626171 9.1.2.19.03.01.001.00328 Biaya Pengawasan Teknis 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 121.500.000

1600 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626170 9.1.2.19.03.01.001.00327 Biaya Pengawasan Teknis 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 120.375.000

1601 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626169 9.1.2.19.03.01.001.00326 Biaya Pengawasan Teknis 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 119.250.000

1602 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626168 9.1.2.19.03.01.001.00325 Biaya Pengawasan Teknis 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 118.125.000

1603 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626167 9.1.2.19.03.01.001.00324 Biaya Pengawasan Teknis 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 117.000.000

1604 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626166 9.1.2.19.03.01.001.00323 Biaya Pengawasan Teknis 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 115.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 83


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1605 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626165 9.1.2.19.03.01.001.00322 Biaya Pengawasan Teknis 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 114.750.000

1606 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626164 9.1.2.19.03.01.001.00321 Biaya Pengawasan Teknis 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 113.625.000

1607 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626163 9.1.2.19.03.01.001.00320 Biaya Pengawasan Teknis 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 125.000.000

1608 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626162 9.1.2.19.03.01.001.00319 Biaya Pengawasan Teknis 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 123.750.000

1609 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626161 9.1.2.19.03.01.001.00318 Biaya Pengawasan Teknis 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 122.500.000

1610 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626160 9.1.2.19.03.01.001.00317 Biaya Pengawasan Teknis 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 121.250.000

1611 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626159 9.1.2.19.03.01.001.00316 Biaya Pengawasan Teknis 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 120.000.000

1612 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626158 9.1.2.19.03.01.001.00315 Biaya Pengawasan Teknis 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 118.750.000

1613 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626157 9.1.2.19.03.01.001.00314 Biaya Pengawasan Teknis 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 117.500.000

1614 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626156 9.1.2.19.03.01.001.00313 Biaya Pengawasan Teknis 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 116.250.000

1615 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626155 9.1.2.19.03.01.001.00312 Biaya Pengawasan Teknis 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 115.000.000

1616 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626154 9.1.2.19.03.01.001.00311 Biaya Pengawasan Teknis 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 113.750.000

1617 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626153 9.1.2.19.03.01.001.00310 Biaya Pengawasan Teknis 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 112.500.000

1618 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626152 9.1.2.19.03.01.001.00309 Biaya Pengawasan Teknis 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 111.250.000

1619 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626151 9.1.2.19.03.01.001.00308 Biaya Pengawasan Teknis 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 110.000.000

1620 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626150 9.1.2.19.03.01.001.00307 Biaya Pengawasan Teknis 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 108.750.000

1621 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626149 9.1.2.19.03.01.001.00306 Biaya Pengawasan Teknis 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 107.500.000

1622 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626148 9.1.2.19.03.01.001.00305 Biaya Pengawasan Teknis 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 106.250.000

1623 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626147 9.1.2.19.03.01.001.00304 Biaya Pengawasan Teknis 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 105.000.000

1624 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626146 9.1.2.19.03.01.001.00303 Biaya Pengawasan Teknis 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 103.750.000

1625 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626145 9.1.2.19.03.01.001.00302 Biaya Pengawasan Teknis 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 102.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 84


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1626 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626144 9.1.2.19.03.01.001.00301 Biaya Pengawasan Teknis 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 101.250.000

1627 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626143 9.1.2.19.03.01.001.00300 Biaya Pengawasan Teknis 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 100.000.000

1628 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626142 9.1.2.19.03.01.001.00299 Biaya Pengawasan Teknis 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 98.750.000

1629 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626141 9.1.2.19.03.01.001.00298 Biaya Pengawasan Teknis 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 97.500.000

1630 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626140 9.1.2.19.03.01.001.00297 Biaya Pengawasan Teknis 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 96.250.000

1631 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626139 9.1.2.19.03.01.001.00296 Biaya Pengawasan Teknis 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 95.000.000

1632 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626138 9.1.2.19.03.01.001.00295 Biaya Pengawasan Teknis 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 93.750.000

1633 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626137 9.1.2.19.03.01.001.00294 Biaya Pengawasan Teknis 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 92.500.000

1634 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626136 9.1.2.19.03.01.001.00293 Biaya Pengawasan Teknis 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 91.250.000

1635 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626135 9.1.2.19.03.01.001.00292 Biaya Pengawasan Teknis 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 90.000.000

1636 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626134 9.1.2.19.03.01.001.00291 Biaya Pengawasan Teknis 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 88.750.000

1637 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626133 9.1.2.19.03.01.001.00290 Biaya Pengawasan Teknis 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 87.500.000

1638 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626132 9.1.2.19.03.01.001.00289 Biaya Pengawasan Teknis 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 86.250.000

1639 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626131 9.1.2.19.03.01.001.00288 Biaya Pengawasan Teknis 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 85.000.000

1640 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626130 9.1.2.19.03.01.001.00287 Biaya Pengawasan Teknis 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 83.750.000

1641 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626129 9.1.2.19.03.01.001.00286 Biaya Pengawasan Teknis 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 82.500.000

1642 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626128 9.1.2.19.03.01.001.00285 Biaya Pengawasan Teknis 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 81.250.000

1643 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626197 9.1.2.19.03.01.001.00354 Biaya Pengawasan Teknis 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 150.750.000

1644 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626127 9.1.2.19.03.01.001.00284 Biaya Pengawasan Teknis 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 80.000.000

1645 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626126 9.1.2.19.03.01.001.00283 Biaya Pengawasan Teknis 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 78.750.000

1646 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626125 9.1.2.19.03.01.001.00282 Biaya Pengawasan Teknis 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 77.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 85


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1647 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626124 9.1.2.19.03.01.001.00281 Biaya Pengawasan Teknis 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 76.250.000

1648 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626123 9.1.2.19.03.01.001.00280 Biaya Pengawasan Teknis 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 75.000.000

1649 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626122 9.1.2.19.03.01.001.00279 Biaya Pengawasan Teknis 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 73.750.000

1650 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626121 9.1.2.19.03.01.001.00278 Biaya Pengawasan Teknis 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 72.500.000

1651 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626120 9.1.2.19.03.01.001.00277 Biaya Pengawasan Teknis 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 71.250.000

1652 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626119 9.1.2.19.03.01.001.00276 Biaya Pengawasan Teknis 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 70.000.000

1653 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626118 9.1.2.19.03.01.001.00275 Biaya Pengawasan Teknis 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 68.750.000

1654 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626117 9.1.2.19.03.01.001.00274 Biaya Pengawasan Teknis 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 67.500.000

1655 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626116 9.1.2.19.03.01.001.00273 Biaya Pengawasan Teknis 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 66.250.000

1656 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626115 9.1.2.19.03.01.001.00272 Biaya Pengawasan Teknis 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 65.000.000

1657 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626114 9.1.2.19.03.01.001.00271 Biaya Pengawasan Teknis 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 63.750.000

1658 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626113 9.1.2.19.03.01.001.00270 Biaya Pengawasan Teknis 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 70.000.000

1659 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626112 9.1.2.19.03.01.001.00269 Biaya Pengawasan Teknis 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 68.600.000

1660 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626111 9.1.2.19.03.01.001.00268 Biaya Pengawasan Teknis 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 67.200.000

1661 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626110 9.1.2.19.03.01.001.00267 Biaya Pengawasan Teknis 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 65.800.000

1662 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626109 9.1.2.19.03.01.001.00266 Biaya Pengawasan Teknis 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 64.400.000

1663 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626108 9.1.2.19.03.01.001.00265 Biaya Pengawasan Teknis 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 63.000.000

1664 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626107 9.1.2.19.03.01.001.00264 Biaya Pengawasan Teknis 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 61.600.000

1665 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626106 9.1.2.19.03.01.001.00263 Biaya Pengawasan Teknis 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 60.200.000

1666 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626105 9.1.2.19.03.01.001.00262 Biaya Pengawasan Teknis 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 58.800.000

1667 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626104 9.1.2.19.03.01.001.00261 Biaya Pengawasan Teknis 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 57.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 86


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1668 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626103 9.1.2.19.03.01.001.00260 Biaya Pengawasan Teknis 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 56.000.000

1669 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626102 9.1.2.19.03.01.001.00259 Biaya Pengawasan Teknis 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 54.600.000

1670 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626101 9.1.2.19.03.01.001.00258 Biaya Pengawasan Teknis 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 53.200.000

1671 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626100 9.1.2.19.03.01.001.00257 Biaya Pengawasan Teknis 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 51.800.000

1672 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626099 9.1.2.19.03.01.001.00256 Biaya Pengawasan Teknis 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 50.400.000

1673 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626098 9.1.2.19.03.01.001.00255 Biaya Pengawasan Teknis 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 49.000.000

1674 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626097 9.1.2.19.03.01.001.00254 Biaya Pengawasan Teknis 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 47.600.000

1675 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626096 9.1.2.19.03.01.001.00253 Biaya Pengawasan Teknis 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 46.200.000

1676 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626095 9.1.2.19.03.01.001.00252 Biaya Pengawasan Teknis 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 44.800.000

1677 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626094 9.1.2.19.03.01.001.00251 Biaya Pengawasan Teknis 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 43.400.000

1678 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626093 9.1.2.19.03.01.001.00250 Biaya Pengawasan Teknis 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 42.000.000

1679 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626092 9.1.2.19.03.01.001.00249 Biaya Pengawasan Teknis 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 40.600.000

1680 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626091 9.1.2.19.03.01.001.00248 Biaya Pengawasan Teknis 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 39.200.000

1681 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626090 9.1.2.19.03.01.001.00247 Biaya Pengawasan Teknis 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 37.800.000

1682 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626089 9.1.2.19.03.01.001.00246 Biaya Pengawasan Teknis 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 36.400.000

1683 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626088 9.1.2.19.03.01.001.00245 Biaya Pengawasan Teknis 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 35.000.000

1684 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626087 9.1.2.19.03.01.001.00244 Biaya Pengawasan Teknis 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 33.600.000

1685 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626086 9.1.2.19.03.01.001.00243 Biaya Pengawasan Teknis 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 32.200.000

1686 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626085 9.1.2.19.03.01.001.00242 Biaya Pengawasan Teknis 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 30.800.000

1687 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626084 9.1.2.19.03.01.001.00241 Biaya Pengawasan Teknis 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 29.400.000

1688 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626083 9.1.2.19.03.01.001.00240 Biaya Pengawasan Teknis 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 31.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 87


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1689 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626082 9.1.2.19.03.01.001.00239 Biaya Pengawasan Teknis 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 29.925.000

1690 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626081 9.1.2.19.03.01.001.00238 Biaya Pengawasan Teknis 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 28.350.000

1691 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626080 9.1.2.19.03.01.001.00237 Biaya Pengawasan Teknis 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 26.775.000

1692 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626079 9.1.2.19.03.01.001.00236 Biaya Pengawasan Teknis 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 25.200.000

1693 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626078 9.1.2.19.03.01.001.00235 Biaya Pengawasan Teknis 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 23.625.000

1694 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626077 9.1.2.19.03.01.001.00234 Biaya Pengawasan Teknis 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 22.050.000

1695 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626076 9.1.2.19.03.01.001.00233 Biaya Pengawasan Teknis 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 20.475.000

1696 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626075 9.1.2.19.03.01.001.00232 Biaya Pengawasan Teknis 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 18.900.000

1697 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626074 9.1.2.19.03.01.001.00231 Biaya Pengawasan Teknis 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 17.325.000

1698 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626073 9.1.2.19.03.01.001.00230 Biaya Pengawasan Teknis 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 16.500.000

1699 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626072 9.1.2.19.03.01.001.00229 Biaya Pengawasan Teknis 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 14.850.000

1700 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626071 9.1.2.19.03.01.001.00228 Biaya Pengawasan Teknis 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 13.200.000

1701 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626070 9.1.2.19.03.01.001.00227 Biaya Pengawasan Teknis 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 11.550.000

1702 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626069 9.1.2.19.03.01.001.00226 Biaya Pengawasan Teknis 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 9.900.000

1703 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626068 9.1.2.19.03.01.001.00225 Biaya Pengawasan Teknis 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 9.375.000

1704 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626067 9.1.2.19.03.01.001.00224 Biaya Pengawasan Teknis 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 7.500.000

1705 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626066 9.1.2.19.03.01.001.00223 Biaya Pengawasan Teknis 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 5.625.000

1706 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626065 9.1.2.19.03.01.001.00222 Biaya Pengawasan Teknis 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 3.750.000

1707 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626064 9.1.2.19.03.01.001.00221 Biaya Pengawasan Teknis 0 S/D 50.000.000 Paket 1.875.000

1708 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626198 9.1.2.19.03.01.001.00355 Biaya Pengawasan Teknis 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 151.875.000

1709 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5669010 9.1.2.19.03.01.001.00443 Biaya Pengawasan Teknis 16000000001 S/D 16500000000 Paket 330.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 88


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1710 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668293 9.1.2.19.03.01.001.00442 Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual DAK Bidang Jalan Paket 350.000.000
(Reguler) Kegiatan Penunjang Dak

1711 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626199 9.1.2.19.03.01.001.00356 Biaya Pengawasan Teknis 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 153.000.000

1712 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668262 9.1.2.19.03.01.001.00441 Biaya Pengawasan Teknis 17500000001 S/D 18000000000 Paket 360.000.000

1713 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626200 9.1.2.19.03.01.001.00357 Biaya Pengawasan Teknis 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 154.125.000

1714 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668259 9.1.2.19.03.01.001.00440 Biaya Pengawasan Teknis 17000000001 S/D 17500000000 Paket 350.000.000

1715 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626201 9.1.2.19.03.01.001.00358 Biaya Pengawasan Teknis 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 155.250.000

1716 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668256 9.1.2.19.03.01.001.00439 Biaya Pengawasan Teknis 16500000001 S/D 17000000000 Paket 340.000.000

1717 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626202 9.1.2.19.03.01.001.00359 Biaya Pengawasan Teknis 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 156.375.000

1718 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626203 9.1.2.19.03.01.001.00360 Biaya Pengawasan Teknis 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 157.500.000

1719 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5644389 9.1.2.19.03.01.001.00438 Jasa Konsultan pengawas kegiatan Kontraktual DAK Bidang Air Minum ~ 4Org/Bln x Paket 176.000.000
(Reguler) Rp44.000.000
1720 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641969 9.1.2.19.03.01.001.00437 Pengawasan Teknis Pembangunan Gedung DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 250.000.000
Perpustakaan Daerah Kabupaten Takalar (DAK)

1721 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641758 9.1.2.19.03.01.001.00436 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Pengawasan Pengadaan Paket Perahu Paket 29.882.000
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Fiber 7-8 Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
1722 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641757 9.1.2.19.03.01.001.00435 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Pengawasan Pengadaan Paket Perahu Paket 58.582.100
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Fiber 8-10 Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
1723 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626204 9.1.2.19.03.01.001.00361 Biaya Pengawasan Teknis 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 158.625.000

1724 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626205 9.1.2.19.03.01.001.00362 Biaya Pengawasan Teknis 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 159.750.000

1725 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626206 9.1.2.19.03.01.001.00363 Biaya Pengawasan Teknis 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 160.875.000

1726 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626207 9.1.2.19.03.01.001.00364 Biaya Pengawasan Teknis 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 162.000.000

1727 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626208 9.1.2.19.03.01.001.00365 Biaya Pengawasan Teknis 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 163.125.000

1728 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626209 9.1.2.19.03.01.001.00366 Biaya Pengawasan Teknis 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 164.250.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 89


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1729 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626210 9.1.2.19.03.01.001.00367 Biaya Pengawasan Teknis 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 165.375.000

1730 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626211 9.1.2.19.03.01.001.00368 Biaya Pengawasan Teknis 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 166.500.000

1731 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626212 9.1.2.19.03.01.001.00369 Biaya Pengawasan Teknis 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 167.625.000

1732 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626213 9.1.2.19.03.01.001.00370 Biaya Pengawasan Teknis 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 168.750.000

1733 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626214 9.1.2.19.03.01.001.00371 Biaya Pengawasan Teknis 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 169.875.000

1734 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626215 9.1.2.19.03.01.001.00372 Biaya Pengawasan Teknis 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 171.000.000

1735 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626216 9.1.2.19.03.01.001.00373 Biaya Pengawasan Teknis 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 172.125.000

1736 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626217 9.1.2.19.03.01.001.00374 Biaya Pengawasan Teknis 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 173.250.000

1737 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626218 9.1.2.19.03.01.001.00375 Biaya Pengawasan Teknis 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 174.375.000

1738 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626219 9.1.2.19.03.01.001.00376 Biaya Pengawasan Teknis 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 175.500.000

1739 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626220 9.1.2.19.03.01.001.00377 Biaya Pengawasan Teknis 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 176.625.000

1740 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626221 9.1.2.19.03.01.001.00378 Biaya Pengawasan Teknis 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 177.750.000

1741 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626222 9.1.2.19.03.01.001.00379 Biaya Pengawasan Teknis 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 178.875.000

1742 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626223 9.1.2.19.03.01.001.00380 Biaya Pengawasan Teknis 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 180.000.000

1743 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626224 9.1.2.19.03.01.001.00381 Biaya Pengawasan Teknis 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 181.125.000

1744 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626225 9.1.2.19.03.01.001.00382 Biaya Pengawasan Teknis 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 182.250.000

1745 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626226 9.1.2.19.03.01.001.00383 Biaya Pengawasan Teknis 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 183.375.000

1746 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626227 9.1.2.19.03.01.001.00384 Biaya Pengawasan Teknis 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 184.500.000

1747 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626228 9.1.2.19.03.01.001.00385 Biaya Pengawasan Teknis 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 185.625.000

1748 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626229 9.1.2.19.03.01.001.00386 Biaya Pengawasan Teknis 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 186.750.000

1749 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626230 9.1.2.19.03.01.001.00387 Biaya Pengawasan Teknis 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 187.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 90


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1750 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626231 9.1.2.19.03.01.001.00388 Biaya Pengawasan Teknis 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 189.000.000

1751 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626232 9.1.2.19.03.01.001.00389 Biaya Pengawasan Teknis 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 190.125.000

1752 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626233 9.1.2.19.03.01.001.00390 Biaya Pengawasan Teknis 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 191.250.000

1753 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626234 9.1.2.19.03.01.001.00391 Biaya Pengawasan Teknis 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 192.375.000

1754 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626235 9.1.2.19.03.01.001.00392 Biaya Pengawasan Teknis 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 193.500.000

1755 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626236 9.1.2.19.03.01.001.00393 Biaya Pengawasan Teknis 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 194.625.000

1756 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626237 9.1.2.19.03.01.001.00394 Biaya Pengawasan Teknis 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 195.750.000

1757 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626238 9.1.2.19.03.01.001.00395 Biaya Pengawasan Teknis 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 196.875.000

1758 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626239 9.1.2.19.03.01.001.00396 Biaya Pengawasan Teknis 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 198.000.000

1759 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626240 9.1.2.19.03.01.001.00397 Biaya Pengawasan Teknis 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 199.125.000

1760 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626241 9.1.2.19.03.01.001.00398 Biaya Pengawasan Teknis 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 200.250.000

1761 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626242 9.1.2.19.03.01.001.00399 Biaya Pengawasan Teknis 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 201.375.000

1762 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626243 9.1.2.19.03.01.001.00400 Biaya Pengawasan Teknis 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 202.500.000

1763 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626244 9.1.2.19.03.01.001.00401 Biaya Pengawasan Teknis 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 203.625.000

1764 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626245 9.1.2.19.03.01.001.00402 Biaya Pengawasan Teknis 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 204.750.000

1765 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626246 9.1.2.19.03.01.001.00403 Biaya Pengawasan Teknis 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 205.875.000

1766 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626247 9.1.2.19.03.01.001.00404 Biaya Pengawasan Teknis 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 207.000.000

1767 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626248 9.1.2.19.03.01.001.00405 Biaya Pengawasan Teknis 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 208.125.000

1768 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626249 9.1.2.19.03.01.001.00406 Biaya Pengawasan Teknis 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 209.250.000

1769 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626250 9.1.2.19.03.01.001.00407 Biaya Pengawasan Teknis 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 210.375.000

1770 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626251 9.1.2.19.03.01.001.00408 Biaya Pengawasan Teknis 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 211.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 91


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1771 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626252 9.1.2.19.03.01.001.00409 Biaya Pengawasan Teknis 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 212.625.000

1772 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626253 9.1.2.19.03.01.001.00410 Biaya Pengawasan Teknis 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 213.750.000

1773 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626254 9.1.2.19.03.01.001.00411 Biaya Pengawasan Teknis 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 214.875.000

1774 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626255 9.1.2.19.03.01.001.00412 Biaya Pengawasan Teknis 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 216.000.000

1775 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626256 9.1.2.19.03.01.001.00413 Biaya Pengawasan Teknis 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 217.125.000

1776 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626257 9.1.2.19.03.01.001.00414 Biaya Pengawasan Teknis 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 218.250.000

1777 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626258 9.1.2.19.03.01.001.00415 Biaya Pengawasan Teknis 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 219.375.000

1778 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626259 9.1.2.19.03.01.001.00416 Biaya Pengawasan Teknis 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 220.500.000

1779 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626260 9.1.2.19.03.01.001.00417 Biaya Pengawasan Teknis 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 221.625.000

1780 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626261 9.1.2.19.03.01.001.00418 Biaya Pengawasan Teknis 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 222.750.000

1781 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626262 9.1.2.19.03.01.001.00419 Biaya Pengawasan Teknis 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 223.875.000

1782 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626263 9.1.2.19.03.01.001.00420 Biaya Pengawasan Teknis 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 225.000.000

1783 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626264 9.1.2.19.03.01.001.00421 Biaya Pengawasan Teknis 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 210.000.000

1784 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626265 9.1.2.19.03.01.001.00422 Biaya Pengawasan Teknis 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 220.000.000

1785 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626266 9.1.2.19.03.01.001.00423 Biaya Pengawasan Teknis 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 230.000.000

1786 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626267 9.1.2.19.03.01.001.00424 Biaya Pengawasan Teknis 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 240.000.000

1787 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626268 9.1.2.19.03.01.001.00425 Biaya Pengawasan Teknis 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 250.000.000

1788 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626269 9.1.2.19.03.01.001.00426 Biaya Pengawasan Teknis 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 260.000.000

1789 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626270 9.1.2.19.03.01.001.00427 Biaya Pengawasan Teknis 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 270.000.000

1790 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626271 9.1.2.19.03.01.001.00428 Biaya Pengawasan Teknis 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 280.000.000

1791 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626272 9.1.2.19.03.01.001.00429 Biaya Pengawasan Teknis 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 290.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 92


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1792 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626273 9.1.2.19.03.01.001.00430 Biaya Pengawasan Teknis 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 300.000.000

1793 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626274 9.1.2.19.03.01.001.00431 Biaya Pengawasan Teknis 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 1.800.000.000

1794 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626275 9.1.2.19.03.01.001.00432 Biaya Pengawasan Teknis 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 1.900.000.000

1795 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5630225 9.1.2.19.03.01.001.00433 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber (7-8 Meter) DAK Fisik Paket 27.140.000
Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
1796 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5630226 9.1.2.19.03.01.001.00434 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber (8-10 Meter) DAK Fisik Paket 57.240.000
Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
1797 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626196 9.1.2.19.03.01.001.00353 Biaya Pengawasan Teknis 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 149.625.000

1798 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626195 9.1.2.19.03.01.001.00352 Biaya Pengawasan Teknis 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 148.500.000

1799 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626194 9.1.2.19.03.01.001.00351 Biaya Pengawasan Teknis 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 147.375.000

1800 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626193 9.1.2.19.03.01.001.00350 Biaya Pengawasan Teknis 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 146.250.000

1801 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626192 9.1.2.19.03.01.001.00349 Biaya Pengawasan Teknis 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 145.125.000

1802 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626191 9.1.2.19.03.01.001.00348 Biaya Pengawasan Teknis 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 144.000.000

1803 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626190 9.1.2.19.03.01.001.00347 Biaya Pengawasan Teknis 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 142.875.000

1804 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626189 9.1.2.19.03.01.001.00346 Biaya Pengawasan Teknis 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 141.750.000

1805 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626188 9.1.2.19.03.01.001.00345 Biaya Pengawasan Teknis 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 140.625.000

1806 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626187 9.1.2.19.03.01.001.00344 Biaya Pengawasan Teknis 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 139.500.000

1807 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626186 9.1.2.19.03.01.001.00343 Biaya Pengawasan Teknis 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 138.375.000

1808 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626185 9.1.2.19.03.01.001.00342 Biaya Pengawasan Teknis 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 137.250.000

1809 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626184 9.1.2.19.03.01.001.00341 Biaya Pengawasan Teknis 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 136.125.000

1810 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626183 9.1.2.19.03.01.001.00340 Biaya Pengawasan Teknis 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 135.000.000

1811 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626182 9.1.2.19.03.01.001.00339 Biaya Pengawasan Teknis 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 133.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 93


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1812 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626181 9.1.2.19.03.01.001.00338 Biaya Pengawasan Teknis 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 132.750.000

1813 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626180 9.1.2.19.03.01.001.00337 Biaya Pengawasan Teknis 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 131.625.000

1814 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626179 9.1.2.19.03.01.001.00336 Biaya Pengawasan Teknis 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 130.500.000

1815 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626178 9.1.2.19.03.01.001.00335 Biaya Pengawasan Teknis 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 129.375.000

1816 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626177 9.1.2.19.03.01.001.00334 Biaya Pengawasan Teknis 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 128.250.000

1817 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626175 9.1.2.19.03.01.001.00332 Biaya Pengawasan Teknis 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 126.000.000

1818 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625814 9.1.2.19.04.01.001.00387 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 153.125.000
1819 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5669011 9.1.2.19.04.01.001.00430 Biaya Pengelolaan Kegiatan 16000000001 S/D 16500000000 Paket 247.500.000
1820 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668264 9.1.2.19.04.01.001.00429 Biaya Pengelolaan Kegiatan 17500000001 S/D 18000000000 Paket 270.000.000
1821 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668261 9.1.2.19.04.01.001.00428 Biaya Pengelolaan Kegiatan 17000000001 S/D 17500000000 Paket 262.500.000
1822 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668258 9.1.2.19.04.01.001.00427 Biaya Pengelolaan Kegiatan 16500000001 S/D 17000000000 Paket 255.000.000
1823 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5667438 9.1.2.19.04.01.001.00426 Jasa Fasilitator Perumahan Kegiatan Penunjang DAK Bidang Perumahan Permukiman Bulan 3.170.000
DAK
1824 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5644711 9.1.2.19.04.01.001.00425 Jasa Pendamping/Fasilitator Non Aparatur Sipil DAK Bidang Sanitasi ~ 48Org/Bln x Paket 96.000.000
Negara DAK Fisik yang dilakukan secrara swakelola Rp2.000.000
(Reguler)
1825 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625640 9.1.2.19.04.01.001.00213 Biaya Pengelolaan Kegiatan 0 S/D 50.000.000 Paket 1.625.000
1826 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625641 9.1.2.19.04.01.001.00214 Biaya Pengelolaan Kegiatan 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 3.250.000
1827 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625642 9.1.2.19.04.01.001.00215 Biaya Pengelolaan Kegiatan 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 4.875.000
1828 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625643 9.1.2.19.04.01.001.00216 Biaya Pengelolaan Kegiatan 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 6.500.000
1829 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625644 9.1.2.19.04.01.001.00217 Biaya Pengelolaan Kegiatan 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 8.125.000
1830 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625645 9.1.2.19.04.01.001.00218 Biaya Pengelolaan Kegiatan 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 8.850.000
1831 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625646 9.1.2.19.04.01.001.00219 Biaya Pengelolaan Kegiatan 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 10.325.000
1832 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625647 9.1.2.19.04.01.001.00220 Biaya Pengelolaan Kegiatan 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 11.800.000
1833 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625648 9.1.2.19.04.01.001.00221 Biaya Pengelolaan Kegiatan 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 13.275.000
1834 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625649 9.1.2.19.04.01.001.00222 Biaya Pengelolaan Kegiatan 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 14.750.000
1835 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625650 9.1.2.19.04.01.001.00223 Biaya Pengelolaan Kegiatan 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 14.960.000
1836 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625651 9.1.2.19.04.01.001.00224 Biaya Pengelolaan Kegiatan 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 16.320.000
1837 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625652 9.1.2.19.04.01.001.00225 Biaya Pengelolaan Kegiatan 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 17.680.000
1838 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625653 9.1.2.19.04.01.001.00226 Biaya Pengelolaan Kegiatan 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 19.040.000
1839 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625654 9.1.2.19.04.01.001.00227 Biaya Pengelolaan Kegiatan 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 20.400.000
1840 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625655 9.1.2.19.04.01.001.00228 Biaya Pengelolaan Kegiatan 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 21.760.000
1841 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625656 9.1.2.19.04.01.001.00229 Biaya Pengelolaan Kegiatan 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 23.120.000
1842 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625657 9.1.2.19.04.01.001.00230 Biaya Pengelolaan Kegiatan 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 24.480.000
1843 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625658 9.1.2.19.04.01.001.00231 Biaya Pengelolaan Kegiatan 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 25.840.000
1844 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625659 9.1.2.19.04.01.001.00232 Biaya Pengelolaan Kegiatan 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 27.200.000
1845 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625660 9.1.2.19.04.01.001.00233 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 25.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 94


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1846 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625661 9.1.2.19.04.01.001.00234 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 26.400.000
1847 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625662 9.1.2.19.04.01.001.00235 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 27.600.000
1848 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625663 9.1.2.19.04.01.001.00236 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 28.800.000
1849 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625664 9.1.2.19.04.01.001.00237 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 30.000.000
1850 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625665 9.1.2.19.04.01.001.00238 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 31.200.000
1851 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625666 9.1.2.19.04.01.001.00239 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 32.400.000
1852 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625667 9.1.2.19.04.01.001.00240 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 33.600.000
1853 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625668 9.1.2.19.04.01.001.00241 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 34.800.000
1854 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625669 9.1.2.19.04.01.001.00242 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 36.000.000
1855 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625670 9.1.2.19.04.01.001.00243 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 37.200.000
1856 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625671 9.1.2.19.04.01.001.00244 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 38.400.000
1857 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625672 9.1.2.19.04.01.001.00245 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 39.600.000
1858 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625673 9.1.2.19.04.01.001.00246 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 40.800.000
1859 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625674 9.1.2.19.04.01.001.00247 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 42.000.000
1860 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625675 9.1.2.19.04.01.001.00248 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 43.200.000
1861 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625676 9.1.2.19.04.01.001.00249 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 44.400.000
1862 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625677 9.1.2.19.04.01.001.00250 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 45.600.000
1863 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625678 9.1.2.19.04.01.001.00251 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 46.800.000
1864 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625679 9.1.2.19.04.01.001.00252 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 48.000.000
1865 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625680 9.1.2.19.04.01.001.00253 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 49.200.000
1866 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625681 9.1.2.19.04.01.001.00254 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 50.400.000
1867 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625682 9.1.2.19.04.01.001.00255 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 51.600.000
1868 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625683 9.1.2.19.04.01.001.00256 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 52.800.000
1869 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625684 9.1.2.19.04.01.001.00257 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 54.000.000
1870 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625685 9.1.2.19.04.01.001.00258 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 55.200.000
1871 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625686 9.1.2.19.04.01.001.00259 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 56.400.000
1872 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625687 9.1.2.19.04.01.001.00260 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 57.600.000
1873 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625688 9.1.2.19.04.01.001.00261 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 58.800.000
1874 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625689 9.1.2.19.04.01.001.00262 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 60.000.000
1875 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625690 9.1.2.19.04.01.001.00263 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 51.025.500
1876 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625691 9.1.2.19.04.01.001.00264 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 52.026.000
1877 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625692 9.1.2.19.04.01.001.00265 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 53.026.500
1878 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625693 9.1.2.19.04.01.001.00266 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 54.027.000
1879 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625694 9.1.2.19.04.01.001.00267 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 55.027.500
1880 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625695 9.1.2.19.04.01.001.00268 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 56.028.000
1881 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625696 9.1.2.19.04.01.001.00269 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 57.028.500
1882 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625697 9.1.2.19.04.01.001.00270 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 58.029.000
1883 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625698 9.1.2.19.04.01.001.00271 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 59.029.500
1884 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625699 9.1.2.19.04.01.001.00272 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 60.030.000
1885 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625700 9.1.2.19.04.01.001.00273 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 61.030.500
1886 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625701 9.1.2.19.04.01.001.00274 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 62.031.000
1887 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625702 9.1.2.19.04.01.001.00275 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 63.031.500
1888 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625703 9.1.2.19.04.01.001.00276 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 64.032.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 95


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1889 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625704 9.1.2.19.04.01.001.00277 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 65.032.500
1890 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625705 9.1.2.19.04.01.001.00278 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 66.033.000
1891 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625706 9.1.2.19.04.01.001.00279 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 67.033.500
1892 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625707 9.1.2.19.04.01.001.00280 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 68.034.000
1893 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625708 9.1.2.19.04.01.001.00281 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 69.034.500
1894 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625709 9.1.2.19.04.01.001.00282 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 70.035.000
1895 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625710 9.1.2.19.04.01.001.00283 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 71.035.500
1896 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625711 9.1.2.19.04.01.001.00284 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 72.036.000
1897 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625712 9.1.2.19.04.01.001.00285 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 73.036.500
1898 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625713 9.1.2.19.04.01.001.00286 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 74.037.000
1899 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625714 9.1.2.19.04.01.001.00287 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 75.037.500
1900 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625715 9.1.2.19.04.01.001.00288 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 76.038.000
1901 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625716 9.1.2.19.04.01.001.00289 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 77.038.500
1902 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625717 9.1.2.19.04.01.001.00290 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 78.039.000
1903 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625718 9.1.2.19.04.01.001.00291 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 79.039.500
1904 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625719 9.1.2.19.04.01.001.00292 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 80.040.000
1905 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625720 9.1.2.19.04.01.001.00293 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 81.040.500
1906 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625721 9.1.2.19.04.01.001.00294 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 82.041.000
1907 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625722 9.1.2.19.04.01.001.00295 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 83.041.500
1908 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625723 9.1.2.19.04.01.001.00296 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 84.042.000
1909 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625724 9.1.2.19.04.01.001.00297 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 85.042.500
1910 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625725 9.1.2.19.04.01.001.00298 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 86.043.000
1911 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625726 9.1.2.19.04.01.001.00299 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 87.043.500
1912 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625727 9.1.2.19.04.01.001.00300 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 88.044.000
1913 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625728 9.1.2.19.04.01.001.00301 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 89.044.500
1914 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625729 9.1.2.19.04.01.001.00302 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 90.045.000
1915 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625730 9.1.2.19.04.01.001.00303 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 91.045.500
1916 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625731 9.1.2.19.04.01.001.00304 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 92.046.000
1917 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625732 9.1.2.19.04.01.001.00305 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 93.046.500
1918 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625733 9.1.2.19.04.01.001.00306 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 94.047.000
1919 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625734 9.1.2.19.04.01.001.00307 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 95.047.500
1920 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625735 9.1.2.19.04.01.001.00308 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 96.048.000
1921 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625736 9.1.2.19.04.01.001.00309 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 97.048.500
1922 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625737 9.1.2.19.04.01.001.00310 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 98.049.000
1923 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625738 9.1.2.19.04.01.001.00311 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 99.049.500
1924 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625739 9.1.2.19.04.01.001.00312 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 100.050.000
1925 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625740 9.1.2.19.04.01.001.00313 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 88.375.000
1926 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625741 9.1.2.19.04.01.001.00314 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 89.250.000
1927 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625742 9.1.2.19.04.01.001.00315 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 90.125.000
1928 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625743 9.1.2.19.04.01.001.00316 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 91.000.000
1929 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625744 9.1.2.19.04.01.001.00317 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 91.875.000
1930 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625745 9.1.2.19.04.01.001.00318 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 92.750.000
1931 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625746 9.1.2.19.04.01.001.00319 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 93.625.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 96


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1932 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625747 9.1.2.19.04.01.001.00320 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 94.500.000
1933 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625748 9.1.2.19.04.01.001.00321 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 95.375.000
1934 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625749 9.1.2.19.04.01.001.00322 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 96.250.000
1935 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625750 9.1.2.19.04.01.001.00323 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 97.125.000
1936 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625751 9.1.2.19.04.01.001.00324 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 98.000.000
1937 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625752 9.1.2.19.04.01.001.00325 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 98.875.000
1938 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625753 9.1.2.19.04.01.001.00326 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 99.750.000
1939 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625754 9.1.2.19.04.01.001.00327 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 100.625.000
1940 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625755 9.1.2.19.04.01.001.00328 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 101.500.000
1941 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625756 9.1.2.19.04.01.001.00329 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 102.375.000
1942 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625757 9.1.2.19.04.01.001.00330 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 103.250.000
1943 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625758 9.1.2.19.04.01.001.00331 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 104.125.000
1944 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625759 9.1.2.19.04.01.001.00332 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 105.000.000
1945 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625760 9.1.2.19.04.01.001.00333 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 105.875.000
1946 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625761 9.1.2.19.04.01.001.00334 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 106.750.000
1947 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625762 9.1.2.19.04.01.001.00335 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 107.625.000
1948 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625763 9.1.2.19.04.01.001.00336 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 108.500.000
1949 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625764 9.1.2.19.04.01.001.00337 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 109.375.000
1950 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625765 9.1.2.19.04.01.001.00338 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 110.250.000
1951 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625766 9.1.2.19.04.01.001.00339 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 111.125.000
1952 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625767 9.1.2.19.04.01.001.00340 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 112.000.000
1953 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625768 9.1.2.19.04.01.001.00341 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 112.875.000
1954 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625769 9.1.2.19.04.01.001.00342 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 113.750.000
1955 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625770 9.1.2.19.04.01.001.00343 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 114.625.000
1956 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625771 9.1.2.19.04.01.001.00344 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 115.500.000
1957 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625772 9.1.2.19.04.01.001.00345 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 116.375.000
1958 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625773 9.1.2.19.04.01.001.00346 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 117.250.000
1959 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625774 9.1.2.19.04.01.001.00347 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 118.125.000
1960 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625775 9.1.2.19.04.01.001.00348 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 119.000.000
1961 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625776 9.1.2.19.04.01.001.00349 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 119.875.000
1962 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625777 9.1.2.19.04.01.001.00350 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 120.750.000
1963 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625778 9.1.2.19.04.01.001.00351 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 121.625.000
1964 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625779 9.1.2.19.04.01.001.00352 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 122.500.000
1965 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625780 9.1.2.19.04.01.001.00353 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 123.375.000
1966 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625781 9.1.2.19.04.01.001.00354 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 124.250.000
1967 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625782 9.1.2.19.04.01.001.00355 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 125.125.000
1968 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625783 9.1.2.19.04.01.001.00356 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 126.000.000
1969 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625784 9.1.2.19.04.01.001.00357 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 126.875.000
1970 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625785 9.1.2.19.04.01.001.00358 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 127.750.000
1971 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625786 9.1.2.19.04.01.001.00359 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 128.625.000
1972 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625787 9.1.2.19.04.01.001.00360 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 129.500.000
1973 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625788 9.1.2.19.04.01.001.00361 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 130.375.000
1974 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625789 9.1.2.19.04.01.001.00362 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 131.250.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 97


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1975 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625790 9.1.2.19.04.01.001.00363 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 132.125.000
1976 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625791 9.1.2.19.04.01.001.00364 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 133.000.000
1977 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625792 9.1.2.19.04.01.001.00365 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 133.875.000
1978 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625793 9.1.2.19.04.01.001.00366 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 134.750.000
1979 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625794 9.1.2.19.04.01.001.00367 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 135.625.000
1980 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625795 9.1.2.19.04.01.001.00368 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 136.500.000
1981 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625796 9.1.2.19.04.01.001.00369 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 137.375.000
1982 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625797 9.1.2.19.04.01.001.00370 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 138.250.000
1983 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625798 9.1.2.19.04.01.001.00371 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 139.125.000
1984 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625799 9.1.2.19.04.01.001.00372 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 140.000.000
1985 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625800 9.1.2.19.04.01.001.00373 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 140.875.000
1986 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625801 9.1.2.19.04.01.001.00374 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 141.750.000
1987 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625802 9.1.2.19.04.01.001.00375 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 142.625.000
1988 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625803 9.1.2.19.04.01.001.00376 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 143.500.000
1989 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625804 9.1.2.19.04.01.001.00377 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 144.375.000
1990 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625805 9.1.2.19.04.01.001.00378 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 145.250.000
1991 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625806 9.1.2.19.04.01.001.00379 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 146.125.000
1992 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625807 9.1.2.19.04.01.001.00380 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 147.000.000
1993 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625808 9.1.2.19.04.01.001.00381 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 147.875.000
1994 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625809 9.1.2.19.04.01.001.00382 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 148.750.000
1995 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625810 9.1.2.19.04.01.001.00383 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 149.625.000
1996 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625811 9.1.2.19.04.01.001.00384 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 150.500.000
1997 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625812 9.1.2.19.04.01.001.00385 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 151.375.000
1998 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625813 9.1.2.19.04.01.001.00386 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 152.250.000
1999 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625815 9.1.2.19.04.01.001.00388 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 154.000.000
2000 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625816 9.1.2.19.04.01.001.00389 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 154.875.000
2001 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625817 9.1.2.19.04.01.001.00390 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 155.750.000
2002 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625818 9.1.2.19.04.01.001.00391 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 156.625.000
2003 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625819 9.1.2.19.04.01.001.00392 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 157.500.000
2004 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625820 9.1.2.19.04.01.001.00393 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 158.375.000
2005 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625821 9.1.2.19.04.01.001.00394 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 159.250.000
2006 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625822 9.1.2.19.04.01.001.00395 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 160.125.000
2007 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625823 9.1.2.19.04.01.001.00396 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 161.000.000
2008 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625824 9.1.2.19.04.01.001.00397 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 161.875.000
2009 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625825 9.1.2.19.04.01.001.00398 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 162.750.000
2010 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625826 9.1.2.19.04.01.001.00399 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 163.625.000
2011 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625827 9.1.2.19.04.01.001.00400 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 164.500.000
2012 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625828 9.1.2.19.04.01.001.00401 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 165.375.000
2013 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625829 9.1.2.19.04.01.001.00402 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 166.250.000
2014 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625830 9.1.2.19.04.01.001.00403 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 167.125.000
2015 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625831 9.1.2.19.04.01.001.00404 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 168.000.000
2016 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625832 9.1.2.19.04.01.001.00405 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 168.875.000
2017 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625833 9.1.2.19.04.01.001.00406 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 169.750.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 98


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2018 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625834 9.1.2.19.04.01.001.00407 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 170.625.000
2019 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625835 9.1.2.19.04.01.001.00408 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 171.500.000
2020 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625836 9.1.2.19.04.01.001.00409 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 172.375.000
2021 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625837 9.1.2.19.04.01.001.00410 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 173.250.000
2022 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625838 9.1.2.19.04.01.001.00411 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 174.125.000
2023 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625839 9.1.2.19.04.01.001.00412 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 175.000.000
2024 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625840 9.1.2.19.04.01.001.00413 Biaya Pengelolaan Kegiatan 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 157.500.000
2025 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625841 9.1.2.19.04.01.001.00414 Biaya Pengelolaan Kegiatan 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 165.000.000
2026 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625842 9.1.2.19.04.01.001.00415 Biaya Pengelolaan Kegiatan 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 172.500.000
2027 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625843 9.1.2.19.04.01.001.00416 Biaya Pengelolaan Kegiatan 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 180.000.000
2028 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625844 9.1.2.19.04.01.001.00417 Biaya Pengelolaan Kegiatan 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 187.500.000
2029 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625845 9.1.2.19.04.01.001.00418 Biaya Pengelolaan Kegiatan 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 195.000.000
2030 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625846 9.1.2.19.04.01.001.00419 Biaya Pengelolaan Kegiatan 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 202.500.000
2031 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625847 9.1.2.19.04.01.001.00420 Biaya Pengelolaan Kegiatan 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 210.000.000
2032 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625848 9.1.2.19.04.01.001.00421 Biaya Pengelolaan Kegiatan 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 217.500.000
2033 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625849 9.1.2.19.04.01.001.00422 Biaya Pengelolaan Kegiatan 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 225.000.000
2034 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625850 9.1.2.19.04.01.001.00423 Biaya Pengelolaan Kegiatan 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 1.350.000.000
2035 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625851 9.1.2.19.04.01.001.00424 Biaya Pengelolaan Kegiatan 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 1.425.000.000
2036 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596263 9.1.2.23.01.01.001.00038 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 4 hari Orang/Kali 2.430.000
pelatihan
2037 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636135 9.1.2.23.01.01.001.00046 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 2 Orang Kegiatan 9.800.000
pelatihan
2038 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636134 9.1.2.23.01.01.001.00045 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 3 Orang Kegiatan 7.100.000
pelatihan
2039 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596254 9.1.2.23.01.01.001.00029 Biaya Workshop Workshop Luar Orang/Kali 3.750.000
pelatihan
2040 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596255 9.1.2.23.01.01.001.00030 Biaya Diklat Fungsional Auditor Pembentukan Auditor Terampil Orang/Kali 5.750.000
pelatihan
2041 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596256 9.1.2.23.01.01.001.00031 Biaya Diklat Fungsional Auditor Pembentukan Auditor Ahli Orang/Kali 6.730.000
pelatihan
2042 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596257 9.1.2.23.01.01.001.00032 Biaya Diklat Fungsional Auditor Alih Jabatan Orang/Kali 6.730.000
pelatihan
2043 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596258 9.1.2.23.01.01.001.00033 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Muda Orang/Kali 5.560.000
pelatihan
2044 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596259 9.1.2.23.01.01.001.00034 Diklat Pimpinan TK III Peserta / angkatan 22.880.000
pelatihan
2045 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596260 9.1.2.23.01.01.001.00035 Diklat Pimpinan TK II Peserta / angkatan 31.150.000
pelatihan
2046 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596261 9.1.2.23.01.01.001.00036 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Madya Orang/Kali 5.000.000
pelatihan
2047 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596262 9.1.2.23.01.01.001.00037 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Utara Orang/Kali 4.990.000
pelatihan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 99


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2048 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636136 9.1.2.23.01.01.001.00047 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 1 Orang Kegiatan 13.400.000
pelatihan
2049 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596264 9.1.2.23.01.01.001.00039 Biaya latihan prajabatan Golongan III Peserta / angkatan 5.940.000
pelatihan
2050 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5598860 9.1.2.23.01.01.001.00040 Diklat Pimpinan TK IV Peserta / angkatan 20.730.000
pelatihan
2051 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622226 9.1.2.23.01.01.001.00044 Koordinasi dan Sinkronisasi Pemantauan Pemantauan ke lokasi proyek (SPPD Paket 45.588.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Kabupaten) Uang harian 2 orang ATK
Biaya transportasi atau sewa kendaraan

2052 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622225 9.1.2.23.01.01.001.00043 Koordinasi dan Sinkronisasi Pembinaan Paket meeting fullday, Ruang rapat, Paket 185.765.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Paket Makan dan snack, Peralatan dan
perlengkapan, Honorarium (Narasumber
& moderator), ATK, Spanduk,
Pencetakan materi dan laporan, Honor
tenaga pendamping selama 6 bulan

2053 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622224 9.1.2.23.01.01.001.00042 Koordinasi dan Sinkronisasi Pengawasan Pengawasan ke lokasi proyek (SPPD Paket 91.220.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Kabupaten) Uang harian 3 orang ATK
Biaya transportasi atau sewa kendaraan

2054 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596247 9.1.2.23.01.01.001.00022 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 5 hari Orang/Kali 2.680.000
pelatihan
2055 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5642185 9.1.2.23.01.01.001.00049 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Uang TRansport Peserta Paket 35.100.000
pelatihan
2056 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596248 9.1.2.23.01.01.001.00023 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 6 hari Orang/Kali 2.900.000
pelatihan
2057 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596249 9.1.2.23.01.01.001.00024 Diklat Pimpinan TK IV Peserta / angkatan 20.730.000
pelatihan
2058 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596250 9.1.2.23.01.01.001.00025 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 7 hari Orang/Kali 3.230.000
pelatihan
2059 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596251 9.1.2.23.01.01.001.00026 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 10 hari Orang/Kali 4.250.000
pelatihan
2060 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596252 9.1.2.23.01.01.001.00027 Biaya Diklat Fungsional PPUPD Biaya Diklat Fungsional PPUPD Orang/Kali 4.650.000
pelatihan
2061 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596253 9.1.2.23.01.01.001.00028 Biaya Diklat Fungsional PPUPD Biaya Diklat Fungsional PPUPD Orang/Kali 4.650.000
pelatihan
2062 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636137 9.1.2.23.01.01.001.00048 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Pemula Orang Kegiatan 20.400.000
pelatihan
2063 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596246 9.1.2.23.01.01.001.00021 Biaya latihan prajabatan Golongan I dan II Peserta / angkatan 4.865.000
pelatihan
2064 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5641121 9.1.2.24.01.01.001.00034 Honor Narasumber DAK Non Fisik P2L Paket 2.800.000
Ahli/Narasumber/Instruktur

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 100


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2065 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642119 9.1.2.24.01.01.001.00036 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 198.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola
2066 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642186 9.1.2.24.01.01.001.00040 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Honor Narasumber Paket 73.800.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2067 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642187 9.1.2.24.01.01.001.00041 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Honor Narasumber Paket 4.700.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Usaha
2068 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598975 9.1.2.24.01.01.001.00033 Honorarium Fasilitator (Perencanaan dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 270.016.500
Ahli/Narasumber/Instruktur Pengawasan)
2069 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596265 9.1.2.24.01.01.001.00026 Honorarium Instruktur Pemuda Calon Polri Orang / Kali 250.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2070 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642676 9.1.2.24.01.01.001.00042 Belanja Jasa Penunjang Kegiatan DAK Pariwisata DAK Non Fisik Pariwisata Paket 23.500.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2071 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596266 9.1.2.24.01.01.001.00027 Tenaga Ahli Min S1 ; Minimal 3 Tahun OB 5.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2072 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596267 9.1.2.24.01.01.001.00028 Biaya Assessment Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Perorang 3.900.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Pimpinan Tinggi Pratama Eselon II.B
2073 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596268 9.1.2.24.01.01.001.00029 Tenaga Ahli Min S1 ; Minimal 1 Tahun OB 3.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2074 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598967 9.1.2.24.01.01.001.00032 Biaya Umum DAK SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 214.721.591
Ahli/Narasumber/Instruktur
2075 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596269 9.1.2.24.01.01.001.00030 Pembawa Acara Profesional Profesional Orang / Kegiatan 750.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2076 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5592566 9.1.2.24.01.01.001.00025 Narasumber Profesional Pakar, Praktisi atau Pembicara Khusus Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2077 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5641965 9.1.2.24.01.01.001.00035 Honorarium Narasumber DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 36.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2078 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642120 9.1.2.24.01.01.001.00037 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Orang / Paket / Pekerjaan 132.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara Tingkat SMP
2079 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598962 9.1.2.24.01.01.001.00031 Biaya Umum DAK PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 91.824.100
Ahli/Narasumber/Instruktur
2080 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642121 9.1.2.24.01.01.001.00038 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 60.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola PAUD
2081 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642122 9.1.2.24.01.01.001.00039 Honor Fasilitator/Pendamping Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.500.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2082 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5592565 9.1.2.24.02.01.001.00003 Moderator Profesional Orang / Kegiatan 600.000
2083 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5596271 9.1.2.24.02.01.001.00005 Moderator Orang / Kegiatan 700.000
2084 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5596270 9.1.2.24.02.01.001.00004 Moderator Profesional Profesional Orang 1.000.000
2085 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5596275 9.1.2.24.03.01.001.00128 Tenaga Administrasi Kantor OB 700.000
Lainnya
2086 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5603967 9.1.2.24.03.01.001.00129 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli Orang / Kegiatan 1.000.000
Lainnya

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 101


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2087 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5592562 9.1.2.24.03.01.001.00122 Pembawa Acara Profesional Orang / Kegiatan 400.000
Lainnya
2088 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5592564 9.1.2.24.03.01.001.00124 Beracara Orang / Kegiatan 1.000.000
Lainnya
2089 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5636138 9.1.2.24.03.01.001.00146 Honor Fasilitator Kegiatan Swakelola DAK Bidang Pertanian Paket 36.000.000
Lainnya
2090 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5641762 9.1.2.24.03.01.001.00148 Jasa Pendamping/Fasilitator Non Aparatur Sipil DAK Bidang Perumahan Permukiman Paket 12.680.000
Lainnya Negara Kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola (Reguler) ~ Kegiatan Penunjang DAK

2091 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5642188 9.1.2.24.03.01.001.00149 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Tenaga Pendamping Paket 4.200.000
Lainnya
2092 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5641122 9.1.2.24.03.01.001.00147 Honor Pendamping DAK Non Fisik P2L Paket 3.500.000
Lainnya
2093 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592530 9.1.2.25.01.01.001.00141 Fotografer Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2094 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592529 9.1.2.25.01.01.001.00140 Desain Grafis Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2095 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592528 9.1.2.25.01.01.001.00139 Penyunting/ Editor Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 180.000
Kegiatan
2096 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592527 9.1.2.25.01.01.001.00138 Redaktur Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 240.000
Kegiatan
2097 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592526 9.1.2.25.01.01.001.00137 Penanggung Jawab Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 300.000
Kegiatan
2098 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592525 9.1.2.25.01.01.001.00136 Anggota Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 200.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2099 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592524 9.1.2.25.01.01.001.00135 Ketua/Wakil Ketua Sekretariat Tim Pelaksana Orang / Bulan 250.000
Kegiatan Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Daerah

2100 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592523 9.1.2.25.01.01.001.00134 Anggota Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 400.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2101 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592522 9.1.2.25.01.01.001.00133 Sekretaris Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 500.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2102 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592521 9.1.2.25.01.01.001.00132 Wakil ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 600.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2103 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592520 9.1.2.25.01.01.001.00131 Ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Orang / Bulan 650.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2104 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592519 9.1.2.25.01.01.001.00130 Penanggung Jawab Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 700.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2105 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592518 9.1.2.25.01.01.001.00129 Pengarah Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 750.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2106 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592517 9.1.2.25.01.01.001.00128 Anggota Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 650.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 102


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2107 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592516 9.1.2.25.01.01.001.00127 Sekretaris Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 750.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah
2108 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592515 9.1.2.25.01.01.001.00126 Wakil ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 850.000
Kegiatan ditetapkan oleh Kepala Daerah
2109 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592514 9.1.2.25.01.01.001.00125 Ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan Kepala Daerah
2110 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592513 9.1.2.25.01.01.001.00124 Penanggung Jawab Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 1.250.000
Kegiatan ditetapkan oleh Kepala Daerah
2111 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592512 9.1.2.25.01.01.001.00123 Pengarah Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah
2112 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592511 9.1.2.25.01.01.001.00122 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.280.000
Kegiatan
2113 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592510 9.1.2.25.01.01.001.00121 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 3.680.000
Kegiatan
2114 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592509 9.1.2.25.01.01.001.00120 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 3.380.000
Kegiatan
2115 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592508 9.1.2.25.01.01.001.00119 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 3.080.000
Kegiatan
2116 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592507 9.1.2.25.01.01.001.00118 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 2.780.000
Kegiatan
2117 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592506 9.1.2.25.01.01.001.00117 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 2.480.000
Kegiatan
2118 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592505 9.1.2.25.01.01.001.00116 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 2.230.000
Kegiatan
2119 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592504 9.1.2.25.01.01.001.00115 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 1.990.000
Kegiatan
2120 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592503 9.1.2.25.01.01.001.00114 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 1.750.000
Kegiatan
2121 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592502 9.1.2.25.01.01.001.00113 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 1.510.000
Kegiatan
2122 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592501 9.1.2.25.01.01.001.00112 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 1.330.000
Kegiatan
2123 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592500 9.1.2.25.01.01.001.00111 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 1.150.000
Kegiatan
2124 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592499 9.1.2.25.01.01.001.00110 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 970.000
Kegiatan
2125 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592498 9.1.2.25.01.01.001.00109 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 850.000
Kegiatan
2126 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592497 9.1.2.25.01.01.001.00108 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 720.000
Kegiatan
2127 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592496 9.1.2.25.01.01.001.00107 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 610.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 103


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2128 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596276 9.1.2.25.01.01.001.00173 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 943.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Residence)

2129 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596277 9.1.2.25.01.01.001.00174 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Wakil ketua Orang / Bulan 600.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2130 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596278 9.1.2.25.01.01.001.00175 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2131 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596279 9.1.2.25.01.01.001.00176 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Anggota Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2132 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596280 9.1.2.25.01.01.001.00177 Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Ketua/Wakil Ketua Orang / Bulan 250.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2133 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596281 9.1.2.25.01.01.001.00178 Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Anggota Orang / Bulan 220.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2134 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596282 9.1.2.25.01.01.001.00179 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pembina Orang / Bulan 3.500.000
Kegiatan
2135 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596283 9.1.2.25.01.01.001.00180 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pengarah Orang / Bulan 3.000.000
Kegiatan
2136 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596284 9.1.2.25.01.01.001.00181 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Ketua Orang / Bulan 2.500.000
Kegiatan
2137 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596285 9.1.2.25.01.01.001.00182 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Wakil Ketua Orang / Bulan 2.000.000
Kegiatan
2138 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596286 9.1.2.25.01.01.001.00183 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Sekretaris Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan
2139 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596287 9.1.2.25.01.01.001.00184 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Anggota Orang / Bulan 1.300.000
Kegiatan
2140 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596288 9.1.2.25.01.01.001.00185 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Ketua Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan
2141 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596289 9.1.2.25.01.01.001.00186 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Sekretaris Orang / Bulan 900.000
Kegiatan
2142 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596290 9.1.2.25.01.01.001.00187 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Anggota Orang / Bulan 600.000
Kegiatan
2143 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596291 9.1.2.25.01.01.001.00188 Penyusunan Modul Diklat Per Modul 5.000.000
Kegiatan
2144 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596292 9.1.2.25.01.01.001.00189 Panitia Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2145 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596293 9.1.2.25.01.01.001.00190 Panitia Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan
2146 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596294 9.1.2.25.01.01.001.00191 Panitia Sekretaris Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2147 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596295 9.1.2.25.01.01.001.00192 Panitia Anggota Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2148 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596296 9.1.2.25.01.01.001.00193 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Naskah/Pelajaran 150.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 104


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2149 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596297 9.1.2.25.01.01.001.00194 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Pengawas Ujian Orang / Hari 240.000
Kegiatan
2150 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596298 9.1.2.25.01.01.001.00195 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Pemeriksa Hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 5.000
Kegiatan
2151 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596299 9.1.2.25.01.01.001.00196 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Naskah/Pelajaran 190.000
Kegiatan
2152 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596300 9.1.2.25.01.01.001.00197 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Pengawas Ujian Orang / Hari 270.000
Kegiatan
2153 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596301 9.1.2.25.01.01.001.00198 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Pemeriksa Hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 7.500
Kegiatan
2154 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596302 9.1.2.25.01.01.001.00199 Penyusunan Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 100.000
Kegiatan Kabupaten/ Kota
2155 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596303 9.1.2.25.01.01.001.00200 Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Kabupaten/ Telaah Materi Soal Per Butir Soal 45.000
Kegiatan Kota
2156 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596304 9.1.2.25.01.01.001.00201 Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Kabupaten/ Telaah Bahasa Soal Per Butir Soal 20.000
Kegiatan Kota
2157 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596305 9.1.2.25.01.01.001.00202 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2158 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596306 9.1.2.25.01.01.001.00203 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan
2159 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596307 9.1.2.25.01.01.001.00204 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Sekretaris Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2160 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596308 9.1.2.25.01.01.001.00205 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Anggota Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2161 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596309 9.1.2.25.01.01.001.00206 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 675.000
Kegiatan
2162 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596310 9.1.2.25.01.01.001.00207 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan
2163 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596311 9.1.2.25.01.01.001.00208 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Sekretaris Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2164 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596312 9.1.2.25.01.01.001.00209 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Anggota Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2165 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596313 9.1.2.25.01.01.001.00210 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 900.000
Kegiatan hari
2166 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596314 9.1.2.25.01.01.001.00211 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 800.000
Kegiatan hari
2167 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596315 9.1.2.25.01.01.001.00212 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Sekretaris Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan hari
2168 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596316 9.1.2.25.01.01.001.00213 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Anggota Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan hari
2169 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596317 9.1.2.25.01.01.001.00214 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 433.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Half Day)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 105


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2170 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596318 9.1.2.25.01.01.001.00215 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 290.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Half Day)

2171 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596319 9.1.2.25.01.01.001.00216 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 510.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Day)

2172 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596320 9.1.2.25.01.01.001.00217 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 410.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Day)

2173 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596321 9.1.2.25.01.01.001.00218 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 1.216.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Board)

2174 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596322 9.1.2.25.01.01.001.00219 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 1.574.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Board)

2175 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596323 9.1.2.25.01.01.001.00220 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 700.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Residence)

2176 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596324 9.1.2.25.01.01.001.00221 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 354.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Half Day)
2177 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596325 9.1.2.25.01.01.001.00222 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 206.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Half Day)
2178 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596326 9.1.2.25.01.01.001.00223 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 433.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Day)
2179 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596327 9.1.2.25.01.01.001.00224 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 320.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Day)
2180 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596328 9.1.2.25.01.01.001.00225 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 1.197.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Board)
2181 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596329 9.1.2.25.01.01.001.00226 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 1.127.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Board)
2182 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596330 9.1.2.25.01.01.001.00227 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 787.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Residence)
2183 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596331 9.1.2.25.01.01.001.00228 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 526.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Residence)
2184 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596332 9.1.2.25.01.01.001.00229 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Full Board di luar Kota)
2185 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596333 9.1.2.25.01.01.001.00230 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Full Board di luar Kota)
2186 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596334 9.1.2.25.01.01.001.00231 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Full Board di dalam Kota)
2187 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596335 9.1.2.25.01.01.001.00232 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Full Board di dalam Kota)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 106


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2188 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596336 9.1.2.25.01.01.001.00233 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 130.000
Kegiatan kantor (Full Day /Half Day di dalam Kota)

2189 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596337 9.1.2.25.01.01.001.00234 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 105.000
Kegiatan kantor (Full Day /Half Day di dalam Kota)

2190 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596338 9.1.2.25.01.01.001.00235 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Residence di dalam Kota)
2191 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596339 9.1.2.25.01.01.001.00236 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Residence di dalam Kota)
2192 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596340 9.1.2.25.01.01.001.00237 Tim Penyusunan Jurnal Penanggung Jawab Oter 500.000
Kegiatan
2193 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596341 9.1.2.25.01.01.001.00238 Tim Penyusunan Jurnal Penyunting/ Editor Oter 300.000
Kegiatan
2194 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596342 9.1.2.25.01.01.001.00239 Tim Penyusunan Jurnal Desain Grafis Oter 180.000
Kegiatan
2195 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596343 9.1.2.25.01.01.001.00240 Tim Penyusunan Jurnal Fotografer Oter 180.000
Kegiatan
2196 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596344 9.1.2.25.01.01.001.00241 Tim Penyusunan Jurnal Sekretariat Oter 150.000
Kegiatan
2197 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596345 9.1.2.25.01.01.001.00242 Tim Penyusunan Jurnal Pembuat Artikel Per Halaman 200.000
Kegiatan
2198 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596346 9.1.2.25.01.01.001.00243 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Penanggung Jawab Oter 400.000
Kegiatan
2199 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596347 9.1.2.25.01.01.001.00244 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Penyunting/ Editor Oter 250.000
Kegiatan
2200 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596348 9.1.2.25.01.01.001.00245 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Desain Grafis Oter 180.000
Kegiatan
2201 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596349 9.1.2.25.01.01.001.00246 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Fotografer Oter 180.000
Kegiatan
2202 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596350 9.1.2.25.01.01.001.00247 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Sekretariat Oter 150.000
Kegiatan
2203 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596351 9.1.2.25.01.01.001.00248 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Pembuat Artikel Per Halaman 100.000
Kegiatan
2204 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596352 9.1.2.25.01.01.001.00249 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Penanggung Jawab Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Website
2205 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596353 9.1.2.25.01.01.001.00250 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Editor Orang / Bulan 400.000
Kegiatan Website
2206 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596354 9.1.2.25.01.01.001.00251 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Web Admin Orang / Bulan 350.000
Kegiatan Website
2207 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596355 9.1.2.25.01.01.001.00252 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Web Developer Orang / Bulan 300.000
Kegiatan Website

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 107


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2208 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596356 9.1.2.25.01.01.001.00253 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Pembuat Artikel Per Halaman 100.000
Kegiatan Website
2209 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596357 9.1.2.25.01.01.001.00254 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Ketua Orang / Bulan 650.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2210 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596358 9.1.2.25.01.01.001.00255 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Penanggung Jawab Orang / Bulan 700.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2211 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596359 9.1.2.25.01.01.001.00256 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Pengarah Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2212 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596360 9.1.2.25.01.01.001.00257 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Anggota Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Kepala Daerah
2213 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596361 9.1.2.25.01.01.001.00258 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Kepala Daerah
2214 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596362 9.1.2.25.01.01.001.00259 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Wakil ketua Orang / Bulan 850.000
Kegiatan Kepala Daerah
2215 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596363 9.1.2.25.01.01.001.00260 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Ketua Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan Kepala Daerah
2216 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592561 9.1.2.25.01.01.001.00172 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan lebih dari 30 hari
2217 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592560 9.1.2.25.01.01.001.00171 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan lebih dari 30 hari
2218 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592559 9.1.2.25.01.01.001.00170 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 800.000
Kegiatan Diklat lebih dari 30 hari
2219 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592558 9.1.2.25.01.01.001.00169 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 900.000
Kegiatan Diklat lebih dari 30 hari
2220 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592557 9.1.2.25.01.01.001.00168 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan s.d 30 hari
2221 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592556 9.1.2.25.01.01.001.00167 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan s.d 30 hari
2222 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592555 9.1.2.25.01.01.001.00166 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari
2223 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592554 9.1.2.25.01.01.001.00165 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 675.000
Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari
2224 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592553 9.1.2.25.01.01.001.00164 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan 5 hari
2225 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592552 9.1.2.25.01.01.001.00163 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan 5 hari
2226 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592551 9.1.2.25.01.01.001.00162 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan Diklat s.d 5 hari
2227 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592550 9.1.2.25.01.01.001.00161 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan Diklat s.d 5 hari
2228 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592549 9.1.2.25.01.01.001.00160 Anggota Panitia Orang / Kegiatan 180.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 108


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2229 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592548 9.1.2.25.01.01.001.00159 Sekretaris Panitia Orang / Kegiatan 180.000
Kegiatan
2230 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592547 9.1.2.25.01.01.001.00158 Ketua/Wakil Ketua Panitia Orang / Kegiatan 240.000
Kegiatan
2231 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592546 9.1.2.25.01.01.001.00157 Penanggung Jawab Panitia Orang / Kegiatan 270.000
Kegiatan
2232 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592545 9.1.2.25.01.01.001.00156 Pembuat Artikel Tim Pengelola Teknologi Per Halaman 100.000
Kegiatan Informasi/ Pengelola Website
2233 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592544 9.1.2.25.01.01.001.00155 Web Developer Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 300.000
Kegiatan Pengelola Website
2234 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592543 9.1.2.25.01.01.001.00154 Web Admin Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 350.000
Kegiatan Pengelola Website
2235 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592542 9.1.2.25.01.01.001.00153 Editor Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 400.000
Kegiatan Pengelola Website
2236 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592541 9.1.2.25.01.01.001.00152 Redaktur Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 450.000
Kegiatan Pengelola Website
2237 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592540 9.1.2.25.01.01.001.00151 Penanggung Jawab Tim Pengelola Teknologi Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Informasi/ Pengelola Website
2238 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596364 9.1.2.25.01.01.001.00261 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Penanggung Jawab Orang / Bulan 1.250.000
Kegiatan Kepala Daerah
2239 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596365 9.1.2.25.01.01.001.00262 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Pengarah Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan Kepala Daerah
2240 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592539 9.1.2.25.01.01.001.00150 Pembuat Artikel Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Per Halaman 60.000
Kegiatan
2241 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592538 9.1.2.25.01.01.001.00149 Sekretariat Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 90.000
Kegiatan
2242 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592537 9.1.2.25.01.01.001.00148 Fotografer Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2243 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592536 9.1.2.25.01.01.001.00147 Desain Grafis Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2244 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592535 9.1.2.25.01.01.001.00146 Penyunting/ Editor Tim Penyusunan Buletin/ Orang / Terbitan 150.000
Kegiatan Majalah
2245 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592534 9.1.2.25.01.01.001.00145 Redaktur Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 180.000
Kegiatan
2246 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592533 9.1.2.25.01.01.001.00144 Penanggung Jawab Tim Penyusunan Buletin/ Orang / Terbitan 240.000
Kegiatan Majalah
2247 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592532 9.1.2.25.01.01.001.00143 Pembuat Artikel Tim Penyusunan Jurnal Per Halaman 120.000
Kegiatan
2248 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592531 9.1.2.25.01.01.001.00142 Sekretariat Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 90.000
Kegiatan
2249 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596404 9.1.2.25.02.01.001.00166 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 1.750.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 50 miliar
konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 109


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2250 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596405 9.1.2.25.02.01.001.00167 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 1.990.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 75 miliar
konstruksi)
2251 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596406 9.1.2.25.02.01.001.00168 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 2.230.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 100 miliar
konstruksi)
2252 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596407 9.1.2.25.02.01.001.00169 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 2.560.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 250 miliar
konstruksi)
2253 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596408 9.1.2.25.02.01.001.00170 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 2.880.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 500 miliar
konstruksi)
2254 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596409 9.1.2.25.02.01.001.00171 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 3.200.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 750 miliar
konstruksi)
2255 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596410 9.1.2.25.02.01.001.00172 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 3.520.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 1 triliun
konstruksi)
2256 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596411 9.1.2.25.02.01.001.00173 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.960.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2257 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596412 9.1.2.25.02.01.001.00174 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.580.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 250 miliar
2258 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596413 9.1.2.25.02.01.001.00175 Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Orang / Bulan 680.000
dan Jasa
2259 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596414 9.1.2.25.02.01.001.00176 Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Sekretaris / Staf Pendukung Orang / Bulan 750.000
dan Jasa (UKPBJ)
2260 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596415 9.1.2.25.02.01.001.00177 Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Ketua Orang / Bulan 1.000.000
dan Jasa (UKPBJ)
2261 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596416 9.1.2.25.02.01.001.00178 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.960.000
dan Jasa Konstruksi)
2262 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596417 9.1.2.25.02.01.001.00179 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 3.520.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 1 triliun
2263 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596418 9.1.2.25.02.01.001.00180 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 3.200.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 750 miliar
2264 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596419 9.1.2.25.02.01.001.00181 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 2.880.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 500 miliar
2265 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596420 9.1.2.25.02.01.001.00182 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 2.560.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 250 miliar
2266 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596421 9.1.2.25.02.01.001.00183 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 4.030.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 miliar
2267 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596422 9.1.2.25.02.01.001.00184 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.75 miliar sd Orang / Paket 2.230.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 100 miliar

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 110


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2268 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596423 9.1.2.25.02.01.001.00185 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.230.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 250 miliar
2269 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596424 9.1.2.25.02.01.001.00186 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.940.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 triliun
2270 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596425 9.1.2.25.02.01.001.00187 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.50 miliar sd Orang / Paket 1.990.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 75 miliar
2271 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596426 9.1.2.25.02.01.001.00188 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.560.000
dan Jasa (Konstruksi)
2272 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596427 9.1.2.25.02.01.001.00189 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.490.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 750 miliar
2273 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596428 9.1.2.25.02.01.001.00190 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.25 miliar sd Orang / Paket 1.750.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 50 miliar
2274 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596429 9.1.2.25.02.01.001.00191 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.10 miliar sd Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 25 miliar
2275 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596430 9.1.2.25.02.01.001.00192 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.010.000
dan Jasa Konstruksi)
2276 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596431 9.1.2.25.02.01.001.00193 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.450.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 1 triliun
2277 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596432 9.1.2.25.02.01.001.00194 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.040.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 750 miliar
2278 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596433 9.1.2.25.02.01.001.00195 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 3.640.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 500 miliar
2279 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596434 9.1.2.25.02.01.001.00196 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.230.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 250 miliar
2280 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596435 9.1.2.25.02.01.001.00197 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 2.820.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 100 miliar
2281 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5603968 9.1.2.25.02.01.001.00198 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2282 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5604022 9.1.2.25.02.01.001.00199 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2283 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593076 9.1.2.25.02.01.001.00127 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 2.380.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2284 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593075 9.1.2.25.02.01.001.00126 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.110.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2285 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593074 9.1.2.25.02.01.001.00125 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 1.920.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2286 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593073 9.1.2.25.02.01.001.00124 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 1.730.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2287 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593072 9.1.2.25.02.01.001.00123 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.540.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2288 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593071 9.1.2.25.02.01.001.00122 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.340.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 111


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2289 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593070 9.1.2.25.02.01.001.00121 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.190.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2290 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593069 9.1.2.25.02.01.001.00120 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.050.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2291 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593068 9.1.2.25.02.01.001.00119 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 910.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2292 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593067 9.1.2.25.02.01.001.00118 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 760.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2293 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593066 9.1.2.25.02.01.001.00117 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 650.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2294 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593065 9.1.2.25.02.01.001.00116 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 550.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2295 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593064 9.1.2.25.02.01.001.00115 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 430.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2296 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593063 9.1.2.25.02.01.001.00114 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 360.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2297 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593062 9.1.2.25.02.01.001.00113 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Paket 290.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2298 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593061 9.1.2.25.02.01.001.00112 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2299 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593060 9.1.2.25.02.01.001.00111 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai diatas Rp. 50 juta sd. Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2300 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593059 9.1.2.25.02.01.001.00110 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd. Rp. 50 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2301 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593058 9.1.2.25.02.01.001.00109 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.010.000
dan Jasa
2302 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593057 9.1.2.25.02.01.001.00108 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.670.000
dan Jasa
2303 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593056 9.1.2.25.02.01.001.00107 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.420.000
dan Jasa
2304 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593055 9.1.2.25.02.01.001.00106 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.180.000
dan Jasa
2305 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593054 9.1.2.25.02.01.001.00105 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.940.000
dan Jasa
2306 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593053 9.1.2.25.02.01.001.00104 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.690.000
dan Jasa
2307 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593052 9.1.2.25.02.01.001.00103 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa
2308 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593051 9.1.2.25.02.01.001.00102 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.330.000
dan Jasa
2309 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593050 9.1.2.25.02.01.001.00101 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 1.150.000
dan Jasa

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 112


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2310 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593049 9.1.2.25.02.01.001.00100 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 960.000
dan Jasa
2311 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593048 9.1.2.25.02.01.001.00099 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 820.000
dan Jasa
2312 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593047 9.1.2.25.02.01.001.00098 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 680.000
dan Jasa
2313 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593046 9.1.2.25.02.01.001.00097 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 550.000
dan Jasa
2314 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593045 9.1.2.25.02.01.001.00096 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 200 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 460.000
dan Jasa
2315 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593044 9.1.2.25.02.01.001.00095 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 460.000
dan Jasa
2316 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593043 9.1.2.25.02.01.001.00094 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.340.000
dan Jasa
2317 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593042 9.1.2.25.02.01.001.00093 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.960.000
dan Jasa
2318 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593041 9.1.2.25.02.01.001.00092 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.690.000
dan Jasa
2319 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593040 9.1.2.25.02.01.001.00091 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.420.000
dan Jasa
2320 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593039 9.1.2.25.02.01.001.00090 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 2.150.000
dan Jasa
2321 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593038 9.1.2.25.02.01.001.00089 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.880.000
dan Jasa
2322 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593037 9.1.2.25.02.01.001.00088 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.670.000
dan Jasa
2323 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593036 9.1.2.25.02.01.001.00087 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.470.000
dan Jasa
2324 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593035 9.1.2.25.02.01.001.00086 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa
2325 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593034 9.1.2.25.02.01.001.00085 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 1.070.000
dan Jasa
2326 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593033 9.1.2.25.02.01.001.00084 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 910.000
dan Jasa
2327 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593032 9.1.2.25.02.01.001.00083 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 760.000
dan Jasa
2328 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593031 9.1.2.25.02.01.001.00082 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 610.000
dan Jasa
2329 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593030 9.1.2.25.02.01.001.00081 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 200 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 510.000
dan Jasa
2330 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593029 9.1.2.25.02.01.001.00080 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 410.000
dan Jasa

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 113


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2331 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592495 9.1.2.25.02.01.001.00079 Sekretaris / Staf Pendukung Perangkat UKPBJ Orang / Bulan 450.000
dan Jasa
2332 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592494 9.1.2.25.02.01.001.00078 Ketua Perangkat UKPBJ Orang / Bulan 600.000
dan Jasa
2333 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592493 9.1.2.25.02.01.001.00077 Honorarium Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Orang / Bulan 410.000
dan Jasa
2334 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596366 9.1.2.25.02.01.001.00128 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 2.520.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 75 miliar
2335 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596367 9.1.2.25.02.01.001.00129 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 2.210.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 50 miliar
2336 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596368 9.1.2.25.02.01.001.00130 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 1.910.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 25 miliar
2337 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596369 9.1.2.25.02.01.001.00131 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.600.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 10 miliar
2338 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596370 9.1.2.25.02.01.001.00132 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.370.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 5 miliar
2339 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596371 9.1.2.25.02.01.001.00133 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 1.140.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 2,5 miliar
2340 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596372 9.1.2.25.02.01.001.00134 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 920.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 1 milliar
2341 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596373 9.1.2.25.02.01.001.00135 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 200 juta sd. Orang / Paket 760.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 500 juta
2342 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596374 9.1.2.25.02.01.001.00136 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 760.000
dan Jasa (Non Konstruksi)
2343 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596375 9.1.2.25.02.01.001.00137 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.560.000
dan Jasa (Konstruksi)
2344 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596376 9.1.2.25.02.01.001.00138 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.940.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 triliun
2345 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596377 9.1.2.25.02.01.001.00139 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.490.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 750 miliar
2346 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596378 9.1.2.25.02.01.001.00140 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 4.030.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 miliar
2347 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596379 9.1.2.25.02.01.001.00141 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.580.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 250 miliar
2348 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596380 9.1.2.25.02.01.001.00142 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 3.130.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 100 miliar
2349 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596381 9.1.2.25.02.01.001.00143 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 2.790.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 75 miliar
2350 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596382 9.1.2.25.02.01.001.00144 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 2.450.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 50 miliar
2351 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596383 9.1.2.25.02.01.001.00145 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 2.120.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 25 miliar

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 114


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2352 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596384 9.1.2.25.02.01.001.00146 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.780.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 10 miliar
2353 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596385 9.1.2.25.02.01.001.00147 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.520.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 5 miliar
2354 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596386 9.1.2.25.02.01.001.00148 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 2,5 miliar
2355 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596387 9.1.2.25.02.01.001.00149 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 1.020.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 milliar
2356 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596388 9.1.2.25.02.01.001.00150 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 200 juta sd. Orang / Paket 850.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 juta
2357 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596389 9.1.2.25.02.01.001.00151 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 680.000
dan Jasa (Konstruksi)
2358 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596390 9.1.2.25.02.01.001.00152 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 3.640.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 500 miliar
2359 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596391 9.1.2.25.02.01.001.00153 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.040.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 750 miliar
2360 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596392 9.1.2.25.02.01.001.00154 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.450.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 1 triliun
2361 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596393 9.1.2.25.02.01.001.00155 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.010.000
dan Jasa (Non Konstruksi)
2362 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596394 9.1.2.25.02.01.001.00156 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 50 juta Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2363 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596395 9.1.2.25.02.01.001.00157 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 juta sd. Rp. Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non 100 juta
konstruksi)
2364 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596396 9.1.2.25.02.01.001.00158 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2365 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596397 9.1.2.25.02.01.001.00159 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Paket 480.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 250 juta
konstruksi)
2366 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596398 9.1.2.25.02.01.001.00160 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Paket 600.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 500 juta
konstruksi)
2367 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596399 9.1.2.25.02.01.001.00161 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 720.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 1 milliar
konstruksi)
2368 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596400 9.1.2.25.02.01.001.00162 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 910.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 2,5 miliar
konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 115


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2369 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596401 9.1.2.25.02.01.001.00163 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.090.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 5 miliar
konstruksi)
2370 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596402 9.1.2.25.02.01.001.00164 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 10 miliar
konstruksi)
2371 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596403 9.1.2.25.02.01.001.00165 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 25 miliar
konstruksi)
2372 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592491 9.1.2.25.03.01.001.00037 Pengajar Diklat Berasal Dari Luar Satuan Kerja Perangkat Orang / Jam / Pelajaran 300.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Daerah Penyelenggara
2373 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592492 9.1.2.25.03.01.001.00038 Pengajar Diklat Berasal Dari Dalam Satuan Kerja Orang / Jam / Pelajaran 200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Perangkat Daerah Penyelenggara
2374 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592485 9.1.2.25.03.01.001.00031 Narasumber Menteri/ Pejabat Setingkat Menteri/ Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Pejabat Negara Lainnya
2375 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592486 9.1.2.25.03.01.001.00032 Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Setingkat Orang / Jam 800.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Daerah Lainnya yang
disetarakan
2376 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592487 9.1.2.25.03.01.001.00033 Narasumber Pejabat Eselon I/ yang disetarakan Orang / Jam 700.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2377 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5670222 9.1.2.25.03.01.001.00054 Sewa Jasa Artis Artis Ibu Kota/Lokal Orang / Kegiatan 25.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2378 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592488 9.1.2.25.03.01.001.00034 Narasumber Pejabat Eselon II /yang disetarakan Orang / Jam 600.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2379 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592489 9.1.2.25.03.01.001.00035 Narasumber Pejabat Eselon III ke bawah/yang Orang / Jam 500.000
Ahli/Instruktur/Narasumber disetarakan
2380 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592490 9.1.2.25.03.01.001.00036 Honorarium Penceramah Diklat Orang / Jam / Pelajaran 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2381 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596445 9.1.2.25.03.01.001.00048 Pengajar yang berasal dari dalam satuan kerja Orang / Jam Pelajaran 200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber perangkat daerah penyelenggara
2382 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596444 9.1.2.25.03.01.001.00047 Pengajar yang berasal dari luar satuan kerja Orang / Jam Pelajaran 300.000
Ahli/Instruktur/Narasumber perangkat daerah penyelenggara
2383 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596443 9.1.2.25.03.01.001.00046 Narasumber Profesional pakar, praktisi, atau pembicara khusus Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2384 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596442 9.1.2.25.03.01.001.00045 Pembawa Acara Orang / Kegiatan 400.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2385 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596441 9.1.2.25.03.01.001.00044 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon III ke bawah/yang Orang / Jam 900.000
Ahli/Instruktur/Narasumber disetarakan
2386 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596440 9.1.2.25.03.01.001.00043 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon II /yang disetarakan Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2387 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596439 9.1.2.25.03.01.001.00042 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon I/ yang disetarakan Orang / Jam 1.200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 116


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2388 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596438 9.1.2.25.03.01.001.00041 Narasumber/ Pembahas Kepala Daerah / Pejabat Setingkat Orang / Jam 1.400.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Daerah Lainnya
yang disetarakan
2389 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596437 9.1.2.25.03.01.001.00040 Narasumber/ Pembahas Menteri/ Pejabat Setingkat Menteri/ Orang / Jam 1.700.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Pejabat Negara Lainnya
2390 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596436 9.1.2.25.03.01.001.00039 Penceramah Orang / Jam Pelajaran 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2391 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622234 9.1.2.25.03.01.001.00049 Upah Pemungutan Retribusi Perizinan Tertentu- ASN Paket 50.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Persetujuan Bangunan Gedung
2392 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622243 9.1.2.25.03.01.001.00050 Pembantu Peneliti Budaya Orang Orang 30.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2393 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622244 9.1.2.25.03.01.001.00051 Tenaga Ahli Budaya Orang Orang 60.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2394 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622245 9.1.2.25.03.01.001.00052 Belanja Jasa Tenaga Ahli Assessor Belanja Jasa Tenaga Ahli Assessor Orang / Kegiatan 7.500.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2395 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622246 9.1.2.25.03.01.001.00053 Honor Grup Seni dan Budaya Orang Kegiatan 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2396 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604042 9.1.2.25.04.01.001.00316 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bontomarannu Tahun 609.600.000
2397 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604041 9.1.2.25.04.01.001.00315 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 3.840.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 75 miliar
2398 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604040 9.1.2.25.04.01.001.00314 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 3.420.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 50 miliar
2399 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604039 9.1.2.25.04.01.001.00313 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 3.010.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 25 miliar
2400 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604038 9.1.2.25.04.01.001.00312 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 2.590.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 10 miliar
2401 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604037 9.1.2.25.04.01.001.00311 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 2.280.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 5 miliar
2402 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604036 9.1.2.25.04.01.001.00310 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 1.970.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 2,5 miliar
2403 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604035 9.1.2.25.04.01.001.00309 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 1.660.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 1 milliar
2404 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604034 9.1.2.25.04.01.001.00308 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 1.450.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 500 juta
2405 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604033 9.1.2.25.04.01.001.00307 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 1.250.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 250 juta
2406 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604032 9.1.2.25.04.01.001.00306 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 1.040.000
Pengguna Anggaran (KPA)
2407 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604031 9.1.2.25.04.01.001.00305 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Towata Tahun 515.760.000
2408 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604030 9.1.2.25.04.01.001.00304 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Polut Tahun 1.120.200.000
2409 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604029 9.1.2.25.04.01.001.00303 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Pattallassang Tahun 1.545.600.000
2410 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604028 9.1.2.25.04.01.001.00302 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Tahun 666.000.000
2411 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604027 9.1.2.25.04.01.001.00301 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bontokassi Tahun 562.800.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 117


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2412 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604026 9.1.2.25.04.01.001.00300 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 157.080.000
2413 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604025 9.1.2.25.04.01.001.00299 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2414 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604021 9.1.2.25.04.01.001.00298 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2415 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604020 9.1.2.25.04.01.001.00297 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2416 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604019 9.1.2.25.04.01.001.00296 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2417 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603978 9.1.2.25.04.01.001.00295 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Tahun 132.000.000
2418 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603976 9.1.2.25.04.01.001.00293 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2419 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592380 9.1.2.25.04.01.001.00118 Honorarium PPKD/KPA Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 620.000
2420 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592381 9.1.2.25.04.01.001.00119 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 750.000
2421 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592382 9.1.2.25.04.01.001.00120 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 870.000
2422 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592383 9.1.2.25.04.01.001.00121 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 1.000.000
2423 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603966 9.1.2.25.04.01.001.00292 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2424 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603965 9.1.2.25.04.01.001.00291 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2425 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603964 9.1.2.25.04.01.001.00290 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2426 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604067 9.1.2.25.04.01.001.00341 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 340.000
Penerimaan
2427 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604065 9.1.2.25.04.01.001.00339 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 3.620.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 1 triliun
2428 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604064 9.1.2.25.04.01.001.00338 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 3.230.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 750 miliar
2429 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604063 9.1.2.25.04.01.001.00337 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 2.830.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 500 miliar
2430 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604062 9.1.2.25.04.01.001.00336 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 2.440.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 250 miliar
2431 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604061 9.1.2.25.04.01.001.00335 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 2.040.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 100 miliar
2432 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604060 9.1.2.25.04.01.001.00334 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.780.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 75 miliar
2433 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604059 9.1.2.25.04.01.001.00333 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 4.250.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 100 miliar
2434 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604058 9.1.2.25.04.01.001.00332 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 1.250.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 25 miliar
2435 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604057 9.1.2.25.04.01.001.00331 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 990.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 10 miliar
2436 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604056 9.1.2.25.04.01.001.00330 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 880.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 5 miliar
2437 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604055 9.1.2.25.04.01.001.00329 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 770.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 2,5 miliar
2438 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604054 9.1.2.25.04.01.001.00328 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 660.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 1 milliar
2439 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604053 9.1.2.25.04.01.001.00327 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 570.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 500 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 118


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2440 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604052 9.1.2.25.04.01.001.00326 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 480.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 250 juta
2441 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604051 9.1.2.25.04.01.001.00325 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 400.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD)
2442 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604050 9.1.2.25.04.01.001.00324 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 7.140.000
2443 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604049 9.1.2.25.04.01.001.00323 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 6.140.000
Rp. 1 triliun
2444 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604048 9.1.2.25.04.01.001.00322 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 5.640.000
Rp. 750 miliar
2445 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604047 9.1.2.25.04.01.001.00321 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 5.130.000
Rp. 500 miliar
2446 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604046 9.1.2.25.04.01.001.00320 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 4.630.000
Rp. 250 miliar
2447 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604045 9.1.2.25.04.01.001.00319 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 4.130.000
Rp. 100 miliar
2448 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604044 9.1.2.25.04.01.001.00318 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 3.720.000
Rp. 75 miliar
2449 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604043 9.1.2.25.04.01.001.00317 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Galesong Tahun 1.737.000.000
2450 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592436 9.1.2.25.04.01.001.00174 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 590.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2451 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592435 9.1.2.25.04.01.001.00173 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 490.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2452 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592434 9.1.2.25.04.01.001.00172 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 380.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2453 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592433 9.1.2.25.04.01.001.00171 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 340.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2454 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592432 9.1.2.25.04.01.001.00170 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 300.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2455 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592414 9.1.2.25.04.01.001.00152 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 300.000
Bendahara Penerimaan
2456 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592415 9.1.2.25.04.01.001.00153 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 340.000
Bendahara Penerimaan
2457 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592416 9.1.2.25.04.01.001.00154 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 400.000
Bendahara Penerimaan
2458 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592417 9.1.2.25.04.01.001.00155 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 460.000
Bendahara Penerimaan
2459 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596512 9.1.2.25.04.01.001.00289 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Galut Tahun 288.000.000
2460 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596511 9.1.2.25.04.01.001.00288 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Galut Tahun 1.140.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 119


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2461 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596510 9.1.2.25.04.01.001.00287 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Galesong Tahun 457.428.000
2462 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596509 9.1.2.25.04.01.001.00286 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bontomarannu Tahun 154.560.000
2463 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596508 9.1.2.25.04.01.001.00285 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Sanrobone Tahun 168.000.000
2464 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596507 9.1.2.25.04.01.001.00284 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Mapsu Tahun 97.620.000
2465 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596506 9.1.2.25.04.01.001.00283 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Pattoppakang Tahun 176.280.000
2466 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596505 9.1.2.25.04.01.001.00282 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Marbo Tahun 276.012.000
2467 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596504 9.1.2.25.04.01.001.00281 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Polsel Tahun 153.900.000
2468 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596503 9.1.2.25.04.01.001.00280 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bulukunyi Tahun 150.000.000
2469 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596502 9.1.2.25.04.01.001.00279 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 157.080.000
2470 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596501 9.1.2.25.04.01.001.00278 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Towata Tahun 130.800.000
2471 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596500 9.1.2.25.04.01.001.00277 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Polut Tahun 209.940.000
2472 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596499 9.1.2.25.04.01.001.00276 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Pattallassang Tahun 253.380.000
2473 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596498 9.1.2.25.04.01.001.00275 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bontokassi Tahun 195.000.000
2474 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596497 9.1.2.25.04.01.001.00274 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.860.000
Penerimaan Pembantu
2475 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596496 9.1.2.25.04.01.001.00273 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 2.350.000
Penerimaan Pembantu Rp. 1 triliun
2476 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596495 9.1.2.25.04.01.001.00272 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 2.090.000
Penerimaan Pembantu Rp. 750 miliar
2477 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596494 9.1.2.25.04.01.001.00271 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 1.840.000
Penerimaan Pembantu Rp. 500 miliar
2478 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596493 9.1.2.25.04.01.001.00270 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 1.580.000
Penerimaan Pembantu Rp. 250 miliar
2479 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596492 9.1.2.25.04.01.001.00269 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 1.330.000
Penerimaan Pembantu Rp. 100 miliar
2480 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596491 9.1.2.25.04.01.001.00268 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.150.000
Penerimaan Pembantu Rp. 75 miliar
2481 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596490 9.1.2.25.04.01.001.00267 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 980.000
Penerimaan Pembantu Rp. 50 miliar
2482 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596489 9.1.2.25.04.01.001.00266 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 810.000
Penerimaan Pembantu Rp. 25 miliar
2483 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596488 9.1.2.25.04.01.001.00265 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 640.000
Penerimaan Pembantu Rp. 10 miliar
2484 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596487 9.1.2.25.04.01.001.00264 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 570.000
Penerimaan Pembantu Rp. 5 miliar
2485 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596486 9.1.2.25.04.01.001.00263 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 500.000
Penerimaan Pembantu Rp. 2,5 miliar
2486 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596485 9.1.2.25.04.01.001.00262 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 430.000
Penerimaan Pembantu Rp. 1 milliar
2487 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596484 9.1.2.25.04.01.001.00261 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 370.000
Penerimaan Pembantu Rp. 500 juta
2488 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596483 9.1.2.25.04.01.001.00260 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 310.000
Penerimaan Pembantu Rp. 250 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 120


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2489 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596482 9.1.2.25.04.01.001.00259 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 260.000
Penerimaan Pembantu
2490 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596481 9.1.2.25.04.01.001.00258 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 3.840.000
Penerimaan
2491 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596480 9.1.2.25.04.01.001.00257 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 3.160.000
Penerimaan Rp. 1 triliun
2492 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596479 9.1.2.25.04.01.001.00256 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 2.810.000
Penerimaan Rp. 750 miliar
2493 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596478 9.1.2.25.04.01.001.00255 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 2.470.000
Penerimaan Rp. 500 miliar
2494 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596477 9.1.2.25.04.01.001.00254 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 2.120.000
Penerimaan Rp. 250 miliar
2495 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596476 9.1.2.25.04.01.001.00253 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 1.780.000
Penerimaan Rp. 100 miliar
2496 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596475 9.1.2.25.04.01.001.00252 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.550.000
Penerimaan Rp. 75 miliar
2497 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596474 9.1.2.25.04.01.001.00251 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 1.320.000
Penerimaan Rp. 50 miliar
2498 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596473 9.1.2.25.04.01.001.00250 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 1.090.000
Penerimaan Rp. 25 miliar
2499 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596472 9.1.2.25.04.01.001.00249 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 860.000
Penerimaan Rp. 10 miliar
2500 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596471 9.1.2.25.04.01.001.00248 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 770.000
Penerimaan Rp. 5 miliar
2501 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592431 9.1.2.25.04.01.001.00169 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 260.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2502 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592430 9.1.2.25.04.01.001.00168 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 220.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2503 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592429 9.1.2.25.04.01.001.00167 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 190.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2504 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592428 9.1.2.25.04.01.001.00166 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 160.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2505 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592427 9.1.2.25.04.01.001.00165 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.300.000
Bendahara Penerimaan
2506 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592426 9.1.2.25.04.01.001.00164 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 1.900.000
Bendahara Penerimaan
2507 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592425 9.1.2.25.04.01.001.00163 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.690.000
Bendahara Penerimaan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 121


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2508 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592424 9.1.2.25.04.01.001.00162 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.480.000
Bendahara Penerimaan
2509 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592423 9.1.2.25.04.01.001.00161 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 1.270.000
Bendahara Penerimaan
2510 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592422 9.1.2.25.04.01.001.00160 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 1.070.000
Bendahara Penerimaan
2511 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592421 9.1.2.25.04.01.001.00159 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 930.000
Bendahara Penerimaan
2512 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592420 9.1.2.25.04.01.001.00158 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 790.000
Bendahara Penerimaan
2513 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592419 9.1.2.25.04.01.001.00157 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 650.000
Bendahara Penerimaan
2514 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592418 9.1.2.25.04.01.001.00156 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 520.000
Bendahara Penerimaan
2515 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596470 9.1.2.25.04.01.001.00247 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 670.000
Penerimaan Rp. 2,5 miliar
2516 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596469 9.1.2.25.04.01.001.00246 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 570.000
Penerimaan Rp. 1 milliar
2517 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596468 9.1.2.25.04.01.001.00245 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 500.000
Penerimaan Rp. 500 juta
2518 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596467 9.1.2.25.04.01.001.00244 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 3.320.000
Rp. 50 miliar
2519 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596466 9.1.2.25.04.01.001.00243 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Sanrobone Tahun 702.600.000
2520 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596465 9.1.2.25.04.01.001.00242 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Mapsu Tahun 794.400.000
2521 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596464 9.1.2.25.04.01.001.00241 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 2.920.000
Rp. 25 miliar
2522 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596463 9.1.2.25.04.01.001.00240 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Pattoppakang Tahun 964.800.000
2523 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596462 9.1.2.25.04.01.001.00239 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Marbo Tahun 1.288.200.000
2524 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596461 9.1.2.25.04.01.001.00238 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Polsel Tahun 587.400.000
2525 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596460 9.1.2.25.04.01.001.00237 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bulukunyi Tahun 495.000.000
2526 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596459 9.1.2.25.04.01.001.00236 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2527 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596458 9.1.2.25.04.01.001.00235 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 2.520.000
Rp. 10 miliar
2528 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596457 9.1.2.25.04.01.001.00234 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 2.210.000
Rp. 5 miliar
2529 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596456 9.1.2.25.04.01.001.00233 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 1.910.000
Rp. 2,5 miliar
2530 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596455 9.1.2.25.04.01.001.00232 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 1.610.000
Rp. 1 milliar
2531 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596454 9.1.2.25.04.01.001.00231 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 1.410.000
Rp. 500 juta
2532 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596453 9.1.2.25.04.01.001.00230 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 1.200.000
Rp. 250 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 122


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2533 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596452 9.1.2.25.04.01.001.00229 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 1.010.000
2534 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596451 9.1.2.25.04.01.001.00228 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 7.370.000
Pengguna Anggaran (KPA)
2535 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596450 9.1.2.25.04.01.001.00227 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 6.330.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 1 triliun
2536 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596449 9.1.2.25.04.01.001.00226 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 5.810.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 750 miliar
2537 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604068 9.1.2.25.04.01.001.00342 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 420.000
Penerimaan Rp. 250 juta
2538 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604066 9.1.2.25.04.01.001.00340 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.420.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD)
2539 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592384 9.1.2.25.04.01.001.00122 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 1.180.000
2540 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592385 9.1.2.25.04.01.001.00123 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 1.370.000
2541 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592386 9.1.2.25.04.01.001.00124 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 1.550.000
2542 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592387 9.1.2.25.04.01.001.00125 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 1.810.000
2543 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592388 9.1.2.25.04.01.001.00126 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 2.050.000
2544 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592389 9.1.2.25.04.01.001.00127 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 2.300.000
2545 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592390 9.1.2.25.04.01.001.00128 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 2.550.000
2546 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592391 9.1.2.25.04.01.001.00129 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 2.860.000
2547 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592392 9.1.2.25.04.01.001.00130 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 3.170.000
2548 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592393 9.1.2.25.04.01.001.00131 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 3.490.000
2549 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592394 9.1.2.25.04.01.001.00132 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 3.800.000
2550 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592395 9.1.2.25.04.01.001.00133 Honorarium PPKD/KPA Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.420.000
2551 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592396 9.1.2.25.04.01.001.00134 Honorarium PPK SKPD Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 240.000
2552 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592397 9.1.2.25.04.01.001.00135 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 290.000
2553 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592398 9.1.2.25.04.01.001.00136 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 340.000
2554 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592399 9.1.2.25.04.01.001.00137 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 400.000
2555 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592400 9.1.2.25.04.01.001.00138 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 460.000
2556 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592401 9.1.2.25.04.01.001.00139 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 530.000
2557 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592402 9.1.2.25.04.01.001.00140 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 590.000
2558 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592403 9.1.2.25.04.01.001.00141 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 750.000
2559 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592404 9.1.2.25.04.01.001.00142 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 910.000
2560 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592405 9.1.2.25.04.01.001.00143 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 1.070.000
2561 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592406 9.1.2.25.04.01.001.00144 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 1.220.000
2562 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592407 9.1.2.25.04.01.001.00145 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 1.460.000
2563 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592408 9.1.2.25.04.01.001.00146 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.700.000
2564 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592409 9.1.2.25.04.01.001.00147 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.940.000
2565 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592410 9.1.2.25.04.01.001.00148 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 2.170.000
2566 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592411 9.1.2.25.04.01.001.00149 Honorarium PPK SKPD Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.650.000
2567 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592412 9.1.2.25.04.01.001.00150 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 200.000
Bendahara Penerimaan
2568 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592413 9.1.2.25.04.01.001.00151 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 250.000
Bendahara Penerimaan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 123


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2569 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596448 9.1.2.25.04.01.001.00225 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 5.290.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 500 miliar
2570 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596447 9.1.2.25.04.01.001.00224 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 4.770.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 250 miliar
2571 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596446 9.1.2.25.04.01.001.00223 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 1.520.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 50 miliar
2572 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592484 9.1.2.25.04.01.001.00222 Anggota Sekretariat TAPD Orang / Bulan 600.000
2573 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592483 9.1.2.25.04.01.001.00221 Sekretaris Sekretariat TAPD Orang / Bulan 900.000
2574 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592482 9.1.2.25.04.01.001.00220 Ketua Sekretariat TAPD Orang / Bulan 1.000.000
2575 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592481 9.1.2.25.04.01.001.00219 Anggota TAPD Orang / Bulan 1.300.000
2576 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592480 9.1.2.25.04.01.001.00218 Sekretaris TAPD Orang / Bulan 1.500.000
2577 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592479 9.1.2.25.04.01.001.00217 Wakil Ketua TAPD Orang / Bulan 2.000.000
2578 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592478 9.1.2.25.04.01.001.00216 Ketua TAPD Orang / Bulan 2.500.000
2579 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592477 9.1.2.25.04.01.001.00215 Pengarah TAPD Orang / Bulan 3.000.000
2580 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592476 9.1.2.25.04.01.001.00214 Pembina TAPD Orang / Bulan 3.500.000
2581 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592475 9.1.2.25.04.01.001.00213 Penyusunan Modul Diklat Per Modul 5.000.000
2582 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592474 9.1.2.25.04.01.001.00212 Telaah Bahasa Soal Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 20.000
Kabupaten/ Kota
2583 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592473 9.1.2.25.04.01.001.00211 Telaah Materi Soal Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 45.000
Kabupaten/ Kota
2584 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592472 9.1.2.25.04.01.001.00210 Honorarium Penyusunan Butir Soal Tingkat Per Butir Soal 100.000
Provinsi/ Kabupaten/ Kota
2585 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592471 9.1.2.25.04.01.001.00209 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2586 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592470 9.1.2.25.04.01.001.00208 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2587 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592469 9.1.2.25.04.01.001.00207 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2588 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592468 9.1.2.25.04.01.001.00206 Honorarium Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Siswa/Mata Ujian 5.000
2589 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592467 9.1.2.25.04.01.001.00205 Honorarium Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Orang / Hari 240.000
2590 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592466 9.1.2.25.04.01.001.00204 Honorarium Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Naskah/Pelajaran 150.000

2591 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592465 9.1.2.25.04.01.001.00203 Rohaniwan Orang / Kegiatan 400.000
2592 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592464 9.1.2.25.04.01.001.00202 Pembawa Acara Orang / Kegiatan 200.000
2593 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592463 9.1.2.25.04.01.001.00201 Moderator Orang / Kegiatan 400.000
2594 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592462 9.1.2.25.04.01.001.00200 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 2.380.000

2595 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592461 9.1.2.25.04.01.001.00199 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.110.000

2596 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592460 9.1.2.25.04.01.001.00198 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 1.920.000

2597 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592459 9.1.2.25.04.01.001.00197 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 1.730.000

2598 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592458 9.1.2.25.04.01.001.00196 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.540.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 124


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2599 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592457 9.1.2.25.04.01.001.00195 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.75 miliar sd Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.340.000

2600 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592456 9.1.2.25.04.01.001.00194 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.50 miliar sd Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.190.000

2601 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592455 9.1.2.25.04.01.001.00193 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.25 miliar sd Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.050.000

2602 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592454 9.1.2.25.04.01.001.00192 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.10 miliar sd Rp. 25 miliar Orang / Paket 910.000

2603 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592453 9.1.2.25.04.01.001.00191 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.010.000
Konstruksi)
2604 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592452 9.1.2.25.04.01.001.00190 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.670.000
Konstruksi)
2605 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592451 9.1.2.25.04.01.001.00189 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.420.000
Konstruksi)
2606 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592450 9.1.2.25.04.01.001.00188 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.180.000
Konstruksi)
2607 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592449 9.1.2.25.04.01.001.00187 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.940.000
Konstruksi)
2608 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592448 9.1.2.25.04.01.001.00186 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.340.000
(Konstruksi)
2609 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592447 9.1.2.25.04.01.001.00185 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.960.000
(Konstruksi)
2610 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592446 9.1.2.25.04.01.001.00184 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.690.000
(Konstruksi)
2611 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592445 9.1.2.25.04.01.001.00183 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.420.000
(Konstruksi)
2612 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592444 9.1.2.25.04.01.001.00182 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 2.150.000
(Konstruksi)
2613 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592443 9.1.2.25.04.01.001.00181 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 1.720.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2614 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592442 9.1.2.25.04.01.001.00180 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 1.410.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2615 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592441 9.1.2.25.04.01.001.00179 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.250.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2616 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592440 9.1.2.25.04.01.001.00178 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.100.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2617 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592439 9.1.2.25.04.01.001.00177 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 950.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 125


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2618 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592438 9.1.2.25.04.01.001.00176 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 800.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2619 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592437 9.1.2.25.04.01.001.00175 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 690.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2620 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604094 9.1.2.26.03.01.001.00117 Jasa Pembuat Uraian Berita Berita/Artikel Orang/Kali 5.000
2621 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604093 9.1.2.26.03.01.001.00116 Tenaga Lapangan Surveyor Orang / Bulan 700.000
2622 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604092 9.1.2.26.03.01.001.00115 Sopir Pejabat Sopir Bupati, Wakil Bupati, Sekda OB 1.000.000
2623 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604091 9.1.2.26.03.01.001.00114 Petugas Teknisi Listrik OB 700.000
2624 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604090 9.1.2.26.03.01.001.00113 Petugas Pengelola Sistem Informasi Lingkup Kabupaten, dan Sistem OB 700.000
Informasi Kesehatan
2625 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604071 9.1.2.26.03.01.001.00094 Insentif Tracer Tenaga pendukung Orang / Kegiatan 15.000
2626 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604072 9.1.2.26.03.01.001.00095 Honor Petugas Surveilans/Pengolah Data Honor Petugas Surveilans/Pengolah Data Orang 700.000

2627 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604073 9.1.2.26.03.01.001.00096 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Sarjana (S1) Orang / Bulan 2.600.000
2628 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604074 9.1.2.26.03.01.001.00097 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Master {S2) Orang / Bulan 2.800.000
2629 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604075 9.1.2.26.03.01.001.00098 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Doktor (S3) Orang / Bulan 3.000.000
2630 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599922 9.1.2.26.03.01.001.00089 Tenaga Fotografer Fotografer Bulan 750.000
2631 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599856 9.1.2.26.03.01.001.00088 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil DI/ DII/ DIII/ Sarjana Terapan Orang / Bulan 2.400.000
2632 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599855 9.1.2.26.03.01.001.00087 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil SLTA Orang / Bulan 2.100.000
2633 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604076 9.1.2.26.03.01.001.00099 Insentif Dokter Jaga IGD Hari Kerja orang/hari 100.000
2634 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599811 9.1.2.26.03.01.001.00086 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli dan Pengacara Orang 1.800.000

2635 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599809 9.1.2.26.03.01.001.00085 Juru Masak OB 1.000.000
2636 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599808 9.1.2.26.03.01.001.00084 Juru Masak OB 700.000
2637 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599807 9.1.2.26.03.01.001.00083 Pramusaji OB 700.000
2638 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599778 9.1.2.26.03.01.001.00081 Tenaga Lapangan Petugas Tanggap Bencana, Petugas Orang / Bulan 700.000
Darurat Daerah
2639 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5600392 9.1.2.26.03.01.001.00091 Jasa Operasional Panitia Pelaksana (P4KD) Pencalonan Pelaksanaan Pemilihan Orang/Wajib Pilih 7.000
Kepala Desa (P4KD)
2640 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604077 9.1.2.26.03.01.001.00100 Insentif Dokter Jaga IGD Hari Libur orang/hari 200.000
2641 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604078 9.1.2.26.03.01.001.00101 Tenaga Peliput Berita Reportase Bulan 750.000
2642 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604079 9.1.2.26.03.01.001.00102 Pembantu Operator Pembantu Operator Radio Jam 4.000
2643 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599777 9.1.2.26.03.01.001.00080 Tenaga Lapangan Petugas Loket, Karcis, Kasir, Petugas Orang / Bulan 300.000
Fogging
2644 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604080 9.1.2.26.03.01.001.00103 Tenaga Operator Dan Teknisi Operator Dan Teknisi Radio Jam 6.000
2645 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599776 9.1.2.26.03.01.001.00079 Tenaga Lapangan Petugas Kandang Peternakan, Sound Orang / Bulan 700.000
System, kompos
2646 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599775 9.1.2.26.03.01.001.00078 Tenaga Kesehatan Perawat, Bidan, Farmasi, Gizi, Kesehatan OB 700.000
Lingkungan, Laboratorium, Linen

2647 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599774 9.1.2.26.03.01.001.00077 Tenaga Lapangan Pengelola Bendungan OB 300.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 126


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2648 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599773 9.1.2.26.03.01.001.00076 Tenaga Lapangan Pemeliharaan bibit OB 300.000
2649 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604081 9.1.2.26.03.01.001.00104 Tenaga Penyiar Penyiar Radio Jam 13.000
2650 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604082 9.1.2.26.03.01.001.00105 Training Operator Pelatihan SIM PKB (Sistem informasi Kali 2.950.000
Manajemen Pengujian Kendaraan
Bermotor)
2651 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599772 9.1.2.26.03.01.001.00075 Sopir Pemadam Kebakaran OB 700.000
2652 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599771 9.1.2.26.03.01.001.00074 Sopir Operator Lampu Jalan, Angkutan OB 700.000
Sampah dan Tangki Penyiram
2653 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599770 9.1.2.26.03.01.001.00073 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Guru TPA/TKA/Imam Kelurahan Orang / Bulan 500.000
2654 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599769 9.1.2.26.03.01.001.00072 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Guru Mengaji OB 500.000
2655 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599765 9.1.2.26.03.01.001.00071 Tenaga Kesehatan Bidan di Daerah Terpencil OB 700.000
2656 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604083 9.1.2.26.03.01.001.00106 Honor Tracer Tenaga pendukung Orang 300.000
2657 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598879 9.1.2.26.03.01.001.00070 Sopir Operator Lampu Jalan, Angkutan OB 700.000
Sampah dan Tangki Penyiram
2658 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598878 9.1.2.26.03.01.001.00069 Sopir Pimpinan OPD, Kendaraan Dinas OB 700.000
Operasional, Sopir Operasional Kantor
Bupati
2659 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604084 9.1.2.26.03.01.001.00107 Pengadaan Website Pengadaan Website Set 6.800.000
2660 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599953 9.1.2.26.03.01.001.00090 Tenaga Peliput Reporter Bulan 750.000
2661 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598877 9.1.2.26.03.01.001.00068 Sopir Pemadam Kebakaran OB 700.000
2662 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604085 9.1.2.26.03.01.001.00108 Belanja Honor Tenaga Kesehatan Non Asn Honor Tenaga Kesehatan Non Asn Orang/Bulan 700.000
2663 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604086 9.1.2.26.03.01.001.00109 Tenaga Kesehatan Analis, Medis Paramedis, Perawat, OB 500.000
Petugas Gizi, Petugas Promosi di
Puskesmas
2664 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604087 9.1.2.26.03.01.001.00110 Tenaga Dokter Dokter Umum dan Dokter Gigi di OB 800.000
Puskesmas
2665 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604088 9.1.2.26.03.01.001.00111 Resepsionis Front Office, Informasi di Perkantoran OB 500.000

2666 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598866 9.1.2.26.03.01.001.00066 Petugas Keamanan Orang / Bulan 700.000
2667 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598865 9.1.2.26.03.01.001.00065 Petugas Kebersihan OB 700.000
2668 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598864 9.1.2.26.03.01.001.00064 Petugas Kebersihan Kantor Kecamatan/Kelurahan OB 300.000
2669 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598863 9.1.2.26.03.01.001.00063 Petugas Teknisi Server OB 700.000
2670 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598862 9.1.2.26.03.01.001.00062 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Imam Masjid Orang / Bulan 1.000.000
2671 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598861 9.1.2.26.03.01.001.00061 Imam Lingkungan Desa/Kelurahan Orang / Bulan 200.000
2672 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604089 9.1.2.26.03.01.001.00112 Instruktur Lapangan OB 700.000
2673 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604070 9.1.2.26.03.01.001.00093 Beracara Orang 1.800.000
2674 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604069 9.1.2.26.03.01.001.00092 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli Orang 1.800.000
2675 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5622235 9.1.2.26.03.01.001.00119 Tenaga lapangan Non ASN OB 400.000
2676 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5592379 9.1.2.26.03.01.001.00060 Penyuluh Non PNS Orang / Bulan 1.000.000
2677 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604095 9.1.2.26.03.01.001.00118 Tenaga Kameramen Fotografer Bulan 750.000
2678 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636139 9.1.2.26.03.01.001.00120 Petugas Keamanan Kecamatan/Kelurahan OB 350.000
2679 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636141 9.1.2.26.03.01.001.00122 Imam Lingkungan Kelurahan OB 300.000
2680 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636142 9.1.2.26.03.01.001.00123 Kepala Lingkungan Kelurahan OB 500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 127


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2681 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636143 9.1.2.26.03.01.001.00124 Tenaga Administrasi Kantor Kelurahan OB 500.000
2682 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604387 9.1.2.27.01.01.001.00007 Operasional Pendampingan Pasca Persalinan Di Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga Desa
2683 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5600013 9.1.2.27.01.01.001.00004 Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Orang/kali 244.700
Ketiga
2684 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5603929 9.1.2.27.01.01.001.00006 Uang Bantuan untuk warga belajar kesetaraan Orang 100.000
Ketiga (Paket A,B C dan KF)
2685 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604388 9.1.2.27.01.01.001.00008 Operasional Pendampingan Ibu Hamil Di Desa Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga
2686 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5600014 9.1.2.27.01.01.001.00005 Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mow Orang/kali 300.000
Ketiga
2687 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5599156 9.1.2.27.02.01.001.00008 Transport Peserta Pemadam Kebakaran Orang/Kegiatan 150.000
Masyarakat
2688 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5599813 9.1.2.27.02.01.001.00009 Transport Peserta Orang/Kegiatan 150.000
Masyarakat
2689 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642125 9.1.2.27.03.01.001.00004 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 81.743.350
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK Reguler
2690 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604389 9.1.2.27.03.01.001.00001 Operasional Pendampingan Calon Pengantin Di Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga/Masyarakat Lainnya Desa
2691 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642123 9.1.2.27.03.01.001.00002 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 91.247.000
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK SD
2692 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642124 9.1.2.27.03.01.001.00003 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 21.824.100
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK Reguler PAUD
2693 9.1.9.03.01.01.001 Beban Lain-lain 5604097 9.1.9.03.01.01.001.00007 Sertifikasi SSL SSL sectigo positiveSSL EV Bulan 125.000
2694 9.1.9.03.01.01.001 Beban Lain-lain 5604096 9.1.9.03.01.01.001.00006 Persiapan Lahan Untuk Lahan Tambak M2 15.000
2695 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603915 9.2.3.02.01.01.001.00001 Pekarangan Pangan Lestari-Pengembangan DAK Non Fisik Paket 15.000.000
Kabupaten/Kota
2696 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603923 9.2.3.02.01.01.001.00008 Biaya Pendukung Pembangunan, Rehabilitasi dan DAK Fisik Penugasan Paket 7.000.000
Kabupaten/Kota Pemeliharaan Embung Pertanian
2697 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603921 9.2.3.02.01.01.001.00007 Pembangunan Jalan Usaha Tani DAK Fisik Penugasan Unit 100.000.000
Kabupaten/Kota
2698 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603920 9.2.3.02.01.01.001.00006 Pembangunan Jalan Produksi DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
Kabupaten/Kota
2699 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603919 9.2.3.02.01.01.001.00005 Combine Harvester Besar/ Combine Harvester DAK Fisik Penugasan Unit 450.000.000
Kabupaten/Kota Multifungsi
2700 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603916 9.2.3.02.01.01.001.00002 Pekarangan Pangan Lestari DAK Non Fisik Paket 240.000.000
Kabupaten/Kota
2701 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603927 9.2.3.02.01.01.001.00012 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dalam DAK Fisik Penugasan Unit 75.000.000
Kabupaten/Kota
2702 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603926 9.2.3.02.01.01.001.00011 Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersier DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
Kabupaten/Kota
2703 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603925 9.2.3.02.01.01.001.00010 Biaya Pendukung Pembangunan, Rehabilitasi dan DAK Fisik Penugasan Paket 58.000.000
Kabupaten/Kota Pemeliharaan Jaringan Irigasi Usaha Tani

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 128


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2704 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603924 9.2.3.02.01.01.001.00009 Pembangunan Embung DAK Fisik Penugasan Unit 120.000.000
Kabupaten/Kota
2705 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603918 9.2.3.02.01.01.001.00004 Colour Sorter (kapasitas Pengumpanan Min. 500 DAK Fisik Penugasan Unit 400.000.000
Kabupaten/Kota Kg/Jam)
2706 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603917 9.2.3.02.01.01.001.00003 Pendataan Pertanian DAK Non Fisik Paket 63.900.000
Kabupaten/Kota
2707 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603928 9.2.3.02.01.01.001.00013 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dangkal DAK Fisik Penugasan Unit 25.000.000
Kabupaten/Kota
2708 5598952 0,00001 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU SD DAK FISIK Paket 630.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 129


LAMPIRAN II
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR TENTANG
STANDAR BIAYA UMUM T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598938 1.1.7.01.01.01.022.00441 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Sekolah Nonformal/Kesetaraan
2 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598973 1.1.7.01.01.01.022.00468 Pembangunan ruang laboratorium komputer Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 554.735.045
Lainnya beserta perabotnya
3 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598972 1.1.7.01.01.01.022.00467 Pembangunan ruang UKS beserta perabotnya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 473.248.364
Lainnya Tingkat SMP
4 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598908 1.1.7.01.01.01.022.00425 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya PAUD
5 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598966 1.1.7.01.01.01.022.00466 Pembangunan Ruang UKS PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.036.442.400
Lainnya
6 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598965 1.1.7.01.01.01.022.00465 Pembangunan Ruang Guru dan Kepala Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 604.591.400
Lainnya PAUD
7 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598964 1.1.7.01.01.01.022.00464 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 103.624.100
Lainnya PAUD
8 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598909 1.1.7.01.01.01.022.00426 Pemeliharaan Rutin Gedung/Ruang Kelas/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Guru PAUD
9 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598961 1.1.7.01.01.01.022.00463 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
10 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598960 1.1.7.01.01.01.022.00462 Penambahan Ruang Kelas Baru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
11 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598959 1.1.7.01.01.01.022.00461 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 630.000.000
Lainnya
12 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598958 1.1.7.01.01.01.022.00460 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
13 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598957 1.1.7.01.01.01.022.00459 Pembangunan Perpustakaan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 621.349.000
Lainnya
14 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598956 1.1.7.01.01.01.022.00458 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah SD
15 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598955 1.1.7.01.01.01.022.00457 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
16 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598910 1.1.7.01.01.01.022.00427 Rehabilitasi Sedang/Berat Pembangunan Sarana, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Prasarana dan Utilitas PAUD
17 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598911 1.1.7.01.01.01.022.00428 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Kelas/Ruang Guru PAUD
18 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598901 1.1.7.01.01.01.022.00424 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 130


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
19 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598953 1.1.7.01.01.01.022.00455 Penambahan Ruang Kelas Baru SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
20 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598951 1.1.7.01.01.01.022.00453 Pembangunan Gedung/Ruang Kelas/Ruang Guru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 100.000.000
Lainnya Nonformal/Kesetaraan
21 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598912 1.1.7.01.01.01.022.00429 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.950.000.000
Lainnya SMP
22 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598913 1.1.7.01.01.01.022.00430 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya
23 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598950 1.1.7.01.01.01.022.00452 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
24 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598914 1.1.7.01.01.01.022.00431 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 923.651.000
Lainnya
25 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598916 1.1.7.01.01.01.022.00432 Pembangunan Gedung/Ruang Kelas/Ruang Guru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 85.000.000
Lainnya PAUD
26 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598920 1.1.7.01.01.01.022.00433 Pembangunan Ruang Serba Guna/Aula SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
27 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598949 1.1.7.01.01.01.022.00451 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 65.000.000
Lainnya Sekolah Nonformal/Kesetaraan
28 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598923 1.1.7.01.01.01.022.00434 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
29 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598924 1.1.7.01.01.01.022.00435 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya SMP
30 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598948 1.1.7.01.01.01.022.00450 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 6.022.919.000
Lainnya
31 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598947 1.1.7.01.01.01.022.00449 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Kelas/Ruang Guru Pendidikan
Nonformal/Kesetaraan
32 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598946 1.1.7.01.01.01.022.00448 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru/Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/TU SD
33 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598925 1.1.7.01.01.01.022.00436 Penambahan Ruang Kelas Baru SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
34 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598926 1.1.7.01.01.01.022.00437 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
35 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598888 1.1.7.01.01.01.022.00423 Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Lainnya Ruangan SMP
36 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598928 1.1.7.01.01.01.022.00438 Pemeliharaan Rutin Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
37 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598929 1.1.7.01.01.01.022.00439 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Sekolah SD
38 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598945 1.1.7.01.01.01.022.00447 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Unit Kesehatan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah SD

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 131


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
39 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598944 1.1.7.01.01.01.022.00446 Rehabilitasi Sedang/Berat Pembangunan Sarana, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 70.000.000
Lainnya Prasarana dan Utilitas Sekolah
Nonformal/Kesetaraan
40 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598943 1.1.7.01.01.01.022.00445 Rehabilitasi Sedang/Berat Perpustakaan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 600.000.000
Lainnya SD
41 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598942 1.1.7.01.01.01.022.00444 Pemeliharaan Rutin Gedung/Ruang Kelas/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Guru Pendidikan Nonformal/Kesetaraan

42 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598941 1.1.7.01.01.01.022.00443 Rehabilitasi Sedang/Berat Sarana, Prasarana dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Utilitas Sekolah SD
43 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598940 1.1.7.01.01.01.022.00442 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
44 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598931 1.1.7.01.01.01.022.00440 Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Ruangan SD
45 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598954 1.1.7.01.01.01.022.00456 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
46 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598979 1.1.7.01.01.01.022.00472 Pembangunan ruang perpustakaan beserta Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.855.692.000
Lainnya perabotnya
47 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598978 1.1.7.01.01.01.022.00471 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 2.691.614.100
Lainnya Tingkat SD
48 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598977 1.1.7.01.01.01.022.00470 Pembangunan ruang guru beserta perabotnya SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 583.007.400
Lainnya
49 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598974 1.1.7.01.01.01.022.00469 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 3.481.170.000
Lainnya Tingkat SMP
50 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592685 1.1.7.01.01.04.001.00017 Biaya BBM Kendaraan Roda 6 Unit / Tahun 29.688.000
51 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592680 1.1.7.01.01.04.001.00012 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Anggota DPRD Unit / Tahun 32.800.000

52 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592681 1.1.7.01.01.04.001.00013 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda 4 Unit / Tahun 26.904.000
(Empat)
53 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592682 1.1.7.01.01.04.001.00014 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Double Unit / Tahun 29.056.000
Gardan
54 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592683 1.1.7.01.01.04.001.00015 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda 2 Unit / Tahun 2.912.000
(Dua)
55 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592684 1.1.7.01.01.04.001.00016 Biaya BBM Kendaraan Operasional dalam Unit / Tahun 7.800.000
Lingkungan Kantor
56 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592686 1.1.7.01.01.04.001.00018 Biaya BBM Kendaraan Speedboat Unit / Tahun 16.192.000
57 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592687 1.1.7.01.01.04.001.00019 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Eselon II Unit / Tahun 30.904.000
58 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592679 1.1.7.01.01.04.001.00011 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Kepala Daerah Unit / Tahun 33.520.000
/ Ketua DPRD
59 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598939 1.1.7.01.01.05.002.00028 Pengadaan Mebel Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 450.000.000

60 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598937 1.1.7.01.01.05.002.00027 Pengadaan Mebel Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000
Nonformal/Kesetaraan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 132


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
61 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598907 1.1.7.01.01.05.002.00026 Pengadaan Mebel PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000

62 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598892 1.1.7.01.01.05.002.00025 Pengadaan Mebel Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

63 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5594681 1.1.7.01.01.11.002.00039 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Sarana dan prasarana budidaya sistem Keg 481.250.000
usaha pembudidaya ikan skala kecil polikultur (udang, bandeng, rumput laut)
(DAK Dinas Kelautan dan Perikanan)

64 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5594680 1.1.7.01.01.11.002.00038 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Sarana dan prasarana budidaya ikan Keg 137.500.000
usaha pembudidaya ikan skala kecil tawar (nila, gurame, lele,
patin)Penunjang Kegiatan (DAK Dinas
Kelautan dan Perikanan)
65 1.1.7.01.02.04.053 Suku Cadang Alat Laboratorium 5598970 1.1.7.01.02.04.053.00001 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 297.240.000
Biologi pengetahuan alam (IPA) Biologi
66 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604381 1.1.7.01.03.03.007.00026 Dukungan Bahan Media KIE (Momentum dan DAK Non Fisik BOKB Paket 25.000.000
Kearifan Lokal)
67 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604382 1.1.7.01.03.03.007.00027 Dukungan Bahan Media KIE (Media Cetak) DAK Non Fisik BOKB Paket 20.640.000
68 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604383 1.1.7.01.03.03.007.00028 Biaya Cetak Data Keluarga Beresiko Stunting DAK Non Fisik BOKB Paket 7.220.000
69 1.1.7.01.03.05.001 Persediaan Dokumen/Administrasi 5641968 1.1.7.01.03.05.001.00001 Biaya Tender (DAK) DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 23.800.000
Tender
70 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603913 1.1.7.01.03.06.012.00048 Alat Untuk Endcode Alat Untuk Encode Chip ( e-KTP ) Buah 3.850.000
71 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5594682 1.1.7.01.04.01.001.00249 pengganti plasma golongan gelatin inf Botol 145.015
72 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5622229 1.1.7.01.04.02.001.00017 Penyediaan Bahan, Obat dan Alat Kesehatan Dukungan Penjaminan Kesehatan Paket 52.917.015
Hewan Hewan
73 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5592678 1.1.7.01.07.01.001.00066 Biaya Konsumsi Snack Orang / Kali 15.000
74 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5592677 1.1.7.01.07.01.001.00065 Biaya Konsumsi Makanan Orang / Kali 25.000
75 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592676 1.3.2.02.01.01.001.00011 Kendaraan Dinas Pejabat Eselon II Sulawesi Selatan Unit 513.850.000
76 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592675 1.3.2.02.01.01.001.00010 Kendaraan Dinas Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan Unit 513.850.000
77 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592674 1.3.2.02.01.01.001.00009 Kendaraan Dinas Ketua DPRD Sulawesi Selatan Unit 632.646.000
78 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592673 1.3.2.02.01.01.001.00008 Kendaraan Dinas WKDH Sulawesi Selatan Unit 632.646.000
79 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592672 1.3.2.02.01.01.001.00007 Kendaraan Dinas KDH Sulawesi Selatan Unit 702.940.000
80 1.3.2.02.01.01.006 Kendaraan Dinas Bermotor 5592671 1.3.2.02.01.01.006.00001 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 468.830.000
Perorangan Lainnya Roda 4 (empat) jenis Double Gardan

81 1.3.2.02.01.02.001 Bus (Penumpang 30 Orang Keatas) 5592670 1.3.2.02.01.02.001.00001 Kendaraan Operasional Bus Roda 6 dan/ atau Bus Unit 1.184.787.000
Besar
82 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 29 5592669 1.3.2.02.01.02.002.00014 Kendaraan Operasional Bus Roda 6 dan/ atau Bus Unit 718.252.000
Orang) Sedang
83 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 29 5592668 1.3.2.02.01.02.002.00013 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 377.950.000
Orang) Roda 4 (empat) jenis Minibus
84 1.3.2.02.01.02.003 Mini Bus (Penumpang 14 Orang 5592667 1.3.2.02.01.02.003.00001 Kendaraan Operasional Bus Roda 4 dan/ atau Bus Unit 360.942.000
Kebawah) Kecil

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 133


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
85 1.3.2.02.01.03.002 Pick Up 5592666 1.3.2.02.01.03.002.00005 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 252.844.000
Roda 4 (empat) jenis Pick Up
86 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5592664 1.3.2.02.01.04.001.00008 Kendaraan Operasional Kantor Roda 2 (dua) Sulawesi Selatan Unit 20.000.000
87 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5592665 1.3.2.02.01.04.001.00009 Kendaraan Lapangan Roda 2 (dua) Sulawesi Selatan Unit 33.892.000
88 1.3.2.02.03.01.006 Kapal Motor 5622228 1.3.2.02.03.01.006.00002 Sewa Penyebrangan Antar Pulau Sewa Penyebrangan Antar Pulau kali 1.000.000
89 1.3.2.02.03.02.010 Alat Angkutan Apung Bermotor Untuk 5594683 1.3.2.02.03.02.010.00005 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Perahu/kapal penangkap ikan untuk Keg 875.000.000
Penumpang Lainnya usaha nelayan kecil perairan laut berukuran lebih kecil dari 5
GT beserta mesin, alat penangkap ikan
dan sarana pendukung kegiatan
penangkapan ikan (DAK Dinas Kelautan
dan Perikanan)

90 1.3.2.05.01.03.011 Mesin Fotocopy Lainnya 5604392 1.3.2.05.01.03.011.00001 Mesin Fotocopy 600 x 600 dpi Resolution Unit 100.690.000
91 1.3.2.05.01.04.018 Kontainer 5604390 1.3.2.05.01.04.018.00001 Box Kontainer Besi, spandek Unit 3.750.000
92 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598936 1.3.2.05.02.06.077.00110 Pengadaan Alat Rumah Tangga Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Use) Lainnya
93 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5594684 1.3.2.05.02.06.077.00106 Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan Kelurahan se Kab. Takalar Kegiatan 109.800.000
Use) Lainnya
94 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598891 1.3.2.05.02.06.077.00107 Pengadaan Alat Rumah Tangga Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Use) Lainnya
95 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598934 1.3.2.05.02.06.077.00109 Pengadaan Alat Rumah Tangga Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Use) Lainnya Nonformal/Kesetaraan
96 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598906 1.3.2.05.02.06.077.00108 Pengadaan Alat Rumah Tangga PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 45.000.000
Use) Lainnya
97 1.3.2.06.01.04.006 Mesin Cetak 5604391 1.3.2.06.01.04.006.00001 Mesin Digital Printing Cetak spanduk, wallpaper, banner Unit 188.690.000
98 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum Lainnya 5599764 1.3.2.07.01.01.169.00068 Uks Kit Uks Kit Sekolah Set 4.000.000
99 1.3.2.08.01.11.208 Alat Laboratorium Umum Lainnya 5594685 1.3.2.08.01.11.208.00013 Pengadaan modal alat Laboratorium Pengadaan Peralatan Online Monitoring Kegiatan 2.730.000.000
System Pemeriksaan Kualitas Air Sungai
(DAK Penugasan Bidang Lingkungan
Hidup dan Kehutanan)

100 1.3.2.08.01.20.018 Alat Laboratorium Fisika Lainnya 5598971 1.3.2.08.01.20.018.00005 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 318.480.000
pengetahuan alam (IPA) Fisika
101 1.3.2.08.03.01.009 Kartu Kalimat Huruf Cetak 5600010 1.3.2.08.03.01.009.00002 Kartu Uji Smart Card Per Keping 33.500
102 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598963 1.3.2.08.03.15.005.00004 Pengadaan Alat Permainan Edukatif (APE) Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 575.000.000

103 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598903 1.3.2.08.03.15.005.00001 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 50.000.000

104 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598905 1.3.2.08.03.15.005.00003 Pengadaan Perlengkapan PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 50.000.000

105 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598904 1.3.2.08.03.15.005.00002 Pengadaan Perlengkapan Siswa PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 134


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
106 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598930 1.3.2.08.03.16.001.00007 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Nonformal/Kesetaraan
107 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598932 1.3.2.08.03.16.001.00008 Pengadaan Perlengkapan Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 200.000.000
Nonformal/Kesetaraan
108 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598933 1.3.2.08.03.16.001.00009 Pengadaan Perlengkapan Siswa SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

109 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598935 1.3.2.08.03.16.001.00010 Pengadaan Perlengkapan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 2.350.000.000

110 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598968 1.3.2.08.03.16.001.00011 Pengadaan media pendidikan Tingkat SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 90.000.000

111 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598889 1.3.2.08.03.16.001.00002 Pengadaan Perlengkapan Siswa SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 150.000.000

112 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598902 1.3.2.08.03.16.001.00005 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 250.000.000

113 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598898 1.3.2.08.03.16.001.00004 Perlengkapan Belajar Peserta Didik SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 250.000.000

114 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5603922 1.3.2.08.03.16.001.00012 Perlengkapan Dasar Buku Teks Peserta Didik Dak Dinas Pendidikan dan Kebudaaan Paket 250.000.000

115 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598890 1.3.2.08.03.16.001.00003 Pengadaan Perlengkapan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

116 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598927 1.3.2.08.03.16.001.00006 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

117 1.3.2.08.07.01.022 Alat Laboratorium Kwalitas Air Dan 5598980 1.3.2.08.07.01.022.00004 Pengadaan Peralatan Online Monitoring Sistem DAK Penugasan Paket 1.299.999.800
Tanah Lainnya (ONLIMO)
118 1.3.2.08.07.06.001 Alat Laboratorium Lingkungan Hidup 5594686 1.3.2.08.07.06.001.00002 Jasa Instalasi Lemari Asam Setup Pipa Saluran, Pemasangan Set 9.000.000
Lainnya Instalasi Kabel, Pemasangan Pipa Air
MAsuk dan Pembuangan di Sanitary
Chamber, Setup/Comission Rangkaian
Control dan Main Power Motor Blower
dan Light Chamber, Pengetesan dan Uji
Fungsi
119 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622247 1.3.2.08.09.01.026.00045 Timbangan Digital Alkes Alat 168.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

120 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622238 1.3.2.08.09.01.026.00043 Pengujian Pentanahan (Grounding) Prasarana Alat 348.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

121 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622239 1.3.2.08.09.01.026.00044 Inspeksi Instalasi Listrik Medis Prasarana Unit 1.100.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

122 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5594687 1.3.2.10.01.01.004.00003 Sewa Hosting 1 tahun Set 5.000.000
123 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5603912 1.3.2.10.01.01.004.00005 Sewa Hosting 40 GB, 1 Tahun Tahun 4.805.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 135


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
124 1.3.2.10.01.02.010 Personal Komputer Lainnya 5599767 1.3.2.10.01.02.010.00020 Belanja Modal Alat Kantor Lainnya Pengadaan Sarana Prasarana Kegiatan 65.000.000
Infrastruktur Sistem Informasi Keluarga
di Balai Penyuluhan KB (DAK Keluarga
Berencana)
125 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5598969 1.3.2.10.02.05.001.00024 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 125.000.000
Komunikasi (TIK) Tingkat SMP
126 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5598976 1.3.2.10.02.05.001.00025 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.500.000.000
Komunikasi (TIK)
127 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598895 1.3.3.01.01.01.001.00059 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SMP
128 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598918 1.3.3.01.01.01.001.00060 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SMP
129 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598886 1.3.3.01.01.01.001.00058 Pemeliharaan Rutin Rumah Dinas Kepala Sekolah, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Guru, Penjaga Sekolah SMP
130 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5603914 1.3.3.01.01.01.001.00061 Pembangunan BPP Kecamatan Kepulauan Tidak Bertingkat Paket 200.000.000
Tanakeke
131 1.3.3.01.01.05.001 Bangunan Gedung Laboratorium 5598921 1.3.3.01.01.05.001.00002 Pembangunan Laboratorium SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen
132 1.3.3.01.01.05.001 Bangunan Gedung Laboratorium 5598897 1.3.3.01.01.05.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Laboratorium SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen
133 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598887 1.3.3.01.01.06.019.00012 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah SMP
134 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598893 1.3.3.01.01.06.019.00013 Rehabilitasi Sedang/Berat Sarana, Prasarana dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Utilitas Sekolah SMP
135 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598915 1.3.3.01.01.06.019.00015 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000
Sekolah SMP
136 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598900 1.3.3.01.01.06.019.00014 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Unit Kesehatan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah SMP
137 1.3.3.01.01.09.001 Bangunan Gedung Pertemuan 5598896 1.3.3.01.01.09.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Serba Guna/Aula Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen SMP
138 1.3.3.01.01.12.001 Gedung Pertokoan/Koperasi/Pasar 5598884 1.3.3.01.01.12.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Kantin Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen

139 1.3.3.01.01.12.001 Gedung Pertokoan/Koperasi/Pasar 5598885 1.3.3.01.01.12.001.00002 Pembangunan Kantin Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000
Permanen

140 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan 5598922 1.3.3.01.01.16.001.00002 Pembangunan Perpustakaan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen
141 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan 5598899 1.3.3.01.01.16.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Perpustakaan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen SMP
142 1.3.3.01.01.27.004 Bangunan Tempat Pelelangan Ikan 5622230 1.3.3.01.01.27.004.00001 Penataan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Penataan Lapak/Prasarana Tempat Paket 165.000.000
(Tpi) Lainnya Pelelangan Ikan (TPI) Beba

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 136


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
143 1.3.3.01.01.29.001 Bangunan Untuk Kandang 5622222 1.3.3.01.01.29.001.00003 Pembuatan Kandang Ayam Petelur Sesuai standar pembuatan kandang M2 2.628.500
ayam petelur
144 1.3.3.01.01.32.001 Bangunan Tempat Parkir 5598917 1.3.3.01.01.32.001.00002 Pembangunan Fasilitas Parkir SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000

145 1.3.3.01.01.32.001 Bangunan Tempat Parkir 5598894 1.3.3.01.01.32.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Fasilitas Parkir SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

146 1.3.3.01.02.05.001 Asrama Permanen 5598919 1.3.3.01.02.05.001.00001 Pembangunan Asrama Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

147 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5622241 1.3.5.01.01.01.012.00058 Tematik 4 SD T5 Pahlawanku Buku Guru Buah 56.500
148 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594691 1.3.5.02.03.02.001.00051 Pendaftaran Rekor Muri Kabupaten Takalar Rekor Muri Untuk 1 Kegiatan Di Paket 87.000.000
Kabupaten Takalar Termasuk Piagam
Rekor Reguler, Piagam Tambahan 2 Asli
Dan Akomodasi Dng Jasa Tim Museum
Rekor Muri
149 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594690 1.3.5.02.03.02.001.00050 Juara 3 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 3 Sistem Group 2.000.000
Kompetisi
150 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594689 1.3.5.02.03.02.001.00049 Juara 1 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 1 Sistem Group 4.000.000
Kompetisi
151 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594688 1.3.5.02.03.02.001.00048 Juara 3 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 3 Sistem Gugur Orang 1.000.000

152 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594698 1.3.5.02.03.02.001.00058 Juara 2 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 2 Sistem Gugur Orang 1.500.000

153 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594697 1.3.5.02.03.02.001.00057 Juara III Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 500.000

154 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594696 1.3.5.02.03.02.001.00056 Juara I Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 1.000.000

155 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594695 1.3.5.02.03.02.001.00055 Juara II Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 750.000

156 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594694 1.3.5.02.03.02.001.00054 Juara 1 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 1 Sistem Gugur Orang 2.000.000

157 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594693 1.3.5.02.03.02.001.00053 Juara 2 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 2 Sistem Group 3.000.000
Kompetisi
158 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594692 1.3.5.02.03.02.001.00052 Juara Favorit /Harapan I/Harapan II/Harapan III Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 300.000

159 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5594700 1.5.2.01.01.01.002.00181 Sewa Tenda Sarnafyl Tenda Sarnafyl Uk. 5 X 5 Meter Hari 1.000.000
160 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5594699 1.5.2.01.01.01.002.00180 Sewa Sound System 10.000 Watt Set 1.800.000
161 1.5.2.01.01.01.003 Sewa Gedung Dan Bangunan 5594701 1.5.2.01.01.01.003.00013 Sewa Rumah Tunggu Kelahiran Rumah Unit 15.000.000
162 1.5.4.01.01.02.003 Aset Tetap Gedung Dan Bangunan 5622237 1.5.4.01.01.02.003.00001 Belanja Modal Alat Laboratorium Pengadaan Peralatan Online Sistem Paket 1.299.999.800
Yang Tidak Digunakan Dalam Monitoring (ONLLIMO)
Operasional Pemerintah
163 9.1.1.05.10.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594702 9.1.1.05.10.01.001.00003 Pajak Penerangan Jalan Non ASN Tahun 19.000.000
Pajak Penerangan Jalan - LO

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 137


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
164 9.1.1.05.12.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594703 9.1.1.05.12.01.001.00003 Pajak Air Bawah Tanah Non ASN Tahun 4.250.000
Pajak Air Tanah - LO
165 9.1.1.05.15.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594704 9.1.1.05.15.01.001.00003 PBB-P2 Non ASN Tahun 7.500.000
Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan
dan Perkotaan - LO

166 9.1.1.05.16.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594705 9.1.1.05.16.01.001.00003 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan Non ASN Tahun 28.900.000
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan - LO
167 9.1.1.05.16.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594706 9.1.1.05.16.01.001.00004 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan Non ASN Tahun 28.900.000
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan - LO
168 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594708 9.1.1.07.01.01.001.00014 Uang Lembur Golongan III Orang/Jam 15.000
169 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594710 9.1.1.07.01.01.001.00016 Uang Lembur Golongan I Orang/Jam 12.000
170 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594709 9.1.1.07.01.01.001.00015 Uang Lembur Golongan IV Orang/Jam 17.000
171 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594707 9.1.1.07.01.01.001.00013 Uang Lembur Golongan II Orang/Jam 14.000
172 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594713 9.1.2.01.05.01.001.00008 Handscoun S Dos 165.000
kebersihan dan bahan pembersih
173 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594711 9.1.2.01.05.01.001.00006 Jelly Doppler Botol 85.000
kebersihan dan bahan pembersih
174 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594712 9.1.2.01.05.01.001.00007 Jasa Pengharum Ruangan Otomatis Unit 1.297.560
kebersihan dan bahan pembersih
175 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5599768 9.1.2.01.05.01.001.00009 Sanitizer Sanitizer Kloset Unit 650.000
kebersihan dan bahan pembersih
176 9.1.2.01.08.01.001 Beban Persediaan pengisian isi tabung 5594714 9.1.2.01.08.01.001.00002 Belanja Bahan/Material Belanja Oksigen Bulan 238.000
gas
177 9.1.2.01.09.01.001 Beban Bahan Pakai Habis Lainnya 5594715 9.1.2.01.09.01.001.00002 Biaya BMHP Puskesmas Bulan 7.000.000
178 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594720 9.1.2.03.02.01.001.00010 Biaya Tarif Pdam Ii D Pemakaian 0-12 M³ 0-12 m³ M3 3.000
179 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594718 9.1.2.03.02.01.001.00008 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 13-20 M³ 13-20 m³ M3 3.200
180 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594719 9.1.2.03.02.01.001.00009 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 21-30 M³ 21-30 m³ M3 3.400
181 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594716 9.1.2.03.02.01.001.00006 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 31 M³ 31 m³ M3 3.600
182 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594717 9.1.2.03.02.01.001.00007 Pembayaran Air PDAM M3 28.580.900
183 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594227 9.1.2.03.03.01.001.00040 Biaya Beban Listrik Reguler 450 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kVA/Bulan 20.000
184 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594246 9.1.2.03.03.01.001.00059 Belanja Beban Listrik 33000 Va Bulan 18.781.184
185 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594245 9.1.2.03.03.01.001.00058 Listrik Reguler 900 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 600
186 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594244 9.1.2.03.03.01.001.00057 Listrik Reguler 6.600 Va S.D 200 Kva Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.352
187 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594236 9.1.2.03.03.01.001.00049 Listrik Reguler 1.300 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.049
188 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594235 9.1.2.03.03.01.001.00048 Listrik Reguler Golongan Tarif P-3/TR Rp/kWh 1.352
189 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594234 9.1.2.03.03.01.001.00047 Listrik Prabayar 6.600 Va S.D 200 Kva Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.352
190 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594233 9.1.2.03.03.01.001.00046 Listrik Prabayar 2.200 Va S.D 5.500 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.076
191 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594232 9.1.2.03.03.01.001.00045 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 630 kVA S.d < 1.250 kVA Wat / Bulan 5.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 138


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
192 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594231 9.1.2.03.03.01.001.00044 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 200 kVA S.d < 630 kVA Wat / Bulan 4.000.000

193 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594230 9.1.2.03.03.01.001.00043 Listrik Prabayar 1.300 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.049
194 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594229 9.1.2.03.03.01.001.00042 Biaya Pasang Sambungan Listrik Baru 2200 Watt Unit 2.596.660
195 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594228 9.1.2.03.03.01.001.00041 Biaya Beban Listrik Reguler 900 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kVA/Bulan 24.600
196 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594226 9.1.2.03.03.01.001.00039 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Kubikel Saluran Udara Tegangan < 5 kms Unit 4.000.000
dan Jaringan
197 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594225 9.1.2.03.03.01.001.00038 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Kubikel Kubikel Unit 2.000.000
dan Jaringan
198 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594224 9.1.2.03.03.01.001.00037 Biaya Pasang Baru Listrik Daya 900 VA Unit 863.000
199 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594223 9.1.2.03.03.01.001.00036 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 1.300 ke 2.200 Kwh 1.141.900
200 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594222 9.1.2.03.03.01.001.00035 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 2.500 kVA S.d 3.000 kVA Wat / Bulan 7.000.000

201 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594221 9.1.2.03.03.01.001.00034 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 3.500 ke 5.500 Kwh 2.675.500
202 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594220 9.1.2.03.03.01.001.00033 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 1.600 kVA S.d 2.500 kVA Wat / Bulan 6.500.000

203 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594219 9.1.2.03.03.01.001.00032 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 1.250 kVA S.d < 1.600 kVA Wat / Bulan 6.000.000

204 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594218 9.1.2.03.03.01.001.00031 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 1.300 ke 2.200 Kwh 2.723.000
205 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594243 9.1.2.03.03.01.001.00056 Listrik Reguler 450 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 575
206 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594242 9.1.2.03.03.01.001.00055 Listrik Reguler 2.200 Va S.D 5.500 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.076
207 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594241 9.1.2.03.03.01.001.00054 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 900 ke 1.300 Kwh 557.200
208 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594240 9.1.2.03.03.01.001.00053 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 2.200 ke 3.500 Kwh 1.731.200
209 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594239 9.1.2.03.03.01.001.00052 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 4.400 ke 11.000 Kwh 8.293.400
210 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5623673 9.1.2.03.03.01.001.00060 Biaya Jasa Penyambungan Pln Unit 19.344.620
211 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594238 9.1.2.03.03.01.001.00051 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 7.700 ke 11.000 Kwh 5.095.700
212 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594237 9.1.2.03.03.01.001.00050 Pembayaran Listrik GOL 3,S2,197000,23000,900 Rp / kWh 104.587.855
213 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594730 9.1.2.03.06.01.001.00032 Astinet (Paket Internet) 50 Mbps Unlimited Bulan 1.500.000

214 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594722 9.1.2.03.06.01.001.00024 Biaya Internet 50 Mpbs Bulan 18.277.500

215 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594723 9.1.2.03.06.01.001.00025 Belanja Internet 30 Mbps Bulan 16.000.000

216 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594724 9.1.2.03.06.01.001.00026 Belanja Internet 25 Mbps Bulan 19.000.000

217 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594725 9.1.2.03.06.01.001.00027 Belanja Jasa Kantor Belanja Internet Bulan 445.500

218 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594726 9.1.2.03.06.01.001.00028 Paket Internet dan Telephone 1 20 Mbps Bulan 379.500

219 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5641113 9.1.2.03.06.01.001.00048 Biaya Paket Data Penyuluh Pertanian DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 3.000.000

220 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594727 9.1.2.03.06.01.001.00029 Paket Internet dan Telephone 2 50 Mbps Bulan 632.500

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 139


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
221 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5604379 9.1.2.03.06.01.001.00043 Dukungan SIGA (Paket Data Komunikasi di Balai DAK Non Fisik BOKB Bulan 400.000
Penyuluhan)
222 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594731 9.1.2.03.06.01.001.00033 paket internet dan tv kabel 3 100 mbps 100 mbps Bulan 1.072.500

223 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594728 9.1.2.03.06.01.001.00030 Paket Internet 20 Mbps Bulan 423.500

224 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594733 9.1.2.03.06.01.001.00035 Jasa Telekomunikasi Wifi/ Internet Indihome Bulan 750.000

225 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594734 9.1.2.03.06.01.001.00036 Astinet (Paket Internet) 50 Mbps Unlimited Bulan 1.500.000

226 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594732 9.1.2.03.06.01.001.00034 paket internet televone tv kabel 20 mbps 20 mbps Bulan 434.500

227 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594721 9.1.2.03.06.01.001.00023 paket internet televone tv kabel 50 mbps 50 mbps Bulan 687.500

228 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5642128 9.1.2.03.06.01.001.00049 SMS/WA Masking Blast Unlimited No Whatsapp, Dapat Bulan 10.800.000
Menyimpan Jenis Usaha, Menyimpan
Tamplate Pesan, Autotext Unlimited,
Spintext Anti Banned

229 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594729 9.1.2.03.06.01.001.00031 paket internet dan tv kabel 2 50 mbps 50 mbps Bulan 676.500

230 9.1.2.03.07.01.001 Beban Jasa paket/pengiriman 5604371 9.1.2.03.07.01.001.00004 Jasa Pengiriman Jasa Pengiriman Kg 10.000
231 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594741 9.1.2.03.12.01.001.00246 Pembayaran Izin Penyelenggaraan Penyiaran (Ipp) Radio Suara Lipang Bajeng Unit 1.402.500

232 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623685 9.1.2.03.12.01.001.00355 Tenaga Tukang 7 Jam / Hari Hari 123.600
233 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623684 9.1.2.03.12.01.001.00354 Tenaga Pembantu Mekanik 7 Jam / Hari Hari 159.650
234 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623683 9.1.2.03.12.01.001.00353 Tenaga Pembantu Juru Ukur 7 Jam / Hari Hari 103.000
235 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623682 9.1.2.03.12.01.001.00352 Tenaga Pekerja 7 Jam / Hari Hari 103.000
236 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623681 9.1.2.03.12.01.001.00351 Tenaga Mekanik 7 Jam / Hari Hari 190.550
237 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623680 9.1.2.03.12.01.001.00350 Tenaga Mandor 7 Jam / Hari Hari 164.800
238 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623679 9.1.2.03.12.01.001.00349 Tenaga Kepala Tukang 7 Jam / Hari Hari 144.200
239 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623678 9.1.2.03.12.01.001.00348 Tenaga Juru Ukur 7 Jam / Hari Hari 132.254
240 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623677 9.1.2.03.12.01.001.00347 Petugas Sopir 7 Jam / Hari Hari 164.800
241 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623676 9.1.2.03.12.01.001.00346 Petugas Operator Pompa 7 Jam / Hari Hari 103.000
242 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623675 9.1.2.03.12.01.001.00345 Petugas Operator Alat Berat 7 Jam / Hari Hari 190.550
243 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623674 9.1.2.03.12.01.001.00344 Biaya Jasa Programming Set 2.060.000
244 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622242 9.1.2.03.12.01.001.00337 Operasional Jasa Pramusaji Balai Penyuluhan KB DAK Non Fisik BOKB OB 750.000

245 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622240 9.1.2.03.12.01.001.00336 Operasional Jasa Tenaga Keamanan Balai DAK Non Fisik BOKB OB 750.000
Penyuluhan KB
246 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604386 9.1.2.03.12.01.001.00335 Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Mow Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Orang 1.782.700
Mow

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 140


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
247 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604385 9.1.2.03.12.01.001.00334 Operasional Jasa Medis Pelayanan Iud Dan Implant Operasional Jas Medis Pelayanan Iud Orang 100.000
Dan Implant
248 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604384 9.1.2.03.12.01.001.00333 Operasional Jasa Medis Pencabutan Implant Operasional Jasa Medis Pencabutan Orang 100.000
Implant
249 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604380 9.1.2.03.12.01.001.00332 Dukungan Bahan Media KIE (Media Elektronik dan DAK Non Fisik BOKB Paket 50.000.000
Tradisional)
250 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594736 9.1.2.03.12.01.001.00241 Biaya Masuk Obyek Wisata Biaya Masuk Obyek Wisata Di Luar Orang 30.000
Daerah Dalam Provinsi
251 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594737 9.1.2.03.12.01.001.00242 Jasa Tenaga Persampahan Orang / Hari 40.000
252 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594738 9.1.2.03.12.01.001.00243 Advetorial Ukuran 1 Halaman Terbit 15.000.000
253 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594739 9.1.2.03.12.01.001.00244 Advertorial 1/2 Hal/7 Kolom (300 Mm) X 270 Mm Terbit 11.000.000
254 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594740 9.1.2.03.12.01.001.00245 Advetorial Ukuran 1 Halaman/7 Kolom (300 Mm) X Terbit 22.000.000
540 Mm
255 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594742 9.1.2.03.12.01.001.00247 Jasa Tenaga Sopir Kendaraan Persampahan Roda 4 Orang / Hari 50.000

256 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594743 9.1.2.03.12.01.001.00248 Jasa Tenaga Penataan Taman Orang / Hari 40.000
257 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594744 9.1.2.03.12.01.001.00249 Jasa Tenaga Laboratorium Jasa Tenaga Analis Laboratorium Orang/Bulan 700.000
Lingkungan
258 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594745 9.1.2.03.12.01.001.00250 Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Mow Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Orang/kali 1.500.000
Mow
259 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594746 9.1.2.03.12.01.001.00251 Operasional Jasa Medis Pelayanan Iud Dan Implant Operasional Jas Medis Pelayanan Iud Orang/kali 92.500
Dan Implant
260 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594747 9.1.2.03.12.01.001.00252 Operasional Pelayanan Kb Mop Operasional Pelayanan Kb Mop Orang/kali 350.000
261 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594748 9.1.2.03.12.01.001.00253 Jasa Tenaga Operator Alat Berat TPA Orang / Hari 50.000
262 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594749 9.1.2.03.12.01.001.00254 Jasa Tenaga Operasional TPA Orang / Hari 40.000
263 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594750 9.1.2.03.12.01.001.00255 Biaya Instalasi 150 Meter Unit 3.984.750
264 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594751 9.1.2.03.12.01.001.00256 siaran langsung siaran langsung Kegiatan 7.500.000
265 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594752 9.1.2.03.12.01.001.00257 pembuatan berita/publikasi media media online Bulan 100.000
266 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594753 9.1.2.03.12.01.001.00258 Jasa Lipat dan Sortir Surat Suara Lembar 200
267 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594754 9.1.2.03.12.01.001.00259 Jasa Pemeriksaan Sampel Shk Sampel Shk Set 65.000
268 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594755 9.1.2.03.12.01.001.00260 Dekorasi Tenda Dekorasi Kain Meter 20.000
269 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594756 9.1.2.03.12.01.001.00261 Survei Verifikasi Kars Kegiatan 28.400.000
270 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594757 9.1.2.03.12.01.001.00262 Biaya Kalibrasi Alat Kesehatan Kegiatan 45.000.000
271 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594758 9.1.2.03.12.01.001.00263 Jasa Dekorasi Taman Taman Bunga Hidup + Aksesoris Meter 250.000
272 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594759 9.1.2.03.12.01.001.00264 Izin Staiun Radio (Isr) Biaya Hak Penggunaan (Bhp) Spektrum Unit 723.610
Radio
273 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594760 9.1.2.03.12.01.001.00265 Jasa Transportasi Orang / Kali 30.000
274 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594761 9.1.2.03.12.01.001.00266 Jasa Transportasi Orang / Kali 50.000
275 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594762 9.1.2.03.12.01.001.00267 Sponsorship Sku 1/3 Halaman Orang/Kali 2.000.000
276 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594763 9.1.2.03.12.01.001.00268 Sponsorship Sku 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000
277 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594764 9.1.2.03.12.01.001.00269 Sponsorship Sku 1 Halaman Orang/Kali 3.500.000
278 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594765 9.1.2.03.12.01.001.00270 Advertorial Cover Tabloid 1/4 Halaman Orang/Kali 1.250.000
279 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594766 9.1.2.03.12.01.001.00271 Advertorial Cover Tabloid 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 141


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
280 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594767 9.1.2.03.12.01.001.00272 Advetorial Harian Lokal Ukuran 1/4 Halaman Orang/Kali 5.000.000
281 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594768 9.1.2.03.12.01.001.00273 Advetorial Harian Lokal Ukuran 1/2 Halaman Orang/Kali 10.000.000
282 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594769 9.1.2.03.12.01.001.00274 Biaya Transportasi Transportasi Kader Orang/Kali 25.000
283 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594770 9.1.2.03.12.01.001.00275 Biaya Transportasi Transportasi Ke Kelurahan / Desa Orang / Kali 60.000
284 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594771 9.1.2.03.12.01.001.00276 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Kegiatan 48.177.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Lembaga Penyedia Layanan Bagi Anak
(DAK Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak)
285 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594772 9.1.2.03.12.01.001.00277 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Advokasi Kebijakan Pencegahan Kegiatan 48.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Kekerasan Terhadap Anak (DAK
Pelayanan Perlindungan Perempuan dan
Anak)
286 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594773 9.1.2.03.12.01.001.00278 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Kegiatan 48.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Lembaga Penyedia Layanan Bagi
Perempuan (DAK Pelayanan
Perlindungan Perempuan dan Anak)

287 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594774 9.1.2.03.12.01.001.00279 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Penyediaan Layanan Pengaduan Kegiatan 47.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Masyarakat Bagi Perempuan Korban
Kekerasan (DAK Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak)

288 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594775 9.1.2.03.12.01.001.00280 Belanja Pelayanan Keluarga Berencana Biaya Operasional Pembinaan Program Kegiatan 480.000.000
Oleh Kader (PPKBD dan Sub PPKBD) (DAK
Non Fisik Keluarga Berencana)

289 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594776 9.1.2.03.12.01.001.00281 Tukang AHSP201 Orang / Hari 120.000
290 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594777 9.1.2.03.12.01.001.00282 Pembantu Operator Orang / Hari 140.000
291 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594778 9.1.2.03.12.01.001.00283 Operator Walls Orang / Hari 185.000
292 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594779 9.1.2.03.12.01.001.00284 Operator Greader Orang / Hari 185.000
293 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594780 9.1.2.03.12.01.001.00285 Kepala Tukang AHSP195 Orang / Hari 140.000
294 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594781 9.1.2.03.12.01.001.00286 Buruh Semi Terampil Orang / Hari 85.000
295 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594782 9.1.2.03.12.01.001.00287 Upah jahit Pakaian Sipil Resmi (PSR) Stel 571.500
296 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594783 9.1.2.03.12.01.001.00288 Upah jahit Pakaian Sipil Harian (PSH) Stel 285.800
297 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594784 9.1.2.03.12.01.001.00289 Upah jahit Pakaian Sipil Lengkap (PSL) Stel 825.500
298 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594785 9.1.2.03.12.01.001.00290 Upah jahit Pakaian Hansip + Topi (PDH) Hansip Pasang 254.000
299 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594786 9.1.2.03.12.01.001.00291 Upah jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) hn kontrak Pasang 381.000
300 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594787 9.1.2.03.12.01.001.00292 Upah jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) PNS Pasang 381.000
301 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594788 9.1.2.03.12.01.001.00293 Upah jahit Celana/Rok Biasa Lembar 127.000
302 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594789 9.1.2.03.12.01.001.00294 Upah jahit Baju Lengan Panjang Lembar 158.800
303 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594790 9.1.2.03.12.01.001.00295 Upah jahit Baju Lengan Pendek Lembar 127.000
304 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594791 9.1.2.03.12.01.001.00296 Jasa Tenaga Penjaga TPA Orang / Bulan 700.000
305 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594792 9.1.2.03.12.01.001.00297 Jasa Mekanik Kendaraan Persampahan Orang / Bulan 700.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 142


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
306 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594793 9.1.2.03.12.01.001.00298 Jasa Tenaga Kolektor Orang / Bulan 700.000
307 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594794 9.1.2.03.12.01.001.00299 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 370.250.000
308 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594795 9.1.2.03.12.01.001.00300 Upah penagihan Sppt pbb p2 Lembar 1.500
309 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594796 9.1.2.03.12.01.001.00301 office boy OB 700.000
310 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594797 9.1.2.03.12.01.001.00302 Petugas pencacah OB 500.000
311 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594798 9.1.2.03.12.01.001.00303 Petugas piket OB 500.000
312 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594799 9.1.2.03.12.01.001.00304 Upah Distribusi sppt pbb-p2 Lembar 500
313 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594800 9.1.2.03.12.01.001.00305 Petugas pengantar surat OB 500.000
314 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594801 9.1.2.03.12.01.001.00306 Biaya Kontribusi Seleksi CASN Orang / Kali 50.000
315 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594802 9.1.2.03.12.01.001.00307 Insentif Jasa Pelayanan Kesehatan Dokter Spesialis Orang / Bulan 1.000.000
316 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594803 9.1.2.03.12.01.001.00308 Insentif Jasa Pelayanan Kesehatan Dokter Umum dan Gigi Orang / Bulan 500.000
317 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594804 9.1.2.03.12.01.001.00309 Juri Provinsi Orang/Kegiatan 1.200.000
318 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594805 9.1.2.03.12.01.001.00310 Juri Profesional / Eselon II Orang/Kegiatan 1.000.000
319 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594806 9.1.2.03.12.01.001.00311 Juri Eselon III / Eselon IV Orang/Kegiatan 800.000
320 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594807 9.1.2.03.12.01.001.00312 Tenaga Kesehatan Dinas Kesehatan & Puskesmas Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 5.000.000
Menangani Covid 19
321 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594808 9.1.2.03.12.01.001.00313 Tenaga Kesehatan Lain Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 5.000.000
Menangani Covid 19
322 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594809 9.1.2.03.12.01.001.00314 Perawat/Bidan Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 7.500.000
Menangani Covid 19
323 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594810 9.1.2.03.12.01.001.00315 Dokter Umum Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 10.000.000
Menangani Covid 19
324 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594811 9.1.2.03.12.01.001.00316 Dokter Spesialis Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 15.000.000
Menangani Covid 19
325 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594812 9.1.2.03.12.01.001.00317 Jasa Instalasi Jaringan Internet Configurasi Orang/Kali 750.000
326 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594813 9.1.2.03.12.01.001.00318 Jasa Instalasi Jaringan Internet Configurasi Orang/Kali 750.000
327 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5666209 9.1.2.03.12.01.001.00360 Jasa Perbaikan Rusak Berat Tenaga Mekanik Mobil Damkar Orang / Hari 250.000
328 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5666208 9.1.2.03.12.01.001.00359 Jasa Las Tenaga Pengelasan Mobil Damkar Orang / Hari 400.000
329 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642281 9.1.2.03.12.01.001.00358 Biaya Kalibrasi Kalibrasi Alat Kesehatan RSUD Kegiatan 53.407.000
330 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642126 9.1.2.03.12.01.001.00357 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 370.250.000
331 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642078 9.1.2.03.12.01.001.00356 Sosial Media Advertising 15 Hari Iklan Di Facebook, Instagram 2- Bulan 4.000.000
3X Posting Konten Dalam Seminggu
Support Design Content Dan Iklan

332 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604114 9.1.2.03.12.01.001.00328 Advertorial 1/2 Hal/7 Kolom (300 Mm) X 270 Mm Terbit 11.000.000
333 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598859 9.1.2.03.12.01.001.00321 Sponsorship Sku 1 Halaman Orang/Kali 3.500.000
334 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598858 9.1.2.03.12.01.001.00320 Sponsorship Sku 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000
335 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598857 9.1.2.03.12.01.001.00319 Sponsorship Sku 1/3 Halaman Orang/Kali 2.000.000
336 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594819 9.1.2.04.01.01.001.00016 BPJS Ketenagakerjaan JKM,JKK,JHT Orang / Bulan 193.677

337 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5658908 9.1.2.04.01.01.001.00017 BPJS Ketenagakerjaan JKM , JKK Orang / Bulan 2.100

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 143


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
338 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594818 9.1.2.04.01.01.001.00015 PBI Subsidi Premi BPJS Mandiri Orang / Bulan 2.800

339 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594817 9.1.2.04.01.01.001.00014 BPJS Ketenagakerjaan JKM,.JKK Orang / Bulan 16.760

340 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594816 9.1.2.04.01.01.001.00013 Iuran Kesehatan Perangkat Desa 1% (Alokasi Dana Desa) Bulan 31.659

341 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594815 9.1.2.04.01.01.001.00012 Iuran Kesehatan Perangkat Desa 4% (APBD) Bulan 126.635

342 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594814 9.1.2.04.01.01.001.00011 PBI Asuransi BPJS Orang / Bulan 35.000

343 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5594820 9.1.2.04.03.01.001.00002 Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi/ Kerbau Premi Asuransi Ekor 40.000
344 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5600388 9.1.2.04.03.01.001.00003 Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi/ Kerbau Premi Asuransi Ekor 40.000
345 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594830 9.1.2.05.01.01.001.00020 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 33.630.000
Roda 4 (Empat)
346 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594821 9.1.2.05.01.01.001.00011 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 38.630.000
Pejabat Eselon II
347 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594822 9.1.2.05.01.01.001.00012 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat PEJABAT ESELON I Unit/Tahun 40.000.000
Pejabat Eselon I
348 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594823 9.1.2.05.01.01.001.00013 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat ANGGOTA DPRD Unit/Tahun 41.000.000
Anggota DPRD
349 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594824 9.1.2.05.01.01.001.00014 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat KEPALA DAERAH / KETUA DPRD Unit/Tahun 41.900.000
Kepala Daerah / Ketua DPRD
350 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594825 9.1.2.05.01.01.001.00015 Biaya Pemeliharaan Speed Boat Speed Boat Unit/Tahun 20.240.000
351 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594826 9.1.2.05.01.01.001.00016 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 3.640.000
Roda 2 (Dua)
352 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594827 9.1.2.05.01.01.001.00017 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Roda 6 Roda 6 Unit/Tahun 37.110.000
353 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594828 9.1.2.05.01.01.001.00018 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 36.320.000
Double Gardan
354 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594829 9.1.2.05.01.01.001.00019 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Operasional dalam Operasional dalam Lingkungan Kantor Unit/Tahun 9.750.000
Lingkungan Kantor
355 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622236 9.1.2.05.01.01.001.00024 Jasa Las Pengelasan Paket 7.000.000
356 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622233 9.1.2.05.01.01.001.00023 Jasa Diko Memperbarui Warna Paket 25.000.000
357 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622232 9.1.2.05.01.01.001.00022 Jasa Perbaikan Kendaraan Yang Rusak Ringan Reparasi Transportasi Satpol PP dan kali 400.000
Damkar
358 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622231 9.1.2.05.01.01.001.00021 Jasa Perbaikan Kendaraan Yang Rusak Sedang Reparasi Transportasi Satpol PP dan kali 10.000.000
Damkar
359 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594835 9.1.2.05.05.01.001.00033 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 10 Unit/Tahun 2.750.000
360 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594838 9.1.2.05.05.01.001.00036 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.500.000
361 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594839 9.1.2.05.05.01.001.00037 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.750.000
362 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594840 9.1.2.05.05.01.001.00038 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 4.250.000
363 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594841 9.1.2.05.05.01.001.00039 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.700.000
364 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594842 9.1.2.05.05.01.001.00040 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 4.000.000
365 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594857 9.1.2.05.05.01.001.00055 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 1 Unit/Tahun 150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 144


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
366 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594833 9.1.2.05.05.01.001.00031 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 2.250.000
367 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594832 9.1.2.05.05.01.001.00030 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 2.000.000
368 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594843 9.1.2.05.05.01.001.00041 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 7 Unit/Tahun 1.600.000
369 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594844 9.1.2.05.05.01.001.00042 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 6 Unit/Tahun 1.500.000
370 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594831 9.1.2.05.05.01.001.00029 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.900.000
371 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594856 9.1.2.05.05.01.001.00054 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 2 Unit/Tahun 200.000
372 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594848 9.1.2.05.05.01.001.00046 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 2 Unit/Tahun 1.100.000
373 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594849 9.1.2.05.05.01.001.00047 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 1 Unit/Tahun 1.000.000
374 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594850 9.1.2.05.05.01.001.00048 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 8 Unit/Tahun 500.000
375 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594845 9.1.2.05.05.01.001.00043 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 5 Unit/Tahun 1.400.000
376 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594846 9.1.2.05.05.01.001.00044 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 4 Unit/Tahun 1.300.000
377 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594847 9.1.2.05.05.01.001.00045 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 3 Unit/Tahun 1.200.000
378 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594853 9.1.2.05.05.01.001.00051 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 5 Unit/Tahun 350.000
379 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594852 9.1.2.05.05.01.001.00050 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 6 Unit/Tahun 400.000
380 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594851 9.1.2.05.05.01.001.00049 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 7 Unit/Tahun 450.000
381 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594834 9.1.2.05.05.01.001.00032 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 9 Unit/Tahun 2.500.000
382 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594855 9.1.2.05.05.01.001.00053 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 3 Unit/Tahun 250.000
383 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594854 9.1.2.05.05.01.001.00052 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 4 Unit/Tahun 300.000
384 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594858 9.1.2.05.05.01.001.00056 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.800.000
385 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594837 9.1.2.05.05.01.001.00035 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.250.000
386 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594836 9.1.2.05.05.01.001.00034 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 11 Unit/Tahun 3.000.000
387 9.1.2.06.01.01.001 Beban Cetak 5594859 9.1.2.06.01.01.001.00099 Belanja Cetak Cetak Kohor Buah 106.106
388 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594864 9.1.2.08.01.01.001.00014 Sewa kendaraan kegiatan insidentil roda enam / Per hari 4.000.000
bus besar
389 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594860 9.1.2.08.01.01.001.00010 Sewa kendaraan kegiatan insidentil roda enam / Per hari 2.708.000
bus sedang
390 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594861 9.1.2.08.01.01.001.00011 Sewa kendaraan operasional pejabat Per bulan 13.580.000

391 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594862 9.1.2.08.01.01.001.00012 Sewa kendaraan operasional / lapangan Minibus Per Bulan 5.690.000

392 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594863 9.1.2.08.01.01.001.00013 Sewa kendaraan operasional / lapangan Double Per bulan 15.080.000
gardan
393 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623649 9.1.2.08.01.01.001.00015 Sewa Crane On Track Kap. 75 - 100 Ton Jam 187.244

394 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623650 9.1.2.08.01.01.001.00016 Sewa Dump Truck Kap. 10 Ton Jam 341.713

395 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623686 9.1.2.08.01.01.001.00017 Ongkos Angkut Ke Lokasi Buah 22.491

396 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623687 9.1.2.08.01.01.001.00018 Ongkos Angkut Lampu Peringatan Ke Lokasi Set 22.491

397 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623688 9.1.2.08.01.01.001.00019 Sewa Kendaraan Mobil Pick Up Dalam Kota Hari 6.334.500

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 145


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
398 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623689 9.1.2.08.01.01.001.00020 Sewa Kendaraan Hari 819.880

399 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623690 9.1.2.08.01.01.001.00021 Sewa Kendaraan Pengangkut Hari 211.150

400 9.1.2.08.02.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Air 5623672 9.1.2.08.02.01.001.00001 Sewa Kendaraan Angkut Apung Rakit Hari 206.000
401 9.1.2.09.01.01.001 Beban Sewa Eskavator 5623651 9.1.2.09.01.01.001.00001 Sewa Excavator Kap. 138 Ton Jam 566.480
402 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623664 9.1.2.09.03.01.001.00030 Sewa Stamper Kap. 4,0 Hp Jam 61.110
403 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623667 9.1.2.09.03.01.001.00033 Sewa Truck Mixer Kap. 7 M3 Jam 442.725
404 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623637 9.1.2.09.03.01.001.00006 Sewa Batching Plant Kap. 63 M3 Jam 347.069
405 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623638 9.1.2.09.03.01.001.00007 Sewa Blending Equipment Kap. 30 Ton Jam 244.976
406 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623639 9.1.2.09.03.01.001.00008 Sewa Bulldozer Kap. 160 Hp Jam 502.558
407 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623640 9.1.2.09.03.01.001.00009 Sewa Chainsaw Kap. Bar 16 Inch Hari 303.850
408 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623641 9.1.2.09.03.01.001.00010 Sewa Cold Milling Kap. 0,5 M Jam 428.491
409 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623642 9.1.2.09.03.01.001.00011 Sewa Compressor Kap. 2 Pk Jam 162.977
410 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623643 9.1.2.09.03.01.001.00012 Sewa Concrete Mixer Kap. 500 Liter Jam 86.438
411 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623644 9.1.2.09.03.01.001.00013 Sewa Concrete Paver Kap. Speed Rpm 3600 Jam 239.465
412 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623645 9.1.2.09.03.01.001.00014 Sewa Concrete Vibrator Kap. 5,5 Hp Jam 59.050
413 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623646 9.1.2.09.03.01.001.00015 Sewa Crane Kap. 10 - 15 Ton Jam 272.260
414 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623647 9.1.2.09.03.01.001.00016 Sewa Crane Kap. 10 - 15 Ton Hari 272.260
415 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623648 9.1.2.09.03.01.001.00017 Sewa Crane Kap. 25 Ton Hari 272.260
416 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623652 9.1.2.09.03.01.001.00018 Sewa Flat Bed Truck Kap. 3 Ton Jam 344.010
417 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623653 9.1.2.09.03.01.001.00019 Sewa Fulvi Mixer Kap. 7.5 Hp Jam 705.684
418 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623654 9.1.2.09.03.01.001.00020 Sewa Genset Kap. 1000 Kva Jam 279.759
419 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623655 9.1.2.09.03.01.001.00021 Sewa Jack Hammer Kap. 1750 Watt Jam 49.883
420 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623656 9.1.2.09.03.01.001.00022 Sewa Las Listrik / Welding Set Kap. 1200 Watt Jam 99.262
421 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623657 9.1.2.09.03.01.001.00023 Sewa Motor Grader Kap. 135 Hp Jam 257.624
422 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623658 9.1.2.09.03.01.001.00024 Sewa Pedestrian Roller Kap. 6,8 Hp Jam 73.687
423 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623659 9.1.2.09.03.01.001.00025 Sewa Pile Driver + Hammer Kap. 13 Ton Jam 166.819
424 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623660 9.1.2.09.03.01.001.00026 Sewa Pneumatic Tyre Roller Kap. 10-12 Ton Jam 216.733
425 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623661 9.1.2.09.03.01.001.00027 Sewa Sewa Alat Pengelasan / Welding Set 1200 Watt Jam 99.262
426 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623662 9.1.2.09.03.01.001.00028 Sewa Sewa Alat Ukur Theodolit Hari 103.000
427 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623663 9.1.2.09.03.01.001.00029 Sewa Sewa Tripot/tackel & Handle Crane Kap. 2 Ton Hari 303.850
428 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623669 9.1.2.09.03.01.001.00035 Sewa Water Pump Kap. 70 - 100 Ml Jam 57.186
429 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623665 9.1.2.09.03.01.001.00031 Sewa Tandem Roller Kap. 2 - 12 Ton Jam 181.085
430 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623668 9.1.2.09.03.01.001.00034 Sewa Vibro Roller Kap. 10 Ton Jam 266.266
431 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623670 9.1.2.09.03.01.001.00036 Sewa Water Tanker Kap. 500 Liter Jam 245.192
432 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623671 9.1.2.09.03.01.001.00037 Sewa Wheel Loader Kap. 202 Hp Jam 309.927
433 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623666 9.1.2.09.03.01.001.00032 Sewa Three Wheel Roller Kap. 6-8 Ton Jam 191.405
434 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623691 9.1.2.09.03.01.001.00038 Sewa Alat Bantu Strouss Pile Dia. 1 Meter Jam 47.380
435 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623632 9.1.2.09.03.01.001.00001 Sewa Asphalt Distributor Kap. 5000 Liter Jam 268.274
436 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623633 9.1.2.09.03.01.001.00002 Sewa Asphalt Finisher Kap. 72,4 Hp Jam 358.543
437 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623634 9.1.2.09.03.01.001.00003 Sewa Asphalt Liquid Mixer Kap. 20.000 Liter Jam 110.396
438 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623635 9.1.2.09.03.01.001.00004 Sewa Asphalt Mixing Plant Kap. 10-15 Ton Jam 4.998.838

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 146


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
439 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623636 9.1.2.09.03.01.001.00005 Sewa Asphalt Sprayer Kap. 1000 Liter Jam 82.184
440 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5594865 9.1.2.10.05.01.001.00003 Sewa Tenda Tenda + AC Hari 12.500.000
441 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5594866 9.1.2.10.05.01.001.00004 Sewa Tenda Tenda Besi Terowongan Hari 400.000
442 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604374 9.1.2.10.07.01.001.00006 Sewa Tenda Besi Ukuran 4 x 6 meter Buah 500.000
Peralatan Kantor Lainnya
443 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604375 9.1.2.10.07.01.001.00007 Sewa Flooring Flooring multipleks rangka besi tinggi 20 M2 35.000
Peralatan Kantor Lainnya cm
444 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604376 9.1.2.10.07.01.001.00008 Dekorasi Taman Bunga Hidup M2 250.000
Peralatan Kantor Lainnya
445 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604372 9.1.2.10.07.01.001.00004 Sewa Kursi Plastik Kursi plastik Buah 4.000
Peralatan Kantor Lainnya
446 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5594867 9.1.2.10.07.01.001.00002 Dekorasi Tenda Dekorasi Kain Meter 20.000
Peralatan Kantor Lainnya
447 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5623692 9.1.2.10.07.01.001.00009 Sewa Alat Mud Pumping Machine Jam 91.361
Peralatan Kantor Lainnya
448 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604373 9.1.2.10.07.01.001.00005 Sewa Kursi Besi Besi Susun Futura Buah 15.000
Peralatan Kantor Lainnya
449 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5603911 9.1.2.10.07.01.001.00003 Sewa Meja Jamuan Meja Bulat Buah 100.000
Peralatan Kantor Lainnya
450 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641966 9.1.2.11.02.01.001.00054 Makanan dan Minuman Rapat DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 7.200.000

451 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641117 9.1.2.11.02.01.001.00053 Belanja Makan Minum Rapat DAK Bidang Pertanian Paket 18.000.000

452 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641116 9.1.2.11.02.01.001.00052 Belanja Makan Minum Pertemuan Koordinasi DAK Non Fisik P2L Paket 1.560.000

453 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5667437 9.1.2.11.02.01.001.00058 Biaya Konsumsi (Makan) Kegiatan Penunjang DAK DAK Bidang Perumahan Permukiman Orang / Kegiatan 35.000

454 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641115 9.1.2.11.02.01.001.00051 Belanja Makan Minum Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 900.000

455 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641114 9.1.2.11.02.01.001.00050 Belanja Makan Minum Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 600.000

456 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5636129 9.1.2.11.02.01.001.00049 Biaya Program Pengendalian Pelaksanaan DAK Penunjang PTSP Paket 369.695.000
Penanaman Modal
457 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5594869 9.1.2.11.02.01.001.00048 Biaya Konsumsi Rapat (Makan) Rapat Koordinasi Tingkat Kepala Orang / Kali 50.000
Daerah/Eselon I/Setara
458 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5594868 9.1.2.11.02.01.001.00047 Biaya Konsumsi Rapat (Kudapan/Snack) Rapat Koordinasi Tingkat Kepala Orang / Kali 30.000
Daerah/Eselon I/Setara
459 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5644385 9.1.2.11.02.01.001.00056 Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dipemerintah DAK Bidang Air Minum ~ 2 Frekuensi Paket 52.515.000
daerah (Reguler)
460 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5644386 9.1.2.11.02.01.001.00057 Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dipemerintah DAK Bidang Sanitasi ~ 2 Frekuensi Paket 58.366.000
daerah (Reguler)
461 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5642177 9.1.2.11.02.01.001.00055 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Makan Minum Rapat Paket 6.360.000
Usaha

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 147


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
462 9.1.2.11.04.01.001 Beban makanan dan minuman 5642178 9.1.2.11.04.01.001.00001 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Komsumsi Rapat Makan dan Paket 26.775.000
pelatihan Snack
463 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594870 9.1.2.11.05.01.001.00117 Biaya Konsumsi (Kudapan/Snack) SULAWESI SELATAN Orang / Kali 25.000
Lainnya
464 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594872 9.1.2.11.05.01.001.00119 Biaya Konsumsi (Makan) SULAWESI SELATAN Orang / Kali 35.000
Lainnya
465 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594871 9.1.2.11.05.01.001.00118 Biaya Makan Pasien Porsi 15.000
Lainnya
466 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599956 9.1.2.14.02.01.001.00007 Pakaian adat tradisional Sarung Corak Set 736.000
467 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599957 9.1.2.14.02.01.001.00008 Pakaian adat tradisional Jas Tutup Adat Bugis Set 1.725.000
468 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599955 9.1.2.14.02.01.001.00006 Pakaian adat tradisional Patongro (Hiasan Kepala) Set 80.500
469 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599954 9.1.2.14.02.01.001.00005 Pakaian adat tradisional Baju Bodo Set 640.550
470 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594892 9.1.2.15.01.01.001.00120 Transport Pelatih Paskibraka OH 120.000

471 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594884 9.1.2.15.01.01.001.00112 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Pengendali Teknis orang / hari 470.000
Daerah
472 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594883 9.1.2.15.01.01.001.00111 Transport Patroli DBHCT Koordinator Lapangan Orang / Kali 200.000

473 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594882 9.1.2.15.01.01.001.00110 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Penanggung Jawab orang / hari 530.000
Daerah
474 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594881 9.1.2.15.01.01.001.00109 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT ESELON II Orang / Hari 75.000
lebih dari 8(delapan) jam)
475 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594880 9.1.2.15.01.01.001.00108 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT ESELON I Orang / Hari 100.000
lebih dari 8(delapan) jam)
476 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594879 9.1.2.15.01.01.001.00107 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT NEGARA, PEJABAT DAERAH Orang / Hari 125.000
lebih dari 8(delapan) jam)
477 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5668292 9.1.2.15.01.01.001.00161 Perjalanan Dinas Ke / Dari Lokasi Kegiatan Dalam DAK Bidang Jalan Paket 255.967.000
Rangka Perencanaan, Pengendalian, Dan
Pengawasan (Reguler) Kegiatan Penunjang Dak

478 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594886 9.1.2.15.01.01.001.00114 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Anggota Tim orang / hari 410.000
Daerah
479 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5644388 9.1.2.15.01.01.001.00160 Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam DAK Bidang Sanitasi ~ 275 Frekuensi Paket 49.500.000
rangka perencanaan, Pengendalian, dan
pengawasan (reguler)
480 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5644387 9.1.2.15.01.01.001.00159 Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam DAK Bidang Air Minum ~ 1331 Frekuensi Paket 79.860.000
rangka perencanaan, Pengendalian, dan
pengawasan (reguler)
481 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642506 9.1.2.15.01.01.001.00158 Transport Praktek Lapangan Beban biaya praktek lapangan peserta Paket 13.108.000
kegiatan DAK Non Fisik Dinas Pariwisata

482 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642184 9.1.2.15.01.01.001.00157 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Transport Kelokasi Proyek Paket 56.100.000
Usaha

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 148


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
483 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642183 9.1.2.15.01.01.001.00156 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Uang TRansport Peserta Paket 3.900.000
Usaha
484 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642182 9.1.2.15.01.01.001.00155 Pengawasan Penanaman Modal DAK PTSP Perjalanan Dinas Biasa Paket 73.440.000

485 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642181 9.1.2.15.01.01.001.00154 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Uang Saku/Uang Harian Paket 5.400.000
Panitia
486 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642180 9.1.2.15.01.01.001.00153 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Penginapan Paket 14.400.000
(Panitia/Narasumber)
487 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642179 9.1.2.15.01.01.001.00152 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Transport Kelokasi Proyek Paket 35.100.000

488 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594878 9.1.2.15.01.01.001.00106 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Dalam SULAWESI SELATAN Orang / Hari 170.000
Kota Lebih dari 8 (delapan) Jam)
489 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642118 9.1.2.15.01.01.001.00151 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 10.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan PAUD
490 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642117 9.1.2.15.01.01.001.00150 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 60.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan Tingkat SMP
491 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642116 9.1.2.15.01.01.001.00149 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 55.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan DAK SD
492 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641967 9.1.2.15.01.01.001.00148 Perjalanan Dinas Dalam Kota (DAK) DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 15.000.000

493 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641756 9.1.2.15.01.01.001.00147 Biaya Perjalanan Dinas/Kegiatan Reviu Oleh DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 12.180.000
Inspektorat (Pengelolaan Usaha Perikanan)
494 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641755 9.1.2.15.01.01.001.00146 Biaya Perjalanan Dinas/Kegiatan Reviu Oleh DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 13.920.000
Inspektorat (Budidaya Perikanan)
495 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641754 9.1.2.15.01.01.001.00145 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 48.600.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan
(Pengelolaan Usaha Perikanan)

496 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641753 9.1.2.15.01.01.001.00144 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 36.000.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan
(Budidaya Perikanan)
497 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641120 9.1.2.15.01.01.001.00143 Biaya Uang Saku Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 2.250.000

498 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641119 9.1.2.15.01.01.001.00142 Biaya Transport Peserta Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 1.500.000

499 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641118 9.1.2.15.01.01.001.00141 Biaya Perjalanan Dinas Pendampingan dan DAK Non Fisik P2L Paket 3.220.000
Pengawalan
500 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594877 9.1.2.15.01.01.001.00105 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Anggota OH 110.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 149


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
501 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636133 9.1.2.15.01.01.001.00140 Biaya Transport Peserta Rapat DAK Bidang Pertanian Paket 45.000.000

502 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636132 9.1.2.15.01.01.001.00139 Biaya Perjalanan Dinas Pengendalian dan DAK Bidang Pertanian Paket 162.840.000
Pengawasan
503 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636131 9.1.2.15.01.01.001.00138 Biaya Perjalanan Dinas Perencanaan, Monitoring DAK Bidang Pertanian Paket 29.900.000
dan Pelaporan
504 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636130 9.1.2.15.01.01.001.00137 Biaya Perjalanan Dinas Reviuw oleh APIP DAK Bidang Pertanian Paket 23.760.000

505 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5630228 9.1.2.15.01.01.001.00136 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan Paket 84.600.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan

506 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5630227 9.1.2.15.01.01.001.00135 Biaya Perjalanan Dinas Reviu APIP (Kegiatan Reviu DAK Fisik Penugasan Paket 24.360.000
Oleh Inspektorat)
507 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594876 9.1.2.15.01.01.001.00104 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Sekretaris OH 130.000

508 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604290 9.1.2.15.01.01.001.00133 Biaya Perjalanan Dinas Reviu APIP (Kegiatan Reviu DAK Fisik Paket 5.000.000
Oleh Inspektorat)
509 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604289 9.1.2.15.01.01.001.00132 Biaya Perjalanan Dinas ke/dari Lokasi Kegiatan DAK Fisik Paket 40.000.000
Dalam Rangka Perencanaan, Pengendalian dan
Pengawasan
510 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594875 9.1.2.15.01.01.001.00103 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Ketua OH 150.000

511 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594874 9.1.2.15.01.01.001.00102 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 735.000
setingkat Eselon III atau Eselon IV (Full Board)

512 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594873 9.1.2.15.01.01.001.00101 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K.I JAKARTA Orang / Pax 950.000
setingkat Eselon III atau Eselon IV (Full Board)

513 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594887 9.1.2.15.01.01.001.00115 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Penanggung Jawab orang / hari 360.000

514 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594888 9.1.2.15.01.01.001.00116 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Wakil Penaggung Jawab orang / hari 330.000

515 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594889 9.1.2.15.01.01.001.00117 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Pengendali Teknis orang / hari 300.000

516 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594890 9.1.2.15.01.01.001.00118 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Ketua Tim orang / hari 270.000

517 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594891 9.1.2.15.01.01.001.00119 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Anggota Tim orang / hari 240.000

518 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594885 9.1.2.15.01.01.001.00113 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Ketua Tim orang / hari 440.000
Daerah
519 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594893 9.1.2.15.01.01.001.00121 Transport Patroli DBHCT anggota Orang / Kali 100.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 150


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
520 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594894 9.1.2.15.01.01.001.00122 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Wakil Penaggung Jawab orang / hari 500.000
Daerah
521 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594895 9.1.2.15.01.01.001.00123 Uang harian perjalanan ke pulau Pergi - Pulang 200.000

522 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594896 9.1.2.15.01.01.001.00124 Transport Patroli DBHCT Sekretaris Orang / Kali 210.000

523 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594897 9.1.2.15.01.01.001.00125 Transport Patroli DBHCT Ketua Orang / Kali 240.000

524 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594898 9.1.2.15.01.01.001.00126 Transport Patroli DBHCT Ketua Tim Koorninasi Orang / Kali 250.000

525 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594899 9.1.2.15.01.01.001.00127 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Pengarah OH 190.000

526 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594900 9.1.2.15.01.01.001.00128 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Penanggungjawab Kegiatan OH 170.000

527 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594901 9.1.2.15.01.01.001.00129 Transport Patroli DBHCT Penanggun Jawab Orang / Kali 300.000

528 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594902 9.1.2.15.01.01.001.00130 Transport Patroli DBHCT Pengarah Orang / Kali 430.000

529 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594903 9.1.2.15.01.01.001.00131 Biaya Penginapan di Takalar Non Pegawai OH 300.000

530 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604378 9.1.2.15.01.01.001.00134 Penginapan Peserta Non ASN dalam Daerah Biaya Penginapan peserta Non ASN Orang Hari 400.000
Kabupaten Takalar Full Boar per hari
531 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592663 9.1.2.15.01.01.001.00100 Uang Representasi Perjalanan Dinas dalam Kota Orang / Hari 75.000
lebih dari delapan jam Pejabat Eselon II
532 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592662 9.1.2.15.01.01.001.00099 Uang Representasi Perjalanan Dinas dalam Kota Orang / Hari 125.000
lebih dari delapan jam Pejabat Negara, Pejabat
Daerah
533 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592661 9.1.2.15.01.01.001.00098 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Kota Lebih Orang / Hari 170.000
dari delapan Jam
534 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595439 9.1.2.15.02.01.001.01228 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 3.872.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

535 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595440 9.1.2.15.02.01.001.01229 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 3.526.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
536 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595441 9.1.2.15.02.01.001.01230 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 1.518.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
537 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595442 9.1.2.15.02.01.001.01231 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 3.119.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
538 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595443 9.1.2.15.02.01.001.01232 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 1.854.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
539 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595444 9.1.2.15.02.01.001.01233 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 3.337.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 151


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
540 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595445 9.1.2.15.02.01.001.01234 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 3.332.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
541 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595446 9.1.2.15.02.01.001.01235 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 3.083.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
542 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595447 9.1.2.15.02.01.001.01236 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 2.067.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
543 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595448 9.1.2.15.02.01.001.01237 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 1.628.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
544 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595449 9.1.2.15.02.01.001.01238 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 2.838.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
545 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595450 9.1.2.15.02.01.001.01239 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 2.373.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
546 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595451 9.1.2.15.02.01.001.01240 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 2.755.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
547 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595452 9.1.2.15.02.01.001.01241 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 1.490.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
548 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595453 9.1.2.15.02.01.001.01242 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 1.480.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
549 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595454 9.1.2.15.02.01.001.01243 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 2.695.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
550 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595455 9.1.2.15.02.01.001.01244 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 1.605.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
551 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595456 9.1.2.15.02.01.001.01245 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 1.946.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
552 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595457 9.1.2.15.02.01.001.01246 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 2.648.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
553 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595458 9.1.2.15.02.01.001.01247 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 1.493.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
554 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595459 9.1.2.15.02.01.001.01248 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 1.538.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
555 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595460 9.1.2.15.02.01.001.01249 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 3.391.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
556 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595461 9.1.2.15.02.01.001.01250 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 3.316.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
557 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595462 9.1.2.15.02.01.001.01251 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 2.188.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
558 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595463 9.1.2.15.02.01.001.01252 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 2.188.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
559 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595464 9.1.2.15.02.01.001.01253 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 2.290.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
560 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595465 9.1.2.15.02.01.001.01254 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 2.549.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 152


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
561 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595466 9.1.2.15.02.01.001.01255 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 2.581.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
562 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595467 9.1.2.15.02.01.001.01256 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 1.550.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
563 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595468 9.1.2.15.02.01.001.01257 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 2.027.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
564 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595469 9.1.2.15.02.01.001.01258 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 2.059.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
565 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595470 9.1.2.15.02.01.001.01259 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 3.240.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
566 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595471 9.1.2.15.02.01.001.01260 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 3.175.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
567 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595472 9.1.2.15.02.01.001.01261 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 3.318.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
568 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595473 9.1.2.15.02.01.001.01262 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 3.212.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
569 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595474 9.1.2.15.02.01.001.01263 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 1.294.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
570 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595475 9.1.2.15.02.01.001.01264 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 1.100.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
571 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595476 9.1.2.15.02.01.001.01265 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 1.650.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
572 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595477 9.1.2.15.02.01.001.01266 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 1.037.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
573 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595478 9.1.2.15.02.01.001.01267 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 1.212.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
574 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595479 9.1.2.15.02.01.001.01268 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 1.353.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
575 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595480 9.1.2.15.02.01.001.01269 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 1.571.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
576 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595481 9.1.2.15.02.01.001.01270 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 1.140.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
577 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595482 9.1.2.15.02.01.001.01271 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 1.546.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
578 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595483 9.1.2.15.02.01.001.01272 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 1.957.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
579 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595484 9.1.2.15.02.01.001.01273 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 1.000.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
580 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595485 9.1.2.15.02.01.001.01274 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 1.006.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
581 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595486 9.1.2.15.02.01.001.01275 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 992.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 153


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
582 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595487 9.1.2.15.02.01.001.01276 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 954.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
583 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595488 9.1.2.15.02.01.001.01277 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 1.384.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
584 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595489 9.1.2.15.02.01.001.01278 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 1.076.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
585 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595490 9.1.2.15.02.01.001.01279 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 990.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
586 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595491 9.1.2.15.02.01.001.01280 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 990.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
587 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595492 9.1.2.15.02.01.001.01281 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 1.355.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
588 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595493 9.1.2.15.02.01.001.01282 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 1.125.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
589 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595494 9.1.2.15.02.01.001.01283 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 1.160.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
590 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595495 9.1.2.15.02.01.001.01284 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 1.500.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
591 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595496 9.1.2.15.02.01.001.01285 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 1.507.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
592 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595497 9.1.2.15.02.01.001.01286 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 1.507.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
593 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595498 9.1.2.15.02.01.001.01287 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 924.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
594 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595499 9.1.2.15.02.01.001.01288 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 1.431.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
595 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595500 9.1.2.15.02.01.001.01289 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 1.075.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
596 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595501 9.1.2.15.02.01.001.01290 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 1.020.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
597 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595502 9.1.2.15.02.01.001.01291 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 1.567.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
598 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595503 9.1.2.15.02.01.001.01292 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 1.297.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
599 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595504 9.1.2.15.02.01.001.01293 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 1.048.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
600 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595505 9.1.2.15.02.01.001.01294 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 1.073.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
601 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595506 9.1.2.15.02.01.001.01295 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 2.521.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
602 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595507 9.1.2.15.02.01.001.01296 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 2.056.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 154


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
603 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595508 9.1.2.15.02.01.001.01297 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 556.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
604 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595509 9.1.2.15.02.01.001.01298 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 530.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
605 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595510 9.1.2.15.02.01.001.01299 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 852.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
606 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595511 9.1.2.15.02.01.001.01300 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 792.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
607 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595512 9.1.2.15.02.01.001.01301 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
608 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595513 9.1.2.15.02.01.001.01302 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 650.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
609 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595514 9.1.2.15.02.01.001.01303 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 861.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
610 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595515 9.1.2.15.02.01.001.01304 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
611 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595516 9.1.2.15.02.01.001.01305 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 630.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
612 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595517 9.1.2.15.02.01.001.01306 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 622.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
613 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595518 9.1.2.15.02.01.001.01307 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 718.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
614 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595519 9.1.2.15.02.01.001.01308 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 570.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
615 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595520 9.1.2.15.02.01.001.01309 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 730.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
616 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595521 9.1.2.15.02.01.001.01310 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 600.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
617 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595522 9.1.2.15.02.01.001.01311 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 845.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
618 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595523 9.1.2.15.02.01.001.01312 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 664.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
619 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595524 9.1.2.15.02.01.001.01313 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 910.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
620 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595525 9.1.2.15.02.01.001.01314 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
621 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595526 9.1.2.15.02.01.001.01315 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 550.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
622 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595527 9.1.2.15.02.01.001.01316 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 538.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
623 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595528 9.1.2.15.02.01.001.01317 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 659.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 155


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
624 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595529 9.1.2.15.02.01.001.01318 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 540.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
625 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595530 9.1.2.15.02.01.001.01319 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 804.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
626 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595531 9.1.2.15.02.01.001.01320 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 804.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
627 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595532 9.1.2.15.02.01.001.01321 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 782.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
628 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595533 9.1.2.15.02.01.001.01322 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 764.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
629 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595534 9.1.2.15.02.01.001.01323 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 704.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
630 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595535 9.1.2.15.02.01.001.01324 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 732.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
631 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595536 9.1.2.15.02.01.001.01325 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 951.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
632 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595537 9.1.2.15.02.01.001.01326 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 786.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
633 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595139 9.1.2.15.02.01.001.00928 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Pontianak PP 5.241.000

634 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592658 9.1.2.15.02.01.001.00690 Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 430.000

635 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592659 9.1.2.15.02.01.001.00691 Uang Representasi Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 250.000
Pejabat Negara, Pejabat Daerah
636 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592660 9.1.2.15.02.01.001.00692 Uang Representasi Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 150.000
Pejabat Eselon II
637 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594904 9.1.2.15.02.01.001.00693 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Tuban Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
638 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594905 9.1.2.15.02.01.001.00694 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Tulungagung Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
639 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594906 9.1.2.15.02.01.001.00695 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Batu Orang / Kali 242.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
640 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594907 9.1.2.15.02.01.001.00696 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Blitar Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
641 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594908 9.1.2.15.02.01.001.00697 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Bojonegoro Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 156


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
642 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594909 9.1.2.15.02.01.001.00698 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Kediri Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
643 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594910 9.1.2.15.02.01.001.00699 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Madiun Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
644 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594911 9.1.2.15.02.01.001.00700 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Malang Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
645 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594912 9.1.2.15.02.01.001.00701 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Mojokerto Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
646 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594913 9.1.2.15.02.01.001.00702 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Probolinggo Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
647 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594914 9.1.2.15.02.01.001.00703 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Badung Orang / Kali 188.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
648 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594915 9.1.2.15.02.01.001.00704 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Bangli Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
649 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594916 9.1.2.15.02.01.001.00705 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Buleleng Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
650 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594917 9.1.2.15.02.01.001.00706 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Gianyar Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
651 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594918 9.1.2.15.02.01.001.00707 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Jembrana Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
652 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594919 9.1.2.15.02.01.001.00708 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Karangasem Orang / Kali 263.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
653 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594920 9.1.2.15.02.01.001.00709 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Tabanan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
654 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594921 9.1.2.15.02.01.001.00710 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab.Lombok Barat Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
655 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594922 9.1.2.15.02.01.001.00711 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab. Lombok Tengah Orang / Kali 450.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 157


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
656 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594923 9.1.2.15.02.01.001.00712 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab. Lombok Timur Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
657 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594924 9.1.2.15.02.01.001.00713 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab. Belu Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
658 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594925 9.1.2.15.02.01.001.00714 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Kupang Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
659 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594926 9.1.2.15.02.01.001.00715 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Timor Tengah Selatan Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
660 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594927 9.1.2.15.02.01.001.00716 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Timor Tengah Utara Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
661 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594928 9.1.2.15.02.01.001.00717 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Bengkayang Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
662 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594929 9.1.2.15.02.01.001.00718 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kapuas Hulu Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
663 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594930 9.1.2.15.02.01.001.00719 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kayong Utara Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
664 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594931 9.1.2.15.02.01.001.00720 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Ketapang Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
665 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594932 9.1.2.15.02.01.001.00721 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kubu Raya Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
666 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594933 9.1.2.15.02.01.001.00722 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Melawi Orang / Kali 430.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
667 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594934 9.1.2.15.02.01.001.00723 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Mempawah Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
668 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594935 9.1.2.15.02.01.001.00724 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sambas Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
669 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594936 9.1.2.15.02.01.001.00725 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sanggau Orang / Kali 303.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 158


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
670 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594937 9.1.2.15.02.01.001.00726 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sekadau Orang / Kali 343.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
671 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594938 9.1.2.15.02.01.001.00727 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sintang Orang / Kali 392.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
672 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594939 9.1.2.15.02.01.001.00728 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kota Singkawang Orang / Kali 257.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
673 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594940 9.1.2.15.02.01.001.00729 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.Barito Selatan Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
674 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594941 9.1.2.15.02.01.001.00730 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.BaritoTimur Orang / Kali 333.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
675 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594942 9.1.2.15.02.01.001.00731 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.Barito Utara Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
676 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594943 9.1.2.15.02.01.001.00732 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota PalangRaraya - Kab.Gunung Mas Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
677 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594944 9.1.2.15.02.01.001.00733 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota PalangRaraya - Kab. Kapuas Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
678 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594945 9.1.2.15.02.01.001.00734 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Katingan Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
679 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594946 9.1.2.15.02.01.001.00735 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Kotawaringin Barat Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
680 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594947 9.1.2.15.02.01.001.00736 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Kotawaringin Timur Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
681 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594948 9.1.2.15.02.01.001.00737 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Lamandau Orang / Kali 525.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
682 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594949 9.1.2.15.02.01.001.00738 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Murung Raya Orang / Kali 448.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
683 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594950 9.1.2.15.02.01.001.00739 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Pulau Pisau Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 159


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
684 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594951 9.1.2.15.02.01.001.00740 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Seruyan Orang / Kali 328.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
685 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594952 9.1.2.15.02.01.001.00741 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Sukamara Orang / Kali 525.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
686 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594953 9.1.2.15.02.01.001.00742 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Balangan Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
687 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594954 9.1.2.15.02.01.001.00743 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Banjar Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
688 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594955 9.1.2.15.02.01.001.00744 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Barito Kuala Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
689 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594956 9.1.2.15.02.01.001.00745 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Selatan Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
690 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594957 9.1.2.15.02.01.001.00746 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Tengah Orang / Kali 212.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
691 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594958 9.1.2.15.02.01.001.00747 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Utara Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
692 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594959 9.1.2.15.02.01.001.00748 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Kota Baru Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
693 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594960 9.1.2.15.02.01.001.00749 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tabalong Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
694 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594961 9.1.2.15.02.01.001.00750 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tanah Bumbu Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
695 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594962 9.1.2.15.02.01.001.00751 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tanah Laut Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
696 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594963 9.1.2.15.02.01.001.00752 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tapin Orang / Kali 189.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
697 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594964 9.1.2.15.02.01.001.00753 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kota Banjarbaru Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 160


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
698 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594965 9.1.2.15.02.01.001.00754 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Barat Orang / Kali 1.500.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
699 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594966 9.1.2.15.02.01.001.00755 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Kartanegara Orang / Kali 500.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
700 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594967 9.1.2.15.02.01.001.00756 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Timur Orang / Kali 1.350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
701 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594968 9.1.2.15.02.01.001.00757 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Paser Orang / Kali 1.650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
702 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594969 9.1.2.15.02.01.001.00758 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Panajam Paser Utara Orang / Kali 650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
703 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594970 9.1.2.15.02.01.001.00759 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kota Balikpapan Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
704 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594971 9.1.2.15.02.01.001.00760 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kota Bontang Orang / Kali 600.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
705 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594972 9.1.2.15.02.01.001.00761 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
706 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594973 9.1.2.15.02.01.001.00762 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Selatan
sama (one way)
707 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594974 9.1.2.15.02.01.001.00763 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Timur
sama (one way)
708 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594975 9.1.2.15.02.01.001.00764 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Utara
sama (one way)
709 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594976 9.1.2.15.02.01.001.00765 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
710 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594977 9.1.2.15.02.01.001.00766 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Selatan Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
711 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594978 9.1.2.15.02.01.001.00767 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Tenggara Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 161


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
712 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594979 9.1.2.15.02.01.001.00768 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Utara Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
713 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594980 9.1.2.15.02.01.001.00769 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Bitung Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
714 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594981 9.1.2.15.02.01.001.00770 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Kotamobagu Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
715 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594982 9.1.2.15.02.01.001.00771 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Tomohon Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
716 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594983 9.1.2.15.02.01.001.00772 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Boalemo Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
717 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594984 9.1.2.15.02.01.001.00773 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Gorontalo Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
718 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594985 9.1.2.15.02.01.001.00774 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Gorontalo Utara Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
719 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594986 9.1.2.15.02.01.001.00775 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Pahuwato Orang / Kali 650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
720 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594992 9.1.2.15.02.01.001.00781 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bantaeng Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
721 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594993 9.1.2.15.02.01.001.00782 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Barru Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
722 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594994 9.1.2.15.02.01.001.00783 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bone Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
723 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594995 9.1.2.15.02.01.001.00784 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bulukumba Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
724 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594996 9.1.2.15.02.01.001.00785 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Enrekang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
725 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594997 9.1.2.15.02.01.001.00786 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Gowa Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 162


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
726 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594998 9.1.2.15.02.01.001.00787 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Jeneponto Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
727 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594999 9.1.2.15.02.01.001.00788 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
728 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595000 9.1.2.15.02.01.001.00789 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Timur Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
729 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595001 9.1.2.15.02.01.001.00790 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Utara Orang / Kali 365.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
730 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595002 9.1.2.15.02.01.001.00791 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Maros Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
731 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595003 9.1.2.15.02.01.001.00792 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Pinrang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
732 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595004 9.1.2.15.02.01.001.00793 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Sidenreng Rappang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
733 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595005 9.1.2.15.02.01.001.00794 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Sinjai Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
734 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595006 9.1.2.15.02.01.001.00795 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Soppeng Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
735 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595007 9.1.2.15.02.01.001.00796 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Takalar Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
736 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595008 9.1.2.15.02.01.001.00797 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Tanatoraja Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
737 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595009 9.1.2.15.02.01.001.00798 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Toraja Utara Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
738 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595010 9.1.2.15.02.01.001.00799 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Wajo Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
739 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595011 9.1.2.15.02.01.001.00800 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kota Palopo Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 163


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
740 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595012 9.1.2.15.02.01.001.00801 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kota Pare—Pare Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
741 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595013 9.1.2.15.02.01.001.00802 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Luwuk Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
742 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595014 9.1.2.15.02.01.001.00803 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Buol Orang / Kali 472.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
743 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595015 9.1.2.15.02.01.001.00804 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Donggala Orang / Kali 130.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
744 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595016 9.1.2.15.02.01.001.00805 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Morowali Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
745 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595017 9.1.2.15.02.01.001.00806 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Morowali Utara Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
746 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595018 9.1.2.15.02.01.001.00807 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Parigi Moutong Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
747 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595019 9.1.2.15.02.01.001.00808 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Poso Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
748 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595020 9.1.2.15.02.01.001.00809 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Sigi Orang / Kali 219.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
749 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595021 9.1.2.15.02.01.001.00810 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Tojouna-Una Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
750 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595022 9.1.2.15.02.01.001.00811 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Toli-Toli Orang / Kali 412.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
751 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595023 9.1.2.15.02.01.001.00812 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Bombana Orang / Kali 355.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
752 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595024 9.1.2.15.02.01.001.00813 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Orang / Kali 370.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
753 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595025 9.1.2.15.02.01.001.00814 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Timur Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 164


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
754 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595026 9.1.2.15.02.01.001.00815 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Utara Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
755 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595027 9.1.2.15.02.01.001.00816 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
756 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595028 9.1.2.15.02.01.001.00817 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Selatan Orang / Kali 305.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
757 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595029 9.1.2.15.02.01.001.00818 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Utara Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
758 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595030 9.1.2.15.02.01.001.00819 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Barat Orang / Kali 850.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
759 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595031 9.1.2.15.02.01.001.00820 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Tengah Orang / Kali 1.000.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
760 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595032 9.1.2.15.02.01.001.00821 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Timur Orang / Kali 1.250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
761 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595033 9.1.2.15.02.01.001.00822 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Utara Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
762 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595034 9.1.2.15.02.01.001.00823 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Jayapura Orang / Kali 600.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
763 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595035 9.1.2.15.02.01.001.00824 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Keerom Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
764 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595036 9.1.2.15.02.01.001.00825 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Sarmi Orang / Kali 2.700.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
765 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595037 9.1.2.15.02.01.001.00826 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Merauke Orang / Kali 1.134.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
766 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595038 9.1.2.15.02.01.001.00827 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab.Teluk Bintuni Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
767 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595039 9.1.2.15.02.01.001.00828 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab.Manukwari Selatan Orang / Kali 750.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 165


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
768 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595040 9.1.2.15.02.01.001.00829 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab. Pegunungan Arfak Orang / Kali 2.650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
769 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595041 9.1.2.15.02.01.001.00830 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kota Sorong Orang / Kali 1.000.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
770 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595042 9.1.2.15.02.01.001.00831 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Bekasi Orang / Kali 284.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
771 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595043 9.1.2.15.02.01.001.00832 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Bekasi Orang / Kali 284.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
772 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595044 9.1.2.15.02.01.001.00833 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Bogor Orang / Kali 300.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
773 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595045 9.1.2.15.02.01.001.00834 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Bogor Orang / Kali 300.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
774 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595046 9.1.2.15.02.01.001.00835 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Depok Orang / Kali 275.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
775 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595047 9.1.2.15.02.01.001.00836 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Tangerang Orang / Kali 286.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
776 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595048 9.1.2.15.02.01.001.00837 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Tangerang Selatan Orang / Kali 286.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
777 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595049 9.1.2.15.02.01.001.00838 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Tangerang Orang / Kali 310.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
778 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595050 9.1.2.15.02.01.001.00839 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kepulauan Seribu Orang / Kali 428.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
779 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595051 9.1.2.15.02.01.001.00840 Biaya Pemeriksaan PCR Pemeriksaan untuk Kebutuhan Orang / Kali 525.000
Perjalanan Dinas Dalam dan Luar Daerah

780 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595052 9.1.2.15.02.01.001.00841 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Utara (PP) Orang / Kali 820.000

781 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595053 9.1.2.15.02.01.001.00842 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Tengah (PP) Orang / Kali 770.000

782 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595054 9.1.2.15.02.01.001.00843 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju (PP) Orang / Kali 670.000

783 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595055 9.1.2.15.02.01.001.00844 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamasa (PP) Orang / Kali 820.000

784 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595056 9.1.2.15.02.01.001.00845 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''Ne (PP) Orang / Kali 470.000

785 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595057 9.1.2.15.02.01.001.00846 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Polman (PP) Orang / Kali 350.000

786 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595058 9.1.2.15.02.01.001.00847 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Siak Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 166


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
787 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595059 9.1.2.15.02.01.001.00848 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 600.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
788 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595060 9.1.2.15.02.01.001.00849 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 829.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
789 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595061 9.1.2.15.02.01.001.00850 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 718.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
790 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595062 9.1.2.15.02.01.001.00851 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 556.000
Golongan I/II
791 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595063 9.1.2.15.02.01.001.00852 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 530.000
Golongan I/II
792 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595064 9.1.2.15.02.01.001.00853 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 852.000
Golongan I/II
793 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595065 9.1.2.15.02.01.001.00854 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 792.000
Golongan I/II
794 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595066 9.1.2.15.02.01.001.00855 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 580.000
Golongan I/II
795 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595067 9.1.2.15.02.01.001.00856 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 650.000
Golongan I/II
796 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595068 9.1.2.15.02.01.001.00857 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 861.000
Golongan I/II
797 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595069 9.1.2.15.02.01.001.00858 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 580.000
Golongan I/II
798 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595070 9.1.2.15.02.01.001.00859 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 630.000
Golongan I/II
799 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595071 9.1.2.15.02.01.001.00860 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 622.000
Golongan I/II
800 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595072 9.1.2.15.02.01.001.00861 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 718.000
Golongan I/II
801 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595073 9.1.2.15.02.01.001.00862 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 570.000
Golongan I/II
802 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595074 9.1.2.15.02.01.001.00863 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 730.000
Golongan I/II
803 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595075 9.1.2.15.02.01.001.00864 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 600.000
Golongan I/II
804 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595076 9.1.2.15.02.01.001.00865 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 845.000
Golongan I/II
805 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595077 9.1.2.15.02.01.001.00866 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 664.000
Golongan I/II
806 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595078 9.1.2.15.02.01.001.00867 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 910.000
Golongan I/II
807 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595079 9.1.2.15.02.01.001.00868 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 580.000
Golongan I/II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 167


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
808 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595080 9.1.2.15.02.01.001.00869 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 550.000
Golongan I/II
809 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595081 9.1.2.15.02.01.001.00870 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 538.000
Golongan I/II
810 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595082 9.1.2.15.02.01.001.00871 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 659.000
Golongan I/II
811 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595083 9.1.2.15.02.01.001.00872 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 540.000
Golongan I/II
812 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595084 9.1.2.15.02.01.001.00873 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 804.000
Golongan I/II
813 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595085 9.1.2.15.02.01.001.00874 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 804.000
Golongan I/II
814 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595086 9.1.2.15.02.01.001.00875 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 782.000
Golongan I/II
815 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595087 9.1.2.15.02.01.001.00876 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 764.000
Golongan I/II
816 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595088 9.1.2.15.02.01.001.00877 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 704.000
Golongan I/II
817 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595089 9.1.2.15.02.01.001.00878 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 732.000
Golongan I/II
818 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595090 9.1.2.15.02.01.001.00879 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 951.000
Golongan I/II
819 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595091 9.1.2.15.02.01.001.00880 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 786.000
Golongan I/II
820 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595092 9.1.2.15.02.01.001.00881 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 667.000
Golongan I/II
821 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595093 9.1.2.15.02.01.001.00882 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 600.000
Golongan I/II
822 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595094 9.1.2.15.02.01.001.00883 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 829.000
Golongan I/II
823 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595095 9.1.2.15.02.01.001.00884 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 718.000
Golongan I/II
824 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595096 9.1.2.15.02.01.001.00885 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Ambon PP 6.022.000

825 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595097 9.1.2.15.02.01.001.00886 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Balikpapan PP 12.664.000

826 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595098 9.1.2.15.02.01.001.00887 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Banda Aceh PP 12.760.000

827 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595099 9.1.2.15.02.01.001.00888 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Bandar Lampung PP 8.161.000

828 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595100 9.1.2.15.02.01.001.00889 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Batam PP 10.375.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 168


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
829 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595101 9.1.2.15.02.01.001.00890 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Biak PP 8.493.000

830 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595102 9.1.2.15.02.01.001.00891 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Denpasar PP 4.182.000

831 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595103 9.1.2.15.02.01.001.00892 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jakarta PP 7.444.000

832 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595104 9.1.2.15.02.01.001.00893 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jambi PP 9.659.000

833 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595105 9.1.2.15.02.01.001.00894 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jayapura PP 10.193.000

834 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595106 9.1.2.15.02.01.001.00895 Biaya Penginapan di Makassar Non Pegawai OH 500.000

835 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595107 9.1.2.15.02.01.001.00896 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Kendari PP 2.663.000

836 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595108 9.1.2.15.02.01.001.00897 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Kupang PP 7.637.000

837 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595109 9.1.2.15.02.01.001.00898 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Malang PP 10.129.000

838 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595110 9.1.2.15.02.01.001.00899 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Manado PP 5.327.000

839 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595111 9.1.2.15.02.01.001.00900 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Mataram PP 4.717.000

840 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595112 9.1.2.15.02.01.001.00901 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Medan PP 12.514.000

841 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595113 9.1.2.15.02.01.001.00902 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Palembang PP 9.466.000

842 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595114 9.1.2.15.02.01.001.00903 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Palu PP 4.268.000

843 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595115 9.1.2.15.02.01.001.00904 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Pangkal Pinang PP 9.060.000

844 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595116 9.1.2.15.02.01.001.00905 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Pontianak PP 9.915.000

845 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595117 9.1.2.15.02.01.001.00906 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Surabaya PP 5.936.000

846 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595118 9.1.2.15.02.01.001.00907 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Timika PP 11.723.000

847 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595119 9.1.2.15.02.01.001.00908 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Yogyakarta PP 6.525.000

848 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595120 9.1.2.15.02.01.001.00909 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Ambon PP 3.455.000

849 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595121 9.1.2.15.02.01.001.00910 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Balikpapan PP 6.150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 169


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
850 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595122 9.1.2.15.02.01.001.00911 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Banda Aceh PP 6.781.000

851 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595123 9.1.2.15.02.01.001.00912 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Bandar Lampung PP 4.161.000

852 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595124 9.1.2.15.02.01.001.00913 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Batam PP 5.337.000

853 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595125 9.1.2.15.02.01.001.00914 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Biak PP 4.931.000

854 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595126 9.1.2.15.02.01.001.00915 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Denpasar PP 2.631.000

855 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595127 9.1.2.15.02.01.001.00916 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jakarta PP 3.829.000

856 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595128 9.1.2.15.02.01.001.00917 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jambi PP 4.952.000

857 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595129 9.1.2.15.02.01.001.00918 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jayapura PP 5.787.000

858 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595130 9.1.2.15.02.01.001.00919 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Kendari PP 1.786.000

859 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595131 9.1.2.15.02.01.001.00920 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Kupang PP 4.311.000

860 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595132 9.1.2.15.02.01.001.00921 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Malang PP 5.166.000

861 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595133 9.1.2.15.02.01.001.00922 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Manado PP 2.909.000

862 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595134 9.1.2.15.02.01.001.00923 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Mataram PP 2.909.000

863 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595135 9.1.2.15.02.01.001.00924 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Medan PP 6.172.000

864 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595136 9.1.2.15.02.01.001.00925 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Palembang PP 4.781.000

865 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595137 9.1.2.15.02.01.001.00926 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Palu PP 2.578.000

866 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595138 9.1.2.15.02.01.001.00927 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Pangkal Pinang PP 4.663.000

867 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595140 9.1.2.15.02.01.001.00929 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Surabaya PP 3.433.000

868 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595141 9.1.2.15.02.01.001.00930 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Timika PP 6.567.000

869 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595142 9.1.2.15.02.01.001.00931 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Yogyakarta PP 3.893.000

870 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595143 9.1.2.15.02.01.001.00932 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Kali 123.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 170


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
871 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595144 9.1.2.15.02.01.001.00933 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Kali 232.000

872 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595145 9.1.2.15.02.01.001.00934 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Kali 94.000

873 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595146 9.1.2.15.02.01.001.00935 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Kali 137.000

874 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595147 9.1.2.15.02.01.001.00936 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Kali 147.000

875 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595148 9.1.2.15.02.01.001.00937 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Kali 190.000

876 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595149 9.1.2.15.02.01.001.00938 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Kali 128.000

877 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595150 9.1.2.15.02.01.001.00939 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Kali 167.000

878 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595151 9.1.2.15.02.01.001.00940 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Kali 109.000

879 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595152 9.1.2.15.02.01.001.00941 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Kali 90.000

880 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595153 9.1.2.15.02.01.001.00942 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Kali 446.000

881 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595154 9.1.2.15.02.01.001.00943 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Kali 166.000

882 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595155 9.1.2.15.02.01.001.00944 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K.I. JAKARTA Orang / Kali 256.000

883 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595156 9.1.2.15.02.01.001.00945 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Kali 75.000

884 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595157 9.1.2.15.02.01.001.00946 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Kali 118.000

885 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595158 9.1.2.15.02.01.001.00947 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Kali 194.000

886 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595159 9.1.2.15.02.01.001.00948 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Kali 159.000

887 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595160 9.1.2.15.02.01.001.00949 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Kali 231.000

888 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595161 9.1.2.15.02.01.001.00950 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Kali 108.000

889 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595162 9.1.2.15.02.01.001.00951 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Kali 135.000

890 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595163 9.1.2.15.02.01.001.00952 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Kali 111.000

891 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595164 9.1.2.15.02.01.001.00953 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Kali 150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 171


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
892 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595165 9.1.2.15.02.01.001.00954 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Kali 450.000

893 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595166 9.1.2.15.02.01.001.00955 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Kali 102.000

894 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595167 9.1.2.15.02.01.001.00956 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Kali 138.000

895 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595168 9.1.2.15.02.01.001.00957 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Kali 240.000

896 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595169 9.1.2.15.02.01.001.00958 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Kali 313.000

897 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595170 9.1.2.15.02.01.001.00959 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Kali 145.000

898 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595171 9.1.2.15.02.01.001.00960 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Kali 165.000

899 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595172 9.1.2.15.02.01.001.00961 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Kali 171.000

900 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595173 9.1.2.15.02.01.001.00962 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Kali 240.000

901 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595174 9.1.2.15.02.01.001.00963 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Kali 215.000

902 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595175 9.1.2.15.02.01.001.00964 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Kali 431.000

903 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595176 9.1.2.15.02.01.001.00965 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Kali 182.000

904 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595177 9.1.2.15.02.01.001.00966 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
905 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595178 9.1.2.15.02.01.001.00967 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Barat Daya Orang / Kali 298.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
906 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595179 9.1.2.15.02.01.001.00968 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Besar Orang / Kali 183.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
907 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595180 9.1.2.15.02.01.001.00969 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab Aceh Jaya Orang / Kali 238.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
908 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595181 9.1.2.15.02.01.001.00970 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Selatan Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
909 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595182 9.1.2.15.02.01.001.00971 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Singkil Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 172


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
910 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595183 9.1.2.15.02.01.001.00972 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tamiang Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
911 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595184 9.1.2.15.02.01.001.00973 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tengab Orang / Kali 293.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
912 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595185 9.1.2.15.02.01.001.00974 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tenggara Orang / Kali 460.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
913 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595186 9.1.2.15.02.01.001.00975 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Timur Orang / Kali 289.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
914 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595187 9.1.2.15.02.01.001.00976 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Utara Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
915 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595188 9.1.2.15.02.01.001.00977 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Bener Meriah Orang / Kali 278.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
916 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595189 9.1.2.15.02.01.001.00978 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Bireuen Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
917 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595190 9.1.2.15.02.01.001.00979 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Gayo Lues Orang / Kali 370.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
918 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595191 9.1.2.15.02.01.001.00980 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Nagan Raya Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
919 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595192 9.1.2.15.02.01.001.00981 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Pidie Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
920 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595193 9.1.2.15.02.01.001.00982 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Pidie Jaya Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
921 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595194 9.1.2.15.02.01.001.00983 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Langsa Orang / Kali 301.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
922 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595195 9.1.2.15.02.01.001.00984 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Lhokseumawe Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
923 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595196 9.1.2.15.02.01.001.00985 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Subulussalam Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 173


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
924 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595197 9.1.2.15.02.01.001.00986 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Asahan Orang / Kali 259.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
925 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595198 9.1.2.15.02.01.001.00987 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Batubara Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
926 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595199 9.1.2.15.02.01.001.00988 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Dairi Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
927 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595200 9.1.2.15.02.01.001.00989 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Deli Serdang Orang / Kali 186.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
928 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595201 9.1.2.15.02.01.001.00990 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Humbang Hasundutan Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
929 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595202 9.1.2.15.02.01.001.00991 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Karo Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
930 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595203 9.1.2.15.02.01.001.00992 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Orang / Kali 287.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
931 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595204 9.1.2.15.02.01.001.00993 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Selatan Orang / Kali 360.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
932 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595205 9.1.2.15.02.01.001.00994 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Utara Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
933 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595206 9.1.2.15.02.01.001.00995 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Langkat Orang / Kali 186.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
934 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595207 9.1.2.15.02.01.001.00996 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Mandailing Natal Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
935 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595208 9.1.2.15.02.01.001.00997 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medari - Kab. Padang Lawas Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
936 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595209 9.1.2.15.02.01.001.00998 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medari - Kab. Padang Lawas Utara Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
937 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595210 9.1.2.15.02.01.001.00999 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Pakpak Bharat Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 174


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
938 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595211 9.1.2.15.02.01.001.01000 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Samosir Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
939 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595212 9.1.2.15.02.01.001.01001 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Serdang Bedagai Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
940 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595213 9.1.2.15.02.01.001.01002 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Simalungun Orang / Kali 264.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
941 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595214 9.1.2.15.02.01.001.01003 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Selatan Orang / Kali 328.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
942 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595215 9.1.2.15.02.01.001.01004 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Tengah Orang / Kali 345.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
943 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595216 9.1.2.15.02.01.001.01005 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Utara Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
944 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595217 9.1.2.15.02.01.001.01006 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Toba Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
945 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595218 9.1.2.15.02.01.001.01007 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Binjai Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
946 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595219 9.1.2.15.02.01.001.01008 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Pematang Siantar Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
947 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595220 9.1.2.15.02.01.001.01009 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Sibolga Orang / Kali 345.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
948 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595221 9.1.2.15.02.01.001.01010 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Tanjung Balai Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
949 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595222 9.1.2.15.02.01.001.01011 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Tebing Tinggi Orang / Kali 203.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
950 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595223 9.1.2.15.02.01.001.01012 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Indragiri Hilir Orang / Kali 380.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
951 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595224 9.1.2.15.02.01.001.01013 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Indragiri Hulu Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 175


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
952 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595225 9.1.2.15.02.01.001.01014 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Kampar Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
953 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595226 9.1.2.15.02.01.001.01015 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Kuantan Singingi Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
954 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595227 9.1.2.15.02.01.001.01016 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Pelalawan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
955 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595228 9.1.2.15.02.01.001.01017 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Rokan Hilir Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
956 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595229 9.1.2.15.02.01.001.01018 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Rokan Hulu Orang / Kali 322.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
957 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595230 9.1.2.15.02.01.001.01019 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 667.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
958 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595231 9.1.2.15.02.01.001.01020 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kota Dumai Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
959 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595232 9.1.2.15.02.01.001.01021 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Tanjung Pinang - Kab. Bintan Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
960 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595233 9.1.2.15.02.01.001.01022 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Batanghari Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
961 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595234 9.1.2.15.02.01.001.01023 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Btingo Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
962 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595235 9.1.2.15.02.01.001.01024 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Kerinci Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
963 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595236 9.1.2.15.02.01.001.01025 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Merangin Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
964 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595237 9.1.2.15.02.01.001.01026 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Muaro Jambi Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
965 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595238 9.1.2.15.02.01.001.01027 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Sarolangun Orang / Kali 241.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 176


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
966 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595239 9.1.2.15.02.01.001.01028 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tanjung Jabung Barat Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
967 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595240 9.1.2.15.02.01.001.01029 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tanjung Jabung Timur Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
968 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595241 9.1.2.15.02.01.001.01030 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tebo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
969 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595242 9.1.2.15.02.01.001.01031 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kota Sungai Penuh Orang / Kali 308.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
970 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595243 9.1.2.15.02.01.001.01032 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab.Agam Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
971 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595244 9.1.2.15.02.01.001.01033 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Dharmasraya Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
972 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595245 9.1.2.15.02.01.001.01034 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Lima Puluh Kota Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
973 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595246 9.1.2.15.02.01.001.01035 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Padang Pariaman Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
974 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595247 9.1.2.15.02.01.001.01036 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pasaman Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
975 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595248 9.1.2.15.02.01.001.01037 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pasaman Barat Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
976 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595249 9.1.2.15.02.01.001.01038 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pesisir Selatan Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
977 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595250 9.1.2.15.02.01.001.01039 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Sijunjung Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
978 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595251 9.1.2.15.02.01.001.01040 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Solok Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
979 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595252 9.1.2.15.02.01.001.01041 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Solok Selatan Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 177


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
980 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595253 9.1.2.15.02.01.001.01042 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Tanah Datar Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
981 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595254 9.1.2.15.02.01.001.01043 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Bukit Tinggi Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
982 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595255 9.1.2.15.02.01.001.01044 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Padang Panjang Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
983 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595256 9.1.2.15.02.01.001.01045 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Pariaman Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
984 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595257 9.1.2.15.02.01.001.01046 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Payakumbuh Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
985 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595258 9.1.2.15.02.01.001.01047 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Sawahlunto Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
986 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595259 9.1.2.15.02.01.001.01048 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Solok Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
987 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595260 9.1.2.15.02.01.001.01049 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab.Banyuasin Orang / Kali 203.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
988 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595261 9.1.2.15.02.01.001.01050 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Empat Lawang Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
989 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595262 9.1.2.15.02.01.001.01051 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Lahat Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
990 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595263 9.1.2.15.02.01.001.01052 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Muara Enim Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
991 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595264 9.1.2.15.02.01.001.01053 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Banyuasin Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
992 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595265 9.1.2.15.02.01.001.01054 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Rawas Orang / Kali 320.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
993 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595266 9.1.2.15.02.01.001.01055 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Rawas Utara Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 178


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
994 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595267 9.1.2.15.02.01.001.01056 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Ilir Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
995 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595268 9.1.2.15.02.01.001.01057 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ilir Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
996 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595269 9.1.2.15.02.01.001.01058 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 248.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
997 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595270 9.1.2.15.02.01.001.01059 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Selatan
sama (one way)
998 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595271 9.1.2.15.02.01.001.01060 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Timur
sama (one way)
999 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595272 9.1.2.15.02.01.001.01061 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Pali Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1000 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595273 9.1.2.15.02.01.001.01062 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Lubuk Linggau Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1001 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595274 9.1.2.15.02.01.001.01063 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Pagar Alam Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1002 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595275 9.1.2.15.02.01.001.01064 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Prabumulih Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1003 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595276 9.1.2.15.02.01.001.01065 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Barat Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1004 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595277 9.1.2.15.02.01.001.01066 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Selatan Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1005 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595278 9.1.2.15.02.01.001.01067 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Tengah Orang / Kali 246.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1006 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595279 9.1.2.15.02.01.001.01068 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Timur Orang / Kali 246.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1007 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595280 9.1.2.15.02.01.001.01069 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Utara Orang / Kali 252.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 179


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1008 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595281 9.1.2.15.02.01.001.01070 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Mesuji Orang / Kali 276.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1009 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595282 9.1.2.15.02.01.001.01071 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pesawaran Orang / Kali 216.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1010 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595283 9.1.2.15.02.01.001.01072 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pesisir Barat Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1011 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595284 9.1.2.15.02.01.001.01073 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pringsewu Orang / Kali 222.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1012 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595285 9.1.2.15.02.01.001.01074 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tanggamus Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1013 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595286 9.1.2.15.02.01.001.01075 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tulang Bawang Orang / Kali 252.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1014 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595287 9.1.2.15.02.01.001.01076 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tulang Bawang Orang / Kali 267.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Barat
sama (one way)
1015 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595288 9.1.2.15.02.01.001.01077 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Way Kanan Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1016 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595289 9.1.2.15.02.01.001.01078 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kota Metro Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1017 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595290 9.1.2.15.02.01.001.01079 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Selatan Orang / Kali 344.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1018 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595291 9.1.2.15.02.01.001.01080 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Tengah Orang / Kali 232.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1019 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595292 9.1.2.15.02.01.001.01081 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Utara Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1020 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595293 9.1.2.15.02.01.001.01082 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Kaur Orang / Kali 385.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1021 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595294 9.1.2.15.02.01.001.01083 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Kepahiang Orang / Kali 298.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 180


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1022 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595295 9.1.2.15.02.01.001.01084 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Lebong Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1023 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595296 9.1.2.15.02.01.001.01085 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Mukomuko Orang / Kali 423.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1024 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595297 9.1.2.15.02.01.001.01086 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Rejang Lebong Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1025 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595298 9.1.2.15.02.01.001.01087 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Seluma Orang / Kali 282.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1026 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595299 9.1.2.15.02.01.001.01088 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1027 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595300 9.1.2.15.02.01.001.01089 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1028 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595301 9.1.2.15.02.01.001.01090 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Selatan Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1029 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595302 9.1.2.15.02.01.001.01091 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Tengah Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1030 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595303 9.1.2.15.02.01.001.01092 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Lebak Orang / Kali 208.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1031 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595304 9.1.2.15.02.01.001.01093 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Pandeglang Orang / Kali 138.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1032 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595305 9.1.2.15.02.01.001.01094 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Serang Orang / Kali 160.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1033 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595306 9.1.2.15.02.01.001.01095 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Tangerang Orang / Kali 254.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1034 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595307 9.1.2.15.02.01.001.01096 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Cilegon Orang / Kali 160.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1035 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595308 9.1.2.15.02.01.001.01097 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Tangerang Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 181


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1036 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595309 9.1.2.15.02.01.001.01098 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Tangerang Selatan Orang / Kali 347.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1037 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595310 9.1.2.15.02.01.001.01099 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab.Bandung Orang / Kali 183.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1038 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595311 9.1.2.15.02.01.001.01100 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bandung Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1039 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595312 9.1.2.15.02.01.001.01101 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bekasi Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1040 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595313 9.1.2.15.02.01.001.01102 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bogor Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1041 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595314 9.1.2.15.02.01.001.01103 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Ciamis Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1042 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595315 9.1.2.15.02.01.001.01104 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab.Cianjur Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1043 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595316 9.1.2.15.02.01.001.01105 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Cirebon Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1044 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595317 9.1.2.15.02.01.001.01106 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Garut Orang / Kali 243.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1045 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595318 9.1.2.15.02.01.001.01107 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Indramayu Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1046 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595319 9.1.2.15.02.01.001.01108 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Karawang Orang / Kali 248.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1047 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595320 9.1.2.15.02.01.001.01109 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Kuningan Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1048 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595321 9.1.2.15.02.01.001.01110 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Majalengka Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1049 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595322 9.1.2.15.02.01.001.01111 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Pangadaran Orang / Kali 283.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 182


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1050 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595323 9.1.2.15.02.01.001.01112 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Purwakarta Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1051 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595324 9.1.2.15.02.01.001.01113 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Subang Orang / Kali 208.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1052 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595325 9.1.2.15.02.01.001.01114 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Sukabumi Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1053 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595326 9.1.2.15.02.01.001.01115 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Sumedang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1054 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595327 9.1.2.15.02.01.001.01116 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Tasikmalaya Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1055 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595328 9.1.2.15.02.01.001.01117 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Banjar Orang / Kali 283.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1056 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595329 9.1.2.15.02.01.001.01118 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Bekasi Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1057 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595330 9.1.2.15.02.01.001.01119 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Bogor Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1058 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595331 9.1.2.15.02.01.001.01120 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Cimahi Orang / Kali 168.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1059 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595332 9.1.2.15.02.01.001.01121 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Cirebon Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1060 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595333 9.1.2.15.02.01.001.01122 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Depok Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1061 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595334 9.1.2.15.02.01.001.01123 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Sukabumi Orang / Kali 226.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1062 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595335 9.1.2.15.02.01.001.01124 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Tasikmalaya Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1063 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595336 9.1.2.15.02.01.001.01125 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Banjarnegara Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 183


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1064 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595337 9.1.2.15.02.01.001.01126 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab.Banyumas Orang / Kali 257.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1065 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595338 9.1.2.15.02.01.001.01127 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Batang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1066 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595339 9.1.2.15.02.01.001.01128 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Blora Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1067 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595340 9.1.2.15.02.01.001.01129 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Boyolali Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1068 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595341 9.1.2.15.02.01.001.01130 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Brebes Orang / Kali 263.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1069 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595342 9.1.2.15.02.01.001.01131 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Cilacap Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1070 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595343 9.1.2.15.02.01.001.01132 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Demak Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1071 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595344 9.1.2.15.02.01.001.01133 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Grobogan Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1072 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595345 9.1.2.15.02.01.001.01134 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Jepara Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1073 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595346 9.1.2.15.02.01.001.01135 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Karanganyar Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1074 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595347 9.1.2.15.02.01.001.01136 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kebumen Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1075 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595348 9.1.2.15.02.01.001.01137 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kendal Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1076 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595349 9.1.2.15.02.01.001.01138 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Klaten Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1077 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595350 9.1.2.15.02.01.001.01139 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kudus Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 184


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1078 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595351 9.1.2.15.02.01.001.01140 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Magelang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1079 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595352 9.1.2.15.02.01.001.01141 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pati Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1080 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595353 9.1.2.15.02.01.001.01142 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pekalongan Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1081 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595354 9.1.2.15.02.01.001.01143 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pemalang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1082 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595355 9.1.2.15.02.01.001.01144 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Purbalingga Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1083 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595356 9.1.2.15.02.01.001.01145 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Purworejo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1084 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595357 9.1.2.15.02.01.001.01146 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Rembang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1085 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595358 9.1.2.15.02.01.001.01147 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Semarang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1086 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595359 9.1.2.15.02.01.001.01148 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Sragen Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1087 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595360 9.1.2.15.02.01.001.01149 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Sukoharjo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1088 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595361 9.1.2.15.02.01.001.01150 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Tegal Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1089 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595362 9.1.2.15.02.01.001.01151 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Temanggu ng Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1090 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595363 9.1.2.15.02.01.001.01152 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Wonogiri Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1091 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595364 9.1.2.15.02.01.001.01153 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Wonosobo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 185


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1092 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595365 9.1.2.15.02.01.001.01154 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Magelang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1093 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595366 9.1.2.15.02.01.001.01155 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Pekalongan Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1094 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595367 9.1.2.15.02.01.001.01156 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Salatiga Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1095 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595368 9.1.2.15.02.01.001.01157 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Surakarta Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1096 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595369 9.1.2.15.02.01.001.01158 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Tegal Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1097 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595370 9.1.2.15.02.01.001.01159 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Bantul Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1098 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595371 9.1.2.15.02.01.001.01160 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Gunung Kidul Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1099 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595372 9.1.2.15.02.01.001.01161 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Kulon Progo Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1100 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595373 9.1.2.15.02.01.001.01162 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Sleman Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1101 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595374 9.1.2.15.02.01.001.01163 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bangkalan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1102 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595375 9.1.2.15.02.01.001.01164 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Banyuwangi Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1103 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595376 9.1.2.15.02.01.001.01165 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Blitar Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1104 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595377 9.1.2.15.02.01.001.01166 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bojonegoro Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1105 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595378 9.1.2.15.02.01.001.01167 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bondowoso Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 186


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1106 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595379 9.1.2.15.02.01.001.01168 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Gresik Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1107 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595380 9.1.2.15.02.01.001.01169 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Jember Orang / Kali 261.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1108 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595381 9.1.2.15.02.01.001.01170 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Jombang Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1109 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595382 9.1.2.15.02.01.001.01171 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Kediri Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1110 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595383 9.1.2.15.02.01.001.01172 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Lamongan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1111 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595384 9.1.2.15.02.01.001.01173 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Lumajang Orang / Kali 261.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1112 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595385 9.1.2.15.02.01.001.01174 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Madiun Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1113 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595386 9.1.2.15.02.01.001.01175 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Magetan Orang / Kali 253.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1114 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595387 9.1.2.15.02.01.001.01176 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Malang Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1115 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595388 9.1.2.15.02.01.001.01177 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Mojokerto Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1116 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595389 9.1.2.15.02.01.001.01178 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Nganjuk Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1117 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595390 9.1.2.15.02.01.001.01179 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Ngawi Orang / Kali 253.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1118 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595391 9.1.2.15.02.01.001.01180 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pacitan Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1119 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595392 9.1.2.15.02.01.001.01181 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pamekasan Orang / Kali 243.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 187


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1120 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595393 9.1.2.15.02.01.001.01182 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pasuruan Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1121 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595394 9.1.2.15.02.01.001.01183 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Ponorogo Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1122 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595395 9.1.2.15.02.01.001.01184 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Probolinggo Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1123 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595396 9.1.2.15.02.01.001.01185 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sampang Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1124 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595397 9.1.2.15.02.01.001.01186 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sidoarjo Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1125 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595398 9.1.2.15.02.01.001.01187 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Situbondo Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1126 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595399 9.1.2.15.02.01.001.01188 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sumenep Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1127 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595400 9.1.2.15.02.01.001.01189 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Trenggalek Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1128 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595401 9.1.2.15.02.01.001.01190 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Luar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 430.000
Kota)
1129 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595402 9.1.2.15.02.01.001.01191 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Diklat) SULAWESI SELATAN Orang / Hari 130.000

1130 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595403 9.1.2.15.02.01.001.01192 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT NEGARA, PEJABAT DAERAH Orang / Hari 250.000

1131 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595404 9.1.2.15.02.01.001.01193 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT ESELON I Orang / Hari 200.000

1132 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595405 9.1.2.15.02.01.001.01194 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT ESELON II Orang / Hari 150.000

1133 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595406 9.1.2.15.02.01.001.01195 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 4.420.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1134 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595407 9.1.2.15.02.01.001.01196 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 4.960.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1135 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595408 9.1.2.15.02.01.001.01197 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 3.820.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 188


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1136 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595409 9.1.2.15.02.01.001.01198 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 4.275.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1137 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595410 9.1.2.15.02.01.001.01199 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1138 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595411 9.1.2.15.02.01.001.01200 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 5.236.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1139 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595412 9.1.2.15.02.01.001.01201 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 5.850.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1140 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595413 9.1.2.15.02.01.001.01202 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 4.491.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1141 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595414 9.1.2.15.02.01.001.01203 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 2.071.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1142 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595415 9.1.2.15.02.01.001.01204 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 3.827.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1143 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595416 9.1.2.15.02.01.001.01205 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 5.725.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1144 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595417 9.1.2.15.02.01.001.01206 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 5.381.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1145 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595418 9.1.2.15.02.01.001.01207 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 5.850.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1146 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595419 9.1.2.15.02.01.001.01208 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 4.242.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1147 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595420 9.1.2.15.02.01.001.01209 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 5.017.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1148 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595421 9.1.2.15.02.01.001.01210 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 4.400.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1149 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595422 9.1.2.15.02.01.001.01211 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 4.890.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 189


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1150 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595423 9.1.2.15.02.01.001.01212 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 3.500.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1151 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595424 9.1.2.15.02.01.001.01213 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 3.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1152 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595425 9.1.2.15.02.01.001.01214 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 2.654.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1153 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595426 9.1.2.15.02.01.001.01215 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 4.901.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1154 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595427 9.1.2.15.02.01.001.01216 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 4.797.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1155 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595428 9.1.2.15.02.01.001.01217 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1156 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595429 9.1.2.15.02.01.001.01218 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1157 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595430 9.1.2.15.02.01.001.01219 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 4.919.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1158 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595431 9.1.2.15.02.01.001.01220 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 4.168.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1159 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595432 9.1.2.15.02.01.001.01221 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 4.076.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1160 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595433 9.1.2.15.02.01.001.01222 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 4.820.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1161 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595434 9.1.2.15.02.01.001.01223 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 2.309.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1162 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595435 9.1.2.15.02.01.001.01224 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 2.475.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1163 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595436 9.1.2.15.02.01.001.01225 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 3.467.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 190


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1164 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595437 9.1.2.15.02.01.001.01226 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 3.440.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1165 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595438 9.1.2.15.02.01.001.01227 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 3.859.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1166 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598868 9.1.2.15.02.01.001.01327 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (Biaya Takalar - Makassar Orang / Kali 114.000
Transportasi dari Ibu Kota Provinsi Ke Kabupaten /
Kota dalam Provinsi yang sama NON ASN (Pergi-
Pulang PP)
1167 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598869 9.1.2.15.02.01.001.01328 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (uang Harian Sulawesi Selatan Orang/Hari 100.000
Perjalanan Dinas dalam Negeri Non ASN (Dalam
Kota Lebih dari 10 Km pergi-pulang)

1168 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598870 9.1.2.15.02.01.001.01329 Beban Perjalanan Dinas luar daerah (Uang Harian Sulawesi Selatan Orang/Hari 200.000
Perjalanan Dinas dalam negeri Non ASN (Luar Kota)

1169 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598873 9.1.2.15.02.01.001.01330 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (Biaya Takalar - Makassar Orang / Hari 350.000
Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NON
ASN)
1170 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599958 9.1.2.15.02.01.001.01331 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Dalam Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
Kota Lebih 10 km pergi-pulang)
1171 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599959 9.1.2.15.02.01.001.01332 Uang harian perjalanan ke pulau non ASN Sulawesi Selatan Orang / PP 150.000

1172 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599960 9.1.2.15.02.01.001.01333 Uang harian perjalanan ke pulau ASN Sulawesi Selatan Orang / PP 250.000

1173 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599961 9.1.2.15.02.01.001.01334 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri non Sulawesi Selatan Orang / Hari 100.000
ASN (Dalam Kota Lebih 10 km pergi-pulang)

1174 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599962 9.1.2.15.02.01.001.01335 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri non Sulawesi Selatan Orang / Hari 200.000
ASN (Luar Kota)
1175 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599963 9.1.2.15.02.01.001.01336 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri Sulawesi Selatan Orang / Hari 350.000
non ASN
1176 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599964 9.1.2.15.02.01.001.01337 Biaya Tes Antigent Orang / Kali 250.000

1177 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599965 9.1.2.15.02.01.001.01338 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Gowa Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1178 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599966 9.1.2.15.02.01.001.01339 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Selayar Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 191


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1179 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599967 9.1.2.15.02.01.001.01340 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sinjai Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1180 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599968 9.1.2.15.02.01.001.01341 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bulukumba Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1181 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599969 9.1.2.15.02.01.001.01342 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bantaeng Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1182 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599970 9.1.2.15.02.01.001.01343 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Jeneponto Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1183 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599971 9.1.2.15.02.01.001.01344 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Timur Orang / Kali 390.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1184 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599972 9.1.2.15.02.01.001.01345 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Utara Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1185 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599973 9.1.2.15.02.01.001.01346 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Toraja Utara Orang / Kali 360.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1186 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599974 9.1.2.15.02.01.001.01347 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Tana Toraja Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1187 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599975 9.1.2.15.02.01.001.01348 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Palopo Orang / Kali 340.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1188 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599976 9.1.2.15.02.01.001.01349 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Orang / Kali 320.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1189 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599977 9.1.2.15.02.01.001.01350 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Enrekang Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1190 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599978 9.1.2.15.02.01.001.01351 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pinrang Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1191 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599979 9.1.2.15.02.01.001.01352 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Wajo Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1192 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599980 9.1.2.15.02.01.001.01353 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sidrap Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 192


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1193 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599981 9.1.2.15.02.01.001.01354 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pare—Pare Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1194 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599982 9.1.2.15.02.01.001.01355 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bone Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1195 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599983 9.1.2.15.02.01.001.01356 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Soppeng Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1196 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599984 9.1.2.15.02.01.001.01357 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Barru Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1197 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599985 9.1.2.15.02.01.001.01358 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pangkep Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1198 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599986 9.1.2.15.02.01.001.01359 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Maros Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1199 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599987 9.1.2.15.02.01.001.01360 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Makassar Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1200 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599988 9.1.2.15.02.01.001.01361 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Selayar Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1201 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599989 9.1.2.15.02.01.001.01362 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sinjai Orang / Kali 165.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1202 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599990 9.1.2.15.02.01.001.01363 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bulukumba Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1203 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599991 9.1.2.15.02.01.001.01364 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bantaeng Orang / Kali 144.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1204 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599992 9.1.2.15.02.01.001.01365 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Jeneponto Orang / Kali 132.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1205 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599993 9.1.2.15.02.01.001.01366 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Timur Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1206 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599994 9.1.2.15.02.01.001.01367 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Utara Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 193


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1207 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599995 9.1.2.15.02.01.001.01368 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Toraja Utara Orang / Kali 216.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1208 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599996 9.1.2.15.02.01.001.01369 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Tana Toraja Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1209 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599997 9.1.2.15.02.01.001.01370 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Palopo Orang / Kali 204.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1210 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599998 9.1.2.15.02.01.001.01371 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Orang / Kali 192.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1211 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599999 9.1.2.15.02.01.001.01372 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Enrekang Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1212 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600000 9.1.2.15.02.01.001.01373 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pinrang Orang / Kali 174.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1213 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600001 9.1.2.15.02.01.001.01374 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Wajo Orang / Kali 174.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1214 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600002 9.1.2.15.02.01.001.01375 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sidrap Orang / Kali 171.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1215 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600003 9.1.2.15.02.01.001.01376 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pare—Pare Orang / Kali 165.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1216 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600004 9.1.2.15.02.01.001.01377 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bone Orang / Kali 159.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1217 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600005 9.1.2.15.02.01.001.01378 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Soppeng Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1218 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600006 9.1.2.15.02.01.001.01379 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Barru Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1219 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600007 9.1.2.15.02.01.001.01380 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pangkep Orang / Kali 144.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1220 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600008 9.1.2.15.02.01.001.01381 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Maros Orang / Kali 132.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 194


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1221 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600009 9.1.2.15.02.01.001.01382 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Gowa Orang / Kali 105.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1222 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603970 9.1.2.15.02.01.001.01383 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Utara Orang / Kali 820.000

1223 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603971 9.1.2.15.02.01.001.01384 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Tengah Orang / Kali 770.000

1224 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603972 9.1.2.15.02.01.001.01385 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Orang / Kali 670.000

1225 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603973 9.1.2.15.02.01.001.01386 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamasa Orang / Kali 820.000

1226 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603974 9.1.2.15.02.01.001.01387 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''''Ne Orang / Kali 470.000

1227 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603975 9.1.2.15.02.01.001.01388 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Polman Orang / Kali 350.000

1228 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5604024 9.1.2.15.02.01.001.01389 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''''Ne Orang / Kali 470.000

1229 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592603 9.1.2.15.04.01.001.00041 Biaya Penginapan Kepala Daerah/Ketua DKI Jakarta Orang / Hari 3.000.000
DPRD/Pejabat Eselon I
1230 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592644 9.1.2.15.04.01.001.00082 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 380.000
Daerah atau Eselon I (Full Day)
1231 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592645 9.1.2.15.04.01.001.00083 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 310.000
Daerah atau Eselon I (Full Day)
1232 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592646 9.1.2.15.04.01.001.00084 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 910.000
Daerah atau Eselon I (Full Board)
1233 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592617 9.1.2.15.04.01.001.00055 Tiket Pesawat Makassar - Mamuju Orang / PP 1.500.000
1234 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592616 9.1.2.15.04.01.001.00054 Tiket Pesawat Makassar - Selayar Orang / PP 1.500.000
1235 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592615 9.1.2.15.04.01.001.00053 Tiket Pesawat ASN / Non ASN Orang / PP 2.500.000
1236 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592614 9.1.2.15.04.01.001.00052 Tiket Pesawat Eselon II / Anggota DPRD Orang / PP 3.500.000
1237 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592613 9.1.2.15.04.01.001.00051 Tiket Pesawat Kepala Daerah/ Ketua DPRD Orang / PP 5.000.000
1238 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592610 9.1.2.15.04.01.001.00048 Tiket Pesawat Kepala Daerah/ Ketua DPRD 1 x Transit Orang / PP 8.000.000
1239 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592611 9.1.2.15.04.01.001.00049 Tiket Pesawat Eselon II / Anggota DPRD 1 x Transit Orang / PP 5.000.000
1240 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592647 9.1.2.15.04.01.001.00085 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 1.180.000
Daerah atau Eselon I (Full Board)
1241 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592648 9.1.2.15.04.01.001.00086 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 710.000
Daerah atau Eselon I (Residence)
1242 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592626 9.1.2.15.04.01.001.00064 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Bone Orang / PP 540.000
1243 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592608 9.1.2.15.04.01.001.00046 Biaya Penginapan Dalam Negeri Golongan I/II Orang / Hari 450.000

1244 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592602 9.1.2.15.04.01.001.00040 Uang Harian Perjalanan Dinas Diklat Orang / Hari 130.000
1245 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592612 9.1.2.15.04.01.001.00050 Tiket Pesawat ASN / Non ASN 1 x Transit Orang / PP 3.500.000
1246 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592649 9.1.2.15.04.01.001.00087 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 530.000
Daerah atau Eselon I (Residence)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 195


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1247 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592604 9.1.2.15.04.01.001.00042 Biaya Penginapan Kepala Daerah/Ketua Orang / Hari 2.000.000
DPRD/Pejabat Eselon I
1248 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5642675 9.1.2.15.04.01.001.00097 Belanja Perjalanan Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 91.870.000
Pariwisata
1249 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592605 9.1.2.15.04.01.001.00043 Biaya Penginapan Anggota DPRD/Pejabat Eselon II Orang / Hari 1.400.000

1250 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592606 9.1.2.15.04.01.001.00044 Biaya Penginapan Pejabat Eselon III/Golongan IV Orang / Hari 900.000

1251 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592607 9.1.2.15.04.01.001.00045 Biaya Penginapan Pejabat Eselon IV/Golongan III Orang / Hari 530.000

1252 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592650 9.1.2.15.04.01.001.00088 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 150.000
(Half Day)
1253 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592651 9.1.2.15.04.01.001.00089 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 240.000
(Full Day)
1254 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592652 9.1.2.15.04.01.001.00090 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 850.000
(Full Board)
1255 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592653 9.1.2.15.04.01.001.00091 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 390.000
(Residence)
1256 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592654 9.1.2.15.04.01.001.00092 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Board Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di dalam Kota)
1257 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592655 9.1.2.15.04.01.001.00093 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Day Sulawesi Selatan Orang / Hari 105.000
/Half Day di dalam Kota)
1258 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592609 9.1.2.15.04.01.001.00047 Biaya Penginapan Non ASN Orang / Hari 400.000
1259 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592656 9.1.2.15.04.01.001.00094 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Residence Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di dalam Kota)
1260 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592657 9.1.2.15.04.01.001.00095 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Board Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di luar Kota)
1261 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592618 9.1.2.15.04.01.001.00056 Tiket Pesawat Makassar - Luwu Utara Orang / PP 1.500.000
1262 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5641964 9.1.2.15.04.01.001.00096 Biaya Transportasi DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 18.000.000

1263 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592628 9.1.2.15.04.01.001.00066 Biaya Transportasi Takalar - Kota Parepare Orang / PP 660.000
1264 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592631 9.1.2.15.04.01.001.00069 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Sidenreng Orang / PP 890.000
Rappang
1265 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592640 9.1.2.15.04.01.001.00078 Biaya Transportasi Takalar - Kab Pangkajene dan Orang / PP 350.000
Kepulauan
1266 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592641 9.1.2.15.04.01.001.00079 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Selayar Orang / PP 1.500.000
1267 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592642 9.1.2.15.04.01.001.00080 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 320.000
Daerah atau Eselon I (Half Day)
1268 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592643 9.1.2.15.04.01.001.00081 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 220.000
Daerah atau Eselon I (Half Day)
1269 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592594 9.1.2.18.02.02.001.00296 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Unit / Tahun 8.380.000
Darat Bermotor Kepala Daerah / Ketua DPRD

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 196


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1270 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592598 9.1.2.18.02.02.001.00300 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 7.264.000
Darat Bermotor Double Gardan
1271 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592597 9.1.2.18.02.02.001.00299 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 6.726.000
Darat Bermotor Roda 4 (Empat)
1272 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592596 9.1.2.18.02.02.001.00298 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Sulawesi Selatan Unit / Tahun 7.726.000
Darat Bermotor Eselon II
1273 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592601 9.1.2.18.02.02.001.00303 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Roda 6 Unit / Tahun 7.422.000
Darat Bermotor
1274 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592600 9.1.2.18.02.02.001.00302 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Operasional dalam Unit / Tahun 1.950.000
Darat Bermotor Lingkungan Kantor
1275 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592595 9.1.2.18.02.02.001.00297 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Unit / Tahun 8.200.000
Darat Bermotor Anggota DPRD
1276 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592599 9.1.2.18.02.02.001.00301 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 728.000
Darat Bermotor Roda 2 (Dua)
1277 9.1.2.18.02.02.003 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592593 9.1.2.18.02.02.003.00001 Biaya Pemeliharaan Speed Boat Unit / Tahun 4.048.000
Apung Bermotor
1278 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592586 9.1.2.18.02.05.001.00025 Biaya Pemeliharaan Genset 200 KVA Unit / Tahun 15.850.000
1279 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600390 9.1.2.18.02.05.001.00033 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor Personal Unit/Tahun 730.000
Computer/Notebook
1280 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592585 9.1.2.18.02.05.001.00024 Biaya Pemeliharaan Genset 175 KVA Unit / Tahun 14.810.000
1281 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592584 9.1.2.18.02.05.001.00023 Biaya Pemeliharaan Gensef 150 KVA Unit / Tahun 13.260.000
1282 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592583 9.1.2.18.02.05.001.00022 Biaya Pemeliharaan Genset 125 KVA Unit / Tahun 10.780.000
1283 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592582 9.1.2.18.02.05.001.00021 Biaya Pemeliharaan Genset 100 KVA Unit / Tahun 10.150.000
1284 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592581 9.1.2.18.02.05.001.00020 Biaya Pemeliharaan Genset 75 KVA Unit / Tahun 8.640.000
1285 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592580 9.1.2.18.02.05.001.00019 Biaya Pemeliharaan Genset < 50 KVA Unit / Tahun 7.190.000
1286 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592579 9.1.2.18.02.05.001.00018 Biaya Pemeliharaan Inventaris Kantor Pegawai/Tahun 80.000
1287 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600391 9.1.2.18.02.05.001.00034 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor Printer Unit/Tahun 690.000
1288 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592587 9.1.2.18.02.05.001.00026 Biaya Pemeliharaan Genset 250KVA Unit / Tahun 16.790.000
1289 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600389 9.1.2.18.02.05.001.00032 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor AC SpIit Unit/Tahun 610.000
1290 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592592 9.1.2.18.02.05.001.00031 Biaya Pemeliharaan Génset 500 KVA Unit / Tahun 31.770.000
1291 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592591 9.1.2.18.02.05.001.00030 Biaya Pemeliharaan Genset 430 KVA Unit / Tahun 25.620.000
1292 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592590 9.1.2.18.02.05.001.00029 Biaya Pemeliharaan Genset 350 KVA Unit / Tahun 22.960.000
1293 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592589 9.1.2.18.02.05.001.00028 Biaya Pemeliharaan Genset 300 KVA Unit / Tahun 20.960.000
1294 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592588 9.1.2.18.02.05.001.00027 Biaya Pemeliharaan Genset 275 KVA Unit / Tahun 17.760.000
1295 9.1.2.18.02.05.002 Beban Pemeliharaan Alat Rumah 5592578 9.1.2.18.02.05.002.00001 Biaya Pemeliharaan AC SpIit Unit / Tahun 610.000
Tangga
1296 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595564 9.1.2.18.02.08.007.00117 Spare Part Horiba U-53 #306 3200170938 internal solution For Set 1.344.000
Laboratorium Lingkungan Hidup DO: 306
1297 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595557 9.1.2.18.02.08.007.00110 Spare Part Horiba U-53 Sponge Brush 3200169531 Sponge Brush Set 420.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1298 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595556 9.1.2.18.02.08.007.00109 Spare Part Horiba U-53 Wipper Rubber 3200169789 Wipper Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Rubber (3pcs)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 197


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1299 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595555 9.1.2.18.02.08.007.00108 Spare Part Horiba U-53 Rubber Cup Set 3200169428 Ruber Cup Set 1.207.500
Laboratorium Lingkungan Hidup For Sensor Guard (8pcs)
1300 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595554 9.1.2.18.02.08.007.00107 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169426 O-ring for Do Set 472.500
Laboratorium Lingkungan Hidup Sensor (10pcs)
1301 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595553 9.1.2.18.02.08.007.00106 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169376 O-ring For Set 630.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Reference Electrode (10pcs)
1302 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595552 9.1.2.18.02.08.007.00105 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169426 O-ring For DO Set 630.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Sensor (10pcs)
1303 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595551 9.1.2.18.02.08.007.00104 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169520 O-ring For Set 472.500
Laboratorium Lingkungan Hidup pH/ORP Sensor (10pcs)
1304 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595550 9.1.2.18.02.08.007.00103 Spare Part Horiba U-53 DO Protect Cap 3200175020 Do Sensor Set 525.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Protect Cover (3pcs)
1305 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595549 9.1.2.18.02.08.007.00102 Spare Part Horiba U-53 pH Protect Cap 3200175019 pH Sensor Set 420.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Protect Cover (3pcs)
1306 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595548 9.1.2.18.02.08.007.00101 Spare Part Horiba U-53 DO Membran Cap (3pcs) 3200170194 Set 1.848.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1307 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595547 9.1.2.18.02.08.007.00100 Spare Part Horiba U-53 #7801 3200172800 U-53 Turb Cell: 7801 Set 27.090.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1308 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595546 9.1.2.18.02.08.007.00099 Spare Part Horiba U-53 Liquid Junction For #7210 2(pcs) Set 787.500
Laboratorium Lingkungan Hidup 3200043587
1309 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595545 9.1.2.18.02.08.007.00098 Spare Part Horiba U-53 #7210 320043582 Reference Electrode Set 1.732.500
Laboratorium Lingkungan Hidup Tip: 7210
1310 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595544 9.1.2.18.02.08.007.00097 Spare Part Horiba U-53 #7543 3200170924 DO Sensor:7543 Set 12.127.500
Laboratorium Lingkungan Hidup
1311 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595543 9.1.2.18.02.08.007.00096 Spare Part Horiba OPSA Dessicant For Cell IDS 3T(2PIECES) Set 228.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1312 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595542 9.1.2.18.02.08.007.00095 Spare Part Horiba U-53 #7313 3200170920 ORP Sensor: 7313 Set 4.252.500
Laboratorium Lingkungan Hidup
1313 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595541 9.1.2.18.02.08.007.00094 Spare Part Horiba U-53 #7113 3200170923 pH Sensor ToupH: Set 2.520.000
Laboratorium Lingkungan Hidup 7113
1314 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595540 9.1.2.18.02.08.007.00093 Spare Part Horiba OPSA UV Meter Cal Reagent H2 OPSA (0- Set 2.677.500
Laboratorium Lingkungan Hidup 2.0abs 6Pieces)
1315 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595539 9.1.2.18.02.08.007.00092 Spare Part Horiba OPSA Wipper Rubber G2013531 Set 1.147.650
Laboratorium Lingkungan Hidup KIT>BUTSURYU L=46 4PIECES
1316 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595538 9.1.2.18.02.08.007.00091 Spare Part Horiba OPSA Lamp Unit OPSA/ UV700G (K94336F) Set 21.790.650
Laboratorium Lingkungan Hidup
1317 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595582 9.1.2.18.02.08.007.00135 Spare Part Horiba OPSA Motor Unit OPSA-150/ UV700G SPARE Set 7.809.900
Laboratorium Lingkungan Hidup PART (K9436GB)
1318 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595581 9.1.2.18.02.08.007.00134 Spare Part Horiba OPSA Seal Washer W4 MIN25 4PCS/SET Set 291.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1319 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595580 9.1.2.18.02.08.007.00133 Spare Part Horiba OPSA Blind Cap 4PCS/SET OPSA-150/UV700G Set 1.407.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (K9436GR)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 198


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1320 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595579 9.1.2.18.02.08.007.00132 Spare Part Horiba. OPSA The Desiccant IDS T=3 Set 693.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1321 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595578 9.1.2.18.02.08.007.00131 Spare Part Horiba OPSA Case Packing 2OPSA-150/UV700G SPARE Set 897.750
Laboratorium Lingkungan Hidup PART (K9436GK)
1322 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595577 9.1.2.18.02.08.007.00130 spare Part Horiba Opsa Cell Packing 2OPSA- Set 470.400
Laboratorium Lingkungan Hidup 150/UV700G(K9430ER)4PIECES
1323 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595576 9.1.2.18.02.08.007.00129 Spare Part Horiba OPSA Roller Opsa-150/UV700G (K9430EN) Set 1.181.250
Laboratorium Lingkungan Hidup
1324 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595575 9.1.2.18.02.08.007.00128 Spare Part Horiba OPSA Seal Washer Opsa-150/UV700G Spare Set 2.344.650
Laboratorium Lingkungan Hidup Part (K9430ES)
1325 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595574 9.1.2.18.02.08.007.00127 Spareparts Horiba OPSA V-Ring A 2 PCS/Set OPSA 150 Set 312.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1326 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595573 9.1.2.18.02.08.007.00126 kalibrasi peralatan online monitoring sistem Preverentif Maintenance Per Visit By a Kegiatan 10.500.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (Onlimo) PGS Tecnichian
1327 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595572 9.1.2.18.02.08.007.00125 Validasi Peralatan Online Monitoring Sistem Checking And Validity By Third Party Kegiatan 31.500.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (onlimo) (Testing Laboratorium)
1328 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595571 9.1.2.18.02.08.007.00124 Spare Part Horiba HC-200NH 3200588833 Standard Solution 100mg/L Liter 12.285.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (l-NH100)
1329 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595570 9.1.2.18.02.08.007.00123 Spare Part Horiba HC-200NH 3200588832 Standard Solution 10ml/L (L- Liter 12.285.000
Laboratorium Lingkungan Hidup NH-10)
1330 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595569 9.1.2.18.02.08.007.00122 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576501 Reference Elektrode Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7211)
1331 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595568 9.1.2.18.02.08.007.00121 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576506 Pottasium Ion Sensor Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7692)
1332 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595567 9.1.2.18.02.08.007.00120 Spare Part Horibo HC-200NH 3200576504 Ammonia Ion Sensor Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7691)
1333 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595566 9.1.2.18.02.08.007.00119 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576508 Ammonia Sensor: Am-2000 Meter 93.922.500
Laboratorium Lingkungan Hidup cable leght 10m
1334 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595565 9.1.2.18.02.08.007.00118 Spare Part Horiba U-53 #330 #200043641 Liter 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1335 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595563 9.1.2.18.02.08.007.00116 Spare Part Horiba U-53 #306 3200170938 Internal Solution for Set 1.344.000
Laboratorium Lingkungan Hidup DO: 306
1336 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595562 9.1.2.18.02.08.007.00115 Spare Part Horiba U-53 #160-22 3200043617 ORP Standar Pak 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Powder: 160-22 (258-mv, 10pack)
1337 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595561 9.1.2.18.02.08.007.00114 Spare Part Horiba U-53 #160-51 3200043618 ORP Standard Pak 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Powder: 160-51 (89mV, 10 pack)
1338 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595560 9.1.2.18.02.08.007.00113 Spare Part Horiba U-53 #100-9 3200043636 pH 9 Standar Liter 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution: 100-9 (500ml)
1339 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595559 9.1.2.18.02.08.007.00112 Spare Part Horiba U-53 #100-7 3200043637 pH 7 Standar Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution 100-7 (500ml)
1340 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595558 9.1.2.18.02.08.007.00111 Spare Part Horiba U-53 #100-4 3200043637 pH 7 Standar Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution 100-4 (500 ml)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 199


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1341 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595586 9.1.2.18.02.08.009.00022 Pengujian dan Kalibrasi Electro Surgery Unit - Buah 348.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (ESU)/Couter
Dan Instrumentasi
1342 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595594 9.1.2.18.02.08.009.00030 Pengujian dan kalibrasi Ultrasonography (USG) - Buah 300.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1343 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595583 9.1.2.18.02.08.009.00019 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Rotator - Buah 144.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1344 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595595 9.1.2.18.02.08.009.00031 Pengujian dan kalibrasi Tensimeter - Buah 84.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (Sphygmomanometer)
Dan Instrumentasi
1345 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595596 9.1.2.18.02.08.009.00032 Pengujian dan Kalibrasi Sterilisator Kering - Buah 204.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1346 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595593 9.1.2.18.02.08.009.00029 Pengujian Nebulizer - Buah 228.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1347 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595597 9.1.2.18.02.08.009.00033 Pengujian dan Kalibrasi Alat Hisap Medik (Suction - Buah 144.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi Pump)
Dan Instrumentasi
1348 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595598 9.1.2.18.02.08.009.00034 Pengujian dan Kalibrasi Autoclave - Buah 312.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1349 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595599 9.1.2.18.02.08.009.00035 Pengujian dan Kalibrasi Blood Pressure Monitor - Buah 162.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (BPM) / Non Infasive Blood Pressure Monitor
Dan Instrumentasi (NIBP) / Tensimeter digital
1350 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595590 9.1.2.18.02.08.009.00026 Pengujian dan Kalibrasi Inkubator Perawatan (Bayi) - Buah 324.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1351 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595591 9.1.2.18.02.08.009.00027 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Refrigerator - Buah 252.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1352 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595592 9.1.2.18.02.08.009.00028 Pengujian dan Kalibrasi Oven - Buah 396.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1353 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595589 9.1.2.18.02.08.009.00025 Pengujian dan Kalibrasi Infant Warmer - Buah 240.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1354 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595588 9.1.2.18.02.08.009.00024 Pengujian dan Kalibrasi Fetal Detector/Doppler - Buah 156.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 200


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1355 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595587 9.1.2.18.02.08.009.00023 Pengujian dan Kalibrasi Electrocardiograph (ECG) - Buah 180.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1356 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595584 9.1.2.18.02.08.009.00020 Pengujian Portable Oxygen Concentrator - Buah 288.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1357 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595600 9.1.2.18.02.08.009.00036 Pengujian dan Kalibrasi Centrifuge - Buah 240.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1358 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595585 9.1.2.18.02.08.009.00021 Pengujian dan Kalibrasi Dental Unit - Unit 168.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1359 9.1.2.18.02.10.001 Beban Pemeliharaan Komputer Unit 5592577 9.1.2.18.02.10.001.00001 Biaya Pemeliharaan Personal Computer/Notebook Unit / Tahun 730.000

1360 9.1.2.18.02.10.002 Beban Pemeliharaan Peralatan 5592576 9.1.2.18.02.10.002.00001 Biaya Pemeliharaan Printer Unit / Tahun 690.000
Komputer
1361 9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5595601 9.1.2.18.03.04.006.00086 Palang Pintu Otomatis Otomatis Unit 16.550.000
kusen)
1362 9.1.2.18.04.02.001 Pekerjaan Selokan & Saluran Air 5595602 9.1.2.18.04.02.001.00003 Kegiatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan se Kab. Takalar Kegiatan 256.200.000
Kelurahan
1363 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592568 9.1.2.18.05.01.001.00069 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.K.I Jakarta M2/Tahun 206.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1364 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592567 9.1.2.18.05.01.001.00068 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Sulawesi Selatan M2/Tahun 209.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1365 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592569 9.1.2.18.05.01.001.00070 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.I Yogyakarta M2/Tahun 168.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1366 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595608 9.1.2.18.05.01.001.00082 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau SULAWESI SELATAN m2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri
1367 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592570 9.1.2.18.05.01.001.00071 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak Sulawesi Selatan M2/Tahun 190.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1368 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592571 9.1.2.18.05.01.001.00072 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak D.K.I Jakarta M2/Tahun 153.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1369 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592572 9.1.2.18.05.01.001.00073 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak D.I Yogyakarta M2/Tahun 97.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1370 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592573 9.1.2.18.05.01.001.00074 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau Sulawesi Selatan M2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1371 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595606 9.1.2.18.05.01.001.00080 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.I. YOGYAKARTA m2/Tahun 168.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1372 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595605 9.1.2.18.05.01.001.00079 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan SULAWESI SELATAN m2/Tahun 209.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1373 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595604 9.1.2.18.05.01.001.00078 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.K.I. JAKARTA m2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 201


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1374 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595603 9.1.2.18.05.01.001.00077 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.I. YOGYAKARTA m2/Tahun 10.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri
1375 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592574 9.1.2.18.05.01.001.00075 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.K.I Jakarta M2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1376 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592575 9.1.2.18.05.01.001.00076 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.I Yogyakarta M2/Tahun 10.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1377 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595607 9.1.2.18.05.01.001.00081 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.K.I. JAKARTA m2/Tahun 206.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1378 9.1.2.19.01.01.001 Beban Jasa Konsultansi Penelitian 5595609 9.1.2.19.01.01.001.00002 Biaya Pengujian Sampel Pangan DAK Non Fisik Paket 2.440.000

1379 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625862 9.1.2.19.02.01.001.00229 Biaya Perencanaan Teknis 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 23.650.000

1380 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625863 9.1.2.19.02.01.001.00230 Biaya Perencanaan Teknis 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 25.800.000

1381 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625864 9.1.2.19.02.01.001.00231 Biaya Perencanaan Teknis 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 27.950.000

1382 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625865 9.1.2.19.02.01.001.00232 Biaya Perencanaan Teknis 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 30.100.000

1383 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625866 9.1.2.19.02.01.001.00233 Biaya Perencanaan Teknis 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 32.250.000

1384 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625867 9.1.2.19.02.01.001.00234 Biaya Perencanaan Teknis 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 34.400.000

1385 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625868 9.1.2.19.02.01.001.00235 Biaya Perencanaan Teknis 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 36.550.000

1386 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625869 9.1.2.19.02.01.001.00236 Biaya Perencanaan Teknis 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 38.700.000

1387 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625870 9.1.2.19.02.01.001.00237 Biaya Perencanaan Teknis 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 40.850.000

1388 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625871 9.1.2.19.02.01.001.00238 Biaya Perencanaan Teknis 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 43.000.000

1389 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625872 9.1.2.19.02.01.001.00239 Biaya Perencanaan Teknis 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 45.150.000

1390 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625873 9.1.2.19.02.01.001.00240 Biaya Perencanaan Teknis 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 41.800.000

1391 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625874 9.1.2.19.02.01.001.00241 Biaya Perencanaan Teknis 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 43.700.000

1392 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625875 9.1.2.19.02.01.001.00242 Biaya Perencanaan Teknis 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 45.600.000

1393 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625876 9.1.2.19.02.01.001.00243 Biaya Perencanaan Teknis 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 47.500.000

1394 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625877 9.1.2.19.02.01.001.00244 Biaya Perencanaan Teknis 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 49.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 202


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1395 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625878 9.1.2.19.02.01.001.00245 Biaya Perencanaan Teknis 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 51.300.000

1396 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626063 9.1.2.19.02.01.001.00430 Biaya Perencanaan Teknis 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 2.850.000.000

1397 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626062 9.1.2.19.02.01.001.00429 Biaya Perencanaan Teknis 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 2.700.000.000

1398 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625879 9.1.2.19.02.01.001.00246 Biaya Perencanaan Teknis 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 53.200.000

1399 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625880 9.1.2.19.02.01.001.00247 Biaya Perencanaan Teknis 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 55.100.000

1400 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625881 9.1.2.19.02.01.001.00248 Biaya Perencanaan Teknis 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 57.000.000

1401 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626061 9.1.2.19.02.01.001.00428 Biaya Perencanaan Teknis 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 450.000.000

1402 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625882 9.1.2.19.02.01.001.00249 Biaya Perencanaan Teknis 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 58.900.000

1403 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668263 9.1.2.19.02.01.001.00434 Biaya Perencanaan Teknis 17500000001 S/D 18000000000 Paket 540.000.000

1404 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625883 9.1.2.19.02.01.001.00250 Biaya Perencanaan Teknis 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 60.800.000

1405 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625884 9.1.2.19.02.01.001.00251 Biaya Perencanaan Teknis 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 62.700.000

1406 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668260 9.1.2.19.02.01.001.00433 Biaya Perencanaan Teknis 17000000001 S/D 17500000000 Paket 525.000.000

1407 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625885 9.1.2.19.02.01.001.00252 Biaya Perencanaan Teknis 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 64.600.000

1408 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625886 9.1.2.19.02.01.001.00253 Biaya Perencanaan Teknis 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 66.500.000

1409 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668257 9.1.2.19.02.01.001.00432 Biaya Perencanaan Teknis 16500000001 S/D 17000000000 Paket 510.000.000

1410 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625887 9.1.2.19.02.01.001.00254 Biaya Perencanaan Teknis 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 68.400.000

1411 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625888 9.1.2.19.02.01.001.00255 Biaya Perencanaan Teknis 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 70.300.000

1412 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626060 9.1.2.19.02.01.001.00427 Biaya Perencanaan Teknis 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 435.000.000

1413 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626059 9.1.2.19.02.01.001.00426 Biaya Perencanaan Teknis 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 420.000.000

1414 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626058 9.1.2.19.02.01.001.00425 Biaya Perencanaan Teknis 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 405.000.000

1415 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625889 9.1.2.19.02.01.001.00256 Biaya Perencanaan Teknis 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 72.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 203


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1416 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625890 9.1.2.19.02.01.001.00257 Biaya Perencanaan Teknis 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 74.100.000

1417 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626057 9.1.2.19.02.01.001.00424 Biaya Perencanaan Teknis 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 390.000.000

1418 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626056 9.1.2.19.02.01.001.00423 Biaya Perencanaan Teknis 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 375.000.000

1419 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626055 9.1.2.19.02.01.001.00422 Biaya Perencanaan Teknis 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 360.000.000

1420 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626054 9.1.2.19.02.01.001.00421 Biaya Perencanaan Teknis 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 345.000.000

1421 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626053 9.1.2.19.02.01.001.00420 Biaya Perencanaan Teknis 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 330.000.000

1422 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626052 9.1.2.19.02.01.001.00419 Biaya Perencanaan Teknis 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 315.000.000

1423 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626051 9.1.2.19.02.01.001.00418 Biaya Perencanaan Teknis 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 320.000.000

1424 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626050 9.1.2.19.02.01.001.00417 Biaya Perencanaan Teknis 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 318.400.000

1425 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626049 9.1.2.19.02.01.001.00416 Biaya Perencanaan Teknis 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 316.800.000

1426 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626048 9.1.2.19.02.01.001.00415 Biaya Perencanaan Teknis 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 315.200.000

1427 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626047 9.1.2.19.02.01.001.00414 Biaya Perencanaan Teknis 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 313.600.000

1428 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626046 9.1.2.19.02.01.001.00413 Biaya Perencanaan Teknis 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 312.000.000

1429 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626045 9.1.2.19.02.01.001.00412 Biaya Perencanaan Teknis 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 310.400.000

1430 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626044 9.1.2.19.02.01.001.00411 Biaya Perencanaan Teknis 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 308.800.000

1431 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626043 9.1.2.19.02.01.001.00410 Biaya Perencanaan Teknis 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 307.200.000

1432 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626042 9.1.2.19.02.01.001.00409 Biaya Perencanaan Teknis 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 305.600.000

1433 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626041 9.1.2.19.02.01.001.00408 Biaya Perencanaan Teknis 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 304.000.000

1434 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626040 9.1.2.19.02.01.001.00407 Biaya Perencanaan Teknis 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 302.400.000

1435 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626039 9.1.2.19.02.01.001.00406 Biaya Perencanaan Teknis 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 300.800.000

1436 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626038 9.1.2.19.02.01.001.00405 Biaya Perencanaan Teknis 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 299.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 204


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1437 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626037 9.1.2.19.02.01.001.00404 Biaya Perencanaan Teknis 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 297.600.000

1438 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626036 9.1.2.19.02.01.001.00403 Biaya Perencanaan Teknis 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 296.000.000

1439 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626035 9.1.2.19.02.01.001.00402 Biaya Perencanaan Teknis 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 294.400.000

1440 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626034 9.1.2.19.02.01.001.00401 Biaya Perencanaan Teknis 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 292.800.000

1441 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625891 9.1.2.19.02.01.001.00258 Biaya Perencanaan Teknis 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 76.000.000

1442 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626033 9.1.2.19.02.01.001.00400 Biaya Perencanaan Teknis 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 291.200.000

1443 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626032 9.1.2.19.02.01.001.00399 Biaya Perencanaan Teknis 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 289.600.000

1444 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625893 9.1.2.19.02.01.001.00260 Biaya Perencanaan Teknis 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 79.800.000

1445 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625892 9.1.2.19.02.01.001.00259 Biaya Perencanaan Teknis 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 77.900.000

1446 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626031 9.1.2.19.02.01.001.00398 Biaya Perencanaan Teknis 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 288.000.000

1447 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626030 9.1.2.19.02.01.001.00397 Biaya Perencanaan Teknis 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 286.400.000

1448 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626029 9.1.2.19.02.01.001.00396 Biaya Perencanaan Teknis 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 284.800.000

1449 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626028 9.1.2.19.02.01.001.00395 Biaya Perencanaan Teknis 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 283.200.000

1450 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626027 9.1.2.19.02.01.001.00394 Biaya Perencanaan Teknis 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 281.600.000

1451 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626026 9.1.2.19.02.01.001.00393 Biaya Perencanaan Teknis 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 280.000.000

1452 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626025 9.1.2.19.02.01.001.00392 Biaya Perencanaan Teknis 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 278.400.000

1453 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626024 9.1.2.19.02.01.001.00391 Biaya Perencanaan Teknis 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 276.800.000

1454 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626023 9.1.2.19.02.01.001.00390 Biaya Perencanaan Teknis 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 275.200.000

1455 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626022 9.1.2.19.02.01.001.00389 Biaya Perencanaan Teknis 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 273.600.000

1456 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626021 9.1.2.19.02.01.001.00388 Biaya Perencanaan Teknis 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 272.000.000

1457 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626020 9.1.2.19.02.01.001.00387 Biaya Perencanaan Teknis 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 270.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 205


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1458 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626019 9.1.2.19.02.01.001.00386 Biaya Perencanaan Teknis 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 268.800.000

1459 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626018 9.1.2.19.02.01.001.00385 Biaya Perencanaan Teknis 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 267.200.000

1460 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626017 9.1.2.19.02.01.001.00384 Biaya Perencanaan Teknis 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 265.600.000

1461 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626016 9.1.2.19.02.01.001.00383 Biaya Perencanaan Teknis 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 264.000.000

1462 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626015 9.1.2.19.02.01.001.00382 Biaya Perencanaan Teknis 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 262.400.000

1463 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626014 9.1.2.19.02.01.001.00381 Biaya Perencanaan Teknis 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 260.800.000

1464 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626013 9.1.2.19.02.01.001.00380 Biaya Perencanaan Teknis 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 259.200.000

1465 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626012 9.1.2.19.02.01.001.00379 Biaya Perencanaan Teknis 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 257.600.000

1466 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626011 9.1.2.19.02.01.001.00378 Biaya Perencanaan Teknis 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 256.000.000

1467 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626010 9.1.2.19.02.01.001.00377 Biaya Perencanaan Teknis 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 254.400.000

1468 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626009 9.1.2.19.02.01.001.00376 Biaya Perencanaan Teknis 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 252.800.000

1469 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626008 9.1.2.19.02.01.001.00375 Biaya Perencanaan Teknis 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 251.200.000

1470 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626007 9.1.2.19.02.01.001.00374 Biaya Perencanaan Teknis 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 249.600.000

1471 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626006 9.1.2.19.02.01.001.00373 Biaya Perencanaan Teknis 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 248.000.000

1472 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626005 9.1.2.19.02.01.001.00372 Biaya Perencanaan Teknis 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 246.400.000

1473 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626004 9.1.2.19.02.01.001.00371 Biaya Perencanaan Teknis 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 244.800.000

1474 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626003 9.1.2.19.02.01.001.00370 Biaya Perencanaan Teknis 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 243.200.000

1475 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626002 9.1.2.19.02.01.001.00369 Biaya Perencanaan Teknis 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 241.600.000

1476 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626001 9.1.2.19.02.01.001.00368 Biaya Perencanaan Teknis 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 240.000.000

1477 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626000 9.1.2.19.02.01.001.00367 Biaya Perencanaan Teknis 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 238.400.000

1478 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625999 9.1.2.19.02.01.001.00366 Biaya Perencanaan Teknis 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 236.800.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 206


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1479 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625998 9.1.2.19.02.01.001.00365 Biaya Perencanaan Teknis 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 235.200.000

1480 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625997 9.1.2.19.02.01.001.00364 Biaya Perencanaan Teknis 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 233.600.000

1481 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625996 9.1.2.19.02.01.001.00363 Biaya Perencanaan Teknis 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 232.000.000

1482 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625995 9.1.2.19.02.01.001.00362 Biaya Perencanaan Teknis 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 230.400.000

1483 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625994 9.1.2.19.02.01.001.00361 Biaya Perencanaan Teknis 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 228.800.000

1484 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625993 9.1.2.19.02.01.001.00360 Biaya Perencanaan Teknis 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 227.200.000

1485 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625992 9.1.2.19.02.01.001.00359 Biaya Perencanaan Teknis 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 225.600.000

1486 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625991 9.1.2.19.02.01.001.00358 Biaya Perencanaan Teknis 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 224.000.000

1487 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625990 9.1.2.19.02.01.001.00357 Biaya Perencanaan Teknis 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 222.400.000

1488 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625989 9.1.2.19.02.01.001.00356 Biaya Perencanaan Teknis 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 220.800.000

1489 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625988 9.1.2.19.02.01.001.00355 Biaya Perencanaan Teknis 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 219.200.000

1490 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625987 9.1.2.19.02.01.001.00354 Biaya Perencanaan Teknis 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 217.600.000

1491 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625986 9.1.2.19.02.01.001.00353 Biaya Perencanaan Teknis 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 216.000.000

1492 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625985 9.1.2.19.02.01.001.00352 Biaya Perencanaan Teknis 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 214.400.000

1493 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625984 9.1.2.19.02.01.001.00351 Biaya Perencanaan Teknis 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 212.800.000

1494 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625894 9.1.2.19.02.01.001.00261 Biaya Perencanaan Teknis 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 81.700.000

1495 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625895 9.1.2.19.02.01.001.00262 Biaya Perencanaan Teknis 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 83.600.000

1496 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625896 9.1.2.19.02.01.001.00263 Biaya Perencanaan Teknis 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 85.500.000

1497 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625897 9.1.2.19.02.01.001.00264 Biaya Perencanaan Teknis 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 87.400.000

1498 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625898 9.1.2.19.02.01.001.00265 Biaya Perencanaan Teknis 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 89.300.000

1499 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625899 9.1.2.19.02.01.001.00266 Biaya Perencanaan Teknis 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 91.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 207


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1500 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625900 9.1.2.19.02.01.001.00267 Biaya Perencanaan Teknis 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 93.100.000

1501 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625901 9.1.2.19.02.01.001.00268 Biaya Perencanaan Teknis 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 95.000.000

1502 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625902 9.1.2.19.02.01.001.00269 Biaya Perencanaan Teknis 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 89.250.000

1503 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625903 9.1.2.19.02.01.001.00270 Biaya Perencanaan Teknis 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 91.000.000

1504 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625904 9.1.2.19.02.01.001.00271 Biaya Perencanaan Teknis 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 92.750.000

1505 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625905 9.1.2.19.02.01.001.00272 Biaya Perencanaan Teknis 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 94.500.000

1506 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625906 9.1.2.19.02.01.001.00273 Biaya Perencanaan Teknis 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 96.250.000

1507 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625907 9.1.2.19.02.01.001.00274 Biaya Perencanaan Teknis 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 98.000.000

1508 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625908 9.1.2.19.02.01.001.00275 Biaya Perencanaan Teknis 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 99.750.000

1509 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625909 9.1.2.19.02.01.001.00276 Biaya Perencanaan Teknis 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 101.500.000

1510 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625910 9.1.2.19.02.01.001.00277 Biaya Perencanaan Teknis 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 103.250.000

1511 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625911 9.1.2.19.02.01.001.00278 Biaya Perencanaan Teknis 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 105.000.000

1512 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625912 9.1.2.19.02.01.001.00279 Biaya Perencanaan Teknis 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 106.750.000

1513 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625913 9.1.2.19.02.01.001.00280 Biaya Perencanaan Teknis 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 108.500.000

1514 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625914 9.1.2.19.02.01.001.00281 Biaya Perencanaan Teknis 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 110.250.000

1515 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625915 9.1.2.19.02.01.001.00282 Biaya Perencanaan Teknis 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 112.000.000

1516 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625916 9.1.2.19.02.01.001.00283 Biaya Perencanaan Teknis 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 113.750.000

1517 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625917 9.1.2.19.02.01.001.00284 Biaya Perencanaan Teknis 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 115.500.000

1518 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625918 9.1.2.19.02.01.001.00285 Biaya Perencanaan Teknis 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 117.250.000

1519 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625919 9.1.2.19.02.01.001.00286 Biaya Perencanaan Teknis 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 119.000.000

1520 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625920 9.1.2.19.02.01.001.00287 Biaya Perencanaan Teknis 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 120.750.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 208


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1521 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625921 9.1.2.19.02.01.001.00288 Biaya Perencanaan Teknis 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 122.500.000

1522 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625922 9.1.2.19.02.01.001.00289 Biaya Perencanaan Teknis 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 124.250.000

1523 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625923 9.1.2.19.02.01.001.00290 Biaya Perencanaan Teknis 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 126.000.000

1524 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625924 9.1.2.19.02.01.001.00291 Biaya Perencanaan Teknis 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 127.750.000

1525 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625925 9.1.2.19.02.01.001.00292 Biaya Perencanaan Teknis 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 129.500.000

1526 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625926 9.1.2.19.02.01.001.00293 Biaya Perencanaan Teknis 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 131.250.000

1527 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625927 9.1.2.19.02.01.001.00294 Biaya Perencanaan Teknis 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 133.000.000

1528 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625928 9.1.2.19.02.01.001.00295 Biaya Perencanaan Teknis 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 134.750.000

1529 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625929 9.1.2.19.02.01.001.00296 Biaya Perencanaan Teknis 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 136.500.000

1530 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625930 9.1.2.19.02.01.001.00297 Biaya Perencanaan Teknis 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 138.250.000

1531 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625931 9.1.2.19.02.01.001.00298 Biaya Perencanaan Teknis 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 140.000.000

1532 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625932 9.1.2.19.02.01.001.00299 Biaya Perencanaan Teknis 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 141.750.000

1533 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625933 9.1.2.19.02.01.001.00300 Biaya Perencanaan Teknis 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 143.500.000

1534 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625934 9.1.2.19.02.01.001.00301 Biaya Perencanaan Teknis 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 145.250.000

1535 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625935 9.1.2.19.02.01.001.00302 Biaya Perencanaan Teknis 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 147.000.000

1536 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625936 9.1.2.19.02.01.001.00303 Biaya Perencanaan Teknis 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 148.750.000

1537 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625937 9.1.2.19.02.01.001.00304 Biaya Perencanaan Teknis 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 150.500.000

1538 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625938 9.1.2.19.02.01.001.00305 Biaya Perencanaan Teknis 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 152.250.000

1539 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625939 9.1.2.19.02.01.001.00306 Biaya Perencanaan Teknis 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 154.000.000

1540 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625940 9.1.2.19.02.01.001.00307 Biaya Perencanaan Teknis 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 155.750.000

1541 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625941 9.1.2.19.02.01.001.00308 Biaya Perencanaan Teknis 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 157.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 209


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1542 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625942 9.1.2.19.02.01.001.00309 Biaya Perencanaan Teknis 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 159.250.000

1543 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625943 9.1.2.19.02.01.001.00310 Biaya Perencanaan Teknis 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 161.000.000

1544 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625944 9.1.2.19.02.01.001.00311 Biaya Perencanaan Teknis 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 162.750.000

1545 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625945 9.1.2.19.02.01.001.00312 Biaya Perencanaan Teknis 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 164.500.000

1546 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625946 9.1.2.19.02.01.001.00313 Biaya Perencanaan Teknis 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 166.250.000

1547 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625947 9.1.2.19.02.01.001.00314 Biaya Perencanaan Teknis 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 168.000.000

1548 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625948 9.1.2.19.02.01.001.00315 Biaya Perencanaan Teknis 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 169.750.000

1549 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625949 9.1.2.19.02.01.001.00316 Biaya Perencanaan Teknis 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 171.500.000

1550 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625950 9.1.2.19.02.01.001.00317 Biaya Perencanaan Teknis 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 173.250.000

1551 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625951 9.1.2.19.02.01.001.00318 Biaya Perencanaan Teknis 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 175.000.000

1552 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625952 9.1.2.19.02.01.001.00319 Biaya Perencanaan Teknis 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 161.600.000

1553 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625953 9.1.2.19.02.01.001.00320 Biaya Perencanaan Teknis 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 163.200.000

1554 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625954 9.1.2.19.02.01.001.00321 Biaya Perencanaan Teknis 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 164.800.000

1555 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625955 9.1.2.19.02.01.001.00322 Biaya Perencanaan Teknis 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 166.400.000

1556 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625956 9.1.2.19.02.01.001.00323 Biaya Perencanaan Teknis 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 168.000.000

1557 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625957 9.1.2.19.02.01.001.00324 Biaya Perencanaan Teknis 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 169.600.000

1558 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625958 9.1.2.19.02.01.001.00325 Biaya Perencanaan Teknis 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 171.200.000

1559 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625959 9.1.2.19.02.01.001.00326 Biaya Perencanaan Teknis 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 172.800.000

1560 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625960 9.1.2.19.02.01.001.00327 Biaya Perencanaan Teknis 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 174.400.000

1561 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625961 9.1.2.19.02.01.001.00328 Biaya Perencanaan Teknis 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 176.000.000

1562 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625962 9.1.2.19.02.01.001.00329 Biaya Perencanaan Teknis 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 177.600.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 210


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1563 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625963 9.1.2.19.02.01.001.00330 Biaya Perencanaan Teknis 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 179.200.000

1564 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625964 9.1.2.19.02.01.001.00331 Biaya Perencanaan Teknis 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 180.800.000

1565 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625965 9.1.2.19.02.01.001.00332 Biaya Perencanaan Teknis 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 182.400.000

1566 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5627706 9.1.2.19.02.01.001.00431 Biaya Perencanaan Teknis 16.000.000.001 S/D 16.500.000.000 Paket 495.000.000

1567 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625966 9.1.2.19.02.01.001.00333 Biaya Perencanaan Teknis 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 184.000.000

1568 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625967 9.1.2.19.02.01.001.00334 Biaya Perencanaan Teknis 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 185.600.000

1569 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625968 9.1.2.19.02.01.001.00335 Biaya Perencanaan Teknis 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 187.200.000

1570 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625969 9.1.2.19.02.01.001.00336 Biaya Perencanaan Teknis 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 188.800.000

1571 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625970 9.1.2.19.02.01.001.00337 Biaya Perencanaan Teknis 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 190.400.000

1572 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625971 9.1.2.19.02.01.001.00338 Biaya Perencanaan Teknis 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 192.000.000

1573 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625972 9.1.2.19.02.01.001.00339 Biaya Perencanaan Teknis 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 193.600.000

1574 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625973 9.1.2.19.02.01.001.00340 Biaya Perencanaan Teknis 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 195.200.000

1575 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625974 9.1.2.19.02.01.001.00341 Biaya Perencanaan Teknis 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 196.800.000

1576 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625975 9.1.2.19.02.01.001.00342 Biaya Perencanaan Teknis 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 198.400.000

1577 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625976 9.1.2.19.02.01.001.00343 Biaya Perencanaan Teknis 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 200.000.000

1578 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625977 9.1.2.19.02.01.001.00344 Biaya Perencanaan Teknis 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 201.600.000

1579 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625978 9.1.2.19.02.01.001.00345 Biaya Perencanaan Teknis 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 203.200.000

1580 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625979 9.1.2.19.02.01.001.00346 Biaya Perencanaan Teknis 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 204.800.000

1581 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625980 9.1.2.19.02.01.001.00347 Biaya Perencanaan Teknis 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 206.400.000

1582 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625981 9.1.2.19.02.01.001.00348 Biaya Perencanaan Teknis 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 208.000.000

1583 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625982 9.1.2.19.02.01.001.00349 Biaya Perencanaan Teknis 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 209.600.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 211


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1584 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625983 9.1.2.19.02.01.001.00350 Biaya Perencanaan Teknis 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 211.200.000

1585 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625852 9.1.2.19.02.01.001.00219 Biaya Perencanaan Teknis 0 S/D 50.000.000 Paket 2.500.000

1586 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625853 9.1.2.19.02.01.001.00220 Biaya Perencanaan Teknis 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 5.000.000

1587 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625854 9.1.2.19.02.01.001.00221 Biaya Perencanaan Teknis 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 7.500.000

1588 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625855 9.1.2.19.02.01.001.00222 Biaya Perencanaan Teknis 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 10.000.000

1589 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625856 9.1.2.19.02.01.001.00223 Biaya Perencanaan Teknis 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 12.500.000

1590 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625857 9.1.2.19.02.01.001.00224 Biaya Perencanaan Teknis 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 13.290.000

1591 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625858 9.1.2.19.02.01.001.00225 Biaya Perencanaan Teknis 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 15.505.000

1592 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625859 9.1.2.19.02.01.001.00226 Biaya Perencanaan Teknis 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 17.720.000

1593 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625860 9.1.2.19.02.01.001.00227 Biaya Perencanaan Teknis 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 19.935.000

1594 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625861 9.1.2.19.02.01.001.00228 Biaya Perencanaan Teknis 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 22.150.000

1595 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626176 9.1.2.19.03.01.001.00333 Biaya Pengawasan Teknis 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 127.125.000

1596 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626174 9.1.2.19.03.01.001.00331 Biaya Pengawasan Teknis 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 124.875.000

1597 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626173 9.1.2.19.03.01.001.00330 Biaya Pengawasan Teknis 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 123.750.000

1598 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626172 9.1.2.19.03.01.001.00329 Biaya Pengawasan Teknis 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 122.625.000

1599 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626171 9.1.2.19.03.01.001.00328 Biaya Pengawasan Teknis 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 121.500.000

1600 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626170 9.1.2.19.03.01.001.00327 Biaya Pengawasan Teknis 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 120.375.000

1601 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626169 9.1.2.19.03.01.001.00326 Biaya Pengawasan Teknis 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 119.250.000

1602 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626168 9.1.2.19.03.01.001.00325 Biaya Pengawasan Teknis 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 118.125.000

1603 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626167 9.1.2.19.03.01.001.00324 Biaya Pengawasan Teknis 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 117.000.000

1604 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626166 9.1.2.19.03.01.001.00323 Biaya Pengawasan Teknis 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 115.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 212


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1605 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626165 9.1.2.19.03.01.001.00322 Biaya Pengawasan Teknis 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 114.750.000

1606 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626164 9.1.2.19.03.01.001.00321 Biaya Pengawasan Teknis 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 113.625.000

1607 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626163 9.1.2.19.03.01.001.00320 Biaya Pengawasan Teknis 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 125.000.000

1608 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626162 9.1.2.19.03.01.001.00319 Biaya Pengawasan Teknis 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 123.750.000

1609 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626161 9.1.2.19.03.01.001.00318 Biaya Pengawasan Teknis 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 122.500.000

1610 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626160 9.1.2.19.03.01.001.00317 Biaya Pengawasan Teknis 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 121.250.000

1611 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626159 9.1.2.19.03.01.001.00316 Biaya Pengawasan Teknis 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 120.000.000

1612 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626158 9.1.2.19.03.01.001.00315 Biaya Pengawasan Teknis 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 118.750.000

1613 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626157 9.1.2.19.03.01.001.00314 Biaya Pengawasan Teknis 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 117.500.000

1614 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626156 9.1.2.19.03.01.001.00313 Biaya Pengawasan Teknis 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 116.250.000

1615 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626155 9.1.2.19.03.01.001.00312 Biaya Pengawasan Teknis 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 115.000.000

1616 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626154 9.1.2.19.03.01.001.00311 Biaya Pengawasan Teknis 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 113.750.000

1617 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626153 9.1.2.19.03.01.001.00310 Biaya Pengawasan Teknis 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 112.500.000

1618 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626152 9.1.2.19.03.01.001.00309 Biaya Pengawasan Teknis 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 111.250.000

1619 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626151 9.1.2.19.03.01.001.00308 Biaya Pengawasan Teknis 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 110.000.000

1620 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626150 9.1.2.19.03.01.001.00307 Biaya Pengawasan Teknis 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 108.750.000

1621 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626149 9.1.2.19.03.01.001.00306 Biaya Pengawasan Teknis 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 107.500.000

1622 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626148 9.1.2.19.03.01.001.00305 Biaya Pengawasan Teknis 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 106.250.000

1623 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626147 9.1.2.19.03.01.001.00304 Biaya Pengawasan Teknis 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 105.000.000

1624 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626146 9.1.2.19.03.01.001.00303 Biaya Pengawasan Teknis 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 103.750.000

1625 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626145 9.1.2.19.03.01.001.00302 Biaya Pengawasan Teknis 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 102.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 213


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1626 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626144 9.1.2.19.03.01.001.00301 Biaya Pengawasan Teknis 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 101.250.000

1627 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626143 9.1.2.19.03.01.001.00300 Biaya Pengawasan Teknis 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 100.000.000

1628 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626142 9.1.2.19.03.01.001.00299 Biaya Pengawasan Teknis 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 98.750.000

1629 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626141 9.1.2.19.03.01.001.00298 Biaya Pengawasan Teknis 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 97.500.000

1630 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626140 9.1.2.19.03.01.001.00297 Biaya Pengawasan Teknis 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 96.250.000

1631 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626139 9.1.2.19.03.01.001.00296 Biaya Pengawasan Teknis 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 95.000.000

1632 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626138 9.1.2.19.03.01.001.00295 Biaya Pengawasan Teknis 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 93.750.000

1633 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626137 9.1.2.19.03.01.001.00294 Biaya Pengawasan Teknis 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 92.500.000

1634 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626136 9.1.2.19.03.01.001.00293 Biaya Pengawasan Teknis 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 91.250.000

1635 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626135 9.1.2.19.03.01.001.00292 Biaya Pengawasan Teknis 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 90.000.000

1636 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626134 9.1.2.19.03.01.001.00291 Biaya Pengawasan Teknis 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 88.750.000

1637 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626133 9.1.2.19.03.01.001.00290 Biaya Pengawasan Teknis 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 87.500.000

1638 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626132 9.1.2.19.03.01.001.00289 Biaya Pengawasan Teknis 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 86.250.000

1639 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626131 9.1.2.19.03.01.001.00288 Biaya Pengawasan Teknis 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 85.000.000

1640 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626130 9.1.2.19.03.01.001.00287 Biaya Pengawasan Teknis 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 83.750.000

1641 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626129 9.1.2.19.03.01.001.00286 Biaya Pengawasan Teknis 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 82.500.000

1642 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626128 9.1.2.19.03.01.001.00285 Biaya Pengawasan Teknis 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 81.250.000

1643 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626197 9.1.2.19.03.01.001.00354 Biaya Pengawasan Teknis 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 150.750.000

1644 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626127 9.1.2.19.03.01.001.00284 Biaya Pengawasan Teknis 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 80.000.000

1645 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626126 9.1.2.19.03.01.001.00283 Biaya Pengawasan Teknis 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 78.750.000

1646 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626125 9.1.2.19.03.01.001.00282 Biaya Pengawasan Teknis 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 77.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 214


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1647 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626124 9.1.2.19.03.01.001.00281 Biaya Pengawasan Teknis 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 76.250.000

1648 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626123 9.1.2.19.03.01.001.00280 Biaya Pengawasan Teknis 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 75.000.000

1649 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626122 9.1.2.19.03.01.001.00279 Biaya Pengawasan Teknis 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 73.750.000

1650 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626121 9.1.2.19.03.01.001.00278 Biaya Pengawasan Teknis 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 72.500.000

1651 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626120 9.1.2.19.03.01.001.00277 Biaya Pengawasan Teknis 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 71.250.000

1652 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626119 9.1.2.19.03.01.001.00276 Biaya Pengawasan Teknis 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 70.000.000

1653 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626118 9.1.2.19.03.01.001.00275 Biaya Pengawasan Teknis 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 68.750.000

1654 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626117 9.1.2.19.03.01.001.00274 Biaya Pengawasan Teknis 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 67.500.000

1655 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626116 9.1.2.19.03.01.001.00273 Biaya Pengawasan Teknis 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 66.250.000

1656 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626115 9.1.2.19.03.01.001.00272 Biaya Pengawasan Teknis 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 65.000.000

1657 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626114 9.1.2.19.03.01.001.00271 Biaya Pengawasan Teknis 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 63.750.000

1658 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626113 9.1.2.19.03.01.001.00270 Biaya Pengawasan Teknis 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 70.000.000

1659 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626112 9.1.2.19.03.01.001.00269 Biaya Pengawasan Teknis 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 68.600.000

1660 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626111 9.1.2.19.03.01.001.00268 Biaya Pengawasan Teknis 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 67.200.000

1661 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626110 9.1.2.19.03.01.001.00267 Biaya Pengawasan Teknis 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 65.800.000

1662 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626109 9.1.2.19.03.01.001.00266 Biaya Pengawasan Teknis 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 64.400.000

1663 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626108 9.1.2.19.03.01.001.00265 Biaya Pengawasan Teknis 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 63.000.000

1664 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626107 9.1.2.19.03.01.001.00264 Biaya Pengawasan Teknis 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 61.600.000

1665 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626106 9.1.2.19.03.01.001.00263 Biaya Pengawasan Teknis 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 60.200.000

1666 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626105 9.1.2.19.03.01.001.00262 Biaya Pengawasan Teknis 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 58.800.000

1667 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626104 9.1.2.19.03.01.001.00261 Biaya Pengawasan Teknis 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 57.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 215


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1668 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626103 9.1.2.19.03.01.001.00260 Biaya Pengawasan Teknis 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 56.000.000

1669 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626102 9.1.2.19.03.01.001.00259 Biaya Pengawasan Teknis 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 54.600.000

1670 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626101 9.1.2.19.03.01.001.00258 Biaya Pengawasan Teknis 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 53.200.000

1671 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626100 9.1.2.19.03.01.001.00257 Biaya Pengawasan Teknis 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 51.800.000

1672 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626099 9.1.2.19.03.01.001.00256 Biaya Pengawasan Teknis 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 50.400.000

1673 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626098 9.1.2.19.03.01.001.00255 Biaya Pengawasan Teknis 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 49.000.000

1674 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626097 9.1.2.19.03.01.001.00254 Biaya Pengawasan Teknis 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 47.600.000

1675 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626096 9.1.2.19.03.01.001.00253 Biaya Pengawasan Teknis 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 46.200.000

1676 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626095 9.1.2.19.03.01.001.00252 Biaya Pengawasan Teknis 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 44.800.000

1677 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626094 9.1.2.19.03.01.001.00251 Biaya Pengawasan Teknis 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 43.400.000

1678 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626093 9.1.2.19.03.01.001.00250 Biaya Pengawasan Teknis 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 42.000.000

1679 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626092 9.1.2.19.03.01.001.00249 Biaya Pengawasan Teknis 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 40.600.000

1680 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626091 9.1.2.19.03.01.001.00248 Biaya Pengawasan Teknis 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 39.200.000

1681 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626090 9.1.2.19.03.01.001.00247 Biaya Pengawasan Teknis 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 37.800.000

1682 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626089 9.1.2.19.03.01.001.00246 Biaya Pengawasan Teknis 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 36.400.000

1683 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626088 9.1.2.19.03.01.001.00245 Biaya Pengawasan Teknis 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 35.000.000

1684 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626087 9.1.2.19.03.01.001.00244 Biaya Pengawasan Teknis 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 33.600.000

1685 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626086 9.1.2.19.03.01.001.00243 Biaya Pengawasan Teknis 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 32.200.000

1686 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626085 9.1.2.19.03.01.001.00242 Biaya Pengawasan Teknis 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 30.800.000

1687 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626084 9.1.2.19.03.01.001.00241 Biaya Pengawasan Teknis 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 29.400.000

1688 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626083 9.1.2.19.03.01.001.00240 Biaya Pengawasan Teknis 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 31.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 216


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1689 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626082 9.1.2.19.03.01.001.00239 Biaya Pengawasan Teknis 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 29.925.000

1690 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626081 9.1.2.19.03.01.001.00238 Biaya Pengawasan Teknis 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 28.350.000

1691 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626080 9.1.2.19.03.01.001.00237 Biaya Pengawasan Teknis 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 26.775.000

1692 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626079 9.1.2.19.03.01.001.00236 Biaya Pengawasan Teknis 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 25.200.000

1693 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626078 9.1.2.19.03.01.001.00235 Biaya Pengawasan Teknis 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 23.625.000

1694 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626077 9.1.2.19.03.01.001.00234 Biaya Pengawasan Teknis 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 22.050.000

1695 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626076 9.1.2.19.03.01.001.00233 Biaya Pengawasan Teknis 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 20.475.000

1696 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626075 9.1.2.19.03.01.001.00232 Biaya Pengawasan Teknis 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 18.900.000

1697 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626074 9.1.2.19.03.01.001.00231 Biaya Pengawasan Teknis 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 17.325.000

1698 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626073 9.1.2.19.03.01.001.00230 Biaya Pengawasan Teknis 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 16.500.000

1699 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626072 9.1.2.19.03.01.001.00229 Biaya Pengawasan Teknis 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 14.850.000

1700 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626071 9.1.2.19.03.01.001.00228 Biaya Pengawasan Teknis 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 13.200.000

1701 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626070 9.1.2.19.03.01.001.00227 Biaya Pengawasan Teknis 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 11.550.000

1702 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626069 9.1.2.19.03.01.001.00226 Biaya Pengawasan Teknis 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 9.900.000

1703 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626068 9.1.2.19.03.01.001.00225 Biaya Pengawasan Teknis 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 9.375.000

1704 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626067 9.1.2.19.03.01.001.00224 Biaya Pengawasan Teknis 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 7.500.000

1705 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626066 9.1.2.19.03.01.001.00223 Biaya Pengawasan Teknis 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 5.625.000

1706 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626065 9.1.2.19.03.01.001.00222 Biaya Pengawasan Teknis 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 3.750.000

1707 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626064 9.1.2.19.03.01.001.00221 Biaya Pengawasan Teknis 0 S/D 50.000.000 Paket 1.875.000

1708 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626198 9.1.2.19.03.01.001.00355 Biaya Pengawasan Teknis 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 151.875.000

1709 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5669010 9.1.2.19.03.01.001.00443 Biaya Pengawasan Teknis 16000000001 S/D 16500000000 Paket 330.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 217


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1710 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668293 9.1.2.19.03.01.001.00442 Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual DAK Bidang Jalan Paket 350.000.000
(Reguler) Kegiatan Penunjang Dak

1711 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626199 9.1.2.19.03.01.001.00356 Biaya Pengawasan Teknis 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 153.000.000

1712 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668262 9.1.2.19.03.01.001.00441 Biaya Pengawasan Teknis 17500000001 S/D 18000000000 Paket 360.000.000

1713 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626200 9.1.2.19.03.01.001.00357 Biaya Pengawasan Teknis 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 154.125.000

1714 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668259 9.1.2.19.03.01.001.00440 Biaya Pengawasan Teknis 17000000001 S/D 17500000000 Paket 350.000.000

1715 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626201 9.1.2.19.03.01.001.00358 Biaya Pengawasan Teknis 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 155.250.000

1716 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668256 9.1.2.19.03.01.001.00439 Biaya Pengawasan Teknis 16500000001 S/D 17000000000 Paket 340.000.000

1717 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626202 9.1.2.19.03.01.001.00359 Biaya Pengawasan Teknis 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 156.375.000

1718 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626203 9.1.2.19.03.01.001.00360 Biaya Pengawasan Teknis 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 157.500.000

1719 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5644389 9.1.2.19.03.01.001.00438 Jasa Konsultan pengawas kegiatan Kontraktual DAK Bidang Air Minum ~ 4Org/Bln x Paket 176.000.000
(Reguler) Rp44.000.000
1720 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641969 9.1.2.19.03.01.001.00437 Pengawasan Teknis Pembangunan Gedung DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 250.000.000
Perpustakaan Daerah Kabupaten Takalar (DAK)

1721 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641758 9.1.2.19.03.01.001.00436 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Pengawasan Pengadaan Paket Perahu Paket 29.882.000
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Fiber 7-8 Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
1722 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641757 9.1.2.19.03.01.001.00435 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Pengawasan Pengadaan Paket Perahu Paket 58.582.100
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Fiber 8-10 Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
1723 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626204 9.1.2.19.03.01.001.00361 Biaya Pengawasan Teknis 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 158.625.000

1724 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626205 9.1.2.19.03.01.001.00362 Biaya Pengawasan Teknis 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 159.750.000

1725 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626206 9.1.2.19.03.01.001.00363 Biaya Pengawasan Teknis 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 160.875.000

1726 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626207 9.1.2.19.03.01.001.00364 Biaya Pengawasan Teknis 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 162.000.000

1727 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626208 9.1.2.19.03.01.001.00365 Biaya Pengawasan Teknis 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 163.125.000

1728 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626209 9.1.2.19.03.01.001.00366 Biaya Pengawasan Teknis 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 164.250.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 218


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1729 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626210 9.1.2.19.03.01.001.00367 Biaya Pengawasan Teknis 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 165.375.000

1730 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626211 9.1.2.19.03.01.001.00368 Biaya Pengawasan Teknis 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 166.500.000

1731 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626212 9.1.2.19.03.01.001.00369 Biaya Pengawasan Teknis 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 167.625.000

1732 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626213 9.1.2.19.03.01.001.00370 Biaya Pengawasan Teknis 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 168.750.000

1733 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626214 9.1.2.19.03.01.001.00371 Biaya Pengawasan Teknis 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 169.875.000

1734 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626215 9.1.2.19.03.01.001.00372 Biaya Pengawasan Teknis 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 171.000.000

1735 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626216 9.1.2.19.03.01.001.00373 Biaya Pengawasan Teknis 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 172.125.000

1736 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626217 9.1.2.19.03.01.001.00374 Biaya Pengawasan Teknis 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 173.250.000

1737 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626218 9.1.2.19.03.01.001.00375 Biaya Pengawasan Teknis 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 174.375.000

1738 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626219 9.1.2.19.03.01.001.00376 Biaya Pengawasan Teknis 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 175.500.000

1739 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626220 9.1.2.19.03.01.001.00377 Biaya Pengawasan Teknis 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 176.625.000

1740 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626221 9.1.2.19.03.01.001.00378 Biaya Pengawasan Teknis 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 177.750.000

1741 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626222 9.1.2.19.03.01.001.00379 Biaya Pengawasan Teknis 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 178.875.000

1742 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626223 9.1.2.19.03.01.001.00380 Biaya Pengawasan Teknis 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 180.000.000

1743 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626224 9.1.2.19.03.01.001.00381 Biaya Pengawasan Teknis 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 181.125.000

1744 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626225 9.1.2.19.03.01.001.00382 Biaya Pengawasan Teknis 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 182.250.000

1745 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626226 9.1.2.19.03.01.001.00383 Biaya Pengawasan Teknis 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 183.375.000

1746 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626227 9.1.2.19.03.01.001.00384 Biaya Pengawasan Teknis 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 184.500.000

1747 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626228 9.1.2.19.03.01.001.00385 Biaya Pengawasan Teknis 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 185.625.000

1748 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626229 9.1.2.19.03.01.001.00386 Biaya Pengawasan Teknis 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 186.750.000

1749 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626230 9.1.2.19.03.01.001.00387 Biaya Pengawasan Teknis 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 187.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 219


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1750 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626231 9.1.2.19.03.01.001.00388 Biaya Pengawasan Teknis 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 189.000.000

1751 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626232 9.1.2.19.03.01.001.00389 Biaya Pengawasan Teknis 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 190.125.000

1752 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626233 9.1.2.19.03.01.001.00390 Biaya Pengawasan Teknis 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 191.250.000

1753 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626234 9.1.2.19.03.01.001.00391 Biaya Pengawasan Teknis 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 192.375.000

1754 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626235 9.1.2.19.03.01.001.00392 Biaya Pengawasan Teknis 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 193.500.000

1755 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626236 9.1.2.19.03.01.001.00393 Biaya Pengawasan Teknis 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 194.625.000

1756 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626237 9.1.2.19.03.01.001.00394 Biaya Pengawasan Teknis 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 195.750.000

1757 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626238 9.1.2.19.03.01.001.00395 Biaya Pengawasan Teknis 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 196.875.000

1758 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626239 9.1.2.19.03.01.001.00396 Biaya Pengawasan Teknis 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 198.000.000

1759 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626240 9.1.2.19.03.01.001.00397 Biaya Pengawasan Teknis 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 199.125.000

1760 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626241 9.1.2.19.03.01.001.00398 Biaya Pengawasan Teknis 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 200.250.000

1761 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626242 9.1.2.19.03.01.001.00399 Biaya Pengawasan Teknis 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 201.375.000

1762 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626243 9.1.2.19.03.01.001.00400 Biaya Pengawasan Teknis 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 202.500.000

1763 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626244 9.1.2.19.03.01.001.00401 Biaya Pengawasan Teknis 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 203.625.000

1764 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626245 9.1.2.19.03.01.001.00402 Biaya Pengawasan Teknis 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 204.750.000

1765 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626246 9.1.2.19.03.01.001.00403 Biaya Pengawasan Teknis 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 205.875.000

1766 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626247 9.1.2.19.03.01.001.00404 Biaya Pengawasan Teknis 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 207.000.000

1767 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626248 9.1.2.19.03.01.001.00405 Biaya Pengawasan Teknis 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 208.125.000

1768 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626249 9.1.2.19.03.01.001.00406 Biaya Pengawasan Teknis 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 209.250.000

1769 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626250 9.1.2.19.03.01.001.00407 Biaya Pengawasan Teknis 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 210.375.000

1770 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626251 9.1.2.19.03.01.001.00408 Biaya Pengawasan Teknis 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 211.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 220


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1771 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626252 9.1.2.19.03.01.001.00409 Biaya Pengawasan Teknis 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 212.625.000

1772 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626253 9.1.2.19.03.01.001.00410 Biaya Pengawasan Teknis 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 213.750.000

1773 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626254 9.1.2.19.03.01.001.00411 Biaya Pengawasan Teknis 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 214.875.000

1774 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626255 9.1.2.19.03.01.001.00412 Biaya Pengawasan Teknis 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 216.000.000

1775 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626256 9.1.2.19.03.01.001.00413 Biaya Pengawasan Teknis 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 217.125.000

1776 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626257 9.1.2.19.03.01.001.00414 Biaya Pengawasan Teknis 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 218.250.000

1777 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626258 9.1.2.19.03.01.001.00415 Biaya Pengawasan Teknis 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 219.375.000

1778 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626259 9.1.2.19.03.01.001.00416 Biaya Pengawasan Teknis 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 220.500.000

1779 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626260 9.1.2.19.03.01.001.00417 Biaya Pengawasan Teknis 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 221.625.000

1780 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626261 9.1.2.19.03.01.001.00418 Biaya Pengawasan Teknis 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 222.750.000

1781 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626262 9.1.2.19.03.01.001.00419 Biaya Pengawasan Teknis 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 223.875.000

1782 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626263 9.1.2.19.03.01.001.00420 Biaya Pengawasan Teknis 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 225.000.000

1783 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626264 9.1.2.19.03.01.001.00421 Biaya Pengawasan Teknis 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 210.000.000

1784 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626265 9.1.2.19.03.01.001.00422 Biaya Pengawasan Teknis 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 220.000.000

1785 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626266 9.1.2.19.03.01.001.00423 Biaya Pengawasan Teknis 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 230.000.000

1786 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626267 9.1.2.19.03.01.001.00424 Biaya Pengawasan Teknis 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 240.000.000

1787 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626268 9.1.2.19.03.01.001.00425 Biaya Pengawasan Teknis 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 250.000.000

1788 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626269 9.1.2.19.03.01.001.00426 Biaya Pengawasan Teknis 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 260.000.000

1789 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626270 9.1.2.19.03.01.001.00427 Biaya Pengawasan Teknis 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 270.000.000

1790 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626271 9.1.2.19.03.01.001.00428 Biaya Pengawasan Teknis 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 280.000.000

1791 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626272 9.1.2.19.03.01.001.00429 Biaya Pengawasan Teknis 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 290.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 221


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1792 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626273 9.1.2.19.03.01.001.00430 Biaya Pengawasan Teknis 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 300.000.000

1793 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626274 9.1.2.19.03.01.001.00431 Biaya Pengawasan Teknis 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 1.800.000.000

1794 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626275 9.1.2.19.03.01.001.00432 Biaya Pengawasan Teknis 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 1.900.000.000

1795 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5630225 9.1.2.19.03.01.001.00433 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber (7-8 Meter) DAK Fisik Paket 27.140.000
Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
1796 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5630226 9.1.2.19.03.01.001.00434 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber (8-10 Meter) DAK Fisik Paket 57.240.000
Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
1797 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626196 9.1.2.19.03.01.001.00353 Biaya Pengawasan Teknis 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 149.625.000

1798 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626195 9.1.2.19.03.01.001.00352 Biaya Pengawasan Teknis 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 148.500.000

1799 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626194 9.1.2.19.03.01.001.00351 Biaya Pengawasan Teknis 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 147.375.000

1800 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626193 9.1.2.19.03.01.001.00350 Biaya Pengawasan Teknis 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 146.250.000

1801 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626192 9.1.2.19.03.01.001.00349 Biaya Pengawasan Teknis 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 145.125.000

1802 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626191 9.1.2.19.03.01.001.00348 Biaya Pengawasan Teknis 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 144.000.000

1803 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626190 9.1.2.19.03.01.001.00347 Biaya Pengawasan Teknis 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 142.875.000

1804 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626189 9.1.2.19.03.01.001.00346 Biaya Pengawasan Teknis 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 141.750.000

1805 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626188 9.1.2.19.03.01.001.00345 Biaya Pengawasan Teknis 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 140.625.000

1806 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626187 9.1.2.19.03.01.001.00344 Biaya Pengawasan Teknis 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 139.500.000

1807 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626186 9.1.2.19.03.01.001.00343 Biaya Pengawasan Teknis 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 138.375.000

1808 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626185 9.1.2.19.03.01.001.00342 Biaya Pengawasan Teknis 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 137.250.000

1809 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626184 9.1.2.19.03.01.001.00341 Biaya Pengawasan Teknis 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 136.125.000

1810 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626183 9.1.2.19.03.01.001.00340 Biaya Pengawasan Teknis 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 135.000.000

1811 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626182 9.1.2.19.03.01.001.00339 Biaya Pengawasan Teknis 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 133.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 222


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1812 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626181 9.1.2.19.03.01.001.00338 Biaya Pengawasan Teknis 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 132.750.000

1813 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626180 9.1.2.19.03.01.001.00337 Biaya Pengawasan Teknis 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 131.625.000

1814 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626179 9.1.2.19.03.01.001.00336 Biaya Pengawasan Teknis 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 130.500.000

1815 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626178 9.1.2.19.03.01.001.00335 Biaya Pengawasan Teknis 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 129.375.000

1816 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626177 9.1.2.19.03.01.001.00334 Biaya Pengawasan Teknis 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 128.250.000

1817 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626175 9.1.2.19.03.01.001.00332 Biaya Pengawasan Teknis 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 126.000.000

1818 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625814 9.1.2.19.04.01.001.00387 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 153.125.000
1819 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5669011 9.1.2.19.04.01.001.00430 Biaya Pengelolaan Kegiatan 16000000001 S/D 16500000000 Paket 247.500.000
1820 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668264 9.1.2.19.04.01.001.00429 Biaya Pengelolaan Kegiatan 17500000001 S/D 18000000000 Paket 270.000.000
1821 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668261 9.1.2.19.04.01.001.00428 Biaya Pengelolaan Kegiatan 17000000001 S/D 17500000000 Paket 262.500.000
1822 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668258 9.1.2.19.04.01.001.00427 Biaya Pengelolaan Kegiatan 16500000001 S/D 17000000000 Paket 255.000.000
1823 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5667438 9.1.2.19.04.01.001.00426 Jasa Fasilitator Perumahan Kegiatan Penunjang DAK Bidang Perumahan Permukiman Bulan 3.170.000
DAK
1824 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5644711 9.1.2.19.04.01.001.00425 Jasa Pendamping/Fasilitator Non Aparatur Sipil DAK Bidang Sanitasi ~ 48Org/Bln x Paket 96.000.000
Negara DAK Fisik yang dilakukan secrara swakelola Rp2.000.000
(Reguler)
1825 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625640 9.1.2.19.04.01.001.00213 Biaya Pengelolaan Kegiatan 0 S/D 50.000.000 Paket 1.625.000
1826 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625641 9.1.2.19.04.01.001.00214 Biaya Pengelolaan Kegiatan 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 3.250.000
1827 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625642 9.1.2.19.04.01.001.00215 Biaya Pengelolaan Kegiatan 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 4.875.000
1828 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625643 9.1.2.19.04.01.001.00216 Biaya Pengelolaan Kegiatan 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 6.500.000
1829 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625644 9.1.2.19.04.01.001.00217 Biaya Pengelolaan Kegiatan 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 8.125.000
1830 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625645 9.1.2.19.04.01.001.00218 Biaya Pengelolaan Kegiatan 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 8.850.000
1831 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625646 9.1.2.19.04.01.001.00219 Biaya Pengelolaan Kegiatan 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 10.325.000
1832 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625647 9.1.2.19.04.01.001.00220 Biaya Pengelolaan Kegiatan 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 11.800.000
1833 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625648 9.1.2.19.04.01.001.00221 Biaya Pengelolaan Kegiatan 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 13.275.000
1834 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625649 9.1.2.19.04.01.001.00222 Biaya Pengelolaan Kegiatan 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 14.750.000
1835 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625650 9.1.2.19.04.01.001.00223 Biaya Pengelolaan Kegiatan 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 14.960.000
1836 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625651 9.1.2.19.04.01.001.00224 Biaya Pengelolaan Kegiatan 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 16.320.000
1837 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625652 9.1.2.19.04.01.001.00225 Biaya Pengelolaan Kegiatan 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 17.680.000
1838 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625653 9.1.2.19.04.01.001.00226 Biaya Pengelolaan Kegiatan 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 19.040.000
1839 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625654 9.1.2.19.04.01.001.00227 Biaya Pengelolaan Kegiatan 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 20.400.000
1840 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625655 9.1.2.19.04.01.001.00228 Biaya Pengelolaan Kegiatan 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 21.760.000
1841 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625656 9.1.2.19.04.01.001.00229 Biaya Pengelolaan Kegiatan 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 23.120.000
1842 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625657 9.1.2.19.04.01.001.00230 Biaya Pengelolaan Kegiatan 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 24.480.000
1843 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625658 9.1.2.19.04.01.001.00231 Biaya Pengelolaan Kegiatan 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 25.840.000
1844 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625659 9.1.2.19.04.01.001.00232 Biaya Pengelolaan Kegiatan 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 27.200.000
1845 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625660 9.1.2.19.04.01.001.00233 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 25.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 223


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1846 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625661 9.1.2.19.04.01.001.00234 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 26.400.000
1847 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625662 9.1.2.19.04.01.001.00235 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 27.600.000
1848 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625663 9.1.2.19.04.01.001.00236 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 28.800.000
1849 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625664 9.1.2.19.04.01.001.00237 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 30.000.000
1850 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625665 9.1.2.19.04.01.001.00238 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 31.200.000
1851 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625666 9.1.2.19.04.01.001.00239 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 32.400.000
1852 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625667 9.1.2.19.04.01.001.00240 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 33.600.000
1853 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625668 9.1.2.19.04.01.001.00241 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 34.800.000
1854 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625669 9.1.2.19.04.01.001.00242 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 36.000.000
1855 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625670 9.1.2.19.04.01.001.00243 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 37.200.000
1856 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625671 9.1.2.19.04.01.001.00244 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 38.400.000
1857 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625672 9.1.2.19.04.01.001.00245 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 39.600.000
1858 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625673 9.1.2.19.04.01.001.00246 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 40.800.000
1859 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625674 9.1.2.19.04.01.001.00247 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 42.000.000
1860 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625675 9.1.2.19.04.01.001.00248 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 43.200.000
1861 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625676 9.1.2.19.04.01.001.00249 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 44.400.000
1862 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625677 9.1.2.19.04.01.001.00250 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 45.600.000
1863 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625678 9.1.2.19.04.01.001.00251 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 46.800.000
1864 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625679 9.1.2.19.04.01.001.00252 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 48.000.000
1865 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625680 9.1.2.19.04.01.001.00253 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 49.200.000
1866 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625681 9.1.2.19.04.01.001.00254 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 50.400.000
1867 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625682 9.1.2.19.04.01.001.00255 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 51.600.000
1868 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625683 9.1.2.19.04.01.001.00256 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 52.800.000
1869 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625684 9.1.2.19.04.01.001.00257 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 54.000.000
1870 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625685 9.1.2.19.04.01.001.00258 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 55.200.000
1871 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625686 9.1.2.19.04.01.001.00259 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 56.400.000
1872 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625687 9.1.2.19.04.01.001.00260 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 57.600.000
1873 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625688 9.1.2.19.04.01.001.00261 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 58.800.000
1874 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625689 9.1.2.19.04.01.001.00262 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 60.000.000
1875 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625690 9.1.2.19.04.01.001.00263 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 51.025.500
1876 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625691 9.1.2.19.04.01.001.00264 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 52.026.000
1877 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625692 9.1.2.19.04.01.001.00265 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 53.026.500
1878 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625693 9.1.2.19.04.01.001.00266 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 54.027.000
1879 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625694 9.1.2.19.04.01.001.00267 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 55.027.500
1880 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625695 9.1.2.19.04.01.001.00268 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 56.028.000
1881 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625696 9.1.2.19.04.01.001.00269 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 57.028.500
1882 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625697 9.1.2.19.04.01.001.00270 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 58.029.000
1883 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625698 9.1.2.19.04.01.001.00271 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 59.029.500
1884 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625699 9.1.2.19.04.01.001.00272 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 60.030.000
1885 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625700 9.1.2.19.04.01.001.00273 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 61.030.500
1886 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625701 9.1.2.19.04.01.001.00274 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 62.031.000
1887 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625702 9.1.2.19.04.01.001.00275 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 63.031.500
1888 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625703 9.1.2.19.04.01.001.00276 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 64.032.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 224


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1889 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625704 9.1.2.19.04.01.001.00277 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 65.032.500
1890 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625705 9.1.2.19.04.01.001.00278 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 66.033.000
1891 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625706 9.1.2.19.04.01.001.00279 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 67.033.500
1892 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625707 9.1.2.19.04.01.001.00280 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 68.034.000
1893 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625708 9.1.2.19.04.01.001.00281 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 69.034.500
1894 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625709 9.1.2.19.04.01.001.00282 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 70.035.000
1895 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625710 9.1.2.19.04.01.001.00283 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 71.035.500
1896 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625711 9.1.2.19.04.01.001.00284 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 72.036.000
1897 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625712 9.1.2.19.04.01.001.00285 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 73.036.500
1898 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625713 9.1.2.19.04.01.001.00286 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 74.037.000
1899 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625714 9.1.2.19.04.01.001.00287 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 75.037.500
1900 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625715 9.1.2.19.04.01.001.00288 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 76.038.000
1901 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625716 9.1.2.19.04.01.001.00289 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 77.038.500
1902 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625717 9.1.2.19.04.01.001.00290 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 78.039.000
1903 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625718 9.1.2.19.04.01.001.00291 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 79.039.500
1904 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625719 9.1.2.19.04.01.001.00292 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 80.040.000
1905 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625720 9.1.2.19.04.01.001.00293 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 81.040.500
1906 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625721 9.1.2.19.04.01.001.00294 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 82.041.000
1907 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625722 9.1.2.19.04.01.001.00295 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 83.041.500
1908 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625723 9.1.2.19.04.01.001.00296 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 84.042.000
1909 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625724 9.1.2.19.04.01.001.00297 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 85.042.500
1910 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625725 9.1.2.19.04.01.001.00298 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 86.043.000
1911 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625726 9.1.2.19.04.01.001.00299 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 87.043.500
1912 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625727 9.1.2.19.04.01.001.00300 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 88.044.000
1913 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625728 9.1.2.19.04.01.001.00301 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 89.044.500
1914 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625729 9.1.2.19.04.01.001.00302 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 90.045.000
1915 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625730 9.1.2.19.04.01.001.00303 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 91.045.500
1916 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625731 9.1.2.19.04.01.001.00304 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 92.046.000
1917 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625732 9.1.2.19.04.01.001.00305 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 93.046.500
1918 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625733 9.1.2.19.04.01.001.00306 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 94.047.000
1919 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625734 9.1.2.19.04.01.001.00307 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 95.047.500
1920 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625735 9.1.2.19.04.01.001.00308 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 96.048.000
1921 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625736 9.1.2.19.04.01.001.00309 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 97.048.500
1922 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625737 9.1.2.19.04.01.001.00310 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 98.049.000
1923 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625738 9.1.2.19.04.01.001.00311 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 99.049.500
1924 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625739 9.1.2.19.04.01.001.00312 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 100.050.000
1925 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625740 9.1.2.19.04.01.001.00313 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 88.375.000
1926 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625741 9.1.2.19.04.01.001.00314 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 89.250.000
1927 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625742 9.1.2.19.04.01.001.00315 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 90.125.000
1928 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625743 9.1.2.19.04.01.001.00316 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 91.000.000
1929 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625744 9.1.2.19.04.01.001.00317 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 91.875.000
1930 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625745 9.1.2.19.04.01.001.00318 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 92.750.000
1931 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625746 9.1.2.19.04.01.001.00319 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 93.625.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 225


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1932 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625747 9.1.2.19.04.01.001.00320 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 94.500.000
1933 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625748 9.1.2.19.04.01.001.00321 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 95.375.000
1934 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625749 9.1.2.19.04.01.001.00322 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 96.250.000
1935 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625750 9.1.2.19.04.01.001.00323 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 97.125.000
1936 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625751 9.1.2.19.04.01.001.00324 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 98.000.000
1937 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625752 9.1.2.19.04.01.001.00325 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 98.875.000
1938 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625753 9.1.2.19.04.01.001.00326 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 99.750.000
1939 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625754 9.1.2.19.04.01.001.00327 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 100.625.000
1940 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625755 9.1.2.19.04.01.001.00328 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 101.500.000
1941 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625756 9.1.2.19.04.01.001.00329 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 102.375.000
1942 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625757 9.1.2.19.04.01.001.00330 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 103.250.000
1943 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625758 9.1.2.19.04.01.001.00331 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 104.125.000
1944 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625759 9.1.2.19.04.01.001.00332 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 105.000.000
1945 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625760 9.1.2.19.04.01.001.00333 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 105.875.000
1946 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625761 9.1.2.19.04.01.001.00334 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 106.750.000
1947 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625762 9.1.2.19.04.01.001.00335 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 107.625.000
1948 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625763 9.1.2.19.04.01.001.00336 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 108.500.000
1949 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625764 9.1.2.19.04.01.001.00337 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 109.375.000
1950 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625765 9.1.2.19.04.01.001.00338 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 110.250.000
1951 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625766 9.1.2.19.04.01.001.00339 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 111.125.000
1952 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625767 9.1.2.19.04.01.001.00340 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 112.000.000
1953 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625768 9.1.2.19.04.01.001.00341 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 112.875.000
1954 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625769 9.1.2.19.04.01.001.00342 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 113.750.000
1955 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625770 9.1.2.19.04.01.001.00343 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 114.625.000
1956 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625771 9.1.2.19.04.01.001.00344 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 115.500.000
1957 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625772 9.1.2.19.04.01.001.00345 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 116.375.000
1958 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625773 9.1.2.19.04.01.001.00346 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 117.250.000
1959 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625774 9.1.2.19.04.01.001.00347 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 118.125.000
1960 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625775 9.1.2.19.04.01.001.00348 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 119.000.000
1961 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625776 9.1.2.19.04.01.001.00349 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 119.875.000
1962 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625777 9.1.2.19.04.01.001.00350 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 120.750.000
1963 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625778 9.1.2.19.04.01.001.00351 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 121.625.000
1964 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625779 9.1.2.19.04.01.001.00352 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 122.500.000
1965 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625780 9.1.2.19.04.01.001.00353 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 123.375.000
1966 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625781 9.1.2.19.04.01.001.00354 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 124.250.000
1967 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625782 9.1.2.19.04.01.001.00355 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 125.125.000
1968 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625783 9.1.2.19.04.01.001.00356 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 126.000.000
1969 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625784 9.1.2.19.04.01.001.00357 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 126.875.000
1970 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625785 9.1.2.19.04.01.001.00358 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 127.750.000
1971 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625786 9.1.2.19.04.01.001.00359 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 128.625.000
1972 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625787 9.1.2.19.04.01.001.00360 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 129.500.000
1973 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625788 9.1.2.19.04.01.001.00361 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 130.375.000
1974 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625789 9.1.2.19.04.01.001.00362 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 131.250.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 226


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1975 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625790 9.1.2.19.04.01.001.00363 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 132.125.000
1976 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625791 9.1.2.19.04.01.001.00364 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 133.000.000
1977 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625792 9.1.2.19.04.01.001.00365 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 133.875.000
1978 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625793 9.1.2.19.04.01.001.00366 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 134.750.000
1979 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625794 9.1.2.19.04.01.001.00367 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 135.625.000
1980 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625795 9.1.2.19.04.01.001.00368 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 136.500.000
1981 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625796 9.1.2.19.04.01.001.00369 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 137.375.000
1982 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625797 9.1.2.19.04.01.001.00370 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 138.250.000
1983 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625798 9.1.2.19.04.01.001.00371 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 139.125.000
1984 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625799 9.1.2.19.04.01.001.00372 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 140.000.000
1985 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625800 9.1.2.19.04.01.001.00373 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 140.875.000
1986 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625801 9.1.2.19.04.01.001.00374 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 141.750.000
1987 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625802 9.1.2.19.04.01.001.00375 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 142.625.000
1988 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625803 9.1.2.19.04.01.001.00376 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 143.500.000
1989 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625804 9.1.2.19.04.01.001.00377 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 144.375.000
1990 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625805 9.1.2.19.04.01.001.00378 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 145.250.000
1991 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625806 9.1.2.19.04.01.001.00379 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 146.125.000
1992 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625807 9.1.2.19.04.01.001.00380 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 147.000.000
1993 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625808 9.1.2.19.04.01.001.00381 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 147.875.000
1994 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625809 9.1.2.19.04.01.001.00382 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 148.750.000
1995 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625810 9.1.2.19.04.01.001.00383 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 149.625.000
1996 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625811 9.1.2.19.04.01.001.00384 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 150.500.000
1997 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625812 9.1.2.19.04.01.001.00385 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 151.375.000
1998 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625813 9.1.2.19.04.01.001.00386 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 152.250.000
1999 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625815 9.1.2.19.04.01.001.00388 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 154.000.000
2000 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625816 9.1.2.19.04.01.001.00389 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 154.875.000
2001 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625817 9.1.2.19.04.01.001.00390 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 155.750.000
2002 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625818 9.1.2.19.04.01.001.00391 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 156.625.000
2003 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625819 9.1.2.19.04.01.001.00392 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 157.500.000
2004 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625820 9.1.2.19.04.01.001.00393 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 158.375.000
2005 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625821 9.1.2.19.04.01.001.00394 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 159.250.000
2006 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625822 9.1.2.19.04.01.001.00395 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 160.125.000
2007 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625823 9.1.2.19.04.01.001.00396 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 161.000.000
2008 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625824 9.1.2.19.04.01.001.00397 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 161.875.000
2009 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625825 9.1.2.19.04.01.001.00398 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 162.750.000
2010 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625826 9.1.2.19.04.01.001.00399 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 163.625.000
2011 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625827 9.1.2.19.04.01.001.00400 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 164.500.000
2012 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625828 9.1.2.19.04.01.001.00401 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 165.375.000
2013 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625829 9.1.2.19.04.01.001.00402 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 166.250.000
2014 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625830 9.1.2.19.04.01.001.00403 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 167.125.000
2015 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625831 9.1.2.19.04.01.001.00404 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 168.000.000
2016 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625832 9.1.2.19.04.01.001.00405 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 168.875.000
2017 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625833 9.1.2.19.04.01.001.00406 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 169.750.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 227


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2018 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625834 9.1.2.19.04.01.001.00407 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 170.625.000
2019 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625835 9.1.2.19.04.01.001.00408 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 171.500.000
2020 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625836 9.1.2.19.04.01.001.00409 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 172.375.000
2021 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625837 9.1.2.19.04.01.001.00410 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 173.250.000
2022 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625838 9.1.2.19.04.01.001.00411 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 174.125.000
2023 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625839 9.1.2.19.04.01.001.00412 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 175.000.000
2024 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625840 9.1.2.19.04.01.001.00413 Biaya Pengelolaan Kegiatan 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 157.500.000
2025 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625841 9.1.2.19.04.01.001.00414 Biaya Pengelolaan Kegiatan 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 165.000.000
2026 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625842 9.1.2.19.04.01.001.00415 Biaya Pengelolaan Kegiatan 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 172.500.000
2027 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625843 9.1.2.19.04.01.001.00416 Biaya Pengelolaan Kegiatan 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 180.000.000
2028 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625844 9.1.2.19.04.01.001.00417 Biaya Pengelolaan Kegiatan 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 187.500.000
2029 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625845 9.1.2.19.04.01.001.00418 Biaya Pengelolaan Kegiatan 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 195.000.000
2030 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625846 9.1.2.19.04.01.001.00419 Biaya Pengelolaan Kegiatan 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 202.500.000
2031 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625847 9.1.2.19.04.01.001.00420 Biaya Pengelolaan Kegiatan 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 210.000.000
2032 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625848 9.1.2.19.04.01.001.00421 Biaya Pengelolaan Kegiatan 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 217.500.000
2033 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625849 9.1.2.19.04.01.001.00422 Biaya Pengelolaan Kegiatan 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 225.000.000
2034 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625850 9.1.2.19.04.01.001.00423 Biaya Pengelolaan Kegiatan 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 1.350.000.000
2035 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625851 9.1.2.19.04.01.001.00424 Biaya Pengelolaan Kegiatan 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 1.425.000.000
2036 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596263 9.1.2.23.01.01.001.00038 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 4 hari Orang/Kali 2.430.000
pelatihan
2037 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636135 9.1.2.23.01.01.001.00046 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 2 Orang Kegiatan 9.800.000
pelatihan
2038 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636134 9.1.2.23.01.01.001.00045 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 3 Orang Kegiatan 7.100.000
pelatihan
2039 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596254 9.1.2.23.01.01.001.00029 Biaya Workshop Workshop Luar Orang/Kali 3.750.000
pelatihan
2040 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596255 9.1.2.23.01.01.001.00030 Biaya Diklat Fungsional Auditor Pembentukan Auditor Terampil Orang/Kali 5.750.000
pelatihan
2041 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596256 9.1.2.23.01.01.001.00031 Biaya Diklat Fungsional Auditor Pembentukan Auditor Ahli Orang/Kali 6.730.000
pelatihan
2042 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596257 9.1.2.23.01.01.001.00032 Biaya Diklat Fungsional Auditor Alih Jabatan Orang/Kali 6.730.000
pelatihan
2043 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596258 9.1.2.23.01.01.001.00033 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Muda Orang/Kali 5.560.000
pelatihan
2044 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596259 9.1.2.23.01.01.001.00034 Diklat Pimpinan TK III Peserta / angkatan 22.880.000
pelatihan
2045 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596260 9.1.2.23.01.01.001.00035 Diklat Pimpinan TK II Peserta / angkatan 31.150.000
pelatihan
2046 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596261 9.1.2.23.01.01.001.00036 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Madya Orang/Kali 5.000.000
pelatihan
2047 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596262 9.1.2.23.01.01.001.00037 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Utara Orang/Kali 4.990.000
pelatihan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 228


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2048 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636136 9.1.2.23.01.01.001.00047 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 1 Orang Kegiatan 13.400.000
pelatihan
2049 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596264 9.1.2.23.01.01.001.00039 Biaya latihan prajabatan Golongan III Peserta / angkatan 5.940.000
pelatihan
2050 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5598860 9.1.2.23.01.01.001.00040 Diklat Pimpinan TK IV Peserta / angkatan 20.730.000
pelatihan
2051 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622226 9.1.2.23.01.01.001.00044 Koordinasi dan Sinkronisasi Pemantauan Pemantauan ke lokasi proyek (SPPD Paket 45.588.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Kabupaten) Uang harian 2 orang ATK
Biaya transportasi atau sewa kendaraan

2052 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622225 9.1.2.23.01.01.001.00043 Koordinasi dan Sinkronisasi Pembinaan Paket meeting fullday, Ruang rapat, Paket 185.765.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Paket Makan dan snack, Peralatan dan
perlengkapan, Honorarium (Narasumber
& moderator), ATK, Spanduk,
Pencetakan materi dan laporan, Honor
tenaga pendamping selama 6 bulan

2053 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622224 9.1.2.23.01.01.001.00042 Koordinasi dan Sinkronisasi Pengawasan Pengawasan ke lokasi proyek (SPPD Paket 91.220.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Kabupaten) Uang harian 3 orang ATK
Biaya transportasi atau sewa kendaraan

2054 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596247 9.1.2.23.01.01.001.00022 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 5 hari Orang/Kali 2.680.000
pelatihan
2055 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5642185 9.1.2.23.01.01.001.00049 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Uang TRansport Peserta Paket 35.100.000
pelatihan
2056 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596248 9.1.2.23.01.01.001.00023 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 6 hari Orang/Kali 2.900.000
pelatihan
2057 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596249 9.1.2.23.01.01.001.00024 Diklat Pimpinan TK IV Peserta / angkatan 20.730.000
pelatihan
2058 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596250 9.1.2.23.01.01.001.00025 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 7 hari Orang/Kali 3.230.000
pelatihan
2059 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596251 9.1.2.23.01.01.001.00026 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 10 hari Orang/Kali 4.250.000
pelatihan
2060 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596252 9.1.2.23.01.01.001.00027 Biaya Diklat Fungsional PPUPD Biaya Diklat Fungsional PPUPD Orang/Kali 4.650.000
pelatihan
2061 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596253 9.1.2.23.01.01.001.00028 Biaya Diklat Fungsional PPUPD Biaya Diklat Fungsional PPUPD Orang/Kali 4.650.000
pelatihan
2062 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636137 9.1.2.23.01.01.001.00048 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Pemula Orang Kegiatan 20.400.000
pelatihan
2063 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596246 9.1.2.23.01.01.001.00021 Biaya latihan prajabatan Golongan I dan II Peserta / angkatan 4.865.000
pelatihan
2064 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5641121 9.1.2.24.01.01.001.00034 Honor Narasumber DAK Non Fisik P2L Paket 2.800.000
Ahli/Narasumber/Instruktur

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 229


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2065 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642119 9.1.2.24.01.01.001.00036 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 198.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola
2066 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642186 9.1.2.24.01.01.001.00040 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Honor Narasumber Paket 73.800.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2067 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642187 9.1.2.24.01.01.001.00041 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Honor Narasumber Paket 4.700.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Usaha
2068 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598975 9.1.2.24.01.01.001.00033 Honorarium Fasilitator (Perencanaan dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 270.016.500
Ahli/Narasumber/Instruktur Pengawasan)
2069 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596265 9.1.2.24.01.01.001.00026 Honorarium Instruktur Pemuda Calon Polri Orang / Kali 250.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2070 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642676 9.1.2.24.01.01.001.00042 Belanja Jasa Penunjang Kegiatan DAK Pariwisata DAK Non Fisik Pariwisata Paket 23.500.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2071 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596266 9.1.2.24.01.01.001.00027 Tenaga Ahli Min S1 ; Minimal 3 Tahun OB 5.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2072 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596267 9.1.2.24.01.01.001.00028 Biaya Assessment Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Perorang 3.900.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Pimpinan Tinggi Pratama Eselon II.B
2073 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596268 9.1.2.24.01.01.001.00029 Tenaga Ahli Min S1 ; Minimal 1 Tahun OB 3.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2074 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598967 9.1.2.24.01.01.001.00032 Biaya Umum DAK SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 214.721.591
Ahli/Narasumber/Instruktur
2075 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596269 9.1.2.24.01.01.001.00030 Pembawa Acara Profesional Profesional Orang / Kegiatan 750.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2076 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5592566 9.1.2.24.01.01.001.00025 Narasumber Profesional Pakar, Praktisi atau Pembicara Khusus Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2077 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5641965 9.1.2.24.01.01.001.00035 Honorarium Narasumber DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 36.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2078 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642120 9.1.2.24.01.01.001.00037 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Orang / Paket / Pekerjaan 132.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara Tingkat SMP
2079 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598962 9.1.2.24.01.01.001.00031 Biaya Umum DAK PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 91.824.100
Ahli/Narasumber/Instruktur
2080 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642121 9.1.2.24.01.01.001.00038 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 60.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola PAUD
2081 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642122 9.1.2.24.01.01.001.00039 Honor Fasilitator/Pendamping Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.500.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2082 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5592565 9.1.2.24.02.01.001.00003 Moderator Profesional Orang / Kegiatan 600.000
2083 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5596271 9.1.2.24.02.01.001.00005 Moderator Orang / Kegiatan 700.000
2084 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5596270 9.1.2.24.02.01.001.00004 Moderator Profesional Profesional Orang 1.000.000
2085 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5596275 9.1.2.24.03.01.001.00128 Tenaga Administrasi Kantor OB 700.000
Lainnya
2086 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5603967 9.1.2.24.03.01.001.00129 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli Orang / Kegiatan 1.000.000
Lainnya

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 230


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2087 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5592562 9.1.2.24.03.01.001.00122 Pembawa Acara Profesional Orang / Kegiatan 400.000
Lainnya
2088 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5592564 9.1.2.24.03.01.001.00124 Beracara Orang / Kegiatan 1.000.000
Lainnya
2089 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5636138 9.1.2.24.03.01.001.00146 Honor Fasilitator Kegiatan Swakelola DAK Bidang Pertanian Paket 36.000.000
Lainnya
2090 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5641762 9.1.2.24.03.01.001.00148 Jasa Pendamping/Fasilitator Non Aparatur Sipil DAK Bidang Perumahan Permukiman Paket 12.680.000
Lainnya Negara Kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola (Reguler) ~ Kegiatan Penunjang DAK

2091 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5642188 9.1.2.24.03.01.001.00149 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Tenaga Pendamping Paket 4.200.000
Lainnya
2092 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5641122 9.1.2.24.03.01.001.00147 Honor Pendamping DAK Non Fisik P2L Paket 3.500.000
Lainnya
2093 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592530 9.1.2.25.01.01.001.00141 Fotografer Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2094 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592529 9.1.2.25.01.01.001.00140 Desain Grafis Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2095 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592528 9.1.2.25.01.01.001.00139 Penyunting/ Editor Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 180.000
Kegiatan
2096 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592527 9.1.2.25.01.01.001.00138 Redaktur Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 240.000
Kegiatan
2097 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592526 9.1.2.25.01.01.001.00137 Penanggung Jawab Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 300.000
Kegiatan
2098 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592525 9.1.2.25.01.01.001.00136 Anggota Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 200.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2099 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592524 9.1.2.25.01.01.001.00135 Ketua/Wakil Ketua Sekretariat Tim Pelaksana Orang / Bulan 250.000
Kegiatan Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Daerah

2100 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592523 9.1.2.25.01.01.001.00134 Anggota Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 400.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2101 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592522 9.1.2.25.01.01.001.00133 Sekretaris Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 500.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2102 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592521 9.1.2.25.01.01.001.00132 Wakil ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 600.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2103 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592520 9.1.2.25.01.01.001.00131 Ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Orang / Bulan 650.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2104 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592519 9.1.2.25.01.01.001.00130 Penanggung Jawab Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 700.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2105 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592518 9.1.2.25.01.01.001.00129 Pengarah Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 750.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2106 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592517 9.1.2.25.01.01.001.00128 Anggota Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 650.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 231


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2107 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592516 9.1.2.25.01.01.001.00127 Sekretaris Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 750.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah
2108 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592515 9.1.2.25.01.01.001.00126 Wakil ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 850.000
Kegiatan ditetapkan oleh Kepala Daerah
2109 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592514 9.1.2.25.01.01.001.00125 Ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan Kepala Daerah
2110 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592513 9.1.2.25.01.01.001.00124 Penanggung Jawab Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 1.250.000
Kegiatan ditetapkan oleh Kepala Daerah
2111 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592512 9.1.2.25.01.01.001.00123 Pengarah Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah
2112 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592511 9.1.2.25.01.01.001.00122 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.280.000
Kegiatan
2113 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592510 9.1.2.25.01.01.001.00121 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 3.680.000
Kegiatan
2114 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592509 9.1.2.25.01.01.001.00120 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 3.380.000
Kegiatan
2115 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592508 9.1.2.25.01.01.001.00119 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 3.080.000
Kegiatan
2116 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592507 9.1.2.25.01.01.001.00118 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 2.780.000
Kegiatan
2117 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592506 9.1.2.25.01.01.001.00117 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 2.480.000
Kegiatan
2118 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592505 9.1.2.25.01.01.001.00116 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 2.230.000
Kegiatan
2119 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592504 9.1.2.25.01.01.001.00115 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 1.990.000
Kegiatan
2120 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592503 9.1.2.25.01.01.001.00114 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 1.750.000
Kegiatan
2121 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592502 9.1.2.25.01.01.001.00113 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 1.510.000
Kegiatan
2122 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592501 9.1.2.25.01.01.001.00112 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 1.330.000
Kegiatan
2123 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592500 9.1.2.25.01.01.001.00111 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 1.150.000
Kegiatan
2124 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592499 9.1.2.25.01.01.001.00110 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 970.000
Kegiatan
2125 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592498 9.1.2.25.01.01.001.00109 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 850.000
Kegiatan
2126 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592497 9.1.2.25.01.01.001.00108 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 720.000
Kegiatan
2127 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592496 9.1.2.25.01.01.001.00107 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 610.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 232


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2128 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596276 9.1.2.25.01.01.001.00173 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 943.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Residence)

2129 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596277 9.1.2.25.01.01.001.00174 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Wakil ketua Orang / Bulan 600.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2130 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596278 9.1.2.25.01.01.001.00175 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2131 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596279 9.1.2.25.01.01.001.00176 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Anggota Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2132 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596280 9.1.2.25.01.01.001.00177 Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Ketua/Wakil Ketua Orang / Bulan 250.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2133 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596281 9.1.2.25.01.01.001.00178 Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Anggota Orang / Bulan 220.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2134 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596282 9.1.2.25.01.01.001.00179 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pembina Orang / Bulan 3.500.000
Kegiatan
2135 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596283 9.1.2.25.01.01.001.00180 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pengarah Orang / Bulan 3.000.000
Kegiatan
2136 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596284 9.1.2.25.01.01.001.00181 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Ketua Orang / Bulan 2.500.000
Kegiatan
2137 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596285 9.1.2.25.01.01.001.00182 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Wakil Ketua Orang / Bulan 2.000.000
Kegiatan
2138 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596286 9.1.2.25.01.01.001.00183 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Sekretaris Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan
2139 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596287 9.1.2.25.01.01.001.00184 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Anggota Orang / Bulan 1.300.000
Kegiatan
2140 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596288 9.1.2.25.01.01.001.00185 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Ketua Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan
2141 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596289 9.1.2.25.01.01.001.00186 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Sekretaris Orang / Bulan 900.000
Kegiatan
2142 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596290 9.1.2.25.01.01.001.00187 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Anggota Orang / Bulan 600.000
Kegiatan
2143 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596291 9.1.2.25.01.01.001.00188 Penyusunan Modul Diklat Per Modul 5.000.000
Kegiatan
2144 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596292 9.1.2.25.01.01.001.00189 Panitia Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2145 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596293 9.1.2.25.01.01.001.00190 Panitia Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan
2146 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596294 9.1.2.25.01.01.001.00191 Panitia Sekretaris Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2147 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596295 9.1.2.25.01.01.001.00192 Panitia Anggota Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2148 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596296 9.1.2.25.01.01.001.00193 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Naskah/Pelajaran 150.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 233


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2149 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596297 9.1.2.25.01.01.001.00194 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Pengawas Ujian Orang / Hari 240.000
Kegiatan
2150 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596298 9.1.2.25.01.01.001.00195 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Pemeriksa Hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 5.000
Kegiatan
2151 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596299 9.1.2.25.01.01.001.00196 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Naskah/Pelajaran 190.000
Kegiatan
2152 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596300 9.1.2.25.01.01.001.00197 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Pengawas Ujian Orang / Hari 270.000
Kegiatan
2153 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596301 9.1.2.25.01.01.001.00198 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Pemeriksa Hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 7.500
Kegiatan
2154 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596302 9.1.2.25.01.01.001.00199 Penyusunan Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 100.000
Kegiatan Kabupaten/ Kota
2155 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596303 9.1.2.25.01.01.001.00200 Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Kabupaten/ Telaah Materi Soal Per Butir Soal 45.000
Kegiatan Kota
2156 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596304 9.1.2.25.01.01.001.00201 Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Kabupaten/ Telaah Bahasa Soal Per Butir Soal 20.000
Kegiatan Kota
2157 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596305 9.1.2.25.01.01.001.00202 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2158 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596306 9.1.2.25.01.01.001.00203 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan
2159 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596307 9.1.2.25.01.01.001.00204 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Sekretaris Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2160 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596308 9.1.2.25.01.01.001.00205 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Anggota Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2161 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596309 9.1.2.25.01.01.001.00206 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 675.000
Kegiatan
2162 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596310 9.1.2.25.01.01.001.00207 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan
2163 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596311 9.1.2.25.01.01.001.00208 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Sekretaris Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2164 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596312 9.1.2.25.01.01.001.00209 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Anggota Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2165 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596313 9.1.2.25.01.01.001.00210 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 900.000
Kegiatan hari
2166 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596314 9.1.2.25.01.01.001.00211 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 800.000
Kegiatan hari
2167 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596315 9.1.2.25.01.01.001.00212 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Sekretaris Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan hari
2168 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596316 9.1.2.25.01.01.001.00213 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Anggota Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan hari
2169 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596317 9.1.2.25.01.01.001.00214 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 433.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Half Day)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 234


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2170 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596318 9.1.2.25.01.01.001.00215 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 290.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Half Day)

2171 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596319 9.1.2.25.01.01.001.00216 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 510.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Day)

2172 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596320 9.1.2.25.01.01.001.00217 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 410.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Day)

2173 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596321 9.1.2.25.01.01.001.00218 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 1.216.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Board)

2174 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596322 9.1.2.25.01.01.001.00219 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 1.574.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Board)

2175 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596323 9.1.2.25.01.01.001.00220 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 700.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Residence)

2176 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596324 9.1.2.25.01.01.001.00221 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 354.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Half Day)
2177 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596325 9.1.2.25.01.01.001.00222 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 206.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Half Day)
2178 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596326 9.1.2.25.01.01.001.00223 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 433.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Day)
2179 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596327 9.1.2.25.01.01.001.00224 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 320.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Day)
2180 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596328 9.1.2.25.01.01.001.00225 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 1.197.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Board)
2181 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596329 9.1.2.25.01.01.001.00226 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 1.127.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Board)
2182 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596330 9.1.2.25.01.01.001.00227 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 787.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Residence)
2183 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596331 9.1.2.25.01.01.001.00228 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 526.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Residence)
2184 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596332 9.1.2.25.01.01.001.00229 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Full Board di luar Kota)
2185 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596333 9.1.2.25.01.01.001.00230 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Full Board di luar Kota)
2186 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596334 9.1.2.25.01.01.001.00231 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Full Board di dalam Kota)
2187 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596335 9.1.2.25.01.01.001.00232 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Full Board di dalam Kota)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 235


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2188 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596336 9.1.2.25.01.01.001.00233 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 130.000
Kegiatan kantor (Full Day /Half Day di dalam Kota)

2189 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596337 9.1.2.25.01.01.001.00234 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 105.000
Kegiatan kantor (Full Day /Half Day di dalam Kota)

2190 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596338 9.1.2.25.01.01.001.00235 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Residence di dalam Kota)
2191 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596339 9.1.2.25.01.01.001.00236 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Residence di dalam Kota)
2192 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596340 9.1.2.25.01.01.001.00237 Tim Penyusunan Jurnal Penanggung Jawab Oter 500.000
Kegiatan
2193 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596341 9.1.2.25.01.01.001.00238 Tim Penyusunan Jurnal Penyunting/ Editor Oter 300.000
Kegiatan
2194 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596342 9.1.2.25.01.01.001.00239 Tim Penyusunan Jurnal Desain Grafis Oter 180.000
Kegiatan
2195 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596343 9.1.2.25.01.01.001.00240 Tim Penyusunan Jurnal Fotografer Oter 180.000
Kegiatan
2196 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596344 9.1.2.25.01.01.001.00241 Tim Penyusunan Jurnal Sekretariat Oter 150.000
Kegiatan
2197 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596345 9.1.2.25.01.01.001.00242 Tim Penyusunan Jurnal Pembuat Artikel Per Halaman 200.000
Kegiatan
2198 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596346 9.1.2.25.01.01.001.00243 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Penanggung Jawab Oter 400.000
Kegiatan
2199 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596347 9.1.2.25.01.01.001.00244 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Penyunting/ Editor Oter 250.000
Kegiatan
2200 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596348 9.1.2.25.01.01.001.00245 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Desain Grafis Oter 180.000
Kegiatan
2201 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596349 9.1.2.25.01.01.001.00246 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Fotografer Oter 180.000
Kegiatan
2202 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596350 9.1.2.25.01.01.001.00247 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Sekretariat Oter 150.000
Kegiatan
2203 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596351 9.1.2.25.01.01.001.00248 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Pembuat Artikel Per Halaman 100.000
Kegiatan
2204 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596352 9.1.2.25.01.01.001.00249 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Penanggung Jawab Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Website
2205 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596353 9.1.2.25.01.01.001.00250 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Editor Orang / Bulan 400.000
Kegiatan Website
2206 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596354 9.1.2.25.01.01.001.00251 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Web Admin Orang / Bulan 350.000
Kegiatan Website
2207 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596355 9.1.2.25.01.01.001.00252 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Web Developer Orang / Bulan 300.000
Kegiatan Website

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 236


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2208 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596356 9.1.2.25.01.01.001.00253 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Pembuat Artikel Per Halaman 100.000
Kegiatan Website
2209 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596357 9.1.2.25.01.01.001.00254 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Ketua Orang / Bulan 650.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2210 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596358 9.1.2.25.01.01.001.00255 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Penanggung Jawab Orang / Bulan 700.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2211 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596359 9.1.2.25.01.01.001.00256 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Pengarah Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2212 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596360 9.1.2.25.01.01.001.00257 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Anggota Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Kepala Daerah
2213 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596361 9.1.2.25.01.01.001.00258 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Kepala Daerah
2214 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596362 9.1.2.25.01.01.001.00259 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Wakil ketua Orang / Bulan 850.000
Kegiatan Kepala Daerah
2215 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596363 9.1.2.25.01.01.001.00260 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Ketua Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan Kepala Daerah
2216 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592561 9.1.2.25.01.01.001.00172 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan lebih dari 30 hari
2217 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592560 9.1.2.25.01.01.001.00171 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan lebih dari 30 hari
2218 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592559 9.1.2.25.01.01.001.00170 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 800.000
Kegiatan Diklat lebih dari 30 hari
2219 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592558 9.1.2.25.01.01.001.00169 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 900.000
Kegiatan Diklat lebih dari 30 hari
2220 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592557 9.1.2.25.01.01.001.00168 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan s.d 30 hari
2221 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592556 9.1.2.25.01.01.001.00167 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan s.d 30 hari
2222 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592555 9.1.2.25.01.01.001.00166 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari
2223 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592554 9.1.2.25.01.01.001.00165 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 675.000
Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari
2224 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592553 9.1.2.25.01.01.001.00164 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan 5 hari
2225 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592552 9.1.2.25.01.01.001.00163 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan 5 hari
2226 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592551 9.1.2.25.01.01.001.00162 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan Diklat s.d 5 hari
2227 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592550 9.1.2.25.01.01.001.00161 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan Diklat s.d 5 hari
2228 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592549 9.1.2.25.01.01.001.00160 Anggota Panitia Orang / Kegiatan 180.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 237


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2229 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592548 9.1.2.25.01.01.001.00159 Sekretaris Panitia Orang / Kegiatan 180.000
Kegiatan
2230 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592547 9.1.2.25.01.01.001.00158 Ketua/Wakil Ketua Panitia Orang / Kegiatan 240.000
Kegiatan
2231 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592546 9.1.2.25.01.01.001.00157 Penanggung Jawab Panitia Orang / Kegiatan 270.000
Kegiatan
2232 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592545 9.1.2.25.01.01.001.00156 Pembuat Artikel Tim Pengelola Teknologi Per Halaman 100.000
Kegiatan Informasi/ Pengelola Website
2233 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592544 9.1.2.25.01.01.001.00155 Web Developer Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 300.000
Kegiatan Pengelola Website
2234 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592543 9.1.2.25.01.01.001.00154 Web Admin Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 350.000
Kegiatan Pengelola Website
2235 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592542 9.1.2.25.01.01.001.00153 Editor Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 400.000
Kegiatan Pengelola Website
2236 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592541 9.1.2.25.01.01.001.00152 Redaktur Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 450.000
Kegiatan Pengelola Website
2237 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592540 9.1.2.25.01.01.001.00151 Penanggung Jawab Tim Pengelola Teknologi Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Informasi/ Pengelola Website
2238 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596364 9.1.2.25.01.01.001.00261 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Penanggung Jawab Orang / Bulan 1.250.000
Kegiatan Kepala Daerah
2239 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596365 9.1.2.25.01.01.001.00262 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Pengarah Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan Kepala Daerah
2240 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592539 9.1.2.25.01.01.001.00150 Pembuat Artikel Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Per Halaman 60.000
Kegiatan
2241 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592538 9.1.2.25.01.01.001.00149 Sekretariat Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 90.000
Kegiatan
2242 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592537 9.1.2.25.01.01.001.00148 Fotografer Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2243 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592536 9.1.2.25.01.01.001.00147 Desain Grafis Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2244 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592535 9.1.2.25.01.01.001.00146 Penyunting/ Editor Tim Penyusunan Buletin/ Orang / Terbitan 150.000
Kegiatan Majalah
2245 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592534 9.1.2.25.01.01.001.00145 Redaktur Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 180.000
Kegiatan
2246 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592533 9.1.2.25.01.01.001.00144 Penanggung Jawab Tim Penyusunan Buletin/ Orang / Terbitan 240.000
Kegiatan Majalah
2247 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592532 9.1.2.25.01.01.001.00143 Pembuat Artikel Tim Penyusunan Jurnal Per Halaman 120.000
Kegiatan
2248 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592531 9.1.2.25.01.01.001.00142 Sekretariat Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 90.000
Kegiatan
2249 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596404 9.1.2.25.02.01.001.00166 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 1.750.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 50 miliar
konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 238


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2250 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596405 9.1.2.25.02.01.001.00167 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 1.990.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 75 miliar
konstruksi)
2251 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596406 9.1.2.25.02.01.001.00168 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 2.230.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 100 miliar
konstruksi)
2252 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596407 9.1.2.25.02.01.001.00169 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 2.560.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 250 miliar
konstruksi)
2253 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596408 9.1.2.25.02.01.001.00170 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 2.880.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 500 miliar
konstruksi)
2254 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596409 9.1.2.25.02.01.001.00171 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 3.200.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 750 miliar
konstruksi)
2255 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596410 9.1.2.25.02.01.001.00172 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 3.520.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 1 triliun
konstruksi)
2256 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596411 9.1.2.25.02.01.001.00173 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.960.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2257 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596412 9.1.2.25.02.01.001.00174 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.580.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 250 miliar
2258 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596413 9.1.2.25.02.01.001.00175 Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Orang / Bulan 680.000
dan Jasa
2259 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596414 9.1.2.25.02.01.001.00176 Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Sekretaris / Staf Pendukung Orang / Bulan 750.000
dan Jasa (UKPBJ)
2260 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596415 9.1.2.25.02.01.001.00177 Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Ketua Orang / Bulan 1.000.000
dan Jasa (UKPBJ)
2261 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596416 9.1.2.25.02.01.001.00178 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.960.000
dan Jasa Konstruksi)
2262 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596417 9.1.2.25.02.01.001.00179 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 3.520.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 1 triliun
2263 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596418 9.1.2.25.02.01.001.00180 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 3.200.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 750 miliar
2264 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596419 9.1.2.25.02.01.001.00181 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 2.880.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 500 miliar
2265 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596420 9.1.2.25.02.01.001.00182 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 2.560.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 250 miliar
2266 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596421 9.1.2.25.02.01.001.00183 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 4.030.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 miliar
2267 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596422 9.1.2.25.02.01.001.00184 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.75 miliar sd Orang / Paket 2.230.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 100 miliar

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 239


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2268 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596423 9.1.2.25.02.01.001.00185 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.230.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 250 miliar
2269 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596424 9.1.2.25.02.01.001.00186 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.940.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 triliun
2270 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596425 9.1.2.25.02.01.001.00187 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.50 miliar sd Orang / Paket 1.990.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 75 miliar
2271 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596426 9.1.2.25.02.01.001.00188 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.560.000
dan Jasa (Konstruksi)
2272 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596427 9.1.2.25.02.01.001.00189 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.490.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 750 miliar
2273 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596428 9.1.2.25.02.01.001.00190 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.25 miliar sd Orang / Paket 1.750.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 50 miliar
2274 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596429 9.1.2.25.02.01.001.00191 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.10 miliar sd Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 25 miliar
2275 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596430 9.1.2.25.02.01.001.00192 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.010.000
dan Jasa Konstruksi)
2276 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596431 9.1.2.25.02.01.001.00193 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.450.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 1 triliun
2277 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596432 9.1.2.25.02.01.001.00194 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.040.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 750 miliar
2278 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596433 9.1.2.25.02.01.001.00195 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 3.640.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 500 miliar
2279 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596434 9.1.2.25.02.01.001.00196 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.230.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 250 miliar
2280 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596435 9.1.2.25.02.01.001.00197 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 2.820.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 100 miliar
2281 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5603968 9.1.2.25.02.01.001.00198 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2282 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5604022 9.1.2.25.02.01.001.00199 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2283 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593076 9.1.2.25.02.01.001.00127 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 2.380.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2284 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593075 9.1.2.25.02.01.001.00126 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.110.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2285 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593074 9.1.2.25.02.01.001.00125 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 1.920.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2286 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593073 9.1.2.25.02.01.001.00124 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 1.730.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2287 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593072 9.1.2.25.02.01.001.00123 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.540.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2288 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593071 9.1.2.25.02.01.001.00122 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.340.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 240


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2289 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593070 9.1.2.25.02.01.001.00121 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.190.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2290 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593069 9.1.2.25.02.01.001.00120 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.050.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2291 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593068 9.1.2.25.02.01.001.00119 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 910.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2292 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593067 9.1.2.25.02.01.001.00118 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 760.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2293 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593066 9.1.2.25.02.01.001.00117 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 650.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2294 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593065 9.1.2.25.02.01.001.00116 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 550.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2295 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593064 9.1.2.25.02.01.001.00115 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 430.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2296 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593063 9.1.2.25.02.01.001.00114 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 360.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2297 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593062 9.1.2.25.02.01.001.00113 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Paket 290.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2298 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593061 9.1.2.25.02.01.001.00112 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2299 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593060 9.1.2.25.02.01.001.00111 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai diatas Rp. 50 juta sd. Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2300 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593059 9.1.2.25.02.01.001.00110 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd. Rp. 50 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2301 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593058 9.1.2.25.02.01.001.00109 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.010.000
dan Jasa
2302 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593057 9.1.2.25.02.01.001.00108 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.670.000
dan Jasa
2303 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593056 9.1.2.25.02.01.001.00107 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.420.000
dan Jasa
2304 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593055 9.1.2.25.02.01.001.00106 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.180.000
dan Jasa
2305 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593054 9.1.2.25.02.01.001.00105 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.940.000
dan Jasa
2306 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593053 9.1.2.25.02.01.001.00104 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.690.000
dan Jasa
2307 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593052 9.1.2.25.02.01.001.00103 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa
2308 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593051 9.1.2.25.02.01.001.00102 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.330.000
dan Jasa
2309 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593050 9.1.2.25.02.01.001.00101 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 1.150.000
dan Jasa

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 241


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2310 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593049 9.1.2.25.02.01.001.00100 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 960.000
dan Jasa
2311 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593048 9.1.2.25.02.01.001.00099 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 820.000
dan Jasa
2312 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593047 9.1.2.25.02.01.001.00098 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 680.000
dan Jasa
2313 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593046 9.1.2.25.02.01.001.00097 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 550.000
dan Jasa
2314 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593045 9.1.2.25.02.01.001.00096 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 200 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 460.000
dan Jasa
2315 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593044 9.1.2.25.02.01.001.00095 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 460.000
dan Jasa
2316 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593043 9.1.2.25.02.01.001.00094 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.340.000
dan Jasa
2317 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593042 9.1.2.25.02.01.001.00093 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.960.000
dan Jasa
2318 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593041 9.1.2.25.02.01.001.00092 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.690.000
dan Jasa
2319 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593040 9.1.2.25.02.01.001.00091 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.420.000
dan Jasa
2320 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593039 9.1.2.25.02.01.001.00090 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 2.150.000
dan Jasa
2321 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593038 9.1.2.25.02.01.001.00089 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.880.000
dan Jasa
2322 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593037 9.1.2.25.02.01.001.00088 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.670.000
dan Jasa
2323 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593036 9.1.2.25.02.01.001.00087 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.470.000
dan Jasa
2324 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593035 9.1.2.25.02.01.001.00086 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa
2325 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593034 9.1.2.25.02.01.001.00085 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 1.070.000
dan Jasa
2326 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593033 9.1.2.25.02.01.001.00084 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 910.000
dan Jasa
2327 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593032 9.1.2.25.02.01.001.00083 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 760.000
dan Jasa
2328 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593031 9.1.2.25.02.01.001.00082 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 610.000
dan Jasa
2329 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593030 9.1.2.25.02.01.001.00081 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 200 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 510.000
dan Jasa
2330 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593029 9.1.2.25.02.01.001.00080 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 410.000
dan Jasa

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 242


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2331 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592495 9.1.2.25.02.01.001.00079 Sekretaris / Staf Pendukung Perangkat UKPBJ Orang / Bulan 450.000
dan Jasa
2332 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592494 9.1.2.25.02.01.001.00078 Ketua Perangkat UKPBJ Orang / Bulan 600.000
dan Jasa
2333 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592493 9.1.2.25.02.01.001.00077 Honorarium Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Orang / Bulan 410.000
dan Jasa
2334 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596366 9.1.2.25.02.01.001.00128 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 2.520.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 75 miliar
2335 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596367 9.1.2.25.02.01.001.00129 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 2.210.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 50 miliar
2336 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596368 9.1.2.25.02.01.001.00130 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 1.910.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 25 miliar
2337 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596369 9.1.2.25.02.01.001.00131 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.600.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 10 miliar
2338 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596370 9.1.2.25.02.01.001.00132 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.370.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 5 miliar
2339 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596371 9.1.2.25.02.01.001.00133 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 1.140.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 2,5 miliar
2340 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596372 9.1.2.25.02.01.001.00134 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 920.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 1 milliar
2341 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596373 9.1.2.25.02.01.001.00135 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 200 juta sd. Orang / Paket 760.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 500 juta
2342 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596374 9.1.2.25.02.01.001.00136 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 760.000
dan Jasa (Non Konstruksi)
2343 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596375 9.1.2.25.02.01.001.00137 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.560.000
dan Jasa (Konstruksi)
2344 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596376 9.1.2.25.02.01.001.00138 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.940.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 triliun
2345 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596377 9.1.2.25.02.01.001.00139 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.490.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 750 miliar
2346 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596378 9.1.2.25.02.01.001.00140 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 4.030.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 miliar
2347 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596379 9.1.2.25.02.01.001.00141 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.580.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 250 miliar
2348 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596380 9.1.2.25.02.01.001.00142 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 3.130.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 100 miliar
2349 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596381 9.1.2.25.02.01.001.00143 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 2.790.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 75 miliar
2350 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596382 9.1.2.25.02.01.001.00144 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 2.450.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 50 miliar
2351 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596383 9.1.2.25.02.01.001.00145 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 2.120.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 25 miliar

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 243


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2352 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596384 9.1.2.25.02.01.001.00146 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.780.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 10 miliar
2353 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596385 9.1.2.25.02.01.001.00147 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.520.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 5 miliar
2354 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596386 9.1.2.25.02.01.001.00148 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 2,5 miliar
2355 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596387 9.1.2.25.02.01.001.00149 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 1.020.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 milliar
2356 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596388 9.1.2.25.02.01.001.00150 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 200 juta sd. Orang / Paket 850.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 juta
2357 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596389 9.1.2.25.02.01.001.00151 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 680.000
dan Jasa (Konstruksi)
2358 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596390 9.1.2.25.02.01.001.00152 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 3.640.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 500 miliar
2359 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596391 9.1.2.25.02.01.001.00153 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.040.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 750 miliar
2360 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596392 9.1.2.25.02.01.001.00154 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.450.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 1 triliun
2361 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596393 9.1.2.25.02.01.001.00155 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.010.000
dan Jasa (Non Konstruksi)
2362 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596394 9.1.2.25.02.01.001.00156 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 50 juta Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2363 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596395 9.1.2.25.02.01.001.00157 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 juta sd. Rp. Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non 100 juta
konstruksi)
2364 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596396 9.1.2.25.02.01.001.00158 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2365 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596397 9.1.2.25.02.01.001.00159 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Paket 480.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 250 juta
konstruksi)
2366 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596398 9.1.2.25.02.01.001.00160 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Paket 600.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 500 juta
konstruksi)
2367 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596399 9.1.2.25.02.01.001.00161 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 720.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 1 milliar
konstruksi)
2368 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596400 9.1.2.25.02.01.001.00162 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 910.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 2,5 miliar
konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 244


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2369 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596401 9.1.2.25.02.01.001.00163 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.090.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 5 miliar
konstruksi)
2370 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596402 9.1.2.25.02.01.001.00164 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 10 miliar
konstruksi)
2371 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596403 9.1.2.25.02.01.001.00165 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 25 miliar
konstruksi)
2372 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592491 9.1.2.25.03.01.001.00037 Pengajar Diklat Berasal Dari Luar Satuan Kerja Perangkat Orang / Jam / Pelajaran 300.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Daerah Penyelenggara
2373 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592492 9.1.2.25.03.01.001.00038 Pengajar Diklat Berasal Dari Dalam Satuan Kerja Orang / Jam / Pelajaran 200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Perangkat Daerah Penyelenggara
2374 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592485 9.1.2.25.03.01.001.00031 Narasumber Menteri/ Pejabat Setingkat Menteri/ Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Pejabat Negara Lainnya
2375 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592486 9.1.2.25.03.01.001.00032 Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Setingkat Orang / Jam 800.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Daerah Lainnya yang
disetarakan
2376 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592487 9.1.2.25.03.01.001.00033 Narasumber Pejabat Eselon I/ yang disetarakan Orang / Jam 700.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2377 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5670222 9.1.2.25.03.01.001.00054 Sewa Jasa Artis Artis Ibu Kota/Lokal Orang / Kegiatan 25.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2378 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592488 9.1.2.25.03.01.001.00034 Narasumber Pejabat Eselon II /yang disetarakan Orang / Jam 600.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2379 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592489 9.1.2.25.03.01.001.00035 Narasumber Pejabat Eselon III ke bawah/yang Orang / Jam 500.000
Ahli/Instruktur/Narasumber disetarakan
2380 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592490 9.1.2.25.03.01.001.00036 Honorarium Penceramah Diklat Orang / Jam / Pelajaran 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2381 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596445 9.1.2.25.03.01.001.00048 Pengajar yang berasal dari dalam satuan kerja Orang / Jam Pelajaran 200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber perangkat daerah penyelenggara
2382 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596444 9.1.2.25.03.01.001.00047 Pengajar yang berasal dari luar satuan kerja Orang / Jam Pelajaran 300.000
Ahli/Instruktur/Narasumber perangkat daerah penyelenggara
2383 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596443 9.1.2.25.03.01.001.00046 Narasumber Profesional pakar, praktisi, atau pembicara khusus Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2384 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596442 9.1.2.25.03.01.001.00045 Pembawa Acara Orang / Kegiatan 400.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2385 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596441 9.1.2.25.03.01.001.00044 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon III ke bawah/yang Orang / Jam 900.000
Ahli/Instruktur/Narasumber disetarakan
2386 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596440 9.1.2.25.03.01.001.00043 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon II /yang disetarakan Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2387 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596439 9.1.2.25.03.01.001.00042 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon I/ yang disetarakan Orang / Jam 1.200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 245


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2388 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596438 9.1.2.25.03.01.001.00041 Narasumber/ Pembahas Kepala Daerah / Pejabat Setingkat Orang / Jam 1.400.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Daerah Lainnya
yang disetarakan
2389 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596437 9.1.2.25.03.01.001.00040 Narasumber/ Pembahas Menteri/ Pejabat Setingkat Menteri/ Orang / Jam 1.700.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Pejabat Negara Lainnya
2390 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596436 9.1.2.25.03.01.001.00039 Penceramah Orang / Jam Pelajaran 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2391 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622234 9.1.2.25.03.01.001.00049 Upah Pemungutan Retribusi Perizinan Tertentu- ASN Paket 50.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Persetujuan Bangunan Gedung
2392 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622243 9.1.2.25.03.01.001.00050 Pembantu Peneliti Budaya Orang Orang 30.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2393 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622244 9.1.2.25.03.01.001.00051 Tenaga Ahli Budaya Orang Orang 60.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2394 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622245 9.1.2.25.03.01.001.00052 Belanja Jasa Tenaga Ahli Assessor Belanja Jasa Tenaga Ahli Assessor Orang / Kegiatan 7.500.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2395 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622246 9.1.2.25.03.01.001.00053 Honor Grup Seni dan Budaya Orang Kegiatan 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2396 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604042 9.1.2.25.04.01.001.00316 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bontomarannu Tahun 609.600.000
2397 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604041 9.1.2.25.04.01.001.00315 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 3.840.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 75 miliar
2398 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604040 9.1.2.25.04.01.001.00314 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 3.420.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 50 miliar
2399 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604039 9.1.2.25.04.01.001.00313 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 3.010.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 25 miliar
2400 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604038 9.1.2.25.04.01.001.00312 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 2.590.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 10 miliar
2401 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604037 9.1.2.25.04.01.001.00311 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 2.280.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 5 miliar
2402 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604036 9.1.2.25.04.01.001.00310 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 1.970.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 2,5 miliar
2403 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604035 9.1.2.25.04.01.001.00309 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 1.660.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 1 milliar
2404 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604034 9.1.2.25.04.01.001.00308 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 1.450.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 500 juta
2405 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604033 9.1.2.25.04.01.001.00307 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 1.250.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 250 juta
2406 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604032 9.1.2.25.04.01.001.00306 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 1.040.000
Pengguna Anggaran (KPA)
2407 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604031 9.1.2.25.04.01.001.00305 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Towata Tahun 515.760.000
2408 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604030 9.1.2.25.04.01.001.00304 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Polut Tahun 1.120.200.000
2409 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604029 9.1.2.25.04.01.001.00303 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Pattallassang Tahun 1.545.600.000
2410 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604028 9.1.2.25.04.01.001.00302 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Tahun 666.000.000
2411 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604027 9.1.2.25.04.01.001.00301 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bontokassi Tahun 562.800.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 246


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2412 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604026 9.1.2.25.04.01.001.00300 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 157.080.000
2413 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604025 9.1.2.25.04.01.001.00299 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2414 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604021 9.1.2.25.04.01.001.00298 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2415 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604020 9.1.2.25.04.01.001.00297 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2416 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604019 9.1.2.25.04.01.001.00296 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2417 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603978 9.1.2.25.04.01.001.00295 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Tahun 132.000.000
2418 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603976 9.1.2.25.04.01.001.00293 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2419 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592380 9.1.2.25.04.01.001.00118 Honorarium PPKD/KPA Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 620.000
2420 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592381 9.1.2.25.04.01.001.00119 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 750.000
2421 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592382 9.1.2.25.04.01.001.00120 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 870.000
2422 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592383 9.1.2.25.04.01.001.00121 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 1.000.000
2423 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603966 9.1.2.25.04.01.001.00292 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2424 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603965 9.1.2.25.04.01.001.00291 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2425 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603964 9.1.2.25.04.01.001.00290 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2426 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604067 9.1.2.25.04.01.001.00341 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 340.000
Penerimaan
2427 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604065 9.1.2.25.04.01.001.00339 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 3.620.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 1 triliun
2428 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604064 9.1.2.25.04.01.001.00338 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 3.230.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 750 miliar
2429 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604063 9.1.2.25.04.01.001.00337 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 2.830.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 500 miliar
2430 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604062 9.1.2.25.04.01.001.00336 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 2.440.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 250 miliar
2431 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604061 9.1.2.25.04.01.001.00335 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 2.040.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 100 miliar
2432 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604060 9.1.2.25.04.01.001.00334 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.780.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 75 miliar
2433 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604059 9.1.2.25.04.01.001.00333 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 4.250.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 100 miliar
2434 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604058 9.1.2.25.04.01.001.00332 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 1.250.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 25 miliar
2435 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604057 9.1.2.25.04.01.001.00331 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 990.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 10 miliar
2436 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604056 9.1.2.25.04.01.001.00330 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 880.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 5 miliar
2437 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604055 9.1.2.25.04.01.001.00329 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 770.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 2,5 miliar
2438 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604054 9.1.2.25.04.01.001.00328 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 660.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 1 milliar
2439 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604053 9.1.2.25.04.01.001.00327 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 570.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 500 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 247


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2440 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604052 9.1.2.25.04.01.001.00326 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 480.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 250 juta
2441 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604051 9.1.2.25.04.01.001.00325 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 400.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD)
2442 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604050 9.1.2.25.04.01.001.00324 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 7.140.000
2443 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604049 9.1.2.25.04.01.001.00323 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 6.140.000
Rp. 1 triliun
2444 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604048 9.1.2.25.04.01.001.00322 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 5.640.000
Rp. 750 miliar
2445 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604047 9.1.2.25.04.01.001.00321 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 5.130.000
Rp. 500 miliar
2446 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604046 9.1.2.25.04.01.001.00320 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 4.630.000
Rp. 250 miliar
2447 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604045 9.1.2.25.04.01.001.00319 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 4.130.000
Rp. 100 miliar
2448 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604044 9.1.2.25.04.01.001.00318 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 3.720.000
Rp. 75 miliar
2449 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604043 9.1.2.25.04.01.001.00317 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Galesong Tahun 1.737.000.000
2450 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592436 9.1.2.25.04.01.001.00174 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 590.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2451 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592435 9.1.2.25.04.01.001.00173 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 490.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2452 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592434 9.1.2.25.04.01.001.00172 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 380.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2453 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592433 9.1.2.25.04.01.001.00171 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 340.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2454 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592432 9.1.2.25.04.01.001.00170 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 300.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2455 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592414 9.1.2.25.04.01.001.00152 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 300.000
Bendahara Penerimaan
2456 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592415 9.1.2.25.04.01.001.00153 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 340.000
Bendahara Penerimaan
2457 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592416 9.1.2.25.04.01.001.00154 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 400.000
Bendahara Penerimaan
2458 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592417 9.1.2.25.04.01.001.00155 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 460.000
Bendahara Penerimaan
2459 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596512 9.1.2.25.04.01.001.00289 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Galut Tahun 288.000.000
2460 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596511 9.1.2.25.04.01.001.00288 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Galut Tahun 1.140.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 248


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2461 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596510 9.1.2.25.04.01.001.00287 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Galesong Tahun 457.428.000
2462 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596509 9.1.2.25.04.01.001.00286 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bontomarannu Tahun 154.560.000
2463 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596508 9.1.2.25.04.01.001.00285 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Sanrobone Tahun 168.000.000
2464 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596507 9.1.2.25.04.01.001.00284 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Mapsu Tahun 97.620.000
2465 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596506 9.1.2.25.04.01.001.00283 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Pattoppakang Tahun 176.280.000
2466 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596505 9.1.2.25.04.01.001.00282 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Marbo Tahun 276.012.000
2467 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596504 9.1.2.25.04.01.001.00281 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Polsel Tahun 153.900.000
2468 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596503 9.1.2.25.04.01.001.00280 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bulukunyi Tahun 150.000.000
2469 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596502 9.1.2.25.04.01.001.00279 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 157.080.000
2470 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596501 9.1.2.25.04.01.001.00278 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Towata Tahun 130.800.000
2471 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596500 9.1.2.25.04.01.001.00277 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Polut Tahun 209.940.000
2472 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596499 9.1.2.25.04.01.001.00276 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Pattallassang Tahun 253.380.000
2473 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596498 9.1.2.25.04.01.001.00275 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bontokassi Tahun 195.000.000
2474 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596497 9.1.2.25.04.01.001.00274 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.860.000
Penerimaan Pembantu
2475 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596496 9.1.2.25.04.01.001.00273 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 2.350.000
Penerimaan Pembantu Rp. 1 triliun
2476 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596495 9.1.2.25.04.01.001.00272 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 2.090.000
Penerimaan Pembantu Rp. 750 miliar
2477 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596494 9.1.2.25.04.01.001.00271 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 1.840.000
Penerimaan Pembantu Rp. 500 miliar
2478 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596493 9.1.2.25.04.01.001.00270 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 1.580.000
Penerimaan Pembantu Rp. 250 miliar
2479 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596492 9.1.2.25.04.01.001.00269 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 1.330.000
Penerimaan Pembantu Rp. 100 miliar
2480 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596491 9.1.2.25.04.01.001.00268 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.150.000
Penerimaan Pembantu Rp. 75 miliar
2481 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596490 9.1.2.25.04.01.001.00267 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 980.000
Penerimaan Pembantu Rp. 50 miliar
2482 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596489 9.1.2.25.04.01.001.00266 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 810.000
Penerimaan Pembantu Rp. 25 miliar
2483 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596488 9.1.2.25.04.01.001.00265 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 640.000
Penerimaan Pembantu Rp. 10 miliar
2484 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596487 9.1.2.25.04.01.001.00264 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 570.000
Penerimaan Pembantu Rp. 5 miliar
2485 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596486 9.1.2.25.04.01.001.00263 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 500.000
Penerimaan Pembantu Rp. 2,5 miliar
2486 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596485 9.1.2.25.04.01.001.00262 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 430.000
Penerimaan Pembantu Rp. 1 milliar
2487 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596484 9.1.2.25.04.01.001.00261 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 370.000
Penerimaan Pembantu Rp. 500 juta
2488 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596483 9.1.2.25.04.01.001.00260 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 310.000
Penerimaan Pembantu Rp. 250 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 249


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2489 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596482 9.1.2.25.04.01.001.00259 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 260.000
Penerimaan Pembantu
2490 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596481 9.1.2.25.04.01.001.00258 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 3.840.000
Penerimaan
2491 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596480 9.1.2.25.04.01.001.00257 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 3.160.000
Penerimaan Rp. 1 triliun
2492 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596479 9.1.2.25.04.01.001.00256 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 2.810.000
Penerimaan Rp. 750 miliar
2493 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596478 9.1.2.25.04.01.001.00255 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 2.470.000
Penerimaan Rp. 500 miliar
2494 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596477 9.1.2.25.04.01.001.00254 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 2.120.000
Penerimaan Rp. 250 miliar
2495 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596476 9.1.2.25.04.01.001.00253 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 1.780.000
Penerimaan Rp. 100 miliar
2496 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596475 9.1.2.25.04.01.001.00252 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.550.000
Penerimaan Rp. 75 miliar
2497 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596474 9.1.2.25.04.01.001.00251 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 1.320.000
Penerimaan Rp. 50 miliar
2498 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596473 9.1.2.25.04.01.001.00250 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 1.090.000
Penerimaan Rp. 25 miliar
2499 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596472 9.1.2.25.04.01.001.00249 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 860.000
Penerimaan Rp. 10 miliar
2500 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596471 9.1.2.25.04.01.001.00248 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 770.000
Penerimaan Rp. 5 miliar
2501 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592431 9.1.2.25.04.01.001.00169 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 260.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2502 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592430 9.1.2.25.04.01.001.00168 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 220.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2503 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592429 9.1.2.25.04.01.001.00167 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 190.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2504 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592428 9.1.2.25.04.01.001.00166 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 160.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2505 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592427 9.1.2.25.04.01.001.00165 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.300.000
Bendahara Penerimaan
2506 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592426 9.1.2.25.04.01.001.00164 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 1.900.000
Bendahara Penerimaan
2507 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592425 9.1.2.25.04.01.001.00163 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.690.000
Bendahara Penerimaan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 250


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2508 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592424 9.1.2.25.04.01.001.00162 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.480.000
Bendahara Penerimaan
2509 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592423 9.1.2.25.04.01.001.00161 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 1.270.000
Bendahara Penerimaan
2510 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592422 9.1.2.25.04.01.001.00160 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 1.070.000
Bendahara Penerimaan
2511 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592421 9.1.2.25.04.01.001.00159 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 930.000
Bendahara Penerimaan
2512 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592420 9.1.2.25.04.01.001.00158 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 790.000
Bendahara Penerimaan
2513 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592419 9.1.2.25.04.01.001.00157 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 650.000
Bendahara Penerimaan
2514 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592418 9.1.2.25.04.01.001.00156 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 520.000
Bendahara Penerimaan
2515 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596470 9.1.2.25.04.01.001.00247 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 670.000
Penerimaan Rp. 2,5 miliar
2516 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596469 9.1.2.25.04.01.001.00246 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 570.000
Penerimaan Rp. 1 milliar
2517 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596468 9.1.2.25.04.01.001.00245 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 500.000
Penerimaan Rp. 500 juta
2518 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596467 9.1.2.25.04.01.001.00244 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 3.320.000
Rp. 50 miliar
2519 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596466 9.1.2.25.04.01.001.00243 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Sanrobone Tahun 702.600.000
2520 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596465 9.1.2.25.04.01.001.00242 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Mapsu Tahun 794.400.000
2521 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596464 9.1.2.25.04.01.001.00241 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 2.920.000
Rp. 25 miliar
2522 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596463 9.1.2.25.04.01.001.00240 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Pattoppakang Tahun 964.800.000
2523 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596462 9.1.2.25.04.01.001.00239 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Marbo Tahun 1.288.200.000
2524 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596461 9.1.2.25.04.01.001.00238 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Polsel Tahun 587.400.000
2525 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596460 9.1.2.25.04.01.001.00237 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bulukunyi Tahun 495.000.000
2526 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596459 9.1.2.25.04.01.001.00236 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2527 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596458 9.1.2.25.04.01.001.00235 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 2.520.000
Rp. 10 miliar
2528 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596457 9.1.2.25.04.01.001.00234 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 2.210.000
Rp. 5 miliar
2529 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596456 9.1.2.25.04.01.001.00233 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 1.910.000
Rp. 2,5 miliar
2530 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596455 9.1.2.25.04.01.001.00232 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 1.610.000
Rp. 1 milliar
2531 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596454 9.1.2.25.04.01.001.00231 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 1.410.000
Rp. 500 juta
2532 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596453 9.1.2.25.04.01.001.00230 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 1.200.000
Rp. 250 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 251


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2533 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596452 9.1.2.25.04.01.001.00229 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 1.010.000
2534 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596451 9.1.2.25.04.01.001.00228 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 7.370.000
Pengguna Anggaran (KPA)
2535 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596450 9.1.2.25.04.01.001.00227 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 6.330.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 1 triliun
2536 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596449 9.1.2.25.04.01.001.00226 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 5.810.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 750 miliar
2537 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604068 9.1.2.25.04.01.001.00342 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 420.000
Penerimaan Rp. 250 juta
2538 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604066 9.1.2.25.04.01.001.00340 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.420.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD)
2539 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592384 9.1.2.25.04.01.001.00122 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 1.180.000
2540 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592385 9.1.2.25.04.01.001.00123 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 1.370.000
2541 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592386 9.1.2.25.04.01.001.00124 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 1.550.000
2542 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592387 9.1.2.25.04.01.001.00125 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 1.810.000
2543 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592388 9.1.2.25.04.01.001.00126 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 2.050.000
2544 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592389 9.1.2.25.04.01.001.00127 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 2.300.000
2545 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592390 9.1.2.25.04.01.001.00128 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 2.550.000
2546 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592391 9.1.2.25.04.01.001.00129 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 2.860.000
2547 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592392 9.1.2.25.04.01.001.00130 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 3.170.000
2548 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592393 9.1.2.25.04.01.001.00131 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 3.490.000
2549 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592394 9.1.2.25.04.01.001.00132 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 3.800.000
2550 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592395 9.1.2.25.04.01.001.00133 Honorarium PPKD/KPA Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.420.000
2551 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592396 9.1.2.25.04.01.001.00134 Honorarium PPK SKPD Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 240.000
2552 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592397 9.1.2.25.04.01.001.00135 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 290.000
2553 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592398 9.1.2.25.04.01.001.00136 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 340.000
2554 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592399 9.1.2.25.04.01.001.00137 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 400.000
2555 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592400 9.1.2.25.04.01.001.00138 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 460.000
2556 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592401 9.1.2.25.04.01.001.00139 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 530.000
2557 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592402 9.1.2.25.04.01.001.00140 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 590.000
2558 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592403 9.1.2.25.04.01.001.00141 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 750.000
2559 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592404 9.1.2.25.04.01.001.00142 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 910.000
2560 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592405 9.1.2.25.04.01.001.00143 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 1.070.000
2561 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592406 9.1.2.25.04.01.001.00144 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 1.220.000
2562 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592407 9.1.2.25.04.01.001.00145 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 1.460.000
2563 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592408 9.1.2.25.04.01.001.00146 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.700.000
2564 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592409 9.1.2.25.04.01.001.00147 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.940.000
2565 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592410 9.1.2.25.04.01.001.00148 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 2.170.000
2566 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592411 9.1.2.25.04.01.001.00149 Honorarium PPK SKPD Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.650.000
2567 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592412 9.1.2.25.04.01.001.00150 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 200.000
Bendahara Penerimaan
2568 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592413 9.1.2.25.04.01.001.00151 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 250.000
Bendahara Penerimaan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 252


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2569 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596448 9.1.2.25.04.01.001.00225 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 5.290.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 500 miliar
2570 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596447 9.1.2.25.04.01.001.00224 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 4.770.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 250 miliar
2571 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596446 9.1.2.25.04.01.001.00223 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 1.520.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 50 miliar
2572 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592484 9.1.2.25.04.01.001.00222 Anggota Sekretariat TAPD Orang / Bulan 600.000
2573 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592483 9.1.2.25.04.01.001.00221 Sekretaris Sekretariat TAPD Orang / Bulan 900.000
2574 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592482 9.1.2.25.04.01.001.00220 Ketua Sekretariat TAPD Orang / Bulan 1.000.000
2575 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592481 9.1.2.25.04.01.001.00219 Anggota TAPD Orang / Bulan 1.300.000
2576 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592480 9.1.2.25.04.01.001.00218 Sekretaris TAPD Orang / Bulan 1.500.000
2577 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592479 9.1.2.25.04.01.001.00217 Wakil Ketua TAPD Orang / Bulan 2.000.000
2578 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592478 9.1.2.25.04.01.001.00216 Ketua TAPD Orang / Bulan 2.500.000
2579 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592477 9.1.2.25.04.01.001.00215 Pengarah TAPD Orang / Bulan 3.000.000
2580 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592476 9.1.2.25.04.01.001.00214 Pembina TAPD Orang / Bulan 3.500.000
2581 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592475 9.1.2.25.04.01.001.00213 Penyusunan Modul Diklat Per Modul 5.000.000
2582 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592474 9.1.2.25.04.01.001.00212 Telaah Bahasa Soal Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 20.000
Kabupaten/ Kota
2583 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592473 9.1.2.25.04.01.001.00211 Telaah Materi Soal Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 45.000
Kabupaten/ Kota
2584 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592472 9.1.2.25.04.01.001.00210 Honorarium Penyusunan Butir Soal Tingkat Per Butir Soal 100.000
Provinsi/ Kabupaten/ Kota
2585 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592471 9.1.2.25.04.01.001.00209 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2586 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592470 9.1.2.25.04.01.001.00208 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2587 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592469 9.1.2.25.04.01.001.00207 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2588 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592468 9.1.2.25.04.01.001.00206 Honorarium Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Siswa/Mata Ujian 5.000
2589 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592467 9.1.2.25.04.01.001.00205 Honorarium Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Orang / Hari 240.000
2590 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592466 9.1.2.25.04.01.001.00204 Honorarium Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Naskah/Pelajaran 150.000

2591 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592465 9.1.2.25.04.01.001.00203 Rohaniwan Orang / Kegiatan 400.000
2592 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592464 9.1.2.25.04.01.001.00202 Pembawa Acara Orang / Kegiatan 200.000
2593 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592463 9.1.2.25.04.01.001.00201 Moderator Orang / Kegiatan 400.000
2594 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592462 9.1.2.25.04.01.001.00200 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 2.380.000

2595 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592461 9.1.2.25.04.01.001.00199 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.110.000

2596 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592460 9.1.2.25.04.01.001.00198 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 1.920.000

2597 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592459 9.1.2.25.04.01.001.00197 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 1.730.000

2598 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592458 9.1.2.25.04.01.001.00196 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.540.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 253


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2599 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592457 9.1.2.25.04.01.001.00195 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.75 miliar sd Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.340.000

2600 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592456 9.1.2.25.04.01.001.00194 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.50 miliar sd Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.190.000

2601 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592455 9.1.2.25.04.01.001.00193 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.25 miliar sd Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.050.000

2602 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592454 9.1.2.25.04.01.001.00192 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.10 miliar sd Rp. 25 miliar Orang / Paket 910.000

2603 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592453 9.1.2.25.04.01.001.00191 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.010.000
Konstruksi)
2604 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592452 9.1.2.25.04.01.001.00190 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.670.000
Konstruksi)
2605 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592451 9.1.2.25.04.01.001.00189 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.420.000
Konstruksi)
2606 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592450 9.1.2.25.04.01.001.00188 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.180.000
Konstruksi)
2607 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592449 9.1.2.25.04.01.001.00187 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.940.000
Konstruksi)
2608 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592448 9.1.2.25.04.01.001.00186 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.340.000
(Konstruksi)
2609 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592447 9.1.2.25.04.01.001.00185 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.960.000
(Konstruksi)
2610 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592446 9.1.2.25.04.01.001.00184 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.690.000
(Konstruksi)
2611 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592445 9.1.2.25.04.01.001.00183 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.420.000
(Konstruksi)
2612 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592444 9.1.2.25.04.01.001.00182 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 2.150.000
(Konstruksi)
2613 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592443 9.1.2.25.04.01.001.00181 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 1.720.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2614 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592442 9.1.2.25.04.01.001.00180 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 1.410.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2615 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592441 9.1.2.25.04.01.001.00179 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.250.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2616 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592440 9.1.2.25.04.01.001.00178 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.100.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2617 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592439 9.1.2.25.04.01.001.00177 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 950.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 254


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2618 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592438 9.1.2.25.04.01.001.00176 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 800.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2619 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592437 9.1.2.25.04.01.001.00175 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 690.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2620 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604094 9.1.2.26.03.01.001.00117 Jasa Pembuat Uraian Berita Berita/Artikel Orang/Kali 5.000
2621 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604093 9.1.2.26.03.01.001.00116 Tenaga Lapangan Surveyor Orang / Bulan 700.000
2622 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604092 9.1.2.26.03.01.001.00115 Sopir Pejabat Sopir Bupati, Wakil Bupati, Sekda OB 1.000.000
2623 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604091 9.1.2.26.03.01.001.00114 Petugas Teknisi Listrik OB 700.000
2624 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604090 9.1.2.26.03.01.001.00113 Petugas Pengelola Sistem Informasi Lingkup Kabupaten, dan Sistem OB 700.000
Informasi Kesehatan
2625 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604071 9.1.2.26.03.01.001.00094 Insentif Tracer Tenaga pendukung Orang / Kegiatan 15.000
2626 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604072 9.1.2.26.03.01.001.00095 Honor Petugas Surveilans/Pengolah Data Honor Petugas Surveilans/Pengolah Data Orang 700.000

2627 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604073 9.1.2.26.03.01.001.00096 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Sarjana (S1) Orang / Bulan 2.600.000
2628 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604074 9.1.2.26.03.01.001.00097 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Master {S2) Orang / Bulan 2.800.000
2629 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604075 9.1.2.26.03.01.001.00098 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Doktor (S3) Orang / Bulan 3.000.000
2630 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599922 9.1.2.26.03.01.001.00089 Tenaga Fotografer Fotografer Bulan 750.000
2631 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599856 9.1.2.26.03.01.001.00088 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil DI/ DII/ DIII/ Sarjana Terapan Orang / Bulan 2.400.000
2632 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599855 9.1.2.26.03.01.001.00087 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil SLTA Orang / Bulan 2.100.000
2633 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604076 9.1.2.26.03.01.001.00099 Insentif Dokter Jaga IGD Hari Kerja orang/hari 100.000
2634 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599811 9.1.2.26.03.01.001.00086 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli dan Pengacara Orang 1.800.000

2635 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599809 9.1.2.26.03.01.001.00085 Juru Masak OB 1.000.000
2636 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599808 9.1.2.26.03.01.001.00084 Juru Masak OB 700.000
2637 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599807 9.1.2.26.03.01.001.00083 Pramusaji OB 700.000
2638 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599778 9.1.2.26.03.01.001.00081 Tenaga Lapangan Petugas Tanggap Bencana, Petugas Orang / Bulan 700.000
Darurat Daerah
2639 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5600392 9.1.2.26.03.01.001.00091 Jasa Operasional Panitia Pelaksana (P4KD) Pencalonan Pelaksanaan Pemilihan Orang/Wajib Pilih 7.000
Kepala Desa (P4KD)
2640 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604077 9.1.2.26.03.01.001.00100 Insentif Dokter Jaga IGD Hari Libur orang/hari 200.000
2641 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604078 9.1.2.26.03.01.001.00101 Tenaga Peliput Berita Reportase Bulan 750.000
2642 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604079 9.1.2.26.03.01.001.00102 Pembantu Operator Pembantu Operator Radio Jam 4.000
2643 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599777 9.1.2.26.03.01.001.00080 Tenaga Lapangan Petugas Loket, Karcis, Kasir, Petugas Orang / Bulan 300.000
Fogging
2644 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604080 9.1.2.26.03.01.001.00103 Tenaga Operator Dan Teknisi Operator Dan Teknisi Radio Jam 6.000
2645 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599776 9.1.2.26.03.01.001.00079 Tenaga Lapangan Petugas Kandang Peternakan, Sound Orang / Bulan 700.000
System, kompos
2646 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599775 9.1.2.26.03.01.001.00078 Tenaga Kesehatan Perawat, Bidan, Farmasi, Gizi, Kesehatan OB 700.000
Lingkungan, Laboratorium, Linen

2647 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599774 9.1.2.26.03.01.001.00077 Tenaga Lapangan Pengelola Bendungan OB 300.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 255


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2648 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599773 9.1.2.26.03.01.001.00076 Tenaga Lapangan Pemeliharaan bibit OB 300.000
2649 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604081 9.1.2.26.03.01.001.00104 Tenaga Penyiar Penyiar Radio Jam 13.000
2650 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604082 9.1.2.26.03.01.001.00105 Training Operator Pelatihan SIM PKB (Sistem informasi Kali 2.950.000
Manajemen Pengujian Kendaraan
Bermotor)
2651 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599772 9.1.2.26.03.01.001.00075 Sopir Pemadam Kebakaran OB 700.000
2652 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599771 9.1.2.26.03.01.001.00074 Sopir Operator Lampu Jalan, Angkutan OB 700.000
Sampah dan Tangki Penyiram
2653 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599770 9.1.2.26.03.01.001.00073 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Guru TPA/TKA/Imam Kelurahan Orang / Bulan 500.000
2654 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599769 9.1.2.26.03.01.001.00072 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Guru Mengaji OB 500.000
2655 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599765 9.1.2.26.03.01.001.00071 Tenaga Kesehatan Bidan di Daerah Terpencil OB 700.000
2656 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604083 9.1.2.26.03.01.001.00106 Honor Tracer Tenaga pendukung Orang 300.000
2657 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598879 9.1.2.26.03.01.001.00070 Sopir Operator Lampu Jalan, Angkutan OB 700.000
Sampah dan Tangki Penyiram
2658 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598878 9.1.2.26.03.01.001.00069 Sopir Pimpinan OPD, Kendaraan Dinas OB 700.000
Operasional, Sopir Operasional Kantor
Bupati
2659 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604084 9.1.2.26.03.01.001.00107 Pengadaan Website Pengadaan Website Set 6.800.000
2660 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599953 9.1.2.26.03.01.001.00090 Tenaga Peliput Reporter Bulan 750.000
2661 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598877 9.1.2.26.03.01.001.00068 Sopir Pemadam Kebakaran OB 700.000
2662 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604085 9.1.2.26.03.01.001.00108 Belanja Honor Tenaga Kesehatan Non Asn Honor Tenaga Kesehatan Non Asn Orang/Bulan 700.000
2663 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604086 9.1.2.26.03.01.001.00109 Tenaga Kesehatan Analis, Medis Paramedis, Perawat, OB 500.000
Petugas Gizi, Petugas Promosi di
Puskesmas
2664 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604087 9.1.2.26.03.01.001.00110 Tenaga Dokter Dokter Umum dan Dokter Gigi di OB 800.000
Puskesmas
2665 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604088 9.1.2.26.03.01.001.00111 Resepsionis Front Office, Informasi di Perkantoran OB 500.000

2666 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598866 9.1.2.26.03.01.001.00066 Petugas Keamanan Orang / Bulan 700.000
2667 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598865 9.1.2.26.03.01.001.00065 Petugas Kebersihan OB 700.000
2668 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598864 9.1.2.26.03.01.001.00064 Petugas Kebersihan Kantor Kecamatan/Kelurahan OB 300.000
2669 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598863 9.1.2.26.03.01.001.00063 Petugas Teknisi Server OB 700.000
2670 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598862 9.1.2.26.03.01.001.00062 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Imam Masjid Orang / Bulan 1.000.000
2671 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598861 9.1.2.26.03.01.001.00061 Imam Lingkungan Desa/Kelurahan Orang / Bulan 200.000
2672 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604089 9.1.2.26.03.01.001.00112 Instruktur Lapangan OB 700.000
2673 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604070 9.1.2.26.03.01.001.00093 Beracara Orang 1.800.000
2674 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604069 9.1.2.26.03.01.001.00092 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli Orang 1.800.000
2675 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5622235 9.1.2.26.03.01.001.00119 Tenaga lapangan Non ASN OB 400.000
2676 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5592379 9.1.2.26.03.01.001.00060 Penyuluh Non PNS Orang / Bulan 1.000.000
2677 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604095 9.1.2.26.03.01.001.00118 Tenaga Kameramen Fotografer Bulan 750.000
2678 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636139 9.1.2.26.03.01.001.00120 Petugas Keamanan Kecamatan/Kelurahan OB 350.000
2679 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636141 9.1.2.26.03.01.001.00122 Imam Lingkungan Kelurahan OB 300.000
2680 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636142 9.1.2.26.03.01.001.00123 Kepala Lingkungan Kelurahan OB 500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 256


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2681 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636143 9.1.2.26.03.01.001.00124 Tenaga Administrasi Kantor Kelurahan OB 500.000
2682 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604387 9.1.2.27.01.01.001.00007 Operasional Pendampingan Pasca Persalinan Di Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga Desa
2683 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5600013 9.1.2.27.01.01.001.00004 Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Orang/kali 244.700
Ketiga
2684 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5603929 9.1.2.27.01.01.001.00006 Uang Bantuan untuk warga belajar kesetaraan Orang 100.000
Ketiga (Paket A,B C dan KF)
2685 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604388 9.1.2.27.01.01.001.00008 Operasional Pendampingan Ibu Hamil Di Desa Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga
2686 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5600014 9.1.2.27.01.01.001.00005 Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mow Orang/kali 300.000
Ketiga
2687 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5599156 9.1.2.27.02.01.001.00008 Transport Peserta Pemadam Kebakaran Orang/Kegiatan 150.000
Masyarakat
2688 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5599813 9.1.2.27.02.01.001.00009 Transport Peserta Orang/Kegiatan 150.000
Masyarakat
2689 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642125 9.1.2.27.03.01.001.00004 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 81.743.350
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK Reguler
2690 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604389 9.1.2.27.03.01.001.00001 Operasional Pendampingan Calon Pengantin Di Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga/Masyarakat Lainnya Desa
2691 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642123 9.1.2.27.03.01.001.00002 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 91.247.000
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK SD
2692 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642124 9.1.2.27.03.01.001.00003 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 21.824.100
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK Reguler PAUD
2693 9.1.9.03.01.01.001 Beban Lain-lain 5604097 9.1.9.03.01.01.001.00007 Sertifikasi SSL SSL sectigo positiveSSL EV Bulan 125.000
2694 9.1.9.03.01.01.001 Beban Lain-lain 5604096 9.1.9.03.01.01.001.00006 Persiapan Lahan Untuk Lahan Tambak M2 15.000
2695 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603915 9.2.3.02.01.01.001.00001 Pekarangan Pangan Lestari-Pengembangan DAK Non Fisik Paket 15.000.000
Kabupaten/Kota
2696 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603923 9.2.3.02.01.01.001.00008 Biaya Pendukung Pembangunan, Rehabilitasi dan DAK Fisik Penugasan Paket 7.000.000
Kabupaten/Kota Pemeliharaan Embung Pertanian
2697 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603921 9.2.3.02.01.01.001.00007 Pembangunan Jalan Usaha Tani DAK Fisik Penugasan Unit 100.000.000
Kabupaten/Kota
2698 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603920 9.2.3.02.01.01.001.00006 Pembangunan Jalan Produksi DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
Kabupaten/Kota
2699 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603919 9.2.3.02.01.01.001.00005 Combine Harvester Besar/ Combine Harvester DAK Fisik Penugasan Unit 450.000.000
Kabupaten/Kota Multifungsi
2700 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603916 9.2.3.02.01.01.001.00002 Pekarangan Pangan Lestari DAK Non Fisik Paket 240.000.000
Kabupaten/Kota
2701 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603927 9.2.3.02.01.01.001.00012 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dalam DAK Fisik Penugasan Unit 75.000.000
Kabupaten/Kota
2702 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603926 9.2.3.02.01.01.001.00011 Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersier DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
Kabupaten/Kota
2703 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603925 9.2.3.02.01.01.001.00010 Biaya Pendukung Pembangunan, Rehabilitasi dan DAK Fisik Penugasan Paket 58.000.000
Kabupaten/Kota Pemeliharaan Jaringan Irigasi Usaha Tani

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 257


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2704 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603924 9.2.3.02.01.01.001.00009 Pembangunan Embung DAK Fisik Penugasan Unit 120.000.000
Kabupaten/Kota
2705 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603918 9.2.3.02.01.01.001.00004 Colour Sorter (kapasitas Pengumpanan Min. 500 DAK Fisik Penugasan Unit 400.000.000
Kabupaten/Kota Kg/Jam)
2706 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603917 9.2.3.02.01.01.001.00003 Pendataan Pertanian DAK Non Fisik Paket 63.900.000
Kabupaten/Kota
2707 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603928 9.2.3.02.01.01.001.00013 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dangkal DAK Fisik Penugasan Unit 25.000.000
Kabupaten/Kota
2708 5598952 0,00001 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU SD DAK FISIK Paket 630.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 258


LAMPIRAN II
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR TENTANG
STANDAR BIAYA UMUM T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598938 1.1.7.01.01.01.022.00441 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Sekolah Nonformal/Kesetaraan
2 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598973 1.1.7.01.01.01.022.00468 Pembangunan ruang laboratorium komputer Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 554.735.045
Lainnya beserta perabotnya
3 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598972 1.1.7.01.01.01.022.00467 Pembangunan ruang UKS beserta perabotnya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 473.248.364
Lainnya Tingkat SMP
4 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598908 1.1.7.01.01.01.022.00425 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya PAUD
5 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598966 1.1.7.01.01.01.022.00466 Pembangunan Ruang UKS PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.036.442.400
Lainnya
6 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598965 1.1.7.01.01.01.022.00465 Pembangunan Ruang Guru dan Kepala Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 604.591.400
Lainnya PAUD
7 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598964 1.1.7.01.01.01.022.00464 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 103.624.100
Lainnya PAUD
8 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598909 1.1.7.01.01.01.022.00426 Pemeliharaan Rutin Gedung/Ruang Kelas/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Guru PAUD
9 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598961 1.1.7.01.01.01.022.00463 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
10 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598960 1.1.7.01.01.01.022.00462 Penambahan Ruang Kelas Baru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
11 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598959 1.1.7.01.01.01.022.00461 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 630.000.000
Lainnya
12 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598958 1.1.7.01.01.01.022.00460 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
13 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598957 1.1.7.01.01.01.022.00459 Pembangunan Perpustakaan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 621.349.000
Lainnya
14 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598956 1.1.7.01.01.01.022.00458 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah SD
15 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598955 1.1.7.01.01.01.022.00457 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
16 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598910 1.1.7.01.01.01.022.00427 Rehabilitasi Sedang/Berat Pembangunan Sarana, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Prasarana dan Utilitas PAUD
17 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598911 1.1.7.01.01.01.022.00428 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Kelas/Ruang Guru PAUD
18 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598901 1.1.7.01.01.01.022.00424 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 259


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
19 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598953 1.1.7.01.01.01.022.00455 Penambahan Ruang Kelas Baru SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
20 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598951 1.1.7.01.01.01.022.00453 Pembangunan Gedung/Ruang Kelas/Ruang Guru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 100.000.000
Lainnya Nonformal/Kesetaraan
21 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598912 1.1.7.01.01.01.022.00429 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.950.000.000
Lainnya SMP
22 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598913 1.1.7.01.01.01.022.00430 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya
23 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598950 1.1.7.01.01.01.022.00452 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
24 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598914 1.1.7.01.01.01.022.00431 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 923.651.000
Lainnya
25 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598916 1.1.7.01.01.01.022.00432 Pembangunan Gedung/Ruang Kelas/Ruang Guru Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 85.000.000
Lainnya PAUD
26 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598920 1.1.7.01.01.01.022.00433 Pembangunan Ruang Serba Guna/Aula SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
27 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598949 1.1.7.01.01.01.022.00451 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 65.000.000
Lainnya Sekolah Nonformal/Kesetaraan
28 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598923 1.1.7.01.01.01.022.00434 Pembangunan Ruang Unit Kesehatan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
29 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598924 1.1.7.01.01.01.022.00435 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya SMP
30 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598948 1.1.7.01.01.01.022.00450 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 6.022.919.000
Lainnya
31 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598947 1.1.7.01.01.01.022.00449 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Kelas/Ruang Guru Pendidikan
Nonformal/Kesetaraan
32 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598946 1.1.7.01.01.01.022.00448 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru/Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/TU SD
33 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598925 1.1.7.01.01.01.022.00436 Penambahan Ruang Kelas Baru SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
34 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598926 1.1.7.01.01.01.022.00437 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya
35 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598888 1.1.7.01.01.01.022.00423 Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Lainnya Ruangan SMP
36 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598928 1.1.7.01.01.01.022.00438 Pemeliharaan Rutin Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
37 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598929 1.1.7.01.01.01.022.00439 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Sekolah SD
38 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598945 1.1.7.01.01.01.022.00447 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Unit Kesehatan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah SD

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 260


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
39 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598944 1.1.7.01.01.01.022.00446 Rehabilitasi Sedang/Berat Pembangunan Sarana, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 70.000.000
Lainnya Prasarana dan Utilitas Sekolah
Nonformal/Kesetaraan
40 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598943 1.1.7.01.01.01.022.00445 Rehabilitasi Sedang/Berat Perpustakaan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 600.000.000
Lainnya SD
41 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598942 1.1.7.01.01.01.022.00444 Pemeliharaan Rutin Gedung/Ruang Kelas/Ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Lainnya Guru Pendidikan Nonformal/Kesetaraan

42 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598941 1.1.7.01.01.01.022.00443 Rehabilitasi Sedang/Berat Sarana, Prasarana dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Utilitas Sekolah SD
43 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598940 1.1.7.01.01.01.022.00442 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SD
44 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598931 1.1.7.01.01.01.022.00440 Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Lainnya Ruangan SD
45 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598954 1.1.7.01.01.01.022.00456 Pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 500.000.000
Lainnya
46 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598979 1.1.7.01.01.01.022.00472 Pembangunan ruang perpustakaan beserta Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.855.692.000
Lainnya perabotnya
47 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598978 1.1.7.01.01.01.022.00471 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 2.691.614.100
Lainnya Tingkat SD
48 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598977 1.1.7.01.01.01.022.00470 Pembangunan ruang guru beserta perabotnya SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 583.007.400
Lainnya
49 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan Konstruksi 5598974 1.1.7.01.01.01.022.00469 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 3.481.170.000
Lainnya Tingkat SMP
50 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592685 1.1.7.01.01.04.001.00017 Biaya BBM Kendaraan Roda 6 Unit / Tahun 29.688.000
51 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592680 1.1.7.01.01.04.001.00012 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Anggota DPRD Unit / Tahun 32.800.000

52 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592681 1.1.7.01.01.04.001.00013 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda 4 Unit / Tahun 26.904.000
(Empat)
53 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592682 1.1.7.01.01.04.001.00014 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Double Unit / Tahun 29.056.000
Gardan
54 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592683 1.1.7.01.01.04.001.00015 Biaya BBM Kendaraan Dinas Operasional Roda 2 Unit / Tahun 2.912.000
(Dua)
55 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592684 1.1.7.01.01.04.001.00016 Biaya BBM Kendaraan Operasional dalam Unit / Tahun 7.800.000
Lingkungan Kantor
56 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592686 1.1.7.01.01.04.001.00018 Biaya BBM Kendaraan Speedboat Unit / Tahun 16.192.000
57 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592687 1.1.7.01.01.04.001.00019 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Eselon II Unit / Tahun 30.904.000
58 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5592679 1.1.7.01.01.04.001.00011 Biaya BBM Kendaraan Dinas Pejabat Kepala Daerah Unit / Tahun 33.520.000
/ Ketua DPRD
59 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598939 1.1.7.01.01.05.002.00028 Pengadaan Mebel Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 450.000.000

60 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598937 1.1.7.01.01.05.002.00027 Pengadaan Mebel Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000
Nonformal/Kesetaraan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 261


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
61 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598907 1.1.7.01.01.05.002.00026 Pengadaan Mebel PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000

62 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598892 1.1.7.01.01.05.002.00025 Pengadaan Mebel Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

63 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5594681 1.1.7.01.01.11.002.00039 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Sarana dan prasarana budidaya sistem Keg 481.250.000
usaha pembudidaya ikan skala kecil polikultur (udang, bandeng, rumput laut)
(DAK Dinas Kelautan dan Perikanan)

64 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5594680 1.1.7.01.01.11.002.00038 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Sarana dan prasarana budidaya ikan Keg 137.500.000
usaha pembudidaya ikan skala kecil tawar (nila, gurame, lele,
patin)Penunjang Kegiatan (DAK Dinas
Kelautan dan Perikanan)
65 1.1.7.01.02.04.053 Suku Cadang Alat Laboratorium 5598970 1.1.7.01.02.04.053.00001 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 297.240.000
Biologi pengetahuan alam (IPA) Biologi
66 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604381 1.1.7.01.03.03.007.00026 Dukungan Bahan Media KIE (Momentum dan DAK Non Fisik BOKB Paket 25.000.000
Kearifan Lokal)
67 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604382 1.1.7.01.03.03.007.00027 Dukungan Bahan Media KIE (Media Cetak) DAK Non Fisik BOKB Paket 20.640.000
68 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604383 1.1.7.01.03.03.007.00028 Biaya Cetak Data Keluarga Beresiko Stunting DAK Non Fisik BOKB Paket 7.220.000
69 1.1.7.01.03.05.001 Persediaan Dokumen/Administrasi 5641968 1.1.7.01.03.05.001.00001 Biaya Tender (DAK) DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 23.800.000
Tender
70 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603913 1.1.7.01.03.06.012.00048 Alat Untuk Endcode Alat Untuk Encode Chip ( e-KTP ) Buah 3.850.000
71 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5594682 1.1.7.01.04.01.001.00249 pengganti plasma golongan gelatin inf Botol 145.015
72 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5622229 1.1.7.01.04.02.001.00017 Penyediaan Bahan, Obat dan Alat Kesehatan Dukungan Penjaminan Kesehatan Paket 52.917.015
Hewan Hewan
73 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5592678 1.1.7.01.07.01.001.00066 Biaya Konsumsi Snack Orang / Kali 15.000
74 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5592677 1.1.7.01.07.01.001.00065 Biaya Konsumsi Makanan Orang / Kali 25.000
75 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592676 1.3.2.02.01.01.001.00011 Kendaraan Dinas Pejabat Eselon II Sulawesi Selatan Unit 513.850.000
76 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592675 1.3.2.02.01.01.001.00010 Kendaraan Dinas Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan Unit 513.850.000
77 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592674 1.3.2.02.01.01.001.00009 Kendaraan Dinas Ketua DPRD Sulawesi Selatan Unit 632.646.000
78 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592673 1.3.2.02.01.01.001.00008 Kendaraan Dinas WKDH Sulawesi Selatan Unit 632.646.000
79 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5592672 1.3.2.02.01.01.001.00007 Kendaraan Dinas KDH Sulawesi Selatan Unit 702.940.000
80 1.3.2.02.01.01.006 Kendaraan Dinas Bermotor 5592671 1.3.2.02.01.01.006.00001 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 468.830.000
Perorangan Lainnya Roda 4 (empat) jenis Double Gardan

81 1.3.2.02.01.02.001 Bus (Penumpang 30 Orang Keatas) 5592670 1.3.2.02.01.02.001.00001 Kendaraan Operasional Bus Roda 6 dan/ atau Bus Unit 1.184.787.000
Besar
82 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 29 5592669 1.3.2.02.01.02.002.00014 Kendaraan Operasional Bus Roda 6 dan/ atau Bus Unit 718.252.000
Orang) Sedang
83 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 29 5592668 1.3.2.02.01.02.002.00013 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 377.950.000
Orang) Roda 4 (empat) jenis Minibus
84 1.3.2.02.01.02.003 Mini Bus (Penumpang 14 Orang 5592667 1.3.2.02.01.02.003.00001 Kendaraan Operasional Bus Roda 4 dan/ atau Bus Unit 360.942.000
Kebawah) Kecil

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 262


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
85 1.3.2.02.01.03.002 Pick Up 5592666 1.3.2.02.01.03.002.00005 Kendaraan Operasional Kantor dan/atau Lapangan Sulawesi Selatan Unit 252.844.000
Roda 4 (empat) jenis Pick Up
86 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5592664 1.3.2.02.01.04.001.00008 Kendaraan Operasional Kantor Roda 2 (dua) Sulawesi Selatan Unit 20.000.000
87 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5592665 1.3.2.02.01.04.001.00009 Kendaraan Lapangan Roda 2 (dua) Sulawesi Selatan Unit 33.892.000
88 1.3.2.02.03.01.006 Kapal Motor 5622228 1.3.2.02.03.01.006.00002 Sewa Penyebrangan Antar Pulau Sewa Penyebrangan Antar Pulau kali 1.000.000
89 1.3.2.02.03.02.010 Alat Angkutan Apung Bermotor Untuk 5594683 1.3.2.02.03.02.010.00005 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan Perahu/kapal penangkap ikan untuk Keg 875.000.000
Penumpang Lainnya usaha nelayan kecil perairan laut berukuran lebih kecil dari 5
GT beserta mesin, alat penangkap ikan
dan sarana pendukung kegiatan
penangkapan ikan (DAK Dinas Kelautan
dan Perikanan)

90 1.3.2.05.01.03.011 Mesin Fotocopy Lainnya 5604392 1.3.2.05.01.03.011.00001 Mesin Fotocopy 600 x 600 dpi Resolution Unit 100.690.000
91 1.3.2.05.01.04.018 Kontainer 5604390 1.3.2.05.01.04.018.00001 Box Kontainer Besi, spandek Unit 3.750.000
92 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598936 1.3.2.05.02.06.077.00110 Pengadaan Alat Rumah Tangga Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Use) Lainnya
93 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5594684 1.3.2.05.02.06.077.00106 Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan Kelurahan se Kab. Takalar Kegiatan 109.800.000
Use) Lainnya
94 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598891 1.3.2.05.02.06.077.00107 Pengadaan Alat Rumah Tangga Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Use) Lainnya
95 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598934 1.3.2.05.02.06.077.00109 Pengadaan Alat Rumah Tangga Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Use) Lainnya Nonformal/Kesetaraan
96 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya (Home 5598906 1.3.2.05.02.06.077.00108 Pengadaan Alat Rumah Tangga PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 45.000.000
Use) Lainnya
97 1.3.2.06.01.04.006 Mesin Cetak 5604391 1.3.2.06.01.04.006.00001 Mesin Digital Printing Cetak spanduk, wallpaper, banner Unit 188.690.000
98 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum Lainnya 5599764 1.3.2.07.01.01.169.00068 Uks Kit Uks Kit Sekolah Set 4.000.000
99 1.3.2.08.01.11.208 Alat Laboratorium Umum Lainnya 5594685 1.3.2.08.01.11.208.00013 Pengadaan modal alat Laboratorium Pengadaan Peralatan Online Monitoring Kegiatan 2.730.000.000
System Pemeriksaan Kualitas Air Sungai
(DAK Penugasan Bidang Lingkungan
Hidup dan Kehutanan)

100 1.3.2.08.01.20.018 Alat Laboratorium Fisika Lainnya 5598971 1.3.2.08.01.20.018.00005 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 318.480.000
pengetahuan alam (IPA) Fisika
101 1.3.2.08.03.01.009 Kartu Kalimat Huruf Cetak 5600010 1.3.2.08.03.01.009.00002 Kartu Uji Smart Card Per Keping 33.500
102 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598963 1.3.2.08.03.15.005.00004 Pengadaan Alat Permainan Edukatif (APE) Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 575.000.000

103 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598903 1.3.2.08.03.15.005.00001 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 50.000.000

104 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598905 1.3.2.08.03.15.005.00003 Pengadaan Perlengkapan PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 50.000.000

105 1.3.2.08.03.15.005 Alat Peraga Paud/Tk Lainnya 5598904 1.3.2.08.03.15.005.00002 Pengadaan Perlengkapan Siswa PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 55.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 263


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
106 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598930 1.3.2.08.03.16.001.00007 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 75.000.000
Nonformal/Kesetaraan
107 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598932 1.3.2.08.03.16.001.00008 Pengadaan Perlengkapan Pendidikan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 200.000.000
Nonformal/Kesetaraan
108 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598933 1.3.2.08.03.16.001.00009 Pengadaan Perlengkapan Siswa SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

109 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598935 1.3.2.08.03.16.001.00010 Pengadaan Perlengkapan Sekolah SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 2.350.000.000

110 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598968 1.3.2.08.03.16.001.00011 Pengadaan media pendidikan Tingkat SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 90.000.000

111 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598889 1.3.2.08.03.16.001.00002 Pengadaan Perlengkapan Siswa SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 150.000.000

112 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598902 1.3.2.08.03.16.001.00005 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 250.000.000

113 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598898 1.3.2.08.03.16.001.00004 Perlengkapan Belajar Peserta Didik SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 250.000.000

114 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5603922 1.3.2.08.03.16.001.00012 Perlengkapan Dasar Buku Teks Peserta Didik Dak Dinas Pendidikan dan Kebudaaan Paket 250.000.000

115 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598890 1.3.2.08.03.16.001.00003 Pengadaan Perlengkapan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

116 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah Lainnya 5598927 1.3.2.08.03.16.001.00006 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

117 1.3.2.08.07.01.022 Alat Laboratorium Kwalitas Air Dan 5598980 1.3.2.08.07.01.022.00004 Pengadaan Peralatan Online Monitoring Sistem DAK Penugasan Paket 1.299.999.800
Tanah Lainnya (ONLIMO)
118 1.3.2.08.07.06.001 Alat Laboratorium Lingkungan Hidup 5594686 1.3.2.08.07.06.001.00002 Jasa Instalasi Lemari Asam Setup Pipa Saluran, Pemasangan Set 9.000.000
Lainnya Instalasi Kabel, Pemasangan Pipa Air
MAsuk dan Pembuangan di Sanitary
Chamber, Setup/Comission Rangkaian
Control dan Main Power Motor Blower
dan Light Chamber, Pengetesan dan Uji
Fungsi
119 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622247 1.3.2.08.09.01.026.00045 Timbangan Digital Alkes Alat 168.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

120 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622238 1.3.2.08.09.01.026.00043 Pengujian Pentanahan (Grounding) Prasarana Alat 348.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

121 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5622239 1.3.2.08.09.01.026.00044 Inspeksi Instalasi Listrik Medis Prasarana Unit 1.100.000
Electromedik Dan Biomedik Lainnya

122 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5594687 1.3.2.10.01.01.004.00003 Sewa Hosting 1 tahun Set 5.000.000
123 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5603912 1.3.2.10.01.01.004.00005 Sewa Hosting 40 GB, 1 Tahun Tahun 4.805.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 264


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
124 1.3.2.10.01.02.010 Personal Komputer Lainnya 5599767 1.3.2.10.01.02.010.00020 Belanja Modal Alat Kantor Lainnya Pengadaan Sarana Prasarana Kegiatan 65.000.000
Infrastruktur Sistem Informasi Keluarga
di Balai Penyuluhan KB (DAK Keluarga
Berencana)
125 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5598969 1.3.2.10.02.05.001.00024 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 125.000.000
Komunikasi (TIK) Tingkat SMP
126 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5598976 1.3.2.10.02.05.001.00025 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Paket 1.500.000.000
Komunikasi (TIK)
127 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598895 1.3.3.01.01.01.001.00059 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SMP
128 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598918 1.3.3.01.01.01.001.00060 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Sekolah/Guru/Penjaga Sekolah SMP
129 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5598886 1.3.3.01.01.01.001.00058 Pemeliharaan Rutin Rumah Dinas Kepala Sekolah, Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Guru, Penjaga Sekolah SMP
130 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5603914 1.3.3.01.01.01.001.00061 Pembangunan BPP Kecamatan Kepulauan Tidak Bertingkat Paket 200.000.000
Tanakeke
131 1.3.3.01.01.05.001 Bangunan Gedung Laboratorium 5598921 1.3.3.01.01.05.001.00002 Pembangunan Laboratorium SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen
132 1.3.3.01.01.05.001 Bangunan Gedung Laboratorium 5598897 1.3.3.01.01.05.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Laboratorium SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen
133 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598887 1.3.3.01.01.06.019.00012 Pemeliharaan Rutin Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah SMP
134 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598893 1.3.3.01.01.06.019.00013 Rehabilitasi Sedang/Berat Sarana, Prasarana dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Utilitas Sekolah SMP
135 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598915 1.3.3.01.01.06.019.00015 Pembangunan Sarana, Prasarana dan Utilitas Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000
Sekolah SMP
136 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5598900 1.3.3.01.01.06.019.00014 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Unit Kesehatan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Sekolah SMP
137 1.3.3.01.01.09.001 Bangunan Gedung Pertemuan 5598896 1.3.3.01.01.09.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Serba Guna/Aula Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen SMP
138 1.3.3.01.01.12.001 Gedung Pertokoan/Koperasi/Pasar 5598884 1.3.3.01.01.12.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Kantin Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000
Permanen

139 1.3.3.01.01.12.001 Gedung Pertokoan/Koperasi/Pasar 5598885 1.3.3.01.01.12.001.00002 Pembangunan Kantin Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000
Permanen

140 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan 5598922 1.3.3.01.01.16.001.00002 Pembangunan Perpustakaan Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen
141 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan 5598899 1.3.3.01.01.16.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Perpustakaan Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000
Permanen SMP
142 1.3.3.01.01.27.004 Bangunan Tempat Pelelangan Ikan 5622230 1.3.3.01.01.27.004.00001 Penataan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Penataan Lapak/Prasarana Tempat Paket 165.000.000
(Tpi) Lainnya Pelelangan Ikan (TPI) Beba

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 265


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
143 1.3.3.01.01.29.001 Bangunan Untuk Kandang 5622222 1.3.3.01.01.29.001.00003 Pembuatan Kandang Ayam Petelur Sesuai standar pembuatan kandang M2 2.628.500
ayam petelur
144 1.3.3.01.01.32.001 Bangunan Tempat Parkir 5598917 1.3.3.01.01.32.001.00002 Pembangunan Fasilitas Parkir SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 175.000.000

145 1.3.3.01.01.32.001 Bangunan Tempat Parkir 5598894 1.3.3.01.01.32.001.00001 Rehabilitasi Sedang/Berat Fasilitas Parkir SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 250.000.000

146 1.3.3.01.02.05.001 Asrama Permanen 5598919 1.3.3.01.02.05.001.00001 Pembangunan Asrama Sekolah SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 350.000.000

147 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5622241 1.3.5.01.01.01.012.00058 Tematik 4 SD T5 Pahlawanku Buku Guru Buah 56.500
148 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594691 1.3.5.02.03.02.001.00051 Pendaftaran Rekor Muri Kabupaten Takalar Rekor Muri Untuk 1 Kegiatan Di Paket 87.000.000
Kabupaten Takalar Termasuk Piagam
Rekor Reguler, Piagam Tambahan 2 Asli
Dan Akomodasi Dng Jasa Tim Museum
Rekor Muri
149 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594690 1.3.5.02.03.02.001.00050 Juara 3 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 3 Sistem Group 2.000.000
Kompetisi
150 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594689 1.3.5.02.03.02.001.00049 Juara 1 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 1 Sistem Group 4.000.000
Kompetisi
151 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594688 1.3.5.02.03.02.001.00048 Juara 3 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 3 Sistem Gugur Orang 1.000.000

152 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594698 1.3.5.02.03.02.001.00058 Juara 2 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 2 Sistem Gugur Orang 1.500.000

153 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594697 1.3.5.02.03.02.001.00057 Juara III Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 500.000

154 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594696 1.3.5.02.03.02.001.00056 Juara I Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 1.000.000

155 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594695 1.3.5.02.03.02.001.00055 Juara II Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 750.000

156 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594694 1.3.5.02.03.02.001.00054 Juara 1 Sistem Gugur Pemenang Lomba Juara 1 Sistem Gugur Orang 2.000.000

157 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594693 1.3.5.02.03.02.001.00053 Juara 2 Sistem Kompetisi Pemenang Lomba Juara 2 Sistem Group 3.000.000
Kompetisi
158 1.3.5.02.03.02.001 Tanda Penghargaan Bidang Lainnya 5594692 1.3.5.02.03.02.001.00052 Juara Favorit /Harapan I/Harapan II/Harapan III Pemilihan Duta Genre Orang/Kegiatan 300.000

159 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5594700 1.5.2.01.01.01.002.00181 Sewa Tenda Sarnafyl Tenda Sarnafyl Uk. 5 X 5 Meter Hari 1.000.000
160 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5594699 1.5.2.01.01.01.002.00180 Sewa Sound System 10.000 Watt Set 1.800.000
161 1.5.2.01.01.01.003 Sewa Gedung Dan Bangunan 5594701 1.5.2.01.01.01.003.00013 Sewa Rumah Tunggu Kelahiran Rumah Unit 15.000.000
162 1.5.4.01.01.02.003 Aset Tetap Gedung Dan Bangunan 5622237 1.5.4.01.01.02.003.00001 Belanja Modal Alat Laboratorium Pengadaan Peralatan Online Sistem Paket 1.299.999.800
Yang Tidak Digunakan Dalam Monitoring (ONLLIMO)
Operasional Pemerintah
163 9.1.1.05.10.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594702 9.1.1.05.10.01.001.00003 Pajak Penerangan Jalan Non ASN Tahun 19.000.000
Pajak Penerangan Jalan - LO

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 266


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
164 9.1.1.05.12.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594703 9.1.1.05.12.01.001.00003 Pajak Air Bawah Tanah Non ASN Tahun 4.250.000
Pajak Air Tanah - LO
165 9.1.1.05.15.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594704 9.1.1.05.15.01.001.00003 PBB-P2 Non ASN Tahun 7.500.000
Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan
dan Perkotaan - LO

166 9.1.1.05.16.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594705 9.1.1.05.16.01.001.00003 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan Non ASN Tahun 28.900.000
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan - LO
167 9.1.1.05.16.01.001 Insentif Pemungutan Pajak Daerah - 5594706 9.1.1.05.16.01.001.00004 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan Non ASN Tahun 28.900.000
Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan - LO
168 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594708 9.1.1.07.01.01.001.00014 Uang Lembur Golongan III Orang/Jam 15.000
169 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594710 9.1.1.07.01.01.001.00016 Uang Lembur Golongan I Orang/Jam 12.000
170 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594709 9.1.1.07.01.01.001.00015 Uang Lembur Golongan IV Orang/Jam 17.000
171 9.1.1.07.01.01.001 Uang Lembur PNS - LO 5594707 9.1.1.07.01.01.001.00013 Uang Lembur Golongan II Orang/Jam 14.000
172 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594713 9.1.2.01.05.01.001.00008 Handscoun S Dos 165.000
kebersihan dan bahan pembersih
173 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594711 9.1.2.01.05.01.001.00006 Jelly Doppler Botol 85.000
kebersihan dan bahan pembersih
174 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5594712 9.1.2.01.05.01.001.00007 Jasa Pengharum Ruangan Otomatis Unit 1.297.560
kebersihan dan bahan pembersih
175 9.1.2.01.05.01.001 Beban Persediaan peralatan 5599768 9.1.2.01.05.01.001.00009 Sanitizer Sanitizer Kloset Unit 650.000
kebersihan dan bahan pembersih
176 9.1.2.01.08.01.001 Beban Persediaan pengisian isi tabung 5594714 9.1.2.01.08.01.001.00002 Belanja Bahan/Material Belanja Oksigen Bulan 238.000
gas
177 9.1.2.01.09.01.001 Beban Bahan Pakai Habis Lainnya 5594715 9.1.2.01.09.01.001.00002 Biaya BMHP Puskesmas Bulan 7.000.000
178 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594720 9.1.2.03.02.01.001.00010 Biaya Tarif Pdam Ii D Pemakaian 0-12 M³ 0-12 m³ M3 3.000
179 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594718 9.1.2.03.02.01.001.00008 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 13-20 M³ 13-20 m³ M3 3.200
180 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594719 9.1.2.03.02.01.001.00009 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 21-30 M³ 21-30 m³ M3 3.400
181 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594716 9.1.2.03.02.01.001.00006 Biaya Tarif Pdam Ii C Pemakaian 31 M³ 31 m³ M3 3.600
182 9.1.2.03.02.01.001 Beban Jasa air 5594717 9.1.2.03.02.01.001.00007 Pembayaran Air PDAM M3 28.580.900
183 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594227 9.1.2.03.03.01.001.00040 Biaya Beban Listrik Reguler 450 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kVA/Bulan 20.000
184 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594246 9.1.2.03.03.01.001.00059 Belanja Beban Listrik 33000 Va Bulan 18.781.184
185 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594245 9.1.2.03.03.01.001.00058 Listrik Reguler 900 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 600
186 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594244 9.1.2.03.03.01.001.00057 Listrik Reguler 6.600 Va S.D 200 Kva Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.352
187 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594236 9.1.2.03.03.01.001.00049 Listrik Reguler 1.300 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.049
188 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594235 9.1.2.03.03.01.001.00048 Listrik Reguler Golongan Tarif P-3/TR Rp/kWh 1.352
189 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594234 9.1.2.03.03.01.001.00047 Listrik Prabayar 6.600 Va S.D 200 Kva Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.352
190 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594233 9.1.2.03.03.01.001.00046 Listrik Prabayar 2.200 Va S.D 5.500 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.076
191 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594232 9.1.2.03.03.01.001.00045 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 630 kVA S.d < 1.250 kVA Wat / Bulan 5.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 267


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
192 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594231 9.1.2.03.03.01.001.00044 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 200 kVA S.d < 630 kVA Wat / Bulan 4.000.000

193 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594230 9.1.2.03.03.01.001.00043 Listrik Prabayar 1.300 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.049
194 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594229 9.1.2.03.03.01.001.00042 Biaya Pasang Sambungan Listrik Baru 2200 Watt Unit 2.596.660
195 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594228 9.1.2.03.03.01.001.00041 Biaya Beban Listrik Reguler 900 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kVA/Bulan 24.600
196 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594226 9.1.2.03.03.01.001.00039 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Kubikel Saluran Udara Tegangan < 5 kms Unit 4.000.000
dan Jaringan
197 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594225 9.1.2.03.03.01.001.00038 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Kubikel Kubikel Unit 2.000.000
dan Jaringan
198 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594224 9.1.2.03.03.01.001.00037 Biaya Pasang Baru Listrik Daya 900 VA Unit 863.000
199 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594223 9.1.2.03.03.01.001.00036 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 1.300 ke 2.200 Kwh 1.141.900
200 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594222 9.1.2.03.03.01.001.00035 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 2.500 kVA S.d 3.000 kVA Wat / Bulan 7.000.000

201 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594221 9.1.2.03.03.01.001.00034 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 3.500 ke 5.500 Kwh 2.675.500
202 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594220 9.1.2.03.03.01.001.00033 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 1.600 kVA S.d 2.500 kVA Wat / Bulan 6.500.000

203 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594219 9.1.2.03.03.01.001.00032 Biaya Tetap Pemeriksaan dan Pengujian Trafo 1.250 kVA S.d < 1.600 kVA Wat / Bulan 6.000.000

204 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594218 9.1.2.03.03.01.001.00031 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 1.300 ke 2.200 Kwh 2.723.000
205 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594243 9.1.2.03.03.01.001.00056 Listrik Reguler 450 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 575
206 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594242 9.1.2.03.03.01.001.00055 Listrik Reguler 2.200 Va S.D 5.500 Va Golongan Tarif P-1/TR Rp/kWh 1.076
207 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594241 9.1.2.03.03.01.001.00054 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 900 ke 1.300 Kwh 557.200
208 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594240 9.1.2.03.03.01.001.00053 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 2.200 ke 3.500 Kwh 1.731.200
209 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594239 9.1.2.03.03.01.001.00052 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 4.400 ke 11.000 Kwh 8.293.400
210 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5623673 9.1.2.03.03.01.001.00060 Biaya Jasa Penyambungan Pln Unit 19.344.620
211 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594238 9.1.2.03.03.01.001.00051 Penambahan Daya Listrik Daya Listrik 7.700 ke 11.000 Kwh 5.095.700
212 9.1.2.03.03.01.001 Beban Jasa listrik 5594237 9.1.2.03.03.01.001.00050 Pembayaran Listrik GOL 3,S2,197000,23000,900 Rp / kWh 104.587.855
213 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594730 9.1.2.03.06.01.001.00032 Astinet (Paket Internet) 50 Mbps Unlimited Bulan 1.500.000

214 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594722 9.1.2.03.06.01.001.00024 Biaya Internet 50 Mpbs Bulan 18.277.500

215 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594723 9.1.2.03.06.01.001.00025 Belanja Internet 30 Mbps Bulan 16.000.000

216 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594724 9.1.2.03.06.01.001.00026 Belanja Internet 25 Mbps Bulan 19.000.000

217 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594725 9.1.2.03.06.01.001.00027 Belanja Jasa Kantor Belanja Internet Bulan 445.500

218 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594726 9.1.2.03.06.01.001.00028 Paket Internet dan Telephone 1 20 Mbps Bulan 379.500

219 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5641113 9.1.2.03.06.01.001.00048 Biaya Paket Data Penyuluh Pertanian DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 3.000.000

220 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594727 9.1.2.03.06.01.001.00029 Paket Internet dan Telephone 2 50 Mbps Bulan 632.500

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 268


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
221 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5604379 9.1.2.03.06.01.001.00043 Dukungan SIGA (Paket Data Komunikasi di Balai DAK Non Fisik BOKB Bulan 400.000
Penyuluhan)
222 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594731 9.1.2.03.06.01.001.00033 paket internet dan tv kabel 3 100 mbps 100 mbps Bulan 1.072.500

223 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594728 9.1.2.03.06.01.001.00030 Paket Internet 20 Mbps Bulan 423.500

224 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594733 9.1.2.03.06.01.001.00035 Jasa Telekomunikasi Wifi/ Internet Indihome Bulan 750.000

225 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594734 9.1.2.03.06.01.001.00036 Astinet (Paket Internet) 50 Mbps Unlimited Bulan 1.500.000

226 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594732 9.1.2.03.06.01.001.00034 paket internet televone tv kabel 20 mbps 20 mbps Bulan 434.500

227 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594721 9.1.2.03.06.01.001.00023 paket internet televone tv kabel 50 mbps 50 mbps Bulan 687.500

228 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5642128 9.1.2.03.06.01.001.00049 SMS/WA Masking Blast Unlimited No Whatsapp, Dapat Bulan 10.800.000
Menyimpan Jenis Usaha, Menyimpan
Tamplate Pesan, Autotext Unlimited,
Spintext Anti Banned

229 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa kawat/faksimili/internet 5594729 9.1.2.03.06.01.001.00031 paket internet dan tv kabel 2 50 mbps 50 mbps Bulan 676.500

230 9.1.2.03.07.01.001 Beban Jasa paket/pengiriman 5604371 9.1.2.03.07.01.001.00004 Jasa Pengiriman Jasa Pengiriman Kg 10.000
231 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594741 9.1.2.03.12.01.001.00246 Pembayaran Izin Penyelenggaraan Penyiaran (Ipp) Radio Suara Lipang Bajeng Unit 1.402.500

232 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623685 9.1.2.03.12.01.001.00355 Tenaga Tukang 7 Jam / Hari Hari 123.600
233 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623684 9.1.2.03.12.01.001.00354 Tenaga Pembantu Mekanik 7 Jam / Hari Hari 159.650
234 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623683 9.1.2.03.12.01.001.00353 Tenaga Pembantu Juru Ukur 7 Jam / Hari Hari 103.000
235 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623682 9.1.2.03.12.01.001.00352 Tenaga Pekerja 7 Jam / Hari Hari 103.000
236 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623681 9.1.2.03.12.01.001.00351 Tenaga Mekanik 7 Jam / Hari Hari 190.550
237 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623680 9.1.2.03.12.01.001.00350 Tenaga Mandor 7 Jam / Hari Hari 164.800
238 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623679 9.1.2.03.12.01.001.00349 Tenaga Kepala Tukang 7 Jam / Hari Hari 144.200
239 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623678 9.1.2.03.12.01.001.00348 Tenaga Juru Ukur 7 Jam / Hari Hari 132.254
240 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623677 9.1.2.03.12.01.001.00347 Petugas Sopir 7 Jam / Hari Hari 164.800
241 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623676 9.1.2.03.12.01.001.00346 Petugas Operator Pompa 7 Jam / Hari Hari 103.000
242 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623675 9.1.2.03.12.01.001.00345 Petugas Operator Alat Berat 7 Jam / Hari Hari 190.550
243 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5623674 9.1.2.03.12.01.001.00344 Biaya Jasa Programming Set 2.060.000
244 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622242 9.1.2.03.12.01.001.00337 Operasional Jasa Pramusaji Balai Penyuluhan KB DAK Non Fisik BOKB OB 750.000

245 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622240 9.1.2.03.12.01.001.00336 Operasional Jasa Tenaga Keamanan Balai DAK Non Fisik BOKB OB 750.000
Penyuluhan KB
246 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604386 9.1.2.03.12.01.001.00335 Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Mow Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Orang 1.782.700
Mow

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 269


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
247 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604385 9.1.2.03.12.01.001.00334 Operasional Jasa Medis Pelayanan Iud Dan Implant Operasional Jas Medis Pelayanan Iud Orang 100.000
Dan Implant
248 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604384 9.1.2.03.12.01.001.00333 Operasional Jasa Medis Pencabutan Implant Operasional Jasa Medis Pencabutan Orang 100.000
Implant
249 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604380 9.1.2.03.12.01.001.00332 Dukungan Bahan Media KIE (Media Elektronik dan DAK Non Fisik BOKB Paket 50.000.000
Tradisional)
250 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594736 9.1.2.03.12.01.001.00241 Biaya Masuk Obyek Wisata Biaya Masuk Obyek Wisata Di Luar Orang 30.000
Daerah Dalam Provinsi
251 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594737 9.1.2.03.12.01.001.00242 Jasa Tenaga Persampahan Orang / Hari 40.000
252 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594738 9.1.2.03.12.01.001.00243 Advetorial Ukuran 1 Halaman Terbit 15.000.000
253 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594739 9.1.2.03.12.01.001.00244 Advertorial 1/2 Hal/7 Kolom (300 Mm) X 270 Mm Terbit 11.000.000
254 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594740 9.1.2.03.12.01.001.00245 Advetorial Ukuran 1 Halaman/7 Kolom (300 Mm) X Terbit 22.000.000
540 Mm
255 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594742 9.1.2.03.12.01.001.00247 Jasa Tenaga Sopir Kendaraan Persampahan Roda 4 Orang / Hari 50.000

256 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594743 9.1.2.03.12.01.001.00248 Jasa Tenaga Penataan Taman Orang / Hari 40.000
257 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594744 9.1.2.03.12.01.001.00249 Jasa Tenaga Laboratorium Jasa Tenaga Analis Laboratorium Orang/Bulan 700.000
Lingkungan
258 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594745 9.1.2.03.12.01.001.00250 Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Mow Operasional Jasa Medis Pelayanan Kb Orang/kali 1.500.000
Mow
259 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594746 9.1.2.03.12.01.001.00251 Operasional Jasa Medis Pelayanan Iud Dan Implant Operasional Jas Medis Pelayanan Iud Orang/kali 92.500
Dan Implant
260 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594747 9.1.2.03.12.01.001.00252 Operasional Pelayanan Kb Mop Operasional Pelayanan Kb Mop Orang/kali 350.000
261 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594748 9.1.2.03.12.01.001.00253 Jasa Tenaga Operator Alat Berat TPA Orang / Hari 50.000
262 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594749 9.1.2.03.12.01.001.00254 Jasa Tenaga Operasional TPA Orang / Hari 40.000
263 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594750 9.1.2.03.12.01.001.00255 Biaya Instalasi 150 Meter Unit 3.984.750
264 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594751 9.1.2.03.12.01.001.00256 siaran langsung siaran langsung Kegiatan 7.500.000
265 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594752 9.1.2.03.12.01.001.00257 pembuatan berita/publikasi media media online Bulan 100.000
266 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594753 9.1.2.03.12.01.001.00258 Jasa Lipat dan Sortir Surat Suara Lembar 200
267 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594754 9.1.2.03.12.01.001.00259 Jasa Pemeriksaan Sampel Shk Sampel Shk Set 65.000
268 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594755 9.1.2.03.12.01.001.00260 Dekorasi Tenda Dekorasi Kain Meter 20.000
269 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594756 9.1.2.03.12.01.001.00261 Survei Verifikasi Kars Kegiatan 28.400.000
270 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594757 9.1.2.03.12.01.001.00262 Biaya Kalibrasi Alat Kesehatan Kegiatan 45.000.000
271 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594758 9.1.2.03.12.01.001.00263 Jasa Dekorasi Taman Taman Bunga Hidup + Aksesoris Meter 250.000
272 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594759 9.1.2.03.12.01.001.00264 Izin Staiun Radio (Isr) Biaya Hak Penggunaan (Bhp) Spektrum Unit 723.610
Radio
273 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594760 9.1.2.03.12.01.001.00265 Jasa Transportasi Orang / Kali 30.000
274 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594761 9.1.2.03.12.01.001.00266 Jasa Transportasi Orang / Kali 50.000
275 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594762 9.1.2.03.12.01.001.00267 Sponsorship Sku 1/3 Halaman Orang/Kali 2.000.000
276 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594763 9.1.2.03.12.01.001.00268 Sponsorship Sku 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000
277 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594764 9.1.2.03.12.01.001.00269 Sponsorship Sku 1 Halaman Orang/Kali 3.500.000
278 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594765 9.1.2.03.12.01.001.00270 Advertorial Cover Tabloid 1/4 Halaman Orang/Kali 1.250.000
279 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594766 9.1.2.03.12.01.001.00271 Advertorial Cover Tabloid 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 270


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
280 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594767 9.1.2.03.12.01.001.00272 Advetorial Harian Lokal Ukuran 1/4 Halaman Orang/Kali 5.000.000
281 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594768 9.1.2.03.12.01.001.00273 Advetorial Harian Lokal Ukuran 1/2 Halaman Orang/Kali 10.000.000
282 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594769 9.1.2.03.12.01.001.00274 Biaya Transportasi Transportasi Kader Orang/Kali 25.000
283 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594770 9.1.2.03.12.01.001.00275 Biaya Transportasi Transportasi Ke Kelurahan / Desa Orang / Kali 60.000
284 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594771 9.1.2.03.12.01.001.00276 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Kegiatan 48.177.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Lembaga Penyedia Layanan Bagi Anak
(DAK Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak)
285 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594772 9.1.2.03.12.01.001.00277 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Advokasi Kebijakan Pencegahan Kegiatan 48.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Kekerasan Terhadap Anak (DAK
Pelayanan Perlindungan Perempuan dan
Anak)
286 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594773 9.1.2.03.12.01.001.00278 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Kegiatan 48.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Lembaga Penyedia Layanan Bagi
Perempuan (DAK Pelayanan
Perlindungan Perempuan dan Anak)

287 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594774 9.1.2.03.12.01.001.00279 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya Sesuai Dengan Penyediaan Layanan Pengaduan Kegiatan 47.000.000
Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Masyarakat Bagi Perempuan Korban
Kekerasan (DAK Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak)

288 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594775 9.1.2.03.12.01.001.00280 Belanja Pelayanan Keluarga Berencana Biaya Operasional Pembinaan Program Kegiatan 480.000.000
Oleh Kader (PPKBD dan Sub PPKBD) (DAK
Non Fisik Keluarga Berencana)

289 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594776 9.1.2.03.12.01.001.00281 Tukang AHSP201 Orang / Hari 120.000
290 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594777 9.1.2.03.12.01.001.00282 Pembantu Operator Orang / Hari 140.000
291 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594778 9.1.2.03.12.01.001.00283 Operator Walls Orang / Hari 185.000
292 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594779 9.1.2.03.12.01.001.00284 Operator Greader Orang / Hari 185.000
293 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594780 9.1.2.03.12.01.001.00285 Kepala Tukang AHSP195 Orang / Hari 140.000
294 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594781 9.1.2.03.12.01.001.00286 Buruh Semi Terampil Orang / Hari 85.000
295 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594782 9.1.2.03.12.01.001.00287 Upah jahit Pakaian Sipil Resmi (PSR) Stel 571.500
296 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594783 9.1.2.03.12.01.001.00288 Upah jahit Pakaian Sipil Harian (PSH) Stel 285.800
297 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594784 9.1.2.03.12.01.001.00289 Upah jahit Pakaian Sipil Lengkap (PSL) Stel 825.500
298 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594785 9.1.2.03.12.01.001.00290 Upah jahit Pakaian Hansip + Topi (PDH) Hansip Pasang 254.000
299 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594786 9.1.2.03.12.01.001.00291 Upah jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) hn kontrak Pasang 381.000
300 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594787 9.1.2.03.12.01.001.00292 Upah jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) PNS Pasang 381.000
301 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594788 9.1.2.03.12.01.001.00293 Upah jahit Celana/Rok Biasa Lembar 127.000
302 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594789 9.1.2.03.12.01.001.00294 Upah jahit Baju Lengan Panjang Lembar 158.800
303 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594790 9.1.2.03.12.01.001.00295 Upah jahit Baju Lengan Pendek Lembar 127.000
304 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594791 9.1.2.03.12.01.001.00296 Jasa Tenaga Penjaga TPA Orang / Bulan 700.000
305 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594792 9.1.2.03.12.01.001.00297 Jasa Mekanik Kendaraan Persampahan Orang / Bulan 700.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 271


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
306 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594793 9.1.2.03.12.01.001.00298 Jasa Tenaga Kolektor Orang / Bulan 700.000
307 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594794 9.1.2.03.12.01.001.00299 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 370.250.000
308 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594795 9.1.2.03.12.01.001.00300 Upah penagihan Sppt pbb p2 Lembar 1.500
309 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594796 9.1.2.03.12.01.001.00301 office boy OB 700.000
310 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594797 9.1.2.03.12.01.001.00302 Petugas pencacah OB 500.000
311 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594798 9.1.2.03.12.01.001.00303 Petugas piket OB 500.000
312 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594799 9.1.2.03.12.01.001.00304 Upah Distribusi sppt pbb-p2 Lembar 500
313 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594800 9.1.2.03.12.01.001.00305 Petugas pengantar surat OB 500.000
314 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594801 9.1.2.03.12.01.001.00306 Biaya Kontribusi Seleksi CASN Orang / Kali 50.000
315 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594802 9.1.2.03.12.01.001.00307 Insentif Jasa Pelayanan Kesehatan Dokter Spesialis Orang / Bulan 1.000.000
316 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594803 9.1.2.03.12.01.001.00308 Insentif Jasa Pelayanan Kesehatan Dokter Umum dan Gigi Orang / Bulan 500.000
317 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594804 9.1.2.03.12.01.001.00309 Juri Provinsi Orang/Kegiatan 1.200.000
318 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594805 9.1.2.03.12.01.001.00310 Juri Profesional / Eselon II Orang/Kegiatan 1.000.000
319 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594806 9.1.2.03.12.01.001.00311 Juri Eselon III / Eselon IV Orang/Kegiatan 800.000
320 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594807 9.1.2.03.12.01.001.00312 Tenaga Kesehatan Dinas Kesehatan & Puskesmas Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 5.000.000
Menangani Covid 19
321 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594808 9.1.2.03.12.01.001.00313 Tenaga Kesehatan Lain Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 5.000.000
Menangani Covid 19
322 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594809 9.1.2.03.12.01.001.00314 Perawat/Bidan Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 7.500.000
Menangani Covid 19
323 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594810 9.1.2.03.12.01.001.00315 Dokter Umum Rumah Sakit Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 10.000.000
Menangani Covid 19
324 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594811 9.1.2.03.12.01.001.00316 Dokter Spesialis Insentif Tenaga Kesehatan yang org/ bulan 15.000.000
Menangani Covid 19
325 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594812 9.1.2.03.12.01.001.00317 Jasa Instalasi Jaringan Internet Configurasi Orang/Kali 750.000
326 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5594813 9.1.2.03.12.01.001.00318 Jasa Instalasi Jaringan Internet Configurasi Orang/Kali 750.000
327 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5666209 9.1.2.03.12.01.001.00360 Jasa Perbaikan Rusak Berat Tenaga Mekanik Mobil Damkar Orang / Hari 250.000
328 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5666208 9.1.2.03.12.01.001.00359 Jasa Las Tenaga Pengelasan Mobil Damkar Orang / Hari 400.000
329 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642281 9.1.2.03.12.01.001.00358 Biaya Kalibrasi Kalibrasi Alat Kesehatan RSUD Kegiatan 53.407.000
330 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642126 9.1.2.03.12.01.001.00357 Belanja Jasa Tenaga Kesehatan Jasa Tenaga Kesehatan Tahun 370.250.000
331 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5642078 9.1.2.03.12.01.001.00356 Sosial Media Advertising 15 Hari Iklan Di Facebook, Instagram 2- Bulan 4.000.000
3X Posting Konten Dalam Seminggu
Support Design Content Dan Iklan

332 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604114 9.1.2.03.12.01.001.00328 Advertorial 1/2 Hal/7 Kolom (300 Mm) X 270 Mm Terbit 11.000.000
333 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598859 9.1.2.03.12.01.001.00321 Sponsorship Sku 1 Halaman Orang/Kali 3.500.000
334 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598858 9.1.2.03.12.01.001.00320 Sponsorship Sku 1/2 Halaman Orang/Kali 2.500.000
335 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5598857 9.1.2.03.12.01.001.00319 Sponsorship Sku 1/3 Halaman Orang/Kali 2.000.000
336 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594819 9.1.2.04.01.01.001.00016 BPJS Ketenagakerjaan JKM,JKK,JHT Orang / Bulan 193.677

337 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5658908 9.1.2.04.01.01.001.00017 BPJS Ketenagakerjaan JKM , JKK Orang / Bulan 2.100

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 272


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
338 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594818 9.1.2.04.01.01.001.00015 PBI Subsidi Premi BPJS Mandiri Orang / Bulan 2.800

339 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594817 9.1.2.04.01.01.001.00014 BPJS Ketenagakerjaan JKM,.JKK Orang / Bulan 16.760

340 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594816 9.1.2.04.01.01.001.00013 Iuran Kesehatan Perangkat Desa 1% (Alokasi Dana Desa) Bulan 31.659

341 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594815 9.1.2.04.01.01.001.00012 Iuran Kesehatan Perangkat Desa 4% (APBD) Bulan 126.635

342 9.1.2.04.01.01.001 Beban Jasa Premi Asuransi Kesehatan 5594814 9.1.2.04.01.01.001.00011 PBI Asuransi BPJS Orang / Bulan 35.000

343 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5594820 9.1.2.04.03.01.001.00002 Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi/ Kerbau Premi Asuransi Ekor 40.000
344 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5600388 9.1.2.04.03.01.001.00003 Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi/ Kerbau Premi Asuransi Ekor 40.000
345 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594830 9.1.2.05.01.01.001.00020 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 33.630.000
Roda 4 (Empat)
346 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594821 9.1.2.05.01.01.001.00011 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 38.630.000
Pejabat Eselon II
347 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594822 9.1.2.05.01.01.001.00012 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat PEJABAT ESELON I Unit/Tahun 40.000.000
Pejabat Eselon I
348 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594823 9.1.2.05.01.01.001.00013 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat ANGGOTA DPRD Unit/Tahun 41.000.000
Anggota DPRD
349 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594824 9.1.2.05.01.01.001.00014 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat KEPALA DAERAH / KETUA DPRD Unit/Tahun 41.900.000
Kepala Daerah / Ketua DPRD
350 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594825 9.1.2.05.01.01.001.00015 Biaya Pemeliharaan Speed Boat Speed Boat Unit/Tahun 20.240.000
351 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594826 9.1.2.05.01.01.001.00016 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 3.640.000
Roda 2 (Dua)
352 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594827 9.1.2.05.01.01.001.00017 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Roda 6 Roda 6 Unit/Tahun 37.110.000
353 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594828 9.1.2.05.01.01.001.00018 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional SULAWESI SELATAN Unit/Tahun 36.320.000
Double Gardan
354 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5594829 9.1.2.05.01.01.001.00019 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Operasional dalam Operasional dalam Lingkungan Kantor Unit/Tahun 9.750.000
Lingkungan Kantor
355 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622236 9.1.2.05.01.01.001.00024 Jasa Las Pengelasan Paket 7.000.000
356 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622233 9.1.2.05.01.01.001.00023 Jasa Diko Memperbarui Warna Paket 25.000.000
357 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622232 9.1.2.05.01.01.001.00022 Jasa Perbaikan Kendaraan Yang Rusak Ringan Reparasi Transportasi Satpol PP dan kali 400.000
Damkar
358 9.1.2.05.01.01.001 Beban Jasa Service 5622231 9.1.2.05.01.01.001.00021 Jasa Perbaikan Kendaraan Yang Rusak Sedang Reparasi Transportasi Satpol PP dan kali 10.000.000
Damkar
359 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594835 9.1.2.05.05.01.001.00033 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 10 Unit/Tahun 2.750.000
360 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594838 9.1.2.05.05.01.001.00036 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.500.000
361 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594839 9.1.2.05.05.01.001.00037 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.750.000
362 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594840 9.1.2.05.05.01.001.00038 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 4.250.000
363 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594841 9.1.2.05.05.01.001.00039 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.700.000
364 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594842 9.1.2.05.05.01.001.00040 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 4.000.000
365 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594857 9.1.2.05.05.01.001.00055 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 1 Unit/Tahun 150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 273


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
366 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594833 9.1.2.05.05.01.001.00031 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 2.250.000
367 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594832 9.1.2.05.05.01.001.00030 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 2.000.000
368 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594843 9.1.2.05.05.01.001.00041 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 7 Unit/Tahun 1.600.000
369 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594844 9.1.2.05.05.01.001.00042 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 6 Unit/Tahun 1.500.000
370 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594831 9.1.2.05.05.01.001.00029 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.900.000
371 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594856 9.1.2.05.05.01.001.00054 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 2 Unit/Tahun 200.000
372 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594848 9.1.2.05.05.01.001.00046 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 2 Unit/Tahun 1.100.000
373 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594849 9.1.2.05.05.01.001.00047 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 1 Unit/Tahun 1.000.000
374 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594850 9.1.2.05.05.01.001.00048 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 8 Unit/Tahun 500.000
375 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594845 9.1.2.05.05.01.001.00043 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 5 Unit/Tahun 1.400.000
376 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594846 9.1.2.05.05.01.001.00044 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 4 Unit/Tahun 1.300.000
377 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594847 9.1.2.05.05.01.001.00045 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 3 Unit/Tahun 1.200.000
378 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594853 9.1.2.05.05.01.001.00051 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 5 Unit/Tahun 350.000
379 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594852 9.1.2.05.05.01.001.00050 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 6 Unit/Tahun 400.000
380 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594851 9.1.2.05.05.01.001.00049 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 7 Unit/Tahun 450.000
381 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594834 9.1.2.05.05.01.001.00032 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 9 Unit/Tahun 2.500.000
382 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594855 9.1.2.05.05.01.001.00053 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 3 Unit/Tahun 250.000
383 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594854 9.1.2.05.05.01.001.00052 Pajak STNK Roda 2/3 Kategori 4 Unit/Tahun 300.000
384 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594858 9.1.2.05.05.01.001.00056 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 8 Unit/Tahun 1.800.000
385 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594837 9.1.2.05.05.01.001.00035 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 12 Unit/Tahun 3.250.000
386 9.1.2.05.05.01.001 Beban Pajak Kendaraan Bermotor 5594836 9.1.2.05.05.01.001.00034 Pajak STNK Roda 4/Lebih Kategori 11 Unit/Tahun 3.000.000
387 9.1.2.06.01.01.001 Beban Cetak 5594859 9.1.2.06.01.01.001.00099 Belanja Cetak Cetak Kohor Buah 106.106
388 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594864 9.1.2.08.01.01.001.00014 Sewa kendaraan kegiatan insidentil roda enam / Per hari 4.000.000
bus besar
389 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594860 9.1.2.08.01.01.001.00010 Sewa kendaraan kegiatan insidentil roda enam / Per hari 2.708.000
bus sedang
390 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594861 9.1.2.08.01.01.001.00011 Sewa kendaraan operasional pejabat Per bulan 13.580.000

391 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594862 9.1.2.08.01.01.001.00012 Sewa kendaraan operasional / lapangan Minibus Per Bulan 5.690.000

392 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5594863 9.1.2.08.01.01.001.00013 Sewa kendaraan operasional / lapangan Double Per bulan 15.080.000
gardan
393 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623649 9.1.2.08.01.01.001.00015 Sewa Crane On Track Kap. 75 - 100 Ton Jam 187.244

394 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623650 9.1.2.08.01.01.001.00016 Sewa Dump Truck Kap. 10 Ton Jam 341.713

395 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623686 9.1.2.08.01.01.001.00017 Ongkos Angkut Ke Lokasi Buah 22.491

396 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623687 9.1.2.08.01.01.001.00018 Ongkos Angkut Lampu Peringatan Ke Lokasi Set 22.491

397 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623688 9.1.2.08.01.01.001.00019 Sewa Kendaraan Mobil Pick Up Dalam Kota Hari 6.334.500

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 274


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
398 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623689 9.1.2.08.01.01.001.00020 Sewa Kendaraan Hari 819.880

399 9.1.2.08.01.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Darat 5623690 9.1.2.08.01.01.001.00021 Sewa Kendaraan Pengangkut Hari 211.150

400 9.1.2.08.02.01.001 Beban Sewa Sarana Mobilitas Air 5623672 9.1.2.08.02.01.001.00001 Sewa Kendaraan Angkut Apung Rakit Hari 206.000
401 9.1.2.09.01.01.001 Beban Sewa Eskavator 5623651 9.1.2.09.01.01.001.00001 Sewa Excavator Kap. 138 Ton Jam 566.480
402 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623664 9.1.2.09.03.01.001.00030 Sewa Stamper Kap. 4,0 Hp Jam 61.110
403 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623667 9.1.2.09.03.01.001.00033 Sewa Truck Mixer Kap. 7 M3 Jam 442.725
404 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623637 9.1.2.09.03.01.001.00006 Sewa Batching Plant Kap. 63 M3 Jam 347.069
405 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623638 9.1.2.09.03.01.001.00007 Sewa Blending Equipment Kap. 30 Ton Jam 244.976
406 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623639 9.1.2.09.03.01.001.00008 Sewa Bulldozer Kap. 160 Hp Jam 502.558
407 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623640 9.1.2.09.03.01.001.00009 Sewa Chainsaw Kap. Bar 16 Inch Hari 303.850
408 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623641 9.1.2.09.03.01.001.00010 Sewa Cold Milling Kap. 0,5 M Jam 428.491
409 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623642 9.1.2.09.03.01.001.00011 Sewa Compressor Kap. 2 Pk Jam 162.977
410 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623643 9.1.2.09.03.01.001.00012 Sewa Concrete Mixer Kap. 500 Liter Jam 86.438
411 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623644 9.1.2.09.03.01.001.00013 Sewa Concrete Paver Kap. Speed Rpm 3600 Jam 239.465
412 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623645 9.1.2.09.03.01.001.00014 Sewa Concrete Vibrator Kap. 5,5 Hp Jam 59.050
413 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623646 9.1.2.09.03.01.001.00015 Sewa Crane Kap. 10 - 15 Ton Jam 272.260
414 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623647 9.1.2.09.03.01.001.00016 Sewa Crane Kap. 10 - 15 Ton Hari 272.260
415 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623648 9.1.2.09.03.01.001.00017 Sewa Crane Kap. 25 Ton Hari 272.260
416 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623652 9.1.2.09.03.01.001.00018 Sewa Flat Bed Truck Kap. 3 Ton Jam 344.010
417 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623653 9.1.2.09.03.01.001.00019 Sewa Fulvi Mixer Kap. 7.5 Hp Jam 705.684
418 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623654 9.1.2.09.03.01.001.00020 Sewa Genset Kap. 1000 Kva Jam 279.759
419 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623655 9.1.2.09.03.01.001.00021 Sewa Jack Hammer Kap. 1750 Watt Jam 49.883
420 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623656 9.1.2.09.03.01.001.00022 Sewa Las Listrik / Welding Set Kap. 1200 Watt Jam 99.262
421 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623657 9.1.2.09.03.01.001.00023 Sewa Motor Grader Kap. 135 Hp Jam 257.624
422 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623658 9.1.2.09.03.01.001.00024 Sewa Pedestrian Roller Kap. 6,8 Hp Jam 73.687
423 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623659 9.1.2.09.03.01.001.00025 Sewa Pile Driver + Hammer Kap. 13 Ton Jam 166.819
424 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623660 9.1.2.09.03.01.001.00026 Sewa Pneumatic Tyre Roller Kap. 10-12 Ton Jam 216.733
425 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623661 9.1.2.09.03.01.001.00027 Sewa Sewa Alat Pengelasan / Welding Set 1200 Watt Jam 99.262
426 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623662 9.1.2.09.03.01.001.00028 Sewa Sewa Alat Ukur Theodolit Hari 103.000
427 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623663 9.1.2.09.03.01.001.00029 Sewa Sewa Tripot/tackel & Handle Crane Kap. 2 Ton Hari 303.850
428 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623669 9.1.2.09.03.01.001.00035 Sewa Water Pump Kap. 70 - 100 Ml Jam 57.186
429 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623665 9.1.2.09.03.01.001.00031 Sewa Tandem Roller Kap. 2 - 12 Ton Jam 181.085
430 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623668 9.1.2.09.03.01.001.00034 Sewa Vibro Roller Kap. 10 Ton Jam 266.266
431 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623670 9.1.2.09.03.01.001.00036 Sewa Water Tanker Kap. 500 Liter Jam 245.192
432 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623671 9.1.2.09.03.01.001.00037 Sewa Wheel Loader Kap. 202 Hp Jam 309.927
433 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623666 9.1.2.09.03.01.001.00032 Sewa Three Wheel Roller Kap. 6-8 Ton Jam 191.405
434 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623691 9.1.2.09.03.01.001.00038 Sewa Alat Bantu Strouss Pile Dia. 1 Meter Jam 47.380
435 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623632 9.1.2.09.03.01.001.00001 Sewa Asphalt Distributor Kap. 5000 Liter Jam 268.274
436 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623633 9.1.2.09.03.01.001.00002 Sewa Asphalt Finisher Kap. 72,4 Hp Jam 358.543
437 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623634 9.1.2.09.03.01.001.00003 Sewa Asphalt Liquid Mixer Kap. 20.000 Liter Jam 110.396
438 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623635 9.1.2.09.03.01.001.00004 Sewa Asphalt Mixing Plant Kap. 10-15 Ton Jam 4.998.838

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 275


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
439 9.1.2.09.03.01.001 Beban Sewa Alat Berat Lainnya 5623636 9.1.2.09.03.01.001.00005 Sewa Asphalt Sprayer Kap. 1000 Liter Jam 82.184
440 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5594865 9.1.2.10.05.01.001.00003 Sewa Tenda Tenda + AC Hari 12.500.000
441 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5594866 9.1.2.10.05.01.001.00004 Sewa Tenda Tenda Besi Terowongan Hari 400.000
442 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604374 9.1.2.10.07.01.001.00006 Sewa Tenda Besi Ukuran 4 x 6 meter Buah 500.000
Peralatan Kantor Lainnya
443 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604375 9.1.2.10.07.01.001.00007 Sewa Flooring Flooring multipleks rangka besi tinggi 20 M2 35.000
Peralatan Kantor Lainnya cm
444 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604376 9.1.2.10.07.01.001.00008 Dekorasi Taman Bunga Hidup M2 250.000
Peralatan Kantor Lainnya
445 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604372 9.1.2.10.07.01.001.00004 Sewa Kursi Plastik Kursi plastik Buah 4.000
Peralatan Kantor Lainnya
446 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5594867 9.1.2.10.07.01.001.00002 Dekorasi Tenda Dekorasi Kain Meter 20.000
Peralatan Kantor Lainnya
447 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5623692 9.1.2.10.07.01.001.00009 Sewa Alat Mud Pumping Machine Jam 91.361
Peralatan Kantor Lainnya
448 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5604373 9.1.2.10.07.01.001.00005 Sewa Kursi Besi Besi Susun Futura Buah 15.000
Peralatan Kantor Lainnya
449 9.1.2.10.07.01.001 Beban Sewa Perlengkapan dan 5603911 9.1.2.10.07.01.001.00003 Sewa Meja Jamuan Meja Bulat Buah 100.000
Peralatan Kantor Lainnya
450 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641966 9.1.2.11.02.01.001.00054 Makanan dan Minuman Rapat DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 7.200.000

451 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641117 9.1.2.11.02.01.001.00053 Belanja Makan Minum Rapat DAK Bidang Pertanian Paket 18.000.000

452 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641116 9.1.2.11.02.01.001.00052 Belanja Makan Minum Pertemuan Koordinasi DAK Non Fisik P2L Paket 1.560.000

453 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5667437 9.1.2.11.02.01.001.00058 Biaya Konsumsi (Makan) Kegiatan Penunjang DAK DAK Bidang Perumahan Permukiman Orang / Kegiatan 35.000

454 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641115 9.1.2.11.02.01.001.00051 Belanja Makan Minum Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 900.000

455 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5641114 9.1.2.11.02.01.001.00050 Belanja Makan Minum Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 600.000

456 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5636129 9.1.2.11.02.01.001.00049 Biaya Program Pengendalian Pelaksanaan DAK Penunjang PTSP Paket 369.695.000
Penanaman Modal
457 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5594869 9.1.2.11.02.01.001.00048 Biaya Konsumsi Rapat (Makan) Rapat Koordinasi Tingkat Kepala Orang / Kali 50.000
Daerah/Eselon I/Setara
458 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5594868 9.1.2.11.02.01.001.00047 Biaya Konsumsi Rapat (Kudapan/Snack) Rapat Koordinasi Tingkat Kepala Orang / Kali 30.000
Daerah/Eselon I/Setara
459 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5644385 9.1.2.11.02.01.001.00056 Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dipemerintah DAK Bidang Air Minum ~ 2 Frekuensi Paket 52.515.000
daerah (Reguler)
460 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5644386 9.1.2.11.02.01.001.00057 Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dipemerintah DAK Bidang Sanitasi ~ 2 Frekuensi Paket 58.366.000
daerah (Reguler)
461 9.1.2.11.02.01.001 Beban makanan dan minuman rapat 5642177 9.1.2.11.02.01.001.00055 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Makan Minum Rapat Paket 6.360.000
Usaha

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 276


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
462 9.1.2.11.04.01.001 Beban makanan dan minuman 5642178 9.1.2.11.04.01.001.00001 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Komsumsi Rapat Makan dan Paket 26.775.000
pelatihan Snack
463 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594870 9.1.2.11.05.01.001.00117 Biaya Konsumsi (Kudapan/Snack) SULAWESI SELATAN Orang / Kali 25.000
Lainnya
464 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594872 9.1.2.11.05.01.001.00119 Biaya Konsumsi (Makan) SULAWESI SELATAN Orang / Kali 35.000
Lainnya
465 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman 5594871 9.1.2.11.05.01.001.00118 Biaya Makan Pasien Porsi 15.000
Lainnya
466 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599956 9.1.2.14.02.01.001.00007 Pakaian adat tradisional Sarung Corak Set 736.000
467 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599957 9.1.2.14.02.01.001.00008 Pakaian adat tradisional Jas Tutup Adat Bugis Set 1.725.000
468 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599955 9.1.2.14.02.01.001.00006 Pakaian adat tradisional Patongro (Hiasan Kepala) Set 80.500
469 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5599954 9.1.2.14.02.01.001.00005 Pakaian adat tradisional Baju Bodo Set 640.550
470 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594892 9.1.2.15.01.01.001.00120 Transport Pelatih Paskibraka OH 120.000

471 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594884 9.1.2.15.01.01.001.00112 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Pengendali Teknis orang / hari 470.000
Daerah
472 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594883 9.1.2.15.01.01.001.00111 Transport Patroli DBHCT Koordinator Lapangan Orang / Kali 200.000

473 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594882 9.1.2.15.01.01.001.00110 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Penanggung Jawab orang / hari 530.000
Daerah
474 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594881 9.1.2.15.01.01.001.00109 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT ESELON II Orang / Hari 75.000
lebih dari 8(delapan) jam)
475 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594880 9.1.2.15.01.01.001.00108 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT ESELON I Orang / Hari 100.000
lebih dari 8(delapan) jam)
476 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594879 9.1.2.15.01.01.001.00107 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Dalam Kota PEJABAT NEGARA, PEJABAT DAERAH Orang / Hari 125.000
lebih dari 8(delapan) jam)
477 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5668292 9.1.2.15.01.01.001.00161 Perjalanan Dinas Ke / Dari Lokasi Kegiatan Dalam DAK Bidang Jalan Paket 255.967.000
Rangka Perencanaan, Pengendalian, Dan
Pengawasan (Reguler) Kegiatan Penunjang Dak

478 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594886 9.1.2.15.01.01.001.00114 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Anggota Tim orang / hari 410.000
Daerah
479 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5644388 9.1.2.15.01.01.001.00160 Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam DAK Bidang Sanitasi ~ 275 Frekuensi Paket 49.500.000
rangka perencanaan, Pengendalian, dan
pengawasan (reguler)
480 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5644387 9.1.2.15.01.01.001.00159 Perjalanan Dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam DAK Bidang Air Minum ~ 1331 Frekuensi Paket 79.860.000
rangka perencanaan, Pengendalian, dan
pengawasan (reguler)
481 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642506 9.1.2.15.01.01.001.00158 Transport Praktek Lapangan Beban biaya praktek lapangan peserta Paket 13.108.000
kegiatan DAK Non Fisik Dinas Pariwisata

482 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642184 9.1.2.15.01.01.001.00157 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Transport Kelokasi Proyek Paket 56.100.000
Usaha

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 277


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
483 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642183 9.1.2.15.01.01.001.00156 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Uang TRansport Peserta Paket 3.900.000
Usaha
484 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642182 9.1.2.15.01.01.001.00155 Pengawasan Penanaman Modal DAK PTSP Perjalanan Dinas Biasa Paket 73.440.000

485 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642181 9.1.2.15.01.01.001.00154 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Uang Saku/Uang Harian Paket 5.400.000
Panitia
486 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642180 9.1.2.15.01.01.001.00153 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Penginapan Paket 14.400.000
(Panitia/Narasumber)
487 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642179 9.1.2.15.01.01.001.00152 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Transport Kelokasi Proyek Paket 35.100.000

488 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594878 9.1.2.15.01.01.001.00106 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Dalam SULAWESI SELATAN Orang / Hari 170.000
Kota Lebih dari 8 (delapan) Jam)
489 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642118 9.1.2.15.01.01.001.00151 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 10.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan PAUD
490 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642117 9.1.2.15.01.01.001.00150 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 60.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan Tingkat SMP
491 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5642116 9.1.2.15.01.01.001.00149 Perjalanan dinas ke/dari lokasi kegiatan dalam Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 55.000.000
rangka perencanaan, pengendalian, dan
pengawasan DAK SD
492 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641967 9.1.2.15.01.01.001.00148 Perjalanan Dinas Dalam Kota (DAK) DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 15.000.000

493 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641756 9.1.2.15.01.01.001.00147 Biaya Perjalanan Dinas/Kegiatan Reviu Oleh DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 12.180.000
Inspektorat (Pengelolaan Usaha Perikanan)
494 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641755 9.1.2.15.01.01.001.00146 Biaya Perjalanan Dinas/Kegiatan Reviu Oleh DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 13.920.000
Inspektorat (Budidaya Perikanan)
495 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641754 9.1.2.15.01.01.001.00145 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 48.600.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan
(Pengelolaan Usaha Perikanan)

496 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641753 9.1.2.15.01.01.001.00144 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 36.000.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan
(Budidaya Perikanan)
497 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641120 9.1.2.15.01.01.001.00143 Biaya Uang Saku Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 2.250.000

498 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641119 9.1.2.15.01.01.001.00142 Biaya Transport Peserta Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 1.500.000

499 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5641118 9.1.2.15.01.01.001.00141 Biaya Perjalanan Dinas Pendampingan dan DAK Non Fisik P2L Paket 3.220.000
Pengawalan
500 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594877 9.1.2.15.01.01.001.00105 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Anggota OH 110.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 278


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
501 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636133 9.1.2.15.01.01.001.00140 Biaya Transport Peserta Rapat DAK Bidang Pertanian Paket 45.000.000

502 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636132 9.1.2.15.01.01.001.00139 Biaya Perjalanan Dinas Pengendalian dan DAK Bidang Pertanian Paket 162.840.000
Pengawasan
503 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636131 9.1.2.15.01.01.001.00138 Biaya Perjalanan Dinas Perencanaan, Monitoring DAK Bidang Pertanian Paket 29.900.000
dan Pelaporan
504 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5636130 9.1.2.15.01.01.001.00137 Biaya Perjalanan Dinas Reviuw oleh APIP DAK Bidang Pertanian Paket 23.760.000

505 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5630228 9.1.2.15.01.01.001.00136 Biaya Perjalanan Dinas Dalam Rangka Koordinasi, DAK Fisik Penugasan Paket 84.600.000
Perencanaan, Monitroring, Evaluasi Dan Pelaporan

506 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5630227 9.1.2.15.01.01.001.00135 Biaya Perjalanan Dinas Reviu APIP (Kegiatan Reviu DAK Fisik Penugasan Paket 24.360.000
Oleh Inspektorat)
507 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594876 9.1.2.15.01.01.001.00104 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Sekretaris OH 130.000

508 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604290 9.1.2.15.01.01.001.00133 Biaya Perjalanan Dinas Reviu APIP (Kegiatan Reviu DAK Fisik Paket 5.000.000
Oleh Inspektorat)
509 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604289 9.1.2.15.01.01.001.00132 Biaya Perjalanan Dinas ke/dari Lokasi Kegiatan DAK Fisik Paket 40.000.000
Dalam Rangka Perencanaan, Pengendalian dan
Pengawasan
510 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594875 9.1.2.15.01.01.001.00103 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Ketua OH 150.000

511 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594874 9.1.2.15.01.01.001.00102 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 735.000
setingkat Eselon III atau Eselon IV (Full Board)

512 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594873 9.1.2.15.01.01.001.00101 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K.I JAKARTA Orang / Pax 950.000
setingkat Eselon III atau Eselon IV (Full Board)

513 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594887 9.1.2.15.01.01.001.00115 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Penanggung Jawab orang / hari 360.000

514 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594888 9.1.2.15.01.01.001.00116 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Wakil Penaggung Jawab orang / hari 330.000

515 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594889 9.1.2.15.01.01.001.00117 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Pengendali Teknis orang / hari 300.000

516 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594890 9.1.2.15.01.01.001.00118 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Ketua Tim orang / hari 270.000

517 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594891 9.1.2.15.01.01.001.00119 Perjalanan Pengawasan APIP Dalam Daerah Anggota Tim orang / hari 240.000

518 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594885 9.1.2.15.01.01.001.00113 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Ketua Tim orang / hari 440.000
Daerah
519 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594893 9.1.2.15.01.01.001.00121 Transport Patroli DBHCT anggota Orang / Kali 100.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 279


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
520 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594894 9.1.2.15.01.01.001.00122 Perjalanan Pengawasan APIP Ke Pulauan Dalam Wakil Penaggung Jawab orang / hari 500.000
Daerah
521 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594895 9.1.2.15.01.01.001.00123 Uang harian perjalanan ke pulau Pergi - Pulang 200.000

522 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594896 9.1.2.15.01.01.001.00124 Transport Patroli DBHCT Sekretaris Orang / Kali 210.000

523 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594897 9.1.2.15.01.01.001.00125 Transport Patroli DBHCT Ketua Orang / Kali 240.000

524 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594898 9.1.2.15.01.01.001.00126 Transport Patroli DBHCT Ketua Tim Koorninasi Orang / Kali 250.000

525 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594899 9.1.2.15.01.01.001.00127 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Pengarah OH 190.000

526 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594900 9.1.2.15.01.01.001.00128 Transport Panitia Pelaksana Kegiatan Paskibra Penanggungjawab Kegiatan OH 170.000

527 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594901 9.1.2.15.01.01.001.00129 Transport Patroli DBHCT Penanggun Jawab Orang / Kali 300.000

528 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594902 9.1.2.15.01.01.001.00130 Transport Patroli DBHCT Pengarah Orang / Kali 430.000

529 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5594903 9.1.2.15.01.01.001.00131 Biaya Penginapan di Takalar Non Pegawai OH 300.000

530 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5604378 9.1.2.15.01.01.001.00134 Penginapan Peserta Non ASN dalam Daerah Biaya Penginapan peserta Non ASN Orang Hari 400.000
Kabupaten Takalar Full Boar per hari
531 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592663 9.1.2.15.01.01.001.00100 Uang Representasi Perjalanan Dinas dalam Kota Orang / Hari 75.000
lebih dari delapan jam Pejabat Eselon II
532 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592662 9.1.2.15.01.01.001.00099 Uang Representasi Perjalanan Dinas dalam Kota Orang / Hari 125.000
lebih dari delapan jam Pejabat Negara, Pejabat
Daerah
533 9.1.2.15.01.01.001 Beban perjalanan dinas dalam daerah 5592661 9.1.2.15.01.01.001.00098 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Kota Lebih Orang / Hari 170.000
dari delapan Jam
534 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595439 9.1.2.15.02.01.001.01228 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 3.872.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

535 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595440 9.1.2.15.02.01.001.01229 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 3.526.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
536 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595441 9.1.2.15.02.01.001.01230 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 1.518.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
537 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595442 9.1.2.15.02.01.001.01231 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 3.119.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
538 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595443 9.1.2.15.02.01.001.01232 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 1.854.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
539 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595444 9.1.2.15.02.01.001.01233 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 3.337.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 280


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
540 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595445 9.1.2.15.02.01.001.01234 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 3.332.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
541 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595446 9.1.2.15.02.01.001.01235 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 3.083.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
542 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595447 9.1.2.15.02.01.001.01236 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 2.067.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
543 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595448 9.1.2.15.02.01.001.01237 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 1.628.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
544 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595449 9.1.2.15.02.01.001.01238 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 2.838.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
545 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595450 9.1.2.15.02.01.001.01239 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 2.373.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
546 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595451 9.1.2.15.02.01.001.01240 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 2.755.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
547 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595452 9.1.2.15.02.01.001.01241 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 1.490.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
548 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595453 9.1.2.15.02.01.001.01242 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 1.480.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
549 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595454 9.1.2.15.02.01.001.01243 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 2.695.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
550 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595455 9.1.2.15.02.01.001.01244 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 1.605.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
551 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595456 9.1.2.15.02.01.001.01245 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 1.946.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
552 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595457 9.1.2.15.02.01.001.01246 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 2.648.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
553 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595458 9.1.2.15.02.01.001.01247 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 1.493.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
554 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595459 9.1.2.15.02.01.001.01248 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 1.538.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
555 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595460 9.1.2.15.02.01.001.01249 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 3.391.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
556 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595461 9.1.2.15.02.01.001.01250 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 3.316.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
557 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595462 9.1.2.15.02.01.001.01251 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 2.188.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
558 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595463 9.1.2.15.02.01.001.01252 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 2.188.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
559 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595464 9.1.2.15.02.01.001.01253 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 2.290.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
560 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595465 9.1.2.15.02.01.001.01254 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 2.549.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 281


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
561 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595466 9.1.2.15.02.01.001.01255 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 2.581.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
562 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595467 9.1.2.15.02.01.001.01256 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 1.550.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
563 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595468 9.1.2.15.02.01.001.01257 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 2.027.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
564 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595469 9.1.2.15.02.01.001.01258 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 2.059.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
565 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595470 9.1.2.15.02.01.001.01259 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 3.240.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
566 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595471 9.1.2.15.02.01.001.01260 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 3.175.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
567 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595472 9.1.2.15.02.01.001.01261 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 3.318.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
568 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595473 9.1.2.15.02.01.001.01262 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 3.212.000
Anggota DPRD/Pejabat Eselon II
569 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595474 9.1.2.15.02.01.001.01263 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 1.294.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
570 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595475 9.1.2.15.02.01.001.01264 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 1.100.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
571 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595476 9.1.2.15.02.01.001.01265 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 1.650.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
572 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595477 9.1.2.15.02.01.001.01266 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 1.037.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
573 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595478 9.1.2.15.02.01.001.01267 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 1.212.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
574 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595479 9.1.2.15.02.01.001.01268 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 1.353.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
575 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595480 9.1.2.15.02.01.001.01269 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 1.571.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
576 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595481 9.1.2.15.02.01.001.01270 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 1.140.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
577 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595482 9.1.2.15.02.01.001.01271 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 1.546.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
578 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595483 9.1.2.15.02.01.001.01272 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 1.957.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
579 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595484 9.1.2.15.02.01.001.01273 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 1.000.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
580 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595485 9.1.2.15.02.01.001.01274 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 1.006.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
581 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595486 9.1.2.15.02.01.001.01275 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 992.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 282


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
582 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595487 9.1.2.15.02.01.001.01276 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 954.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
583 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595488 9.1.2.15.02.01.001.01277 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 1.384.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
584 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595489 9.1.2.15.02.01.001.01278 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 1.076.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
585 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595490 9.1.2.15.02.01.001.01279 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 990.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
586 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595491 9.1.2.15.02.01.001.01280 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 990.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
587 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595492 9.1.2.15.02.01.001.01281 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 1.355.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
588 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595493 9.1.2.15.02.01.001.01282 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 1.125.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
589 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595494 9.1.2.15.02.01.001.01283 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 1.160.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
590 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595495 9.1.2.15.02.01.001.01284 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 1.500.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
591 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595496 9.1.2.15.02.01.001.01285 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 1.507.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
592 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595497 9.1.2.15.02.01.001.01286 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 1.507.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
593 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595498 9.1.2.15.02.01.001.01287 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 924.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
594 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595499 9.1.2.15.02.01.001.01288 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 1.431.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
595 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595500 9.1.2.15.02.01.001.01289 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 1.075.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
596 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595501 9.1.2.15.02.01.001.01290 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 1.020.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
597 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595502 9.1.2.15.02.01.001.01291 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 1.567.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
598 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595503 9.1.2.15.02.01.001.01292 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 1.297.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
599 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595504 9.1.2.15.02.01.001.01293 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 1.048.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
600 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595505 9.1.2.15.02.01.001.01294 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 1.073.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
601 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595506 9.1.2.15.02.01.001.01295 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 2.521.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV
602 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595507 9.1.2.15.02.01.001.01296 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 2.056.000
Pejabat Eselon III/Golongan IV

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 283


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
603 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595508 9.1.2.15.02.01.001.01297 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 556.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
604 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595509 9.1.2.15.02.01.001.01298 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 530.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
605 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595510 9.1.2.15.02.01.001.01299 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 852.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
606 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595511 9.1.2.15.02.01.001.01300 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 792.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
607 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595512 9.1.2.15.02.01.001.01301 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
608 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595513 9.1.2.15.02.01.001.01302 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 650.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
609 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595514 9.1.2.15.02.01.001.01303 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 861.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
610 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595515 9.1.2.15.02.01.001.01304 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
611 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595516 9.1.2.15.02.01.001.01305 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 630.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
612 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595517 9.1.2.15.02.01.001.01306 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 622.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
613 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595518 9.1.2.15.02.01.001.01307 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 718.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
614 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595519 9.1.2.15.02.01.001.01308 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 570.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
615 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595520 9.1.2.15.02.01.001.01309 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 730.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
616 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595521 9.1.2.15.02.01.001.01310 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 600.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
617 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595522 9.1.2.15.02.01.001.01311 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 845.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
618 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595523 9.1.2.15.02.01.001.01312 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 664.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
619 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595524 9.1.2.15.02.01.001.01313 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 910.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
620 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595525 9.1.2.15.02.01.001.01314 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 580.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
621 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595526 9.1.2.15.02.01.001.01315 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 550.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
622 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595527 9.1.2.15.02.01.001.01316 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 538.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
623 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595528 9.1.2.15.02.01.001.01317 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 659.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 284


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
624 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595529 9.1.2.15.02.01.001.01318 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 540.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
625 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595530 9.1.2.15.02.01.001.01319 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 804.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
626 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595531 9.1.2.15.02.01.001.01320 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 804.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
627 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595532 9.1.2.15.02.01.001.01321 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 782.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
628 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595533 9.1.2.15.02.01.001.01322 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 764.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
629 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595534 9.1.2.15.02.01.001.01323 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 704.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
630 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595535 9.1.2.15.02.01.001.01324 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 732.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
631 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595536 9.1.2.15.02.01.001.01325 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 951.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
632 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595537 9.1.2.15.02.01.001.01326 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 786.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
633 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595139 9.1.2.15.02.01.001.00928 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Pontianak PP 5.241.000

634 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592658 9.1.2.15.02.01.001.00690 Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 430.000

635 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592659 9.1.2.15.02.01.001.00691 Uang Representasi Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 250.000
Pejabat Negara, Pejabat Daerah
636 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5592660 9.1.2.15.02.01.001.00692 Uang Representasi Perjalanan Dinas Luar Kota Orang / Hari 150.000
Pejabat Eselon II
637 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594904 9.1.2.15.02.01.001.00693 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Tuban Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
638 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594905 9.1.2.15.02.01.001.00694 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Tulungagung Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
639 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594906 9.1.2.15.02.01.001.00695 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Batu Orang / Kali 242.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
640 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594907 9.1.2.15.02.01.001.00696 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Blitar Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
641 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594908 9.1.2.15.02.01.001.00697 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Bojonegoro Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 285


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
642 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594909 9.1.2.15.02.01.001.00698 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Kediri Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
643 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594910 9.1.2.15.02.01.001.00699 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Madiun Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
644 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594911 9.1.2.15.02.01.001.00700 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Malang Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
645 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594912 9.1.2.15.02.01.001.00701 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Mojokerto Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
646 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594913 9.1.2.15.02.01.001.00702 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kota Probolinggo Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
647 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594914 9.1.2.15.02.01.001.00703 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Badung Orang / Kali 188.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
648 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594915 9.1.2.15.02.01.001.00704 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Bangli Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
649 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594916 9.1.2.15.02.01.001.00705 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Buleleng Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
650 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594917 9.1.2.15.02.01.001.00706 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Gianyar Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
651 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594918 9.1.2.15.02.01.001.00707 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Jembrana Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
652 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594919 9.1.2.15.02.01.001.00708 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Karangasem Orang / Kali 263.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
653 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594920 9.1.2.15.02.01.001.00709 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Denpasar - Kab. Tabanan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
654 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594921 9.1.2.15.02.01.001.00710 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab.Lombok Barat Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
655 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594922 9.1.2.15.02.01.001.00711 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab. Lombok Tengah Orang / Kali 450.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 286


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
656 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594923 9.1.2.15.02.01.001.00712 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Mataram - Kab. Lombok Timur Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
657 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594924 9.1.2.15.02.01.001.00713 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab. Belu Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
658 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594925 9.1.2.15.02.01.001.00714 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Kupang Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
659 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594926 9.1.2.15.02.01.001.00715 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Timor Tengah Selatan Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
660 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594927 9.1.2.15.02.01.001.00716 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kupang - Kab.Timor Tengah Utara Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
661 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594928 9.1.2.15.02.01.001.00717 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Bengkayang Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
662 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594929 9.1.2.15.02.01.001.00718 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kapuas Hulu Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
663 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594930 9.1.2.15.02.01.001.00719 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kayong Utara Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
664 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594931 9.1.2.15.02.01.001.00720 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Ketapang Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
665 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594932 9.1.2.15.02.01.001.00721 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Kubu Raya Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
666 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594933 9.1.2.15.02.01.001.00722 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Melawi Orang / Kali 430.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
667 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594934 9.1.2.15.02.01.001.00723 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Mempawah Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
668 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594935 9.1.2.15.02.01.001.00724 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sambas Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
669 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594936 9.1.2.15.02.01.001.00725 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sanggau Orang / Kali 303.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 287


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
670 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594937 9.1.2.15.02.01.001.00726 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sekadau Orang / Kali 343.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
671 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594938 9.1.2.15.02.01.001.00727 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kab. Sintang Orang / Kali 392.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
672 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594939 9.1.2.15.02.01.001.00728 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pontianak - Kota Singkawang Orang / Kali 257.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
673 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594940 9.1.2.15.02.01.001.00729 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.Barito Selatan Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
674 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594941 9.1.2.15.02.01.001.00730 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.BaritoTimur Orang / Kali 333.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
675 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594942 9.1.2.15.02.01.001.00731 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab.Barito Utara Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
676 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594943 9.1.2.15.02.01.001.00732 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota PalangRaraya - Kab.Gunung Mas Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
677 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594944 9.1.2.15.02.01.001.00733 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota PalangRaraya - Kab. Kapuas Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
678 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594945 9.1.2.15.02.01.001.00734 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Katingan Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
679 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594946 9.1.2.15.02.01.001.00735 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Kotawaringin Barat Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
680 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594947 9.1.2.15.02.01.001.00736 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Kotawaringin Timur Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
681 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594948 9.1.2.15.02.01.001.00737 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Lamandau Orang / Kali 525.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
682 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594949 9.1.2.15.02.01.001.00738 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Murung Raya Orang / Kali 448.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
683 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594950 9.1.2.15.02.01.001.00739 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Pulau Pisau Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 288


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
684 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594951 9.1.2.15.02.01.001.00740 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Seruyan Orang / Kali 328.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
685 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594952 9.1.2.15.02.01.001.00741 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palangkaraya - Kab. Sukamara Orang / Kali 525.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
686 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594953 9.1.2.15.02.01.001.00742 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Balangan Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
687 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594954 9.1.2.15.02.01.001.00743 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Banjar Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
688 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594955 9.1.2.15.02.01.001.00744 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Barito Kuala Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
689 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594956 9.1.2.15.02.01.001.00745 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Selatan Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
690 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594957 9.1.2.15.02.01.001.00746 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Tengah Orang / Kali 212.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
691 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594958 9.1.2.15.02.01.001.00747 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Hulu Sungai Utara Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
692 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594959 9.1.2.15.02.01.001.00748 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Kota Baru Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
693 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594960 9.1.2.15.02.01.001.00749 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tabalong Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
694 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594961 9.1.2.15.02.01.001.00750 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tanah Bumbu Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
695 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594962 9.1.2.15.02.01.001.00751 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tanah Laut Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
696 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594963 9.1.2.15.02.01.001.00752 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kab. Tapin Orang / Kali 189.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
697 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594964 9.1.2.15.02.01.001.00753 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banjarmasin - Kota Banjarbaru Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 289


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
698 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594965 9.1.2.15.02.01.001.00754 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Barat Orang / Kali 1.500.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
699 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594966 9.1.2.15.02.01.001.00755 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Kartanegara Orang / Kali 500.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
700 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594967 9.1.2.15.02.01.001.00756 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Kutai Timur Orang / Kali 1.350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
701 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594968 9.1.2.15.02.01.001.00757 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Paser Orang / Kali 1.650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
702 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594969 9.1.2.15.02.01.001.00758 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kab. Panajam Paser Utara Orang / Kali 650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
703 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594970 9.1.2.15.02.01.001.00759 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kota Balikpapan Orang / Kali 550.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
704 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594971 9.1.2.15.02.01.001.00760 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Samarinda - Kota Bontang Orang / Kali 600.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
705 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594972 9.1.2.15.02.01.001.00761 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
706 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594973 9.1.2.15.02.01.001.00762 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Selatan
sama (one way)
707 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594974 9.1.2.15.02.01.001.00763 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Timur
sama (one way)
708 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594975 9.1.2.15.02.01.001.00764 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Bolaang Mongondow Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Utara
sama (one way)
709 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594976 9.1.2.15.02.01.001.00765 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
710 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594977 9.1.2.15.02.01.001.00766 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Selatan Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
711 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594978 9.1.2.15.02.01.001.00767 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Tenggara Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 290


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
712 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594979 9.1.2.15.02.01.001.00768 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kab. Minahasa Utara Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
713 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594980 9.1.2.15.02.01.001.00769 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Bitung Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
714 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594981 9.1.2.15.02.01.001.00770 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Kotamobagu Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
715 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594982 9.1.2.15.02.01.001.00771 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manado - Kota Tomohon Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
716 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594983 9.1.2.15.02.01.001.00772 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Boalemo Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
717 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594984 9.1.2.15.02.01.001.00773 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Gorontalo Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
718 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594985 9.1.2.15.02.01.001.00774 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Gorontalo Utara Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
719 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594986 9.1.2.15.02.01.001.00775 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Gorontalo - Kab. Pahuwato Orang / Kali 650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
720 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594992 9.1.2.15.02.01.001.00781 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bantaeng Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
721 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594993 9.1.2.15.02.01.001.00782 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Barru Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
722 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594994 9.1.2.15.02.01.001.00783 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bone Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
723 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594995 9.1.2.15.02.01.001.00784 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Bulukumba Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
724 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594996 9.1.2.15.02.01.001.00785 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Enrekang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
725 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594997 9.1.2.15.02.01.001.00786 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Gowa Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 291


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
726 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594998 9.1.2.15.02.01.001.00787 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Jeneponto Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
727 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5594999 9.1.2.15.02.01.001.00788 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
728 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595000 9.1.2.15.02.01.001.00789 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Timur Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
729 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595001 9.1.2.15.02.01.001.00790 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Luwu Utara Orang / Kali 365.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
730 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595002 9.1.2.15.02.01.001.00791 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Maros Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
731 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595003 9.1.2.15.02.01.001.00792 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Pinrang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
732 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595004 9.1.2.15.02.01.001.00793 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Sidenreng Rappang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
733 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595005 9.1.2.15.02.01.001.00794 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Sinjai Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
734 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595006 9.1.2.15.02.01.001.00795 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Soppeng Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
735 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595007 9.1.2.15.02.01.001.00796 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Takalar Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
736 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595008 9.1.2.15.02.01.001.00797 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Tanatoraja Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
737 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595009 9.1.2.15.02.01.001.00798 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Toraja Utara Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
738 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595010 9.1.2.15.02.01.001.00799 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kab. Wajo Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
739 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595011 9.1.2.15.02.01.001.00800 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kota Palopo Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 292


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
740 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595012 9.1.2.15.02.01.001.00801 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Makassar - Kota Pare—Pare Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
741 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595013 9.1.2.15.02.01.001.00802 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Luwuk Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
742 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595014 9.1.2.15.02.01.001.00803 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Buol Orang / Kali 472.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
743 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595015 9.1.2.15.02.01.001.00804 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Donggala Orang / Kali 130.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
744 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595016 9.1.2.15.02.01.001.00805 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Morowali Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
745 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595017 9.1.2.15.02.01.001.00806 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Morowali Utara Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
746 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595018 9.1.2.15.02.01.001.00807 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Parigi Moutong Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
747 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595019 9.1.2.15.02.01.001.00808 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Poso Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
748 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595020 9.1.2.15.02.01.001.00809 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Sigi Orang / Kali 219.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
749 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595021 9.1.2.15.02.01.001.00810 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Tojouna-Una Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
750 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595022 9.1.2.15.02.01.001.00811 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palu - Kab. Toli-Toli Orang / Kali 412.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
751 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595023 9.1.2.15.02.01.001.00812 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Bombana Orang / Kali 355.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
752 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595024 9.1.2.15.02.01.001.00813 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Orang / Kali 370.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
753 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595025 9.1.2.15.02.01.001.00814 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Timur Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 293


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
754 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595026 9.1.2.15.02.01.001.00815 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Kolaka Utara Orang / Kali 425.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
755 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595027 9.1.2.15.02.01.001.00816 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
756 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595028 9.1.2.15.02.01.001.00817 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Selatan Orang / Kali 305.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
757 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595029 9.1.2.15.02.01.001.00818 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Kendari - Kab. Konawe Utara Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
758 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595030 9.1.2.15.02.01.001.00819 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Barat Orang / Kali 850.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
759 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595031 9.1.2.15.02.01.001.00820 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Tengah Orang / Kali 1.000.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
760 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595032 9.1.2.15.02.01.001.00821 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Timur Orang / Kali 1.250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
761 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595033 9.1.2.15.02.01.001.00822 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Sofifi - Kab. Halmahera Utara Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
762 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595034 9.1.2.15.02.01.001.00823 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Jayapura Orang / Kali 600.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
763 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595035 9.1.2.15.02.01.001.00824 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Keerom Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
764 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595036 9.1.2.15.02.01.001.00825 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Sarmi Orang / Kali 2.700.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
765 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595037 9.1.2.15.02.01.001.00826 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jayapura - Kab. Merauke Orang / Kali 1.134.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
766 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595038 9.1.2.15.02.01.001.00827 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab.Teluk Bintuni Orang / Kali 900.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
767 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595039 9.1.2.15.02.01.001.00828 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab.Manukwari Selatan Orang / Kali 750.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 294


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
768 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595040 9.1.2.15.02.01.001.00829 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kab. Pegunungan Arfak Orang / Kali 2.650.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
769 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595041 9.1.2.15.02.01.001.00830 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Manokwari - Kota Sorong Orang / Kali 1.000.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
770 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595042 9.1.2.15.02.01.001.00831 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Bekasi Orang / Kali 284.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
771 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595043 9.1.2.15.02.01.001.00832 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Bekasi Orang / Kali 284.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
772 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595044 9.1.2.15.02.01.001.00833 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Bogor Orang / Kali 300.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
773 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595045 9.1.2.15.02.01.001.00834 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Bogor Orang / Kali 300.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
774 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595046 9.1.2.15.02.01.001.00835 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Depok Orang / Kali 275.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
775 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595047 9.1.2.15.02.01.001.00836 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Tangerang Orang / Kali 286.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
776 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595048 9.1.2.15.02.01.001.00837 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kota Tangerang Selatan Orang / Kali 286.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
777 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595049 9.1.2.15.02.01.001.00838 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kab. Tangerang Orang / Kali 310.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
778 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595050 9.1.2.15.02.01.001.00839 Biaya Transportasi Dari DKI Jakarta ke Kepulauan Seribu Orang / Kali 428.000
Kabupaten/Kota Sekitar (One Way)
779 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595051 9.1.2.15.02.01.001.00840 Biaya Pemeriksaan PCR Pemeriksaan untuk Kebutuhan Orang / Kali 525.000
Perjalanan Dinas Dalam dan Luar Daerah

780 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595052 9.1.2.15.02.01.001.00841 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Utara (PP) Orang / Kali 820.000

781 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595053 9.1.2.15.02.01.001.00842 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Tengah (PP) Orang / Kali 770.000

782 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595054 9.1.2.15.02.01.001.00843 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju (PP) Orang / Kali 670.000

783 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595055 9.1.2.15.02.01.001.00844 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamasa (PP) Orang / Kali 820.000

784 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595056 9.1.2.15.02.01.001.00845 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''Ne (PP) Orang / Kali 470.000

785 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595057 9.1.2.15.02.01.001.00846 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Polman (PP) Orang / Kali 350.000

786 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595058 9.1.2.15.02.01.001.00847 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Siak Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 295


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
787 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595059 9.1.2.15.02.01.001.00848 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 600.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
788 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595060 9.1.2.15.02.01.001.00849 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 829.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
789 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595061 9.1.2.15.02.01.001.00850 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 718.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
790 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595062 9.1.2.15.02.01.001.00851 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 556.000
Golongan I/II
791 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595063 9.1.2.15.02.01.001.00852 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 530.000
Golongan I/II
792 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595064 9.1.2.15.02.01.001.00853 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 852.000
Golongan I/II
793 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595065 9.1.2.15.02.01.001.00854 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 792.000
Golongan I/II
794 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595066 9.1.2.15.02.01.001.00855 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 580.000
Golongan I/II
795 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595067 9.1.2.15.02.01.001.00856 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 650.000
Golongan I/II
796 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595068 9.1.2.15.02.01.001.00857 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 861.000
Golongan I/II
797 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595069 9.1.2.15.02.01.001.00858 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 580.000
Golongan I/II
798 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595070 9.1.2.15.02.01.001.00859 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 630.000
Golongan I/II
799 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595071 9.1.2.15.02.01.001.00860 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 622.000
Golongan I/II
800 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595072 9.1.2.15.02.01.001.00861 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 718.000
Golongan I/II
801 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595073 9.1.2.15.02.01.001.00862 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 570.000
Golongan I/II
802 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595074 9.1.2.15.02.01.001.00863 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 730.000
Golongan I/II
803 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595075 9.1.2.15.02.01.001.00864 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 600.000
Golongan I/II
804 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595076 9.1.2.15.02.01.001.00865 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 845.000
Golongan I/II
805 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595077 9.1.2.15.02.01.001.00866 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 664.000
Golongan I/II
806 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595078 9.1.2.15.02.01.001.00867 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 910.000
Golongan I/II
807 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595079 9.1.2.15.02.01.001.00868 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 580.000
Golongan I/II

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 296


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
808 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595080 9.1.2.15.02.01.001.00869 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 550.000
Golongan I/II
809 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595081 9.1.2.15.02.01.001.00870 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 538.000
Golongan I/II
810 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595082 9.1.2.15.02.01.001.00871 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 659.000
Golongan I/II
811 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595083 9.1.2.15.02.01.001.00872 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 540.000
Golongan I/II
812 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595084 9.1.2.15.02.01.001.00873 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 804.000
Golongan I/II
813 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595085 9.1.2.15.02.01.001.00874 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 804.000
Golongan I/II
814 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595086 9.1.2.15.02.01.001.00875 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 782.000
Golongan I/II
815 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595087 9.1.2.15.02.01.001.00876 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 764.000
Golongan I/II
816 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595088 9.1.2.15.02.01.001.00877 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 704.000
Golongan I/II
817 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595089 9.1.2.15.02.01.001.00878 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 732.000
Golongan I/II
818 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595090 9.1.2.15.02.01.001.00879 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 951.000
Golongan I/II
819 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595091 9.1.2.15.02.01.001.00880 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 786.000
Golongan I/II
820 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595092 9.1.2.15.02.01.001.00881 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 667.000
Golongan I/II
821 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595093 9.1.2.15.02.01.001.00882 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 600.000
Golongan I/II
822 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595094 9.1.2.15.02.01.001.00883 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 829.000
Golongan I/II
823 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595095 9.1.2.15.02.01.001.00884 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Hari 718.000
Golongan I/II
824 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595096 9.1.2.15.02.01.001.00885 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Ambon PP 6.022.000

825 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595097 9.1.2.15.02.01.001.00886 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Balikpapan PP 12.664.000

826 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595098 9.1.2.15.02.01.001.00887 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Banda Aceh PP 12.760.000

827 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595099 9.1.2.15.02.01.001.00888 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Bandar Lampung PP 8.161.000

828 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595100 9.1.2.15.02.01.001.00889 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Batam PP 10.375.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 297


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
829 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595101 9.1.2.15.02.01.001.00890 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Biak PP 8.493.000

830 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595102 9.1.2.15.02.01.001.00891 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Denpasar PP 4.182.000

831 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595103 9.1.2.15.02.01.001.00892 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jakarta PP 7.444.000

832 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595104 9.1.2.15.02.01.001.00893 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jambi PP 9.659.000

833 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595105 9.1.2.15.02.01.001.00894 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Jayapura PP 10.193.000

834 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595106 9.1.2.15.02.01.001.00895 Biaya Penginapan di Makassar Non Pegawai OH 500.000

835 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595107 9.1.2.15.02.01.001.00896 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Kendari PP 2.663.000

836 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595108 9.1.2.15.02.01.001.00897 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Kupang PP 7.637.000

837 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595109 9.1.2.15.02.01.001.00898 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Malang PP 10.129.000

838 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595110 9.1.2.15.02.01.001.00899 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Manado PP 5.327.000

839 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595111 9.1.2.15.02.01.001.00900 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Mataram PP 4.717.000

840 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595112 9.1.2.15.02.01.001.00901 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Medan PP 12.514.000

841 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595113 9.1.2.15.02.01.001.00902 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Palembang PP 9.466.000

842 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595114 9.1.2.15.02.01.001.00903 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Palu PP 4.268.000

843 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595115 9.1.2.15.02.01.001.00904 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Pangkal Pinang PP 9.060.000

844 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595116 9.1.2.15.02.01.001.00905 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Pontianak PP 9.915.000

845 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595117 9.1.2.15.02.01.001.00906 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Surabaya PP 5.936.000

846 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595118 9.1.2.15.02.01.001.00907 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Timika PP 11.723.000

847 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595119 9.1.2.15.02.01.001.00908 Tiket Pesawat Kelas Bisnis Makassar - Yogyakarta PP 6.525.000

848 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595120 9.1.2.15.02.01.001.00909 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Ambon PP 3.455.000

849 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595121 9.1.2.15.02.01.001.00910 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Balikpapan PP 6.150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 298


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
850 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595122 9.1.2.15.02.01.001.00911 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Banda Aceh PP 6.781.000

851 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595123 9.1.2.15.02.01.001.00912 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Bandar Lampung PP 4.161.000

852 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595124 9.1.2.15.02.01.001.00913 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Batam PP 5.337.000

853 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595125 9.1.2.15.02.01.001.00914 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Biak PP 4.931.000

854 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595126 9.1.2.15.02.01.001.00915 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Denpasar PP 2.631.000

855 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595127 9.1.2.15.02.01.001.00916 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jakarta PP 3.829.000

856 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595128 9.1.2.15.02.01.001.00917 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jambi PP 4.952.000

857 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595129 9.1.2.15.02.01.001.00918 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Jayapura PP 5.787.000

858 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595130 9.1.2.15.02.01.001.00919 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Kendari PP 1.786.000

859 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595131 9.1.2.15.02.01.001.00920 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Kupang PP 4.311.000

860 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595132 9.1.2.15.02.01.001.00921 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Malang PP 5.166.000

861 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595133 9.1.2.15.02.01.001.00922 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Manado PP 2.909.000

862 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595134 9.1.2.15.02.01.001.00923 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Mataram PP 2.909.000

863 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595135 9.1.2.15.02.01.001.00924 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Medan PP 6.172.000

864 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595136 9.1.2.15.02.01.001.00925 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Palembang PP 4.781.000

865 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595137 9.1.2.15.02.01.001.00926 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Palu PP 2.578.000

866 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595138 9.1.2.15.02.01.001.00927 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Pangkal Pinang PP 4.663.000

867 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595140 9.1.2.15.02.01.001.00929 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Surabaya PP 3.433.000

868 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595141 9.1.2.15.02.01.001.00930 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Timika PP 6.567.000

869 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595142 9.1.2.15.02.01.001.00931 Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Makassar - Yogyakarta PP 3.893.000

870 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595143 9.1.2.15.02.01.001.00932 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Kali 123.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 299


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
871 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595144 9.1.2.15.02.01.001.00933 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Kali 232.000

872 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595145 9.1.2.15.02.01.001.00934 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Kali 94.000

873 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595146 9.1.2.15.02.01.001.00935 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Kali 137.000

874 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595147 9.1.2.15.02.01.001.00936 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Kali 147.000

875 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595148 9.1.2.15.02.01.001.00937 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Kali 190.000

876 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595149 9.1.2.15.02.01.001.00938 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Kali 128.000

877 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595150 9.1.2.15.02.01.001.00939 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Kali 167.000

878 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595151 9.1.2.15.02.01.001.00940 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Kali 109.000

879 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595152 9.1.2.15.02.01.001.00941 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Kali 90.000

880 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595153 9.1.2.15.02.01.001.00942 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Kali 446.000

881 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595154 9.1.2.15.02.01.001.00943 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Kali 166.000

882 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595155 9.1.2.15.02.01.001.00944 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K.I. JAKARTA Orang / Kali 256.000

883 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595156 9.1.2.15.02.01.001.00945 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Kali 75.000

884 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595157 9.1.2.15.02.01.001.00946 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Kali 118.000

885 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595158 9.1.2.15.02.01.001.00947 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Kali 194.000

886 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595159 9.1.2.15.02.01.001.00948 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Kali 159.000

887 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595160 9.1.2.15.02.01.001.00949 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Kali 231.000

888 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595161 9.1.2.15.02.01.001.00950 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Kali 108.000

889 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595162 9.1.2.15.02.01.001.00951 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Kali 135.000

890 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595163 9.1.2.15.02.01.001.00952 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Kali 111.000

891 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595164 9.1.2.15.02.01.001.00953 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Kali 150.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 300


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
892 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595165 9.1.2.15.02.01.001.00954 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Kali 450.000

893 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595166 9.1.2.15.02.01.001.00955 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Kali 102.000

894 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595167 9.1.2.15.02.01.001.00956 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Kali 138.000

895 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595168 9.1.2.15.02.01.001.00957 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Kali 240.000

896 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595169 9.1.2.15.02.01.001.00958 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Kali 313.000

897 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595170 9.1.2.15.02.01.001.00959 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Kali 145.000

898 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595171 9.1.2.15.02.01.001.00960 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Kali 165.000

899 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595172 9.1.2.15.02.01.001.00961 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Kali 171.000

900 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595173 9.1.2.15.02.01.001.00962 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Kali 240.000

901 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595174 9.1.2.15.02.01.001.00963 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Kali 215.000

902 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595175 9.1.2.15.02.01.001.00964 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Kali 431.000

903 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595176 9.1.2.15.02.01.001.00965 Biaya Taksi Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA BARAT Orang / Kali 182.000

904 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595177 9.1.2.15.02.01.001.00966 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
905 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595178 9.1.2.15.02.01.001.00967 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Barat Daya Orang / Kali 298.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
906 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595179 9.1.2.15.02.01.001.00968 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Besar Orang / Kali 183.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
907 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595180 9.1.2.15.02.01.001.00969 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab Aceh Jaya Orang / Kali 238.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
908 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595181 9.1.2.15.02.01.001.00970 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Selatan Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
909 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595182 9.1.2.15.02.01.001.00971 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Singkil Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 301


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
910 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595183 9.1.2.15.02.01.001.00972 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tamiang Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
911 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595184 9.1.2.15.02.01.001.00973 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tengab Orang / Kali 293.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
912 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595185 9.1.2.15.02.01.001.00974 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Tenggara Orang / Kali 460.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
913 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595186 9.1.2.15.02.01.001.00975 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Timur Orang / Kali 289.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
914 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595187 9.1.2.15.02.01.001.00976 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Aceh Utara Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
915 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595188 9.1.2.15.02.01.001.00977 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Bener Meriah Orang / Kali 278.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
916 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595189 9.1.2.15.02.01.001.00978 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Bireuen Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
917 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595190 9.1.2.15.02.01.001.00979 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Gayo Lues Orang / Kali 370.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
918 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595191 9.1.2.15.02.01.001.00980 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Nagan Raya Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
919 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595192 9.1.2.15.02.01.001.00981 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Pidie Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
920 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595193 9.1.2.15.02.01.001.00982 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kab. Pidie Jaya Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
921 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595194 9.1.2.15.02.01.001.00983 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Langsa Orang / Kali 301.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
922 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595195 9.1.2.15.02.01.001.00984 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Lhokseumawe Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
923 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595196 9.1.2.15.02.01.001.00985 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Banda Aceh - Kota Subulussalam Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 302


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
924 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595197 9.1.2.15.02.01.001.00986 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Asahan Orang / Kali 259.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
925 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595198 9.1.2.15.02.01.001.00987 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Batubara Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
926 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595199 9.1.2.15.02.01.001.00988 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Dairi Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
927 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595200 9.1.2.15.02.01.001.00989 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Deli Serdang Orang / Kali 186.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
928 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595201 9.1.2.15.02.01.001.00990 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Humbang Hasundutan Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
929 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595202 9.1.2.15.02.01.001.00991 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Karo Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
930 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595203 9.1.2.15.02.01.001.00992 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Orang / Kali 287.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
931 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595204 9.1.2.15.02.01.001.00993 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Selatan Orang / Kali 360.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
932 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595205 9.1.2.15.02.01.001.00994 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Labuhan Batu Utara Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
933 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595206 9.1.2.15.02.01.001.00995 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Langkat Orang / Kali 186.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
934 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595207 9.1.2.15.02.01.001.00996 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Mandailing Natal Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
935 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595208 9.1.2.15.02.01.001.00997 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medari - Kab. Padang Lawas Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
936 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595209 9.1.2.15.02.01.001.00998 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medari - Kab. Padang Lawas Utara Orang / Kali 420.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
937 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595210 9.1.2.15.02.01.001.00999 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Pakpak Bharat Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 303


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
938 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595211 9.1.2.15.02.01.001.01000 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Samosir Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
939 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595212 9.1.2.15.02.01.001.01001 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Serdang Bedagai Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
940 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595213 9.1.2.15.02.01.001.01002 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Simalungun Orang / Kali 264.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
941 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595214 9.1.2.15.02.01.001.01003 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Selatan Orang / Kali 328.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
942 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595215 9.1.2.15.02.01.001.01004 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Tengah Orang / Kali 345.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
943 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595216 9.1.2.15.02.01.001.01005 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Tapanuli Utara Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
944 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595217 9.1.2.15.02.01.001.01006 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kab. Toba Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
945 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595218 9.1.2.15.02.01.001.01007 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Binjai Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
946 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595219 9.1.2.15.02.01.001.01008 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Pematang Siantar Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
947 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595220 9.1.2.15.02.01.001.01009 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Sibolga Orang / Kali 345.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
948 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595221 9.1.2.15.02.01.001.01010 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Tanjung Balai Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
949 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595222 9.1.2.15.02.01.001.01011 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Medan - Kota Tebing Tinggi Orang / Kali 203.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
950 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595223 9.1.2.15.02.01.001.01012 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Indragiri Hilir Orang / Kali 380.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
951 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595224 9.1.2.15.02.01.001.01013 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Indragiri Hulu Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 304


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
952 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595225 9.1.2.15.02.01.001.01014 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Kampar Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
953 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595226 9.1.2.15.02.01.001.01015 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Kuantan Singingi Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
954 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595227 9.1.2.15.02.01.001.01016 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Pelalawan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
955 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595228 9.1.2.15.02.01.001.01017 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Rokan Hilir Orang / Kali 330.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
956 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595229 9.1.2.15.02.01.001.01018 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kab. Rokan Hulu Orang / Kali 322.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
957 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595230 9.1.2.15.02.01.001.01019 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 667.000
Pejabat Eselon IV/Golongan III
958 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595231 9.1.2.15.02.01.001.01020 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pekanbaru - Kota Dumai Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
959 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595232 9.1.2.15.02.01.001.01021 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Tanjung Pinang - Kab. Bintan Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
960 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595233 9.1.2.15.02.01.001.01022 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Batanghari Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
961 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595234 9.1.2.15.02.01.001.01023 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Btingo Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
962 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595235 9.1.2.15.02.01.001.01024 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Kerinci Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
963 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595236 9.1.2.15.02.01.001.01025 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Merangin Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
964 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595237 9.1.2.15.02.01.001.01026 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Muaro Jambi Orang / Kali 170.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
965 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595238 9.1.2.15.02.01.001.01027 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Sarolangun Orang / Kali 241.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 305


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
966 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595239 9.1.2.15.02.01.001.01028 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tanjung Jabung Barat Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
967 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595240 9.1.2.15.02.01.001.01029 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tanjung Jabung Timur Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
968 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595241 9.1.2.15.02.01.001.01030 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kab. Tebo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
969 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595242 9.1.2.15.02.01.001.01031 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Jambi - Kota Sungai Penuh Orang / Kali 308.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
970 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595243 9.1.2.15.02.01.001.01032 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab.Agam Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
971 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595244 9.1.2.15.02.01.001.01033 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Dharmasraya Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
972 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595245 9.1.2.15.02.01.001.01034 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Lima Puluh Kota Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
973 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595246 9.1.2.15.02.01.001.01035 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Padang Pariaman Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
974 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595247 9.1.2.15.02.01.001.01036 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pasaman Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
975 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595248 9.1.2.15.02.01.001.01037 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pasaman Barat Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
976 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595249 9.1.2.15.02.01.001.01038 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Pesisir Selatan Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
977 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595250 9.1.2.15.02.01.001.01039 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Sijunjung Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
978 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595251 9.1.2.15.02.01.001.01040 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Solok Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
979 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595252 9.1.2.15.02.01.001.01041 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Solok Selatan Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 306


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
980 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595253 9.1.2.15.02.01.001.01042 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kab. Tanah Datar Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
981 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595254 9.1.2.15.02.01.001.01043 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Bukit Tinggi Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
982 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595255 9.1.2.15.02.01.001.01044 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Padang Panjang Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
983 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595256 9.1.2.15.02.01.001.01045 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Pariaman Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
984 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595257 9.1.2.15.02.01.001.01046 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Payakumbuh Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
985 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595258 9.1.2.15.02.01.001.01047 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Sawahlunto Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
986 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595259 9.1.2.15.02.01.001.01048 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Padang - Kota Solok Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
987 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595260 9.1.2.15.02.01.001.01049 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab.Banyuasin Orang / Kali 203.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
988 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595261 9.1.2.15.02.01.001.01050 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Empat Lawang Orang / Kali 315.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
989 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595262 9.1.2.15.02.01.001.01051 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Lahat Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
990 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595263 9.1.2.15.02.01.001.01052 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Muara Enim Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
991 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595264 9.1.2.15.02.01.001.01053 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Banyuasin Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
992 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595265 9.1.2.15.02.01.001.01054 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Rawas Orang / Kali 320.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
993 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595266 9.1.2.15.02.01.001.01055 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Musi Rawas Utara Orang / Kali 325.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 307


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
994 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595267 9.1.2.15.02.01.001.01056 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Ilir Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
995 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595268 9.1.2.15.02.01.001.01057 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ilir Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
996 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595269 9.1.2.15.02.01.001.01058 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 248.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
997 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595270 9.1.2.15.02.01.001.01059 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Selatan
sama (one way)
998 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595271 9.1.2.15.02.01.001.01060 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Ogan Komering Ulu Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Timur
sama (one way)
999 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595272 9.1.2.15.02.01.001.01061 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kab. Pali Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1000 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595273 9.1.2.15.02.01.001.01062 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Lubuk Linggau Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1001 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595274 9.1.2.15.02.01.001.01063 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Pagar Alam Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1002 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595275 9.1.2.15.02.01.001.01064 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Palembang - Kota Prabumulih Orang / Kali 205.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1003 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595276 9.1.2.15.02.01.001.01065 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Barat Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1004 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595277 9.1.2.15.02.01.001.01066 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Selatan Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1005 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595278 9.1.2.15.02.01.001.01067 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Tengah Orang / Kali 246.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1006 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595279 9.1.2.15.02.01.001.01068 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Timur Orang / Kali 246.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1007 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595280 9.1.2.15.02.01.001.01069 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Lampung Utara Orang / Kali 252.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 308


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1008 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595281 9.1.2.15.02.01.001.01070 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Mesuji Orang / Kali 276.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1009 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595282 9.1.2.15.02.01.001.01071 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pesawaran Orang / Kali 216.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1010 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595283 9.1.2.15.02.01.001.01072 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pesisir Barat Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1011 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595284 9.1.2.15.02.01.001.01073 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Pringsewu Orang / Kali 222.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1012 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595285 9.1.2.15.02.01.001.01074 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tanggamus Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1013 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595286 9.1.2.15.02.01.001.01075 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tulang Bawang Orang / Kali 252.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1014 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595287 9.1.2.15.02.01.001.01076 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Tulang Bawang Orang / Kali 267.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang Barat
sama (one way)
1015 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595288 9.1.2.15.02.01.001.01077 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kab. Way Kanan Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1016 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595289 9.1.2.15.02.01.001.01078 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandar Lampung - Kota Metro Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1017 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595290 9.1.2.15.02.01.001.01079 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Selatan Orang / Kali 344.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1018 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595291 9.1.2.15.02.01.001.01080 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Tengah Orang / Kali 232.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1019 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595292 9.1.2.15.02.01.001.01081 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Bengkulu Utara Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1020 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595293 9.1.2.15.02.01.001.01082 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Kaur Orang / Kali 385.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1021 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595294 9.1.2.15.02.01.001.01083 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Kepahiang Orang / Kali 298.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 309


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1022 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595295 9.1.2.15.02.01.001.01084 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Lebong Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1023 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595296 9.1.2.15.02.01.001.01085 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Mukomuko Orang / Kali 423.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1024 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595297 9.1.2.15.02.01.001.01086 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Rejang Lebong Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1025 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595298 9.1.2.15.02.01.001.01087 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bengkulu - Kab. Seluma Orang / Kali 282.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1026 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595299 9.1.2.15.02.01.001.01088 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1027 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595300 9.1.2.15.02.01.001.01089 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1028 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595301 9.1.2.15.02.01.001.01090 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Selatan Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1029 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595302 9.1.2.15.02.01.001.01091 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Pangkalpinang - Kab. Bangka Tengah Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1030 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595303 9.1.2.15.02.01.001.01092 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Lebak Orang / Kali 208.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1031 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595304 9.1.2.15.02.01.001.01093 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Pandeglang Orang / Kali 138.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1032 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595305 9.1.2.15.02.01.001.01094 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Serang Orang / Kali 160.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1033 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595306 9.1.2.15.02.01.001.01095 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kab. Tangerang Orang / Kali 254.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1034 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595307 9.1.2.15.02.01.001.01096 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Cilegon Orang / Kali 160.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1035 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595308 9.1.2.15.02.01.001.01097 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Tangerang Orang / Kali 313.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 310


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1036 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595309 9.1.2.15.02.01.001.01098 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Serang - Kota Tangerang Selatan Orang / Kali 347.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1037 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595310 9.1.2.15.02.01.001.01099 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab.Bandung Orang / Kali 183.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1038 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595311 9.1.2.15.02.01.001.01100 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bandung Barat Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1039 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595312 9.1.2.15.02.01.001.01101 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bekasi Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1040 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595313 9.1.2.15.02.01.001.01102 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Bogor Orang / Kali 185.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1041 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595314 9.1.2.15.02.01.001.01103 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Ciamis Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1042 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595315 9.1.2.15.02.01.001.01104 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab.Cianjur Orang / Kali 215.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1043 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595316 9.1.2.15.02.01.001.01105 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Cirebon Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1044 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595317 9.1.2.15.02.01.001.01106 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Garut Orang / Kali 243.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1045 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595318 9.1.2.15.02.01.001.01107 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Indramayu Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1046 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595319 9.1.2.15.02.01.001.01108 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Karawang Orang / Kali 248.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1047 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595320 9.1.2.15.02.01.001.01109 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Kuningan Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1048 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595321 9.1.2.15.02.01.001.01110 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Majalengka Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1049 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595322 9.1.2.15.02.01.001.01111 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Pangadaran Orang / Kali 283.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 311


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1050 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595323 9.1.2.15.02.01.001.01112 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Purwakarta Orang / Kali 218.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1051 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595324 9.1.2.15.02.01.001.01113 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Subang Orang / Kali 208.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1052 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595325 9.1.2.15.02.01.001.01114 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Sukabumi Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1053 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595326 9.1.2.15.02.01.001.01115 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Sumedang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1054 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595327 9.1.2.15.02.01.001.01116 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kab. Tasikmalaya Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1055 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595328 9.1.2.15.02.01.001.01117 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Banjar Orang / Kali 283.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1056 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595329 9.1.2.15.02.01.001.01118 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Bekasi Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1057 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595330 9.1.2.15.02.01.001.01119 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Bogor Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1058 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595331 9.1.2.15.02.01.001.01120 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Cimahi Orang / Kali 168.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1059 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595332 9.1.2.15.02.01.001.01121 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Cirebon Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1060 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595333 9.1.2.15.02.01.001.01122 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Depok Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1061 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595334 9.1.2.15.02.01.001.01123 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Sukabumi Orang / Kali 226.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1062 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595335 9.1.2.15.02.01.001.01124 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Bandung - Kota Tasikmalaya Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1063 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595336 9.1.2.15.02.01.001.01125 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Banjarnegara Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 312


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1064 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595337 9.1.2.15.02.01.001.01126 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab.Banyumas Orang / Kali 257.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1065 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595338 9.1.2.15.02.01.001.01127 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Batang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1066 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595339 9.1.2.15.02.01.001.01128 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Blora Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1067 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595340 9.1.2.15.02.01.001.01129 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Boyolali Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1068 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595341 9.1.2.15.02.01.001.01130 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Brebes Orang / Kali 263.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1069 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595342 9.1.2.15.02.01.001.01131 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Cilacap Orang / Kali 280.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1070 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595343 9.1.2.15.02.01.001.01132 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Demak Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1071 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595344 9.1.2.15.02.01.001.01133 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Grobogan Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1072 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595345 9.1.2.15.02.01.001.01134 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Jepara Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1073 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595346 9.1.2.15.02.01.001.01135 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Karanganyar Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1074 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595347 9.1.2.15.02.01.001.01136 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kebumen Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1075 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595348 9.1.2.15.02.01.001.01137 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kendal Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1076 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595349 9.1.2.15.02.01.001.01138 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Klaten Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1077 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595350 9.1.2.15.02.01.001.01139 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Kudus Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 313


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1078 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595351 9.1.2.15.02.01.001.01140 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Magelang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1079 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595352 9.1.2.15.02.01.001.01141 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pati Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1080 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595353 9.1.2.15.02.01.001.01142 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pekalongan Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1081 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595354 9.1.2.15.02.01.001.01143 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Pemalang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1082 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595355 9.1.2.15.02.01.001.01144 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Purbalingga Orang / Kali 270.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1083 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595356 9.1.2.15.02.01.001.01145 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Purworejo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1084 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595357 9.1.2.15.02.01.001.01146 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Rembang Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1085 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595358 9.1.2.15.02.01.001.01147 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Semarang Orang / Kali 230.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1086 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595359 9.1.2.15.02.01.001.01148 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Sragen Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1087 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595360 9.1.2.15.02.01.001.01149 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Sukoharjo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1088 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595361 9.1.2.15.02.01.001.01150 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Tegal Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1089 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595362 9.1.2.15.02.01.001.01151 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Temanggu ng Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1090 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595363 9.1.2.15.02.01.001.01152 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Wonogiri Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1091 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595364 9.1.2.15.02.01.001.01153 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kab. Wonosobo Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 314


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1092 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595365 9.1.2.15.02.01.001.01154 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Magelang Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1093 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595366 9.1.2.15.02.01.001.01155 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Pekalongan Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1094 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595367 9.1.2.15.02.01.001.01156 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Salatiga Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1095 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595368 9.1.2.15.02.01.001.01157 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Surakarta Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1096 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595369 9.1.2.15.02.01.001.01158 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Semarang - Kota Tegal Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1097 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595370 9.1.2.15.02.01.001.01159 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Bantul Orang / Kali 250.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1098 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595371 9.1.2.15.02.01.001.01160 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Gunung Kidul Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1099 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595372 9.1.2.15.02.01.001.01161 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Kulon Progo Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1100 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595373 9.1.2.15.02.01.001.01162 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Yogyakarta - Kab. Sleman Orang / Kali 200.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1101 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595374 9.1.2.15.02.01.001.01163 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bangkalan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1102 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595375 9.1.2.15.02.01.001.01164 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Banyuwangi Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1103 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595376 9.1.2.15.02.01.001.01165 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Blitar Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1104 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595377 9.1.2.15.02.01.001.01166 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bojonegoro Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1105 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595378 9.1.2.15.02.01.001.01167 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Bondowoso Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 315


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1106 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595379 9.1.2.15.02.01.001.01168 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Gresik Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1107 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595380 9.1.2.15.02.01.001.01169 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Jember Orang / Kali 261.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1108 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595381 9.1.2.15.02.01.001.01170 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Jombang Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1109 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595382 9.1.2.15.02.01.001.01171 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Kediri Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1110 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595383 9.1.2.15.02.01.001.01172 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Lamongan Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1111 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595384 9.1.2.15.02.01.001.01173 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Lumajang Orang / Kali 261.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1112 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595385 9.1.2.15.02.01.001.01174 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Madiun Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1113 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595386 9.1.2.15.02.01.001.01175 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Magetan Orang / Kali 253.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1114 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595387 9.1.2.15.02.01.001.01176 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Malang Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1115 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595388 9.1.2.15.02.01.001.01177 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Mojokerto Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1116 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595389 9.1.2.15.02.01.001.01178 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Nganjuk Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1117 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595390 9.1.2.15.02.01.001.01179 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Ngawi Orang / Kali 253.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1118 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595391 9.1.2.15.02.01.001.01180 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pacitan Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1119 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595392 9.1.2.15.02.01.001.01181 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pamekasan Orang / Kali 243.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 316


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1120 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595393 9.1.2.15.02.01.001.01182 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Pasuruan Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1121 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595394 9.1.2.15.02.01.001.01183 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Ponorogo Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1122 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595395 9.1.2.15.02.01.001.01184 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Probolinggo Orang / Kali 228.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1123 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595396 9.1.2.15.02.01.001.01185 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sampang Orang / Kali 235.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1124 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595397 9.1.2.15.02.01.001.01186 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sidoarjo Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1125 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595398 9.1.2.15.02.01.001.01187 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Situbondo Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1126 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595399 9.1.2.15.02.01.001.01188 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Sumenep Orang / Kali 255.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1127 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595400 9.1.2.15.02.01.001.01189 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Surabaya - Kab. Trenggalek Orang / Kali 245.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (one way)
1128 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595401 9.1.2.15.02.01.001.01190 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Luar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 430.000
Kota)
1129 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595402 9.1.2.15.02.01.001.01191 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Diklat) SULAWESI SELATAN Orang / Hari 130.000

1130 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595403 9.1.2.15.02.01.001.01192 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT NEGARA, PEJABAT DAERAH Orang / Hari 250.000

1131 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595404 9.1.2.15.02.01.001.01193 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT ESELON I Orang / Hari 200.000

1132 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595405 9.1.2.15.02.01.001.01194 Uang Representasi Perjalanan Dinas (Luar Kota) PEJABAT ESELON II Orang / Hari 150.000

1133 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595406 9.1.2.15.02.01.001.01195 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri ACEH Orang / Hari 4.420.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1134 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595407 9.1.2.15.02.01.001.01196 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA UTARA Orang / Hari 4.960.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1135 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595408 9.1.2.15.02.01.001.01197 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri RIAU Orang / Hari 3.820.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 317


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1136 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595409 9.1.2.15.02.01.001.01198 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KEPULAUAN RIAU Orang / Hari 4.275.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1137 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595410 9.1.2.15.02.01.001.01199 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAMBI Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1138 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595411 9.1.2.15.02.01.001.01200 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA BARAT Orang / Hari 5.236.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1139 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595412 9.1.2.15.02.01.001.01201 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SUMATERA SELATAN Orang / Hari 5.850.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1140 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595413 9.1.2.15.02.01.001.01202 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri LAMPUNG Orang / Hari 4.491.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1141 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595414 9.1.2.15.02.01.001.01203 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BENGKULU Orang / Hari 2.071.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1142 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595415 9.1.2.15.02.01.001.01204 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANGKA BELITUNG Orang / Hari 3.827.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1143 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595416 9.1.2.15.02.01.001.01205 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BANTEN Orang / Hari 5.725.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1144 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595417 9.1.2.15.02.01.001.01206 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA BARAT Orang / Hari 5.381.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1145 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595418 9.1.2.15.02.01.001.01207 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 5.850.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1146 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595419 9.1.2.15.02.01.001.01208 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TENGAH Orang / Hari 4.242.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1147 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595420 9.1.2.15.02.01.001.01209 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri D.I. YOGYAKARTA Orang / Hari 5.017.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1148 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595421 9.1.2.15.02.01.001.01210 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri JAWA TIMUR Orang / Hari 4.400.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1149 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595422 9.1.2.15.02.01.001.01211 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri BALI Orang / Hari 4.890.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 318


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1150 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595423 9.1.2.15.02.01.001.01212 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA BARAT Orang / Hari 3.500.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1151 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595424 9.1.2.15.02.01.001.01213 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NUSA TENGGARA TIMUR Orang / Hari 3.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1152 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595425 9.1.2.15.02.01.001.01214 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN BARAT Orang / Hari 2.654.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1153 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595426 9.1.2.15.02.01.001.01215 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TENGAH Orang / Hari 4.901.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1154 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595427 9.1.2.15.02.01.001.01216 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN SELATAN Orang / Hari 4.797.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1155 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595428 9.1.2.15.02.01.001.01217 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN TIMUR Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1156 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595429 9.1.2.15.02.01.001.01218 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri KALIMANTAN UTARA Orang / Hari 4.000.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1157 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595430 9.1.2.15.02.01.001.01219 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI UTARA Orang / Hari 4.919.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1158 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595431 9.1.2.15.02.01.001.01220 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri GORONTALO Orang / Hari 4.168.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1159 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595432 9.1.2.15.02.01.001.01221 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI BARAT Orang / Hari 4.076.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1160 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595433 9.1.2.15.02.01.001.01222 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI SELATAN Orang / Hari 4.820.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1161 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595434 9.1.2.15.02.01.001.01223 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGAH Orang / Hari 2.309.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1162 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595435 9.1.2.15.02.01.001.01224 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri SULAWESI TENGGARA Orang / Hari 2.475.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1163 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595436 9.1.2.15.02.01.001.01225 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU Orang / Hari 3.467.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 319


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1164 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595437 9.1.2.15.02.01.001.01226 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri MALUKU UTARA Orang / Hari 3.440.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1165 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5595438 9.1.2.15.02.01.001.01227 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri PAPUA Orang / Hari 3.859.000
Kepala Daerah/Ketua DPRD/Pejabat Eselon I

1166 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598868 9.1.2.15.02.01.001.01327 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (Biaya Takalar - Makassar Orang / Kali 114.000
Transportasi dari Ibu Kota Provinsi Ke Kabupaten /
Kota dalam Provinsi yang sama NON ASN (Pergi-
Pulang PP)
1167 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598869 9.1.2.15.02.01.001.01328 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (uang Harian Sulawesi Selatan Orang/Hari 100.000
Perjalanan Dinas dalam Negeri Non ASN (Dalam
Kota Lebih dari 10 Km pergi-pulang)

1168 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598870 9.1.2.15.02.01.001.01329 Beban Perjalanan Dinas luar daerah (Uang Harian Sulawesi Selatan Orang/Hari 200.000
Perjalanan Dinas dalam negeri Non ASN (Luar Kota)

1169 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5598873 9.1.2.15.02.01.001.01330 Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah (Biaya Takalar - Makassar Orang / Hari 350.000
Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri NON
ASN)
1170 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599958 9.1.2.15.02.01.001.01331 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri (Dalam Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
Kota Lebih 10 km pergi-pulang)
1171 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599959 9.1.2.15.02.01.001.01332 Uang harian perjalanan ke pulau non ASN Sulawesi Selatan Orang / PP 150.000

1172 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599960 9.1.2.15.02.01.001.01333 Uang harian perjalanan ke pulau ASN Sulawesi Selatan Orang / PP 250.000

1173 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599961 9.1.2.15.02.01.001.01334 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri non Sulawesi Selatan Orang / Hari 100.000
ASN (Dalam Kota Lebih 10 km pergi-pulang)

1174 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599962 9.1.2.15.02.01.001.01335 Uang Harian Perjalanan Dinas Dalam Negeri non Sulawesi Selatan Orang / Hari 200.000
ASN (Luar Kota)
1175 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599963 9.1.2.15.02.01.001.01336 Biaya Penginapan Perjalanan Dinas Dalam Negeri Sulawesi Selatan Orang / Hari 350.000
non ASN
1176 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599964 9.1.2.15.02.01.001.01337 Biaya Tes Antigent Orang / Kali 250.000

1177 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599965 9.1.2.15.02.01.001.01338 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Gowa Orang / Kali 175.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1178 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599966 9.1.2.15.02.01.001.01339 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Selayar Orang / Kali 400.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 320


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1179 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599967 9.1.2.15.02.01.001.01340 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sinjai Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1180 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599968 9.1.2.15.02.01.001.01341 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bulukumba Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1181 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599969 9.1.2.15.02.01.001.01342 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bantaeng Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1182 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599970 9.1.2.15.02.01.001.01343 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Jeneponto Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1183 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599971 9.1.2.15.02.01.001.01344 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Timur Orang / Kali 390.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1184 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599972 9.1.2.15.02.01.001.01345 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Utara Orang / Kali 375.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1185 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599973 9.1.2.15.02.01.001.01346 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Toraja Utara Orang / Kali 360.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1186 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599974 9.1.2.15.02.01.001.01347 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Tana Toraja Orang / Kali 350.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1187 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599975 9.1.2.15.02.01.001.01348 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Palopo Orang / Kali 340.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1188 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599976 9.1.2.15.02.01.001.01349 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Orang / Kali 320.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1189 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599977 9.1.2.15.02.01.001.01350 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Enrekang Orang / Kali 300.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1190 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599978 9.1.2.15.02.01.001.01351 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pinrang Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1191 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599979 9.1.2.15.02.01.001.01352 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Wajo Orang / Kali 290.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1192 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599980 9.1.2.15.02.01.001.01353 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sidrap Orang / Kali 285.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 321


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1193 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599981 9.1.2.15.02.01.001.01354 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pare—Pare Orang / Kali 275.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1194 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599982 9.1.2.15.02.01.001.01355 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bone Orang / Kali 265.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1195 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599983 9.1.2.15.02.01.001.01356 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Soppeng Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1196 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599984 9.1.2.15.02.01.001.01357 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Barru Orang / Kali 260.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1197 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599985 9.1.2.15.02.01.001.01358 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pangkep Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1198 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599986 9.1.2.15.02.01.001.01359 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Maros Orang / Kali 220.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1199 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599987 9.1.2.15.02.01.001.01360 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Makassar Orang / Kali 190.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama (pergi-pulang/PP)
1200 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599988 9.1.2.15.02.01.001.01361 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Selayar Orang / Kali 240.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1201 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599989 9.1.2.15.02.01.001.01362 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sinjai Orang / Kali 165.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1202 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599990 9.1.2.15.02.01.001.01363 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bulukumba Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1203 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599991 9.1.2.15.02.01.001.01364 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bantaeng Orang / Kali 144.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1204 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599992 9.1.2.15.02.01.001.01365 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Jeneponto Orang / Kali 132.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1205 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599993 9.1.2.15.02.01.001.01366 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Timur Orang / Kali 234.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1206 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599994 9.1.2.15.02.01.001.01367 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Utara Orang / Kali 225.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 322


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1207 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599995 9.1.2.15.02.01.001.01368 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Toraja Utara Orang / Kali 216.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1208 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599996 9.1.2.15.02.01.001.01369 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Tana Toraja Orang / Kali 210.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1209 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599997 9.1.2.15.02.01.001.01370 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Palopo Orang / Kali 204.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1210 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599998 9.1.2.15.02.01.001.01371 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Luwu Orang / Kali 192.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1211 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5599999 9.1.2.15.02.01.001.01372 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Enrekang Orang / Kali 180.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1212 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600000 9.1.2.15.02.01.001.01373 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pinrang Orang / Kali 174.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1213 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600001 9.1.2.15.02.01.001.01374 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Wajo Orang / Kali 174.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1214 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600002 9.1.2.15.02.01.001.01375 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Sidrap Orang / Kali 171.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1215 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600003 9.1.2.15.02.01.001.01376 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pare—Pare Orang / Kali 165.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1216 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600004 9.1.2.15.02.01.001.01377 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Bone Orang / Kali 159.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1217 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600005 9.1.2.15.02.01.001.01378 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Soppeng Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1218 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600006 9.1.2.15.02.01.001.01379 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Barru Orang / Kali 156.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1219 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600007 9.1.2.15.02.01.001.01380 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Pangkep Orang / Kali 144.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1220 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600008 9.1.2.15.02.01.001.01381 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Maros Orang / Kali 132.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 323


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1221 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5600009 9.1.2.15.02.01.001.01382 Biaya Transportasi Darat darat dari Ibukota Takalar - Gowa Orang / Kali 105.000
Provinsi ke Kabupaten/Kota dalam provinsi yang
sama NON ASN (pergi-pulang/PP)
1222 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603970 9.1.2.15.02.01.001.01383 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Utara Orang / Kali 820.000

1223 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603971 9.1.2.15.02.01.001.01384 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Tengah Orang / Kali 770.000

1224 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603972 9.1.2.15.02.01.001.01385 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamuju Orang / Kali 670.000

1225 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603973 9.1.2.15.02.01.001.01386 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Mamasa Orang / Kali 820.000

1226 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603974 9.1.2.15.02.01.001.01387 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''''Ne Orang / Kali 470.000

1227 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5603975 9.1.2.15.02.01.001.01388 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Polman Orang / Kali 350.000

1228 9.1.2.15.02.01.001 Beban perjalanan dinas luar daerah 5604024 9.1.2.15.02.01.001.01389 Perjalanan Dinas Biasa Takalar - Maje''''Ne Orang / Kali 470.000

1229 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592603 9.1.2.15.04.01.001.00041 Biaya Penginapan Kepala Daerah/Ketua DKI Jakarta Orang / Hari 3.000.000
DPRD/Pejabat Eselon I
1230 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592644 9.1.2.15.04.01.001.00082 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 380.000
Daerah atau Eselon I (Full Day)
1231 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592645 9.1.2.15.04.01.001.00083 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 310.000
Daerah atau Eselon I (Full Day)
1232 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592646 9.1.2.15.04.01.001.00084 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 910.000
Daerah atau Eselon I (Full Board)
1233 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592617 9.1.2.15.04.01.001.00055 Tiket Pesawat Makassar - Mamuju Orang / PP 1.500.000
1234 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592616 9.1.2.15.04.01.001.00054 Tiket Pesawat Makassar - Selayar Orang / PP 1.500.000
1235 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592615 9.1.2.15.04.01.001.00053 Tiket Pesawat ASN / Non ASN Orang / PP 2.500.000
1236 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592614 9.1.2.15.04.01.001.00052 Tiket Pesawat Eselon II / Anggota DPRD Orang / PP 3.500.000
1237 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592613 9.1.2.15.04.01.001.00051 Tiket Pesawat Kepala Daerah/ Ketua DPRD Orang / PP 5.000.000
1238 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592610 9.1.2.15.04.01.001.00048 Tiket Pesawat Kepala Daerah/ Ketua DPRD 1 x Transit Orang / PP 8.000.000
1239 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592611 9.1.2.15.04.01.001.00049 Tiket Pesawat Eselon II / Anggota DPRD 1 x Transit Orang / PP 5.000.000
1240 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592647 9.1.2.15.04.01.001.00085 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 1.180.000
Daerah atau Eselon I (Full Board)
1241 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592648 9.1.2.15.04.01.001.00086 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 710.000
Daerah atau Eselon I (Residence)
1242 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592626 9.1.2.15.04.01.001.00064 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Bone Orang / PP 540.000
1243 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592608 9.1.2.15.04.01.001.00046 Biaya Penginapan Dalam Negeri Golongan I/II Orang / Hari 450.000

1244 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592602 9.1.2.15.04.01.001.00040 Uang Harian Perjalanan Dinas Diklat Orang / Hari 130.000
1245 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592612 9.1.2.15.04.01.001.00050 Tiket Pesawat ASN / Non ASN 1 x Transit Orang / PP 3.500.000
1246 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592649 9.1.2.15.04.01.001.00087 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 530.000
Daerah atau Eselon I (Residence)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 324


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1247 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592604 9.1.2.15.04.01.001.00042 Biaya Penginapan Kepala Daerah/Ketua Orang / Hari 2.000.000
DPRD/Pejabat Eselon I
1248 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5642675 9.1.2.15.04.01.001.00097 Belanja Perjalanan Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 91.870.000
Pariwisata
1249 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592605 9.1.2.15.04.01.001.00043 Biaya Penginapan Anggota DPRD/Pejabat Eselon II Orang / Hari 1.400.000

1250 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592606 9.1.2.15.04.01.001.00044 Biaya Penginapan Pejabat Eselon III/Golongan IV Orang / Hari 900.000

1251 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592607 9.1.2.15.04.01.001.00045 Biaya Penginapan Pejabat Eselon IV/Golongan III Orang / Hari 530.000

1252 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592650 9.1.2.15.04.01.001.00088 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 150.000
(Half Day)
1253 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592651 9.1.2.15.04.01.001.00089 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 240.000
(Full Day)
1254 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592652 9.1.2.15.04.01.001.00090 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 850.000
(Full Board)
1255 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592653 9.1.2.15.04.01.001.00091 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Eselon II Sulawesi Selatan Orang / Paket 390.000
(Residence)
1256 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592654 9.1.2.15.04.01.001.00092 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Board Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di dalam Kota)
1257 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592655 9.1.2.15.04.01.001.00093 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Day Sulawesi Selatan Orang / Hari 105.000
/Half Day di dalam Kota)
1258 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592609 9.1.2.15.04.01.001.00047 Biaya Penginapan Non ASN Orang / Hari 400.000
1259 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592656 9.1.2.15.04.01.001.00094 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Residence Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di dalam Kota)
1260 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592657 9.1.2.15.04.01.001.00095 Uang Harian Pertemuan di luar kantor (Full Board Sulawesi Selatan Orang / Hari 150.000
di luar Kota)
1261 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592618 9.1.2.15.04.01.001.00056 Tiket Pesawat Makassar - Luwu Utara Orang / PP 1.500.000
1262 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5641964 9.1.2.15.04.01.001.00096 Biaya Transportasi DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 18.000.000

1263 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592628 9.1.2.15.04.01.001.00066 Biaya Transportasi Takalar - Kota Parepare Orang / PP 660.000
1264 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592631 9.1.2.15.04.01.001.00069 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Sidenreng Orang / PP 890.000
Rappang
1265 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592640 9.1.2.15.04.01.001.00078 Biaya Transportasi Takalar - Kab Pangkajene dan Orang / PP 350.000
Kepulauan
1266 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592641 9.1.2.15.04.01.001.00079 Biaya Transportasi Takalar - Kab. Selayar Orang / PP 1.500.000
1267 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592642 9.1.2.15.04.01.001.00080 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala D.K. I. Jakarta Orang / Paket 320.000
Daerah atau Eselon I (Half Day)
1268 9.1.2.15.04.01.001 Beban Perjalanan Dinas Lainnya 5592643 9.1.2.15.04.01.001.00081 Biaya Pertemuan di luar kantor setingkat Kepala Sulawesi Selatan Orang / Paket 220.000
Daerah atau Eselon I (Half Day)
1269 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592594 9.1.2.18.02.02.001.00296 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Unit / Tahun 8.380.000
Darat Bermotor Kepala Daerah / Ketua DPRD

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 325


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1270 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592598 9.1.2.18.02.02.001.00300 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 7.264.000
Darat Bermotor Double Gardan
1271 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592597 9.1.2.18.02.02.001.00299 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 6.726.000
Darat Bermotor Roda 4 (Empat)
1272 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592596 9.1.2.18.02.02.001.00298 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Sulawesi Selatan Unit / Tahun 7.726.000
Darat Bermotor Eselon II
1273 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592601 9.1.2.18.02.02.001.00303 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Roda 6 Unit / Tahun 7.422.000
Darat Bermotor
1274 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592600 9.1.2.18.02.02.001.00302 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Operasional dalam Unit / Tahun 1.950.000
Darat Bermotor Lingkungan Kantor
1275 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592595 9.1.2.18.02.02.001.00297 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Pejabat Unit / Tahun 8.200.000
Darat Bermotor Anggota DPRD
1276 9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592599 9.1.2.18.02.02.001.00301 Biaya Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional Unit / Tahun 728.000
Darat Bermotor Roda 2 (Dua)
1277 9.1.2.18.02.02.003 Beban Pemeliharaan Alat Angkutan 5592593 9.1.2.18.02.02.003.00001 Biaya Pemeliharaan Speed Boat Unit / Tahun 4.048.000
Apung Bermotor
1278 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592586 9.1.2.18.02.05.001.00025 Biaya Pemeliharaan Genset 200 KVA Unit / Tahun 15.850.000
1279 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600390 9.1.2.18.02.05.001.00033 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor Personal Unit/Tahun 730.000
Computer/Notebook
1280 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592585 9.1.2.18.02.05.001.00024 Biaya Pemeliharaan Genset 175 KVA Unit / Tahun 14.810.000
1281 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592584 9.1.2.18.02.05.001.00023 Biaya Pemeliharaan Gensef 150 KVA Unit / Tahun 13.260.000
1282 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592583 9.1.2.18.02.05.001.00022 Biaya Pemeliharaan Genset 125 KVA Unit / Tahun 10.780.000
1283 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592582 9.1.2.18.02.05.001.00021 Biaya Pemeliharaan Genset 100 KVA Unit / Tahun 10.150.000
1284 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592581 9.1.2.18.02.05.001.00020 Biaya Pemeliharaan Genset 75 KVA Unit / Tahun 8.640.000
1285 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592580 9.1.2.18.02.05.001.00019 Biaya Pemeliharaan Genset < 50 KVA Unit / Tahun 7.190.000
1286 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592579 9.1.2.18.02.05.001.00018 Biaya Pemeliharaan Inventaris Kantor Pegawai/Tahun 80.000
1287 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600391 9.1.2.18.02.05.001.00034 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor Printer Unit/Tahun 690.000
1288 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592587 9.1.2.18.02.05.001.00026 Biaya Pemeliharaan Genset 250KVA Unit / Tahun 16.790.000
1289 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5600389 9.1.2.18.02.05.001.00032 Biaya Pemeliharaan Sarana Kantor AC SpIit Unit/Tahun 610.000
1290 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592592 9.1.2.18.02.05.001.00031 Biaya Pemeliharaan Génset 500 KVA Unit / Tahun 31.770.000
1291 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592591 9.1.2.18.02.05.001.00030 Biaya Pemeliharaan Genset 430 KVA Unit / Tahun 25.620.000
1292 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592590 9.1.2.18.02.05.001.00029 Biaya Pemeliharaan Genset 350 KVA Unit / Tahun 22.960.000
1293 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592589 9.1.2.18.02.05.001.00028 Biaya Pemeliharaan Genset 300 KVA Unit / Tahun 20.960.000
1294 9.1.2.18.02.05.001 Beban Pemeliharaan Alat Kantor 5592588 9.1.2.18.02.05.001.00027 Biaya Pemeliharaan Genset 275 KVA Unit / Tahun 17.760.000
1295 9.1.2.18.02.05.002 Beban Pemeliharaan Alat Rumah 5592578 9.1.2.18.02.05.002.00001 Biaya Pemeliharaan AC SpIit Unit / Tahun 610.000
Tangga
1296 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595564 9.1.2.18.02.08.007.00117 Spare Part Horiba U-53 #306 3200170938 internal solution For Set 1.344.000
Laboratorium Lingkungan Hidup DO: 306
1297 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595557 9.1.2.18.02.08.007.00110 Spare Part Horiba U-53 Sponge Brush 3200169531 Sponge Brush Set 420.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1298 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595556 9.1.2.18.02.08.007.00109 Spare Part Horiba U-53 Wipper Rubber 3200169789 Wipper Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Rubber (3pcs)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 326


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1299 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595555 9.1.2.18.02.08.007.00108 Spare Part Horiba U-53 Rubber Cup Set 3200169428 Ruber Cup Set 1.207.500
Laboratorium Lingkungan Hidup For Sensor Guard (8pcs)
1300 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595554 9.1.2.18.02.08.007.00107 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169426 O-ring for Do Set 472.500
Laboratorium Lingkungan Hidup Sensor (10pcs)
1301 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595553 9.1.2.18.02.08.007.00106 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169376 O-ring For Set 630.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Reference Electrode (10pcs)
1302 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595552 9.1.2.18.02.08.007.00105 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169426 O-ring For DO Set 630.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Sensor (10pcs)
1303 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595551 9.1.2.18.02.08.007.00104 Spare Part Horiba U-53 O-ring Set 3200169520 O-ring For Set 472.500
Laboratorium Lingkungan Hidup pH/ORP Sensor (10pcs)
1304 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595550 9.1.2.18.02.08.007.00103 Spare Part Horiba U-53 DO Protect Cap 3200175020 Do Sensor Set 525.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Protect Cover (3pcs)
1305 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595549 9.1.2.18.02.08.007.00102 Spare Part Horiba U-53 pH Protect Cap 3200175019 pH Sensor Set 420.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Protect Cover (3pcs)
1306 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595548 9.1.2.18.02.08.007.00101 Spare Part Horiba U-53 DO Membran Cap (3pcs) 3200170194 Set 1.848.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1307 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595547 9.1.2.18.02.08.007.00100 Spare Part Horiba U-53 #7801 3200172800 U-53 Turb Cell: 7801 Set 27.090.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1308 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595546 9.1.2.18.02.08.007.00099 Spare Part Horiba U-53 Liquid Junction For #7210 2(pcs) Set 787.500
Laboratorium Lingkungan Hidup 3200043587
1309 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595545 9.1.2.18.02.08.007.00098 Spare Part Horiba U-53 #7210 320043582 Reference Electrode Set 1.732.500
Laboratorium Lingkungan Hidup Tip: 7210
1310 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595544 9.1.2.18.02.08.007.00097 Spare Part Horiba U-53 #7543 3200170924 DO Sensor:7543 Set 12.127.500
Laboratorium Lingkungan Hidup
1311 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595543 9.1.2.18.02.08.007.00096 Spare Part Horiba OPSA Dessicant For Cell IDS 3T(2PIECES) Set 228.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1312 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595542 9.1.2.18.02.08.007.00095 Spare Part Horiba U-53 #7313 3200170920 ORP Sensor: 7313 Set 4.252.500
Laboratorium Lingkungan Hidup
1313 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595541 9.1.2.18.02.08.007.00094 Spare Part Horiba U-53 #7113 3200170923 pH Sensor ToupH: Set 2.520.000
Laboratorium Lingkungan Hidup 7113
1314 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595540 9.1.2.18.02.08.007.00093 Spare Part Horiba OPSA UV Meter Cal Reagent H2 OPSA (0- Set 2.677.500
Laboratorium Lingkungan Hidup 2.0abs 6Pieces)
1315 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595539 9.1.2.18.02.08.007.00092 Spare Part Horiba OPSA Wipper Rubber G2013531 Set 1.147.650
Laboratorium Lingkungan Hidup KIT>BUTSURYU L=46 4PIECES
1316 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595538 9.1.2.18.02.08.007.00091 Spare Part Horiba OPSA Lamp Unit OPSA/ UV700G (K94336F) Set 21.790.650
Laboratorium Lingkungan Hidup
1317 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595582 9.1.2.18.02.08.007.00135 Spare Part Horiba OPSA Motor Unit OPSA-150/ UV700G SPARE Set 7.809.900
Laboratorium Lingkungan Hidup PART (K9436GB)
1318 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595581 9.1.2.18.02.08.007.00134 Spare Part Horiba OPSA Seal Washer W4 MIN25 4PCS/SET Set 291.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1319 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595580 9.1.2.18.02.08.007.00133 Spare Part Horiba OPSA Blind Cap 4PCS/SET OPSA-150/UV700G Set 1.407.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (K9436GR)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 327


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1320 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595579 9.1.2.18.02.08.007.00132 Spare Part Horiba. OPSA The Desiccant IDS T=3 Set 693.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1321 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595578 9.1.2.18.02.08.007.00131 Spare Part Horiba OPSA Case Packing 2OPSA-150/UV700G SPARE Set 897.750
Laboratorium Lingkungan Hidup PART (K9436GK)
1322 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595577 9.1.2.18.02.08.007.00130 spare Part Horiba Opsa Cell Packing 2OPSA- Set 470.400
Laboratorium Lingkungan Hidup 150/UV700G(K9430ER)4PIECES
1323 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595576 9.1.2.18.02.08.007.00129 Spare Part Horiba OPSA Roller Opsa-150/UV700G (K9430EN) Set 1.181.250
Laboratorium Lingkungan Hidup
1324 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595575 9.1.2.18.02.08.007.00128 Spare Part Horiba OPSA Seal Washer Opsa-150/UV700G Spare Set 2.344.650
Laboratorium Lingkungan Hidup Part (K9430ES)
1325 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595574 9.1.2.18.02.08.007.00127 Spareparts Horiba OPSA V-Ring A 2 PCS/Set OPSA 150 Set 312.900
Laboratorium Lingkungan Hidup
1326 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595573 9.1.2.18.02.08.007.00126 kalibrasi peralatan online monitoring sistem Preverentif Maintenance Per Visit By a Kegiatan 10.500.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (Onlimo) PGS Tecnichian
1327 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595572 9.1.2.18.02.08.007.00125 Validasi Peralatan Online Monitoring Sistem Checking And Validity By Third Party Kegiatan 31.500.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (onlimo) (Testing Laboratorium)
1328 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595571 9.1.2.18.02.08.007.00124 Spare Part Horiba HC-200NH 3200588833 Standard Solution 100mg/L Liter 12.285.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (l-NH100)
1329 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595570 9.1.2.18.02.08.007.00123 Spare Part Horiba HC-200NH 3200588832 Standard Solution 10ml/L (L- Liter 12.285.000
Laboratorium Lingkungan Hidup NH-10)
1330 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595569 9.1.2.18.02.08.007.00122 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576501 Reference Elektrode Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7211)
1331 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595568 9.1.2.18.02.08.007.00121 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576506 Pottasium Ion Sensor Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7692)
1332 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595567 9.1.2.18.02.08.007.00120 Spare Part Horibo HC-200NH 3200576504 Ammonia Ion Sensor Chip Set 20.475.000
Laboratorium Lingkungan Hidup (#7691)
1333 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595566 9.1.2.18.02.08.007.00119 Spare Part Horiba HC-200NH 3200576508 Ammonia Sensor: Am-2000 Meter 93.922.500
Laboratorium Lingkungan Hidup cable leght 10m
1334 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595565 9.1.2.18.02.08.007.00118 Spare Part Horiba U-53 #330 #200043641 Liter 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup
1335 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595563 9.1.2.18.02.08.007.00116 Spare Part Horiba U-53 #306 3200170938 Internal Solution for Set 1.344.000
Laboratorium Lingkungan Hidup DO: 306
1336 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595562 9.1.2.18.02.08.007.00115 Spare Part Horiba U-53 #160-22 3200043617 ORP Standar Pak 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Powder: 160-22 (258-mv, 10pack)
1337 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595561 9.1.2.18.02.08.007.00114 Spare Part Horiba U-53 #160-51 3200043618 ORP Standard Pak 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Powder: 160-51 (89mV, 10 pack)
1338 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595560 9.1.2.18.02.08.007.00113 Spare Part Horiba U-53 #100-9 3200043636 pH 9 Standar Liter 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution: 100-9 (500ml)
1339 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595559 9.1.2.18.02.08.007.00112 Spare Part Horiba U-53 #100-7 3200043637 pH 7 Standar Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution 100-7 (500ml)
1340 9.1.2.18.02.08.007 Beban Pemeliharaan Alat 5595558 9.1.2.18.02.08.007.00111 Spare Part Horiba U-53 #100-4 3200043637 pH 7 Standar Set 1.050.000
Laboratorium Lingkungan Hidup Solution 100-4 (500 ml)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 328


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1341 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595586 9.1.2.18.02.08.009.00022 Pengujian dan Kalibrasi Electro Surgery Unit - Buah 348.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (ESU)/Couter
Dan Instrumentasi
1342 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595594 9.1.2.18.02.08.009.00030 Pengujian dan kalibrasi Ultrasonography (USG) - Buah 300.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1343 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595583 9.1.2.18.02.08.009.00019 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Rotator - Buah 144.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1344 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595595 9.1.2.18.02.08.009.00031 Pengujian dan kalibrasi Tensimeter - Buah 84.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (Sphygmomanometer)
Dan Instrumentasi
1345 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595596 9.1.2.18.02.08.009.00032 Pengujian dan Kalibrasi Sterilisator Kering - Buah 204.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1346 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595593 9.1.2.18.02.08.009.00029 Pengujian Nebulizer - Buah 228.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1347 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595597 9.1.2.18.02.08.009.00033 Pengujian dan Kalibrasi Alat Hisap Medik (Suction - Buah 144.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi Pump)
Dan Instrumentasi
1348 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595598 9.1.2.18.02.08.009.00034 Pengujian dan Kalibrasi Autoclave - Buah 312.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1349 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595599 9.1.2.18.02.08.009.00035 Pengujian dan Kalibrasi Blood Pressure Monitor - Buah 162.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi (BPM) / Non Infasive Blood Pressure Monitor
Dan Instrumentasi (NIBP) / Tensimeter digital
1350 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595590 9.1.2.18.02.08.009.00026 Pengujian dan Kalibrasi Inkubator Perawatan (Bayi) - Buah 324.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1351 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595591 9.1.2.18.02.08.009.00027 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Refrigerator - Buah 252.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1352 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595592 9.1.2.18.02.08.009.00028 Pengujian dan Kalibrasi Oven - Buah 396.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1353 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595589 9.1.2.18.02.08.009.00025 Pengujian dan Kalibrasi Infant Warmer - Buah 240.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1354 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595588 9.1.2.18.02.08.009.00024 Pengujian dan Kalibrasi Fetal Detector/Doppler - Buah 156.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 329


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1355 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595587 9.1.2.18.02.08.009.00023 Pengujian dan Kalibrasi Electrocardiograph (ECG) - Buah 180.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1356 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595584 9.1.2.18.02.08.009.00020 Pengujian Portable Oxygen Concentrator - Buah 288.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1357 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595600 9.1.2.18.02.08.009.00036 Pengujian dan Kalibrasi Centrifuge - Buah 240.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1358 9.1.2.18.02.08.009 Beban Pemeliharaan Alat 5595585 9.1.2.18.02.08.009.00021 Pengujian dan Kalibrasi Dental Unit - Unit 168.000
Laboratorium Standarisasi Kalibrasi
Dan Instrumentasi
1359 9.1.2.18.02.10.001 Beban Pemeliharaan Komputer Unit 5592577 9.1.2.18.02.10.001.00001 Biaya Pemeliharaan Personal Computer/Notebook Unit / Tahun 730.000

1360 9.1.2.18.02.10.002 Beban Pemeliharaan Peralatan 5592576 9.1.2.18.02.10.002.00001 Biaya Pemeliharaan Printer Unit / Tahun 690.000
Komputer
1361 9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5595601 9.1.2.18.03.04.006.00086 Palang Pintu Otomatis Otomatis Unit 16.550.000
kusen)
1362 9.1.2.18.04.02.001 Pekerjaan Selokan & Saluran Air 5595602 9.1.2.18.04.02.001.00003 Kegiatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan se Kab. Takalar Kegiatan 256.200.000
Kelurahan
1363 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592568 9.1.2.18.05.01.001.00069 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.K.I Jakarta M2/Tahun 206.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1364 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592567 9.1.2.18.05.01.001.00068 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Sulawesi Selatan M2/Tahun 209.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1365 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592569 9.1.2.18.05.01.001.00070 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.I Yogyakarta M2/Tahun 168.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1366 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595608 9.1.2.18.05.01.001.00082 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau SULAWESI SELATAN m2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri
1367 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592570 9.1.2.18.05.01.001.00071 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak Sulawesi Selatan M2/Tahun 190.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1368 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592571 9.1.2.18.05.01.001.00072 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak D.K.I Jakarta M2/Tahun 153.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1369 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592572 9.1.2.18.05.01.001.00073 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan Tidak D.I Yogyakarta M2/Tahun 97.000
Tetap Lainnya Bertingkat
1370 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592573 9.1.2.18.05.01.001.00074 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau Sulawesi Selatan M2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1371 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595606 9.1.2.18.05.01.001.00080 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.I. YOGYAKARTA m2/Tahun 168.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1372 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595605 9.1.2.18.05.01.001.00079 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan SULAWESI SELATAN m2/Tahun 209.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1373 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595604 9.1.2.18.05.01.001.00078 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.K.I. JAKARTA m2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 330


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1374 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595603 9.1.2.18.05.01.001.00077 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.I. YOGYAKARTA m2/Tahun 10.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor Dalam Negeri
1375 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592574 9.1.2.18.05.01.001.00075 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.K.I Jakarta M2/Tahun 11.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1376 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5592575 9.1.2.18.05.01.001.00076 Biaya Pemeliharaan Halaman Gedung atau D.I Yogyakarta M2/Tahun 10.000
Tetap Lainnya Bangunan Kantor
1377 9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan Aset 5595607 9.1.2.18.05.01.001.00081 Biaya Pemeliharaan Gedung atau Bangunan D.K.I. JAKARTA m2/Tahun 206.000
Tetap Lainnya Bertingkat Dalam Negeri
1378 9.1.2.19.01.01.001 Beban Jasa Konsultansi Penelitian 5595609 9.1.2.19.01.01.001.00002 Biaya Pengujian Sampel Pangan DAK Non Fisik Paket 2.440.000

1379 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625862 9.1.2.19.02.01.001.00229 Biaya Perencanaan Teknis 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 23.650.000

1380 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625863 9.1.2.19.02.01.001.00230 Biaya Perencanaan Teknis 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 25.800.000

1381 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625864 9.1.2.19.02.01.001.00231 Biaya Perencanaan Teknis 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 27.950.000

1382 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625865 9.1.2.19.02.01.001.00232 Biaya Perencanaan Teknis 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 30.100.000

1383 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625866 9.1.2.19.02.01.001.00233 Biaya Perencanaan Teknis 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 32.250.000

1384 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625867 9.1.2.19.02.01.001.00234 Biaya Perencanaan Teknis 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 34.400.000

1385 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625868 9.1.2.19.02.01.001.00235 Biaya Perencanaan Teknis 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 36.550.000

1386 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625869 9.1.2.19.02.01.001.00236 Biaya Perencanaan Teknis 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 38.700.000

1387 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625870 9.1.2.19.02.01.001.00237 Biaya Perencanaan Teknis 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 40.850.000

1388 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625871 9.1.2.19.02.01.001.00238 Biaya Perencanaan Teknis 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 43.000.000

1389 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625872 9.1.2.19.02.01.001.00239 Biaya Perencanaan Teknis 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 45.150.000

1390 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625873 9.1.2.19.02.01.001.00240 Biaya Perencanaan Teknis 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 41.800.000

1391 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625874 9.1.2.19.02.01.001.00241 Biaya Perencanaan Teknis 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 43.700.000

1392 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625875 9.1.2.19.02.01.001.00242 Biaya Perencanaan Teknis 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 45.600.000

1393 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625876 9.1.2.19.02.01.001.00243 Biaya Perencanaan Teknis 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 47.500.000

1394 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625877 9.1.2.19.02.01.001.00244 Biaya Perencanaan Teknis 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 49.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 331


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1395 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625878 9.1.2.19.02.01.001.00245 Biaya Perencanaan Teknis 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 51.300.000

1396 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626063 9.1.2.19.02.01.001.00430 Biaya Perencanaan Teknis 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 2.850.000.000

1397 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626062 9.1.2.19.02.01.001.00429 Biaya Perencanaan Teknis 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 2.700.000.000

1398 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625879 9.1.2.19.02.01.001.00246 Biaya Perencanaan Teknis 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 53.200.000

1399 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625880 9.1.2.19.02.01.001.00247 Biaya Perencanaan Teknis 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 55.100.000

1400 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625881 9.1.2.19.02.01.001.00248 Biaya Perencanaan Teknis 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 57.000.000

1401 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626061 9.1.2.19.02.01.001.00428 Biaya Perencanaan Teknis 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 450.000.000

1402 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625882 9.1.2.19.02.01.001.00249 Biaya Perencanaan Teknis 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 58.900.000

1403 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668263 9.1.2.19.02.01.001.00434 Biaya Perencanaan Teknis 17500000001 S/D 18000000000 Paket 540.000.000

1404 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625883 9.1.2.19.02.01.001.00250 Biaya Perencanaan Teknis 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 60.800.000

1405 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625884 9.1.2.19.02.01.001.00251 Biaya Perencanaan Teknis 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 62.700.000

1406 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668260 9.1.2.19.02.01.001.00433 Biaya Perencanaan Teknis 17000000001 S/D 17500000000 Paket 525.000.000

1407 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625885 9.1.2.19.02.01.001.00252 Biaya Perencanaan Teknis 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 64.600.000

1408 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625886 9.1.2.19.02.01.001.00253 Biaya Perencanaan Teknis 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 66.500.000

1409 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5668257 9.1.2.19.02.01.001.00432 Biaya Perencanaan Teknis 16500000001 S/D 17000000000 Paket 510.000.000

1410 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625887 9.1.2.19.02.01.001.00254 Biaya Perencanaan Teknis 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 68.400.000

1411 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625888 9.1.2.19.02.01.001.00255 Biaya Perencanaan Teknis 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 70.300.000

1412 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626060 9.1.2.19.02.01.001.00427 Biaya Perencanaan Teknis 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 435.000.000

1413 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626059 9.1.2.19.02.01.001.00426 Biaya Perencanaan Teknis 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 420.000.000

1414 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626058 9.1.2.19.02.01.001.00425 Biaya Perencanaan Teknis 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 405.000.000

1415 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625889 9.1.2.19.02.01.001.00256 Biaya Perencanaan Teknis 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 72.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 332


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1416 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625890 9.1.2.19.02.01.001.00257 Biaya Perencanaan Teknis 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 74.100.000

1417 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626057 9.1.2.19.02.01.001.00424 Biaya Perencanaan Teknis 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 390.000.000

1418 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626056 9.1.2.19.02.01.001.00423 Biaya Perencanaan Teknis 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 375.000.000

1419 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626055 9.1.2.19.02.01.001.00422 Biaya Perencanaan Teknis 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 360.000.000

1420 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626054 9.1.2.19.02.01.001.00421 Biaya Perencanaan Teknis 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 345.000.000

1421 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626053 9.1.2.19.02.01.001.00420 Biaya Perencanaan Teknis 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 330.000.000

1422 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626052 9.1.2.19.02.01.001.00419 Biaya Perencanaan Teknis 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 315.000.000

1423 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626051 9.1.2.19.02.01.001.00418 Biaya Perencanaan Teknis 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 320.000.000

1424 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626050 9.1.2.19.02.01.001.00417 Biaya Perencanaan Teknis 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 318.400.000

1425 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626049 9.1.2.19.02.01.001.00416 Biaya Perencanaan Teknis 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 316.800.000

1426 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626048 9.1.2.19.02.01.001.00415 Biaya Perencanaan Teknis 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 315.200.000

1427 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626047 9.1.2.19.02.01.001.00414 Biaya Perencanaan Teknis 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 313.600.000

1428 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626046 9.1.2.19.02.01.001.00413 Biaya Perencanaan Teknis 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 312.000.000

1429 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626045 9.1.2.19.02.01.001.00412 Biaya Perencanaan Teknis 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 310.400.000

1430 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626044 9.1.2.19.02.01.001.00411 Biaya Perencanaan Teknis 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 308.800.000

1431 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626043 9.1.2.19.02.01.001.00410 Biaya Perencanaan Teknis 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 307.200.000

1432 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626042 9.1.2.19.02.01.001.00409 Biaya Perencanaan Teknis 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 305.600.000

1433 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626041 9.1.2.19.02.01.001.00408 Biaya Perencanaan Teknis 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 304.000.000

1434 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626040 9.1.2.19.02.01.001.00407 Biaya Perencanaan Teknis 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 302.400.000

1435 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626039 9.1.2.19.02.01.001.00406 Biaya Perencanaan Teknis 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 300.800.000

1436 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626038 9.1.2.19.02.01.001.00405 Biaya Perencanaan Teknis 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 299.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 333


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1437 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626037 9.1.2.19.02.01.001.00404 Biaya Perencanaan Teknis 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 297.600.000

1438 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626036 9.1.2.19.02.01.001.00403 Biaya Perencanaan Teknis 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 296.000.000

1439 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626035 9.1.2.19.02.01.001.00402 Biaya Perencanaan Teknis 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 294.400.000

1440 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626034 9.1.2.19.02.01.001.00401 Biaya Perencanaan Teknis 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 292.800.000

1441 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625891 9.1.2.19.02.01.001.00258 Biaya Perencanaan Teknis 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 76.000.000

1442 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626033 9.1.2.19.02.01.001.00400 Biaya Perencanaan Teknis 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 291.200.000

1443 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626032 9.1.2.19.02.01.001.00399 Biaya Perencanaan Teknis 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 289.600.000

1444 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625893 9.1.2.19.02.01.001.00260 Biaya Perencanaan Teknis 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 79.800.000

1445 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625892 9.1.2.19.02.01.001.00259 Biaya Perencanaan Teknis 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 77.900.000

1446 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626031 9.1.2.19.02.01.001.00398 Biaya Perencanaan Teknis 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 288.000.000

1447 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626030 9.1.2.19.02.01.001.00397 Biaya Perencanaan Teknis 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 286.400.000

1448 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626029 9.1.2.19.02.01.001.00396 Biaya Perencanaan Teknis 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 284.800.000

1449 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626028 9.1.2.19.02.01.001.00395 Biaya Perencanaan Teknis 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 283.200.000

1450 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626027 9.1.2.19.02.01.001.00394 Biaya Perencanaan Teknis 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 281.600.000

1451 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626026 9.1.2.19.02.01.001.00393 Biaya Perencanaan Teknis 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 280.000.000

1452 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626025 9.1.2.19.02.01.001.00392 Biaya Perencanaan Teknis 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 278.400.000

1453 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626024 9.1.2.19.02.01.001.00391 Biaya Perencanaan Teknis 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 276.800.000

1454 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626023 9.1.2.19.02.01.001.00390 Biaya Perencanaan Teknis 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 275.200.000

1455 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626022 9.1.2.19.02.01.001.00389 Biaya Perencanaan Teknis 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 273.600.000

1456 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626021 9.1.2.19.02.01.001.00388 Biaya Perencanaan Teknis 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 272.000.000

1457 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626020 9.1.2.19.02.01.001.00387 Biaya Perencanaan Teknis 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 270.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 334


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1458 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626019 9.1.2.19.02.01.001.00386 Biaya Perencanaan Teknis 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 268.800.000

1459 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626018 9.1.2.19.02.01.001.00385 Biaya Perencanaan Teknis 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 267.200.000

1460 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626017 9.1.2.19.02.01.001.00384 Biaya Perencanaan Teknis 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 265.600.000

1461 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626016 9.1.2.19.02.01.001.00383 Biaya Perencanaan Teknis 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 264.000.000

1462 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626015 9.1.2.19.02.01.001.00382 Biaya Perencanaan Teknis 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 262.400.000

1463 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626014 9.1.2.19.02.01.001.00381 Biaya Perencanaan Teknis 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 260.800.000

1464 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626013 9.1.2.19.02.01.001.00380 Biaya Perencanaan Teknis 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 259.200.000

1465 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626012 9.1.2.19.02.01.001.00379 Biaya Perencanaan Teknis 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 257.600.000

1466 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626011 9.1.2.19.02.01.001.00378 Biaya Perencanaan Teknis 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 256.000.000

1467 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626010 9.1.2.19.02.01.001.00377 Biaya Perencanaan Teknis 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 254.400.000

1468 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626009 9.1.2.19.02.01.001.00376 Biaya Perencanaan Teknis 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 252.800.000

1469 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626008 9.1.2.19.02.01.001.00375 Biaya Perencanaan Teknis 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 251.200.000

1470 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626007 9.1.2.19.02.01.001.00374 Biaya Perencanaan Teknis 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 249.600.000

1471 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626006 9.1.2.19.02.01.001.00373 Biaya Perencanaan Teknis 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 248.000.000

1472 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626005 9.1.2.19.02.01.001.00372 Biaya Perencanaan Teknis 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 246.400.000

1473 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626004 9.1.2.19.02.01.001.00371 Biaya Perencanaan Teknis 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 244.800.000

1474 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626003 9.1.2.19.02.01.001.00370 Biaya Perencanaan Teknis 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 243.200.000

1475 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626002 9.1.2.19.02.01.001.00369 Biaya Perencanaan Teknis 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 241.600.000

1476 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626001 9.1.2.19.02.01.001.00368 Biaya Perencanaan Teknis 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 240.000.000

1477 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5626000 9.1.2.19.02.01.001.00367 Biaya Perencanaan Teknis 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 238.400.000

1478 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625999 9.1.2.19.02.01.001.00366 Biaya Perencanaan Teknis 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 236.800.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 335


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1479 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625998 9.1.2.19.02.01.001.00365 Biaya Perencanaan Teknis 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 235.200.000

1480 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625997 9.1.2.19.02.01.001.00364 Biaya Perencanaan Teknis 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 233.600.000

1481 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625996 9.1.2.19.02.01.001.00363 Biaya Perencanaan Teknis 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 232.000.000

1482 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625995 9.1.2.19.02.01.001.00362 Biaya Perencanaan Teknis 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 230.400.000

1483 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625994 9.1.2.19.02.01.001.00361 Biaya Perencanaan Teknis 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 228.800.000

1484 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625993 9.1.2.19.02.01.001.00360 Biaya Perencanaan Teknis 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 227.200.000

1485 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625992 9.1.2.19.02.01.001.00359 Biaya Perencanaan Teknis 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 225.600.000

1486 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625991 9.1.2.19.02.01.001.00358 Biaya Perencanaan Teknis 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 224.000.000

1487 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625990 9.1.2.19.02.01.001.00357 Biaya Perencanaan Teknis 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 222.400.000

1488 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625989 9.1.2.19.02.01.001.00356 Biaya Perencanaan Teknis 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 220.800.000

1489 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625988 9.1.2.19.02.01.001.00355 Biaya Perencanaan Teknis 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 219.200.000

1490 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625987 9.1.2.19.02.01.001.00354 Biaya Perencanaan Teknis 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 217.600.000

1491 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625986 9.1.2.19.02.01.001.00353 Biaya Perencanaan Teknis 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 216.000.000

1492 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625985 9.1.2.19.02.01.001.00352 Biaya Perencanaan Teknis 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 214.400.000

1493 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625984 9.1.2.19.02.01.001.00351 Biaya Perencanaan Teknis 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 212.800.000

1494 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625894 9.1.2.19.02.01.001.00261 Biaya Perencanaan Teknis 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 81.700.000

1495 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625895 9.1.2.19.02.01.001.00262 Biaya Perencanaan Teknis 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 83.600.000

1496 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625896 9.1.2.19.02.01.001.00263 Biaya Perencanaan Teknis 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 85.500.000

1497 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625897 9.1.2.19.02.01.001.00264 Biaya Perencanaan Teknis 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 87.400.000

1498 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625898 9.1.2.19.02.01.001.00265 Biaya Perencanaan Teknis 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 89.300.000

1499 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625899 9.1.2.19.02.01.001.00266 Biaya Perencanaan Teknis 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 91.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 336


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1500 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625900 9.1.2.19.02.01.001.00267 Biaya Perencanaan Teknis 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 93.100.000

1501 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625901 9.1.2.19.02.01.001.00268 Biaya Perencanaan Teknis 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 95.000.000

1502 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625902 9.1.2.19.02.01.001.00269 Biaya Perencanaan Teknis 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 89.250.000

1503 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625903 9.1.2.19.02.01.001.00270 Biaya Perencanaan Teknis 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 91.000.000

1504 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625904 9.1.2.19.02.01.001.00271 Biaya Perencanaan Teknis 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 92.750.000

1505 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625905 9.1.2.19.02.01.001.00272 Biaya Perencanaan Teknis 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 94.500.000

1506 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625906 9.1.2.19.02.01.001.00273 Biaya Perencanaan Teknis 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 96.250.000

1507 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625907 9.1.2.19.02.01.001.00274 Biaya Perencanaan Teknis 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 98.000.000

1508 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625908 9.1.2.19.02.01.001.00275 Biaya Perencanaan Teknis 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 99.750.000

1509 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625909 9.1.2.19.02.01.001.00276 Biaya Perencanaan Teknis 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 101.500.000

1510 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625910 9.1.2.19.02.01.001.00277 Biaya Perencanaan Teknis 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 103.250.000

1511 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625911 9.1.2.19.02.01.001.00278 Biaya Perencanaan Teknis 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 105.000.000

1512 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625912 9.1.2.19.02.01.001.00279 Biaya Perencanaan Teknis 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 106.750.000

1513 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625913 9.1.2.19.02.01.001.00280 Biaya Perencanaan Teknis 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 108.500.000

1514 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625914 9.1.2.19.02.01.001.00281 Biaya Perencanaan Teknis 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 110.250.000

1515 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625915 9.1.2.19.02.01.001.00282 Biaya Perencanaan Teknis 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 112.000.000

1516 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625916 9.1.2.19.02.01.001.00283 Biaya Perencanaan Teknis 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 113.750.000

1517 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625917 9.1.2.19.02.01.001.00284 Biaya Perencanaan Teknis 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 115.500.000

1518 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625918 9.1.2.19.02.01.001.00285 Biaya Perencanaan Teknis 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 117.250.000

1519 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625919 9.1.2.19.02.01.001.00286 Biaya Perencanaan Teknis 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 119.000.000

1520 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625920 9.1.2.19.02.01.001.00287 Biaya Perencanaan Teknis 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 120.750.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 337


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1521 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625921 9.1.2.19.02.01.001.00288 Biaya Perencanaan Teknis 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 122.500.000

1522 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625922 9.1.2.19.02.01.001.00289 Biaya Perencanaan Teknis 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 124.250.000

1523 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625923 9.1.2.19.02.01.001.00290 Biaya Perencanaan Teknis 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 126.000.000

1524 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625924 9.1.2.19.02.01.001.00291 Biaya Perencanaan Teknis 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 127.750.000

1525 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625925 9.1.2.19.02.01.001.00292 Biaya Perencanaan Teknis 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 129.500.000

1526 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625926 9.1.2.19.02.01.001.00293 Biaya Perencanaan Teknis 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 131.250.000

1527 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625927 9.1.2.19.02.01.001.00294 Biaya Perencanaan Teknis 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 133.000.000

1528 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625928 9.1.2.19.02.01.001.00295 Biaya Perencanaan Teknis 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 134.750.000

1529 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625929 9.1.2.19.02.01.001.00296 Biaya Perencanaan Teknis 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 136.500.000

1530 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625930 9.1.2.19.02.01.001.00297 Biaya Perencanaan Teknis 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 138.250.000

1531 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625931 9.1.2.19.02.01.001.00298 Biaya Perencanaan Teknis 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 140.000.000

1532 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625932 9.1.2.19.02.01.001.00299 Biaya Perencanaan Teknis 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 141.750.000

1533 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625933 9.1.2.19.02.01.001.00300 Biaya Perencanaan Teknis 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 143.500.000

1534 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625934 9.1.2.19.02.01.001.00301 Biaya Perencanaan Teknis 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 145.250.000

1535 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625935 9.1.2.19.02.01.001.00302 Biaya Perencanaan Teknis 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 147.000.000

1536 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625936 9.1.2.19.02.01.001.00303 Biaya Perencanaan Teknis 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 148.750.000

1537 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625937 9.1.2.19.02.01.001.00304 Biaya Perencanaan Teknis 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 150.500.000

1538 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625938 9.1.2.19.02.01.001.00305 Biaya Perencanaan Teknis 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 152.250.000

1539 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625939 9.1.2.19.02.01.001.00306 Biaya Perencanaan Teknis 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 154.000.000

1540 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625940 9.1.2.19.02.01.001.00307 Biaya Perencanaan Teknis 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 155.750.000

1541 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625941 9.1.2.19.02.01.001.00308 Biaya Perencanaan Teknis 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 157.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 338


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1542 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625942 9.1.2.19.02.01.001.00309 Biaya Perencanaan Teknis 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 159.250.000

1543 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625943 9.1.2.19.02.01.001.00310 Biaya Perencanaan Teknis 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 161.000.000

1544 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625944 9.1.2.19.02.01.001.00311 Biaya Perencanaan Teknis 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 162.750.000

1545 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625945 9.1.2.19.02.01.001.00312 Biaya Perencanaan Teknis 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 164.500.000

1546 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625946 9.1.2.19.02.01.001.00313 Biaya Perencanaan Teknis 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 166.250.000

1547 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625947 9.1.2.19.02.01.001.00314 Biaya Perencanaan Teknis 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 168.000.000

1548 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625948 9.1.2.19.02.01.001.00315 Biaya Perencanaan Teknis 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 169.750.000

1549 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625949 9.1.2.19.02.01.001.00316 Biaya Perencanaan Teknis 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 171.500.000

1550 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625950 9.1.2.19.02.01.001.00317 Biaya Perencanaan Teknis 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 173.250.000

1551 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625951 9.1.2.19.02.01.001.00318 Biaya Perencanaan Teknis 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 175.000.000

1552 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625952 9.1.2.19.02.01.001.00319 Biaya Perencanaan Teknis 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 161.600.000

1553 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625953 9.1.2.19.02.01.001.00320 Biaya Perencanaan Teknis 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 163.200.000

1554 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625954 9.1.2.19.02.01.001.00321 Biaya Perencanaan Teknis 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 164.800.000

1555 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625955 9.1.2.19.02.01.001.00322 Biaya Perencanaan Teknis 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 166.400.000

1556 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625956 9.1.2.19.02.01.001.00323 Biaya Perencanaan Teknis 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 168.000.000

1557 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625957 9.1.2.19.02.01.001.00324 Biaya Perencanaan Teknis 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 169.600.000

1558 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625958 9.1.2.19.02.01.001.00325 Biaya Perencanaan Teknis 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 171.200.000

1559 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625959 9.1.2.19.02.01.001.00326 Biaya Perencanaan Teknis 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 172.800.000

1560 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625960 9.1.2.19.02.01.001.00327 Biaya Perencanaan Teknis 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 174.400.000

1561 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625961 9.1.2.19.02.01.001.00328 Biaya Perencanaan Teknis 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 176.000.000

1562 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625962 9.1.2.19.02.01.001.00329 Biaya Perencanaan Teknis 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 177.600.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 339


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1563 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625963 9.1.2.19.02.01.001.00330 Biaya Perencanaan Teknis 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 179.200.000

1564 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625964 9.1.2.19.02.01.001.00331 Biaya Perencanaan Teknis 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 180.800.000

1565 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625965 9.1.2.19.02.01.001.00332 Biaya Perencanaan Teknis 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 182.400.000

1566 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5627706 9.1.2.19.02.01.001.00431 Biaya Perencanaan Teknis 16.000.000.001 S/D 16.500.000.000 Paket 495.000.000

1567 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625966 9.1.2.19.02.01.001.00333 Biaya Perencanaan Teknis 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 184.000.000

1568 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625967 9.1.2.19.02.01.001.00334 Biaya Perencanaan Teknis 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 185.600.000

1569 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625968 9.1.2.19.02.01.001.00335 Biaya Perencanaan Teknis 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 187.200.000

1570 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625969 9.1.2.19.02.01.001.00336 Biaya Perencanaan Teknis 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 188.800.000

1571 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625970 9.1.2.19.02.01.001.00337 Biaya Perencanaan Teknis 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 190.400.000

1572 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625971 9.1.2.19.02.01.001.00338 Biaya Perencanaan Teknis 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 192.000.000

1573 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625972 9.1.2.19.02.01.001.00339 Biaya Perencanaan Teknis 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 193.600.000

1574 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625973 9.1.2.19.02.01.001.00340 Biaya Perencanaan Teknis 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 195.200.000

1575 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625974 9.1.2.19.02.01.001.00341 Biaya Perencanaan Teknis 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 196.800.000

1576 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625975 9.1.2.19.02.01.001.00342 Biaya Perencanaan Teknis 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 198.400.000

1577 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625976 9.1.2.19.02.01.001.00343 Biaya Perencanaan Teknis 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 200.000.000

1578 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625977 9.1.2.19.02.01.001.00344 Biaya Perencanaan Teknis 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 201.600.000

1579 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625978 9.1.2.19.02.01.001.00345 Biaya Perencanaan Teknis 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 203.200.000

1580 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625979 9.1.2.19.02.01.001.00346 Biaya Perencanaan Teknis 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 204.800.000

1581 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625980 9.1.2.19.02.01.001.00347 Biaya Perencanaan Teknis 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 206.400.000

1582 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625981 9.1.2.19.02.01.001.00348 Biaya Perencanaan Teknis 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 208.000.000

1583 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625982 9.1.2.19.02.01.001.00349 Biaya Perencanaan Teknis 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 209.600.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 340


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1584 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625983 9.1.2.19.02.01.001.00350 Biaya Perencanaan Teknis 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 211.200.000

1585 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625852 9.1.2.19.02.01.001.00219 Biaya Perencanaan Teknis 0 S/D 50.000.000 Paket 2.500.000

1586 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625853 9.1.2.19.02.01.001.00220 Biaya Perencanaan Teknis 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 5.000.000

1587 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625854 9.1.2.19.02.01.001.00221 Biaya Perencanaan Teknis 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 7.500.000

1588 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625855 9.1.2.19.02.01.001.00222 Biaya Perencanaan Teknis 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 10.000.000

1589 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625856 9.1.2.19.02.01.001.00223 Biaya Perencanaan Teknis 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 12.500.000

1590 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625857 9.1.2.19.02.01.001.00224 Biaya Perencanaan Teknis 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 13.290.000

1591 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625858 9.1.2.19.02.01.001.00225 Biaya Perencanaan Teknis 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 15.505.000

1592 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625859 9.1.2.19.02.01.001.00226 Biaya Perencanaan Teknis 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 17.720.000

1593 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625860 9.1.2.19.02.01.001.00227 Biaya Perencanaan Teknis 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 19.935.000

1594 9.1.2.19.02.01.001 Beban Jasa Konsultansi Perencanaan 5625861 9.1.2.19.02.01.001.00228 Biaya Perencanaan Teknis 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 22.150.000

1595 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626176 9.1.2.19.03.01.001.00333 Biaya Pengawasan Teknis 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 127.125.000

1596 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626174 9.1.2.19.03.01.001.00331 Biaya Pengawasan Teknis 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 124.875.000

1597 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626173 9.1.2.19.03.01.001.00330 Biaya Pengawasan Teknis 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 123.750.000

1598 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626172 9.1.2.19.03.01.001.00329 Biaya Pengawasan Teknis 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 122.625.000

1599 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626171 9.1.2.19.03.01.001.00328 Biaya Pengawasan Teknis 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 121.500.000

1600 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626170 9.1.2.19.03.01.001.00327 Biaya Pengawasan Teknis 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 120.375.000

1601 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626169 9.1.2.19.03.01.001.00326 Biaya Pengawasan Teknis 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 119.250.000

1602 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626168 9.1.2.19.03.01.001.00325 Biaya Pengawasan Teknis 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 118.125.000

1603 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626167 9.1.2.19.03.01.001.00324 Biaya Pengawasan Teknis 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 117.000.000

1604 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626166 9.1.2.19.03.01.001.00323 Biaya Pengawasan Teknis 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 115.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 341


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1605 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626165 9.1.2.19.03.01.001.00322 Biaya Pengawasan Teknis 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 114.750.000

1606 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626164 9.1.2.19.03.01.001.00321 Biaya Pengawasan Teknis 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 113.625.000

1607 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626163 9.1.2.19.03.01.001.00320 Biaya Pengawasan Teknis 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 125.000.000

1608 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626162 9.1.2.19.03.01.001.00319 Biaya Pengawasan Teknis 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 123.750.000

1609 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626161 9.1.2.19.03.01.001.00318 Biaya Pengawasan Teknis 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 122.500.000

1610 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626160 9.1.2.19.03.01.001.00317 Biaya Pengawasan Teknis 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 121.250.000

1611 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626159 9.1.2.19.03.01.001.00316 Biaya Pengawasan Teknis 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 120.000.000

1612 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626158 9.1.2.19.03.01.001.00315 Biaya Pengawasan Teknis 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 118.750.000

1613 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626157 9.1.2.19.03.01.001.00314 Biaya Pengawasan Teknis 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 117.500.000

1614 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626156 9.1.2.19.03.01.001.00313 Biaya Pengawasan Teknis 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 116.250.000

1615 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626155 9.1.2.19.03.01.001.00312 Biaya Pengawasan Teknis 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 115.000.000

1616 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626154 9.1.2.19.03.01.001.00311 Biaya Pengawasan Teknis 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 113.750.000

1617 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626153 9.1.2.19.03.01.001.00310 Biaya Pengawasan Teknis 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 112.500.000

1618 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626152 9.1.2.19.03.01.001.00309 Biaya Pengawasan Teknis 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 111.250.000

1619 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626151 9.1.2.19.03.01.001.00308 Biaya Pengawasan Teknis 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 110.000.000

1620 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626150 9.1.2.19.03.01.001.00307 Biaya Pengawasan Teknis 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 108.750.000

1621 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626149 9.1.2.19.03.01.001.00306 Biaya Pengawasan Teknis 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 107.500.000

1622 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626148 9.1.2.19.03.01.001.00305 Biaya Pengawasan Teknis 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 106.250.000

1623 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626147 9.1.2.19.03.01.001.00304 Biaya Pengawasan Teknis 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 105.000.000

1624 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626146 9.1.2.19.03.01.001.00303 Biaya Pengawasan Teknis 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 103.750.000

1625 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626145 9.1.2.19.03.01.001.00302 Biaya Pengawasan Teknis 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 102.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 342


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1626 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626144 9.1.2.19.03.01.001.00301 Biaya Pengawasan Teknis 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 101.250.000

1627 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626143 9.1.2.19.03.01.001.00300 Biaya Pengawasan Teknis 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 100.000.000

1628 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626142 9.1.2.19.03.01.001.00299 Biaya Pengawasan Teknis 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 98.750.000

1629 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626141 9.1.2.19.03.01.001.00298 Biaya Pengawasan Teknis 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 97.500.000

1630 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626140 9.1.2.19.03.01.001.00297 Biaya Pengawasan Teknis 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 96.250.000

1631 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626139 9.1.2.19.03.01.001.00296 Biaya Pengawasan Teknis 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 95.000.000

1632 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626138 9.1.2.19.03.01.001.00295 Biaya Pengawasan Teknis 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 93.750.000

1633 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626137 9.1.2.19.03.01.001.00294 Biaya Pengawasan Teknis 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 92.500.000

1634 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626136 9.1.2.19.03.01.001.00293 Biaya Pengawasan Teknis 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 91.250.000

1635 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626135 9.1.2.19.03.01.001.00292 Biaya Pengawasan Teknis 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 90.000.000

1636 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626134 9.1.2.19.03.01.001.00291 Biaya Pengawasan Teknis 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 88.750.000

1637 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626133 9.1.2.19.03.01.001.00290 Biaya Pengawasan Teknis 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 87.500.000

1638 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626132 9.1.2.19.03.01.001.00289 Biaya Pengawasan Teknis 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 86.250.000

1639 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626131 9.1.2.19.03.01.001.00288 Biaya Pengawasan Teknis 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 85.000.000

1640 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626130 9.1.2.19.03.01.001.00287 Biaya Pengawasan Teknis 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 83.750.000

1641 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626129 9.1.2.19.03.01.001.00286 Biaya Pengawasan Teknis 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 82.500.000

1642 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626128 9.1.2.19.03.01.001.00285 Biaya Pengawasan Teknis 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 81.250.000

1643 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626197 9.1.2.19.03.01.001.00354 Biaya Pengawasan Teknis 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 150.750.000

1644 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626127 9.1.2.19.03.01.001.00284 Biaya Pengawasan Teknis 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 80.000.000

1645 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626126 9.1.2.19.03.01.001.00283 Biaya Pengawasan Teknis 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 78.750.000

1646 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626125 9.1.2.19.03.01.001.00282 Biaya Pengawasan Teknis 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 77.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 343


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1647 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626124 9.1.2.19.03.01.001.00281 Biaya Pengawasan Teknis 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 76.250.000

1648 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626123 9.1.2.19.03.01.001.00280 Biaya Pengawasan Teknis 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 75.000.000

1649 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626122 9.1.2.19.03.01.001.00279 Biaya Pengawasan Teknis 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 73.750.000

1650 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626121 9.1.2.19.03.01.001.00278 Biaya Pengawasan Teknis 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 72.500.000

1651 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626120 9.1.2.19.03.01.001.00277 Biaya Pengawasan Teknis 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 71.250.000

1652 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626119 9.1.2.19.03.01.001.00276 Biaya Pengawasan Teknis 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 70.000.000

1653 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626118 9.1.2.19.03.01.001.00275 Biaya Pengawasan Teknis 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 68.750.000

1654 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626117 9.1.2.19.03.01.001.00274 Biaya Pengawasan Teknis 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 67.500.000

1655 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626116 9.1.2.19.03.01.001.00273 Biaya Pengawasan Teknis 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 66.250.000

1656 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626115 9.1.2.19.03.01.001.00272 Biaya Pengawasan Teknis 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 65.000.000

1657 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626114 9.1.2.19.03.01.001.00271 Biaya Pengawasan Teknis 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 63.750.000

1658 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626113 9.1.2.19.03.01.001.00270 Biaya Pengawasan Teknis 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 70.000.000

1659 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626112 9.1.2.19.03.01.001.00269 Biaya Pengawasan Teknis 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 68.600.000

1660 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626111 9.1.2.19.03.01.001.00268 Biaya Pengawasan Teknis 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 67.200.000

1661 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626110 9.1.2.19.03.01.001.00267 Biaya Pengawasan Teknis 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 65.800.000

1662 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626109 9.1.2.19.03.01.001.00266 Biaya Pengawasan Teknis 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 64.400.000

1663 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626108 9.1.2.19.03.01.001.00265 Biaya Pengawasan Teknis 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 63.000.000

1664 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626107 9.1.2.19.03.01.001.00264 Biaya Pengawasan Teknis 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 61.600.000

1665 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626106 9.1.2.19.03.01.001.00263 Biaya Pengawasan Teknis 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 60.200.000

1666 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626105 9.1.2.19.03.01.001.00262 Biaya Pengawasan Teknis 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 58.800.000

1667 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626104 9.1.2.19.03.01.001.00261 Biaya Pengawasan Teknis 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 57.400.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 344


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1668 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626103 9.1.2.19.03.01.001.00260 Biaya Pengawasan Teknis 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 56.000.000

1669 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626102 9.1.2.19.03.01.001.00259 Biaya Pengawasan Teknis 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 54.600.000

1670 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626101 9.1.2.19.03.01.001.00258 Biaya Pengawasan Teknis 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 53.200.000

1671 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626100 9.1.2.19.03.01.001.00257 Biaya Pengawasan Teknis 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 51.800.000

1672 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626099 9.1.2.19.03.01.001.00256 Biaya Pengawasan Teknis 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 50.400.000

1673 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626098 9.1.2.19.03.01.001.00255 Biaya Pengawasan Teknis 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 49.000.000

1674 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626097 9.1.2.19.03.01.001.00254 Biaya Pengawasan Teknis 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 47.600.000

1675 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626096 9.1.2.19.03.01.001.00253 Biaya Pengawasan Teknis 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 46.200.000

1676 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626095 9.1.2.19.03.01.001.00252 Biaya Pengawasan Teknis 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 44.800.000

1677 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626094 9.1.2.19.03.01.001.00251 Biaya Pengawasan Teknis 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 43.400.000

1678 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626093 9.1.2.19.03.01.001.00250 Biaya Pengawasan Teknis 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 42.000.000

1679 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626092 9.1.2.19.03.01.001.00249 Biaya Pengawasan Teknis 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 40.600.000

1680 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626091 9.1.2.19.03.01.001.00248 Biaya Pengawasan Teknis 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 39.200.000

1681 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626090 9.1.2.19.03.01.001.00247 Biaya Pengawasan Teknis 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 37.800.000

1682 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626089 9.1.2.19.03.01.001.00246 Biaya Pengawasan Teknis 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 36.400.000

1683 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626088 9.1.2.19.03.01.001.00245 Biaya Pengawasan Teknis 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 35.000.000

1684 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626087 9.1.2.19.03.01.001.00244 Biaya Pengawasan Teknis 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 33.600.000

1685 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626086 9.1.2.19.03.01.001.00243 Biaya Pengawasan Teknis 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 32.200.000

1686 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626085 9.1.2.19.03.01.001.00242 Biaya Pengawasan Teknis 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 30.800.000

1687 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626084 9.1.2.19.03.01.001.00241 Biaya Pengawasan Teknis 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 29.400.000

1688 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626083 9.1.2.19.03.01.001.00240 Biaya Pengawasan Teknis 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 31.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 345


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1689 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626082 9.1.2.19.03.01.001.00239 Biaya Pengawasan Teknis 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 29.925.000

1690 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626081 9.1.2.19.03.01.001.00238 Biaya Pengawasan Teknis 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 28.350.000

1691 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626080 9.1.2.19.03.01.001.00237 Biaya Pengawasan Teknis 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 26.775.000

1692 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626079 9.1.2.19.03.01.001.00236 Biaya Pengawasan Teknis 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 25.200.000

1693 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626078 9.1.2.19.03.01.001.00235 Biaya Pengawasan Teknis 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 23.625.000

1694 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626077 9.1.2.19.03.01.001.00234 Biaya Pengawasan Teknis 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 22.050.000

1695 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626076 9.1.2.19.03.01.001.00233 Biaya Pengawasan Teknis 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 20.475.000

1696 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626075 9.1.2.19.03.01.001.00232 Biaya Pengawasan Teknis 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 18.900.000

1697 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626074 9.1.2.19.03.01.001.00231 Biaya Pengawasan Teknis 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 17.325.000

1698 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626073 9.1.2.19.03.01.001.00230 Biaya Pengawasan Teknis 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 16.500.000

1699 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626072 9.1.2.19.03.01.001.00229 Biaya Pengawasan Teknis 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 14.850.000

1700 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626071 9.1.2.19.03.01.001.00228 Biaya Pengawasan Teknis 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 13.200.000

1701 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626070 9.1.2.19.03.01.001.00227 Biaya Pengawasan Teknis 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 11.550.000

1702 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626069 9.1.2.19.03.01.001.00226 Biaya Pengawasan Teknis 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 9.900.000

1703 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626068 9.1.2.19.03.01.001.00225 Biaya Pengawasan Teknis 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 9.375.000

1704 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626067 9.1.2.19.03.01.001.00224 Biaya Pengawasan Teknis 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 7.500.000

1705 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626066 9.1.2.19.03.01.001.00223 Biaya Pengawasan Teknis 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 5.625.000

1706 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626065 9.1.2.19.03.01.001.00222 Biaya Pengawasan Teknis 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 3.750.000

1707 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626064 9.1.2.19.03.01.001.00221 Biaya Pengawasan Teknis 0 S/D 50.000.000 Paket 1.875.000

1708 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626198 9.1.2.19.03.01.001.00355 Biaya Pengawasan Teknis 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 151.875.000

1709 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5669010 9.1.2.19.03.01.001.00443 Biaya Pengawasan Teknis 16000000001 S/D 16500000000 Paket 330.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 346


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1710 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668293 9.1.2.19.03.01.001.00442 Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual DAK Bidang Jalan Paket 350.000.000
(Reguler) Kegiatan Penunjang Dak

1711 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626199 9.1.2.19.03.01.001.00356 Biaya Pengawasan Teknis 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 153.000.000

1712 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668262 9.1.2.19.03.01.001.00441 Biaya Pengawasan Teknis 17500000001 S/D 18000000000 Paket 360.000.000

1713 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626200 9.1.2.19.03.01.001.00357 Biaya Pengawasan Teknis 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 154.125.000

1714 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668259 9.1.2.19.03.01.001.00440 Biaya Pengawasan Teknis 17000000001 S/D 17500000000 Paket 350.000.000

1715 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626201 9.1.2.19.03.01.001.00358 Biaya Pengawasan Teknis 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 155.250.000

1716 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5668256 9.1.2.19.03.01.001.00439 Biaya Pengawasan Teknis 16500000001 S/D 17000000000 Paket 340.000.000

1717 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626202 9.1.2.19.03.01.001.00359 Biaya Pengawasan Teknis 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 156.375.000

1718 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626203 9.1.2.19.03.01.001.00360 Biaya Pengawasan Teknis 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 157.500.000

1719 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5644389 9.1.2.19.03.01.001.00438 Jasa Konsultan pengawas kegiatan Kontraktual DAK Bidang Air Minum ~ 4Org/Bln x Paket 176.000.000
(Reguler) Rp44.000.000
1720 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641969 9.1.2.19.03.01.001.00437 Pengawasan Teknis Pembangunan Gedung DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 250.000.000
Perpustakaan Daerah Kabupaten Takalar (DAK)

1721 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641758 9.1.2.19.03.01.001.00436 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Pengawasan Pengadaan Paket Perahu Paket 29.882.000
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Fiber 7-8 Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
1722 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5641757 9.1.2.19.03.01.001.00435 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Pengawasan Pengadaan Paket Perahu Paket 58.582.100
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Fiber 8-10 Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
1723 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626204 9.1.2.19.03.01.001.00361 Biaya Pengawasan Teknis 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 158.625.000

1724 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626205 9.1.2.19.03.01.001.00362 Biaya Pengawasan Teknis 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 159.750.000

1725 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626206 9.1.2.19.03.01.001.00363 Biaya Pengawasan Teknis 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 160.875.000

1726 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626207 9.1.2.19.03.01.001.00364 Biaya Pengawasan Teknis 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 162.000.000

1727 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626208 9.1.2.19.03.01.001.00365 Biaya Pengawasan Teknis 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 163.125.000

1728 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626209 9.1.2.19.03.01.001.00366 Biaya Pengawasan Teknis 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 164.250.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 347


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1729 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626210 9.1.2.19.03.01.001.00367 Biaya Pengawasan Teknis 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 165.375.000

1730 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626211 9.1.2.19.03.01.001.00368 Biaya Pengawasan Teknis 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 166.500.000

1731 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626212 9.1.2.19.03.01.001.00369 Biaya Pengawasan Teknis 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 167.625.000

1732 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626213 9.1.2.19.03.01.001.00370 Biaya Pengawasan Teknis 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 168.750.000

1733 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626214 9.1.2.19.03.01.001.00371 Biaya Pengawasan Teknis 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 169.875.000

1734 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626215 9.1.2.19.03.01.001.00372 Biaya Pengawasan Teknis 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 171.000.000

1735 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626216 9.1.2.19.03.01.001.00373 Biaya Pengawasan Teknis 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 172.125.000

1736 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626217 9.1.2.19.03.01.001.00374 Biaya Pengawasan Teknis 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 173.250.000

1737 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626218 9.1.2.19.03.01.001.00375 Biaya Pengawasan Teknis 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 174.375.000

1738 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626219 9.1.2.19.03.01.001.00376 Biaya Pengawasan Teknis 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 175.500.000

1739 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626220 9.1.2.19.03.01.001.00377 Biaya Pengawasan Teknis 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 176.625.000

1740 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626221 9.1.2.19.03.01.001.00378 Biaya Pengawasan Teknis 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 177.750.000

1741 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626222 9.1.2.19.03.01.001.00379 Biaya Pengawasan Teknis 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 178.875.000

1742 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626223 9.1.2.19.03.01.001.00380 Biaya Pengawasan Teknis 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 180.000.000

1743 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626224 9.1.2.19.03.01.001.00381 Biaya Pengawasan Teknis 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 181.125.000

1744 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626225 9.1.2.19.03.01.001.00382 Biaya Pengawasan Teknis 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 182.250.000

1745 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626226 9.1.2.19.03.01.001.00383 Biaya Pengawasan Teknis 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 183.375.000

1746 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626227 9.1.2.19.03.01.001.00384 Biaya Pengawasan Teknis 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 184.500.000

1747 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626228 9.1.2.19.03.01.001.00385 Biaya Pengawasan Teknis 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 185.625.000

1748 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626229 9.1.2.19.03.01.001.00386 Biaya Pengawasan Teknis 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 186.750.000

1749 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626230 9.1.2.19.03.01.001.00387 Biaya Pengawasan Teknis 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 187.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 348


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1750 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626231 9.1.2.19.03.01.001.00388 Biaya Pengawasan Teknis 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 189.000.000

1751 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626232 9.1.2.19.03.01.001.00389 Biaya Pengawasan Teknis 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 190.125.000

1752 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626233 9.1.2.19.03.01.001.00390 Biaya Pengawasan Teknis 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 191.250.000

1753 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626234 9.1.2.19.03.01.001.00391 Biaya Pengawasan Teknis 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 192.375.000

1754 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626235 9.1.2.19.03.01.001.00392 Biaya Pengawasan Teknis 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 193.500.000

1755 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626236 9.1.2.19.03.01.001.00393 Biaya Pengawasan Teknis 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 194.625.000

1756 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626237 9.1.2.19.03.01.001.00394 Biaya Pengawasan Teknis 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 195.750.000

1757 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626238 9.1.2.19.03.01.001.00395 Biaya Pengawasan Teknis 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 196.875.000

1758 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626239 9.1.2.19.03.01.001.00396 Biaya Pengawasan Teknis 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 198.000.000

1759 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626240 9.1.2.19.03.01.001.00397 Biaya Pengawasan Teknis 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 199.125.000

1760 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626241 9.1.2.19.03.01.001.00398 Biaya Pengawasan Teknis 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 200.250.000

1761 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626242 9.1.2.19.03.01.001.00399 Biaya Pengawasan Teknis 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 201.375.000

1762 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626243 9.1.2.19.03.01.001.00400 Biaya Pengawasan Teknis 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 202.500.000

1763 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626244 9.1.2.19.03.01.001.00401 Biaya Pengawasan Teknis 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 203.625.000

1764 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626245 9.1.2.19.03.01.001.00402 Biaya Pengawasan Teknis 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 204.750.000

1765 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626246 9.1.2.19.03.01.001.00403 Biaya Pengawasan Teknis 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 205.875.000

1766 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626247 9.1.2.19.03.01.001.00404 Biaya Pengawasan Teknis 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 207.000.000

1767 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626248 9.1.2.19.03.01.001.00405 Biaya Pengawasan Teknis 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 208.125.000

1768 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626249 9.1.2.19.03.01.001.00406 Biaya Pengawasan Teknis 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 209.250.000

1769 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626250 9.1.2.19.03.01.001.00407 Biaya Pengawasan Teknis 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 210.375.000

1770 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626251 9.1.2.19.03.01.001.00408 Biaya Pengawasan Teknis 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 211.500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 349


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1771 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626252 9.1.2.19.03.01.001.00409 Biaya Pengawasan Teknis 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 212.625.000

1772 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626253 9.1.2.19.03.01.001.00410 Biaya Pengawasan Teknis 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 213.750.000

1773 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626254 9.1.2.19.03.01.001.00411 Biaya Pengawasan Teknis 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 214.875.000

1774 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626255 9.1.2.19.03.01.001.00412 Biaya Pengawasan Teknis 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 216.000.000

1775 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626256 9.1.2.19.03.01.001.00413 Biaya Pengawasan Teknis 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 217.125.000

1776 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626257 9.1.2.19.03.01.001.00414 Biaya Pengawasan Teknis 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 218.250.000

1777 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626258 9.1.2.19.03.01.001.00415 Biaya Pengawasan Teknis 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 219.375.000

1778 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626259 9.1.2.19.03.01.001.00416 Biaya Pengawasan Teknis 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 220.500.000

1779 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626260 9.1.2.19.03.01.001.00417 Biaya Pengawasan Teknis 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 221.625.000

1780 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626261 9.1.2.19.03.01.001.00418 Biaya Pengawasan Teknis 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 222.750.000

1781 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626262 9.1.2.19.03.01.001.00419 Biaya Pengawasan Teknis 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 223.875.000

1782 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626263 9.1.2.19.03.01.001.00420 Biaya Pengawasan Teknis 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 225.000.000

1783 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626264 9.1.2.19.03.01.001.00421 Biaya Pengawasan Teknis 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 210.000.000

1784 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626265 9.1.2.19.03.01.001.00422 Biaya Pengawasan Teknis 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 220.000.000

1785 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626266 9.1.2.19.03.01.001.00423 Biaya Pengawasan Teknis 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 230.000.000

1786 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626267 9.1.2.19.03.01.001.00424 Biaya Pengawasan Teknis 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 240.000.000

1787 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626268 9.1.2.19.03.01.001.00425 Biaya Pengawasan Teknis 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 250.000.000

1788 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626269 9.1.2.19.03.01.001.00426 Biaya Pengawasan Teknis 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 260.000.000

1789 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626270 9.1.2.19.03.01.001.00427 Biaya Pengawasan Teknis 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 270.000.000

1790 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626271 9.1.2.19.03.01.001.00428 Biaya Pengawasan Teknis 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 280.000.000

1791 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626272 9.1.2.19.03.01.001.00429 Biaya Pengawasan Teknis 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 290.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 350


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1792 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626273 9.1.2.19.03.01.001.00430 Biaya Pengawasan Teknis 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 300.000.000

1793 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626274 9.1.2.19.03.01.001.00431 Biaya Pengawasan Teknis 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 1.800.000.000

1794 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626275 9.1.2.19.03.01.001.00432 Biaya Pengawasan Teknis 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 1.900.000.000

1795 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5630225 9.1.2.19.03.01.001.00433 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber (7-8 Meter) DAK Fisik Paket 27.140.000
Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
1796 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5630226 9.1.2.19.03.01.001.00434 Pengawasan Pengadaan Perahu Fiber (8-10 Meter) DAK Fisik Paket 57.240.000
Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
1797 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626196 9.1.2.19.03.01.001.00353 Biaya Pengawasan Teknis 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 149.625.000

1798 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626195 9.1.2.19.03.01.001.00352 Biaya Pengawasan Teknis 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 148.500.000

1799 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626194 9.1.2.19.03.01.001.00351 Biaya Pengawasan Teknis 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 147.375.000

1800 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626193 9.1.2.19.03.01.001.00350 Biaya Pengawasan Teknis 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 146.250.000

1801 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626192 9.1.2.19.03.01.001.00349 Biaya Pengawasan Teknis 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 145.125.000

1802 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626191 9.1.2.19.03.01.001.00348 Biaya Pengawasan Teknis 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 144.000.000

1803 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626190 9.1.2.19.03.01.001.00347 Biaya Pengawasan Teknis 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 142.875.000

1804 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626189 9.1.2.19.03.01.001.00346 Biaya Pengawasan Teknis 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 141.750.000

1805 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626188 9.1.2.19.03.01.001.00345 Biaya Pengawasan Teknis 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 140.625.000

1806 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626187 9.1.2.19.03.01.001.00344 Biaya Pengawasan Teknis 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 139.500.000

1807 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626186 9.1.2.19.03.01.001.00343 Biaya Pengawasan Teknis 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 138.375.000

1808 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626185 9.1.2.19.03.01.001.00342 Biaya Pengawasan Teknis 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 137.250.000

1809 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626184 9.1.2.19.03.01.001.00341 Biaya Pengawasan Teknis 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 136.125.000

1810 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626183 9.1.2.19.03.01.001.00340 Biaya Pengawasan Teknis 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 135.000.000

1811 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626182 9.1.2.19.03.01.001.00339 Biaya Pengawasan Teknis 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 133.875.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 351


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1812 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626181 9.1.2.19.03.01.001.00338 Biaya Pengawasan Teknis 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 132.750.000

1813 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626180 9.1.2.19.03.01.001.00337 Biaya Pengawasan Teknis 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 131.625.000

1814 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626179 9.1.2.19.03.01.001.00336 Biaya Pengawasan Teknis 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 130.500.000

1815 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626178 9.1.2.19.03.01.001.00335 Biaya Pengawasan Teknis 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 129.375.000

1816 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626177 9.1.2.19.03.01.001.00334 Biaya Pengawasan Teknis 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 128.250.000

1817 9.1.2.19.03.01.001 Beban Jasa Konsultansi Pengawasan 5626175 9.1.2.19.03.01.001.00332 Biaya Pengawasan Teknis 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 126.000.000

1818 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625814 9.1.2.19.04.01.001.00387 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.700.000.001 S/D 8.750.000.000 Paket 153.125.000
1819 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5669011 9.1.2.19.04.01.001.00430 Biaya Pengelolaan Kegiatan 16000000001 S/D 16500000000 Paket 247.500.000
1820 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668264 9.1.2.19.04.01.001.00429 Biaya Pengelolaan Kegiatan 17500000001 S/D 18000000000 Paket 270.000.000
1821 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668261 9.1.2.19.04.01.001.00428 Biaya Pengelolaan Kegiatan 17000000001 S/D 17500000000 Paket 262.500.000
1822 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5668258 9.1.2.19.04.01.001.00427 Biaya Pengelolaan Kegiatan 16500000001 S/D 17000000000 Paket 255.000.000
1823 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5667438 9.1.2.19.04.01.001.00426 Jasa Fasilitator Perumahan Kegiatan Penunjang DAK Bidang Perumahan Permukiman Bulan 3.170.000
DAK
1824 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5644711 9.1.2.19.04.01.001.00425 Jasa Pendamping/Fasilitator Non Aparatur Sipil DAK Bidang Sanitasi ~ 48Org/Bln x Paket 96.000.000
Negara DAK Fisik yang dilakukan secrara swakelola Rp2.000.000
(Reguler)
1825 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625640 9.1.2.19.04.01.001.00213 Biaya Pengelolaan Kegiatan 0 S/D 50.000.000 Paket 1.625.000
1826 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625641 9.1.2.19.04.01.001.00214 Biaya Pengelolaan Kegiatan 50.000.001 S/D 100.000.000 Paket 3.250.000
1827 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625642 9.1.2.19.04.01.001.00215 Biaya Pengelolaan Kegiatan 100.000.001 S/D 150.000.000 Paket 4.875.000
1828 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625643 9.1.2.19.04.01.001.00216 Biaya Pengelolaan Kegiatan 150.000.001 S/D 200.000.000 Paket 6.500.000
1829 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625644 9.1.2.19.04.01.001.00217 Biaya Pengelolaan Kegiatan 200.000.001 S/D 250.000.000 Paket 8.125.000
1830 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625645 9.1.2.19.04.01.001.00218 Biaya Pengelolaan Kegiatan 250.000.001 S/D 300.000.000 Paket 8.850.000
1831 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625646 9.1.2.19.04.01.001.00219 Biaya Pengelolaan Kegiatan 300.000.001 S/D 350.000.000 Paket 10.325.000
1832 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625647 9.1.2.19.04.01.001.00220 Biaya Pengelolaan Kegiatan 350.000.001 S/D 400.000.000 Paket 11.800.000
1833 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625648 9.1.2.19.04.01.001.00221 Biaya Pengelolaan Kegiatan 400.000.001 S/D 450.000.000 Paket 13.275.000
1834 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625649 9.1.2.19.04.01.001.00222 Biaya Pengelolaan Kegiatan 450.000.001 S/D 500.000.000 Paket 14.750.000
1835 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625650 9.1.2.19.04.01.001.00223 Biaya Pengelolaan Kegiatan 500.000.001 S/D 550.000.000 Paket 14.960.000
1836 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625651 9.1.2.19.04.01.001.00224 Biaya Pengelolaan Kegiatan 550.000.001 S/D 600.000.000 Paket 16.320.000
1837 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625652 9.1.2.19.04.01.001.00225 Biaya Pengelolaan Kegiatan 600.000.001 S/D 650.000.000 Paket 17.680.000
1838 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625653 9.1.2.19.04.01.001.00226 Biaya Pengelolaan Kegiatan 650.000.001 S/D 700.000.000 Paket 19.040.000
1839 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625654 9.1.2.19.04.01.001.00227 Biaya Pengelolaan Kegiatan 700.000.001 S/D 750.000.000 Paket 20.400.000
1840 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625655 9.1.2.19.04.01.001.00228 Biaya Pengelolaan Kegiatan 750.000.001 S/D 800.000.000 Paket 21.760.000
1841 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625656 9.1.2.19.04.01.001.00229 Biaya Pengelolaan Kegiatan 800.000.001 S/D 850.000.000 Paket 23.120.000
1842 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625657 9.1.2.19.04.01.001.00230 Biaya Pengelolaan Kegiatan 850.000.001 S/D 900.000.000 Paket 24.480.000
1843 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625658 9.1.2.19.04.01.001.00231 Biaya Pengelolaan Kegiatan 900.000.001 S/D 950.000.000 Paket 25.840.000
1844 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625659 9.1.2.19.04.01.001.00232 Biaya Pengelolaan Kegiatan 950.000.001 S/D 1.000.000.000 Paket 27.200.000
1845 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625660 9.1.2.19.04.01.001.00233 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.000.000.001 S/D 1.050.000.000 Paket 25.200.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 352


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1846 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625661 9.1.2.19.04.01.001.00234 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.050.000.001 S/D 1.100.000.000 Paket 26.400.000
1847 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625662 9.1.2.19.04.01.001.00235 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.100.000.001 S/D 1.150.000.000 Paket 27.600.000
1848 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625663 9.1.2.19.04.01.001.00236 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.150.000.001 S/D 1.200.000.000 Paket 28.800.000
1849 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625664 9.1.2.19.04.01.001.00237 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.200.000.001 S/D 1.250.000.000 Paket 30.000.000
1850 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625665 9.1.2.19.04.01.001.00238 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.250.000.001 S/D 1.300.000.000 Paket 31.200.000
1851 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625666 9.1.2.19.04.01.001.00239 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.300.000.001 S/D 1.350.000.000 Paket 32.400.000
1852 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625667 9.1.2.19.04.01.001.00240 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.350.000.001 S/D 1.400.000.000 Paket 33.600.000
1853 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625668 9.1.2.19.04.01.001.00241 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.400.000.001 S/D 1.450.000.000 Paket 34.800.000
1854 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625669 9.1.2.19.04.01.001.00242 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.450.000.001 S/D 1.500.000.000 Paket 36.000.000
1855 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625670 9.1.2.19.04.01.001.00243 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.500.000.001 S/D 1.550.000.000 Paket 37.200.000
1856 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625671 9.1.2.19.04.01.001.00244 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.550.000.001 S/D 1.600.000.000 Paket 38.400.000
1857 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625672 9.1.2.19.04.01.001.00245 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.600.000.001 S/D 1.650.000.000 Paket 39.600.000
1858 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625673 9.1.2.19.04.01.001.00246 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.650.000.001 S/D 1.700.000.000 Paket 40.800.000
1859 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625674 9.1.2.19.04.01.001.00247 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.700.000.001 S/D 1.750.000.000 Paket 42.000.000
1860 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625675 9.1.2.19.04.01.001.00248 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.750.000.001 S/D 1.800.000.000 Paket 43.200.000
1861 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625676 9.1.2.19.04.01.001.00249 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.800.000.001 S/D 1.850.000.000 Paket 44.400.000
1862 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625677 9.1.2.19.04.01.001.00250 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.850.000.001 S/D 1.900.000.000 Paket 45.600.000
1863 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625678 9.1.2.19.04.01.001.00251 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.900.000.001 S/D 1.950.000.000 Paket 46.800.000
1864 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625679 9.1.2.19.04.01.001.00252 Biaya Pengelolaan Kegiatan 1.950.000.001 S/D 2.000.000.000 Paket 48.000.000
1865 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625680 9.1.2.19.04.01.001.00253 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.000.000.001 S/D 2.050.000.000 Paket 49.200.000
1866 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625681 9.1.2.19.04.01.001.00254 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.050.000.001 S/D 2.100.000.000 Paket 50.400.000
1867 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625682 9.1.2.19.04.01.001.00255 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.100.000.001 S/D 2.150.000.000 Paket 51.600.000
1868 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625683 9.1.2.19.04.01.001.00256 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.150.000.001 S/D 2.200.000.000 Paket 52.800.000
1869 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625684 9.1.2.19.04.01.001.00257 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.200.000.001 S/D 2.250.000.000 Paket 54.000.000
1870 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625685 9.1.2.19.04.01.001.00258 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.250.000.001 S/D 2.300.000.000 Paket 55.200.000
1871 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625686 9.1.2.19.04.01.001.00259 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.300.000.001 S/D 2.350.000.000 Paket 56.400.000
1872 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625687 9.1.2.19.04.01.001.00260 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.350.000.001 S/D 2.400.000.000 Paket 57.600.000
1873 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625688 9.1.2.19.04.01.001.00261 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.400.000.001 S/D 2.450.000.000 Paket 58.800.000
1874 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625689 9.1.2.19.04.01.001.00262 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.450.000.001 S/D 2.500.000.000 Paket 60.000.000
1875 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625690 9.1.2.19.04.01.001.00263 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.500.000.001 S/D 2.550.000.000 Paket 51.025.500
1876 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625691 9.1.2.19.04.01.001.00264 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.550.000.001 S/D 2.600.000.000 Paket 52.026.000
1877 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625692 9.1.2.19.04.01.001.00265 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.600.000.001 S/D 2.650.000.000 Paket 53.026.500
1878 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625693 9.1.2.19.04.01.001.00266 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.650.000.001 S/D 2.700.000.000 Paket 54.027.000
1879 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625694 9.1.2.19.04.01.001.00267 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.700.000.001 S/D 2.750.000.000 Paket 55.027.500
1880 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625695 9.1.2.19.04.01.001.00268 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.750.000.001 S/D 2.800.000.000 Paket 56.028.000
1881 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625696 9.1.2.19.04.01.001.00269 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.800.000.001 S/D 2.850.000.000 Paket 57.028.500
1882 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625697 9.1.2.19.04.01.001.00270 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.850.000.001 S/D 2.900.000.000 Paket 58.029.000
1883 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625698 9.1.2.19.04.01.001.00271 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.900.000.001 S/D 2.950.000.000 Paket 59.029.500
1884 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625699 9.1.2.19.04.01.001.00272 Biaya Pengelolaan Kegiatan 2.950.000.001 S/D 3.000.000.000 Paket 60.030.000
1885 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625700 9.1.2.19.04.01.001.00273 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.000.000.001 S/D 3.050.000.000 Paket 61.030.500
1886 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625701 9.1.2.19.04.01.001.00274 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.050.000.001 S/D 3.100.000.000 Paket 62.031.000
1887 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625702 9.1.2.19.04.01.001.00275 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.100.000.001 S/D 3.150.000.000 Paket 63.031.500
1888 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625703 9.1.2.19.04.01.001.00276 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.150.000.001 S/D 3.200.000.000 Paket 64.032.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 353


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1889 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625704 9.1.2.19.04.01.001.00277 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.200.000.001 S/D 3.250.000.000 Paket 65.032.500
1890 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625705 9.1.2.19.04.01.001.00278 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.250.000.001 S/D 3.300.000.000 Paket 66.033.000
1891 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625706 9.1.2.19.04.01.001.00279 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.300.000.001 S/D 3.350.000.000 Paket 67.033.500
1892 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625707 9.1.2.19.04.01.001.00280 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.350.000.001 S/D 3.400.000.000 Paket 68.034.000
1893 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625708 9.1.2.19.04.01.001.00281 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.400.000.001 S/D 3.450.000.000 Paket 69.034.500
1894 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625709 9.1.2.19.04.01.001.00282 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.450.000.001 S/D 3.500.000.000 Paket 70.035.000
1895 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625710 9.1.2.19.04.01.001.00283 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.500.000.001 S/D 3.550.000.000 Paket 71.035.500
1896 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625711 9.1.2.19.04.01.001.00284 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.550.000.001 S/D 3.600.000.000 Paket 72.036.000
1897 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625712 9.1.2.19.04.01.001.00285 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.600.000.001 S/D 3.650.000.000 Paket 73.036.500
1898 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625713 9.1.2.19.04.01.001.00286 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.650.000.001 S/D 3.700.000.000 Paket 74.037.000
1899 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625714 9.1.2.19.04.01.001.00287 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.700.000.001 S/D 3.750.000.000 Paket 75.037.500
1900 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625715 9.1.2.19.04.01.001.00288 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.750.000.001 S/D 3.800.000.000 Paket 76.038.000
1901 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625716 9.1.2.19.04.01.001.00289 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.800.000.001 S/D 3.850.000.000 Paket 77.038.500
1902 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625717 9.1.2.19.04.01.001.00290 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.850.000.001 S/D 3.900.000.000 Paket 78.039.000
1903 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625718 9.1.2.19.04.01.001.00291 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.900.000.001 S/D 3.950.000.000 Paket 79.039.500
1904 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625719 9.1.2.19.04.01.001.00292 Biaya Pengelolaan Kegiatan 3.950.000.001 S/D 4.000.000.000 Paket 80.040.000
1905 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625720 9.1.2.19.04.01.001.00293 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.000.000.001 S/D 4.050.000.000 Paket 81.040.500
1906 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625721 9.1.2.19.04.01.001.00294 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.050.000.001 S/D 4.100.000.000 Paket 82.041.000
1907 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625722 9.1.2.19.04.01.001.00295 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.100.000.001 S/D 4.150.000.000 Paket 83.041.500
1908 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625723 9.1.2.19.04.01.001.00296 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.150.000.001 S/D 4.200.000.000 Paket 84.042.000
1909 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625724 9.1.2.19.04.01.001.00297 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.200.000.001 S/D 4.250.000.000 Paket 85.042.500
1910 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625725 9.1.2.19.04.01.001.00298 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.250.000.001 S/D 4.300.000.000 Paket 86.043.000
1911 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625726 9.1.2.19.04.01.001.00299 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.300.000.001 S/D 4.350.000.000 Paket 87.043.500
1912 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625727 9.1.2.19.04.01.001.00300 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.350.000.001 S/D 4.400.000.000 Paket 88.044.000
1913 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625728 9.1.2.19.04.01.001.00301 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.400.000.001 S/D 4.450.000.000 Paket 89.044.500
1914 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625729 9.1.2.19.04.01.001.00302 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.450.000.001 S/D 4.500.000.000 Paket 90.045.000
1915 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625730 9.1.2.19.04.01.001.00303 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.500.000.001 S/D 4.550.000.000 Paket 91.045.500
1916 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625731 9.1.2.19.04.01.001.00304 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.550.000.001 S/D 4.600.000.000 Paket 92.046.000
1917 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625732 9.1.2.19.04.01.001.00305 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.600.000.001 S/D 4.650.000.000 Paket 93.046.500
1918 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625733 9.1.2.19.04.01.001.00306 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.650.000.001 S/D 4.700.000.000 Paket 94.047.000
1919 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625734 9.1.2.19.04.01.001.00307 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.700.000.001 S/D 4.750.000.000 Paket 95.047.500
1920 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625735 9.1.2.19.04.01.001.00308 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.750.000.001 S/D 4.800.000.000 Paket 96.048.000
1921 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625736 9.1.2.19.04.01.001.00309 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.800.000.001 S/D 4.850.000.000 Paket 97.048.500
1922 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625737 9.1.2.19.04.01.001.00310 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.850.000.001 S/D 4.900.000.000 Paket 98.049.000
1923 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625738 9.1.2.19.04.01.001.00311 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.900.000.001 S/D 4.950.000.000 Paket 99.049.500
1924 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625739 9.1.2.19.04.01.001.00312 Biaya Pengelolaan Kegiatan 4.950.000.001 S/D 5.000.000.000 Paket 100.050.000
1925 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625740 9.1.2.19.04.01.001.00313 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.000.000.001 S/D 5.050.000.000 Paket 88.375.000
1926 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625741 9.1.2.19.04.01.001.00314 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.050.000.001 S/D 5.100.000.000 Paket 89.250.000
1927 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625742 9.1.2.19.04.01.001.00315 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.100.000.001 S/D 5.150.000.000 Paket 90.125.000
1928 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625743 9.1.2.19.04.01.001.00316 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.150.000.001 S/D 5.200.000.000 Paket 91.000.000
1929 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625744 9.1.2.19.04.01.001.00317 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.200.000.001 S/D 5.250.000.000 Paket 91.875.000
1930 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625745 9.1.2.19.04.01.001.00318 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.250.000.001 S/D 5.300.000.000 Paket 92.750.000
1931 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625746 9.1.2.19.04.01.001.00319 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.300.000.001 S/D 5.350.000.000 Paket 93.625.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 354


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1932 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625747 9.1.2.19.04.01.001.00320 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.350.000.001 S/D 5.400.000.000 Paket 94.500.000
1933 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625748 9.1.2.19.04.01.001.00321 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.400.000.001 S/D 5.450.000.000 Paket 95.375.000
1934 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625749 9.1.2.19.04.01.001.00322 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.450.000.001 S/D 5.500.000.000 Paket 96.250.000
1935 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625750 9.1.2.19.04.01.001.00323 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.500.000.001 S/D 5.550.000.000 Paket 97.125.000
1936 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625751 9.1.2.19.04.01.001.00324 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.550.000.001 S/D 5.600.000.000 Paket 98.000.000
1937 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625752 9.1.2.19.04.01.001.00325 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.600.000.001 S/D 5.650.000.000 Paket 98.875.000
1938 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625753 9.1.2.19.04.01.001.00326 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.650.000.001 S/D 5.700.000.000 Paket 99.750.000
1939 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625754 9.1.2.19.04.01.001.00327 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.700.000.001 S/D 5.750.000.000 Paket 100.625.000
1940 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625755 9.1.2.19.04.01.001.00328 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.750.000.001 S/D 5.800.000.000 Paket 101.500.000
1941 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625756 9.1.2.19.04.01.001.00329 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.800.000.001 S/D 5.850.000.000 Paket 102.375.000
1942 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625757 9.1.2.19.04.01.001.00330 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.850.000.001 S/D 5.900.000.000 Paket 103.250.000
1943 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625758 9.1.2.19.04.01.001.00331 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.900.000.001 S/D 5.950.000.000 Paket 104.125.000
1944 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625759 9.1.2.19.04.01.001.00332 Biaya Pengelolaan Kegiatan 5.950.000.001 S/D 6.000.000.000 Paket 105.000.000
1945 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625760 9.1.2.19.04.01.001.00333 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.000.000.001 S/D 6.050.000.000 Paket 105.875.000
1946 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625761 9.1.2.19.04.01.001.00334 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.050.000.001 S/D 6.100.000.000 Paket 106.750.000
1947 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625762 9.1.2.19.04.01.001.00335 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.100.000.001 S/D 6.150.000.000 Paket 107.625.000
1948 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625763 9.1.2.19.04.01.001.00336 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.150.000.001 S/D 6.200.000.000 Paket 108.500.000
1949 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625764 9.1.2.19.04.01.001.00337 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.200.000.001 S/D 6.250.000.000 Paket 109.375.000
1950 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625765 9.1.2.19.04.01.001.00338 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.250.000.001 S/D 6.300.000.000 Paket 110.250.000
1951 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625766 9.1.2.19.04.01.001.00339 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.300.000.001 S/D 6.350.000.000 Paket 111.125.000
1952 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625767 9.1.2.19.04.01.001.00340 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.350.000.001 S/D 6.400.000.000 Paket 112.000.000
1953 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625768 9.1.2.19.04.01.001.00341 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.400.000.001 S/D 6.450.000.000 Paket 112.875.000
1954 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625769 9.1.2.19.04.01.001.00342 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.450.000.001 S/D 6.500.000.000 Paket 113.750.000
1955 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625770 9.1.2.19.04.01.001.00343 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.500.000.001 S/D 6.550.000.000 Paket 114.625.000
1956 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625771 9.1.2.19.04.01.001.00344 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.550.000.001 S/D 6.600.000.000 Paket 115.500.000
1957 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625772 9.1.2.19.04.01.001.00345 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.600.000.001 S/D 6.650.000.000 Paket 116.375.000
1958 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625773 9.1.2.19.04.01.001.00346 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.650.000.001 S/D 6.700.000.000 Paket 117.250.000
1959 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625774 9.1.2.19.04.01.001.00347 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.700.000.001 S/D 6.750.000.000 Paket 118.125.000
1960 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625775 9.1.2.19.04.01.001.00348 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.750.000.001 S/D 6.800.000.000 Paket 119.000.000
1961 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625776 9.1.2.19.04.01.001.00349 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.800.000.001 S/D 6.850.000.000 Paket 119.875.000
1962 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625777 9.1.2.19.04.01.001.00350 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.850.000.001 S/D 6.900.000.000 Paket 120.750.000
1963 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625778 9.1.2.19.04.01.001.00351 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.900.000.001 S/D 6.950.000.000 Paket 121.625.000
1964 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625779 9.1.2.19.04.01.001.00352 Biaya Pengelolaan Kegiatan 6.950.000.001 S/D 7.000.000.000 Paket 122.500.000
1965 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625780 9.1.2.19.04.01.001.00353 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.000.000.001 S/D 7.050.000.000 Paket 123.375.000
1966 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625781 9.1.2.19.04.01.001.00354 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.050.000.001 S/D 7.100.000.000 Paket 124.250.000
1967 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625782 9.1.2.19.04.01.001.00355 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.100.000.001 S/D 7.150.000.000 Paket 125.125.000
1968 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625783 9.1.2.19.04.01.001.00356 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.150.000.001 S/D 7.200.000.000 Paket 126.000.000
1969 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625784 9.1.2.19.04.01.001.00357 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.200.000.001 S/D 7.250.000.000 Paket 126.875.000
1970 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625785 9.1.2.19.04.01.001.00358 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.250.000.001 S/D 7.300.000.000 Paket 127.750.000
1971 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625786 9.1.2.19.04.01.001.00359 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.300.000.001 S/D 7.350.000.000 Paket 128.625.000
1972 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625787 9.1.2.19.04.01.001.00360 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.350.000.001 S/D 7.400.000.000 Paket 129.500.000
1973 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625788 9.1.2.19.04.01.001.00361 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.400.000.001 S/D 7.450.000.000 Paket 130.375.000
1974 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625789 9.1.2.19.04.01.001.00362 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.450.000.001 S/D 7.500.000.000 Paket 131.250.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 355


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1975 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625790 9.1.2.19.04.01.001.00363 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.500.000.001 S/D 7.550.000.000 Paket 132.125.000
1976 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625791 9.1.2.19.04.01.001.00364 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.550.000.001 S/D 7.600.000.000 Paket 133.000.000
1977 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625792 9.1.2.19.04.01.001.00365 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.600.000.001 S/D 7.650.000.000 Paket 133.875.000
1978 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625793 9.1.2.19.04.01.001.00366 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.650.000.001 S/D 7.700.000.000 Paket 134.750.000
1979 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625794 9.1.2.19.04.01.001.00367 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.700.000.001 S/D 7.750.000.000 Paket 135.625.000
1980 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625795 9.1.2.19.04.01.001.00368 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.750.000.001 S/D 7.800.000.000 Paket 136.500.000
1981 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625796 9.1.2.19.04.01.001.00369 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.800.000.001 S/D 7.850.000.000 Paket 137.375.000
1982 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625797 9.1.2.19.04.01.001.00370 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.850.000.001 S/D 7.900.000.000 Paket 138.250.000
1983 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625798 9.1.2.19.04.01.001.00371 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.900.000.001 S/D 7.950.000.000 Paket 139.125.000
1984 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625799 9.1.2.19.04.01.001.00372 Biaya Pengelolaan Kegiatan 7.950.000.001 S/D 8.000.000.000 Paket 140.000.000
1985 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625800 9.1.2.19.04.01.001.00373 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.000.000.001 S/D 8.050.000.000 Paket 140.875.000
1986 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625801 9.1.2.19.04.01.001.00374 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.050.000.001 S/D 8.100.000.000 Paket 141.750.000
1987 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625802 9.1.2.19.04.01.001.00375 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.100.000.001 S/D 8.150.000.000 Paket 142.625.000
1988 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625803 9.1.2.19.04.01.001.00376 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.150.000.001 S/D 8.200.000.000 Paket 143.500.000
1989 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625804 9.1.2.19.04.01.001.00377 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.200.000.001 S/D 8.250.000.000 Paket 144.375.000
1990 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625805 9.1.2.19.04.01.001.00378 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.250.000.001 S/D 8.300.000.000 Paket 145.250.000
1991 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625806 9.1.2.19.04.01.001.00379 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.300.000.001 S/D 8.350.000.000 Paket 146.125.000
1992 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625807 9.1.2.19.04.01.001.00380 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.350.000.001 S/D 8.400.000.000 Paket 147.000.000
1993 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625808 9.1.2.19.04.01.001.00381 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.400.000.001 S/D 8.450.000.000 Paket 147.875.000
1994 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625809 9.1.2.19.04.01.001.00382 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.450.000.001 S/D 8.500.000.000 Paket 148.750.000
1995 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625810 9.1.2.19.04.01.001.00383 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.500.000.001 S/D 8.550.000.000 Paket 149.625.000
1996 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625811 9.1.2.19.04.01.001.00384 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.550.000.001 S/D 8.600.000.000 Paket 150.500.000
1997 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625812 9.1.2.19.04.01.001.00385 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.600.000.001 S/D 8.650.000.000 Paket 151.375.000
1998 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625813 9.1.2.19.04.01.001.00386 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.650.000.001 S/D 8.700.000.000 Paket 152.250.000
1999 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625815 9.1.2.19.04.01.001.00388 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.750.000.001 S/D 8.800.000.000 Paket 154.000.000
2000 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625816 9.1.2.19.04.01.001.00389 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.800.000.001 S/D 8.850.000.000 Paket 154.875.000
2001 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625817 9.1.2.19.04.01.001.00390 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.850.000.001 S/D 8.900.000.000 Paket 155.750.000
2002 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625818 9.1.2.19.04.01.001.00391 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.900.000.001 S/D 8.950.000.000 Paket 156.625.000
2003 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625819 9.1.2.19.04.01.001.00392 Biaya Pengelolaan Kegiatan 8.950.000.001 S/D 9.000.000.000 Paket 157.500.000
2004 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625820 9.1.2.19.04.01.001.00393 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.000.000.001 S/D 9.050.000.000 Paket 158.375.000
2005 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625821 9.1.2.19.04.01.001.00394 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.050.000.001 S/D 9.100.000.000 Paket 159.250.000
2006 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625822 9.1.2.19.04.01.001.00395 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.100.000.001 S/D 9.150.000.000 Paket 160.125.000
2007 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625823 9.1.2.19.04.01.001.00396 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.150.000.001 S/D 9.200.000.000 Paket 161.000.000
2008 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625824 9.1.2.19.04.01.001.00397 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.200.000.001 S/D 9.250.000.000 Paket 161.875.000
2009 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625825 9.1.2.19.04.01.001.00398 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.250.000.001 S/D 9.300.000.000 Paket 162.750.000
2010 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625826 9.1.2.19.04.01.001.00399 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.300.000.001 S/D 9.350.000.000 Paket 163.625.000
2011 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625827 9.1.2.19.04.01.001.00400 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.350.000.001 S/D 9.400.000.000 Paket 164.500.000
2012 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625828 9.1.2.19.04.01.001.00401 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.400.000.001 S/D 9.450.000.000 Paket 165.375.000
2013 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625829 9.1.2.19.04.01.001.00402 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.450.000.001 S/D 9.500.000.000 Paket 166.250.000
2014 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625830 9.1.2.19.04.01.001.00403 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.500.000.001 S/D 9.550.000.000 Paket 167.125.000
2015 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625831 9.1.2.19.04.01.001.00404 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.550.000.001 S/D 9.600.000.000 Paket 168.000.000
2016 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625832 9.1.2.19.04.01.001.00405 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.600.000.001 S/D 9.650.000.000 Paket 168.875.000
2017 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625833 9.1.2.19.04.01.001.00406 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.650.000.001 S/D 9.700.000.000 Paket 169.750.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 356


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2018 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625834 9.1.2.19.04.01.001.00407 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.700.000.001 S/D 9.750.000.000 Paket 170.625.000
2019 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625835 9.1.2.19.04.01.001.00408 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.750.000.001 S/D 9.800.000.000 Paket 171.500.000
2020 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625836 9.1.2.19.04.01.001.00409 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.800.000.001 S/D 9.850.000.000 Paket 172.375.000
2021 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625837 9.1.2.19.04.01.001.00410 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.850.000.001 S/D 9.900.000.000 Paket 173.250.000
2022 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625838 9.1.2.19.04.01.001.00411 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.900.000.001 S/D 9.950.000.000 Paket 174.125.000
2023 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625839 9.1.2.19.04.01.001.00412 Biaya Pengelolaan Kegiatan 9.950.000.001 S/D 10.000.000.000 Paket 175.000.000
2024 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625840 9.1.2.19.04.01.001.00413 Biaya Pengelolaan Kegiatan 10.000.000.001 S/D 10.500.000.000 Paket 157.500.000
2025 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625841 9.1.2.19.04.01.001.00414 Biaya Pengelolaan Kegiatan 10.500.000.001 S/D 11.000.000.000 Paket 165.000.000
2026 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625842 9.1.2.19.04.01.001.00415 Biaya Pengelolaan Kegiatan 11.000.000.001 S/D 11.500.000.000 Paket 172.500.000
2027 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625843 9.1.2.19.04.01.001.00416 Biaya Pengelolaan Kegiatan 11.500.000.001 S/D 12.000.000.000 Paket 180.000.000
2028 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625844 9.1.2.19.04.01.001.00417 Biaya Pengelolaan Kegiatan 12.000.000.001 S/D 12.500.000.000 Paket 187.500.000
2029 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625845 9.1.2.19.04.01.001.00418 Biaya Pengelolaan Kegiatan 12.500.000.001 S/D 13.000.000.000 Paket 195.000.000
2030 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625846 9.1.2.19.04.01.001.00419 Biaya Pengelolaan Kegiatan 13.000.000.001 S/D 13.500.000.000 Paket 202.500.000
2031 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625847 9.1.2.19.04.01.001.00420 Biaya Pengelolaan Kegiatan 13.500.000.001 S/D 14.000.000.000 Paket 210.000.000
2032 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625848 9.1.2.19.04.01.001.00421 Biaya Pengelolaan Kegiatan 14.000.000.001 S/D 14.500.000.000 Paket 217.500.000
2033 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625849 9.1.2.19.04.01.001.00422 Biaya Pengelolaan Kegiatan 14.500.000.001 S/D 15.000.000.000 Paket 225.000.000
2034 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625850 9.1.2.19.04.01.001.00423 Biaya Pengelolaan Kegiatan 85 Milliar S/D 90 Milliar Paket 1.350.000.000
2035 9.1.2.19.04.01.001 Beban Jasa Konsultasi Lainnya 5625851 9.1.2.19.04.01.001.00424 Biaya Pengelolaan Kegiatan 90 Milliar S/D 95 Milliar Paket 1.425.000.000
2036 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596263 9.1.2.23.01.01.001.00038 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 4 hari Orang/Kali 2.430.000
pelatihan
2037 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636135 9.1.2.23.01.01.001.00046 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 2 Orang Kegiatan 9.800.000
pelatihan
2038 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636134 9.1.2.23.01.01.001.00045 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 3 Orang Kegiatan 7.100.000
pelatihan
2039 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596254 9.1.2.23.01.01.001.00029 Biaya Workshop Workshop Luar Orang/Kali 3.750.000
pelatihan
2040 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596255 9.1.2.23.01.01.001.00030 Biaya Diklat Fungsional Auditor Pembentukan Auditor Terampil Orang/Kali 5.750.000
pelatihan
2041 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596256 9.1.2.23.01.01.001.00031 Biaya Diklat Fungsional Auditor Pembentukan Auditor Ahli Orang/Kali 6.730.000
pelatihan
2042 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596257 9.1.2.23.01.01.001.00032 Biaya Diklat Fungsional Auditor Alih Jabatan Orang/Kali 6.730.000
pelatihan
2043 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596258 9.1.2.23.01.01.001.00033 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Muda Orang/Kali 5.560.000
pelatihan
2044 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596259 9.1.2.23.01.01.001.00034 Diklat Pimpinan TK III Peserta / angkatan 22.880.000
pelatihan
2045 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596260 9.1.2.23.01.01.001.00035 Diklat Pimpinan TK II Peserta / angkatan 31.150.000
pelatihan
2046 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596261 9.1.2.23.01.01.001.00036 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Madya Orang/Kali 5.000.000
pelatihan
2047 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596262 9.1.2.23.01.01.001.00037 Biaya Diklat Fungsional Auditor Penjenjangan Auditor Utara Orang/Kali 4.990.000
pelatihan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 357


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2048 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636136 9.1.2.23.01.01.001.00047 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Lanjutan 1 Orang Kegiatan 13.400.000
pelatihan
2049 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596264 9.1.2.23.01.01.001.00039 Biaya latihan prajabatan Golongan III Peserta / angkatan 5.940.000
pelatihan
2050 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5598860 9.1.2.23.01.01.001.00040 Diklat Pimpinan TK IV Peserta / angkatan 20.730.000
pelatihan
2051 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622226 9.1.2.23.01.01.001.00044 Koordinasi dan Sinkronisasi Pemantauan Pemantauan ke lokasi proyek (SPPD Paket 45.588.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Kabupaten) Uang harian 2 orang ATK
Biaya transportasi atau sewa kendaraan

2052 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622225 9.1.2.23.01.01.001.00043 Koordinasi dan Sinkronisasi Pembinaan Paket meeting fullday, Ruang rapat, Paket 185.765.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Paket Makan dan snack, Peralatan dan
perlengkapan, Honorarium (Narasumber
& moderator), ATK, Spanduk,
Pencetakan materi dan laporan, Honor
tenaga pendamping selama 6 bulan

2053 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5622224 9.1.2.23.01.01.001.00042 Koordinasi dan Sinkronisasi Pengawasan Pengawasan ke lokasi proyek (SPPD Paket 91.220.000
pelatihan Pelaksanaan Penanaman Modal Kabupaten) Uang harian 3 orang ATK
Biaya transportasi atau sewa kendaraan

2054 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596247 9.1.2.23.01.01.001.00022 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 5 hari Orang/Kali 2.680.000
pelatihan
2055 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5642185 9.1.2.23.01.01.001.00049 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Uang TRansport Peserta Paket 35.100.000
pelatihan
2056 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596248 9.1.2.23.01.01.001.00023 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 6 hari Orang/Kali 2.900.000
pelatihan
2057 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596249 9.1.2.23.01.01.001.00024 Diklat Pimpinan TK IV Peserta / angkatan 20.730.000
pelatihan
2058 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596250 9.1.2.23.01.01.001.00025 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 7 hari Orang/Kali 3.230.000
pelatihan
2059 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596251 9.1.2.23.01.01.001.00026 Biaya Dikklat Teknis Pendidikan dan Pelatihan 10 hari Orang/Kali 4.250.000
pelatihan
2060 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596252 9.1.2.23.01.01.001.00027 Biaya Diklat Fungsional PPUPD Biaya Diklat Fungsional PPUPD Orang/Kali 4.650.000
pelatihan
2061 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596253 9.1.2.23.01.01.001.00028 Biaya Diklat Fungsional PPUPD Biaya Diklat Fungsional PPUPD Orang/Kali 4.650.000
pelatihan
2062 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5636137 9.1.2.23.01.01.001.00048 Diklat Penguji Kendaraan Bermotor Penguji Kendaraan Bermotor Pemula Orang Kegiatan 20.400.000
pelatihan
2063 9.1.2.23.01.01.001 Beban kursus-kursus singkat/ 5596246 9.1.2.23.01.01.001.00021 Biaya latihan prajabatan Golongan I dan II Peserta / angkatan 4.865.000
pelatihan
2064 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5641121 9.1.2.24.01.01.001.00034 Honor Narasumber DAK Non Fisik P2L Paket 2.800.000
Ahli/Narasumber/Instruktur

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 358


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2065 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642119 9.1.2.24.01.01.001.00036 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 198.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola
2066 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642186 9.1.2.24.01.01.001.00040 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Honor Narasumber Paket 73.800.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2067 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642187 9.1.2.24.01.01.001.00041 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Honor Narasumber Paket 4.700.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Usaha
2068 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598975 9.1.2.24.01.01.001.00033 Honorarium Fasilitator (Perencanaan dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 270.016.500
Ahli/Narasumber/Instruktur Pengawasan)
2069 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596265 9.1.2.24.01.01.001.00026 Honorarium Instruktur Pemuda Calon Polri Orang / Kali 250.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2070 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642676 9.1.2.24.01.01.001.00042 Belanja Jasa Penunjang Kegiatan DAK Pariwisata DAK Non Fisik Pariwisata Paket 23.500.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2071 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596266 9.1.2.24.01.01.001.00027 Tenaga Ahli Min S1 ; Minimal 3 Tahun OB 5.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2072 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596267 9.1.2.24.01.01.001.00028 Biaya Assessment Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Perorang 3.900.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Pimpinan Tinggi Pratama Eselon II.B
2073 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596268 9.1.2.24.01.01.001.00029 Tenaga Ahli Min S1 ; Minimal 1 Tahun OB 3.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2074 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598967 9.1.2.24.01.01.001.00032 Biaya Umum DAK SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 214.721.591
Ahli/Narasumber/Instruktur
2075 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5596269 9.1.2.24.01.01.001.00030 Pembawa Acara Profesional Profesional Orang / Kegiatan 750.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2076 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5592566 9.1.2.24.01.01.001.00025 Narasumber Profesional Pakar, Praktisi atau Pembicara Khusus Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2077 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5641965 9.1.2.24.01.01.001.00035 Honorarium Narasumber DAK Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Paket 36.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2078 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642120 9.1.2.24.01.01.001.00037 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Orang / Paket / Pekerjaan 132.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara Tingkat SMP
2079 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5598962 9.1.2.24.01.01.001.00031 Biaya Umum DAK PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudaaan Bulan 91.824.100
Ahli/Narasumber/Instruktur
2080 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642121 9.1.2.24.01.01.001.00038 Jasa pendamping/fasilitator non Aparatur Sipil Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 60.000.000
Ahli/Narasumber/Instruktur Negara kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola PAUD
2081 9.1.2.24.01.01.001 Honorarium Tenaga 5642122 9.1.2.24.01.01.001.00039 Honor Fasilitator/Pendamping Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.500.000
Ahli/Narasumber/Instruktur
2082 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5592565 9.1.2.24.02.01.001.00003 Moderator Profesional Orang / Kegiatan 600.000
2083 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5596271 9.1.2.24.02.01.001.00005 Moderator Orang / Kegiatan 700.000
2084 9.1.2.24.02.01.001 Moderator 5596270 9.1.2.24.02.01.001.00004 Moderator Profesional Profesional Orang 1.000.000
2085 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5596275 9.1.2.24.03.01.001.00128 Tenaga Administrasi Kantor OB 700.000
Lainnya
2086 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5603967 9.1.2.24.03.01.001.00129 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli Orang / Kegiatan 1.000.000
Lainnya

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 359


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2087 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5592562 9.1.2.24.03.01.001.00122 Pembawa Acara Profesional Orang / Kegiatan 400.000
Lainnya
2088 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5592564 9.1.2.24.03.01.001.00124 Beracara Orang / Kegiatan 1.000.000
Lainnya
2089 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5636138 9.1.2.24.03.01.001.00146 Honor Fasilitator Kegiatan Swakelola DAK Bidang Pertanian Paket 36.000.000
Lainnya
2090 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5641762 9.1.2.24.03.01.001.00148 Jasa Pendamping/Fasilitator Non Aparatur Sipil DAK Bidang Perumahan Permukiman Paket 12.680.000
Lainnya Negara Kegiatan DAK Fisik yang dilakukan secara
swakelola (Reguler) ~ Kegiatan Penunjang DAK

2091 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5642188 9.1.2.24.03.01.001.00149 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Tenaga Pendamping Paket 4.200.000
Lainnya
2092 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai 5641122 9.1.2.24.03.01.001.00147 Honor Pendamping DAK Non Fisik P2L Paket 3.500.000
Lainnya
2093 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592530 9.1.2.25.01.01.001.00141 Fotografer Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2094 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592529 9.1.2.25.01.01.001.00140 Desain Grafis Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2095 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592528 9.1.2.25.01.01.001.00139 Penyunting/ Editor Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 180.000
Kegiatan
2096 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592527 9.1.2.25.01.01.001.00138 Redaktur Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 240.000
Kegiatan
2097 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592526 9.1.2.25.01.01.001.00137 Penanggung Jawab Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 300.000
Kegiatan
2098 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592525 9.1.2.25.01.01.001.00136 Anggota Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 200.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2099 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592524 9.1.2.25.01.01.001.00135 Ketua/Wakil Ketua Sekretariat Tim Pelaksana Orang / Bulan 250.000
Kegiatan Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Daerah

2100 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592523 9.1.2.25.01.01.001.00134 Anggota Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 400.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2101 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592522 9.1.2.25.01.01.001.00133 Sekretaris Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 500.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2102 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592521 9.1.2.25.01.01.001.00132 Wakil ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 600.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2103 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592520 9.1.2.25.01.01.001.00131 Ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Orang / Bulan 650.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2104 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592519 9.1.2.25.01.01.001.00130 Penanggung Jawab Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 700.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2105 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592518 9.1.2.25.01.01.001.00129 Pengarah Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 750.000
Kegiatan oleh Sekretaris Daerah
2106 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592517 9.1.2.25.01.01.001.00128 Anggota Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 650.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 360


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2107 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592516 9.1.2.25.01.01.001.00127 Sekretaris Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 750.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah
2108 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592515 9.1.2.25.01.01.001.00126 Wakil ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 850.000
Kegiatan ditetapkan oleh Kepala Daerah
2109 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592514 9.1.2.25.01.01.001.00125 Ketua Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan Kepala Daerah
2110 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592513 9.1.2.25.01.01.001.00124 Penanggung Jawab Tim Pelaksana Kegiatan yang Orang / Bulan 1.250.000
Kegiatan ditetapkan oleh Kepala Daerah
2111 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592512 9.1.2.25.01.01.001.00123 Pengarah Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan oleh Kepala Daerah
2112 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592511 9.1.2.25.01.01.001.00122 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.280.000
Kegiatan
2113 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592510 9.1.2.25.01.01.001.00121 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 3.680.000
Kegiatan
2114 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592509 9.1.2.25.01.01.001.00120 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 3.380.000
Kegiatan
2115 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592508 9.1.2.25.01.01.001.00119 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 3.080.000
Kegiatan
2116 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592507 9.1.2.25.01.01.001.00118 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 2.780.000
Kegiatan
2117 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592506 9.1.2.25.01.01.001.00117 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 2.480.000
Kegiatan
2118 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592505 9.1.2.25.01.01.001.00116 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 2.230.000
Kegiatan
2119 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592504 9.1.2.25.01.01.001.00115 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 1.990.000
Kegiatan
2120 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592503 9.1.2.25.01.01.001.00114 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 1.750.000
Kegiatan
2121 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592502 9.1.2.25.01.01.001.00113 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 1.510.000
Kegiatan
2122 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592501 9.1.2.25.01.01.001.00112 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 1.330.000
Kegiatan
2123 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592500 9.1.2.25.01.01.001.00111 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 1.150.000
Kegiatan
2124 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592499 9.1.2.25.01.01.001.00110 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 970.000
Kegiatan
2125 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592498 9.1.2.25.01.01.001.00109 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 850.000
Kegiatan
2126 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592497 9.1.2.25.01.01.001.00108 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 720.000
Kegiatan
2127 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592496 9.1.2.25.01.01.001.00107 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 610.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 361


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2128 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596276 9.1.2.25.01.01.001.00173 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 943.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Residence)

2129 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596277 9.1.2.25.01.01.001.00174 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Wakil ketua Orang / Bulan 600.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2130 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596278 9.1.2.25.01.01.001.00175 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2131 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596279 9.1.2.25.01.01.001.00176 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Anggota Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2132 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596280 9.1.2.25.01.01.001.00177 Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Ketua/Wakil Ketua Orang / Bulan 250.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2133 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596281 9.1.2.25.01.01.001.00178 Sekretariat Tim Pelaksana Kegiatan yang Anggota Orang / Bulan 220.000
Kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah
2134 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596282 9.1.2.25.01.01.001.00179 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pembina Orang / Bulan 3.500.000
Kegiatan
2135 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596283 9.1.2.25.01.01.001.00180 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pengarah Orang / Bulan 3.000.000
Kegiatan
2136 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596284 9.1.2.25.01.01.001.00181 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Ketua Orang / Bulan 2.500.000
Kegiatan
2137 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596285 9.1.2.25.01.01.001.00182 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Wakil Ketua Orang / Bulan 2.000.000
Kegiatan
2138 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596286 9.1.2.25.01.01.001.00183 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Sekretaris Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan
2139 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596287 9.1.2.25.01.01.001.00184 Tim Anggaran Pemerintah Daerah Anggota Orang / Bulan 1.300.000
Kegiatan
2140 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596288 9.1.2.25.01.01.001.00185 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Ketua Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan
2141 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596289 9.1.2.25.01.01.001.00186 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Sekretaris Orang / Bulan 900.000
Kegiatan
2142 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596290 9.1.2.25.01.01.001.00187 Sekretariat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Anggota Orang / Bulan 600.000
Kegiatan
2143 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596291 9.1.2.25.01.01.001.00188 Penyusunan Modul Diklat Per Modul 5.000.000
Kegiatan
2144 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596292 9.1.2.25.01.01.001.00189 Panitia Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2145 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596293 9.1.2.25.01.01.001.00190 Panitia Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan
2146 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596294 9.1.2.25.01.01.001.00191 Panitia Sekretaris Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2147 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596295 9.1.2.25.01.01.001.00192 Panitia Anggota Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2148 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596296 9.1.2.25.01.01.001.00193 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Naskah/Pelajaran 150.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 362


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2149 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596297 9.1.2.25.01.01.001.00194 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Pengawas Ujian Orang / Hari 240.000
Kegiatan
2150 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596298 9.1.2.25.01.01.001.00195 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Pemeriksa Hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 5.000
Kegiatan
2151 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596299 9.1.2.25.01.01.001.00196 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Naskah/Pelajaran 190.000
Kegiatan
2152 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596300 9.1.2.25.01.01.001.00197 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Pengawas Ujian Orang / Hari 270.000
Kegiatan
2153 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596301 9.1.2.25.01.01.001.00198 Penyelenggara Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Pemeriksa Hasil Ujian Siswa/Mata Ujian 7.500
Kegiatan
2154 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596302 9.1.2.25.01.01.001.00199 Penyusunan Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 100.000
Kegiatan Kabupaten/ Kota
2155 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596303 9.1.2.25.01.01.001.00200 Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Kabupaten/ Telaah Materi Soal Per Butir Soal 45.000
Kegiatan Kota
2156 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596304 9.1.2.25.01.01.001.00201 Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Kabupaten/ Telaah Bahasa Soal Per Butir Soal 20.000
Kegiatan Kota
2157 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596305 9.1.2.25.01.01.001.00202 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2158 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596306 9.1.2.25.01.01.001.00203 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan
2159 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596307 9.1.2.25.01.01.001.00204 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Sekretaris Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2160 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596308 9.1.2.25.01.01.001.00205 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d 5 hari Anggota Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan
2161 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596309 9.1.2.25.01.01.001.00206 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 675.000
Kegiatan
2162 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596310 9.1.2.25.01.01.001.00207 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan
2163 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596311 9.1.2.25.01.01.001.00208 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Sekretaris Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2164 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596312 9.1.2.25.01.01.001.00209 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari Anggota Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan
2165 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596313 9.1.2.25.01.01.001.00210 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Penanggung Jawab Orang / Kegiatan 900.000
Kegiatan hari
2166 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596314 9.1.2.25.01.01.001.00211 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Ketua/Wakil ketua Orang / Kegiatan 800.000
Kegiatan hari
2167 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596315 9.1.2.25.01.01.001.00212 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Sekretaris Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan hari
2168 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596316 9.1.2.25.01.01.001.00213 Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat lebih dari 30 Anggota Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan hari
2169 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596317 9.1.2.25.01.01.001.00214 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 433.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Half Day)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 363


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2170 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596318 9.1.2.25.01.01.001.00215 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 290.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Half Day)

2171 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596319 9.1.2.25.01.01.001.00216 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 510.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Day)

2172 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596320 9.1.2.25.01.01.001.00217 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 410.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Day)

2173 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596321 9.1.2.25.01.01.001.00218 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 1.216.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Board)

2174 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596322 9.1.2.25.01.01.001.00219 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 1.574.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Full Board)

2175 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596323 9.1.2.25.01.01.001.00220 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 700.000
Kegiatan setingkat Kepala Daerah atau Eselon I (Residence)

2176 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596324 9.1.2.25.01.01.001.00221 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 354.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Half Day)
2177 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596325 9.1.2.25.01.01.001.00222 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 206.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Half Day)
2178 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596326 9.1.2.25.01.01.001.00223 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 433.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Day)
2179 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596327 9.1.2.25.01.01.001.00224 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 320.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Day)
2180 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596328 9.1.2.25.01.01.001.00225 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 1.197.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Board)
2181 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596329 9.1.2.25.01.01.001.00226 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 1.127.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Full Board)
2182 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596330 9.1.2.25.01.01.001.00227 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor D.K. I. JAKARTA Orang / Pax 787.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Residence)
2183 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596331 9.1.2.25.01.01.001.00228 Biaya Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar kantor SULAWESI SELATAN Orang / Pax 526.000
Kegiatan setingkat Eselon II (Residence)
2184 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596332 9.1.2.25.01.01.001.00229 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Full Board di luar Kota)
2185 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596333 9.1.2.25.01.01.001.00230 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Full Board di luar Kota)
2186 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596334 9.1.2.25.01.01.001.00231 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Full Board di dalam Kota)
2187 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596335 9.1.2.25.01.01.001.00232 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Full Board di dalam Kota)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 364


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2188 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596336 9.1.2.25.01.01.001.00233 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 130.000
Kegiatan kantor (Full Day /Half Day di dalam Kota)

2189 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596337 9.1.2.25.01.01.001.00234 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 105.000
Kegiatan kantor (Full Day /Half Day di dalam Kota)

2190 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596338 9.1.2.25.01.01.001.00235 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar D.K. I. JAKARTA Orang / Hari 180.000
Kegiatan kantor (Residence di dalam Kota)
2191 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596339 9.1.2.25.01.01.001.00236 Uang Harian Kegiatan Rapat atau Pertemuan diluar SULAWESI SELATAN Orang / Hari 150.000
Kegiatan kantor (Residence di dalam Kota)
2192 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596340 9.1.2.25.01.01.001.00237 Tim Penyusunan Jurnal Penanggung Jawab Oter 500.000
Kegiatan
2193 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596341 9.1.2.25.01.01.001.00238 Tim Penyusunan Jurnal Penyunting/ Editor Oter 300.000
Kegiatan
2194 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596342 9.1.2.25.01.01.001.00239 Tim Penyusunan Jurnal Desain Grafis Oter 180.000
Kegiatan
2195 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596343 9.1.2.25.01.01.001.00240 Tim Penyusunan Jurnal Fotografer Oter 180.000
Kegiatan
2196 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596344 9.1.2.25.01.01.001.00241 Tim Penyusunan Jurnal Sekretariat Oter 150.000
Kegiatan
2197 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596345 9.1.2.25.01.01.001.00242 Tim Penyusunan Jurnal Pembuat Artikel Per Halaman 200.000
Kegiatan
2198 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596346 9.1.2.25.01.01.001.00243 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Penanggung Jawab Oter 400.000
Kegiatan
2199 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596347 9.1.2.25.01.01.001.00244 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Penyunting/ Editor Oter 250.000
Kegiatan
2200 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596348 9.1.2.25.01.01.001.00245 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Desain Grafis Oter 180.000
Kegiatan
2201 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596349 9.1.2.25.01.01.001.00246 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Fotografer Oter 180.000
Kegiatan
2202 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596350 9.1.2.25.01.01.001.00247 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Sekretariat Oter 150.000
Kegiatan
2203 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596351 9.1.2.25.01.01.001.00248 Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Pembuat Artikel Per Halaman 100.000
Kegiatan
2204 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596352 9.1.2.25.01.01.001.00249 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Penanggung Jawab Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Website
2205 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596353 9.1.2.25.01.01.001.00250 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Editor Orang / Bulan 400.000
Kegiatan Website
2206 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596354 9.1.2.25.01.01.001.00251 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Web Admin Orang / Bulan 350.000
Kegiatan Website
2207 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596355 9.1.2.25.01.01.001.00252 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Web Developer Orang / Bulan 300.000
Kegiatan Website

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 365


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2208 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596356 9.1.2.25.01.01.001.00253 Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Pengelola Pembuat Artikel Per Halaman 100.000
Kegiatan Website
2209 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596357 9.1.2.25.01.01.001.00254 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Ketua Orang / Bulan 650.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2210 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596358 9.1.2.25.01.01.001.00255 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Penanggung Jawab Orang / Bulan 700.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2211 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596359 9.1.2.25.01.01.001.00256 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Pengarah Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Sekretaris Daerah
2212 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596360 9.1.2.25.01.01.001.00257 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Anggota Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Kepala Daerah
2213 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596361 9.1.2.25.01.01.001.00258 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Orang / Bulan 750.000
Kegiatan Kepala Daerah
2214 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596362 9.1.2.25.01.01.001.00259 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Wakil ketua Orang / Bulan 850.000
Kegiatan Kepala Daerah
2215 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596363 9.1.2.25.01.01.001.00260 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Ketua Orang / Bulan 1.000.000
Kegiatan Kepala Daerah
2216 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592561 9.1.2.25.01.01.001.00172 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan lebih dari 30 hari
2217 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592560 9.1.2.25.01.01.001.00171 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan lebih dari 30 hari
2218 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592559 9.1.2.25.01.01.001.00170 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 800.000
Kegiatan Diklat lebih dari 30 hari
2219 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592558 9.1.2.25.01.01.001.00169 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 900.000
Kegiatan Diklat lebih dari 30 hari
2220 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592557 9.1.2.25.01.01.001.00168 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan s.d 30 hari
2221 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592556 9.1.2.25.01.01.001.00167 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat 6 Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan s.d 30 hari
2222 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592555 9.1.2.25.01.01.001.00166 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 600.000
Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari
2223 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592554 9.1.2.25.01.01.001.00165 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 675.000
Kegiatan Diklat 6 s.d 30 hari
2224 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592553 9.1.2.25.01.01.001.00164 Anggota Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan 5 hari
2225 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592552 9.1.2.25.01.01.001.00163 Sekretaris Panitia Penyelenggara Kegiatan Diklat s.d Orang / Kegiatan 300.000
Kegiatan 5 hari
2226 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592551 9.1.2.25.01.01.001.00162 Ketua/Wakil ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 400.000
Kegiatan Diklat s.d 5 hari
2227 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592550 9.1.2.25.01.01.001.00161 Penanggung Jawab Panitia Penyelenggara Kegiatan Orang / Kegiatan 450.000
Kegiatan Diklat s.d 5 hari
2228 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592549 9.1.2.25.01.01.001.00160 Anggota Panitia Orang / Kegiatan 180.000
Kegiatan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 366


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2229 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592548 9.1.2.25.01.01.001.00159 Sekretaris Panitia Orang / Kegiatan 180.000
Kegiatan
2230 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592547 9.1.2.25.01.01.001.00158 Ketua/Wakil Ketua Panitia Orang / Kegiatan 240.000
Kegiatan
2231 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592546 9.1.2.25.01.01.001.00157 Penanggung Jawab Panitia Orang / Kegiatan 270.000
Kegiatan
2232 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592545 9.1.2.25.01.01.001.00156 Pembuat Artikel Tim Pengelola Teknologi Per Halaman 100.000
Kegiatan Informasi/ Pengelola Website
2233 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592544 9.1.2.25.01.01.001.00155 Web Developer Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 300.000
Kegiatan Pengelola Website
2234 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592543 9.1.2.25.01.01.001.00154 Web Admin Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 350.000
Kegiatan Pengelola Website
2235 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592542 9.1.2.25.01.01.001.00153 Editor Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 400.000
Kegiatan Pengelola Website
2236 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592541 9.1.2.25.01.01.001.00152 Redaktur Tim Pengelola Teknologi Informasi/ Orang / Bulan 450.000
Kegiatan Pengelola Website
2237 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592540 9.1.2.25.01.01.001.00151 Penanggung Jawab Tim Pengelola Teknologi Orang / Bulan 500.000
Kegiatan Informasi/ Pengelola Website
2238 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596364 9.1.2.25.01.01.001.00261 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Penanggung Jawab Orang / Bulan 1.250.000
Kegiatan Kepala Daerah
2239 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5596365 9.1.2.25.01.01.001.00262 Tim Pelaksana Kegiatan yang ditetapkan oleh Pengarah Orang / Bulan 1.500.000
Kegiatan Kepala Daerah
2240 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592539 9.1.2.25.01.01.001.00150 Pembuat Artikel Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Per Halaman 60.000
Kegiatan
2241 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592538 9.1.2.25.01.01.001.00149 Sekretariat Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 90.000
Kegiatan
2242 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592537 9.1.2.25.01.01.001.00148 Fotografer Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2243 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592536 9.1.2.25.01.01.001.00147 Desain Grafis Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 110.000
Kegiatan
2244 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592535 9.1.2.25.01.01.001.00146 Penyunting/ Editor Tim Penyusunan Buletin/ Orang / Terbitan 150.000
Kegiatan Majalah
2245 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592534 9.1.2.25.01.01.001.00145 Redaktur Tim Penyusunan Buletin/ Majalah Orang / Terbitan 180.000
Kegiatan
2246 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592533 9.1.2.25.01.01.001.00144 Penanggung Jawab Tim Penyusunan Buletin/ Orang / Terbitan 240.000
Kegiatan Majalah
2247 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592532 9.1.2.25.01.01.001.00143 Pembuat Artikel Tim Penyusunan Jurnal Per Halaman 120.000
Kegiatan
2248 9.1.2.25.01.01.001 Honorarium Panitia Pelaksana 5592531 9.1.2.25.01.01.001.00142 Sekretariat Tim Penyusunan Jurnal Orang / Terbitan 90.000
Kegiatan
2249 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596404 9.1.2.25.02.01.001.00166 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 1.750.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 50 miliar
konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 367


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2250 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596405 9.1.2.25.02.01.001.00167 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 1.990.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 75 miliar
konstruksi)
2251 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596406 9.1.2.25.02.01.001.00168 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 2.230.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 100 miliar
konstruksi)
2252 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596407 9.1.2.25.02.01.001.00169 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 2.560.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 250 miliar
konstruksi)
2253 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596408 9.1.2.25.02.01.001.00170 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 2.880.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 500 miliar
konstruksi)
2254 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596409 9.1.2.25.02.01.001.00171 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 3.200.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 750 miliar
konstruksi)
2255 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596410 9.1.2.25.02.01.001.00172 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 3.520.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 1 triliun
konstruksi)
2256 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596411 9.1.2.25.02.01.001.00173 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.960.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2257 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596412 9.1.2.25.02.01.001.00174 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.580.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 250 miliar
2258 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596413 9.1.2.25.02.01.001.00175 Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Orang / Bulan 680.000
dan Jasa
2259 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596414 9.1.2.25.02.01.001.00176 Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Sekretaris / Staf Pendukung Orang / Bulan 750.000
dan Jasa (UKPBJ)
2260 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596415 9.1.2.25.02.01.001.00177 Perangkat Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa Ketua Orang / Bulan 1.000.000
dan Jasa (UKPBJ)
2261 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596416 9.1.2.25.02.01.001.00178 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.960.000
dan Jasa Konstruksi)
2262 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596417 9.1.2.25.02.01.001.00179 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 3.520.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 1 triliun
2263 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596418 9.1.2.25.02.01.001.00180 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 3.200.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 750 miliar
2264 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596419 9.1.2.25.02.01.001.00181 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 2.880.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 500 miliar
2265 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596420 9.1.2.25.02.01.001.00182 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 2.560.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 250 miliar
2266 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596421 9.1.2.25.02.01.001.00183 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 4.030.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 miliar
2267 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596422 9.1.2.25.02.01.001.00184 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.75 miliar sd Orang / Paket 2.230.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 100 miliar

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 368


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2268 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596423 9.1.2.25.02.01.001.00185 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.230.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 250 miliar
2269 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596424 9.1.2.25.02.01.001.00186 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.940.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 triliun
2270 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596425 9.1.2.25.02.01.001.00187 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.50 miliar sd Orang / Paket 1.990.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 75 miliar
2271 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596426 9.1.2.25.02.01.001.00188 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.560.000
dan Jasa (Konstruksi)
2272 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596427 9.1.2.25.02.01.001.00189 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.490.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 750 miliar
2273 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596428 9.1.2.25.02.01.001.00190 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.25 miliar sd Orang / Paket 1.750.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 50 miliar
2274 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596429 9.1.2.25.02.01.001.00191 Pengguna Anggaran Pengadaan Jasa (Non Nilai pagu dana di atas Rp.10 miliar sd Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 25 miliar
2275 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596430 9.1.2.25.02.01.001.00192 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.010.000
dan Jasa Konstruksi)
2276 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596431 9.1.2.25.02.01.001.00193 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.450.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 1 triliun
2277 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596432 9.1.2.25.02.01.001.00194 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.040.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 750 miliar
2278 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596433 9.1.2.25.02.01.001.00195 Pengguna Anggaran Pengadaan Barang (Non Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 3.640.000
dan Jasa Konstruksi) Rp. 500 miliar
2279 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596434 9.1.2.25.02.01.001.00196 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.230.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 250 miliar
2280 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596435 9.1.2.25.02.01.001.00197 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 2.820.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 100 miliar
2281 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5603968 9.1.2.25.02.01.001.00198 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2282 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5604022 9.1.2.25.02.01.001.00199 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2283 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593076 9.1.2.25.02.01.001.00127 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 2.380.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2284 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593075 9.1.2.25.02.01.001.00126 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.110.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2285 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593074 9.1.2.25.02.01.001.00125 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 1.920.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2286 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593073 9.1.2.25.02.01.001.00124 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 1.730.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2287 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593072 9.1.2.25.02.01.001.00123 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.540.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2288 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593071 9.1.2.25.02.01.001.00122 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.340.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 369


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2289 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593070 9.1.2.25.02.01.001.00121 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.190.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2290 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593069 9.1.2.25.02.01.001.00120 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.050.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2291 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593068 9.1.2.25.02.01.001.00119 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 910.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2292 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593067 9.1.2.25.02.01.001.00118 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 760.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2293 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593066 9.1.2.25.02.01.001.00117 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 650.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2294 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593065 9.1.2.25.02.01.001.00116 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 550.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2295 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593064 9.1.2.25.02.01.001.00115 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 430.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2296 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593063 9.1.2.25.02.01.001.00114 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 360.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2297 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593062 9.1.2.25.02.01.001.00113 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Paket 290.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2298 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593061 9.1.2.25.02.01.001.00112 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2299 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593060 9.1.2.25.02.01.001.00111 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai diatas Rp. 50 juta sd. Rp. 100 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2300 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593059 9.1.2.25.02.01.001.00110 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ untuk Jasa Nilai sd. Rp. 50 juta Orang / Paket 270.000
dan Jasa Konsultansi (Non konstruksi)
2301 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593058 9.1.2.25.02.01.001.00109 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.010.000
dan Jasa
2302 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593057 9.1.2.25.02.01.001.00108 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.670.000
dan Jasa
2303 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593056 9.1.2.25.02.01.001.00107 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.420.000
dan Jasa
2304 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593055 9.1.2.25.02.01.001.00106 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.180.000
dan Jasa
2305 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593054 9.1.2.25.02.01.001.00105 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.940.000
dan Jasa
2306 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593053 9.1.2.25.02.01.001.00104 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.690.000
dan Jasa
2307 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593052 9.1.2.25.02.01.001.00103 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa
2308 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593051 9.1.2.25.02.01.001.00102 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.330.000
dan Jasa
2309 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593050 9.1.2.25.02.01.001.00101 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 1.150.000
dan Jasa

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 370


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2310 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593049 9.1.2.25.02.01.001.00100 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 960.000
dan Jasa
2311 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593048 9.1.2.25.02.01.001.00099 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 820.000
dan Jasa
2312 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593047 9.1.2.25.02.01.001.00098 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 680.000
dan Jasa
2313 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593046 9.1.2.25.02.01.001.00097 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 550.000
dan Jasa
2314 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593045 9.1.2.25.02.01.001.00096 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai Rp. 200 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 460.000
dan Jasa
2315 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593044 9.1.2.25.02.01.001.00095 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Non Konstruksi) Nilai sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 460.000
dan Jasa
2316 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593043 9.1.2.25.02.01.001.00094 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.340.000
dan Jasa
2317 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593042 9.1.2.25.02.01.001.00093 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.960.000
dan Jasa
2318 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593041 9.1.2.25.02.01.001.00092 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.690.000
dan Jasa
2319 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593040 9.1.2.25.02.01.001.00091 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.420.000
dan Jasa
2320 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593039 9.1.2.25.02.01.001.00090 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 2.150.000
dan Jasa
2321 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593038 9.1.2.25.02.01.001.00089 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.880.000
dan Jasa
2322 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593037 9.1.2.25.02.01.001.00088 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.670.000
dan Jasa
2323 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593036 9.1.2.25.02.01.001.00087 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.470.000
dan Jasa
2324 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593035 9.1.2.25.02.01.001.00086 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa
2325 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593034 9.1.2.25.02.01.001.00085 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Paket 1.070.000
dan Jasa
2326 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593033 9.1.2.25.02.01.001.00084 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Paket 910.000
dan Jasa
2327 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593032 9.1.2.25.02.01.001.00083 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Paket 760.000
dan Jasa
2328 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593031 9.1.2.25.02.01.001.00082 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Paket 610.000
dan Jasa
2329 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593030 9.1.2.25.02.01.001.00081 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai Rp. 200 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Paket 510.000
dan Jasa
2330 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5593029 9.1.2.25.02.01.001.00080 Honorarium Pokja Pemilihan PBJ (Konstruksi) Nilai sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 410.000
dan Jasa

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 371


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2331 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592495 9.1.2.25.02.01.001.00079 Sekretaris / Staf Pendukung Perangkat UKPBJ Orang / Bulan 450.000
dan Jasa
2332 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592494 9.1.2.25.02.01.001.00078 Ketua Perangkat UKPBJ Orang / Bulan 600.000
dan Jasa
2333 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5592493 9.1.2.25.02.01.001.00077 Honorarium Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Orang / Bulan 410.000
dan Jasa
2334 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596366 9.1.2.25.02.01.001.00128 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 2.520.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 75 miliar
2335 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596367 9.1.2.25.02.01.001.00129 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 2.210.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 50 miliar
2336 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596368 9.1.2.25.02.01.001.00130 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 1.910.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 25 miliar
2337 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596369 9.1.2.25.02.01.001.00131 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.600.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 10 miliar
2338 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596370 9.1.2.25.02.01.001.00132 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.370.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 5 miliar
2339 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596371 9.1.2.25.02.01.001.00133 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 1.140.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 2,5 miliar
2340 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596372 9.1.2.25.02.01.001.00134 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 920.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 1 milliar
2341 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596373 9.1.2.25.02.01.001.00135 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 200 juta sd. Orang / Paket 760.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 500 juta
2342 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596374 9.1.2.25.02.01.001.00136 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 760.000
dan Jasa (Non Konstruksi)
2343 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596375 9.1.2.25.02.01.001.00137 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.560.000
dan Jasa (Konstruksi)
2344 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596376 9.1.2.25.02.01.001.00138 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.940.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 triliun
2345 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596377 9.1.2.25.02.01.001.00139 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.490.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 750 miliar
2346 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596378 9.1.2.25.02.01.001.00140 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 4.030.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 miliar
2347 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596379 9.1.2.25.02.01.001.00141 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Paket 3.580.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 250 miliar
2348 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596380 9.1.2.25.02.01.001.00142 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Paket 3.130.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 100 miliar
2349 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596381 9.1.2.25.02.01.001.00143 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Paket 2.790.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 75 miliar
2350 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596382 9.1.2.25.02.01.001.00144 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Paket 2.450.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 50 miliar
2351 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596383 9.1.2.25.02.01.001.00145 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 2.120.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 25 miliar

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 372


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2352 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596384 9.1.2.25.02.01.001.00146 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.780.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 10 miliar
2353 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596385 9.1.2.25.02.01.001.00147 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.520.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 5 miliar
2354 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596386 9.1.2.25.02.01.001.00148 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 2,5 miliar
2355 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596387 9.1.2.25.02.01.001.00149 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 1.020.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 1 milliar
2356 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596388 9.1.2.25.02.01.001.00150 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 200 juta sd. Orang / Paket 850.000
dan Jasa (Konstruksi) Rp. 500 juta
2357 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596389 9.1.2.25.02.01.001.00151 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 200 juta Orang / Paket 680.000
dan Jasa (Konstruksi)
2358 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596390 9.1.2.25.02.01.001.00152 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Paket 3.640.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 500 miliar
2359 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596391 9.1.2.25.02.01.001.00153 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Paket 4.040.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 750 miliar
2360 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596392 9.1.2.25.02.01.001.00154 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Paket 4.450.000
dan Jasa (Non Konstruksi) Rp. 1 triliun
2361 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596393 9.1.2.25.02.01.001.00155 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 5.010.000
dan Jasa (Non Konstruksi)
2362 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596394 9.1.2.25.02.01.001.00156 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana sd. Rp. 50 juta Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2363 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596395 9.1.2.25.02.01.001.00157 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 juta sd. Rp. Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non 100 juta
konstruksi)
2364 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596396 9.1.2.25.02.01.001.00158 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta Orang / Paket 450.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non
konstruksi)
2365 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596397 9.1.2.25.02.01.001.00159 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Paket 480.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 250 juta
konstruksi)
2366 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596398 9.1.2.25.02.01.001.00160 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Paket 600.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 500 juta
konstruksi)
2367 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596399 9.1.2.25.02.01.001.00161 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Paket 720.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 1 milliar
konstruksi)
2368 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596400 9.1.2.25.02.01.001.00162 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Paket 910.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 2,5 miliar
konstruksi)

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 373


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2369 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596401 9.1.2.25.02.01.001.00163 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Paket 1.090.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 5 miliar
konstruksi)
2370 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596402 9.1.2.25.02.01.001.00164 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Paket 1.270.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 10 miliar
konstruksi)
2371 9.1.2.25.02.01.001 Honorarium Tim Pengadaan Barang 5596403 9.1.2.25.02.01.001.00165 Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/Jasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Paket 1.510.000
dan Jasa untuk Jasa Konsultansi/Jasa Lainnya (Non Rp. 25 miliar
konstruksi)
2372 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592491 9.1.2.25.03.01.001.00037 Pengajar Diklat Berasal Dari Luar Satuan Kerja Perangkat Orang / Jam / Pelajaran 300.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Daerah Penyelenggara
2373 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592492 9.1.2.25.03.01.001.00038 Pengajar Diklat Berasal Dari Dalam Satuan Kerja Orang / Jam / Pelajaran 200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Perangkat Daerah Penyelenggara
2374 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592485 9.1.2.25.03.01.001.00031 Narasumber Menteri/ Pejabat Setingkat Menteri/ Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Pejabat Negara Lainnya
2375 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592486 9.1.2.25.03.01.001.00032 Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Setingkat Orang / Jam 800.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Daerah Lainnya yang
disetarakan
2376 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592487 9.1.2.25.03.01.001.00033 Narasumber Pejabat Eselon I/ yang disetarakan Orang / Jam 700.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2377 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5670222 9.1.2.25.03.01.001.00054 Sewa Jasa Artis Artis Ibu Kota/Lokal Orang / Kegiatan 25.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2378 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592488 9.1.2.25.03.01.001.00034 Narasumber Pejabat Eselon II /yang disetarakan Orang / Jam 600.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2379 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592489 9.1.2.25.03.01.001.00035 Narasumber Pejabat Eselon III ke bawah/yang Orang / Jam 500.000
Ahli/Instruktur/Narasumber disetarakan
2380 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5592490 9.1.2.25.03.01.001.00036 Honorarium Penceramah Diklat Orang / Jam / Pelajaran 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2381 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596445 9.1.2.25.03.01.001.00048 Pengajar yang berasal dari dalam satuan kerja Orang / Jam Pelajaran 200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber perangkat daerah penyelenggara
2382 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596444 9.1.2.25.03.01.001.00047 Pengajar yang berasal dari luar satuan kerja Orang / Jam Pelajaran 300.000
Ahli/Instruktur/Narasumber perangkat daerah penyelenggara
2383 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596443 9.1.2.25.03.01.001.00046 Narasumber Profesional pakar, praktisi, atau pembicara khusus Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2384 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596442 9.1.2.25.03.01.001.00045 Pembawa Acara Orang / Kegiatan 400.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2385 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596441 9.1.2.25.03.01.001.00044 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon III ke bawah/yang Orang / Jam 900.000
Ahli/Instruktur/Narasumber disetarakan
2386 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596440 9.1.2.25.03.01.001.00043 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon II /yang disetarakan Orang / Jam 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2387 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596439 9.1.2.25.03.01.001.00042 Narasumber/ Pembahas Pejabat Eselon I/ yang disetarakan Orang / Jam 1.200.000
Ahli/Instruktur/Narasumber

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 374


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2388 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596438 9.1.2.25.03.01.001.00041 Narasumber/ Pembahas Kepala Daerah / Pejabat Setingkat Orang / Jam 1.400.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Kepala Daerah / Pejabat Daerah Lainnya
yang disetarakan
2389 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596437 9.1.2.25.03.01.001.00040 Narasumber/ Pembahas Menteri/ Pejabat Setingkat Menteri/ Orang / Jam 1.700.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Pejabat Negara Lainnya
2390 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5596436 9.1.2.25.03.01.001.00039 Penceramah Orang / Jam Pelajaran 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2391 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622234 9.1.2.25.03.01.001.00049 Upah Pemungutan Retribusi Perizinan Tertentu- ASN Paket 50.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber Persetujuan Bangunan Gedung
2392 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622243 9.1.2.25.03.01.001.00050 Pembantu Peneliti Budaya Orang Orang 30.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2393 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622244 9.1.2.25.03.01.001.00051 Tenaga Ahli Budaya Orang Orang 60.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2394 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622245 9.1.2.25.03.01.001.00052 Belanja Jasa Tenaga Ahli Assessor Belanja Jasa Tenaga Ahli Assessor Orang / Kegiatan 7.500.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2395 9.1.2.25.03.01.001 Honorarium Tenaga 5622246 9.1.2.25.03.01.001.00053 Honor Grup Seni dan Budaya Orang Kegiatan 1.000.000
Ahli/Instruktur/Narasumber
2396 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604042 9.1.2.25.04.01.001.00316 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bontomarannu Tahun 609.600.000
2397 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604041 9.1.2.25.04.01.001.00315 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 3.840.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 75 miliar
2398 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604040 9.1.2.25.04.01.001.00314 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 3.420.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 50 miliar
2399 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604039 9.1.2.25.04.01.001.00313 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 3.010.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 25 miliar
2400 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604038 9.1.2.25.04.01.001.00312 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 2.590.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 10 miliar
2401 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604037 9.1.2.25.04.01.001.00311 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 2.280.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 5 miliar
2402 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604036 9.1.2.25.04.01.001.00310 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 1.970.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 2,5 miliar
2403 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604035 9.1.2.25.04.01.001.00309 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 1.660.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 1 milliar
2404 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604034 9.1.2.25.04.01.001.00308 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 1.450.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 500 juta
2405 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604033 9.1.2.25.04.01.001.00307 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 1.250.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 250 juta
2406 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604032 9.1.2.25.04.01.001.00306 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 1.040.000
Pengguna Anggaran (KPA)
2407 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604031 9.1.2.25.04.01.001.00305 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Towata Tahun 515.760.000
2408 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604030 9.1.2.25.04.01.001.00304 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Polut Tahun 1.120.200.000
2409 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604029 9.1.2.25.04.01.001.00303 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Pattallassang Tahun 1.545.600.000
2410 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604028 9.1.2.25.04.01.001.00302 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Tahun 666.000.000
2411 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604027 9.1.2.25.04.01.001.00301 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bontokassi Tahun 562.800.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 375


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2412 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604026 9.1.2.25.04.01.001.00300 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 157.080.000
2413 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604025 9.1.2.25.04.01.001.00299 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2414 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604021 9.1.2.25.04.01.001.00298 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2415 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604020 9.1.2.25.04.01.001.00297 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2416 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604019 9.1.2.25.04.01.001.00296 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2417 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603978 9.1.2.25.04.01.001.00295 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Tahun 132.000.000
2418 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603976 9.1.2.25.04.01.001.00293 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2419 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592380 9.1.2.25.04.01.001.00118 Honorarium PPKD/KPA Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 620.000
2420 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592381 9.1.2.25.04.01.001.00119 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 750.000
2421 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592382 9.1.2.25.04.01.001.00120 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 870.000
2422 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592383 9.1.2.25.04.01.001.00121 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 1.000.000
2423 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603966 9.1.2.25.04.01.001.00292 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2424 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603965 9.1.2.25.04.01.001.00291 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2425 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5603964 9.1.2.25.04.01.001.00290 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2426 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604067 9.1.2.25.04.01.001.00341 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 340.000
Penerimaan
2427 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604065 9.1.2.25.04.01.001.00339 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 3.620.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 1 triliun
2428 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604064 9.1.2.25.04.01.001.00338 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 3.230.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 750 miliar
2429 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604063 9.1.2.25.04.01.001.00337 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 2.830.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 500 miliar
2430 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604062 9.1.2.25.04.01.001.00336 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 2.440.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 250 miliar
2431 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604061 9.1.2.25.04.01.001.00335 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 2.040.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 100 miliar
2432 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604060 9.1.2.25.04.01.001.00334 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.780.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 75 miliar
2433 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604059 9.1.2.25.04.01.001.00333 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 4.250.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 100 miliar
2434 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604058 9.1.2.25.04.01.001.00332 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 1.250.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 25 miliar
2435 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604057 9.1.2.25.04.01.001.00331 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 990.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 10 miliar
2436 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604056 9.1.2.25.04.01.001.00330 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 880.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 5 miliar
2437 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604055 9.1.2.25.04.01.001.00329 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 770.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 2,5 miliar
2438 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604054 9.1.2.25.04.01.001.00328 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 660.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 1 milliar
2439 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604053 9.1.2.25.04.01.001.00327 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 570.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 500 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 376


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2440 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604052 9.1.2.25.04.01.001.00326 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 480.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 250 juta
2441 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604051 9.1.2.25.04.01.001.00325 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 400.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD)
2442 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604050 9.1.2.25.04.01.001.00324 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 7.140.000
2443 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604049 9.1.2.25.04.01.001.00323 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 6.140.000
Rp. 1 triliun
2444 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604048 9.1.2.25.04.01.001.00322 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 5.640.000
Rp. 750 miliar
2445 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604047 9.1.2.25.04.01.001.00321 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 5.130.000
Rp. 500 miliar
2446 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604046 9.1.2.25.04.01.001.00320 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 4.630.000
Rp. 250 miliar
2447 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604045 9.1.2.25.04.01.001.00319 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 4.130.000
Rp. 100 miliar
2448 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604044 9.1.2.25.04.01.001.00318 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 3.720.000
Rp. 75 miliar
2449 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604043 9.1.2.25.04.01.001.00317 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Galesong Tahun 1.737.000.000
2450 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592436 9.1.2.25.04.01.001.00174 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 590.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2451 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592435 9.1.2.25.04.01.001.00173 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 490.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2452 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592434 9.1.2.25.04.01.001.00172 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 380.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2453 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592433 9.1.2.25.04.01.001.00171 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 340.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2454 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592432 9.1.2.25.04.01.001.00170 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 300.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2455 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592414 9.1.2.25.04.01.001.00152 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 300.000
Bendahara Penerimaan
2456 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592415 9.1.2.25.04.01.001.00153 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 340.000
Bendahara Penerimaan
2457 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592416 9.1.2.25.04.01.001.00154 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 400.000
Bendahara Penerimaan
2458 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592417 9.1.2.25.04.01.001.00155 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 460.000
Bendahara Penerimaan
2459 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596512 9.1.2.25.04.01.001.00289 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Galut Tahun 288.000.000
2460 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596511 9.1.2.25.04.01.001.00288 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Galut Tahun 1.140.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 377


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2461 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596510 9.1.2.25.04.01.001.00287 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Galesong Tahun 457.428.000
2462 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596509 9.1.2.25.04.01.001.00286 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bontomarannu Tahun 154.560.000
2463 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596508 9.1.2.25.04.01.001.00285 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Sanrobone Tahun 168.000.000
2464 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596507 9.1.2.25.04.01.001.00284 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Mapsu Tahun 97.620.000
2465 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596506 9.1.2.25.04.01.001.00283 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Pattoppakang Tahun 176.280.000
2466 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596505 9.1.2.25.04.01.001.00282 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Marbo Tahun 276.012.000
2467 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596504 9.1.2.25.04.01.001.00281 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Polsel Tahun 153.900.000
2468 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596503 9.1.2.25.04.01.001.00280 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bulukunyi Tahun 150.000.000
2469 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596502 9.1.2.25.04.01.001.00279 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 157.080.000
2470 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596501 9.1.2.25.04.01.001.00278 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Towata Tahun 130.800.000
2471 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596500 9.1.2.25.04.01.001.00277 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Polut Tahun 209.940.000
2472 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596499 9.1.2.25.04.01.001.00276 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Pattallassang Tahun 253.380.000
2473 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596498 9.1.2.25.04.01.001.00275 Jasa Pelayanan Non Kapitasi Puskesmas Bontokassi Tahun 195.000.000
2474 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596497 9.1.2.25.04.01.001.00274 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.860.000
Penerimaan Pembantu
2475 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596496 9.1.2.25.04.01.001.00273 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 2.350.000
Penerimaan Pembantu Rp. 1 triliun
2476 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596495 9.1.2.25.04.01.001.00272 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 2.090.000
Penerimaan Pembantu Rp. 750 miliar
2477 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596494 9.1.2.25.04.01.001.00271 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 1.840.000
Penerimaan Pembantu Rp. 500 miliar
2478 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596493 9.1.2.25.04.01.001.00270 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 1.580.000
Penerimaan Pembantu Rp. 250 miliar
2479 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596492 9.1.2.25.04.01.001.00269 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 1.330.000
Penerimaan Pembantu Rp. 100 miliar
2480 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596491 9.1.2.25.04.01.001.00268 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.150.000
Penerimaan Pembantu Rp. 75 miliar
2481 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596490 9.1.2.25.04.01.001.00267 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 980.000
Penerimaan Pembantu Rp. 50 miliar
2482 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596489 9.1.2.25.04.01.001.00266 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 810.000
Penerimaan Pembantu Rp. 25 miliar
2483 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596488 9.1.2.25.04.01.001.00265 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 640.000
Penerimaan Pembantu Rp. 10 miliar
2484 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596487 9.1.2.25.04.01.001.00264 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 570.000
Penerimaan Pembantu Rp. 5 miliar
2485 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596486 9.1.2.25.04.01.001.00263 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 500.000
Penerimaan Pembantu Rp. 2,5 miliar
2486 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596485 9.1.2.25.04.01.001.00262 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 430.000
Penerimaan Pembantu Rp. 1 milliar
2487 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596484 9.1.2.25.04.01.001.00261 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 370.000
Penerimaan Pembantu Rp. 500 juta
2488 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596483 9.1.2.25.04.01.001.00260 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 310.000
Penerimaan Pembantu Rp. 250 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 378


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2489 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596482 9.1.2.25.04.01.001.00259 Bendahara Pengeluaran Pembantu atau Bendahara Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 260.000
Penerimaan Pembantu
2490 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596481 9.1.2.25.04.01.001.00258 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 3.840.000
Penerimaan
2491 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596480 9.1.2.25.04.01.001.00257 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 3.160.000
Penerimaan Rp. 1 triliun
2492 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596479 9.1.2.25.04.01.001.00256 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 2.810.000
Penerimaan Rp. 750 miliar
2493 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596478 9.1.2.25.04.01.001.00255 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 2.470.000
Penerimaan Rp. 500 miliar
2494 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596477 9.1.2.25.04.01.001.00254 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 2.120.000
Penerimaan Rp. 250 miliar
2495 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596476 9.1.2.25.04.01.001.00253 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 75 miliar sd. Orang / Bulan 1.780.000
Penerimaan Rp. 100 miliar
2496 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596475 9.1.2.25.04.01.001.00252 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 50 miliar sd. Orang / Bulan 1.550.000
Penerimaan Rp. 75 miliar
2497 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596474 9.1.2.25.04.01.001.00251 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 1.320.000
Penerimaan Rp. 50 miliar
2498 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596473 9.1.2.25.04.01.001.00250 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 1.090.000
Penerimaan Rp. 25 miliar
2499 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596472 9.1.2.25.04.01.001.00249 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 860.000
Penerimaan Rp. 10 miliar
2500 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596471 9.1.2.25.04.01.001.00248 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 770.000
Penerimaan Rp. 5 miliar
2501 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592431 9.1.2.25.04.01.001.00169 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 260.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2502 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592430 9.1.2.25.04.01.001.00168 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 220.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2503 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592429 9.1.2.25.04.01.001.00167 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 190.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2504 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592428 9.1.2.25.04.01.001.00166 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 160.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2505 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592427 9.1.2.25.04.01.001.00165 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.300.000
Bendahara Penerimaan
2506 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592426 9.1.2.25.04.01.001.00164 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 1.900.000
Bendahara Penerimaan
2507 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592425 9.1.2.25.04.01.001.00163 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.690.000
Bendahara Penerimaan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 379


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2508 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592424 9.1.2.25.04.01.001.00162 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.480.000
Bendahara Penerimaan
2509 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592423 9.1.2.25.04.01.001.00161 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 1.270.000
Bendahara Penerimaan
2510 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592422 9.1.2.25.04.01.001.00160 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 1.070.000
Bendahara Penerimaan
2511 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592421 9.1.2.25.04.01.001.00159 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 930.000
Bendahara Penerimaan
2512 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592420 9.1.2.25.04.01.001.00158 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 790.000
Bendahara Penerimaan
2513 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592419 9.1.2.25.04.01.001.00157 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 650.000
Bendahara Penerimaan
2514 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592418 9.1.2.25.04.01.001.00156 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 520.000
Bendahara Penerimaan
2515 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596470 9.1.2.25.04.01.001.00247 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 670.000
Penerimaan Rp. 2,5 miliar
2516 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596469 9.1.2.25.04.01.001.00246 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 570.000
Penerimaan Rp. 1 milliar
2517 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596468 9.1.2.25.04.01.001.00245 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 500.000
Penerimaan Rp. 500 juta
2518 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596467 9.1.2.25.04.01.001.00244 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 3.320.000
Rp. 50 miliar
2519 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596466 9.1.2.25.04.01.001.00243 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Sanrobone Tahun 702.600.000
2520 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596465 9.1.2.25.04.01.001.00242 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Mapsu Tahun 794.400.000
2521 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596464 9.1.2.25.04.01.001.00241 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 10 miliar sd. Orang / Bulan 2.920.000
Rp. 25 miliar
2522 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596463 9.1.2.25.04.01.001.00240 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Pattoppakang Tahun 964.800.000
2523 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596462 9.1.2.25.04.01.001.00239 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Marbo Tahun 1.288.200.000
2524 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596461 9.1.2.25.04.01.001.00238 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Polsel Tahun 587.400.000
2525 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596460 9.1.2.25.04.01.001.00237 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Bulukunyi Tahun 495.000.000
2526 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596459 9.1.2.25.04.01.001.00236 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Ko''''mara Tahun 470.640.000
2527 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596458 9.1.2.25.04.01.001.00235 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 5 miliar sd. Orang / Bulan 2.520.000
Rp. 10 miliar
2528 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596457 9.1.2.25.04.01.001.00234 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 2,5 miliar sd. Orang / Bulan 2.210.000
Rp. 5 miliar
2529 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596456 9.1.2.25.04.01.001.00233 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 1 milliar sd. Orang / Bulan 1.910.000
Rp. 2,5 miliar
2530 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596455 9.1.2.25.04.01.001.00232 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 500 juta sd. Orang / Bulan 1.610.000
Rp. 1 milliar
2531 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596454 9.1.2.25.04.01.001.00231 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 250 juta sd. Orang / Bulan 1.410.000
Rp. 500 juta
2532 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596453 9.1.2.25.04.01.001.00230 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 1.200.000
Rp. 250 juta

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 380


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2533 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596452 9.1.2.25.04.01.001.00229 Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nilai pagu dana sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 1.010.000
2534 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596451 9.1.2.25.04.01.001.00228 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 7.370.000
Pengguna Anggaran (KPA)
2535 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596450 9.1.2.25.04.01.001.00227 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.750 miliar sd Orang / Bulan 6.330.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 1 triliun
2536 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596449 9.1.2.25.04.01.001.00226 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.500 miliar sd Orang / Bulan 5.810.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 750 miliar
2537 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604068 9.1.2.25.04.01.001.00342 Bendahara Pengeluaran atau Bendahara Nilai pagu dana di atas Rp. 100 juta s.d Orang / Bulan 420.000
Penerimaan Rp. 250 juta
2538 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5604066 9.1.2.25.04.01.001.00340 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.420.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD)
2539 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592384 9.1.2.25.04.01.001.00122 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 1.180.000
2540 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592385 9.1.2.25.04.01.001.00123 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 1.370.000
2541 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592386 9.1.2.25.04.01.001.00124 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 1.550.000
2542 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592387 9.1.2.25.04.01.001.00125 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 1.810.000
2543 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592388 9.1.2.25.04.01.001.00126 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 2.050.000
2544 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592389 9.1.2.25.04.01.001.00127 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 2.300.000
2545 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592390 9.1.2.25.04.01.001.00128 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 2.550.000
2546 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592391 9.1.2.25.04.01.001.00129 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 2.860.000
2547 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592392 9.1.2.25.04.01.001.00130 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 3.170.000
2548 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592393 9.1.2.25.04.01.001.00131 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 3.490.000
2549 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592394 9.1.2.25.04.01.001.00132 Honorarium PPKD/KPA Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 3.800.000
2550 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592395 9.1.2.25.04.01.001.00133 Honorarium PPKD/KPA Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 4.420.000
2551 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592396 9.1.2.25.04.01.001.00134 Honorarium PPK SKPD Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 240.000
2552 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592397 9.1.2.25.04.01.001.00135 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 290.000
2553 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592398 9.1.2.25.04.01.001.00136 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 250 juta sd. Rp. 500 juta Orang / Bulan 340.000
2554 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592399 9.1.2.25.04.01.001.00137 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 500 juta sd. Rp. 1 milliar Orang / Bulan 400.000
2555 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592400 9.1.2.25.04.01.001.00138 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 1 milliar sd. Rp. 2,5 miliar Orang / Bulan 460.000
2556 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592401 9.1.2.25.04.01.001.00139 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 2,5 miliar sd. Rp. 5 miliar Orang / Bulan 530.000
2557 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592402 9.1.2.25.04.01.001.00140 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 5 miliar sd. Rp. 10 miliar Orang / Bulan 590.000
2558 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592403 9.1.2.25.04.01.001.00141 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 10 miliar sd. Rp. 25 miliar Orang / Bulan 750.000
2559 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592404 9.1.2.25.04.01.001.00142 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 25 miliar sd. Rp. 50 miliar Orang / Bulan 910.000
2560 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592405 9.1.2.25.04.01.001.00143 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 1.070.000
2561 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592406 9.1.2.25.04.01.001.00144 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 1.220.000
2562 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592407 9.1.2.25.04.01.001.00145 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 1.460.000
2563 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592408 9.1.2.25.04.01.001.00146 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.700.000
2564 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592409 9.1.2.25.04.01.001.00147 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.940.000
2565 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592410 9.1.2.25.04.01.001.00148 Honorarium PPK SKPD Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 2.170.000
2566 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592411 9.1.2.25.04.01.001.00149 Honorarium PPK SKPD Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 2.650.000
2567 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592412 9.1.2.25.04.01.001.00150 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai sd. Rp. 100 juta Orang / Bulan 200.000
Bendahara Penerimaan
2568 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592413 9.1.2.25.04.01.001.00151 Honorarium Bendahara Pengeluaran atau Nilai Rp. 100 juta s.d Rp. 250 juta Orang / Bulan 250.000
Bendahara Penerimaan

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 381


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2569 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596448 9.1.2.25.04.01.001.00225 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.250 miliar sd Orang / Bulan 5.290.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 500 miliar
2570 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596447 9.1.2.25.04.01.001.00224 Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD)/ Kuasa Nilai pagu dana di atas Rp.100 miliar sd Orang / Bulan 4.770.000
Pengguna Anggaran (KPA) Rp. 250 miliar
2571 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5596446 9.1.2.25.04.01.001.00223 Pejabat Penatausahaan Keuangan Satuan Kerja Nilai pagu dana di atas Rp. 25 miliar sd. Orang / Bulan 1.520.000
Perangkat Daerah (PPK SKPD) Rp. 50 miliar
2572 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592484 9.1.2.25.04.01.001.00222 Anggota Sekretariat TAPD Orang / Bulan 600.000
2573 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592483 9.1.2.25.04.01.001.00221 Sekretaris Sekretariat TAPD Orang / Bulan 900.000
2574 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592482 9.1.2.25.04.01.001.00220 Ketua Sekretariat TAPD Orang / Bulan 1.000.000
2575 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592481 9.1.2.25.04.01.001.00219 Anggota TAPD Orang / Bulan 1.300.000
2576 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592480 9.1.2.25.04.01.001.00218 Sekretaris TAPD Orang / Bulan 1.500.000
2577 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592479 9.1.2.25.04.01.001.00217 Wakil Ketua TAPD Orang / Bulan 2.000.000
2578 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592478 9.1.2.25.04.01.001.00216 Ketua TAPD Orang / Bulan 2.500.000
2579 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592477 9.1.2.25.04.01.001.00215 Pengarah TAPD Orang / Bulan 3.000.000
2580 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592476 9.1.2.25.04.01.001.00214 Pembina TAPD Orang / Bulan 3.500.000
2581 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592475 9.1.2.25.04.01.001.00213 Penyusunan Modul Diklat Per Modul 5.000.000
2582 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592474 9.1.2.25.04.01.001.00212 Telaah Bahasa Soal Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 20.000
Kabupaten/ Kota
2583 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592473 9.1.2.25.04.01.001.00211 Telaah Materi Soal Telaah Butir Soal Tingkat Provinsi/ Per Butir Soal 45.000
Kabupaten/ Kota
2584 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592472 9.1.2.25.04.01.001.00210 Honorarium Penyusunan Butir Soal Tingkat Per Butir Soal 100.000
Provinsi/ Kabupaten/ Kota
2585 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592471 9.1.2.25.04.01.001.00209 Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Siswa/Mata Ujian 7.500
2586 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592470 9.1.2.25.04.01.001.00208 Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Orang / Hari 270.000
2587 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592469 9.1.2.25.04.01.001.00207 Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Menengah Naskah/Pelajaran 190.000
2588 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592468 9.1.2.25.04.01.001.00206 Honorarium Pemeriksa Hasil Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Siswa/Mata Ujian 5.000
2589 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592467 9.1.2.25.04.01.001.00205 Honorarium Pengawas Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Orang / Hari 240.000
2590 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592466 9.1.2.25.04.01.001.00204 Honorarium Penyusun atau Pembuat Bahan Ujian Tingkat Pendidikan Dasar Naskah/Pelajaran 150.000

2591 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592465 9.1.2.25.04.01.001.00203 Rohaniwan Orang / Kegiatan 400.000
2592 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592464 9.1.2.25.04.01.001.00202 Pembawa Acara Orang / Kegiatan 200.000
2593 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592463 9.1.2.25.04.01.001.00201 Moderator Orang / Kegiatan 400.000
2594 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592462 9.1.2.25.04.01.001.00200 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 2.380.000

2595 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592461 9.1.2.25.04.01.001.00199 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.110.000

2596 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592460 9.1.2.25.04.01.001.00198 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 1.920.000

2597 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592459 9.1.2.25.04.01.001.00197 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 1.730.000

2598 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592458 9.1.2.25.04.01.001.00196 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.540.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 382


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2599 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592457 9.1.2.25.04.01.001.00195 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.75 miliar sd Rp. 100 miliar Orang / Paket 1.340.000

2600 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592456 9.1.2.25.04.01.001.00194 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.50 miliar sd Rp. 75 miliar Orang / Paket 1.190.000

2601 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592455 9.1.2.25.04.01.001.00193 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.25 miliar sd Rp. 50 miliar Orang / Paket 1.050.000

2602 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592454 9.1.2.25.04.01.001.00192 Honorarium PA Pengadaan Jasa (Non Konstruksi) Nilai Rp.10 miliar sd Rp. 25 miliar Orang / Paket 910.000

2603 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592453 9.1.2.25.04.01.001.00191 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.010.000
Konstruksi)
2604 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592452 9.1.2.25.04.01.001.00190 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.670.000
Konstruksi)
2605 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592451 9.1.2.25.04.01.001.00189 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.420.000
Konstruksi)
2606 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592450 9.1.2.25.04.01.001.00188 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.180.000
Konstruksi)
2607 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592449 9.1.2.25.04.01.001.00187 Honorarium PA Pengadaan Barang (Non Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 1.940.000
Konstruksi)
2608 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592448 9.1.2.25.04.01.001.00186 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Paket 3.340.000
(Konstruksi)
2609 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592447 9.1.2.25.04.01.001.00185 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Paket 2.960.000
(Konstruksi)
2610 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592446 9.1.2.25.04.01.001.00184 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Paket 2.690.000
(Konstruksi)
2611 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592445 9.1.2.25.04.01.001.00183 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Paket 2.420.000
(Konstruksi)
2612 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592444 9.1.2.25.04.01.001.00182 Honorarium PA Pengadaan Barang/Jasa Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Paket 2.150.000
(Konstruksi)
2613 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592443 9.1.2.25.04.01.001.00181 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai di atas Rp.1 triliun Orang / Bulan 1.720.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2614 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592442 9.1.2.25.04.01.001.00180 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.750 miliar sd Rp. 1 triliun Orang / Bulan 1.410.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2615 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592441 9.1.2.25.04.01.001.00179 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.500 miliar sd Rp. 750 miliar Orang / Bulan 1.250.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2616 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592440 9.1.2.25.04.01.001.00178 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.250 miliar sd Rp. 500 miliar Orang / Bulan 1.100.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2617 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592439 9.1.2.25.04.01.001.00177 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp.100 miliar sd Rp. 250 miliar Orang / Bulan 950.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 383


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2618 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592438 9.1.2.25.04.01.001.00176 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 75 miliar sd. Rp. 100 miliar Orang / Bulan 800.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2619 9.1.2.25.04.01.001 Honorarium PNS Lainnya 5592437 9.1.2.25.04.01.001.00175 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu Nilai Rp. 50 miliar sd. Rp. 75 miliar Orang / Bulan 690.000
atau Bendahara Penerimaan Pembantu

2620 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604094 9.1.2.26.03.01.001.00117 Jasa Pembuat Uraian Berita Berita/Artikel Orang/Kali 5.000
2621 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604093 9.1.2.26.03.01.001.00116 Tenaga Lapangan Surveyor Orang / Bulan 700.000
2622 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604092 9.1.2.26.03.01.001.00115 Sopir Pejabat Sopir Bupati, Wakil Bupati, Sekda OB 1.000.000
2623 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604091 9.1.2.26.03.01.001.00114 Petugas Teknisi Listrik OB 700.000
2624 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604090 9.1.2.26.03.01.001.00113 Petugas Pengelola Sistem Informasi Lingkup Kabupaten, dan Sistem OB 700.000
Informasi Kesehatan
2625 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604071 9.1.2.26.03.01.001.00094 Insentif Tracer Tenaga pendukung Orang / Kegiatan 15.000
2626 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604072 9.1.2.26.03.01.001.00095 Honor Petugas Surveilans/Pengolah Data Honor Petugas Surveilans/Pengolah Data Orang 700.000

2627 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604073 9.1.2.26.03.01.001.00096 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Sarjana (S1) Orang / Bulan 2.600.000
2628 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604074 9.1.2.26.03.01.001.00097 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Master {S2) Orang / Bulan 2.800.000
2629 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604075 9.1.2.26.03.01.001.00098 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil Doktor (S3) Orang / Bulan 3.000.000
2630 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599922 9.1.2.26.03.01.001.00089 Tenaga Fotografer Fotografer Bulan 750.000
2631 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599856 9.1.2.26.03.01.001.00088 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil DI/ DII/ DIII/ Sarjana Terapan Orang / Bulan 2.400.000
2632 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599855 9.1.2.26.03.01.001.00087 Penyuluh Non Pegawai Negeri Sipil SLTA Orang / Bulan 2.100.000
2633 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604076 9.1.2.26.03.01.001.00099 Insentif Dokter Jaga IGD Hari Kerja orang/hari 100.000
2634 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599811 9.1.2.26.03.01.001.00086 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli dan Pengacara Orang 1.800.000

2635 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599809 9.1.2.26.03.01.001.00085 Juru Masak OB 1.000.000
2636 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599808 9.1.2.26.03.01.001.00084 Juru Masak OB 700.000
2637 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599807 9.1.2.26.03.01.001.00083 Pramusaji OB 700.000
2638 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599778 9.1.2.26.03.01.001.00081 Tenaga Lapangan Petugas Tanggap Bencana, Petugas Orang / Bulan 700.000
Darurat Daerah
2639 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5600392 9.1.2.26.03.01.001.00091 Jasa Operasional Panitia Pelaksana (P4KD) Pencalonan Pelaksanaan Pemilihan Orang/Wajib Pilih 7.000
Kepala Desa (P4KD)
2640 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604077 9.1.2.26.03.01.001.00100 Insentif Dokter Jaga IGD Hari Libur orang/hari 200.000
2641 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604078 9.1.2.26.03.01.001.00101 Tenaga Peliput Berita Reportase Bulan 750.000
2642 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604079 9.1.2.26.03.01.001.00102 Pembantu Operator Pembantu Operator Radio Jam 4.000
2643 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599777 9.1.2.26.03.01.001.00080 Tenaga Lapangan Petugas Loket, Karcis, Kasir, Petugas Orang / Bulan 300.000
Fogging
2644 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604080 9.1.2.26.03.01.001.00103 Tenaga Operator Dan Teknisi Operator Dan Teknisi Radio Jam 6.000
2645 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599776 9.1.2.26.03.01.001.00079 Tenaga Lapangan Petugas Kandang Peternakan, Sound Orang / Bulan 700.000
System, kompos
2646 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599775 9.1.2.26.03.01.001.00078 Tenaga Kesehatan Perawat, Bidan, Farmasi, Gizi, Kesehatan OB 700.000
Lingkungan, Laboratorium, Linen

2647 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599774 9.1.2.26.03.01.001.00077 Tenaga Lapangan Pengelola Bendungan OB 300.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 384


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2648 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599773 9.1.2.26.03.01.001.00076 Tenaga Lapangan Pemeliharaan bibit OB 300.000
2649 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604081 9.1.2.26.03.01.001.00104 Tenaga Penyiar Penyiar Radio Jam 13.000
2650 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604082 9.1.2.26.03.01.001.00105 Training Operator Pelatihan SIM PKB (Sistem informasi Kali 2.950.000
Manajemen Pengujian Kendaraan
Bermotor)
2651 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599772 9.1.2.26.03.01.001.00075 Sopir Pemadam Kebakaran OB 700.000
2652 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599771 9.1.2.26.03.01.001.00074 Sopir Operator Lampu Jalan, Angkutan OB 700.000
Sampah dan Tangki Penyiram
2653 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599770 9.1.2.26.03.01.001.00073 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Guru TPA/TKA/Imam Kelurahan Orang / Bulan 500.000
2654 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599769 9.1.2.26.03.01.001.00072 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Guru Mengaji OB 500.000
2655 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599765 9.1.2.26.03.01.001.00071 Tenaga Kesehatan Bidan di Daerah Terpencil OB 700.000
2656 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604083 9.1.2.26.03.01.001.00106 Honor Tracer Tenaga pendukung Orang 300.000
2657 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598879 9.1.2.26.03.01.001.00070 Sopir Operator Lampu Jalan, Angkutan OB 700.000
Sampah dan Tangki Penyiram
2658 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598878 9.1.2.26.03.01.001.00069 Sopir Pimpinan OPD, Kendaraan Dinas OB 700.000
Operasional, Sopir Operasional Kantor
Bupati
2659 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604084 9.1.2.26.03.01.001.00107 Pengadaan Website Pengadaan Website Set 6.800.000
2660 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5599953 9.1.2.26.03.01.001.00090 Tenaga Peliput Reporter Bulan 750.000
2661 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598877 9.1.2.26.03.01.001.00068 Sopir Pemadam Kebakaran OB 700.000
2662 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604085 9.1.2.26.03.01.001.00108 Belanja Honor Tenaga Kesehatan Non Asn Honor Tenaga Kesehatan Non Asn Orang/Bulan 700.000
2663 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604086 9.1.2.26.03.01.001.00109 Tenaga Kesehatan Analis, Medis Paramedis, Perawat, OB 500.000
Petugas Gizi, Petugas Promosi di
Puskesmas
2664 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604087 9.1.2.26.03.01.001.00110 Tenaga Dokter Dokter Umum dan Dokter Gigi di OB 800.000
Puskesmas
2665 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604088 9.1.2.26.03.01.001.00111 Resepsionis Front Office, Informasi di Perkantoran OB 500.000

2666 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598866 9.1.2.26.03.01.001.00066 Petugas Keamanan Orang / Bulan 700.000
2667 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598865 9.1.2.26.03.01.001.00065 Petugas Kebersihan OB 700.000
2668 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598864 9.1.2.26.03.01.001.00064 Petugas Kebersihan Kantor Kecamatan/Kelurahan OB 300.000
2669 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598863 9.1.2.26.03.01.001.00063 Petugas Teknisi Server OB 700.000
2670 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598862 9.1.2.26.03.01.001.00062 Tenaga Pendidikan dan Keagamaan Imam Masjid Orang / Bulan 1.000.000
2671 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5598861 9.1.2.26.03.01.001.00061 Imam Lingkungan Desa/Kelurahan Orang / Bulan 200.000
2672 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604089 9.1.2.26.03.01.001.00112 Instruktur Lapangan OB 700.000
2673 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604070 9.1.2.26.03.01.001.00093 Beracara Orang 1.800.000
2674 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604069 9.1.2.26.03.01.001.00092 Pemberi Keterangan Ahli/Saksi Ahli Orang 1.800.000
2675 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5622235 9.1.2.26.03.01.001.00119 Tenaga lapangan Non ASN OB 400.000
2676 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5592379 9.1.2.26.03.01.001.00060 Penyuluh Non PNS Orang / Bulan 1.000.000
2677 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5604095 9.1.2.26.03.01.001.00118 Tenaga Kameramen Fotografer Bulan 750.000
2678 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636139 9.1.2.26.03.01.001.00120 Petugas Keamanan Kecamatan/Kelurahan OB 350.000
2679 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636141 9.1.2.26.03.01.001.00122 Imam Lingkungan Kelurahan OB 300.000
2680 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636142 9.1.2.26.03.01.001.00123 Kepala Lingkungan Kelurahan OB 500.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 385


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2681 9.1.2.26.03.01.001 Honorarium Non PNS Lainnya 5636143 9.1.2.26.03.01.001.00124 Tenaga Administrasi Kantor Kelurahan OB 500.000
2682 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604387 9.1.2.27.01.01.001.00007 Operasional Pendampingan Pasca Persalinan Di Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga Desa
2683 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5600013 9.1.2.27.01.01.001.00004 Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Orang/kali 244.700
Ketiga
2684 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5603929 9.1.2.27.01.01.001.00006 Uang Bantuan untuk warga belajar kesetaraan Orang 100.000
Ketiga (Paket A,B C dan KF)
2685 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604388 9.1.2.27.01.01.001.00008 Operasional Pendampingan Ibu Hamil Di Desa Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga
2686 9.1.2.27.01.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5600014 9.1.2.27.01.01.001.00005 Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mop Pengganti Biaya Hidup Akseptor Mow Orang/kali 300.000
Ketiga
2687 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5599156 9.1.2.27.02.01.001.00008 Transport Peserta Pemadam Kebakaran Orang/Kegiatan 150.000
Masyarakat
2688 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5599813 9.1.2.27.02.01.001.00009 Transport Peserta Orang/Kegiatan 150.000
Masyarakat
2689 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642125 9.1.2.27.03.01.001.00004 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 81.743.350
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK Reguler
2690 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5604389 9.1.2.27.03.01.001.00001 Operasional Pendampingan Calon Pengantin Di Operasional Tim Pendamping Keluarga Orang / Kali 10.000
Ketiga/Masyarakat Lainnya Desa
2691 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642123 9.1.2.27.03.01.001.00002 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 91.247.000
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK SD
2692 9.1.2.27.03.01.001 Uang untuk diberikan kepada Pihak 5642124 9.1.2.27.03.01.001.00003 Penyelenggaraan rapat koordinasi di pemerintah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 21.824.100
Ketiga/Masyarakat Lainnya daerah DAK Reguler PAUD
2693 9.1.9.03.01.01.001 Beban Lain-lain 5604097 9.1.9.03.01.01.001.00007 Sertifikasi SSL SSL sectigo positiveSSL EV Bulan 125.000
2694 9.1.9.03.01.01.001 Beban Lain-lain 5604096 9.1.9.03.01.01.001.00006 Persiapan Lahan Untuk Lahan Tambak M2 15.000
2695 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603915 9.2.3.02.01.01.001.00001 Pekarangan Pangan Lestari-Pengembangan DAK Non Fisik Paket 15.000.000
Kabupaten/Kota
2696 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603923 9.2.3.02.01.01.001.00008 Biaya Pendukung Pembangunan, Rehabilitasi dan DAK Fisik Penugasan Paket 7.000.000
Kabupaten/Kota Pemeliharaan Embung Pertanian
2697 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603921 9.2.3.02.01.01.001.00007 Pembangunan Jalan Usaha Tani DAK Fisik Penugasan Unit 100.000.000
Kabupaten/Kota
2698 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603920 9.2.3.02.01.01.001.00006 Pembangunan Jalan Produksi DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
Kabupaten/Kota
2699 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603919 9.2.3.02.01.01.001.00005 Combine Harvester Besar/ Combine Harvester DAK Fisik Penugasan Unit 450.000.000
Kabupaten/Kota Multifungsi
2700 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603916 9.2.3.02.01.01.001.00002 Pekarangan Pangan Lestari DAK Non Fisik Paket 240.000.000
Kabupaten/Kota
2701 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603927 9.2.3.02.01.01.001.00012 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dalam DAK Fisik Penugasan Unit 75.000.000
Kabupaten/Kota
2702 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603926 9.2.3.02.01.01.001.00011 Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersier DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
Kabupaten/Kota
2703 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603925 9.2.3.02.01.01.001.00010 Biaya Pendukung Pembangunan, Rehabilitasi dan DAK Fisik Penugasan Paket 58.000.000
Kabupaten/Kota Pemeliharaan Jaringan Irigasi Usaha Tani

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 386


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2704 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603924 9.2.3.02.01.01.001.00009 Pembangunan Embung DAK Fisik Penugasan Unit 120.000.000
Kabupaten/Kota
2705 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603918 9.2.3.02.01.01.001.00004 Colour Sorter (kapasitas Pengumpanan Min. 500 DAK Fisik Penugasan Unit 400.000.000
Kabupaten/Kota Kg/Jam)
2706 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603917 9.2.3.02.01.01.001.00003 Pendataan Pertanian DAK Non Fisik Paket 63.900.000
Kabupaten/Kota
2707 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke 5603928 9.2.3.02.01.01.001.00013 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dangkal DAK Fisik Penugasan Unit 25.000.000
Kabupaten/Kota
2708 5598952 0,00001 Pembangunan Ruang Guru/Kepala Sekolah/TU SD DAK FISIK Paket 630.000.000

STANDAR BIAYA UMUM Hal. 387


LAMPIRAN III
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR
TENTANG
STNDAR SATUAN HARGA T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1 1.1.7.01.01.01.001 Aspal 5623063 1.1.7.01.01.01.001.00004 Aspal Emulsi Curah Kg 12.360
2 1.1.7.01.01.01.001 Aspal 5623064 1.1.7.01.01.01.001.00005 Aspal Panas Ac 60/70 Kg 17.613
3 1.1.7.01.01.01.002 Semen 5623065 1.1.7.01.01.01.002.00018 Semen Pc 50 Kg Zak 54.899
4 1.1.7.01.01.01.002 Semen 5623066 1.1.7.01.01.01.002.00019 Semen Warna/nat Kg 19.570
5 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623067 1.1.7.01.01.01.003.00006 Kaca Fitrase M2 44.754
6 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623068 1.1.7.01.01.01.003.00007 Kaca Krepyak M2 186.582
7 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623069 1.1.7.01.01.01.003.00008 Kaca Vertical Blind M2 321.723
8 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623070 1.1.7.01.01.01.003.00009 Kaca Polos Bening Uk. 3 Mm M2 143.891
9 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623071 1.1.7.01.01.01.003.00010 Kaca Polos Bening Uk. 5 Mm M2 143.891
10 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623072 1.1.7.01.01.01.003.00011 Kaca Polos Bening Uk. 6 Mm M2 170.053
11 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623073 1.1.7.01.01.01.003.00012 Kaca Polos Bening Uk. 8 Mm M2 170.053
12 1.1.7.01.01.01.003 Kaca 5623074 1.1.7.01.01.01.003.00013 Kaca Rayben Uk. 5 Mm M2 196.215
13 1.1.7.01.01.01.004 Pasir 5623075 1.1.7.01.01.01.004.00008 Pasir Beton M3 222.377
14 1.1.7.01.01.01.004 Pasir 5623076 1.1.7.01.01.01.004.00009 Pasir Pasang M3 209.296
15 1.1.7.01.01.01.004 Pasir 5623077 1.1.7.01.01.01.004.00010 Pasir Sirtu M3 156.972
16 1.1.7.01.01.01.004 Pasir 5623078 1.1.7.01.01.01.004.00011 Pasir Urug M3 134.724
17 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623083 1.1.7.01.01.01.005.00041 Batu Gilang Ex . Cirebon Beraturan M2 281.847
18 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623095 1.1.7.01.01.01.005.00053 Batu Pecah Mesin Uk. 3 - 5 Cm M3 425.184
19 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623094 1.1.7.01.01.01.005.00052 Batu Pecah Mesin Uk. 2 - 3 Cm M3 436.926
20 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623093 1.1.7.01.01.01.005.00051 Batu Pecah Mesin Uk. 1 - 2 Cm M3 451.346
21 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623092 1.1.7.01.01.01.005.00050 Batu Pecah Mesin Uk. 0,5 - 1 Cm M3 489.250
22 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623091 1.1.7.01.01.01.005.00049 Batu Pecah Mesin Screen 0 - 37,5 Mm M3 166.928
23 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623090 1.1.7.01.01.01.005.00048 Batu Pecah Mesin Agregat Pecah Kasar M3 306.940
24 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623089 1.1.7.01.01.01.005.00047 Batu Pecah Mesin Agregat Pecah Halus M3 176.524
25 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623088 1.1.7.01.01.01.005.00046 Batu Palimanan Uk. 20 X 20 Cm M2 208.775
26 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623087 1.1.7.01.01.01.005.00045 Batu Kerikil Beton Uk. 10 X 20 Mm M3 196.730
27 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623086 1.1.7.01.01.01.005.00044 Batu Kali Uk. 15 - 20 Cm M3 398.610
28 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623085 1.1.7.01.01.01.005.00043 Batu Gilang Ex . Jember Profil Tak Beraturan M2 281.847
29 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623084 1.1.7.01.01.01.005.00042 Batu Gilang Ex . Jember Profil Beraturan M2 281.847
30 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623082 1.1.7.01.01.01.005.00040 Batu Gilang Ex . Cirebon Acak M2 281.847
31 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623081 1.1.7.01.01.01.005.00039 Batu Candi Polos Uk. 20 X 20 M2 208.775
32 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623080 1.1.7.01.01.01.005.00038 Batu Ampyang Multi Warna Zak 195.466
33 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623079 1.1.7.01.01.01.005.00037 Bata Merah Kelas 1 Buah 1.030
34 1.1.7.01.01.01.005 Batu 5623096 1.1.7.01.01.01.005.00054 Batu Split Pecah Mesin Uk. 0,5 Inch M3 489.250
35 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623098 1.1.7.01.01.01.006.00005 Cat Tembok Dasar (alkali) Kg 79.413
36 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623097 1.1.7.01.01.01.006.00004 Cat Tembok Galon 178.705
37 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623106 1.1.7.01.01.01.006.00013 Cat Meni Besi Kg 71.997

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 1


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
38 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623105 1.1.7.01.01.01.006.00012 Cat Meni B Kg 45.835
39 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623104 1.1.7.01.01.01.006.00011 Cat Meni A Kg 45.835
40 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623103 1.1.7.01.01.01.006.00010 Cat Kayu Penutup 2 Kali Kg 85.078
41 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623102 1.1.7.01.01.01.006.00009 Cat Kayu Dasar Kg 85.078
42 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623101 1.1.7.01.01.01.006.00008 Cat Kayu Besi Kg 85.078
43 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623109 1.1.7.01.01.01.006.00016 Curing Membran Uk. 77 % Aspal + 33 % Kerosene Liter 15.891
44 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623110 1.1.7.01.01.01.006.00017 Vernis 1 Liter Botol 98.159
45 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623111 1.1.7.01.01.01.006.00018 Water Proofing Coating Kg 92.116
46 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623112 1.1.7.01.01.01.006.00019 Water Proofing Membrane M2 34.454
47 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623100 1.1.7.01.01.01.006.00007 Cat Besi Warna Hitam Kg 71.997
48 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623108 1.1.7.01.01.01.006.00015 Cat Thermoplastic Marka Jalan Kg 38.213
49 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623107 1.1.7.01.01.01.006.00014 Cat Tembok Eksterior Uk. 2,5 Liter Galon 374.611
50 1.1.7.01.01.01.006 Cat 5623099 1.1.7.01.01.01.006.00006 Cat Kayu Kg 85.078
51 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623124 1.1.7.01.01.01.008.00030 Lempengan Besi Baja Profil Desain Galvanis Batang 1.046.326
52 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623130 1.1.7.01.01.01.008.00036 Reng Galvalum Uk. 35 X 40 Mm - 6 Meter Batang 170.869
53 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623129 1.1.7.01.01.01.008.00035 Reng Canai Dingin Uk. C 0,75 Meter 7.365
54 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623128 1.1.7.01.01.01.008.00034 Plat Baja Tebal 5 Mm Kg 11.897
55 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623127 1.1.7.01.01.01.008.00033 Plat Baja Tebal 10 Mm Batang 2.266.670
56 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623126 1.1.7.01.01.01.008.00032 Plat Baja Tebal 1.2 Mm Lembar 12.360
57 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623120 1.1.7.01.01.01.008.00026 Besi Wf Kg 20.497
58 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623121 1.1.7.01.01.01.008.00027 Besi Wire Mesh Roll 17.958
59 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623122 1.1.7.01.01.01.008.00028 Besi Angkur Uk. 30 X 30 X 3 Mm Meter 28.737
60 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623123 1.1.7.01.01.01.008.00029 Besi Profil Uk. C 100 Mm S/d 150 Mm Kg 61.475
61 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623125 1.1.7.01.01.01.008.00031 Pengikat Baja Profil Desain (blocking) Buah 78.486
62 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623113 1.1.7.01.01.01.008.00019 Angkur Dia. 18 Dengan Mur Baut Buah 72.358
63 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623114 1.1.7.01.01.01.008.00020 Angkur Dia. 19 Mm Panjang 60 Cm Buah 77.405
64 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623115 1.1.7.01.01.01.008.00021 Angkur Dia. 22 Mm Panjang 100 Cm Buah 88.632
65 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623116 1.1.7.01.01.01.008.00022 Angkur Dia. 25 Mm Buah 35.844
66 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623117 1.1.7.01.01.01.008.00023 Baja Ringan Canai Dingin Uk. C 75 Mm Meter 16.051
67 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623118 1.1.7.01.01.01.008.00024 Baja Ringan Kanal Galvalum Uk. C 75 Mm Batang 291.078
68 1.1.7.01.01.01.008 Baja 5623119 1.1.7.01.01.01.008.00025 Baja Ringan Kanal Galvalum Uk. C 80 X 75 Mm - 6 Meter Batang 291.078
69 1.1.7.01.01.01.011 Tiang Beton 5623133 1.1.7.01.01.01.011.00006 Tiang Pancang Beton Bertulang Uk. 40 X 40 Cm Meter 168.148
70 1.1.7.01.01.01.011 Tiang Beton 5623131 1.1.7.01.01.01.011.00004 Tiang Pancang Beton Bertulang Uk. 25 X 25 Cm Meter 144.200
71 1.1.7.01.01.01.011 Tiang Beton 5623132 1.1.7.01.01.01.011.00005 Tiang Pancang Beton Bertulang Uk. 30 X 30 Cm Meter 155.530
72 1.1.7.01.01.01.012 Besi Beton 5623134 1.1.7.01.01.01.012.00011 Besi Beton Dia. 12 Mm, 12 Meter Batang 124.321
73 1.1.7.01.01.01.012 Besi Beton 5623135 1.1.7.01.01.01.012.00012 Besi Beton Dia. 6 Mm, 12 Meter Batang 39.243
74 1.1.7.01.01.01.012 Besi Beton 5623136 1.1.7.01.01.01.012.00013 Besi Beton Polos Dia. 10 Mm, 12 Meter Batang 124.321
75 1.1.7.01.01.01.012 Besi Beton 5623137 1.1.7.01.01.01.012.00014 Besi Beton Ulir Dia. 8 Mm, 12 Meter Batang 150.483
76 1.1.7.01.01.01.012 Besi Beton 5623138 1.1.7.01.01.01.012.00015 Tulangan Besi Beton Type U - 24 Kg 588.645
77 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623143 1.1.7.01.01.01.013.00034 Keramik Lantai Motif Uk. 30 X 30 Cm M2 91.567
78 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623139 1.1.7.01.01.01.013.00030 Granit Aurora Uk. 60 X 60 Cm M2 360.706
79 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623140 1.1.7.01.01.01.013.00031 Granito Uk. 60 X 60 Cm, Type Salsa Polished M2 303.438
80 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623141 1.1.7.01.01.01.013.00032 Keramik Dinding Motif Uk. 20 X 25 Cm M2 85.078

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 2


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
81 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623142 1.1.7.01.01.01.013.00033 Keramik Lantai Motif Uk. 20 X 20 Cm M2 85.078
82 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623144 1.1.7.01.01.01.013.00035 Keramik Lantai Motif Uk. 40 X 40 Cm M2 98.159
83 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623145 1.1.7.01.01.01.013.00036 Keramik Lantai Polos Uk. 20 X 20 Cm M2 52.324
84 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623146 1.1.7.01.01.01.013.00037 Keramik Lantai Polos Uk. 40 X 40 Cm M2 62.830
85 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623147 1.1.7.01.01.01.013.00038 Keramik Lantai Terang, Polos Uk. 30 X 30 Cm M2 52.324
86 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623148 1.1.7.01.01.01.013.00039 Marmer Ex. Lampung Uk. 30 X 60 Cm M2 2.098.191
87 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623149 1.1.7.01.01.01.013.00040 Marmer Ex. Tulungagung Uk. 30 X 60 Cm M2 1.748.493
88 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623150 1.1.7.01.01.01.013.00041 Plint Keramik Uk. 10 X 10 Cm Dus 54.960
89 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623151 1.1.7.01.01.01.013.00042 Plint Keramik Uk. 10 X 20 Cm Buah 11.254
90 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623152 1.1.7.01.01.01.013.00043 Plint Keramik Uk. 5 X 20 Cm Buah 11.254
91 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623153 1.1.7.01.01.01.013.00044 Plint Marmer Uk. 10 Cm M2 227.238
92 1.1.7.01.01.01.013 Tegel 5623154 1.1.7.01.01.01.013.00045 Tegel Trotoar M2 64.736
93 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623155 1.1.7.01.01.01.014.00019 Genteng Beton Garuda Buah 5.036
94 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623168 1.1.7.01.01.01.014.00032 Roof Light Fibergalass Lembar 53.921
95 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623167 1.1.7.01.01.01.014.00031 Nok Genteng Metal Buah 37.750
96 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623166 1.1.7.01.01.01.014.00030 Kayu Atap Sirap Lembar 17.356
97 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623165 1.1.7.01.01.01.014.00029 Genteng Wuwung Keramik Glazzur Buah 45.835
98 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623164 1.1.7.01.01.01.014.00028 Genteng Wuwung Plentong Buah 45.835
99 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623163 1.1.7.01.01.01.014.00027 Genteng Wuwung Karang Pilang Ngalyur Ex Trenggalek Buah 6.180
100 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623162 1.1.7.01.01.01.014.00026 Genteng Wuwung Beton Buah 7.983
101 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623161 1.1.7.01.01.01.014.00025 Genteng Metal/galvalume Lembar 45.835
102 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623160 1.1.7.01.01.01.014.00024 Genteng Karang Pilang Nglayur Buah 1.751
103 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623159 1.1.7.01.01.01.014.00023 Genteng Karang Pilang Good Year Buah 7.725
104 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623158 1.1.7.01.01.01.014.00022 Genteng Karang Pilang Bisma Buah 4.326
105 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623156 1.1.7.01.01.01.014.00020 Genteng Glazur Kamuri Buah 21.503
106 1.1.7.01.01.01.014 Genteng 5623157 1.1.7.01.01.01.014.00021 Genteng Karang Pilang Bambe Buah 4.326
107 1.1.7.01.01.01.019 Kawat Bronjong 5623169 1.1.7.01.01.01.019.00002 Kawat Bronjong Uk. 2 X 1 X 0,5 M, Lubang 8 X 10 Cm M3 21.579
108 1.1.7.01.01.01.020 Karung 5623170 1.1.7.01.01.01.020.00001 Karung Uk. 50 Kg Buah 6.695
109 1.1.7.01.01.01.021 Minyak Cat/Thinner 5623172 1.1.7.01.01.01.021.00003 Thinner B Kg 45.835
110 1.1.7.01.01.01.021 Minyak Cat/Thinner 5623171 1.1.7.01.01.01.021.00002 Minyak Cat Biasa Kaleng 36.668
111 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642106 1.1.7.01.01.01.022.00680 Pembangunan Ruang UKS PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 879.061.800
Konstruksi Lainnya
112 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642107 1.1.7.01.01.01.022.00681 Pembangunan ruang laboratorium komputer Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 609.835.186
Konstruksi Lainnya beserta perabotnya Tingkat SMP
113 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642108 1.1.7.01.01.01.022.00682 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 2.990.400.000
Konstruksi Lainnya Tingkat SMP
114 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642109 1.1.7.01.01.01.022.00683 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 103.624.100
Konstruksi Lainnya TK Amrah
115 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642103 1.1.7.01.01.01.022.00677 Pembangunan ruang tata usaha beserta Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 280.000.000
Konstruksi Lainnya perabotnya Tingkat SMP
116 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642102 1.1.7.01.01.01.022.00676 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 103.624.100
Konstruksi Lainnya PAUD

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 3


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
117 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642098 1.1.7.01.01.01.022.00672 Pembangunan area bermain beserta APE luar ruang Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 172.900.000
Konstruksi Lainnya tingkat PAUD
118 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642099 1.1.7.01.01.01.022.00673 Pembangunan ruang guru beserta perabotnya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.016.693.000
Konstruksi Lainnya Tingkat SD
119 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642100 1.1.7.01.01.01.022.00674 Pembangunan ruang perpustakaan beserta Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.600.000.000
Konstruksi Lainnya perabotnya Tingkat SD
120 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642101 1.1.7.01.01.01.022.00675 Pembangunan toilet (jamban) beserta sanitasinya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 2.424.000.000
Konstruksi Lainnya Tingkat SD
121 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642105 1.1.7.01.01.01.022.00679 Pembangunan ruang UKS beserta perabotnya Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 336.238.464
Konstruksi Lainnya Tingkat SMP
122 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5667485 1.1.7.01.01.01.022.00684 Biaya Pengadaan Bangunan Pendukung (2x1,5x3,25 DAK Penugasan Lingkungan Hidup Unit 61.240.000
Konstruksi Lainnya M) ONLIMO
123 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5642104 1.1.7.01.01.01.022.00678 Pembangunan Ruang Guru dan Kepala Sekolah Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 431.851.000
Konstruksi Lainnya PAUD
124 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623272 1.1.7.01.01.01.022.00581 Mur Baut Uk. 10 Mm Buah 7.187
Konstruksi Lainnya
125 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623273 1.1.7.01.01.01.022.00582 Mur Baut Uk. 3/4 Inch Buah 3.090
Konstruksi Lainnya
126 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623274 1.1.7.01.01.01.022.00583 Mur Baut Untuk Pengaman Buah 3.090
Konstruksi Lainnya
127 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623275 1.1.7.01.01.01.022.00584 Nok Stel Seng Uk. 105 Cm Buah 37.750
Konstruksi Lainnya
128 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623276 1.1.7.01.01.01.022.00585 Nok Stel Seng Uk. 92 Cm Buah 37.750
Konstruksi Lainnya
129 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623277 1.1.7.01.01.01.022.00586 Paku Pancing Buah 14.876
Konstruksi Lainnya
130 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623278 1.1.7.01.01.01.022.00587 Paku Payung Kg 50.367
Konstruksi Lainnya
131 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623279 1.1.7.01.01.01.022.00588 Paku Reng Kg 28.737
Konstruksi Lainnya
132 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623280 1.1.7.01.01.01.022.00589 Paku Sekrup Dus 22.248
Konstruksi Lainnya
133 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623281 1.1.7.01.01.01.022.00590 Paku Triplek Kg 26.098
Konstruksi Lainnya
134 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623282 1.1.7.01.01.01.022.00591 Paku Uk. 4 - 7 Cm Kg 26.162
Konstruksi Lainnya
135 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623362 1.1.7.01.01.01.022.00671 Water Drain Bahan Pvc + Accessories Set 15.759
Konstruksi Lainnya
136 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623361 1.1.7.01.01.01.022.00670 Wastafel Bahan Keramik Set 458.350
Konstruksi Lainnya
137 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623360 1.1.7.01.01.01.022.00669 Wall Paper Lebar, 50 Cm Roll 377.674
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 4


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
138 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623359 1.1.7.01.01.01.022.00668 Valev Pvc Uk. 3/4 Inch Buah 12.875
Konstruksi Lainnya
139 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623358 1.1.7.01.01.01.022.00667 Urinoir Uk. 80 Cm Set 1.569.720
Konstruksi Lainnya
140 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623357 1.1.7.01.01.01.022.00666 U-ditch Gandar 5 T U Uk. 80.90.120.10 Cm Buah 1.473.003
Konstruksi Lainnya
141 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623356 1.1.7.01.01.01.022.00665 U-ditch Gandar 5 T U Uk. 120.100.120.10 Cm Buah 2.195.497
Konstruksi Lainnya
142 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623355 1.1.7.01.01.01.022.00664 U-ditch Uk. 800 X 800 X 1200 Mm Buah 1.454.669
Konstruksi Lainnya
143 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623354 1.1.7.01.01.01.022.00663 U-ditch Uk. 800 X 1000 X 1200 Mm Buah 1.101.019
Konstruksi Lainnya
144 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623353 1.1.7.01.01.01.022.00662 U-ditch Uk. 600 X 800 X 1200 Mm Buah 1.013.675
Konstruksi Lainnya
145 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623352 1.1.7.01.01.01.022.00661 U-ditch Uk. 600 X 700 X 1200 Mm Buah 930.605
Konstruksi Lainnya
146 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623351 1.1.7.01.01.01.022.00660 U-ditch Uk. 600 X 600 X 1200 Mm Buah 846.506
Konstruksi Lainnya
147 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623350 1.1.7.01.01.01.022.00659 U-ditch Uk. 500 X 700 X 1200 Mm Buah 882.092
Konstruksi Lainnya
148 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623349 1.1.7.01.01.01.022.00658 U-ditch Uk. 500 X 600 X 1200 Mm Buah 797.993
Konstruksi Lainnya
149 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623348 1.1.7.01.01.01.022.00657 U-ditch Uk. 500 X 500 X 1200 Mm Buah 712.812
Konstruksi Lainnya
150 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623347 1.1.7.01.01.01.022.00656 U-ditch Uk. 400 X 600 X 1200 Mm Buah 601.726
Konstruksi Lainnya
151 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623346 1.1.7.01.01.01.022.00655 U-ditch Uk. 400 X 500 X 1200 Mm Buah 542.450
Konstruksi Lainnya
152 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623345 1.1.7.01.01.01.022.00654 U-ditch Uk. 400 X 400 X 1200 Mm Buah 479.877
Konstruksi Lainnya
153 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623344 1.1.7.01.01.01.022.00653 U-ditch Uk. 1200 X 1200 X 1200 Mm Buah 3.162.770
Konstruksi Lainnya
154 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623343 1.1.7.01.01.01.022.00652 U-ditch Uk. 1000 X 1200 X 1200 Mm Buah 2.444.602
Konstruksi Lainnya
155 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623342 1.1.7.01.01.01.022.00651 U-ditch Uk. 1000 X 1000 X 1200 Mm Buah 2.182.570
Konstruksi Lainnya
156 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623341 1.1.7.01.01.01.022.00650 Tutup Baut Angkur Buah 17.304
Konstruksi Lainnya
157 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623340 1.1.7.01.01.01.022.00649 Tepung Gypsum Zak 85.078
Konstruksi Lainnya
158 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623339 1.1.7.01.01.01.022.00648 Tanah Urug M3 87.653
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 5


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
159 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623338 1.1.7.01.01.01.022.00647 Tanah Taman M3 87.653
Konstruksi Lainnya
160 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623337 1.1.7.01.01.01.022.00646 Tanah Sirtu M3 161.762
Konstruksi Lainnya
161 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623336 1.1.7.01.01.01.022.00645 Tanah Liat M3 87.653
Konstruksi Lainnya
162 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623335 1.1.7.01.01.01.022.00644 Tali Ijuk Kg 36.462
Konstruksi Lainnya
163 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623334 1.1.7.01.01.01.022.00643 Talang Galvalum 90 Tebal 0,3 Mm Meter 79.310
Konstruksi Lainnya
164 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623333 1.1.7.01.01.01.022.00642 Talang Jurai Canai Dingin Meter 23.546
Konstruksi Lainnya
165 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623332 1.1.7.01.01.01.022.00641 Stop Kran Dia. 3/4 Inch Buah 32.754
Konstruksi Lainnya
166 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623331 1.1.7.01.01.01.022.00640 Stop Kran Dia. 1 Inch Buah 85.078
Konstruksi Lainnya
167 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623330 1.1.7.01.01.01.022.00639 Spring Knip Uk. 5,5 X 4 Cm Buah 32.622
Konstruksi Lainnya
168 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623329 1.1.7.01.01.01.022.00638 Speed Bump Untuk Jalan Pcs 437.750
Konstruksi Lainnya
169 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623328 1.1.7.01.01.01.022.00637 Soda Api Kepadatan 2,13 G/cm³ Kg 28.840
Konstruksi Lainnya
170 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623327 1.1.7.01.01.01.022.00636 Slot Pintu Tanam Pintu Doble Set 177.366
Konstruksi Lainnya
171 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623326 1.1.7.01.01.01.022.00635 Slot Pintu Tanam Set 177.366
Konstruksi Lainnya
172 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623325 1.1.7.01.01.01.022.00634 Shower Set Stainless Steel Unit 489.250
Konstruksi Lainnya
173 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623324 1.1.7.01.01.01.022.00633 Sewa Alat Bantu Roll Pipa Bar Bender Jam 46.186
Konstruksi Lainnya
174 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623323 1.1.7.01.01.01.022.00632 Seng Plat Bjls 30 Uk. 90 Cm Lembar 90.949
Konstruksi Lainnya
175 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623322 1.1.7.01.01.01.022.00631 Seng Plat Bjls 30 Uk. 3 Inch X 6 Inch Lembar 104.648
Konstruksi Lainnya
176 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623321 1.1.7.01.01.01.022.00630 Seng Plat Bjls 28 Uk. 3 Inch X 6 Inch Lembar 104.648
Konstruksi Lainnya
177 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623320 1.1.7.01.01.01.022.00629 Seng Gelombang Bjls 30 Uk. 80 Cm X 300 Cm Lembar 90.949
Konstruksi Lainnya
178 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623319 1.1.7.01.01.01.022.00628 Seng Gelombang Bjls 30 Uk. 80 Cm X 240 Cm Lembar 90.949
Konstruksi Lainnya
179 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623318 1.1.7.01.01.01.022.00627 Seng Gelombang Bjls 30 Uk. 80 Cm X 210 Cm Lembar 90.949
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 6


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
180 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623317 1.1.7.01.01.01.022.00626 Selinder Cisa Type 08510 Ex Cisa Buah 82.118
Konstruksi Lainnya
181 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623316 1.1.7.01.01.01.022.00625 Sekrup Mata Tutup Rrt Uk. 4 Set 19.574
Konstruksi Lainnya
182 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623315 1.1.7.01.01.01.022.00624 Sekrup Mata Tutup Rrt Uk. 3 Dus 23.742
Konstruksi Lainnya
183 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623314 1.1.7.01.01.01.022.00623 Sekrup Mata Tutup Rrt Uk. 1 Set 19.574
Konstruksi Lainnya
184 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623313 1.1.7.01.01.01.022.00622 Roster Warna Merah Buah 21.012
Konstruksi Lainnya
185 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623312 1.1.7.01.01.01.022.00621 Rivet Panel Buah 8.189
Konstruksi Lainnya
186 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623311 1.1.7.01.01.01.022.00620 Rel Pintu Dorong Buah 106.760
Konstruksi Lainnya
187 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623310 1.1.7.01.01.01.022.00619 Rangka Pintu Alumunium Uk. 4 Inch Pc Batang 153.450
Konstruksi Lainnya
188 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623309 1.1.7.01.01.01.022.00618 Profil Alumunium Bentuk T Batang 153.450
Konstruksi Lainnya
189 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623308 1.1.7.01.01.01.022.00617 Polycarbonate Twinlite L. 2,1 M P.11,8 M T.6 Mm M2 134.930
Konstruksi Lainnya
190 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623307 1.1.7.01.01.01.022.00616 Politur Jadi Pelapis Kayu Liter 44.496
Konstruksi Lainnya
191 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623306 1.1.7.01.01.01.022.00615 Politur Pelapis Kayu Liter 44.496
Konstruksi Lainnya
192 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623305 1.1.7.01.01.01.022.00614 Plat 3 Mm Lembar 1.262.368
Konstruksi Lainnya
193 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623304 1.1.7.01.01.01.022.00613 Plamir Tembok Pelapis Tembok Kg 26.776
Konstruksi Lainnya
194 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623303 1.1.7.01.01.01.022.00612 Plamir Kayu Pelapis Kayu Kg 85.078
Konstruksi Lainnya
195 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623302 1.1.7.01.01.01.022.00611 Pintu Swing Ganda Brc/pmg Uk. 1.2 X 3.00 M2 Unit 1.468.420
Konstruksi Lainnya
196 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623301 1.1.7.01.01.01.022.00610 Pintu Rolling Door Besi Uk. 0,4 Mm M2 307.919
Konstruksi Lainnya
197 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623300 1.1.7.01.01.01.022.00609 Pintu Rolling Door Aluminium Uk. 1 Mm M2 517.627
Konstruksi Lainnya
198 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623299 1.1.7.01.01.01.022.00608 Pintu Besi Lipat M2 348.501
Konstruksi Lainnya
199 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623298 1.1.7.01.01.01.022.00607 Paving Stone Segi Enam Tebal. 8 Cm, Abu - Abu (k 300) M2 86.005
Konstruksi Lainnya
200 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623297 1.1.7.01.01.01.022.00606 Paving Stone Segi Enam Tebal. 6 Cm, Berwarna (k 300) M2 77.456
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 7


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
201 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623296 1.1.7.01.01.01.022.00605 Paving Stone Segi Enam Tebal. 6 Cm, Abu - Abu (k 300) M2 72.821
Konstruksi Lainnya
202 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623295 1.1.7.01.01.01.022.00604 Paving Stone Persegi Tebal. 6 Cm, Abu - Abu (k 200) M2 72.821
Konstruksi Lainnya
203 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623294 1.1.7.01.01.01.022.00603 Paving Stone Persegi Tebal. 6 Cm, Abu - Abu (k 175) M2 72.821
Konstruksi Lainnya
204 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623293 1.1.7.01.01.01.022.00602 Paving Stone Bata Tebal. 8 Cm, Abu - Abu (k 300) M2 86.005
Konstruksi Lainnya
205 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623292 1.1.7.01.01.01.022.00601 Paving Stone Bata Tebal. 6 Cm, Berwarna (k 300) M2 77.456
Konstruksi Lainnya
206 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623291 1.1.7.01.01.01.022.00600 Paving Stone Bata Tebal. 6 Cm, Abu - Abu (k 300) M2 72.821
Konstruksi Lainnya
207 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623290 1.1.7.01.01.01.022.00599 Paving Stone Uskup M2 5.150
Konstruksi Lainnya
208 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623289 1.1.7.01.01.01.022.00598 Pasang Dan Stel Terminal Kabel Buah 21.939
Konstruksi Lainnya
209 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623288 1.1.7.01.01.01.022.00597 Pasang Dan Stel 1 Pesawat Dan Sekering Buah 21.939
Konstruksi Lainnya
210 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623287 1.1.7.01.01.01.022.00596 Pasang Dan Set Box Lampu Buah 62.933
Konstruksi Lainnya
211 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623285 1.1.7.01.01.01.022.00594 Paku Hak Panjang Uk. 15 Cm Kg 22.248
Konstruksi Lainnya
212 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623286 1.1.7.01.01.01.022.00595 Panel Pagar Brc Uk. 120 Hd, 6 Mm Unit 210.635
Konstruksi Lainnya
213 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623284 1.1.7.01.01.01.022.00593 Paku Biasa Uk. 2 Inch - 5 Inch Kg 26.162
Konstruksi Lainnya
214 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623283 1.1.7.01.01.01.022.00592 Paku Asbes Buah 50.367
Konstruksi Lainnya
215 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623173 1.1.7.01.01.01.022.00482 Air Tawar Liter 155
Konstruksi Lainnya
216 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623174 1.1.7.01.01.01.022.00483 Aluminium Alloy Uk. 10 X 10 X 2 Cm Buah 112.270
Konstruksi Lainnya
217 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623175 1.1.7.01.01.01.022.00484 Aluminium Alloy Uk. 10 X 12 X 2 Cm Buah 125.454
Konstruksi Lainnya
218 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623176 1.1.7.01.01.01.022.00485 Aluminium Strip Lebar 8 Cm Meter 64.040
Konstruksi Lainnya
219 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623177 1.1.7.01.01.01.022.00486 Alumunium Gelombang Tebal 0.3 Cm Lembar 43.621
Konstruksi Lainnya
220 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623178 1.1.7.01.01.01.022.00487 Alumunium Standart Uk. 3 Inch Ca Batang 153.450
Konstruksi Lainnya
221 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623179 1.1.7.01.01.01.022.00488 Alumunium Standart Uk. 4 Inch Ca Rangka Daun Pintu Batang 153.450
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 8


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
222 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623180 1.1.7.01.01.01.022.00489 Asbes Gelombang Kecil Tebal 5 Mm 2,5 X 0,92 Lembar 56.856
Konstruksi Lainnya
223 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623181 1.1.7.01.01.01.022.00490 Asbes Semen Tebal 4 Mm Lembar 56.856
Konstruksi Lainnya
224 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623182 1.1.7.01.01.01.022.00491 Asbes Semen Tebal 6 Mm Lembar 56.856
Konstruksi Lainnya
225 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623183 1.1.7.01.01.01.022.00492 Asbes Wuwung Stel Gelombang Tebal 0,92 Mm Lembar 37.750
Konstruksi Lainnya
226 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623184 1.1.7.01.01.01.022.00493 Asbes Wuwung Stel Gelombang Tebal 1,05 Mm Lembar 48.565
Konstruksi Lainnya
227 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623185 1.1.7.01.01.01.022.00494 Asbes Wuwung Stel Gelombang Tebal 1,08 Mm Lembar 54.230
Konstruksi Lainnya
228 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623186 1.1.7.01.01.01.022.00495 Bak Cuci Stainless Steel Buah 161.762
Konstruksi Lainnya
229 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623187 1.1.7.01.01.01.022.00496 Bak Mandi Fiberglass Buah 418.180
Konstruksi Lainnya
230 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623188 1.1.7.01.01.01.022.00497 Bak Mandi Teraso Buah 287.370
Konstruksi Lainnya
231 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623189 1.1.7.01.01.01.022.00498 Bata Ringan E X . Citicon M3 754.836
Konstruksi Lainnya
232 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623190 1.1.7.01.01.01.022.00499 Baut Klem Buah 3.090
Konstruksi Lainnya
233 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623191 1.1.7.01.01.01.022.00500 Baut Screw Driver Buah 1.339
Konstruksi Lainnya
234 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623192 1.1.7.01.01.01.022.00501 Baut Blocking Uk. 16 X 30 Mm Buah 7.571
Konstruksi Lainnya
235 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623193 1.1.7.01.01.01.022.00502 Baut Mur Dia. 22 Mm Untuk. Flange Buah 12.360
Konstruksi Lainnya
236 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623194 1.1.7.01.01.01.022.00503 Baut Mur Beam Uk. 12 X 25 Mm Buah 7.056
Konstruksi Lainnya
237 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623195 1.1.7.01.01.01.022.00504 Baut Mur Post Uk. 16 X 48 Mm Buah 7.056
Konstruksi Lainnya
238 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623196 1.1.7.01.01.01.022.00505 Besi Profil Meter 380.688
Konstruksi Lainnya
239 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623197 1.1.7.01.01.01.022.00506 Besi Beugel/baut Uk. 6 Mm < 60 X 60 Pasang 31.415
Konstruksi Lainnya
240 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623198 1.1.7.01.01.01.022.00507 Besi Canai Dingin C. 75 Kg 19.655
Konstruksi Lainnya
241 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623199 1.1.7.01.01.01.022.00508 Besi Hollow Uk. 40 X 40 Tebal 1,2 Mm Batang 35.884
Konstruksi Lainnya
242 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623200 1.1.7.01.01.01.022.00509 Besi Plat Uk. 30 X 30 Cm, Tebal 1,5 Cm Batang 26.162
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 9


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
243 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623201 1.1.7.01.01.01.022.00510 Besi Plat Rata2 Lembar 850.265
Konstruksi Lainnya
244 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623202 1.1.7.01.01.01.022.00511 Besi Plat Strip Uk. 3 X 30 Mm X 6 Meter Batang 26.162
Konstruksi Lainnya
245 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623203 1.1.7.01.01.01.022.00512 Besi Plat Strip Uk. 4 X 30 Mm X 6 Meter Kg 26.162
Konstruksi Lainnya
246 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623204 1.1.7.01.01.01.022.00513 Besi Siku L Uk. 30 X 30 X 3 Cm Batang 117.729
Konstruksi Lainnya
247 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623205 1.1.7.01.01.01.022.00514 Besi Strip Uk. 0,2 X 2 Cm Kg 20.600
Konstruksi Lainnya
248 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623206 1.1.7.01.01.01.022.00515 Besi Tempa Untuk Pagar M2 215.682
Konstruksi Lainnya
249 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623207 1.1.7.01.01.01.022.00516 Biaya Jasa Pas. Fleshing Seng Plat M 52.273
Konstruksi Lainnya
250 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623208 1.1.7.01.01.01.022.00517 Biaya Jasa Pas. Roof Drain Buah 263.835
Konstruksi Lainnya
251 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623209 1.1.7.01.01.01.022.00518 Biaya Jasa Pekerjaan Erection Unit-hari 403.663
Konstruksi Lainnya
252 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623210 1.1.7.01.01.01.022.00519 Biaya Jasa Pemasangan Dan Akomodasi Set 5.665.000
Konstruksi Lainnya
253 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623211 1.1.7.01.01.01.022.00520 Biaya Jasa Perakitan Dan Penyetelan Unit 55.517
Konstruksi Lainnya
254 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623212 1.1.7.01.01.01.022.00521 Closet Duduk Komplit Buah 1.575.900
Konstruksi Lainnya
255 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623213 1.1.7.01.01.01.022.00522 Closet Jongkok Porselin Warna Putih Buah 294.374
Konstruksi Lainnya
256 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623214 1.1.7.01.01.01.022.00523 Closet Jongkok Teraso Buah 294.374
Konstruksi Lainnya
257 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623215 1.1.7.01.01.01.022.00524 Dempul Kayu Kg 85.078
Konstruksi Lainnya
258 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623216 1.1.7.01.01.01.022.00525 Door Closer Uk. 210 X 85 Cm Buah 384.668
Konstruksi Lainnya
259 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623217 1.1.7.01.01.01.022.00526 Door Holder Uk. 30 X 7,5 Cm Buah 37.965
Konstruksi Lainnya
260 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623218 1.1.7.01.01.01.022.00527 Door Stoper Uk. 8 Cm Buah 37.965
Konstruksi Lainnya
261 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623219 1.1.7.01.01.01.022.00528 Dynabol Dia. 12 X 120 Mm Buah 12.875
Konstruksi Lainnya
262 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623220 1.1.7.01.01.01.022.00529 Dynabolt Dia. 10 Buah 9.653
Konstruksi Lainnya
263 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623221 1.1.7.01.01.01.022.00530 End Cap Untuk Jalan Set 257.500
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 10


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
264 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623222 1.1.7.01.01.01.022.00531 Engsel Dior 3 Kuning Stel 71.997
Konstruksi Lainnya
265 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623223 1.1.7.01.01.01.022.00532 Engsel Hidrolis Pintu Aluminium Stel 71.997
Konstruksi Lainnya
266 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623224 1.1.7.01.01.01.022.00533 Engsel Jendela Stel 45.835
Konstruksi Lainnya
267 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623225 1.1.7.01.01.01.022.00534 Engsel Pintu Set 71.997
Konstruksi Lainnya
268 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623226 1.1.7.01.01.01.022.00535 Engsel Angin Kuningan Uk. 2 Inch Stel 45.835
Konstruksi Lainnya
269 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623227 1.1.7.01.01.01.022.00536 Engsel Biasa Uk. 4 Inch Buah 71.997
Konstruksi Lainnya
270 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623228 1.1.7.01.01.01.022.00537 Filler Campuran Cat Kg 2.678
Konstruksi Lainnya
271 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623229 1.1.7.01.01.01.022.00538 Floor Drain Accessories Buah 32.394
Konstruksi Lainnya
272 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623230 1.1.7.01.01.01.022.00539 Gedek Guling Uk. 100 X 300 Cm Lembar 66.950
Konstruksi Lainnya
273 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623231 1.1.7.01.01.01.022.00540 Gedek Guling Uk. 200 X 300 Cm Lembar 66.950
Konstruksi Lainnya
274 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623232 1.1.7.01.01.01.022.00541 Geotextile Woven Uk. 0,8 Mm, 200 Gr (3,2 X 200) M2 96.052
Konstruksi Lainnya
275 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623233 1.1.7.01.01.01.022.00542 Grendel Pintu Biasa (besar) Buah 26.162
Konstruksi Lainnya
276 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623234 1.1.7.01.01.01.022.00543 Grendel Pintu Tanam Buah 26.162
Konstruksi Lainnya
277 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623235 1.1.7.01.01.01.022.00544 Gypsum Board Tebal, 9 Mm, Uk. 120 X 240 Lembar 85.078
Konstruksi Lainnya
278 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623236 1.1.7.01.01.01.022.00545 Handle Pintu Kp Ex Alpha + Kunci Buah 312.614
Konstruksi Lainnya
279 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623237 1.1.7.01.01.01.022.00546 Handle Pintu Type Hre 75.01 E X Cisa Buah 93.715
Konstruksi Lainnya
280 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623238 1.1.7.01.01.01.022.00547 Hollow Plafond Galvalum Tebal 0,35 Mm, 4 X 4 X 400 Cm Batang 84.115
Konstruksi Lainnya
281 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623239 1.1.7.01.01.01.022.00548 Kaca Sun Screen Alumunium M2 352.934
Konstruksi Lainnya
282 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623240 1.1.7.01.01.01.022.00549 Kait Angin Untuk Pintu Set 26.471
Konstruksi Lainnya
283 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623241 1.1.7.01.01.01.022.00550 Kalsiboard Uk. 240 X 120 X 4,5 Mm E X Eternit Gresik Lembar 75.911
Konstruksi Lainnya
284 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623242 1.1.7.01.01.01.022.00551 Kanstain Uk. 25 X 15 X 40 Cm Meter 49.646
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 11


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
285 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623243 1.1.7.01.01.01.022.00552 Kanstain Uk. 35 X 15 X 50 Cm Profil Meter 49.646
Konstruksi Lainnya
286 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623244 1.1.7.01.01.01.022.00553 Kapur Gamping Kg 402.215
Konstruksi Lainnya
287 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623245 1.1.7.01.01.01.022.00554 Kapur Pasang Kg 402.215
Konstruksi Lainnya
288 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623246 1.1.7.01.01.01.022.00555 Karet Uk 3 X 10 Mm Tube 64.040
Konstruksi Lainnya
289 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623247 1.1.7.01.01.01.022.00556 Kawat Ikat (bendrat) Besi Uk. 0,1 Cm X 25 Kg Kg 32.754
Konstruksi Lainnya
290 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623248 1.1.7.01.01.01.022.00557 Kawat Jaring Harmonika M2 46.350
Konstruksi Lainnya
291 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623249 1.1.7.01.01.01.022.00558 Kawat Las Uk. 3mm Kg 178.705
Konstruksi Lainnya
292 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623250 1.1.7.01.01.01.022.00559 Kitchenzink Stainless Steel Buah 323.179
Konstruksi Lainnya
293 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623251 1.1.7.01.01.01.022.00560 Klep Diameter Uk. 3/4 Inch Buah 52.839
Konstruksi Lainnya
294 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623252 1.1.7.01.01.01.022.00561 Kran Dinding Buah 85.078
Konstruksi Lainnya
295 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623253 1.1.7.01.01.01.022.00562 Kran Zink Buah 327.540
Konstruksi Lainnya
296 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623254 1.1.7.01.01.01.022.00563 Kran Air Uk. 0,5 Inch Buah 26.162
Konstruksi Lainnya
297 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623255 1.1.7.01.01.01.022.00564 Kunci Selot Set 22.866
Konstruksi Lainnya
298 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623256 1.1.7.01.01.01.022.00565 Kunci Silinder Buah 82.118
Konstruksi Lainnya
299 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623257 1.1.7.01.01.01.022.00566 Kunci Tanam Antik Buah 177.366
Konstruksi Lainnya
300 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623258 1.1.7.01.01.01.022.00567 Kunci Tanam Biasa Buah 177.366
Konstruksi Lainnya
301 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623259 1.1.7.01.01.01.022.00568 Kunci Tanam Kamar Mandi Buah 177.366
Konstruksi Lainnya
302 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623260 1.1.7.01.01.01.022.00569 Kusen & Pintu Pvc Toilet Unit 266.101
Konstruksi Lainnya
303 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623261 1.1.7.01.01.01.022.00570 Kusen Aluminium Uk. 3 Inch Coklat Batang 153.450
Konstruksi Lainnya
304 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623262 1.1.7.01.01.01.022.00571 Kusen Aluminium Uk. 4 Inch Coklat Batang 153.450
Konstruksi Lainnya
305 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623263 1.1.7.01.01.01.022.00572 Kusen Alumunium Uk. 3 Inch Pc Batang 153.450
Konstruksi Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 12


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
306 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623264 1.1.7.01.01.01.022.00573 Lem Dextone Silicone Rubber Sealant Tube 64.040
Konstruksi Lainnya
307 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623265 1.1.7.01.01.01.022.00574 Lem Mixed Epoxy Adhesive Kg 147.239
Konstruksi Lainnya
308 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623266 1.1.7.01.01.01.022.00575 List Gypsum Profil Uk. 5 Cm Meter 12.360
Konstruksi Lainnya
309 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623267 1.1.7.01.01.01.022.00576 Meni Zincromate Altex 1 Kg Kg 71.997
Konstruksi Lainnya
310 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623268 1.1.7.01.01.01.022.00577 Minyak Bakar Liter 14.420
Konstruksi Lainnya
311 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623269 1.1.7.01.01.01.022.00578 Minyak Bekisting Liter 36.668
Konstruksi Lainnya
312 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623270 1.1.7.01.01.01.022.00579 Multipleks Uk. 120 X 240 Cm X 9 Mm Lembar 124.630
Konstruksi Lainnya
313 1.1.7.01.01.01.022 Bahan Bangunan Dan 5623271 1.1.7.01.01.01.022.00580 Multipleks Uk. 122 Cm X 244 Cm X 12 Mm Lembar 189.520
Konstruksi Lainnya
314 1.1.7.01.01.02.001 Bahan Kimia Padat 5585586 1.1.7.01.01.02.001.00003 Kalium Dikromat Gram/Botol Botol 4.307.000
315 1.1.7.01.01.02.001 Bahan Kimia Padat 5585584 1.1.7.01.01.02.001.00001 Asam Sulfamat (H3Nso3) Pro Analis Botol 2.744.800
316 1.1.7.01.01.02.001 Bahan Kimia Padat 5585585 1.1.7.01.01.02.001.00002 Hoc6H4Cooh Pro Analis Botol 4.065.000
317 1.1.7.01.01.02.002 Bahan Kimia Cair 5585588 1.1.7.01.01.02.002.00002 Nitrogen N2 Cair (1 Ltr) Liter 40.250
318 1.1.7.01.01.02.002 Bahan Kimia Cair 5585589 1.1.7.01.01.02.002.00003 Probiotik Suplemen Liter 325.000
319 1.1.7.01.01.02.002 Bahan Kimia Cair 5585587 1.1.7.01.01.02.002.00001 Asam Sulfat Liter/Botol Botol 1.651.000
320 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585600 1.1.7.01.01.02.005.00057 Natrium Hidroksida Pro Analis Botol 738.050
321 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598611 1.1.7.01.01.02.005.00087 Asam Sulfat @2,5 Liter/Botol Botol 1.651.000
322 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598610 1.1.7.01.01.02.005.00086 Nitrifkasi Allythiourea Pro Analis Botol 1.970.750
323 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598609 1.1.7.01.01.02.005.00085 Asam Asetat Pro Analisis Botol 1.362.500
324 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598608 1.1.7.01.01.02.005.00084 Kalium Iodida Pro Analis Botol 1.995.000
325 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598607 1.1.7.01.01.02.005.00083 Natrium Nitrit Pro Analis Botol 859.950
326 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598606 1.1.7.01.01.02.005.00082 Indikator Amilum Kanji Pro Analis Botol 1.696.000
327 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598605 1.1.7.01.01.02.005.00081 Feri Klorida Pro Analis Botol 109.000
328 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598604 1.1.7.01.01.02.005.00080 Kalium Klorida Pro Analis Botol 830.625
329 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598603 1.1.7.01.01.02.005.00079 Indikator Ferroin Pro analis Botol 1.503.950
330 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598602 1.1.7.01.01.02.005.00078 Fero Aluminium Sulfat Pro analis Kilogram 52.000
331 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598601 1.1.7.01.01.02.005.00077 Kalium Dikromat Pro analis Kilogram 4.927.500
332 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598600 1.1.7.01.01.02.005.00076 Kertas Saring FILTER PAPER SARTORIUS 390 Dia 125mm setara Box 187.220
WHATMAN 40
333 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598599 1.1.7.01.01.02.005.00075 Vitamin Ikan Bubuk Bungkus 625.000
334 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598598 1.1.7.01.01.02.005.00074 Waring Anyaman Plastik Seperti Jaring Ukuran 0,3 Cm Rol 812.500
335 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598597 1.1.7.01.01.02.005.00073 Pupuk Organik Penyubur Zak 250.000
336 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598596 1.1.7.01.01.02.005.00072 Saponin Pembasmi Hama Kilogram 50.000
337 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598595 1.1.7.01.01.02.005.00071 Kalium Dikromat @1000 Gram/ Botol Botol 4.307.000
338 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598594 1.1.7.01.01.02.005.00070 Na2S2O3.5H2O Pro Analis Botol 1.506.250
339 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598593 1.1.7.01.01.02.005.00069 NaN3 Pro Analis Botol 1.756.950

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 13


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
340 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598592 1.1.7.01.01.02.005.00068 Kl Pro Analis Botol 270.000
341 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598591 1.1.7.01.01.02.005.00067 KOH Pro Analis Botol 656.400
342 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598590 1.1.7.01.01.02.005.00066 MnSO4.4H2O Pro Analis Botol 2.742.500
343 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598589 1.1.7.01.01.02.005.00065 MgSO4.7H2O Pro Analis Botol 960.000
344 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598588 1.1.7.01.01.02.005.00064 Na2HPO4.7H2O Pro Analis Botol 2.251.450
345 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598587 1.1.7.01.01.02.005.00063 KH(IO3)2 Pro Analis Botol 2.804.600
346 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5598586 1.1.7.01.01.02.005.00062 Fenantrolin Monohidra Pro Analis Botol 270.000
347 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585601 1.1.7.01.01.02.005.00058 NH4Cl Pro Analis Botol 1.022.100
348 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585602 1.1.7.01.01.02.005.00059 Perak Sulfat (Ag2So4) Pro Analis Botol 8.874.588
349 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585603 1.1.7.01.01.02.005.00060 Phenanthrolin Monohidra Pro Analis Botol 270.000
350 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585604 1.1.7.01.01.02.005.00061 Potasium Hidrogen Phtalat Pro Analis Per Bungkus 97.500
351 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585590 1.1.7.01.01.02.005.00047 Asam Glutamat Pro Analis Per Bungkus 63.000
352 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585591 1.1.7.01.01.02.005.00048 Batu Didih Granule Botol 1.408.500
353 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585592 1.1.7.01.01.02.005.00049 Cacl2 Pro Analis Botol 1.132.500
354 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585593 1.1.7.01.01.02.005.00050 Fe(NH4)2(SO4)2.6H2O Pro Analis Botol 330.950
355 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585594 1.1.7.01.01.02.005.00051 Fecl3.6H2O Pro Analis Botol 1.707.500
356 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585595 1.1.7.01.01.02.005.00052 Feso4.7H2O Pro Analis Botol 74.500
357 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585596 1.1.7.01.01.02.005.00053 Kertas Saring Filter Paper Sartorius 390 Dia 125 Mm Setara Box 187.220
Whatman 40
358 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585597 1.1.7.01.01.02.005.00054 KH2PO4 Pro Analis Botol 960.000
359 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585598 1.1.7.01.01.02.005.00055 Magnesium Sulfat Pro Analis Kilogram 1.362.500
360 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5585599 1.1.7.01.01.02.005.00056 Merkuri Sulfat (Hgso4) Pro Analis Botol 3.628.000
361 1.1.7.01.01.02.005 Bahan Kimia Lainnya 5636145 1.1.7.01.01.02.005.00088 Cairan Pembersih Kaca 5L Jerigen 40.000
362 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5597380 1.1.7.01.01.04.001.00025 BBM Pertamax Liter 9.000
363 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5597378 1.1.7.01.01.04.001.00023 BBM Pertalite Liter 7.650
364 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5597379 1.1.7.01.01.04.001.00024 BBM Solar Non-Subsidi Liter 9.400
365 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5597377 1.1.7.01.01.04.001.00022 BBM Pertamina Dex Liter 10.200
366 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5597376 1.1.7.01.01.04.001.00021 BBM Pertamax Turbo Liter 9.850
367 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5597375 1.1.7.01.01.04.001.00020 BBM Dexlite Liter 9.500
368 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5623363 1.1.7.01.01.04.001.00026 Bahan Bakar Minyak Pertalite Liter 14.712
369 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5623364 1.1.7.01.01.04.001.00027 Bahan Bakar Minyak Pertamax Liter 14.712
370 1.1.7.01.01.04.001 Bahan Bakar Minyak 5623365 1.1.7.01.01.04.001.00028 Bahan Bakar Minyak Solar Industri Liter 13.817
371 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585609 1.1.7.01.01.04.002.00023 Oli Mesin Mobil Uk. 5 Liter Kaleng 385.000
372 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598617 1.1.7.01.01.04.002.00039 Oli Mesin Sepeda Motor 1 Liter Kaleng 44.550
373 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598618 1.1.7.01.01.04.002.00040 Oli Mesin Sepeda Motor 0,8 Liter Kaleng 47.850
374 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598619 1.1.7.01.01.04.002.00041 Oli Samping Sepeda Motor 1 Liter Kaleng 127.050
375 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598620 1.1.7.01.01.04.002.00042 Oli Gardan Sepeda Motor Matic OLI EVALUBE 2T Botol 19.800
376 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598613 1.1.7.01.01.04.002.00035 Oli Power Steering Mobil 1 Liter Kaleng 52.800
377 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598612 1.1.7.01.01.04.002.00034 Oli Gardan Mobil 1 Liter Kaleng 44.000
378 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598625 1.1.7.01.01.04.002.00047 Oli Gardan Mobil 1 Liter Kaleng 148.500
379 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598626 1.1.7.01.01.04.002.00048 Oli Power Steering Mobil 1 Liter Kaleng 81.400
380 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585616 1.1.7.01.01.04.002.00030 Oli Rem Sepeda Motor Dot 3 Kaleng 19.250
381 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585605 1.1.7.01.01.04.002.00019 Oli Gardan Mobil Uk. 1 Liter Kaleng 148.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 14


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
382 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585606 1.1.7.01.01.04.002.00020 Oli Gardan Mobil Uk. 1 Liter Kaleng 44.000
383 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585619 1.1.7.01.01.04.002.00033 Oli Transmisi Mobil Uk. 1 Liter Kaleng 236.500
384 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585618 1.1.7.01.01.04.002.00032 Oli Transmisi Mobil Uk. 1 Liter Kaleng 66.000
385 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585617 1.1.7.01.01.04.002.00031 Oli Samping Sepeda Motor Uk. 1 Liter Kaleng 127.050
386 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585607 1.1.7.01.01.04.002.00021 Oli Mesin Diesel Uk. 5 Liter Kaleng 155.100
387 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585608 1.1.7.01.01.04.002.00022 Oli Mesin Mobil Uk. 5 Liter Kaleng 203.500
388 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598614 1.1.7.01.01.04.002.00036 Oli Transmisi Mobil 1 Liter Kaleng 66.000
389 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598621 1.1.7.01.01.04.002.00043 Oli Mesin Diesel 5 Liter Kaleng 155.100
390 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598622 1.1.7.01.01.04.002.00044 Oli Campur 4T Sae Botol 25.875
391 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598623 1.1.7.01.01.04.002.00045 Oli Mesin Mobil 5 Liter Kaleng 203.500
392 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598624 1.1.7.01.01.04.002.00046 Oli Mesin Mobil 5 Liter Kaleng 385.000
393 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598615 1.1.7.01.01.04.002.00037 Oli Transmisi Mobil 1 Liter Kaleng 236.500
394 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585613 1.1.7.01.01.04.002.00027 Oli Power Steering Mobil Uk. 1 Liter Kaleng 81.400
395 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585614 1.1.7.01.01.04.002.00028 Oli Rem Mobil Minyak Rem Prestone Dot 3 Putih Besar Untuk Mobil Kaleng 93.500
Dan Motor Segala Merek
396 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585615 1.1.7.01.01.04.002.00029 Oli Rem Mobil Brake Fluid Dot 4 Minyak Rem Mobil Uk. 500 Ml Kaleng 81.950
397 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585611 1.1.7.01.01.04.002.00025 Oli Mesin Sepeda Motor Uk. 0,8 Liter Kaleng 47.850
398 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5598616 1.1.7.01.01.04.002.00038 Oli Rem Mobil brake fluid dot 4 minyak rem mobil 500 ml Kaleng 81.950
399 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585612 1.1.7.01.01.04.002.00026 Oli Pelumas Oli Pelumas Mesin Diesel Liter 52.900
400 1.1.7.01.01.04.002 Minyak Pelumas 5585610 1.1.7.01.01.04.002.00024 Oli Mesin Sepeda Motor Uk. 1 Liter Kaleng 44.550
401 1.1.7.01.01.04.006 Bahan Bakar Dan Pelumas 5623366 1.1.7.01.01.04.006.00001 Bahan Bakar Minyak Minyak Pelumas Liter 36.668
Lainnya
402 1.1.7.01.01.05.001 Kawat 5623368 1.1.7.01.01.05.001.00019 Kawat Nyamuk Kasa Aluminium M2 35.329
403 1.1.7.01.01.05.001 Kawat 5598632 1.1.7.01.01.05.001.00016 kawat 5 mm Roll 453.400
404 1.1.7.01.01.05.001 Kawat 5598631 1.1.7.01.01.05.001.00015 kawat 5,0 cm M2 31.800
405 1.1.7.01.01.05.001 Kawat 5598633 1.1.7.01.01.05.001.00017 Kawat Ikat Beton Kg 25.400
406 1.1.7.01.01.05.001 Kawat 5623367 1.1.7.01.01.05.001.00018 Kawat Berduri Meter 238.754
407 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623398 1.1.7.01.01.05.002.00062 Triplek Uk. 122 Cm X 244 Cm X 6 Mm Lembar 85.078
408 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623397 1.1.7.01.01.05.002.00061 Triplek Uk. 122 Cm X 244 Cm X 4 Mm Lembar 83.739
409 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623369 1.1.7.01.01.05.002.00033 Dolken Kayu Dia. 8 - 10 X 400 Cm Batang 24.102
410 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623370 1.1.7.01.01.05.002.00034 Kayu Balok M3 3.924.300
411 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623371 1.1.7.01.01.05.002.00035 Kayu Bengkirai Balok M3 3.924.300
412 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623372 1.1.7.01.01.05.002.00036 Kayu Bengkirai Papan M3 1.308.100
413 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623373 1.1.7.01.01.05.002.00037 Kayu Papan Meter 64.825
414 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623374 1.1.7.01.01.05.002.00038 Kayu Parquety Jati M2 503.097
415 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623375 1.1.7.01.01.05.002.00039 Kayu Perancah M3 24.102
416 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623376 1.1.7.01.01.05.002.00040 Kayu Balok Uk. 5 X 7 M3 1.308.100
417 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623377 1.1.7.01.01.05.002.00041 Kayu Jati Balok Uk. 6 X 12, 8 X 12, X 400 Cm M3 11.772.900
418 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623378 1.1.7.01.01.05.002.00042 Kayu Jati Kaso Uk. 3 X 5, 4 X 6, 5 X 7, X 400 Cm M3 3.924.300
419 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623379 1.1.7.01.01.05.002.00043 Kayu Jati Papan Uk. 2 X 20 X 400 Cm M3 20.929.600
420 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623380 1.1.7.01.01.05.002.00044 Kayu Kamper Balok Uk. 6 X 12 X 400 Cm M3 2.223.770
421 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623381 1.1.7.01.01.05.002.00045 Kayu Kamper Kaso Uk. 5 X 7 X 400 Cm M3 2.223.770
422 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623382 1.1.7.01.01.05.002.00046 Kayu Kamper Papan Uk. 2 X 20 X 400 Cm M3 1.308.100

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 15


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
423 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623383 1.1.7.01.01.05.002.00047 Kayu Kruing Balok. Uk. 6 X 12 X 400 Cm M3 1.308.100
424 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623384 1.1.7.01.01.05.002.00048 Kayu Kruing Kaso Uk. 5 X 7 X 400 Cm M3 1.308.100
425 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623385 1.1.7.01.01.05.002.00049 Kayu Kruing Papan Uk. 2 X 20 X 400 Cm M3 2.223.770
426 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623386 1.1.7.01.01.05.002.00050 Kayu Kruing Reng Uk. 2 X 3 X 400 Cm M3 2.223.770
427 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623387 1.1.7.01.01.05.002.00051 Kayu List Plafon Profil Uk. 2 M Meter 64.825
428 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623388 1.1.7.01.01.05.002.00052 Kayu Meranti Begesting M3 1.308.100
429 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623389 1.1.7.01.01.05.002.00053 Kayu Meranti Balok Uk. 6 X 12 X 400 Cm M3 2.223.770
430 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623390 1.1.7.01.01.05.002.00054 Kayu Meranti Kaso Uk. 5 X 7 Cm M3 1.308.100
431 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623391 1.1.7.01.01.05.002.00055 Kayu Papan Uk. 3 X 20 Batang 24.102
432 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623392 1.1.7.01.01.05.002.00056 Plywood Tebal 4 Mm Lembar 83.739
433 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5603803 1.1.7.01.01.05.002.00032 Meja Kerja 120 cm x 60 cm x 80 cm Buah 4.000.000
434 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5603802 1.1.7.01.01.05.002.00031 Meja Setengah Biro 160 cm x 60 cm x 80 cm Buah 5.000.000
435 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5603801 1.1.7.01.01.05.002.00030 Lemari Arsip 2 M X 2 M X 30 CM Buah 7.200.000
436 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5603800 1.1.7.01.01.05.002.00029 Meja Rapat 2 M X 60 CM X 75 CM Buah 3.750.000
437 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623394 1.1.7.01.01.05.002.00058 Teakwood Uk. 120 Cm X 240 Cm X 4 Mm Lembar 83.739
438 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623393 1.1.7.01.01.05.002.00057 Teakwood Tebal 4 Mm Lembar 83.739
439 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623395 1.1.7.01.01.05.002.00059 Triplek Uk. 120 Cm X 240 Cm X 4 Mm Lembar 83.739
440 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623396 1.1.7.01.01.05.002.00060 Triplek Uk. 122 Cm X 244 Cm X 3 Mm Lembar 64.066
441 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5598634 1.1.7.01.01.05.002.00022 Tripleks 124 x 244 x 10 mm Lembar 152.400
442 1.1.7.01.01.05.002 Kayu 5623399 1.1.7.01.01.05.002.00063 Triplek Alumunium Uk. 4 Mm Lembar 92.304
443 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585625 1.1.7.01.01.05.007.00023 Sekop Sampah (Pengki) Uk. 80 Cm Buah 15.000
444 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585620 1.1.7.01.01.05.007.00018 Gunting Bunga Uk. 40 Cm x 800 Gram Buah 122.500
445 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585621 1.1.7.01.01.05.007.00019 Kape Cat Metal/Besi S/S Uk. 8 x 11 Cm Buah 15.900
446 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585622 1.1.7.01.01.05.007.00020 Kape Cat Pvc/Platstik Uk. Besar Buah 10.200
447 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585623 1.1.7.01.01.05.007.00021 Kape Cat Pvc/Platstik Uk. Kecil Buah 5.100
448 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585624 1.1.7.01.01.05.007.00022 Kepala Stan Tasi Mesin Slsr24-001 Buah 80.600
449 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5626963 1.1.7.01.01.05.007.00043 Kantong Jenazah Kantong Buah 100.000
450 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598645 1.1.7.01.01.05.007.00033 Lem 2.5 Kg Kaleng 122.100
451 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598644 1.1.7.01.01.05.007.00032 Bilik Bambu Hitam Variasi M3 27.300
452 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598643 1.1.7.01.01.05.007.00031 Bilik Bambu Tanpa Kulit M2 22.200
453 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598642 1.1.7.01.01.05.007.00030 Bilik Bambu Kulit M2 25.000
454 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598641 1.1.7.01.01.05.007.00029 Thinner A / Super 4 Liter Bak 123.200
455 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598640 1.1.7.01.01.05.007.00028 Teak Oil 1 Liter Botol 26.700
456 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598639 1.1.7.01.01.05.007.00027 Meni Kayu Nippon Buah 82.600
457 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5598638 1.1.7.01.01.05.007.00026 Meni Kayu Yoko 3,5 Kg Buah 114.300
458 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623407 1.1.7.01.01.05.007.00042 Teer Bahan Pelabur Kayu Liter 98.159
459 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623406 1.1.7.01.01.05.007.00041 Residu 1 Liter Liter 36.668
460 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623405 1.1.7.01.01.05.007.00040 Lem Pipa Uk. 300 Gram Buah 13.287
461 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623404 1.1.7.01.01.05.007.00039 Lem Kayu Uk. 1 Kg Kg 34.402
462 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623403 1.1.7.01.01.05.007.00038 Lem Pipa Kg 72.821
463 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623402 1.1.7.01.01.05.007.00037 Bambu Ori Dia. 6 - 10 Cm. Panjang 6 Meter Batang 24.102
464 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623401 1.1.7.01.01.05.007.00036 Bambu Ajir Uk. 2 Meter Batang 14.420
465 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5623400 1.1.7.01.01.05.007.00035 Bambu Bongkotan Batang 24.102

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 16


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
466 1.1.7.01.01.05.007 Bahan Baku Lainnya 5585626 1.1.7.01.01.05.007.00024 Sisir Sampah Besi Uk. 80 x 40 Buah 45.000
467 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598755 1.1.7.01.01.08.001.00282 Rambutan Okulasi, Uk. : 30 - 50 Cm Batang 59.800
Pertanian
468 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5600927 1.1.7.01.01.08.001.00339 Bibit Sukun Okulasi, tinggi 15-30 cm Pohon 36.000
Pertanian
469 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5623408 1.1.7.01.01.08.001.00343 Bibit Bakau Tinggi 1.50 Merah Batang 2.060
Pertanian
470 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598666 1.1.7.01.01.08.001.00193 Benih Kedelai Sebar Bersertifikat (BR) Kg 26.700
Pertanian
471 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598667 1.1.7.01.01.08.001.00194 Benih Padi Pokok Bersertifikat (BP) Kg 33.800
Pertanian
472 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598668 1.1.7.01.01.08.001.00195 Benih Padi Pokok Bersertifikat (BP) Kg 22.100
Pertanian
473 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598669 1.1.7.01.01.08.001.00196 Benih Padi Sebar Bersertifikat (BR) Kg 10.400
Pertanian
474 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598670 1.1.7.01.01.08.001.00197 Benih Padi Sebar Bersertifikat (BR) Kg 30.600
Pertanian
475 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598671 1.1.7.01.01.08.001.00198 Bibit Acasia Auri (Auraria) Biji Kg 278.300
Pertanian
476 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598672 1.1.7.01.01.08.001.00199 Bibit Acasia Auri (Auraria) Biji Batang 3.800
Pertanian
477 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598673 1.1.7.01.01.08.001.00200 Bibit Aghathis Biji Kg 320.300
Pertanian
478 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598674 1.1.7.01.01.08.001.00201 Bibit Aghathis Biji Batang 6.800
Pertanian
479 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598675 1.1.7.01.01.08.001.00202 Bibit Angsana (tinggi 1 m) Biji Kg 192.200
Pertanian
480 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598676 1.1.7.01.01.08.001.00203 Bibit Angsana (tinggi 1 m) Biji Batang 11.000
Pertanian
481 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598677 1.1.7.01.01.08.001.00204 Bibit Aren Biji Batang 22.100
Pertanian
482 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598678 1.1.7.01.01.08.001.00205 Bibit Bakau Biji Batang 2.000
Pertanian
483 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598679 1.1.7.01.01.08.001.00206 Bibit Bitti Biji Batang 2.700
Pertanian
484 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598683 1.1.7.01.01.08.001.00210 Bibit Encalyptus Biji Kg 320.300
Pertanian
485 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598684 1.1.7.01.01.08.001.00211 Bibit Encalyptus Biji Batang 6.500
Pertanian
486 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598685 1.1.7.01.01.08.001.00212 Bibit Fillosi Biji Kg 246.800
Pertanian
487 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598686 1.1.7.01.01.08.001.00213 Bibit Fillosi Biji Batang 21.500
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 17


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
488 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598687 1.1.7.01.01.08.001.00214 Bibit Filminga Biji Kg 57.800
Pertanian
489 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598688 1.1.7.01.01.08.001.00215 Bibit Kaliandara Biji Kg 96.100
Pertanian
490 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598689 1.1.7.01.01.08.001.00216 Bibit Kaliandara Bibit batang 3.900
Pertanian
491 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598690 1.1.7.01.01.08.001.00217 Bibit Kelapa Hybrida Biji 6.000
Pertanian
492 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598691 1.1.7.01.01.08.001.00218 Bibit Kelapa Hybrida Pohon 8.700
Pertanian
493 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598692 1.1.7.01.01.08.001.00219 Bibit Kelapa Dalam Biji 13.000
Pertanian
494 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598693 1.1.7.01.01.08.001.00220 Bibit Kemiri Biji Batang 3.400
Pertanian
495 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598696 1.1.7.01.01.08.001.00223 Bibit Mahoni Biji Kg 70.400
Pertanian
496 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598697 1.1.7.01.01.08.001.00224 Bibit Mahoni Bibit Batang 3.400
Pertanian
497 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598698 1.1.7.01.01.08.001.00225 Bibit Makadani Bibit Batang 4.800
Pertanian
498 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598699 1.1.7.01.01.08.001.00226 Bibit Mangiun Biji Kg 95.600
Pertanian
499 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598704 1.1.7.01.01.08.001.00231 Bibit Raja (tinggi 2m) Bibit Pohon 106.100
Pertanian
500 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598708 1.1.7.01.01.08.001.00235 Bibit Suren Biji Kg 320.300
Pertanian
501 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598709 1.1.7.01.01.08.001.00236 Bibit Suren Bibit Batang 2.700
Pertanian
502 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598710 1.1.7.01.01.08.001.00237 Bibit Tanjung Biji Pohon 26.300
Pertanian
503 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598711 1.1.7.01.01.08.001.00238 Bibit Uru Biji Kg 6.500
Pertanian
504 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598713 1.1.7.01.01.08.001.00240 Coklat Siap Tanam Batang 28.200
Pertanian
505 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598715 1.1.7.01.01.08.001.00242 Duku Anakan, Uk. : 30 - 40 Cm Batang 85.800
Pertanian
506 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598716 1.1.7.01.01.08.001.00243 Durian Okulasi, 41 - 80 Cm Batang 85.800
Pertanian
507 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598717 1.1.7.01.01.08.001.00244 Durian Okulasi, 20 - 40 Cm Batang 61.100
Pertanian
508 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598718 1.1.7.01.01.08.001.00245 Durian Okulasi, 81 - 140 Batang 124.800
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 18


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
509 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598720 1.1.7.01.01.08.001.00247 Jambu Air Anakan, Uk. : 40 - 100 Cm Batang 16.900
Pertanian
510 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598721 1.1.7.01.01.08.001.00248 Jambu Air Cangkokan, Uk. : 30 - 50 Cm Batang 32.500
Pertanian
511 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598722 1.1.7.01.01.08.001.00249 Jambu Bangkok Okulasi, 71 - 100 Cm Batang 37.700
Pertanian
512 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598723 1.1.7.01.01.08.001.00250 Jambu Bangkok Okulasi, 41 - 70 Batang 23.400
Pertanian
513 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598724 1.1.7.01.01.08.001.00251 Jambu Bangkok Okulasi, 25 - 40 Batang 18.200
Pertanian
514 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598727 1.1.7.01.01.08.001.00254 Jambu Mante Siap Tanam Batang 35.900
Pertanian
515 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598728 1.1.7.01.01.08.001.00255 Jeruk Bali / Pangkep Okulasi/Sambungan/Anakan, 51 - 70 Cm Batang 74.100
Pertanian
516 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598729 1.1.7.01.01.08.001.00256 Jeruk Bali / Pangkep Okulasi/Sambungan/Anakan, 41 - 50 Batang 27.300
Pertanian
517 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598730 1.1.7.01.01.08.001.00257 Jeruk Bali / Pangkep Okulasi/Sambungan/Anakan, 30 - 40 Batang 13.700
Pertanian
518 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598731 1.1.7.01.01.08.001.00258 Jeruk Bali / Pangkep Okulasi/Sambungan/Anakan, 10 - 29 Batang 16.900
Pertanian
519 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598732 1.1.7.01.01.08.001.00259 Jeruk Keprok Okulasi/Sambungan/Anakan, 61 - 80 Cm Batang 53.300
Pertanian
520 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598733 1.1.7.01.01.08.001.00260 Jeruk Keprok Okulasi/Sambungan/Anakan, 41 - 61 Batang 23.400
Pertanian
521 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598734 1.1.7.01.01.08.001.00261 Jeruk Keprok Okulasi/Sambungan/Anakan, 20 - 40 Batang 16.900
Pertanian
522 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598735 1.1.7.01.01.08.001.00262 Jeruk Keprok Okulasi/Sambungan/Anakan, 40 - 90 Batang 50.700
Pertanian
523 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598736 1.1.7.01.01.08.001.00263 Jeruk Sunkist Cangkokan, 38 - 40 Cm Batang 37.700
Pertanian
524 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598739 1.1.7.01.01.08.001.00266 Kelapa Nias Biji 52.000
Pertanian
525 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598740 1.1.7.01.01.08.001.00267 Kemiri Batang 37.200
Pertanian
526 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598741 1.1.7.01.01.08.001.00268 Kopi Arabica Kg 57.000
Pertanian
527 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598742 1.1.7.01.01.08.001.00269 Kopi V.BP.453.A2 Biji 7.700
Pertanian
528 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598743 1.1.7.01.01.08.001.00270 Kopi V.BP.454.A Batang 54.600
Pertanian
529 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598744 1.1.7.01.01.08.001.00271 Kopi Arabica Kg 152.800
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 19


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
530 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598745 1.1.7.01.01.08.001.00272 Kopi Arabica Batang 130.900
Pertanian
531 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598746 1.1.7.01.01.08.001.00273 Kopi V.USDA Kg 55.900
Pertanian
532 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598747 1.1.7.01.01.08.001.00274 Lada 3 Ruas Batang 17.100
Pertanian
533 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598750 1.1.7.01.01.08.001.00277 Mangga Okulasi Batang 37.700
Pertanian
534 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598751 1.1.7.01.01.08.001.00278 Mangga Okulasi, 28 - 80 Batang 32.500
Pertanian
535 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598752 1.1.7.01.01.08.001.00279 Manggis Anakan, 0 - 60 Batang 62.400
Pertanian
536 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598754 1.1.7.01.01.08.001.00281 Nangka Unggul Lokal Anakan, 0 - 100 Batang 16.900
Pertanian
537 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5600928 1.1.7.01.01.08.001.00340 Bibit Sukun Sukun Pohon 36.000
Pertanian
538 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598756 1.1.7.01.01.08.001.00283 Rambutan Okulasi, 51 - 10 Batang 71.500
Pertanian
539 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598757 1.1.7.01.01.08.001.00284 Salak Anakan, 40 - 80 Cm Batang 19.500
Pertanian
540 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598758 1.1.7.01.01.08.001.00285 Salak Anakan, 20 - 80 Cm Batang 15.600
Pertanian
541 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598759 1.1.7.01.01.08.001.00286 Sawo Manila Cangkokan, 30 - 40 Cm Batang 37.700
Pertanian
542 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598760 1.1.7.01.01.08.001.00287 Strawbery Pohon, 20 - 30 Cm Batang 40.300
Pertanian
543 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598761 1.1.7.01.01.08.001.00288 Sukun (Turus Akbar) Anakan, 20 - 40 Cm Batang 22.100
Pertanian
544 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598764 1.1.7.01.01.08.001.00291 Cabe Rawit isi 80 biji Bungkus 40.950
Pertanian
545 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598765 1.1.7.01.01.08.001.00292 Cabe Keriting Netto 5 gram Bungkus 46.800
Pertanian
546 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598766 1.1.7.01.01.08.001.00293 Lombok Besar Netto 100 Gram Bungkus 52.650
Pertanian
547 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598767 1.1.7.01.01.08.001.00294 kangkung Netto 350 gram Bungkus 58.500
Pertanian
548 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598768 1.1.7.01.01.08.001.00295 Sawi Netto 25 gram Bungkus 26.000
Pertanian
549 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598769 1.1.7.01.01.08.001.00296 Kacang panjang Isi Bersih 200 butir Bungkus 29.500
Pertanian
550 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598770 1.1.7.01.01.08.001.00297 Terong ungu/hijau Isi bersih 1100 butir Bungkus 53.000
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 20


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
551 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598771 1.1.7.01.01.08.001.00298 Tomat sayur Isi bersih 125 butir Bungkus 22.000
Pertanian
552 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598772 1.1.7.01.01.08.001.00299 Mentimun Netto 20 gram Bungkus 70.200
Pertanian
553 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598773 1.1.7.01.01.08.001.00300 Tomat Buah Isi bersih 150 butir Bungkus 35.100
Pertanian
554 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598774 1.1.7.01.01.08.001.00301 Seledri Isi bersih 10.000 butir Bungkus 29.250
Pertanian
555 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598775 1.1.7.01.01.08.001.00302 Pare Isi Bersih 50 butir Bungkus 44.000
Pertanian
556 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598776 1.1.7.01.01.08.001.00303 Jagung Manis isi bersih 1.800 butir Bungkus 140.000
Pertanian
557 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598777 1.1.7.01.01.08.001.00304 Pepaya Isi bersih 100 butir Bungkus 39.000
Pertanian
558 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598778 1.1.7.01.01.08.001.00305 Talang Bibit Bahan dasar plastik, Ukuran 30x50x7 cm Buah 23.400
Pertanian
559 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598779 1.1.7.01.01.08.001.00306 Benih Jagung Umum 3 Kg 84.000
Pertanian
560 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598780 1.1.7.01.01.08.001.00307 Benih Kedelai Kedelai Kg 24.000
Pertanian
561 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598781 1.1.7.01.01.08.001.00308 Benih Kacang Hijau Kacang Hijau Kg 24.000
Pertanian
562 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598782 1.1.7.01.01.08.001.00309 Benih Kacang Tanah Kacang Tanah Kg 25.000
Pertanian
563 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598783 1.1.7.01.01.08.001.00310 Benih Cabai Cabai Bungkus 15.000
Pertanian
564 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598784 1.1.7.01.01.08.001.00311 Benih Bawang Merah Bawang Merah Kg 84.000
Pertanian
565 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598785 1.1.7.01.01.08.001.00312 Bibit Mangga mangga Pohon 30.000
Pertanian
566 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598786 1.1.7.01.01.08.001.00313 Bibit Rambutan Rambutan Pohon 36.000
Pertanian
567 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598787 1.1.7.01.01.08.001.00314 Benih Semangka Semangka Bungkus 5.400
Pertanian
568 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598788 1.1.7.01.01.08.001.00315 Bibit Kelapa Dalam Tunas Pohon 21.600
Pertanian
569 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598789 1.1.7.01.01.08.001.00316 Benih Melon Melon Bungkus 6.600
Pertanian
570 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598790 1.1.7.01.01.08.001.00317 Benih Kapas Benih Kg 72.000
Pertanian
571 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598791 1.1.7.01.01.08.001.00318 Bibit Tebu Tebu Kg 1.200
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 21


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
572 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598792 1.1.7.01.01.08.001.00319 Benih Padi Sebar Isi 1 Kg Kg 14.000
Pertanian
573 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598793 1.1.7.01.01.08.001.00320 Bayam Batik Netto 20 gram, umur panen 24-30 hr Bungkus 23.000
Pertanian
574 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598794 1.1.7.01.01.08.001.00321 Bayam Hijau Netto 20 gram, umur panen 24-30 hr Bungkus 23.000
Pertanian
575 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598795 1.1.7.01.01.08.001.00322 Jagung Manis Netto 10 gram, umur panen 100-120 hr Bungkus 30.500
Pertanian
576 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598796 1.1.7.01.01.08.001.00323 Cabe Rawit Netto 80 Bj, umur panen 100-115 Bungkus 27.000
Pertanian
577 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598797 1.1.7.01.01.08.001.00324 Kangkung Netto 200 gram, umur panen 15-30 hr Bungkus 40.000
Pertanian
578 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598798 1.1.7.01.01.08.001.00325 Sawi Netto 25 gram, umur panen 15-30 hr Bungkus 22.500
Pertanian
579 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598799 1.1.7.01.01.08.001.00326 Kacang Panjang Netto 100 gram, umur panen 45-60 hr Bungkus 22.500
Pertanian
580 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598800 1.1.7.01.01.08.001.00327 Terong Ungu Isi 400 btr, umum panen 60-65 k hr Bungkus 41.500
Pertanian
581 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598801 1.1.7.01.01.08.001.00328 Terong Hijau Isi 400 btr, umur panen 60-65 hr Bungkus 41.500
Pertanian
582 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598802 1.1.7.01.01.08.001.00329 Tomat Buah Isi Bersih 150 btr, umur panen 50-60 hr Bungkus 24.000
Pertanian
583 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598803 1.1.7.01.01.08.001.00330 Tomat Sayur Isi bersih 150 btr, umur panen 50-60 hr Bungkus 24.000
Pertanian
584 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598804 1.1.7.01.01.08.001.00331 Mentimun Lalap Netto 20 gram, umur panen 34-40 hr Bungkus 30.600
Pertanian
585 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598805 1.1.7.01.01.08.001.00332 Mentimun Putih Netto 20 gram, umur panen 34-40 hr Bungkus 30.588
Pertanian
586 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598806 1.1.7.01.01.08.001.00333 Pare Isi bersih 15 btr, umur panen 40-45 hr Bungkus 35.000
Pertanian
587 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598807 1.1.7.01.01.08.001.00334 Kopi Arabica Biji 1.100
Pertanian
588 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598808 1.1.7.01.01.08.001.00335 Bibit Sengon Bibit Batang 3.300
Pertanian
589 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5585631 1.1.7.01.01.08.001.00173 Talang Bibit Uk. 30 50 x 7 Cm Buah 23.400
Pertanian
590 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5585630 1.1.7.01.01.08.001.00172 Bibit Pepaya Uk.10 Gram, Umur Panen 100-120 Hr Per Bungkus 35.000
Pertanian
591 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5585629 1.1.7.01.01.08.001.00171 Bibit Padi Sebar Uk. 1 Kg Kg 14.000
Pertanian
592 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5585628 1.1.7.01.01.08.001.00170 Bibit Kangkung Uk. 200 Gram, Umur Panen 15-30 Hr Per Bungkus 40.000
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 22


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
593 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5585627 1.1.7.01.01.08.001.00169 Bibit Bayam Hijau Uk. 20 Gram, Umur Panen 24-30 Hr Per Bungkus 23.000
Pertanian
594 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5602268 1.1.7.01.01.08.001.00341 Bibit Sengon Biji Kg 3.300
Pertanian
595 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5602269 1.1.7.01.01.08.001.00342 Kopi V.S. 795 Biji 1.100
Pertanian
596 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5600926 1.1.7.01.01.08.001.00338 Mangga Okulasi, 20 - 40 Batang 23.400
Pertanian
597 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5600925 1.1.7.01.01.08.001.00337 Mangga Okulasi, 11 - 100 Batang 23.400
Pertanian
598 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5600924 1.1.7.01.01.08.001.00336 Talang Bibit Uk. 30 50 x 7 Cm Buah 23.400
Pertanian
599 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598647 1.1.7.01.01.08.001.00174 Pepaya Netto 10 gram, umur panen 100-120 hr Bungkus 35.000
Pertanian
600 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598648 1.1.7.01.01.08.001.00175 Alpukat Anakan, Uk. : 40 - 100 Cm Batang 16.900
Pertanian
601 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598649 1.1.7.01.01.08.001.00176 Anggur (68) S t e k, Uk. : 30 - 40 Cm Batang 14.300
Pertanian
602 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598650 1.1.7.01.01.08.001.00177 Belimbing Wulan Dewi Okulasi, Uk. : 35 - 80 Cm Batang 62.400
Pertanian
603 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598651 1.1.7.01.01.08.001.00178 Belimbing Wulan Dewi Anakan, Uk. : 35 - 80 Cm Batang 20.800
Pertanian
604 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598652 1.1.7.01.01.08.001.00179 Benih Jagung Pokok Bersertifikat (BP) Kg 85.800
Pertanian
605 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598653 1.1.7.01.01.08.001.00180 Benih Jagung Pokok Bersertifikat (BP) Kg 81.900
Pertanian
606 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598654 1.1.7.01.01.08.001.00181 Benih Jagung Sebar Bersertifikat (BR) Kg 83.200
Pertanian
607 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598655 1.1.7.01.01.08.001.00182 Benih Jagung Sebar Bersertifikat (BR) Kg 79.300
Pertanian
608 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598656 1.1.7.01.01.08.001.00183 Benih Kacang Tanah Bina (NS) Kg 31.200
Pertanian
609 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598657 1.1.7.01.01.08.001.00184 Benih Kacang Tanah Pokok Bersertifikat (BP) Kg 39.000
Pertanian
610 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598659 1.1.7.01.01.08.001.00186 Benih Kacang Tanah Sebar Bersertifikat (BR) Kg 33.800
Pertanian
611 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598660 1.1.7.01.01.08.001.00187 Benih Kacang Tanah Sebar Bersertifikat (BR) Kg 28.000
Pertanian
612 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598661 1.1.7.01.01.08.001.00188 Benih Kedelai Bina (NS) Kg Kg 28.000
Pertanian
613 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598662 1.1.7.01.01.08.001.00189 Benih Kedelai Bina (NS) Kg 22.800
Pertanian

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 23


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
614 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598663 1.1.7.01.01.08.001.00190 Benih Kedelai Pokok Bersertifikat (BP) Kg 38.400
Pertanian
615 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598664 1.1.7.01.01.08.001.00191 Benih Kedelai Pokok Bersertifikat (BP) Kg 26.700
Pertanian
616 1.1.7.01.01.08.001 Bahan/Bibit Tanaman 5598665 1.1.7.01.01.08.001.00192 Benih Kedelai Sebar Bersertifikat (BR) Kg 33.200
Pertanian
617 1.1.7.01.01.08.003 Bahan/Bibit Tanaman Lainnya 5621046 1.1.7.01.01.08.003.00002 Bibit Indigofera Siap Tanam Batang 10.000

618 1.1.7.01.01.09.002 Isi Tabung Pemadam 5604293 1.1.7.01.01.09.002.00002 Tabung Alat Pemadam Api Ringan Tabung Alat Pemadam Kebakaran 6 Kg Botol 740.900
Kebakaran Lainnya
619 1.1.7.01.01.09.002 Isi Tabung Pemadam 5604292 1.1.7.01.01.09.002.00001 Tabung Alat Pemadam Api Ringan Fire Extinguisher Abc Powder Fire Tabung /Apar Api Botol 364.500
Kebakaran Lainnya Ringan Pemadam Kebakaran 3 Kg
620 1.1.7.01.01.10.001 Isi Tabung Gas Oksigen 5603804 1.1.7.01.01.10.001.00001 Isi Tabung Gas Oksigen Oksigen Paket 102.000
621 1.1.7.01.01.10.002 Isi Tabung Gas Elpiji 5585632 1.1.7.01.01.10.002.00003 Isi Gas Elpiji Uk. 12 Kg Buah 235.000
622 1.1.7.01.01.10.002 Isi Tabung Gas Elpiji 5598810 1.1.7.01.01.10.002.00006 Gas Elpiji 3 Kg buah 22.900
623 1.1.7.01.01.10.002 Isi Tabung Gas Elpiji 5585633 1.1.7.01.01.10.002.00004 Isi Gas Elpiji Uk. 3 Kg Buah 22.900
624 1.1.7.01.01.10.002 Isi Tabung Gas Elpiji 5598809 1.1.7.01.01.10.002.00005 Gas Elpiji 12 Kg buah 235.000
625 1.1.7.01.01.11.001 Bahan/Bibit Ternak 5598811 1.1.7.01.01.11.001.00004 Bibit Kambing Kacang Jantan Umur 3-5 bulan Ekor 2.250.000
626 1.1.7.01.01.11.001 Bahan/Bibit Ternak 5585634 1.1.7.01.01.11.001.00003 Bibit Ayam Petelur (Grower) Umur 14 Minngu Ekor 100.000
627 1.1.7.01.01.11.001 Bahan/Bibit Ternak 5621047 1.1.7.01.01.11.001.00005 Straw/ Semen Beku Straw sapi potong, perah, dombing, dll Dosis 10.000
628 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598841 1.1.7.01.01.11.002.00069 Bibit Ikan Koi Indukan Ekor 862.500
629 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598831 1.1.7.01.01.11.002.00059 Bibit Ikan Nila 3 - 5 Cm Ekor 1.495
630 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598836 1.1.7.01.01.11.002.00064 Bibit Ikan Gurame, Ukuran 5-7 cm Ekor 1.898
631 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5585635 1.1.7.01.01.11.002.00035 Bibit Ikan Lele Uk. 3 - 5 Cm Ekor 1.265
632 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598837 1.1.7.01.01.11.002.00065 Bibit Rumput Laut Spinosium (Basah) Kilogram 9.200
633 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598838 1.1.7.01.01.11.002.00066 Bibit Rumput Laut Cottoni (Basah) Kilogram 11.500
634 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598839 1.1.7.01.01.11.002.00067 Bibit Udang Vannamei Pl - 12 Ekor 127
635 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598840 1.1.7.01.01.11.002.00068 Bibit Udang Windu Pl - 12 Ekor 138
636 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598821 1.1.7.01.01.11.002.00049 Ikan Mas 43954 Ekor 900
637 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598820 1.1.7.01.01.11.002.00048 Ikan Mas Uk. : 1 - 3 Cm Ekor 700
638 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598815 1.1.7.01.01.11.002.00043 Benur PL 20 Kg 700
639 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598813 1.1.7.01.01.11.002.00041 Benih Kepiting Uk. : 3 - 5 Cm Ekor 3.500
640 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598812 1.1.7.01.01.11.002.00040 Bibit Ikan Ukuran 6-7 Ekor 748
641 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598835 1.1.7.01.01.11.002.00063 Bibit Rumput Laut Glacillaria Tambak (Basah) Kilogram 6.900
642 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598823 1.1.7.01.01.11.002.00051 Ikan Mas 44111 Ekor 1.700
643 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598825 1.1.7.01.01.11.002.00053 Naplius (Lavra Udang) Umur : 3 hari Ekor 700
644 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598828 1.1.7.01.01.11.002.00056 Bibit Ikan Ukuran 5-6 Ekor 805
645 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598832 1.1.7.01.01.11.002.00060 Bibit Ikan Gurami 3 - 5 Cm Ekor 2.300
646 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598833 1.1.7.01.01.11.002.00061 Bibit Ikan Bandeng 2 - 5 Cm Ekor 1.150
647 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598829 1.1.7.01.01.11.002.00057 Bibit Ikan Ukuran 2-3 Ekor 575
648 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598830 1.1.7.01.01.11.002.00058 Bibit Udang Jenis PL-12 Ekor 115
649 1.1.7.01.01.11.002 Bahan/Bibit Ikan 5598822 1.1.7.01.01.11.002.00050 Ikan Mas 44017 Ekor 1.300

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 24


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
650 1.1.7.01.01.11.003 Bahan/Bibit Ternak/Bibit Ikan 5598843 1.1.7.01.01.11.003.00005 Bibit Rumput Laut Bibit Basah Kg 8.050
Lainnya
651 1.1.7.01.01.11.003 Bahan/Bibit Ternak/Bibit Ikan 5598842 1.1.7.01.01.11.003.00004 Bibit Rumput Laut Bibit Basah Kg 1.725
Lainnya
652 1.1.7.01.01.11.003 Bahan/Bibit Ternak/Bibit Ikan 5598844 1.1.7.01.01.11.003.00006 Bibit Rumput Laut Bibit Basah Kg 5.750
Lainnya
653 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600976 1.1.7.01.01.12.001.00206 Uji Malaria Box @ 25 Test Box 1.300.000
654 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600977 1.1.7.01.01.12.001.00207 Uji Hepatitis Bsag Box @ 25 Test Box 300.000
655 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600978 1.1.7.01.01.12.001.00208 Uji Dengue Igg/Igm Box @ 25 Test Box 3.738.075
656 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600979 1.1.7.01.01.12.001.00209 Strip Glucose Box @ 50 Strip Box 172.040
657 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600981 1.1.7.01.01.12.001.00211 Strip Cholesterol Box @ 10 Strip Box 265.650
658 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600982 1.1.7.01.01.12.001.00212 Paranet Ketebalan 75%, bahan polyetilien Meter 40.500
659 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600983 1.1.7.01.01.12.001.00213 Polybag Besar Ukr.30x40 cm, isi 100lbr Pak 117.000
660 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600984 1.1.7.01.01.12.001.00214 Pupuk Urea Pupuk Kimia Zak 360.000
661 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600985 1.1.7.01.01.12.001.00215 Polybag Sedang Ukuran 30x30 cm, isi 100lbr Pak 105.300
662 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600986 1.1.7.01.01.12.001.00216 Pupuk Npk Pupuk Kimia Zak 222.000
663 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600987 1.1.7.01.01.12.001.00217 Pupuk Npk Pupuk Kimia NPK Zak 390.000
664 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600988 1.1.7.01.01.12.001.00218 Pupuk Urea Subsidi Pupuk Kimia Zak 90.000
665 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600989 1.1.7.01.01.12.001.00219 Pupuk Kompos standar/karung gabah Zak 35.100
666 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600990 1.1.7.01.01.12.001.00220 Pupuk Za Subsidi Pupuk Kimia Zak 70.000
667 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600991 1.1.7.01.01.12.001.00221 Sekam Per karung gabah Netto 10 Kg Kg 23.400
668 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600992 1.1.7.01.01.12.001.00222 Waring Net Berbentuk anyaman plastik Roll 550.000
669 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600993 1.1.7.01.01.12.001.00223 Strip Asam Urat Box @ 25 Strip Box 145.475
670 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585649 1.1.7.01.01.12.001.00126 Iv Catheter No. 24 Pcs Pcs 16.000
671 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585648 1.1.7.01.01.12.001.00125 Iv Catheter No. 22 Pcs Pcs 16.000
672 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585647 1.1.7.01.01.12.001.00124 Iv Catheter No. 20 Pcs Pcs 16.000
673 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585646 1.1.7.01.01.12.001.00123 Iv Catheter No. 18 Pcs Pcs 16.000
674 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585645 1.1.7.01.01.12.001.00122 Infusion Set Dewasa Pcs Pcs 4.500
675 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585644 1.1.7.01.01.12.001.00121 Ethyl Chloride Botol Botol 120.000
676 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585643 1.1.7.01.01.12.001.00120 Catgut Plain 3/0 25 Mm Pcs Pcs 67.142
677 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585642 1.1.7.01.01.12.001.00119 Box Slide Box Box 125.000
678 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585641 1.1.7.01.01.12.001.00118 Bisturi Box Box 330.000
679 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585640 1.1.7.01.01.12.001.00117 Bedak Salisil Serbuk 2 % Isi Plastik, Serbuk 50 Gram Dus 1.071
680 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585639 1.1.7.01.01.12.001.00116 Alkohol Swab Isi Box @ 200 Pcs Box 37.236
681 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585638 1.1.7.01.01.12.001.00115 Alat Suntik Sekali Pakai 5 Ml Isi Box @ 100 Pcs Box 96.316
682 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585637 1.1.7.01.01.12.001.00114 Alat Suntik Sekali Pakai 3 Ml Isi Box @ 100 Pcs Box 90.216
683 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585636 1.1.7.01.01.12.001.00113 Alat Suntik Sekali Pakai 1 Ml Isi Box @ 100 Pcs Pcs 1.110
684 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5598845 1.1.7.01.01.12.001.00155 pH Test Kit Kit 3.166.625
685 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5598846 1.1.7.01.01.12.001.00156 Nitrit Cell Test Kit Kit 3.647.875
686 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5598847 1.1.7.01.01.12.001.00157 Nitrat Cell Test Kit Kit 5.373.500
687 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5598848 1.1.7.01.01.12.001.00158 Masker Tali Box @ 50 pcs Box 25.923
688 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600967 1.1.7.01.01.12.001.00197 Pestisida Insectisida Botol 93.000
689 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600966 1.1.7.01.01.12.001.00196 Pestisida Insectisida Kilogram 28.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 25


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
690 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600965 1.1.7.01.01.12.001.00195 Pestisida Insectisida Kilogram 54.000
691 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585666 1.1.7.01.01.12.001.00143 Strip Asam Urat Isi Box @ 25 Strip Box 145.475
692 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585665 1.1.7.01.01.12.001.00142 Spiritus Uk. Liter Liter 72.000
693 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600994 1.1.7.01.01.12.001.00224 Pupuk Sp36 Subsidi Pupuk Kimia Zak 100.000
694 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600995 1.1.7.01.01.12.001.00225 Spiritus Liter Liter 72.000
695 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600964 1.1.7.01.01.12.001.00194 Pestisida Insectisida Botol 74.000
696 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600963 1.1.7.01.01.12.001.00193 Pupuk Cair isi 200 mL Botol 48.000
697 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600962 1.1.7.01.01.12.001.00192 Bahan Pengurai Em4 Isi 1 L Botol 30.000
698 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600961 1.1.7.01.01.12.001.00191 Pupuk Cair isi 1 Liter Botol 96.000
699 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600960 1.1.7.01.01.12.001.00190 Pupuk Organik Cair (Poc) isi 1 L Botol 157.500
700 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585677 1.1.7.01.01.12.001.00154 Widal Test Set @ 10 Vial Set 1.760.000
701 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585676 1.1.7.01.01.12.001.00153 Urine Analyzer Strip 11 H Botol @ 100 Strip Botol 150.000
702 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585675 1.1.7.01.01.12.001.00152 Uji Malaria Isi Box @ 25 Test Box 1.300.000
703 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585674 1.1.7.01.01.12.001.00151 Uji Hepatitis Bsag Isi Box @ 25 Test Box 300.000
704 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585664 1.1.7.01.01.12.001.00141 Silk No. 3/0 25 Mm Pcs Pcs 48.852
705 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585663 1.1.7.01.01.12.001.00140 Selang Oksigen Dewasa Pcs Pcs 14.014
706 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585673 1.1.7.01.01.12.001.00150 Uji Dengue Igg/Igm Isi Box @ 25 Test Box 3.738.075
707 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585672 1.1.7.01.01.12.001.00149 Test Warna Kit Kit 4.900.000
708 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585671 1.1.7.01.01.12.001.00148 Test Kesedahan Kit Kit 3.946.250
709 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585670 1.1.7.01.01.12.001.00147 Test Colliform Kit Kit 4.950.000
710 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585669 1.1.7.01.01.12.001.00146 Strip Glucose Isi Box @ 50 Strip Box 172.040
711 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585668 1.1.7.01.01.12.001.00145 Strip Gds Accucheck Isi Box @ 50 Stirp Box 420.000
712 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585662 1.1.7.01.01.12.001.00139 Selang Oksigen Anak Pcs Pcs 14.014
713 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585667 1.1.7.01.01.12.001.00144 Strip Cholesterol Isi Box @ 10 Strip Box 265.650
714 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600959 1.1.7.01.01.12.001.00189 Pupuk Pelengkap Cair/Pestisida Liter 120.000
715 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600958 1.1.7.01.01.12.001.00188 Pupuk Pelengkap Cair/Pestisida Liter 102.000
716 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600957 1.1.7.01.01.12.001.00187 Pupuk Pelengkap Cair / Pestisida Botol 48.000
717 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600956 1.1.7.01.01.12.001.00186 Pupuk Pelengkap Cair / Pestisida Botol 42.000
718 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600955 1.1.7.01.01.12.001.00185 Pupuk Pelengkap Cair / Pestisida Botol 144.000
719 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600954 1.1.7.01.01.12.001.00184 Pupuk Pelengkap Cair / Pestisida Botol 78.000
720 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600953 1.1.7.01.01.12.001.00183 Herbisida Gramoxone Herbisida (pembasmi rumput) Liter 117.000
721 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600952 1.1.7.01.01.12.001.00182 Karung Plastik karung bercetak lebel Lembar 10.000
722 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600951 1.1.7.01.01.12.001.00181 Terpal Ukuran 5x7 m Lembar 200.000
723 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600950 1.1.7.01.01.12.001.00180 Plastik Besar Ukuran 60 x 100 cm Lembar 2.500
724 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600949 1.1.7.01.01.12.001.00179 Alat Ib Pemakaian rutin IB Unit 35.000
725 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600948 1.1.7.01.01.12.001.00178 N2 Cair Bahan Pengawet Straw Liter 230.000
726 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600947 1.1.7.01.01.12.001.00177 Abate Kg 250.000
727 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600944 1.1.7.01.01.12.001.00174 Alat Suntik Sekali Pakai 5 Ml Box @ 100 pcs Box 96.316
728 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600943 1.1.7.01.01.12.001.00173 Alkohol Swab Box @ 200 pcs Box 37.236
729 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600941 1.1.7.01.01.12.001.00171 Cairan Insektisida Botol @ 1000 ml Botol 850.000
730 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600940 1.1.7.01.01.12.001.00170 Catgut Plain 4/0 25 Mm Pcs Pcs 67.496
731 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600939 1.1.7.01.01.12.001.00169 Catgut Plain 5/0 25 Mm Pcs Pcs 45.818
732 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600938 1.1.7.01.01.12.001.00168 Chlorida Cell Test Kit Kit 3.473.250

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 26


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
733 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600937 1.1.7.01.01.12.001.00167 Fe/Iron Cell Test Kit Kit 3.953.125
734 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600936 1.1.7.01.01.12.001.00166 Flourida Cell Test Kit Kit 3.707.000
735 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600933 1.1.7.01.01.12.001.00163 Kapas Pembalut / Absorben 250 Gram Roll Roll 29.900
736 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600932 1.1.7.01.01.12.001.00162 Kaporit Kg Kg 120.000
737 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600931 1.1.7.01.01.12.001.00161 Kasa Pembalut 2 M X 80 Cm Roll Roll 8.500
738 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600930 1.1.7.01.01.12.001.00160 Kasa Pembalut 40 X 80 Roll Roll 140.000
739 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600929 1.1.7.01.01.12.001.00159 Mangan Cell Test Kit Kit 4.119.500
740 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5623409 1.1.7.01.01.12.001.00226 Kantong Plastik Uk. 12 X 24 Cm Lembar 6.695
741 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5623410 1.1.7.01.01.12.001.00227 Obat Hama Untuk Tanaman Liter 174.070
742 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5623411 1.1.7.01.01.12.001.00228 Pupuk Kandang Untuk Tanaman Kg 7.097
743 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5623412 1.1.7.01.01.12.001.00229 Pupuk Npk Untuk Tanaman Kg 7.365
744 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600968 1.1.7.01.01.12.001.00198 Pestisida Insectisida Bungkus 51.000
745 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585660 1.1.7.01.01.12.001.00137 Plester 5 Yard X 2 Inch (5 Cm X 4.5 M) Roll Roll 42.319
746 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585659 1.1.7.01.01.12.001.00136 Plastik Obat Klip Pack Pack 11.000
747 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585658 1.1.7.01.01.12.001.00135 Masker Tali Isi Box @ 50 Pcs Box 25.923
748 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585657 1.1.7.01.01.12.001.00134 Masker Oksigen Dewasa Pcs Pcs 22.391
749 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585656 1.1.7.01.01.12.001.00133 Masker Oksigen Anak Pcs Pcs 22.391
750 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585655 1.1.7.01.01.12.001.00132 Kertas Puyer Biasa Pack Pack 8.000
751 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585654 1.1.7.01.01.12.001.00131 Kertas Lakmus Kit Kit 130.000
752 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585653 1.1.7.01.01.12.001.00130 Kasa Pembalut Hidrofil 4 M X 15 Cm Roll Roll 2.390
753 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585652 1.1.7.01.01.12.001.00129 Kasa Kompres 40/40 Steril Roll Roll 1.800
754 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585651 1.1.7.01.01.12.001.00128 Kasa Hidrofil 4 M X 5 Cm Roll Roll 845
755 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585650 1.1.7.01.01.12.001.00127 Kapas Pembalut/Absorben 250 Gram Roll Roll 29.900
756 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5585661 1.1.7.01.01.12.001.00138 Saflon Antiseptik Botol @ 1000 Ml Botol 400.000
757 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600969 1.1.7.01.01.12.001.00199 Pestisida Insectisida Bungkus 11.500
758 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600970 1.1.7.01.01.12.001.00200 Pestisida Herbisida Botol 317.000
759 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600971 1.1.7.01.01.12.001.00201 Pestisida Herbisida Botol 115.000
760 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600972 1.1.7.01.01.12.001.00202 Pestisida Herbisida Bungkus 34.000
761 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600973 1.1.7.01.01.12.001.00203 Pestisida Herbisida Botol 155.000
762 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600974 1.1.7.01.01.12.001.00204 Pestisida Herbisida Botol 47.000
763 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5600975 1.1.7.01.01.12.001.00205 Pupuk Npk Subsidi Pupuk Kimia Zak 115.000
764 1.1.7.01.01.12.001 Bahan Lainnya 5642080 1.1.7.01.01.12.001.00230 Belanja Bahan-Bahan Lainnya Bahan Habis Pakai Tahun 236.250.000
765 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601064 1.1.7.01.02.01.001.00452 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 127.000
Darat Bermotor
766 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5602271 1.1.7.01.02.01.001.00681 Busi Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 31.800
Darat Bermotor
767 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5602270 1.1.7.01.02.01.001.00680 Klep Minyak Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 114.300
Darat Bermotor
768 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585678 1.1.7.01.02.01.001.00344 Air Filter Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 95.300
Darat Bermotor
769 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585679 1.1.7.01.02.01.001.00345 Air Keras Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Botol 50.800
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 27


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
770 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585680 1.1.7.01.02.01.001.00346 Anting Per Main Aet Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 285.800
Darat Bermotor
771 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585681 1.1.7.01.02.01.001.00347 Ball Bearing - Generator Altemator Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 152.400
Darat Bermotor
772 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585682 1.1.7.01.02.01.001.00348 Balon Balon 12 V K/Iii Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 44.500
Darat Bermotor
773 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585683 1.1.7.01.02.01.001.00349 Ban Mobil Dalam Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 283.300
Darat Bermotor
774 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585684 1.1.7.01.02.01.001.00350 Ban Mobil Luar Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 2.548.200
Darat Bermotor
775 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585685 1.1.7.01.02.01.001.00351 Ban Mobil Luar Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 2.048.200
Darat Bermotor
776 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585686 1.1.7.01.02.01.001.00352 Ban Mobil Luar Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 2.254.700
Darat Bermotor
777 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585687 1.1.7.01.02.01.001.00353 Ban Mobil Luar Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 936.200
Darat Bermotor
778 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585688 1.1.7.01.02.01.001.00354 Ban Mobil Luar Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 779.200
Darat Bermotor
779 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585689 1.1.7.01.02.01.001.00355 Ban Mobil Luar Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 743.800
Darat Bermotor
780 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585690 1.1.7.01.02.01.001.00356 Ban Mobil Tubeless R14 Sp 10 185/70R14 Buah 484.000
Darat Bermotor
781 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585691 1.1.7.01.02.01.001.00357 Ban Mobil Tubeless R15 Blueart - Es32 185/65 R15 Buah 755.700
Darat Bermotor
782 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585692 1.1.7.01.02.01.001.00358 Ban Mobil Tubeless R16 Ecopia 195-55 R16 Ban Mobil 195/55-R16 Buah 1.455.300
Darat Bermotor
783 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585693 1.1.7.01.02.01.001.00359 Ban Mobil Tubeless R18 Achilles Desert Hawk Ht Ban Mobil [255/55-R18] Buah 1.925.000
Darat Bermotor
784 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585694 1.1.7.01.02.01.001.00360 Busi Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 31.800
Darat Bermotor
785 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585695 1.1.7.01.02.01.001.00361 Dynamo Stater 12 V Assy Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Pcs 2.095.500
Darat Bermotor
786 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585696 1.1.7.01.02.01.001.00362 Kabel Busi Suku Cadang Mesin Kendaraan Roda Empat Set 489.000
Darat Bermotor
787 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585697 1.1.7.01.02.01.001.00363 Kalbulator Kit Suku Cadang Mesin Kendaraan Roda Empat Set 381.000
Darat Bermotor
788 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585698 1.1.7.01.02.01.001.00364 Kampas Kopling Assy Tyt Jeep Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 730.300
Darat Bermotor
789 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585699 1.1.7.01.02.01.001.00365 Kampas Rem Muka/Blk Assy Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 355.600
Darat Bermotor
790 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585700 1.1.7.01.02.01.001.00366 Karet Pintu Muka/Belakang Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Lembar 101.600
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 28


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
791 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585701 1.1.7.01.02.01.001.00367 Kunci Inggris 12`` Rrc Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 235.000
Darat Bermotor
792 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585702 1.1.7.01.02.01.001.00368 Lampu Stop Blk Assy Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 381.000
Darat Bermotor
793 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585703 1.1.7.01.02.01.001.00369 Mf Battery Suku Cadang Kendaraan Roda Dua Buah 254.000
Darat Bermotor
794 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585704 1.1.7.01.02.01.001.00370 Minyak Rem Merah Sa Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 82.600
Darat Bermotor
795 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585705 1.1.7.01.02.01.001.00371 Oil Filter Suku Cadang Mesin Kendaraan Roda Empat Buah 63.500
Darat Bermotor
796 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585706 1.1.7.01.02.01.001.00372 Oil Garden Vers 90 Usa Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 50.800
Darat Bermotor
797 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585707 1.1.7.01.02.01.001.00373 Oil Seal Persenelling Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 95.300
Darat Bermotor
798 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585708 1.1.7.01.02.01.001.00374 Paking Mesin Lengkap Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 2.349.500
Darat Bermotor
799 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585709 1.1.7.01.02.01.001.00375 Penindis Kopling Assy Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 444.500
Darat Bermotor
800 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585710 1.1.7.01.02.01.001.00376 Perpak Pep Mesin Full Set Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Set 1.143.000
Darat Bermotor
801 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585711 1.1.7.01.02.01.001.00377 Piston Os:Std Suku Cadang Kendaraan Roda Dua Buah 254.000
Darat Bermotor
802 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5585712 1.1.7.01.02.01.001.00378 Shocbreker Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Buah 571.500
Darat Bermotor
803 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601112 1.1.7.01.02.01.001.00500 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 152.400
Darat Bermotor
804 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601113 1.1.7.01.02.01.001.00501 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 101.600
Darat Bermotor
805 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601114 1.1.7.01.02.01.001.00502 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 108.000
Darat Bermotor
806 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601115 1.1.7.01.02.01.001.00503 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 95.300
Darat Bermotor
807 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601116 1.1.7.01.02.01.001.00504 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 133.400
Darat Bermotor
808 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601117 1.1.7.01.02.01.001.00505 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 139.700
Darat Bermotor
809 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601118 1.1.7.01.02.01.001.00506 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 127.000
Darat Bermotor
810 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601119 1.1.7.01.02.01.001.00507 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 165.100
Darat Bermotor
811 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601120 1.1.7.01.02.01.001.00508 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 120.700
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 29


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
812 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601121 1.1.7.01.02.01.001.00509 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 177.800
Darat Bermotor
813 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601122 1.1.7.01.02.01.001.00510 Piston Ring Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.714.500
Darat Bermotor
814 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601123 1.1.7.01.02.01.001.00511 Piston Ring Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 120.700
Darat Bermotor
815 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601124 1.1.7.01.02.01.001.00512 Piston Ring Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 133.400
Darat Bermotor
816 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601125 1.1.7.01.02.01.001.00513 Piston Ring Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 222.300
Darat Bermotor
817 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601126 1.1.7.01.02.01.001.00514 Piston Ring Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 235.000
Darat Bermotor
818 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601127 1.1.7.01.02.01.001.00515 Piston Ring Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 139.700
Darat Bermotor
819 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601128 1.1.7.01.02.01.001.00516 Piston Ring Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 152.400
Darat Bermotor
820 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601129 1.1.7.01.02.01.001.00517 Piston Ring Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 292.100
Darat Bermotor
821 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601130 1.1.7.01.02.01.001.00518 Piston Ring Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 95.300
Darat Bermotor
822 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601131 1.1.7.01.02.01.001.00519 Piston Ring Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 108.000
Darat Bermotor
823 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601132 1.1.7.01.02.01.001.00520 Piston Ring Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 190.500
Darat Bermotor
824 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601133 1.1.7.01.02.01.001.00521 Piston Ring Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 215.900
Darat Bermotor
825 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601134 1.1.7.01.02.01.001.00522 Pisttong Ring Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 1.714.500
Darat Bermotor
826 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601135 1.1.7.01.02.01.001.00523 Platina Suku cadang kendaraan roda empat Set 95.300
Darat Bermotor
827 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601136 1.1.7.01.02.01.001.00524 Pompa Air Assy Suku cadang kendaraan roda empat Set 571.500
Darat Bermotor
828 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601137 1.1.7.01.02.01.001.00525 Pompa Ban W/Tonk Rrc Twn Suku cadang kendaraan roda empat Buah 279.400
Darat Bermotor
829 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601138 1.1.7.01.02.01.001.00526 Pompa Bensin Assy T/2F80 Suku cadang kendaraan roda empat Buah 317.500
Darat Bermotor
830 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601139 1.1.7.01.02.01.001.00527 Pompa Oil Garden Suku cadang kendaraan roda empat Buah 508.000
Darat Bermotor
831 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601140 1.1.7.01.02.01.001.00528 Power Rem Muka Toyota 2 F Suku cadang kendaraan roda empat Set 2.349.500
Darat Bermotor
832 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601141 1.1.7.01.02.01.001.00529 Radiator Assy 12 Volt Suku cadang kendaraan roda empat Buah 1.416.700
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 30


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
833 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601142 1.1.7.01.02.01.001.00530 Radiator Assy Tyt Jeep Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.651.000
Darat Bermotor
834 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601143 1.1.7.01.02.01.001.00531 Rem Scher Mesin Set Asli Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.460.500
Darat Bermotor
835 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601144 1.1.7.01.02.01.001.00532 Ring Plat Gardan Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Buah 152.400
Darat Bermotor
836 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601145 1.1.7.01.02.01.001.00533 Rotor Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 95.300
Darat Bermotor
837 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601146 1.1.7.01.02.01.001.00534 Sambungan Blok Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.016.000
Darat Bermotor
838 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601147 1.1.7.01.02.01.001.00535 Sandaran Tempat Duduk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 317.500
Darat Bermotor
839 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601148 1.1.7.01.02.01.001.00536 Sarindan Bawaconlot Suku cadang kendaraan roda empat Buah 177.800
Darat Bermotor
840 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601149 1.1.7.01.02.01.001.00537 Saringan Knalpott/21 Suku cadang kendaraan roda empat Buah 1.016.000
Darat Bermotor
841 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601150 1.1.7.01.02.01.001.00538 Saringan Mesin Suku cadang kendaraan roda empat Buah 571.500
Darat Bermotor
842 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601151 1.1.7.01.02.01.001.00539 Sbackbreker Suku cadang kendaraan roda empat Set 571.500
Darat Bermotor
843 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601152 1.1.7.01.02.01.001.00540 Segitiga Pengaman Suku cadang kendaraan roda empat Buah 95.300
Darat Bermotor
844 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601153 1.1.7.01.02.01.001.00541 Selang Radiator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 158.800
Darat Bermotor
845 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601154 1.1.7.01.02.01.001.00542 Shockbreaker Suku cadang kendaraan roda empat Set 571.500
Darat Bermotor
846 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601155 1.1.7.01.02.01.001.00543 Shockbreker Muka/Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 571.500
Darat Bermotor
847 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601156 1.1.7.01.02.01.001.00544 Shockbreker Stiker Ktb Suku cadang kendaraan roda empat Set 508.000
Darat Bermotor
848 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601157 1.1.7.01.02.01.001.00545 Solenai Stater Switch 12 V Suku cadang kendaraan roda empat Set 355.600
Darat Bermotor
849 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601158 1.1.7.01.02.01.001.00546 Bak Rem Atas Assy T/2 F Master Suku cadang kendaraan roda empat Buah 184.200
Darat Bermotor
850 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601159 1.1.7.01.02.01.001.00547 Stater Bendik Suku cadang kendaraan roda empat Set 165.100
Darat Bermotor
851 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601160 1.1.7.01.02.01.001.00548 Stater Swith Suku cadang kendaraan roda empat Set 222.300
Darat Bermotor
852 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601161 1.1.7.01.02.01.001.00549 Tali Kipas Toyota Gigi Suku cadang kendaraan roda empat Buah 108.000
Darat Bermotor
853 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601162 1.1.7.01.02.01.001.00550 Tenda Terpal T/75 Suku cadang kendaraan roda empat Buah 3.492.500
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 31


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
854 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601163 1.1.7.01.02.01.001.00551 Tiang Lampu Kuningan Muka Suku cadang kendaraan roda empat Buah 349.300
Darat Bermotor
855 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601164 1.1.7.01.02.01.001.00552 Tic Rod Ind Stiker (5Pca) Suku cadang kendaraan roda empat Buah 304.800
Darat Bermotor
856 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601165 1.1.7.01.02.01.001.00553 Timing Cihn Yk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 1.079.500
Darat Bermotor
857 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601166 1.1.7.01.02.01.001.00554 Tirrod Panjang / Pendek Suku cadang kendaraan roda empat Set 381.000
Darat Bermotor
858 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601167 1.1.7.01.02.01.001.00555 Tusuk Per Muka/Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Buah 57.200
Darat Bermotor
859 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601169 1.1.7.01.02.01.001.00557 Water Pump Assy Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 825.500
Darat Bermotor
860 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601170 1.1.7.01.02.01.001.00558 Wesser Pingion Suku cadang kendaraan roda empat Set 235.000
Darat Bermotor
861 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601171 1.1.7.01.02.01.001.00559 Wyper Arm - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 177.800
Darat Bermotor
862 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601181 1.1.7.01.02.01.001.00569 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 184.200
Darat Bermotor
863 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601182 1.1.7.01.02.01.001.00570 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 266.700
Darat Bermotor
864 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601183 1.1.7.01.02.01.001.00571 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 285.800
Darat Bermotor
865 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601184 1.1.7.01.02.01.001.00572 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 317.500
Darat Bermotor
866 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601185 1.1.7.01.02.01.001.00573 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 311.200
Darat Bermotor
867 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601186 1.1.7.01.02.01.001.00574 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 412.800
Darat Bermotor
868 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601187 1.1.7.01.02.01.001.00575 Mf Battery Suku cadang kendaraan roda dua Buah 381.000
Darat Bermotor
869 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601188 1.1.7.01.02.01.001.00576 Ban Mobil Tubeless R13 ukuran 165-65 Buah 412.500
Darat Bermotor
870 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601189 1.1.7.01.02.01.001.00577 Ban Mobil Dalam R16 BAN DALAM Gajah Tunggal GT 650/700-16 Buah 242.000
Darat Bermotor
871 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601190 1.1.7.01.02.01.001.00578 Ban Mobil Dalam R15 Bridgestone 750-15 JS75 Buah 277.000
Darat Bermotor
872 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601191 1.1.7.01.02.01.001.00579 Ban Mobil Dalam R14 Ban dalam mobil ring 14 6.00-14 Hankook Buah 77.550
Darat Bermotor
873 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601192 1.1.7.01.02.01.001.00580 Ban Mobil Dalam R13 Ban Dalam Mobil R13 Korea RING13 Buah 82.500
Darat Bermotor
874 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601193 1.1.7.01.02.01.001.00581 Ban Mobil Tubeless R17 Ban Mobil Achilles 868 All Seasons - 215/60 R17 96H Buah 1.323.300
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 32


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
875 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601194 1.1.7.01.02.01.001.00582 Stand Dd Muka Pernekel Tyt Suku cadang kendaraan roda empat Buah 317.500
Darat Bermotor
876 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601195 1.1.7.01.02.01.001.00583 Bak Rem Roda Muka/Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Buah 158.800
Darat Bermotor
877 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601196 1.1.7.01.02.01.001.00584 Ball Point Suku cadang kendaraan roda empat Buah 85.000
Darat Bermotor
878 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601197 1.1.7.01.02.01.001.00585 Ban Mobil Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Buah 255.000
Darat Bermotor
879 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601198 1.1.7.01.02.01.001.00586 Ban Mobil Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Buah 113.300
Darat Bermotor
880 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601199 1.1.7.01.02.01.001.00587 Ban Mobil Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Buah 1.700.100
Darat Bermotor
881 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601200 1.1.7.01.02.01.001.00588 Ban Mobil Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Buah 127.500
Darat Bermotor
882 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601201 1.1.7.01.02.01.001.00589 Ban Mobil Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Buah 141.700
Darat Bermotor
883 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601202 1.1.7.01.02.01.001.00590 Ban Mobil Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Buah 134.600
Darat Bermotor
884 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601203 1.1.7.01.02.01.001.00591 Ban Mobil Luar Suku cadang kendaraan roda empat Buah 2.925.400
Darat Bermotor
885 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601204 1.1.7.01.02.01.001.00592 Ban Mobil Luar Suku cadang kendaraan roda empat Buah 559.600
Darat Bermotor
886 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601205 1.1.7.01.02.01.001.00593 Bateray Kabel 1 Mtr Suku cadang kendaraan roda empat Buah 152.400
Darat Bermotor
887 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601206 1.1.7.01.02.01.001.00594 Bateray Kabel Starter Motor Suku cadang kendaraan roda empat Buah 108.000
Darat Bermotor
888 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601207 1.1.7.01.02.01.001.00595 Baut Ganjalan Mesin Blk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 38.100
Darat Bermotor
889 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601208 1.1.7.01.02.01.001.00596 Baut Roda Toyota Jeep Suku cadang kendaraan roda empat Buah 31.800
Darat Bermotor
890 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601209 1.1.7.01.02.01.001.00597 Bebel Peer Muka/Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Buah 63.500
Darat Bermotor
891 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601210 1.1.7.01.02.01.001.00598 Boben (Coil) 12 Volt Suku cadang kendaraan roda empat Buah 698.500
Darat Bermotor
892 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601211 1.1.7.01.02.01.001.00599 Bola Lampu Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Buah 19.100
Darat Bermotor
893 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601212 1.1.7.01.02.01.001.00600 Bola Lampu Belakang - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 19.100
Darat Bermotor
894 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601213 1.1.7.01.02.01.001.00601 Bola Lampu Blk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 19.100
Darat Bermotor
895 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601214 1.1.7.01.02.01.001.00602 Bola Lampu Dasar Suku cadang kendaraan roda empat Buah 38.100
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 33


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
896 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601215 1.1.7.01.02.01.001.00603 Bola Lampu Kecil Suku cadang kendaraan roda empat Buah 15.900
Darat Bermotor
897 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601216 1.1.7.01.02.01.001.00604 Brush Starter Motor Suku cadang kendaraan roda empat Buah 63.500
Darat Bermotor
898 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601217 1.1.7.01.02.01.001.00605 Bungkusan Cek Set Tyt Jeep Suku cadang kendaraan roda empat Set 698.500
Darat Bermotor
899 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601218 1.1.7.01.02.01.001.00606 Bungkusan Stir Trd Suku cadang kendaraan roda empat Buah 158.800
Darat Bermotor
900 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601219 1.1.7.01.02.01.001.00607 Busi Nd 14 Mk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 31.800
Darat Bermotor
901 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601220 1.1.7.01.02.01.001.00608 Carburator Assy Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 2.349.500
Darat Bermotor
902 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601221 1.1.7.01.02.01.001.00609 Carburator Kit Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 381.000
Darat Bermotor
903 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601222 1.1.7.01.02.01.001.00610 Carburator Rep Kit T/2F Suku cadang kendaraan roda empat Buah 381.000
Darat Bermotor
904 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601223 1.1.7.01.02.01.001.00611 Cat Cut - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 175.000
Darat Bermotor
905 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601224 1.1.7.01.02.01.001.00612 Chockbreker Suku cadang kendaraan roda empat Buah 571.500
Darat Bermotor
906 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601225 1.1.7.01.02.01.001.00613 Condensor Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 76.200
Darat Bermotor
907 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601226 1.1.7.01.02.01.001.00614 Condensur Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 108.000
Darat Bermotor
908 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601227 1.1.7.01.02.01.001.00615 Condensur Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 57.200
Darat Bermotor
909 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601228 1.1.7.01.02.01.001.00616 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 190.500
Darat Bermotor
910 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601229 1.1.7.01.02.01.001.00617 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 114.300
Darat Bermotor
911 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601230 1.1.7.01.02.01.001.00618 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 165.100
Darat Bermotor
912 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601231 1.1.7.01.02.01.001.00619 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 158.800
Darat Bermotor
913 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601232 1.1.7.01.02.01.001.00620 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 152.400
Darat Bermotor
914 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601233 1.1.7.01.02.01.001.00621 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 120.700
Darat Bermotor
915 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601234 1.1.7.01.02.01.001.00622 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 108.000
Darat Bermotor
916 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601235 1.1.7.01.02.01.001.00623 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 203.200
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 34


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
917 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601236 1.1.7.01.02.01.001.00624 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 139.700
Darat Bermotor
918 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601237 1.1.7.01.02.01.001.00625 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 95.300
Darat Bermotor
919 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601238 1.1.7.01.02.01.001.00626 Connecting Rod Set Suku cadang kendaraan roda dua Set 127.000
Darat Bermotor
920 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601239 1.1.7.01.02.01.001.00627 Contach (Platina) Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 82.600
Darat Bermotor
921 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601240 1.1.7.01.02.01.001.00628 Cungkil Band Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 57.200
Darat Bermotor
922 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601241 1.1.7.01.02.01.001.00629 Dau Kipas Band Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 349.300
Darat Bermotor
923 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601242 1.1.7.01.02.01.001.00630 Deess Klep Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 165.100
Darat Bermotor
924 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601243 1.1.7.01.02.01.001.00631 Delcom Mesin (Distributor) Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 2.286.000
Darat Bermotor
925 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601244 1.1.7.01.02.01.001.00632 Distributor Assy Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 139.700
Darat Bermotor
926 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601245 1.1.7.01.02.01.001.00633 Distributor Assy Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 165.100
Darat Bermotor
927 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601246 1.1.7.01.02.01.001.00634 Distributor Cap Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 108.000
Darat Bermotor
928 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601247 1.1.7.01.02.01.001.00635 Dongkrak Toyota 3 Ton Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 298.500
Darat Bermotor
929 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601248 1.1.7.01.02.01.001.00636 Door Lock T/2F Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 228.600
Darat Bermotor
930 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601249 1.1.7.01.02.01.001.00637 Dudukan Kinpen Bag Muka Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 412.800
Darat Bermotor
931 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601250 1.1.7.01.02.01.001.00638 Dynamo Strong Jeep Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 825.500
Darat Bermotor
932 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601251 1.1.7.01.02.01.001.00639 Flascher - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 50.800
Darat Bermotor
933 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601252 1.1.7.01.02.01.001.00640 Flaser Suku cadang kendaraan roda empat Buah 50.800
Darat Bermotor
934 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601253 1.1.7.01.02.01.001.00641 Gambaran Blook (Joinblok) Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 184.200
Darat Bermotor
935 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601254 1.1.7.01.02.01.001.00642 Ganjalan Mesin Muka / T2P Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 330.200
Darat Bermotor
936 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601255 1.1.7.01.02.01.001.00643 Gasket Indian Bead Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 38.100
Darat Bermotor
937 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601256 1.1.7.01.02.01.001.00644 Gemuk Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 514.000
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 35


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
938 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601257 1.1.7.01.02.01.001.00645 Gigi Belu Gardan Bik/Muka Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.524.000
Darat Bermotor
939 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601258 1.1.7.01.02.01.001.00646 Handel Pintu Muka/Kiri Kanan Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Set 82.600
Darat Bermotor
940 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601259 1.1.7.01.02.01.001.00647 Hom Assy - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Set 190.500
Darat Bermotor
941 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601260 1.1.7.01.02.01.001.00648 Hored Pig/Pendek Suku cadang kendaraan roda empat Set 381.000
Darat Bermotor
942 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601261 1.1.7.01.02.01.001.00649 Isi Bak Kopling Bawah Set Suku cadang kendaraan roda empat Set 57.200
Darat Bermotor
943 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601262 1.1.7.01.02.01.001.00650 Isi Bak Rem Atas Sett/2F Suku cadang kendaraan roda empat Set 254.000
Darat Bermotor
944 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601263 1.1.7.01.02.01.001.00651 Jelam Toyota 2 F Suku cadang kendaraan roda empat Set 108.000
Darat Bermotor
945 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601264 1.1.7.01.02.01.001.00652 Kabel Busi Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 304.800
Darat Bermotor
946 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601265 1.1.7.01.02.01.001.00653 Kabel Busi Suku cadang kendaraan roda empat Buah 476.300
Darat Bermotor
947 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601266 1.1.7.01.02.01.001.00654 Kabel Kilometer Assy Suku cadang kendaraan roda empat Set 146.100
Darat Bermotor
948 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601267 1.1.7.01.02.01.001.00655 Kabel Kunci Kontak Suku cadang kendaraan roda empat Set 222.300
Darat Bermotor
949 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601268 1.1.7.01.02.01.001.00656 Kabulator Assy Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.079.500
Darat Bermotor
950 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601269 1.1.7.01.02.01.001.00657 Kaca Lampu Stop Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 177.800
Darat Bermotor
951 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601270 1.1.7.01.02.01.001.00658 Kaca Spion Mukabelakang + Stand Suku cadang kendaraan roda empat Set 444.500
Darat Bermotor
952 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601271 1.1.7.01.02.01.001.00659 Kampas Rem Muka / Blk Assy Suku cadang kendaraan roda empat Set 355.600
Darat Bermotor
953 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601272 1.1.7.01.02.01.001.00660 Kancing Capa Mesin Suku cadang kendaraan roda empat Set 56.700
Darat Bermotor
954 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601273 1.1.7.01.02.01.001.00661 Karburator Kit Suku cadang kendaraan roda empat Buah 381.000
Darat Bermotor
955 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601274 1.1.7.01.02.01.001.00662 Karet Lampu Belakang Suku cadang kendaraan roda empat buah 95.300
Darat Bermotor
956 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601275 1.1.7.01.02.01.001.00663 Karet Lantai Lembaran S/4 Suku cadang kendaraan roda empat Lembar 50.800
Darat Bermotor
957 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601276 1.1.7.01.02.01.001.00664 Karet Lantai Set Muka / Blk Suku cadang kendaraan roda empat Lembar 444.500
Darat Bermotor
958 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601277 1.1.7.01.02.01.001.00665 Karet Power Rem (Sambungan Stir) Suku cadang kendaraan roda empat Lembar 190.500
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 36


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
959 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601278 1.1.7.01.02.01.001.00666 Karet Rem Muka/Blk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 44.500
Darat Bermotor
960 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601279 1.1.7.01.02.01.001.00667 Kelm Pipa Knalpot 2`` Suku cadang kendaraan roda empat Buah 63.500
Darat Bermotor
961 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601280 1.1.7.01.02.01.001.00668 Klakson 12 Volt Suku cadang kendaraan roda empat Set 349.300
Darat Bermotor
962 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601281 1.1.7.01.02.01.001.00669 Klakson Nd Asli Suku cadang kendaraan roda empat Buah 317.500
Darat Bermotor
963 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601282 1.1.7.01.02.01.001.00670 Amarel Pasta Suku cadang kendaraan roda empat Botol 31.800
Darat Bermotor
964 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601283 1.1.7.01.02.01.001.00671 Anting Per Chassis Suku cadang kendaraan roda empat Buah 82.600
Darat Bermotor
965 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601284 1.1.7.01.02.01.001.00672 Atas Set Suku cadang kendaraan roda empat Set 285.800
Darat Bermotor
966 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601285 1.1.7.01.02.01.001.00673 Bak Kpling Assy Bawah Suku cadang kendaraan roda empat Buah 285.800
Darat Bermotor
967 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601286 1.1.7.01.02.01.001.00674 Klep Minyak Suku cadang kendaraan roda empat Buah 114.300
Darat Bermotor
968 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601287 1.1.7.01.02.01.001.00675 Lager Roda Depan Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Set 139.700
Darat Bermotor
969 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601288 1.1.7.01.02.01.001.00676 Lager Roda Depan Luar Suku cadang kendaraan roda empat Set 114.300
Darat Bermotor
970 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601289 1.1.7.01.02.01.001.00677 Oil Seal Roda Suku cadang kendaraan roda empat Set 63.500
Darat Bermotor
971 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601290 1.1.7.01.02.01.001.00678 Paking Mesin Lengkap Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 2.349.500
Darat Bermotor
972 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601291 1.1.7.01.02.01.001.00679 Radiator Hose Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 1.778.000
Darat Bermotor
973 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5599946 1.1.7.01.02.01.001.00379 Lampu Muka 12 Volt Suku cadang kendaraan roda empat Set 317.500
Darat Bermotor
974 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5599947 1.1.7.01.02.01.001.00380 Radiator Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.778.000
Darat Bermotor
975 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5599950 1.1.7.01.02.01.001.00383 Bola Lampu Sein Suku cadang kendaraan roda empat Buah 12.700
Darat Bermotor
976 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5600996 1.1.7.01.02.01.001.00384 Kleep Api Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 139.700
Darat Bermotor
977 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5600997 1.1.7.01.02.01.001.00385 Klep Minyak/Zet Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 190.500
Darat Bermotor
978 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5600998 1.1.7.01.02.01.001.00386 Knalpot Belakang - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 317.500
Darat Bermotor
979 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5600999 1.1.7.01.02.01.001.00387 Knalpot Depan - Generator Altemator Suku cadang kendaraan roda empat Buah 508.000
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 37


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
980 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601000 1.1.7.01.02.01.001.00388 Kunci Kontak T/2F Suku cadang kendaraan roda empat Buah 349.300
Darat Bermotor
981 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601001 1.1.7.01.02.01.001.00389 Kunci Roda T/2F80 Suku cadang kendaraan roda empat Buah 158.800
Darat Bermotor
982 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601002 1.1.7.01.02.01.001.00390 Lager Pingion Suku cadang kendaraan roda empat Set 292.100
Darat Bermotor
983 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601003 1.1.7.01.02.01.001.00391 Lager Pingnion Suku cadang kendaraan roda empat Set 292.100
Darat Bermotor
984 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601004 1.1.7.01.02.01.001.00392 Lager Roda Belakang Luar Suku cadang kendaraan roda empat Set 228.600
Darat Bermotor
985 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601005 1.1.7.01.02.01.001.00393 Lager Roda Bik Dalam Suku cadang kendaraan roda empat Set 235.000
Darat Bermotor
986 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601006 1.1.7.01.02.01.001.00394 Lager Roda Bik Luar Suku cadang kendaraan roda empat Set 266.700
Darat Bermotor
987 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601007 1.1.7.01.02.01.001.00395 Lager Roda Bik Luar Suku cadang kendaraan roda empat Set 228.600
Darat Bermotor
988 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601008 1.1.7.01.02.01.001.00396 Lampu Blitd 12 Volt Suku cadang kendaraan roda empat Set 292.100
Darat Bermotor
989 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601009 1.1.7.01.02.01.001.00397 Lampu Kuning Holla Suku cadang kendaraan roda empat Set 508.000
Darat Bermotor
990 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601010 1.1.7.01.02.01.001.00398 Lampu Muka Wesser Assy12 Suku cadang kendaraan roda empat Set 285.800
Darat Bermotor
991 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601011 1.1.7.01.02.01.001.00399 Lampu Reflektor Blk Kanan Suku cadang kendaraan roda empat Set 571.500
Darat Bermotor
992 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601012 1.1.7.01.02.01.001.00400 Leger Kin Pam Set Muka 30303 Suku cadang kendaraan roda empat Set 381.000
Darat Bermotor
993 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601013 1.1.7.01.02.01.001.00401 Leger Pinian / Gardan M / S Suku cadang kendaraan roda empat Set 292.100
Darat Bermotor
994 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601014 1.1.7.01.02.01.001.00402 Leger Roda Gila / Vera Suku cadang kendaraan roda empat Set 95.300
Darat Bermotor
995 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601015 1.1.7.01.02.01.001.00403 Leger Roda Muka / Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.079.500
Darat Bermotor
996 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601016 1.1.7.01.02.01.001.00404 Leger Versenelling Suku cadang kendaraan roda empat Set 228.600
Darat Bermotor
997 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601017 1.1.7.01.02.01.001.00405 Les Kaca Pintu Muka / Ki/Ka Suku cadang kendaraan roda empat Set 317.500
Darat Bermotor
998 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601018 1.1.7.01.02.01.001.00406 Lidah Ban Mobil Suku cadang kendaraan roda empat Buah 70.800
Darat Bermotor
999 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601019 1.1.7.01.02.01.001.00407 Merah Suku cadang kendaraan roda empat Buah 228.600
Darat Bermotor
1000 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601020 1.1.7.01.02.01.001.00408 Metal Duduk Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 571.500
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 38


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1001 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601021 1.1.7.01.02.01.001.00409 Metal Duduk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 273.100
Darat Bermotor
1002 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601022 1.1.7.01.02.01.001.00410 Metal Duduk Japan/Zet Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 273.100
Darat Bermotor
1003 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601023 1.1.7.01.02.01.001.00411 Metal Hoken Suku cadang kendaraan roda empat Buah 139.700
Darat Bermotor
1004 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601024 1.1.7.01.02.01.001.00412 Metal Jalan Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 444.500
Darat Bermotor
1005 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601025 1.1.7.01.02.01.001.00413 Metal Jalan Suku cadang kendaraan roda empat Buah 336.600
Darat Bermotor
1006 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601026 1.1.7.01.02.01.001.00414 Metal Jalau Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 444.500
Darat Bermotor
1007 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601027 1.1.7.01.02.01.001.00415 Metal Moken As Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 235.000
Darat Bermotor
1008 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601028 1.1.7.01.02.01.001.00416 Metal Noken Assy Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 228.600
Darat Bermotor
1009 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601029 1.1.7.01.02.01.001.00417 Motor Distributor Suku cadang kendaraan roda empat Set 108.000
Darat Bermotor
1010 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601030 1.1.7.01.02.01.001.00418 Muka / T2F Suku cadang kendaraan roda empat Pcs 1.889.000
Darat Bermotor
1011 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601031 1.1.7.01.02.01.001.00419 Obeng Set Plat / Bunga Suku cadang kendaraan roda empat Set 50.800
Darat Bermotor
1012 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601032 1.1.7.01.02.01.001.00420 Oil Filter Assy Suku cadang kendaraan roda empat Buah 63.500
Darat Bermotor
1013 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601033 1.1.7.01.02.01.001.00421 Oil Mesin Per Gigi M/30 Suku cadang kendaraan roda empat Buah 57.200
Darat Bermotor
1014 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601034 1.1.7.01.02.01.001.00422 Oil Read Suku cadang kendaraan roda empat Buah 108.000
Darat Bermotor
1015 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601035 1.1.7.01.02.01.001.00423 Oil Seal Roda Suku cadang kendaraan roda empat Buah 95.300
Darat Bermotor
1016 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601036 1.1.7.01.02.01.001.00424 Oil Seal Roda Suku cadang kendaraan roda empat Buah 108.000
Darat Bermotor
1017 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601037 1.1.7.01.02.01.001.00425 Oil Seal Roda Muka/Blk Suku cadang kendaraan roda empat Set 158.800
Darat Bermotor
1018 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601038 1.1.7.01.02.01.001.00426 Oil Seal Scoter Tyt Jeep Suku cadang kendaraan roda empat Set 114.300
Darat Bermotor
1019 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601039 1.1.7.01.02.01.001.00427 Otomatis Carburator T / 2 F Suku cadang kendaraan roda empat Buah 317.500
Darat Bermotor
1020 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601040 1.1.7.01.02.01.001.00428 Paking Cyl Read Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 317.500
Darat Bermotor
1021 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601041 1.1.7.01.02.01.001.00429 Paking Cylheed Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 349.300
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 39


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1022 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601042 1.1.7.01.02.01.001.00430 Paking Manipold Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 235.000
Darat Bermotor
1023 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601043 1.1.7.01.02.01.001.00431 Paking Manipold Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 101.600
Darat Bermotor
1024 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601044 1.1.7.01.02.01.001.00432 Paking Mesin Lengkap Suku cadang mesin kendaraan roda empat Buah 2.222.500
Darat Bermotor
1025 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601045 1.1.7.01.02.01.001.00433 Palupalu Rrc Suku cadang kendaraan roda empat Buah 101.600
Darat Bermotor
1026 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601046 1.1.7.01.02.01.001.00434 Pemadam Api Kuning Suku cadang kendaraan roda empat Set 190.500
Darat Bermotor
1027 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601047 1.1.7.01.02.01.001.00435 Pembaharuan Ruangan Suku cadang kendaraan roda empat Buah 4.445.000
Darat Bermotor
1028 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601048 1.1.7.01.02.01.001.00436 Pen Belt Suku cadang kendaraan roda empat Set 95.300
Darat Bermotor
1029 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601049 1.1.7.01.02.01.001.00437 Pen Stier Muka Set Suku cadang kendaraan roda empat Set 304.800
Darat Bermotor
1030 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601050 1.1.7.01.02.01.001.00438 Per Kampas Rem Muka/Blk Suku cadang kendaraan roda empat Set 108.000
Darat Bermotor
1031 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601051 1.1.7.01.02.01.001.00439 Per Muka / Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 381.000
Darat Bermotor
1032 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601052 1.1.7.01.02.01.001.00440 Per Muka / Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 349.300
Darat Bermotor
1033 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601053 1.1.7.01.02.01.001.00441 Per Muka / Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 292.100
Darat Bermotor
1034 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601054 1.1.7.01.02.01.001.00442 Per Muka / Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 228.600
Darat Bermotor
1035 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601055 1.1.7.01.02.01.001.00443 Per Muka / Belakang Suku cadang kendaraan roda empat Set 158.800
Darat Bermotor
1036 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601056 1.1.7.01.02.01.001.00444 Peti Obat Pull Isi Suku cadang kendaraan roda empat Buah 25.400
Darat Bermotor
1037 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601057 1.1.7.01.02.01.001.00445 Pill Mesin Alingertyl Suku cadang kendaraan roda empat Set 35.400
Darat Bermotor
1038 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601058 1.1.7.01.02.01.001.00446 Pin Gardang Blk Suku cadang kendaraan roda empat Buah 203.200
Darat Bermotor
1039 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601059 1.1.7.01.02.01.001.00447 Pipa Knalpot M/B/Tangan Suku cadang kendaraan roda empat Buah 1.079.500
Darat Bermotor
1040 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601060 1.1.7.01.02.01.001.00448 Pipa Stier Muka Tyt Jeep Suku cadang kendaraan roda empat Batang 362.000
Darat Bermotor
1041 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601061 1.1.7.01.02.01.001.00449 Piring Tromor Mkk/Blk Suku cadang kendaraan roda empat Set 1.016.000
Darat Bermotor
1042 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601062 1.1.7.01.02.01.001.00450 Piston Assy Suku cadang mesin kendaraan roda empat Set 1.905.000
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 40


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1043 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601063 1.1.7.01.02.01.001.00451 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 266.700
Darat Bermotor
1044 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601065 1.1.7.01.02.01.001.00453 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 146.100
Darat Bermotor
1045 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601066 1.1.7.01.02.01.001.00454 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 108.000
Darat Bermotor
1046 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601067 1.1.7.01.02.01.001.00455 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 120.700
Darat Bermotor
1047 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601068 1.1.7.01.02.01.001.00456 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 171.500
Darat Bermotor
1048 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601069 1.1.7.01.02.01.001.00457 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 114.300
Darat Bermotor
1049 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601070 1.1.7.01.02.01.001.00458 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 101.600
Darat Bermotor
1050 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601071 1.1.7.01.02.01.001.00459 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 139.700
Darat Bermotor
1051 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601072 1.1.7.01.02.01.001.00460 Piston Os:0.25 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 184.200
Darat Bermotor
1052 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601073 1.1.7.01.02.01.001.00461 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 120.700
Darat Bermotor
1053 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601074 1.1.7.01.02.01.001.00462 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 165.100
Darat Bermotor
1054 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601075 1.1.7.01.02.01.001.00463 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 273.100
Darat Bermotor
1055 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601076 1.1.7.01.02.01.001.00464 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 158.800
Darat Bermotor
1056 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601077 1.1.7.01.02.01.001.00465 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 139.700
Darat Bermotor
1057 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601078 1.1.7.01.02.01.001.00466 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 114.300
Darat Bermotor
1058 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601079 1.1.7.01.02.01.001.00467 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 101.600
Darat Bermotor
1059 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601080 1.1.7.01.02.01.001.00468 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 146.100
Darat Bermotor
1060 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601081 1.1.7.01.02.01.001.00469 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 152.400
Darat Bermotor
1061 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601082 1.1.7.01.02.01.001.00470 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 127.000
Darat Bermotor
1062 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601083 1.1.7.01.02.01.001.00471 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 177.800
Darat Bermotor
1063 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601084 1.1.7.01.02.01.001.00472 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 108.000
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 41


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1064 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601085 1.1.7.01.02.01.001.00473 Piston Os:0.50 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 190.500
Darat Bermotor
1065 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601086 1.1.7.01.02.01.001.00474 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 279.400
Darat Bermotor
1066 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601087 1.1.7.01.02.01.001.00475 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 146.100
Darat Bermotor
1067 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601088 1.1.7.01.02.01.001.00476 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 158.800
Darat Bermotor
1068 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601089 1.1.7.01.02.01.001.00477 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 120.700
Darat Bermotor
1069 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601090 1.1.7.01.02.01.001.00478 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 139.700
Darat Bermotor
1070 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601091 1.1.7.01.02.01.001.00479 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 184.200
Darat Bermotor
1071 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601092 1.1.7.01.02.01.001.00480 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 152.400
Darat Bermotor
1072 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601093 1.1.7.01.02.01.001.00481 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 127.000
Darat Bermotor
1073 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601094 1.1.7.01.02.01.001.00482 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 114.300
Darat Bermotor
1074 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601095 1.1.7.01.02.01.001.00483 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 165.100
Darat Bermotor
1075 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601096 1.1.7.01.02.01.001.00484 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 196.900
Darat Bermotor
1076 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601097 1.1.7.01.02.01.001.00485 Piston Os:0.75 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 133.400
Darat Bermotor
1077 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601098 1.1.7.01.02.01.001.00486 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 127.000
Darat Bermotor
1078 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601099 1.1.7.01.02.01.001.00487 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 190.500
Darat Bermotor
1079 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601100 1.1.7.01.02.01.001.00488 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 292.100
Darat Bermotor
1080 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601101 1.1.7.01.02.01.001.00489 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 165.100
Darat Bermotor
1081 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601102 1.1.7.01.02.01.001.00490 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 152.400
Darat Bermotor
1082 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601103 1.1.7.01.02.01.001.00491 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 120.700
Darat Bermotor
1083 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601104 1.1.7.01.02.01.001.00492 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 108.000
Darat Bermotor
1084 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601105 1.1.7.01.02.01.001.00493 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 158.800
Darat Bermotor

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 42


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1085 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601106 1.1.7.01.02.01.001.00494 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 133.400
Darat Bermotor
1086 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601107 1.1.7.01.02.01.001.00495 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 177.800
Darat Bermotor
1087 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601108 1.1.7.01.02.01.001.00496 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 203.200
Darat Bermotor
1088 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601109 1.1.7.01.02.01.001.00497 Piston Os:1.00 Suku cadang kendaraan roda dua Buah 139.700
Darat Bermotor
1089 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601110 1.1.7.01.02.01.001.00498 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 114.300
Darat Bermotor
1090 1.1.7.01.02.01.001 Suku Cadang Alat Angkutan 5601111 1.1.7.01.02.01.001.00499 Piston Os:Std Suku cadang kendaraan roda dua Buah 158.800
Darat Bermotor
1091 1.1.7.01.02.01.003 Suku Cadang Alat Angkutan 5601293 1.1.7.01.02.01.003.00007 Mesin Kapal Jenis Horisontal 4 Langkah – 1 Silinder Sistem Unit 18.955.000
Apung Bermotor Pembakaran Ruang Depan Diameter : 130 x 120
Volume Langkah 1.595 Tenaga Kontinyu ( HP/Rpm )
35 / 2400 Sistem Pendingin Hopper Sistem Start
Engkol/Tangan Sistem Pelumasan Kombinasi
Tekanan / Penyebaran
1092 1.1.7.01.02.01.003 Suku Cadang Alat Angkutan 5601294 1.1.7.01.02.01.003.00008 Mesin Kapal Jenis Horisontal 4 Langkah – 1 Silinder Sistem Unit 16.725.000
Apung Bermotor Pembakaran Ruang Depan Diameter : 125 x 120
Volume Langkah 1.472 Tenaga Kontinyu ( HP/Rpm )
30 / 2400 Sistem Pendingin Hopper Sistem Start
Engkol/Tangan Sistem Pelumasan Kombinasi
Tekanan / Penyebaran
1093 1.1.7.01.02.01.003 Suku Cadang Alat Angkutan 5601295 1.1.7.01.02.01.003.00009 Mesin Kapal Start Mesin Recoil, RPM 3600 Torsi Maksimum Unit 7.247.500
Apung Bermotor 26.5Nm/2500 RPM Diameter X Langkah Piston 90 x
66 mm Kapasitas Mesin 420 cc Perbandingan
Kompresi Pembakaran 8.3:1 Langkah Mesin 4
Langkah Jumlah Silinder Mesin 1 Kapasitas Tangki
Bahan Bakar 6 L Dimensi ( P x L X T ) 440 x 405 x 435
Kapasitas Oli 1.1 L Posisi As Mesin Horizontal Berat
Bersih 31 Kg

1094 1.1.7.01.02.01.003 Suku Cadang Alat Angkutan 5601296 1.1.7.01.02.01.003.00010 Mesin Kapal Start Mesin Recoil, RPM 3600 Torsi Maksimum Unit 6.132.500
Apung Bermotor 18.5Nm/2500 RPM Diameter X Langkah Piston 80 x
60 mm Kapasitas Mesin 302 cc Perbandingan
Kompresi Pembakaran 8.9:1 Langkah Mesin 4
Langkah Jumlah Silinder Mesin 1 Kapasitas Tangki
Bahan Bakar 4.6 L Dimensi ( P x L X T ) 422 x 380 x
415 Kapasitas Oli 0.95 L Posisi As Mesin Horizontal
Berat Bersih 26 Kg

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 43


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1095 1.1.7.01.02.01.003 Suku Cadang Alat Angkutan 5601292 1.1.7.01.02.01.003.00006 Mesin Kapal Tenaga Mesin 30 Hp Start Mesin engkol Pendingin Unit 61.325.000
Apung Bermotor Mesin Hopper Rpm Mesin 2200 RPM Torsi
Maksimum Mesin 101.8 Nm/1600 RPM Diameter X
Langkah Piston 125 x 120 mm Kapasitas Mesin 1472
cc Langkah Mesin 4 Langkah Jumlah Silinder Mesin 1
Kapasitas Tanki Bahan Bakar 29.5 L Dimensi 1180 x
690 x 940 mm Sistem Pembakaran Mesin Direct
Berat Bersih 270 kg

1096 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667584 1.1.7.01.02.01.006.00100 Knalpot Besi Dan Seng Set 831.818
Lainnya
1097 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667585 1.1.7.01.02.01.006.00101 Pipa Rem Besi Kuningan Roll 388.182
Lainnya
1098 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667586 1.1.7.01.02.01.006.00102 Lampu Sign Depan Kaca Set 249.545
Lainnya
1099 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667587 1.1.7.01.02.01.006.00103 Oli Mesin Liquid Liter 38.818
Lainnya
1100 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667588 1.1.7.01.02.01.006.00104 Kampas Koplinng Asbes, Besi Set 942.727
Lainnya
1101 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666182 1.1.7.01.02.01.006.00072 Kampas Rem Depan Kombinasi Dari Karet, Kaca, Karbon, Resin Set 610.000
Lainnya
1102 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666181 1.1.7.01.02.01.006.00071 Kampas Rem Belakang Kombinasi Dari Karet, Kaca, Karbon, Resin Set 720.909
Lainnya
1103 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666161 1.1.7.01.02.01.006.00051 Ban Dalam Truk Karet Buah 388.182
Lainnya
1104 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666160 1.1.7.01.02.01.006.00050 Bak Rem Depan Baja Buah 415.909
Lainnya
1105 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666159 1.1.7.01.02.01.006.00049 Bak Rem Belakang Baja Buah 499.091
Lainnya
1106 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666158 1.1.7.01.02.01.006.00048 Bak Kopling Bawah Baja Set 388.182
Lainnya
1107 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666157 1.1.7.01.02.01.006.00047 Bak Kopling Atas Baja Set 720.909
Lainnya
1108 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666180 1.1.7.01.02.01.006.00070 Kampas Penindih Kopling Asbestos Buah 388.182
Lainnya
1109 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666156 1.1.7.01.02.01.006.00046 Air Radiator Air Liter 44.364
Lainnya
1110 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666179 1.1.7.01.02.01.006.00069 Kampas Matahari Asbestos Set 2.162.727
Lainnya
1111 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666178 1.1.7.01.02.01.006.00068 Kaca Spion Mika Kaca Buah 110.909
Lainnya
1112 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666177 1.1.7.01.02.01.006.00067 Gemmuk Base Oil Plus Aditif Kg 85.955
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 44


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1113 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666176 1.1.7.01.02.01.006.00066 Gantungan Blok Besi Set 610.000
Lainnya
1114 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666175 1.1.7.01.02.01.006.00065 Gamberan Blok Join Pompa Baja Buah 110.909
Lainnya
1115 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666203 1.1.7.01.02.01.006.00093 Selang Rem Depan Karbon Karet Kanfas Set 72.091
Lainnya
1116 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666204 1.1.7.01.02.01.006.00094 Sherine Mika Kaca Set 5.500.000
Lainnya
1117 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666205 1.1.7.01.02.01.006.00095 Stang Kaca Spion Kiri Besi Buah 443.636
Lainnya
1118 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666202 1.1.7.01.02.01.006.00092 Selang Rem Belakang Karbon Karet Kanfas Set 55.455
Lainnya
1119 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666201 1.1.7.01.02.01.006.00091 Rang Body Depan Kawat Besi Buah 831.818
Lainnya
1120 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666200 1.1.7.01.02.01.006.00090 Power Rem Power Brake Booster Cakram Buah 1.497.273
Lainnya
1121 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666199 1.1.7.01.02.01.006.00089 Plat Rang Body Depan Baja Buah 2.939.091
Lainnya
1122 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666198 1.1.7.01.02.01.006.00088 Pen Per Depan Baja Buah 49.909
Lainnya
1123 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666197 1.1.7.01.02.01.006.00087 Pen Per Belakang Baja Buah 55.455
Lainnya
1124 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666196 1.1.7.01.02.01.006.00086 Otomatis Angin Kipas Set 360.455
Lainnya
1125 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666195 1.1.7.01.02.01.006.00085 Oli Transmisi Oli Liter 44.364
Lainnya
1126 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666194 1.1.7.01.02.01.006.00084 Lampu Weser Pintu Mika Kaca Buah 166.364
Lainnya
1127 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666193 1.1.7.01.02.01.006.00083 Lampu Utama Kaca Set 720.909
Lainnya
1128 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666192 1.1.7.01.02.01.006.00082 Lampu Stop Mika Buah 83.182
Lainnya
1129 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666191 1.1.7.01.02.01.006.00081 Lampu Rotari Mika Kaca Set 6.000.000
Lainnya
1130 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666190 1.1.7.01.02.01.006.00080 Lahar Roda Depan Luar Baja Set 321.636
Lainnya
1131 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666189 1.1.7.01.02.01.006.00079 Lahar Roda Depan Dalam Baja Set 388.182
Lainnya
1132 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666188 1.1.7.01.02.01.006.00078 Lahar Roda Belakang Luar Baja Set 388.182
Lainnya
1133 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666187 1.1.7.01.02.01.006.00077 Lahar Roda Belakang Dalam Baja Set 415.909
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 45


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1134 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666174 1.1.7.01.02.01.006.00064 Gamberan Blok Baja Buah 388.182
Lainnya
1135 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666173 1.1.7.01.02.01.006.00063 Gagang Penarik Body Depan Baja Set 99.818
Lainnya
1136 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666172 1.1.7.01.02.01.006.00062 Filter Udara Stainless Set 321.636
Lainnya
1137 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666171 1.1.7.01.02.01.006.00061 Filter Solar Bawah Stainless Buah 166.364
Lainnya
1138 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666186 1.1.7.01.02.01.006.00076 King Ping Depan Besi Set 720.909
Lainnya
1139 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666170 1.1.7.01.02.01.006.00060 Filter Solar Atas Stainless Buah 44.364
Lainnya
1140 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666169 1.1.7.01.02.01.006.00059 Filter Oli Mesin Stainless Buah 149.727
Lainnya
1141 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666168 1.1.7.01.02.01.006.00058 Busing Per Depan Baja Buah 16.636
Lainnya
1142 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666167 1.1.7.01.02.01.006.00057 Busing Per Belakang Baja Buah 16.636
Lainnya
1143 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666185 1.1.7.01.02.01.006.00075 Karet Penahan Lumpur Karet Tebal Set 11.091
Lainnya
1144 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666206 1.1.7.01.02.01.006.00096 Tangki Solar Baja Buah 2.495.455
Lainnya
1145 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666184 1.1.7.01.02.01.006.00074 Karet Gantungan Blok Pto Karet Tebal Buah 110.909
Lainnya
1146 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666183 1.1.7.01.02.01.006.00073 Kampas Rem Tangan Karbon Karet Kanfas Set 360.455
Lainnya
1147 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666166 1.1.7.01.02.01.006.00056 Behel Per Roda Depan Baja Buah 92.055
Lainnya
1148 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666165 1.1.7.01.02.01.006.00055 Behel Per Roda Belakang Baja Buah 194.091
Lainnya
1149 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666164 1.1.7.01.02.01.006.00054 Baut Blok Baja Buah 8.318
Lainnya
1150 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666163 1.1.7.01.02.01.006.00053 Baut Baja Kunci 22 Baja Batang 16.636
Lainnya
1151 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666162 1.1.7.01.02.01.006.00052 Ban Luar Truk 1000/20 Karet Buah 3.327.273
Lainnya
1152 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5666207 1.1.7.01.02.01.006.00097 Tusuk Per Roda Belakang Besi Buah 44.364
Lainnya
1153 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667582 1.1.7.01.02.01.006.00098 Subreker Depan Besi Spiral Set 415.909
Lainnya
1154 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5667583 1.1.7.01.02.01.006.00099 Hose PTO Karet Ujung Besi Kuningan Panjang 7 Meter Buah 776.364
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 46


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1155 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621086 1.1.7.01.02.01.006.00031 Besi Plat 3 mm 120 x240 mm Galvanis Lembar 840.000
Lainnya
1156 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621064 1.1.7.01.02.01.006.00010 Selang Ayaxx/Uk 2.5`'' x 20m c/w Roll 7.500.000
Lainnya
1157 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621065 1.1.7.01.02.01.006.00011 Pompa Air RODUS – AYAXX, Perbuah Buah 65.000.000
Lainnya
1158 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621073 1.1.7.01.02.01.006.00019 Tener Super Gloss Quality per kilo Kaleng 80.000
Lainnya
1159 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621072 1.1.7.01.02.01.006.00018 Pompa Solar Fuel Filter per buah Buah 600.000
Lainnya
1160 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621071 1.1.7.01.02.01.006.00017 Amplas 50 cm per lembar Lembar 10.000
Lainnya
1161 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621070 1.1.7.01.02.01.006.00016 Y Connection sambungang cabang UK 2.5 X1,5X1,5 per buah Buah 5.500.000
Lainnya
1162 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621069 1.1.7.01.02.01.006.00015 Saringan Solar Atas Dan Bawah Fuel Filter per buah Buah 300.000
Lainnya
1163 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621068 1.1.7.01.02.01.006.00014 Kopling Selang MACHINO UK 1,5 per buah Buah 1.500.000
Lainnya
1164 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621067 1.1.7.01.02.01.006.00013 Kopling Selang MACHINO UK 2,5 per buah Buah 1.750.000
Lainnya
1165 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621066 1.1.7.01.02.01.006.00012 Branchipe Nozzle UK 2,5 . 1 Buah Buah 3.500.000
Lainnya
1166 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621097 1.1.7.01.02.01.006.00042 Oli Shil Persenelan seal: OIL, RR COVER per set Set 95.300
Lainnya
1167 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621096 1.1.7.01.02.01.006.00041 Oli Campur Sae 4T per botol Botol 25.875
Lainnya
1168 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621119 1.1.7.01.02.01.006.00044 Ban Dalam Mobil Truk Ukuran 750-16 Buah 200.000
Lainnya
1169 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621052 1.1.7.01.02.01.006.00001 Aki Mobil Aki N100Z Buah 1.300.000
Lainnya
1170 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621053 1.1.7.01.02.01.006.00002 Aki Mobil Aki N120GS Buah 1.600.000
Lainnya
1171 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621054 1.1.7.01.02.01.006.00003 Kabel Aki Panjang Kabel Aki Panjang 1,5 Meter Meter 150.000
Lainnya
1172 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621055 1.1.7.01.02.01.006.00004 Lampu Stop Lampu Stop Belakang Set 500.000
Lainnya
1173 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621056 1.1.7.01.02.01.006.00005 Fire Gloves Fiber, Perbuah Buah 800.000
Lainnya
1174 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621058 1.1.7.01.02.01.006.00006 Fire Boot Fiber, Perbuah Buah 1.300.000
Lainnya
1175 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621059 1.1.7.01.02.01.006.00007 Fire Helmet Fiber, Perbuah Buah 1.000.000
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 47


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1176 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621061 1.1.7.01.02.01.006.00008 Senter Rechargeable Tahan AIr, Kapasitas 500, perbuah Buah 1.000.000
Lainnya
1177 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621098 1.1.7.01.02.01.006.00043 Kampas Rem Suku cadang kendaraan roda empat per unit Set 400.000
Lainnya
1178 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621095 1.1.7.01.02.01.006.00040 Oli Gardan 1 Liter Botol 184.500
Lainnya
1179 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621094 1.1.7.01.02.01.006.00039 Balong Colokang II 24 Volt per buah Buah 10.000
Lainnya
1180 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621093 1.1.7.01.02.01.006.00038 Bag Kopleng Atas Hidrolik Cylinder per buah Buah 500.000
Lainnya
1181 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621092 1.1.7.01.02.01.006.00037 Bag Kopleng Bawah Hidrolik Cylinder per buah Buah 300.000
Lainnya
1182 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621091 1.1.7.01.02.01.006.00036 Bak Rem Depan Wheel Cylinder Rear 143 NKR66 per buah Buah 450.000
Lainnya
1183 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621090 1.1.7.01.02.01.006.00035 Bak Rem Belakang Bak Rem Belakang per buah Buah 250.000
Lainnya
1184 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621089 1.1.7.01.02.01.006.00034 Tabung Alat Pemadam Api (APAR) per unit Unit 740.900
Lainnya
1185 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621088 1.1.7.01.02.01.006.00033 Kaca Spion Kaca Spion Mobil Truck per buah Buah 750.000
Lainnya
1186 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621087 1.1.7.01.02.01.006.00032 Sekring Tusuk 10-15 Amper per buah Buah 10.000
Lainnya
1187 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621062 1.1.7.01.02.01.006.00009 Nozzle Pistol Grip Uk 1,5 Inc, Perbuah Buah 7.500.000
Lainnya
1188 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621085 1.1.7.01.02.01.006.00030 Besi Siku L.70.70.7 per batang Batang 143.000
Lainnya
1189 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621084 1.1.7.01.02.01.006.00029 Dempul Hasil Yang Halus, Mudah Di Amplas per kg Kaleng 120.000
Lainnya
1190 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621082 1.1.7.01.02.01.006.00028 Cat Anti Karat 007 undercoating expert good quality per Kg Kaleng 60.000
Lainnya
1191 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621081 1.1.7.01.02.01.006.00027 Pipa Rem Karet Selang Rem S2K Futura Rear per batang Batang 150.000
Lainnya
1192 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621080 1.1.7.01.02.01.006.00026 Epoxy Nippe 2000 1 Kg Kaleng 50.000
Lainnya
1193 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621079 1.1.7.01.02.01.006.00025 Pipa Rem Besi Pipa Rem Besi per batang Batang 60.000
Lainnya
1194 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621078 1.1.7.01.02.01.006.00024 Dasar Warna crystal silver met 9715 per Kg Kaleng 240.000
Lainnya
1195 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621077 1.1.7.01.02.01.006.00023 Dinamo Stater Dinamo Stater Mobil Truk per buah Buah 2.800.000
Lainnya
1196 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621076 1.1.7.01.02.01.006.00022 Clear Extra Slow per Kg Kg 300.000
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 48


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1197 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621075 1.1.7.01.02.01.006.00021 Dinamo Pengisian Dinamo Pengisian per buah Buah 2.600.000
Lainnya
1198 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621120 1.1.7.01.02.01.006.00045 Ban Mobil Truk Ukuran 750-16 Buah 1.900.000
Lainnya
1199 1.1.7.01.02.01.006 Suku Cadang Alat Angkutan 5621074 1.1.7.01.02.01.006.00020 Cat Asli PU X2-Clear per Kg Kaleng 250.000
Lainnya
1200 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5603807 1.1.7.01.02.03.001.00028 Tromol Kasa Steril Ukuran 310X190X100Mm (Approx) Unit 5.340.500
Umum
1201 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5602273 1.1.7.01.02.03.001.00025 Iv Cateter Pen A12-03 Buah 3.720
Umum
1202 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5602272 1.1.7.01.02.03.001.00024 Iv Cateter Pen A12-05 Buah 3.720
Umum
1203 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5603808 1.1.7.01.02.03.001.00029 USG Obstetri Type Pra-One, Trolley , Printer Color. Dari Hasil Unit 225.069.930
Umum Pengujian Terbaca General, Obgyn, Cardiac, Vascular,
Urological, Small Part, Orthopedics, Abdomen Mode
Tampilan : B, 2B, 4B, Bm, M, C , Mode D Support :
Telemedicine/Tele-Usg"
1204 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601306 1.1.7.01.02.03.001.00023 Iv Cateter Pen A12-04 Buah 3.720
Umum
1205 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601299 1.1.7.01.02.03.001.00016 Hd Blood Transfusion Set 21g X 1,5 Inch Buah 4.558
Umum
1206 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601298 1.1.7.01.02.03.001.00015 Hd Syringe With Needle 5 Cc/ml Buah 1.046
Umum
1207 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601297 1.1.7.01.02.03.001.00014 Hd Syringe With Needle 10 Cc/ml Buah 1.292
Umum
1208 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5603806 1.1.7.01.02.03.001.00027 Pytergium Set Instrument yang digunakan untuk operasi Pytergium. set 16.124.921
Umum Type 1403-15, 1530-15, 1651-08, 1651-11, 1651-14,
1916-20, 2108-10, 2108-15, 2272-10, 2401-07, 2410-
05, 4551-43, 4847-01.
1209 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601305 1.1.7.01.02.03.001.00022 Hd Vented Spike Infusion 21g X 1,5 Inch Buah 4.478
Umum
1210 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5603805 1.1.7.01.02.03.001.00026 Biometri Type 24-4400, Alat untuk mengukur panjang sumbu Unit 102.683.650
Umum bola mata (Axial Length)
1211 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601304 1.1.7.01.02.03.001.00021 Perfusor Tubing White 150 Cm Buah 38.850
Umum
1212 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601303 1.1.7.01.02.03.001.00020 Urine Bag Steril Standar Buah 5.568
Umum
1213 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601302 1.1.7.01.02.03.001.00019 3 Way Stop Cock Akn-000670260 Buah 4.176
Umum
1214 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601301 1.1.7.01.02.03.001.00018 Disposable Sterile Syringe 3 Ml Buah 104.632
Umum
1215 1.1.7.01.02.03.001 Suku Cadang Alat Kedokteran 5601300 1.1.7.01.02.03.001.00017 Disposable Underpad Akn-000670169 Buah 9.164
Umum

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 49


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1216 1.1.7.01.02.03.009 Suku Cadang Alat Kedokteran 5641759 1.1.7.01.02.03.009.00001 Alat Kesehatan NICU (Neonatal Intensive Care Unit) DAK Non Fisik Paket 2.700.000.000
Alat Kesehatan Anak dan PICU (Pediatric Intensive Care Unit)

1217 1.1.7.01.02.04.047 Suku Cadang Alat 5603809 1.1.7.01.02.04.047.00001 Pemeriksaan Sampel Air Minum Parameter wajib pemeriksaan sampel air minum Paket 332.150
Laboratorium Kualitas Air
1218 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601309 1.1.7.01.02.08.001.00010 Kikir Chainsaw 200x5.5 mm Buah 17.500
Bermesin
1219 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601313 1.1.7.01.02.08.001.00014 Pisau Mesin Rumput 305x90x1.6 Buah 25.000
Bermesin
1220 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601312 1.1.7.01.02.08.001.00013 Busi Pemotong Rumput N16 Buah 50.000
Bermesin
1221 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601311 1.1.7.01.02.08.001.00012 Rantai Sthil 36 inchi Buah 255.000
Bermesin
1222 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601310 1.1.7.01.02.08.001.00011 Busi Chainsaw B-16 Buah 29.000
Bermesin
1223 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601308 1.1.7.01.02.08.001.00009 Tali Starter 1,4 meter Buah 51.100
Bermesin
1224 1.1.7.01.02.08.001 Suku Cadang Alat Bengkel 5601307 1.1.7.01.02.08.001.00008 Pisau Mesin Rumput 305x1.6 Buah 65.000
Bermesin
1225 1.1.7.01.02.11.001 Suku Cadang Lainnya 5601314 1.1.7.01.02.11.001.00003 Busi Pompa Air Besar 2 Tak Buah 37.375
1226 1.1.7.01.02.11.001 Suku Cadang Lainnya 5601315 1.1.7.01.02.11.001.00004 Bar Chainsaw M070 Buah 977.500
1227 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601364 1.1.7.01.03.01.001.00208 Penjepit Kertas Uk. : Besar No. 260 Buah 1.900
1228 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5599760 1.1.7.01.03.01.001.00156 Map Biasa Lembar 3.000
1229 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5599763 1.1.7.01.03.01.001.00159 Pena/Bolpoin Biasa Buah 2.800
1230 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5594398 1.1.7.01.03.01.001.00146 Ballpoint Lsn 23.500
1231 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5594397 1.1.7.01.03.01.001.00145 Ballpoint Lsn 235.000
1232 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5630219 1.1.7.01.03.01.001.00234 Belanja Alat Tulis Sebagai Bahan Perencanaan, DAK Fisik Penugasan Paket 28.432.600
Pengendalian Dan Pelaporan
1233 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585729 1.1.7.01.03.01.001.00144 White Board Tanpa Stand Uk. : 90 x 120 Buah 960.000
1234 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585728 1.1.7.01.03.01.001.00143 Sticky Note Uk. Kecil Buah 11.500
1235 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585727 1.1.7.01.03.01.001.00142 Sticky Note Uk. Sedang Buah 14.950
1236 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585726 1.1.7.01.03.01.001.00141 Sticky Note Uk. Besar Buah 18.400
1237 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585725 1.1.7.01.03.01.001.00140 Plester Jilid Uk. 3 Cm Roll 15.900
1238 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585724 1.1.7.01.03.01.001.00139 Plester Jilid Uk. 5 Cm Roll 15.200
1239 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585723 1.1.7.01.03.01.001.00138 Pensil Merah Biru Uk. Kecil Buah 2.500
1240 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585722 1.1.7.01.03.01.001.00137 Pensil Merah Biru Uk. Besar Buah 3.200
1241 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585721 1.1.7.01.03.01.001.00136 Pelubang Kertas Uk. Kecil Buah 19.550
1242 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585720 1.1.7.01.03.01.001.00135 Pelubang Kertas Uk. Sedang Buah 40.250
1243 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585719 1.1.7.01.03.01.001.00134 Pelubang Kertas Uk. Besar Buah 57.500
1244 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585718 1.1.7.01.03.01.001.00133 Mistar Plastik Uk. 30 Cm Buah 3.400
1245 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585717 1.1.7.01.03.01.001.00132 Lakban Uk. 2 Inchi Buah 16.500
1246 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585716 1.1.7.01.03.01.001.00131 Gunting Uk. Kecil Buah 8.050
1247 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585715 1.1.7.01.03.01.001.00130 Gunting Uk. Sedang Buah 12.650

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 50


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1248 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585714 1.1.7.01.03.01.001.00129 Gunting Uk. Besar Buah 14.950
1249 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5585713 1.1.7.01.03.01.001.00128 Cair Povinal 112 Pakai Kertas Buah 5.700
1250 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5602274 1.1.7.01.03.01.001.00233 Perilaku Komponen pada RKA Buah 1.000
1251 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601321 1.1.7.01.03.01.001.00165 Sticky Note Kecil Buah 11.500
1252 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601322 1.1.7.01.03.01.001.00166 Sticky Note Sedang Buah 14.950
1253 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601323 1.1.7.01.03.01.001.00167 Sticky Note Besar Buah 18.400
1254 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601327 1.1.7.01.03.01.001.00171 Pelubang Kertas Kecil Buah 19.550
1255 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601328 1.1.7.01.03.01.001.00172 Pelubang Kertas Sedang Buah 40.250
1256 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601329 1.1.7.01.03.01.001.00173 Pelubang Kertas Besar Buah 57.500
1257 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601332 1.1.7.01.03.01.001.00176 Mistar Plastik 30 cm Buah 3.400
1258 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601347 1.1.7.01.03.01.001.00191 Stappless Besar Dos 86.250
1259 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601348 1.1.7.01.03.01.001.00192 Stappless sedang Dos 20.585
1260 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601351 1.1.7.01.03.01.001.00195 Plester Jilid Uk. : 3 cm Roll 15.900
1261 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601352 1.1.7.01.03.01.001.00196 Plester Jilid Uk. : 5 cm Roll 15.200
1262 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601357 1.1.7.01.03.01.001.00201 Pensil Merah Biru Uk. : Kecil Batang 2.500
1263 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601358 1.1.7.01.03.01.001.00202 Pensil Merah Biru Uk. : Besar Batang 3.200
1264 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601363 1.1.7.01.03.01.001.00207 Penjepit Kertas Uk. : Kecil No. 155 Buah 1.300
1265 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601365 1.1.7.01.03.01.001.00209 Penjepit Kertas Buah 2.800
1266 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601366 1.1.7.01.03.01.001.00210 Lem Fox Putih Uk. : 150 Gr Botol 80.000
1267 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601367 1.1.7.01.03.01.001.00211 Lem Castol Uk. : 500 Gr Botol 22.900
1268 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601368 1.1.7.01.03.01.001.00212 Penghapus Buah 3.200
1269 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601369 1.1.7.01.03.01.001.00213 Pena/Bolpoin 4 Warna Buah 6.400
1270 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601370 1.1.7.01.03.01.001.00214 Pena/Bolpoin 3 Warna Buah 5.100
1271 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601372 1.1.7.01.03.01.001.00216 Lem Castol Besar Tube 11.000
1272 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601373 1.1.7.01.03.01.001.00217 Lem Agung Besar Botol 9.500
1273 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601374 1.1.7.01.03.01.001.00218 Lakban Uk. : 2 Inchi Buah 16.500
1274 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601379 1.1.7.01.03.01.001.00223 Papan Tulis UK. : 240 x 120, Bahan jati Lembar 1.606.400
1275 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5601385 1.1.7.01.03.01.001.00229 Blok Notes Bergaris / Paper Line Ukr A5 Isi : 50 Lembar Buah 5.700
1276 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5641108 1.1.7.01.03.01.001.00247 Belanja ATK Laporan DAK Non Fisik P2L Paket 780.000
1277 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5641109 1.1.7.01.03.01.001.00248 Belanja ATK Pelatihan DAK Non Fisik P2L Paket 640.000
1278 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5641744 1.1.7.01.03.01.001.00249 Belanja Alat Tulis Sebagai Bahan Perencanaan, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 8.220.400
Pengendalian Dan Pelaporan (Bidang Budidaya
Perikanan)
1279 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5641745 1.1.7.01.03.01.001.00250 Belanja Alat Tulis Sebagai Bahan Perencanaan, DAK Fisik Penugasan (Bidang Perikanan) Paket 11.402.100
Pengendalian Dan Pelaporan (Pengelolaan Usaha
Perikanan)
1280 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5642508 1.1.7.01.03.01.001.00251 Seminar Kit DAK Non Fisik Alat tulis kantor penunjang kegiatan DAK Non Fisik Paket 5.475.000
Dinas Pariwisata
1281 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5634785 1.1.7.01.03.01.001.00237 Spidol besar Permanent Lusin 76.200
1282 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5634786 1.1.7.01.03.01.001.00238 Spidol Kecil Lusin 45.700
1283 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5634787 1.1.7.01.03.01.001.00239 Spidol White Board Lusin 94.000
1284 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5634788 1.1.7.01.03.01.001.00240 Map Filing Cabinet Lembar 33.300
1285 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5635163 1.1.7.01.03.01.001.00241 Map Snelhekter Biasa Lembar 3.800

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 51


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1286 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5635164 1.1.7.01.03.01.001.00242 Pita Printer Dos 108.000
1287 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5635166 1.1.7.01.03.01.001.00243 Bantal Stempel Buah 10.800
1288 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5634782 1.1.7.01.03.01.001.00235 Stabilo Buah 10.200
1289 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5635167 1.1.7.01.03.01.001.00244 Bantal Stempel Buah 39.400
1290 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5635168 1.1.7.01.03.01.001.00245 Pita Printer Dos 158.800
1291 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5636146 1.1.7.01.03.01.001.00246 Belanja Alat Tulis Kantor DAK Bidang Pertanian Paket 13.000.000
1292 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5642668 1.1.7.01.03.01.001.00252 Biaya Alat Tulis Penunjang Kegiatan DAK Pariwisata DAK Non Fisik Pariwisata Paket 5.475.000

1293 1.1.7.01.03.01.001 Alat Tulis 5634783 1.1.7.01.03.01.001.00236 Map Filing Cabinet Lembar 33.300
1294 1.1.7.01.03.01.002 Tinta Tulis, Tinta Stempel 5585733 1.1.7.01.03.01.002.00004 Tinta Stempel Uk. 50 Cc Buah 10.350
1295 1.1.7.01.03.01.002 Tinta Tulis, Tinta Stempel 5585730 1.1.7.01.03.01.002.00001 Tinta Spidol Whiteboard Botol 18.400
1296 1.1.7.01.03.01.002 Tinta Tulis, Tinta Stempel 5585731 1.1.7.01.03.01.002.00002 Tinta Spidol Permanent Botol 11.400
1297 1.1.7.01.03.01.002 Tinta Tulis, Tinta Stempel 5585732 1.1.7.01.03.01.002.00003 Tinta Stempel Uk. 5 Ml Buah 6.325
1298 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5601390 1.1.7.01.03.01.003.00012 Paper Clips Clips Nomor 1 Dos 2.875
1299 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5601389 1.1.7.01.03.01.003.00011 Penjepit Kertas Besar Dos 17.250
1300 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5585739 1.1.7.01.03.01.003.00010 Penjepit Kertas Uk. Kecil Dos 4.600
1301 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5585735 1.1.7.01.03.01.003.00006 Penjepit Kertas Uk. Kecil No. 155 Buah 1.300
1302 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5585734 1.1.7.01.03.01.003.00005 Penjepit Kertas Uk. Besar No. 260 Buah 1.900
1303 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5585736 1.1.7.01.03.01.003.00007 Penjepit Kertas Clips Nomor 1 Dos 2.875
1304 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5585737 1.1.7.01.03.01.003.00008 Penjepit Kertas Uk. Besar Dos 17.250
1305 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5585738 1.1.7.01.03.01.003.00009 Penjepit Kertas Uk. Sedang Dos 11.500
1306 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5601392 1.1.7.01.03.01.003.00014 Penjepit Kertas Kecil Dos 4.600
1307 1.1.7.01.03.01.003 Penjepit Kertas 5601391 1.1.7.01.03.01.003.00013 Penjepit Kertas Sedang Dos 11.500
1308 1.1.7.01.03.01.004 Penghapus/Korektor 5585740 1.1.7.01.03.01.004.00001 Tipex Kenco Buah 11.500
1309 1.1.7.01.03.01.004 Penghapus/Korektor 5585741 1.1.7.01.03.01.004.00002 Tipex Ke-107 Buah 7.000
1310 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585744 1.1.7.01.03.01.005.00011 Buku Expedisi Isi 100 Lembar Buah 13.800
1311 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585745 1.1.7.01.03.01.005.00012 Buku Folio Isi 300 Lembar Buah 48.400
1312 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585746 1.1.7.01.03.01.005.00013 Buku Folio 100 Lembar 100/3 Kolom Buah 39.600
1313 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585747 1.1.7.01.03.01.005.00014 Buku Folio 200 Lembar Isi 200 Lembar Buah 40.164
1314 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585748 1.1.7.01.03.01.005.00015 Buku Kas Isi 46 Lembar Lembar 24.750
1315 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585749 1.1.7.01.03.01.005.00016 Buku Kwarto 100 Lembar Isi 100 Lembar Buah 11.000
1316 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585754 1.1.7.01.03.01.005.00021 Buku Kwitansi Rangkap 3 Ncr Non Carbon Buah 16.500
1317 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585753 1.1.7.01.03.01.005.00020 Buku Kwitansi Uk. Kecil Buah 5.750
1318 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585752 1.1.7.01.03.01.005.00019 Buku Kwitansi Uk. Sedang Buah 10.350
1319 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585750 1.1.7.01.03.01.005.00017 Buku Kwarto 300 Lembar Isi 300 Lembar Buah 33.000
1320 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585751 1.1.7.01.03.01.005.00018 Buku Kwitansi Panjang Buah 28.750
1321 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585755 1.1.7.01.03.01.005.00022 Buku Tulis Isi 50 Lembar, 10 Buku Buah 42.900
1322 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5601393 1.1.7.01.03.01.005.00023 Buku Tulis Buku Tulis Campus 50 Lembar -Boxy - per pack - isi 10 Buah 42.900
Buku
1323 1.1.7.01.03.01.005 Buku Tulis 5585743 1.1.7.01.03.01.005.00010 Buku Album Isi 50 Lembar Buah 17.250
1324 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585757 1.1.7.01.03.01.006.00013 Map Buffalo Snel Buffalo Biola 5001 Buah 66.000
1325 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5601399 1.1.7.01.03.01.006.00019 Ordner Plastik Odner Bantex Plastik 1465 (15pcs/Dus) Buah 418.990
1326 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5601400 1.1.7.01.03.01.006.00020 Map Plastik Resletting / Zipper Bag 1 BUAH Buah 13.419

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 52


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1327 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5601403 1.1.7.01.03.01.006.00023 Map Raport isi 50 kantong Buah 120.750
1328 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5601404 1.1.7.01.03.01.006.00024 Ordner Karton Karton A5 Kwitansi 1448 70mm Buah 319.000
1329 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585756 1.1.7.01.03.01.006.00012 Map Biasa Isi 50 Per Bungkus 40.000
1330 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585758 1.1.7.01.03.01.006.00014 Map Kertas Stop Map Kertas Folio Buah 27.489
1331 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585759 1.1.7.01.03.01.006.00015 Map Orner Map Buah 28.000
1332 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585760 1.1.7.01.03.01.006.00016 Map Plastik Clear Holder F4 Folio 40 Lembar Hombo Buah 12.595
1333 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585761 1.1.7.01.03.01.006.00017 Map Plastik Resletting/Zipper Bag 1 Buah Buah 13.419
1334 1.1.7.01.03.01.006 Ordner Dan Map 5585762 1.1.7.01.03.01.006.00018 Ordner Plastik Isi 15 Pcs/Dus Buah 418.990
1335 1.1.7.01.03.01.008 Cutter (Alat Tulis Kantor) 5597872 1.1.7.01.03.01.008.00003 Isi Cutter Buah 8.050
1336 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585768 1.1.7.01.03.01.010.00019 Lakban Besar 2 Inch 100 Yard Buah 12.760
1337 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585773 1.1.7.01.03.01.010.00024 Lem Kertas Uk. Sedang Buah 8.050
1338 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585772 1.1.7.01.03.01.010.00023 Lem Fox Putih Uk. 150 Gr Botol 80.000
1339 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585771 1.1.7.01.03.01.010.00022 Lem Castol Uk. Besar Tube 11.000
1340 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585770 1.1.7.01.03.01.010.00021 Lem Agung Uk. Besar Botol 9.500
1341 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585769 1.1.7.01.03.01.010.00020 Lakban Kecil Tape 24 Mm x 60 Yard Isi 6 Pcs Buah 31.900
1342 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585767 1.1.7.01.03.01.010.00018 Lakban 5 Cm Uk. 5 Cm Buah 95.000
1343 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5623413 1.1.7.01.03.01.010.00034 Lem Silicone Rubber Sealant Tube 64.039
1344 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5601406 1.1.7.01.03.01.010.00030 Lakban 3 Cm Buah 17.250
1345 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5601407 1.1.7.01.03.01.010.00031 Lakban 5 Cm 5 Cm Buah 95.000
1346 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5601408 1.1.7.01.03.01.010.00032 Lem Kertas Kecil Buah 5.750
1347 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5601409 1.1.7.01.03.01.010.00033 Lem Kertas sedang Buah 8.050
1348 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585766 1.1.7.01.03.01.010.00017 Lakban Uk. 3 Cm Buah 17.250
1349 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585765 1.1.7.01.03.01.010.00016 Lakban Uk. 5 Cm Buah 23.000
1350 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585763 1.1.7.01.03.01.010.00014 Double Tape Besar Isolasi Buah 16.335
1351 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585764 1.1.7.01.03.01.010.00015 Double Tape Kecil Isolasi Buah 8.085
1352 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5601405 1.1.7.01.03.01.010.00029 Lakban 5 Cm Buah 23.000
1353 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585777 1.1.7.01.03.01.010.00028 Lem Stick 1 Buah Buah 3.850
1354 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585776 1.1.7.01.03.01.010.00027 Lem Kertas Uk. Kecil Buah 5.750
1355 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585775 1.1.7.01.03.01.010.00026 Lem Kertas Uk. Sedang Buah 8.050
1356 1.1.7.01.03.01.010 Alat Perekat 5585774 1.1.7.01.03.01.010.00025 Lem Kertas Uk. Kecil Buah 5.750
1357 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5585779 1.1.7.01.03.01.012.00006 Staples Uk. Besar Dos 86.250
1358 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5585778 1.1.7.01.03.01.012.00005 Staples Uk. Sedang Dos 20.585
1359 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5585780 1.1.7.01.03.01.012.00007 Staples Uk. Besar Buah 86.250
1360 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5585781 1.1.7.01.03.01.012.00008 Staples Uk. Sedang Buah 20.585
1361 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5585782 1.1.7.01.03.01.012.00009 Staples Uk. Kecil Buah 9.200
1362 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5601410 1.1.7.01.03.01.012.00010 Staples Sedang Buah 20.585
1363 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5601412 1.1.7.01.03.01.012.00012 Staples Kecil Buah 9.200
1364 1.1.7.01.03.01.012 Staples 5601413 1.1.7.01.03.01.012.00013 Staples Besar Buah 86.250
1365 1.1.7.01.03.01.013 Isi Staples 5585785 1.1.7.01.03.01.013.00007 Isi Staples Uk. Besar Dos 11.500
1366 1.1.7.01.03.01.013 Isi Staples 5585786 1.1.7.01.03.01.013.00008 Isi Staples Uk. Sedang Dos 4.600
1367 1.1.7.01.03.01.013 Isi Staples 5601414 1.1.7.01.03.01.013.00009 Isi Staples Sedang Dos 4.600
1368 1.1.7.01.03.01.013 Isi Staples 5585783 1.1.7.01.03.01.013.00005 Isi Hekter Nomor 10 Nomor 10 Dos 2.300
1369 1.1.7.01.03.01.013 Isi Staples 5601416 1.1.7.01.03.01.013.00011 Isi Staples Besar Dos 11.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 53


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1370 1.1.7.01.03.01.013 Isi Staples 5601415 1.1.7.01.03.01.013.00010 Isi Stapples Besar Pak 11.500
1371 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634778 1.1.7.01.03.01.014.00173 Karcis Pajak Tambang Mineral Non Logam dan Blok 93.500
Batuan ( Tipe B Truk Raksasa)
1372 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585788 1.1.7.01.03.01.014.00100 Blok Notes Polos/Semar Uk. 0.5 Folio/A5 Buah 3.200
1373 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585789 1.1.7.01.03.01.014.00101 Buku Expedisi/Nn Isi 100 Lembar Buah 11.400
1374 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585790 1.1.7.01.03.01.014.00102 Cetak Backdrop/Banner 60 x 160 M2 120.000
1375 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585791 1.1.7.01.03.01.014.00103 Cetak Brosur/Leaflet 10 x 21 Cm Lembar 600
1376 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585792 1.1.7.01.03.01.014.00104 Cetak Buku Uk. 14,5 x 20 Cm, 60 Halaman, Paper Book 70 Gr Buah 66.235
Fullcolor, Soft Cover 260 Gr, Laminating Doff, Spot Uv
Emboss
1377 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585793 1.1.7.01.03.01.014.00105 Cetak Buku Uk. 14,5 x 20 Cm, 80 Halaman, Paper Book 70 Gr, Full Buah 73.733
Colour, Soft Cover 260 Gr, Laminating Doff, Spot Uv
Emboss
1378 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585794 1.1.7.01.03.01.014.00106 Cetak Poster 30R 75 x 100 Buah 150.000
1379 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585795 1.1.7.01.03.01.014.00107 Kertas Buram Uk. A4 Buah 18.250
1380 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585796 1.1.7.01.03.01.014.00108 Kertas Cover Isi 100 Lbr Pak 33.550
1381 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585797 1.1.7.01.03.01.014.00109 Kertas Origami Uk. 15 x 15 Cm Rim 10.120
1382 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585798 1.1.7.01.03.01.014.00110 Kertas Pvc Putih Uk. 0.76 Mm Dos 44.220
1383 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585799 1.1.7.01.03.01.014.00111 Kertas Pvc (Bahan Id Card) Uk. 400 Gram Dos 40.700
1384 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5585800 1.1.7.01.03.01.014.00112 Kertas Struk Printech Kertas Struk Kasir 58 x 48 1 Ply Hvs Rol 31.900
1385 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5601456 1.1.7.01.03.01.014.00161 Cetak Poster 30r 75X100 buah 150.000
1386 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5603810 1.1.7.01.03.01.014.00166 Umbul-umbul merah putih Bahan kain katun merah putih ukuran panjang 5 Lembar 70.000
meter
1387 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634772 1.1.7.01.03.01.014.00167 Blangko Daftar Penerimaan Harian PBB-P2 Blok 175.000
1388 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634773 1.1.7.01.03.01.014.00168 Blangko LSPOP Lembar 1.000
1389 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634774 1.1.7.01.03.01.014.00169 Blangko SPOP Lembar 1.000
1390 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634775 1.1.7.01.03.01.014.00170 Blangko SPPT Dos 1.000.000
1391 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634776 1.1.7.01.03.01.014.00171 Blangko SSPD Double Dos 1.000.000
1392 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634777 1.1.7.01.03.01.014.00172 Map Pelayanan Lembar 15.000
1393 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642521 1.1.7.01.03.01.014.00182 Karcis Retribusi Karcis Mandi Blok 93.500
1394 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642523 1.1.7.01.03.01.014.00184 Karcis Retribusi Rumah Wisata Ukuran Sedang Blok 93.500
(SSRD)
1395 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5668100 1.1.7.01.03.01.014.00185 Karcis Retribusi Tempat Pelelangan Ikan Blok 30.250
1396 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642507 1.1.7.01.03.01.014.00177 Sertifikat Peserta Biaya cetak sertifikat keikutsertaan kegiatan DAK Paket 600.000
Non Fisik Dinas Pariwisata
1397 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642517 1.1.7.01.03.01.014.00178 Karcis Pajak Retribusi (PP1 Harian) Blok 44.000
1398 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634779 1.1.7.01.03.01.014.00174 Karcis Pajak Tambang Mineral Non Logam dan Blok 93.500
Batuan (Tipe A Truk Dina/ Daihatsu)
1399 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5634780 1.1.7.01.03.01.014.00175 Karcis Pajak Tambang Mineral Non Logam dan Blok 93.500
Batuan (Tipe C Dum TRuck)
1400 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642518 1.1.7.01.03.01.014.00179 Karcis Retribusi Balai - Balai /Gazebo (SSRD) Blok 93.500
1401 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642519 1.1.7.01.03.01.014.00180 Karcis Retribusi Karcis Buang Air Besar Blok 30.250
1402 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642522 1.1.7.01.03.01.014.00183 Karcis Retribusi Karcis Wisata Dewasa Blok 30.250

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 54


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1403 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5641110 1.1.7.01.03.01.014.00176 Belanja Penggandaan Laporan DAK Non Fisik P2L Paket 400.000
1404 1.1.7.01.03.01.014 Barang Cetakan 5642520 1.1.7.01.03.01.014.00181 Karcis Retribusi Karcis Buang Air Kecil Blok 30.250
1405 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5642171 1.1.7.01.03.01.016.00145 Pengawasan Penanaman Modal DAK PTSP Alat Tulis Kantor Paket 3.560.000
1406 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5601463 1.1.7.01.03.01.016.00127 Buku Kwarto 300 Lembar 300 Lembar Buah 33.000
1407 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5601464 1.1.7.01.03.01.016.00128 Buku Kwarto 200 Lembar 200 Lembar Buah 53.900
1408 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5585801 1.1.7.01.03.01.016.00124 Kertas Gaji Ncr 3 Apply 3 Warna, Uk. 14" 7/8 x 11" Unit 742.500
1409 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5601461 1.1.7.01.03.01.016.00125 Kertas Gaji NCR 3 apply 3warna ukuran 14" 7/8 X 11" Unit 742.500
1410 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5601462 1.1.7.01.03.01.016.00126 Buku Kwitansi Rangkap 2 Ncr folio 21 x 16 cm Buah 8.250
1411 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601485 1.1.7.01.03.02.001.00051 Kertas Gambar A0, Ø1, Ø2 1 Roll 100 mm Roll 227.000
1412 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601486 1.1.7.01.03.02.001.00052 Karton Manila Lux Warna Lembar 6.400
1413 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585802 1.1.7.01.03.02.001.00022 Kertas Bergaris D/F Isi 200 Lembar Rim 40.000
1414 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585803 1.1.7.01.03.02.001.00023 Kertas Hvs A3 80 Gr Isi 500 Lembar Rim 102.000
1415 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585804 1.1.7.01.03.02.001.00024 Kertas Hvs A4 70 Gram Rim 52.900
1416 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585805 1.1.7.01.03.02.001.00025 Kertas Hvs A4 80 Gr Isi 500 Lembar Rim 52.000
1417 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585806 1.1.7.01.03.02.001.00026 Kertas Hvs Doubel Folio/Titi Isi 100 Lembar Rim 45.000
1418 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585807 1.1.7.01.03.02.001.00027 Kertas Hvs F4 70 Gram Rim 45.045
1419 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585808 1.1.7.01.03.02.001.00028 Kertas Hvs F4 70 Gram Rim 55.000
1420 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585809 1.1.7.01.03.02.001.00029 Kertas Hvs Folio 60 Gr Warna Isi 500 Lembar Rim 47.000
1421 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585810 1.1.7.01.03.02.001.00030 Kertas Hvs Folio 80 Gr Isi 500 Lembar Rim 66.000
1422 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585811 1.1.7.01.03.02.001.00031 Kertas Hvs Folio F4 60 Gr Isi 500 Lembar Rim 47.000
1423 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585812 1.1.7.01.03.02.001.00032 Kertas Hvs QS 70 Gr Isi 500 Lembar Rim 46.000
1424 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585813 1.1.7.01.03.02.001.00033 Kertas Karton Manila Lux Putih Lembar 3.200
1425 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5585814 1.1.7.01.03.02.001.00034 Kertas Karton Manila Lux Warna Lembar 6.400
1426 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601478 1.1.7.01.03.02.001.00044 Kertas Hvs Folio F4 60 Gr Isi : 500 lbr Rim 47.000
1427 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601477 1.1.7.01.03.02.001.00043 Kertas Hvs Qs 70 Gr Isi : 500 lbr Rim 46.000
1428 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601475 1.1.7.01.03.02.001.00041 Kertas Karbon Fol. Isi : 100 lbr Dos 64.000
1429 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601474 1.1.7.01.03.02.001.00040 Kertas Plano Roll Tube 17.500
1430 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601473 1.1.7.01.03.02.001.00039 Kertas Stensil Duplikator Uk. 21.5 x 33 / Isi : 500 Lbr Rim 42.500
1431 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601472 1.1.7.01.03.02.001.00038 Kertas Hvs A3 70 GRAM Rim 385.000
1432 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601471 1.1.7.01.03.02.001.00037 Kertas Fax 7.9/8X80 Rol 648.890
1433 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601470 1.1.7.01.03.02.001.00036 Karton Manila Lux Putih Lembar 3.200
1434 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601469 1.1.7.01.03.02.001.00035 Kertas Bergaris D/F Isi : 200 lbr Rim 40.000
1435 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601479 1.1.7.01.03.02.001.00045 Kertas Hvs Folio 80 Gr Isi : 500 lbr Rim 66.000
1436 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601480 1.1.7.01.03.02.001.00046 Kertas Hvs Folio 60 Gr Warna Isi : 500 lbr Rim 47.000
1437 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601481 1.1.7.01.03.02.001.00047 Kertas Hvs Doubel Folio / Titi Bergaris isi 100 lbr Rim 45.000
1438 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601482 1.1.7.01.03.02.001.00048 Kertas Hvs A4 80 Gr Isi : 500 lbr Rim 52.000
1439 1.1.7.01.03.02.001 Kertas Hvs 5601483 1.1.7.01.03.02.001.00049 Kertas Hvs A3 80 Gr Isi : 500 lbr Rim 102.000
1440 1.1.7.01.03.02.002 Berbagai Kertas 5585816 1.1.7.01.03.02.002.00005 Kertas Continous Form Uk. 4 Ply 9 1/2 x 11 Dos 550.000
1441 1.1.7.01.03.02.002 Berbagai Kertas 5601488 1.1.7.01.03.02.002.00008 Kertas Continous Form J plus 4ply 9 1/2 x 11 dos 550.000
1442 1.1.7.01.03.02.002 Berbagai Kertas 5601487 1.1.7.01.03.02.002.00007 Kertas Continous Form J plus 3ply 14 7/8 x 11 dos 650.000
1443 1.1.7.01.03.02.002 Berbagai Kertas 5585815 1.1.7.01.03.02.002.00004 Kertas Continous Form Uk. 3 Ply 14 7/8 x 11 Dos 650.000
1444 1.1.7.01.03.02.002 Berbagai Kertas 5634781 1.1.7.01.03.02.002.00009 Kertas NCR Rim 70.000
1445 1.1.7.01.03.02.004 Amplop 5585822 1.1.7.01.03.02.004.00010 Amplop Putih Kecil Uk. 95 x 152 Mm Pak 14.850

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 55


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1446 1.1.7.01.03.02.004 Amplop 5585817 1.1.7.01.03.02.004.00005 Amplop Sedang Uk. 110 x 70 Mm Dos 18.400
1447 1.1.7.01.03.02.004 Amplop 5585818 1.1.7.01.03.02.004.00006 Amplot Kecil Uk. 95 x 52 Mm Dos 13.800
1448 1.1.7.01.03.02.004 Amplop 5601489 1.1.7.01.03.02.004.00011 Amplop Coklat Besar 240 X345 mm 100 lembar Pak 39.000
1449 1.1.7.01.03.02.004 Amplop 5585820 1.1.7.01.03.02.004.00008 Amplop Coklat Kecil Uk. 110 x 240 Mm Pak 17.000
1450 1.1.7.01.03.02.004 Amplop 5585821 1.1.7.01.03.02.004.00009 Amplop Putih Besar Uk. 114 x 162 Mm Isi 100 Lembar Pak 19.000
1451 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5601493 1.1.7.01.03.02.006.00015 Kertas Pvc Kertas PVC Super White 0.76mm Dos 44.220
1452 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5585824 1.1.7.01.03.02.006.00013 Blangko Ak.Ii/Ak.3 Cetak Timbal Balik Uk. F4 Lembar 2.500
1453 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5585825 1.1.7.01.03.02.006.00014 Blangko Kartu Kuning (Ak.1) Uk. A5 Lembar 1.500
1454 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5601501 1.1.7.01.03.02.006.00023 Kertas Pvc (Bahan Id Card) 400 gram Dos 40.700
1455 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5601502 1.1.7.01.03.02.006.00024 Kertas Pvc (Bahan Id Card) 200*300 cm Dos 48.400
1456 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5585823 1.1.7.01.03.02.006.00012 Blangko Cetak Timbal Balik Uk. F4 Lembar 2.500
1457 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5601500 1.1.7.01.03.02.006.00022 Kertas Origami 15X15 cm Rim 10.120
1458 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5601497 1.1.7.01.03.02.006.00019 Kertas Cover 1 pak = 100 lbr Pak 33.550
1459 1.1.7.01.03.02.006 Kertas Dan Cover Lainnya 5601494 1.1.7.01.03.02.006.00016 Kertas Buram A4 Buah 18.250
1460 1.1.7.01.03.03.002 Tinta Cetak 5585826 1.1.7.01.03.03.002.00002 Tinta Ribbon Ymcko Primacy2 R5Fp00308 Buah 1.391.500
1461 1.1.7.01.03.03.002 Tinta Cetak 5601503 1.1.7.01.03.03.002.00003 Tinta Ribbon YMCKO for Primacy2 R5FP00308 Buah 1.391.500
1462 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5642174 1.1.7.01.03.03.007.00032 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Penggandaan Paket 4.360.000
Usaha
1463 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5642172 1.1.7.01.03.03.007.00030 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Penggandaan Paket 4.500.000
1464 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5642669 1.1.7.01.03.03.007.00033 Belanja Bahan Cetak Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 7.434.000
Pariwisata
1465 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5636147 1.1.7.01.03.03.007.00029 Belanja Cetak dan Penggandaan DAK Bidang Pertanian Paket 16.500.000
1466 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5644377 1.1.7.01.03.03.007.00034 Cetak Buku Rekam Medik Pasien Cetak RM Buku 32.000
1467 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5642173 1.1.7.01.03.03.007.00031 Pengawasan Penanaman Modal DAK PTSP Penggandaan Paket 3.000.000
1468 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5597871 1.1.7.01.03.03.007.00020 Jilid Exp 19.000
1469 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5599104 1.1.7.01.03.03.007.00021 Baliho / Spanduk Meter 28.000
1470 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5601504 1.1.7.01.03.03.007.00022 Umbul-Umbul Merah Putih Kain Katun Panjang 7 Meter Lembar 140.000
1471 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604305 1.1.7.01.03.03.007.00024 Bendera Merah Putih Bahan Katun Ukuran 120 X 80 Cm Lembar 95.000
1472 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5604306 1.1.7.01.03.03.007.00025 Plakat Lambang Daerah Bahan Akrilik, Logo Takalar Kuningan, Aksesoris Jam, Buah 600.000
Box Kayu Lapis Beludru
1473 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5601505 1.1.7.01.03.03.007.00023 Bendera Umbul-Umbul Background Kain Katun 10 Gelombang Panjang 900 Cm Lembar 300.000
1474 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5594672 1.1.7.01.03.03.007.00018 Bahan Cetak Lainnya DAK Non Fisik Paket 60.320.000
1475 1.1.7.01.03.03.007 Bahan Cetak Lainnya 5597870 1.1.7.01.03.03.007.00019 Jilid Exp 38.000
1476 1.1.7.01.03.04.001 Materai 5585827 1.1.7.01.03.04.001.00003 Materai 10000 Lembar 11.000
1477 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601514 1.1.7.01.03.06.001.00018 Kertas Continous Form Warna 3 1000 Dos 480.100
1478 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601512 1.1.7.01.03.06.001.00016 Kertas Continous Form Uk. : 95 x 11 Dos 369.900
1479 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601509 1.1.7.01.03.06.001.00013 Kertas Continous Form Warna 2 1000 Dos 429.300
1480 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601508 1.1.7.01.03.06.001.00012 Kertas Continous Form 5 9,5 x 11 Dos 471.200
1481 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601507 1.1.7.01.03.06.001.00011 Kertas Continous Form 4 9,5 x 11 Dos 562.600
1482 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601506 1.1.7.01.03.06.001.00010 Kertas Continous Form 3 9,5 x 11 Dos 508.600
1483 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601511 1.1.7.01.03.06.001.00015 Kertas Continous Form Warna 1 PLY 2000 Sheet Dos 334.000
1484 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601510 1.1.7.01.03.06.001.00014 Kertas Continous Form Warna 4 500 Dos 335.300
1485 1.1.7.01.03.06.001 Continuous Form 5601513 1.1.7.01.03.06.001.00017 Kertas Continous Form 2 9,5 x 11 Dos 341.600

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 56


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1486 1.1.7.01.03.06.003 Pita Printer 5585828 1.1.7.01.03.06.003.00001 Pita Print Printronix Standard Life Caffidge Ribbon P70Mp8000 Buah 950.000
(255049.1 03)
1487 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585829 1.1.7.01.03.06.004.00013 Catridge Tinta Hitam Catridge Tinta Hitam Botol 250.000
1488 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5601516 1.1.7.01.03.06.004.00022 Tinta Printer Warna (100 ml) Botol 285.000
1489 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5601515 1.1.7.01.03.06.004.00021 Tinta Printer Hitam (100 ml) Botol 115.000
1490 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585836 1.1.7.01.03.06.004.00020 Toner Printer Toner 4 Warna Printer Laser Color Box 3.234.000
1491 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585835 1.1.7.01.03.06.004.00019 Toner Printer Hitam Buah 1.204.500
1492 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585834 1.1.7.01.03.06.004.00018 Tinta Printer Hitam Botol 140.000
1493 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585833 1.1.7.01.03.06.004.00017 Tinta Printer Warna Isi 100 Ml Botol 285.000
1494 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585832 1.1.7.01.03.06.004.00016 Tinta Printer Hitam Isi 100 Ml Botol 115.000
1495 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585831 1.1.7.01.03.06.004.00015 Film Printer Cr707-1000 Pages Buah 1.287.879
1496 1.1.7.01.03.06.004 Tinta/Toner Printer 5585830 1.1.7.01.03.06.004.00014 Catridge Tinta Warna Catridge Tinta Warna Botol 264.000
1497 1.1.7.01.03.06.006 Usb/Flash Disk 5601519 1.1.7.01.03.06.006.00007 Flashdisk OTG M3.0 32 GB / Up To 150 Mb/S Unit 168.850
1498 1.1.7.01.03.06.006 Usb/Flash Disk 5601518 1.1.7.01.03.06.006.00006 Flashdisk 64GB Unit 282.480
1499 1.1.7.01.03.06.006 Usb/Flash Disk 5601517 1.1.7.01.03.06.006.00005 Flashdisk min 16 gb Unit 74.690
1500 1.1.7.01.03.06.006 Usb/Flash Disk 5585837 1.1.7.01.03.06.006.00004 Flashdisk Kapasitas 16 Gb Unit 74.690
1501 1.1.7.01.03.06.007 Kartu Memori 5640226 1.1.7.01.03.06.007.00001 Memory Card 128 Gb Unit 1.138.800
1502 1.1.7.01.03.06.010 Mouse 5585838 1.1.7.01.03.06.010.00002 Mouse Wireless M331 Wireless Silent Mouse Unit 328.900
1503 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5601520 1.1.7.01.03.06.012.00035 Film Printer HDP Film (75203) "Printer HDP5000 Buah 1.895.200
1504 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603811 1.1.7.01.03.06.012.00041 Ribbon KIA Ribbon SD-307 (250) Buah 1.290.000
1505 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5585839 1.1.7.01.03.06.012.00034 Kabel Lan 7814A 006 (Blu) A1000Ft 305Mtr Rol 1.960.000
1506 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5601525 1.1.7.01.03.06.012.00040 Print Head Epson Series Eco Inktank Buah 970.000
1507 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5601524 1.1.7.01.03.06.012.00039 Catridge Epson L Series Bk, C, M, Y Buah 170.000
1508 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5601523 1.1.7.01.03.06.012.00038 Cleaning Kit CK-P0308 Buah 1.012.000
1509 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603812 1.1.7.01.03.06.012.00042 kamera Alat Untuk Pemotretan Pasphoto Buah 7.700.000
1510 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5621049 1.1.7.01.03.06.012.00049 Printer Print,Scan, dan Copy (3 in 1) Buah 3.965.000
1511 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603813 1.1.7.01.03.06.012.00043 Alat Rekam Sidik Jari Alat Rekam Sidik Jari Buah 30.030.000
1512 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603814 1.1.7.01.03.06.012.00044 koper alat perekaman Alat Untuk Menyimpan berbagai Alat Perekaman e- Buah 6.925.000
KTP
1513 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603815 1.1.7.01.03.06.012.00045 Alat Rekam Tanda Tangan Alat Rekam Tanda Tangan Buah 11.550.000
1514 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603816 1.1.7.01.03.06.012.00046 Tripod Tripod Buah 790.000
1515 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5603817 1.1.7.01.03.06.012.00047 Iris Mata Alat Rekam Iris Mata Konektivitas USB 2.0 Buah 17.050.000
1516 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5601521 1.1.7.01.03.06.012.00036 Cartridge Printer Hitam Buah 119.900
1517 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5601522 1.1.7.01.03.06.012.00037 Cartridge Printer Cartridge Canon PG 810 Black Original Buah 201.300
1518 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5642081 1.1.7.01.03.06.012.00054 Pengadaan Sistem Informasi Dak Bidang Kesehatan Paket 47.300.000
1519 1.1.7.01.03.07.001 Sapu Dan Sikat 5623415 1.1.7.01.03.07.001.00017 Sikat Baja Buah 45.578
1520 1.1.7.01.03.07.001 Sapu Dan Sikat 5599814 1.1.7.01.03.07.001.00011 Sapu Lantai ST Buah 74.900
1521 1.1.7.01.03.07.001 Sapu Dan Sikat 5585841 1.1.7.01.03.07.001.00010 Sapu Lidi 1 Meter Buah 40.250
1522 1.1.7.01.03.07.001 Sapu Dan Sikat 5585840 1.1.7.01.03.07.001.00009 Sapu Lantai St Buah 74.900
1523 1.1.7.01.03.07.001 Sapu Dan Sikat 5601528 1.1.7.01.03.07.001.00014 Sikat Besi 20 cm Buah 8.625
1524 1.1.7.01.03.07.001 Sapu Dan Sikat 5623414 1.1.7.01.03.07.001.00016 Sapu Lidi Uk. Besar Buah 37.956
1525 1.1.7.01.03.07.002 Alat-Alat Pel Dan Lap 5636148 1.1.7.01.03.07.002.00004 Cairan Pembersih Lantai 80 cm buah 125.000
1526 1.1.7.01.03.07.002 Alat-Alat Pel Dan Lap 5636149 1.1.7.01.03.07.002.00005 Alat Pel 125 cm buah 149.800

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 57


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1527 1.1.7.01.03.07.003 Ember, Slang, Dan Tempat Air 5585842 1.1.7.01.03.07.003.00002 Ember 25 x 30 Cm Buah 20.125
Lainnya
1528 1.1.7.01.03.07.004 Keset Dan Tempat Sampah 5623416 1.1.7.01.03.07.004.00002 Keranjang Plastik Buah 28.892
1529 1.1.7.01.03.07.004 Keset Dan Tempat Sampah 5627434 1.1.7.01.03.07.004.00003 Tempat Sampah Fiberglass sulo atau roda vol 240L Buah 650.000
1530 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5585847 1.1.7.01.03.07.008.00021 Sabun Cuci Uk. 900 Gr Per Bungkus 19.700

1531 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601543 1.1.7.01.03.07.008.00035 Pewangi 300 ml Buah 15.200

1532 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601544 1.1.7.01.03.07.008.00036 Sabun Cuci 600 gr Bungkus 17.500

1533 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5585846 1.1.7.01.03.07.008.00020 Sabun Cuci Uk. 800 Gr Per Bungkus 23.800

1534 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601542 1.1.7.01.03.07.008.00034 Pewangi 900 ml Buah 36.200

1535 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601532 1.1.7.01.03.07.008.00024 Sabun Cuci 900 gr Bungkus 19.700

1536 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601535 1.1.7.01.03.07.008.00027 Sabun Mandi 300 ml Bungkus 29.800

1537 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601536 1.1.7.01.03.07.008.00028 Shampo 480 ml Botol 72.400

1538 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601537 1.1.7.01.03.07.008.00029 Shampo 480 ml Botol 76.200

1539 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5623417 1.1.7.01.03.07.008.00037 Sabun Batangan 80 Gram Buah 5.253

1540 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601538 1.1.7.01.03.07.008.00030 Shampo 320 ml Botol 52.100

1541 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601539 1.1.7.01.03.07.008.00031 Pewangi 1500 ml Buah 69.900

1542 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5601540 1.1.7.01.03.07.008.00032 Sabun Cuci 800 gr Bungkus 23.800

1543 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5585843 1.1.7.01.03.07.008.00017 Cairan Pembersih Lantai Uk. 800 Ml Per Bungkus 35.000

1544 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5585844 1.1.7.01.03.07.008.00018 Pewangi Uk. 900 Ml Buah 36.200

1545 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5585845 1.1.7.01.03.07.008.00019 Pewangi Uk. 1500 Ml Buah 69.900

1546 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5585848 1.1.7.01.03.07.008.00022 Sabun Mandi Uk. 300 Ml Per Bungkus 29.800

1547 1.1.7.01.03.07.008 Bahan Kimia Untuk Pembersih 5642670 1.1.7.01.03.07.008.00038 Belanja Bahan Kimia Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 750.000
Pariwisata
1548 1.1.7.01.03.07.009 Alat Untuk Makan Dan Minum 5627435 1.1.7.01.03.07.009.00001 Termos Lapangan Uk. 0,45 L Buah 61.000

1549 1.1.7.01.03.07.012 Pengharum Ruangan 5635165 1.1.7.01.03.07.012.00003 Pengharum Ruangan Buah 72.400

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 58


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1550 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601553 1.1.7.01.03.07.013.00021 Kuas Cat 2`` Buah 12.700
1551 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5623420 1.1.7.01.03.07.013.00026 Kuas Cat Uk. 4 Inch Buah 26.162
1552 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5623419 1.1.7.01.03.07.013.00025 Kuas Cat Uk. 3 Inch Buah 18.334
1553 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5623418 1.1.7.01.03.07.013.00024 Kuas Roll Besar Buah 26.780
1554 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5585849 1.1.7.01.03.07.013.00012 Kuas Cat Uk. 2 Inch Buah 12.700
1555 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5585850 1.1.7.01.03.07.013.00013 Kuas Cat Uk. 2 1/2 Inch Buah 15.200
1556 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5585851 1.1.7.01.03.07.013.00014 Kuas Cat Uk. 3 Inch Buah 17.100
1557 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5585852 1.1.7.01.03.07.013.00015 Kuas Cat Uk. 4 Inch Buah 23.500
1558 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601548 1.1.7.01.03.07.013.00016 Kuas Cat 2`` Buah 10.800
1559 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601549 1.1.7.01.03.07.013.00017 Kuas Cat 3`` Buah 17.100
1560 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601550 1.1.7.01.03.07.013.00018 Kuas Cat 4`` Buah 23.500
1561 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601551 1.1.7.01.03.07.013.00019 Kuas Cat 2 1/2`` Buah 15.200
1562 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601552 1.1.7.01.03.07.013.00020 Kuas Cat 1`` Buah 7.600
1563 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601554 1.1.7.01.03.07.013.00022 Kuas Cat 1`` Buah 5.700
1564 1.1.7.01.03.07.013 Kuas 5601555 1.1.7.01.03.07.013.00023 Kuas Cat 1 1/2`` Buah 6.400
1565 1.1.7.01.03.07.014 Segel/Tanda Pengaman 5585853 1.1.7.01.03.07.014.00002 Cetak Segel Surat Suara Uk. 5 x 6 Cm, Full Colour Lembar 4.000
1566 1.1.7.01.03.07.014 Segel/Tanda Pengaman 5601556 1.1.7.01.03.07.014.00003 Cetak Segel Surat Suara Ukuran 5 x 6 cm, full colour Lembar 4.000
1567 1.1.7.01.03.07.015 Perabot Kantor Lainnya 5585854 1.1.7.01.03.07.015.00003 Kemoceng Bulu Buah 31.800
1568 1.1.7.01.03.07.015 Perabot Kantor Lainnya 5604300 1.1.7.01.03.07.015.00005 Setrika Setrika Uap Buah 1.130.000
1569 1.1.7.01.03.07.015 Perabot Kantor Lainnya 5601557 1.1.7.01.03.07.015.00004 Kaca Arloji Ukuran 7,5 Cm Buah 14.450
1570 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601660 1.1.7.01.03.08.001.00261 Kabel N.Y.A 4 mm Meter 9.500
1571 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601661 1.1.7.01.03.08.001.00262 Kabel N.Y.A 1,5 mm Meter 4.100
1572 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601662 1.1.7.01.03.08.001.00263 Kabel Micropphone Mono Meter 10.000
1573 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601663 1.1.7.01.03.08.001.00264 Kabel N.Y.A 4 mm (Roll/100 m) Roll 606.000
1574 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5599830 1.1.7.01.03.08.001.00158 Kabel N.Y.A 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 421.600
1575 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5599829 1.1.7.01.03.08.001.00157 Kabel Tembaga BC BC 6 mm Meter 10.000
1576 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585855 1.1.7.01.03.08.001.00130 Kabel Antene Televisi Biasa Meter 3.000
1577 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585856 1.1.7.01.03.08.001.00131 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 1,5 Mm Meter 4.100
1578 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585857 1.1.7.01.03.08.001.00132 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 4 Mm Meter 9.500
1579 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585858 1.1.7.01.03.08.001.00133 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 6 Mm Meter 14.000
1580 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585859 1.1.7.01.03.08.001.00134 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 10 Mm Meter 26.000
1581 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585860 1.1.7.01.03.08.001.00135 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 1,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 241.300
1582 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585861 1.1.7.01.03.08.001.00136 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 2,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 421.600
1583 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585862 1.1.7.01.03.08.001.00137 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 6 Mm, Panjang 100 Meter Roll 1.397.000
1584 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585881 1.1.7.01.03.08.001.00156 Kabel Micropphone Stereo Meter 15.000
1585 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585880 1.1.7.01.03.08.001.00155 Kabel Listrik Tembaga Bc Uk. 50 Mm Meter 60.000
1586 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585879 1.1.7.01.03.08.001.00154 Kabel Listrik Tembaga Bc Uk. 6 Mm Meter 10.000
1587 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585878 1.1.7.01.03.08.001.00153 Kabel Listrik N.Y.Y Uk. 2 x 2,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 1.397.000
1588 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585877 1.1.7.01.03.08.001.00152 Kabel Listrik N.Y.Y Uk. 2 x 2,5 Mm Meter 14.600
1589 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585876 1.1.7.01.03.08.001.00151 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 2 x 10 Mm Meter 44.500
1590 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585875 1.1.7.01.03.08.001.00150 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 2 x 2,5 Mm Meter 11.400
1591 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585874 1.1.7.01.03.08.001.00149 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 3 x 2,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 1.397.000
1592 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585873 1.1.7.01.03.08.001.00148 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 2 x 2,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 1.143.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 59


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1593 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585872 1.1.7.01.03.08.001.00147 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 2 x 1,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 774.700
1594 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585871 1.1.7.01.03.08.001.00146 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 4 x 2,5 Mm Meter 23.200
1595 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585870 1.1.7.01.03.08.001.00145 Kabel Listrik N.Y.M Uk. 4 x 1,5 Mm Meter 15.000
1596 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601578 1.1.7.01.03.08.001.00179 Kabel N.Y.M 4 x 2,5 mm Meter 23.200
1597 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601577 1.1.7.01.03.08.001.00178 Kabel N.Y.M 4 x 1,5 mm Meter 15.000
1598 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601576 1.1.7.01.03.08.001.00177 Kabel N.Y.M 3 x 10 mm Meter 65.600
1599 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601575 1.1.7.01.03.08.001.00176 Kabel N.Y.M 3 x 6 mm Meter 39.600
1600 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601574 1.1.7.01.03.08.001.00175 Kabel N.Y.M 3 x 4 mm Meter 27.300
1601 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601573 1.1.7.01.03.08.001.00174 Kabel N.Y.M 3 x 1,5 mm Meter 10.500
1602 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601572 1.1.7.01.03.08.001.00173 Kabel N.Y.M 2 x 10 mm Meter 45.100
1603 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601571 1.1.7.01.03.08.001.00172 Kabel N.Y.M 2 x 6 mm Meter 29.800
1604 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585863 1.1.7.01.03.08.001.00138 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 1,5 Mm Meter 3.200
1605 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585864 1.1.7.01.03.08.001.00139 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 6 Mm Meter 11.400
1606 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585865 1.1.7.01.03.08.001.00140 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 2,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 382.600
1607 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585866 1.1.7.01.03.08.001.00141 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 6 Mm Panjang 100 Meter Roll 1.143.000
1608 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585867 1.1.7.01.03.08.001.00142 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 1,5 Mm Meter 3.400
1609 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585868 1.1.7.01.03.08.001.00143 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 1,5 Mm, Panjang 100 Meter Roll 235.000
1610 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5585869 1.1.7.01.03.08.001.00144 Kabel Listrik N.Y.A Uk. 2,5 Mm Panjang 100 Meter Roll 374.700
1611 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623421 1.1.7.01.03.08.001.00265 Kabel Antena Roll 6.180
1612 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623422 1.1.7.01.03.08.001.00266 Kabel Nya Uk. 1 X 2.5 Mm Meter 6.180
1613 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623423 1.1.7.01.03.08.001.00267 Kabel Nyfgby/nyrgby Uk. 4 X 10 Mm Meter 145.694
1614 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623424 1.1.7.01.03.08.001.00268 Kabel Nyfgby/nyrgby Uk. 4 X 16 Mm Meter 145.694
1615 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623425 1.1.7.01.03.08.001.00269 Kabel Nyfgby/nyrgby Uk. 4 X 2,5 Mm Meter 44.290
1616 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623426 1.1.7.01.03.08.001.00270 Kabel Nyfgby/nyrgby Uk. 4 X 4 Mm Meter 60.925
1617 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623427 1.1.7.01.03.08.001.00271 Kabel Nyfgby/nyrgby Uk. 4 X 6 Mm Meter 79.207
1618 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623428 1.1.7.01.03.08.001.00272 Kabel Nym Uk. 2 X 1.5 Mm Meter 9.167
1619 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623429 1.1.7.01.03.08.001.00273 Kabel Nym Uk. 2 X 2,5 Mm2 Roll 12.463
1620 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623430 1.1.7.01.03.08.001.00274 Kabel Nym Uk. 2 X 2.5 Mm Meter 12.463
1621 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623431 1.1.7.01.03.08.001.00275 Kabel Nym Uk. 3 X 2,5 Mm Meter 14.832
1622 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623432 1.1.7.01.03.08.001.00276 Kabel Nyy Uk. 4 X 10 Mm Meter 78.486
1623 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623433 1.1.7.01.03.08.001.00277 Kabel Nyy Uk. 4 X 16 Mm Meter 111.240
1624 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623434 1.1.7.01.03.08.001.00278 Kabel Nyy Uk. 4 X 2,5 Mm Meter 24.205
1625 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623435 1.1.7.01.03.08.001.00279 Kabel Nyy Uk. 4 X 25 Mm Meter 170.053
1626 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623436 1.1.7.01.03.08.001.00280 Kabel Nyy Uk. 4 X 3 Mm Meter 35.329
1627 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623437 1.1.7.01.03.08.001.00281 Kabel Nyy Uk. 4 X 35 Mm Meter 170.053
1628 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623438 1.1.7.01.03.08.001.00282 Kabel Nyy Uk. 4 X 4 Mm Meter 35.329
1629 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623439 1.1.7.01.03.08.001.00283 Kabel Nyy Uk. 4 X 6 Mm Meter 45.835
1630 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623440 1.1.7.01.03.08.001.00284 Kabel Tc & Twisted Twisted Uk. 2 X 10 Mm Meter 12.463
1631 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623441 1.1.7.01.03.08.001.00285 Kabel Tc & Twisted Twisted Uk. 2 X 16 Mm Meter 21.682
1632 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5623442 1.1.7.01.03.08.001.00286 Kabel Tc & Twisted Twisted Uk. 4 X 16 Mm Meter 373.581
1633 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601558 1.1.7.01.03.08.001.00159 Kabel N.Y.A 6 mm (Roll/100 m) Roll 1.397.000
1634 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601559 1.1.7.01.03.08.001.00160 Kabel N.Y.A 10 mm (Roll/100 m) Roll 2.222.500
1635 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601560 1.1.7.01.03.08.001.00161 Kabel N.Y.A 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 266.700

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 60


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1636 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601561 1.1.7.01.03.08.001.00162 Kabel N.Y.A 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 393.700
1637 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601562 1.1.7.01.03.08.001.00163 Kabel N.Y.A 1,5 mm Meter 3.400
1638 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601563 1.1.7.01.03.08.001.00164 Kabel N.Y.A 2,5 mm Meter 4.800
1639 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601564 1.1.7.01.03.08.001.00165 Kabel N.Y.A 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 235.000
1640 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601565 1.1.7.01.03.08.001.00166 Kabel N.Y.A 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 374.700
1641 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601566 1.1.7.01.03.08.001.00167 Kabel N.Y.A 1,5 mm (Roll/50 m) Roll 108.000
1642 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601567 1.1.7.01.03.08.001.00168 Kabel N.Y.A 2,5 mm (Roll/50 m) Roll 178.000
1643 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601568 1.1.7.01.03.08.001.00169 Kabel N.Y.A 1,5 mm (Roll/50 m) Roll 107.000
1644 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601569 1.1.7.01.03.08.001.00170 Kabel N.Y.A 2,5 mm (Roll/50 m) Roll 171.000
1645 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601570 1.1.7.01.03.08.001.00171 Kabel N.Y.M 2 x 4 mm Meter 18.400
1646 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601610 1.1.7.01.03.08.001.00211 Kabel N.Y.M 4 x 4 mm (Roll/100 m) Roll 2.921.000
1647 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601609 1.1.7.01.03.08.001.00210 Kabel N.Y.M 4 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 2.019.300
1648 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601608 1.1.7.01.03.08.001.00209 Kabel N.Y.M 4 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.473.200
1649 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601607 1.1.7.01.03.08.001.00208 Kabel N.Y.M 3 x 6 mm (Roll/100 m) Roll 3.873.500
1650 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601606 1.1.7.01.03.08.001.00207 Kabel N.Y.M 3 x 4 mm (Roll/100 m) Roll 2.273.300
1651 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601605 1.1.7.01.03.08.001.00206 Kabel N.Y.M 3 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.371.600
1652 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601604 1.1.7.01.03.08.001.00205 Kabel N.Y.M 3 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 977.900
1653 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601603 1.1.7.01.03.08.001.00204 Kabel N.Y.M 2 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.079.500
1654 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601602 1.1.7.01.03.08.001.00203 Kabel N.Y.M 2 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 736.600
1655 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601601 1.1.7.01.03.08.001.00202 Kabel N.Y.M 3 x 4 mm Meter 23.400
1656 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601600 1.1.7.01.03.08.001.00201 Kabel N.Y.M 3 x 2,5 mm Meter 14.100
1657 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601599 1.1.7.01.03.08.001.00200 Kabel N.Y.M 3 x 1,5 mm Meter 10.100
1658 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601598 1.1.7.01.03.08.001.00199 Kabel N.Y.M 2 x 10 mm Meter 44.500
1659 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601597 1.1.7.01.03.08.001.00198 Kabel N.Y.M 2 x 6 mm Meter 29.200
1660 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601596 1.1.7.01.03.08.001.00197 Kabel N.Y.M 2 x 4 mm Meter 17.800
1661 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601595 1.1.7.01.03.08.001.00196 Kabel N.Y.M 2 x 2,5 mm Meter 11.400
1662 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601594 1.1.7.01.03.08.001.00195 Kabel N.Y.M 2 x 1,5 mm Meter 8.300
1663 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601593 1.1.7.01.03.08.001.00194 Kabel N.Y.M 4 x 10 mm (Roll/100 m) Roll 8.353.000
1664 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601592 1.1.7.01.03.08.001.00193 Kabel N.Y.M 4 x 6 mm (Roll/100 m) Roll 5.038.300
1665 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601591 1.1.7.01.03.08.001.00192 Kabel N.Y.M 4 x 4 mm (Roll/100 m) Roll 3.579.900
1666 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601590 1.1.7.01.03.08.001.00191 Kabel N.Y.M 4 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 2.254.000
1667 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601589 1.1.7.01.03.08.001.00190 Kabel N.Y.M 4 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.458.500
1668 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601588 1.1.7.01.03.08.001.00189 Kabel N.Y.M 3 x 10 mm (Roll/100 m) Roll 6.364.200
1669 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601587 1.1.7.01.03.08.001.00188 Kabel N.Y.M 3 x 6 mm (Roll/100 m) Roll 3.845.100
1670 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601586 1.1.7.01.03.08.001.00187 Kabel N.Y.M 3 x 4 mm (Roll/100 m) Roll 2.651.800
1671 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601585 1.1.7.01.03.08.001.00186 Kabel N.Y.M 3 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.397.000
1672 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601584 1.1.7.01.03.08.001.00185 Kabel N.Y.M 3 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.016.000
1673 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601583 1.1.7.01.03.08.001.00184 Kabel N.Y.M 2 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.143.000
1674 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601582 1.1.7.01.03.08.001.00183 Kabel N.Y.M 2 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 774.700
1675 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601581 1.1.7.01.03.08.001.00182 Kabel N.Y.M 4 x 10 mm Meter 86.000
1676 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601580 1.1.7.01.03.08.001.00181 Kabel N.Y.M 4 x 6 mm Meter 51.900
1677 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601579 1.1.7.01.03.08.001.00180 Kabel N.Y.M 4 x 4 mm Meter 36.900
1678 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601611 1.1.7.01.03.08.001.00212 Kabel N.Y.M 4 x 6 mm (Roll/100 m) Roll 4.889.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 61


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1679 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601612 1.1.7.01.03.08.001.00213 Kabel N.Y.M 4 x 10 mm (Roll/100 m) Roll 7.810.500
1680 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601613 1.1.7.01.03.08.001.00214 Kabel N.Y.M 2 x 1,5 mm KMI Meter 80.000
1681 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601614 1.1.7.01.03.08.001.00215 Kabel N.Y.Y 2 x 1,5 mm Meter 10.200
1682 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601616 1.1.7.01.03.08.001.00217 Kabel N.Y.Y 3 x 1,5 mm Meter 13.300
1683 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601615 1.1.7.01.03.08.001.00216 Kabel N.Y.Y 2 x 2,5 mm Meter 14.600
1684 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601617 1.1.7.01.03.08.001.00218 Kabel N.Y.Y 3 x 2,5 mm Meter 20.300
1685 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601618 1.1.7.01.03.08.001.00219 Kabel N.Y.Y 3 x 4 mm Meter 27.900
1686 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601619 1.1.7.01.03.08.001.00220 Kabel N.Y.Y 3 x 6 mm Meter 39.400
1687 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601620 1.1.7.01.03.08.001.00221 Kabel N.Y.Y 3 x 10 mm Meter 62.900
1688 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601621 1.1.7.01.03.08.001.00222 Kabel N.Y.Y 4 x 1,5 mm Meter 15.900
1689 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601622 1.1.7.01.03.08.001.00223 Kabel N.Y.Y 2 x 0,75 mm (Roll/100 m) Roll 501.700
1690 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601623 1.1.7.01.03.08.001.00224 Kabel N.Y.Y 2 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 990.600
1691 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601624 1.1.7.01.03.08.001.00225 Kabel N.Y.Y 2 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.397.000
1692 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601625 1.1.7.01.03.08.001.00226 Kabel N.Y.Y 3 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.270.000
1693 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601626 1.1.7.01.03.08.001.00227 Kabel N.Y.Y 3 x 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 1.778.000
1694 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601627 1.1.7.01.03.08.001.00228 Kabel N.Y.Y 2 x 2,5 mm Meter 15.700
1695 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601628 1.1.7.01.03.08.001.00229 Kabel N.Y.Y 3 x 1,5 mm Meter 14.000
1696 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601629 1.1.7.01.03.08.001.00230 Kabel N.Y.Y 3 x 2,5 mm Meter 21.000
1697 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601630 1.1.7.01.03.08.001.00231 Kabel N.Y.Y 3 x 6 mm Meter 38.100
1698 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601631 1.1.7.01.03.08.001.00232 Kabel N.Y.Y 4 x 1,5 mm Meter 16.500
1699 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601632 1.1.7.01.03.08.001.00233 Kabel N.Y.Y 4 x 2,5 mm Meter 24.600
1700 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601633 1.1.7.01.03.08.001.00234 Kabel N.Y.Y 2 x 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 857.300
1701 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601637 1.1.7.01.03.08.001.00238 Kabel Telepon 1 Pair (2 x 0.6), 100 m Roll 141.000
1702 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601638 1.1.7.01.03.08.001.00239 Kabel Telepon 2 Pair (4 x 0.6), 100 m Roll 256.000
1703 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601639 1.1.7.01.03.08.001.00240 Kabel Telepon 1 Pair (2 x 0.6), 500 m Roll 1.024.000
1704 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601640 1.1.7.01.03.08.001.00241 Kabel Telepon 2 Pair (4 x 0.6), 500 m Roll 1.536.000
1705 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601641 1.1.7.01.03.08.001.00242 Kabel Tembaga Bc BC 10 mm Meter 17.000
1706 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601642 1.1.7.01.03.08.001.00243 Kabel Tembaga Bc BC 16 mm Meter 22.000
1707 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601643 1.1.7.01.03.08.001.00244 Kabel Tembaga Bc BC 25 mm Meter 32.000
1708 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601644 1.1.7.01.03.08.001.00245 Kabel Tembaga Bc BC 35 mm Meter 46.000
1709 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601645 1.1.7.01.03.08.001.00246 Kabel Tembaga Bc BC 50 mm Meter 60.000
1710 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601646 1.1.7.01.03.08.001.00247 Pilot Lamp (Lampu Indikator Panel) 220 V Bungkus 14.000
1711 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601647 1.1.7.01.03.08.001.00248 Kabel N.Y.A 2,5 mm (Roll/100 m) Roll 382.600
1712 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601648 1.1.7.01.03.08.001.00249 Kabel N.Y.A 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 240.200
1713 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601649 1.1.7.01.03.08.001.00250 Kabel N.Y.A 10 mm Meter 22.900
1714 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601650 1.1.7.01.03.08.001.00251 Kabel N.Y.A 6 mm Meter 11.400
1715 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601651 1.1.7.01.03.08.001.00252 Kabel N.Y.A 4 mm Meter 7.600
1716 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601652 1.1.7.01.03.08.001.00253 Kabel N.Y.A 2,5 mm Meter 4.400
1717 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601653 1.1.7.01.03.08.001.00254 Kabel N.Y.A 1,5 mm Meter 3.200
1718 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601654 1.1.7.01.03.08.001.00255 Kabel N.Y.A 10 mm (Roll/100 m) Roll 2.540.000
1719 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601655 1.1.7.01.03.08.001.00256 Kabel N.Y.A 6 mm (Roll/100 m) Roll 1.143.000
1720 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601656 1.1.7.01.03.08.001.00257 Kabel N.Y.A 4 mm (Roll/100 m) Roll 676.800
1721 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601657 1.1.7.01.03.08.001.00258 Kabel N.Y.A 1,5 mm (Roll/100 m) Roll 241.300

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 62


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1722 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601658 1.1.7.01.03.08.001.00259 Kabel N.Y.A 10 mm Meter 26.000
1723 1.1.7.01.03.08.001 Kabel Listrik 5601659 1.1.7.01.03.08.001.00260 Kabel N.Y.A 6 mm Meter 14.000
1724 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599840 1.1.7.01.03.08.002.00102 Lampu bohlam sumpit 14 Watt Buah 37.100
1725 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601664 1.1.7.01.03.08.002.00104 Lampu Pijar 15 Watt Buah 8.900
1726 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601665 1.1.7.01.03.08.002.00105 Lampu Bohlam 4 Watt Buah 31.800
1727 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601666 1.1.7.01.03.08.002.00106 Lampu Pijar 40 Watt Buah 8.900
1728 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601667 1.1.7.01.03.08.002.00107 Lampu Bohlam 8 Watt Buah 31.800
1729 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601668 1.1.7.01.03.08.002.00108 Lampu Mercury 250 Watt Buah 95.300
1730 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601669 1.1.7.01.03.08.002.00109 Lampu Mercury 160 Watt Buah 63.500
1731 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601670 1.1.7.01.03.08.002.00110 Lampu Mercury 500 Watt Buah 114.300
1732 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601671 1.1.7.01.03.08.002.00111 Lampu Pijar 10 Watt Buah 9.000
1733 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601672 1.1.7.01.03.08.002.00112 Lampu Pijar 60 Watt Buah 10.200
1734 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601673 1.1.7.01.03.08.002.00113 Lampu Pijar 75 Watt Buah 11.400
1735 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601674 1.1.7.01.03.08.002.00114 Lampu Pijar 100 Watt Buah 12.700
1736 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601675 1.1.7.01.03.08.002.00115 Lampu Tl / Neon Bundar 22 Watt Buah 25.400
1737 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601676 1.1.7.01.03.08.002.00116 Lampu Tl / Neon Bundar 32 Watt Buah 29.200
1738 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601677 1.1.7.01.03.08.002.00117 Lampu Tl / Neon Bundar 20 Watt Buah 12.100
1739 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601678 1.1.7.01.03.08.002.00118 Lampu Tl / Neon Panjang 10 Watt / 54 Buah 12.100
1740 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601679 1.1.7.01.03.08.002.00119 Lampu Tl / Neon Panjang 15 Watt / 54 Buah 12.700
1741 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601680 1.1.7.01.03.08.002.00120 Lampu Tl / Neon Panjang 20 Watt / 54 Buah 14.000
1742 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601681 1.1.7.01.03.08.002.00121 Lampu Tl / Neon Panjang 40 Watt / 54 Buah 19.700
1743 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601682 1.1.7.01.03.08.002.00122 Lampu Tl / Neon Panjang 58 Watt / 54 Buah 39.000
1744 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601683 1.1.7.01.03.08.002.00123 Lampu Bohlam 23 Watt Buah 127.000
1745 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601684 1.1.7.01.03.08.002.00124 Lampu Bohlam 27 Watt Buah 114.300
1746 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601685 1.1.7.01.03.08.002.00125 Lampu Bohlam 13 Watt Buah 57.200
1747 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601686 1.1.7.01.03.08.002.00126 Lampu Bohlam 5 Watt Buah 29.200
1748 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601687 1.1.7.01.03.08.002.00127 Lampu Bohlam 10 Watt Buah 50.800
1749 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601688 1.1.7.01.03.08.002.00128 Lampu Bohlam 9 Watt Buah 41.300
1750 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601689 1.1.7.01.03.08.002.00129 Lampu Bohlam 7 Watt Buah 36.200
1751 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601690 1.1.7.01.03.08.002.00130 Lampu Bohlam 6 Watt Buah 38.100
1752 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601691 1.1.7.01.03.08.002.00131 Lampu Bohlam 3 Watt Buah 25.400
1753 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601692 1.1.7.01.03.08.002.00132 Lampu Bohlam 11 Watt Buah 35.600
1754 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601693 1.1.7.01.03.08.002.00133 Lampu Bohlam 14 Watt Buah 36.800
1755 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601694 1.1.7.01.03.08.002.00134 Lampu Bohlam 5 Watt Buah 40.600
1756 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601695 1.1.7.01.03.08.002.00135 Lampu Bohlam 8 Watt Buah 41.900
1757 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601696 1.1.7.01.03.08.002.00136 Lampu Bohlam 12 Watt Buah 43.200
1758 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5601697 1.1.7.01.03.08.002.00137 Lampu Bohlam 15 Watt Buah 47.000
1759 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623461 1.1.7.01.03.08.002.00156 Lampu Tl Kap. 1 X 36 Watt Set 18.334
1760 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623460 1.1.7.01.03.08.002.00155 Lampu Tl Kap. 1 X 18 Watt Set 16.995
1761 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623459 1.1.7.01.03.08.002.00154 Lampu Pijar Kap. 25 Watt Buah 9.167
1762 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623458 1.1.7.01.03.08.002.00153 Lampu Mnf 100 / Hpit Kap. 250 Watt Buah 107.532
1763 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623457 1.1.7.01.03.08.002.00152 Lampu Mnf 100 / Hpit Kap. 150 Watt Buah 58.504

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 63


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1764 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623456 1.1.7.01.03.08.002.00151 Lampu Mercury Kap. 70 Watt, 220 V Lengkap Armateur, Balast & Buah 2.503.364
Capasitor
1765 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623455 1.1.7.01.03.08.002.00150 Lampu Mercury Kap. 250 Watt, 220v Lengkap Armatur Ballast & Buah 2.297.518
Capasitor 32uf
1766 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623454 1.1.7.01.03.08.002.00149 Lampu Mercury Kap. 150 Watt, 220 V Lengkap Armateur, Balast, Buah 2.003.144
Ignitor & Capasitor
1767 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623453 1.1.7.01.03.08.002.00148 Lampu Hps Kap. 400 Watt, 220 V Lengkap Armateur, Balast, Buah 475.654
Ignitor & Capasitor
1768 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623452 1.1.7.01.03.08.002.00147 Lampu Hpp 133 Confort Kap. 80 Watt, 220 V Buah 6.081.275
1769 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623451 1.1.7.01.03.08.002.00146 Lampu Hpln Kap. 250 Watt, 220v Buah 2.945.800
1770 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623450 1.1.7.01.03.08.002.00145 Lampu Hpit Mnf-300 Kap. 250 Watt, 220 V Buah 4.170.831
1771 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623449 1.1.7.01.03.08.002.00144 Lampu Hias Neo Neon Buah 463.500
1772 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623448 1.1.7.01.03.08.002.00143 Lampu Essential Philips Kap. 23 Watt Buah 48.410
1773 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623447 1.1.7.01.03.08.002.00142 Lampu Essential Philips Kap. 18 Watt Buah 40.582
1774 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623446 1.1.7.01.03.08.002.00141 Lampu Down Light + Fitting Buah 107.532
1775 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623445 1.1.7.01.03.08.002.00140 Lampu Circle Light (twicle Light) Roll 50.110
1776 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623444 1.1.7.01.03.08.002.00139 Bola Lampu Mercury Hpln Kap. 80 Watt, 220 V Buah 98.726
1777 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5623443 1.1.7.01.03.08.002.00138 Bola Lampu Hpln Kap. 125 Watt, 220 V Buah 2.503.364
1778 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585882 1.1.7.01.03.08.002.00066 Lampu Listrik Uk. 3 Watt Buah 25.400
1779 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585883 1.1.7.01.03.08.002.00067 Lampu Listrik Uk. 4 Watt Buah 31.800
1780 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585884 1.1.7.01.03.08.002.00068 Lampu Listrik Uk. 6 Watt Buah 38.100
1781 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585885 1.1.7.01.03.08.002.00069 Lampu Listrik Uk. 7 Watt Buah 36.200
1782 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585886 1.1.7.01.03.08.002.00070 Lampu Listrik Uk. 9 Watt Buah 41.300
1783 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585887 1.1.7.01.03.08.002.00071 Lampu Listrik Uk. 10 Watt Buah 50.800
1784 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585888 1.1.7.01.03.08.002.00072 Lampu Listrik Uk. 13 Watt Buah 57.200
1785 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585889 1.1.7.01.03.08.002.00073 Lampu Listrik Uk. 23 Watt Buah 127.000
1786 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585890 1.1.7.01.03.08.002.00074 Lampu Listrik Uk. 27 Watt Buah 114.300
1787 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585891 1.1.7.01.03.08.002.00075 Lampu Listrik Uk. 5 Watt Buah 29.200
1788 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585892 1.1.7.01.03.08.002.00076 Lampu Listrik Uk. 14 Watt Buah 36.800
1789 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585893 1.1.7.01.03.08.002.00077 Lampu Listrik Uk. 12 Watt Buah 43.200
1790 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585894 1.1.7.01.03.08.002.00078 Lampu Listrik Uk. 15 Watt Buah 47.000
1791 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585895 1.1.7.01.03.08.002.00079 Lampu Listrik Uk. 20 Watt Buah 49.500
1792 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585896 1.1.7.01.03.08.002.00080 Lampu Listrik Uk. 24 Watt Buah 53.300
1793 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585897 1.1.7.01.03.08.002.00081 Lampu Listrik Uk. 27 Watt Buah 55.900
1794 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585898 1.1.7.01.03.08.002.00082 Lampu Listrik Uk. 32 Watt Buah 61.000
1795 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585899 1.1.7.01.03.08.002.00083 Lampu Listrik Uk. 42 Watt Buah 73.700
1796 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585900 1.1.7.01.03.08.002.00084 Lampu Listrik Uk. 52 Watt Buah 104.800
1797 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585901 1.1.7.01.03.08.002.00085 Lampu Listrik Sumpit Uk. 14 Watt Buah 37.100
1798 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585902 1.1.7.01.03.08.002.00086 Lampu Mercury Uk. 500 Watt Buah 114.300
1799 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585903 1.1.7.01.03.08.002.00087 Lampu Pijar Uk. 40 Watt Buah 8.900
1800 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585904 1.1.7.01.03.08.002.00088 Lampu Pijar Uk. 75 Watt Buah 11.400
1801 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585905 1.1.7.01.03.08.002.00089 Lampu Pijar Uk. 100 Watt Buah 12.700
1802 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585906 1.1.7.01.03.08.002.00090 Lampu Tl/Neon Panjang Uk. 20 Watt/54 Buah 14.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 64


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1803 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585907 1.1.7.01.03.08.002.00091 Lampu Tl/Neon Panjang Uk. 40 Watt/54 Buah 19.700
1804 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5585908 1.1.7.01.03.08.002.00092 Lampu Tl/Neon Panjang Uk. 58 Watt/54 Buah 39.000
1805 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599831 1.1.7.01.03.08.002.00093 Lampu Bohlam 20 Watt Buah 49.500
1806 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599832 1.1.7.01.03.08.002.00094 Lampu Bohlam 24 Watt Buah 53.300
1807 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599833 1.1.7.01.03.08.002.00095 Lampu Bohlam 27 Watt Buah 55.900
1808 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599834 1.1.7.01.03.08.002.00096 Lampu Bohlam 32 Watt Buah 61.000
1809 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599835 1.1.7.01.03.08.002.00097 Lampu Bohlam 42 Watt Buah 73.700
1810 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599836 1.1.7.01.03.08.002.00098 Lampu Bohlam 52 Watt Buah 104.800
1811 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599837 1.1.7.01.03.08.002.00099 Lampu bohlam sumpit 5 Watt Buah 29.400
1812 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599838 1.1.7.01.03.08.002.00100 Lampu bohlam sumpit 8 Watt Buah 32.000
1813 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599839 1.1.7.01.03.08.002.00101 Lampu bohlam sumpit 11 Watt Buah 34.600
1814 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5599841 1.1.7.01.03.08.002.00103 Lampu bohlam sumpit 18 Watt Buah 39.700
1815 1.1.7.01.03.08.002 Lampu Listrik 5654326 1.1.7.01.03.08.002.00157 Lampu LED 120 watt Buah 4.296.681
1816 1.1.7.01.03.08.003 Stop Kontak 5599842 1.1.7.01.03.08.003.00003 Stop Kontak (Arde) Philips Buah 15.200
1817 1.1.7.01.03.08.003 Stop Kontak 5623463 1.1.7.01.03.08.003.00005 Stop Kontak Ganda Buah 16.377
1818 1.1.7.01.03.08.003 Stop Kontak 5623464 1.1.7.01.03.08.003.00006 Stop Kontak Tunggal Buah 16.377
1819 1.1.7.01.03.08.003 Stop Kontak 5623462 1.1.7.01.03.08.003.00004 Outlet Untuk Tv Unit 16.377
1820 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5623466 1.1.7.01.03.08.004.00013 Saklar Tunggal Buah 16.995
1821 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5585910 1.1.7.01.03.08.004.00008 Saklar Tuas I Grp Buah 42.200
1822 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5585909 1.1.7.01.03.08.004.00007 Saklar Inbow Engkel/Tunggal Buah 15.200
1823 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5599843 1.1.7.01.03.08.004.00009 Saklar Inbow Engkel/Tunggal Buah 15.200
1824 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5623465 1.1.7.01.03.08.004.00012 Saklar Ganda Buah 24.823
1825 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5601699 1.1.7.01.03.08.004.00011 Saklar Tuas II GRP Buah 67.200
1826 1.1.7.01.03.08.004 Saklar 5601698 1.1.7.01.03.08.004.00010 Saklar Tuas III GRP Buah 87.700
1827 1.1.7.01.03.08.006 Balast 5623467 1.1.7.01.03.08.006.00010 Ballast Bhl Kap. 125 Watt Buah 184.937
1828 1.1.7.01.03.08.006 Balast 5623468 1.1.7.01.03.08.006.00011 Ballast Bhl Kap. 250 Watt Buah 250.084
1829 1.1.7.01.03.08.006 Balast 5623469 1.1.7.01.03.08.006.00012 Ballast Bhl Kap. 80 Watt Buah 203.631
1830 1.1.7.01.03.08.006 Balast 5601701 1.1.7.01.03.08.006.00009 Ballast (Travo Lampu Tl) 10 W/220 V Buah 28.000
1831 1.1.7.01.03.08.006 Balast 5585911 1.1.7.01.03.08.006.00007 Ballast (Travo Lampu Tl) 20 W/220 V Buah 51.000
1832 1.1.7.01.03.08.006 Balast 5601700 1.1.7.01.03.08.006.00008 Ballast (Travo Lampu Tl) 40 W/220 V Buah 51.000
1833 1.1.7.01.03.08.007 Starter 5601703 1.1.7.01.03.08.007.00007 Starter S-2/S-10 Buah 5.100
1834 1.1.7.01.03.08.007 Starter 5601704 1.1.7.01.03.08.007.00008 Starter C-2/C-10 Buah 6.400
1835 1.1.7.01.03.08.009 Accu 5585916 1.1.7.01.03.08.009.00014 Aki Motor Kering 3 Ah, Aki Motor Gs Astra Mf Gtz-5S Unit 214.500
1836 1.1.7.01.03.08.009 Accu 5585914 1.1.7.01.03.08.009.00012 Aki Mobil Basah 50 Ah Unit 889.130
1837 1.1.7.01.03.08.009 Accu 5585913 1.1.7.01.03.08.009.00011 Aki Mobil Basah 60 Ah Unit 973.500
1838 1.1.7.01.03.08.009 Accu 5585912 1.1.7.01.03.08.009.00010 Air Aki Suku Cadang Kendaraan Roda Empat Botol 63.500
1839 1.1.7.01.03.08.009 Accu 5585917 1.1.7.01.03.08.009.00015 Aki Motor Kering 6 Ah,Aki 12 V 6 Ah Mtz6S Unit 269.500
1840 1.1.7.01.03.08.009 Accu 5585915 1.1.7.01.03.08.009.00013 Aki Mobil Kering 50 Ah Unit 1.375.000
1841 1.1.7.01.03.08.010 Batu Baterai 5585919 1.1.7.01.03.08.010.00004 Beterai AA Pak 26.450
1842 1.1.7.01.03.08.010 Batu Baterai 5585918 1.1.7.01.03.08.010.00003 Baterai AAA Pak 24.150
1843 1.1.7.01.03.08.010 Batu Baterai 5640215 1.1.7.01.03.08.010.00005 Power Baterai Fully compatible with the Canon camera and Canon Unit 237.000
LC-E12 charger
1844 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5640229 1.1.7.01.03.08.012.00203 Neon Box Neon Box Unit 3.240.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 65


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1845 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601760 1.1.7.01.03.08.012.00142 Inbow Kotak Buah 3.000
1846 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601766 1.1.7.01.03.08.012.00148 Fitting Gantung SNI Buah 7.000
1847 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601767 1.1.7.01.03.08.012.00149 Fitting Gantung Biasa Buah 4.400
1848 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601741 1.1.7.01.03.08.012.00123 Sadel Plastik 9 mm Bungkus 8.900
1849 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601770 1.1.7.01.03.08.012.00152 Box Panel 60 x 120 x 25 cm Buah 1.835.000
1850 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601771 1.1.7.01.03.08.012.00153 Box Panel 60 x 80 x 20 cm Buah 908.000
1851 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601772 1.1.7.01.03.08.012.00154 Box Panel 50 x 70 x 20 cm Buah 686.000
1852 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601773 1.1.7.01.03.08.012.00155 Box Panel 50 x 60 x 20 cm Buah 599.000
1853 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601774 1.1.7.01.03.08.012.00156 Box Panel 40 x 60 x 20 cm Buah 476.000
1854 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601775 1.1.7.01.03.08.012.00157 Box Panel 40 x 50 x 20 cm Buah 432.000
1855 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601776 1.1.7.01.03.08.012.00158 Box Panel 30 x 40 x 20 cm Buah 298.000
1856 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601777 1.1.7.01.03.08.012.00159 Box Panel 30 x 40 x 15 cm Buah 263.000
1857 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601778 1.1.7.01.03.08.012.00160 Box Panel 25 x 35 x 12 cm Buah 207.000
1858 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601779 1.1.7.01.03.08.012.00161 Box Panel 25 x 25 x 12 cm Buah 164.000
1859 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601780 1.1.7.01.03.08.012.00162 Box Panel 20 x 30 x 12 cm Buah 165.000
1860 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601781 1.1.7.01.03.08.012.00163 Box Mcb (Tanam) 8 Group Buah 64.000
1861 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5599845 1.1.7.01.03.08.012.00100 Fitting Down Light 4`` Buah 31.800
1862 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601769 1.1.7.01.03.08.012.00151 Box Panel 80 x 120 x 25 cm Buah 2.139.000
1863 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601742 1.1.7.01.03.08.012.00124 Sadel Plastik 8 mm Bungkus 5.700
1864 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601743 1.1.7.01.03.08.012.00125 Sadel Plastik 7 mm Bungkus 4.400
1865 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601744 1.1.7.01.03.08.012.00126 Sadel Plastik 6 mm Bungkus 3.800
1866 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601745 1.1.7.01.03.08.012.00127 Miniature Circuit Breaker (Mcb) 3 Phase 63 A Buah 554.000
1867 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601746 1.1.7.01.03.08.012.00128 Miniature Circuit Breaker (Mcb) 1 Phase 32 A Buah 69.000
1868 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601747 1.1.7.01.03.08.012.00129 Kontaktor (Schneider) LC1D32M7 : 32A /15 KW-AC1 Buah 419.000
1869 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601748 1.1.7.01.03.08.012.00130 Kontaktor (Schneider) LC1D25M7 : 25A /11 KW-AC1 Buah 210.000
1870 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601749 1.1.7.01.03.08.012.00131 Kontaktor (Schneider) LC1D18M7 : 18A /7.5 KW-AC1 Buah 328.000
1871 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601750 1.1.7.01.03.08.012.00132 Kontaktor (Schneider) LC1D12M7 : 12A /5.5 KW-AC1 Buah 245.000
1872 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601751 1.1.7.01.03.08.012.00133 Kontaktor (Schneider) LC1D09M7 : 9A /4 KW-AC1 Buah 216.000
1873 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601752 1.1.7.01.03.08.012.00134 Isolator Reclim (Biasa) Buah 2.000
1874 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601753 1.1.7.01.03.08.012.00135 Isolasi Plastik Nasional 5 mils Buah 6.000
1875 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601754 1.1.7.01.03.08.012.00136 Isolasi Plastik 3 M Scoth Buah 95.000
1876 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601755 1.1.7.01.03.08.012.00137 Isolasi Plastik Kecil, 3 M Buah 9.000
1877 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601756 1.1.7.01.03.08.012.00138 Isolasi Plastik Unibel 0.13 (Besar) Buah 8.000
1878 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601757 1.1.7.01.03.08.012.00139 Isolasi Plastik Unibel (Kecil) Buah 3.000
1879 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601758 1.1.7.01.03.08.012.00140 Isolasi Plastik Kecil, Gold Tape 5/8 Buah 1.000
1880 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601759 1.1.7.01.03.08.012.00141 Inbowbiasa Bundar Buah 1.000
1881 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601719 1.1.7.01.03.08.012.00101 Miniature Circuit Breaker (Mcb) 3 Phase 10 A Buah 236.000
1882 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601720 1.1.7.01.03.08.012.00102 Miniature Circuit Breaker (Mcb) 3 Phase 6 A Buah 236.000
1883 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601721 1.1.7.01.03.08.012.00103 Volt Meter / Panel Meter INS International 7.2 cm Buah 95.000
1884 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601722 1.1.7.01.03.08.012.00104 Kontaktor 3 Fasa 380V 6A Buah 186.300
1885 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601723 1.1.7.01.03.08.012.00105 Inverter 3 Fasa 220-380, 3HP Buah 6.440.000
1886 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601724 1.1.7.01.03.08.012.00106 Chint Tor NX 25 RANGE 2,5 - 4 A Buah 276.000
1887 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601725 1.1.7.01.03.08.012.00107 Test Pen Besar Buah 15.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 66


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1888 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601726 1.1.7.01.03.08.012.00108 Test Pen Sedang Buah 10.000
1889 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601727 1.1.7.01.03.08.012.00109 Test Pen Kecil Buah 4.000
1890 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601728 1.1.7.01.03.08.012.00110 Terminal 10 mm Buah 14.600
1891 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601729 1.1.7.01.03.08.012.00111 Terminal 6 mm Buah 10.200
1892 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601730 1.1.7.01.03.08.012.00112 Terminal Uk. : 4 mm Buah 7.000
1893 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601731 1.1.7.01.03.08.012.00113 T. Dos Plastik Uk. : 5/8 Inchi (Abu-abu) Buah 1.300
1894 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601732 1.1.7.01.03.08.012.00114 Sekring Otomatis 10 A - 16 A Buah 51.000
1895 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601733 1.1.7.01.03.08.012.00115 Sekring Otomatis 4A-6A Buah 32.000
1896 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601734 1.1.7.01.03.08.012.00116 Sekring Batu 63 A Buah 32.000
1897 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601735 1.1.7.01.03.08.012.00117 Sekring Batu 35 A Buah 21.000
1898 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601736 1.1.7.01.03.08.012.00118 Sekring Batu 10 A - 25 A Buah 16.000
1899 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601737 1.1.7.01.03.08.012.00119 Sekring Batu 2A-6A Buah 11.000
1900 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601738 1.1.7.01.03.08.012.00120 Sadel Plastik 17 mm Bungkus 18.400
1901 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601739 1.1.7.01.03.08.012.00121 Sadel Plastik 12 mm Bungkus 12.700
1902 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5602275 1.1.7.01.03.08.012.00169 Isolator Keramik Buah 1.000
1903 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601786 1.1.7.01.03.08.012.00168 Isolator Plastik Buah 1.000
1904 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601785 1.1.7.01.03.08.012.00167 Ampere Meter / Panel Meter INS International 7.2 cm Buah 95.000
1905 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601784 1.1.7.01.03.08.012.00166 Avometer Analog Buah 705.000
1906 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601783 1.1.7.01.03.08.012.00165 Avometer/Multimeter Digital Buah 743.000
1907 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601782 1.1.7.01.03.08.012.00164 Box Mcb (Tanam) 4 Group Biasa Buah 25.000
1908 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5601740 1.1.7.01.03.08.012.00122 Sadel Plastik 10 mm Bungkus 10.200
1909 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623502 1.1.7.01.03.08.012.00202 Time Switch Untuk Rambu Buah 953.008
1910 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623501 1.1.7.01.03.08.012.00201 Terminal Kabel 4 Jalur Buah 35.329
1911 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623500 1.1.7.01.03.08.012.00200 T Dos Pvc Sb Buah 5.253
1912 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623499 1.1.7.01.03.08.012.00199 Sekering Mcb Thermis Kap. 4 - 10 Amper Buah 217.374
1913 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623498 1.1.7.01.03.08.012.00198 Pilot Lamp Buah 108.923
1914 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623497 1.1.7.01.03.08.012.00197 Panel Ballast Unit 57.680
1915 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623496 1.1.7.01.03.08.012.00196 Mcb Schneider Mg Domae 3 Phasec60n 6 Ka Kap. 50 Amper Buah 537.660
1916 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623495 1.1.7.01.03.08.012.00195 Mcb Schneider Mg Domae 3 Phase 45 Ka Kap. 40 Amper Buah 452.170
1917 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623494 1.1.7.01.03.08.012.00194 Mcb Schneider Mg Domae 3 Phase 45 Ka Kap. 32 Amper Buah 301.790
1918 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623493 1.1.7.01.03.08.012.00193 Mcb Schneider Mg Domae 3 Phase 45 Ka Kap. 25 Amper Buah 276.040
1919 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623492 1.1.7.01.03.08.012.00192 Mcb Schneider Mg Domae 3 Phase 45 Ka Kap. 20 Amper Buah 275.010
1920 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623491 1.1.7.01.03.08.012.00191 Mcb Schneider Mg Domae 3 Phase 45 Ka Kap. 16 Amper Buah 243.080
1921 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623490 1.1.7.01.03.08.012.00190 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase C60n 6 Ka Kap. 6 Amper Buah 53.560
1922 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623489 1.1.7.01.03.08.012.00189 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase C60n 6 Ka Kap. 40 Amper Buah 86.520
1923 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623488 1.1.7.01.03.08.012.00188 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase C60n 6 Ka Kap. 25 Amper Buah 63.860
1924 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623487 1.1.7.01.03.08.012.00187 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase C60n 6 Ka Kap. 20 Amper Buah 53.560
1925 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623486 1.1.7.01.03.08.012.00186 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase C60n 6 Ka Kap. 16 Amper Buah 53.560
1926 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623485 1.1.7.01.03.08.012.00185 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase C60n 6 Ka Kap. 10 Amper Buah 53.560
1927 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623484 1.1.7.01.03.08.012.00184 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase 4.5 Ka Kap. 63 Amper Buah 158.620
1928 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623483 1.1.7.01.03.08.012.00183 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase 4.5 Ka Kap. 6 Amper Buah 53.560
1929 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623482 1.1.7.01.03.08.012.00182 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase 4.5 Ka Kap. 4 Amper Buah 63.860
1930 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623481 1.1.7.01.03.08.012.00181 Mcb Schneider Mg Domae 1 Phase 4.5 Ka Kap. 2 Amper Buah 63.860

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 67


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1931 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623480 1.1.7.01.03.08.012.00180 Mcb Kap. 6 Amper Buah 53.560
1932 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623479 1.1.7.01.03.08.012.00179 Mcb Kap. 4 Amper Buah 63.860
1933 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623478 1.1.7.01.03.08.012.00178 Mangkok Listrik Buah 3.299
1934 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623477 1.1.7.01.03.08.012.00177 Kontaktor Sn 50 Buah 1.563.901
1935 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623476 1.1.7.01.03.08.012.00176 Kap Lampu Hijau Full E - 40 Buah 50.625
1936 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623475 1.1.7.01.03.08.012.00175 Isolasi Uk. 7 Mils X 3/4 Inch X 20 M Buah 14.420
1937 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623474 1.1.7.01.03.08.012.00174 Grounding Roud Unit 399.743
1938 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623473 1.1.7.01.03.08.012.00173 Fitting Broco Plafon Buah 25.029
1939 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623472 1.1.7.01.03.08.012.00172 Box Panel Pvc Isi 4 Mcb Buah 55.620
1940 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623471 1.1.7.01.03.08.012.00171 Box Panel Mcb / Trafo Buah 55.620
1941 1.1.7.01.03.08.012 Alat Listrik Lainnya 5623470 1.1.7.01.03.08.012.00170 Biaya Jasa Set Terminal Kabel Buah 35.329
1942 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585926 1.1.7.01.03.09.001.00029 Kain Woll Bahan Pakaian Dinas Meter 101.600
1943 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601798 1.1.7.01.03.09.001.00044 Pakaian Adat Suku Mandar Bahan pakaian adat/pariwisata Lembar 1.100.000
1944 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601797 1.1.7.01.03.09.001.00043 Kain Drill Bahan pakaian dinas Meter 88.900
1945 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601796 1.1.7.01.03.09.001.00042 Pakaian Adat Suku Toraja Bahan pakaian adat/pariwisata Lembar 1.750.000
1946 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601795 1.1.7.01.03.09.001.00041 Jas Tutup Bahan pakaian adat/pariwisata Lembar 165.000
1947 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601794 1.1.7.01.03.09.001.00040 Ikat Pinggang Perlengkapai pegawai Meter 88.900
1948 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601793 1.1.7.01.03.09.001.00039 Kain Bahan pakaian dinas Meter 88.900
1949 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601792 1.1.7.01.03.09.001.00038 Lambang Korpri Perlengkapai pegawai Buah 31.800
1950 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601791 1.1.7.01.03.09.001.00037 Lambang Korpri Perlengkapai pegawai Buah 38.100
1951 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601790 1.1.7.01.03.09.001.00036 Lambang Korpri Perlengkapai pegawai Buah 6.400
1952 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585920 1.1.7.01.03.09.001.00023 Kain Bahan Pakaian Dinas Meter 63.500
1953 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585921 1.1.7.01.03.09.001.00024 Kain Bahan Pakaian Dinas Meter 76.200
1954 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585922 1.1.7.01.03.09.001.00025 Kain Bahan Pakaian Dinas Meter 101.600
1955 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585923 1.1.7.01.03.09.001.00026 Kain Celana Bahan Pakaian Dinas Meter 50.800
1956 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585924 1.1.7.01.03.09.001.00027 Kain Drill Bahan Pakaian Dinas Meter 89.600
1957 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585925 1.1.7.01.03.09.001.00028 Kain Kembang Bahan Pakaian Dinas Meter 53.100
1958 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585927 1.1.7.01.03.09.001.00030 Lambang Korpri Perlengkapan Pegawai Buah 31.800
1959 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585928 1.1.7.01.03.09.001.00031 Lambang Korpri Perlengkapan Pegawai Buah 38.100
1960 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5585929 1.1.7.01.03.09.001.00032 Pakaian Adat Suku Makassar Bahan Pakaian Adat/Pariwisata Lembar 1.100.000
1961 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601789 1.1.7.01.03.09.001.00035 Pakaian Adat Suku Bugis Bahan pakaian adat/pariwisata Lembar 1.100.000
1962 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601788 1.1.7.01.03.09.001.00034 Baju Pariwisata Bahan pakaian adat/pariwisata Lembar 80.000
1963 1.1.7.01.03.09.001 Bahan Baku Pakaian 5601787 1.1.7.01.03.09.001.00033 Batik Korpri Bahan pakaian dinas Baju 170.000
1964 1.1.7.01.03.09.002 Penutup Kepala 5585931 1.1.7.01.03.09.002.00006 Jilbab Model Segitiga, Bahan Katun Tipis Warna Hitam Lembar 25.000

1965 1.1.7.01.03.09.002 Penutup Kepala 5585932 1.1.7.01.03.09.002.00007 Peci Laki-Laki Bahan Kain Buludru Hitam All Size Buah 65.000
1966 1.1.7.01.03.09.002 Penutup Kepala 5601800 1.1.7.01.03.09.002.00009 Helm Pengapit / Danpas Bahan plastik tebal logo berwarna dan timbul, warna Buah 300.000
dasar putih
1967 1.1.7.01.03.09.002 Penutup Kepala 5585933 1.1.7.01.03.09.002.00008 Peci Perempuan Bahan Kain Buludru Hitam, All Size, Model Buah 65.000
Perempuan
1968 1.1.7.01.03.09.002 Penutup Kepala 5585930 1.1.7.01.03.09.002.00005 Helm Pengapit/Danpas Bahan Plastik Tebal Logo Berwarna Dan Timbul, Buah 300.000
Warna Dasar Putih

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 68


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1969 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5601811 1.1.7.01.03.09.003.00057 Pakaian Batik Kedaerahan Kdh/Wkdh Model Lengan Panjang Bahan Kain Tenun Batik Lembar 940.000
Kedaerahan
1970 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585937 1.1.7.01.03.09.003.00040 Pakaian Batik Kedaerahan KDH/WKDH Model Lengan Panjang, Bahan Kain Tenun Lembar 940.000
1971 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585938 1.1.7.01.03.09.003.00041 Pakaian Dinas Harian KDH/WKDH Baju Kain Warna Putih, Celana Kain Warna Hitam Pasang 1.500.000

1972 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5601809 1.1.7.01.03.09.003.00055 Pakaian Sipil Harian (Psh) Kdh/Wkdh Model Lengan Pendek 3 Saku, Bahan Baju Dan Pasang 1.500.000
Celana Kain Wol + Atribu
1973 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5601803 1.1.7.01.03.09.003.00049 Pakaian Seragam Kaos/ Kain Menyesuaikan dengan harga wajar Baju 110.000
1974 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5601808 1.1.7.01.03.09.003.00054 Pakaian Dinas Harian (Pdh) Kdh/Wkdh Baju Kain Warna Putih, Celana Kain Warna Hitam Pasang 1.500.000

1975 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585939 1.1.7.01.03.09.003.00042 Pakaian Safari Hitam Protokol Buah 750.000
1976 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585940 1.1.7.01.03.09.003.00043 Pakaian Seragam Kaos/Kain Menyesuaikan Dengan Harga Wajar Buah 110.000
1977 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585941 1.1.7.01.03.09.003.00044 Pakaian Sipil Harian Kdh/WKDH Model Lengan Pendek 3 Saku, Bahan Baju Dan Pasang 1.500.000
Celana Kain Wol + Atribu
1978 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585942 1.1.7.01.03.09.003.00045 Pakaian Sipil Resmi KDH/WKDH Model Lengan Panjang, Tiga Saku, Bahan Kain Woll + Pasang 1.500.000
Atribut
1979 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585943 1.1.7.01.03.09.003.00046 Seragam Lapangan Pdl Pasang 460.000
1980 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585934 1.1.7.01.03.09.003.00037 Batik Daerah Bahan Pakaian Dinas Meter 150.000
1981 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585935 1.1.7.01.03.09.003.00038 Jas Laboratorium Baju Praktikum Laboratorium Pasang 89.700
1982 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5585936 1.1.7.01.03.09.003.00039 Pakaian Adat Suku Makassar KDH/WKDH Bahan Silk Lengan Panjang 1 Saku Atas, 2 Saku Set 1.100.000
Bawah
1983 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5601810 1.1.7.01.03.09.003.00056 Pakaian Sipil Resmi (Psr) Kdh/Wkdh Model Lengan Panjang Tiga Saku, Bahan Baju Dan Pasang 1.500.000
Celana Kain Woll + Atribut
1984 1.1.7.01.03.09.003 Penutup Badan 5601812 1.1.7.01.03.09.003.00058 Baju Safety Pemadam Kebakaran anti panas Pasang 2.550.000
1985 1.1.7.01.03.09.004 Penutup Tangan 5585944 1.1.7.01.03.09.004.00005 Kaos Tangan Kain Tipis Berserat, Warna Putih Pasang 17.500
1986 1.1.7.01.03.09.004 Penutup Tangan 5585945 1.1.7.01.03.09.004.00006 Kaos Tangan Pengapit Kain Berserat Tebal, Warna Putih Polos Pasang 50.000
1987 1.1.7.01.03.09.004 Penutup Tangan 5601813 1.1.7.01.03.09.004.00007 Kaos Tangan Pengapit Kain berserat tebal , warna putih polos Pasang 50.000
1988 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5636152 1.1.7.01.03.09.005.00020 Sepatu Paskib Terbuat dari kulit sapi, alas menggunakan spon tebal Pasang 500.000
5 mm
1989 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5585946 1.1.7.01.03.09.005.00009 Kos Kaki Laki-Laki Bahan Katun, Kaos Dan Wol Ukuran Pajang, Warna Pasang 20.000
Putih Polos
1990 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5585947 1.1.7.01.03.09.005.00010 Sepatu Danpas/Pengapit Bahan Kulit Tebal, Sol Bahan Karet Tebal Dan Ringan Pasang 350.000

1991 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5585950 1.1.7.01.03.09.005.00013 Sepatu Safety Safety Shoes Boot Buah 1.390.000
1992 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5636151 1.1.7.01.03.09.005.00019 Sepatu Pelatih Bahan tebal kuaitas original pro kodachi Pasang 450.000
1993 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5636150 1.1.7.01.03.09.005.00018 Sepatu latihan Bahan tebal kualitas original pro kodhachi Pasang 450.000
1994 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5602278 1.1.7.01.03.09.005.00015 Sepatu Pdl Hitam KULIT Pasang 227.945
1995 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5602279 1.1.7.01.03.09.005.00016 Sepatu Danpas / Pengapit Bahan kulit tebal, sol bahan karet tebal dan ringan Pasang 350.000

1996 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5602280 1.1.7.01.03.09.005.00017 Kos Kaki Perempuan Bahan katun, kaos dan wol ukuran pajang, warn Pasang 20.000
aputih polos

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 69


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1997 1.1.7.01.03.09.005 Penutup Kaki 5636153 1.1.7.01.03.09.005.00021 Sepatu Dampas/ Pengapit Bahan kulit sapi, lapisan dalam merines dan busa Pasang 538.200
tebal, insol atau alas menggunakan spon 5mm, anti
air, ring mata kucing
1998 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599068 1.1.7.01.03.09.006.00068 Songkok Guru Warnah Perak Halus Buah 600.000
1999 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599067 1.1.7.01.03.09.006.00067 Songkok Guru Warnah Tembaga Biasa Buah 200.000
2000 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599066 1.1.7.01.03.09.006.00066 Songkok Guru Warnah Tembaga Sedang Buah 500.000
2001 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599065 1.1.7.01.03.09.006.00065 Songkok Guru Warnah Tembaga Halus Buah 750.000
2002 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599064 1.1.7.01.03.09.006.00064 Songkok Guru Warnah Emas Biasa Buah 200.000
2003 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599063 1.1.7.01.03.09.006.00063 Songkok Guru Warnah Emas Sedang Buah 500.000
2004 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599062 1.1.7.01.03.09.006.00062 Songkok Guru Warnah Emas Halus Buah 750.000
2005 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599076 1.1.7.01.03.09.006.00076 Kipas Serat Lontar Biasa Buah 50.000
2006 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599077 1.1.7.01.03.09.006.00077 Kipas Serat Lontar Pakai Nama Buah 60.000
2007 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585951 1.1.7.01.03.09.006.00049 Ikat Pinggang Perlengkapai Pegawai Buah 50.800
2008 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585952 1.1.7.01.03.09.006.00050 Kopel Warna Hitam, Bahan Kain Tebal Berserat Buah 35.000
2009 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585953 1.1.7.01.03.09.006.00051 Logo Garuda Ukuran 4 x 3, Bahan Pengait Besi, Plastik Bening Buah 10.000

2010 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585954 1.1.7.01.03.09.006.00052 Logo Teratai Ukuran 3 x 3, Bahan Pengait Besi Dan Plastik Bening Buah 40.000

2011 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5623503 1.1.7.01.03.09.006.00112 Logo Kementerian Dishub Buah 66.435
2012 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585955 1.1.7.01.03.09.006.00053 Papan Nama Perlengkapai Pegawai Buah 44.500
2013 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585956 1.1.7.01.03.09.006.00054 Papan Nama Bordir Memakai Alat Bordir Dan Benang Hitam Buah 5.000
2014 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585957 1.1.7.01.03.09.006.00055 Pin Emas Anggota DPRD Pin Emas Anggota DPRD Buah 1.100.000
2015 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585958 1.1.7.01.03.09.006.00056 Pin Phinisi Perlengkapai Pegawai Buah 44.500
2016 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585959 1.1.7.01.03.09.006.00057 Sarung Sutera Bahan Pakaian Adat/Pariwisata Lembar 150.000
2017 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585960 1.1.7.01.03.09.006.00058 Selempang Paskibraka Bahan Kain Putih Dengan Motif Garis Merah Lembar 85.000
2018 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585961 1.1.7.01.03.09.006.00059 Sepatu Dinas Perlengkapai Pegawai Buah 444.500
2019 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585962 1.1.7.01.03.09.006.00060 Skraf Paskibraka Kain Tipis Warna Dasar Putih Dengan Pinggiran Lembar 40.000
Bermotif Merah
2020 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5585963 1.1.7.01.03.09.006.00061 Songkok Guru Bahan Pakaian Adat/Pariwisata Buah 300.000
2021 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602287 1.1.7.01.03.09.006.00084 Pin Phinisi Perlengkapai pegawai Buah 38.100
2022 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599075 1.1.7.01.03.09.006.00075 Tas Serat Lontar Biasa Buah 450.000
2023 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599074 1.1.7.01.03.09.006.00074 Tas Serat Lontar Sedang Buah 700.000
2024 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599073 1.1.7.01.03.09.006.00073 Tas Serat Lontar Halus Buah 950.000
2025 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599072 1.1.7.01.03.09.006.00072 Topi Serat Lontar Biasa Buah 100.000
2026 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599071 1.1.7.01.03.09.006.00071 Topi Serat Lontar Halus Dan Lebar Buah 250.000
2027 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599070 1.1.7.01.03.09.006.00070 Songkok Guru Warnah Perak Biasa Buah 150.000
2028 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5599069 1.1.7.01.03.09.006.00069 Songkok Guru Warnah Perak Sedang Buah 400.000
2029 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602301 1.1.7.01.03.09.006.00098 Tanda Korps Dan Badge Sepuh Emas Buah 128.000
2030 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602300 1.1.7.01.03.09.006.00097 Tanda Korps Dan Badge Sepuh Perak Buah 64.000
2031 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602299 1.1.7.01.03.09.006.00096 Tanda Korps Dan Badge Kuningan Buah 57.600
2032 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602293 1.1.7.01.03.09.006.00090 Tanda Jabatan Eselon Ii/A Sekretaris Daerah Buah 192.000
2033 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602291 1.1.7.01.03.09.006.00088 Papan Nama Perlengkapai pegawai Buah 38.100
2034 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602290 1.1.7.01.03.09.006.00087 Pet Bupati /Wakil Bupati Perlengkapai pegawai Buah 320.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 70


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2035 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602289 1.1.7.01.03.09.006.00086 Pet Camat Perlengkapai pegawai Set 192.000
2036 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602288 1.1.7.01.03.09.006.00085 Pet Gol. III Perlengkapai pegawai Buah 192.000
2037 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602286 1.1.7.01.03.09.006.00083 Sempritan Perlengkapai pegawai Buah 6.400
2038 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602285 1.1.7.01.03.09.006.00082 Logo Paskibraka lambang terbuat dri mesin bordir bahan benang Lembar 5.000

2039 1.1.7.01.03.09.006 Atribut 5602284 1.1.7.01.03.09.006.00081 Topi Pdh Perlengkapai pegawai Buah 44.500
2040 1.1.7.01.03.11.002 Kostum Olah Raga 5585964 1.1.7.01.03.11.002.00002 Sepatu Bola Kategori : Sepatu Bola Berat : 750 Gram Asal Barang : Pasang 272.500
Lokal Brand : Adidas Deskripsi Brand : Adidas
Predator Ready Size : 38,39,40,41,42,43 Bahan
Synthetic Komponen Original (Grade Ori)

2041 1.1.7.01.03.11.003 Bola Tenis Lapangan 5602315 1.1.7.01.03.11.003.00002 Bola Tennis Lapangan Kategori : Bola Tenis Berat : 300 gram Asal Barang : Dos 168.350
Lokal Deskripsi BOLA TENIS LAPANGAN DUNLOP
FORT NEW STOCK !!! 1 SLOP KALENG, ISI 4 BOLA

2042 1.1.7.01.03.11.004 Bola Tenis Meja 5602316 1.1.7.01.03.11.004.00002 Bola Tennis Meja Kategori : Bola Tenis Meja Berat : 150 gram Asal Dos 106.038
Barang : Lokal Deskripsi BOLA PINGPONG BUTTERFLY
Bola Pingpong Butterfly Harga diatas untuk 1 Dus 1
dus isi 3 bola bola pingpong berwarna kuning

2043 1.1.7.01.03.11.005 Bola Kaki 5602317 1.1.7.01.03.11.005.00004 Bola Futsal Cover/luar : sintethic leather EMPUK (Setara original) Buah 192.200
Lapisan dalam : spons + katun merah (ga keras kaya
yang bahan starwing) Bagian dalam : butyl blader
Berat : 420 gram Diameter : 62cm ( berat & diameter
standart fifa ya)Cover/luar : sintethic leather EMPUK
(Setara original) Lapisan dalam : spons + katun merah
(ga keras kaya yang bahan starwing) Bagian dalam :
butyl blader Berat : 420 gram Diameter : 62cm ( berat
& diameter standart fifa ya)

2044 1.1.7.01.03.11.005 Bola Kaki 5602318 1.1.7.01.03.11.005.00005 Medali Kategori : Pajangan Berat : 50 gram Asal Barang : Set 111.000
Lokal Deskripsi Medali Juara dengan bahan kuningan
(harga satuan ya!!) • awet dan tahan lama • cocok
untuk berbagai macam kejuaraan • tersedia emas,
perak dan perunggu • bisa diberi tempelan nama
juara • sudah termasuk pita • ukuran diameter 6.5
cm
2045 1.1.7.01.03.11.006 Bola Basket 5602319 1.1.7.01.03.11.006.00002 Bola Basket Kategori : Bola Basket Berat : 600 gram Asal Barang : Buah 227.265
Lokal Deskripsi Bola bakaet MOLTEN ORIGINAL
OFFICIAL RUBBER Made in vietnam Size 7 Kulit
karet/rubber Barang dijamin ORIGINAL

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 71


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2046 1.1.7.01.03.11.007 Bola Volly 5602320 1.1.7.01.03.11.007.00002 Bola Volly Kategori : Olahraga Lainnya Berat : 325 gram Asal Buah 197.750
Barang : Lokal Brand : Merek Lainnya Deskripsi Bola
Volley MIKASA MV 2200 Super Gold BONUS PENTIL &
JARING BOLA... - Size 5 - Bahan Kulit PU - Tebal &
tidak mudah kelupas kulit - Berkualitas & tahan lama

2047 1.1.7.01.03.11.008 Bola Bulu Tangkis 5602321 1.1.7.01.03.11.008.00002 Bola Bulutangkis Kategori : Shuttlecock Berat : 400 gram Asal Barang : Dos 138.500
Lokal Deskripsi -COCK - SHUTTLE COCK GAJAH MADA
INTERNATIONAL- HARGA TSB DIATAS UTK 1 SLOOP ISI
12 PCS KUALITAS BAGUS

2048 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602323 1.1.7.01.03.11.009.00022 Bola Takrow ategori : Olahraga Lainnya Berat : 300 gram Asal Buah 120.100
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Brand : Merek Lainnya Deskripsi Bola
sepak takraw gajah emas 501 original

2049 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5585965 1.1.7.01.03.11.009.00018 Bet Tenis Meja Kategori : Bat Tenis Meja Berat : 300 Gram Asal Buah 226.000
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Deskripsi Bet Tenis Meja Katana Table
Tennis Bat Carbon Pro Nano
2050 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5585966 1.1.7.01.03.11.009.00019 Meja Pingpong Kategori, Tenis Uk. 100 gram, Barang Lokal, Meja Unit 5.022.000
Olah Raga Lainnya Pingpong/Tenis, Powerspin 201 Spesifikasi, MDF
board thickness 18 mm, Roda Frame, 40 x 20, Wheel
75 mm, with lock mechanism, Leg, 40 x 40 mm
Weight 93 kg, (N.W) 98 kg ( G.W) three dimensional,
274 x 152.5 x 76 cm

2051 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5585967 1.1.7.01.03.11.009.00020 Tas Atlet Kategori : Tas Olahraga Berat : 800 Gram Asal Barang Buah 420.350
Olah Raga Lainnya : Lokal Brand : Merek Lainnya Deskripsi New Product
Tas Atlet 3 In
2052 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602322 1.1.7.01.03.11.009.00021 Net Tenis Meja Kategori : Olahraga Lainnya Berat : 1 kilogram Asal Set 252.950
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Deskripsi TIANG PINGPONG ZIMA
PUTAR T-117x000d x000d MODEL PUTAR.BAHAN
ALUMIUM. KUAT.STANDART TIANG PINGPONGx000d
x000d SUDAH TERMASUK =x000d 2 TIANG
PINGPONGx000d 1 NET PINGPONGx000d

2053 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602324 1.1.7.01.03.11.009.00023 Bola Kaki Berat : 400 gram Asal Barang : Lokal Brand : Adidas Buah 164.750
Olah Raga Lainnya Deskripsi HARGA PAS NO NEGO, PEMBELIAN GROSIR
SDH DI SET HRG GROSIRNYA. Merk : ADIDAS Size: 4
FUTSAL Jenis : Jahit. Import : China

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 72


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2054 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602325 1.1.7.01.03.11.009.00024 Drone Kategori : Drone Unit Berat : 2 kilogram Asal Barang : Unit 7.969.850
Olah Raga Lainnya Lokal Deskripsi DJI Mavic Mini Fly More Combo -
RESMI DJI Mavic Mini merupakan compact drone
yang menawarkan hasil berkualitas profesional tanpa
batasan. Berkat ukurannya yang kecil, Mavic Mini
dapat terbang di mana drone yang lebih besar tidak
diizinkan secara hukum, atau di mana diperlukan
lisensi drone. Kebebasan penerbangan ini
dikombinasikan dengan mode penerbangan 3-axis
gimbal yang stabil dan canggih, yang dibekali dengan
resolusi kamera 12MP, video 2.7K Quad HD, dan
bidikan cinematic yang kompleks hanya dengan satu
sentuhan di aplikasi DJI Fly. Spesifikasi : Maximum
Takeoff Weight : 8.78 oz / 249 g

2055 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602326 1.1.7.01.03.11.009.00025 Peluit Kategori : Sepakbola & Futsal Lainnya Berat : 35 gram Buah 98.250
Olah Raga Lainnya Asal Barang : Lokal Deskripsi peluit Fox 40 shark
peluit Fox 40 shark mempunyai suara yg kencang
hingga 120 dan banyak di gunakan oleh wasit
maupun pelatih olahraga lari , futsal , sepakbola ,
voly , basket , dll , bisa juga di gunakan untuk
perlombaan lainnya sudah berikut dengan jadi
mudah untuk di kalungkan merk for 40 tipe : shark isi
1 pcs warna : macam2

2056 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602327 1.1.7.01.03.11.009.00026 Body Protector Kategori : Alat Olahraga Berat : 1 kilogram Asal Buah 253.688
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Deskripsi KAMI PEMILIK BRAND RESMI
WARRIORS. (dijual bijian, lebih ekonomis dan praktis)
Memberikan produk terbaik, dengan kualiti kontrol
langsung dari praktisi Silat (Pelatih, Atlit, Warga,
Siswa, Umum) Body Protector Exclusif (merk
WARRIORS), dari bahan kalep sintetis. kalep OSCAR
terbaik, kalep OSCAR yg utk sepatu. di desain oleh
Praktisi Pencak Silat disesuaikan dgn tubuh atlit.
kuat, handal dan nyaman. ada spon pelapis kanan
kiri, spon depan dan peredam tendangan/pukulan.
Dibagian pundak memakai perekat sehingga bisa
diatur besar kecil atlitnya.

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 73


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2057 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602328 1.1.7.01.03.11.009.00027 Sarung Tinju Kategori : Alat Olahraga Berat : 1 kilogram Asal Pasang 355.500
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Deskripsi Sarung Tinju VENUM Warna
yang Ready : 8oZ : Pink, Kuning & Orange 12oZ : Pink
Secara umum. panduan ukuran sarung tinju adalah
sebagai berikut : -150-166 cm, 40-60 kg , gunakan
glove 8 oz -160-170 cm, 55-70 kg , gunakan glove 10
oz -170-180 cm, 65 kg ke atas , gunakan glove 12 oz

2058 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602329 1.1.7.01.03.11.009.00028 Meja Pingpong Kategori : Tenis Meja Lainnya Berat : 100 gram Asal Unit 5.022.000
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Deskripsi Meja Pingpong / Tenis Meja
Powerspin 201 Spesifikasi : - MDF board thickness :
18mm - Roda - Frame : 40* 20 - Wheel : 75mm ( with
lock mechanism ) - Leg : 40* 40mm - Weight : 93 kg (
N.W) 98 kg ( G.W) - three dimensional : 274* 152.5*
76 cm
2059 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602330 1.1.7.01.03.11.009.00029 Raket Bulutangkis Kategori : Raket Badminton Berat : 1 kilogram Asal Buah 192.000
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Brand : Li Ning batang bahan carbon
lentur. dan kepala bahan alumunium raket sudah
termasuk senar lengkap

2060 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602331 1.1.7.01.03.11.009.00030 Helm Sepeda Kategori : Helm Berat : 999 gram Asal Barang : Impor Buah 235.430
Olah Raga Lainnya Brand : Six Six One Ukuran : All Size

2061 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602332 1.1.7.01.03.11.009.00031 Net Takrow Kategori : Olahraga Lainnya Berat : 850 gram Asal Set 190.750
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Brand : Merek Lainnya Deskripsi Net
Takrow Marathon bentangan atas tali tambang 4mm
lis atas vinile putih sudah ada lis samping bawah
panjang 6,7m.
2062 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602333 1.1.7.01.03.11.009.00032 Net Bulutangkis Kategori : Badminton Lainnya Berat : 500 gram Asal Set 208.750
Olah Raga Lainnya Barang : Lokal Deskripsi Bahan net/jaringnya terbuat
dr nyilon, awet dipakai tdk mudah putus dan ringan.
ukuran netnya standart international.

2063 1.1.7.01.03.11.009 Perlengkapan Pendungkung 5602334 1.1.7.01.03.11.009.00033 Jaring Ring Basket Kategori : Bola Basket Berat : 200 gram Asal Barang : Buah 127.250
Olah Raga Lainnya Lokal Deskripsi Jaring basket LOKAL MURAH!! Isi 2
jaring untuk 2 ring basket
2064 1.1.7.01.03.12.001 Plakat 5603818 1.1.7.01.03.12.001.00001 Plakat Bahan Akrilik, Penyimpanan Box Beludru, area Buah 400.000
cetakan satu sisi (bagian depan)
2065 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5599846 1.1.7.01.03.13.001.00007 Karangan Bunga Papan Gabus Ukuran 2 X2 M Buah 1.500.000
Kantor Lainnya
2066 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5585969 1.1.7.01.03.13.001.00005 Katelpak Baju Lengan Panjang Kerja Lapangan Stel 258.750
Kantor Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 74


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2067 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5603819 1.1.7.01.03.13.001.00009 Papan Karangan Bunga Papan Ucapan Selamat, Sukses, Duka Cita / Bela Buah 1.000.000
Kantor Lainnya Sungkawa
2068 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5604307 1.1.7.01.03.13.001.00010 Videotron Led Indoor P 2.5 Led Indoor Type 2.24 X 1.6 (3.6 Meter) Paket 200.000.000
Kantor Lainnya
2069 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5604308 1.1.7.01.03.13.001.00011 Videotron Led Indoor P 4 Led Indoor P 4 Type 6X4 (18 Meter) Paket 659.109.000
Kantor Lainnya
2070 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5585970 1.1.7.01.03.13.001.00006 Mantel/Jas Hujan Jas Hujan Stelan Karet Tiger Head Logan 260 Super Lembar 143.750
Kantor Lainnya Tebal
2071 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5602335 1.1.7.01.03.13.001.00008 Mantel / Jas Hujan Jas hujan stelan karet tiger head Logan 260 super Lembar 143.750
Kantor Lainnya tebal
2072 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5585968 1.1.7.01.03.13.001.00004 Karangan Bunga Papan Gabus Ukuran 2 x 2 M Buah 1.500.000
Kantor Lainnya
2073 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5627436 1.1.7.01.03.13.001.00012 Charger Baterai + Baterai Charger + Baterai 2000mAh 4Pcs Set 220.000
Kantor Lainnya
2074 1.1.7.01.03.13.001 Alat/Bahan Untuk Kegiatan 5641111 1.1.7.01.03.13.001.00013 Belanja Bahan Praktek Pelatihan Tematik DAK Non Fisik Bid. Pertanian Paket 950.000
Kantor Lainnya
2075 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602339 1.1.7.01.04.01.001.00253 Amoksisilin/Amoxicillin Dus, 10 blister@ 10 kaptab Dus 26.600
Tablet/Kapsul/Kaplet/Kaptab 500 Mg, Kemasan
Strip/Blister
2076 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602338 1.1.7.01.04.01.001.00252 Ampisilin/Ampicillin Serbuk Injeksi 1000 Mg (I.V), Dus, 10 vial @ 1000 mg Dus 94.730
Kemasan Vial/Ampul (G)
2077 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602337 1.1.7.01.04.01.001.00251 Metamizol/Antalgin Inj 500 Mg/Ml Atau Ampul Ampul 4.025
Metamizole Sodium Monohydrate/Antalgin Inj
1000 Mg/2Ml (G)
2078 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602336 1.1.7.01.04.01.001.00250 Antasida Tab Kunyah, Kombinasi: Aluminium Dus , 10 blister @ 10 tablet kunyah Dus 6.000
Hidroksida 200 Mg + Magnesium Hidroksida 200 Mg

2079 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5623504 1.1.7.01.04.01.001.00498 Imidacloprid 200 Gr Liter 341.239
2080 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602340 1.1.7.01.04.01.001.00254 Amlodipin/Amlodipine/Amlodipine Dus, 30 blister @ 10 tab Dus 7.110
Besylate/Amlodipine Besilate Tablet/Kapsul/Kaplet
5 Mg
2081 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602455 1.1.7.01.04.01.001.00369 Glukosa Larutan Infus 500 ml Botol 8.003
2082 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602456 1.1.7.01.04.01.001.00370 Furosemid Injeksi 10 mg Botol 1.555
2083 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602457 1.1.7.01.04.01.001.00371 Fondaparinuks Injeksi 2,5 mg/0,5 ml Botol 273.800
2084 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602458 1.1.7.01.04.01.001.00372 Fenofibrat 300 mg Buah 1.446
2085 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602459 1.1.7.01.04.01.001.00373 Efinefrin Injeksi 0,1% Botol 1.518
2086 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602460 1.1.7.01.04.01.001.00374 Efedrin Injeksi 50 mg Botol 8.569
2087 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602461 1.1.7.01.04.01.001.00375 Dubotamin Injeksi 50 mg Botol 14.643
2088 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602462 1.1.7.01.04.01.001.00376 Dopamin Injeksi 40 mg Botol 6.160
2089 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602463 1.1.7.01.04.01.001.00377 Domperidone Sirup 5 mg Botol 2.862
2090 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602464 1.1.7.01.04.01.001.00378 Digoxin Injeksi 0,25 mg/ml Botol 25.300
2091 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602465 1.1.7.01.04.01.001.00379 Diazepam Injeksi 5 mg/ml Botol 1.913
2092 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602466 1.1.7.01.04.01.001.00380 Diazepam Enema 5 mg Buah 14.459

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 75


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2093 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602467 1.1.7.01.04.01.001.00381 Dexametason Injeksi 5 mg/ml Botol 1.210
2094 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602468 1.1.7.01.04.01.001.00382 Ciprofloxacin Injeksi 2 mg Botol 10.708
2095 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602469 1.1.7.01.04.01.001.00383 Ceftazidime 1000 mg Botol 14.313
2096 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602470 1.1.7.01.04.01.001.00384 Cefadroxil Sirup 125mg/5ml Botol 4.360
2097 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602471 1.1.7.01.04.01.001.00385 Atropine Injeksi 0,25 mg Buah 1.859
2098 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602472 1.1.7.01.04.01.001.00386 Asam Traneksamat 100 mg Botol 2.264
2099 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602473 1.1.7.01.04.01.001.00387 Ampisilin + Sulbaktam 1500 mg Botol 39.000
2100 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602474 1.1.7.01.04.01.001.00388 Aminofluid 1000 ml Botol 124.163
2101 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602475 1.1.7.01.04.01.001.00389 Aminofluid 500 ml Botol 70.189
2102 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602476 1.1.7.01.04.01.001.00390 Amikasin Sulfat Injeksi 250 mg/ml Botol 35.350
2103 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602477 1.1.7.01.04.01.001.00391 Albendazol Susp 200 mg/5 ml Botol 4.600
2104 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602478 1.1.7.01.04.01.001.00392 Acetyl Cysteine Cairan 100 mg/ml Botol 10.000
2105 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602479 1.1.7.01.04.01.001.00393 Flutikason Spray 27,5 mcg Botol 112.476
2106 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602480 1.1.7.01.04.01.001.00394 Ondansetron Inj 2 mg/ml Botol 1.258
2107 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602481 1.1.7.01.04.01.001.00395 Nacl 500 ml Botol 6.840
2108 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602482 1.1.7.01.04.01.001.00396 Ringer Laktat 500 ml Botol 7.630
2109 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602483 1.1.7.01.04.01.001.00397 Laktulosa 3,335 g/5ml Botol 15.060
2110 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602484 1.1.7.01.04.01.001.00398 Ampisilin Injeksi 1500 mg Botol 39.000
2111 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602485 1.1.7.01.04.01.001.00399 Kotrimoksazol (Anak) 240 mg Botol 2.190
2112 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602486 1.1.7.01.04.01.001.00400 Metoclopramide Hydrochloride (Hcl)/ Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 9.300
Metoclopramide/ Metoklopramid
Tablet/Kapsul/Kaplet 10 Mg
2113 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602487 1.1.7.01.04.01.001.00401 Metoclopramide Hydrochloride (Hcl)/ Dus, 10 blister @ 10 tablet Dus 12.900
Metoclopramide/ Metoklopramid
Tablet/Kapsul/Kaplet 5 Mg
2114 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602488 1.1.7.01.04.01.001.00402 Metoclopramide Hydrochloride (Hcl)/ Dus, 10 ampul @ 2ml Dus 45.540
Metoclopramide/ Metoklopramid Inj 5 Mg/Ml,
Kemasan Vial/Ampul
2115 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602489 1.1.7.01.04.01.001.00403 Metilprednisolon/Methylprednisolone Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 14.800
Tablet/Kapsul/Kaplet 4 Mg
2116 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602490 1.1.7.01.04.01.001.00404 Methylergometrine Maleate/ Methylergometrine/ Dus, 10 strip @ 10 tablet salut selaput Dus 26.100
Metilergometrin Tablet/Kaplet Salut Selaput 0,125
Mg
2117 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602491 1.1.7.01.04.01.001.00405 Methylergometrine Maleate Methylergometrine/ ampul Ampul 3.399
Metilergometrin Inj 0,2 Mg/Ml

2118 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602492 1.1.7.01.04.01.001.00406 Metformin Tablet/Kapsul/Kaplet/Kaptab 500 Mg, Dus, 10 strip @ 10 tablet salut selaput Dus 10.900
Kemasan Strip/Blister
2119 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602493 1.1.7.01.04.01.001.00407 Magnesium Sulfat Injeksi 40%V (I.V.) Dus, 120 Ampul Plastik @25ml Dus 455.520
2120 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602494 1.1.7.01.04.01.001.00408 Magnesium Sulfat Injeksi 20%V (I.V.) Dus, 120 Ampul Plastik @25ml Dus 399.360
2121 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602495 1.1.7.01.04.01.001.00409 Loratadine/ Loratadin Tablet/Kapsul/Kaplet/Kaptab Dus, 5 strip @ 10 tablet Dus 6.800
10 Mg, Kemasan Strip/Blister

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 76


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2122 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602496 1.1.7.01.04.01.001.00410 Lidocaine Hydrochloride/ Lidocaine/ Lidocain/ botol Botol 189.107
Lidokain Spray Oral 10%
2123 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602497 1.1.7.01.04.01.001.00411 Lidokain Injeksi 2% + Epinefrin 1: 80.000 - Inj 2 Ml Dus, 30 ampul @ 2 ml Dus 42.150
(Lidocaine Compositum)
2124 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602498 1.1.7.01.04.01.001.00412 Lidocaine Hydrochloride/ Lidocaine/ Lidocain/ Dus, 100 ampul @ 2 ml Dus 140.500
Lidokain Injeksi 2%
2125 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602499 1.1.7.01.04.01.001.00413 Widabes Asetat Ringer (Softbag, Flexy Bag, Plabot) botol plastik @ 500ml Botol 10.293

2126 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602500 1.1.7.01.04.01.001.00414 Lansoprazole/ Lansoprazol Tablet/Kapsul/Kaplet 30 Dus, 2 strip @ 10 kapsul Dus 7.040
Mg
2127 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602501 1.1.7.01.04.01.001.00415 Lactulose/ Laktulosa Sir 3,335 G/5 Ml (G) btl @ 60ml Botol 15.060
2128 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602502 1.1.7.01.04.01.001.00416 Quinine/ Quinine Sulfate/ Kuinin Tab 200 Mg (222 Dus, 10 strip @ 6 tablet salut selaput Dus 48.060
Mg Sebagai Garam)
2129 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602503 1.1.7.01.04.01.001.00417 Kotrimoksazol (Anak) Kombinasi Tiap 5 Ml Suspensi: btl @ 60ml Botol 2.190
Sulfametoksazol 200 Mg + Trimetoprim 40Mg (Susp
240Mg)
2130 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602504 1.1.7.01.04.01.001.00418 Kotrimoksazol Forte Kombinasi: Sulfametoksazol Dus, 10 Blister @ 10 Kaptab salut selaput Dus 31.900
800 Mg + Trimetoprim 160 Mg (Tab/Kaptab 960
Mg)
2131 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602505 1.1.7.01.04.01.001.00419 Kotrimoksazol (Dewasa) Kombinasi: Dus, 10 blister @ 10 tablet Dus 13.300
Sulfametoksazol 400 Mg + Trimetoprim 80 Mg
(Tab/Kaptab 480 Mg)
2132 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602506 1.1.7.01.04.01.001.00420 Kombinasi: Sefiksim 400 Mg + Azitromisin 1000 Mg Dus, 10 amplop @ 2 strip Dus 312.310
(Kombipak)
2133 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602507 1.1.7.01.04.01.001.00421 Clozapine/ Klozapin Tablet 100 Mg Dus, 5 strip @ 10 tab Dus 181.100
2134 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602508 1.1.7.01.04.01.001.00422 Clozapine/ Klozapin Tablet 25 Mg Dus, 5 strip @ 10 tab Dus 56.050
2135 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602509 1.1.7.01.04.01.001.00423 Chlorpromazine / Klorpromazin Injeksi 25 Mg/Ml ( Dus, 30 ampul @ 1 ml Dus 45.930
I.M.)
2136 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602510 1.1.7.01.04.01.001.00424 Chloramphenicol/ Kloramfenikol Salep Mata 1 % Dus, 24 tube @ 5 gram Dus 51.552

2137 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602511 1.1.7.01.04.01.001.00425 Chloramphenicol/ Kloramfenikol Dus, 10 strip @ 10 kapsul Dus 133.800
Tablet/Kapsul/Kaplet 500 Mg
2138 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602512 1.1.7.01.04.01.001.00426 Clobazam/ Klobazam Tablet/Kapsul/Kaplet 10 Mg Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 91.600

2139 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602513 1.1.7.01.04.01.001.00427 Clindamycin Hydrochloride/ Clindamycin/ Dus, 5 blister @ 10 kapsul Dus 40.150
Klindamisin Tablet/Kapsul/Kaplet 150 Mg
2140 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602514 1.1.7.01.04.01.001.00428 Ketorollak/ Ketorollac / Ketorollac Trometamol Inj Dus, 100 ampul @ 1 ml Dus 108.900
30 Mg/Ml (3%)
2141 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602515 1.1.7.01.04.01.001.00429 Ketokonazol/ Ketoconazole Krim 2% Dus, 25 tube @ 10 gr Dus 67.350
2142 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602516 1.1.7.01.04.01.001.00430 Kalsium Laktat/ Calcium Lactate (Kalk) Dus, 10 blister @ 10 tablet Dus 6.300
Tablet/Kapsul/Kaplet 500 Mg
2143 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602517 1.1.7.01.04.01.001.00431 Larutan Mengandung Elektrolit (Ka-En 3B) Botol Plastik, 1 botol @500ml Botol 11.314
2144 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602518 1.1.7.01.04.01.001.00432 Ibuprofen Suspensi 200 Mg/ 5Ml btl @ 60ml Botol 5.411

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 77


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2145 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602519 1.1.7.01.04.01.001.00433 Ibuprofen Susp 100 Mg/5 Ml btl @ 60ml Botol 2.858
2146 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602520 1.1.7.01.04.01.001.00434 Hidroklorotiazid/ Hydrochlorothiazide Tab 25 Mg Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 17.800

2147 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602521 1.1.7.01.04.01.001.00435 Hidrokortison/ Hydrocortisone Krim 2,5% Dus, 24 tube @ 5 gram Dus 63.552
2148 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602522 1.1.7.01.04.01.001.00436 Haloperidol Inj 50 Mg/Ml Dus, 5 ampul @ 1 ml Dus 506.500
2149 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602523 1.1.7.01.04.01.001.00437 Haloperidol Tablet/Kapsul/Kaplet 5 Mg Dus, 10 strip @ 10 tablet salut selaput Dus 6.000
2150 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602524 1.1.7.01.04.01.001.00438 Haloperidol Tablet/Kapsul/Kaplet 2 Mg Dus, 10 strip @ 10 tablet salut selaput Dus 9.000
2151 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602525 1.1.7.01.04.01.001.00439 Haloperidol Tablet/Kapsul/Kaplet 1,5 Mg Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 5.900
2152 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602526 1.1.7.01.04.01.001.00440 Haloperidol Tablet/Kapsul/Kaplet 0,5 Mg Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 5.500
2153 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602527 1.1.7.01.04.01.001.00441 Griseofulvin (Micronized) Tablet/Kapsul/Kaplet 500 Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 104.000
Mg
2154 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602528 1.1.7.01.04.01.001.00442 Griseofulvin Tablet/Kapsul/Kaplet 250 Mg. Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 177.300
2155 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602529 1.1.7.01.04.01.001.00443 Glukosa Larutan Infus 5 % 500 Ml botol plastik @ 500ml Botol 7.363
2156 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602530 1.1.7.01.04.01.001.00444 Glimepiride Tablet/Kapsul/Kaplet 2 Mg Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 20.700
2157 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602531 1.1.7.01.04.01.001.00445 Glibenklamid/ Glibenclamide Tablet/Kapsul/Kaplet Dus, 10 Blister @ 10 Tablet Dus 13.700
5 Mg
2158 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602532 1.1.7.01.04.01.001.00446 Gentamisin/Gentamycin/Gentamycin Sulfate Tetes btl plastik b5ml Botol 4.885
Mata 0,3%
2159 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602533 1.1.7.01.04.01.001.00447 Gentamisin/Gentamycin Sulfate Salep Mata 0,3% dus, tube @ 3.5 gram tube 3.075
(3Mg/G)
2160 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602534 1.1.7.01.04.01.001.00448 Garam Oralit I Serbuk, Kombinasi: Natrium Klorida Dus, 100 sachet Dus 29.300
0,52 G + Kalium Klorida 0,30 G + Trinatrium Sitrat
Dihidrat 0,58 G + Glukosa Anhidrat 2,70 G

2161 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602535 1.1.7.01.04.01.001.00449 Gabapentin Tablet/Kapsul/Kaplet 100 Mg Dus, 5 blister @ 10 kapsul Dus 57.500
2162 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602536 1.1.7.01.04.01.001.00450 Furosemid/ Furosemide Tablet/Kapsul/Kaplet 40 Dus, 20 strip @10 tablet Dus 17.600
Mg
2163 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602537 1.1.7.01.04.01.001.00451 Flufenazin (Sikzonoate) Injeksi 25 Mg/Ml (I.M ) Dus, 5 ampul @ 1 ml Dus 319.930

2164 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602538 1.1.7.01.04.01.001.00452 Karbogliserin (Fenol Gliserol) Tetes Telinga 10% btl plastik @ 5ml Botol 2.764

2165 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602539 1.1.7.01.04.01.001.00453 Fenobarbital/ Phenobarbital Injeksi 50 Mg/Ml Dus, 30 ampul @ 1 ml Dus 68.340
2166 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602540 1.1.7.01.04.01.001.00454 Fenobarbital/ Phenobarbital Tablet/Kapsul/Kaplet Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 19.700
30 Mg
2167 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602541 1.1.7.01.04.01.001.00455 Eugenol Cairan botol @ 10ml botol 23.101
2168 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602542 1.1.7.01.04.01.001.00456 Eritromisin/ Erythromycin/ Erythromycin Stearate Dus, 10 strip @ 10 kaplet kapsul Dus 67.900
Tablet/Kapsul/Kaplet 250 Mg
2169 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602543 1.1.7.01.04.01.001.00457 Eritromisin/ Erythromycin/ Erythromycin Stearate Dus, 10 strip @ 10 kaplet salut selaput Dus 78.100
Tablet/Kapsul/Kaplet 500 Mg
2170 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602544 1.1.7.01.04.01.001.00458 Kombinasi: Ergotamin 1 Mg + Kafein 50 Mg (Tablet) botol @ 100 tablet salut selaput Botol 21.200
/ Antimigrain Kombinasi
2171 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602545 1.1.7.01.04.01.001.00459 Epinefrin/ Epinephrine (Adrenalin) Injeksi 0,1% Dus, 100 ampul @ 1 ml Dus 151.800
(I.V/S.K./I.M)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 78


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2172 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602546 1.1.7.01.04.01.001.00460 Efedrin/ Ephedrine Hcl Inj 50 Mg/Ml Dus, 10 ampul @ 1ml Dus 85.690
2173 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602547 1.1.7.01.04.01.001.00461 Domperidon/ Domperidone Tablet/Kapsul/Kaplet Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 9.600
10 Mg
2174 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602548 1.1.7.01.04.01.001.00462 Doksisiklin/ Doxycycline/ Doxycycline Hyclate Dus, 10 strip @ 10 kaps Dus 28.000
Tablet/Kapsul/Kaplet 100 Mg
2175 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602549 1.1.7.01.04.01.001.00463 Dimenhidrinat Tablet/Kapsul/Kaplet 50 Mg botol @ 100 tablet Botol 12.900
2176 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602550 1.1.7.01.04.01.001.00464 Digoksin/ Digoxin Tablet/Kapsul/Kaplet 0,25 Mg Dus, 10 Blister @ 10 Tablet Dus 10.400

2177 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602551 1.1.7.01.04.01.001.00465 Difenhidramin/ Diphenhydramine Injeksi 10 Mg/Ml Ampul Ampul 1.346
( I.V./I.M.)
2178 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602552 1.1.7.01.04.01.001.00466 Diazepam Tablet/Kapsul/Kaplet 2 Mg btl @ 100 tablet Botol 8.600
2179 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602553 1.1.7.01.04.01.001.00467 Diazepam Injeksi 5 Mg/ Ml (I.V. / I.M.) Ampul Ampul 1.913
2180 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602554 1.1.7.01.04.01.001.00468 Diazepam Enema 10 Mg/2,5 Ml Dus, 5 alubag @ 1 tube @ 2.5 ml Dus 105.105
2181 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602555 1.1.7.01.04.01.001.00469 Diazepam Enema 5 Mg/2,5 Ml Dus, 5 alubag @ 1 tube @ 2.5 ml Dus 72.295
2182 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602556 1.1.7.01.04.01.001.00470 Diazepam Tablet/Kapsul/Kaplet 5 Mg Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 11.400
2183 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602557 1.1.7.01.04.01.001.00471 Dexamethason Sodium Phosphate/ Box @ 10 ampul Box 12.100
Deksamethason/ Deksametason Injeksi 5 Mg/Ml
(I.V./I.M.)
2184 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602558 1.1.7.01.04.01.001.00472 Codeine/ Kodein Tablet/Kapsul/Kaplet 10 Mg Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 65.700
2185 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602559 1.1.7.01.04.01.001.00473 Cetirizine Hydrochloride(Hcl) Tablet 10 Mg Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 10.400
2186 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602560 1.1.7.01.04.01.001.00474 Cetirizine Hydrochloride(Hcl) Sirup 5 Mg/5Ml Botol @ 60 ml botol 3.061
2187 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602561 1.1.7.01.04.01.001.00475 Cefadroxil Monohydrat Sirup Kering 250 Mg/5Ml Botol @ 60 ml botol 5.826

2188 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602562 1.1.7.01.04.01.001.00476 Cefadroxil Monohydrate/ Cefadroxil/ Sefadroksil Botol @ 60 ml botol 4.360
Sirup Kering 125 Mg/5Ml
2189 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602563 1.1.7.01.04.01.001.00477 Karbamazepin Tablet/Kapsul/Kaplet 200 Mg Dus, 10 strip @ 10 kaplet salut selaput Dus 25.000
2190 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602564 1.1.7.01.04.01.001.00478 Bisakodil/Bisacodyl Tablet/Kapsul/Kaplet Salut 5 Mg Dus, 3 cath cover @ 10 tab Dus 10.110

2191 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602565 1.1.7.01.04.01.001.00479 Bisakodil Dus 10 Mg Dus , @ 50 Dus Dus 5.900
2192 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602566 1.1.7.01.04.01.001.00480 Betametason/Betamethasone Valerate Krim 0,1% Dus, 25 tube @ 5 gram Dus 37.875

2193 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602567 1.1.7.01.04.01.001.00481 Betahistin/Betahistine Mesilate/Betahistine Dus, 10 strip @ 10 tab Dus 11.900
Mesylate Tablet/Kapsul/Kaplet 6 Mg
2194 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602568 1.1.7.01.04.01.001.00482 Atapulgit Tablet/Kapsul/Kaplet 600 Mg Dus, 10 amplop @ 1 strip @ 10 tab Dus 15.900
2195 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602569 1.1.7.01.04.01.001.00483 Atropin/Atropine Inj 0,25 Mg/Ml (I.M./I.V./S.K ) Ampul Ampul 1.859

2196 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602570 1.1.7.01.04.01.001.00484 Asiklovir Salep Mata 3% tube @ 3.5 gram tube 20.500
2197 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602571 1.1.7.01.04.01.001.00485 Asam Asetilsalisilat (Asetosal) Tablet/Kaplet/Kapsul Dus, 10 strip @ 10 tablet salut enterik Dus 10.500
80 Mg
2198 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602572 1.1.7.01.04.01.001.00486 Asam Traneksamat/Tranexamic Acid Injeksi 100 Ampul Ampul 2.264
Mg/Ml
2199 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602573 1.1.7.01.04.01.001.00487 Antihemoroid, Kombinasi Sup : Bismut Subgalat Dus, 10 suppositoria @ 2g Dus 36.420
Heksaklorofen Lidokain Seng Oksida

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 79


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2200 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602574 1.1.7.01.04.01.001.00488 Antasida Suspensi, Kombinasi: Aluminium Botol @ 60ml Botol 2.239
Hidroksida 200 Mg + Magnesium Hidroksida 200 Mg

2201 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602397 1.1.7.01.04.01.001.00311 Acon Mission Ultra Chol Total Cholesterol Test Botol Botol 515.833
Strips
2202 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602396 1.1.7.01.04.01.001.00310 Oxytocin/ Oksitosin Inj 10 Iu/Ml Dus, 100 ampul @ 1 ml Dus 123.200
2203 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602395 1.1.7.01.04.01.001.00309 Omeprazol Iv/Omeprazole Serb Injeksi 40 Mg vial, 10 vial/box Box 118.680
2204 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602394 1.1.7.01.04.01.001.00308 Ondansentron Hydrochloride/ Ondansentron Hcl Dus, 5 ampul @ 2 ml Dus 6.290
Dihydrate /Ondansetron Inj 2 Mg/Ml
2205 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602393 1.1.7.01.04.01.001.00307 Air Untuk Injeksi / Water For Injection 25 Ml Dus, 120 Ampul Plastik @25ml Dus 343.200
2206 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602392 1.1.7.01.04.01.001.00306 Parasetamol Sirup 120 Mg / 5 Ml Botol @ 60 ml botol 1.238
2207 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602391 1.1.7.01.04.01.001.00305 Permethrin/ Permetrin Krim 5%, Kemasan Tube Dus, Tube @ 10 g tube 11.825

2208 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602390 1.1.7.01.04.01.001.00304 Prednison/Prednisone Tablet/Kapsul/Kaplet 5 Mg Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 7.900

2209 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602389 1.1.7.01.04.01.001.00303 Propranolol Hydrochloride (Hcl)/ Propranolol Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 6.300
Tablet/Kapsul/Kaplet 10 Mg
2210 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602388 1.1.7.01.04.01.001.00302 Propranolol Hydrochloride (Hcl)/ Propranolol Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 9.000
Tablet/Kapsul/Kaplet 40 Mg
2211 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602387 1.1.7.01.04.01.001.00301 Pirantel Pamoat/ Pyrantel Pamoate Dus, 25 catch cover @ 1 blister @ 4 tablet tablet 353
Tablet/Kapsul/Kaplet 125 Mg
2212 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602386 1.1.7.01.04.01.001.00300 Ranitidine Hydrochloride (Hcl)/ Ranitidin Injeksi 25 Dus, 100 ampul @ 2 ml Dus 118.800
Mg/Ml
2213 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602385 1.1.7.01.04.01.001.00299 Ranitidine Hydrochloride (Hcl)/Ranitidin Dus, 10 strip @ 10 tablet salut selaput Dus 12.200
Tablet/Kapsul/Kaplet 150 Mg
2214 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602384 1.1.7.01.04.01.001.00298 Ringer Laktat/ Ringer Lactate, @500 Ml botol plastik @ 500ml Botol 7.630
2215 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602383 1.1.7.01.04.01.001.00297 Risperidone/ Risperidon Tablet/Kapsul/Kaplet 2 Mg Dus, 10 blister @ 10 tablet salut selaput Dus 28.700

2216 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602382 1.1.7.01.04.01.001.00296 Salep 2-4, Kombinasi: Asam Salisilat 2% + Belerang Pot @ 30 gram pot 3.219
Endap 4%
2217 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602381 1.1.7.01.04.01.001.00295 Antifungi Salep, Kombinasi: Asam Benzoat 6% + Pot plastik @ 30 gram pot 5.517
Asam Salisilat 3%
2218 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602380 1.1.7.01.04.01.001.00294 Simvastatin Tablet/Kaplet/Salut Selaput 20 Mg Dus, 50 strip @ 10 tablet Dus 118.500

2219 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602379 1.1.7.01.04.01.001.00293 Simvastatin Tablet/Kaplet/Salut Selaput 10 Mg Dus, 3 blister @ 10 tab Dus 3.510

2220 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602378 1.1.7.01.04.01.001.00292 Spironolactone/ Spironolakton Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 22.600
Tablet/Kapsul/Kaplet 25 Mg
2221 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602377 1.1.7.01.04.01.001.00291 Spironolactone/ Spironolakton Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 66.100
Tablet/Kapsul/Kaplet 100 Mg
2222 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602376 1.1.7.01.04.01.001.00290 Streptomycin Sulfate/ Streptomycin/ Streptomisin Dus, 56 vial @ 1 g Dus 334.880
Serbuk Inj 1000 Mg

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 80


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2223 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602375 1.1.7.01.04.01.001.00289 Kombinasi: Ferro Fumarat 60 Mg + As. Folat 0,4 Mg Dus, 3 strip @ 10 TSG Dus 12.270
Tablet Salut Gula (Tablet Tambah Darah)

2224 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602374 1.1.7.01.04.01.001.00288 Human Tetanus Imunoglobulin Inj. I.M 250 Iu Dus, 1 prefilled syringe @ 1ml Buah 188.663
(Tetagam)
2225 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602373 1.1.7.01.04.01.001.00287 Vaksin Bcg Kering Dus, 10 ampul @ 20 dosis + Dus, 10 ampul pelarut @ Ampul 61.996
4mL
2226 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602372 1.1.7.01.04.01.001.00286 Vaksin Dpt-Hb-Hib Dus, 10 vial Dus 842.820
2227 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602371 1.1.7.01.04.01.001.00285 Vaksin Hepatitis B Rekombinan Anak Prefilled Syringe/PFS Pcs 25.597
2228 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602370 1.1.7.01.04.01.001.00284 Vaksin Hepatitis B Rekombinan Dewasa Prefilled Syringe/PFS Pcs 55.539
2229 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602369 1.1.7.01.04.01.001.00283 Hepatitis B Imunoglobulin (Human) Inj 220 Iu/Ml syringe Pcs 1.325.000

2230 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602368 1.1.7.01.04.01.001.00282 Vaksin Jerap Difteri Tetanus (Dt) Cairan Inj I.M Dus, 10 vial Dus 191.950
40/15 If Per Ml
2231 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602367 1.1.7.01.04.01.001.00281 Vaksin Jerap Difteri Tetanus (Td) Cairan Inj I.M 4/15 Dus, 10 vial Dus 181.280
If Per Ml
2232 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602366 1.1.7.01.04.01.001.00280 Vaksin Mr (Measles And Rubella Vaccine), 10 Dosis Dus, 10 vial Dus 1.662.650

2233 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602365 1.1.7.01.04.01.001.00279 Vaksin Polio 10 Dosis (B-Opv) Dus, 10 vial Dus 212.850
2234 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602364 1.1.7.01.04.01.001.00278 Vaksin Rabies Untuk Manusia, Serb Inj 2,5 Iu (S.K.) vial vial 165.000

2235 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602363 1.1.7.01.04.01.001.00277 Retinol ( Vit A) Kapsul Lunak 100.000 Iu botol plastik @ 50 soft capsul Botol 17.700
2236 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602362 1.1.7.01.04.01.001.00276 Retinol Acetate/ Retinol (Vitamin A) Kaps Lunak botol plastik @ 50 soft capsul Botol 31.850
200.000 Iu
2237 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602361 1.1.7.01.04.01.001.00275 Vitamin B Kompleks Tablet Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 14.400
2238 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602360 1.1.7.01.04.01.001.00274 Pyridoxine/ Piridoksin (Vitamin B6) Tab/Kap/Kapl 10 Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 15.000
Mg (Hcl)
2239 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602359 1.1.7.01.04.01.001.00273 Cyanocobalamin/ Cyanocobalamine/ Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 5.100
Sianokobalamin (Vitamin B12) Tablet/Kapsul/Kaplet
50 Mcg
2240 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602358 1.1.7.01.04.01.001.00272 Asam Askorbat (Vitamin C) Tab 50 Mg Dus, 10 strip @ 10 tablet Dus 12.000
2241 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602357 1.1.7.01.04.01.001.00271 Fitomenadion/ Phytomenadion (Vitamin K1) Injeksi Dus, 30 ampul @ 1 ml Dus 127.080
2 Mg/Ml (I.M.)
2242 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602356 1.1.7.01.04.01.001.00270 Fitomenadion/ Phytomenadion (Vitamin K1) Inj 10 Dus, 30 ampul @ 1 ml Dus 122.970
Mg/Ml
2243 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602355 1.1.7.01.04.01.001.00269 Fitomenadion/ Phytomenadion (Vit.K1) Dus, 10 strip @ 10 TSG Dus 87.300
Tablet/Kaplet Salut Gula 10 Mg
2244 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602354 1.1.7.01.04.01.001.00268 Cyanocobalamin/ Cyanocobalamine/ Dus, 100 ampul @ 1 ml Dus 116.000
Sianokobalamin (Vitamin B12) Injeksi 500 Mcg/Ml

2245 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602353 1.1.7.01.04.01.001.00267 Wida Kdn1-Larutan Mengandung botol plastik @ 500ml Botol 12.493
Karbohidrat+Elektrolit (D2,5 %+ Kcl 0,15 %+ Nacl
0,45 %) 500 Ml

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 81


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2246 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602352 1.1.7.01.04.01.001.00266 Ringer Laktat/ Ringer Lactate, @1000 Ml botol plastik @ 1000 ml Botol 14.051
2247 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602351 1.1.7.01.04.01.001.00265 Zinc Sulfate/ Zinc Sulfate Monohydrate/Zinc/ Zinc Dus, 10 strip @10 tablet dispersibel Dus 60.400
Tablet Dispersible 20 Mg
2248 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602349 1.1.7.01.04.01.001.00263 Furosemid/ Furosemide Inj 10Mg/Ml (I.V./I.M) Dus, 25 ampul @ 2 ml Dus 38.875

2249 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602348 1.1.7.01.04.01.001.00262 Albendazol Susp 200Mg/5 Ml botol @ 10ml botol 4.600
2250 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602347 1.1.7.01.04.01.001.00261 Albendazol Tablet/Kapsul/Kaplet 400 Mg Dus, 5 strip @ 6 tablet kunyah Dus 14.820
2251 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602346 1.1.7.01.04.01.001.00260 Alopurinol Tablet/Kapsul/Kaplet 100 Mg Dus, 10 Blister @ 10 Tablet Dus 10.500
2252 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602345 1.1.7.01.04.01.001.00259 Alprazolam Tablet/Kapsul/Kaplet 0,5 Mg Dus, 10 Strip @ 10 Tablet Dus 9.400
2253 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602344 1.1.7.01.04.01.001.00258 Aminofilin/Aminophylline Tablet/Kapsul/Kaplet 200 Botol @100 Tablet Salut Selaput Botol 10.100
Mg
2254 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602343 1.1.7.01.04.01.001.00257 Aminofilin/Aminophylline Inj 24 Mg/Ml Ampul Ampul 3.071
2255 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602342 1.1.7.01.04.01.001.00256 Amitriptilin/Amitriptyline Tablet/Kap/Salut 25 Mg Dus, 10 Strip @ 10 Tablet Dus 16.800

2256 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602341 1.1.7.01.04.01.001.00255 Amlodipin/Amlodipine/Amlodipine Dus, 3 Strip @ 10 Tablet Dus 2.820
Besylate/Amlodipine Besilate Tablet/Kapsul/Kaplet
10 Mg
2257 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602454 1.1.7.01.04.01.001.00368 Hidroxyl Ethyl Starch 0,06 Buah 21.780
2258 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604330 1.1.7.01.04.01.001.00489 Povidone Iodin 300 Ml Botol 23.000
2259 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604338 1.1.7.01.04.01.001.00490 Povidon Iodin Lar 100 Mg Ml 1000 Ml Botol 35.189
2260 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604339 1.1.7.01.04.01.001.00491 Povidon Iodin Lar 100 Mg/Ml 60 Ml Botol 4.699
2261 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604340 1.1.7.01.04.01.001.00492 Povidon Iodin Lar 100 Mg/Ml 30Ml Botol 3.079
2262 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604341 1.1.7.01.04.01.001.00493 Pirantel Pamoat Susp 125 Mg/5 Ml Botol 10.900
2263 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604342 1.1.7.01.04.01.001.00494 Kloramfenikol Susp 125 Mg/5 Ml Botol 5.352
2264 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604343 1.1.7.01.04.01.001.00495 Eritromisin Sir 200 Mg/5 Ml Botol 7.436
2265 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5604344 1.1.7.01.04.01.001.00496 Amoksisilin Sir Kering 125 Mg/5 Ml Botol 2.050
2266 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5621122 1.1.7.01.04.01.001.00497 Lidocaine Hydrochloride/ Lidocaine/ Lidocain/ Ampul Ampul 1.931
Lidokain injeksi 2%
2267 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602398 1.1.7.01.04.01.001.00312 Sinocare Ea-12 Uric Acid Test Strip Botol Botol 98.000
2268 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602399 1.1.7.01.04.01.001.00313 Softanol Antimicrobial Botol 500 Ml Botol @500 ml Botol 57.750
2269 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602400 1.1.7.01.04.01.001.00314 Tubercle Bacillus Syringe 1 Ml Buah 102.196
2270 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602401 1.1.7.01.04.01.001.00315 Softaskin 500 Ml Botol 56.700
2271 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602402 1.1.7.01.04.01.001.00316 Prontosan Wound Solution 350 Ml Botol 159.180
2272 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602403 1.1.7.01.04.01.001.00317 Povidone 10% 1 Liter Botol 64.515
2273 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602404 1.1.7.01.04.01.001.00318 Povidone 10% 60 Ml Botol 5.891
2274 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602405 1.1.7.01.04.01.001.00319 Pewarna Ziehl Neelsen 3x100 Ml Botol 163.600
2275 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602406 1.1.7.01.04.01.001.00320 Pewarna Mdt 3x500 Ml Botol 782.750
2276 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602407 1.1.7.01.04.01.001.00321 Kasa Hidrofil Non Steril 36x80 Cm Buah 144.000
2277 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602408 1.1.7.01.04.01.001.00322 Immersion Oil 50 Ml Botol 210.200
2278 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602409 1.1.7.01.04.01.001.00323 Fm Crepe 10 Cm X 4,55 M Buah 46.100
2279 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602410 1.1.7.01.04.01.001.00324 Fm Crepe 15 Cm X 4,55 M Buah 56.800
2280 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602411 1.1.7.01.04.01.001.00325 Antiseptik Handrub 500 Ml Buah 80.040
2281 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602412 1.1.7.01.04.01.001.00326 Alkohol 70% 1 Liter Botol 23.842

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 82


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2282 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602413 1.1.7.01.04.01.001.00327 Alkazyme Akn-000668650 Buah 801.000
2283 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602414 1.1.7.01.04.01.001.00328 Alkacide 1 Liter Botol 2.702.700
2284 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602415 1.1.7.01.04.01.001.00329 Oksitetrasiklin 1% Salep Mata Dus, 25 Tube @ 3,5 gram Dus 69.350
2285 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602416 1.1.7.01.04.01.001.00330 Obat Anti Tuberculosis Fdc Kategori Sisipan paket paket 212.338
2286 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602417 1.1.7.01.04.01.001.00331 Obat Anti Tuberculosis Fdc Kategori I paket paket 477.791
2287 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602418 1.1.7.01.04.01.001.00332 Obat Anti Tuberculosis Fdc Kategori Anak paket paket 285.339
2288 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602419 1.1.7.01.04.01.001.00333 Obat Anti Tuberculosis Fdc Kategori Ii paket paket 1.592.731
2289 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602420 1.1.7.01.04.01.001.00334 Nystatin/ Nistatin Vaginal Tablet 100.000 Iu Dus, 10 strip @ 10 tablet vaginal Dus 68.800
2290 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602421 1.1.7.01.04.01.001.00335 Nystatin/ Nistatin Tablet/Kaplet Salut Gula 500.000 Dus, 10 strip @ 10 TSG Dus 97.100
Iu
2291 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602422 1.1.7.01.04.01.001.00336 Nifedipine/ Nifedipin Tab Lepas Lambat 30 Mg Dus, 3 blister @ 10 tab Dus 118.440

2292 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602423 1.1.7.01.04.01.001.00337 Nifedipine/ Nifedipin Tab Lepas Lambat 20 Mg Dus, 3 blister @ 10 tab Dus 107.250

2293 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602424 1.1.7.01.04.01.001.00338 Nacl 0,9% / Sodium Chloride 0,9%, 500 Ml Botol plastik @ 500ml Botol 6.840
2294 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602425 1.1.7.01.04.01.001.00339 Acetyl Cysteine/ N-Asetil Sistein Dus, 10 strip @ 10 kapsul Dus 39.400
Tablet/Kaplet/Kapsul 200 Mg
2295 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602426 1.1.7.01.04.01.001.00340 Mineral Mix (Bismuth Subcitrate Tripottasium, Dus, 40 kantong/sachet @ 8 gram Dus 124.640
Copper Sulfate, Magnesium Chloride Anhydrous,
Pottasium Chloride, Zinc Acetate)

2296 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602427 1.1.7.01.04.01.001.00341 Miconazole Nitrate/ Miconazole/ Mikonazol Krim 2 Dus, 24 tube @ 10 gr Dus 94.224
%
2297 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602428 1.1.7.01.04.01.001.00342 Zinc Sulfate 20mg/5ml Botol 3.285
2298 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602429 1.1.7.01.04.01.001.00343 Zinc Sirup 10 mg Botol 6.281
2299 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602430 1.1.7.01.04.01.001.00344 Valproat Sirup 250 mg/5 ml Botol 17.789
2300 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602431 1.1.7.01.04.01.001.00345 Sukralfat 500 mg/5 ml Botol 7.338
2301 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602432 1.1.7.01.04.01.001.00346 Softaskin 500 ml Buah 54.000
2302 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602433 1.1.7.01.04.01.001.00347 Sodium Bicarbonate Injeksi 8,4% Botol 6.448
2303 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602434 1.1.7.01.04.01.001.00348 Sevofluran Cairan ih Botol 1.179.590
2304 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602435 1.1.7.01.04.01.001.00349 Ranitidin Injeksi 25 mg Botol 1.188
2305 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602436 1.1.7.01.04.01.001.00350 Propofol Injeksi 0,01 Botol 11.308
2306 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602437 1.1.7.01.04.01.001.00351 Prokaterol Cairan Inh 50 mcg Botol 5.800
2307 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602438 1.1.7.01.04.01.001.00352 Paracetamol Drops 15 ml Botol 7.646
2308 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602439 1.1.7.01.04.01.001.00353 Nutriflex Lipid Peri 1250 Botol 427.273
2309 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602440 1.1.7.01.04.01.001.00354 Norepinefrin Injeksi 1 mg Botol 25.839
2310 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602441 1.1.7.01.04.01.001.00355 Naloxon Injeksi 0,4 mg/ml Botol 72.600
2311 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602442 1.1.7.01.04.01.001.00356 Methylprednisolon Injeksi 125 mg Botol 12.217
2312 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602443 1.1.7.01.04.01.001.00357 Meropenem Injeksi 1000 mg Botol 35.660
2313 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602444 1.1.7.01.04.01.001.00358 Lopromid 300-370 mg Botol 185.675
2314 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602445 1.1.7.01.04.01.001.00359 Lohexol 180-300 mg Botol 93.896
2315 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602446 1.1.7.01.04.01.001.00360 Lipofundin 100 ml Botol 71.410
2316 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602447 1.1.7.01.04.01.001.00361 Lidokain Injeksi 0,02 Botol 1.405

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 83


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2317 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602448 1.1.7.01.04.01.001.00362 Levofloxacin 5 mg Botol 20.262
2318 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602449 1.1.7.01.04.01.001.00363 Larutan Mengandung Asam Amino combiflex peri Botol 218.270
2319 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602450 1.1.7.01.04.01.001.00364 Klorpromazin Injeksi 5 mg/ml Botol 1.851
2320 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602451 1.1.7.01.04.01.001.00365 Kalsium Gluconate Injeksi 0,1 Botol 10.351
2321 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602452 1.1.7.01.04.01.001.00366 Kalium Klorida Injeksi 25 ml Botol 3.223
2322 1.1.7.01.04.01.001 Obat Cair 5602453 1.1.7.01.04.01.001.00367 Isosorbid Dinitrat Injeksi 1 mg Botol 24.409
2323 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602609 1.1.7.01.04.01.002.00135 Antiparkinson tablet Butir 1.035
2324 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602607 1.1.7.01.04.01.002.00133 Amoxicillin 500 mg Butir 265
2325 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602583 1.1.7.01.04.01.002.00109 Trifluoperazin 5 mg Butir 331
2326 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604331 1.1.7.01.04.01.002.00199 Nifedipin Kaps 10 Mg Tablet 201
2327 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604332 1.1.7.01.04.01.002.00200 Metronidazole Tab 250 Mg Tablet 375
2328 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604333 1.1.7.01.04.01.002.00201 Klorpromazin Tab Sal 100 Mg Tablet 3.850
2329 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604334 1.1.7.01.04.01.002.00202 Kloramfenikol Kaps 250 Mg Tablet 2.163
2330 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604336 1.1.7.01.04.01.002.00203 Parasetamol Tab 500 Mg Tablet 2.400
2331 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604337 1.1.7.01.04.01.002.00204 Propiltiourasil Tab 100 Mg Tablet 440
2332 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602582 1.1.7.01.04.01.002.00108 Diazepam 5 mg Butir 114
2333 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602581 1.1.7.01.04.01.002.00107 Flufenazin Injeksi 25 mg/ml Botol 63.813
2334 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602580 1.1.7.01.04.01.002.00106 Paracetamol Infus 10 mg/ml Botol 12.389
2335 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602579 1.1.7.01.04.01.002.00105 Haloperidol 2 mg Butir 90
2336 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602578 1.1.7.01.04.01.002.00104 Haloperidol 5 mg Butir 60
2337 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602577 1.1.7.01.04.01.002.00103 Kalsium Laktat 500 mg Butir 63
2338 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602576 1.1.7.01.04.01.002.00102 Ipratropium Bromida Inhalasi 0.5 mg Butir 4.550
2339 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604345 1.1.7.01.04.01.002.00205 Siprofloksasin Tab Scored 500 Mg Tablet 260
2340 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604346 1.1.7.01.04.01.002.00206 Salbutamol Tab 4 Mg Tablet 67
2341 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604347 1.1.7.01.04.01.002.00207 Salbutamol Tab 2 Mg Tablet 51
2342 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604348 1.1.7.01.04.01.002.00208 Omeprazol Kaps 20 Mg Tablet 129
2343 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604349 1.1.7.01.04.01.002.00209 Metronidazol Tab 500 Mg Tablet 150
2344 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604350 1.1.7.01.04.01.002.00210 Loperamid Tab 2 Mg Tablet 81
2345 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604351 1.1.7.01.04.01.002.00211 Klindamisin Kaps 300 Mg Tablet 594
2346 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604352 1.1.7.01.04.01.002.00212 Ketokonazol Tab 200 Mg Tablet 260
2347 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604353 1.1.7.01.04.01.002.00213 Kaptopril Tab 25 Mg Tablet 75
2348 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604354 1.1.7.01.04.01.002.00214 Kaptopril Tab 12,5 Mg Tablet 68
2349 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604355 1.1.7.01.04.01.002.00215 Isosorbid Dinitrat Tab 5 Mg Tablet 99
2350 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604356 1.1.7.01.04.01.002.00216 Ibuprofen Tab 400 Mg Tablet 215
2351 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604357 1.1.7.01.04.01.002.00217 Ibuprofen Tab 200 Mg Tablet 155
2352 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604358 1.1.7.01.04.01.002.00218 Asiklovir Tab 400 Mg Tablet 429
2353 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604359 1.1.7.01.04.01.002.00219 Asiklovir Tab 200 Mg Tablet 376
2354 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604360 1.1.7.01.04.01.002.00220 Asam Mefenamat Kaps 500 Mg Tablet 117
2355 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604361 1.1.7.01.04.01.002.00221 Deksametason Tab 0,5 Mg Tablet 36
2356 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604362 1.1.7.01.04.01.002.00222 Diazepam Tab G5 M Buah 108
2357 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602606 1.1.7.01.04.01.002.00132 Alprazolam 0,5 mg Butir 94
2358 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602605 1.1.7.01.04.01.002.00131 Alprazolam 1 mg Butir 128
2359 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602604 1.1.7.01.04.01.002.00130 Flukonazol 150 mg Butir 21.528

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 84


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2360 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602603 1.1.7.01.04.01.002.00129 Gliseril Trinitrat 2,5 mg Butir 1.794
2361 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602602 1.1.7.01.04.01.002.00128 Azitromisin Tab 500 mg Butir 1.778
2362 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602601 1.1.7.01.04.01.002.00127 Asam Askorbat Tab 50 mg Butir 120
2363 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602600 1.1.7.01.04.01.002.00126 Codein Tab 20 mg Butir 1.494
2364 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602599 1.1.7.01.04.01.002.00125 Olanzapin 10 mg Butir 4.725
2365 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602598 1.1.7.01.04.01.002.00124 Telmisartan Tab 80 mg Butir 5.409
2366 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602597 1.1.7.01.04.01.002.00123 Simvastatin 10 mg Butir 117
2367 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602596 1.1.7.01.04.01.002.00122 Diazepam 2 mg Butir 86
2368 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602595 1.1.7.01.04.01.002.00121 Amitriptilin 25 mg Butir 168
2369 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602594 1.1.7.01.04.01.002.00120 Domperidon 10 mg Butir 96
2370 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602593 1.1.7.01.04.01.002.00119 Doksisiklin 100 mg Butir 280
2371 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602592 1.1.7.01.04.01.002.00118 Digoxin 0,25 mg Butir 104
2372 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602591 1.1.7.01.04.01.002.00117 Phenytoin Sodium 100 mg Butir 158
2373 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5604363 1.1.7.01.04.01.002.00223 Bisakodil Sup 5 Mg Buah 5.085
2374 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602575 1.1.7.01.04.01.002.00101 Levotiroksin 50 mcg Butir 771
2375 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5621106 1.1.7.01.04.01.002.00225 Mefinal 500 MG 10 Tablet Strip 19.530
2376 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5621102 1.1.7.01.04.01.002.00224 Asam mefenamat 10 Tablet Strip 4.480
2377 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602590 1.1.7.01.04.01.002.00116 Haloperidol 1.5 mg Butir 59
2378 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602589 1.1.7.01.04.01.002.00115 Haloperidol 0.5 mg Butir 55
2379 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602588 1.1.7.01.04.01.002.00114 Valsartan 160 mg Butir 1.122
2380 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602587 1.1.7.01.04.01.002.00113 Bisakodil 5 mg Butir 337
2381 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602586 1.1.7.01.04.01.002.00112 Acetyl Cysteine 200 mg Butir 394
2382 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602585 1.1.7.01.04.01.002.00111 Lorazepam 2 mg Butir 995
2383 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602584 1.1.7.01.04.01.002.00110 Klonazepam 2 mg Butir 5.271
2384 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602608 1.1.7.01.04.01.002.00134 Antasida tablet 200 mg Butir 60
2385 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602672 1.1.7.01.04.01.002.00198 Diclofenac Sodium/ Natrium Diklofenak Tablet Tablet Butir 145
/Kapsul/Kaplet Salut Enterik 50 Mg
2386 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602671 1.1.7.01.04.01.002.00197 Tiamin (Vitamin B1) Tablet/Kapsul/Kaplet 50 Mg Tablet Butir 96

2387 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602670 1.1.7.01.04.01.002.00196 Griseofulvin (Micronized) Tablet/Kapsul/Kaplet 125 Butir Butir 238
Mg
2388 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602669 1.1.7.01.04.01.002.00195 Chlorphenamine Maleate/Klorfeniramin Butir Butir 26
Tablet/Kapsul/Kaplet 4 Mg
2389 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602668 1.1.7.01.04.01.002.00194 Cetirizine Hydrochloride(Hcl) Tablet 10 Mg Butir Butir 104
2390 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602667 1.1.7.01.04.01.002.00193 Antihemoroid, Kombinasi Sup : Bismut Subgalat Biji Butir 3.642
Heksaklorofen Lidokain Seng Oksida
2391 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602666 1.1.7.01.04.01.002.00192 Pyridoxine/ Piridoksin (Vitamin B6) Tab /Kap/Kapl Butir Butir 150
10 Mg (Hcl)
2392 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602665 1.1.7.01.04.01.002.00191 Asam Askorbat (Vitamin C) Tab 50 Mg Butir Butir 120
2393 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602664 1.1.7.01.04.01.002.00190 Ranitidine Hydrochloride (Hcl)/Ranitidin Tablet Butir Butir 122
/Kapsul/Kaplet 150 Mg

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 85


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2394 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602663 1.1.7.01.04.01.002.00189 Metformin Hydrochloride/ Metformin Butir Butir 109
Tablet/Kapsul/Kaplet /Kaptab 500 Mg, Kemasan
Strip/Blister (G)
2395 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602662 1.1.7.01.04.01.002.00188 Oxytocin/ Oksitosin Inj 10 Iu /Ml Butir Butir 1.232
2396 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602661 1.1.7.01.04.01.002.00187 Efedrin/ Ephedrine Hcl Inj 50 Mg/Ml Butir Butir 8.569
2397 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602660 1.1.7.01.04.01.002.00186 Epinefrin/ Epinephrine (Adrenalin) Injeksi 0,1% Biji Butir 1.518
(I.V/S.K. /I.M)
2398 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602659 1.1.7.01.04.01.002.00185 Betahistin/Betahistine Mesilate/Betahistine Butir Butir 119
Mesylate Tablet/Kapsul/Kaplet 6 Mg
2399 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602658 1.1.7.01.04.01.002.00184 Kombinasi: Ferro Fumarat 60 Mg + As. Folat 0,4 Mg Butir Butir 409
Tablet Salut Gula (Tablet Tambah Darah)

2400 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602657 1.1.7.01.04.01.002.00183 Valproat 250 mg Butir 1.200
2401 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602656 1.1.7.01.04.01.002.00182 Thiamazole 5 mg Butir 661
2402 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602655 1.1.7.01.04.01.002.00181 Thiamazole 10 mg Butir 1.286
2403 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602654 1.1.7.01.04.01.002.00180 Tamsulosin 0,4 mg Butir 6.281
2404 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602653 1.1.7.01.04.01.002.00179 Spironolactone 25 mg Butir 226
2405 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602652 1.1.7.01.04.01.002.00178 Risperidone 2 mg Butir 287
2406 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602651 1.1.7.01.04.01.002.00177 Risperidone 1 mg Butir 240
2407 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602650 1.1.7.01.04.01.002.00176 Ranitidin 150 mg Butir 122
2408 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602649 1.1.7.01.04.01.002.00175 Quetiapine Fumarate Tab SR 200 mg Butir 15.260
2409 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602648 1.1.7.01.04.01.002.00174 Propronolol 40 mg Butir 90
2410 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602647 1.1.7.01.04.01.002.00173 Propranolol 10 mg Butir 63
2411 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602646 1.1.7.01.04.01.002.00172 Propranolol 40 mg Butir 90
2412 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602645 1.1.7.01.04.01.002.00171 Prednison 5 mg Butir 79
2413 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602644 1.1.7.01.04.01.002.00170 Ondansetron 8 mg Butir 404
2414 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602643 1.1.7.01.04.01.002.00169 Ondansetron 4 mg Butir 429
2415 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602642 1.1.7.01.04.01.002.00168 Olanzapine 5 mg Butir 3.150
2416 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602641 1.1.7.01.04.01.002.00167 Ofloxacin 400 mg Butir 709
2417 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602640 1.1.7.01.04.01.002.00166 Nistatin Vaginal Tablet 100.000 IU Butir 688
2418 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602639 1.1.7.01.04.01.002.00165 Nifedipine 30 mg Butir 3.948
2419 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602638 1.1.7.01.04.01.002.00164 Natrium Diklofenak 50 mg Butir 145
2420 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602637 1.1.7.01.04.01.002.00163 Morphine Tablet 10 mg Butir 1.674
2421 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602636 1.1.7.01.04.01.002.00162 Morphin 10 mg Butir 15.620
2422 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602635 1.1.7.01.04.01.002.00161 Metilprednisolon 4 mg Butir 148
2423 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602634 1.1.7.01.04.01.002.00160 Metildopa 250 mg Butir 1.088
2424 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602633 1.1.7.01.04.01.002.00159 Metil Prednisolon 16 mg Butir 585
2425 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602632 1.1.7.01.04.01.002.00158 Metformin 500 mg Butir 109
2426 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602631 1.1.7.01.04.01.002.00157 Loratadine 10 mg Butir 136
2427 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602630 1.1.7.01.04.01.002.00156 Lisinopril 5 mg Butir 250
2428 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602629 1.1.7.01.04.01.002.00155 Levotiroksin 100 mcg Butir 1.072
2429 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602628 1.1.7.01.04.01.002.00154 Lansoprazol 30 mg Butir 352
2430 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602627 1.1.7.01.04.01.002.00153 Kolkisin Tablet Butir 2.644

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 86


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2431 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602626 1.1.7.01.04.01.002.00152 Klopidogrel 75 mg Butir 1.568
2432 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602625 1.1.7.01.04.01.002.00151 Klobazam 10 mg Butir 916
2433 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602624 1.1.7.01.04.01.002.00150 Ketokonazole 200 mg Butir 305
2434 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602623 1.1.7.01.04.01.002.00149 Kandesartan 8 mg Butir 629
2435 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602622 1.1.7.01.04.01.002.00148 Kalium Klorida 600 mg Butir 1.842
2436 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602621 1.1.7.01.04.01.002.00147 Griseofulvin 125 mg Butir 238
2437 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602620 1.1.7.01.04.01.002.00146 Glimepiride 1 mg Butir 174
2438 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602619 1.1.7.01.04.01.002.00145 Glikuidon 30 mg Butir 1.204
2439 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602618 1.1.7.01.04.01.002.00144 Gliklazid 80 mg Butir 235
2440 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602617 1.1.7.01.04.01.002.00143 Dutasterid 0,5 mg Butir 4.935
2441 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602616 1.1.7.01.04.01.002.00142 Donepezil Tablet Dispersible 10 mg Butir 12.485
2442 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602615 1.1.7.01.04.01.002.00141 Dilteazepam 100 mg Butir 4.460
2443 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602614 1.1.7.01.04.01.002.00140 Clozapine 25 mg Butir 1.121
2444 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602613 1.1.7.01.04.01.002.00139 Bisoprolol 5 mg Butir 264
2445 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602612 1.1.7.01.04.01.002.00138 Atorvastatin 20 mg Butir 954
2446 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602611 1.1.7.01.04.01.002.00137 Asiklovir 400 mg Butir 454
2447 1.1.7.01.04.01.002 Obat Padat 5602610 1.1.7.01.04.01.002.00136 Asam Ursodeoksikolat 250 mg Butir 2.359
2448 1.1.7.01.04.01.003 Obat Gas 5604335 1.1.7.01.04.01.003.00001 Etil Klorida Semprot 100 Ml Botol 299.400
2449 1.1.7.01.04.01.004 Obat Serbuk/Tepung 5602673 1.1.7.01.04.01.004.00002 Ampisilin Serbuk Injeksi 250 mg Buah 5.100
2450 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602678 1.1.7.01.04.01.005.00020 Permethrin krim 5% Buah 11.825
2451 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602686 1.1.7.01.04.01.005.00028 Betametason Krim 0.1 % Buah 1.515
2452 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602677 1.1.7.01.04.01.005.00019 Sodium Fusidate Krim 20 mg/g Buah 4.889
2453 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602681 1.1.7.01.04.01.005.00023 Mometasone Krim 0,1 Buah 8.437
2454 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602676 1.1.7.01.04.01.005.00018 Ketokonazol Krim 0,02 Buah 2.694
2455 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602674 1.1.7.01.04.01.005.00016 Desoksimetason krim 0,25% Buah 12.075
2456 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602684 1.1.7.01.04.01.005.00026 Oksitetrasiklin 1% Salep Mata Tube Butir 2.774
2457 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602685 1.1.7.01.04.01.005.00027 Betametason/Betamethasone Valerate Krim 0,1% Tube Butir 1.515

2458 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5593097 1.1.7.01.04.01.005.00015 Cutimed Gel Uk. 15 Gr Buah 52.110
2459 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602683 1.1.7.01.04.01.005.00025 Fitomenadion Inj 2 mg/ml Buah 4.236
2460 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602679 1.1.7.01.04.01.005.00021 Gentamisin Sulfat Tetes Mata 0,3% Botol 4.885
2461 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602682 1.1.7.01.04.01.005.00024 Flusinolon Asetonid Salep 0.025% Buah 5.408
2462 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602687 1.1.7.01.04.01.005.00029 Fentanil Patch 25 mcg/ml Buah 208.639
2463 1.1.7.01.04.01.005 Obat Gel/Salep 5602680 1.1.7.01.04.01.005.00022 Gentamisin Sulfat Salep Mata 0,3% (3 mg/g) Buah 3.075
2464 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5642671 1.1.7.01.04.01.008.00208 Belanja Obat-Obatan Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 750.000
Pariwisata
2465 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5642282 1.1.7.01.04.01.008.00207 Belanja Obat-Obatan Obat-obatan DAU Tahun 177.500.000
2466 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593110 1.1.7.01.04.01.008.00114 Obat Cacing Oxfendaole Tablet (Bolus) Pot 550.000
2467 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602688 1.1.7.01.04.01.008.00123 Multivitamin Injeksi 50 ML Botol 80.500
2468 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602689 1.1.7.01.04.01.008.00124 Obat Omeproksil Dos 183.183
2469 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602691 1.1.7.01.04.01.008.00126 Analog Insulin Fast Acting Injeksi 100 IU Buah 87.000
2470 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602692 1.1.7.01.04.01.008.00127 Analog Insulin Intermediate 100 IU Buah 110.968
2471 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602693 1.1.7.01.04.01.008.00128 Analog Insulin Long Acting Injeksi 100 IU Buah 83.950

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 87


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2472 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602694 1.1.7.01.04.01.008.00129 Cutimed Siltec 10x10 cm Buah 35.460
2473 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602695 1.1.7.01.04.01.008.00130 Cutimed Sorbact Swab 7x9 cm Buah 32.800
2474 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602696 1.1.7.01.04.01.008.00131 Dabigatran Etexilate 75 mg Butir 14.800
2475 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602697 1.1.7.01.04.01.008.00132 Fenoterol Hydromide 100 mcg Buah 83.190
2476 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602698 1.1.7.01.04.01.008.00133 Finobarbital Tablet 30 mg Butir 197
2477 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602699 1.1.7.01.04.01.008.00134 Fm Crepe 7,5x4,55 m Buah 37.800
2478 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602700 1.1.7.01.04.01.008.00135 Garam Oralit Serbuk Bungkus 293
2479 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602701 1.1.7.01.04.01.008.00136 Hidroklorotiazid 25 mg Butir 178
2480 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602702 1.1.7.01.04.01.008.00137 Hidrokortison krim 2,5% Buah 2.648
2481 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602703 1.1.7.01.04.01.008.00138 Levofloxacin Tetes Mata 0,5% Buah 20.600
2482 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602704 1.1.7.01.04.01.008.00139 Metronidazole Infus 5 mg Botol 8.250
2483 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602705 1.1.7.01.04.01.008.00140 Miconazole krim 2% Buah 3.926
2484 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602706 1.1.7.01.04.01.008.00141 Nifedipine 20 mg Butir 3.575
2485 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602707 1.1.7.01.04.01.008.00142 Omeprazol Injeksi 40 mg Botol 11.868
2486 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602708 1.1.7.01.04.01.008.00143 Piridoksin 10 mg Butir 150
2487 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602709 1.1.7.01.04.01.008.00144 Poliflix 20 cm x 5 m Buah 136.300
2488 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602710 1.1.7.01.04.01.008.00145 Poligyp 7,5 cm x 2,7 m Buah 15.400
2489 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602711 1.1.7.01.04.01.008.00146 Poligyp 10 cm x 2,7 m Buah 22.100
2490 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602712 1.1.7.01.04.01.008.00147 Poligyp 15 cm x 2,7 m Bulan 28.900
2491 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602713 1.1.7.01.04.01.008.00148 Polikasa 64 Buah 333.400
2492 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602714 1.1.7.01.04.01.008.00149 Poliwash 500 ml Buah 58.300
2493 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602715 1.1.7.01.04.01.008.00150 Pramipeksol 0.375 mg Butir 8.300
2494 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602716 1.1.7.01.04.01.008.00151 Rifampicin 600 mg Butir 1.227
2495 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602717 1.1.7.01.04.01.008.00152 Sianokobalamin (Vitamin B12) 50 mcg Butir 51
2496 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602718 1.1.7.01.04.01.008.00153 Transofix Fluid AKN-000681804 Buah 3.400
2497 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602719 1.1.7.01.04.01.008.00154 Uniflex 7,5x4,5 cm Buah 20.300
2498 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602720 1.1.7.01.04.01.008.00155 Uniflex 10x4,5 cm Buah 24.800
2499 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602721 1.1.7.01.04.01.008.00156 Uniflex 15x4,5 cm Buah 33.700
2500 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602722 1.1.7.01.04.01.008.00157 Visum Et Rapertum Hidup Orang/Kali 75.000
2501 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602723 1.1.7.01.04.01.008.00158 Vitamin+Atp (Tonikum) 50 ML Botol 165.000
2502 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602725 1.1.7.01.04.01.008.00160 Obat Anti Biotik La 50 ML Botol 97.750
2503 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602726 1.1.7.01.04.01.008.00161 Multivitamin Injeksi 50 ML Botol 92.000
2504 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602727 1.1.7.01.04.01.008.00162 Spoit Europlex 20 ML Buah 184.000
2505 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602728 1.1.7.01.04.01.008.00163 Spoit Bahan Mika (10 ML) Buah 172.500
2506 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602729 1.1.7.01.04.01.008.00164 Vitamin K Ampul (1-2 ML) Ampul 11.500
2507 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602730 1.1.7.01.04.01.008.00165 Antingen Brucella RBT 300 ds Botol 575.000
2508 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602731 1.1.7.01.04.01.008.00166 Tabung Venoject 10 ML isi 100 Pak 287.500
2509 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602732 1.1.7.01.04.01.008.00167 Jarum Venoject Bd isi 100 Dos 287.500
2510 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602733 1.1.7.01.04.01.008.00168 Holder Bahan Plastik Buah 8.050
2511 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602734 1.1.7.01.04.01.008.00169 Anti Bloat 100 ML Botol 74.750
2512 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602735 1.1.7.01.04.01.008.00170 Invomes Saper 50 ML Botol 575.000
2513 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602736 1.1.7.01.04.01.008.00171 Intermectin 50 ML Botol 258.750
2514 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602737 1.1.7.01.04.01.008.00172 Wormectin 20 ML Botol 51.750

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 88


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2515 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602738 1.1.7.01.04.01.008.00173 Vetadryl 50 ML Botol 40.250
2516 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602739 1.1.7.01.04.01.008.00174 Vetadryl 100 ML Botol 69.000
2517 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602740 1.1.7.01.04.01.008.00175 Davenix 50 ML Botol 460.000
2518 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602741 1.1.7.01.04.01.008.00176 Fluconix-250 50 ML Botol 276.000
2519 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602742 1.1.7.01.04.01.008.00177 Fluconix-340 50 ML Botol 316.250
2520 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602743 1.1.7.01.04.01.008.00178 Intramox-150 100 ML Botol 258.750
2521 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602744 1.1.7.01.04.01.008.00179 Tryponil 2,36 gram Sachet 126.500
2522 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602745 1.1.7.01.04.01.008.00180 Penestrep-400 100 ML Botol 184.000
2523 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602747 1.1.7.01.04.01.008.00182 Septivel 100 dos Botol 287.500
2524 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602748 1.1.7.01.04.01.008.00183 Phenyliject 100 ML Botol 172.500
2525 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602749 1.1.7.01.04.01.008.00184 Povidone Lodine 300 ML Botol 46.000
2526 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602750 1.1.7.01.04.01.008.00185 Povidone Lodine 1 Liter Botol 143.750
2527 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602751 1.1.7.01.04.01.008.00186 Plastik Sheath Imv 50 batang Botol 97.750
2528 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602752 1.1.7.01.04.01.008.00187 Vitamin + Atp 50 ML Botol 92.000
2529 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602755 1.1.7.01.04.01.008.00190 Obat Asamefenamat Dos 50.000
2530 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602756 1.1.7.01.04.01.008.00191 Obat Cefadroxil Dos 210.000
2531 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602757 1.1.7.01.04.01.008.00192 Obat Ctm Dos 70.000
2532 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602759 1.1.7.01.04.01.008.00194 Spoit Aeroplex 10 ML Buah 200.000
2533 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602761 1.1.7.01.04.01.008.00196 Jarum Aeroplex 1.8 IM Lusin 200.000
2534 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602764 1.1.7.01.04.01.008.00199 Vitamin B Complex 50 ML Botol 37.500
2535 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602765 1.1.7.01.04.01.008.00200 Obat Obh Dos 70.000
2536 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602766 1.1.7.01.04.01.008.00201 Obat Ofloxacin Dos 15.000
2537 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602767 1.1.7.01.04.01.008.00202 Obat Oxitetracyclin Dos 8.100
2538 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602768 1.1.7.01.04.01.008.00203 Obat Paracetamol Dos 109.000
2539 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602769 1.1.7.01.04.01.008.00204 Obat Zentri Dos 114.250
2540 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5602770 1.1.7.01.04.01.008.00205 Obat Omeprasole Dos 353.000
2541 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5621123 1.1.7.01.04.01.008.00206 Test Kehamilan Buah Buah 3.300
2542 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593118 1.1.7.01.04.01.008.00122 Vitamin Ikan Bubuk Per Bungkus 1.725.000
2543 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593117 1.1.7.01.04.01.008.00121 Vitamin B Complex Uk. 50 Ml Botol 37.500
2544 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593116 1.1.7.01.04.01.008.00120 Vitamin + Atp Uk. 50 Ml Botol 92.000
2545 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593115 1.1.7.01.04.01.008.00119 Vetadryl Uk. 50 Ml Botol 40.250
2546 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593114 1.1.7.01.04.01.008.00118 Senter Pemadam Senter Jumbo 15 Watt Buah 203.370
2547 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593113 1.1.7.01.04.01.008.00117 Povidone Lodine Uk. 300 Ml Botol 46.000
2548 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593112 1.1.7.01.04.01.008.00116 Obat Luka Spray Cair Botol 350.000
2549 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593111 1.1.7.01.04.01.008.00115 Obat Cacing Hati Injeksi 50 Ml Botol 450.000
2550 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593109 1.1.7.01.04.01.008.00113 Nikardipin Injeksi 1 Mg Botol 24.000
2551 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593108 1.1.7.01.04.01.008.00112 Multivitamin Injeksi Uk. 50 Ml Botol 92.000
2552 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593107 1.1.7.01.04.01.008.00111 Jarum Suntik 18G X 1"/1/2" Lusin 172.500
2553 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593106 1.1.7.01.04.01.008.00110 Intramox-150 Botol 258.750
2554 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593105 1.1.7.01.04.01.008.00109 Gusamex Spray 13 Ox Kaleng 230.000
2555 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593104 1.1.7.01.04.01.008.00108 Biaya Obat Puskesmas Bulan 3.000.000
2556 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593103 1.1.7.01.04.01.008.00107 Antigen Brucella (Rtb) Uk. @ 300 Dosis Botol 550.000
2557 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593102 1.1.7.01.04.01.008.00106 Anti Scabies 50 Ml (Cair) Botol 625.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 89


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2558 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593101 1.1.7.01.04.01.008.00105 Anti Diare Uk. 50 Ml Botol 97.750
2559 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593100 1.1.7.01.04.01.008.00104 Anti Biotik La Uk. 50 Ml Botol 160.000
2560 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593099 1.1.7.01.04.01.008.00103 Anthravel Uk. 200 Dos Botol 287.500
2561 1.1.7.01.04.01.008 Obat Lainnya 5593098 1.1.7.01.04.01.008.00102 Analgesik, Antipiretik Dan Antispasmodik Uk. 50 Ml Botol 69.000
2562 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627449 1.1.7.01.04.02.001.00030 Desinfectan Uk. 1 Liter Liter 121.000
2563 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627475 1.1.7.01.04.02.001.00055 Medical Latex Examination Gloves Isi 50 Dos 200.000
2564 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627476 1.1.7.01.04.02.001.00056 Antigen Brucella (Rtb) Uk @ 300 dosis Botol 405.000
2565 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627477 1.1.7.01.04.02.001.00057 Kapas Uk. 1 Kg Kg 176.600
2566 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627478 1.1.7.01.04.02.001.00058 Prostaglandin Pg 2 Alfa Uk. 10 ML Botol 355.500
2567 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627479 1.1.7.01.04.02.001.00059 Tympanol Uk. 100 ML Botol 131.250
2568 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5593120 1.1.7.01.04.02.001.00009 Infusion Set Anak Pcs Pcs 5.000
2569 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5602771 1.1.7.01.04.02.001.00010 Contour Plus Blood Glucose Test Strips, 2X25''''S Botol Botol 230.579

2570 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5602772 1.1.7.01.04.02.001.00011 Alcohol Swab Box Box 33.600
2571 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5602773 1.1.7.01.04.02.001.00012 Septalkan Alkohol AKS-004697647 Botol 166.016
2572 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5602774 1.1.7.01.04.02.001.00013 Disposable Umbilical Cord Clamps (Penjepit Tali Pcs Unit 1.665
Pusat)
2573 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5602775 1.1.7.01.04.02.001.00014 Kasa Hidrofile 16 Cm X 16 Cm Box Box 4.025
2574 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5593119 1.1.7.01.04.02.001.00008 Bahan Cair Botol 147.200
2575 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627437 1.1.7.01.04.02.001.00018 Pinset Uk. 18 mL Unit 52.000
2576 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5604321 1.1.7.01.04.02.001.00016 Test Antigen Test Antigen Orang 175.000
2577 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627438 1.1.7.01.04.02.001.00019 Spoit Disposible Uk. 5 mL Dos 240.000
2578 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627439 1.1.7.01.04.02.001.00020 Spoit Disposible Uk. 10 mL Dos 300.000
2579 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627440 1.1.7.01.04.02.001.00021 Larutan Injeksi Ca, P, Mg Uk. 100 mL Botol 124.250
2580 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627441 1.1.7.01.04.02.001.00022 Obat Cacing ALBENDAZOLE, 42 BOLUS Pot 605.000
2581 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627442 1.1.7.01.04.02.001.00023 Vitamin K Isi 10 Ampul (1-2 ML) Vial 185.250
2582 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627443 1.1.7.01.04.02.001.00024 Hormon Oksitosin Uk. 50 mL Botol 110.754
2583 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627444 1.1.7.01.04.02.001.00025 Obat Parasit Darah Uk. 2,36 gram Sachet 174.000
2584 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627445 1.1.7.01.04.02.001.00026 Analgesik, Antipiretik Dan Antispasmodik Uk.50 mL Botol 100.000
2585 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627446 1.1.7.01.04.02.001.00027 Analgesik, Antipiretik Dan Antispasmodik Uk. 100 mL Botol 140.500
2586 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627447 1.1.7.01.04.02.001.00028 Vaksin Anthrax Uk. 200 DOSIS Botol 364.200
2587 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627448 1.1.7.01.04.02.001.00029 Anti Radang Uk. 50 mL Botol 216.250
2588 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627474 1.1.7.01.04.02.001.00054 Spoit Disposible 100 Pcs @3 ML Dos 185.000
2589 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627473 1.1.7.01.04.02.001.00053 Anestesi Uk. 50 ML Botol 692.250
2590 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627472 1.1.7.01.04.02.001.00052 Vitamin B Complex Uk. 50 ML Botol 50.000
2591 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627471 1.1.7.01.04.02.001.00051 Tissue Uk. 900 Gram Pak 27.000
2592 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627470 1.1.7.01.04.02.001.00050 Masker Uk. 50 Lembar Dos 153.000
2593 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627469 1.1.7.01.04.02.001.00049 Holder 1 PACK, 10 BUAH Pak 207.540
2594 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627467 1.1.7.01.04.02.001.00048 Alkohol 70% Uk. 1 L Liter 127.000
2595 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627466 1.1.7.01.04.02.001.00047 Povidone 10% Uk. 1 L Liter 103.000
2596 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627465 1.1.7.01.04.02.001.00046 Obat Anti Biotik La OXYTETRACYCLINE LONG ACTING INJEKSI 50 ML Botol 170.000
2597 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627464 1.1.7.01.04.02.001.00045 Anti Biotik La AMOXYCILLIN LONG ACTING 100 ML Botol 333.000
2598 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627463 1.1.7.01.04.02.001.00044 Anti Diare Uk. 50 ML Botol 176.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 90


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2599 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627462 1.1.7.01.04.02.001.00043 Anti Scabies Uk. 50 ML (Cair) Botol 624.000
2600 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627461 1.1.7.01.04.02.001.00042 Anti Histamin DIPHENHYDRAMINE HCL BOTOL 50 ML Botol 65.000
2601 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627460 1.1.7.01.04.02.001.00041 Analgesik, Antipiretik Dan Antispasmodik Uk. 50 ML Botol 100.000
2602 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627459 1.1.7.01.04.02.001.00040 Obat Luka Spray 13 0Z Kaleng 361.500
2603 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627458 1.1.7.01.04.02.001.00039 Vaksim Anthrax 200 DOSIS Botol 364.200
2604 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627457 1.1.7.01.04.02.001.00038 Vit + Atp VIT + ATP Botol 140.250
2605 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627456 1.1.7.01.04.02.001.00037 Multivitamin Injeksi Uk. 100 ML Botol 110.500
2606 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627455 1.1.7.01.04.02.001.00036 Jarum Venoject Bd Isi 100 Dos 185.000
2607 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627454 1.1.7.01.04.02.001.00035 Tabung Venoject Uk. 5 ML Vaculab EDTA Pak 498.000
2608 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627453 1.1.7.01.04.02.001.00034 Vitamin A,D,E Uk. 100 mL Botol 255.500
2609 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627452 1.1.7.01.04.02.001.00033 Multivitamin Injeksi Uk. 50 ML Botol 110.500
2610 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627451 1.1.7.01.04.02.001.00032 Multivitamin Injeksi Uk. 100 ML Botol 187.000
2611 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5627450 1.1.7.01.04.02.001.00031 Obat Cacing Hati Injeksi Uk. 50 ML Botol 695.000
2612 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5642082 1.1.7.01.04.02.001.00060 BMHP Gula Darah Dak Bidang Kesehatan Paket 31.714.800
2613 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5642083 1.1.7.01.04.02.001.00061 Pengadaan Obat-Obatan Dak Bidang Kesehatan Paket 3.895.959.000
2614 1.1.7.01.04.02.001 Obat-Obatan Lainnya 5642429 1.1.7.01.04.02.001.00062 Pengadaan BMHP DAK Bidang Kesehatan Paket 1.305.133.000
2615 1.1.7.01.05.01.004 Peralatan Dan Mesin 5654402 1.1.7.01.05.01.004.00001 Mesing Pemotong Rumput Dorong Menggunakan mesin 4tak, 10 step ketinggian, pisau Unit 4.348.500
pemotong lurus berukuran 18 inci, menghasilakn
lebar pemotongan 460mm
2616 1.1.7.01.05.01.005 Jalan, Irigasi, Dan Jaringan 5641112 1.1.7.01.05.01.005.00008 Pembangunan Irigasi Air Tanah Dalam DAK Fisik Penugasan Unit 150.000.000
2617 1.1.7.01.05.01.008 Barang Persediaan 5603820 1.1.7.01.05.01.008.00001 Tali Bendera Diameter 10 mm, bahan serat meter 13.000
2618 1.1.7.01.05.02.001 Persediaan Untuk 5604320 1.1.7.01.05.02.001.00001 Pengadaan Kit Siap Nikah Dak Fisik Subbidang Keluarga Berencana Set 14.250.000
Dijual/Diserahkan Lainnya
2619 1.1.7.01.05.02.001 Persediaan Untuk 5604322 1.1.7.01.05.02.001.00002 Pengadaan Bkb Kit Stunting Dak Fisik Subbidang Keluarga Berencana Set 17.000.000
Dijual/Diserahkan Lainnya
2620 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5641761 1.1.7.01.07.01.001.00214 Biaya Konsumsi (Makan) ~ Kegiatan Penunjang DAK DAK Bidang Perumahan Permukiman Paket 2.310.000

2621 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5642672 1.1.7.01.07.01.001.00215 Biaya Makan Minum Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 2.350.000
Pariwisata
2622 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5634784 1.1.7.01.07.01.001.00213 Gula Pasir Kg 17.100
2623 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593133 1.1.7.01.07.01.001.00079 Mie Instan Merk Indo Mie Dos 105.400
2624 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593135 1.1.7.01.07.01.001.00081 Sawi Bunga Sayur-Sayuran Kg 14.300
2625 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593136 1.1.7.01.07.01.001.00082 Sosis Sapi Isi 24`S Per Bungkus 44.500
2626 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593137 1.1.7.01.07.01.001.00083 Terong Sayur-Sayuran Kg 14.300
2627 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593138 1.1.7.01.07.01.001.00084 Tomat Sayur-Sayuran Kg 14.300
2628 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593131 1.1.7.01.07.01.001.00077 Lombok Besar Sayur-Sayuran Kg 50.700
2629 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593132 1.1.7.01.07.01.001.00078 Lombok Besar Keriting Sayur-Sayuran Kg 53.300
2630 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593134 1.1.7.01.07.01.001.00080 Sambal Uk. 600 Ml Buah 25.400
2631 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599740 1.1.7.01.07.01.001.00185 Kelor Sayur Ikat 3.000
2632 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599739 1.1.7.01.07.01.001.00184 Pisang Buah Buah 15.000
2633 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599738 1.1.7.01.07.01.001.00183 Garam Kasar 500 gr Bungkus 3.200
2634 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599736 1.1.7.01.07.01.001.00181 Kecap 600 ml Buah 25.400
2635 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599735 1.1.7.01.07.01.001.00180 Kecap 275 ml Buah 22.900

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 91


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2636 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5602789 1.1.7.01.07.01.001.00212 Kopi Bubuk 20 Sachet Bungkus 25.400
2637 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599733 1.1.7.01.07.01.001.00178 Kentang Sayur-sayuran Kg 20.800
2638 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599752 1.1.7.01.07.01.001.00197 Ikan Bandeng Besar ekor 44.500
2639 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5602783 1.1.7.01.07.01.001.00206 Minyak Goreng Biasa Liter 17.400
2640 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5602778 1.1.7.01.07.01.001.00201 Beras Kg 11.400
2641 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5602777 1.1.7.01.07.01.001.00200 Beras Kg 12.700
2642 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599751 1.1.7.01.07.01.001.00196 Ikan Bandeng Sedang ekor 31.800
2643 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599750 1.1.7.01.07.01.001.00195 Beras Kg 20.300
2644 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599746 1.1.7.01.07.01.001.00191 Sambal 600 ml Buah 25.400
2645 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599745 1.1.7.01.07.01.001.00190 Sawi Bunga Sayur-sayuran Kg 14.300
2646 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599744 1.1.7.01.07.01.001.00189 Sosis Sapi Isi 24`s Bungkus 44.500
2647 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599162 1.1.7.01.07.01.001.00090 Kacang Panjang Sayur-sayuran Kg 20.800
2648 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599164 1.1.7.01.07.01.001.00092 Beras Kg 33.000
2649 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599165 1.1.7.01.07.01.001.00093 Beras Kg 19.100
2650 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5599743 1.1.7.01.07.01.001.00188 Susu Kental manis Kaleng 11.800
2651 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593122 1.1.7.01.07.01.001.00068 Bawang Putih Sayur-Sayuran Kg 33.800
2652 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593123 1.1.7.01.07.01.001.00069 Bayam Sayur-Sayuran Kg 11.700
2653 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593124 1.1.7.01.07.01.001.00070 Garam Halus 500 Gr Per Bungkus 5.700
2654 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593125 1.1.7.01.07.01.001.00071 Ikan Bandeng Uk. Sedang Ekor 31.800
2655 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593126 1.1.7.01.07.01.001.00072 Ikan Bandeng Uk. Besar Ekor 44.500
2656 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593127 1.1.7.01.07.01.001.00073 Kacang Panjang Sayur-Sayuran Kg 20.800
2657 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593121 1.1.7.01.07.01.001.00067 Bawang Merah Sayur-Sayuran Kg 27.300
2658 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593128 1.1.7.01.07.01.001.00074 Kecap Uk. 600 Ml Buah 25.400
2659 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593129 1.1.7.01.07.01.001.00075 Kentang Sayur-Sayuran Kg 20.800
2660 1.1.7.01.07.01.001 Makanan/Sembako 5593130 1.1.7.01.07.01.001.00076 Kopi Bubuk Uk.380 Gr Per Bungkus 24.100
2661 1.1.7.01.07.01.002 Minuman 5593139 1.1.7.01.07.01.002.00002 Isi Ulang Air Galon Air Minum 19 Liter Galon 20.000
2662 1.1.7.01.07.01.002 Minuman 5602793 1.1.7.01.07.01.002.00003 Isi Ulang Air Galon Air Minum 19 Ltr Galon 20.000
2663 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5593141 1.1.7.01.07.02.001.00022 Pakan Konsentrat Ayam Petelur (Grower) Pakan Kg 6.000
2664 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602811 1.1.7.01.07.02.001.00040 Hijauan Makanan Ternak (Rumput Gajah) Rumput Gajah tercacah Kg 800
2665 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602810 1.1.7.01.07.02.001.00039 Pakan Ternak Rumput Gajah Rumput gajah tercacah Kilogram 800
2666 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602809 1.1.7.01.07.02.001.00038 Saponin Glikosida terdiri dari gugus gula yang berikatan Kg 46.000
dengan aglikon atau sapogenin
2667 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602808 1.1.7.01.07.02.001.00037 Silase Pakan Ternak Fermentasi Kg 8.000
2668 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602803 1.1.7.01.07.02.001.00032 Pakan Olahan Silase Pakan Olahan Fermentase bahan dasar hijauan Kg 8.500
rumput gajah/ pucuk tebu/ jerami jagung + Dedak +
Em4 dan bahan2 lainnya
2669 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602802 1.1.7.01.07.02.001.00031 Pakan/Konsentrat Ayam Pedaging Makanan Ayam Pedaging Kg 9.600
2670 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602794 1.1.7.01.07.02.001.00023 Tongkol Jagung Pakan Kg 6.000
2671 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602807 1.1.7.01.07.02.001.00036 Makanan Ikan (Pellet) Kg 15.200
2672 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602795 1.1.7.01.07.02.001.00024 Pakan Udang Jenis T7 84 Kg 28.750
2673 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5621118 1.1.7.01.07.02.001.00041 Pakan Ayam Petelur Pakan Ayam Petelur Kg 10.000
2674 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602804 1.1.7.01.07.02.001.00033 Makanan Tambahan Untuk Kepiting Kaleng 270.300
2675 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602796 1.1.7.01.07.02.001.00025 Pakan Ikan Jenis T7 83 Kg 11.845

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 92


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2676 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602797 1.1.7.01.07.02.001.00026 Molases Pakan Kg 6.000
2677 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602798 1.1.7.01.07.02.001.00027 Pucuk Tebu Pakan Kg 6.600
2678 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602801 1.1.7.01.07.02.001.00030 Pakan Konsentrat Ayam Petelur Pakan Kg 18.000
2679 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602799 1.1.7.01.07.02.001.00028 Jerami Jagung Pakan Kg 3.600
2680 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5593140 1.1.7.01.07.02.001.00021 Dedak Halus Pakan Kg 4.800
2681 1.1.7.01.07.02.001 Pakan Hewan 5602800 1.1.7.01.07.02.001.00029 Pakan Konsentrat Ayam Petelur (Layer) Pakan Kg 14.400
2682 1.1.7.01.07.02.002 Pakan Ikan 5602815 1.1.7.01.07.02.002.00010 Pakan Ikan Nila T78-3 Protein 25% Kilogram 21.250
2683 1.1.7.01.07.02.002 Pakan Ikan 5602817 1.1.7.01.07.02.002.00012 Pakan Ikan Lele T78-3 Protein 30% Kilogram 23.125
2684 1.1.7.01.07.02.002 Pakan Ikan 5602812 1.1.7.01.07.02.002.00007 Pakan Udang Vannamei T78-4 Protein 30% Kilogram 21.250
2685 1.1.7.01.07.02.002 Pakan Ikan 5602813 1.1.7.01.07.02.002.00008 Pupuk Tambak Organik Penyubur Zak 189.980
2686 1.1.7.01.07.02.002 Pakan Ikan 5602814 1.1.7.01.07.02.002.00009 Pakan Ikan Bandeng T78-3 Protein 25% Kilogram 21.250
2687 1.1.7.01.07.02.002 Pakan Ikan 5602816 1.1.7.01.07.02.002.00011 Pakan Udang Windu T78-4 Protein 30% Kilogram 21.250
2688 1.1.7.01.08.01.001 Hewan/Ternak 5621103 1.1.7.01.08.01.001.00001 Sapi Indukan Ras Bali, minimal 2 tahun, maksimal 8 tahun atau Ekor 12.500.000
minimal sudah beranak 1 kali
2689 1.1.7.01.08.03.003 Perikanan 5654148 1.1.7.01.08.03.003.00002 Geomembrane Densitas Minimum 0,900 g/cm3 – Maksimum 0,940 M2 10.900
g/cm3 Kandungan Karbon Hitam 2 – 3% Warna hitam
pada kedua sisi Tebal Minimal 0.25 mm Lebar
Bentang Minimal 4.4 m
2690 1.1.7.01.08.03.003 Perikanan 5655198 1.1.7.01.08.03.003.00005 Fishfinder 360 Plus 1. Tampilan gambar sebesar 6 inchi. FF 350 Plus, Set 7.500.000
2.Water scans FF 350 Plus dengan daya 300 watt, 3.
built-in ClearV scanning sonar.
2691 1.1.7.01.08.03.003 Perikanan 5654769 1.1.7.01.08.03.003.00004 Kolam Terpal Budidaya Fullset Diameter 5m Terpal semi karet Diameter 5m tinggi 120cm - Besi Set 4.570.000
weirmesh M6 diameter 5m tinggi 105cm sudah dicat
anti karat - Karpet proteksi bonet dengan tinggi 1m -
Pipa central drain 2 inch - pipa filter drain 2 inch -
Baut U pengait rangka - Kabel ties pengait karpet
bonet - Tali tambang pengait terpal

2692 1.1.7.01.08.03.003 Perikanan 5654327 1.1.7.01.08.03.003.00003 Kolam Terpal Budidaya Fullset 1. Tarpaulin (Terpal Karet) bentuk bundar dengan Set 1.650.000
diameter 2 meter Merk, 2. Karet Protector terpal
dengan ketebalan 1 mm, Tinggi 70cm, 3. Pipa paralon
ukuran 2 dim digunakan untuk drainase, 4. Wire
Mess untuk rangka dengan ukuran 6 mm, 5. FIlter
drain 2 dim, 6. Baut Mur dan Kabel Ties.

2693 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623525 1.1.7.02.01.04.003.00039 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 9 Meter Single Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 2.678.000
Lainnya
2694 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623505 1.1.7.02.01.04.003.00019 Daun Rambu Alumunium Uk. 2 Mm Dengan Reflektif Sheeting M2 943.480
Lainnya
2695 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623506 1.1.7.02.01.04.003.00020 Daun Rambu Reflective Sheeting Tebal 1,8 Mm M2 1.090.358
Lainnya
2696 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623507 1.1.7.02.01.04.003.00021 Daun Rppj Uk. 120 X 180 M Dengan Reflektif Sheeting Tebal 2 Lembar 2.616.715
Lainnya Mm

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 93


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2697 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623508 1.1.7.02.01.04.003.00022 Daun Rppj Uk. 120 X 240 M Dengan Reflektif Sheeting Tebal 2 Lembar 943.480
Lainnya Mm
2698 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623509 1.1.7.02.01.04.003.00023 Tiang Lampu Lurus Galvanis Octagonal Batang 2.592.510
Lainnya
2699 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623510 1.1.7.02.01.04.003.00024 Tiang Lampu Overhead/lengkung Buah 4.929.168
Lainnya
2700 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623511 1.1.7.02.01.04.003.00025 Tiang Lampu Lurus Unit 3.864.045
Lainnya
2701 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623512 1.1.7.02.01.04.003.00026 Tiang Lampu Cabang Biasa Uk. 1 - 5 Meter Unit 1.278.745
Lainnya
2702 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623513 1.1.7.02.01.04.003.00027 Tiang Lampu Cabang Biasa Uk. 1 - 7 Meter Unit 1.732.666
Lainnya
2703 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623514 1.1.7.02.01.04.003.00028 Tiang Lampu Cabang Biasa Uk. 1 - 9 Meter Unit 2.282.583
Lainnya
2704 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623515 1.1.7.02.01.04.003.00029 Tiang Lampu Cabang Biasa Uk. 2 - 7 Meter Unit 1.864.918
Lainnya
2705 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623516 1.1.7.02.01.04.003.00030 Tiang Lampu Cabang Biasa Uk. 2 - 9 Meter Unit 2.638.963
Lainnya
2706 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623517 1.1.7.02.01.04.003.00031 Tiang Lampu Cabang Biasa Uk. 4 - 9 Meter Unit 2.877.202
Lainnya
2707 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623518 1.1.7.02.01.04.003.00032 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 12 Meter Double Ornamen Hot Dipped Batang 5.098.500
Lainnya Galvanized
2708 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623519 1.1.7.02.01.04.003.00033 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 12 Meter Single Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 4.532.000
Lainnya
2709 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623520 1.1.7.02.01.04.003.00034 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 5 Meter Double Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 2.575.000
Lainnya
2710 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623521 1.1.7.02.01.04.003.00035 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 5 Meter Single Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 2.389.600
Lainnya
2711 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623522 1.1.7.02.01.04.003.00036 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 7 Meter Double Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 2.884.000
Lainnya
2712 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623523 1.1.7.02.01.04.003.00037 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 7 Meter Single Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 2.343.250
Lainnya
2713 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623524 1.1.7.02.01.04.003.00038 Tiang Lampu Oktagonal Uk. 9 Meter Double Ornamen Hot Dipped Galvanized Unit 3.244.500
Lainnya
2714 1.1.7.02.01.04.003 Komponen Rambu-Rambu 5623526 1.1.7.02.01.04.003.00040 Tiang Penyangga Besi Struktur Pengendali Batang 755.608
Lainnya
2715 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623537 1.1.7.02.02.03.004.00029 Pipa Gip Dia. 200 Mm Meter 2.678.000
2716 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623539 1.1.7.02.02.03.004.00031 Pipa Hitam Dia. 1,5 Inch X 6 Meter Medium A Batang 327.025
2717 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623538 1.1.7.02.02.03.004.00030 Pipa Gip Dia. 250 Mm Meter 3.811.000
2718 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623536 1.1.7.02.02.03.004.00028 Pipa Galvanis Dia. 4 Inch X 6 Meter Medium A Batang 1.766.038
2719 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623535 1.1.7.02.02.03.004.00027 Pipa Galvanis Dia. 3/4 Inch X 6 Meter Medium A Batang 206.515
2720 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623534 1.1.7.02.02.03.004.00026 Pipa Galvanis Dia. 3 Inch X 6 Meter Medium A Batang 1.766.038
2721 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623533 1.1.7.02.02.03.004.00025 Pipa Galvanis Dia. 2,5 Inch X 6 Meter Medium A Batang 588.645

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 94


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2722 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623532 1.1.7.02.02.03.004.00024 Pipa Galvanis Dia. 2 Inch X 6 Meter Medium A Batang 588.645
2723 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623531 1.1.7.02.02.03.004.00023 Pipa Galvanis Dia. 1,5 Inch X 6 Meter Medium A Batang 682.581
2724 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623530 1.1.7.02.02.03.004.00022 Pipa Galvanis Dia. 1 Inch X 6 Meter Medium A Batang 398.404
2725 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623529 1.1.7.02.02.03.004.00021 Pipa Galvanis Dia. 0,5 Inch X 6 Meter Medium A Batang 166.757
2726 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623528 1.1.7.02.02.03.004.00020 Besi Bulat Uk. 1,25 Inch Batang 682.581
2727 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5623527 1.1.7.02.02.03.004.00019 Besi Bulat Uk. 1 Inch Batang 398.404
2728 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5602818 1.1.7.02.02.03.004.00015 Pipa Besi Gip Pht Dia 2 Inch - 6 M Batang 1.040.600
2729 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5602819 1.1.7.02.02.03.004.00016 Pipa Galvanis Ø 3`` A Batang 1.270.000
2730 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5602820 1.1.7.02.02.03.004.00017 Pipa Gip Ø 1`` A Batang 241.300
2731 1.1.7.02.02.03.004 Pipa Baja Lapis Seng (Gip) 5602821 1.1.7.02.02.03.004.00018 Pipa Besi Gip Pht Dia 2 1/2 Inch - 6 M Batang 1.336.700
2732 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602822 1.1.7.02.02.06.001.00032 Pipa Pvc Ø 2`` Batang 99.700
2733 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623544 1.1.7.02.02.06.001.00051 Pipa Pvc Aw Uk. 2 Inch X 6 M Batang 91.567
2734 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623545 1.1.7.02.02.06.001.00052 Pipa Pvc Aw Uk. 2,5 Inch X 6 M Batang 149.865
2735 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623546 1.1.7.02.02.06.001.00053 Pipa Pvc Aw Uk. 3 Inch X 6 M Batang 189.726
2736 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623547 1.1.7.02.02.06.001.00054 Pipa Pvc Aw Uk. 3/4 Inch X 6 M Batang 32.754
2737 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623548 1.1.7.02.02.06.001.00055 Pipa Pvc Aw Uk. 4 Inch X 4 M Batang 199.923
2738 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623549 1.1.7.02.02.06.001.00056 Pipa Pvc Aw Uk. 4 Inch X 6 M Batang 359.779
2739 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623550 1.1.7.02.02.06.001.00057 Pipa Pvc Aw Uk. 6 Inch X 4 M Batang 845.630
2740 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623551 1.1.7.02.02.06.001.00058 Pipa Pvc Aw Uk. 8 Inch X 4 M Batang 1.311.293
2741 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623552 1.1.7.02.02.06.001.00059 Pipa Pvc D Uk. 2 Inch X 4 M Batang 152.955
2742 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623553 1.1.7.02.02.06.001.00060 Pipa Pvc D Uk. 3 Inch X 4 M Batang 278.100
2743 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623554 1.1.7.02.02.06.001.00061 Pipa Pvc D Uk. 4 Inch X 4 M Batang 421.270
2744 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5593142 1.1.7.02.02.06.001.00030 Pipa Paralon Pvc (SII) Uk. Ø 1/2`` - 4 M Batang 36.000
2745 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5593143 1.1.7.02.02.06.001.00031 Pipa Paralon Pvc (SII) Uk. Ø 2 1/2`` - 4 M Batang 188.700
2746 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602836 1.1.7.02.02.06.001.00046 Pipa Pvc Ø 5`` Batang 538.700
2747 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602835 1.1.7.02.02.06.001.00045 Pipa Pvc Ø 6`` Batang 755.700
2748 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623543 1.1.7.02.02.06.001.00050 Pipa Pvc Aw Uk. 12 Inch X 4 M Batang 1.927.130
2749 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623542 1.1.7.02.02.06.001.00049 Pipa Pvc Aw Uk. 1,5 Inch X 6 M Batang 98.159
2750 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623541 1.1.7.02.02.06.001.00048 Pipa Pvc Aw Uk. 1 Inch X 6 M Batang 52.324
2751 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5623540 1.1.7.02.02.06.001.00047 Pipa Pvc Aw Uk. 0,5 Inch X 6 M Batang 24.823
2752 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602834 1.1.7.02.02.06.001.00044 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 1/2`` - 4 M Batang 36.000
2753 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602833 1.1.7.02.02.06.001.00043 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 3/4`` - 4 M Batang 42.000
2754 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602827 1.1.7.02.02.06.001.00037 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 5`` - 4 M Batang 564.100
2755 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602832 1.1.7.02.02.06.001.00042 Pipa Pvc Ø 1 1/4`` Batang 69.900
2756 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602831 1.1.7.02.02.06.001.00041 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 1`` - 4 M Batang 61.000
2757 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602830 1.1.7.02.02.06.001.00040 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 1 1/4`` - 6 M Batang 78.000
2758 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602829 1.1.7.02.02.06.001.00039 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 1 1/2`` - 4 M Batang 104.000
2759 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602828 1.1.7.02.02.06.001.00038 Pipa Paralon Pvc (Sii) Ø 2 1/2`` - 4 M Batang 188.700
2760 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602823 1.1.7.02.02.06.001.00033 Pipa Pvc Ø 3`` Batang 196.200
2761 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602824 1.1.7.02.02.06.001.00034 Pipa Pvc Ø 4`` Batang 325.100
2762 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602825 1.1.7.02.02.06.001.00035 Pipa Pvc Ø 3/4`` Batang 35.600
2763 1.1.7.02.02.06.001 Pipa Plastik Pvc 5602826 1.1.7.02.02.06.001.00036 Pipa Pvc Ø 1/2`` Batang 31.800
2764 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623573 1.1.7.02.02.07.001.00148 Rib Plate Flange Pipa Dia. 8 Inch Tebal 6 Mm Buah 55.620

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 95


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2765 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623580 1.1.7.02.02.07.001.00155 Tutup Pipa Dia. 8 Inch Buah 22.866
2766 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623579 1.1.7.02.02.07.001.00154 Tutup Pipa Dia. 6 Inch Buah 19.416
2767 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623578 1.1.7.02.02.07.001.00153 Tutup Pipa Dia. 3 Inch Buah 14.060
2768 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623577 1.1.7.02.02.07.001.00152 Tutup Pipa Dia. 2 Inch Unit 10.815
2769 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623576 1.1.7.02.02.07.001.00151 Tutup Pipa Dia. 12 Inch Buah 32.703
2770 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623575 1.1.7.02.02.07.001.00150 Tutup Pipa Dia. 1.5 Inch Buah 4.893
2771 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623574 1.1.7.02.02.07.001.00149 Seal Tape Untuk Pipa Unit 4.532
2772 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623572 1.1.7.02.02.07.001.00147 Rib Plate Flange Pipa Dia. 6 Inch Tebal 6 Mm Buah 44.702
2773 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623571 1.1.7.02.02.07.001.00146 Rib Plate Flange Pipa Dia. 3 Inch Tebal 10 Mm Buah 5.253
2774 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623570 1.1.7.02.02.07.001.00145 Rib Base Plate Tebal 10mm Buah 151.204
2775 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623569 1.1.7.02.02.07.001.00144 Pipa Stainless Dia. 2 Inch @ 6 Meter (heinse Merah) Meter 186.020
2776 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623568 1.1.7.02.02.07.001.00143 Pipa Pvc C Uk. 5/8 Inch X 4 Cm Batang 10.506
2777 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623567 1.1.7.02.02.07.001.00142 Pipa Pvc Dia. 250 Mm Batang 818.747
2778 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623566 1.1.7.02.02.07.001.00141 Pipa Pvc Dia. 200 Mm Batang 514.176
2779 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623565 1.1.7.02.02.07.001.00140 Pipa Pvc Dia. 150 Mm Batang 214.858
2780 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623564 1.1.7.02.02.07.001.00139 Pipa Galvanis Dia. 8 Inch @6 Meter Medium A Meter 4.248.647
2781 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623563 1.1.7.02.02.07.001.00138 Pipa Galvanis Dia. 6 Inch @6 Meter Medium A Batang 2.361.687
2782 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623562 1.1.7.02.02.07.001.00137 Pipa Galvanis Dia. 5 Inch @6 Meter Medium A Batang 1.983.729
2783 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623561 1.1.7.02.02.07.001.00136 Klem Pvc Uk. Kecil Buah 824
2784 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623560 1.1.7.02.02.07.001.00135 Klem Uk. 3 X 40 X 600 Mm Buah 824
2785 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623559 1.1.7.02.02.07.001.00134 Klem Uk. 3 X 40 X 450 Mm Buah 824
2786 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623558 1.1.7.02.02.07.001.00133 Flange Pipa Dia. 3 Inch Tebal 10 Mm Buah 5.253
2787 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623557 1.1.7.02.02.07.001.00132 Fitting Stop Valve & Support Buah 323.179
2788 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623556 1.1.7.02.02.07.001.00131 Base Plate Uk. 650 X 650 X 22 Mm Buah 1.124.760
2789 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5623555 1.1.7.02.02.07.001.00130 Base Plate Uk. 400 X 400 X 12 Mm Buah 441.355
2790 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602837 1.1.7.02.02.07.001.00078 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 3`` - 4 M Batang 89.600

2791 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602838 1.1.7.02.02.07.001.00079 Pipa Blue (Cold) Pn 12.5 25 mm Meter 24.600
2792 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602839 1.1.7.02.02.07.001.00080 Elbow Expander Copper (Air Panas) T 16 Buah 19.600
2793 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602840 1.1.7.02.02.07.001.00081 Pipa Blue (Cold) Pn 12.5 20 mm Meter 17.700
2794 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602841 1.1.7.02.02.07.001.00082 Pipa Blue (Cold) Pn 12.5 16 mm Meter 13.000
2795 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602842 1.1.7.02.02.07.001.00083 Pipa Blue & Red Pn 20 25 mm Meter 49.100
2796 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602843 1.1.7.02.02.07.001.00084 Elbow Expander Copper (Air Panas) T 20 Buah 28.600
2797 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602844 1.1.7.02.02.07.001.00085 Elbow Expander Copper (Air Panas) T 25 Buah 61.300
2798 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602845 1.1.7.02.02.07.001.00086 Elbow Expander Plastik (Air Dingin) T 16 Buah 8.100
2799 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602846 1.1.7.02.02.07.001.00087 Elbow Expander Plastik (Air Dingin) T 20 Buah 8.700
2800 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602847 1.1.7.02.02.07.001.00088 Elbow Expander Plastik (Air Dingin) T 25 Buah 13.900
2801 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602848 1.1.7.02.02.07.001.00089 Elbow Nylon (Air Dingin) L16 Buah 12.600
2802 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602849 1.1.7.02.02.07.001.00090 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 2 1/2`` - 4 M Batang 83.200

2803 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602850 1.1.7.02.02.07.001.00091 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 2`` - 4 M Batang 70.400

2804 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602851 1.1.7.02.02.07.001.00092 Pipa Red (Hot) Pn 12.5 40 mm Meter 86.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 96


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2805 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602852 1.1.7.02.02.07.001.00093 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 1 1/2`` - 4 M Batang 44.800

2806 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602853 1.1.7.02.02.07.001.00094 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 1`` - 4 M Batang 35.800

2807 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602854 1.1.7.02.02.07.001.00095 Pipa Blue & Red Pn 20 20 mm Meter 37.500
2808 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602855 1.1.7.02.02.07.001.00096 Pipa Blue & Red Pn 20 16 mm Meter 25.900
2809 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602856 1.1.7.02.02.07.001.00097 Pipa Jenis ``C`` Untuk Dinding Lapis) Ø 1 1/2`` - 4 M Batang 38.400
2810 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602858 1.1.7.02.02.07.001.00099 Tee Copper (Air Panas) T 16 Buah 72.800
2811 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602859 1.1.7.02.02.07.001.00100 Tee Copper (Air Panas) T 20 Buah 91.500
2812 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602860 1.1.7.02.02.07.001.00101 Tee Nylon (Air Dingin) T 20 Buah 20.900
2813 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602861 1.1.7.02.02.07.001.00102 Tee Expander Plastik (Air Dingin) T 25 Buah 13.900
2814 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602862 1.1.7.02.02.07.001.00103 Tee Expander Copper (Air Panas) T 16 Buah 27.300
2815 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602863 1.1.7.02.02.07.001.00104 Tee Expander Plastik (Air Dingin) T 20 Buah 8.700
2816 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602864 1.1.7.02.02.07.001.00105 Tee Expander Plastik (Air Dingin) T 16 Buah 8.100
2817 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602865 1.1.7.02.02.07.001.00106 Tee Expander Copper (Air Panas) T 20 Buah 39.500
2818 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602866 1.1.7.02.02.07.001.00107 Elbow Nylon (Air Dingin) L32 Buah 38.200
2819 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602867 1.1.7.02.02.07.001.00108 Klem 16 mm Buah 600
2820 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602868 1.1.7.02.02.07.001.00109 Klem 20 mm Buah 700
2821 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602869 1.1.7.02.02.07.001.00110 Tee Nylon (Air Dingin) T 32 Buah 51.700
2822 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602870 1.1.7.02.02.07.001.00111 Pipa Red (Hot) Pn 12.5 25 mm Meter 43.000
2823 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602871 1.1.7.02.02.07.001.00112 Ring Expander 25 mm Buah 31.700
2824 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602872 1.1.7.02.02.07.001.00113 Pipa Red (Hot) Pn 12.5 20 mm Meter 32.100
2825 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602873 1.1.7.02.02.07.001.00114 Tee Nylon (Air Dingin) T 25 Buah 28.600
2826 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602874 1.1.7.02.02.07.001.00115 Ring Expander 20 mm Buah 22.200
2827 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602875 1.1.7.02.02.07.001.00116 Ring Expander 16 mm Buah 15.800
2828 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602876 1.1.7.02.02.07.001.00117 Elbow Copper (Air Panas) L16 Buah 49.100
2829 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602877 1.1.7.02.02.07.001.00118 Elbow Copper (Air Panas) L20 Buah 64.500
2830 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602878 1.1.7.02.02.07.001.00119 Elbow Copper (Air Panas) L25 Buah 92.700
2831 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602879 1.1.7.02.02.07.001.00120 Pipa Red (Hot) Pn 12.5 16 mm Meter 23.200
2832 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602880 1.1.7.02.02.07.001.00121 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 6`` - 4 M Batang 289.300

2833 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602881 1.1.7.02.02.07.001.00122 Pipa Jenis ``C`` Untuk Dinding Lapis) Ø 3/4`` - 4 M Batang 26.900
2834 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602882 1.1.7.02.02.07.001.00123 Pipa Blue (Cold) Pn 12.5 40 mm Meter 60.800
2835 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602883 1.1.7.02.02.07.001.00124 Pipa Blue (Cold) Pn 12.5 32 mm Meter 37.500
2836 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602884 1.1.7.02.02.07.001.00125 Pipa Jenis ``D`` Untuk Saluran Pembuangan Air Ø 4`` - 4 M Batang 185.600

2837 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602885 1.1.7.02.02.07.001.00126 Tee Expander Copper (Air Panas) T 25 Buah 81.200
2838 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602886 1.1.7.02.02.07.001.00127 Elbow Nylon (Air Dingin) L25 Buah 22.200
2839 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602887 1.1.7.02.02.07.001.00128 Pipa Red (Hot) Pn 12.5 32 mm Meter 51.900
2840 1.1.7.02.02.07.001 P I P A Lainnya 5602888 1.1.7.02.02.07.001.00129 Pipa Jenis ``C`` Untuk Dinding Lapis) Ø 1`` - 4 M Batang 33.900
2841 1.3.1.01.01.01.012 Tanah Bangunan 5641763 1.3.1.01.01.01.012.00001 Penyediaan Hunian Baru Layak Huni (Pembangunan DAK Bidang Perumahan Permukiman Paket 300.000.000
Perumahan/G.Tempat Tinggal Baru Individu Prasejahtera) Desa Mangadu
Lainnya Kec.Mangarabombang

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 97


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2842 1.3.1.01.01.07.001 Tanah Persil Lainnya 5642127 1.3.1.01.01.07.001.00001 Pengadaan Tanah Pemda Tanah Persil Paket 5.000.000.000
2843 1.3.2.01.01.06.010 Asphalt Mixer 5644378 1.3.2.01.01.06.010.00001 Ready Mix Asphalt (RMA)/CPHMA Kemasan karung @25kg/karung, sudah termasuk Ton 1.350.000
PPN1 0%, Harga adalah harga gudang di Makassar

2844 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5623581 1.3.2.01.03.05.010.00020 Mesin Jet Pump Kap. 250 Watt Buah 3.083.820
2845 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5623582 1.3.2.01.03.05.010.00021 Mesin Pompa Kap. 150 Watt Buah 695.250
2846 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5602894 1.3.2.01.03.05.010.00019 Pompa Air Diesel Pompa air diesel robotech 2 inch WP 20 Unit 7.202.250
2847 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5593146 1.3.2.01.03.05.010.00013 Pompa Air Sumur Dangkal Pompa Air Ps-116 Bit (Sumur Dangkal) 125 Watt Unit 390.390

2848 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5593145 1.3.2.01.03.05.010.00012 Pompa Air Uk. 3 Inch Unit 7.300.000
2849 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5593144 1.3.2.01.03.05.010.00011 Mesin Pompa Air Mesin 6,5 Pk Bensin Unit 3.450.000
2850 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5602893 1.3.2.01.03.05.010.00018 Pompa Air 3 Inchi Unit 7.300.000
2851 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5602892 1.3.2.01.03.05.010.00017 Pompa Air Sumur Dalam 375 watt Unit 2.062.500
2852 1.3.2.01.03.05.010 Pompa Air 5602889 1.3.2.01.03.05.010.00014 Pompa Celup 1 inci SPN102 Unit 605.000
2853 1.3.2.01.03.12.008 Veld Bed 5602897 1.3.2.01.03.12.008.00002 Velbed FOLDING L 100 Buah 1.425.000
2854 1.3.2.01.03.12.024 Pulaski Axe (Kapak Dua 5602898 1.3.2.01.03.12.024.00002 Kapak Pemadam Kapak serba guna Buah 666.500
Fungsi)
2855 1.3.2.01.03.13.011 Pelampung Life Jacket 5593147 1.3.2.01.03.13.011.00002 Pelampung Jaket Pelampung Snorkling Buah 269.100
2856 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5602911 1.3.2.01.03.16.001.00058 Gembor Kapasitas 5 liter Buah 120.000
2857 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623588 1.3.2.01.03.16.001.00078 Sewa Alat Bantu Pju Mobil Tangga Jam 264.865
2858 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623587 1.3.2.01.03.16.001.00077 Sekrop Sampah Plastik Buah 117.420
2859 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623586 1.3.2.01.03.16.001.00076 Linggis Uk. 1 Inch X 40 Cm Buah 97.850
2860 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623585 1.3.2.01.03.16.001.00075 Gunting Pangkas Tanaman Uk. 7 Inch Hari 111.240
2861 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623584 1.3.2.01.03.16.001.00074 Cold Plastic Marka Jalan Kg 38.213
2862 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623583 1.3.2.01.03.16.001.00073 Box Meter Lengkap Buah 1.769.489
2863 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5602902 1.3.2.01.03.16.001.00049 Palang Pintu Otomatis Otomatis Unit 16.550.000
2864 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5593149 1.3.2.01.03.16.001.00044 Plastik Sheath Plastic Sheath Untuk Inseminasi Buatan Ib/Kawin Pak 97.750
Suntik
2865 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5623589 1.3.2.01.03.16.001.00079 Sewa Alat Pengangkat Kayu Pemikul Dan Tampar Unit 25.544
2866 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5602925 1.3.2.01.03.16.001.00072 Mesin Bubut Buah 18.987.000
2867 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5602899 1.3.2.01.03.16.001.00046 Plastik Sheath Plastic Sheath untuk Inseminasi Buatan (IB) / Kawin Pak 97.750
Suntik
2868 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5602900 1.3.2.01.03.16.001.00047 Senter Kepala + Chaeger Headlamp Cree XM-L T6 5000 Lumens Senter Kepala Pasang 287.500
18650 Charger SKS
2869 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5602901 1.3.2.01.03.16.001.00048 Sendok Besi Tanaman 900 gram Buah 80.500
2870 1.3.2.01.03.16.001 Alat Bantu Lainnya 5593148 1.3.2.01.03.16.001.00043 Plastik Glover Import Isi 100 Lembar Dos 172.500
2871 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5602927 1.3.2.02.01.01.001.00013 Biaya Pengadaan Kendaraan Dinas Pejabat Pejabat Pejabat Eselon I Unit 702.970.000
Eselon I
2872 1.3.2.02.01.01.001 Sedan 5602926 1.3.2.02.01.01.001.00012 Biaya Pengadaan Kendaraan Dinas Pejabat Pejabat SULAWESI SELATAN Unit 513.850.000
Eselon Ii
2873 1.3.2.02.01.01.005 Sport Utility Vehicle (Suv) 5602928 1.3.2.02.01.01.005.00004 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Kantor SULAWESI SELATAN Unit 468.830.000
Dan/Atau Lapangan Roda 4 (Empat) Jenis Double
Gardan

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 98


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2874 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 5602930 1.3.2.02.01.02.002.00016 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Bus Roda Unit 1.184.787.000
29 Orang) 6 Dan/ Atau Bus Besar
2875 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 5602929 1.3.2.02.01.02.002.00015 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Bus Roda Unit 718.252.000
29 Orang) 6 Dan/ Atau Bus Sedang
2876 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 5602931 1.3.2.02.01.02.002.00017 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Kantor SULAWESI SELATAN Unit 377.950.000
29 Orang) Dan/Atau Lapangan Roda 4 (Empat) Jenis Minibus

2877 1.3.2.02.01.02.002 Micro Bus (Penumpang 15 S/D 5602932 1.3.2.02.01.02.002.00018 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Bus Roda Unit 360.942.000
29 Orang) 4 Dan/ Atau Bus Kecil
2878 1.3.2.02.01.02.005 Kendaraan Bermotor 5642673 1.3.2.02.01.02.005.00001 Biaya Sewa Kendaraan Penunjang Kegiatan DAK DAK Non Fisik Pariwisata Paket 2.708.000
Penumpang Lainnya Pariwisata
2879 1.3.2.02.01.03.002 Pick Up 5602933 1.3.2.02.01.03.002.00006 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Kantor SULAWESI SELATAN Unit 252.844.000
Dan/Atau Lapangan Roda 4 (Empat) Jenis Pick Up

2880 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5602935 1.3.2.02.01.04.001.00011 Biaya Pengadaan Kendaraan Lapangan Roda 2 (Dua) SULAWESI SELATAN Unit 33.892.000

2881 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5621105 1.3.2.02.01.04.001.00013 Pengadaan Kendaraan jemput antar DAK Fisik Subbidang Keluarga Berencana Unit 28.000.000
akseptor/pendampingan keluarga stunting (Roda
dua)
2882 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5621101 1.3.2.02.01.04.001.00012 Aksesoris Kendaraan jemput antar DAK Fisik Subbidang Keluarga Berencana Paket 12.000.000
akseptor/pendampingan keluarga stunting (Roda
dua)
2883 1.3.2.02.01.04.001 Sepeda Motor 5602934 1.3.2.02.01.04.001.00010 Biaya Pengadaan Kendaraan Operasional Kantor SULAWESI SELATAN Unit 30.767.000
Roda 2 (Dua)
2884 1.3.2.02.01.04.006 Kendaraan Bermotor Beroda 5642084 1.3.2.02.01.04.006.00004 Pusling Roda Dua Dak Bidang Kesehatan Paket 20.000.000
Dua Lainnya
2885 1.3.2.02.01.06.004 Mobil Pemadam Kebakaran 5621190 1.3.2.02.01.06.004.00003 Mobil Pemadam Kebakaran Pump : Rodus Portable Pump Kap. 4.000 Liter Air Unit 1.070.000.000

2886 1.3.2.02.01.06.004 Mobil Pemadam Kebakaran 5604294 1.3.2.02.01.06.004.00001 Mobil Pemadam Kebakaran Chassis : Hino Dutro 130 Ps Pump : Rodus Portable Unit 1.070.000.000
Pump Kap. 4.000 Liter Air
2887 1.3.2.02.01.06.004 Mobil Pemadam Kebakaran 5621063 1.3.2.02.01.06.004.00002 ALTORA G-40 4000 Liter Air, Pompa Wilh Ruberg R20 Series Unit 1.700.000.000
(Double Stage)
2888 1.3.2.02.01.06.110 Kendaraan Bermotor Khusus 5621113 1.3.2.02.01.06.110.00006 Pengadaan Kendaraan jemput antar DAK Fisik Subbidang Keluarga Berencana Unit 540.000.000
Lainnya akseptor/pendampingan keluarga stunting (Roda
Empat)
2889 1.3.2.02.01.06.110 Kendaraan Bermotor Khusus 5621107 1.3.2.02.01.06.110.00005 Aksesoris Kendaraan jemput antar DAK Fisik Subbidang Keluarga Berencana Paket 10.000.000
Lainnya akseptor/pendampingan keluarga stunting (Roda
Empat)
2890 1.3.2.02.02.01.002 Gerobak Dorong 5593150 1.3.2.02.02.01.002.00001 Gerobak Steel Coated Buah 643.500
2891 1.3.2.02.02.01.002 Gerobak Dorong 5654153 1.3.2.02.02.01.002.00002 Gerobak Jualan Gerobak Kayu , Pake Roda, Dandangan, Kompor, dll. Set 3.400.000

2892 1.3.2.02.03.01.006 Kapal Motor 5604325 1.3.2.02.03.01.006.00001 Jetski 4-Cylinder Buah 353.700.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 99


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2893 1.3.2.02.03.02.001 Speed Boat / Motor Tempel 5602936 1.3.2.02.03.02.001.00002 Mesin Tempel 25 PK Buah 40.000.000

2894 1.3.2.02.03.02.010 Alat Angkutan Apung 5602937 1.3.2.02.03.02.010.00007 Pearhu Kayu Panjang (7 - 8 M), Lebar (0,6 - 0,8 M), Tinggi (0,35 - Buah 16.725.000
Bermotor Untuk Penumpang 0,6 M)
Lainnya
2895 1.3.2.02.03.02.010 Alat Angkutan Apung 5602938 1.3.2.02.03.02.010.00008 Perahu Fiber Panjang (8 - 10 M), Lebar (0,7 - 0,8 M), Tinggi (0,6 - Buah 17.840.000
Bermotor Untuk Penumpang 0,8 M)
Lainnya
2896 1.3.2.02.03.02.010 Alat Angkutan Apung 5602939 1.3.2.02.03.02.010.00009 Perahu Fiber Panjang (7 - 8 M), Lebar (0,6 - 0,7 M), Tinggi (0,4 - 0,6 Buah 15.610.000
Bermotor Untuk Penumpang M)
Lainnya
2897 1.3.2.02.03.03.008 Kapal Penangkap Ikan 5630216 1.3.2.02.03.03.008.00007 Pengadaan Perahu Fiber (8-10 Meter) Beserta DAK Fisik Paket 39.682.500
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat
Navigasi)
2898 1.3.2.02.03.03.008 Kapal Penangkap Ikan 5641746 1.3.2.02.03.03.008.00008 Pengadaan Perahu Fiber Beserta Kelengkapan Perahu Fiber 8-10 Meter (DAK Bidang Perikanan) Paket 39.582.500
(Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Navigasi)

2899 1.3.2.02.03.03.008 Kapal Penangkap Ikan 5641747 1.3.2.02.03.03.008.00009 Pengadaan Perahu Fiber Beserta Kelengkapan Perahu Fiber 7-8 Meter (DAK Bidang Perikanan) Paket 37.352.500
(Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Navigasi)

2900 1.3.2.02.03.03.008 Kapal Penangkap Ikan 5630215 1.3.2.02.03.03.008.00006 Pengadaan Perahu Fiber (7-8 Meter) Beserta DAK Fisik Paket 37.452.500
Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat
Navigasi)
2901 1.3.2.02.04.03.002 Perahu Karet (Alat Angkutan 5602940 1.3.2.02.04.03.002.00002 Perahu Karet PVC Rubber Boat (8 ORANG) Buah 30.000.000
Apung Tak Bermotor Khusus)

2902 1.3.2.03.01.01.005 Mesin Bor 5654152 1.3.2.03.01.01.005.00001 Mesin Bor 13 mm MT 80 B 500 Watt Unit 469.000
2903 1.3.2.03.01.01.019 Mesin Las Listrik 5653691 1.3.2.03.01.01.019.00001 Mesin Las Travo Inverter 200 A 900 W Unit 900.000
2904 1.3.2.03.01.02.001 Mesin Gerinda Tangan 5654151 1.3.2.03.01.02.001.00001 Gerinda 4" MT 540 Watt Unit 395.000
2905 1.3.2.03.01.03.031 Tester 5593151 1.3.2.03.01.03.031.00002 Internet Dedicated 1:1 Fiber Optik 5 Mbps Bulan 5.500.000
Listrik/Telepon/Internet
2906 1.3.2.03.01.06.012 Gergaji Chain Saw 5593152 1.3.2.03.01.06.012.00004 Chainsaw Ukuran Besar Ms 070 Unit 17.250.000
2907 1.3.2.03.01.06.012 Gergaji Chain Saw 5593154 1.3.2.03.01.06.012.00006 Chainsaw Ukuran Sedang Ms 382 - 20In Unit 7.906.250
2908 1.3.2.03.01.06.012 Gergaji Chain Saw 5593153 1.3.2.03.01.06.012.00005 Chainsaw Ukuran Kecil Ms 250 Unit 7.728.000
2909 1.3.2.03.02.05.001 Tool Kit Set 5654149 1.3.2.03.02.05.001.00001 Tool Box Set Isi Set Kunci Sok, No 7 sampai No. 24 Set 1.238.000
2910 1.3.2.03.02.05.024 Tool Electrical Set 5593155 1.3.2.03.02.05.024.00001 Electrical Tools Set Tools Box 3 Susun, Hammer, Combination Plier, Box 2.875.000
Crododiler Plier, Wire Stripper, Hot Gun, Multimeter
Sunwar, Gergaji, Meteran, Obeng Plus & Minus, Tes
Pen
2911 1.3.2.03.02.07.001 Gergaji 5623590 1.3.2.03.02.07.001.00003 Gergaji Besi Uk. 12 Inch X 1,1 Mm Buah 40.516
2912 1.3.2.03.02.07.001 Gergaji 5623591 1.3.2.03.02.07.001.00004 Gergaji Sherlock Uk. 14 Inch/350 Mm Buah 166.706
2913 1.3.2.03.02.07.009 Perkakas Bengkel Kerja 5623592 1.3.2.03.02.07.009.00002 Mata Bor Besi Bosch Hss - G - 10.0 Mm Buah 75.911
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 100


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2914 1.3.2.03.02.08.021 Peralatan Tukang Besi Lainnya 5623593 1.3.2.03.02.08.021.00002 Amplas Halus Lembar 13.699

2915 1.3.2.03.02.08.021 Peralatan Tukang Besi Lainnya 5623594 1.3.2.03.02.08.021.00003 Amplas Kasar Lembar 13.081

2916 1.3.2.03.02.09.008 Peralatan Tukang Kayu 5602943 1.3.2.03.02.09.008.00008 Mesin Jigsaw Peralatan kerajinan batang kelapa Unit 1.308.000
Lainnya
2917 1.3.2.03.02.09.008 Peralatan Tukang Kayu 5602945 1.3.2.03.02.09.008.00010 Mesin Palner Duduk Peralatan kerajinan batang kelapa Unit 14.478.000
Lainnya
2918 1.3.2.03.02.09.008 Peralatan Tukang Kayu 5602942 1.3.2.03.02.09.008.00007 Mesin Kombinasi Peralatan Kerajinan Unit 15.812.000
Lainnya
2919 1.3.2.03.02.09.008 Peralatan Tukang Kayu 5602941 1.3.2.03.02.09.008.00006 Mesin Kompressor Peralatan Kerajinan Unit 4.813.000
Lainnya
2920 1.3.2.03.02.12.020 Mesin Pembuka Ban 5654154 1.3.2.03.02.12.020.00001 Alat Bantu Buka Ban Besi Pencongkel Ban Manual Unit 2.000.000
2921 1.3.2.03.02.12.025 Mesin Pompa Air Pmk 5603821 1.3.2.03.02.12.025.00001 Mesin Pompa Air GP160H - 4 Tak 5.5 HP / 3600 m / 163cc Unit 4.360.000
2922 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5602946 1.3.2.03.03.01.137.00007 Atomic Absoption Spectrophotometer Type Aa500G Unit 1.380.000.000

2923 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5621045 1.3.2.03.03.01.137.00013 GPS Trimble TDC 100 WIFI Unit 17.000.000

2924 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5602951 1.3.2.03.03.01.137.00012 Uv/Vis Spectrophometer Type T70 Unit 179.630.000

2925 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5602947 1.3.2.03.03.01.137.00008 Gas Sampler Ambien Type Aki-1042-Gas Unit 46.000.000

2926 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5602950 1.3.2.03.03.01.137.00011 Portable High Volume Air Sampler Type Tfia-2F (Usa) Unit 75.325.000

2927 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5602948 1.3.2.03.03.01.137.00009 Bod Meter Type 4010/626571 Unit 150.650.000

2928 1.3.2.03.03.01.137 Alat Ukur Universal Lainnya 5602949 1.3.2.03.03.01.137.00010 Cod Meter Type 910 Unit 83.375.000

2929 1.3.2.03.03.05.109 Alat Kalibrasi Lainnya 5623595 1.3.2.03.03.05.109.00009 Biaya Jasa Colter Dan Kalibrasi Hari 437.750
2930 1.3.2.03.03.05.109 Alat Kalibrasi Lainnya 5602953 1.3.2.03.03.05.109.00007 Kalibrasi Timbangan Digital - Buah 168.000
2931 1.3.2.03.03.05.109 Alat Kalibrasi Lainnya 5603822 1.3.2.03.03.05.109.00008 Pengujian Light Source Pengujian Alat Kalibrasi Lainnya Alat 192.000
2932 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602966 1.3.2.03.03.15.001.00019 Sound Level Meter vehicle sound level meter Set 23.000.000
Bermotor
2933 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602973 1.3.2.03.03.15.001.00026 Kompressor 5.5 HP, Air Service regulator, drainer, pipe set Unit 37.500.000
Bermotor instalation
2934 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602972 1.3.2.03.03.15.001.00025 Brake Tester, Axle Load Meter/Combine Tester dual frame heavy duty, 13 T, magnetic contactor dan Unit 1.150.000.000
Bermotor motor controller, control unit, sensor proxymity,
interface, 24 LED screen, printer, OS Windows,
support windows tablet
2935 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602971 1.3.2.03.03.15.001.00024 Slide Slip Tester Single platform, angle sensor, control unit-integrasi Unit 320.000.000
Bermotor brake tester
2936 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602970 1.3.2.03.03.15.001.00023 Speedometer Tester single frame 15 Ton, proxymity-Infrared sensor, air Unit 525.000.000
Bermotor lifting, OS Windows

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 101


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2937 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602969 1.3.2.03.03.15.001.00022 Gas Anallizer - Co Hc Tester Standar type 4 Gases (CO-HC-CO2-O2), rs232 Unit 94.500.000
Bermotor comunication port, LCD display, printer suport,
windows OS
2938 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602968 1.3.2.03.03.15.001.00021 Diesel Smoke Tester Standar type, rs 232 comunication port, printer Unit 94.500.000
Bermotor suport, dual unit-indikator, bench sensor, windows
OS
2939 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602961 1.3.2.03.03.15.001.00014 Genset 50 KVA, lovol, + built in ATS, Instalasi silent Unit 260.000.000
Bermotor
2940 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602962 1.3.2.03.03.15.001.00015 Alat Uji Visual/Axle Play Detector double platform, multi axis, 201 per axle, hidorlis, Unit 395.000.000
Bermotor motor 3 kw, wireless controller
2941 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602963 1.3.2.03.03.15.001.00016 Alat Ukur Dimensi digital, maksimal 40 m, luas-volume suport IP 54 Unit 4.500.000
Bermotor
2942 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602967 1.3.2.03.03.15.001.00020 Headlight Tester robotic full automatic, suport halogen, LED, HID, Unit 295.000.000
Bermotor Xenon, Measure both Deviation-elevation angle, 27
sec measuring, android tablet operated support

2943 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602964 1.3.2.03.03.15.001.00017 Alat Ukur Alur Ban maksimum 25 mm, digital LCD, zero-Tare Unit 3.500.000
Bermotor
2944 1.3.2.03.03.15.001 Alat Penguji Kendaraan 5602965 1.3.2.03.03.15.001.00018 Tint Tester Dual Pleces maksimum 18 mm, lcd screen, dual pleces sensor- Set 27.500.000
Bermotor display
2945 1.3.2.03.03.19.004 Alat Pengukur Ketepatan Dan 5602974 1.3.2.03.03.19.004.00002 Autonic Timer AT 8N 220 + SOCKET Buah 402.500
Koreksi Waktu Lainnya
2946 1.3.2.04.01.01.003 Pacul 5593157 1.3.2.04.01.01.003.00003 Cangkul Uk. 100 Cm Buah 130.000
2947 1.3.2.04.01.01.004 Linggis 5602977 1.3.2.04.01.01.004.00003 Linggis Bahan dasar besi baja, Panjang 100 cm Buah 99.450
2948 1.3.2.04.01.01.004 Linggis 5593158 1.3.2.04.01.01.004.00002 Linggis Uk. 100 Cm Buah 99.450
2949 1.3.2.04.01.01.008 Tractor Four Wheel (Dengan 5602980 1.3.2.04.01.01.008.00006 Traktor Roda 4 EF393T (39 HP) Unit 346.891.000
Kelengkapannya)
2950 1.3.2.04.01.01.008 Tractor Four Wheel (Dengan 5602979 1.3.2.04.01.01.008.00005 Traktor Roda 4 TR4 35 HP Unit 337.940.000
Kelengkapannya)
2951 1.3.2.04.01.01.009 Tractor Tangan Dengan 5600018 1.3.2.04.01.01.009.00007 Hand Traktor Tipe Singkal 6,5Hp Unit 22.697.000
Perlengkapannya
2952 1.3.2.04.01.01.009 Tractor Tangan Dengan 5600016 1.3.2.04.01.01.009.00005 Hand Traktor Traktor tangan roda 2 tipe singkal, model YST Pro XL Unit 29.500.000
Perlengkapannya TF 85 NL DI (8,5HP)
2953 1.3.2.04.01.01.009 Tractor Tangan Dengan 5600017 1.3.2.04.01.01.009.00006 Hand Traktor Traktor tangan tope singkal 8,5Hp Unit 28.366.000
Perlengkapannya
2954 1.3.2.04.01.01.011 Skap 5593159 1.3.2.04.01.01.011.00002 Sekop Uk. Tinggi 96 Cm, Pl 22 x 17 Cm Buah 110.000
2955 1.3.2.04.01.01.011 Skap 5602981 1.3.2.04.01.01.011.00003 Sekop Ukr. Tinggi 96 cm, PL 22x 17 cm Buah 110.000
2956 1.3.2.04.01.01.013 Alat Pengolahan Tanah Dan 5593160 1.3.2.04.01.01.013.00003 Rice Transplanter Alat Tanam + Tray Unit 69.866.000
Tanaman Lainnya
2957 1.3.2.04.01.01.013 Alat Pengolahan Tanah Dan 5602982 1.3.2.04.01.01.013.00004 Waring Anyaman plastik seperti jaring dengan ukuran Set 690.000
Tanaman Lainnya diameter 0,3 cm

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 102


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2958 1.3.2.04.01.02.009 Alat Pemeliharaan 5602987 1.3.2.04.01.02.009.00012 Polybag 30x40 cm Bungkus 103.500
Tanaman/Ikan/Ternak
Lainnya
2959 1.3.2.04.01.02.009 Alat Pemeliharaan 5602988 1.3.2.04.01.02.009.00013 Paranet 0,75 Meter 57.500
Tanaman/Ikan/Ternak
Lainnya
2960 1.3.2.04.01.02.009 Alat Pemeliharaan 5602984 1.3.2.04.01.02.009.00009 Serok Untuk Ikan Besar Ukuran 60x160 cm Buah 115.000
Tanaman/Ikan/Ternak
Lainnya
2961 1.3.2.04.01.02.009 Alat Pemeliharaan 5602986 1.3.2.04.01.02.009.00011 Talang Bibit 25 x 40 cm Buah 23.000
Tanaman/Ikan/Ternak
Lainnya
2962 1.3.2.04.01.02.009 Alat Pemeliharaan 5602983 1.3.2.04.01.02.009.00008 Pupuk Kemasan 1 Ltr atau 1 Kg, Komposisi dan merk dagang Botol 143.750
Tanaman/Ikan/Ternak terdaftar,Bahan CairBahan Cair
Lainnya
2963 1.3.2.04.01.02.009 Alat Pemeliharaan 5602985 1.3.2.04.01.02.009.00010 Handsprayer Power Sprayer, bahan bakar bensin, dimensi Unit 1.600.000
Tanaman/Ikan/Ternak minimal:350x300x600 mm, Kapasitas tangki:min. 20
Lainnya ltr, kartu garansi minimal 1 (satu) tahun

2964 1.3.2.04.01.03.002 Alat Perontokan (Thresser 5602990 1.3.2.04.01.03.002.00002 Mesin Pemipil Jagung Unit perontok silinder, corong dan gigi-gigi, Unit 17.000.000
Pedal) perlengkapan roda dan handle, unit motor
penggerak min. 13 hp
2965 1.3.2.04.01.03.004 Alat Pemipil Jagung 5602991 1.3.2.04.01.03.004.00002 Mesin Pemipil Jagung Bahan dasar dan rangka:Besi (siku dan Plat), bahan Buah 10.000.000
gigi pemipil:besi, Mesin penggerak bensin min 6,5
dgn standar SNI/ISO, Dimensi: P x L x T = 100X35X35
cm, kelengkapan :dilengkapai 2 roda, kartu garansi
minimal 1 (satu) tahun

2966 1.3.2.04.01.05.015 Alat Laboratorium Pertanian 5593161 1.3.2.04.01.05.015.00004 Alat Deteksi Pestisida Test Kit Reagen-30 Test Set 11.000.000
Lainnya
2967 1.3.2.04.01.05.015 Alat Laboratorium Pertanian 5593162 1.3.2.04.01.05.015.00005 Alat Deteksi Pewarna Pada Makanan Limit Deteksi 10 Ppm Methyl Yellow-200 Test Set 3.300.000
Lainnya
2968 1.3.2.04.01.05.015 Alat Laboratorium Pertanian 5593163 1.3.2.04.01.05.015.00006 Alat Deteksi Pewarna Tekstil Pada Makanan Limit Deteksi 15 Ppm Rodhamin B-100 Test Set 2.000.000
Lainnya
2969 1.3.2.04.01.06.020 Ragum /Catok 5654155 1.3.2.04.01.06.020.00001 Catok Besi Bench Vise 6 Inch , Manual Buah 3.950.000
2970 1.3.2.04.01.06.024 Ice Cream Maker 5602992 1.3.2.04.01.06.024.00002 Hard Ice Cream HARD ICE REAM Buah 5.095.650
2971 1.3.2.04.01.06.044 Alat Prosesing Lainnya 5602995 1.3.2.04.01.06.044.00007 Impulse Sealler BODY ALUMINIUM Buah 943.000
2972 1.3.2.04.01.06.044 Alat Prosesing Lainnya 5602996 1.3.2.04.01.06.044.00008 Meat Grinder 12E, 220 V Buah 6.320.400
2973 1.3.2.04.01.06.044 Alat Prosesing Lainnya 5602993 1.3.2.04.01.06.044.00005 Mesin Spinner PENIRIS MINYAK Buah 3.450.000
2974 1.3.2.04.01.06.044 Alat Prosesing Lainnya 5602994 1.3.2.04.01.06.044.00006 Vacum Sealer HOUSEHOULD Buah 2.047.000
2975 1.3.2.04.01.08.013 Jaring Angkat Lainnya 5623596 1.3.2.04.01.08.013.00001 Jaring Uk. 10 Cm Set 861.338
2976 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5593164 1.3.2.04.01.08.040.00019 Bubu Kepiting Model Kubah Buah 27.875
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 103


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2977 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5630223 1.3.2.04.01.08.040.00041 Pengadaan Perahu/Kapal Mesin Dan Alat DAK Fisik Paket 39.682.500
Lainnya Penangkap Ikan untuk perairan laut berukuran lebih
kecil dari 5 GT (Panjang 8-10 M)

2978 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5621050 1.3.2.04.01.08.040.00037 Pengadaan Perahu/Kapal Mesin Dan Alat Perahu/penangkap ikan untuk perairan laut Unit 37.452.500
Lainnya Penangkap Ikan berukuran lebih kecil dari 5 GT (Panjang 7-8 M)
2979 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603007 1.3.2.04.01.08.040.00033 Alat Navigasi Layar Monochrome 2,2 Satelit Penerima GPS dan Unit 3.345.000
Lainnya GLONNAS Water Resistance Daya Tahan Batterei 25
Jam Worldwide Basemap Bahasa Indonesia

2980 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603006 1.3.2.04.01.08.040.00032 Alat Navigasi Dimensi Fisik 6,93 x 2,60 Ukuran Tampilan 2,83 x 5, Unit 6.690.000
Lainnya 36 , 6,0 Resolusi Tampilan 480 x 800 piksel Berat 696
g Tingkat Air IPX7 Konsumsi Daya 6,4 W

2981 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603005 1.3.2.04.01.08.040.00031 Tali Insang/Gill Net Panjang (30 M), Tinggi (3 M), Ukuran Mata Jaring 2" - Set 1.115.000
Lainnya 8"
2982 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603004 1.3.2.04.01.08.040.00030 Jaring Kepiting Panjang (30 M), Tinggi (80 Cm), Ukuran Mata Jaring Set 836.250
Lainnya (2" - 8")
2983 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603003 1.3.2.04.01.08.040.00029 Sero Alat Penangkap Ikan/Udang Sederhana Ukuran Besar Buah 375.000
Lainnya
2984 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603002 1.3.2.04.01.08.040.00028 Pancing Rawai Mata Pancing 1000 Buah, Jarak Mata Pancing (2,5 - 4 Set 3.345.000
Lainnya M)
2985 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603001 1.3.2.04.01.08.040.00027 Hand Line/Pancing Ulur Bahan Tasi, Mata Pancing, Kili-Kili, Pemberat Dan Set 1.500.000
Lainnya Gulungan Tasi
2986 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603000 1.3.2.04.01.08.040.00026 Tali Rumput Laut 4 Dan 5 Kilogram 75.000
Lainnya
2987 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5602999 1.3.2.04.01.08.040.00025 Para-Para Terdiri Atas Bahan Kayu, Tali Dan Plastik Unit 312.500
Lainnya
2988 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5602998 1.3.2.04.01.08.040.00024 Sero Alat Penangkap Ikan/Udang Sederhana Ukuran Kecil Buah 250.000
Lainnya
2989 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5602997 1.3.2.04.01.08.040.00023 Sero Alat Penangkap Ikan/Udang Sederhana Ukuran Buah 312.500
Lainnya Sedang
2990 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5593167 1.3.2.04.01.08.040.00022 Tali Insang/Gill Net Panjang 30 M, Tinggi 3 M, Uk. Mata Jaring 2 - 8 Inch Set 1.115.000
Lainnya
2991 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5593166 1.3.2.04.01.08.040.00021 Pancing Rawai Mata Pancing 1000 Buah, Jarak Mata Pancing 2,5 - 4 Set 3.345.000
Lainnya M
2992 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5593165 1.3.2.04.01.08.040.00020 Jaring Kepiting Panjang 30 M, Tinggi 80 Cm, Uk. Mata Jaring 2 - 8 Set 836.250
Lainnya Inch
2993 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5630220 1.3.2.04.01.08.040.00038 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan DAK Fisik Paket 91.130.000
Lainnya usaha pembudidaya ikan payau (bandeng) skala
kecil

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 104


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
2994 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5630221 1.3.2.04.01.08.040.00039 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan DAK Fisik Paket 91.130.000
Lainnya usaha pembudidaya ikan payau (udang) skala kecil

2995 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5630222 1.3.2.04.01.08.040.00040 Pengadaan sarana dan prasarana pemberdayaan DAK Fisik Paket 60.261.000
Lainnya usaha pembudidaya sistem polikultur (udang,
bandeng, rumput laut) skala kecil

2996 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603010 1.3.2.04.01.08.040.00036 Pancing Rawai Mata Pancing 1500 Buah, Jarak Mata Pancing (2,5 - 4 Set 5.017.500
Lainnya M)
2997 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603009 1.3.2.04.01.08.040.00035 Alat Navigasi Ukuran Layar 6, warna, potret Konsumsi Daya 7,7 Unit 15.610.000
Lainnya watt Daya Pancar 600w Sonar Frequency CHIRP
50/77/200kHz Frekuensi Pemindaian Sonar CHIRP
260/455/800kHz Waypoint/Route/Lacak/Lacak Aktif
( 12000/200/100/1 Dukungan Memori 2 SimCard
Perangkat Air IPX7 Titil Arah 12.000 Rute 200
Melacak Log satu 50.000 jejak aktif poin Tegangan
Rentang 10V -36V DC Kedalaman Maksimun 2.300 ft,
air tawar 1.100 ft

2998 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5603008 1.3.2.04.01.08.040.00034 Alat Navigasi Ukuran Layar 2,6 Warna 240 x 320 p Terapung di air Unit 7.247.500
Lainnya Perangkat Air IPX7 Berat 218,3 gram Daya Tahan
Batterei 20 jam Rute 2000 Track Log 200 Mendukung
Peta Jalan dan Peta Laut Bahasa Indonesia Sensor
Alti-Baro-Kompas Dapat Berbagi Data Secara
Nirkabel
2999 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5641750 1.3.2.04.01.08.040.00044 Pengadaan Alat Penangkapan Ikan Bubu Kepiting (DAK Bidang Perikanan) Paket 199.306.250
Lainnya
3000 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5654147 1.3.2.04.01.08.040.00045 Drum Plastik Biru Tinggi 90 cm. diameter 59 cm, HDPE 200 liter. Buah 250.000
Lainnya
3001 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5641748 1.3.2.04.01.08.040.00042 Sarana Pendukung Penangkapan Ikan Sarana Rantai Dingin/Cool Box (DAK Bidang Paket 288.785.000
Lainnya Perikanan)
3002 1.3.2.04.01.08.040 Alat Produksi Perikanan 5641749 1.3.2.04.01.08.040.00043 Sarana Pendukung Penangkapan Ikan Alat Navigasi/GPS (DAK Bidang Perikanan) Paket 267.600.000
Lainnya
3003 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603012 1.3.2.04.01.10.001.00026 Alat Pencampur/Mixer 2 - 3 Kg / 10 L Unit 9.462.000
3004 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5593168 1.3.2.04.01.10.001.00024 Alat Pengering/Oven Uk. 5 - 10 Kg Unit 11.875.000
3005 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603032 1.3.2.04.01.10.001.00046 Foot Sealer 45 Cm Alat semi Industri Unit 4.305.000
3006 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603031 1.3.2.04.01.10.001.00045 Meat Mixer Alat semi Industri Unit 4.572.000
3007 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603030 1.3.2.04.01.10.001.00044 Mesin Gilingan Daging Alat semi Industri Unit 5.201.000
3008 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603029 1.3.2.04.01.10.001.00043 Mesin Juicer Alat semi Industri Unit 5.080.000
3009 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603028 1.3.2.04.01.10.001.00042 Mesin Parut Kelapa + Engine Alat semi Industri Unit 2.299.000
3010 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603027 1.3.2.04.01.10.001.00041 Mesin Pengaduk + Cetak Bakso Alat semi Industri Unit 21.742.000
3011 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603026 1.3.2.04.01.10.001.00040 Mesin Pengiris Daging Alat semi Industri Unit 7.176.000
3012 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603025 1.3.2.04.01.10.001.00039 Universal Fritter (Gilingan Bumbu) Alat semi Industri Unit 9.449.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 105


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3013 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603024 1.3.2.04.01.10.001.00038 Spinner Abon Alat semi Industri Unit 5.201.000
3014 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603023 1.3.2.04.01.10.001.00037 Multi Film Sealer+Udara Alat semi Industri Unit 12.281.000
3015 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603022 1.3.2.04.01.10.001.00036 Mesin Press Plastik Alat semi Industri Unit 5.017.000
3016 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603021 1.3.2.04.01.10.001.00035 Mesin Press Plastik Alat semi Industri Unit 354.000
3017 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603020 1.3.2.04.01.10.001.00034 Pemecah Kulit Kacang Tanah + Engine Unit 5.779.000
3018 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603018 1.3.2.04.01.10.001.00032 Mesin Amplas Peralatan Kerajinan Unit 1.073.000
3019 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603017 1.3.2.04.01.10.001.00031 Mesin Asah Planer Peralatan Kerajinan Unit 2.489.000
3020 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603016 1.3.2.04.01.10.001.00030 Mesin Giling 10 - 15 Kg Unit 5.144.000
3021 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603015 1.3.2.04.01.10.001.00029 Mesin Pembelah Peralatan Kerajinan Unit 3.359.000
3022 1.3.2.04.01.10.001 Alat Pengolahan Lainnya 5603014 1.3.2.04.01.10.001.00028 Mesin Propil Peralatan Kerajinan Unit 7.925.000
3023 1.3.2.05.01.02.003 Mesin Hitung 5603035 1.3.2.05.01.02.003.00011 Kalkulator Besar Buah 230.000
Elektronik/Calculator
3024 1.3.2.05.01.02.003 Mesin Hitung 5593170 1.3.2.05.01.02.003.00008 Kalkulator Tengah Buah 195.500
Elektronik/Calculator
3025 1.3.2.05.01.02.003 Mesin Hitung 5593171 1.3.2.05.01.02.003.00009 Kalkulator Uk. Kecil Buah 57.500
Elektronik/Calculator
3026 1.3.2.05.01.02.003 Mesin Hitung 5593169 1.3.2.05.01.02.003.00007 Kalkulator Uk. Besar Buah 230.000
Elektronik/Calculator
3027 1.3.2.05.01.02.003 Mesin Hitung 5603037 1.3.2.05.01.02.003.00013 Kalkulator Kecil Buah 57.500
Elektronik/Calculator
3028 1.3.2.05.01.04.001 Lemari Besi/Metal 5603040 1.3.2.05.01.04.001.00006 Lemari Buku 2 Pintu Uk. : 150x50x200 Buah 4.544.000
3029 1.3.2.05.01.04.001 Lemari Besi/Metal 5593173 1.3.2.05.01.04.001.00005 Lemari Buku 2 Pintu Uk. 150 x 50 x 200 Buah 4.544.000
3030 1.3.2.05.01.04.001 Lemari Besi/Metal 5593172 1.3.2.05.01.04.001.00004 Lemari Arsip Kaca (3 Pintu) Uk. 150 x 45 x 185 Buah 4.224.000
3031 1.3.2.05.01.04.001 Lemari Besi/Metal 5604296 1.3.2.05.01.04.001.00008 Rak Besi Besi Siku Lima Susun 60 X 100 X 200 Cm Buah 750.000
3032 1.3.2.05.01.04.007 Brandkas 5603043 1.3.2.05.01.04.007.00003 Brandkas Uk. Kecil Buah 3.712.000
3033 1.3.2.05.01.04.007 Brandkas 5603044 1.3.2.05.01.04.007.00004 Brandkas Uk. Sedang Buah 9.536.000
3034 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5593174 1.3.2.05.01.04.029.00005 Alat Penyimpanan Barang Alat Menyimpan Barang Peralatan Perekaman E-Ktp, Buah 5.000.000
Kantor Lainnya Ukuran 620 x 420 x 340

3035 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5603045 1.3.2.05.01.04.029.00008 Alat Menyimpan Barang ALAT MENYIMPAN BARANG PERALATAN PEREKAMAN Buah 5.000.000
Kantor Lainnya E-KTP, Ukuran 620 * 420 * 340

3036 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5593176 1.3.2.05.01.04.029.00007 Boxfile Plastik Boxfile Folio Jumbo Buah 24.750
Kantor Lainnya

3037 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5593175 1.3.2.05.01.04.029.00006 Boxfile Karton Folio Buah 44.000
Kantor Lainnya

3038 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5642079 1.3.2.05.01.04.029.00011 Container Petikemas 20 Feet Dry Dimensi : P-6M L-2.4M T-2.6M Unit 30.500.000
Kantor Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 106


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3039 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5636154 1.3.2.05.01.04.029.00010 container peti kemas 40 feet Unit 74.000.000
Kantor Lainnya

3040 1.3.2.05.01.04.029 Alat Penyimpan Perlengkapan 5603046 1.3.2.05.01.04.029.00009 Rak Gudang Rak Gudang Unit 949.900
Kantor Lainnya

3041 1.3.2.05.01.05.002 Cctv - Camera Control 5627635 1.3.2.05.01.05.002.00006 Cctv Max 25 Fps@5Mp (16:9 Video Output) · Unit 1.145.000
Television System Cvi/Cvbs/Ahd/Tvi Switchable · 3.6 Mm Fixed Lens
(2.8 Mm Optional) · Max. Ir Length 30 M, Smart Ir ·
Built-In Mic · Ip67, Dc12V
3042 1.3.2.05.01.05.002 Cctv - Camera Control 5603047 1.3.2.05.01.05.002.00004 Cctv Kamera Indoor 2 MP Unit 590.000
Television System
3043 1.3.2.05.01.05.002 Cctv - Camera Control 5603048 1.3.2.05.01.05.002.00005 Cctv Kamera Outdoor 2 MP Unit 700.000
Television System
3044 1.3.2.05.01.05.003 Papan Visual/Papan Nama 5640228 1.3.2.05.01.05.003.00002 Papan Bicara/ Pemberitahuan Bahan Alumunium Plat 0,8. Bahan Gambar Sticker Unit 172.500
Seicholite. Berat 500 gram
3045 1.3.2.05.01.05.003 Papan Visual/Papan Nama 5640227 1.3.2.05.01.05.003.00001 Papan Bicara/ Pemberitahuan Spesifikasi Plang Papan Nama 2M x 2M x 1, Papan Unit 2.450.000
Nama Ukuran 2M x 2M x 1, Papan Nama
Menggunakan MMT Vinyl
3046 1.3.2.05.01.05.033 Laser Pointer 5604312 1.3.2.05.01.05.033.00004 Pointer Pwp108G 2.4Ghz Wireless Presenter Unit 386.000
3047 1.3.2.05.01.05.033 Laser Pointer 5603823 1.3.2.05.01.05.033.00001 Pointer R 500 Laser Pointer Remote, Jenis Koneksi: Teknologi Unit 737.500
Bluetooth low energy dan koneksi wireless 2,4 GHz
Jangkauan wireless 20 m Daya Tahan Baterai 12
bulan + 1 minggu tambahan tanpa laser pointer 5
Panjang gelombang: 640 - 660 nm

3048 1.3.2.05.01.05.033 Laser Pointer 5603824 1.3.2.05.01.05.033.00002 Pointer PWP108G 2.4Ghz Wireless Presenter Unit 386.000
3049 1.3.2.05.01.05.033 Laser Pointer 5604311 1.3.2.05.01.05.033.00003 Pointer R 500 Laser Pointer Remote, Jenis Koneksi: Teknologi Unit 737.500
Bluetooth Low Energy Dan Koneksi Wireless 2,4 Ghz
Jangkauan Wireless 20 M Daya Tahan Baterai 12
Bulan + 1 Minggu Tambahan Tanpa Laser Pointer 5
Panjang Gelombang: 640 - 660 Nm

3050 1.3.2.05.01.05.041 Stempel Timbul/Bulat 5593177 1.3.2.05.01.05.041.00002 Stempel Kayu Stempel Kayu Buah 35.000
3051 1.3.2.05.01.05.043 Lcd Projector/Infocus 5603053 1.3.2.05.01.05.043.00006 Projector Infocus SVGA HDMI 3500AL Unit 5.001.350
3052 1.3.2.05.01.05.043 Lcd Projector/Infocus 5597876 1.3.2.05.01.05.043.00004 Proyektor PT-LB355 [3300 Lumens/ XGA] Unit 8.508.850
3053 1.3.2.05.01.05.043 Lcd Projector/Infocus 5597877 1.3.2.05.01.05.043.00005 Projector INFOCUS IN2124A XGA Unit 14.375.000
3054 1.3.2.05.01.05.053 Focusing Screen/Layar Lcd 5603055 1.3.2.05.01.05.053.00002 Layar Proyektor unit Unit 920.000
Projector
3055 1.3.2.05.01.05.065 Kotak Surat 5593178 1.3.2.05.01.05.065.00002 Peti/Kotak Surat Suara Karton Kedap Air, Uk. 40 x 40 x 60 Cm, Tebal 6 Mm Buah 250.000

3056 1.3.2.05.01.05.065 Kotak Surat 5603056 1.3.2.05.01.05.065.00003 Peti/Kotak Surat Suara Karton Kedap Air, Ukuran 40x40x60 cm, tebal 6 mm Buah 250.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 107


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3057 1.3.2.05.01.05.066 Gembok 5603057 1.3.2.05.01.05.066.00003 Gembok 20 mm Buah 8.625
3058 1.3.2.05.01.05.066 Gembok 5593179 1.3.2.05.01.05.066.00002 Gembok Uk. 20 Mm Buah 8.625
3059 1.3.2.05.01.05.075 Mesin Antrian 5593180 1.3.2.05.01.05.075.00002 Mesin Antrian Pelanggan/Pasien/Pendaftar Mesin Antrian Multimedia Set 16.500.000
3060 1.3.2.05.01.05.076 Papan Nama Instansi 5593181 1.3.2.05.01.05.076.00002 Papan Nama Kantor Bahan Dari Besi Uk. 100 x 80 Cm Unit 800.000
3061 1.3.2.05.01.05.076 Papan Nama Instansi 5603058 1.3.2.05.01.05.076.00003 Papan Nama Kantor Bahan dari Besi Ukuran 100 x 80 cm Unit 800.000
3062 1.3.2.05.01.05.078 Papan Tulis 5603059 1.3.2.05.01.05.078.00002 Papan Tulis Panjang = 120 cm, Lebar = 120 cm, Tinggi = 80 cm Buah 575.000

3063 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593182 1.3.2.05.01.05.088.00010 Case Case With Foam, Ukk Imigrasi Takalar Buah 4.212.500
3064 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5603066 1.3.2.05.01.05.088.00023 Videotron P3.91 Unit 55.000.000
3065 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5603065 1.3.2.05.01.05.088.00022 Id Card id card Keping 10.000
3066 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5603063 1.3.2.05.01.05.088.00020 Kamera Konferensi Kamera Konferensi (UKK Imigrasi Takalar) Unit 5.036.096
3067 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5603062 1.3.2.05.01.05.088.00019 Plakat Akrilik Buah 192.500
3068 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5603061 1.3.2.05.01.05.088.00018 Plastik Pembungkus Surat Suara 60x90 cm, tebal 0.5 mm Lembar 10.000
3069 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5603060 1.3.2.05.01.05.088.00017 Cetak Kertas Plano Ukuran 102 x 146 cm Lembar 10.000
3070 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593185 1.3.2.05.01.05.088.00013 Cetak Undangan Undangan Dan Sampul, Uk. 12 x 20 Cm, Berlogo Buah 9.200
3071 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593186 1.3.2.05.01.05.088.00014 Kamera Konferensi Kamera Konferensi, Ukk Imigrasi Takalar Unit 5.036.096
3072 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593187 1.3.2.05.01.05.088.00015 Laminator Laminator Unit 33.800.000
3073 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593188 1.3.2.05.01.05.088.00016 Plastik Pembungkus Surat Suara Uk. 60 x 90 Cm, Tebal 0.5 Mm Lembar 10.000
3074 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593184 1.3.2.05.01.05.088.00012 Cetak Kertas Plano Uk. 102 x 146 Cm Lembar 10.000
3075 1.3.2.05.01.05.088 Alat Kantor Lainnya 5593183 1.3.2.05.01.05.088.00011 Cetak Id Card Id Card Per Keping 10.000
3076 1.3.2.05.02.01.002 Meja Kerja Kayu 5603069 1.3.2.05.02.01.002.00006 Meja Guru KAYU JATI Unit 517.500
3077 1.3.2.05.02.01.002 Meja Kerja Kayu 5603067 1.3.2.05.02.01.002.00004 Meja 1 Biro + Laci MT 301 Buah 2.540.000
3078 1.3.2.05.02.01.002 Meja Kerja Kayu 5603068 1.3.2.05.02.01.002.00005 Meja Guru ( Laci & Kunci ) Panjang = 120 cm, lebar = 60 cm, tinggi = 100 cm, Set 575.000
berat = 10000 gr
3079 1.3.2.05.02.01.008 Meja Rapat 5603070 1.3.2.05.02.01.008.00004 Meja Rapat Uk. : 240 x 120 x 75, Bahan jati, model panjang Buah 8.953.500
melingkar, buatan lokal UP
3080 1.3.2.05.02.01.008 Meja Rapat 5603071 1.3.2.05.02.01.008.00005 Meja Rapat Material : melamine face chipboard. Ukuran : 200 x Buah 6.164.000
100 x 75 cm
3081 1.3.2.05.02.01.009 Tempat Tidur Besi 5627480 1.3.2.05.02.01.009.00001 Tempat Tidur Uks Besi Set 1.500.000
3082 1.3.2.05.02.01.010 Tempat Tidur Kayu 5621198 1.3.2.05.02.01.010.00001 Tempat Tidur Bed Set Jepara Modern, Material kayu mahony oven kering, Set 37.550.000
Kontruksi kuat & Knockdown, Cat finishing halus,
ukuran Kasur 180 x 200 cm, Set ranjang, nakas kanan
kiri, Meja rias, Almari
3083 1.3.2.05.02.01.013 Meja Podium 5604327 1.3.2.05.02.01.013.00001 Meja Podium Mebel Minimalis Buah 6.032.500
3084 1.3.2.05.02.01.023 Meja Sekolah 5603072 1.3.2.05.02.01.023.00002 Meja Siswa Tunggal Kayu Buah 402.500
3085 1.3.2.05.02.01.024 Meja 1/2 Biro 5600022 1.3.2.05.02.01.024.00006 Meja Tulis 1/2 Biro komplit + Laci Buah 3.810.000
3086 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603080 1.3.2.05.02.01.025.00018 Spring Bed (Komplit Set) 160 x 200 cm Set 9.267.800
3087 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603082 1.3.2.05.02.01.025.00020 Spring Bed (Komplit Set) 200 x 200 cm Set 11.328.900
3088 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603077 1.3.2.05.02.01.025.00015 Spring Bed (Komplit Set) 120 x 200 cm Set 19.687.200
3089 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603079 1.3.2.05.02.01.025.00017 Spring Bed (Komplit Set) 120 x 200 cm Set 7.449.600
3090 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603075 1.3.2.05.02.01.025.00013 Spring Bed (Komplit Set) 100 x 200 cm Set 16.793.600
3091 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603076 1.3.2.05.02.01.025.00014 Spring Bed (Komplit Set) 200 x 200 cm Set 28.736.900
3092 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603078 1.3.2.05.02.01.025.00016 Spring Bed (Komplit Set) 180 x 200 cm Set 26.290.800

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 108


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3093 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603081 1.3.2.05.02.01.025.00019 Spring Bed (Komplit Set) 180 x 200 cm Set 10.366.400
3094 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603073 1.3.2.05.02.01.025.00011 Spring Bed (Komplit Set) 160 x 200 cm Set 23.821.500
3095 1.3.2.05.02.01.025 Kasur/Spring Bed 5603074 1.3.2.05.02.01.025.00012 Spring Bed (Komplit Set) 100 x 200 cm Set 6.531.500
3096 1.3.2.05.02.01.030 Kursi Rapat 5621200 1.3.2.05.02.01.030.00001 Kursi Besi Susun Kursi Besi susun Buah 692.394
3097 1.3.2.05.02.01.034 Bangku Sekolah 5603083 1.3.2.05.02.01.034.00002 Kursi Siswa Tunggal Kayu Buah 345.000
3098 1.3.2.05.02.01.035 Bangku Tunggu 5603084 1.3.2.05.02.01.035.00002 Kursi Tunggu Pasien 3 Dudukan Unit 3.714.350
3099 1.3.2.05.02.01.039 Meja Komputer 5603085 1.3.2.05.02.01.039.00002 Meja Komputer Uk. : 121 x 60 x 76 cm Buah 2.791.500
3100 1.3.2.05.02.01.048 Sofa 5603089 1.3.2.05.02.01.048.00002 Sofa Ziva Sofa Set 26.880.000
3101 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603090 1.3.2.05.02.01.050.00040 Matras Bed 200 x 200 cm Buah 5.588.000
3102 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603091 1.3.2.05.02.01.050.00041 Ranjang Facial ukuran rangka : panjang 180cm, lebar 60cm, tingi Buah 2.012.500
60cm. Tinggi kasur:-/+ 15cm, diameter besi -/+ 3cm)

3103 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603092 1.3.2.05.02.01.050.00042 Kursi Keramasan (ursi keramas: 174x60x32,ukuran wash basin: Buah 1.955.000
49x54x21cm, ukuran bantalan : 50x50x15cm, ukuran
pijakan kaki : 40x24x20cm)
3104 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603093 1.3.2.05.02.01.050.00043 Kursi Salon ( rangka besi, jok busa) Buah 575.000
3105 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603094 1.3.2.05.02.01.050.00044 Troli 4 Susun i(terdiri dari4 susun, rangka besi, 4 roda bergerak) Buah 805.000

3106 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603095 1.3.2.05.02.01.050.00045 Rak Buku Kanopi Uk. : 81 x 40 x 80 Buah 3.597.000
3107 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603096 1.3.2.05.02.01.050.00046 Nakas (Pintu) NP 110 Buah 1.549.000
3108 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603097 1.3.2.05.02.01.050.00047 Meja Serba Guna Uk. : 80 x 40 x 72 Buah 1.549.000
3109 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603098 1.3.2.05.02.01.050.00048 Meja Rias Jati Pakai Cermin Uk. : 110 x 45 x 170 Buah 3.469.000
3110 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603100 1.3.2.05.02.01.050.00050 Matras Bed 180 x 200 cm Buah 5.204.000
3111 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603101 1.3.2.05.02.01.050.00051 Matras Bed 160 x 200 cm Buah 4.542.000
3112 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603102 1.3.2.05.02.01.050.00052 Matras Bed 120 x 200 cm Buah 3.732.000
3113 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603103 1.3.2.05.02.01.050.00053 Matras Bed 100 x 200 cm Buah 3.143.000
3114 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603104 1.3.2.05.02.01.050.00054 Matras Bed 200 x 200 cm Buah 19.090.000
3115 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603105 1.3.2.05.02.01.050.00055 Matras Bed 180 x 200 cm Buah 17.620.000
3116 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603106 1.3.2.05.02.01.050.00056 Matras Bed 160 x 200 cm Buah 15.380.000
3117 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603107 1.3.2.05.02.01.050.00057 Matras Bed 120 x 200 cm Buah 12.820.000
3118 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603108 1.3.2.05.02.01.050.00058 Matras Bed 100 x 200 cm Buah 10.900.000
3119 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603109 1.3.2.05.02.01.050.00059 Kursi Nickel Crom Plating Buah 453.750
3120 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603110 1.3.2.05.02.01.050.00060 Lemari Sepatu Uk. : 60 x 30 x 100 Buah 2.317.000
3121 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603111 1.3.2.05.02.01.050.00061 Lemari Pakaian Jati Uk. : 180 x 45 x 200 Buah 7.693.000
3122 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603112 1.3.2.05.02.01.050.00062 Lemari Pakaian Anak Jati Uk. : 84 x 45 x 120 Buah 4.493.000
3123 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603113 1.3.2.05.02.01.050.00063 Lemari Pajangan Hias Uk. : 84 x 45 x 120 Buah 3.213.000
3124 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603114 1.3.2.05.02.01.050.00064 Lemari Makan Uk. : 120 x 40 x 160 Buah 4.749.000
3125 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603115 1.3.2.05.02.01.050.00065 Lemari 2 (Dua) Pintu Jati Uk. : 100 x 40 x 160 Buah 5.133.000
3126 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603121 1.3.2.05.02.01.050.00071 Masterspace Rak Buku 4 Tingkat Material : Besi, Ukuran : 60 x 35 x 122 cm Buah 977.500
3127 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603122 1.3.2.05.02.01.050.00072 Kursi Kantor Sandaran Tinggi Material : aluminium, kulit. Sandaran Tinggi Buah 6.210.000
3128 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5603123 1.3.2.05.02.01.050.00073 Homedant Rak Penyimpanan 4 Tingkat Kotak Dimensi produk : 40 x 40 x 180 cm Buah 1.378.850
3129 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5593192 1.3.2.05.02.01.050.00039 Meja Serba Guna Uk. 80 x 40 x 72 Buah 1.549.000
3130 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5593191 1.3.2.05.02.01.050.00038 Meja Rias + Puff (Tanpa Kaca) Tro-210 Buah 4.967.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 109


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3131 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5593190 1.3.2.05.02.01.050.00037 Masterspace Rak Buku 4 Tingkat Material Besi, Uk. 60 x 35 x 122 Cm Buah 977.500
3132 1.3.2.05.02.01.050 Meubelair Lainnya 5593189 1.3.2.05.02.01.050.00036 Homedant Rak Penyimpanan 4 Tingkat Kotak Uk. 40 x 40 x 180 Cm Buah 1.378.850
3133 1.3.2.05.02.03.003 Mesin Pemotong Rumput 5593193 1.3.2.05.02.03.003.00006 Mesin Pemotong Rumput FR 230 Unit 4.887.500
3134 1.3.2.05.02.03.003 Mesin Pemotong Rumput 5623597 1.3.2.05.02.03.003.00008 Sewa Mesin Pemotong Rumput Gendong (chainsaw) Hari 51.500
3135 1.3.2.05.02.03.004 Mesin Cuci 5593194 1.3.2.05.02.03.004.00007 Mesin Cuci 10 Kg Est 1090 10 Kg 2 Tabung 1090 10 Kg Dolphinwave Unit 2.407.000

3136 1.3.2.05.02.03.004 Mesin Cuci 5593195 1.3.2.05.02.03.004.00008 Mesin Cuci 8 Kg Front Loading 8 Kg Fm1208N3W Unit 5.655.900
3137 1.3.2.05.02.03.004 Mesin Cuci 5603136 1.3.2.05.02.03.004.00012 Mesin Cuci 10 Kg MESIN CUCI SHARP EST 1090 10 KG 2 TABUNG 1090 Unit 2.407.000
10KG DOLPHINWAVE
3138 1.3.2.05.02.03.004 Mesin Cuci 5603133 1.3.2.05.02.03.004.00009 Mesin Cuci 8 Kg Mesin Cuci Front Loading 8 kg FM1208N3W Unit 5.655.900
3139 1.3.2.05.02.03.005 Air Cleaner 5603140 1.3.2.05.02.03.005.00004 Air Purifier Air Purifier MC55UVM6 Unit 4.610.000
3140 1.3.2.05.02.03.005 Air Cleaner 5603139 1.3.2.05.02.03.005.00003 Air Sterilizer Super Air Sterilizer Unit 6.820.000
3141 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603144 1.3.2.05.02.03.007.00018 Kape Cat Metal / Besi GG Karet 2`` Buah 19.700
3142 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603143 1.3.2.05.02.03.007.00017 Kape Cat Metal / Besi S/S 8x11 cm Buah 15.900
3143 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603142 1.3.2.05.02.03.007.00016 Kape Cat Metal / Besi 12 cm Tora Buah 16.500
3144 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603141 1.3.2.05.02.03.007.00015 Kape Cat Pvc / Platstik Besar Buah 10.200
3145 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5623598 1.3.2.05.02.03.007.00027 Kapi Cat Rrt Uk. 2 Inch Buah 7.828
3146 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603152 1.3.2.05.02.03.007.00026 Tasi 150 m Rol 130.000
3147 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603151 1.3.2.05.02.03.007.00025 Headly Gas 328 rp Buah 26.000
3148 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603150 1.3.2.05.02.03.007.00024 Sekop Sampah (Pengki) 80 cm Buah 15.000
3149 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603149 1.3.2.05.02.03.007.00023 Sisir Sampah Besi 80x40 Buah 45.000
3150 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603148 1.3.2.05.02.03.007.00022 Slang Air 50 m x 2 roll Meter 10.000
3151 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603147 1.3.2.05.02.03.007.00021 Gunting Bunga 40 cm x 800 gram Buah 122.500
3152 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603146 1.3.2.05.02.03.007.00020 Kape Cat Pvc / Platstik Kecil Buah 5.100
3153 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5603145 1.3.2.05.02.03.007.00019 Kape Cat Metal / Besi GG Karet 3`` Buah 23.500
3154 1.3.2.05.02.03.007 Alat Pembersih Lainnya 5636155 1.3.2.05.02.03.007.00028 Karet Pembersih Kaca 28 cm buah 21.000
3155 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603166 1.3.2.05.02.04.001.00035 Lemari Es Fridge 2 Pintu Samsung RT19M300BGS Kulkas 2 Pintu [203 L] Unit 4.400.000
3156 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603164 1.3.2.05.02.04.001.00033 Lemari Es Freezer AQUA CHEST FREEZER AQF-310(W) Unit 4.015.000
3157 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603163 1.3.2.05.02.04.001.00032 Lemari Es Empat pintu Unit 19.113.500
3158 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603162 1.3.2.05.02.04.001.00031 Lemari Es Dua pintu Unit 7.239.000
3159 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603161 1.3.2.05.02.04.001.00030 Lemari Es Dua pintu Unit 6.667.500
3160 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603160 1.3.2.05.02.04.001.00029 Lemari Es Satu pintu Unit 4.635.500
3161 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603159 1.3.2.05.02.04.001.00028 Lemari Es Fridge 1 Pintu Sharp FJ-M189N-SS Silver Freezer Unit 4.400.000
3162 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603158 1.3.2.05.02.04.001.00027 Lemari Es Freezer Chest Freezer GEA AB-336-R LEMARI ES PUTIH KUNCI Unit 4.015.000
DIGITAL THERMOMETER FROZEN FOOD 330 LITER

3163 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603157 1.3.2.05.02.04.001.00026 Lemari Es Showcase LG-800 Showcase Chiller Mesin Pendingin Crown Unit 13.158.750
Horeca
3164 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603156 1.3.2.05.02.04.001.00025 Lemari Es Showcase GEA EXPO-480WG Showcase Lemari Pendingin Unit 8.635.000
Minuman (Tanpa Bunga Es/437L)
3165 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603155 1.3.2.05.02.04.001.00024 Lemari Es Dua pintu Unit 3.689.400
3166 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603154 1.3.2.05.02.04.001.00023 Lemari Es Empat pintu Unit 26.467.000
3167 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5593196 1.3.2.05.02.04.001.00017 Lemari Es Satu Pintu Unit 2.546.400

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 110


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3168 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5593197 1.3.2.05.02.04.001.00018 Lemari Es Fridge 2 Pintu RT19M300Bgs, 203 L Unit 4.400.000
3169 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5593198 1.3.2.05.02.04.001.00019 Lemari Es Fridge 2 Pintu RT22Farbdsa Unit 5.278.900
3170 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5593199 1.3.2.05.02.04.001.00020 Lemari Es Showcase Lg-800 Showcase Chiller Crown Horeca Unit 13.158.750
3171 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603153 1.3.2.05.02.04.001.00022 Lemari Es Fridge 1 Pintu Sharp FJ-M189N-SS Silver Freezer [1 Pintu] Unit 3.850.000
3172 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5597874 1.3.2.05.02.04.001.00021 Lemari Es Dua pintu Unit 4.641.900
3173 1.3.2.05.02.04.001 Lemari Es 5603165 1.3.2.05.02.04.001.00034 Lemari Es Fridge 2 Pintu Samsung RT22FARBDSA Kulkas 2 Pintu Unit 5.278.900
3174 1.3.2.05.02.04.004 A.C. Split 5593201 1.3.2.05.02.04.004.00011 Ac Split 1,5 Pk Ac Lg T13 Ev4 1, 5 Pk Dual Inverter Unit 5.885.000
3175 1.3.2.05.02.04.004 A.C. Split 5593200 1.3.2.05.02.04.004.00010 Ac Split 1 Pk Ac Daikin Ftp25Av14 Breeze Standart 1 Pk Unit 4.064.500
3176 1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin 5603175 1.3.2.05.02.04.006.00008 Kipas Angin Uap KG550 Misty Fan Kipas Uap Embun Unit 1.714.900
3177 1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin 5593204 1.3.2.05.02.04.006.00007 Kipas Angin Standing Sekai Industrial Fan Sfn-1808 18 Inch Unit 382.800
3178 1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin 5603177 1.3.2.05.02.04.006.00010 Kipas Angin Ceiling Maspion Uchida CF-240 Ceiling Fan Kipas Angin Unit 499.400
Plafon [48 Inch/ 120 cm]
3179 1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin 5603176 1.3.2.05.02.04.006.00009 Kipas Angin Dinding Kipas dinding krisbow 18 inc Unit 715.000
3180 1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin 5593202 1.3.2.05.02.04.006.00005 Kipas Angin Ceiling CF-240 Kipas Angin Plafon, 48 Inch/120 Cm Unit 499.400
3181 1.3.2.05.02.04.006 Kipas Angin 5593203 1.3.2.05.02.04.006.00006 Kipas Angin Dinding Kipas Dinding 18 Inch Unit 715.000
3182 1.3.2.05.02.04.007 Exhause Fan 5623599 1.3.2.05.02.04.007.00008 Outlet Exhausefan Unit 34.917
3183 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5603186 1.3.2.05.02.04.008.00017 Cool Box Kapasitas 100 Liter Buah 2.787.500

3184 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5593208 1.3.2.05.02.04.008.00011 Cool Box Uk. 200 Liter Buah 3.125.000

3185 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5593207 1.3.2.05.02.04.008.00010 Cool Box Uk. 100 Liter Buah 1.875.000

3186 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5593206 1.3.2.05.02.04.008.00009 Cool Box Uk. 200 Liter Buah 3.902.500

3187 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5593205 1.3.2.05.02.04.008.00008 Cool Box Uk. 100 Liter Buah 2.787.500

3188 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5603185 1.3.2.05.02.04.008.00016 Cool Box Ukuran 50 Liter Buah 937.500

3189 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5603184 1.3.2.05.02.04.008.00015 Cool Box Ukuran 100 Liter Buah 1.875.000

3190 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5603182 1.3.2.05.02.04.008.00013 Cool Box Ukuran 200 Liter Buah 3.125.000

3191 1.3.2.05.02.04.008 Cold Storage (Alat Pendingin) 5603181 1.3.2.05.02.04.008.00012 Cool Box Kapasitas 200 Liter Buah 3.902.500

3192 1.3.2.05.02.04.015 Alat Pendingin Lainnya 5593209 1.3.2.05.02.04.015.00004 Ac Standing Floor 5 Pk KF-120Lw/Nr1 Ac Floor Standing Unit 15.147.000
3193 1.3.2.05.02.04.015 Alat Pendingin Lainnya 5593211 1.3.2.05.02.04.015.00006 Ac Standing Floor 5 Pk PSF-5003 Ac Floor Standing Unit 18.700.000
3194 1.3.2.05.02.04.015 Alat Pendingin Lainnya 5593210 1.3.2.05.02.04.015.00005 Ac Standing Floor 5 Pk MFGB-48 Crn1 Ac Floor Standing Unit 15.796.000
3195 1.3.2.05.02.05.001 Kompor Listrik (Alat Dapur) 5603825 1.3.2.05.02.05.001.00001 Panci Pemanggang Listrik Aluminium Plate 2 in 1 elektrik buah 250.000

3196 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603200 1.3.2.05.02.05.002.00022 Kompor Gas 2 Tungku KG-502C Unit 326.700
3197 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603826 1.3.2.05.02.05.002.00026 Kompor Gas Sanken SG-533FS, Kompor Tiga Tungku Unit 1.136.000
3198 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603203 1.3.2.05.02.05.002.00025 Kompor Gas Portabel CGS-123P Unit 493.900
3199 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603202 1.3.2.05.02.05.002.00024 Kompor Gas 2 Tungku RI-522S Unit 291.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 111


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3200 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5604297 1.3.2.05.02.05.002.00027 Kompor Gas Bahan Besi Seribu Mata Buah 1.026.000
3201 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603201 1.3.2.05.02.05.002.00023 Kompor Gas Portabel CC 100 Unit 288.750
3202 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603195 1.3.2.05.02.05.002.00017 Kompor Gas 4 Tungku DFN743 B4 Unit 7.351.438
3203 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5593212 1.3.2.05.02.05.002.00013 Kompor Gas 4 Tungku RI4RSP Unit 2.442.000
3204 1.3.2.05.02.05.002 Kompor Gas (Alat Dapur) 5603196 1.3.2.05.02.05.002.00018 Kompor Gas 4 Tungku RI 4RSP Unit 2.442.000
3205 1.3.2.05.02.05.005 Rice Cooker (Alat Dapur) 5603204 1.3.2.05.02.05.005.00009 Rice Cooker 1 Liter 1 LITER Unit 151.250
3206 1.3.2.05.02.05.005 Rice Cooker (Alat Dapur) 5603205 1.3.2.05.02.05.005.00010 Rice Cooker 5-6 Liter 5 LITER Unit 1.239.810
3207 1.3.2.05.02.05.005 Rice Cooker (Alat Dapur) 5603828 1.3.2.05.02.05.005.00018 Rice cooker Kapasitas : 14 L, 300 Watt, Anti Lengket Cosmos CRJ- Unit 1.195.000
5908
3208 1.3.2.05.02.05.005 Rice Cooker (Alat Dapur) 5603827 1.3.2.05.02.05.005.00017 Rice cooker 1.8 Liter, Elektrik buah 1.699.000
3209 1.3.2.05.02.05.005 Rice Cooker (Alat Dapur) 5603206 1.3.2.05.02.05.005.00011 Rice Cooker 1,5 Liter 1.5 LITER Unit 185.900
3210 1.3.2.05.02.05.006 Oven Listrik 5603212 1.3.2.05.02.05.006.00004 Oven Listrik 17-20 Liter CO9919R 17-20 Liter Unit 979.000
3211 1.3.2.05.02.05.006 Oven Listrik 5593213 1.3.2.05.02.05.006.00003 Oven Listrik 26-28 Liter Oxone 28L Ox 898Br Unit 1.323.300
3212 1.3.2.05.02.05.010 Mesin Giling Bumbu 5603213 1.3.2.05.02.05.010.00002 Mesin Penggiling Bumbu Dapur Stainless Steell Unit 1.991.750
3213 1.3.2.05.02.05.011 Treng Air/Tandon Air 5621134 1.3.2.05.02.05.011.00001 Tandon/Bak Penampungan Air Ukuran 600 Liter Buah 850.000
3214 1.3.2.05.02.05.017 Panci 5603216 1.3.2.05.02.05.017.00006 Panci Masak Susun Tiga Aluminium tutup 130cm Set 139.700
3215 1.3.2.05.02.05.017 Panci 5603215 1.3.2.05.02.05.017.00005 Panci Masak Susun Tiga Aluminium tutup 32cm Set 48.900
3216 1.3.2.05.02.05.018 Blender 5603829 1.3.2.05.02.05.018.00009 Blender bahan platik, 3 speed, 2 liter Buah 921.000
3217 1.3.2.05.02.05.019 Mixer 5603221 1.3.2.05.02.05.019.00002 Planetery Mixer WITH CUP Buah 12.075.000
3218 1.3.2.05.02.05.020 Oven Gas 5603222 1.3.2.05.02.05.020.00002 Oven Gas Listrik 1 DECK 60 CM Buah 11.500.000
3219 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5604301 1.3.2.05.02.05.026.00063 Tempat Roti Keramik Dengan Tutup Buah 194.000
3220 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621201 1.3.2.05.02.05.026.00066 Piring Ceper set isi 6 buah piring ceper Keramik warna putih 10,5 Set 232.000
inchi
3221 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621202 1.3.2.05.02.05.026.00067 Piring Kue Keramik Warna Purih Lusin 198.000
3222 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621203 1.3.2.05.02.05.026.00068 Sendok Stainless isi 6 buah Set 32.500
3223 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621204 1.3.2.05.02.05.026.00069 Sendok Garpu Stainless Steel Lusin 259.999
3224 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621205 1.3.2.05.02.05.026.00070 Spatula Stainless Steel Silikon Buah 249.000
3225 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621206 1.3.2.05.02.05.026.00071 Sendok Nasi Bahan Stainless Steel Silikon anti lengket Buah 238.000
3226 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621207 1.3.2.05.02.05.026.00072 Sendok Sop Stainless Steel Stainless Steel ukuran kecil Buah 199.600
3227 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621208 1.3.2.05.02.05.026.00073 Wajan Wajan Penggorengan Anti Lengket dengan tutup Buah 284.000
diameter 20 cm
3228 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621212 1.3.2.05.02.05.026.00074 Cangkir 6 set cangkir Keramik warna putih Set 464.000
3229 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5621213 1.3.2.05.02.05.026.00075 Mixer Stand Mixer Adonan Buah 925.000
3230 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5604298 1.3.2.05.02.05.026.00061 Termos Nasi Bahan Plastik, Kapasitas 20 Liter Buah 210.000
3231 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603830 1.3.2.05.02.05.026.00049 Panci Serbaguna Panci Kukus Buah 210.000
3232 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603831 1.3.2.05.02.05.026.00050 Wajan Penggorengan Teflon Bahan Teflon Buah 274.550
3233 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5604303 1.3.2.05.02.05.026.00065 Tatakan Gelas Isi 6 Pcs Modern Set 253.000
3234 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603841 1.3.2.05.02.05.026.00060 Piring makan Keramik warna putih Lusin 398.000
3235 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603840 1.3.2.05.02.05.026.00059 Mangkok Keramik Warna Putih Lusin 258.000
3236 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603839 1.3.2.05.02.05.026.00058 Taplak Meja Bundar Bahan Plastik Lembar 187.000
3237 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603838 1.3.2.05.02.05.026.00057 Taplak Meja Bundar Kain model renda uk. 230 cm Lembar 555.500
3238 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603837 1.3.2.05.02.05.026.00056 Panci uk. 30 cm Buah 134.400
3239 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603836 1.3.2.05.02.05.026.00055 Tatakan Piring Tatakan piring Lembar 56.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 112


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3240 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603835 1.3.2.05.02.05.026.00054 Tutup Bosara Bosara Adat Lusin 475.000
3241 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603244 1.3.2.05.02.05.026.00048 Panggangan Ikan Cook Master Uk. : Besar - 32 cm Buah 279.400
3242 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603242 1.3.2.05.02.05.026.00046 Penggorengan No. 20 KR Buah 113.000
3243 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603241 1.3.2.05.02.05.026.00045 Presto Cooker Uk. 7 liter Buah 463.600
3244 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603236 1.3.2.05.02.05.026.00040 Klakat KLAKAT 3 SUSUN Buah 997.050
3245 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603235 1.3.2.05.02.05.026.00039 Penggorengan 80 cm Buah 1.682.800
3246 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603234 1.3.2.05.02.05.026.00038 Penggorengan No. 13 KR Buah 52.100
3247 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603233 1.3.2.05.02.05.026.00037 Penggorengan No. 12 KR Buah 42.900
3248 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603232 1.3.2.05.02.05.026.00036 Penggorengan No. 11 Kijang Buah 17.800
3249 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603231 1.3.2.05.02.05.026.00035 Penggorengan No. 10 Kijang Buah 14.600
3250 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603230 1.3.2.05.02.05.026.00034 Penggorengan Auminium Buah 485.100
3251 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603229 1.3.2.05.02.05.026.00033 Mesin Pemotong Sayur Dan Buah Stainless Steell Unit 14.408.750
3252 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603228 1.3.2.05.02.05.026.00032 Trolly Makanan Pasien Stainless Steell Unit 6.302.917
3253 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603225 1.3.2.05.02.05.026.00029 Penggorengan No. 15 KR Buah 65.100
3254 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603223 1.3.2.05.02.05.026.00027 Talenan kayu jati Buah 133.400
3255 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603834 1.3.2.05.02.05.026.00053 Talang Bosara Aluminium Buah 55.000
3256 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603833 1.3.2.05.02.05.026.00052 Tempat buah Besi Kuningan Buah 410.000
3257 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5603832 1.3.2.05.02.05.026.00051 Gelas Kaki Kaca Bening Buah 26.000
3258 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5593214 1.3.2.05.02.05.026.00025 Penggorengan No. 18 Kr Buah 98.400
3259 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5604302 1.3.2.05.02.05.026.00064 Tempat Buah Keramik Oval Buah 925.000
3260 1.3.2.05.02.05.026 Alat Dapur Lainnya 5604299 1.3.2.05.02.05.026.00062 Panci Dandang Stainless Steel Set 350.000
3261 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5593217 1.3.2.05.02.06.002.00024 Televisi Uk. 32 Inch Unit 2.970.000
3262 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5593216 1.3.2.05.02.06.002.00023 Televisi Uk. 42 Inch Unit 6.464.000
3263 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5603843 1.3.2.05.02.06.002.00029 Televisi 70 Inch Unit 26.455.250
3264 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5603842 1.3.2.05.02.06.002.00028 Bracket TV Braket LED S42 42, Bisa Maju Mundur Buah 293.000
3265 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5597867 1.3.2.05.02.06.002.00026 televisi 50 " Unit 4.948.900
3266 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5593215 1.3.2.05.02.06.002.00022 Televisi Uk. 40 Inch Unit 6.144.000
3267 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5603245 1.3.2.05.02.06.002.00027 Televisi 60" Unit 10.998.900
3268 1.3.2.05.02.06.002 Televisi 5593218 1.3.2.05.02.06.002.00025 Televisi Touchscreen 60 Inch Buah 13.654.870
3269 1.3.2.05.02.06.007 Loudspeaker 5603783 1.3.2.05.02.06.007.00003 Speaker Portable Unit 2.625.500
3270 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5642674 1.3.2.05.02.06.008.00009 Biaya Sewa Perlengkapan /Sountsistem Penunjang DAK Non Fisik Pariwisata Paket 1.150.000
Kegiatan DAK Pariwisata
3271 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5604326 1.3.2.05.02.06.008.00001 Sound System Mixxer, Mic, Sound Paket 10.981.000
3272 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621215 1.3.2.05.02.06.008.00003 Mic Conference mic conference stand Buah 1.092.000
3273 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621218 1.3.2.05.02.06.008.00006 Mixer Audio 24 Channel Unit 12.750.000
3274 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621214 1.3.2.05.02.06.008.00002 Speaker Aktif Set Speaker aktif, 15 inchi Set 18.400.000
3275 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621219 1.3.2.05.02.06.008.00007 Mic Kabel Mic Kabel Buah 1.875.000
3276 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621220 1.3.2.05.02.06.008.00008 Mic Wireless 1 unit receiver, 2 buah mic wireless Set 1.250.000
3277 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621217 1.3.2.05.02.06.008.00005 Power Amplifier 2 x 1200 watt/4 ohm / 2x1000 watt/8ohm / 4 x 700 Unit 9.500.000
watt 2ohm
3278 1.3.2.05.02.06.008 Sound System 5621216 1.3.2.05.02.06.008.00004 Speaker Wireless Bluetooth 15 inchi, 500 watt, koneksi bluetooth Unit 9.555.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 113


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3279 1.3.2.05.02.06.013 Megaphone 5603844 1.3.2.05.02.06.013.00001 megaphone Sirene : Ada Output : Rated 15w Power source : 9V Buah 622.500
DC Batteries : 6 pcs ukuran C (R14) Outer horn
diameter : 210 mm Length : 310 mm Weigh : 970 gr
Microphone weight : 130 gr
3280 1.3.2.05.02.06.013 Megaphone 5604328 1.3.2.05.02.06.013.00002 Toa Megaphone Sirene : Ada Output : Rated 15W Power Source : 9V Buah 650.000
Dc Batteries : 6 Pcs Ukuran C (R14) Outer Horn
Diameter : 210 Mm Length : 310 Mm Weigh : 970 Gr
Microphone Weight : 130 Gr
3281 1.3.2.05.02.06.014 Microphone 5640218 1.3.2.05.02.06.014.00001 Microphone Kamera Analog Performance Sound Field Mono Operating Unit 4.537.000
Principle Line Gradient Transducer Condenser Polar
Pattern Supercardioid
3282 1.3.2.05.02.06.018 Unit Power Supply 5627636 1.3.2.05.02.06.018.00015 Uninteruptible Power Supply (UPS) Unit 1.143.000
3283 1.3.2.05.02.06.024 Mesin Jahit 5603259 1.3.2.05.02.06.024.00002 Mesin Jahit Kecepatan Tinggi JARUM SATU TIPYCAL GC 6-28-1 Buah 4.513.750
3284 1.3.2.05.02.06.025 Timbangan Orang 5593219 1.3.2.05.02.06.025.00002 Timbangan Digital Bahan Kaca Indikator Digital Buah 350.000
3285 1.3.2.05.02.06.034 Seterika 5603261 1.3.2.05.02.06.034.00006 Setrika Uap UAP STEAMER Unit 220.000
3286 1.3.2.05.02.06.034 Seterika 5603263 1.3.2.05.02.06.034.00008 Setrika Listrik CIS-418 Unit 170.000
3287 1.3.2.05.02.06.038 Dispenser 5603264 1.3.2.05.02.06.038.00007 Dispenser Top Loading Hot dan normal Unit 168.300
3288 1.3.2.05.02.06.038 Dispenser 5593220 1.3.2.05.02.06.038.00006 Dispenser Bottom Loading Hot, Cool Dan Normal Unit 3.470.500
3289 1.3.2.05.02.06.048 Handy Cam 5603269 1.3.2.05.02.06.048.00005 Kamera Handycam 4K HDR PJ410 Unit 3.135.000
3290 1.3.2.05.02.06.048 Handy Cam 5593221 1.3.2.05.02.06.048.00003 Handy Camcorder Hxr-Nx100 Lens With 12 x Optical Zoom, 1920 x 1080 Unit 19.458.850
Up To 60P Dkom
3291 1.3.2.05.02.06.048 Handy Cam 5603268 1.3.2.05.02.06.048.00004 Handy Camcorder Hxr-nx100 Lens With 12x Optical Zoom, 1920x1080 Unit 19.458.850
Up To 60p Dkom
3292 1.3.2.05.02.06.050 Mesin Potong Kain 5603270 1.3.2.05.02.06.050.00002 Pemotong Kain ROTARY CUTTER 45MM Buah 57.500
3293 1.3.2.05.02.06.057 Karpet 5623600 1.3.2.05.02.06.057.00006 Karpet Foam Lapisan Karpet M2 104.751
3294 1.3.2.05.02.06.057 Karpet 5621197 1.3.2.05.02.06.057.00005 Karpet Lantai Bahan Benang Polypropylene, tebal 15 mm, ukuran 1 Meter 2.500.000
x 4 meter wall to wall karpet dan underlayer foam

3295 1.3.2.05.02.06.057 Karpet 5623601 1.3.2.05.02.06.057.00007 Karpet Uk. 92 X 92 Cm M2 421.888


3296 1.3.2.05.02.06.069 Lampu 5603845 1.3.2.05.02.06.069.00003 Lampu Sorot Type Mol-01, Intensitas Cahaya: >160.000 Lux (60 Unit 130.052.080
Cm)
3297 1.3.2.05.02.06.069 Lampu 5603273 1.3.2.05.02.06.069.00002 Lampu Facial lampu facial portable Buah 1.725.000
3298 1.3.2.05.02.06.073 Alat Pangkas Rambut Listrik 5603274 1.3.2.05.02.06.073.00003 Gunting Sasak Penipis (stainless steel, gunting rambut sasak) Buah 46.000

3299 1.3.2.05.02.06.073 Alat Pangkas Rambut Listrik 5603275 1.3.2.05.02.06.073.00004 Gunting Potong (stainless steel, model flat cut) Buah 46.000

3300 1.3.2.05.02.06.075 Tangki Air 5623603 1.3.2.05.02.06.075.00004 Tangki Air Kap. 500 Liter Buah 1.000.555
3301 1.3.2.05.02.06.075 Tangki Air 5623602 1.3.2.05.02.06.075.00003 Tangki Air Kap. 1000 Liter Buah 1.846.094
3302 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603335 1.3.2.05.02.06.077.00199 Rantang Susun 4 Seagull 16 cm Set 533.400
(Home Use) Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 114


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3303 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603334 1.3.2.05.02.06.077.00198 Rantang Plastik Susun 5 Buah 95.300
(Home Use) Lainnya

3304 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603333 1.3.2.05.02.06.077.00197 Rantang Plastik Susun 4 Owl Buah 51.100
(Home Use) Lainnya

3305 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603332 1.3.2.05.02.06.077.00196 Rantang Aluminium Susun 4 Uk.25 cm Buah 241.300
(Home Use) Lainnya

3306 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5621211 1.3.2.05.02.06.077.00219 Taplak Meja panjang Table runner panjang dengan sentuhan bordir Lembar 425.000
(Home Use) Lainnya

3307 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5621210 1.3.2.05.02.06.077.00218 Vacuum cleaner 1600 watt easy empty system Unit 3.490.000
(Home Use) Lainnya

3308 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603352 1.3.2.05.02.06.077.00216 Cooler Box 75 Liter 75 Liter Unit 943.800
(Home Use) Lainnya

3309 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603351 1.3.2.05.02.06.077.00215 Cool Box Cool Box 200 Liter HDPE Ukuran : P (830) x L (480) x T Buah 3.902.500
(Home Use) Lainnya (510) Berat 14 Kg

3310 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603350 1.3.2.05.02.06.077.00214 Cool Box Bahan Plastik, Kapasitas : 100 Liter Ukuran : L 49 P. Buah 1.265.000
(Home Use) Lainnya 84 T. 51 Berat : 7.2 Kg

3311 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603349 1.3.2.05.02.06.077.00213 Mesin Pemanas Air Listrik Kapasitas 80 Liter Unit 4.796.675
(Home Use) Lainnya

3312 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603348 1.3.2.05.02.06.077.00212 Curly Rambut (model catok keriting, tombol on/off, suhu: 120-200 Buah 425.500
(Home Use) Lainnya derajat celcius”digital”, kabel dapat diputar 360
derajat, diameter 28mm)
3313 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603312 1.3.2.05.02.06.077.00176 Cook Master Tutup Bulat Buah 2.603.500
(Home Use) Lainnya

3314 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603314 1.3.2.05.02.06.077.00178 Galon Kran 5 Ltr Buah 52.100
(Home Use) Lainnya

3315 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603323 1.3.2.05.02.06.077.00187 Jumbo Air 7,7 Ltr Buah 495.300
(Home Use) Lainnya

3316 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603347 1.3.2.05.02.06.077.00211 Catok Rambut i(mikata, pengaturan suhu 120-220 derajat celcius, Buah 425.500
(Home Use) Lainnya lebar flet 5cm, panjang flet 25cm. Daya -/+ 65watt)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 115


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3317 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603346 1.3.2.05.02.06.077.00210 Hairdryer (wigo taifun 900. Daya 650W) Buah 230.000
(Home Use) Lainnya

3318 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603343 1.3.2.05.02.06.077.00207 Hair Steamer Ozon uap kepala Buah 2.012.500
(Home Use) Lainnya

3319 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5593225 1.3.2.05.02.06.077.00104 Server Option Memory Uk. 8 Gb, Truddr4, 2400 Mhz Irbx8 Buah 3.500.000
(Home Use) Lainnya

3320 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5593224 1.3.2.05.02.06.077.00103 Seprei Ukuran 200 x 200 Cm Bedding Set Set 2.290.000
(Home Use) Lainnya

3321 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5593223 1.3.2.05.02.06.077.00102 Mangkok Kaca Diameter 10 Cm Buah 26.700
(Home Use) Lainnya

3322 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5593222 1.3.2.05.02.06.077.00101 Gorden Blackout Set Meter 1.440.000
(Home Use) Lainnya

3323 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599147 1.3.2.05.02.06.077.00132 Baki Aluminium Merk : Eagle Buah 88.300
(Home Use) Lainnya

3324 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599098 1.3.2.05.02.06.077.00131 Tas Rajutan Benang Nilon Kecil Buah 150.000
(Home Use) Lainnya

3325 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599097 1.3.2.05.02.06.077.00130 Tas Rajutan Benang Nilon Sedang Buah 300.000
(Home Use) Lainnya

3326 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599096 1.3.2.05.02.06.077.00129 Tas Rajutan Benang Nilon Besar Buah 400.000
(Home Use) Lainnya

3327 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599095 1.3.2.05.02.06.077.00128 Guci/Gerabah Kecil Buah 50.000
(Home Use) Lainnya

3328 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599094 1.3.2.05.02.06.077.00127 Guci/Gerabah Tungku + Wajan Sedang 1 Set 250.000
(Home Use) Lainnya

3329 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599093 1.3.2.05.02.06.077.00126 Guci/Gerabah Kendi Sedang 1 Set 250.000
(Home Use) Lainnya

3330 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599092 1.3.2.05.02.06.077.00125 Guci/Geraba Polos Besar Buah 400.000
(Home Use) Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 116


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3331 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599091 1.3.2.05.02.06.077.00124 Guci/Gerabah Ukir Sedang Buah 250.000
(Home Use) Lainnya

3332 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599090 1.3.2.05.02.06.077.00123 Guci/Gerabah Ukir Kecil Buah 500.000
(Home Use) Lainnya

3333 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599089 1.3.2.05.02.06.077.00122 Guci/Gerabah Ukir Sedang 1 Set 750.000
(Home Use) Lainnya

3334 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599088 1.3.2.05.02.06.077.00121 Guci/Gerabah Ukir Besar 1 Set 1.000.000
(Home Use) Lainnya

3335 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599087 1.3.2.05.02.06.077.00120 Guci/Gerabah (Kursi + Meja) Besar 1 Set 1.750.000
(Home Use) Lainnya

3336 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599086 1.3.2.05.02.06.077.00119 Tempat Tissu Dari Daun Lontar Pendek Buah 75.000
(Home Use) Lainnya

3337 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599085 1.3.2.05.02.06.077.00118 Tempat Tissu Dari Daun Lontar Panjang Buah 150.000
(Home Use) Lainnya

3338 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599084 1.3.2.05.02.06.077.00117 Taplak Meja Serat Lontar Pendek Lembar 200.000
(Home Use) Lainnya

3339 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599083 1.3.2.05.02.06.077.00116 Taplak Meja Serat Lontar Panjang Lembar 350.000
(Home Use) Lainnya

3340 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599082 1.3.2.05.02.06.077.00115 Tudung Saji Serat Lontar Kecil Buah 150.000
(Home Use) Lainnya

3341 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599081 1.3.2.05.02.06.077.00114 Tudung Saji Serat Lontar Sedang Buah 200.000
(Home Use) Lainnya

3342 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599080 1.3.2.05.02.06.077.00113 Tudung Saji Serat Lontar Besar Buah 350.000
(Home Use) Lainnya

3343 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599079 1.3.2.05.02.06.077.00112 Bosara Serat Lontar Bundar Buah 250.000
(Home Use) Lainnya

3344 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5599078 1.3.2.05.02.06.077.00111 Bosara Serat Lontar Segi Delapan Buah 350.000
(Home Use) Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 117


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3345 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603329 1.3.2.05.02.06.077.00193 Rak Piring Buah 260.400
(Home Use) Lainnya

3346 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603344 1.3.2.05.02.06.077.00208 Alat Facial Wajah Hf 4 In 1M-2001 VOLTAGE;110-140V G.W+=5,5 KG Buah 2.875.000
(Home Use) Lainnya

3347 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603846 1.3.2.05.02.06.077.00217 Karpet Karpet merah lebar 2 meter meter 60.000
(Home Use) Lainnya

3348 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603338 1.3.2.05.02.06.077.00202 Saringan 14 cm Buah 37.500
(Home Use) Lainnya

3349 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603337 1.3.2.05.02.06.077.00201 Cooler Box 24 Liter 24 LITER Unit 531.300
(Home Use) Lainnya

3350 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603336 1.3.2.05.02.06.077.00200 Cooler Box 50 Liter 50 Liter Unit 694.650
(Home Use) Lainnya

3351 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603324 1.3.2.05.02.06.077.00188 Jumbo Air 12 Ltr Buah 533.400
(Home Use) Lainnya

3352 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603345 1.3.2.05.02.06.077.00209 Vapazone Portabel M-2001/ Uap Wajah (Power:797W/230V-750W/120V, Meas 93x41x28cm, Buah 1.495.000
(Home Use) Lainnya G.W: 8.8KG, N.W: 7KG)

3353 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603325 1.3.2.05.02.06.077.00189 Mangkok Kaca Batik 7cm Buah 23.500
(Home Use) Lainnya

3354 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5623604 1.3.2.05.02.06.077.00220 Tali Rafia Uk. 1 Kg Buah 47.586
(Home Use) Lainnya

3355 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603331 1.3.2.05.02.06.077.00195 Rantang Aluminium Susun 4 Uk.16 cm Buah 127.000
(Home Use) Lainnya

3356 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603330 1.3.2.05.02.06.077.00194 Rak Piring Buah 269.200
(Home Use) Lainnya

3357 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603328 1.3.2.05.02.06.077.00192 Rak Piring Buah 609.600
(Home Use) Lainnya

3358 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603301 1.3.2.05.02.06.077.00165 Asbak Rokok Cristal Soga Segi 4 m 90 w Buah 114.300
(Home Use) Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 118


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3359 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603300 1.3.2.05.02.06.077.00164 Asbak Rokok Kaca Biasa Buah 6.400
(Home Use) Lainnya

3360 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603299 1.3.2.05.02.06.077.00163 Asbak Rokok Milamin Buah 19.000
(Home Use) Lainnya

3361 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603303 1.3.2.05.02.06.077.00167 Cerek Air Minum 8 Ltr Buah 157.500
(Home Use) Lainnya

3362 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603290 1.3.2.05.02.06.077.00154 Alas Meja Pakai Kaca 5 Mm Uk. : 60 x 40 Set 225.300
(Home Use) Lainnya

3363 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603289 1.3.2.05.02.06.077.00153 Alas Meja Karton Uk. : Tipla / Tebal Lembar 61.400
(Home Use) Lainnya

3364 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5623605 1.3.2.05.02.06.077.00221 Tempat Sabun Bahan Keramik Buah 49.676
(Home Use) Lainnya

3365 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5593226 1.3.2.05.02.06.077.00105 Taplak Baki Bordir Bahan Kain Bordir Dengan Lambang Garuda Lembar 150.000
(Home Use) Lainnya

3366 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603304 1.3.2.05.02.06.077.00168 Server Option Memory Lenovo 8Gb Truddr4 2400 Mhz Irbx8 Buah 3.500.000
(Home Use) Lainnya

3367 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603305 1.3.2.05.02.06.077.00169 Cerek Air Minum 6 Ltr Buah 124.500
(Home Use) Lainnya

3368 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603306 1.3.2.05.02.06.077.00170 Cerek Air Minum 4 Ltr Buah 88.900
(Home Use) Lainnya

3369 1.3.2.05.02.06.077 Alat Rumah Tangga Lainnya 5603310 1.3.2.05.02.06.077.00174 Chafing Dish Tutup persegi Buah 3.143.300
(Home Use) Lainnya

3370 1.3.2.05.02.07.001 Alat Pemadam/Portable 5603355 1.3.2.05.02.07.001.00006 Alat Pemadam Api Ringan (Apar) Tabung 3 Kg Buah 215.000
3371 1.3.2.05.02.07.001 Alat Pemadam/Portable 5603354 1.3.2.05.02.07.001.00005 Nozzle Standar Pemadam 1.5 inci Unit 550.000
3372 1.3.2.05.02.07.001 Alat Pemadam/Portable 5603353 1.3.2.05.02.07.001.00004 Alat Pemadam Api Ringan (Apar) Tabung 2 Kg Buah 432.500
3373 1.3.2.05.02.07.010 Pakaian Panas/Lengkap 5593227 1.3.2.05.02.07.010.00002 Baju Pemadam Tahan Api Baju Pemadam Aluminium Buah 8.461.700
3374 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5603356 1.3.2.05.02.07.016.00016 Selang Pemadam 1,5 inci x 30 mtr Roll 1.569.750
3375 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5593230 1.3.2.05.02.07.016.00015 Selang Pemadam Uk. 1,5 Inch x 30 Meter Roll 1.569.750
3376 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5593229 1.3.2.05.02.07.016.00014 Sambungan Selang Pemadam Y Connection 1,5 Inch Cabang Dua Buah 1.587.500
3377 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5603358 1.3.2.05.02.07.016.00018 Jet Nozle Nuzle Pemadam Kebakaran Buah 276.250
3378 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5603359 1.3.2.05.02.07.016.00019 Bak Penampungan Air Tandon Air Kapasitas 10000 Liter Buah 24.221.750
3379 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5603360 1.3.2.05.02.07.016.00020 Mesin Bor Tanah Mesin Sumur Earth Auger Buah 2.933.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 119


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3380 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5603357 1.3.2.05.02.07.016.00017 Sambungan Selang Pemadam Sambungan Selang 1,5 Inch Buah 460.600
3381 1.3.2.05.02.07.016 Alat Pembantu Kebakaran 5593228 1.3.2.05.02.07.016.00013 Sambungan Selang Pemadam Fire House Connection Ukuran 2,5 Inch Buah 570.000
3382 1.3.2.05.02.07.017 Alat Pemadam Kebakaran 5603363 1.3.2.05.02.07.017.00006 Sarung Tangan Pemadam Sarung Tangan 12 Inc Buah 88.750
Lainnya
3383 1.3.2.05.02.07.017 Alat Pemadam Kebakaran 5603362 1.3.2.05.02.07.017.00005 Tabung Apar Alat Pemadam Api Ringan 6kg (Powder) Buah 764.800
Lainnya
3384 1.3.2.05.02.07.017 Alat Pemadam Kebakaran 5603361 1.3.2.05.02.07.017.00004 Helm Dan Kacamata Pemadam Kebakaran warna merah kuning dan kacamata google pelindung Buah 554.583
Lainnya
3385 1.3.2.05.03.02.011 Meja Tamu Biasa 5597875 1.3.2.05.03.02.011.00002 Meja Tamu Uk. : 120 x 90 x 40, Bahan jati, Buatan lokal UP Buah 1.984.000
3386 1.3.2.05.03.03.009 Kursi Kerja Pejabat Lainnya 5593231 1.3.2.05.03.03.009.00009 Kursi Kabag Council Visitor Chair Buah 2.149.100
3387 1.3.2.05.03.03.009 Kursi Kerja Pejabat Lainnya 5593232 1.3.2.05.03.03.009.00010 Kursi Kantor Sandaran Tinggi Material Aluminium, Kulit. Sandaran Tinggi Buah 6.210.000
3388 1.3.2.05.03.03.009 Kursi Kerja Pejabat Lainnya 5593233 1.3.2.05.03.03.009.00011 Kursi Tamu Sandaran Rendah Set 5.504.000
3389 1.3.2.05.03.06.001 Kursi Tamu Di Ruangan 5621199 1.3.2.05.03.06.001.00001 Kursi Tamu Bahan Kayu mahoni tpk oven, Finishing Cat Duco Set 51.500.000
Menteri/Gubernur/Bupati/Wa 3.2.1 Kain bludru, Meja Utama
likota
3390 1.3.2.06.01.01.001 Audio Mixing Console 5603369 1.3.2.06.01.01.001.00002 Audio Mixer 10 Channel Mixing Console, Max 4 Mic / 10 Inputs ( 4 Unit 1.780.500
Mono + 3 Stereo ) Dkom
3391 1.3.2.06.01.01.002 Audio Mixing Portable 5641708 1.3.2.06.01.01.002.00001 Audio Mixer + Mic Compact & Fully Integrated - Built-In Battery - Multi- Paket 7.943.000
Channel Mixing & Streaming - High-Quality Preamp

3392 1.3.2.06.01.01.007 Audio Video Selector 5640224 1.3.2.06.01.01.007.00001 Microphone Camera Analog Performance Sound Field Mono Operating Unit 1.254.500
(Peralatan Studio Audio) Principle Line Gradient Transducer Condenser Polar
Pattern Supercardioid
3393 1.3.2.06.01.01.036 Microphone/Wireless Mic 5603370 1.3.2.06.01.01.036.00003 Mic Wireless Shure U-8888 Frequency Uhf, 9 Volt, 4 Mic Set 3.865.250
3394 1.3.2.06.01.01.036 Microphone/Wireless Mic 5603371 1.3.2.06.01.01.036.00004 Mic Wireless U-8888 DKom Set 3.458.000
3395 1.3.2.06.01.01.048 Uninterruptible Power Supply 5604315 1.3.2.06.01.01.048.00001 Ups 3000Va/2400W, 220V, 50Hz, Usb Port, Online Unit 10.551.000
(Ups)
3396 1.3.2.06.01.01.096 Peralatan Studio Audio 5641706 1.3.2.06.01.01.096.00006 Baterai dan Charger Pack Battery Capacity : 6600mAh 72.4Wh Battery type : Li- Paket 409.500
Lainnya ion rechargeable Power : 48.8Wh
3397 1.3.2.06.01.01.096 Peralatan Studio Audio 5640217 1.3.2.06.01.01.096.00004 Televisi Stand Ukuran LED = 32"-60" Unit 1.065.000
Lainnya
3398 1.3.2.06.01.01.096 Peralatan Studio Audio 5640223 1.3.2.06.01.01.096.00005 Stabilizer Kamera Pan / Roll / Tilt : 360 °/ 360 °/ 230 ° Waktu Unit 8.365.500
Lainnya Penggunaan: 7 jam untuk kondisi kerja normal
Waktu Pengisian Daya: ≥1.5j, Mendukung semua
pengisi daya normal dan pengisi daya cepat yang
mengisi daya 18W
3399 1.3.2.06.01.02.003 Camera Electronic 5603378 1.3.2.06.01.02.003.00008 Kamera Dslr canon eos 1300D kit 18 - 15mm super wifi Unit 3.575.000
3400 1.3.2.06.01.02.015 Video Mixer 5603379 1.3.2.06.01.02.015.00002 Vmix Pro Software Video Mixer 4K Live Production Software (Original Software) Buah 11.615.000

3401 1.3.2.06.01.02.028 Video Processing Amplifier 5627637 1.3.2.06.01.02.028.00002 Dual Stream Video Compression Dual-Stream Video Compression > Supports Unit 2.200.000
Hdcvi/Ahd/Tvi/Cvbs/Ip Video Inputs > Max 6
Channels Ip Camera Inputs, Each Channel Up To
6Mp; Max 32 Mbps Incoming Bandwidth

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 120


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3402 1.3.2.06.01.02.045 Tripod Camera 5603382 1.3.2.06.01.02.045.00006 Tripod untuk handycam,hp, dan kamera Buah 325.000
3403 1.3.2.06.01.02.045 Tripod Camera 5603381 1.3.2.06.01.02.045.00005 Tripod Rover 77 Takara Max Height : 1950mm, Min Height : 610mm, Set 1.051.620
Folded Lenght : 530mm Dkom
3404 1.3.2.06.01.02.045 Tripod Camera 5603380 1.3.2.06.01.02.045.00004 Tripod Rover 77 Fluid Head Monopod 2-In1 DKom Unit 890.000
3405 1.3.2.06.01.02.061 Lensa Kamera 5603383 1.3.2.06.01.02.061.00002 Lensa Kamera Ef-m 11-22mm F/4-5.6 Is Stm Dkom Unit 6.637.250
3406 1.3.2.06.01.02.061 Lensa Kamera 5640225 1.3.2.06.01.02.061.00004 Lensa Kamera Two ED and Four Aspherical Elements - Optical Unit 15.193.100
SteadyShot Image Stabilization - Linear Autofocus
Motor; Internal Focus - Zoom Lock Switch

3407 1.3.2.06.01.02.061 Lensa Kamera 5640219 1.3.2.06.01.02.061.00003 Lensa Kamera Aperture Maximum: f/1.4 Minimum: f/16 Camera Unit 8.628.425
Mount Type Sony E Format Compatibility APS-C

3408 1.3.2.06.01.02.105 Layar Film/Projector 5604314 1.3.2.06.01.02.105.00001 Layar Proyektor 84" Unit 850.000
3409 1.3.2.06.01.02.126 Camera Digital 5593234 1.3.2.06.01.02.126.00002 Kamera Eos 200D Kit 18-55 Is Stm Buah 10.208.895
3410 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5603387 1.3.2.06.01.02.164.00009 Studio Video Light Light Angle: 120°, Size: 10. 6*10. 3*16 Inch, Gvm Set 6.680.250
Film Lainnya 800d Rgb 2l 2 Pcs Kit Rgb Led Dkom
3411 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5603386 1.3.2.06.01.02.164.00008 Audio Mixer MG10XU DKom Unit 2.867.800
Film Lainnya
3412 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5603384 1.3.2.06.01.02.164.00006 Blackmagic Design Atem Mini Hdmi Live Stream Dve Full Hd, Mixer Audio Mendukung Limiter, Unit 8.370.000
Film Lainnya Switcher Kompresor, 6 Band Eq Dkom
3413 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5603385 1.3.2.06.01.02.164.00007 Light Led Video Lumen:18500lux/20inch, Color Temperature: 3200k- Set 7.791.700
Film Lainnya 5600k, 520ls B2l Bi-color Dkom
3414 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5603388 1.3.2.06.01.02.164.00010 Light Stand Spirit 1 Tripod Studio Max. Height: 200cm, Min. Height: 75cm, Folded Buah 220.150
Film Lainnya Height: 68cm Dkom
3415 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5640221 1.3.2.06.01.02.164.00012 Remote Wireless Camera Transmitter: HDMI Input & HDMI Loop-Out -Receiver Unit 8.450.000
Film Lainnya Has 2 x HDMI Outputs -Internal Antennas on Both
Units -Real-Time iOS/Android App Monitoring -
Integrated L-Series Battery Plates -1/4"-20 Mounting
Threads -Power via USB Type-C Port

3416 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5640222 1.3.2.06.01.02.164.00013 Teleprompter Camera High Definition Display, Multiple Collocation Ways, Unit 2.702.310
Film Lainnya Humanized Design, Adapter Rings Included

3417 1.3.2.06.01.02.164 Peralatan Studio Video Dan 5640216 1.3.2.06.01.02.164.00011 Portable Live Straming Studio Storage Card Type:SD Card Storage Card Unit 14.499.000
Film Lainnya Capacity:Expanded to 128G, WiFi:2.4G/5G,
3418 1.3.2.06.01.04.024 Mesin Jahit Benang 5603847 1.3.2.06.01.04.024.00001 Tas Rajutan Benang sedang Buah 300.000
3419 1.3.2.06.01.04.024 Mesin Jahit Benang 5603848 1.3.2.06.01.04.024.00002 Tas Rajutan Benang besar Buah 400.000
3420 1.3.2.06.01.04.053 Peralatan Cetak Lainnya 5603389 1.3.2.06.01.04.053.00002 Print Sablon Digital SABLON DIGITAL CUTTING Buah 9.200.000
3421 1.3.2.06.02.01.003 Pesawat Telephone 5603390 1.3.2.06.02.01.003.00002 Telephone Unit 686.000
3422 1.3.2.06.02.01.006 Handy Talky (Ht) 5641705 1.3.2.06.02.01.006.00003 Handy Talky UHF Channel Capacity : 16 Channel Voltage : 3.7 V Paket 845.000
Battery : 1500/2800 mah Frequency Stability :
2.5ppm
3423 1.3.2.06.02.01.006 Handy Talky (Ht) 5593235 1.3.2.06.02.01.006.00002 Handy Talky V-82 Buah 2.595.550

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 121


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3424 1.3.2.06.02.07.005 Finger Printer Time And 5593236 1.3.2.06.02.07.005.00003 Fingerprint Scanner Bscan Tenprint 1051 Buah 25.760.000
Attandance Acces Control
System
3425 1.3.2.06.02.07.005 Finger Printer Time And 5593237 1.3.2.06.02.07.005.00004 Mesin Absensi Mesin Absensi Buah 2.357.500
Attandance Acces Control
System
3426 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603398 1.3.2.06.03.47.002.00013 Generator Genset 1 Phase/1.500 Buah 9.882.000
3427 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603399 1.3.2.06.03.47.002.00014 Generator Genset RPM (1800 watt) Buah 21.939.000
3428 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603394 1.3.2.06.03.47.002.00009 Generator Listrik 2800 Watt Unit 5.461.000
3429 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603401 1.3.2.06.03.47.002.00016 Genset Mesin Diesel TIPE FPG 3500 L Unit 6.286.360
3430 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603400 1.3.2.06.03.47.002.00015 Generator Listrik 950 Watt Unit 1.676.000
3431 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603395 1.3.2.06.03.47.002.00010 Generator Listrik 3000 Watt Unit 6.223.000
3432 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603396 1.3.2.06.03.47.002.00011 Generator Listrik 1500 Watt Unit 3.315.000
3433 1.3.2.06.03.47.002 Genset 5603397 1.3.2.06.03.47.002.00012 Genset Mesin Diesel 11KW SHX12000 Unit 162.800.000
3434 1.3.2.06.03.47.004 Charger 5641707 1.3.2.06.03.47.004.00001 Pengisi Daya Baterai Each battery features Japanese cells, 7.2V, 1300mAh Paket 843.410
for longer battery life
3435 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603434 1.3.2.07.01.01.002.00072 Gulf Surgical Headlight 033PPJ2019 Unit 17.133.000
Kedokteran Umum)
3436 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5593239 1.3.2.07.01.01.002.00040 Stetoskop Dewasa Mdf 797 Unit 1.293.000
Kedokteran Umum)
3437 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5593238 1.3.2.07.01.01.002.00039 Sani Body Weight Scale/ Timbangan Dewasa Akd 10901510076 Unit 371.362
Kedokteran Umum)
3438 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603403 1.3.2.07.01.01.002.00041 Schulte Ultrasonic Nebulizer 054PPJ2019 Unit 80.393.000
Kedokteran Umum)
3439 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603404 1.3.2.07.01.01.002.00042 Stand Infus I.V Stand PC-5003 Unit 2.210.000
Kedokteran Umum)
3440 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603406 1.3.2.07.01.01.002.00044 Tempat Tidur 3 Motor Electric Bed PA-6315 Unit 42.846.200
Kedokteran Umum)
3441 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603408 1.3.2.07.01.01.002.00046 Emergency Stretcher Ka 15-11Bss ES11BSS Unit 8.600.000
Kedokteran Umum)
3442 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603409 1.3.2.07.01.01.002.00047 Examination Lamp ML-40L Unit 23.034.500
Kedokteran Umum)
3443 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603410 1.3.2.07.01.01.002.00048 Mesin Cuci LA 25 MP Unit 390.770.000
Kedokteran Umum)
3444 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603411 1.3.2.07.01.01.002.00049 Dixion Portable Suction Pump 020PPJ2019 Unit 11.590.000
Kedokteran Umum)
3445 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603412 1.3.2.07.01.01.002.00050 Laminar Air Flow (Laf) BBS H1800 Unit 74.887.500
Kedokteran Umum)
3446 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603413 1.3.2.07.01.01.002.00051 Bedside Cabinet PF-1100 Unit 4.425.000
Kedokteran Umum)
3447 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603414 1.3.2.07.01.01.002.00052 Ct-Scan CT 580 RT Unit 4.353.990.000
Kedokteran Umum)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 122


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3448 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603415 1.3.2.07.01.01.002.00053 Elektrocardiograph (Ekg) ECG AT101 Unit 73.000.000
Kedokteran Umum)
3449 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603416 1.3.2.07.01.01.002.00054 Adc Pocket Complete Diagnostic Set 001PPJ2019 Unit 3.101.000
Kedokteran Umum)
3450 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603417 1.3.2.07.01.01.002.00055 Medgyn Ultrasonic Pocket Doppler 048PPJ2019 Unit 9.910.000
Kedokteran Umum)
3451 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603418 1.3.2.07.01.01.002.00056 Adscope Pediatric Stainless Scope 004PPJ2019 Unit 783.000
Kedokteran Umum)
3452 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603419 1.3.2.07.01.01.002.00057 Infusion Stand Ka 03-01Bss IS01BSS Unit 1.000.000
Kedokteran Umum)
3453 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603420 1.3.2.07.01.01.002.00058 Diagnostix Aneroid Sphygmomanometers 720-11 1/SK-26/GSM/XII/2018 Unit 4.000.000
Kedokteran Umum) Abk
3454 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603421 1.3.2.07.01.01.002.00059 Adscope Adult Stainless Scope 002PPJ2019 Unit 783.000
Kedokteran Umum)
3455 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603422 1.3.2.07.01.01.002.00060 Diagnostix Aneroid Sphygmomanometers 720-9 02/SK-26/GSM/XII/2018 Unit 4.000.000
Kedokteran Umum) Abk
3456 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603423 1.3.2.07.01.01.002.00061 Examination Table Ka 07-01Bss ET01BSS Unit 5.500.000
Kedokteran Umum)
3457 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603424 1.3.2.07.01.01.002.00062 Medgyn Ultrasonic Table Top Doppler 046PPJ2019 Unit 34.764.000
Kedokteran Umum)
3458 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603425 1.3.2.07.01.01.002.00063 Electrocardiograph 007PPJ2019A Unit 31.212.000
Kedokteran Umum)
3459 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603426 1.3.2.07.01.01.002.00064 Korentang, Lengkung, Penjepit Alat Steril, 27Cm AKM2678(E) Unit 865.150
Kedokteran Umum) (Cheattle), Ss 65-110
3460 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603427 1.3.2.07.01.01.002.00065 Sani Wheel Chair AKD 11402310144 Unit 8.157.438
Kedokteran Umum)
3461 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603428 1.3.2.07.01.01.002.00066 Surgical Headlight 033PPJ2019 Unit 17.133.000
Kedokteran Umum)
3462 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603429 1.3.2.07.01.01.002.00067 Nebulizer OC-S100 Unit 32.836.100
Kedokteran Umum)
3463 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603430 1.3.2.07.01.01.002.00068 Sterilisator TSN 9301 SU Unit 22.325.000
Kedokteran Umum)
3464 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603431 1.3.2.07.01.01.002.00069 Instrumen Tray Smal AKM2661(E) Unit 426.900
Kedokteran Umum)
3465 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603432 1.3.2.07.01.01.002.00070 Patien Monitor MX 800 Unit 570.009.358
Kedokteran Umum)
3466 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603433 1.3.2.07.01.01.002.00071 Tensimeter Digital HBP-9020 Unit 20.875.995
Kedokteran Umum)
3467 1.3.2.07.01.01.002 Minor Surgical Set (Alat 5603435 1.3.2.07.01.01.002.00073 Solid Taylor Reflex Hammer 1 310 AKM 13 E cat Unit 194.300
Kedokteran Umum)
3468 1.3.2.07.01.01.005 Tensimeter 5603849 1.3.2.07.01.01.005.00003 Tensimeter Manual Buah 180.000
3469 1.3.2.07.01.01.009 Timbangan Badan (Alat 5603436 1.3.2.07.01.01.009.00002 Perifix 400 Buah 314.300
Kedokteran Umum)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 123


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3470 1.3.2.07.01.01.087 Korentang 5603850 1.3.2.07.01.01.087.00001 Korentang Germany Stainless Steel; Panjang +/- 18 Cm. 296/11; Unit 742.000
Gross Maier Sponge And Dressing Forceps

3471 1.3.2.07.01.01.119 Reflex Hammer (Alat 5603437 1.3.2.07.01.01.119.00002 Palu Reflex Alkes Buah 410.600
Kedokteran Umum)
3472 1.3.2.07.01.01.138 Standar Infus 5603851 1.3.2.07.01.01.138.00001 Tiang Infus Infus Stand Cmi K 44 A, Stainless Steel Pipes Upper Unit 4.058.200
Stand, Pipes Adjustable With Lock Lower Stand, Pipes
Hook : 2 Castor : 5, ( 2” ) Five Star : Stainless Steel
Pipes
3473 1.3.2.07.01.01.161 Senter 5603852 1.3.2.07.01.01.161.00002 Senter Medis (HeadLamp) Headlamp/ Lampu Senter Kepala Tipe; Senter Cree Unit 200.000
Led
3474 1.3.2.07.01.01.161 Senter 5593241 1.3.2.07.01.01.161.00001 Senter Kepala Headlamp Cree xm-L T6 5000 Lumens Senter Kepala Pasang 287.500
18650 Charger Sks
3475 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668326 1.3.2.07.01.01.169.00126 Gawat Darurat termasuk EKG DAK Bidang Kesehatan Paket 290.000.000
Lainnya
3476 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668325 1.3.2.07.01.01.169.00125 Kegawat daruratan Maternal dan Neonatal DAK Bidang Kesehatan Paket 140.000.000
Lainnya
3477 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668324 1.3.2.07.01.01.169.00124 Laboratorium DAK Bidang Kesehatan Paket 240.000.000
Lainnya
3478 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668322 1.3.2.07.01.01.169.00123 Antropometri DAK Bidang Kesehatan Paket 8.909.160
Lainnya
3479 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642085 1.3.2.07.01.01.169.00112 Set Pemeriksaan Kesehatan Ibu dan Anak termasuk Dak Bidang Kesehatan Paket 49.692.100
Lainnya IVA Test
3480 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642086 1.3.2.07.01.01.169.00113 Set Gawat Darurat termasuk EKG Dak Bidang Kesehatan Paket 251.323.000
Lainnya
3481 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642087 1.3.2.07.01.01.169.00114 Set Pemeriksaan Kesehatan Ibu dan Anak Dak Bidang Kesehatan Paket 48.834.000
Lainnya
3482 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642088 1.3.2.07.01.01.169.00115 Set Perawatan Pasca Persalinan Dak Bidang Kesehatan Paket 24.098.000
Lainnya
3483 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642089 1.3.2.07.01.01.169.00116 Set Obsgyn Dak Bidang Kesehatan Paket 63.289.000
Lainnya
3484 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668328 1.3.2.07.01.01.169.00128 Pemeriksaan Ibu & Anak Termasuk IVA Test DAK Bidang Kesehatan Paket 59.000.000
Lainnya
3485 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642090 1.3.2.07.01.01.169.00117 Set Kegawat daruratan Maternal dan Neonatal Dak Bidang Kesehatan Paket 121.918.906
Lainnya
3486 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5644379 1.3.2.07.01.01.169.00120 Set obsgyn DAK bidang kesehatan Paket 86.772.125
Lainnya
3487 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668327 1.3.2.07.01.01.169.00127 Pemeriksaan Ibu dan Anak DAK Bidang Kesehatan Paket 59.000.000
Lainnya
3488 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642092 1.3.2.07.01.01.169.00119 Cartridge TCM Dak Bidang Kesehatan Paket 25.750.000
Lainnya
3489 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5668329 1.3.2.07.01.01.169.00129 BMHP Gula Darah DAK Bidang Kesehatan Paket 31.379.920
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 124


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3490 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5644380 1.3.2.07.01.01.169.00121 Set perawatan pasca persalinan DAK bidang kesehatan Paket 77.500.000
Lainnya
3491 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5642091 1.3.2.07.01.01.169.00118 USG 2D Digital Dak Bidang Kesehatan Paket 150.000.000
Lainnya
3492 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5654768 1.3.2.07.01.01.169.00122 Alat Peraga Phantom Lengkap dengan CPR Rate Monitor, Plus lampu Set 4.638.500
Lainnya Indikator dan suara, Prestan Adult Professional
Phantom CPR Training Manikin untuk pelatihan
Resusitasi Jantung Paru bantuan pernapasan dan
penekanan pada dada pasien yg mengalami sulit
bernapas dan jantung berhenti. Boneka
Phantom/Manekin/Alat Peraga ini untuk pelatihan
pada pasien yang terkena serangan jantung tiba-tiba
atau kecelakaan maupun pasien tenggelam.

3493 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603464 1.3.2.07.01.01.169.00095 Latex Folley Catheter (Foley Cathether No. 18 (18Fr) Pcs Buah 14.130
Lainnya )
3494 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603463 1.3.2.07.01.01.169.00094 Stetoskop Anak 08.713.00 Unit 1.173.337
Lainnya
3495 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603462 1.3.2.07.01.01.169.00093 Tongue Spatel AKN-000692001 Unit 316.366
Lainnya
3496 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603461 1.3.2.07.01.01.169.00092 Pen Light 10159949 Unit 350.000
Lainnya
3497 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603460 1.3.2.07.01.01.169.00091 Aed (Automated External Defibrilator) AED 3100 Set 58.000.000
Lainnya
3498 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603459 1.3.2.07.01.01.169.00090 Film Viewer POLY 069 Unit 10.000.000
Lainnya
3499 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603458 1.3.2.07.01.01.169.00089 Meja Periksa/Examination Table AKN-000676923 Unit 11.617.200
Lainnya
3500 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603457 1.3.2.07.01.01.169.00088 Sound Proof Box AKN-000687014 Unit 112.880.300
Lainnya
3501 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603456 1.3.2.07.01.01.169.00087 Syringe Pump AKN-000676246 Unit 17.154.000
Lainnya
3502 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603455 1.3.2.07.01.01.169.00086 Defibrilator TEC 5611 Unit 263.124.540
Lainnya
3503 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603454 1.3.2.07.01.01.169.00085 Tempat Tidur Anak AKN-000678686 Unit 18.947.600
Lainnya
3504 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603444 1.3.2.07.01.01.169.00075 Alat Resusutasi Alat Resusutasi Unit 94.458.024
Lainnya
3505 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603443 1.3.2.07.01.01.169.00074 Emergency Trolley Emergency Trolley Unit 24.059.000
Lainnya
3506 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603442 1.3.2.07.01.01.169.00073 Lampu Periksa Lampu Periksa Unit 144.396.080
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 125


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3507 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603453 1.3.2.07.01.01.169.00084 Pulse Oximetri OLV 4201 Unit 63.100.520
Lainnya
3508 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603441 1.3.2.07.01.01.169.00072 Electrocardiograph/Ekg Electrocardiograph/EKG Unit 202.563.528
Lainnya
3509 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603452 1.3.2.07.01.01.169.00083 Tempat Tidur Tempat Tidur Pasien + Matras Buah 1.600.000
Lainnya
3510 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603451 1.3.2.07.01.01.169.00082 Uks Kit Uks Kit Sekolah Set 4.000.000
Lainnya
3511 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603475 1.3.2.07.01.01.169.00106 Stetoskop Bayi 08.514.00 Unit 383.680
Lainnya
3512 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5593242 1.3.2.07.01.01.169.00066 Tempat Tidur Pasien 2 Crank Unit 18.652.800
Lainnya
3513 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5593243 1.3.2.07.01.01.169.00067 Tensimeter Digital Tensimeter Digital Buah 2.000.000
Lainnya
3514 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603465 1.3.2.07.01.01.169.00096 Latex Folley Catheter (Foley Cathether No. 20 (20Fr) Pcs Buah 14.460
Lainnya )
3515 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603480 1.3.2.07.01.01.169.00111 Nebulizer Nebulizer Unit 6.157.000
Lainnya
3516 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603478 1.3.2.07.01.01.169.00109 Sarung Tangan Karet 50 psg Dos 172.500
Lainnya
3517 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603477 1.3.2.07.01.01.169.00108 Central Monitor CNS 9101 Unit 280.558.180
Lainnya
3518 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603476 1.3.2.07.01.01.169.00107 Stetoskop Dewasa 08.551.00 Unit 342.719
Lainnya
3519 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603466 1.3.2.07.01.01.169.00097 Latex Examination Gloves Non Steril (Handskun M) Box Box 63.900
Lainnya
3520 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603440 1.3.2.07.01.01.169.00071 Minor Surgery Set Minor Surgery Set Set 16.077.436
Lainnya
3521 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603439 1.3.2.07.01.01.169.00070 Kursi Roda Kursi Roda Unit 6.428.835
Lainnya
3522 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603438 1.3.2.07.01.01.169.00069 Oxygen Concentrator Oxygen Concentrator Unit 128.000.000
Lainnya
3523 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603474 1.3.2.07.01.01.169.00105 Infus Pump AKN-000676217 Unit 18.746.000
Lainnya
3524 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603450 1.3.2.07.01.01.169.00081 Meja Mayo Meja Mayo Unit 15.209.600
Lainnya
3525 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603449 1.3.2.07.01.01.169.00080 Neonatal Cpap Neonatal CPAP Unit 130.800.000
Lainnya
3526 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603447 1.3.2.07.01.01.169.00078 Baby Suction Pump Baby Suction Pump Unit 105.200.837
Lainnya
3527 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603446 1.3.2.07.01.01.169.00077 Spill Kit Spill Kit Set 12.000.000
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 126


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3528 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603445 1.3.2.07.01.01.169.00076 Ent Examination Set ENT Examination Set Set 51.067.000
Lainnya
3529 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603467 1.3.2.07.01.01.169.00098 Latex Examination Gloves Non Steril (Handskun L ) Box Box 77.100
Lainnya
3530 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603468 1.3.2.07.01.01.169.00099 Surgical Gloves Steril (Handskun Steril No. 7) Pcs Buah 5.796
Lainnya
3531 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603469 1.3.2.07.01.01.169.00100 Surgical Gloves Steril (Handskun Steril No. 7,5) Pcs Buah 6.513
Lainnya
3532 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603470 1.3.2.07.01.01.169.00101 Oxygen Mask (Masker Oksigen Dewasa) Pcs Buah 12.900
Lainnya
3533 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603471 1.3.2.07.01.01.169.00102 Oxygen Mask (Masker Oksigen Anak) Pcs Buah 16.100
Lainnya
3534 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603472 1.3.2.07.01.01.169.00103 Uv Sterilizer UV Sterilizer Unit 36.836.425
Lainnya
3535 1.3.2.07.01.01.169 Alat Kedokteran Umum 5603473 1.3.2.07.01.01.169.00104 Blood Refrigerator DF 490 Unit 149.945.000
Lainnya
3536 1.3.2.07.01.02.135 Alat Kedokteran Gigi Lainnya 5603482 1.3.2.07.01.02.135.00008 Cermin Laring 22.505-(0-9) Set 794.200

3537 1.3.2.07.01.02.135 Alat Kedokteran Gigi Lainnya 5603481 1.3.2.07.01.02.135.00007 Detal Instrumen Set Alkes Set 85.900.000

3538 1.3.2.07.01.02.135 Alat Kedokteran Gigi Lainnya 5603483 1.3.2.07.01.02.135.00009 Dental Unit Set Alkes Set 149.000.000

3539 1.3.2.07.01.04.037 Biopsi Forceps Tb.100 5603853 1.3.2.07.01.04.037.00001 Biopsi Set Untuk mengambil sampel jaringan dari serviks atau Unit 12.721.500
(Olympus) leher rahim
3540 1.3.2.07.01.04.190 Alat Kedokteran Bedah 5603487 1.3.2.07.01.04.190.00011 Magill Forceps AN379R Unit 1.401.398
Lainnya
3541 1.3.2.07.01.04.190 Alat Kedokteran Bedah 5603489 1.3.2.07.01.04.190.00013 Mini Laparatomy AKN 000682786 Set 56.375.200
Lainnya
3542 1.3.2.07.01.04.190 Alat Kedokteran Bedah 5603484 1.3.2.07.01.04.190.00008 Set Skin Graft Set Skin Graft Set 685.249.600
Lainnya
3543 1.3.2.07.01.04.190 Alat Kedokteran Bedah 5603485 1.3.2.07.01.04.190.00009 Plate Bending Instrument Plate Bending Instrument Unit 23.056.262
Lainnya
3544 1.3.2.07.01.04.190 Alat Kedokteran Bedah 5603486 1.3.2.07.01.04.190.00010 Herniotomy Set AKN 000666628 Set 24.196.250
Lainnya
3545 1.3.2.07.01.04.190 Alat Kedokteran Bedah 5603488 1.3.2.07.01.04.190.00012 Laparatomy Instrumen Set AKN 000682623 Set 234.842.720
Lainnya
3546 1.3.2.07.01.05.077 Colposcope (Alat Kesehatan 5603490 1.3.2.07.01.05.077.00002 Colposcopy AKN-000689350 Unit 329.106.000
Kebidanan Dan Penyakit
Kandungan)
3547 1.3.2.07.01.05.129 Klem (Alat Kesehatan 5603854 1.3.2.07.01.05.129.00001 Klem Oligator Type 20.380-2 Ear Polypus Forceps Hartman, Untuk Unit 4.889.500
Kebidanan Dan Penyakit Mengambil Benda Asing Pada Telinga, Hidung Atau
Kandungan) Tenggorokan

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 127


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3548 1.3.2.07.01.05.134 Alat Kesehatan Kebidanan 5603491 1.3.2.07.01.05.134.00006 Fetal Doppler Alkes Buah 27.338.960
Dan Penyakit Kandungan
Lainnya
3549 1.3.2.07.01.05.134 Alat Kesehatan Kebidanan 5603495 1.3.2.07.01.05.134.00010 Kuret Diagnostik Instrumen Set AKN 000665870 Set 24.361.000
Dan Penyakit Kandungan
Lainnya
3550 1.3.2.07.01.05.134 Alat Kesehatan Kebidanan 5603494 1.3.2.07.01.05.134.00009 Caesarean Sectio Set AKN 000665600 Set 37.514.835
Dan Penyakit Kandungan
Lainnya
3551 1.3.2.07.01.05.134 Alat Kesehatan Kebidanan 5603493 1.3.2.07.01.05.134.00008 Kaca Mulut Alkes Set 1.002.600
Dan Penyakit Kandungan
Lainnya
3552 1.3.2.07.01.05.134 Alat Kesehatan Kebidanan 5603492 1.3.2.07.01.05.134.00007 Gynecologi Bed Alkes Set 9.500.000
Dan Penyakit Kandungan
Lainnya
3553 1.3.2.07.01.06.147 Alat Kedokteran Tht Lainnya 5603499 1.3.2.07.01.06.147.00013 Otoscope AKS-004713243 Unit 1.420.283

3554 1.3.2.07.01.06.147 Alat Kedokteran Tht Lainnya 5603496 1.3.2.07.01.06.147.00010 Corong Telinga/Speculum Telinga Alkes Buah 906.200

3555 1.3.2.07.01.06.147 Alat Kedokteran Tht Lainnya 5603497 1.3.2.07.01.06.147.00011 Spekulum Hidung Alkes Set 1.148.029

3556 1.3.2.07.01.06.147 Alat Kedokteran Tht Lainnya 5603498 1.3.2.07.01.06.147.00012 Garputala Alkes Set 2.676.700

3557 1.3.2.07.01.06.147 Alat Kedokteran Tht Lainnya 5603500 1.3.2.07.01.06.147.00014 Audiometer 400 AOM PLUS Unit 76.258.043

3558 1.3.2.07.01.07.074 Laser Yag Opthamic System 5603855 1.3.2.07.01.07.074.00001 Yag laser Type Ipl Laser, Mengatasi Lebih Dari 30 Masalah Kulit Unit 2.551.559.476
Dan Rambut
3559 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603504 1.3.2.07.01.07.097.00025 Biometri + Pachimetri US4000 Unit 399.848.635

3560 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603506 1.3.2.07.01.07.097.00027 Refkeratometer AKN-000670849 Unit 172.623.500

3561 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603507 1.3.2.07.01.07.097.00028 Digital Ultrasonic B Scanner And Pachymeter AKN-000690096 Unit 540.176.000

3562 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603508 1.3.2.07.01.07.097.00029 Optotype Snellen Electric AKD 21201800464 Unit 3.960.000

3563 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603509 1.3.2.07.01.07.097.00030 Laser Photocoagulator MC 500 Unit 2.662.468.752

3564 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603510 1.3.2.07.01.07.097.00031 Ophthalmic Yag Laser YC 1800 Unit 597.948.804

3565 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603511 1.3.2.07.01.07.097.00032 Optical Coherence Tomography RS 3000 ADVANCE Unit 2.205.428.602

3566 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603512 1.3.2.07.01.07.097.00033 Refractor RT 5100 Unit 613.793.479

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 128


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3567 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603513 1.3.2.07.01.07.097.00034 Specular Microscope CEM 530 Unit 370.271.709

3568 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603514 1.3.2.07.01.07.097.00035 Optical Coherent Tomography RS-330 Unit 1.482.856.964

3569 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603515 1.3.2.07.01.07.097.00036 Fundus Camera+Ffa AFC 330 Unit 574.171.991

3570 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603516 1.3.2.07.01.07.097.00037 Yag Laser AKN-000670622 Unit 538.966.000

3571 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603517 1.3.2.07.01.07.097.00038 Usg Mata E-CUBE 11 2 Unit 842.013.000

3572 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603518 1.3.2.07.01.07.097.00039 Slit Lamp L-0229 E Unit 190.218.200

3573 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603519 1.3.2.07.01.07.097.00040 Foto Fundus CORNEAL ANALYZER OPD SCAN III Unit 761.514.883

3574 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603520 1.3.2.07.01.07.097.00041 Biometer A-Scan AKN-004724616 Unit 770.965.202

3575 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603521 1.3.2.07.01.07.097.00042 Bingkai Dan Lensa Uji Coba K-0391 Set 3.389.600

3576 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603505 1.3.2.07.01.07.097.00026 Perimeter L-1550 Unit 220.735.000

3577 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603502 1.3.2.07.01.07.097.00023 Slit Lamp SL 1800 Unit 457.910.179

3578 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603503 1.3.2.07.01.07.097.00024 Lensmeter LM 1800PD Unit 115.356.597

3579 1.3.2.07.01.07.097 Alat Kedokteran Mata Lainnya 5603501 1.3.2.07.01.07.097.00022 Katarak Set Titanium + Stainless Steel With Tray Set 75.269.000

3580 1.3.2.07.01.08.055 Coaxial Head Light 5603856 1.3.2.07.01.08.055.00001 Headlight Type 94220, Led Headlight Ks70, Consisting Of: Buah 42.138.619
094203 Led Headlight Ks70 094207 Control Unit
094208 Battery Box 2X 094224 Battery Pack 094229
Charger Usb 078770 Headband 078513
3581 1.3.2.07.01.10.085 Alat Kedokteran Anak Lainnya 5642093 1.3.2.07.01.10.085.00006 Pengadaan Alat Antropometri Dak Bidang Kesehatan Paket 58.325.000

3582 1.3.2.07.01.10.085 Alat Kedokteran Anak Lainnya 5603522 1.3.2.07.01.10.085.00005 Baby Resusitation (Neopuff) Infant T-Piece Unit 38.461.000

3583 1.3.2.07.01.10.085 Alat Kedokteran Anak Lainnya 5593244 1.3.2.07.01.10.085.00004 Baby Resusitation T-Piece Unit 40.481.000

3584 1.3.2.07.01.10.085 Alat Kedokteran Anak Lainnya 5642094 1.3.2.07.01.10.085.00007 Pengadaan Alat Kesehatan pada Ruang NICU Dak Bidang Kesehatan Paket 1.200.000.000

3585 1.3.2.07.01.13.009 Alat Kedokteran Neurologi 5603525 1.3.2.07.01.13.009.00009 Digital Mobile Carm OEC ONE Unit 1.548.200.000
(Syaraf) Lainnya
3586 1.3.2.07.01.13.009 Alat Kedokteran Neurologi 5603524 1.3.2.07.01.13.009.00008 Ultrasound With Sector Probe AKS 004701934 Unit 128.000.000
(Syaraf) Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 129


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3587 1.3.2.07.01.13.009 Alat Kedokteran Neurologi 5603526 1.3.2.07.01.13.009.00010 Usg Nerve & Spin ML NINE EXP-1 Unit 1.647.389.000
(Syaraf) Lainnya
3588 1.3.2.07.01.13.009 Alat Kedokteran Neurologi 5603523 1.3.2.07.01.13.009.00007 Usg Saraf Portable AKN-000668576 Set 807.500.000
(Syaraf) Lainnya
3589 1.3.2.07.01.13.009 Alat Kedokteran Neurologi 5593245 1.3.2.07.01.13.009.00006 Reflex Hammer AQ190.20 Unit 350.000
(Syaraf) Lainnya
3590 1.3.2.07.01.15.037 Alat Kedokteran 5603527 1.3.2.07.01.15.037.00003 Ct-Scan Aks-004714496 Unit 5.373.010.840
Radiodiagnostic Lainnya
3591 1.3.2.07.01.23.022 Alat Kedokteran Bedah 5603528 1.3.2.07.01.23.022.00004 Large Fragment Set Large Fragment LCP Set 404.878.482
Orthopedi Lainnya
3592 1.3.2.07.01.23.022 Alat Kedokteran Bedah 5603530 1.3.2.07.01.23.022.00006 Damge Screw Set Alat Orthopedi Bedah Set 279.526.868
Orthopedi Lainnya
3593 1.3.2.07.01.23.022 Alat Kedokteran Bedah 5603529 1.3.2.07.01.23.022.00005 Small Fragment Set Small Fragment LCP Instrument Set Set 580.000.000
Orthopedi Lainnya
3594 1.3.2.07.01.29.001 Alat Kedokteran Lainnya 5603535 1.3.2.07.01.29.001.00019 Spekulum Vagina (Cocor Bebek) Set Alkes Set 47.666.080
3595 1.3.2.07.01.29.001 Alat Kedokteran Lainnya 5603533 1.3.2.07.01.29.001.00017 Tempat Tidur Rawat Inap Dewasa Alkes Unit 29.052.685
3596 1.3.2.07.01.29.001 Alat Kedokteran Lainnya 5603531 1.3.2.07.01.29.001.00015 Meja Instrumen Alkes Buah 21.317.700
3597 1.3.2.07.02.05.020 Ukur Tinggi Badan 5593246 1.3.2.07.02.05.020.00002 Alat Ukur Tinggi Badan Casing Plastik Tebal, Meteran Baja Tipis, Max. 10 Buah 75.000
Meter
3598 1.3.2.07.02.05.020 Ukur Tinggi Badan 5603536 1.3.2.07.02.05.020.00003 Alat Ukur Tinggi Badan Casing plastik tebal, meteran dri baja tipis, max 10 Buah 75.000
meter
3599 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626857 1.3.2.07.02.05.025.00267 Iud Kit Iud Kit Terdiri Dari 9 Jenis Item ( Kuantiti 11 Pcs ) Set 23.005.052

3600 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626813 1.3.2.07.02.05.025.00223 Standar Infus Spesifikasi : - Construction : : Made Of Stainless Steel - Unit 2.928.960
Hanger : : 2 Hanger - Stand : : Adjustable - Castor : : 4
X 2" Rubber Ball Castors - Dimension : : 1200 - 1900
Mm
3601 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626814 1.3.2.07.02.05.025.00224 Tempat Tidur Bayi Bahan : Stainless Steel, Uk. L 810Mm X W 460 Mm X Unit 13.179.020
H 810 Mm
3602 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626815 1.3.2.07.02.05.025.00225 Reflex Hammer Stainless Steel Buah 458.000

3603 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626816 1.3.2.07.02.05.025.00226 Stretcher/Brankar Tempat Tidur Pasien Dengan Bahan Dasar Besi Baja Unit 26.052.480
Dan Untuk Matras Platform Mengunakan Fiber

3604 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5593248 1.3.2.07.02.05.025.00198 Handschoen Steril Uk. 7 Buah 9.000

3605 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5593249 1.3.2.07.02.05.025.00199 Handschoen Steril Uk. 7.5 Buah 9.000

3606 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5593250 1.3.2.07.02.05.025.00200 Masker N95 Masker N95 Buah 107.000

3607 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5593251 1.3.2.07.02.05.025.00201 Rapid Test Rapid Test Buah 120.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 130


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3608 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5593252 1.3.2.07.02.05.025.00202 Silk 4/0 Pcs Pcs 49.206

3609 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626949 1.3.2.07.02.05.025.00359 Termometer Digital Operating Temp : 5°C~40°C ; Measuring Mode : Buah 419.520
Forehead Mode ; Measuring Range : 32.0°C~42.2°C
(89.6°F~108°F) ; Accuracy : ±0.5°C ; Voltage Source : 2
X 1.5 V Battery : Size Aaa ; Display : Led Digital Display
; Automatic Power Off : 60S.

3610 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626948 1.3.2.07.02.05.025.00358 Suction Pump Adjustable Vacuum Range : 0.02 Mpa-0.08 Mpa (150 - Buah 18.829.000
600 Mmhg) Flow Rate : ? 20 L/Min Noise : ? 65 Db
Storage Bottle : 1000 Ml (Plastic) Power Supply : 220
V, 50 Hz, 12 V Dc, Battery Input Power : 110 Va Nett
Weight : 10 Kg Dimension : 320 X 220 X 260 Mm

3611 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626947 1.3.2.07.02.05.025.00357 Alat Pemeriksa Gula Darah For The Measurement Of Glucose, Uric Acid, Total Unit 618.030
Cholesterol
3612 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626946 1.3.2.07.02.05.025.00356 Sterilitator Uap Stainless Steel Chamber : 6 Liter Size Of Chamber : Ø Buah 113.498.000
170 X P.276 Mm External Dimension : W.375 X H.450
X D.300 Mm
3613 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626945 1.3.2.07.02.05.025.00355 Anaticedubitus Matras Dimensi : 210 X 90 X 5 Cm Buah 2.605.314

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 131


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3614 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626944 1.3.2.07.02.05.025.00354 Electrosurgical Unit Technical Specifications And Safety Features : * Unit 134.349.000
Monopolar Cutting: 4 Effects And 2 Outputs *
Monopolar Coagulation: 4 Effects And 2 Outputs *
Bipolar Cutting: Manual Activation * Bipolar
Coagulation: Manual And Auto Start Activation *
Simultaneous Twin Monopolar Coagulation: Two
Surgeons Can Fulgurate Simultaneously From A
Single Generator, E.G. In Cardiac Or Breast Surgery *
10 Programmable Memory Locations * 4X20
Characters Stn Lcd: Setting Modes/Memory And
Monitoring Errors/Messages * Basic Construction: In
Accordance With Iec60601-1, Iec60601-1-2 &
Iec60601-2-2 * Neutral Electrode Monitoring System
: Permanent Electronic Control & Monitoring Contact
Impedance Between Patient And Neutral Electrode
(Before And During Activation) * Mains Voltage: 220
Vac ± 10 %. 50 Hz * Maximum Power Comsumption:
800 V.A * Protection Class: Class I * Type Of Output:
Cf * Dosage Rate Control: Automatic And Permanent
Control Of Output Power (In Single Fault Condition) *
Permanent Monopolar Hf Leakage Current Control:
Acoustic And Visual Alarm When 150 Ma Or Higher *
Hf Leakage Current: Monopolar < 150 Ma/Bipolar <
20 Ma * Lf Leakage Current: Normal Condition < 10
µa/Single Fault Condition < 50 µa * Fundamental
Frequency: 410 Khz ± 1%/Modulation Frequency: 25
Khz * Nett Weight: 8.8 Kg * Dimensions (Wxhxd):
3615 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626943 1.3.2.07.02.05.025.00353 Sypgmomanometer Dengan Manset Untuk Bayi Dan 37.1 X 15.9Dial
1. Aneroid X 46.5 CmSphygmomanometer, 2. Large Buah
Clinic 4.427.700
Anak Face Plate With 0-300 Mmhg Reading, 3. Abs Trolley
And Basket, 4. Inflation System Compartement, 5.
Wall Mounting Hardware
3616 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626942 1.3.2.07.02.05.025.00352 Photo Therapy Dimensi : 75 X 58 (125-150) Cm ; Konstruksi : Plat Ms, Buah 11.156.188
Pipa Ms, Pipa S/S ; Finishing : Cat Epoxy Powder
Coating, Polishing ; Konsumsi Daya : Ac 220 Volt, 180
Watt, 50 Hz ; Uv Lamp : 20 Watt X 4 Unit ; Durability
Lamp : 2000 Hour ; Aksesoris : Hour Meter, Roda 2"

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 132


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3617 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626941 1.3.2.07.02.05.025.00351 Hechting Set - Foerster-Ballenger Str Serrated 25 Cm -Needle Set 5.090.000
Holder Mayo Hegar 14 Cm -Standard Dressing
Forceps Str 14 Cm -Standard Tissue Fcps. 1X2 T Str 14
Cm -Standard Oper.Scs. Str.Sh/Bl 14 Cm -Ligature
Scissors 14 Cm -Scalpel Handle No.3 -Blade Breakers -
Rochester-Pean Fcps Str 14.0 Cm -Rochester-Pean
Fcps Cvd 14.0 Cm -Backhaus Towel Forceps 13 Cm -
Cheatle Sterilizing Forceps 27 Cm Spesifikasi : -
Stainless Steel

3618 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626940 1.3.2.07.02.05.025.00350 Bed Side Monitor Spesifikasi : Protection Against Electroshock : Class I, Buah 66.984.000
Type Cf For All Modules (Except Multi-Gas, Nibp And
Bfa Modules That Are Bf) (Based On Iec 60601-1).
Protection : Against Electro Surgery And Defibrillator
(Except Bfa/Csm) Mode Of Operation : Continues
Operation Equipment Harmful Liquid Proof Degree :
Ipx1 Safety Of Anesthetic Mixture : Not Suitable For
Use In The Presence Of A Flammable Anaesthetic
Mixture With Air Or With Oxygen Or Nitrous Oxide.

3619 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626939 1.3.2.07.02.05.025.00349 Blood Gas Analyzer Alat Pemeriksaan Gas Darah, Electrolyte Dan Unit 75.551.790
Metabolyte Pada Sample Darah
3620 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626938 1.3.2.07.02.05.025.00348 Vena Section Set Standard Dressing Forceps Str 14 Cm -Standard Set 5.043.000
Tissue Fcps. 1X2 T Str 14 Cm -Standard Oper.Scs.
Str.Sh/Bl 14.5 Cm -Catroviejo Needle Holder -
Backhaus Towel Forceps 8,0 Cm -Halsted-Mosquito
Art.Fcps Cvd 12,5 Cm -Scalpel Handle No.3 Spesifikasi
: -Stainless Steel

3621 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626937 1.3.2.07.02.05.025.00347 Examination Lamp Specifications : Illumination Intensity : 30000 Lux Buah 25.499.000
0.5M/10000 Lux 1M Spot Diameter : 100Mm Colour
Temperature : Adjustable From 3000 To 4800K
Power Supply : 220V,50Hz/110V,60Hz Bulb
Power/Voltage : Super Bright Iminotron Led 3.3V/3W

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 133


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3622 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626936 1.3.2.07.02.05.025.00346 Electro Surgery Unit Technical Specifications And Safety Features : * Unit 134.349.000.000
Monopolar Cutting: 4 Effects And 2 Outputs *
Monopolar Coagulation: 4 Effects And 2 Outputs *
Bipolar Cutting: Manual Activation * Bipolar
Coagulation: Manual And Auto Start Activation *
Simultaneous Twin Monopolar Coagulation: Two
Surgeons Can Fulgurate Simultaneously From A
Single Generator, E.G. In Cardiac Or Breast Surgery *
10 Programmable Memory Locations * 4X20
Characters Stn Lcd: Setting Modes/Memory And
Monitoring Errors/Messages * Basic Construction: In
Accordance With Iec60601-1, Iec60601-1-2 &
Iec60601-2-2 * Neutral Electrode Monitoring System
: Permanent Electronic Control & Monitoring Contact
Impedance Between Patient And Neutral Electrode
(Before And During Activation) * Mains Voltage: 220
Vac ± 10 %. 50 Hz * Maximum Power Comsumption:
800 V.A * Protection Class: Class I * Type Of Output:
Cf * Dosage Rate Control: Automatic And Permanent
Control Of Output Power (In Single Fault Condition) *
Permanent Monopolar Hf Leakage Current Control:
Acoustic And Visual Alarm When 150 Ma Or Higher *
Hf Leakage Current: Monopolar < 150 Ma/Bipolar <
20 Ma * Lf Leakage Current: Normal Condition < 10
µa/Single Fault Condition < 50 µa * Fundamental
Frequency: 410 Khz ± 1%/Modulation Frequency: 25
Khz * Nett Weight: 8.8 Kg * Dimensions (Wxhxd):
3623 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626935 1.3.2.07.02.05.025.00345 Gluco Stick 37.1 X 15.9
Glucose TestX Strips
46.5 CmBlue (1 Dus = 2X25 Tes, 10 Tes) Strip 284.294

3624 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626934 1.3.2.07.02.05.025.00344 Reflex Hammer Stainless Steel Buah 362.800

3625 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626933 1.3.2.07.02.05.025.00343 Operating Lamp Features: Ceiling-Mounted Type Operating Lamp Buah 458.571.000
Maneuverable And Stable Light - Nets Weight Single
Cupola Wireless Remote Control For Ease Of
Controlling Fully Reflected Polygon Reflector Installed
With A-Class Heating Filter Glass To Reduce
Temperature (Low Temperature) And Stable Color
Temperature (Natural Light) Natural Light With Color
Temperature 4,300K ± 300K Adjustable Illumination
In Led Display From "0" To "100" %

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 134


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3626 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626932 1.3.2.07.02.05.025.00342 Incubator Dimensi : 104 X 58,5 X 129-143 Cm ; Konstruksi : Plat Unit 110.072.186
Ms, Pipa ?, Acrylic ; Finishing : Cat Epoxy Powder
Coating ; Haater : Dry Heater ; Konsumsi Daya : Ac
220 Volt, 300 Watt, 50 Hz ; Akurasi Suhu : ± 0,2 °C ;
Temperature Control : Skin/Servo Mode 32°C - 37°C,
Air / Manual Mode 27°C - 38 °C ; Temperature Alarm
: Air Flow/Fan Failure With Red Light, Air Failure
(38°C) With Red Light, Skin Failure (37°C)With Red
Light, Hi. Temperature (38,5°C) With Red Light, Alarm
Mute Silent With Red Light ; Fiture : Skin Sensor
(Probe), Higrometer By Humidity Set Adjust Remote
Control, Hi-Low, Roda 5", Stand Infus S/S, Baki Syring
Pump

3627 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626931 1.3.2.07.02.05.025.00341 Microwave Frequency: 2450 Mhz Emission Modes: Continuous Unit 185.987.000
And Pulsed Intensity: 250 (Continuous); 1600 W
(Pulsed) Modality Pulsed: 25 ÷ 50% ÷ 75% Pps 1/4,
2/4, 3/4, 4/4 Display: Colored Touch-Screen Pre-Set
Programs With Body Pictures Free Memories For
Customized Protocols

3628 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626930 1.3.2.07.02.05.025.00340 Baby Resusitasion Set Berbahan Silikon Dan Menggunakan Hardcase Set 5.625.000

3629 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626929 1.3.2.07.02.05.025.00339 Tempat Tidur Bayi Dimensi Trolley : 70 X 45 X 70 Cm ; Dimensi Basket : Buah 6.522.733
65 X 40 X 35 Cm ; Konstruksi : Pipa Besi, Acrylic ;
Finishing : Cat Epoxy Powder Coating ; Aksesoris :
Roda 2", Matras 5 Cm Lapis Vinyl

3630 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626928 1.3.2.07.02.05.025.00338 Infant Warmer Dimensi : 100 X 55 X 185 Cm ; Konstruksi : Plat Ms, Buah 41.890.967
Pipa ? ; Finishing : Cat Epoxy Powder Coating ; Haater
: 1 X 650 Watt Infrared Heater ; Konsumsi Daya : Ac
220 Volt, 850 Watt, 50 Hz ; Akurasi Suhu : ± 0,5°C ;
Temperature Control : 27°C - 38°C ; Temperature
Alarm : 40°C High Temperature, Alarm Test (Buzzer &
Indicator Lamp) ; Fiture : Matras
Trendelenburg/Reverse Trendelenburg, Roda 5" ;
Lamp : 2 X 20 Watt ( Tl )

3631 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626927 1.3.2.07.02.05.025.00337 Patient Stracher Terbuat Dari Pipa Stainless - Finishing Dengan Poles - Unit 8.461.000
Pengelasan Dengan Las Tig - L 2050 Xw 650 Xh 770
Mm

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 135


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3632 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626926 1.3.2.07.02.05.025.00336 Ecg/Ekg/Electrocardiograph 6 Channels Hr Measuring Range : From 30 To 300 Bpm Common- Unit 33.998.000
Mode Rejection : More Than 100 Db The Speed Of
The Recording Medium : 5; 10; 12,5; 25 And 50
Mm/Sec Sensivity : 2,5; 5; 10; 20; 40 Mm/Sec Range
Of Frequencies Recorded : From 0,05 To 150 Hz

3633 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626925 1.3.2.07.02.05.025.00335 Pulse Oxymeter Adult Reusable Spo2 Sensor 1 Pc Neonate Reusable Unit 16.512.500
Spo2 Sensor 1 Pc Finger Sensor For Baby 1 Pc 12V
2.5A Adaptor & Power Sord
3634 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626924 1.3.2.07.02.05.025.00334 Emergency Set Consist Of : - Hartman, Set Of 3, Stainless Ssteel - Unit 56.207.000
Dressing And Tissue Forceps, Thumd, 14 Cm,
Stainless Steel - Hartmann, 14 Cm, Stainless Steel -
Lucae, 14 Cm, Stainless Steel - Operating, 14 Cm,
Curved, Sharp, Sharp, Stainless Steel - Operating, 14
Cm, Curved, Sharp, Sharp, Stainless Steel - Operating,
14 Cm, Curved, Sharp, Blunt, Stainless Steel -
Operating, 14 Cm, Curved, Blunt, Blunt, Stainless
Steel - Operating, 14 Cm, Straight, Blunt, Blunt,
Stainless Steel - Operating, 14 Cm, Straight, Sharp,
Sharp, Stainless Steel - Operating, 14 Cm, Straight,
Sharp, Blunt, Stainless Steel - Lister, 18 Cm, Stainless
Steel - Littauer, 14 Cm, Stainless Steel - Laryngeal
Forceps - Laryngeal Forceps - Probes, 14 Cm,
Stainless Steel - Larynx,Fig 2, Ø14 Mm, Stainless Steel -
Larynx,Fig 4, Ø18 Mm, Stainless Steel - Larynx,Fig 5,
Ø20 Mm, Stainless Steel - Larynx,Fig 6, Ø22 Mm,
Stainless Steel - Nasopharing,Fig 2, Ø14 Mm,
Stainless Steel - Nasopharing,Fig 4, Ø18 Mm,
Stainless Steel - Nasopharing,Fig 5, Ø20 Mm,
Stainless Steel - Nasopharing,Fig 6, Ø22 Mm,
Stainless Steel - Gross Curettes, Stainless Steel -
Kocher, 14 Cm, Straight, Stainless Steel - Halstead
Mosquito, 12.5 Cm, Curved, Stainless Steel - Halstead
Mosquito, 12.5 Cm, Curved, Stainless Steel - Halstead
Mosquito, 12.5 Cm, Straight, Stainless Steel -
Halstead Mosquito, 12.5 Cm, Straight, Stainless Steel -
3635 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626923 1.3.2.07.02.05.025.00333 Oxygen Saturatie Kelly, 14 Cm, Straight,
Specifications : DisplayStainless
: IntegralSteel
Lcd, -External
Mayo Heger,
Video Unit 60.693.000
Monitor Connected To Vga Interface Dimensions :
290 X 260 X 120 Mm Weight : 4 Kg Ambient
Temperature : Resistant To 10° - 35° C
3636 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626922 1.3.2.07.02.05.025.00332 Infant Dan Baby Pediatric Resusitation Berbahan Silikon Dan Menggunakan Hardcase Unit 6.062.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 136


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3637 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626921 1.3.2.07.02.05.025.00331 Defibrillator Displaying Information : Values Of The Preset Energy, Unit 116.498.000
Three Ecg Leads, The Replacement Battery Condition,
Upper And Lower Alarm Limits For Heart Rate And
Current Value, Energy Accumulation Process, Current
Date And Time, Recording Mode, Current Applied
And The Resistance Of The Patient`S Chest, Photo
Platysmagram, Pulse Frequency, Sp02 Value, Systolic
And Diastolic Blood Pressure Values, Message
Duplication Of Voice Support Of The Operator''S
Actions And Device Operation.

3638 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626920 1.3.2.07.02.05.025.00330 Bed Patient Manual/Tempat Tidur Pasien Manual Terbuat Dari Pipa Baja Dan Plat Baja - Finishing Unit 14.710.000
Dengan Powder Coating - Pengelasan Dengan Las Mig
- L 2080 Xw 900 Xh 530-720 Mm (Min-Max)

3639 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626919 1.3.2.07.02.05.025.00329 Sphygmomanometer Digital/Tensimeter Digital Memori 2X50, Baterai Aa 4X1.5 V. Display Range 0- Buah 497.800
300 Mmhg
3640 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626918 1.3.2.07.02.05.025.00328 Stethoscope/Stetoskop 1. Stainless Steel Chestpiece With Double Ended Buah 906.400
Diaphragm, 2. Floating Diaphragm, 3. Double Spring
Binaural
3641 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626917 1.3.2.07.02.05.025.00327 Kursi Roda Dimensi : ± 106 X 66 X 89 Cm (Keseluruhan); ± 106 X Unit 3.836.400
30 X 89 Cm (Saat Dilipat); Konstruksi : Plat Ms, Pipa Ø
Ms Dan Kulit Sintetis ; Sandaran & Dudukan : Terbuat
Dari Busa Dilapisi Kulit Sintetis ; Bedan Maks. Pasien :
100 Kg ; Berat Produk : 17 Kg ; Roda : Roda Utama
Ø23" ; Roda Depan Ø8"

3642 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626916 1.3.2.07.02.05.025.00326 Suction Pump Portable/Aspirator/Vacuum Konsumsi Daya 70 Watt, Kapasitas Jar 800 Cc Vacum Buah 3.072.800
Range 0-580 Mmhg
3643 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626915 1.3.2.07.02.05.025.00325 Emergency Trolley Dimensi : 79 X 56 X 130 Cm ; Konstruksi : Plat Ms, Plat Unit 14.874.288
S/S, Pipa Ms ; Finishing : Cat Epoxy Powder Coating ;
Aksesoris : Tempat Tabung Oxygen, Tiang Infus S/S,
Tray Atas S/S, Stop Kontak 3 Channel, Roda 5", Kunci
Pengaman / Kunci Sekali Pakai

3644 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626914 1.3.2.07.02.05.025.00324 Doppler Working Temperature : +5 ºc ~+ 40 ºc ( +41 ºf ~ +104 Buah 44.829.000
ºf), Relative Humidity : 25% ~ 80% (Non-Condensing),
Atmospheric Pressure : 860Hpa ~ 1060Hpa

3645 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626913 1.3.2.07.02.05.025.00323 Tromol Kasa Stainless Steel Unit 2.992.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 137


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3646 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626912 1.3.2.07.02.05.025.00322 Film Viewer Dimensi : 53,8 X 49,5 X 2,5 Cm ; Visible Size : 37 X Unit 6.695.602
42,2 Cm ; Light Source : Led ; Power Consumption :
20 Watt ; Net Weight : 3,5 Kg ; Brightness : 3500 Cd /
M² ; Fitur : Long Life Up To 200.000 Hours, Easy For
Instalation, Eye Fatique Decrease ; Light Adjustment

3647 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626911 1.3.2.07.02.05.025.00321 Syringe Pump The Medfusion® 3500 Syringe Pump Is Designed To Unit 60.356.119
Deliver Medication From A Variety Of Syringe Sizes (1
Ml To 60 Ml) In Acute Care Setting

3648 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626910 1.3.2.07.02.05.025.00320 Syringe Pump Sistem Terbuka - Hingga 10 Merek Alat Suntik Dapat Unit 38.037.500
Dikalibrasi Dalam Satu Unit. Tahan Lama Dan Akurat
Untuk Digunakan Terus Menerus. Keypad Numerik -
Cara Pengaturan Yang Mudah Dan Cepat. Retain
Memory - Last Setting Value Akan Disimpan. Fungsi
Khusus: Kunci Tombol, Sisa Waktu, Alarm,
Pembersihan, Riwayat Penggilan.

3649 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626909 1.3.2.07.02.05.025.00319 Tempat Tidur Pasien Elektrik Dimensi : 214 X 90 X 56 / 76 Cm ; Konstruksi : Plat Unit 37.186.664
Ms, Pipa Ø, Pipa ?, As Ms ; Head / Foot Rest : Abs ;
Side Rail : Abs ; Finishing : Cat Epoxy Powder Coating
; Aksesoris : Roda 5" With Central Lock, Tiang Infus
S/S ;Back Raise : Adjust By Motor ; Knee Raise :
Adjust By Motor ; Hi - Low : Adjust By Motor

3650 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626908 1.3.2.07.02.05.025.00318 Gynecological Bed/Obstetric Table/Tempat Tidur Dimensi : 186 X 65 X 75 Cm ; Konstruksi : Plat S/S, Unit 9.482.288
Ginekologi Pipa S/S, As Ms ; Finishing : Polishing ; Aksesoris : 2
Penyangga Kaki, Waskom, Matras Busa Lapis Vinyl,
Posisi Punggung/ Kepala Dapat Diatur, Foot Step Ss

3651 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626907 1.3.2.07.02.05.025.00317 Bed Side Monitor/Patient Monitor/Pasien Monitor Layar Monitor: 12.1 Inch Layar Berwarna Tft, Layar Unit 98.532.792
4 Parameter Sentuh, Fungsi: Ecg, Nibp, Spo2, Temprature Dan
Respirasi.
3652 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626906 1.3.2.07.02.05.025.00316 Tempat Tidur Periksa Dimensi : 185 X 65 X 75 Cm ; Konstruksi : Plat S/S, Unit 5.204.962
Pipa S/S, As S/S ; Finishing : Polishing ; Aksesoris :
Matras Busa Lapis Vinyl, Foot Step, Bisa Knock Down

3653 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626905 1.3.2.07.02.05.025.00315 Ecg/Ekg/Electrocardiograph 12 Channels Ecg 12 Saluran/Channel Dengan Analisis (Penafsiran), Unit 60.815.324
Layar Menampilkan 12 Saluran/Channel Secara
Bersamaan

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 138


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3654 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626904 1.3.2.07.02.05.025.00314 Film Viewer 2 Slides Dimensi : 88,5 X 49,5 X 2,5 Cm ; Visible Size : 75,1 X Unit 9.278.246
42,2 Cm ; Light Source : Led ; Power Consumption :
40 Watt ; Net Weight : 5 Kg ; Brightness : 300 - 6500
Cd / M² ; Fitur : Long Life Up To 200.000 Hours, Easy
For Instalation, Eye Fatique Decrease, Light
Adjustment
3655 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626903 1.3.2.07.02.05.025.00313 Operating Lamp Ceiling Type "The Most Compact Led Surgical Lights With An Unit 522.000.000
Outer Arc Of Merely 40 Cm And The Lowest Air
Shielding Area (Max. 400 Cm²)"
3656 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626902 1.3.2.07.02.05.025.00312 Mesin Anesthesi The Bag-In Bottle Ventilator Can Handle A Wide Unit 1.180.282.822
Range Of Patient Categories: Neonates (Approx. 1
Kg), Infants And Adults (Incl. Bariatric Patients)

3657 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626901 1.3.2.07.02.05.025.00311 Ventilator Anesthesi Bellavista Offers Adult And Pediatric Support With A Unit 958.987.831
Powerful Turbine, Highly Configurable User Interface
And Lung Protective Features
3658 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626900 1.3.2.07.02.05.025.00310 Pediatric Hospital Bed/Tempat Tidur Anak Dimensi : 156 X 70 X 115 Cm ; Konstruksi : Plat S/S, Unit 11.156.039
Pipa S/S, As S/S ; Finishing : Polishing ; Back Raise :
Adjust By Crank ; Aksesoris : Roda 3"

3659 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626899 1.3.2.07.02.05.025.00309 Incubator Transpor Dimensi : 100 X 46 X 138 Cm ; Konstruksi : Plat S/S, Unit 45.552.388
Fiber Glass, Acrylic ; Finishing : Polishing ; Haater : Dry
Heater ; Konsumsi Daya : 12 Vdc/Ac 220 Volt, 120
Watt, 50 Hz ; Akurasi Suhu : ± 0,2 °C ; Temperature
Control : 27 °C - 38°C ; Temperature Alarm : 40 °C
(High Temperature) ; Fiture : Buzzer & Indicator
Lamp, Thermometer, Matras Lapis Vinyl, Roda 5"

3660 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626898 1.3.2.07.02.05.025.00308 Doppler Layar: ± 45 X 25 Mm Layar Lcd, Rentang Detak Unit 4.088.674
Jantung: 50-210 Bpm, Auto Power-Off : 1 Menit
Tanpa Sinyal Atau Operasi
3661 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626897 1.3.2.07.02.05.025.00307 Tiang Infus Dimensi : 60 X 108-196 Cm (Adjustable) ; Konstruksi : Unit 1.672.956
Pipa S/S, As Ms, Kaki 5 Plastik ; Finishing : Polishing ;
Aksesoris : Roda 2"
3662 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626896 1.3.2.07.02.05.025.00306 Infusion Warmer Hl-90 Hotline® Blood And Fluid Warmers Deliver Unit 44.526.684
Normothermic Fluid At Routine Flow Rates

3663 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626895 1.3.2.07.02.05.025.00305 Tongue Spatel (Stainless Steel ) Tongue Depressor, Bruenings 19Cm Buah 710.128

3664 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626894 1.3.2.07.02.05.025.00304 Electro Surgery Unit (Esu) All Touch Screen System & Key Unit 146.163.530

3665 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626893 1.3.2.07.02.05.025.00303 Reflex Hammer Percussions Hammers, Taylor Usa-Mod., 17Cm Buah 490.204

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 139


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3666 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626892 1.3.2.07.02.05.025.00302 Spektrofotometer Semi Automatic, Single - Beam, Double - Beam Filter Unit 93.607.067
Photometer. Dimensions: Length 33 Cm X Width 34
Cm X Height 18 Cm, Weight: 5.0 Kg.
3667 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626891 1.3.2.07.02.05.025.00301 Gynecologycal Examination Set Gynecologycal Examination Set Terdiri Dari 42 Jenis Set 213.058.284
Item ( Kuantiti 123 Pcs )
3668 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626890 1.3.2.07.02.05.025.00300 Forcep Biopsi Foreign Body Forceps, Mathieu 20Cm Buah 6.800.628

3669 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626889 1.3.2.07.02.05.025.00299 Mikropipet Prominently Used For Molecular Biology, Unit 998.752
Microbiology, Immunology, Cell Culture, Analytical
Chemistry, Biochemistry, Genetics
3670 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626888 1.3.2.07.02.05.025.00298 Medec Anasthesia Ventilator (Caelus) The Bag-In Bottle Ventilator Can Handle A Wide Unit 1.180.282.822
Range Of Patient Categories: Neonates (Approx. 1
Kg), Infants And Adults (Incl. Bariatric Patients)

3671 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626887 1.3.2.07.02.05.025.00297 Bak Instrument Instr.-Case Lit Without Knob 300 X 200 X 50Mm Buah 5.735.644

3672 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626886 1.3.2.07.02.05.025.00296 Film Dryer Dimensi : 90 X 60 X 75 Cm ; Konstruksi : Plat Ss, Pipa Unit 18.127.625
Ss, As Ss ; Finishing : Polishing ; Dryer : Dry Heater +
Fan ; Konsumsi Daya : 220 Volt, 900 Watt, 50 Hz ;
Aksesoris : Adjustable Film Position, Timer Switch,
Thermometer, Removable Side Panel, Roda 3", Tray
S/S
3673 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626885 1.3.2.07.02.05.025.00295 Gunting Bengkok Dissecting Sciss., Metzenbaum, Curved, Tc 18,0Cm Buah 3.529.956

3674 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626884 1.3.2.07.02.05.025.00294 Pengait Iud I.U.D. Extractor Hook 26Cm Buah 2.324.472

3675 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626883 1.3.2.07.02.05.025.00293 Incubator Dimensi : 106 X 59 X 136 Cm ; Konstruksi : Plat Ms, Unit 53.844.431
Pipa ?, Acrylic ; Finishing : Cat Epoxy Powder Coating ;
Haater : Dry Heater ; Konsumsi Daya : Ac 220 Volt,
340 Watt, 50 Hz ; Akurasi Suhu : ± 0,2 °C ;
Temperature Control : Skin/Servo Mode 32°C - 37°C,
Air / Manual Mode 27°C - 38 °C ; Temperature Alarm
: Air Flow/Fan Failure With Red Light, Air Failure
(38°C) With Red Light, Skin Failure (37°C)With Red
Light, Hi. Temperature (40°C) With Red Light, Power
Failure With Red Light, Alarm Mute Silent With Red
Light ; Fiture : Skin Sensor (Probe), Higrometer, Roda
5"

3676 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626882 1.3.2.07.02.05.025.00292 Tenakulum Tenaculum Fcps,Schroeder-Pozzi, 25Cm Buah 1.386.244

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 140


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3677 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626881 1.3.2.07.02.05.025.00291 Examination Lamp Dimensi : 60 X 130-170 Cm (Adjustable Stand) ; Unit 2.231.238
Konstruksi : Pipa S/S ; Base : Plastik ; Konsumsi Daya :
220 Volt , 50 Watt, 50 Hz ; Finishing : Epoxy Powder
Coating ; Aksesoris : Roda 1½ ", Lampu 50 Watt
Halogen
3678 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626880 1.3.2.07.02.05.025.00290 Chirurgical Pinset Forceps Tissue 1X2 T. 14,5 Cm Buah 359.100

3679 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626879 1.3.2.07.02.05.025.00289 USG 4 Dimensi Logiq F8 Dengan Monitor Led 19", Layar Sentuh 9.9", Unit 703.236.575
Konsumsi Daya Maksimal 400Va, 3 Probe Port Aktif,
Hdd 500 Gb, 3D/4D Software
3680 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626878 1.3.2.07.02.05.025.00288 Usg 3 Dimensi Versana Premier Dengan Monitor Resolusi Tinggi Unit 603.248.839
21.5", Layar Sentuh 9.9", Konsumsi Daya Maksimal
450Va, Integrated Hdd 500 Gb, 3D/4D Software

3681 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626877 1.3.2.07.02.05.025.00287 Usg 2 Dimensi Versana Essential Dengan Monitor Resolusi Tinggi Unit 282.347.524
17.3", Konsumsi Daya Maksimal 300Va, 2 Probe Port
Aktif, Integrated Hdd/Ssd 128 Gb
3682 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626876 1.3.2.07.02.05.025.00286 Forceps Forceps Dressing, 25Cm Buah 667.492

3683 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626875 1.3.2.07.02.05.025.00285 Bak Instrument Instr.-Case Lit Without Knob 200 X 100 X 50Mm Buah 2.753.524

3684 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626874 1.3.2.07.02.05.025.00284 Nierbekhen Kidney Bowl Medium 250 X 140 X 40Mm Buah 667.492

3685 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626873 1.3.2.07.02.05.025.00283 Sonde Uterus Uterine Sound, Sims, Malleable, 32Cm Buah 860.676

3686 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626872 1.3.2.07.02.05.025.00282 Pemecah Ketuban Amniotome, Beacham 26Cm Buah 1.087.448

3687 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626871 1.3.2.07.02.05.025.00281 Sectio Caesarian Set Sectio Caesarian Set Terdiri Dari 42 Jenis Item ( Set 168.371.296
Kuantiti 98 Pcs )
3688 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626870 1.3.2.07.02.05.025.00280 Laparatomy Set Laparatomy Set Terdiri Dari 66 Jenis Item ( Kuantiti Set 255.673.056
133 Pcs )
3689 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626869 1.3.2.07.02.05.025.00279 Histerectomy Set Histerectomy Set Terdiri Dari 45 Jenis Item ( Kuantiti Set 153.112.492
88 Pcs )
3690 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626868 1.3.2.07.02.05.025.00278 Kocher Kocher Hemostatic Forceps 16Cm, 1X2 Teeth Buah 924.504

3691 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626867 1.3.2.07.02.05.025.00277 Nidle Holder Needle Holder, Crile-Wood Serrated, 15Cm Buah 858.428

3692 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626866 1.3.2.07.02.05.025.00276 Spekulum Cocor Bebek Vaginal Specula, Grave Fig. 2, 95X35Mm Buah 1.114.988

3693 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626865 1.3.2.07.02.05.025.00275 Chemistry Analyzer Nstrumentation For Clinical Multiplex Test Systems Unit 942.050.609

3694 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626864 1.3.2.07.02.05.025.00274 Halsted Maquito Forceps Hemost.Fcps.,Halsted-Mosquito Straight, 12,5Cm Buah 651.048

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 141


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3695 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626863 1.3.2.07.02.05.025.00273 Ent Examination Set Ent Examination Set Terdiri Dari 39 Jenis Item ( Set 100.793.924
Kuantiti 64 Pcs )
3696 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626862 1.3.2.07.02.05.025.00272 Urine Analyzer For 300 Tests(Max.800 Tests)/Hour,Lcd Screen, Built- Unit 15.135.728
In Printer, Lis Connection
3697 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626861 1.3.2.07.02.05.025.00271 Major Surgery Instrument Set Untuk Kepala Major Surgery Instrument Set Untuk Kepala (Dewasa Set 233.143.312
(Dewasa Dan Pediatric) Dan Pediatric) Terdiri Dari 51 Jenis Item ( Kuantiti 109
Pcs )
3698 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626860 1.3.2.07.02.05.025.00270 Imunologi Analyzer Sistem Reagent Menggunakan Reagent Kering • Unit 313.575.153
Keluar Hasil Cepat 18 Menit • Random Access Dan
Continous • Kalibrasi 90 Hari
3699 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626859 1.3.2.07.02.05.025.00269 Vena Section Set Vena Section Set Terdiri Dari 15 Jenis Item ( Kuantiti Set 24.133.165
21 Pcs )
3700 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626858 1.3.2.07.02.05.025.00268 Polymerase Chain Rection (Pcr) Sample To Result Time 90 Minute, Sample Capacity: Unit 314.333.000
8*0.2 Ml Pcr Tubes, Small Footprint And Light
Weight: 205X190X98 Mm (Lxwxh) And Only 2.1 Kg, 2
Channel Detection (Sybr/Fam Dan Rox/Texas Red)

3701 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626812 1.3.2.07.02.05.025.00222 Emergency Trolley/Resucitation Crash Cart Tempat Untuk Peralatan Penunjang Medis, Dengan Unit 21.143.754
Konstruksi Bahan Menggunakan Baja Dan
Menggunakan 4 Roda
3702 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626856 1.3.2.07.02.05.025.00266 Mammography Alat Pemeriksaan Payudara (2 Dimensi Dan 3 Unit 6.017.522.500
Dimensi)
3703 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626855 1.3.2.07.02.05.025.00265 Analog X-Ray Fixed Unit Dan Atau Digital Digital Floor Mounted Radiografi Yang Dilengkapi Unit 4.385.850.000
Dengan 2 Detektor (1 Unit Nirkabel Dan 1 Unit Fix
Detektor)
3704 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626854 1.3.2.07.02.05.025.00264 Analog X-Ray Fixed Unit Dan Atau Digital Digital Floor Mounted Radiografi Yang Dilengkapi Unit 2.655.850.000
Dengan 1 Detektor Nirkabel
3705 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626853 1.3.2.07.02.05.025.00263 Anatomische Pinset Forceps Dressing, 14Cm Buah 341.756

3706 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626852 1.3.2.07.02.05.025.00262 Ct Multislice Single Source Ct Dengan Tabung X Ray (Athlon) Dan Unit 13.082.509.000
Set Detektor (Stellar Detector), Clinical Application :
For Whole Body Scan, Ctangio And Cardiac Cta,
Virtual Endoscopy And Oncology Imaging (Lung Cad)

3707 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626851 1.3.2.07.02.05.025.00261 Mobile X-Ray Lat Analog Radiografi Yang Memiliki Mobilitas Tinggi Unit 468.575.000
Untuk Dapat Digunakan Di Berbagai Ruangan (300
Ma)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 142


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3708 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626850 1.3.2.07.02.05.025.00260 Microscope Labophot Equipped With Premium Features, It Sets Up A New Unit 29.217.045
Standard In Routine Clinical Microscopes. The „Pure“
Ico² Plan Objectives Provide Clear, Rich In Contrast
Images. Ergonomic And Compact Design Makes It
Easy To Set Up, Store And Transport. With A Lot Less
Energy Consumption And At The Same Time The
Much Brighter Intensity Of The Led, This System Is
The Future In Premium Quality Led Lighting

3709 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626849 1.3.2.07.02.05.025.00259 Arteri Klem Hemost.Fcps. , Kelly Straight, 14Cm Buah 737.068

3710 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626848 1.3.2.07.02.05.025.00258 Delivery Instrument Set Delivery Instrument Set Terdiri Dari 12 Jenis Item ( Set 15.705.808
Kuantiti 12 Pcs )
3711 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626847 1.3.2.07.02.05.025.00257 Curretage Instrument Set Curretage Instrument Set Terdiri Dari 25 Jenis Item ( Set 82.219.340
Kuantiti 30 Pcs )
3712 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626846 1.3.2.07.02.05.025.00256 Embriotomi Set Embriotomi Set Terdiri Dari 8 Jenis Item ( Kuantiti 8 Set 48.821.692
Pcs )
3713 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626845 1.3.2.07.02.05.025.00255 Pocket Pulse Oximetri Oximeter Buah 15.232.600

3714 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626844 1.3.2.07.02.05.025.00254 Tensimeter Anaeroid Mobile, Untuk Dewasa, Anak Dan Ukuran Bersar Buah 12.556.000

3715 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626843 1.3.2.07.02.05.025.00253 Timbangan Bayi Weight Only 6 Pounds, Perfecft For In Home And Unit 3.731.200
Visiting Nurses - Removable Tray For Easy Cleaning -
Division : 50 G - Capacity : 10-20Kg - Gross Weight :
3,5 Kg - Net Weight : 2,5 Kg
3716 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626842 1.3.2.07.02.05.025.00252 Ultrasound Therapy Technical Data: Output Modes : Continous And Unit 44.300.000
Pulsed Output Heads : 1Mhz/3 Mhz, 5 Cm² With No
Contact Indication Dimensions : 22 X 22 X 12,5 Cm
Power Input : 45 Va
3717 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626841 1.3.2.07.02.05.025.00251 Tilt Table Technical Data: Power Supply : 230 V - 50 Hz Power Unit 100.000.000
Of Actuator : 6000 N Dimensions Of The Table (L X P
X H) : 200 X 65 X 58-96Cmweight Of Table (Without
Patient): 105 Kg
3718 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626840 1.3.2.07.02.05.025.00250 Traction Unit Technical Data: Power Supply: 160 W Power Input: Unit 379.000.000
110-240 V / 50-60 Hz Weight: 145 Kg Dimensions (L X
W): 227 X 73 Cm Electronical Adjustable Height: 58-
88 Cm Safety Class: I B
3719 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626839 1.3.2.07.02.05.025.00249 Sterilisator Uap Dgm And Series Are Designed For Steam Sterilization Unit 1.468.042.616
Of Surgical Instruments, Textiles, Clothes, Rubber
Items, Metal Plastic And Glassware

3720 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626838 1.3.2.07.02.05.025.00248 Operating Lamp Mobile Operating Light Buah 553.530.225

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 143


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3721 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626837 1.3.2.07.02.05.025.00247 Gunting (Lurus,Bengkok,Kecil) Operating Scissors, Standard, Blunt/Blunt, Curved, Buah 671.592
14,5Cm
3722 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626836 1.3.2.07.02.05.025.00246 Gunting (Lurus,Bengkok,Kecil) Operating Sciss.Fine, Iris, Straight, 11Cm Buah 667.492

3723 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626835 1.3.2.07.02.05.025.00245 Pinset, Scalpel Scalpel Handle No. 3 Buah 239.800

3724 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626834 1.3.2.07.02.05.025.00244 Operating Lamp Ceiling Type Operating Light Buah 928.824.550

3725 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626833 1.3.2.07.02.05.025.00243 Mesin Anesthesi Anesthesia Machine Buah 1.100.593.123

3726 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626832 1.3.2.07.02.05.025.00242 Ecg/Ekg/Electrocardiograph 3 Channels Electrocardiograph Buah 47.407.400

3727 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626831 1.3.2.07.02.05.025.00241 Ultrasound Imaging System Q-40 Specifications Electro Magnetic Influence : In The Buah 933.044.000
Working Frequency Range Of The Ultrasound System
From 1 To 18 Mhz Can Be Visible In The Range From
200 To 500 M V/M Influence Depending On The
Probe Connected.

3728 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626830 1.3.2.07.02.05.025.00240 Usg 2 Dimensi Ultrasound System Buah 1.364.645.300

3729 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626829 1.3.2.07.02.05.025.00239 Sterilisator Portable Laboratory Sterilizer Buah 98.814.303

3730 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626828 1.3.2.07.02.05.025.00238 Arteri Klem Surgical Instrument Buah 1.150.395

3731 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626827 1.3.2.07.02.05.025.00237 Forceps Surgical Instrument Buah 543.181

3732 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626826 1.3.2.07.02.05.025.00236 Gunting Bengkok Surgical Instrument Buah 881.957

3733 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626825 1.3.2.07.02.05.025.00235 Sonde Uterus Surgical Instrument Buah 430.155

3734 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626824 1.3.2.07.02.05.025.00234 Ventilator Dgn Probe Pengukur Invasive And Non-Invasive Ventilator Buah 1.287.553.510

3735 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626823 1.3.2.07.02.05.025.00233 Patient Monitor Patient Monitor Buah 122.869.400

3736 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626822 1.3.2.07.02.05.025.00232 Gunting Lurus Surgical Instrument Buah 788.960

3737 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5593247 1.3.2.07.02.05.025.00197 Handschoen Steril Uk. 6.5 Buah 9.000

3738 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626821 1.3.2.07.02.05.025.00231 Spekulum Cocor Bebek Surgical Instrument Buah 1.865.070

3739 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626820 1.3.2.07.02.05.025.00230 Vortex Mixer Laboratory Equipment Buah 8.326.453

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 144


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3740 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626819 1.3.2.07.02.05.025.00229 Tensimeter Anaeroid/Sphygmomanometer Aneroid Measure Scope : 0 - 300 Mmhg - Accuracy : +/- Unit 14.553.960
3Mmhg - Sub - Division : 2 Mmhg - Nylon Cuff With
Silk Printing With Metal Ring - Abs Plastic Gauge -
Aluminum Column Adjustable From 80-125 Cm -
Plastic Base Plate With 5 Castors With Brakes - Pvc
Bladder And Bulb
3741 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626818 1.3.2.07.02.05.025.00228 Circumsisi Set Stainless Steel Set 13.601.000

3742 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626817 1.3.2.07.02.05.025.00227 Incubator Specifications : - Power Supply : Ac 220V-230V /50Hz Unit 132.515.500
Or Ac110-120V/50-60Hz - Max Power Output : 850Va
- Mode Of Control : Air Mode Control By Micro-
Computer - Air Temperature Range : 25° C - 37° C -
Temperature Variability : 0.5° C - Temperature
Uniformly : 0.8° C - Noise Inside Hood : 55Db(A)
(Environment Noise 35Db(A)) - Failure Alarm : Over
Temperature Alarm, Deviation Alarm, Sensor Failure
Alarm, Fan Motor Alarm, Power Failure Alarm,
System Alarm And So On.

3743 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626801 1.3.2.07.02.05.025.00211 Hecting Set Foerster-Ballenger Str Serrated 25 Cm -Needle Holder Set 5.090.000
Mayo Hegar 14 Cm -Standard Dressing Forceps Str 14
Cm -Standard Tissue Fcps. 1X2 T Str 14 Cm -Standard
Oper.Scs. Str.Sh/Bl 14 Cm -Ligature Scissors 14 Cm -
Scalpel Handle No.3 -Blade Breakers -Rochester-Pean
Fcps Str 14.0 Cm -Rochester-Pean Fcps Cvd 14.0 Cm -
Backhaus Towel Forceps 13 Cm -Cheatle Sterilizing
Forceps 27 Cm Spesifikasi : -Stainless Steel

3744 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626802 1.3.2.07.02.05.025.00212 Antidecubitus Matras Specifications: Technical Parameter Of The Mattress - Unit 5.229.000
4" 24 Cells, 45" 18 Cells - Top Cover: Nylon
Pu/Strength - Air Cells: Nylon/Pvc/Tpu - Bottom:
Tarpaulin/Nylon/Pu - Mattress Weight: 5.5-6.5Kg -
Size: L2000*W800/900Mm - Weight Capacity: 135-
145Kg Technical Parameter Of The Pump: - Power
Supply : 110V/220V 50/60Hz - Air Output: 6-8
Liter/Min - Pressure Range: 50Mmhg-120Mmhg -
Cycle Time: 12M - Power Consumption : 7W - Fuse :
1A - Size : L275Xw135Xh80Mm - Weight : 1.6Kg

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 145


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3745 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626803 1.3.2.07.02.05.025.00213 Implant Kit Consist Of: - Handle Mata Pisau, Ss 1 Buah - Pinset Set 2.095.000
14Cm, Ss 1 Buah - Halsed Mousquito Lurus, 12.5Cm,
Ss 1 Buah - Hemostatic Pean Lurus, 14Cm, Ss 1 Buah
Spesifikasi : - Stainless Steel

3746 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626804 1.3.2.07.02.05.025.00214 Bak Instrument Stainless Steel Buah 1.734.000

3747 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626805 1.3.2.07.02.05.025.00215 Sonde Uterus Stainless Steel Buah 571.500

3748 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626806 1.3.2.07.02.05.025.00216 Tromol Kasa Stainless Steel Buah 1.808.000

3749 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626807 1.3.2.07.02.05.025.00217 Photo Therapy Features: - Easily Move With Wheels - Lcd Display Unit 57.429.400
Shows Time Information, Lighting Intensity - With
White Led Lights For Easy Examination -
Programmable System Controller To Set Different
Lighting Intensity For Different Time

3750 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626808 1.3.2.07.02.05.025.00218 Doppler Standard : En61266:1995 - Safety Classification : Bf / Unit 26.291.200
Class - Overall Sensitivity : ?90 Db - Target Velocity
And Display Range : 60-210 Bpm (±2Bpm) - Emc
Testing Data (Annexe 2 ) - Ultrasonic Frequency :
2.0Mhz±10% - Output Power : 10 Mw/ Cm2

3751 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626809 1.3.2.07.02.05.025.00219 Pediatric Hospital Bed/Tempat Tidur Anak Specification : - Construction : : Made Of Stainless Unit 26.809.160
Steel, Dismantlable - Back Raise : : Tilted 800 ± 50, By
Manual Mechanism - Equipped With : : Side Guards
Stainless Steel I.V Rod - Dimension : : L 1760 X W 700
X H 690 Mm

3752 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626810 1.3.2.07.02.05.025.00220 Vena Section Set Standard Dressing Forceps Str 14 Cm -Standard Set 5.043.000
Tissue Fcps. 1X2 T Str 14 Cm -Standard Oper.Scs.
Str.Sh/Bl 14.5 Cm -Catroviejo Needle Holder -
Backhaus Towel Forceps 8,0 Cm -Halsted-Mosquito
Art.Fcps Cvd 12,5 Cm -Scalpel Handle No.3 Spesifikasi
: -Stainless Steel

3753 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626811 1.3.2.07.02.05.025.00221 Operating Lamp Ceiling Type Spesifikasi : -Maximum Illuminance : Unit 118.762.000
120?000/80?000 -Color Temperature : 4200K±500K -
Spot Diameter : 200±100 Mm -Lighting Depth :
>=80Cm -Brightness Adjustment : Eight Gears
Dimmer System
3754 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5603537 1.3.2.07.02.05.025.00203 Handschoen Steril Ukuran 8 Buah 9.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 146


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3755 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5603538 1.3.2.07.02.05.025.00204 Handschoen Steril Ukuran 7.5 Buah 9.000

3756 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5603539 1.3.2.07.02.05.025.00205 Handschoen Steril Ukuran 7 Buah 9.000

3757 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5603540 1.3.2.07.02.05.025.00206 Handschoen Steril Ukuran 6.5 Buah 9.000

3758 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5603541 1.3.2.07.02.05.025.00207 Iv Catheter Pen Type A12- 05 Pcs Unit 3.260

3759 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5603542 1.3.2.07.02.05.025.00208 Iv Catheter Pen Type A12- 04 Pcs Set 3.271

3760 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5621178 1.3.2.07.02.05.025.00210 Alat Pengukur Oksigen/Oximeter Besi Buah 720.000

3761 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626962 1.3.2.07.02.05.025.00372 Operating Microscope Untuk Operasi Mata Unit 2.700.000.000

3762 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626961 1.3.2.07.02.05.025.00371 Gynecologycal Examination Set Spesifikasi : - Stainless Steel Set 47.255.000

3763 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626960 1.3.2.07.02.05.025.00370 Oxygen Concentrator Portable Features : - Low Power Consumption - Low Noise Buah 45.196.000
Output - Suitable For Use In All Countries And
Climates - User Friendly - Fitted With Humidifier
Assembly - Durable Injection Moulded External
Casing - Fitted With Four Castors For Mobility - Low
Maintenance Cost - Built In High Humidity Control -
Air Intake Filter Repositioned To The Top Of The Unit
To Optimise Purity - High And Low Pressure Alarms-
Auto Cut Off Feature

3764 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626959 1.3.2.07.02.05.025.00369 Anesthesi Machine Specifications : Ambient Requirements Atmospheric Unit 791.700.000
Pressure : 0.95 ~ 1.05 Bar Ambient Temperature : 18
~ 36° C Relative Humidity : 45 - 75 % Anesthesia
Machine Operating Oxygen Pressure : 0.3 ~ 0.4 Mpa
Operating Nitrous Oxide Pressure : 0.3 ~ 0.4 Mpa
Oxygen Flow Control : 0.1 ~ 10 L/Min Nitrous Oxide
Flow Control : 0.1 ~ 10 L/Min, Interlocked With
Oxygen Air Flow Control : 0.1 ~ 10 L/Min Quick
Oxygen Supply : 35~75 L/Min Soda Lime Container (
Co2 Absorption Tank ) Volume : 2000 G High
Precision Anaesthetic Evaporator : Range Of
Concentration Regulation : 0.2 ~ 10 L/Min Range Of
Flow Compensation : +20° C ~ +35° C Pressure
Monitoring Of Gas Passage : -5 ~ 60Cm H2O

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 147


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3765 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626958 1.3.2.07.02.05.025.00368 Cardiotocograph Display Screen Diagonal : 310Mm(12.1”) Display Size : Unit 131.894.000
246.0 Mm (H) × 184.5Mm(V) Pixel : 800(H) × 600(V)
Pel Pitch : 0.3075 Mm × 0.3075 Mm Pel Array : Rgb
Vertical Stripe Brightness : 200 Cd/M2 (Typ.) Support
Color : 262,144 (Rgb 6 Bit Driver) Input Voltage : 3.3V
Power : 7.8 Watt

3766 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626957 1.3.2.07.02.05.025.00367 Infusion Pump Applicable Infusion Size : 1Ml/15D, 1Ml/19D, Buah 14.988.000
1Ml/20D, 1Ml/60D, Infusion Rate : Ml/H Mode: 0.1 ~
2000Ml/H Drop/Min Mode: 1 ~ 400Ml/H*D/60)
D/Min Unit Conversion : Conversion Between
Drop/Min And Ml/H. Bolus Rate & Vtbi (Volume To
Be Infused) : Bolus Rate: 0.1 ~ 1500Ml/H Vtbi : 0.1 ~
50Ml Ff Rate & Vtbi : Ff Rate: 0.1 ~ 2000Ml/H Vtbi :
0.1 ~ 9999.99Ml Kvo Rate & Vtbi : Kvo Rate: 0.1 ~
5.0Ml/H Vtbi : 0.1 ~ 1Ml Vtbi : 0.1 ~ 9999.99Ml
Cumulative Infusion Volume : 0.01 ~ 9999.99Ml

3767 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626956 1.3.2.07.02.05.025.00366 Bed Patient Electric/Tempat Tidur Pasien Electrik Terbuat Dari Pipa Baja Dan Plat Baja - Finishing Unit 24.546.000
Dengan Powder Coating - Pengelasan Dengan Las Mig
- L 2080 Xw 900 Xh 530-720 Mm (Min-Max

3768 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626955 1.3.2.07.02.05.025.00365 Syringe Pump Specification Applicable Syringe Size : 2Ml, 5Ml, 10Ml, Unit 14.363.000
20Ml, 30Ml, 50/60Ml Rate : 2Ml: 0.01 ~ 60Ml, 5Ml:
0.01 ~ 150Ml 10Ml: 0.01 ~ 300Ml, 20Ml: 0.01 ~
600Ml 30Ml: 0.01 ~ 900Ml, 50/60Ml: 0.01 ~ 2200Ml
Bolus Rate & Volume : 2Ml: 0.01 ~ 48Ml/H 0.1 ~
0.5Ml 5Ml: 0.01 ~ 120Ml/H 0.1 ~ 1Ml 10Ml: 0.01 ~
240Ml/H 0.1 ~ 5Ml 20Ml: 0.01 ~ 480Ml/H 0.1 ~ 10Ml
30Ml: 0.01 ~ 720Ml/H 0.1 ~ 10Ml 50/60Ml: 0.01 ~
1500Ml/H 0.1 ~ 10Ml Ff Rate : 2Ml: 0.01 ~ 60Ml, 5Ml:
0.01 ~ 150Ml 10Ml: 0.01 ~ 300Ml, 20Ml: 0.01 ~
600Ml 30Ml: 0.01 ~ 900Ml, 50/60Ml: 0.01 ~ 2200Ml
Kvo Rate & Volume : Rate: 0.01 ~ 5.0Ml/H : Volume:
2Ml: 0 ~ 0.2Ml, 5Ml: 0 ~ 0.2Ml 10Ml: 0 ~ 0.2Ml 20Ml:
0 ~ 0.5Ml 30Ml: 0 ~ 0.5Ml, 50/60Ml: 0 ~ 1Ml Rate
Accuracy : Within ± 2% (After Calibration) Occlusion
Pressure Levels : 13 Levels Are Available Prompts :
Parameter Overrun, Injection Begins, Ac Power Has
Been Pulled Out, Speed Overrun. Dimensions :
300Mm ( L ) X 180Mm ( W ) X 90Mm ( H )

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 148


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3769 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626954 1.3.2.07.02.05.025.00364 Satndar Infus Dimensi : 50 X 108-185 Cm (Adjustable) ; Konstruksi : Buah 2.323.812
Pipa S/S, As S/S, Kaki 5 S/S ; Finishing : Polishing ;
Aksesoris : Roda 2"
3770 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626953 1.3.2.07.02.05.025.00363 Pediatric Hospital Bed/Tempat Tidur Anak Terbuat Dari Plat Baja Dan Pipa Stainless - Finishing Unit 8.440.000
Dengan Powder Coating Dan Poles - Pengelasan
Dengan Las Mig & Tig - L 1800 Xw 800 Xh 600 Mm

3771 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626952 1.3.2.07.02.05.025.00362 Tensimeter Digital Diagnostixtm 750 Series A Large-Face Aneroid Unit 4.650.000
Available In Three Configurations That Offer The
Superb Precision, Styling, And Dependabilty
Synonymous With The Adc Name. The 750 Series
Features • Large, Easy-To-Read, 6" Luminescent Dial
For High Visibility In Virtually Any Light Condition •
300Mmhg No-Pin Stop Movement Withstands The
Heaviest Use • Manometer Exceeds Ansi/Aam1 /Iso
81 060-1 Specifications For Accuracy, Backed By A
Lifetime Calibration Warranty • Inflation System
Includes The Adcuff™ Nylon Cuff, Adflowtm Bulb And
Valve, And Eight-Foot Length (When Extended)
Coiled Tubing • Contemporary Euro-Style Ivory
Casing Complements Any Decor • Complete With All
Necessary Hardware And Assembly Instructions •
Available In Wall, Desk, Or Mobile Configurations •
Assembled, Inspected, And Packaged In The Usa
From Foreign Components The 7500 Desk Aneroid
Includes • Tabletop Bracket With Convenient,
Integrated, Cushioned Carry Handle

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 149


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3772 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626951 1.3.2.07.02.05.025.00361 Trionara Intensive Care Ventilator Ventilation Modes Assisted Control Mandatory Unit 598.987.000
Ventilation A/C Synchronized Intermittent
Mandatory Ventilation Simv Spontaneous Ventilation
Spont Breath Types Volume–Controlled Breaths Vcv,
V–Simv (With Dual Control In The Breath)
Pressure–Controlled Breaths Pcv, P–Simv, Ps Volume
Targeted Pressure–Controlled Breaths (Pressure
Regulated Volume Control) & (Volume Support)
Prvc–Cmv, Prvc–Simv, Vs Dual Level Peep Breaths
Aprv (With Auto Tlow) Patient Type Patient Height 42
– 250 Cm Ibw (Ideal Body Weight ) 5 – 200 Kg Gender
Male, Female Vbs (Ventilator Breathing System)
Compliance 0.5 – 5 Ml/Cmh2O Inspiratory Resistance
0 – 2.5 Cmh2O.S/L Expiratory Resistance 0 – 2.5
Cmh2O.S/L Apnea Backup Settings On (Rate,
Pcontrol, Ti); Off Breath Triggering Pressure
Triggering (-2) – (-20) Cmh2O Flow Triggering 2 – 20
L/Min

3773 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5626950 1.3.2.07.02.05.025.00360 Stetoscope The 603 Series Features • Combination Buah 770.000
Diaphragm/Bell Chestpiece Precisely Machined To
Exacting Tolerances From Surgical Stainless Steel For
Outstanding Performance And Rugged Durability •
Extra Large Bell (1 3?8" Diameter) For Unsurpassed
Low Frequency Response • Ultra-Sensitive
Diaphragm (1 7?8" Diameter) For Greater
Amplification And Crisper High Frequency Response •
Non-Chill Bell And Diaphragm Retaining Rims For
Patient Comfort • Clinical Headset Boasts Reinforcing
Yoke Molded Into The Flexible 22" Pvc Tubing And
Stainless Steel Binaurals Fixed At 15º Angle For
Greater Comfort • Adsoft™ Threaded Pvc Eartips For
The Ultimate In Wearing Comfort And Acoustic Seal •
Includes Accessory Kit With Spare Diaphgram, Extra
Adsofttm And Standard Eartips • Scope Id Tag
Included • Weighs 6.5 Oz. • Overall Length 31"

3774 1.3.2.07.02.05.025 Alat Kesehatan Umum Lainnya 5642430 1.3.2.07.02.05.025.00373 Blender Obat Tablet Cruiser set 2.607.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 150


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3775 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603546 1.3.2.08.01.06.089.00014 Sand Cone Test MGS-36 Set 2.875.000
Bangunan Konstruksi Lainnya

3776 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603544 1.3.2.08.01.06.089.00012 Laboratory Cbr Test Set (Electric) MGS-31 Set 32.487.500
Bangunan Konstruksi Lainnya

3777 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603549 1.3.2.08.01.06.089.00017 Configure Extractor Test MGB-17 (Hand) Set 9.775.000
Bangunan Konstruksi Lainnya

3778 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603548 1.3.2.08.01.06.089.00016 Concrete Beanm Mold MCO-09 (15 x 15 x 60 cm) Set 2.012.500
Bangunan Konstruksi Lainnya

3779 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603547 1.3.2.08.01.06.089.00015 Laboratory Cbr Test Set (Hand) MGS-32 Set 23.862.500
Bangunan Konstruksi Lainnya

3780 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603545 1.3.2.08.01.06.089.00013 Configure Extractor Test MGB-17A (Electric) Set 14.375.000
Bangunan Konstruksi Lainnya

3781 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603552 1.3.2.08.01.06.089.00020 Concrete Cubermold MCO-08A (10 x 10 x 15 cm) Set 690.000
Bangunan Konstruksi Lainnya

3782 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603551 1.3.2.08.01.06.089.00019 Concrete Cuber Mold MCO-08 (10 x 10 x 10 cm) Set 488.750
Bangunan Konstruksi Lainnya

3783 1.3.2.08.01.06.089 Alat Laboratorium Bahan 5603550 1.3.2.08.01.06.089.00018 Reflux Extractor Test MGB-18 Set 10.925.000
Bangunan Konstruksi Lainnya

3784 1.3.2.08.01.11.016 Universal Test Machine (Alat 5603553 1.3.2.08.01.11.016.00004 Optical System (Alat Laboratorium) Split Beam Monitoring ratio system, Waveleght Unit 200.000.000
Laboratorium Umum) Range : 190-110nm
3785 1.3.2.08.01.11.016 Universal Test Machine (Alat 5593253 1.3.2.08.01.11.016.00003 Optical System (Alat Laboratorium) Split Beam Monitoring Ratio System, Waveleght Unit 200.000.000
Laboratorium Umum) Range 190-110Nm
3786 1.3.2.08.01.11.208 Alat Laboratorium Umum 5653692 1.3.2.08.01.11.208.00015 Pengadaan Peralatan Online System Monitoring DAK Penugasan Paket 1.331.240.000
Lainnya (ONLIMO)
3787 1.3.2.08.01.11.208 Alat Laboratorium Umum 5603554 1.3.2.08.01.11.208.00014 Concrete Cubermold (10 X 10 X 10 Cm) Mco-08 Set 425.000
Lainnya
3788 1.3.2.08.01.20.016 Battery Changer 5599849 1.3.2.08.01.20.016.00007 Baterai Drone Mavic 2 pro Buah 2.707.000
3789 1.3.2.08.01.20.016 Battery Changer 5599848 1.3.2.08.01.20.016.00006 Baterai Canon Canon EOS 1500D Buah 110.500
3790 1.3.2.08.01.20.016 Battery Changer 5599847 1.3.2.08.01.20.016.00005 Baterai Kamera Nikon D3400 Buah 263.000
3791 1.3.2.08.01.20.016 Battery Changer 5603555 1.3.2.08.01.20.016.00008 Baterai Kamera Canon EOS 90D Buah 107.000
3792 1.3.2.08.01.20.018 Alat Laboratorium Fisika 5642110 1.3.2.08.01.20.018.00006 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 398.100.000
Lainnya pengetahuan alam (IPA) Fisika Tingkat SMP
3793 1.3.2.08.01.34.055 Mesin Printing 5646137 1.3.2.08.01.34.055.00001 Mesin Print Digital Printer Outdoor, Lebar 3.2, Print Head 4 Seiko, (D. Unit 289.601.000
koperasi)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 151


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3794 1.3.2.08.01.41.158 Micrometer 5621043 1.3.2.08.01.41.158.00001 Micrometer Digital Besi Pcs 1.560.000
3795 1.3.2.08.01.48.014 Alat Laboratorium Biologi 5642111 1.3.2.08.01.48.014.00001 Pengadaan peralatan laboratorium ilmu Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 371.550.000
Lainnya pengetahuan alam (IPA) Biologi Tingkat SMP
3796 1.3.2.08.01.56.017 Alat Pengolah Air Limbah 5644381 1.3.2.08.01.56.017.00001 Pembangunan Tangki Septik Skala Individual DAK Bidang Sanitasi ~ 572 Unit = Desa Cikoang, Kec. Paket 4.004.000.000
Pedesaan Minimal 50 KK Mangarabombang (60 unit) - Desa Soreang, Kec.
Mappakasunggu (60 unit) - Desa Laguruda, Kec.
Sanrobone (50 unit) - Desa Banyuanyara, Kec.
Sanrobone (60 unit) - Desa Ujung Baji, Kec.
Sanrobone (60 unit) - Desa Pattene, Kec.
Polongbangkeng Selatan (50 unit) - Desa
Pallantikang, Kec. Pattalassang (50 unit) - Desa
Panrangnuangku, Kec. Polongbangkeng Utara (50
unit) - Desa Bontokanang, Kec. Galesong Selatan (72
unit) - Desa Popo, Kec. Galesong Selatan (60 unit)

3797 1.3.2.08.01.64.001 Unit Alat Laboratorium 5642095 1.3.2.08.01.64.001.00001 Set Laboratorium Dak Bidang Kesehatan Paket 215.696.393
Lainnya
3798 1.3.2.08.03.03.001 Kotak Peti Lengkap 5626964 1.3.2.08.03.03.001.00002 Peti Jenazah Kayu Buah 1.750.000
3799 1.3.2.08.03.04.034 Batang Bambu/Besi 5603557 1.3.2.08.03.04.034.00004 Bambu Besar Pattung Batang 47.500
3800 1.3.2.08.03.04.034 Batang Bambu/Besi 5603558 1.3.2.08.03.04.034.00005 Bambu Sedang Parring Batang 34.000
3801 1.3.2.08.03.05.055 Mikroskop 5627481 1.3.2.08.03.05.055.00001 Mikroskop Trinokuler Digital Te-2500 With Lcd Tv Head: Trinocular, 30 inclined and rotatable 360 Buah 15.000.000

3802 1.3.2.08.03.16.001 Alat Peraga Praktek Sekolah 5642112 1.3.2.08.03.16.001.00013 Pengadaan media pendidikan Tingkat SMP Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 90.000.000
Lainnya
3803 1.3.2.08.04.05.002 Uninterupted Power Supply 5603559 1.3.2.08.04.05.002.00005 Ups Battery type: Maintenance-free sealed Lead-Acid Unit 22.500.000
(Ups) battery with suspended electrolyte : leakproof •
Typical recharge time: 3hour(s) • Replacement
Battery: RBC55 • Expected Battery Life (years): 3 - 5 •
RBC Quantity 1
3804 1.3.2.08.07.02.039 Air Compressor (Alat 5603560 1.3.2.08.07.02.039.00002 Portable High Volume Air Sampler Air Sampler Indoor 7 Outdoor, 4'''''''' Glass Fiber Unit 75.325.000
Laboratorium Kwalitas Udara) Fillter Paper (100 sheet/box)

3805 1.3.2.08.07.06.001 Alat Laboratorium Lingkungan 5667486 1.3.2.08.07.06.001.00003 Pengadaan Peralatan Online Monitoring Sistem DAK Penugasan Lingkungan Hidup Paket 1.270.000.000
Hidup Lainnya ONLIMO
3806 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621285 1.3.2.08.09.01.026.00010 Kalibrasi Termometer Ruang Alkes Alat 276.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3807 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5626965 1.3.2.08.09.01.026.00046 Pengujian dan Kalibrasi Electrocardiograph (ECG) Alkes Alat 168.000
Electromedik Dan Biomedik Monitor
Lainnya
3808 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621300 1.3.2.08.09.01.026.00025 Pengujian dan Kalibrasi Inkubator Perawatan Alkes Alat 324.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 152


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3809 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621299 1.3.2.08.09.01.026.00024 Pengujian dan Kalibrasi Infusion Pump Alkes Alat 288.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3810 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621298 1.3.2.08.09.01.026.00023 Pengujian dan Kalibrasi Infant Warmer Alkes Alat 240.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3811 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621297 1.3.2.08.09.01.026.00022 Pengujian dan Kalibrasi Fetal Detector/Dioppler Alkes Alat 156.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3812 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621294 1.3.2.08.09.01.026.00019 Pengujian dan Kalibrasi Electro Surgery Unit (ESU) / Alkes Alat 348.000
Electromedik Dan Biomedik Cauter
Lainnya
3813 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621293 1.3.2.08.09.01.026.00018 Pengujian dan Kalibrasi Dental Unit Alkes Alat 168.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3814 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621292 1.3.2.08.09.01.026.00017 Pengujian dan Kalibrasi Centrifuge Alkes Alat 240.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3815 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621291 1.3.2.08.09.01.026.00016 Pengujian dan Kalibrasi Blood Pressure Monitor Alkes Alat 162.000
Electromedik Dan Biomedik (BPM) / Non Infasive Blood Pressure Monitor (NIBP
Lainnya Monitor)
3816 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621290 1.3.2.08.09.01.026.00015 Pengujian dan Kalibrasi Autoclave Alkes Alat 312.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3817 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621289 1.3.2.08.09.01.026.00014 Pengujian dan Kalibrasi Alat Hisap Medik ( Suction Alkes Alat 144.000
Electromedik Dan Biomedik Pump)
Lainnya
3818 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621288 1.3.2.08.09.01.026.00013 Kalibrasi Timbangan Bayi Alkes Alat 180.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3819 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621287 1.3.2.08.09.01.026.00012 Kalibrasi Thermohygrometer Digital Alkes Alat 732.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3820 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621286 1.3.2.08.09.01.026.00011 Kalibrasi Thermohygrometer Analog Alkes Alat 672.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3821 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621284 1.3.2.08.09.01.026.00009 Kalibrasi Termometer Klinik (Clinical Thermometer) Alkes Alat 216.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3822 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621283 1.3.2.08.09.01.026.00008 Kalibrasi Termometer Digital Alkes Alat 168.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 153


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3823 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621282 1.3.2.08.09.01.026.00007 Kalibrasi Suction Dinding (Suction Wallper) Alkes Alat 96.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3824 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621281 1.3.2.08.09.01.026.00006 Kalibrasi Stopwatch Alkes Alat 264.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3825 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621280 1.3.2.08.09.01.026.00005 Kalibrasi Regulator Oksigen (Flowmeter) Alkes Alat 192.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3826 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621279 1.3.2.08.09.01.026.00004 Kalibrasi Micropipet Variabel Alkes Alat 384.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3827 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621278 1.3.2.08.09.01.026.00003 Kalibrasi Micropipet Multi Channel Alkes Alat 288.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3828 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621277 1.3.2.08.09.01.026.00002 Kalibrasi Micropipet Fix Alkes Alat 288.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3829 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621276 1.3.2.08.09.01.026.00001 Kalibrasi Analytical Balance Alkes Alat 180.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3830 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621317 1.3.2.08.09.01.026.00042 Pengujian Ultra Violet Sterilizer Alkes Alat 180.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3831 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621316 1.3.2.08.09.01.026.00041 Pengujian Portable Oxygen Concentrator Alkes Alat 288.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3832 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621315 1.3.2.08.09.01.026.00040 Pengujian Photo Therapy Unit/Blue Light Alkes Alat 204.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3833 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621314 1.3.2.08.09.01.026.00039 Pengujian Nebulizer Alkes Alat 228.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3834 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621312 1.3.2.08.09.01.026.00037 Pengujian Lampu Operasi Alkes Alat 192.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3835 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621311 1.3.2.08.09.01.026.00036 Pengujian dan Kalibrasi Ultrasonography (USG) Alkes Alat 300.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3836 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621310 1.3.2.08.09.01.026.00035 Pengujian dan Kalibrasi Tensimeter Alkes Alat 84.000
Electromedik Dan Biomedik (Sphygmomanometer)
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 154


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3837 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621309 1.3.2.08.09.01.026.00034 Pengujian dan Kalibrasi Syringe Pump Alkes Alat 288.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3838 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621308 1.3.2.08.09.01.026.00033 Pengujian dan Kalibrasi Stirrer Alkes Alat 156.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3839 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621307 1.3.2.08.09.01.026.00032 Pengujian dan Kalibrasi Sterilisator Kering Alkes Alat 204.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3840 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621306 1.3.2.08.09.01.026.00031 Pengujian dan Kalibrasi Pulse Oximetri (SPO2 Alkes Alat 180.000
Electromedik Dan Biomedik Monitor)
Lainnya
3841 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621305 1.3.2.08.09.01.026.00030 Pengujian dan Kalibrasi Oven Alkes Alat 396.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3842 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621304 1.3.2.08.09.01.026.00029 Pengujian dan Kalibrasi Monitor Pasien (Bed Side Alkes Alat 588.000
Electromedik Dan Biomedik Monitor)
Lainnya
3843 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621303 1.3.2.08.09.01.026.00028 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Rotator Alkes Alat 144.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3844 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621302 1.3.2.08.09.01.026.00027 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Refrigator Alkes Alat 252.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3845 1.3.2.08.09.01.026 Alat Laboratorium Kalibrasi 5621301 1.3.2.08.09.01.026.00026 Pengujian dan Kalibrasi Laboratorium Inkubator Alkes Alat 252.000
Electromedik Dan Biomedik
Lainnya
3846 1.3.2.08.09.11.001 Alat Laboratorium 5603561 1.3.2.08.09.11.001.00002 Alat Tera Alat tera Buah 7.545.000
Standarisasi Kalibrasi Dan
Instrumentasi Lainnya
3847 1.3.2.09.02.01.007 Alat Khusus Sar (Search And 5603565 1.3.2.09.02.01.007.00008 Topi Rimba OUTDOR COTREX x2 Buah 280.000
Resque)
3848 1.3.2.09.02.01.007 Alat Khusus Sar (Search And 5603564 1.3.2.09.02.01.007.00007 Senter Kepala TYK LOOO2 Buah 705.000
Resque)
3849 1.3.2.09.02.01.007 Alat Khusus Sar (Search And 5603562 1.3.2.09.02.01.007.00005 Selimut SELIMUT BENCANA Lembar 98.000
Resque)
3850 1.3.2.09.02.01.007 Alat Khusus Sar (Search And 5603563 1.3.2.09.02.01.007.00006 Tali Tambang 16 MM Meter 19.000
Resque)
3851 1.3.2.09.02.01.047 Concrete Cylinder Mold 5603566 1.3.2.09.02.01.047.00002 Concrete Cylinder Mold (10Cm Dia X 20Cm Height) MCO-07 Set 488.750

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 155


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3852 1.3.2.09.02.01.063 Alat Deteksi Kejahatan Cyber 5621196 1.3.2.09.02.01.063.00001 Cyberoam Mikrotik Intel Celeron 2count CPU/Dual Core 2.2 ghz, RAM 2 Unit 3.085.000
Gb DDR3. Hardisk 250 Gb Sata. Input Rating : 100-
240Vu/c tnuoc2 noreleC letnC, 47-63Hz

3853 1.3.2.09.02.04.005 Pakaian Pelindung 5603567 1.3.2.09.02.04.005.00003 Baju Dan Celana Pdl COTTON Pasang 508.525
3854 1.3.2.09.02.04.090 Sarung Tangan Pelindung 5593254 1.3.2.09.02.04.090.00002 Handscoon Sarung Tangan Gloves Buah 130.000
3855 1.3.2.09.04.02.031 Kamera Digital 5621209 1.3.2.09.04.02.031.00002 Kamera Digital Kamera DSLR Kit 18-135 mm Unit 22.990.000
3856 1.3.2.09.04.02.031 Kamera Digital 5616833 1.3.2.09.04.02.031.00001 Kamera Digital Kamera DSLR Kit 18-135 mm Unit 22.990.000
3857 1.3.2.09.04.04.004 Digital Camera 5640220 1.3.2.09.04.04.004.00001 Digital Camera Real-Time Eye AF & Real-Time -,S&Q Motion in Full Unit 18.200.000
HD from 1-120 fps - Built-In Wi-Fi with NFC
3858 1.3.2.09.04.09.175 Microskop 5621042 1.3.2.09.04.09.175.00001 Mikroskop Monokuler XSP-Iseries Besi Pcs 1.150.000
3859 1.3.2.10.01.01.002 Mini Komputer 5670299 1.3.2.10.01.01.002.00002 Tablet Layar IPS Resolusi 800 x 1280 Pixel , CPU Intel Atom, Unit 2.299.000
Batrai 3450 mAh , Kamera Belakang 8 MP Smart PAD
Kab. Takalar
3860 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5599810 1.3.2.10.01.01.004.00004 Sewa Hosting 1 tahun Set 5.000.000
3861 1.3.2.10.01.01.004 Internet 5621083 1.3.2.10.01.01.004.00006 Pembuatan Website SatpolPP dan Damkar 2 GB satu website Aplikasi 4.000.000
3862 1.3.2.10.01.01.008 Komputer Jaringan Lainnya 5603568 1.3.2.10.01.01.008.00022 Server PowerEdge R740 [Xeon Slv 2x4214-128GB-8T-DOS] Set 127.205.000

3863 1.3.2.10.01.01.008 Komputer Jaringan Lainnya 5604317 1.3.2.10.01.01.008.00023 Webcam Pro Usb Full Hd, 1080P, Auto Focus Unit 1.521.500
3864 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5597869 1.3.2.10.01.02.001.00012 Komputer All in one Processor: Intel Core i5, RAM: 8GB DDR4, HDD: 1TB Unit 13.641.300

3865 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5593256 1.3.2.10.01.02.001.00010 Komputer Dekstop Processor Intel Core I5, Ram 4 Gb, Ddr4, Ssd 512 Gb Unit 9.870.000

3866 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5593255 1.3.2.10.01.02.001.00009 Komputer Dekstop Processor Intel Core I3, Ram 4 Gb, Ddr4, Ssd 256 Gb Unit 7.297.500

3867 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5603569 1.3.2.10.01.02.001.00013 Komputer All In One Processor: Intel Core i5, RAM: 8GB DDR4, SSD: 256 Unit 10.136.100
GB
3868 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5593257 1.3.2.10.01.02.001.00011 Pc Streaming + Editing Processor 8 Core Ryzen, Ddr4, Ram 16 Gb, Hdd 1 Tb Unit 21.414.000

3869 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5603571 1.3.2.10.01.02.001.00015 Komputer Desktop Desktop IdeaCentre AIO A340-22IWL 0UID Core I3- Unit 6.500.000
8145U 4GB 1TB WIN10 21.5"
3870 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5603572 1.3.2.10.01.02.001.00016 Komputer Dekstop Processor: Intel Core i3, RAM: 4GB DDR4, SSD: 256 Unit 7.297.500
GB
3871 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5603570 1.3.2.10.01.02.001.00014 Komputer Dekstop Processor: Intel Core i5, RAM: 4GB DDR4, SSD: 512GB Unit 9.870.000

3872 1.3.2.10.01.02.001 P.C Unit 5603573 1.3.2.10.01.02.001.00017 Pc Streaming + Editing Proc 8 Core Ryzen. Ddr4 16gb, Hdd 1tb Unit 21.414.000
3873 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5593258 1.3.2.10.01.02.002.00007 Laptop Processor Intel Core I5, Ram 4 Gb, Onboard + 4Gb Unit 11.525.850
Ddr4, Ssd 256 Gb
3874 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5593259 1.3.2.10.01.02.002.00008 Laptop Kantor Intel Pentium Gold5405U, 4Gb, Hdd 1Tb, 14 Inch, Unit 6.663.900
Windows 10
3875 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5603574 1.3.2.10.01.02.002.00009 Laptop Asus I7-9750, 16gb, 1tb Ssd, Rtx2070 Dkom Unit 33.968.850
3876 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5603575 1.3.2.10.01.02.002.00010 Laptop Administrasi RYZEN 5 3500U / RAM 8GB / HDD 1TB / VEGA 3/ WIN Unit 7.863.900
10

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 156


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3877 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5603576 1.3.2.10.01.02.002.00011 Laptop Kantor INTEL PENTIUM GOLD5405U/4GB/HDD Unit 5.663.900
1TB/14"/WINDOWS10
3878 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5603577 1.3.2.10.01.02.002.00012 Laptop Processor: Intel Core i3, Ram 4GB DDR4, HDD 1TB Unit 7.733.250

3879 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5603578 1.3.2.10.01.02.002.00013 Laptop Processor: Intel Core i7, RAM: 8GB DDR4, SSD: 256GB Unit 14.345.100

3880 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5603579 1.3.2.10.01.02.002.00014 Laptop Processor: Intel Core i5, RAM: 4GB Onboard + 4GB Unit 11.525.850
DDR4, SSD: 256 GB
3881 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5642114 1.3.2.10.01.02.002.00016 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 125.000.000
Komunikasi (TIK) Tingkat SMP
3882 1.3.2.10.01.02.002 Lap Top 5642113 1.3.2.10.01.02.002.00015 Pengadaan peralatan Teknologi, Informasi dan Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 1.500.000.000
Komunikasi (TIK) Tingkat SD
3883 1.3.2.10.01.02.010 Personal Komputer Lainnya 5603580 1.3.2.10.01.02.010.00021 Pad resolusi 5080 lpi (UKK Imigrasi Takalar) Unit 4.140.000

3884 1.3.2.10.01.02.010 Personal Komputer Lainnya 5593261 1.3.2.10.01.02.010.00019 Ribbon Datacard Cr707 Buah 3.600.000

3885 1.3.2.10.01.02.010 Personal Komputer Lainnya 5603581 1.3.2.10.01.02.010.00022 Rack Server 420U NR 8042 Buah 10.650.150

3886 1.3.2.10.02.01.012 Hard Disk 5593263 1.3.2.10.02.01.012.00003 Hard Disk External Kapasitas 1 Tb Buah 953.000
3887 1.3.2.10.02.01.012 Hard Disk 5593262 1.3.2.10.02.01.012.00002 Hard Disk External Kapasitas 500 Gb Buah 800.000
3888 1.3.2.10.02.01.012 Hard Disk 5593264 1.3.2.10.02.01.012.00004 Hardisk HDD Min. 1 Tb Unit 720.500
3889 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5593265 1.3.2.10.02.01.018.00010 Braket Tv Bracket Tv + Waterpass, Bahan Besi Tebal Unit 150.000

3890 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5593266 1.3.2.10.02.01.018.00011 Connector Bnc Uk. Length Approx 41.35 Mm, Diameter 14.1Mm Buah 30.000

3891 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5593267 1.3.2.10.02.01.018.00012 Dvr Camera Dvr 8 Channel 2 Mp Unit 1.500.000

3892 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5593270 1.3.2.10.02.01.018.00015 Smart Ups 6000 Va Rm 230 Volt (Ukk Imigrasi Takalar) Unit 34.550.000

3893 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5593268 1.3.2.10.02.01.018.00013 Kabel Coaxial + Power Coax Signal Plus 2 Core Power Cable,Shielding Mm, Rol 1.700.000
Aluminium Foil,Coax Cable Foam Dielectric

3894 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5593269 1.3.2.10.02.01.018.00014 Konektor Dc Male Tipe : Dc Plug Adapter,Contact Type – Dc (Male) 2-Pin Buah 30.000

3895 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5603583 1.3.2.10.02.01.018.00017 Connector Bnc dimensi Length : Approx 41.35mm, Diameter : Buah 30.000
14.1mm
3896 1.3.2.10.02.01.018 Peralatan Mainframe Lainnya 5603584 1.3.2.10.02.01.018.00018 Kabel Coaxial + Power Coax Signal Plus 2 Core power cable,Shielding (mm) Rol 1.700.000
aluminium foil,Coax cable : Foam dielectric

3897 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603603 1.3.2.10.02.03.001.00049 Printer Wireless Unit 3.365.500
Komputer)
3898 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603605 1.3.2.10.02.03.001.00051 Printer Print,Scan, dan Copy (3 in 1) Unit 889.000
Komputer)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 157


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3899 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603606 1.3.2.10.02.03.001.00052 Printer LQ310 (Dot Matrix A4) Unit 3.112.000
Komputer)
3900 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603589 1.3.2.10.02.03.001.00035 Printer LQ-2190 (Dot Matrix A3) Unit 9.525.000
Komputer)
3901 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603592 1.3.2.10.02.03.001.00038 Scanner Epson V39 Unit 1.111.300
Komputer)
3902 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603593 1.3.2.10.02.03.001.00039 Scanner Canon Lide 120 New Unit 965.200
Komputer)
3903 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603594 1.3.2.10.02.03.001.00040 Printer Laserjet M102a Unit 1.524.000
Komputer)
3904 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603595 1.3.2.10.02.03.001.00041 Hard Disk Internal Kapasitas 2 TB Buah 1.207.000
Komputer)
3905 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603596 1.3.2.10.02.03.001.00042 Hard Disk Internal Kapasitas 4 TB Buah 2.223.000
Komputer)
3906 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603597 1.3.2.10.02.03.001.00043 Hard Disk Internal SSD 120 / 240 GB 500 GB Buah 1.080.000
Komputer)
3907 1.3.2.10.02.03.001 Cpu (Peralatan Personal 5603604 1.3.2.10.02.03.001.00050 Printer A3 Unit 4.318.000
Komputer)
3908 1.3.2.10.02.03.002 Monitor 5593271 1.3.2.10.02.03.002.00004 Monitor 25 " Full Hd, 21:9 Ultrawide Dkom Unit 4.288.350
3909 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603610 1.3.2.10.02.03.003.00021 Printer Percetakan Ktp 308 SP00308 Buah 28.462.500
Komputer)
3910 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5593273 1.3.2.10.02.03.003.00013 Printer Laserjet Colour M154 Unit 3.683.000
Komputer)
3911 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5593272 1.3.2.10.02.03.003.00012 Printer LX310 (Dot Matrix A4) Unit 2.604.000
Komputer)
3912 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603614 1.3.2.10.02.03.003.00025 Printer Id Card 500 DPI, A4 Size Unit 9.900.000
Komputer)
3913 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603613 1.3.2.10.02.03.003.00024 Alat Cetak Re-transfer film printer dengan Dye-sublimation dan Buah 6.975.000
Komputer) 600 DPI input Hopper 100 Kartu dan Output Hopper
utk 25 Kartu Konektivitas USB2.0

3914 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603612 1.3.2.10.02.03.003.00023 Alat Cetak Re-transfer Film Printer dengan Pigment Ink dan 600 Unit 45.750.000
Komputer) DPI input dan Output Hopper utk 125 Kartu.

3915 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603611 1.3.2.10.02.03.003.00022 Alat Cetak Direct to Card Printer dengan Dye-Sublimation dan Buah 21.989.000
Komputer) 300 DPI Input dan Output Hopper utk 125 Kartu

3916 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603609 1.3.2.10.02.03.003.00020 Printer Thermal PRINTER THERMAL USB EPPOS EPP58D USB 58 MM Unit 242.000
Komputer)
3917 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5593276 1.3.2.10.02.03.003.00016 Scanner Fujitsu S1300I (Scanner F4) Unit 5.397.500
Komputer)
3918 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603608 1.3.2.10.02.03.003.00019 Printer Label Tze tape : 6, 9, 12mm Unit 1.056.000
Komputer)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 158


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3919 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5593275 1.3.2.10.02.03.003.00015 Printer Dot Matrix Printer Dotmatrix Epson Lx-310 Unit 2.418.900
Komputer)
3920 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5603607 1.3.2.10.02.03.003.00018 Printer Smartcard datacard printer 300 dpi (UKK Imigrasi Takalar) Unit 218.587.040
Komputer)
3921 1.3.2.10.02.03.003 Printer (Peralatan Personal 5593274 1.3.2.10.02.03.003.00014 Printer Laserjet Unit 5.990.000
Komputer)
3922 1.3.2.10.02.03.004 Scanner (Peralatan Personal 5603618 1.3.2.10.02.03.004.00010 Scanner Scanner Dokumen S410 Plustek tipe Portable Unit 2.420.000
Komputer)
3923 1.3.2.10.02.03.004 Scanner (Peralatan Personal 5603617 1.3.2.10.02.03.004.00009 Scanner Rekam data Pegawaian/UKK Imigrasi Takalar Unit 21.275.000
Komputer)
3924 1.3.2.10.02.03.004 Scanner (Peralatan Personal 5603616 1.3.2.10.02.03.004.00008 Scanner Type DS410: A4 Sheet-fed, One Pass Duplex Colur Unit 6.500.000
Komputer) Scanner, Sensor Type CIS x 2, Light Source RGB LED,
Capture Pro: JPEG, BMP, PDF, TIFF, ECT.

3925 1.3.2.10.02.03.004 Scanner (Peralatan Personal 5603615 1.3.2.10.02.03.004.00007 Scanner Passport Resolusi 400 dpi (UKK Imigrasi Takalar) Unit 52.311.300
Komputer)
3926 1.3.2.10.02.03.004 Scanner (Peralatan Personal 5603619 1.3.2.10.02.03.004.00011 Scanner LIDE 300 Unit 924.000
Komputer)
3927 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603626 1.3.2.10.02.03.018.00014 Alat Rekam Iris Mata Meets or Exceeds ISO 19794-6 Buah 18.000.000
Lainnya
3928 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603620 1.3.2.10.02.03.018.00008 Alat Rekam Sidik Jari Alat Rekam Sidik Jari dengan metode 4-4-2 Buah 29.700.000
Lainnya
3929 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603621 1.3.2.10.02.03.018.00009 Data Card Direct to card print technology (UKK Imigrasi Takalar) Unit 32.340.480
Lainnya
3930 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603622 1.3.2.10.02.03.018.00010 Alat Membaca Kartu Alat baca kartu dengan cara verifikasi sidik jari, Buah 10.500.000
Lainnya perangkat dapat menampilkan data identitas, foto
dan tanda tangan
3931 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603623 1.3.2.10.02.03.018.00011 Mesin Cetak Anjungan Dukcapil Mandiri : untuk mencetak e-KTP Unit 190.000.000
Lainnya termasuk encode chip, KIA, dan Blangko lain seperti
KK, Akta lahir, dll
3932 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603624 1.3.2.10.02.03.018.00012 Alat Rekam Alat untuk Encode Chip (Cth : e-KTP etc) Buah 3.250.000
Lainnya
3933 1.3.2.10.02.03.018 Peralatan Personal Komputer 5603625 1.3.2.10.02.03.018.00013 Alat Rekam Tanda Tangan Tempered Glass surface, RAted to 2 million Buah 11.440.000
Lainnya signatures
3934 1.3.2.10.02.04.001 Server 5603633 1.3.2.10.02.04.001.00022 Server DL380G10-556 Dual Xeon G5118 64Gb 1,8TB Buah 169.038.500
3935 1.3.2.10.02.04.001 Server 5603632 1.3.2.10.02.04.001.00021 Server Hpe Dl325 Unit 45.300.000
3936 1.3.2.10.02.04.001 Server 5603637 1.3.2.10.02.04.001.00026 Server Aplikasi 2 x intel Xeon Processror Silver 4114 (10 cores, 2.20 Unit 146.518.500
Ghz, 13.75 M Cache) (UKK Imigrasi Takalar)
3937 1.3.2.10.02.04.001 Server 5604316 1.3.2.10.02.04.001.00030 Server Intel Xeon Silver 4214R, Memory 256Gb 2X960Gb Ssd Unit 144.046.000
Sata Poweredge
3938 1.3.2.10.02.04.003 Hub 5603857 1.3.2.10.02.04.003.00001 Hub Switch 8 Port Unit 2.099.000
3939 1.3.2.10.02.04.014 Rak Server 5603641 1.3.2.10.02.04.014.00002 Rak Server uk 600 x 1991 x 1070 mm (UKK Imigrasi Takalar) Unit 16.999.000
3940 1.3.2.10.02.04.023 Wireless Access Point 5604313 1.3.2.10.02.04.023.00002 Wireless Router R7000P Nighthawk, Ac2300 Unit 3.431.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 159


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3941 1.3.2.10.02.04.024 Switch 5603643 1.3.2.10.02.04.024.00004 Switch Port Rj 45 (UKK Imigrasi Takalar) Unit 44.999.000
3942 1.3.2.10.02.04.024 Switch 5603642 1.3.2.10.02.04.024.00003 Switch 48 Port 10/100/1000 VLAN max 64, VLAN IDs Available 4096, MTU-L3 Unit 44.999.000
packet : 9198 bytes, Jumbo Frame-Ethernet frame :
9216 bytes (UKK Imigrasi Takalar)
3943 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5603858 1.3.2.10.02.05.001.00027 Kabel VGA 25 Meter Buah 375.000

3944 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5593277 1.3.2.10.02.05.001.00023 Kabel Hdmi V.2.0 B Ultra Hd 4K, Lenght 10 M Dkom Buah 323.750

3945 1.3.2.10.02.05.001 Peralatan Komputer Lainnya 5603644 1.3.2.10.02.05.001.00026 Wifi Usb 150Mbps Wireless N nano USB Adapter, Advanced Unit 250.000
security: mendukung 64/128 WEP, WPA, PA2/WPA-
PSK/WPA2-PSK
3946 1.3.2.15.02.02.004 Masker Lainnya 5603645 1.3.2.15.02.02.004.00002 Masker 50 lmbr Dos 287.500
3947 1.3.2.15.02.05.005 Sepatu Boot 5603646 1.3.2.15.02.05.005.00002 Sepatu Boots sepatu ap boots Moto 2 Pasang 143.750
3948 1.3.2.15.02.05.006 Sepatu Lapangan Lainnya 5603647 1.3.2.15.02.05.006.00002 Sepatu Pdl Safety Boots Pasang 752.100
3949 1.3.2.15.02.06.001 Alat Pelindung Lainnya 5593280 1.3.2.15.02.06.001.00006 Hazmat Hazmat Buah 216.000
3950 1.3.2.15.02.06.001 Alat Pelindung Lainnya 5593278 1.3.2.15.02.06.001.00004 Baju Hazmat Baju Hazmat Buah 216.000
3951 1.3.2.15.02.06.001 Alat Pelindung Lainnya 5593279 1.3.2.15.02.06.001.00005 Face Shield Face Shield Buah 50.000
3952 1.3.2.15.03.03.008 Masker 5593282 1.3.2.15.03.03.008.00002 Masker 3 Ply Masker 3 Ply Box 80.000
3953 1.3.2.15.03.03.008 Masker 5593281 1.3.2.15.03.03.008.00001 Masker Isi 50 Lembar Dos 287.500
3954 1.3.2.15.03.03.057 P3K, Advanced / Extended 5603648 1.3.2.15.03.03.057.00002 Kotak P3 K Type Mc15 Unit 215.000
Care
3955 1.3.2.15.03.04.001 Alat Sar Lainnya 5636156 1.3.2.15.03.04.001.00005 Sepatu PDL Safety Boots Pasang 500.000
3956 1.3.2.15.03.04.001 Alat Sar Lainnya 5603650 1.3.2.15.03.04.001.00004 Tenda Posko double couting Buah 6.325.000
3957 1.3.2.15.03.04.001 Alat Sar Lainnya 5603649 1.3.2.15.03.04.001.00003 Tenda Lorong Tenda Pengungsi Buah 34.500.000
3958 1.3.2.16.01.01.006 Alat Peraga Pelatihan Lainnya 5603653 1.3.2.16.01.01.006.00007 Baki Bendera Bahan kayu licin, ukuran 25 x 50 cm Buah 150.000

3959 1.3.2.16.01.01.006 Alat Peraga Pelatihan Lainnya 5603859 1.3.2.16.01.01.006.00009 white board non magnetik 60 x 90 Buah 121.000

3960 1.3.2.16.01.01.006 Alat Peraga Pelatihan Lainnya 5603654 1.3.2.16.01.01.006.00008 Tali Bendera Bahan katun, tebal 20 melli Meter 20.000

3961 1.3.2.16.01.01.006 Alat Peraga Pelatihan Lainnya 5603652 1.3.2.16.01.01.006.00006 Bendera Latihan Ukuran 2 x 4, bahan kain tipis, warna hijau kuning Lembar 150.000

3962 1.3.2.16.01.01.006 Alat Peraga Pelatihan Lainnya 5603651 1.3.2.16.01.01.006.00005 Centplan Bendera model pengait lonjong bahan kuningan Set 150.000

3963 1.3.2.16.01.02.001 Miniatur 5621044 1.3.2.16.01.02.001.00001 Balok Rongga Kayu Set 650.000
3964 1.3.2.16.01.02.001 Miniatur 5621048 1.3.2.16.01.02.001.00002 Balok Natural Masjid Kayu Mindi Set 650.000
3965 1.3.2.16.01.03.001 Alat Peraga Pelatihan Dan 5603655 1.3.2.16.01.03.001.00002 Bkb Kit Stunting BKB Kit Stunting Set 11.500.000
Percontohan Lainnya
3966 1.3.2.17.01.24.004 Polishing Machine/Mesin 5654150 1.3.2.17.01.24.004.00001 Mesin Poles Electric Polisher 7 " 1200 Watt Unit 638.800
Poles
3967 1.3.2.18.01.01.003 Rambu Bersuar Lainnya 5623607 1.3.2.18.01.01.003.00007 Lampu Traffic Light (box Lamp) Uk. 2 Aspek 20 Cm Led (super Bright) Buah 2.832.500
3968 1.3.2.18.01.01.003 Rambu Bersuar Lainnya 5623606 1.3.2.18.01.01.003.00006 Glass Beads Cat Marka Jalan Kg 37.389
3969 1.3.2.18.01.01.003 Rambu Bersuar Lainnya 5623608 1.3.2.18.01.01.003.00008 Lampu Traffic Light (box Lamp) Uk. 2 Aspek 30 Cm Led (super Bright) Unit 2.832.500

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 160


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3970 1.3.2.18.01.01.003 Rambu Bersuar Lainnya 5623609 1.3.2.18.01.01.003.00009 Lampu Traffic Light (box Lamp) Uk. 3 Aspek 30 Cm Led (super Bright) Buah 4.094.250
3971 1.3.2.18.01.01.003 Rambu Bersuar Lainnya 5623610 1.3.2.18.01.01.003.00010 Lampu Traffic Light (box Lamp) Uk. 3 Aspek 30 M Pijar Buah 4.635.000
3972 1.3.2.18.01.02.003 Rambu Cermin 5623611 1.3.2.18.01.02.003.00002 Cermin Arcrylic (cermin Tikungan) Cembung Dia. 90 - 100 M Unit 1.475.578
3973 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623626 1.3.2.18.01.03.001.00044 Sticker Perlengkapan Jalan Buah 8.137
Darat Lainnya
3974 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623624 1.3.2.18.01.03.001.00042 Reflektor High Intensity Grade Uk. 10 X 20 Cm Buah 91.361
Darat Lainnya
3975 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623613 1.3.2.18.01.03.001.00031 Battery Jenis Vrla Deep Cycle Pv Kap. 50 Ah 12 V Pcs 3.721.596
Darat Lainnya
3976 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623612 1.3.2.18.01.03.001.00030 Armatur Box Lampu Warning Light Buah 113.197
Darat Lainnya
3977 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623627 1.3.2.18.01.03.001.00045 Terminal End (sleeve Beam) Type 2 Buah 405.923
Darat Lainnya
3978 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623625 1.3.2.18.01.03.001.00043 Solar Cell Kap. 50 Watt 12 Volt Unit 1.442.000
Darat Lainnya
3979 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623623 1.3.2.18.01.03.001.00041 Rambu Tabel 15 Plus Pasang Set 1.112.194
Darat Lainnya
3980 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623622 1.3.2.18.01.03.001.00040 Panel Pju Buah 1.760.888
Darat Lainnya
3981 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623621 1.3.2.18.01.03.001.00039 Paku Jalan Bentuk Bulat Set 448.668
Darat Lainnya
3982 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623620 1.3.2.18.01.03.001.00038 Mata Kucing/reflektor Uk. 100 X 100 X 25 Mm Buah 88.065
Darat Lainnya
3983 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623619 1.3.2.18.01.03.001.00037 Kontrol Wl Dengan Konfigurasi (double Flasher) Buah 8.441.674
Darat Lainnya
3984 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623618 1.3.2.18.01.03.001.00036 Delineator Plastik Buah 934.725
Darat Lainnya
3985 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623617 1.3.2.18.01.03.001.00035 Delineator Pipa Besi Buah 776.105
Darat Lainnya
3986 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623616 1.3.2.18.01.03.001.00034 Delineator (patok Pengaman) Buah 321.360
Darat Lainnya
3987 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623615 1.3.2.18.01.03.001.00033 Controller Solar Cell Kap. 50 Wp Unit 7.519.000
Darat Lainnya
3988 1.3.2.18.01.03.001 Rambu-Rambu Lalu Lintas 5623614 1.3.2.18.01.03.001.00032 Controller Kap. 4 Phase 2 Pedestrian & Bo X Luar Untuk. Set 35.844.000
Darat Lainnya Persimpangan 4 Kaki
3989 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5642115 1.3.2.19.01.02.018.00023 Pengadaan Alat Permainan Edukatif (APE) PAUD Dak Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Paket 600.000.000

3990 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621194 1.3.2.19.01.02.018.00018 Jungkiran Besi Besi Buah 3.500.000

3991 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621193 1.3.2.19.01.02.018.00017 Prosotan Besi dan Fiber Besi dan Fiber Buah 3.850.000

3992 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5627484 1.3.2.19.01.02.018.00021 Bakiak Kaki Kayu dan Tali Pasang 60.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 161


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
3993 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5627483 1.3.2.19.01.02.018.00020 Sempoa Hijaiyyah Kayu Set 150.000

3994 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5627482 1.3.2.19.01.02.018.00019 Pakaian Etnis Makassar Kostum Penari Pakaian Adat Pria Paket 1.500.000

3995 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621192 1.3.2.19.01.02.018.00016 Prosotan Fiber Kayu Buah 3.500.000

3996 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621186 1.3.2.19.01.02.018.00011 Papan Titian Kayu Buah 360.000

3997 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621187 1.3.2.19.01.02.018.00012 Ayunan Kaki A Besi Buah 4.200.000

3998 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621191 1.3.2.19.01.02.018.00015 Pagar Mandi Bola Fiber Set 2.200.000

3999 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621189 1.3.2.19.01.02.018.00014 Ayunan Dua Kursi Besi Buah 3.800.000

4000 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5621188 1.3.2.19.01.02.018.00013 Komedi Putar Besi Buah 3.800.000

4001 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5603659 1.3.2.19.01.02.018.00009 Perosotan Dan Ayunan Anak Plastik Unit 4.024.885

4002 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5603658 1.3.2.19.01.02.018.00008 Ap Luar BESI Unit 3.185.500

4003 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5603657 1.3.2.19.01.02.018.00007 Ap Luar BESI Unit 4.830.000

4004 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5603656 1.3.2.19.01.02.018.00006 Matras Bermain Anak Bentuk Kotak Unit 804.885

4005 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5627761 1.3.2.19.01.02.018.00022 Pakaian Etnis Makassar Kostum Penari Pakaian Adat Pria Set 1.500.000

4006 1.3.2.19.01.02.018 Peralatan Permainan Lainnya 5603660 1.3.2.19.01.02.018.00010 Pagar Mainan Anak Plastik Unit 1.378.850

4007 1.3.2.19.01.03.003 Matras 5593284 1.3.2.19.01.03.003.00002 Matras Bed Uk. 200 x 200 Cm Buah 19.090.000
4008 1.3.2.19.01.03.003 Matras 5593285 1.3.2.19.01.03.003.00003 Matras Bed Uk. 180 x 200 Cm Buah 5.204.000
4009 1.3.2.19.01.03.003 Matras 5593283 1.3.2.19.01.03.003.00001 Matras Bed Uk. 160 x 200 Cm Buah 15.380.000
4010 1.3.2.19.01.06.003 Sepeda Olah Raga 5603661 1.3.2.19.01.06.003.00003 Sepeda CASCADE 3 T LIGHT BROWN (27.5 INCH) SEPEDA MBT Buah 3.565.000

4011 1.3.3.01.01.30.005 Bangunan Gedung Tempat 5642096 1.3.3.01.01.30.005.00001 Pembangunan Ruang NICU Dak Bidang Kesehatan Paket 4.000.000.000
Kerja Lainnya
4012 1.3.3.01.01.30.005 Bangunan Gedung Tempat 5642097 1.3.3.01.01.30.005.00002 Renovasi Penambahan Ruang Puskesmas Dak Bidang Kesehatan Paket 1.500.000.000
Kerja Lainnya
4013 1.3.4.02.06.05.008 Bangunan Menara/Bak 5627485 1.3.4.02.06.05.008.00001 Tangki Penampung Air Uk. 1000 Liter Unit 6.262.620
Penampung/Reservoir Air
Minum
4014 1.3.4.03.01.05.006 Instalasi Air Bersih / Air Baku 5627486 1.3.4.03.01.05.006.00005 Tangki Air Tandon Kapasitas 1000 Liter, Buah 1.560.000
Lainnya

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 162


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4015 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627496 1.3.5.01.01.01.006.00015 Buku Juz Amma Ringkas & Praktis# Buku Buah 115.000
Referensi
4016 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627495 1.3.5.01.01.01.006.00014 Buku Menelusuri Ruang Batin Al-Quran Buku Buah 203.000
Referensi
4017 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627510 1.3.5.01.01.01.006.00029 Buku Panduan Pengembangan Desa & Kelurahan Buku Buah 120.000
Referensi Ramah Anak
4018 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627494 1.3.5.01.01.01.006.00013 Buku Kisah Dari Bilik Pesantren Buku Buah 112.000
Referensi
4019 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627509 1.3.5.01.01.01.006.00028 Buku Pertumbuhan & Penyelenggaraan Buku Buah 128.000
Referensi Pemerintahan Desa#
4020 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5621167 1.3.5.01.01.01.006.00001 Bank Soal SMP Buku Buah 45.000
Referensi
4021 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5621168 1.3.5.01.01.01.006.00002 Bank Soal SD Buku Buah 45.000
Referensi
4022 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5621175 1.3.5.01.01.01.006.00003 Smart Asesmen Kelas 9 SMP Buku Buah 34.000
Referensi
4023 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5621176 1.3.5.01.01.01.006.00004 Smart Asesmen Kelas 8 SMP Buku Buah 27.500
Referensi
4024 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5621177 1.3.5.01.01.01.006.00005 Smart Asesmen Kelas 7 SMP Buku Buah 27.500
Referensi
4025 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627493 1.3.5.01.01.01.006.00012 Buku Yuk Menghafal Al-Quran Dg Mudah & Buku Buah 170.000
Referensi Menyenangkan
4026 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627492 1.3.5.01.01.01.006.00011 Buku Panduan Amaliah Hari Jumat Buku Buah 154.000
Referensi
4027 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627508 1.3.5.01.01.01.006.00027 Buku Menata Hati Agar Disayang Ilahi Buku Buah 93.000
Referensi
4028 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627491 1.3.5.01.01.01.006.00010 Buku Tuntunan Shalat Rasulullah Saw Buku Buah 201.000
Referensi
4029 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627490 1.3.5.01.01.01.006.00009 Buku Aku Cinta Muhammadiyah: Ref Buku Buah 150.000
Referensi Kemuhammadiyahan U/ Pelajar
4030 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627489 1.3.5.01.01.01.006.00008 Buku Panduan Sekolah & Madrasah Ramah Anak Buku Buah 180.000
Referensi
4031 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627507 1.3.5.01.01.01.006.00026 Buku Rahasia Rezeki Keluarga Melimpah Buku Buah 105.000
Referensi
4032 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627506 1.3.5.01.01.01.006.00025 Buku He Power Of Personality Development Buku Buah 170.000
Referensi
4033 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627505 1.3.5.01.01.01.006.00024 Buku Mfb 3 Paradigma Buku Buah 160.000
Referensi
4034 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627504 1.3.5.01.01.01.006.00023 Buku Emosi Penjljh Religio Psikolo Buku Buah 147.000
Referensi
4035 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627521 1.3.5.01.01.01.006.00040 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 2 Buku Referensi Buah 27.500
Referensi

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 163


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4036 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627522 1.3.5.01.01.01.006.00041 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 1 Buku Referensi Buah 32.000
Referensi
4037 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627520 1.3.5.01.01.01.006.00039 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 3 Buku Referensi Buah 30.000
Referensi
4038 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627503 1.3.5.01.01.01.006.00022 Buku Dari Pesantren Ke Pesantren: Kprh 55 Psntrn Buku Buah 189.000
Referensi Brpngrh Di Ind
4039 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627519 1.3.5.01.01.01.006.00038 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 4 Buku Referensi Buah 30.000
Referensi
4040 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627502 1.3.5.01.01.01.006.00021 Buku Rasulullah Saw: Kisah Hidup Sang Pemimpin Buku Buah 150.000
Referensi Umat
4041 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627518 1.3.5.01.01.01.006.00037 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 5 Buku Referensi Buah 25.500
Referensi
4042 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627501 1.3.5.01.01.01.006.00020 Buku K.H.R Asad Syamsul Arifin: Sejarah Hdp & Pdg Buku Buah 105.000
Referensi Ttg Pancasila
4043 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627500 1.3.5.01.01.01.006.00019 Buku Sukses Berbisnis Ala Rasulullah Saw Buku Buah 98.000
Referensi
4044 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627517 1.3.5.01.01.01.006.00036 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 6 Buku Referensi Buah 26.500
Referensi
4045 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627516 1.3.5.01.01.01.006.00035 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 7 Buku Referensi Buah 35.000
Referensi
4046 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627499 1.3.5.01.01.01.006.00018 Buku Himpunan Fatwa Mui Edisi Terlengkap Buku Buah 948.000
Referensi
4047 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627498 1.3.5.01.01.01.006.00017 Buku Untukmu Yang Sedang Hijrah Buku Buah 156.000
Referensi
4048 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627515 1.3.5.01.01.01.006.00034 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 8 Buku Referensi Buah 34.500
Referensi
4049 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627514 1.3.5.01.01.01.006.00033 Buku Pendidikan Lalu Lintas Kelas 9 Buku Referensi Buah 36.500
Referensi
4050 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627513 1.3.5.01.01.01.006.00032 Buku Proses Pembangunan Desa Buku Buah 90.000
Referensi
4051 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627488 1.3.5.01.01.01.006.00007 Buku Belajar Cepat Membaca, Menulis, Menghafal Buku Buah 180.000
Referensi Al-Quran
4052 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627487 1.3.5.01.01.01.006.00006 Buku Panduan Praktis Haji & Umrah Buku Buah 246.000
Referensi
4053 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627512 1.3.5.01.01.01.006.00031 Buku Membina Kaum Papa Pedesaan Buku Buah 45.000
Referensi
4054 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627497 1.3.5.01.01.01.006.00016 Buku Rpil(Rangkuman Pengetahuan Islam Lengkap) Buku Buah 162.000
Referensi
4055 1.3.5.01.01.01.006 Ensyclopedia, Kamus, Buku 5627511 1.3.5.01.01.01.006.00030 Buku Akuntansi Untuk Kecamatan & Desa Buku Buah 340.000
Referensi
4056 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658522 1.3.5.01.01.01.012.00110 Amanah Oh Amanah (Seri Cerita Remaja Islami) Buku Religi Buah 69.000

4057 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658520 1.3.5.01.01.01.012.00108 Mendidik Generasi Muslim Milenial Buku Religi Buah 81.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 164


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4058 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658519 1.3.5.01.01.01.012.00107 Sm Jl.1: Membebaskan Jiwa Buku Religi Buah 57.000
4059 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658518 1.3.5.01.01.01.012.00106 Sm Jl.2: Meraih Cahaya Tuhan Buku Religi Buah 57.000
4060 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658517 1.3.5.01.01.01.012.00105 Sm Jl.3: Anggur Cinta Tuhan Buku Religi Buah 57.000
4061 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658516 1.3.5.01.01.01.012.00104 Panduan Implementasi Penguatan Pendidikan Buku Pendidikan/Keguruan Buah 63.000
Karakter
4062 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658515 1.3.5.01.01.01.012.00103 Buku Pintar Paud: Belajar Bentuk Buku Pendidikan/Keguruan Buah 72.000
4063 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658514 1.3.5.01.01.01.012.00102 Kompetensi Pedagogik & Profesional Guru Paud & Buku Pendidikan/Keguruan Buah 93.000
Sd/Mi (Buku Dpk)
4064 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658513 1.3.5.01.01.01.012.00101 Membangun Karakter Siswa Profesional Guru Buku Pendidikan/Keguruan Buah 91.000
Gerakan Pramuka (Buku Dpk)
4065 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658512 1.3.5.01.01.01.012.00100 Seri Berani Menginspirasi: Cara Inovatifku Mengajar Buku Pendidikan/Keguruan Buah 97.000
(Buku Dpk)
4066 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658511 1.3.5.01.01.01.012.00099 9 Karakter Guru Efektif (Buku Dpk) Buku Pendidikan/Keguruan Buah 128.000
4067 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658510 1.3.5.01.01.01.012.00098 Menjadi Guru Profesional Buku Pendidikan/Keguruan Buah 196.000
4068 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658509 1.3.5.01.01.01.012.00097 Proses Pembangunan Desa Buku Umum Buah 90.000
4069 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658508 1.3.5.01.01.01.012.00096 Membina Kaum Papa Pedesaan Buku Umum Buah 45.000
4070 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658507 1.3.5.01.01.01.012.00095 Panduan Pengembangan Desa & Kelurahan Ramah Buku Umum Buah 120.000
Anak
4071 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658506 1.3.5.01.01.01.012.00094 Pertumbuhan & Penyelenggaraan Pemerintahan Buku Umum Buah 128.000
Desa
4072 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658505 1.3.5.01.01.01.012.00093 Cara Ampuh Merebut Hati Murid (Buku Dpk) Buku Umum Buah 85.000
4073 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658504 1.3.5.01.01.01.012.00092 Ayo, Merawat Indonesia Buku Umum Buah 103.000
4074 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658503 1.3.5.01.01.01.012.00091 Panduan Tanggap Darurat Bencana: Banjir Buku Umum Buah 109.000
4075 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658502 1.3.5.01.01.01.012.00090 100 Ide Untuk Guru: Mengembangkan Buku Umum Buah 124.000
Keterampilan Berpikir
4076 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658501 1.3.5.01.01.01.012.00089 Seri Berani Menginspirasi: Cara Kreatifku Mengajar Buku Umum Buah 72.000

4077 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658500 1.3.5.01.01.01.012.00088 Panduan Antinarkoba Untuk Remaja Buku Umum Buah 88.000
4078 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658499 1.3.5.01.01.01.012.00087 Cara Bijak Mengelola Paud Buku Umum Buah 58.000
4079 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658498 1.3.5.01.01.01.012.00086 100 Ide Untuk Guru Sd: Menarik Partisipasi Orang Buku Umum Buah 82.000
Tua
4080 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658497 1.3.5.01.01.01.012.00085 100 Ide Untuk Guru Sd: Pekerjaan Rumah Buku Umum Buah 78.000
4081 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658496 1.3.5.01.01.01.012.00084 Panduan Memasuki Dunia Kerja Buku Umum Buah 128.000
4082 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658495 1.3.5.01.01.01.012.00083 Kelas Skenario Buku Umum Buah 97.000
4083 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658494 1.3.5.01.01.01.012.00082 Rasa Rumah Buku Umum Buah 95.000
4084 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658493 1.3.5.01.01.01.012.00081 101 Perawatan Bayi Buku Umum Buah 299.000
4085 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658492 1.3.5.01.01.01.012.00080 Panduan Guru & Ortu: Kegiatan Mengisi Waktu Buku Umum Buah 63.000
Bersama Anak
4086 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658491 1.3.5.01.01.01.012.00079 Panduan Guru & Ortu: Perkembangan Anak Buku Umum Buah 86.000
Masalah & Solusinya
4087 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658490 1.3.5.01.01.01.012.00078 Wujudkan Tulisanmu Menjadi Buku: Make Your Buku Umum Buah 110.000
Book Comes True
4088 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658489 1.3.5.01.01.01.012.00077 Biografis Pahlawan Nasional: Dewi Sartika Buku Umum Buah 69.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 165


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4089 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658488 1.3.5.01.01.01.012.00076 Biografis Pahlawan Nasional: Wahid Hasyim Buku Umum Buah 69.000
4090 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658487 1.3.5.01.01.01.012.00075 Mengenal Budaya Nasional: Kerajaan Nusantara Buku Umum Buah 115.000

4091 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658486 1.3.5.01.01.01.012.00074 Ensiklopedia Perkembangan Anak Buku Umum Buah 600.000
4092 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658485 1.3.5.01.01.01.012.00073 100 Ide Guru Paud: Observasi, Penilaian & Rencana Buku Pendidikan/Keguruan Buah 89.000
Kegiatan
4093 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658523 1.3.5.01.01.01.012.00111 Imam Syafii : Sang Penegak Sunah Buku Religi Buah 98.000
4094 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658524 1.3.5.01.01.01.012.00112 Panduan Praktis Haji & Umrah Buku Religi Buah 246.000
4095 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658525 1.3.5.01.01.01.012.00113 Bk Pand. Bljr Cpt Membaca,Menulis,Menghafal Al- Buku Religi Buah 180.000
Quran; Dahsya

4096 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658526 1.3.5.01.01.01.012.00114 Tuntunan Shalat Rasulullah Saw Buku Religi Buah 201.000
4097 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658527 1.3.5.01.01.01.012.00115 Panduan Amaliah Hari Jumat Buku Religi Buah 154.000
4098 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658528 1.3.5.01.01.01.012.00116 Yuk Menghafal Al-Quran Dg Mudah & Buku Religi Buah 170.000
Menyenangkan
4099 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658529 1.3.5.01.01.01.012.00117 Kisah Dari Bilik Pesantren Buku Religi Buah 112.000
4100 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658530 1.3.5.01.01.01.012.00118 Menelusuri Ruang Batin Al-Quran Buku Religi Buah 203.000
4101 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658531 1.3.5.01.01.01.012.00119 Juz Amma Ringkas & Praktis (Buku Dpk) Buku Religi Buah 115.000
4102 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658532 1.3.5.01.01.01.012.00120 Untukmu Yang Sedang Hijrah Buku Religi Buah 156.000
4103 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658533 1.3.5.01.01.01.012.00121 K.H.R Asad Syamsul Arifin: Sejarah Hdp & Pdg Ttg Buku Religi Buah 105.000
Pancasila
4104 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658534 1.3.5.01.01.01.012.00122 Rasulullah Saw: Kisah Hidup Sang Pemimpin Umat Buku Religi Buah 150.000

4105 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658535 1.3.5.01.01.01.012.00123 Dari Pesantren Ke Pesantren: Kprh 55 Psntrn Buku Religi Buah 189.000
Brpngrh Di Indonesia
4106 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658536 1.3.5.01.01.01.012.00124 Menata Hati Agar Disayang Ilahi (Buku Dpk) Buku Religi Buah 93.000
4107 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658537 1.3.5.01.01.01.012.00125 Dimensi2 Pend. Karakter: Wawasan, Strategi, Buku Umum Buah 174.000
Langkah Praktis (Buku Dpk)
4108 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658538 1.3.5.01.01.01.012.00126 Apa Yang Berbeda Dari Guru Hebat (Buku Dpk) Buku Umum Buah 129.000

4109 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658539 1.3.5.01.01.01.012.00127 Reinvensi Pembangunan Ekonomi Daerah Buku Umum Buah 166.000
4110 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658540 1.3.5.01.01.01.012.00128 Belajar Dengan Otak Kanan Buku Umum Buah 132.000
4111 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658541 1.3.5.01.01.01.012.00129 Smart Parenting: Mendidik Anak Berkarakter Buku Umum Buah 78.000
Unggul (Buku Dpk)
4112 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658542 1.3.5.01.01.01.012.00130 Yuk, Junjung Persatuan Buku Umum Buah 108.000
4113 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658543 1.3.5.01.01.01.012.00131 Yuk, Saling Menghargai Buku Umum Buah 108.000
4114 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658544 1.3.5.01.01.01.012.00132 Tanya Jawab Tumbuh Kembang Batita Buku Umum Buah 126.000
4115 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658545 1.3.5.01.01.01.012.00133 Sm Jl.5: Manusia Tercerahkan Buku Umum Buah 49.000
4116 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658546 1.3.5.01.01.01.012.00134 Pendidikan Karakter Untuk Siswa Smp Buku Umum Buah 98.000
4117 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658547 1.3.5.01.01.01.012.00135 Panduan Sekolah & Madrasah Ramah Anak Buku Umum Buah 180.000
4118 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5658521 1.3.5.01.01.01.012.00109 Mengenal Ulama Nusantara; Sejarah Biografi 30 Buku Religi Buah 169.000
Ulama Karismat
4119 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627532 1.3.5.01.01.01.012.00068 Buku Bahasa Indonesia 1/VII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 47.140

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 166


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4120 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627531 1.3.5.01.01.01.012.00067 Buku Matematika 1/VII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 57.770
4121 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627530 1.3.5.01.01.01.012.00066 Buku IPA 1/VII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 57.770
4122 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627529 1.3.5.01.01.01.012.00065 Buku PPKN 2/VIII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 38.000
4123 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627528 1.3.5.01.01.01.012.00064 Buku Bahasa Indonesia 2/VIII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 51.680
4124 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627527 1.3.5.01.01.01.012.00063 Buku Matematika 2/VIII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 53.200
4125 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627526 1.3.5.01.01.01.012.00062 Buku IPA 2/VIII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 57.760
4126 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627525 1.3.5.01.01.01.012.00061 Buku IPS 2/VIII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 47.120
4127 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627524 1.3.5.01.01.01.012.00060 Buku Bahasa Inggris 2/Viii SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 42.560
4128 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627523 1.3.5.01.01.01.012.00059 Buku Pjok 2/VIII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 47.120
4129 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621174 1.3.5.01.01.01.012.00057 Bahasa Daerah Makassar kelas 1 Buku Buah 46.300
4130 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621173 1.3.5.01.01.01.012.00056 Bahasa Daerah Makassar kelas 2 Buku Buah 49.700
4131 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621172 1.3.5.01.01.01.012.00055 Bahasa Daerah Makassar kelas 3 Buku Buah 48.900
4132 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621171 1.3.5.01.01.01.012.00054 Bahasa Daerah Makassar kelas 4 Buku Buah 44.900
4133 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621170 1.3.5.01.01.01.012.00053 Bahasa Daerah Makassar kelas 6 Buku Buah 51.800
4134 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621169 1.3.5.01.01.01.012.00052 Bahasa Daerah Makassar kelas 5 Buku Buah 49.700
4135 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621166 1.3.5.01.01.01.012.00051 Kelas 1 Tema 5 Pengalamanku Buku Siswa Buah 24.100
4136 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621165 1.3.5.01.01.01.012.00050 Kelas 1 Tema 6 lingkungan bersih,sehat dan asri Buku Siswa Buah 23.200

4137 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621164 1.3.5.01.01.01.012.00049 Kelas 1 Tema 7 Benda,hewan dan tanaman Buku Siswa Buah 23.200
disekitarku
4138 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621163 1.3.5.01.01.01.012.00048 Kelas 1 Tema 7 Benda,hewan dan tanaman Buku Siswa Buah 23.200
disekitarku
4139 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621162 1.3.5.01.01.01.012.00047 Kelas 1 Tema 8 Peristiwa alam Buku Siswa Buah 22.500
4140 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621161 1.3.5.01.01.01.012.00046 Kelas 2 Tema 5 Pengalamanku Buku Siswa Buah 40.500
4141 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621160 1.3.5.01.01.01.012.00045 Kelas 2 Tema 6 Merawat Hewan dan tumbuhan Buku Siswa Buah 40.400

4142 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621159 1.3.5.01.01.01.012.00044 Kelas 2 Tema 7 Kebersamaan Buku Siswa Buah 37.840
4143 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621158 1.3.5.01.01.01.012.00043 Kelas 2 Tema 8 Keselamatan dirumah dan Buku Siswa Buah 37.520
perjalanan
4144 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621157 1.3.5.01.01.01.012.00042 Kelas 4 Tema 6 Cita citaku Buku Siswa Buah 23.200
4145 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621156 1.3.5.01.01.01.012.00041 Kelas 4 Tema 6 Cita citaku Buku Siswa Buah 23.200
4146 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621155 1.3.5.01.01.01.012.00040 Kelas 4 Tema 7 Indahnya keragaman di Negeriku Buku Siswa Buah 24.300

4147 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621100 1.3.5.01.01.01.012.00002 Tematik 4 SD T3 Peduli terhadap mahluk hidup Buku Guru Buah 56.600

4148 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621108 1.3.5.01.01.01.012.00004 Tematik 4 SD T1 Indahnya kebersamaan Buku Guru Buah 51.200
4149 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621109 1.3.5.01.01.01.012.00005 Tematik 1 SD T4 Keluargaku Buku Guru Buah 45.700
4150 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621110 1.3.5.01.01.01.012.00006 Tematik 1 SD T3 Kegiatanku Buku Guru Buah 50.900
4151 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621111 1.3.5.01.01.01.012.00007 Tematik 1 SD T2 Kegemaranku Buku Guru Buah 53.600
4152 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621112 1.3.5.01.01.01.012.00008 Tematik 1 SD T1 Diriku Buku Guru Buah 51.100
4153 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621115 1.3.5.01.01.01.012.00009 Tematik 5 SD T5: Ekosistim Buku Siswa Buah 35.060
4154 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621116 1.3.5.01.01.01.012.00010 Tematik 5 SD T4: Sehat itu penting Buku Siswa Buah 35.060
4155 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621117 1.3.5.01.01.01.012.00011 Tematik 5 SD T3: Makanan sehat Buku Siswa Buah 35.060

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 167


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4156 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621137 1.3.5.01.01.01.012.00024 Tematik 1 SD T2 Kegemaranku Buku Siswa Buah 22.800
4157 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621136 1.3.5.01.01.01.012.00023 Tematik 1 SD T3 Kegiatanku Buku Siswa Buah 22.300
4158 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621124 1.3.5.01.01.01.012.00012 Tematik 5 SD T3: Makanan sehat Buku Siswa Buah 35.060
4159 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621125 1.3.5.01.01.01.012.00013 Tematik 5 SD T1; Organ gerak hewan & Manusia Buku Siswa Buah 35.060

4160 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621126 1.3.5.01.01.01.012.00014 Tematik 4 SD T5 Pahlawanku Buku Siswa Buah 21.600
4161 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621127 1.3.5.01.01.01.012.00015 Tematik 4 SD T4 Berbagai pekerjaan Buku Siswa Buah 21.300
4162 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621128 1.3.5.01.01.01.012.00016 Tematik 4 SD T3 Peduli terhadap mahluk hidup Buku Siswa Buah 22.500

4163 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621129 1.3.5.01.01.01.012.00017 Tematik 4 SD T2 Selalu berhemat energi Buku Siswa Buah 21.600
4164 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621130 1.3.5.01.01.01.012.00018 Tematik 4 SD T1 Indahnya kebersamaan Buku Siswa Buah 22.900
4165 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621131 1.3.5.01.01.01.012.00019 Tematik 2 SD T4: Hidup bersih & sehat Buku Siswa Buah 37.840
4166 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621132 1.3.5.01.01.01.012.00020 Tematik 2 SD T3: Tugasku sehari hari Buku Siswa Buah 37.840
4167 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621133 1.3.5.01.01.01.012.00021 Tematik 2 SD T1: Hidup Rukun Buku Siswa Buah 41.420
4168 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621135 1.3.5.01.01.01.012.00022 Tematik 1 SD T4 Keluargaku Buku Siswa Buah 22.500
4169 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627536 1.3.5.01.01.01.012.00072 Buku Bahasa Indonesia 1/VII SMP Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 21.200
4170 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627535 1.3.5.01.01.01.012.00071 Buku Bahasa Inggris 1/Vii SMP Buku Guru, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 26.600
4171 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627534 1.3.5.01.01.01.012.00070 Buku Pjok 1/VII SMP Buku Guru, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 48.500
4172 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5627533 1.3.5.01.01.01.012.00069 Buku PPKN 1/VII Smp Buku Siswa, Buku Ilmu Pengetahuan Umum Buah 39.540
4173 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621154 1.3.5.01.01.01.012.00039 Kelas 4 Tema 8 Daerah tempat tinggalku Buku Siswa Buah 25.000
4174 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621153 1.3.5.01.01.01.012.00038 Kelas 4 Tema 8 Daerah tempat tinggalku Buku Siswa Buah 25.000
4175 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621152 1.3.5.01.01.01.012.00037 Kelas 4 Tema 9 Karyanya negeriku Buku Siswa Buah 21.600
4176 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621151 1.3.5.01.01.01.012.00036 Kelas 5 Tema 6 Panas dan perpindahannya Buku Siswa Buah 37.520
4177 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621150 1.3.5.01.01.01.012.00035 Kelas 5 Tema 7 Peristiwa dalam kehidupan Buku Siswa Buah 36.000
4178 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621149 1.3.5.01.01.01.012.00034 Kelas 5 Tema 8 lingkungan sahabat kita Buku Siswa Buah 36.900
4179 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621148 1.3.5.01.01.01.012.00033 Kelas 5 Tema 9 benda benda disekitar kita Buku Siswa Buah 37.840
4180 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621146 1.3.5.01.01.01.012.00032 Kelas 1 Tema 5 Pengalamanku Buku Guru Buah 54.100
4181 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621145 1.3.5.01.01.01.012.00031 Kelas 1 Tema 6 lingkungan bersih, sehat dan asri Buku Guru Buah 51.900

4182 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621144 1.3.5.01.01.01.012.00030 Kelas 1 Tema 7 Benda,hewan dan tanaman Buku Guru Buah 53.900
disekitarku
4183 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621143 1.3.5.01.01.01.012.00029 Kelas 1 Tema 8 Peristiwa alam Buku Guru Buah 50.900
4184 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621142 1.3.5.01.01.01.012.00028 Kelas 4 Tema 6 Cita citaku Buku Guru Buah 54.300
4185 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621141 1.3.5.01.01.01.012.00027 Kelas 4 Tema 7 Indahnya keragaman di Negeriku Buku Guru Buah 50.300

4186 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621140 1.3.5.01.01.01.012.00026 Kelas 4 Tema 8 Daerah tempat tinggalku Buku Guru Buah 53.900
4187 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621138 1.3.5.01.01.01.012.00025 Tematik 1 SD T1 Diriku Buku Siswa Buah 24.900
4188 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621099 1.3.5.01.01.01.012.00001 Buku Guru Tematik 4 SD T4 Berbagai Pekerjaan Buku Guru Buah 48.500

4189 1.3.5.01.01.01.012 Buku Umum Lainnya 5621104 1.3.5.01.01.01.012.00003 Tematik 4 SD T2 Selalu berhemat energi Buku Guru Buah 53.900
4190 1.3.5.01.01.06.001 Matematika 5621147 1.3.5.01.01.06.001.00003 Matematika 4 SD Buku Siswa Buah 48.300
4191 1.3.5.01.01.06.001 Matematika 5621114 1.3.5.01.01.06.001.00001 Matematika 4 SD Buku Siswa Buah 48.300
4192 1.3.5.01.01.06.001 Matematika 5621139 1.3.5.01.01.06.001.00002 Matematika 4 SD Buku Guru Buah 39.250

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 168


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4193 1.3.5.01.01.08.001 Perencanaan Fisik, 5630218 1.3.5.01.01.08.001.00002 Perencanaan Pengadaan Perahu Fiber (8-10 Meter) DAK Fisik Paket 86.500.000
Pertamanan Dll Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
4194 1.3.5.01.01.08.001 Perencanaan Fisik, 5630217 1.3.5.01.01.08.001.00001 Perencanaan Pengadaan Perahu Fiber (7-8 Meter) DAK Fisik Paket 43.517.650
Pertamanan Dll Beserta Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan
Dan Alat Navigasi)
4195 1.3.5.01.01.08.001 Perencanaan Fisik, 5641751 1.3.5.01.01.08.001.00003 Perencanaan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Perencanaan Pengadaan Paket Perahu Fiber 8-10 Paket 87.873.150
Pertamanan Dll Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
4196 1.3.5.01.01.08.001 Perencanaan Fisik, 5641752 1.3.5.01.01.08.001.00004 Perencanaan Pengadaan Perahu Fiber Beserta Perencanaan Pengadaan Paket Perahu Fiber 7-8 Paket 44.823.000
Pertamanan Dll Kelengkapan (Mesin, Alat Penangkap Ikan Dan Alat Meter (DAK Bidang Perikanan)
Navigasi)
4197 1.3.5.01.01.10.001 Surat Kabar 5599755 1.3.5.01.01.10.001.00011 Bahan Bacaan Surat Kabar Umum Eksemplar 4.000
4198 1.3.5.01.01.10.001 Surat Kabar 5599756 1.3.5.01.01.10.001.00012 Bahan Bacaan Koran Harian Eksemplar 5.000
4199 1.3.5.01.01.10.002 Majalah 5599757 1.3.5.01.01.10.002.00003 Bahan Bacaan Majalah Eksemplar 20.000
4200 1.3.5.01.01.10.002 Majalah 5599758 1.3.5.01.01.10.002.00004 Bahan Bacaan Tabloid Eksemplar 10.000
4201 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603670 1.3.5.02.01.01.001.00019 Alat Musik Tradisional Rebana besar Buah 652.050

4202 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603671 1.3.5.02.01.01.001.00020 Alat Musik Tradisional Jimbe besar (kayu magohany, kulit domba, ukiran Buah 1.150.000
tangan)
4203 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603662 1.3.5.02.01.01.001.00011 Alat Musik Tradisional Gendang Makassar (panjang 64 cm, diameter bawah Set 2.530.000
30 cm, diamater atas 23,5 cm)
4204 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603663 1.3.5.02.01.01.001.00012 Alat Musik Tradisional Pemukul gendang makassar Pasang 202.400

4205 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603664 1.3.5.02.01.01.001.00013 Alat Musik Tradisional pui-pui Buah 402.500

4206 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603665 1.3.5.02.01.01.001.00014 Alat Musik Tradisional suling bambu Buah 297.045

4207 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603666 1.3.5.02.01.01.001.00015 Alat Musik Tradisional Gong besar (bahan kuningan, Diameter 70 cm) Buah 3.795.000

4208 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603667 1.3.5.02.01.01.001.00016 Alat Musik Tradisional Gong kecil (bahan kuningan, Diameter 35 cm) Buah 1.897.500

4209 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603668 1.3.5.02.01.01.001.00017 Alat Musik Tradisional Kecapi kitoka (berat 8 kg) Buah 977.500

4210 1.3.5.02.01.01.001 Alat Musik Tradisional/Daerah 5603669 1.3.5.02.01.01.001.00018 Alat Musik Tradisional Bedug toraja (berat 17 kg) Buah 2.645.000

4211 1.3.5.02.01.03.003 Alat Peraga Kesenian Lainnya 5621181 1.3.5.02.01.03.003.00002 Sinrilik Kayu dan Kulit Buah 800.000

4212 1.3.5.02.01.03.003 Alat Peraga Kesenian Lainnya 5621182 1.3.5.02.01.03.003.00003 Gendang Toraja/Beduq Penari Kayu dan Kulit Buah 2.300.000

4213 1.3.5.02.01.03.003 Alat Peraga Kesenian Lainnya 5621180 1.3.5.02.01.03.003.00001 Gambusu Kayu Buah 900.000

4214 1.3.5.02.02.02.001 Maket/Miniatur/Replika 5621184 1.3.5.02.02.02.001.00001 Replika Rumah Ibadah Kayu Box 110.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 169


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4215 1.3.5.02.02.02.001 Maket/Miniatur/Replika 5621185 1.3.5.02.02.02.001.00002 Replika Rumah Adat Kayu Box 110.000
4216 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5603860 1.3.5.02.02.02.006.00001 Gerabah Tungku + Wajan sedang Buah 250.000
4217 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5604324 1.3.5.02.02.02.006.00007 Kursi Tanah Liat Set 1.750.000
4218 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5603863 1.3.5.02.02.02.006.00004 Guci / Gerabah Ukir kecil set 500.000
4219 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5603862 1.3.5.02.02.02.006.00003 Guci / Gerabah Polos besar Buah 400.000
4220 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5603861 1.3.5.02.02.02.006.00002 Guci / Gerabah Kendi sedang Buah 250.000
4221 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5604319 1.3.5.02.02.02.006.00006 Guci / Gerabah Ukir Sedang Set 750.000
4222 1.3.5.02.02.02.006 Barang Keramik/ Gerabah 5604318 1.3.5.02.02.02.006.00005 Guci / Gerabah Ukir Sedang Buah 250.000
4223 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603877 1.3.5.02.02.03.004.00014 Tas Serat Lontar halus Buah 950.000
4224 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603864 1.3.5.02.02.03.004.00001 Tempat Tissu dari daun Lontar Pendek Buah 75.000
4225 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603865 1.3.5.02.02.03.004.00002 Tempat Tissu dari daun Lontar Panjang Buah 150.000
4226 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603866 1.3.5.02.02.03.004.00003 Taplak Meja Serat Lontar Pendek Lembar 200.000
4227 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603867 1.3.5.02.02.03.004.00004 Taplak Meja Serat Lontar Panjang Lembar 350.000
4228 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603868 1.3.5.02.02.03.004.00005 Tudung saji serat lontar kecil Buah 150.000
4229 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603869 1.3.5.02.02.03.004.00006 Tudung saji serat lontar sedang Buah 200.000
4230 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603870 1.3.5.02.02.03.004.00007 Tudung saji serat lontar besar Buah 350.000
4231 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603871 1.3.5.02.02.03.004.00008 Bosara Serat Lontar Bundar Buah 250.000
4232 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603873 1.3.5.02.02.03.004.00010 kipas serat lontar pakai nama Buah 60.000
4233 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603874 1.3.5.02.02.03.004.00011 kipas serat lontar biasa Buah 50.000
4234 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603875 1.3.5.02.02.03.004.00012 Tas Serat Lontar biasa Buah 450.000
4235 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603876 1.3.5.02.02.03.004.00013 Tas Serat Lontar sedang Buah 700.000
4236 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603878 1.3.5.02.02.03.004.00015 Topi Serat Lontar biasa Buah 100.000
4237 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603879 1.3.5.02.02.03.004.00016 Topi Serat Lontar halus dan lebar Buah 250.000
4238 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603880 1.3.5.02.02.03.004.00017 Songkok Guru warna perak biasa Buah 150.000
4239 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603881 1.3.5.02.02.03.004.00018 Songkok Guru warna perak sedang Buah 400.000
4240 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603882 1.3.5.02.02.03.004.00019 Songkok Guru warna perak halus Buah 600.000
4241 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603883 1.3.5.02.02.03.004.00020 Songkok Guru warna tembaga biasa Buah 200.000
4242 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603884 1.3.5.02.02.03.004.00021 Songkok Guru warna tembaga sedang Buah 500.000
4243 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603885 1.3.5.02.02.03.004.00022 Songkok Guru warna tembaga halus Buah 750.000
4244 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603886 1.3.5.02.02.03.004.00023 Songkok Guru warna emas biasa Buah 200.000
4245 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5603887 1.3.5.02.02.03.004.00024 Songkok Guru warna emas sedang Buah 500.000
4246 1.3.5.02.02.03.004 Anyaman (Tikar, Rotan) 5604329 1.3.5.02.02.03.004.00025 Songkok Guru Warna Emas Halus Buah 750.000
4247 1.3.5.02.03.01.001 Piala 5603678 1.3.5.02.03.01.001.00007 Piala Marmer Tinggi 60 Cm 900 gram Buah 71.500
4248 1.3.5.02.03.01.001 Piala 5603681 1.3.5.02.03.01.001.00010 Piala Marmer Tinggi 50 Cm Piala/Trophy Cangkir Marmer Tinggi sekitar 50cm Buah 46.200

4249 1.3.5.02.03.01.001 Piala 5603680 1.3.5.02.03.01.001.00009 Piala Bahan Plastik Buah 118.250
4250 1.3.5.02.03.01.001 Piala 5603679 1.3.5.02.03.01.001.00008 Piala Bahan Kaca Buah 166.650
4251 1.3.5.02.03.01.001 Piala 5603677 1.3.5.02.03.01.001.00006 Piala Marmer Tinggi 70 Cm piala kaki 2 / trophy kaki 2 tinngi 70cm 1 set juara 1 2 Buah 495.000
3
4252 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603687 1.3.5.03.02.01.003.00013 Kambing Kacang Dewasa Betina Ekor 2.300.000
4253 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603688 1.3.5.03.02.01.003.00014 Kambing Kacang Dewasa Jantan Ekor 2.600.000
4254 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603684 1.3.5.03.02.01.003.00010 Bibit Kambing Pe Jantan Umur 3-5 bulan Ekor 3.700.000
4255 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603683 1.3.5.03.02.01.003.00009 Bibit Kambing Kacang Betina Umur 3-5 bulan Ekor 1.850.000

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 170


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4256 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603685 1.3.5.03.02.01.003.00011 Kambing Pe Dewasa Betina Ekor 3.360.000
4257 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603686 1.3.5.03.02.01.003.00012 Kambing Pe Dewasa Jantan Ekor 5.040.000
4258 1.3.5.03.02.01.003 Kambing 5603682 1.3.5.03.02.01.003.00008 Bibit Kambing Pe Betina Umur 305 bulan Ekor 2.300.000
4259 1.3.5.03.02.01.004 Kerbau 5603692 1.3.5.03.02.01.004.00010 Kerbau Dewasa Jantan Ekor 26.000.000
4260 1.3.5.03.02.01.004 Kerbau 5603694 1.3.5.03.02.01.004.00012 Kerbau Kerbau Belang Betina Ekor 39.200.000
4261 1.3.5.03.02.01.004 Kerbau 5603693 1.3.5.03.02.01.004.00011 Kerbau Dewasa Betina Ekor 16.445.000
4262 1.3.5.03.02.01.004 Kerbau 5603691 1.3.5.03.02.01.004.00009 Kerbau Bibit Betina Ekor 12.220.000
4263 1.3.5.03.02.01.004 Kerbau 5603690 1.3.5.03.02.01.004.00008 Kerbau Bibit Jantan Ekor 21.710.000
4264 1.3.5.03.02.01.004 Kerbau 5603689 1.3.5.03.02.01.004.00007 Kerbau Kerbau Belang Jantan Ekor 44.800.000
4265 1.3.5.03.02.01.005 Sapi Potong 5600025 1.3.5.03.02.01.005.00009 Sapi bali Bibit Jantan Ekor 9.100.000
4266 1.3.5.03.02.01.005 Sapi Potong 5600028 1.3.5.03.02.01.005.00012 Sapi bali Dewasa Jantan Ekor 13.000.000
4267 1.3.5.03.02.01.005 Sapi Potong 5600023 1.3.5.03.02.01.005.00007 Sapi bali Dewasa Betina Ekor 10.400.000
4268 1.3.5.03.02.01.005 Sapi Potong 5600027 1.3.5.03.02.01.005.00011 Sapi Hasil IB (Dewasa) Jantan Ekor 30.000.000
4269 1.3.5.03.02.01.005 Sapi Potong 5600026 1.3.5.03.02.01.005.00010 Sapi Hasil IB (Bibit) Jantan Ekor 15.000.000
4270 1.3.5.03.02.01.006 Ternak Potong Lainnya 5603696 1.3.5.03.02.01.006.00005 Kuda Dewasa Jantan Ekor 10.080.000
4271 1.3.5.03.02.01.006 Ternak Potong Lainnya 5603695 1.3.5.03.02.01.006.00004 Kuda Induk Betina Ekor 13.000.000
4272 1.3.5.03.02.01.006 Ternak Potong Lainnya 5603697 1.3.5.03.02.01.006.00006 Kuda Dewasa Betina Ekor 8.456.000
4273 1.3.5.03.02.02.001 Sapi Perah 5603698 1.3.5.03.02.02.001.00004 Sapi Hasil Ib (Dewasa) Betina Ekor 25.000.000
4274 1.3.5.03.02.02.001 Sapi Perah 5603700 1.3.5.03.02.02.001.00006 Sapi Bali Bibit Betina Ekor 8.450.000
4275 1.3.5.03.02.02.001 Sapi Perah 5603699 1.3.5.03.02.02.001.00005 Sapi Hasil Ib (Bibit) Betina Ekor 12.500.000
4276 1.3.5.03.02.03.001 Ayam 5603705 1.3.5.03.02.03.001.00011 Ayam Buras Dewasa Betina Ekor 112.000
4277 1.3.5.03.02.03.001 Ayam 5603706 1.3.5.03.02.03.001.00012 Ayam Buras Dewasa Jantan Ekor 168.000
4278 1.3.5.03.02.03.003 Itik 5603708 1.3.5.03.02.03.003.00006 Itik Dewasa Jantan Ekor 85.000
4279 1.3.5.03.02.03.003 Itik 5603709 1.3.5.03.02.03.003.00007 Itik Dewasa Betina Ekor 80.000
4280 1.3.5.03.02.03.003 Itik 5603710 1.3.5.03.02.03.003.00008 Itik Manila (Entok Dewasa) Jantan Ekor 100.000
4281 1.3.5.03.02.03.003 Itik 5603707 1.3.5.03.02.03.003.00005 Itik Manila (Entok Dewasa) Betina Ekor 88.000
4282 1.3.5.03.02.04.001 Ternak Lainnya 5603711 1.3.5.03.02.04.001.00003 Kuda Bibit Jantan Ekor 9.750.000
4283 1.3.5.03.02.04.001 Ternak Lainnya 5603712 1.3.5.03.02.04.001.00004 Kuda Bibit Betina Ekor 6.825.000
4284 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603724 1.3.5.05.01.01.003.00050 Tanaman Hias Anggrek Phalaenopsis Paylantha Batang 28.600
4285 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603723 1.3.5.05.01.01.003.00049 Tanaman Hias Anggrek Vanda Emmy Batang 62.400
4286 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603722 1.3.5.05.01.01.003.00048 Tanaman Hias Anggrek Vanda Enmastrorie Batang 218.400
4287 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603721 1.3.5.05.01.01.003.00047 Tanaman Hias Anggrek Aranthera J Storie Batang 62.400
4288 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603720 1.3.5.05.01.01.003.00046 Tanaman Hias Anggrek Vanda Diana Batang 166.400
4289 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603735 1.3.5.05.01.01.003.00061 Tanaman Hias Deeffenbachin Kecil Batang 46.800
4290 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603736 1.3.5.05.01.01.003.00062 Tanaman Hias Gelodogan Tiang Tinggi : 125 cm Batang 165.100
4291 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603738 1.3.5.05.01.01.003.00064 Tanaman Hias Kaktus Sambungan Besar Batang 132.600
4292 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603739 1.3.5.05.01.01.003.00065 Tanaman Hias Kaktus Sambungan Kecil Batang 8.500
4293 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603742 1.3.5.05.01.01.003.00068 Tanaman Hias Pandan Bali Tinggi : 1 m Batang 67.600
4294 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603743 1.3.5.05.01.01.003.00069 Tanaman Hias Pangkas Emas Besar Batang 13.700
4295 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603744 1.3.5.05.01.01.003.00070 Tanaman Hias Pangkas Emas Sedang Batang 6.500
4296 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603745 1.3.5.05.01.01.003.00071 Tanaman Hias Pangkas Emas Kecil Batang 3.900
4297 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603746 1.3.5.05.01.01.003.00072 Tanaman Hias Pentris Tinggi : 1 m Batang 165.100
4298 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603748 1.3.5.05.01.01.003.00074 Tanaman Hias Pucuk Merah Tinggi : 60 cm Batang 98.800

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 171


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4299 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603749 1.3.5.05.01.01.003.00075 Tanaman Hias Rombusa Tinggi : 20 cm Batang 33.800
4300 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603719 1.3.5.05.01.01.003.00045 Tanaman Hias Anggrek Vanda Bettiyana Batang 166.400
4301 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603717 1.3.5.05.01.01.003.00043 Tanaman Hias Anggrek Dedrobium SP Batang 68.900
4302 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603716 1.3.5.05.01.01.003.00042 Tanaman Hias Anggrek Vanda SP Batang 107.900
4303 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603714 1.3.5.05.01.01.003.00040 Tanaman Hias Trambesi Tinggi : 1 m Batang 6.500
4304 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603718 1.3.5.05.01.01.003.00044 Tanaman Hias Anggrek Vanda Douglas Batang 166.400
4305 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603729 1.3.5.05.01.01.003.00055 Tanaman Hias Anggrek Maggie aci Comber Batang 54.600
4306 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603728 1.3.5.05.01.01.003.00054 Tanaman Hias Anggrek Apple Blossen SP Batang 62.400
4307 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603727 1.3.5.05.01.01.003.00053 Tanaman Hias Anggrek Aranda Nancy Batang 62.400
4308 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603730 1.3.5.05.01.01.003.00056 Tanaman Hias Anggrek Ocidium Golden Shower Batang 328.900
4309 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603731 1.3.5.05.01.01.003.00057 Tanaman Hias Anggrek Vanda Dewi Sri Batang 62.400
4310 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603732 1.3.5.05.01.01.003.00058 Tanaman Hias Asoka Mini Tinggi : 20 cm Pohon 13.700
4311 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603726 1.3.5.05.01.01.003.00052 Tanaman Hias Anggrek Genta Bandung Batang 62.400
4312 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603725 1.3.5.05.01.01.003.00051 Tanaman Hias Anggrek Desdrobium hybrida Batang 107.900
4313 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603734 1.3.5.05.01.01.003.00060 Tanaman Hias Deeffenbachin Besar Batang 54.600
4314 1.3.5.05.01.01.003 Tanaman Perkebunan 5603713 1.3.5.05.01.01.003.00039 Tanaman Hias Kaktus Sambungan Sedang Batang 33.800
4315 1.3.5.05.01.01.006 Tanaman Hias 5623628 1.3.5.05.01.01.006.00032 Gebalan Rumput Uk. 25 X 25 Cm M2 25.750
4316 1.3.5.05.01.01.006 Tanaman Hias 5623629 1.3.5.05.01.01.006.00033 Rumput Lamur (embun) / Polytrias Amaura M2 17.871
4317 1.3.5.05.01.01.006 Tanaman Hias 5603751 1.3.5.05.01.01.006.00031 Bunga Aden 50 cm Buah 26.450
4318 1.3.5.05.01.01.006 Tanaman Hias 5623630 1.3.5.05.01.01.006.00034 Rumput Manila Tandur / Zoysea Mayrella M2 30.900
4319 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5623631 1.5.2.01.01.01.002.00185 Sewa Alat Pengukur Waterpass Hari 51.500
4320 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5599103 1.5.2.01.01.01.002.00182 sound system Mixxer, Mic, Sound Set 800.000
4321 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5603753 1.5.2.01.01.01.002.00184 Sewa Mud Pumping Machine Ahsp592 Jam 88.700
4322 1.5.2.01.01.01.002 Sewa Peralatan Dan Mesin 5603752 1.5.2.01.01.01.002.00183 Belanja Sewa Meja Dan Kursi Meja Dan Kursi Buah 3.500
4323 1.5.2.01.01.01.003 Sewa Gedung Dan Bangunan 5642176 1.5.2.01.01.01.003.00019 Penyelesaian Permasalahan dan Hambatan Pelaku DAK PTSP Sewa Tempat atau Gedung Paket 1.500.000
Usaha
4324 1.5.2.01.01.01.003 Sewa Gedung Dan Bangunan 5603754 1.5.2.01.01.01.003.00014 Belanja Sewa Gedung Kantor/Tempat Sewa Gedung Kantor/Tempat Unit 1.400.000

4325 1.5.2.01.01.01.003 Sewa Gedung Dan Bangunan 5642175 1.5.2.01.01.01.003.00018 Bimbingan Tekhnis Kepada Para Pelaku Usaha DAK PTSP Sewa Tempat atau Gedung Paket 13.500.000

4326 1.5.3.01.01.05.001 Software 5603889 1.5.3.01.01.05.001.00012 Belanja Akun (Pro) Virtual Meeting 500 Peserta, 1 Tahun Tahun 4.500.000
4327 1.5.3.01.01.05.001 Software 5603888 1.5.3.01.01.05.001.00011 Belanja Akun (Pro) Virtual Meeting 1 Bulan 500 Peserta, 1 Bulan Bulan 400.000
4328 1.5.3.01.01.05.001 Software 5603756 1.5.3.01.01.05.001.00010 Belanja Akun Licensed (Pro) Virtual Meeting support up to 100 participants Bulan 250.000
4329 1.5.3.01.01.05.001 Software 5603755 1.5.3.01.01.05.001.00009 Aplikasi Antrian Antrian Full Version Buah 343.850
4330 1.5.3.01.01.05.002 Software Lainnya 5603759 1.5.3.01.01.05.002.00007 Landingpress V3, Lisensi Lifetime Buah 813.200
4331 1.5.3.01.01.05.002 Software Lainnya 5603760 1.5.3.01.01.05.002.00008 Envanto Elements akun Fresh, Aktif 1 Bulan Buah 230.000
4332 1.5.3.01.01.05.002 Software Lainnya 5603757 1.5.3.01.01.05.002.00005 Freepik Premium Akun full akses, bebas ganti password Buah 171.350
4333 1.5.3.01.01.05.002 Software Lainnya 5603758 1.5.3.01.01.05.002.00006 Elementor Pro Plugin Wordpress, Original Buah 401.804
4334 1.5.3.01.01.07.002 Karya Seni/Budaya 5654405 1.5.3.01.01.07.002.00003 Tari 4 Eknis Jasa Pertunjukan Kesenian Daerah Secara Kelompok kali 4.000.000
atau lebih dari 1 (satu) orang dengan Penari dan
musik

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 172


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4335 1.5.3.01.01.07.002 Karya Seni/Budaya 5654406 1.5.3.01.01.07.002.00004 Tari Pa`Duppa Jasa Pertunjukan Kesenian Daerah Secara Kelompok kali 2.500.000
atau lebih dari 1 (satu) orang dengan Penari dan
musik
4336 1.5.3.01.01.07.002 Karya Seni/Budaya 5654404 1.5.3.01.01.07.002.00002 Tari Pa`Dekko Jasa Pertunjukan Kesenian Daerah Secara Kelompok kali 5.000.000
atau lebih dari 1 (satu) orang dengan Penari dan
musik
4337 1.5.3.01.01.07.002 Karya Seni/Budaya 5654403 1.5.3.01.01.07.002.00001 Gendang Penjemputan Pertunjukan Musik Kesenian Daerah kali 1.500.000
4338 9.1.2.01.03.01.001 Beban Persediaan alat listrik 5668098 9.1.2.01.03.01.001.00011 LED Strip Selang 5050 220v Waterproof 1 Roll 100M - Lampu Pohon Roll 1.506.000
dan elektronik ( lampu pijar, Nat RA1918
battery kering)

4339 9.1.2.01.03.01.001 Beban Persediaan alat listrik 5622346 9.1.2.01.03.01.001.00008 Lampu LED Neon Flex 220 Volt Neon Flex 10 meter Set 508.000
dan elektronik ( lampu pijar,
battery kering)

4340 9.1.2.01.03.01.001 Beban Persediaan alat listrik 5622451 9.1.2.01.03.01.001.00010 Kabel Twistic SR Aluminium 2 x 10 mm Meter 8.700
dan elektronik ( lampu pijar,
battery kering)

4341 9.1.2.01.03.01.001 Beban Persediaan alat listrik 5622345 9.1.2.01.03.01.001.00007 Lampu PJU LED Street Light 100 watt Buah 1.250.000
dan elektronik ( lampu pijar,
battery kering)

4342 9.1.2.01.03.01.001 Beban Persediaan alat listrik 5622347 9.1.2.01.03.01.001.00009 Lampu LED Meteor LED Meteor mode hujan dan naik turun, isi 10 batang Set 175.000
dan elektronik ( lampu pijar,
battery kering)

4343 9.1.2.01.07.01.001 Beban Persediaan pengisian 5621051 9.1.2.01.07.01.001.00001 Pengisian Ulang Apar Refill Tabung, Perbuah Buah 300.000
tabung pemadam kebakaran

4344 9.1.2.01.09.01.001 Beban Bahan Pakai Habis 5621121 9.1.2.01.09.01.001.00004 Plastik Sampah Ukuran L 800x100 cm Bungkus 23.175
Lainnya
4345 9.1.2.01.09.01.001 Beban Bahan Pakai Habis 5603890 9.1.2.01.09.01.001.00003 Jarum Jahit catgut buah 74.910
Lainnya
4346 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5603762 9.1.2.03.06.01.001.00039 Lintasarta Fo International 50 Mbps Dedicated Plus 50 Mbps Dedicated Plus CPE Bulan 773.572.800
kawat/faksimili/internet Cpe
4347 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5604323 9.1.2.03.06.01.001.00042 Paket Data Pelaporan Suveilance Stunting Tingkat Dak Non Fisik Bokb Orang 100.000
kawat/faksimili/internet Desa
4348 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5603891 9.1.2.03.06.01.001.00041 Belanja Internet Dedicated 1:1 10 Mbps Bulan 4.500.000
kawat/faksimili/internet
4349 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5603763 9.1.2.03.06.01.001.00040 Belanja Langganan Internet 15 Mbps Buah 5.500.000
kawat/faksimili/internet

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 173


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4350 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5603761 9.1.2.03.06.01.001.00038 Belanja Langganan Internet 200 mbps Bulan 1.950.000
kawat/faksimili/internet
4351 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5636159 9.1.2.03.06.01.001.00046 VPN IP 128 Kbps Bulan 2.640.000
kawat/faksimili/internet
4352 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5636158 9.1.2.03.06.01.001.00045 VPN IP 256 Kbps Bulan 3.080.000
kawat/faksimili/internet
4353 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5636160 9.1.2.03.06.01.001.00047 VPN IP Biaya Sekali Bayar (instalasi Inc. PPN) Bulan 2.750.000
kawat/faksimili/internet
4354 9.1.2.03.06.01.001 Beban Jasa 5636157 9.1.2.03.06.01.001.00044 VPN IP 512 Kbps Bulan 3.850.000
kawat/faksimili/internet
4355 9.1.2.03.07.01.001 Beban Jasa paket/pengiriman 5636161 9.1.2.03.07.01.001.00005 Biaya Pengiriman Paket biaya pengiriman paket Unit 1.400.000

4356 9.1.2.03.07.01.001 Beban Jasa paket/pengiriman 5603764 9.1.2.03.07.01.001.00003 Biaya Pengiriman Paket biaya pengiriman paket Kilogram 43.000

4357 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5593286 9.1.2.03.12.01.001.00240 Pengangkutan Limbah Medis Pengangkutan Limbah Medis Kilogram 35.200
4358 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604310 9.1.2.03.12.01.001.00331 Petugas Lapangan Upah Pungut Pad Non Asn Non Pns, Setiap Hari, Petugas Lapangan Pemungut Bulan 700.000
Pad
4359 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5604118 9.1.2.03.12.01.001.00330 Biaya Jasa Kalibrasi Alat UTTP Kali 7.347.500
4360 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5603894 9.1.2.03.12.01.001.00326 Jasa Pelayanan Kapitasi Puskesmas Aeng Towa Bulan 52.150.000
4361 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5603893 9.1.2.03.12.01.001.00325 Make Up Rias wajah (alis, bibir, bulu mata) Orang 150.000
4362 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5603892 9.1.2.03.12.01.001.00324 Pangkas Rambut Pria/Wanita Jasa pangkas wanita/ pria Orang 40.000
4363 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5603766 9.1.2.03.12.01.001.00323 Harga Tiket Masuk Calon Siswa Polri Orang / Kali 20.000
4364 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5603765 9.1.2.03.12.01.001.00322 Medical Check Up Medical Check Up (Khusus DPRD) Orang/Kali 2.000.000
4365 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5621060 9.1.2.04.03.01.001.00005 Asuransi Jaminan Kecelakaan Kerja Asuransi Jaminan Kecelakaan Kerja Orang 7.449

4366 9.1.2.04.03.01.001 Beban Premi Asuransi Lainnya 5621057 9.1.2.04.03.01.001.00004 Asuransi Jaminan Kematian Asuransi Jaminan Kematian Orang 9.311

4367 9.1.2.06.02.01.001 Beban Penggandaan 5594404 9.1.2.06.02.01.001.00026 Foto Copy Lembar 285
4368 9.1.2.07.02.01.001 Beban sewa gedung/ 5603768 9.1.2.07.02.01.001.00002 Sewa Gedung GEDUNG PERTEMUAN/RAPAT Hari 1.150.000
kantor/tempat
4369 9.1.2.10.05.01.001 Beban sewa tenda 5604309 9.1.2.10.05.01.001.00005 Sewa Tenda Sarnafil 5X5 Meter Paket 1.500.000
4370 9.1.2.10.06.01.001 Beban sewa pakaian 5603895 9.1.2.10.06.01.001.00001 Sewa Pakaian Adat Sewa Pakaian Adat Daerah dan Aksesoris Pasang 350.000
adat/tradisional
4371 9.1.2.12.02.01.001 Beban Pakaian Sipil Harian 5593288 9.1.2.12.02.01.001.00003 Pakaian Sipil Harian (PSH) Pakaian Dinas Harian Anggota Dprd Pasang 1.685.000
(PSH)
4372 9.1.2.12.02.01.001 Beban Pakaian Sipil Harian 5593287 9.1.2.12.02.01.001.00002 Pakaian Sipil Harian (PSH) Pakaian Sipil Harian Anggota Dprd Pasang 1.485.000
(PSH)
4373 9.1.2.12.02.01.001 Beban Pakaian Sipil Harian 5603896 9.1.2.12.02.01.001.00004 PAKAIAN SIPIL HARIAN (PSH) KAIN + ONGKOS JAHIT Pasang 2.350.000
(PSH)
4374 9.1.2.12.03.01.001 BebanPakaian Sipil Lengkap 5603897 9.1.2.12.03.01.001.00001 PAKAIAN SIPIL LENGKAP (PSL) KAIN + ONGKOS JAHIT Pasang 5.100.000
(PSL)
4375 9.1.2.12.04.01.001 Beban Pakaian Dinas Harian 5604304 9.1.2.12.04.01.001.00008 Pakaian Dinas Harian (PDH) Pakaian Dinas Harian Pns (Sekwan) Pasang 480.000
(PDH)

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 174


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4376 9.1.2.12.04.01.001 Beban Pakaian Dinas Harian 5593289 9.1.2.12.04.01.001.00004 Pakaian Dinas Harian (PDH) Pakaian Dinas Harian Pns (Sekwan) Pasang 579.000
(PDH)
4377 9.1.2.12.04.01.001 Beban Pakaian Dinas Harian 5603898 9.1.2.12.04.01.001.00007 PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH) KAIN + ONGKOS JAHIT Pasang 1.450.000
(PDH)
4378 9.1.2.12.04.01.001 Beban Pakaian Dinas Harian 5603769 9.1.2.12.04.01.001.00006 Pakaian Dinas Harian (Pdh) PAKAIAN DINAS HARIAN ANGGOTA DPRD Pasang 1.685.000
(PDH)
4379 9.1.2.12.04.01.001 Beban Pakaian Dinas Harian 5593290 9.1.2.12.04.01.001.00005 Pakaian Dinas Harian (PDH) Pakaian Dinas Harian Honorer (Sekwan) Pasang 397.000
(PDH)
4380 9.1.2.12.05.01.001 Beban Pakaian Dinas Upacara 5636162 9.1.2.12.05.01.001.00005 Seragam Dampas Warna hijau, kain 3 meter Pasang 805.000
(PDU)
4381 9.1.2.12.05.01.001 Beban Pakaian Dinas Upacara 5636163 9.1.2.12.05.01.001.00006 Seragam Pengapit Seragam dinas upacara Pasang 625.000
(PDU)
4382 9.1.2.12.05.01.001 Beban Pakaian Dinas Upacara 5636164 9.1.2.12.05.01.001.00007 Seragam Paskibaraka Terbuat dari kain tebal 3 M, warna putih Pasang 480.000
(PDU)
4383 9.1.2.12.05.01.001 Beban Pakaian Dinas Upacara 5603771 9.1.2.12.05.01.001.00004 Seragam Paskibraka Bahan tersebut mampu menyerap keringat dengan Pasang 400.000
(PDU) baik dan terasa sejuk saat dipakai, , warna putih,
tampilan elegan
4384 9.1.2.12.06.01.001 Beban Pakaian Dinas dan 5603772 9.1.2.12.06.01.001.00002 Pakaian Sipil Resmi (Psr) PAKAIAN SIPIL REMI ANGGOTA DPRD Pasang 1.935.000
Atributnya Lainnya
4385 9.1.2.12.06.01.001 Beban Pakaian Dinas dan 5603899 9.1.2.12.06.01.001.00003 Pakaian adat tradisional Pakaian Adat Daerah + Aksesoris Pasang 2.550.000
Atributnya Lainnya
4386 9.1.2.12.06.01.001 Beban Pakaian Dinas dan 5603900 9.1.2.12.06.01.001.00004 PIN Emas Anggota DPRD PIN EMAS LAMBANG DAERAH 10 GRAM gram 1.100.000
Atributnya Lainnya
4387 9.1.2.12.06.01.001 Beban Pakaian Dinas dan 5603901 9.1.2.12.06.01.001.00005 PAKAIAN SIPIL RESMI (PSR) KAIN + ONGKOS JAHIT Pasang 3.100.000
Atributnya Lainnya
4388 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5603773 9.1.2.14.02.01.001.00009 Pakaian Adat Tradisional baju bodo Set 640.550
4389 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5603774 9.1.2.14.02.01.001.00010 Pakaian Adat Tradisional patongro (hiasan kepala) Pasang 80.500
4390 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627757 9.1.2.14.02.01.001.00015 Pakaian Etnis Mandar Kostum Penari Pakaian Adat Pria Set 1.500.000
4391 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5603775 9.1.2.14.02.01.001.00011 Pakaian Adat Tradisional sarung corak Pasang 736.000
4392 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5603776 9.1.2.14.02.01.001.00012 Pakaian Adat Tradisional Jas tutup Adat Bugis Pasang 1.725.000
4393 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627760 9.1.2.14.02.01.001.00018 Pakaian Etnis Bugis Kostum Penari Pakaian Adat Wanita Set 2.000.000
4394 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627755 9.1.2.14.02.01.001.00013 Pakaian Etnis Toraja Kostum Penari Pakaian Adat Pria Set 1.500.000
4395 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627762 9.1.2.14.02.01.001.00019 Pakaian Etnis Makassar Kostum Penari Pakaian Adat Wanita Set 2.000.000
4396 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627758 9.1.2.14.02.01.001.00016 Pakaian Etnis Mandar Kostum Penari Pakaian Adat Wanita Set 2.000.000
4397 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627759 9.1.2.14.02.01.001.00017 Pakaian Etnis Bugis Kostum Penari Pakaian Adat Pria Set 1.500.000
4398 9.1.2.14.02.01.001 Beban pakaian adat daerah 5627756 9.1.2.14.02.01.001.00014 Pakaian Etnis Toraja Kostum Penari Pakaian Adat Wanita Set 2.600.000
4399 9.1.2.23.03.01.001 Beban bimbingan teknis 5603777 9.1.2.23.03.01.001.00002 Kontribusi / Bimbingan Teknik (Bimtek) BIMBINGAN TEKNIK Orang/Kali 5.000.000
4400 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada 5603778 9.1.2.27.02.01.001.00010 Pemberian Beasiswa Penyelesaian Study Bagi Bantuan Orang / Kali 1.000.000
Pihak Masyarakat Mahasiswa Yang Berprestasi Diploma Dan S1
4401 9.1.2.27.02.01.001 Uang untuk diberikan kepada 5603779 9.1.2.27.02.01.001.00011 Pemberian Beasiswa Penyelesaian Study Bagi Bantuan Orang / Kali 2.000.000
Pihak Masyarakat Mahasiswa Yang Berprestasi S2

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 175


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
4402 9.1.6.01.01.01.001 Beban Bantuan Sosial kepada 5604295 9.1.6.01.01.01.001.00001 Biaya Operasional Pendidikan Untuk Pkbm Dana Operasional Orang 100.000
Organisasi Sosial
Kemasyarakatan
4403 9.1.6.01.01.01.001 Beban Bantuan Sosial kepada 5621195 9.1.6.01.01.01.001.00002 Biaya Operasional Pendidikan Bagi PKBM (Paket A.B Dana Operasional Orang 100.000
Organisasi Sosial dan C)
Kemasyarakatan
4404 9.2.3.02.01.01.001 Beban Transfer Bantuan 5630229 9.2.3.02.01.01.001.00014 Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersier (RJIT) DAK Fisik Penugasan Paket 75.000.000
Keuangan ke Kabupaten/Kota

STNDAR SATUAN HARGA Hal. 176


LAMPIRAN IV
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR TENTANG
HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

KODE KELOMPOK ID STANDAR


NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617747 9.1.2.18.02.01.001.00041 1 Unit Service Ringan Eskavator Tiap 500 Hm (hour Unit 3.239.350
1
Darat Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617748 9.1.2.18.02.01.001.00042 1 Unit Service Ringan Eskavator Tiap 1000 Hm (hour Unit 3.620.450
2
Darat Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617751 9.1.2.18.02.01.001.00045 1 Unit Service Ringan Whell Loader Tiap 1000 Hm Unit 3.620.450
3
Darat (hour Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617750 9.1.2.18.02.01.001.00044 1 Unit Service Ringan Whell Loader Tiap 250 Hm Unit 2.762.975
4
Darat (hour Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617749 9.1.2.18.02.01.001.00043 1 Unit Service Ringan Eskavator Tiap 2000 Hm (hour Unit 4.573.200
5
Darat Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617744 9.1.2.18.02.01.001.00038 1 Unit Service Ringan Buldoser Tiap 250 Hm (hour Unit 2.762.975
6
Darat Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617745 9.1.2.18.02.01.001.00039 1 Unit Service Ringan Buldoser Tiap 1000 Hm (hour Unit 3.620.450
7
Darat Machine)
9.1.2.18.02.01.001 Beban Pemeliharaan Alat Besar 5617746 9.1.2.18.02.01.001.00040 1 Unit Service Ringan Eskavator Tiap 250 Hm (hour Unit 2.762.975
8
Darat Machine)
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617757 9.1.2.18.02.02.001.00309 1 Unit Service Ringan Truck Besar Ganti Master Rem Unit 609.760
9
Angkutan Darat Bermotor Set
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617766 9.1.2.18.02.02.001.00318 1 Unit Service Berat Truck Besar Over Houl Set Unit 39.178.625
10
Angkutan Darat Bermotor
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617765 9.1.2.18.02.02.001.00317 1 Unit Service Berat Truck Besar Membongkar / Unit 8.670.025
11
Angkutan Darat Bermotor Ganti Seker Dan Ring Seker Set
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617764 9.1.2.18.02.02.001.00316 1 Unit Service Sedang Truck Besar Skur Klep Unit 1.714.950
12
Angkutan Darat Bermotor
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617763 9.1.2.18.02.02.001.00315 1 Unit Service Sedang Truck Besar Ganti Per Unit 3.620.450
13
Angkutan Darat Bermotor
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617762 9.1.2.18.02.02.001.00314 1 Unit Service Sedang Truck Besar Ganti Bearing Unit 6.097.600
14
Angkutan Darat Bermotor Roda Lengkap Depan & Belakang
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617761 9.1.2.18.02.02.001.00313 1 Unit Service Sedang Truck Besar Overhoul Master Unit 3.144.075
15 Angkutan Darat Bermotor Kopling Dan Ganti Kampas Kopling (tahun)

9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617760 9.1.2.18.02.02.001.00312 1 Unit Service Sedang Truck Besar Overhoul Master Unit 2.477.150
16
Angkutan Darat Bermotor Rem Dan Ganti Kampas Rem
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617759 9.1.2.18.02.02.001.00311 1 Unit Service Ringan Truck Besar Ganti Cross Joint Unit 571.650
17
Angkutan Darat Bermotor
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617758 9.1.2.18.02.02.001.00310 1 Unit Service Ringan Truck Besar Ganti Master Unit 838.420
18
Angkutan Darat Bermotor Kopling Set

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 1


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617752 9.1.2.18.02.02.001.00304 1 Unit Service Ringan Truck Besar Service Radiator Unit 1.112.400
19
Angkutan Darat Bermotor
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617753 9.1.2.18.02.02.001.00305 1 Unit Service Ringan Truck Besar Tune Up (tahun) Unit 4.382.650
20
Angkutan Darat Bermotor
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617754 9.1.2.18.02.02.001.00306 1 Unit Service Ringan Truck Besar Ganti Pangkon Unit 1.143.300
21
Angkutan Darat Bermotor Mesin (tahun)
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617755 9.1.2.18.02.02.001.00307 1 Unit Service Ringan Truck Besar Ganti Oli Lengkap Unit 1.810.225
22
Angkutan Darat Bermotor (tahun)
9.1.2.18.02.02.001 Beban Pemeliharaan Alat 5617756 9.1.2.18.02.02.001.00308 1 Unit Service Ringan Truck Besar Ganti / Unit 158.805
23
Angkutan Darat Bermotor Penyetelan Nozzle
24 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617102 9.1.2.18.03.02.002.00073 1 M2 Pembersihan Lapangan Dan Perataan M2 18.540
25 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617113 9.1.2.18.03.02.002.00084 1 Unit Papan Nama Proyek Unit 917.897
26 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617112 9.1.2.18.03.02.002.00083 1 M2 Pembongkaran Paving M2 22.248
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617111 9.1.2.18.03.02.002.00082 1 M2 Pembongkaran Penutup Atap Dan Dipakai M2 27.810
27
Kembali
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617110 9.1.2.18.03.02.002.00081 1 M2 Pembongkaran Penutup Atap Tidak Dipakai M2 13.905
28
Kembali
29 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617109 9.1.2.18.03.02.002.00080 1 M3 Pembongkaran Tembok Batu Bata M3 556.200
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617108 9.1.2.18.03.02.002.00079 1 M3 Pembongkaran Pasangan Batu Gunung M3 230.314
30
(menggunakan Alat)
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617107 9.1.2.18.03.02.002.00078 1 M3 Pembongkaran Pasangan Batu Gunung M3 244.728
31
(manual)
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617106 9.1.2.18.03.02.002.00077 1 M3 Pembongkaran Beton (menggunakan Alat) M3 192.626
32
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617105 9.1.2.18.03.02.002.00076 1 M3 Pembongkaran Beton Bertulang (manual) M3 1.483.159
33
34 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617104 9.1.2.18.03.02.002.00075 1 M2 Pembuatan Jalan Sementara M2 203.976
35 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617103 9.1.2.18.03.02.002.00074 1 M2 Pembuatan Stegger Dari Bambu M2 73.718
36 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617101 9.1.2.18.03.02.002.00072 1 M2 Pembuatan Bedeng Kerja M2 959.247
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617100 9.1.2.18.03.02.002.00071 1 M2 Pembuatan Gudang Semen Dan Peralatan M2 900.883
37
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617099 9.1.2.18.03.02.002.00070 1 M2 Pembuatan Kantor Sementara Dengan Lantai M2 1.339.295
38
Plesteran
39 9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617098 9.1.2.18.03.02.002.00069 1 M1 Pengukuran Dan Pemasangan Bowplank M1 41.316
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617097 9.1.2.18.03.02.002.00068 1 M1 Pembuatan Pagar Sementara Kawat Duri M1 99.935
40
Tinggi 1,8 M
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617096 9.1.2.18.03.02.002.00067 1 M1 Pembuatan Pagar Sementara Seng M1 349.952
41
Gelombang Tinggi 2 M
9.1.2.18.03.02.002 Pekerjaan Fasilitas Sementara 5617095 9.1.2.18.03.02.002.00066 1 M1 Pembuatan Pagar Sementara Dari Kayu Tinggi M2 222.393
42
2M
9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5622641 9.1.2.18.03.02.005.00059 1 M3 Pekerjaan Timbunan Sirtu Menggunakan Alat M3 267.910
43 Timbunan, & Buangan

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 2


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617126 9.1.2.18.03.02.005.00048 1 M3 Pengurugan Kembali Galian Tanah Cadas M3 54.796
44 Timbunan, & Buangan Sedalam 1 M

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617125 9.1.2.18.03.02.005.00047 1 M3 Pengurugan Kembali Galian Tanah Keras M3 36.104
45 Timbunan, & Buangan Sedalam 1 M

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617124 9.1.2.18.03.02.005.00046 1 M3 Pengurugan Kembali Galian Tanah Biasa M3 39.742
46 Timbunan, & Buangan Sedalam 3 M

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617123 9.1.2.18.03.02.005.00045 1 M3 Pengurugan Kembali Galian Tanah Biasa M3 33.372
47 Timbunan, & Buangan Sedalam 2 M

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617122 9.1.2.18.03.02.005.00044 1 M3 Pengurugan Kembali Galian Tanah Biasa M3 27.135
48 Timbunan, & Buangan Sedalam 1 M

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617121 9.1.2.18.03.02.005.00043 1 M3 Pembuangan Hasil Galian Sejauh 30 M M3 35.638
49 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617120 9.1.2.18.03.02.005.00042 1 M2 Stripping Tebing Setinggi 1 M M2 5.974
50 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617119 9.1.2.18.03.02.005.00041 1 M3 Galian Tanah Lumpur Sedalam 1 Meter M3 131.016
51 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617118 9.1.2.18.03.02.005.00040 1 M3 Galian Tanah Cadas Sedalam 1 Meter M3 164.388
52 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617117 9.1.2.18.03.02.005.00039 1 M3 Galian Tanah Keras Sedalam 1 Meter M3 108.274
53 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617116 9.1.2.18.03.02.005.00038 1 M3 Galian Tanah Biasa Sedalam 3 Meter M3 119.192
54 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617115 9.1.2.18.03.02.005.00037 1 M3 Galian Tanah Biasa Sedalam 2 Meter M3 100.116
55 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617136 9.1.2.18.03.02.005.00058 1 M3 Pengurugan Dengan Tanah Taman M3 137.732
56 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617114 9.1.2.18.03.02.005.00036 1 M3 Galian Tanah Biasa Sedalam 1 Meter M3 81.370
57 Timbunan, & Buangan

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 3


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617135 9.1.2.18.03.02.005.00057 1 M3 Pengurugan Dengan Tanah Urug M3 137.732
58 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617134 9.1.2.18.03.02.005.00056 1 M3 Pengurugan Sirtu Dengan Menggunakan Sirtu M3 76.962
59 Timbunan, & Buangan Setara Ngoro

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617133 9.1.2.18.03.02.005.00055 1 M3 Pengurugan Sirtu Padat M3 218.237
60 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617132 9.1.2.18.03.02.005.00054 1 M3 Pengurugan Pasir Urug M3 194.217
61 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617131 9.1.2.18.03.02.005.00053 1 M2 Pemasangan Lapisan Ijuk Tebal 10 Cm M2 236.694
62 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617130 9.1.2.18.03.02.005.00052 1 M3 Pemasangan Lapisan Pudel Campuran 1kp : M3 371.905
63 Timbunan, & Buangan 3pp : 7 Tl

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617129 9.1.2.18.03.02.005.00051 1 M3 Pemadatan Tanah Dengan Alat M3 62.796
64 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617128 9.1.2.18.03.02.005.00050 1 M3 Pemadatan Tanah Setiap 20 Cm M3 59.740
65 Timbunan, & Buangan

9.1.2.18.03.02.005 Pekerjaan Galian, Pemotongan, 5617127 9.1.2.18.03.02.005.00049 1 M3 Pengurugan Kembali Galian Tanah Lumpur M3 43.672
66 Timbunan, & Buangan Sedalam 1 M

9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617145 9.1.2.18.03.03.002.00021 1 M3 Pasang Pondasi Siklop, 60% Beton Campuran M3 2.580.903
67 tanah 1 Pc : 2 Pb : 3 Kr Dan 40% Batu Belah

9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617146 9.1.2.18.03.03.002.00022 1 M3 Pasang Pondasi Sumuran, Diameter 100 Cm M3 984.314
68
tanah
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617147 9.1.2.18.03.03.002.00023 1 M1 Pembuatan Lubang Strouss Pile Diameter 20 M1 63.448
69
tanah Cm
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617144 9.1.2.18.03.03.002.00020 1 M3 Pemasangan Batu Kosong (aanstamping) M3 677.128
70
tanah
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617148 9.1.2.18.03.03.002.00024 1 M1 Pembuatan Lubang Strouss Pile Diameter 30 M1 72.348
71
tanah Cm
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617143 9.1.2.18.03.03.002.00019 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 914.843
72
tanah Campuran (1/4 Pc : 1 Kp : 4 Pp)
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617137 9.1.2.18.03.03.002.00013 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 1.127.456
73
tanah Campuran (1 Pc : 3 Pp)
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617138 9.1.2.18.03.03.002.00014 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 1.081.255
74
tanah Campuran (1 Pc : 4 Pp)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 4


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617139 9.1.2.18.03.03.002.00015 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 1.049.221
75
tanah Campuran (1 Pc : 5 Pp)
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617140 9.1.2.18.03.03.002.00016 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 1.026.702
76
tanah Campuran (1 Pc : 6 Pp)
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617141 9.1.2.18.03.03.002.00017 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 995.832
77
tanah Campuran (1 Pc : 8 Pp)
9.1.2.18.03.03.002 Pekerjaan struktural di bawah 5617142 9.1.2.18.03.03.002.00018 1 M3 Pasangan Pondasi Batu Belah 15/20 Cm, M3 60.061.007
78
tanah Campuran (1 Pc : 3 Kp : 10 Pp)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617172 9.1.2.18.03.04.001.00073 1 M1 Membuat Ring Balok Beton Bertulang (10 X M1 105.584
79
15) Cm
80 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617173 9.1.2.18.03.04.001.00074 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Pondasi M2 157.570
81 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617174 9.1.2.18.03.04.001.00075 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Sloof M2 164.110
82 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617175 9.1.2.18.03.04.001.00076 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Kolom M2 314.269
83 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617176 9.1.2.18.03.04.001.00077 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Balok M2 320.940
84 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617177 9.1.2.18.03.04.001.00078 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Lantai M2 410.677
85 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617178 9.1.2.18.03.04.001.00079 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Dinding M2 336.409
86 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617179 9.1.2.18.03.04.001.00080 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Tangga M2 299.355
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617180 9.1.2.18.03.04.001.00081 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Pondasi (2 Kali Pakai) M2 78.785
87
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617181 9.1.2.18.03.04.001.00082 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Sloof (2 Kali Pakai) M2 82.055
88
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617182 9.1.2.18.03.04.001.00083 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Kolom (2 Kali Pakai) M2 157.135
89
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617183 9.1.2.18.03.04.001.00084 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Balok (2 Kali Pakai) M2 160.470
90
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617184 9.1.2.18.03.04.001.00085 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Lantai (2 Kali Pakai) M2 205.339
91
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617185 9.1.2.18.03.04.001.00086 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Dinding (2 Kali Pakai) M2 168.205
92
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617186 9.1.2.18.03.04.001.00087 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Tangga (2 Kali Pakai) M2 149.678
93
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617187 9.1.2.18.03.04.001.00088 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Pondasi (3 Kali Pakai) M2 52.635
94
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617188 9.1.2.18.03.04.001.00089 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Sloof (3 Kali Pakai) M2 54.728
95
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617189 9.1.2.18.03.04.001.00090 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Kolom (3 Kali Pakai) M2 104.852
96
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617190 9.1.2.18.03.04.001.00091 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Balok (3 Kali Pakai) M2 107.076
97
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617191 9.1.2.18.03.04.001.00092 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Lantai (3 Kali Pakai) M2 136.987
98
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617192 9.1.2.18.03.04.001.00093 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Dinding (3 Kali Pakai) M2 112.218
99

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 5


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617193 9.1.2.18.03.04.001.00094 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Tangga (3 Kali Pakai) M2 99.792
100
101 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617194 9.1.2.18.03.04.001.00095 1 M2 Pasang Bekisting Untuk Beton Praktis M2 100.275
102 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617195 9.1.2.18.03.04.001.00096 Pas. Rabat Beton; Finish Acian M2 127.599
103 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617196 9.1.2.18.03.04.001.00097 Pas. Lantai Kerja Beton Tumbuk 1:3:5 M2 99.722
104 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617149 9.1.2.18.03.04.001.00050 1 M3 Pembuatan Lantai Kerja Beton K-100 M3 799.188
105 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617150 9.1.2.18.03.04.001.00051 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-100 M3 877.507
106 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617151 9.1.2.18.03.04.001.00052 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-125 M3 912.702
107 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617152 9.1.2.18.03.04.001.00053 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-150 M3 940.393
108 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617153 9.1.2.18.03.04.001.00054 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-175 M3 972.974
109 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617154 9.1.2.18.03.04.001.00055 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-200 M3 1.004.373
110 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617155 9.1.2.18.03.04.001.00056 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-225 M3 1.027.504
111 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617156 9.1.2.18.03.04.001.00057 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-250 M3 1.043.248
112 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617157 9.1.2.18.03.04.001.00058 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-275 M3 1.070.245
113 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617158 9.1.2.18.03.04.001.00059 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-300 M3 1.078.638
114 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617159 9.1.2.18.03.04.001.00060 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-325 M3 1.170.678
115 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617160 9.1.2.18.03.04.001.00061 1 M3 Pembuatan Beton Mutu K-350 M3 1.181.676
116 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617161 9.1.2.18.03.04.001.00062 1 Kg Pembesian Dengan Besi Polos Kg 13.973
117 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617162 9.1.2.18.03.04.001.00063 1 Kg Pembesian Dengan Besi Ulir Kg 14.414
118 9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617163 9.1.2.18.03.04.001.00064 1 Kg Pemasangan Wiremesh Kg 8.879
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617164 9.1.2.18.03.04.001.00065 1 M3 Membuat Pondasi Beton Bertulang (150 Kg M3 3.911.575
119
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617165 9.1.2.18.03.04.001.00066 1 M3 Membuat Sloof Beton Bertulang (200 Kg M3 4.686.985
120
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617166 9.1.2.18.03.04.001.00067 1 M3 Membuat Kolom Beton Bertulang (300 Kg M3 7.699.361
121
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617167 9.1.2.18.03.04.001.00068 1 M3 Membuat Balok Beton Bertulang (200 Kg M3 5.956.810
122
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617168 9.1.2.18.03.04.001.00069 1 M3 Membuat Plat Beton Bertulang (150 Kg M3 5.473.788
123
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617169 9.1.2.18.03.04.001.00070 1 M3 Membuat Dinding Beton Bertulang (150 Kg M3 5.264.842
124
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617170 9.1.2.18.03.04.001.00071 1 M3 Membuat Dinding Beton Bertulang (200 Kg M3 5.591.485
125
Besi+bekisting)
9.1.2.18.03.04.001 Pekerjaan Beton Arsitektural 5617171 9.1.2.18.03.04.001.00072 1 M1 Membuat Kolom Praktis Beton Bertulang (11 M1 61.875
126
X 11) Cm
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617206 9.1.2.18.03.04.002.00048 1 M2 Pasang Rangka Atap Galvalume Untuk M2 495.926
127
Genteng Biasa/metal
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617204 9.1.2.18.03.04.002.00046 1 M1 Pasang Kusen Pintu/jendela Alluminium 3inch M1 42.364
128
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617203 9.1.2.18.03.04.002.00045 1 M1 Pasang Kusen Pintu/jendela Alluminium 4inch M1 42.837
129

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 6


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617202 9.1.2.18.03.04.002.00044 1 M2 Pemasangan Rangka Besi Hollow 1.40.40.2 M2 206.175
130 Mm, Modul 60.120 Dinding Partisi Penutup
Kalsiboard
131 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617201 9.1.2.18.03.04.002.00043 10 Cm Pengelasan Dengan Las Listrik Cm 94.689
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617770 9.1.2.18.03.04.002.00072 Pemasangan 1 M2 Pagar Kawat Jaring Galvanis M2 75.911
132
Panjang 240 Cm
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617773 9.1.2.18.03.04.002.00073 Pemasangan 1 Kg Baja Ringan Canai Dingin Profil C. Kg 37.558
133
75
134 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5658055 9.1.2.18.03.04.002.00074 1 Kg Pembesian Pondasi Pilon + Angker Kg 47.761.900
135 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5658056 9.1.2.18.03.04.002.00075 1 Unit Pekerjaan Sling 50 Meter Unit 50.681.900
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617220 9.1.2.18.03.04.002.00062 1 M2 Pemasangan Vertical Blind Dan Venetions M2 409.046
136
Blind
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617205 9.1.2.18.03.04.002.00047 1 M2 Pasang Rangka Atap Galvalume Untuk M2 431.275
137
Genteng Asbes/spandsetara
138 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617200 9.1.2.18.03.04.002.00042 100 Kg Perakitan Besi Profil Kg 38.164
139 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617199 9.1.2.18.03.04.002.00041 1 Kg Pemasangan Besi Profil C Kg 85.652
140 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617198 9.1.2.18.03.04.002.00040 1 Kg Pemasangan Besi Siku Kg 1.074.517
141 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617197 9.1.2.18.03.04.002.00039 1 Kg Pemasangan Besi Profil Iwf Kg 38.528
142 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617221 9.1.2.18.03.04.002.00063 1 M2 Pemasangan Kawat Nyamuk M2 1.151.133
143 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617222 9.1.2.18.03.04.002.00064 1 M2 Pemasangan Pagar Model Brc/pmg A M2 450.667
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617223 9.1.2.18.03.04.002.00065 Pemasangan Pasang Tiang Pagar Model Pmg 2inch Unit 1.229.413
144
Tinggi 1,5 M
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617224 9.1.2.18.03.04.002.00066 Pasang 1 Unit Daun Pintu Swing Ganda Type Unit 1.706.351
145
Brc/pmg Uk. (1,2m X 3m)
146 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617225 9.1.2.18.03.04.002.00067 1 M1 Railing Tangga Besi Hollow M1 179.429
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617226 9.1.2.18.03.04.002.00068 1 M2 Kanopi Rangka Besi Hollow & Penutup Atap M2 396.715
147
Polycarbonate
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617227 9.1.2.18.03.04.002.00069 1 M2 Pembuatan & Pemasangan Pagar Besi Hollow M2 323.576
148
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617228 9.1.2.18.03.04.002.00070 1 M2 Pembuatan & Pemasangan Pagar Besi Tempa M2 520.525
149
150 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617229 9.1.2.18.03.04.002.00071 1 Unit Kusen Pintu Alminium Uk. 1,00 X 2,60 Unit 3.312.787
151 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617219 9.1.2.18.03.04.002.00061 1 M2 Pemasangan Sun Screen M2 472.249
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617218 9.1.2.18.03.04.002.00060 1 M2 Pemasangan Fitrase Setara Corais & Aquirlda M2 140.389
152
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617217 9.1.2.18.03.04.002.00059 1 M1 Pasang Talang 1/2 Lingkaran D-15 Cm Seng M1 181.398
153
Bjls 30 Lebar 45 Cm
154 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617216 9.1.2.18.03.04.002.00058 1 M1 Pasang Talang Miring Seng Bjls 28 M1 247.983
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617215 9.1.2.18.03.04.002.00057 1 M1 Pasang Talang Datar/jurai Seng Bjls 28 Lebar M1 260.263
155
90
156 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617214 9.1.2.18.03.04.002.00056 1 M2 Pasang Terali Besi Strip M2 3.058.846
157 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617213 9.1.2.18.03.04.002.00055 1 M2 Pasang Jendela Nako Dan Teralis M2 475.498
158 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617212 9.1.2.18.03.04.002.00054 1 M2 Pemasangan Pintu Besi Lipat M2 458.175
159 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617211 9.1.2.18.03.04.002.00053 1 M2 Pemasangan Rolling Door Alumunium M2 766.887

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 7


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
160 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617210 9.1.2.18.03.04.002.00052 1 M2 Pemasangan Pintu Rolling Door Besi M2 607.031
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617209 9.1.2.18.03.04.002.00051 1 M2 Pemasangan Pintu Alluminium Strip Lebar 8 M2 1.068.675
161
Cm
162 9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617208 9.1.2.18.03.04.002.00050 1 M2 Pasang Pintu Kaca Rangka Alluminium M2 367.041
9.1.2.18.03.04.002 Pekerjaan Logam 5617207 9.1.2.18.03.04.002.00049 1 M2 Pasang Rangka Langit-langit Hollow 40.40.2, M2 100.948
163
Modul 60.60
164 9.1.2.18.03.04.003 Pekerjaan Kayu & Plastik 5658054 9.1.2.18.03.04.003.00002 1 M2 Pekerjaan Kayu Jembatan M2 18.700.800
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617282 9.1.2.18.03.04.004.00185 1 M2 Pasangan Dinding Keramik Motif Uk.10x20 Cm M2 321.906
165
166 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617283 9.1.2.18.03.04.004.00186 1 M1 Pasangan Plint Keramik 10x20 Cm M1 84.844
167 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617284 9.1.2.18.03.04.004.00187 1 M1 Pasangan Plint Keramik 10x10 Cm M1 80.647
168 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617285 9.1.2.18.03.04.004.00188 1 M1 Pasangan Plint Keramik 5x20 Cm M1 83.516
169 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617286 9.1.2.18.03.04.004.00189 1 M1 Pasangan Plint Marmer Tinggi 10 Cm M1 231.674
170 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617287 9.1.2.18.03.04.004.00190 1 M2 Pemasangan Batu Palimanan M2 379.284
171 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617288 9.1.2.18.03.04.004.00191 1 M2 Pemasangan Batu Candi M2 379.284
172 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617289 9.1.2.18.03.04.004.00192 1 M2 Pemasangan Batu Ampyang M2 345.095
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617290 9.1.2.18.03.04.004.00193 1 M2 Pemasangan Batu Gilang Setara Jember M2 459.660
173
(beraturan)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617291 9.1.2.18.03.04.004.00194 1 M2 Pemasangan Batu Gilang Setara Jember (tak M2 459.660
174
Beraturan)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617292 9.1.2.18.03.04.004.00195 1 M2 Pemasangan Batu Gilang Setara Cirebon M2 459.660
175
(simetris)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617293 9.1.2.18.03.04.004.00196 1 M2 Pemasangan Batu Gilang Setara Cirebon M2 459.660
176
Asimetris
177 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617294 9.1.2.18.03.04.004.00197 1 M2 Pemasangan Wall Paper M2 72.129
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617295 9.1.2.18.03.04.004.00198 1 M2 Pemasangan Lantai Vinyl Uk. (30 X 30) Cm Kl.1 M2 177.430
178
179 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617296 9.1.2.18.03.04.004.00199 1 M2 Pemasangan Rumput Sintetis M2 67.761
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5658566 9.1.2.18.03.04.004.00200 1 M2 Pasang Lantai Batu Andesit Tile Type E ukuran M2 454.850
180
30x30 cm
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617230 9.1.2.18.03.04.004.00133 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tbl 1 Bata (1 Pc : 2 M2 314.995
181
Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617231 9.1.2.18.03.04.004.00134 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tbl 1/2 Bata (1 Pc : 2 M2 153.239
182
Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617232 9.1.2.18.03.04.004.00135 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1 Bata (1 Pc : 3 M2 302.820
183
Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617233 9.1.2.18.03.04.004.00136 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1/2 Bata (1 Pc M2 147.372
184
: 3 Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617234 9.1.2.18.03.04.004.00137 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1 Bata (1 Pc : 4 M2 294.455
185
Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617235 9.1.2.18.03.04.004.00138 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1/2 Bata (1 Pc M2 144.058
186
: 4 Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617236 9.1.2.18.03.04.004.00139 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1 Bata (1 Pc : 5 M2 290.366
187
Ps)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 8


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617237 9.1.2.18.03.04.004.00140 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1/2 Bata (1 Pc M2 141.978
188
: 5 Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617238 9.1.2.18.03.04.004.00141 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1 Bata (1 Pc : 6 M2 289.473
189
Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617239 9.1.2.18.03.04.004.00142 1 M2 Pemasangan Batu Merah Tebal 1/2 Bata (1 Pc M2 140.949
190
: 6 Ps)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617240 9.1.2.18.03.04.004.00143 1 M2 Pemasangan Dinding Terawang (roster) M2 262.195
191 Ukuran (12 X 11 X 24) Cm, Campuran Spesi 1 Pc : 3
Pp
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617241 9.1.2.18.03.04.004.00144 1 M2 Pemasangan Dinding Terawang (roster) M2 258.705
192 Ukuran (12 X 11 X 24) Cm, Campuran Spesi 1 Pc : 4
Pp
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617242 9.1.2.18.03.04.004.00145 1 M2 Pasangan Dinding Bata Ringan Setara Citicon; M2 153.051
193
Campuran Spesi 1:3
194 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617244 9.1.2.18.03.04.004.00147 1 M2 Plesteran 1 Pc : 1 Ps Tebal 15 Mm M2 78.703
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617243 9.1.2.18.03.04.004.00146 1 M2 Pasangan Dinding Bata Ringan Setara Citicon; M2 149.252
195
Campuran Spesi 1:4
196 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617245 9.1.2.18.03.04.004.00148 1 M2 Plesteran 1 Pc : 2 Ps Tebal 15 Mm M2 72.294
197 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617246 9.1.2.18.03.04.004.00149 1 M2 Plesteran 1 Pc : 3 Ps Tebal 15 Mm M2 69.562
198 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617247 9.1.2.18.03.04.004.00150 1 M2 Plesteran 1 Pc : 4 Ps Tebal 15 Mm M2 67.663
199 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617248 9.1.2.18.03.04.004.00151 1 M2 Plesteran 1 Pc : 5 Ps Tebal 15 Mm M2 66.632
200 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617249 9.1.2.18.03.04.004.00152 1 M2 Plesteran 1 Pc : 6 Ps Tebal 15 Mm M2 65.787
201 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617250 9.1.2.18.03.04.004.00153 1 M2 Plesteran 1pc : ½kp : 3pp Tebal 15 Mm M2 68.442
202 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617251 9.1.2.18.03.04.004.00154 1 M2 Plesteran 1 Pc : 2 Ps Tebal 20 Mm M2 96.791
203 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617252 9.1.2.18.03.04.004.00155 1 M2 Plesteran 1 Pc : 3 Ps Tebal 20 Mm M2 93.148
204 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617253 9.1.2.18.03.04.004.00156 1 M2 Plesteran 1 Pc : 4 Ps Tebal 20 Mm M2 90.547
205 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617254 9.1.2.18.03.04.004.00157 1 M2 Plesteran 1 Pc : 5 Ps Tebal 20 Mm M2 89.242
206 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617255 9.1.2.18.03.04.004.00158 1 M2 Plesteran 1 Pc : 6 Ps Tebal 20 Mm M2 88.046
207 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617256 9.1.2.18.03.04.004.00159 1 M2 Berapen 1sp : 5pp Tebal 15 Mm M2 39.749
208 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617257 9.1.2.18.03.04.004.00160 1 M1 Plesteran Skoning 1pc : 3ps Lebar 10 Cm M1 67.515
209 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617258 9.1.2.18.03.04.004.00161 1 M1 Benangan M1 23.019
210 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617259 9.1.2.18.03.04.004.00162 1 M2 Plesteran Ciprat 1pc:2ps M2 54.359
211 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617260 9.1.2.18.03.04.004.00163 1 M2 Finishing Siar Pasangan Batu Bata Merah M2 31.458
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617261 9.1.2.18.03.04.004.00164 1 M2 Finishing Siar Pasangan Dinding Conblock M2 14.968
212
Ekspose
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617262 9.1.2.18.03.04.004.00165 1 M2 Finishing Siar Pasangan Batu Gunung Adukan M2 65.289
213
1 Pc : 2 Ps
214 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617263 9.1.2.18.03.04.004.00166 1 M2 Acian M2 40.514
215 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617264 9.1.2.18.03.04.004.00167 1 M2 Pasang Lantai Granit Ukuran 60x60 Cm M2 473.951
216 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617265 9.1.2.18.03.04.004.00168 1 M2 Pasang Lantai Granit Ukuran 40x40 Cm M2 415.414
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617266 9.1.2.18.03.04.004.00169 1 M2 Pasangan Lantai Keramik Polos Uk.40x40 Cm M2 241.135
217
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617267 9.1.2.18.03.04.004.00170 1 M2 Pasangan Lantai Keramik Polos Uk.30x30 Cm M2 234.571
218

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 9


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617268 9.1.2.18.03.04.004.00171 1 M2 Pasangan Lantai Keramik Polos Uk.20x20 Cm M2 237.034
219
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617269 9.1.2.18.03.04.004.00172 1 M2 Pasangan Lantai Keramik Motif Uk.40x40 Cm M2 278.612
220
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617270 9.1.2.18.03.04.004.00173 1 M2 Pasangan Lantai Keramik Motif Uk. 30x30 Cm M2 276.495
221
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617271 9.1.2.18.03.04.004.00174 1 M2 Pasangan Lantai Keramik Motif Uk. 20x20 Cm M2 271.754
222
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617272 9.1.2.18.03.04.004.00175 1 M2 Pasangan Lantai Marmer Setara Tulungagung M2 1.895.585
223
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617273 9.1.2.18.03.04.004.00176 1 M2 Pasangan Lantai Marmer Setara Lampung/ M2 2.371.173
224
Sulsel
225 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617274 9.1.2.18.03.04.004.00177 1 M2 Pasangan Lantai Parquet M2 675.068
226 9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617275 9.1.2.18.03.04.004.00178 1 M2 Pasangan Lantai Karpet M2 510.927
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617276 9.1.2.18.03.04.004.00179 1 M2 Pemasangan Underlayer (pelapis Bawah M2 151.941
227
Karpet)
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617277 9.1.2.18.03.04.004.00180 1 M2 Pasangan Dinding Keramik Polos Uk.20x25 Cm M2 306.055
228
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617278 9.1.2.18.03.04.004.00181 1 M2 Pasangan Dinding Keramik Polos Uk.20x20 Cm M2 306.055
229
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617279 9.1.2.18.03.04.004.00182 1 M2 Pasangan Dinding Keramik Polos Uk.10x20 Cm M2 321.906
230
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617280 9.1.2.18.03.04.004.00183 1 M2 Pasangan Dinding Keramik Motif Uk.20x25 Cm M2 306.055
231
9.1.2.18.03.04.004 Pekerjaan Pasangan 5617281 9.1.2.18.03.04.004.00184 1 M2 Pasangan Dinding Keramik Motif Uk.20x20 Cm M2 306.055
232
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617376 9.1.2.18.03.04.005.00176 1 M2 Langit - Langit Lambrizing Kayu, Tebal 9 Mm M2 513.613
233
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617297 9.1.2.18.03.04.005.00097 1 M3 Pasangan Kuda-kuda Setara Kayu Jati Bentang M3 15.590.328
234
kelembaban 6M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617298 9.1.2.18.03.04.005.00098 1 M3 Pasangan Kuda-kuda Setara Kayu Kamper M3 5.086.285
235
kelembaban Bentang 6 M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617299 9.1.2.18.03.04.005.00099 1 M3 Pasangan Kuda-kuda Setara Kayu Kruing M3 4.079.048
236
kelembaban Bentang 6 M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617300 9.1.2.18.03.04.005.00100 1 M3 Pasangan Kuda-kuda Setara Kayu Meranti M3 5.086.285
237
kelembaban Bentang 6 M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617301 9.1.2.18.03.04.005.00101 1 M3 Pemasangan Gording Setara Kayu Jati M3 16.940.616
238
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617302 9.1.2.18.03.04.005.00102 1 M3 Pemasangan Gording Setara Kayu Kamper M3 6.436.573
239
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617303 9.1.2.18.03.04.005.00103 1 M3 Pemasangan Gording Setara Kayu Kruing M3 5.429.336
240
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617304 9.1.2.18.03.04.005.00104 1 M3 Pemasangan Gording Setara Kayu Meranti M3 6.436.573
241
kelembaban

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 10


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617305 9.1.2.18.03.04.005.00105 1 M2 Pasang Rangka Atap Genteng Kodok M2 55.536
242
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617306 9.1.2.18.03.04.005.00106 1 M2 Pasang Rangka Atap Genteng Keramik M2 57.786
243
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617307 9.1.2.18.03.04.005.00107 1 M2 Pasang Rangka Atap Genteng Beton M2 62.456
244
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617308 9.1.2.18.03.04.005.00108 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu Jati M2 134.883
245
kelembaban (100x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617309 9.1.2.18.03.04.005.00109 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu Jati M2 134.883
246
kelembaban (50x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617310 9.1.2.18.03.04.005.00110 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu Jati M2 134.161
247
kelembaban (60x60)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617311 9.1.2.18.03.04.005.00111 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 91.617
248
kelembaban Kamper (100x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617312 9.1.2.18.03.04.005.00112 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 108.695
249
kelembaban Kamper (50x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617313 9.1.2.18.03.04.005.00113 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 106.442
250
kelembaban Kamper (60x60)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617314 9.1.2.18.03.04.005.00114 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 80.629
251
kelembaban Kruing (100x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617315 9.1.2.18.03.04.005.00115 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 94.594
252
kelembaban Kruing (50x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617316 9.1.2.18.03.04.005.00116 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 91.517
253
kelembaban Kruing (60x60)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617317 9.1.2.18.03.04.005.00117 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 80.629
254
kelembaban Meranti (100x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617318 9.1.2.18.03.04.005.00118 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 94.594
255
kelembaban Meranti (50x100)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617319 9.1.2.18.03.04.005.00119 1 M2 Pasang Rangka Langit - Langit Setara Kayu M2 91.517
256
kelembaban Meranti (60x60)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617320 9.1.2.18.03.04.005.00120 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Jati 3/20 M1 267.384
257
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617321 9.1.2.18.03.04.005.00121 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Kamper 3/20 M1 55.472
258
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617322 9.1.2.18.03.04.005.00122 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Jati 3/30 M1 270.262
259
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617323 9.1.2.18.03.04.005.00123 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Kamper 3/30 M1 54.426
260
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617324 9.1.2.18.03.04.005.00124 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Kamper 2 X 3/20 M1 82.853
261
kelembaban Cm (double)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617325 9.1.2.18.03.04.005.00125 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Kamper 2 X 2/20 M1 45.162
262
kelembaban Cm (double)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617326 9.1.2.18.03.04.005.00126 1 M1 Pasang Listplank Setara Kayu Borneo 2 X 2/20 M1 53.481
263
kelembaban Cm (double)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 11


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617327 9.1.2.18.03.04.005.00127 1 M2 Pasang Rangka Dinding Pemisah Setara Kayu M2 412.443
264
kelembaban Jati
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617328 9.1.2.18.03.04.005.00128 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Teakwood Rangkap M2 503.724
265
kelembaban Rangka Setara Kayu Jati
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617329 9.1.2.18.03.04.005.00129 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Plywood Rangkap M2 529.907
266
kelembaban Rangka Setara Kayu Jati
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617330 9.1.2.18.03.04.005.00130 1 M2 Pasang Rangka Dinding Pemisah Setara Kayu M2 145.068
267
kelembaban Kamper
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617331 9.1.2.18.03.04.005.00131 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Teakwood Rangkap M2 236.348
268
kelembaban Rangka Setara Kayu Kamper
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617332 9.1.2.18.03.04.005.00132 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Plywood Rangkap M2 262.531
269
kelembaban Rangka Setara Kayu Kamper
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617333 9.1.2.18.03.04.005.00133 1 M2 Pasang Rangka Dinding Pemisah Setara Kayu M2 119.429
270
kelembaban Kruing
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617334 9.1.2.18.03.04.005.00134 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Teakwood Rangkap M2 210.710
271
kelembaban Rangka Setara Kayu Kruing
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617335 9.1.2.18.03.04.005.00135 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Plywood Rangkap M2 236.892
272
kelembaban Rangka Setara Kayu Kruing
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617336 9.1.2.18.03.04.005.00136 1 M2 Pasang Dinding Pemisah Gypsum Rangkap M2 238.044
273
kelembaban Rangka Setara Kayu Kruing
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617337 9.1.2.18.03.04.005.00137 1 M2 Pasang Atap Genteng Setara Karang Pilang M2 113.640
274
kelembaban Bambe
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617338 9.1.2.18.03.04.005.00138 1 M2 Pasang Atap Genteng Setara Karang Pilang M2 181.620
275
kelembaban Goodyear
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617339 9.1.2.18.03.04.005.00139 1 M2 Pasang Atap Genteng Setara Karang Pilang M2 113.712
276
kelembaban Bisma
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617340 9.1.2.18.03.04.005.00140 1 M2 Pasang Atap Genteng Setara Karang Pilang M2 46.453
277
kelembaban Nglayur
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617341 9.1.2.18.03.04.005.00141 1 M2 Pasang Atap Genteng Keramik Glazzur M2 361.224
278
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617342 9.1.2.18.03.04.005.00142 1 M2 Pasang Atap Genteng Beton M2 92.225
279
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617343 9.1.2.18.03.04.005.00143 1 M2 Pasang Atap Genteng Metal M2 86.551
280
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617344 9.1.2.18.03.04.005.00144 1 M2 Pasang Atap Sirap Kayu M2 578.819
281
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617345 9.1.2.18.03.04.005.00145 1 M2 Pasang Atap Seng Gelombang M2 85.818
282
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617346 9.1.2.18.03.04.005.00146 1 M2 Pasang Atap Roof Light Fiber Glass M2 58.525
283
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617347 9.1.2.18.03.04.005.00147 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 5 Mm M2 56.376
284
kelembaban (2,5 X 0,92)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617348 9.1.2.18.03.04.005.00148 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 5 Mm (2 M2 61.134
285
kelembaban X 0,92)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 12


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617349 9.1.2.18.03.04.005.00149 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 5 Mm M2 69.663
286
kelembaban (1,8 X 0,92)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617350 9.1.2.18.03.04.005.00150 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 4 Mm (3 M2 46.920
287
kelembaban X 1,05)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617351 9.1.2.18.03.04.005.00151 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 4 Mm M2 50.900
288
kelembaban (2,7 X 1,05)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617352 9.1.2.18.03.04.005.00152 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 4 Mm M2 51.666
289
kelembaban (2,4 X 1,05)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617353 9.1.2.18.03.04.005.00153 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 4 Mm M2 55.646
290
kelembaban (2,1 X 1,05)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617354 9.1.2.18.03.04.005.00154 1 M2 Pasang Atap Asbes Gelombang Tebal 4 Mm M2 72.135
291
kelembaban (1,5 X 1,05)
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617355 9.1.2.18.03.04.005.00155 1 M1 Pasang Wuwung Genteng Palentong M1 315.986
292
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617356 9.1.2.18.03.04.005.00156 1 M1 Pasang Wuwung Genteng Kodok M1 315.986
293
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617357 9.1.2.18.03.04.005.00157 1 M1 Pasang Wuwung Genteng Karang Pilang M1 117.711
294
kelembaban Setara Nglayur
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617358 9.1.2.18.03.04.005.00158 1 M1 Pasang Bubungan Genteng Keramik/ Glazzur M1 315.986
295
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617359 9.1.2.18.03.04.005.00159 1 M1 Pasang Nok Genteng Beton M1 142.438
296
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617360 9.1.2.18.03.04.005.00160 1 M1 Pemasangan Nok Genteng Metal M1 91.428
297
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617361 9.1.2.18.03.04.005.00161 1 M1 Pasang Nok Sirap M2 92.845
298
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617362 9.1.2.18.03.04.005.00162 1 M1 Pasang Nok Atap Seng M2 58.542
299
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617363 9.1.2.18.03.04.005.00163 1 M1 Pasang Nok Stel Rata 0.92 M M1 73.433
300
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617364 9.1.2.18.03.04.005.00164 1 M1 Pasang Nok Stel Rata 1.05 M M1 68.695
301
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617365 9.1.2.18.03.04.005.00165 1 M1 Pemasangan Wuwung Stel Gelombang Kecil M1 117.769
302
kelembaban 0.92 M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617366 9.1.2.18.03.04.005.00166 1 M1 Pemasangan Wuwung Stel Gelombang Kecil M1 129.156
303
kelembaban 1.05 M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617367 9.1.2.18.03.04.005.00167 1 M1 Pemasangan Wuwung Stel Gelombang Kecil M1 138.341
304
kelembaban 1.08 M
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617368 9.1.2.18.03.04.005.00168 1 M2 Water Proofing Membran M2 132.659
305
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617369 9.1.2.18.03.04.005.00169 1 M2 Water Proofing Coating M2 191.461
306
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617370 9.1.2.18.03.04.005.00170 1 M2 Langit - Langit Asbes Tebal 4 Mm M2 76.456
307
kelembaban

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 13


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617371 9.1.2.18.03.04.005.00171 1 M2 Langit - Langit Asbes Tebal 5 Mm M2 76.456
308
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617372 9.1.2.18.03.04.005.00172 1 M2 Langit - Langit Asbes Tebal 6 Mm M2 76.456
309
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617373 9.1.2.18.03.04.005.00173 1 M2 Langit - Langit Tripleks Uk. 120x240,tbl 3 Mm M2 49.734
310
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617374 9.1.2.18.03.04.005.00174 1 M2 Langit - Langit Tripleks Uk. 120x240,tbl 4 Mm M2 57.112
311
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617375 9.1.2.18.03.04.005.00175 1 M2 Langit - Langit Tripleks Uk. 120x240, Tbl 6 Mm M2 57.614
312
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617377 9.1.2.18.03.04.005.00177 1 M2 Langit - Langit Gypsum Board, (120x240) M2 51.147
313
kelembaban Tebal 9 Mm
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617378 9.1.2.18.03.04.005.00178 1 M1 List Langit - Langit Kayu Profil M1 77.633
314
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617379 9.1.2.18.03.04.005.00179 1 M1 List Langit - Langit Gypsum M1 21.774
315
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617771 9.1.2.18.03.04.005.00180 Pemasangan 1 M2 Kuda - Kuda Baja Ringan + Reng M2 294.669
316
kelembaban
9.1.2.18.03.04.005 Pekerjaan Perlindungan suhu dan 5617772 9.1.2.18.03.04.005.00181 Pemasangan 1 M2 Atap Alumunium M2 166.922
317
kelembaban
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617448 9.1.2.18.03.04.006.00155 1 Unit Pembuatan Meja Pantry Uk. 600x 1500 Mm Unit 914.630
318
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617446 9.1.2.18.03.04.006.00153 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 4 A Buah 1.399.504
319
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617445 9.1.2.18.03.04.006.00152 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 3 B Buah 1.506.319
320
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617444 9.1.2.18.03.04.006.00151 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 3 A Buah 1.617.911
321
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617443 9.1.2.18.03.04.006.00150 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 2 B Buah 1.085.972
322
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617442 9.1.2.18.03.04.006.00149 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 2 A Buah 1.104.896
323
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617441 9.1.2.18.03.04.006.00148 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 1 C Buah 564.164
324
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617440 9.1.2.18.03.04.006.00147 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 1 B Buah 542.170
325
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617439 9.1.2.18.03.04.006.00146 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 1 A Buah 417.031
326
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617438 9.1.2.18.03.04.006.00145 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P J 1 Buah 2.668.631
327
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617437 9.1.2.18.03.04.006.00144 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 2 A Buah 3.281.400
328
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617436 9.1.2.18.03.04.006.00143 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 1 C Buah 266.101
329
kusen)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 14


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617435 9.1.2.18.03.04.006.00142 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 1 B Buah 266.101
330
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617434 9.1.2.18.03.04.006.00141 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 1 A Buah 2.654.250
331
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617433 9.1.2.18.03.04.006.00140 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen Bv 3 Uk. 20 X 200 Buah 1.130.121
332
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617432 9.1.2.18.03.04.006.00139 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen Bv 2 Uk. 50 X 120 Buah 832.018
333
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617431 9.1.2.18.03.04.006.00138 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen Bv 1 Uk. 50 X 85 Buah 426.125
334
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617430 9.1.2.18.03.04.006.00137 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 3 Uk. 160 X 120 Buah 1.332.887
335
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617429 9.1.2.18.03.04.006.00136 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 2 Uk. 160 X 200 Buah 4.444.604
336
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617428 9.1.2.18.03.04.006.00135 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 1 Uk. 160 X 200 Buah 3.243.529
337
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617427 9.1.2.18.03.04.006.00134 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P J 2 160 X 260 Buah 1.856.118
338
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617426 9.1.2.18.03.04.006.00133 Pintu & Kusen P J 1 Uk. 160 X 260 Buah 3.197.284
339
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617425 9.1.2.18.03.04.006.00132 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 3 Uk. 80 X 210 Buah 266.101
340
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617424 9.1.2.18.03.04.006.00131 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 2 Uk. 80 X 260 Buah 1.899.293
341
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617423 9.1.2.18.03.04.006.00130 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen P 1 Uk. 1,00 X Buah 2.465.675
342
kusen) 2,60
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617422 9.1.2.18.03.04.006.00129 1 Buah Pemasangan Grendel Biasa (besar) Buah 47.174
343
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617421 9.1.2.18.03.04.006.00128 Pemasangan 1 M2 Kaca Tebal 8 Mm M2 227.368
344
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617420 9.1.2.18.03.04.006.00127 Pemasangan 1 M2 Kaca Tebal 5 Mm M2 191.336
345
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617419 9.1.2.18.03.04.006.00126 Pemasangan 1 M2 Kaca Tebal 3 Mm M2 191.336
346
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617418 9.1.2.18.03.04.006.00125 Pemasangan 1 Buah Rel Pintu Dorong Buah 196.246
347
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617417 9.1.2.18.03.04.006.00124 Pemasangan 1 Buah Door Stopper Buah 53.621
348
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617416 9.1.2.18.03.04.006.00123 Pemasangan 1 Buah Door Holder Buah 112.620
349
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617415 9.1.2.18.03.04.006.00122 Pemasangan 1 Buah Kunci Slot Buah 52.695
350
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617414 9.1.2.18.03.04.006.00121 Pemasangan 1 Buah Door Closer Buah 459.323
351
kusen)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 15


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617413 9.1.2.18.03.04.006.00120 Pemasangan 1 Buah Kait Angin Buah 54.982
352
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617412 9.1.2.18.03.04.006.00119 Pemasangan Spring Knip Stel 70.608
353
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617411 9.1.2.18.03.04.006.00118 Pemasangan 1 Buah Engsel Hidrolis Pintu Almunium Buah 89.322
354
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617410 9.1.2.18.03.04.006.00117 Pemasangan 1 Buah Engsel Angin Buah 83.822
355
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617409 9.1.2.18.03.04.006.00116 Pemasangan 1 Buah Engsel Jendela Kupu-kupu Buah 60.750
356
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617408 9.1.2.18.03.04.006.00115 Pemasangan 1 Buah Engsel Pintu Buah 94.377
357
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617407 9.1.2.18.03.04.006.00114 Pemasangan 1 Buah Kunci Silinder Buah 152.138
358
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617406 9.1.2.18.03.04.006.00113 Pemasangan 1 Buah Kunci Tanam Kamar Mandi Buah 247.386
359
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617405 9.1.2.18.03.04.006.00112 Pemasangan 1 Buah Kunci Tanam Biasa Buah 248.230
360
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617450 9.1.2.18.03.04.006.00157 1 Unit Pemasangan Shower Set Unit 642.587
361
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617394 9.1.2.18.03.04.006.00101 1 M2 Pasang Pintu/jendela Jalusi Setara Kayu M2 684.823
362
kusen) Kruing
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617395 9.1.2.18.03.04.006.00102 1 M2 Pasang Pintu Plywood Rangkap, Rangka M2 1.005.233
363
kusen) Setara Kayu Jati
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617451 9.1.2.18.03.04.006.00158 1 Unit Pemasangan Outlet Tv Unit 57.271
364
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617404 9.1.2.18.03.04.006.00111 Pemasangan 1 Buah Kunci Tanam Antik Buah 266.853
365
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617403 9.1.2.18.03.04.006.00110 1 M2 Pasang Pintu Lapis Aluminium, Rangka Setara M2 556.352
366
kusen) Kayu Kamper
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617402 9.1.2.18.03.04.006.00109 1 M2 Pasang Pintu Tripleks Rangkap, Rangka Setara M2 518.149
367
kusen) Kayu Kruing
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617401 9.1.2.18.03.04.006.00108 1 M2 Pasang Pintu Tripleks Rangkap, Rangka Setara M2 495.257
368
kusen) Kayu Kamper
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617400 9.1.2.18.03.04.006.00107 1 M2 Pasang Pintu Teakwood Rangkap, Rangka M2 518.149
369
kusen) Setara Kayu Kruing
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617399 9.1.2.18.03.04.006.00106 1 M2 Pasang Pintu Teakwood Rangkap, Rangka M2 495.257
370
kusen) Setara Kayu Kamper
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617398 9.1.2.18.03.04.006.00105 1 M2 Pasang Pintu Teakwood Rangkap, Rangka M2 985.795
371
kusen) Setara Kayu Jati
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617397 9.1.2.18.03.04.006.00104 1 M2 Pasang Pintu Plywood Rangkap, Rangka M2 526.364
372
kusen) Setara Kayu Kruing
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617452 9.1.2.18.03.04.006.00159 Exhausefan Unit 75.811
373
kusen)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 16


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617453 9.1.2.18.03.04.006.00160 1 M2 Pekerjaan Pasang Bekisting Beton Praktis M2 100.275
374
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617396 9.1.2.18.03.04.006.00103 1 M2 Pasang Pintu Plywood Rangkap, Rangka M2 502.923
375
kusen) Setara Kayu Kamper
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617380 9.1.2.18.03.04.006.00087 1 M3 Kusen Pintu/ Jendela Setara Kayu Jati M3 16.694.395
376
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617381 9.1.2.18.03.04.006.00088 1 M3 Kusen Pintu/ Jendela Setara Kayu Kamper M3 6.190.352
377
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617382 9.1.2.18.03.04.006.00089 1 M3 Kusen Pintu/ Jendela Setara Kayu Kruing M3 5.183.115
378
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617383 9.1.2.18.03.04.006.00090 1 M2 Pasang Pintu Klamp Setara Kayu Jati M2 1.022.430
379
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617384 9.1.2.18.03.04.006.00091 1 M2 Pasang Pintu Klamp Setara Kayu Kamper M2 237.570
380
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617385 9.1.2.18.03.04.006.00092 1 M2 Pasang Pintu Klamp Setara Kayu Kruing M2 274.197
381
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617386 9.1.2.18.03.04.006.00093 1 M2 Pasang Daun Pintu Panil Setara Kayu Jati M2 1.379.685
382
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617387 9.1.2.18.03.04.006.00094 1 M2 Pasang Pintu Panil Setara Kayu Kamper M2 594.825
383
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617388 9.1.2.18.03.04.006.00095 1 M2 Pasang Pintu Panil Setara Kayu Kruing M2 631.452
384
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617389 9.1.2.18.03.04.006.00096 1 M2 Pasang Pintu/ Jendela Kaca Setara Kayu Jati M2 932.871
385
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617390 9.1.2.18.03.04.006.00097 1 M2 Pasang Pintu/ Jendela Kaca Setara Kayu M2 461.955
386
kusen) Kamper
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617391 9.1.2.18.03.04.006.00098 1 M2 Pasang Pintu/ Jendela Kaca Setara Kayu M2 483.932
387
kusen) Kruing
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617392 9.1.2.18.03.04.006.00099 1 M2 Pasang Pintu/jendela Jalusi Setara Kayu Jati M2 1.881.996
388
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617393 9.1.2.18.03.04.006.00100 1 M2 Pasang Pintu/jendela Jalusi Setara Kayu M2 626.220
389
kusen) Kamper
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617449 9.1.2.18.03.04.006.00156 1 M1 Pembuatan Railing Tangga Besi Hollow M1 12.866.081
390
kusen)
9.1.2.18.03.04.006 Pekerjaan Bukaan (jendela, pintu, 5617447 9.1.2.18.03.04.006.00154 1 Buah Pembuatan Pintu & Kusen J 5 A Buah 3.471.302
391
kusen)
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617471 9.1.2.18.03.04.007.00061 1 M2 Pengecatan Permukaan Baja Dengan Cat Meni M2 66.009
392
Besi Dan Perancah
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617472 9.1.2.18.03.04.007.00062 1 M2 Pengecatan Permukaan Baja Galvanis Secara M2 76.116
393
Manual 4 Lapis
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617473 9.1.2.18.03.04.007.00063 1 M2 Pengecatan Permukaan Baja Galvanis Secara M2 181.551
394
Manual 3 Lapis
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617474 9.1.2.18.03.04.007.00064 1 M2 Pengecatan Permukaan Baja Galvanis Secara M2 38.140
395
Manual 1 Lapis Mutakhir

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 17


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617475 9.1.2.18.03.04.007.00065 1 M2 Pengecatan Permukaan Baja Galvanis Secara M2 211.120
396 Semprot Dengan Sistem 3 Lapis Cat Mutakhir

397 9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617476 9.1.2.18.03.04.007.00066 1 M2 Pengecatan Plafond M2 40.894


9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617454 9.1.2.18.03.04.007.00044 1 M2 Mengerok Cat Lama Permukaan Kayu Secara M2 17.032
398
Manual
399 9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617455 9.1.2.18.03.04.007.00045 1 M2 Mendempul Dan Menggosok Kayu M2 17.593
400 9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617456 9.1.2.18.03.04.007.00046 1 M2 Pengecatan Bidang Kayu Lama M2 59.662
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617457 9.1.2.18.03.04.007.00047 1 M2 Pengecatan Bidang Kayu Baru (1 Lapis Plamir), M2 77.680
401
1 Lapis Cat Dasar 2 Lapis Cat Penutup
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617458 9.1.2.18.03.04.007.00048 1 M2 Pengecatan Bidang Kayu Baru (1 Lapis Plamir), M2 96.914
402
1 Lapis Cat Dasar 3 Lapis Cat Penutup
403 9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617459 9.1.2.18.03.04.007.00049 1 M2 Pelaburan Bidang Kayu Dengan Pelitur M2 86.954
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617460 9.1.2.18.03.04.007.00050 1 M2 Pelaburan Bidang Kayu Dengan Cat Residu M2 45.645
404
Dan Ter
405 9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617461 9.1.2.18.03.04.007.00051 1 M2 Pelaburan Bidang Kayu Dengan Vernis M2 59.344
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617462 9.1.2.18.03.04.007.00052 1 M2 Mengikis/mengerok Permukaan Cat Tembok M2 17.387
406
Lama
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617463 9.1.2.18.03.04.007.00053 1 M2 Pencucian Bidang Permukaan Tembok Yang M2 16.208
407
Pernah Dicat
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617464 9.1.2.18.03.04.007.00054 1 M2 Mengapur Dinding Tembok Baru Sampai Baik M2 408.890
408
3 Kali
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617465 9.1.2.18.03.04.007.00055 1 M2 Mengapur Dinding Tembok Lama Sampai Baik M2 203.885
409
3 Kali
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617466 9.1.2.18.03.04.007.00056 1 M2 Pengecatan Tembok Baru 1 Lapis Plamur, 1 M2 31.162
410 Lapis Cat Dasar, 2 Lapis Cat Penutup Interior

9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617467 9.1.2.18.03.04.007.00057 1 M2 Pengecatan Tembok Lama 1 Lapis Plamur, 1 M2 25.139
411 Lapis Cat Dasar, 2 Lapis Cat Penutup Interior

412 9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617468 9.1.2.18.03.04.007.00058 1 M2 Pengecatan Tembok Eksterior M2 92.179
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617469 9.1.2.18.03.04.007.00059 1 M2 Pengerokan Karat Pada Permukaan Baja M2 17.032
413
Secara Manual
9.1.2.18.03.04.007 Pekerjaan Finishing 5617470 9.1.2.18.03.04.007.00060 1 M2 Pengecatan Permukaan Baja Dengan Cat Meni M2 37.538
414
Besi
415 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617499 9.1.2.18.03.05.001.00076 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 1inch M1 19.827
416 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617477 9.1.2.18.03.05.001.00054 Pemasangan 1 Buah Kloset Duduk Buah 2.172.827
417 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617478 9.1.2.18.03.05.001.00055 Pemasangan 1 Buah Kloset Jongkok Porselen Buah 835.770
418 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617479 9.1.2.18.03.05.001.00056 Pemasangan 1 Buah Kloset Jongkok Teraso Buah 630.182
419 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617480 9.1.2.18.03.05.001.00057 Pemasangan 1 Buah Urinoir Buah 1.829.308
420 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617481 9.1.2.18.03.05.001.00058 Pemasangan 1 Buah Wastafel Buah 803.016
421 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617482 9.1.2.18.03.05.001.00059 Pemasangan 1 Buah Bak Mandi Fiberglass Buah 1.489.092
422 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617483 9.1.2.18.03.05.001.00060 Pemasangan 1 Buah Bak Mandi Teraso Buah 1.318.428

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 18


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617484 9.1.2.18.03.05.001.00061 Pemasangan 1 Buah Bak Mandi Batu Bata Merah, Buah 3.495.161
423
Kelas 1 Volume 0.3 M3
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617485 9.1.2.18.03.05.001.00062 Pemasangan 1 Buah Bak Cuci Piring Stainless Steel Buah 224.489
424
Dan Accessories
425 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617486 9.1.2.18.03.05.001.00063 Pemasangan 1 Buah Floor Drain Buah 48.050
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617487 9.1.2.18.03.05.001.00064 Pemasangan 1 Buah Bak Kontrol Pasangan Batu Buah 483.597
426 Bata Merah, Kelas 1 Uk 30 X 30 Cm, Tinggi 35 Cm

9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617488 9.1.2.18.03.05.001.00065 Pemasangan 1 Buah Bak Kontrol Pasangan Batu Buah 731.837
427 Bata Merah, Kelas 1 Uk. 45 X 45 Cm, Tinggi 50 Cm

9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617489 9.1.2.18.03.05.001.00066 Pemasangan 1 Buah Bak Kontrol Pasangan Batu Buah 881.050
428 Bata Merah, Kelas 1 Uk. 60 X 60 Cm, Tinggi 65 Cm

429 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617490 9.1.2.18.03.05.001.00067 1 M1 Pasang Pipa Galvanis Diameter 1/2inch M1 65.524
430 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617491 9.1.2.18.03.05.001.00068 1 M1 Pasang Pipa Galvanis Diameter 3/4inch M1 75.797
431 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617492 9.1.2.18.03.05.001.00069 1 M1 Pasang Pipa Galvanis Diameter 1inch M1 125.381
432 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617493 9.1.2.18.03.05.001.00070 1 M1 Pasang Pipa Galvanis Diameter 1 1/2inch M1 213.237
433 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617494 9.1.2.18.03.05.001.00071 1 M1 Pasang Pipa Galvanis Diameter 3inch M1 493.202
434 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617495 9.1.2.18.03.05.001.00072 1 M1 Pasang Pipa Galvanis Diameter 4inch M1 502.425
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617496 9.1.2.18.03.05.001.00073 1 Buah Pemasangan Kran Air Dia. 3/4inch Atau Buah 17.875
435
1/2inch
436 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617497 9.1.2.18.03.05.001.00074 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 1/2inch M1 13.337
437 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617498 9.1.2.18.03.05.001.00075 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 3/4inch M1 15.208
438 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617500 9.1.2.18.03.05.001.00077 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 1 1/2inch M1 30.842
439 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617501 9.1.2.18.03.05.001.00078 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 2inch M1 34.475
440 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617502 9.1.2.18.03.05.001.00079 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 2 1/2inch M1 43.209
441 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617503 9.1.2.18.03.05.001.00080 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 3inch M1 70.154
442 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617504 9.1.2.18.03.05.001.00081 1 M1 Pasang Pipa Pvc Type Aw Dia. 4inch M1 520.532
443 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617505 9.1.2.18.03.05.001.00082 1 M1 Pasang Pipa Pvc Class D Dia. 2inch M1 50.068
444 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617506 9.1.2.18.03.05.001.00083 1 M1 Pasang Pipa Pvc Class D Dia. 3inch M1 94.987
445 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617507 9.1.2.18.03.05.001.00084 1 M1 Pasang Pipa Pvc Class D Dia. 4inch M1 135.218
446 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617508 9.1.2.18.03.05.001.00085 1 Unit Pasang Shower Set Unit 643.823
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617509 9.1.2.18.03.05.001.00086 1 Unit Pasang Septictank Bata Kap. 3,00 M3 + Unit 7.701.112
447
Rembesan
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617510 9.1.2.18.03.05.001.00087 1 Unit Pasang Septictank Bata + Rembesan Kap. Unit 10.316.802
448
6,00 M3
449 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617511 9.1.2.18.03.05.001.00088 1 Unit Pasang Meja Pantry Uk. 600x 1500 Mm Unit 914.630
450 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617512 9.1.2.18.03.05.001.00089 1 Unit Pasang Tempat Sabun Keramik Unit 276.647
9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617513 9.1.2.18.03.05.001.00090 1 Unit Pasang Kitchenzink Stainlees Stell 1 Lubang Unit 675.573
451
452 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617514 9.1.2.18.03.05.001.00091 1 Unit Pasang Kran Zink Unit 343.104
453 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617515 9.1.2.18.03.05.001.00092 1 Unit Pasang Kran Dinding Unit 100.642
454 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617516 9.1.2.18.03.05.001.00093 1 Unit Pasang Stop Kran Dia. 1" Unit 127.018

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 19


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
455 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617517 9.1.2.18.03.05.001.00094 1 Unit Pasang Stop Kran Dia. 3/4" Unit 56.381
456 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617518 9.1.2.18.03.05.001.00095 1 Unit Pemasangan Box Panel Unit 610.508
457 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617519 9.1.2.18.03.05.001.00096 1 M1 Pemasangan Pipa Pvc Ǿ 150 Mm M1 312.111
458 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617520 9.1.2.18.03.05.001.00097 1 M1 Pemasangan Pipa Pvc Ǿ 200 Mm M1 552.163
459 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617521 9.1.2.18.03.05.001.00098 1 M1 Pemasangan Pipa Pvc Ǿ 250 Mm M1 868.867
460 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617522 9.1.2.18.03.05.001.00099 1 M1 Pemasangan Pipa Gip Ǿ 150 Mm M1 498.333
461 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617523 9.1.2.18.03.05.001.00100 1 M1 Pemasangan Pipa Gip Ǿ 200 Mm M1 908.857
462 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617524 9.1.2.18.03.05.001.00101 1 M1 Pemasangan Pipa Gip Ǿ 250 Mm M1 1.097.690
463 9.1.2.18.03.05.001 Pekerjaan Plumbing 5617774 9.1.2.18.03.05.001.00102 Pemasangan 1 Valev Pvc 3/4” Buah 25.194
464 9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617525 9.1.2.18.03.06.001.00010 1 Titik Pasang Stop Kontak Titik 184.103
465 9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617530 9.1.2.18.03.06.001.00015 1 Titik Pasang Instalasi Lampu Titik 48.952
466 9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617531 9.1.2.18.03.06.001.00016 1 Titik Pasang Stop Kontak. Titik 57.271
467 9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617529 9.1.2.18.03.06.001.00014 1 Titik Pasang Saklar Ganda Titik 56.856
9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617526 9.1.2.18.03.06.001.00011 1 Titik Pasang Lampu (menggunakan Kabel Nya) Titik 249.775
468
9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617527 9.1.2.18.03.06.001.00012 1 Titik Pasang Lampu (menggunakan Kabel Nym) Titik 251.166
469
470 9.1.2.18.03.06.001 Pekerjaan Instalasi Listrik 5617528 9.1.2.18.03.06.001.00013 1 Titik Pasang Saklar Tunggal Titik 49.028
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617535 9.1.2.18.03.06.002.00012 1 Buah Pemasangan Lampu Sl 23 Watt Buah 52.633
471
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617536 9.1.2.18.03.06.002.00013 1 Buah Pemasangan Lampu Pijar 25 Watt Buah 13.390
472
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617534 9.1.2.18.03.06.002.00011 1 Buah Pemasangan Lampu Sl 18 Watt Buah 44.805
473
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617533 9.1.2.18.03.06.002.00010 1 Buah Pemasangan Lampu 1 X 36 Watt (lengkap) Buah 22.557
474
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617532 9.1.2.18.03.06.002.00009 1 Buah Pemasangan Lampu 1 X 18 Watt (lengkap) Buah 21.218
475
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617539 9.1.2.18.03.06.002.00016 1 Titik Pasangan Instalasi Antena Tv Titik 107.557
476
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617538 9.1.2.18.03.06.002.00015 1 Titik Pemasangan Box Panel Titik 698.752
477
9.1.2.18.03.06.002 Pekerjaan Sistem Pencahayaan 5617537 9.1.2.18.03.06.002.00014 1 Buah Pemasangan Lampu Down Light + Fitting Buah 111.755
478
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617550 9.1.2.18.03.07.001.00025 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 6 Cm Abu - M2 159.084
479 Pedestrian Abu Persegi Panjang (k-200) Untuk Jalan
Lingkungan Hidup
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617552 9.1.2.18.03.07.001.00027 1 M1 Pemasangan Kanstin Uk. 15.25.40 (k-300) M1 109.127
480
Pedestrian
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617553 9.1.2.18.03.07.001.00028 1 M1 Pemasangan Stopper/ Uskup (k-300) M1 35.637
481
Pedestrian
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617541 9.1.2.18.03.07.001.00016 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 8 Cm Abu- M2 198.018
482
Pedestrian abu Segi Enam (k-300)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 20


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617546 9.1.2.18.03.07.001.00021 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 6 Cm M2 163.719
483
Pedestrian Bewarna Segi Enam (k-300)
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617547 9.1.2.18.03.07.001.00022 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 6 Cm Abu - M2 159.084
484
Pedestrian Abu Persegi Panjang (k-300)
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617548 9.1.2.18.03.07.001.00023 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 6 Cm M2 163.719
485
Pedestrian Bewarna Persegi Panjang (k-300)
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617549 9.1.2.18.03.07.001.00024 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 6 Cm Abu - M2 159.084
486 Pedestrian Abu Persegi Panjang (k-175) Untuk Jalan
Lingkungan Hidup
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617551 9.1.2.18.03.07.001.00026 1 M1 Pemasangan Kanstin Uk. 15.35.50 (k-300) M1 109.127
487
Pedestrian
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617540 9.1.2.18.03.07.001.00015 1 M2 Pemasangan Tegel Trotoar M2 168.039
488
Pedestrian
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617542 9.1.2.18.03.07.001.00017 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 8 Cm M2 163.719
489
Pedestrian Bewarna Segi Enam (k-300)
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617543 9.1.2.18.03.07.001.00018 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 8 Cm Abu - M2 172.268
490
Pedestrian Abu Persegi Panjang (k - 300)
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617544 9.1.2.18.03.07.001.00019 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 8 Cm M2 163.719
491
Pedestrian Bewarna Persegi Panjang (k-300)
9.1.2.18.03.07.001 Pekerjaan Paving, Perparkiran, 5617545 9.1.2.18.03.07.001.00020 1 M2 Pemasangan Paving Stone Tebal 6 Cm Abu- M2 159.084
492
Pedestrian abu Segi Enam (k-300)
9.1.2.18.04.02.001 Pekerjaan Selokan & Saluran Air 5617554 9.1.2.18.04.02.001.00004 1 M3 Galian Untuk Selokan Drainase Dan Saluran M3 50.080
493
Air
494 9.1.2.18.04.02.002 Pekerjaan Pasangan Batu 5641125 9.1.2.18.04.02.002.00009 1 M3 Pekerjaan Talud M3 317.850
9.1.2.18.04.02.002 Pekerjaan Pasangan Batu 5622640 9.1.2.18.04.02.002.00008 1 M3 Pekerjaan Pemasangan Tanggul Pasangan M3 496.345
495
Batu Kambing
496 9.1.2.18.04.02.002 Pekerjaan Pasangan Batu 5617778 9.1.2.18.04.02.002.00007 Pekerjaan Pasangan Batu/talud M3 1.095.760
497 9.1.2.18.04.02.002 Pekerjaan Pasangan Batu 5617555 9.1.2.18.04.02.002.00005 1 M3 Pasangan Batu Dengan Mortar M3 877.104
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617561 9.1.2.18.04.02.003.00013 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Tanpa Tulangan M1 182.712
498
Gorong dan Drainase Beton Dia. Dalam 20 Cm
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617559 9.1.2.18.04.02.003.00011 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Bertulang, Dia. M1 1.613.371
499
Gorong dan Drainase Beton Dalam 75-85 Cm
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617558 9.1.2.18.04.02.003.00010 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Bertulang, M1 788.157
500
Gorong dan Drainase Beton Diameter 55-65 Cm
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617557 9.1.2.18.04.02.003.00009 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Bertulang, Dia. M1 555.301
501
Gorong dan Drainase Beton Dalam 35-45 Cm
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617779 9.1.2.18.04.02.003.00016 Pekerjaan Beton Bertulang Pilon + Angker M3 47.539.081
502
Gorong dan Drainase Beton
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617563 9.1.2.18.04.02.003.00015 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Tanpa Tulangan M1 217.795
503
Gorong dan Drainase Beton Dia. Dalam 30 Cm
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617562 9.1.2.18.04.02.003.00014 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Tanpa Tulangan M1 200.109
504
Gorong dan Drainase Beton Dia. Dalam 25 Cm
9.1.2.18.04.02.003 Pekerjaan Pekerjaan Gorong- 5617560 9.1.2.18.04.02.003.00012 1 M1 Gorong-gorong Pipa Beton Bertulang, Dia. M1 1.989.419
505
Gorong dan Drainase Beton Dalam 95-105 Cm

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 21


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.02.004 Pekerjaan Drainase Porous 5617564 9.1.2.18.04.02.004.00002 1 M3 Bahan Porous Untuk Bahan Penyaring (filter) M3 351.431
506
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617568 9.1.2.18.04.03.001.00017 1 M3 Galian Struktur Dengan Kedalaman 0-2 Meter M3 10.724
507
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617569 9.1.2.18.04.03.001.00018 1 M3 Galian Struktur Dengan Kedalaman 2-4 Meter M3 11.627
508
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617570 9.1.2.18.04.03.001.00019 1 M3 Galian Struktur Dengan Kedalaman 4-6 Meter M3 14.015
509
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617571 9.1.2.18.04.03.001.00020 1 M3 Galian Perkerasan Beraspal Dengan Cold M3 177.545
510 Milling Machine (termasuk Pembuangan Sisa
Galian)
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617572 9.1.2.18.04.03.001.00021 1 M3 Galian Perkerasan Beraspal Tanpa Cold Milling M3 902.004
511 Machine (termasuk Pembuangan Sisa Galian)

9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617781 9.1.2.18.04.03.001.00023 Meratakan Hasil Galian Tanah Di Sungai (standard) M3 14.410
512
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617782 9.1.2.18.04.03.001.00024 Pembuatan Dan Pemasangan 1 M3 Tiang Kayu Klas M3 8.026.533
513
I
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617567 9.1.2.18.04.03.001.00016 1 M3 Galian Batu (termasuk Pembuangan Sisa M3 216.510
514
Galian)
515 9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617780 9.1.2.18.04.03.001.00022 Galian Tanah Di Situ/sungai (standard) M3 23.591
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617565 9.1.2.18.04.03.001.00014 1 M3 Galian Biasa (termasuk Pembuangan Sisa M3 130.143
516
Galian)
9.1.2.18.04.03.001 Pekerjaan Galian 5617566 9.1.2.18.04.03.001.00015 1 M3 Galian Batu Lunak (termasuk Pembuangan M3 186.938
517
Sisa Galian)
9.1.2.18.04.03.003 Pekerjaan Penyiapan Badan Jalan 5617573 9.1.2.18.04.03.003.00002 1 M2 Penyiapan Badan Jalan M2 346
518
9.1.2.18.04.03.004 Pekerjaan Pembersihan, 5617575 9.1.2.18.04.03.004.00008 1 Buah Pemotongan Pohon Pilihan Diameter 30 – Buah 199.621
519 Pengupasan Lahan, & 50 Cm (termasuk Pembuangan Dengan Dump
Pemotongan Pohon Truck)
9.1.2.18.04.03.004 Pekerjaan Pembersihan, 5617574 9.1.2.18.04.03.004.00007 1 Buah Pemotongan Pohon Pilihan Diameter 15 – Buah 165.654
520 Pengupasan Lahan, & 30 Cm (termasuk Pembuangan Dengan Dump
Pemotongan Pohon Truck)
9.1.2.18.04.03.004 Pekerjaan Pembersihan, 5617576 9.1.2.18.04.03.004.00009 1 Buah Pemotongan Pohon Pilihan Diameter 50 – Buah 267.553
521 Pengupasan Lahan, & 75 Cm (termasuk Pembuangan Dengan Dump
Pemotongan Pohon Truck)
9.1.2.18.04.03.004 Pekerjaan Pembersihan, 5617579 9.1.2.18.04.03.004.00012 1 M2 Pemasangan Geotekstile M2 112.256
522 Pengupasan Lahan, &
Pemotongan Pohon
9.1.2.18.04.03.004 Pekerjaan Pembersihan, 5617577 9.1.2.18.04.03.004.00010 1 Buah Pemotongan Pohon Pilihan Diameter > 75 Buah 488.197
523 Pengupasan Lahan, & Cm (termasuk Pembuangan Dengan Dump Truck)
Pemotongan Pohon

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 22


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.03.004 Pekerjaan Pembersihan, 5617578 9.1.2.18.04.03.004.00011 1 M3 Galian Perkerasan Berbutir (termasuk M3 162.204
524 Pengupasan Lahan, & Pembuangan Dengan Dump Truck)
Pemotongan Pohon
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617580 9.1.2.18.04.04.001.00015 1 M3 Lapis Pondasi Agregat Kelas A M3 613.831
525
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617587 9.1.2.18.04.04.001.00022 1 M3 Pengadaan Lapis Permukaan Agregat (cbr M3 247.157
526
60%)
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617586 9.1.2.18.04.04.001.00021 1 M3 Pengadaan Lapis Pondasi Agregat (cbr 60%) M3 294.050
527
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617585 9.1.2.18.04.04.001.00020 1 M3 Pengadaan Agregat Kelas S M3 283.305
528
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617584 9.1.2.18.04.04.001.00019 1 M3 Pengadaan Agregat Kelas B M3 262.816
529
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617583 9.1.2.18.04.04.001.00018 1 M3 Pengadaan Agregat Kelas A M3 304.267
530
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617582 9.1.2.18.04.04.001.00017 1 Ton Semen Untuk Lapis Pondasi Semen Tanah Ton 1.769.032
531
9.1.2.18.04.04.001 Pekerjaan Pelebaran Perkerasan 5617581 9.1.2.18.04.04.001.00016 1 M3 Lapis Pondasi Agregat Kelas B M3 484.367
532
9.1.2.18.04.04.002 Pekerjaan Bahu Jalan 5617593 9.1.2.18.04.04.002.00012 1 M2 Lapisan Perkerasan 5-10 Cm (padat Digilas) M2 103.330
533
534 9.1.2.18.04.04.002 Pekerjaan Bahu Jalan 5617592 9.1.2.18.04.04.002.00011 1 M3 Lapis Pondasi Agregat Kelas S M3 597.603
535 9.1.2.18.04.04.002 Pekerjaan Bahu Jalan 5617590 9.1.2.18.04.04.002.00009 1 Liter Bahan Aspal Untuk Pelaburan Liter 19.939
536 9.1.2.18.04.04.002 Pekerjaan Bahu Jalan 5617589 9.1.2.18.04.04.002.00008 1 M2 Bahan Agregat Penutup Burtu M2 12.542
537 9.1.2.18.04.04.002 Pekerjaan Bahu Jalan 5617588 9.1.2.18.04.04.002.00007 1 M3 Lapis Pondasi Semen Tanah M3 532.135
538 9.1.2.18.04.04.002 Pekerjaan Bahu Jalan 5617591 9.1.2.18.04.04.002.00010 1 Liter Lapis Resap Pengikat Liter 18.332
9.1.2.18.04.05.002 Pekerjaan Perkerasan Berbutir 5617594 9.1.2.18.04.05.002.00002 1 M3 Lapis Permukaan Agregat Tanpa Penutup M3 619.285
539
Tanpa Penutup Aspal Aspal
9.1.2.18.04.05.003 Pekerjaan Perkerasan Beton 5617597 9.1.2.18.04.05.003.00006 1 M3 Lapis Pondasi Bawah Beton Kurus M3 1.126.857
540
Semen
9.1.2.18.04.05.003 Pekerjaan Perkerasan Beton 5617595 9.1.2.18.04.05.003.00004 1 M3 Lapis Pondasi Semen Tanah. M3 473.870
541
Semen
9.1.2.18.04.05.003 Pekerjaan Perkerasan Beton 5617596 9.1.2.18.04.05.003.00005 1 Ton Semen Untuk Lapis Pondasi Semen Tanah. Ton 1.833.103
542
Semen
9.1.2.18.04.05.005 Pekerjaan Lapis Beton Semen 5617600 9.1.2.18.04.05.005.00006 1 M3 Lapis Pondasi Agregat Tanpa Penutup Aspal M3 396.967
543 Pondasi & Pondasi Bawah (Ctb &
Ctsb)
9.1.2.18.04.05.005 Pekerjaan Lapis Beton Semen 5617599 9.1.2.18.04.05.005.00005 1 M3 Lapis Pondasi Bawah (cement Treated Sub M3 785.215
544 Pondasi & Pondasi Bawah (Ctb & Base) (ctsb)
Ctsb)
9.1.2.18.04.05.005 Pekerjaan Lapis Beton Semen 5617598 9.1.2.18.04.05.005.00004 1 M3 Lapis Pondasi Atas Bersemen (cement Treated M3 750.046
545 Pondasi & Pondasi Bawah (Ctb & Base) (ctb)
Ctsb)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 23


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.06.001 Pekerjaan Lapis Resap Pengikat & 5617601 9.1.2.18.04.06.001.00003 1 Liter Lapis Resap Pengikat-aspal Cair Liter 17.483
546
Lapis Perekat
9.1.2.18.04.06.001 Pekerjaan Lapis Resap Pengikat & 5617602 9.1.2.18.04.06.001.00004 1 Liter Lapis Perekat-aspal Cair Liter 18.098
547
Lapis Perekat
9.1.2.18.04.06.002 Pekerjaan Laburan Aspal Satu 5617604 9.1.2.18.04.06.002.00004 1 M2 Agregat Penutup Burda M2 32.321
548 Lapis (Burtu) & Laburan Aspal Dua
Lapis (Burda)
9.1.2.18.04.06.002 Pekerjaan Laburan Aspal Satu 5617603 9.1.2.18.04.06.002.00003 1 M2 Agregat Penutup Burtu M2 20.458
549 Lapis (Burtu) & Laburan Aspal Dua
Lapis (Burda)
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617614 9.1.2.18.04.06.004.00022 1 Ton Laston Lapis Antara Perata (ac-bc(l)) Ton 1.580.460
550
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617615 9.1.2.18.04.06.004.00023 1 Ton Laston Lapis Pondasi (ac-base) Ton 1.499.149
551
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617616 9.1.2.18.04.06.004.00024 1 Ton Laston Lapis Pondasi Perata (ac-base(l)) Ton 1.499.149
552
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617605 9.1.2.18.04.06.004.00013 1 Ton Latasir Kelas A (ss-a) Ton 2.136.627
553
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617606 9.1.2.18.04.06.004.00014 1 Ton Latasir Kelas B (ss-b) Ton 1.821.462
554
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617607 9.1.2.18.04.06.004.00015 1 Ton Lataston Lapis Aus (hrs-wc) (gradasi Ton 1.935.122
555
Senjang/semi Senjang)
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617608 9.1.2.18.04.06.004.00016 1 Ton Lataston Lapis Aus Perata (hrs-wc(l)) (gradasi Ton 1.935.122
556
Senjang/semi Senjang)
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617609 9.1.2.18.04.06.004.00017 1 Ton Lataston Lapis Pondasi (hrs-base) (gradasi Ton 1.695.140
557
Senjang/semi Senjang)
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617610 9.1.2.18.04.06.004.00018 1 Ton Lataston Lapis Pondasi Perata (hrs-base(l)) Ton 1.695.140
558
(gradasi Senjang/semi Senjang)
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617611 9.1.2.18.04.06.004.00019 1 Ton Laston Lapis Aus (ac-wc) Ton 1.627.556
559
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617612 9.1.2.18.04.06.004.00020 1 Ton Laston Lapis Aus Perata (ac-wc(l)) Ton 1.681.980
560
9.1.2.18.04.06.004 Pekerjaan Lasbutag & Latasbusir 5617613 9.1.2.18.04.06.004.00021 1 Ton Laston Lapis Antara (ac-bc) Ton 1.580.460
561
9.1.2.18.04.06.005 Pekerjaan Campuran Aspal Dingin 5617617 9.1.2.18.04.06.005.00002 1 M3 Campuran Aspal Dingin Untuk Pelapisan M3 2.703.701
562
9.1.2.18.04.06.006 Pekerjaan Lapis Perata Penetrasi 5617618 9.1.2.18.04.06.006.00003 1 M3 Lapis Permukaan Penetrasi Macadam M3 2.474.977
563
Macadam
9.1.2.18.04.06.006 Pekerjaan Lapis Perata Penetrasi 5617619 9.1.2.18.04.06.006.00004 1 M3 Lapis Pondasi/perata Penetrasi Macadam M3 2.626.505
564
Macadam
9.1.2.18.04.06.007 Pekerjaan Pemeliharaan Dengan 5617623 9.1.2.18.04.06.007.00009 1 Liter Aspal Cair Emulsi Untuk Precoated Liter 37.923
565
Laburan Aspal
9.1.2.18.04.06.007 Pekerjaan Pemeliharaan Dengan 5617622 9.1.2.18.04.06.007.00008 1 Liter Bahan Aspal Untuk Pelaburan. Liter 18.321
566
Laburan Aspal

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 24


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.06.007 Pekerjaan Pemeliharaan Dengan 5617621 9.1.2.18.04.06.007.00007 1 Liter Lapis Perekat-aspal Emulsi Liter 9.521
567
Laburan Aspal
9.1.2.18.04.06.007 Pekerjaan Pemeliharaan Dengan 5617624 9.1.2.18.04.06.007.00010 1 Liter Aspal Emulsi Untuk Precoated Liter 52.012
568
Laburan Aspal
9.1.2.18.04.06.007 Pekerjaan Pemeliharaan Dengan 5617620 9.1.2.18.04.06.007.00006 1 Liter Lapis Resap Pengikat-aspal Emulsi Liter 13.035
569
Laburan Aspal
570 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617632 9.1.2.18.04.07.001.00018 1 M3 Beton Mutu Rendah Fc’= 10 Mpa M3 958.847
571 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617634 9.1.2.18.04.07.001.00020 1 Kg Pemasangan Jembatan Rangka Baja Kg 518
9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617633 9.1.2.18.04.07.001.00019 1 Kg Anyaman Kawat Yang Dilas (welded Wire Kg 17.957
572
Mesh)
573 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617625 9.1.2.18.04.07.001.00011 1 M3 Beton Mutu Tinggi Fc’=45 Mpa M3 1.481.515
574 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617626 9.1.2.18.04.07.001.00012 1 M3 Beton Mutu Tinggi Fc’=35 Mpa M3 1.355.227
575 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617627 9.1.2.18.04.07.001.00013 1 M3 Beton Mutu Sedang Fc’=30 Mpa M3 1.311.152
576 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617628 9.1.2.18.04.07.001.00014 1 M3 Beton Mutu Sedang Fc’= 25 Mpa M3 1.224.802
577 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617629 9.1.2.18.04.07.001.00015 1 M3 Beton Mutu Sedang Fc’= 20 Mpa M3 1.166.779
578 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617630 9.1.2.18.04.07.001.00016 1 M3 Beton Mutu Rendah Fc’= 17,5 Mpa M3 991.156
579 9.1.2.18.04.07.001 Pekerjaan Beton 5617631 9.1.2.18.04.07.001.00017 1 M3 Beton Siklop Fc’=15 Mpa M3 1.121.939
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617639 9.1.2.18.04.08.001.00018 1 M3 Lapis Pondasi Agregat Kelas S Untuk Minor M3 597.603
580
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617638 9.1.2.18.04.08.001.00017 1 M3 Waterbound Macadam Utk. Minor M3 419.658
581
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617637 9.1.2.18.04.08.001.00016 1 M3 Agregat Utk. Lapis Pond. Jalan-tanpa Penutup M3 473.656
582
Perkerasan Lama Aspal Utk. Pek. Minor
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617636 9.1.2.18.04.08.001.00015 1 M3 Pondasi Agregat Kls. B Untuk Minor M3 763.096
583
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617635 9.1.2.18.04.08.001.00014 1 M3 Pondasi Agregat Kls. A Untuk Minor M3 764.146
584
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617640 9.1.2.18.04.08.001.00019 1 M3 Camp. Aspal Panas Utk. Pek. Minor M3 3.885.452
585
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617641 9.1.2.18.04.08.001.00020 1 M3 Penetrasi Macadam Utk. Pek. Minor M3 2.452.839
586
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617642 9.1.2.18.04.08.001.00021 1 M3 Camp. Aspal Dingin Utk. Pek. Minor M3 2.502.042
587
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617643 9.1.2.18.04.08.001.00022 1 Liter Residu Bitumen Untuk Pek.minor Liter 19.728
588
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617644 9.1.2.18.04.08.001.00023 1 Bh Patok Pengarah Buah 169.759
589
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617645 9.1.2.18.04.08.001.00024 1 Bh Patok Kilometer Buah 444.959
590
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617646 9.1.2.18.04.08.001.00025 1 Bh Patok Hektometer Buah 231.045
591
Perkerasan Lama
9.1.2.18.04.08.001 Pekerjaan Pengembalian Kondisi 5617647 9.1.2.18.04.08.001.00026 1 Bh Paku Jalan Buah 556.316
592
Perkerasan Lama

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 25


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622513 9.1.2.18.04.08.004.00056 1 Unit Ongkos Angkut Ke Lokasi (warning Light, Alat Unit 1.838.085
593
Pengatur Lalu Lintas Pemberi Isyarat Lalu Lintas, Marka)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622514 9.1.2.18.04.08.004.00057 1 Unit Ongkos Angkut Ke Lokasi (paku Jalan) Unit 3.977
594
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622515 9.1.2.18.04.08.004.00058 1 Unit Pengeboran Dan Pemasangan Paku Jalan M1 41.200
595
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622516 9.1.2.18.04.08.004.00059 1 Unit Pengeboran Dan Pemasangan Paku Jalan Unit 57.680
596
Pengatur Lalu Lintas Bulat (tempered)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622517 9.1.2.18.04.08.004.00060 1 M1 Penggelaran Kabel M1 4.944
597
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622518 9.1.2.18.04.08.004.00061 1 M Pemasangan Pipa Pvc Untuk Alat Pemberi M1 3.605
598
Pengatur Lalu Lintas Isyarat Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622519 9.1.2.18.04.08.004.00062 1 M2 Gali Dan Tutup Aspal M2 230.959
599
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622534 9.1.2.18.04.08.004.00077 1 Unit Pengadaan & Pemasangan Rambu Lalu Lintas Unit 2.905.802
600
Pengatur Lalu Lintas Uk. 75 X 75 Cm
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622533 9.1.2.18.04.08.004.00076 1 Unit Pengadaan & Pemasangan Rambu Lalu Lintas Unit 2.615.324
601
Pengatur Lalu Lintas Uk. 60 X 60 Cm
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622532 9.1.2.18.04.08.004.00075 1 Unit Pengadaan & Pemasangan Rambu Lalu Lintas Unit 2.418.307
602
Pengatur Lalu Lintas Uk. 45 X 45 Cm
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622531 9.1.2.18.04.08.004.00074 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Alat Pengendali Unit 225.822.221
603 Pengatur Lalu Lintas Isyarat Lalu Lintas Persimpangan 4 Kaki

9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622530 9.1.2.18.04.08.004.00073 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Alat Pengendali Unit 190.090.832
604 Pengatur Lalu Lintas Isyarat Lalu Lintas Persimpangan 3 Kaki

9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622529 9.1.2.18.04.08.004.00072 Pengadaan Dan Pemasangan Lampu Peringatan Unit 26.851.863
605 Pengatur Lalu Lintas Tenaga Surya (warning Light Solar Cell) Tiang Lurus

9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622528 9.1.2.18.04.08.004.00071 Pengadaan Dan Pemasangan Lampu Peringatan Unit 30.749.486
606 Pengatur Lalu Lintas Tenaga Surya (warning Light Solar Cell) Tiang
Lengkung
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622527 9.1.2.18.04.08.004.00070 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Warning Light Unit 73.133.759
607
Pengatur Lalu Lintas (lampu Peringatan)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622520 9.1.2.18.04.08.004.00063 1 M2 Cat Besi M2 135.080
608
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622521 9.1.2.18.04.08.004.00064 1 Unit Pengecatan Tiang Dan Patok Pengaman Unit 46.455
609
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622522 9.1.2.18.04.08.004.00065 1 M1 Ongkos Pengecatan Zebra Cross / Marka Jalan M1 10.558
610
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622523 9.1.2.18.04.08.004.00066 1 M1 Pengadaan Dan Pemasangan Marka Jalan M1 48.689
611
Pengatur Lalu Lintas Ukuran 3 X 120 Mm (thermoplastic)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622524 9.1.2.18.04.08.004.00067 1 M1 Pengadaan Dan Pemasangan Marka Jalan M1 48.689
612
Pengatur Lalu Lintas Ukuran 3 X 120 Mm (coldplastic)

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 26


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622525 9.1.2.18.04.08.004.00068 1 M1 Pengadaan Dan Pemasangan Marka Jalan M1 33.886
613
Pengatur Lalu Lintas Ukuran 2 X 120 Mm (thermoplastic)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622526 9.1.2.18.04.08.004.00069 1 M1 Pengadaan Dan Pemasangan Marka Jalan M1 33.886
614
Pengatur Lalu Lintas Ukuran 2 X 120 Mm (coldplastic)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622547 9.1.2.18.04.08.004.00090 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Rppj Portal Unit 478.042.736
615
Pengatur Lalu Lintas Bentang 18 M1
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622546 9.1.2.18.04.08.004.00089 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Rppj Portal Unit 106.331.475
616
Pengatur Lalu Lintas Bentang 9 M1 S/d 11 M1
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622545 9.1.2.18.04.08.004.00088 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Rppj 120 X 240 Unit 35.699.674
617
Pengatur Lalu Lintas (overhead)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622544 9.1.2.18.04.08.004.00087 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Rppj 120 X 180 Unit 37.046.421
618
Pengatur Lalu Lintas (overhead)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622543 9.1.2.18.04.08.004.00086 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Cermin Unit 2.969.271
619
Pengatur Lalu Lintas Tikungan
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622542 9.1.2.18.04.08.004.00085 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Patok Tikungan Unit 1.258.913
620
Pengatur Lalu Lintas (Delineator) Pipa Besi
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622541 9.1.2.18.04.08.004.00084 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Patok Tikungan Unit 1.417.533
621
Pengatur Lalu Lintas (Delineator) Pipa Plastik
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622540 9.1.2.18.04.08.004.00083 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Paku Jalan Unit 562.703
622
Pengatur Lalu Lintas Bulat (tempered)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622539 9.1.2.18.04.08.004.00082 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Paku Jalan Unit 384.416
623
Pengatur Lalu Lintas Ukuran 10 X 12 X 2 Cm
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622538 9.1.2.18.04.08.004.00081 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Paku Jalan Unit 371.232
624
Pengatur Lalu Lintas Ukuran 10 X 10 X 2 Cm
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622537 9.1.2.18.04.08.004.00080 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Pagar Unit 6.316.168
625
Pengatur Lalu Lintas Pengaman Jalan 4 M (terminal End Lengkung)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622536 9.1.2.18.04.08.004.00079 1 Unit Pengadaan Dan Pemasangan Pagar Unit 8.629.816
626 Pengatur Lalu Lintas Pengaman Jalan 4 M (terminal End Masuk Kedalam
Tanah)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622535 9.1.2.18.04.08.004.00078 1 Unit Pengadaan & Pemasangan Rambu Lalu Lintas Unit 3.472.646
627
Pengatur Lalu Lintas Uk. 90 X 90 Cm
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5617776 9.1.2.18.04.08.004.00048 1 M1 Pemasangan Dan Pengadaan Speed Bump M1 525.525
628
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5617777 9.1.2.18.04.08.004.00049 1 Set Pemasangan Dan Pengadaan End Cap Set 301.388
629
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622507 9.1.2.18.04.08.004.00050 1 M3 Bekisting Pondasi Rambu Lalu Lintas M3 50.706
630
Pengatur Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622508 9.1.2.18.04.08.004.00051 1 Unit Pemotongan Dan Pengeboran Untuk Rambu- Unit 10.545
631
Pengatur Lalu Lintas rambu Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622509 9.1.2.18.04.08.004.00052 1 Unit Perakitan Dan Penyetelan Untuk Rambu- Unit 50.985
632
Pengatur Lalu Lintas rambu Lalu Lintas
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622510 9.1.2.18.04.08.004.00053 1 Unit Pengadaan Angkur Untuk Dudukan Box Unit 513.107
633
Pengatur Lalu Lintas Control

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 27


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622511 9.1.2.18.04.08.004.00054 1 Unit Ongkos Angkut Ke Lokasi (rambu, Delineator, Unit 22.490
634
Pengatur Lalu Lintas Rppj)
9.1.2.18.04.08.004 Pekerjaan Perlengkapan Jalan dan 5622512 9.1.2.18.04.08.004.00055 1 Buah Ongkos Angkut Ke Lokasi (pagar Pengaman Buah 78.867
635
Pengatur Lalu Lintas Jalan)
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622551 9.1.2.18.04.08.007.00097 1 Unit Pemasangan Panel Meter/panel Lampu Pju Unit 2.006.904
636
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622594 9.1.2.18.04.08.007.00140 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 35 Mm M1 203.573
637
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622595 9.1.2.18.04.08.007.00141 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nym 2x1,5 Mm M1 14.317
638
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622596 9.1.2.18.04.08.007.00142 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nym 2x2,5 Mm M1 5.275
639
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622597 9.1.2.18.04.08.007.00143 1 Unit Pemasangan/penarikan Kabel Twisted 2 X 10 Unit 17.613
640
Pekerjaan Elektrikal Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622598 9.1.2.18.04.08.007.00144 1 Unit Pemasangan/penarikan Kabel Twisted 2 X 16 Unit 26.832
641
Pekerjaan Elektrikal Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622599 9.1.2.18.04.08.007.00145 1 M Pemasangan / Penarikan Kabel Twisted 4x16 M1 378.731
642
Pekerjaan Elektrikal Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622600 9.1.2.18.04.08.007.00146 1 M Memasang Dan Merangkai Lampu Hias Neo M1 475.036
643
Pekerjaan Elektrikal Neon
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622601 9.1.2.18.04.08.007.00147 1 M Memasang Dan Merangkai Lampu Hias Circle M1 61.646
644
Pekerjaan Elektrikal Light
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622602 9.1.2.18.04.08.007.00148 1 Unit Pengecatan Tiang Pju Unit 405.870
645
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622603 9.1.2.18.04.08.007.00149 1 Unit Pemasangan Tiang Cabang 1 Biasa 5 M Unit 1.570.199
646
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622604 9.1.2.18.04.08.007.00150 1 Unit Pemasangan Tiang Cabang 1 Biasa 7 M Unit 2.024.120
647
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622605 9.1.2.18.04.08.007.00151 1 Unit Pemasangan Tiang Cabang 1 Biasa 9 M Unit 2.574.037
648
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622606 9.1.2.18.04.08.007.00152 1 Unit Pemasangan Tiang Cabang 2 Biasa 7 M Unit 2.156.372
649
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622607 9.1.2.18.04.08.007.00153 1 Unit Pemasangan Tiang Cabang 2 Biasa 9 M Unit 2.930.417
650
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622608 9.1.2.18.04.08.007.00154 1 Unit Pemasangan Tiang Cabang 4 Biasa 9 M Unit 3.168.656
651
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622609 9.1.2.18.04.08.007.00155 1 M3 Pondasi Biasa Pju Untuk 5 Meter M3 959.147
652
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622610 9.1.2.18.04.08.007.00156 1 M3 Pondasi Biasa Pju 7 M Atau 9 M M3 1.290.575
653
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622611 9.1.2.18.04.08.007.00157 1 M3 Pondasi Strous Pju M3 1.848.525
654
Pekerjaan Elektrikal

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 28


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622612 9.1.2.18.04.08.007.00158 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 5m Single Hot Unit 2.681.054
655 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622613 9.1.2.18.04.08.007.00159 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 5m Double Hot Unit 2.866.454
656 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622614 9.1.2.18.04.08.007.00160 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 7m Single Hot Unit 2.634.704
657 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622615 9.1.2.18.04.08.007.00161 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 7m Double Hot Unit 3.175.454
658 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622616 9.1.2.18.04.08.007.00162 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 9m Single Hot Unit 2.969.454
659 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622617 9.1.2.18.04.08.007.00163 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 9m Double Hot Unit 3.535.954
660 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622618 9.1.2.18.04.08.007.00164 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 12m Single Hot Unit 4.823.454
661 Pekerjaan Elektrikal Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622619 9.1.2.18.04.08.007.00165 1 Unit Pemasangan Tiang Oktagonal 12m Double Unit 5.389.954
662 Pekerjaan Elektrikal Hot Dipped Galvanized Dengan Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622620 9.1.2.18.04.08.007.00166 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Lengkung Unit 3.699.922
663 Pekerjaan Elektrikal Galvanish 5 M Cabang 1, Sistem Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622621 9.1.2.18.04.08.007.00167 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Lengkung Unit 4.288.366
664 Pekerjaan Elektrikal Galvanish 7 M Cabang 1, Sistem Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622622 9.1.2.18.04.08.007.00168 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Lengkung Unit 4.484.561
665 Pekerjaan Elektrikal Galvanish 7 M Cabang 2, Sistem Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622623 9.1.2.18.04.08.007.00169 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Lengkung Unit 4.986.008
666 Pekerjaan Elektrikal Galvanish 9 M Cabang 1, Sistem Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622624 9.1.2.18.04.08.007.00170 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Lengkung Unit 5.654.613
667 Pekerjaan Elektrikal Galvanish 9 M Cabang 2, Sistem Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622625 9.1.2.18.04.08.007.00171 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Lengkung Unit 6.047.063
668 Pekerjaan Elektrikal Galvanish 9 M Cabang 4, Sistem Flenders

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622626 9.1.2.18.04.08.007.00172 1 Unit Pembuatan & Pemasangan Tiang Galvanish 9 Unit 7.344.737
669
Pekerjaan Elektrikal M Dekoratif

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 29


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622627 9.1.2.18.04.08.007.00173 1 Unit Pemasangan Lampu Hps 70w/220v Lengkap Unit 2.917.578
670
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Balast & Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622628 9.1.2.18.04.08.007.00174 1 Unit Pemasangan Lampu Hps 150w/220v Lengkap Unit 2.417.359
671
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Balast, Ignitor & Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622629 9.1.2.18.04.08.007.00175 1 Unit Pemasangan Lampu Hps 250w/220v Lengkap Unit 2.711.733
672
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Balast, Ignitor & Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622630 9.1.2.18.04.08.007.00176 1 Unit Pemasangan Lampu Hps 400w/220v Lengkap Unit 889.869
673
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Balast, Ignitor & Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622631 9.1.2.18.04.08.007.00177 1 Unit Pemasangan Lampu Sorot 80 W Lengkap Unit 6.495.489
674
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Ignitor, Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622632 9.1.2.18.04.08.007.00178 1 Unit Pemasangan Lampu Sorot 150 W Lengkap Unit 472.719
675
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Ignitor, Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622633 9.1.2.18.04.08.007.00179 1 Unit Pemasangan Lampu Sorot 250 W Lengkap Unit 521.747
676
Pekerjaan Elektrikal Armateur, Ignitor, Capasitor
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622634 9.1.2.18.04.08.007.00180 1 Unit Pemasangan Lampu Mercury Hpln 80 W Unit 767.196
677
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622635 9.1.2.18.04.08.007.00181 1 Unit Pemasangan Lampu Mercury Hpln 125 Unit 3.153.139
678
Pekerjaan Elektrikal Watt/220 V
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622636 9.1.2.18.04.08.007.00182 1 Unit Pemasangan Lampu Mercury Hpln Unit 3.660.723
679
Pekerjaan Elektrikal 250w/220v Dengan Ballast
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622637 9.1.2.18.04.08.007.00183 1 Unit Pemasangan Lampu Sorot Hpit Mnf-300 250 Unit 5.213.191
680 Pekerjaan Elektrikal W/220 V Lengkap Armateur, Ignitor, Capasitor

9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622638 9.1.2.18.04.08.007.00184 1 Unit Pemasangan Lampu Sl 23 W Unit 462.625
681
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622639 9.1.2.18.04.08.007.00185 1 Unit Pemasangan Lampu Sl 18 Watt Unit 454.797
682
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622548 9.1.2.18.04.08.007.00094 1 Buah Pemasangan Konektor Kabel Buah 1.236
683
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622549 9.1.2.18.04.08.007.00095 1 M Pemasangan Dan Penarikan Kabel M1 5.150
684
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622550 9.1.2.18.04.08.007.00096 1 M Pemasangan Dan Penarikan Kabel Bawah M1 143.170
685
Pekerjaan Elektrikal Tanah
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622552 9.1.2.18.04.08.007.00098 1 M Pemasangan Pipa Untuk Kabel Tanam M1 48.642
686
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622553 9.1.2.18.04.08.007.00099 1 M Pemasangan Kabel Dalam Pipa Instalasi M1 4.738
687
Pekerjaan Elektrikal Jaringan Bawah Tanah
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622554 9.1.2.18.04.08.007.00100 1 Unit Pembuatan Dan Pemasangan Terminal Unit 295.979
688
Pekerjaan Elektrikal Dalam Tiang
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622555 9.1.2.18.04.08.007.00101 1 Unit Perakitan Panel Penerangan Jalan Umum Unit 195.700
689
Pekerjaan Elektrikal (pju)
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622556 9.1.2.18.04.08.007.00102 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju Unit 197.760
690
Pekerjaan Elektrikal

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 30


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622557 9.1.2.18.04.08.007.00103 1 Unit Pemasangan Panel Tempat Ballast Unit 148.320
691
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622558 9.1.2.18.04.08.007.00104 1 Buah Panel Tempat Ballast Untuk Lampu Sorot Buah 206.000
692
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622559 9.1.2.18.04.08.007.00105 1 M Instalasi 1 Titik Lampu Pju (tarikan Udara) 2,5 M1 44.033
693
Pekerjaan Elektrikal M
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622560 9.1.2.18.04.08.007.00106 1 M Instalasi 1 Titik Lampu Pju (tarikan Udara) 3 M M1 52.839
694
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622561 9.1.2.18.04.08.007.00107 1 M Instalasi 1 Titik Lampu Pju (tarikan Udara) 4 M M1 70.452
695
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622562 9.1.2.18.04.08.007.00108 1 M Instalasi 1 Titik Lampu Pju (tarikan Udara) 7 M M1 123.291
696
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622563 9.1.2.18.04.08.007.00109 1 M Instalasi 1 Titik Lampu Pju (tarikan Udara) 8.5 M1 149.711
697
Pekerjaan Elektrikal M
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622564 9.1.2.18.04.08.007.00110 1 Unit Pekerjaan Roll Pipa 1,5inch Unit 81.344
698
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622565 9.1.2.18.04.08.007.00111 1 Unit Pekerjaan Roll Pipa 2inch Unit 90.132
699
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622566 9.1.2.18.04.08.007.00112 1 Unit Pekerjaan Roll Pipa 3inch Unit 128.586
700
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622567 9.1.2.18.04.08.007.00113 1 Unit Roll Pipa 4inch Unit 178.026
701
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622568 9.1.2.18.04.08.007.00114 1 Buah Pemasangan Ornamen Lampu Pju Panjang Buah 936.973
702
Pekerjaan Elektrikal 1,5 M
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622569 9.1.2.18.04.08.007.00115 1 Buah Pemasangan Ornamen Lampu Pju Panjang 2 Buah 986.066
703
Pekerjaan Elektrikal M
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622570 9.1.2.18.04.08.007.00116 1 Buah Pemasangan Ornamen Lampu Pju Panjang 3 Buah 1.143.616
704
Pekerjaan Elektrikal M
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622571 9.1.2.18.04.08.007.00117 1 Buah Pemasangan Ornamen Lampu Pju Panjang 6 Buah 1.450.897
705
Pekerjaan Elektrikal M
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622572 9.1.2.18.04.08.007.00118 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 1 Phase 4400 Unit 9.281.022
706
Pekerjaan Elektrikal Va
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622573 9.1.2.18.04.08.007.00119 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 3 Phase Unit 9.857.050
707
Pekerjaan Elektrikal 6600va
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622574 9.1.2.18.04.08.007.00120 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 3 Phase Unit 9.920.910
708
Pekerjaan Elektrikal 10600va
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622575 9.1.2.18.04.08.007.00121 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 3 Phase Unit 9.922.970
709
Pekerjaan Elektrikal 13200va
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622576 9.1.2.18.04.08.007.00122 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 3 Phase Unit 9.974.470
710
Pekerjaan Elektrikal 16500va
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622577 9.1.2.18.04.08.007.00123 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 3 Phase Unit 10.275.230
711
Pekerjaan Elektrikal 23000va
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622578 9.1.2.18.04.08.007.00124 1 Unit Pemasangan Panel Lampu Pju 3 Phase Unit 10.508.010
712
Pekerjaan Elektrikal 33000va

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 31


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622579 9.1.2.18.04.08.007.00125 1 Unit Pembongkaran Instalasi Kabel Unit 69.216
713
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622580 9.1.2.18.04.08.007.00126 1 Unit Bongkar Panel Unit 138.432
714
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622581 9.1.2.18.04.08.007.00127 1 Unit Bongkar Kap Lampu Taman Unit 507.945
715
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622582 9.1.2.18.04.08.007.00128 1 Unit Bongkar Tiang Lampu Tanam Unit 623.305
716
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622583 9.1.2.18.04.08.007.00129 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyfgby/nyrgby M1 250.747
717
Pekerjaan Elektrikal 4x 6 Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622584 9.1.2.18.04.08.007.00130 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyfgby/nyrgby M1 317.234
718
Pekerjaan Elektrikal 4x 10 Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622585 9.1.2.18.04.08.007.00131 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyfgby/nyrgby M1 317.234
719
Pekerjaan Elektrikal 4x 16 Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622586 9.1.2.18.04.08.007.00132 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyfgby/nyrgby 4 M1 215.830
720
Pekerjaan Elektrikal X 2,5 Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622587 9.1.2.18.04.08.007.00133 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyfgby/nyrgby 4 M1 232.465
721
Pekerjaan Elektrikal X 4 Mm
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622588 9.1.2.18.04.08.007.00134 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 2.5 Mm M1 57.725
722
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622589 9.1.2.18.04.08.007.00135 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 4 Mm M1 68.849
723
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622590 9.1.2.18.04.08.007.00136 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 6 Mm M1 79.355
724
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622591 9.1.2.18.04.08.007.00137 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 10 Mm2 M1 112.006
725
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622592 9.1.2.18.04.08.007.00138 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 16 Mm M1 144.760
726
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.08.007 Pekerjaan Penerangan Jalan dan 5622593 9.1.2.18.04.08.007.00139 1 M Pemasangan/penarikan Kabel Nyy 4 X 25 Mm M1 203.573
727
Pekerjaan Elektrikal
9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617650 9.1.2.18.04.10.001.00010 Mencabut 1 Tunggul Pohon Tanaman Keras Dia. Buah 61.878
Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase, >15 Cm Dan Membuang Sisa Tunggul Kayu Dan
728
Perlengkapan Jalan, & Jembatan Akar-akarnya

9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617648 9.1.2.18.04.10.001.00008 1 M2 Pembersihan Stripping/kosrekan M2 7.169


Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,
729
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617649 9.1.2.18.04.10.001.00009 1 M2 Tebas Tebang Berupa Dan Membersihkan M2 9.106
Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase, Lokasi Dari Tanaman/tumbuhan Diameter < 15 Cm
730
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 32


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617654 9.1.2.18.04.10.001.00014 1 M1 Pasang Profil Melintang Galian Tanah M1 20.057
Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,
731
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617653 9.1.2.18.04.10.001.00013 1 M¹ Uitset Trase Saluran M1 2.796
Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,
732
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617652 9.1.2.18.04.10.001.00012 1 M2 Pembabatan Rumput M2 1.197


Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,
733
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

9.1.2.18.04.10.001 Pekerjaan Pemeliharaan Rutin 5617651 9.1.2.18.04.10.001.00011 1 M2 Gebalan Rumput M2 40.273


Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,
734
Perlengkapan Jalan, & Jembatan

735 9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617656 9.1.2.18.04.11.001.00030 1 M3 Pengerukan Saluran (alat Berat) M3 112.821
736 9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617655 9.1.2.18.04.11.001.00029 1 M3 Pengerukan Saluran (manual) M3 236.803
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617671 9.1.2.18.04.11.001.00045 1 M3 Angkutan Material/ Sisa Galian Sejauh 3 Km M3 59.117
737
(dengan Dump Truck)
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617670 9.1.2.18.04.11.001.00044 1 M3 Tanah Dihampar, Diratakan Dan Dirapihkan M3 18.721
738
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617669 9.1.2.18.04.11.001.00043 1 M3 Angkutan Material/ Sisa Galian Sejauh 1 Km M3 36.325
739
(dengan Dump Truck)
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617668 9.1.2.18.04.11.001.00042 1 M3 Pengangkutan Material Kelokasi Sejauh > 500 M3 39.157
740
M, Untuk Setiap Kenaikan 100 M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617667 9.1.2.18.04.11.001.00041 1 M3 Pengangkutan Material Ke Lokasi Sejauh 500 M3 216.918
741
M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617666 9.1.2.18.04.11.001.00040 1 M3 Pengangkutan Material Ke Lokasi Sejauh 400 M3 183.546
742
M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617665 9.1.2.18.04.11.001.00039 1 M3 Pengangkutan Material Ke Lokasi Sejauh 300 M3 144.612
743
M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617664 9.1.2.18.04.11.001.00038 1 M3 Pengangkutan Material Ke Lokasi Sejauh 200 M3 105.678
744
M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617663 9.1.2.18.04.11.001.00037 1 M3 Pengangkutan Material Ke Lokasi Sejauh 100 M3 66.744
745
M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617662 9.1.2.18.04.11.001.00036 1 M3 Pengangkutan Material Ke Lokasi Sejauh 50 M M3 46.944
746
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617661 9.1.2.18.04.11.001.00035 1 M3 Pengangkutan Material/ Hasil Galian Sejauh M3 39.602
747
30 M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617660 9.1.2.18.04.11.001.00034 1 M3 Pengangkutan Material/ Hasil Galian Sejauh M3 31.815
748
10 M
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617659 9.1.2.18.04.11.001.00033 1 M3 Pengangkutan Material/ Hasil Galian Sejauh 5 M3 29.813
749
M

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 33


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617658 9.1.2.18.04.11.001.00032 1 M3 Pengangkutan Material/ Hasil Galian Sejauh 3 M3 27.588
750
M S/d 5 M
751 9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617657 9.1.2.18.04.11.001.00031 1 M3 Pengerukan Dan Pembuangan Wallet M3 236.803
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617675 9.1.2.18.04.11.001.00049 1 M3 Angkutan Material/ Sisa Galian Sejauh 30 Km M3 366.658
752
(dengan Dump Truck)
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617674 9.1.2.18.04.11.001.00048 1 M3 Angkutan Material/ Sisa Galian Sejauh 20 Km M3 252.868
753
(dengan Dump Truck)
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617673 9.1.2.18.04.11.001.00047 1 M3 Angkutan Material/ Sisa Galian Sejauh 10 Km M3 138.736
754
(dengan Dump Truck)
9.1.2.18.04.11.001 Pekerjaan Tanah 5617672 9.1.2.18.04.11.001.00046 1 M3 Angkutan Material/ Sisa Galian Sejauh 5 Km M3 82.012
755
(dengan Dump Truck)
9.1.2.18.04.11.002 Pekerjaan Pasangan 5617678 9.1.2.18.04.11.002.00009 1 M3 Pasangan Batu Bata Merah, Kelas 1, M3 1.192.642
756
Campuran (1 Pc : 5 Pp)
9.1.2.18.04.11.002 Pekerjaan Pasangan 5617680 9.1.2.18.04.11.002.00011 1 M3 Pembuatan Bronjong Dengan Kawat Galvanis M3 750.971
757
9.1.2.18.04.11.002 Pekerjaan Pasangan 5617677 9.1.2.18.04.11.002.00008 1 M3 Pasangan Batu Bata Merah, Kelas 1, M3 1.209.335
758
Campuran (1 Pc : 4 Pp)
9.1.2.18.04.11.002 Pekerjaan Pasangan 5617679 9.1.2.18.04.11.002.00010 1 M3 Pasangan Batu Bata Merah, Kelas 1, M3 1.190.171
759
Campuran (1 Pc : 6 Pp)
9.1.2.18.04.11.002 Pekerjaan Pasangan 5617676 9.1.2.18.04.11.002.00007 1 M3 Pasangan Batu Bata Merah, Kelas 1, M3 1.243.287
760
Campuran (1 Pc : 3 Pp)
761 9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617690 9.1.2.18.04.11.004.00021 1 M3 Timbunan Pasir Dalam Karung M3 301.381
762 9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617689 9.1.2.18.04.11.004.00020 1 M2 Pemasangan Turap Papan Tebal 3 Cm M2 165.254
763 9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617688 9.1.2.18.04.11.004.00019 1 Jam Pengeringan/pemompaan Air Jam 21.640
764 9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617687 9.1.2.18.04.11.004.00018 1 M1 Pemasangan Turap Bambu Tinggi 2,75 M M1 117.003
765 9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617686 9.1.2.18.04.11.004.00017 1 M1 Pemasangan Turap Bambu Tinggi 1,5 M M1 63.804
9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617685 9.1.2.18.04.11.004.00016 1 M Pemancangan Pancang Beton Bertulang Dia. M1 220.618
766
40/40 Cm
9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617684 9.1.2.18.04.11.004.00015 1 M Pemancangan Pancang Beton Bertulang Dia. M1 244.055
767
30/30 Cm
9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617683 9.1.2.18.04.11.004.00014 1 M Pemancangan Pancang Beton Bertulang Dia. M1 232.385
768
25/25 Cm
9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617682 9.1.2.18.04.11.004.00013 1 M Pemancangan Panjang Cerucuk Bambu Dia. M1 37.885
769
8–10 Cm
9.1.2.18.04.11.004 Pekerjaan Pemancangan 5617681 9.1.2.18.04.11.004.00012 1 M Pemancangan Panjang Cerucuk Gelam Dia. M1 32.571
770
8–10 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617701 9.1.2.18.04.11.005.00037 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 600.600.1200, Unit 861.185
771 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617699 9.1.2.18.04.11.005.00035 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 500.600.1200, Unit 807.785
772 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 34


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617698 9.1.2.18.04.11.005.00034 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 500.500.1200, Unit 722.028
773 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617697 9.1.2.18.04.11.005.00033 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 400.600.1200, Unit 610.293
774 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617696 9.1.2.18.04.11.005.00032 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 400.500.1200, Unit 550.431
775 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617695 9.1.2.18.04.11.005.00031 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 400.400.1200, Unit 487.225
776 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617694 9.1.2.18.04.11.005.00030 1 M1 Pemasangan, Penyambungan Dan Pengetesan M1 450.395
777 Kebocoran Pipa Galvanis Dia 6inch Untuk Saluran

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617693 9.1.2.18.04.11.005.00029 1 M1 Pemasangan, Penyambungan Dan Pengetesan M1 189.852
778
Kebocoran Pipa Pvc Dia 6 Inch
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617692 9.1.2.18.04.11.005.00028 1 M1 Pemasangan, Penyambungan Dan Pengetesan M1 280.914
779
Kebocoran Pipa Pvc Dia 8 Inch
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617691 9.1.2.18.04.11.005.00027 1 M1 Pemasangan, Penyambungan Dan Pengetesan M1 374.747
780
Kebocoran Pipa Pvc Dia 12inch
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617716 9.1.2.18.04.11.005.00052 1 M1 Gorong - Gorong Buis Beton Bertulang M1 1.856.246
781
Diameter = 1.00 M (k-225) Tebal = 10 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617715 9.1.2.18.04.11.005.00051 1 M1 Gorong-gorong Buis Beton Bertulang M1 1.565.220
782
Diameter = 0.8 M (k-225) Tebal = 8 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617714 9.1.2.18.04.11.005.00050 1 M1 Gorong - Gorong Buis Beton Dia = 0.6 M (k- M1 963.635
783
175) Tebal = 6 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617713 9.1.2.18.04.11.005.00049 1 M1 Gorong - Gorong Buis Beton Dia = 0.5 M (k- M1 761.441
784
175) Tebal = 5 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617712 9.1.2.18.04.11.005.00048 1 M1 Gorong - Gorong Buis Beton Dia = 0.4 M (k- M1 624.223
785
175) Tebal = 5 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617711 9.1.2.18.04.11.005.00047 1 M1 Gorong - Gorong Buis Beton Dia = 0.3 M (k- M1 486.713
786
175) Tebal = 5 Cm
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617710 9.1.2.18.04.11.005.00046 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran Unit 3.206.792
787 1200.1200.1200, 120 Mm Dengan Beban Gandar 5
Ton
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617709 9.1.2.18.04.11.005.00045 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran Unit 2.237.075
788 1200.1000.1200, 100 Mm Dengan Beban Gandar 5
Ton
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617708 9.1.2.18.04.11.005.00044 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran Unit 2.477.233
789 1000.1200.1200, 100 Mm Dengan Beban Gandar 5
Ton

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 35


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617707 9.1.2.18.04.11.005.00043 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran Unit 2.213.148
790 1000.1000.1200, 100 Mm Dengan Beban Gandar 5
Ton
9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617706 9.1.2.18.04.11.005.00042 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 800.1000.1200, Unit 1.124.888
791 100 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617705 9.1.2.18.04.11.005.00041 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 800.900.1200, Unit 1.495.951
792 100 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617704 9.1.2.18.04.11.005.00040 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 800.800.1200, Unit 1.476.680
793 80 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617703 9.1.2.18.04.11.005.00039 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 600.800.1200, Unit 1.030.027
794 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617702 9.1.2.18.04.11.005.00038 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 600.700.1200, Unit 946.113
795 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

9.1.2.18.04.11.005 Pekerjaan Dewatering 5617700 9.1.2.18.04.11.005.00036 1 Unit Pemasangan U Ditch Ukuran 500.700.1200, Unit 892.517
796 60 Mm Dengan Beban Gandar 5 Ton

797 9.1.2.18.04.11.007 Pekerjaan Lain - Lain 5617769 9.1.2.18.04.11.007.00013 1 M2 Pembuatan Grill Hollow Gutter M2 3.910.166
798 9.1.2.18.04.19.001 Pekerjaan Sumur Air Tanah 5617775 9.1.2.18.04.19.001.00004 Pekerjaan Sumur Bor Chasing 4" M1 582.189
799 9.1.2.18.04.19.001 Pekerjaan Sumur Air Tanah 5617783 9.1.2.18.04.19.001.00005 Pekerjaan Sumur Bor Chasing 6" M1 717.704
9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617729 9.1.2.18.05.01.001.00095 1 Batang Pemijahan Bibit Taman (batang Pohon) Batang 86.753
800 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617728 9.1.2.18.05.01.001.00094 1 M2 Ongkos Menanam Semak Hias (15 Batang) M2 44.084
801 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617727 9.1.2.18.05.01.001.00093 1 M2 Ongkos Kerja Menanam Tanaman Pagar M2 13.184
802 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617726 9.1.2.18.05.01.001.00092 1 M2 Mengolah Tanah (mencangkul) Sedalam 30 M2 12.937
803 Aset Tetap Lainnya Cm

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617725 9.1.2.18.05.01.001.00091 1 M2 Menanam Rumput Lamur M2 34.969
804 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617724 9.1.2.18.05.01.001.00090 1 M2 Menanam Rumput Manila Sistem Tandur M2 47.071
805 Aset Tetap Lainnya

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 36


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617723 9.1.2.18.05.01.001.00089 1 M2 Membabat/ Merapikan Rumput Tinggi > 50 M2 8.426
806 Aset Tetap Lainnya Cm Berat

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617722 9.1.2.18.05.01.001.00088 1 M2 Membabat/ Merapikan Rumput Tinggi > 50 M2 5.851
807 Aset Tetap Lainnya Cm Ringan

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617721 9.1.2.18.05.01.001.00087 1 M2 Membabat/ Merapikan Rumput 20 Cm < M2 3.585
808 Aset Tetap Lainnya Tinggi < 50 Cm

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617720 9.1.2.18.05.01.001.00086 1 M2 Membabat/ Merapikan Rumput Tinggi < 20 M2 2.349
809 Aset Tetap Lainnya Cm

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617719 9.1.2.18.05.01.001.00085 1 Batang Pengapuran Dan Pengecatan Pohon Batang 22.151
810 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617718 9.1.2.18.05.01.001.00084 1 M3 Tanah Taman (terolah) M3 49.312
811 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617717 9.1.2.18.05.01.001.00083 1 M3 Penyiapan Bibit Tanaman/ Pemutaran M3 53.612
812 Aset Tetap Lainnya Tanaman (vol 0.063 M3)

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617743 9.1.2.18.05.01.001.00109 1 M2 Pemberantasan Hama Rayap/termite Control M2 116.852
813 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617742 9.1.2.18.05.01.001.00108 1 M2 Angkut Sampah Taman M2 141
814 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617741 9.1.2.18.05.01.001.00107 1 M2 Pemupukan, Pemberantasan Hama, Dan M2 1.072
815 Aset Tetap Lainnya Pendangiran

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617740 9.1.2.18.05.01.001.00106 1 M2 Pemangkasan Semak Hias M2 321
816 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617739 9.1.2.18.05.01.001.00105 1 M2 Pemotongan Rumput M2 2.303


817 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617767 9.1.2.18.05.01.001.00110 1 Batang Penanaman Mangrove Batang 18.889
818 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617768 9.1.2.18.05.01.001.00111 1 M1 Pembuatan Pagar Jaring M1 60.364
819 Aset Tetap Lainnya

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 37


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617738 9.1.2.18.05.01.001.00104 1 M2 Penyiraman Taman M2 210
820 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617737 9.1.2.18.05.01.001.00103 1 M2 Penyapuan Taman M2 223


821 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617736 9.1.2.18.05.01.001.00102 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Semak Panjang Daun : 20 Cm Pohon 52.736
822 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617735 9.1.2.18.05.01.001.00101 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Semak Tinggi : 40-50 Cm Pohon 52.736
823 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617734 9.1.2.18.05.01.001.00100 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Semak Tinggi : 100-120 Cm Pohon 52.736
824 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617732 9.1.2.18.05.01.001.00098 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Semak Tinggi : 30-40 Cm Pohon 52.736
825 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617733 9.1.2.18.05.01.001.00099 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Semak Tinggi : 10 Cm Pohon 52.736
826 Aset Tetap Lainnya

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 38


KODE KELOMPOK ID STANDAR
NO URAIAN KELOMPOK BARANG KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG HARGA
9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617731 9.1.2.18.05.01.001.00097 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Semak Tinggi 1 M Pohon 52.736
827 Aset Tetap Lainnya

9.1.2.18.05.01.001 Pekerjaan Beban Pemeliharaan 5617730 9.1.2.18.05.01.001.00096 Ongkos Kerja Penanaman Pohon Pelindung Tinggi 1,5 M Batang 52.736
828 Aset Tetap Lainnya

HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN Hal. 39


LAMPIRAN V
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR TENTANG
ANALISA STANDAR BELANJA T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622921 1.1.7.01.03.01.016.00130 Biaya ATK - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 507.000

2 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622925 1.1.7.01.03.01.016.00131 Biaya ATK - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 820.000

3 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622974 1.1.7.01.03.01.016.00144 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 4.395.000
Orang
4 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622966 1.1.7.01.03.01.016.00142 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 3.795.000
Orang
5 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622963 1.1.7.01.03.01.016.00141 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 03 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.395.000
10 JP, 50 Orang
6 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622960 1.1.7.01.03.01.016.00140 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 02 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.095.000
10 JP, 40 Orang
7 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622957 1.1.7.01.03.01.016.00139 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 01 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 3.795.000
10 JP, 30 Orang
8 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622953 1.1.7.01.03.01.016.00138 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 4.395.000

9 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622949 1.1.7.01.03.01.016.00137 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 4.095.000

10 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622945 1.1.7.01.03.01.016.00136 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 3.795.000

11 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622941 1.1.7.01.03.01.016.00135 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 03 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 3.995.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 50 Orang
12 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622937 1.1.7.01.03.01.016.00134 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 02 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 3.775.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 40 Orang
13 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622933 1.1.7.01.03.01.016.00133 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 01 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 3.555.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 30 Orang
14 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622929 1.1.7.01.03.01.016.00132 Biaya ATK - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 786.000

15 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622917 1.1.7.01.03.01.016.00129 Biaya ATK - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 507.000

16 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622970 1.1.7.01.03.01.016.00143 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 4.095.000
Orang
17 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622922 1.1.7.01.03.06.012.00051 Biaya Bahan Komputer - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 855.000

18 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622930 1.1.7.01.03.06.012.00053 Biaya Bahan Komputer - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 1.079.070

19 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622918 1.1.7.01.03.06.012.00050 Biaya Bahan Komputer - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 855.000

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 1


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
20 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622926 1.1.7.01.03.06.012.00052 Biaya Bahan Komputer - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 1.079.070

21 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5654181 1.3.3.01.01.01.001.00070 1 M2 PEMBANGUNAN GEDUNG RSUD RAWAT INAP Meliputi Harga Non Standar Bangunan M2 15.118.182

22 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640986 1.3.3.01.01.01.001.00065 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Sederhana ( sedang) M2 2.049.782

23 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640989 1.3.3.01.01.01.001.00068 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Tidak Sederhana M2 2.365.832
(Sedang)
24 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640987 1.3.3.01.01.01.001.00066 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Sederhana ( berat) M2 2.733.042

25 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640990 1.3.3.01.01.01.001.00069 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Tidak Sederhana M2 3.154.443
(Berat)
26 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640988 1.3.3.01.01.01.001.00067 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Tidak Sederhana ( M2 1.577.222
Ringan)
27 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640985 1.3.3.01.01.01.001.00064 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Sederhana ( Ringan) M2 1.366.521

28 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5617784 1.3.3.01.01.01.001.00062 1 M2 Pembangunan Gedung Negara Sederhana Luas Bangunan < 500 M2 ; 1 Lantai M2 4.555.070

29 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5617785 1.3.3.01.01.01.001.00063 1 M2 Pembangunan Gedung Negara Tidak Sederhana Luas Bangunan > 500 M2 ; S/d 2 Lantai M2 4.989.499

30 1.3.3.01.01.01.005 Bangunan Gedung Kantor Lainnya 5668321 1.3.3.01.01.01.005.00053 Perjalan Dinas Dalam Rangka Perencanaan Pengendalian DAK Bidang Kesehatan Paket 200.000.000
& Pengawasan
31 1.3.3.01.01.01.005 Bangunan Gedung Kantor Lainnya 5668323 1.3.3.01.01.01.005.00054 Renovasi Penambahan Ruang Puskesmas DAK Bidang Kesehatan Paket 1.458.150.000

32 1.3.3.01.01.01.005 Bangunan Gedung Kantor Lainnya 5668320 1.3.3.01.01.01.005.00052 Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual DAK Bidang Kesehatan Paket 41.850.000

33 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5621265 1.3.3.01.01.06.019.00016 Bangunan dan Alat Kesehatan NICU (Neonatal Intensive DAK Fisik Paket 3.782.500.000
Care Unit) dan PICU (Pediatric Intensive Care Unit)

34 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5641760 1.3.3.01.01.06.019.00017 Bangunan Gedung NICU (Neonatal Intensive Care Unit) DAK Fisik Paket 5.752.030.000
dan PICU (Pediatric Intensive Care Unit)
35 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan Permanen 5641970 1.3.3.01.01.16.001.00003 Pembangunan Gedung Perpustakaan Daerah Kabupaten DAK FISIK Paket 9.650.000.000
Takalar
36 1.3.3.01.01.25.005 Bangunan Terbuka Lainnya 5658574 1.3.3.01.01.25.005.00003 1 Unit Pembuatan Gerbang Batas Takalar - Makassar Unit 903.385.000

37 1.3.3.01.01.25.005 Bangunan Terbuka Lainnya 5658053 1.3.3.01.01.25.005.00002 1 M2 Pembuatan Bangunan Kayu Minimalis M2 3.260.800

38 1.3.3.01.01.32.005 Bangunan Fasilitas Umum Lainnya 5670374 1.3.3.01.01.32.005.00004 1 unit pembuatan frame videotron uk. 2,24 x 1,6 meter unit 17.355.600

39 1.3.3.01.01.32.005 Bangunan Fasilitas Umum Lainnya 5658567 1.3.3.01.01.32.005.00003 1 Unit Pembongkaran Dan Perbaikan Balla Lompoa Uk.21 X 30 Meter Unit 450.000.000

40 1.3.3.01.02.01.001 Rumah Negara Golongan I Tipe A Permanen 5617786 1.3.3.01.02.01.001.00002 1 M2 Pembangunan Rumah Negara Type A Luas Bangunan S/d 250 M2 M2 6.050.247

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 2


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
41 1.3.3.01.02.01.004 Rumah Negara Golongan I Tipe B Permanen 5617787 1.3.3.01.02.01.004.00002 1 M2 Pembangunan Rumah Negara Type B Luas Bangunan S/d 120 M2 M2 5.892.414

42 1.3.3.01.02.01.007 Rumah Negara Golongan I Tipe C Permanen 5617788 1.3.3.01.02.01.007.00002 1 M2 Pembangunan Rumah Negara Type C, D, E Luas Bangunan S/d 70 M2 M2 4.770.006

43 1.3.3.01.02.12.004 Rumah Tidak Bersusun Lainnya 5667439 1.3.3.01.02.12.004.00001 TKDD yang penggunaannya sudah ditentukan sesuai DAK Bidang Perumahan Permukiman Unit 15.000.000
dengan ketentuan perundang-undangan ( DAU cost
sharing DAK)
44 1.3.3.01.02.12.004 Rumah Tidak Bersusun Lainnya 5667440 1.3.3.01.02.12.004.00002 TKDD yang penggunaannya sudah ditentukan sesuai DAK Bidang Perumahan Permukiman Unit 20.000.000
dengan ketentuan perundang-undangan (DAK)

45 1.3.3.02.01.02.004 Tugu Lainnya 5646579 1.3.3.02.01.02.004.00002 1 Unit Pembuatan Gerbang/Gapura Batas Wilayah T. 5 M Dengan Tulisan Huruf Stainles Unit 50.000.000

46 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617791 1.3.3.04.01.04.001.00010 1 M1 Pembangunan Pagar Belakang Gedung Negara M1 2.003.164
Tinggi 3 M
47 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617792 1.3.3.04.01.04.001.00011 1 M1 Pembangunan Pagar Depan Rumah Negara Tinggi M1 1.620.336
1,5 M
48 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617790 1.3.3.04.01.04.001.00009 1 M1 Pembangunan Pagar Samping Gedung Negara M1 1.889.270
Tinggi 2 M
49 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617789 1.3.3.04.01.04.001.00008 1 M1 Pembangunan Pagar Depan Gedung Negara Tinggi M1 1.835.863
1,5 M
50 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617794 1.3.3.04.01.04.001.00013 1 M1 Pembangunan Pagar Belakang Rumah Negara M1 1.283.896
Tinggi 2,5 M
51 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617793 1.3.3.04.01.04.001.00012 1 M1 Pembangunan Pagar Samping Rumah Negara Tinggi M1 1.206.575
2M
52 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617807 1.3.4.01.01.03.002.00010 1 M2 Peningkatan Daya Dukung Untuk Eksisting Jalan Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 6 Cm) + Ac- M2 857.199
Tanah Kolektor wc (tbl. 4 Cm) + Agegat A Tebal 30 + Agregat B
Tebal 40
53 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617805 1.3.4.01.01.03.002.00009 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Kolektor Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 6 Cm) + Ac- M2 611.395
wc (tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

54 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617803 1.3.4.01.01.03.002.00008 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Kolektor Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 6 Cm) + Ac- M2 531.903
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 20 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

55 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617798 1.3.4.01.01.03.002.00007 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Kolektor Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 6 Cm) + Ac- M2 1.063.923
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 50 Cm

56 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617797 1.3.4.01.01.03.002.00006 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Kolektor Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 6 Cm) + Ac- M2 1.022.578
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 40 Cm

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 3


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
57 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617802 1.3.4.01.01.03.003.00040 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Lokal Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 4 Cm) + Ac- M2 458.179
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 20 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

58 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617796 1.3.4.01.01.03.003.00039 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Lokal Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 990.199
wc (tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 50 Cm

59 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617795 1.3.4.01.01.03.003.00038 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Lokal Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 948.855
wc (tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 40 Cm

60 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617804 1.3.4.01.01.03.003.00041 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Lokal Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 4 Cm) + Ac- M2 531.903
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

61 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617808 1.3.4.01.01.03.003.00042 1 M2 Peningkatan Daya Dukung Untuk Eksisting Jalan Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 783.475
Tanah Lokal wc (tbl. 4 Cm) + Agregat A Tebal 30 + Agregat B
Tebal 40
62 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617866 1.3.4.01.01.03.005.00174 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 249.981
7 Merah
63 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617867 1.3.4.01.01.03.005.00175 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 291.821
8 Merah
64 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617868 1.3.4.01.01.03.005.00176 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 331.260
9 Merah
65 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617869 1.3.4.01.01.03.005.00177 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 241.029
10 Merah
66 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617870 1.3.4.01.01.03.005.00178 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 280.608
11 Merah
67 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617871 1.3.4.01.01.03.005.00179 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 317.786
12 Merah
68 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617872 1.3.4.01.01.03.005.00180 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 228.364
13 Merah
69 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617873 1.3.4.01.01.03.005.00181 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 264.371
14 Merah
70 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617874 1.3.4.01.01.03.005.00182 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 297.976
15 Merah
71 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617875 1.3.4.01.01.03.005.00183 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 220.763
16 Merah
72 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617876 1.3.4.01.01.03.005.00184 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 254.629
17 Merah
73 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617877 1.3.4.01.01.03.005.00185 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 286.092
18 Merah

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 4


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
74 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617878 1.3.4.01.01.03.005.00186 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 336.147
19 K350
75 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617879 1.3.4.01.01.03.005.00187 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 361.717
20 K350
76 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617880 1.3.4.01.01.03.005.00188 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 384.798
21 K350
77 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617881 1.3.4.01.01.03.005.00189 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 299.768
22 K350
78 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617882 1.3.4.01.01.03.005.00190 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 325.205
23 K350
79 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617883 1.3.4.01.01.03.005.00191 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 348.241
24 K350
80 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617884 1.3.4.01.01.03.005.00192 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 277.887
25 K350
81 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617885 1.3.4.01.01.03.005.00193 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 303.296
26 K350
82 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617886 1.3.4.01.01.03.005.00194 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 326.304
27 K350
83 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617887 1.3.4.01.01.03.005.00195 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 263.302
28 K350
84 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617888 1.3.4.01.01.03.005.00196 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 288.694
29 K350
85 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617889 1.3.4.01.01.03.005.00197 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 311.683
30 K350
86 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617890 1.3.4.01.01.03.005.00198 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 245.065
31 K350
87 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617891 1.3.4.01.01.03.005.00199 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 270.433
32 K350
88 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617892 1.3.4.01.01.03.005.00200 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 293.398
33 K350
89 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617893 1.3.4.01.01.03.005.00201 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 234.124
34 K350
90 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617894 1.3.4.01.01.03.005.00202 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 259.478
35 K350
91 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617895 1.3.4.01.01.03.005.00203 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 282.430
36 K350
92 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617896 1.3.4.01.01.03.005.00204 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Pasir Tipe Luas 100 M2, Urugan Pasir 10 Cm,kanstin Beton M2 223.229
1 K350
93 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617897 1.3.4.01.01.03.005.00205 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Pasir Tipe Luas 100 M2, Urugan Pasir 10 Cm,kanstin Bata M2 206.233
2 Merah
94 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617898 1.3.4.01.01.03.005.00206 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 228.364
37 Merah
95 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617844 1.3.4.01.01.03.005.00152 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 3 Lbr. 5m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 573.473
Beton

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 5


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
96 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617799 1.3.4.01.01.03.005.00113 1 M2 Pemeliharaan Jalan Aspal Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 421.739
wc (tbl. 4 Cm) + Agregat A Tbl. 20 Cm
97 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617800 1.3.4.01.01.03.005.00114 1 M2 Pemeliharaan Jalan Aspal Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc ( Tbl. 6 Cm) +ac- M2 492.860
wc ( Tbl. 4 Cm) + Agregat A Tbl. 20 Cm
98 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617801 1.3.4.01.01.03.005.00115 1 M2 Pemeliharaan Jalan Aspal Tipe C Setara Lapisan Penyusun Ac - Bc (tbl. 4cm)+ac - M2 430.526
Wc (tbl. 4cm) + Perkerasan Tbl. 5-10 Cm

99 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617806 1.3.4.01.01.03.005.00116 1 M2 Peningkatan Daya Dukung Struktur Jalan M2 359.843

100 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617809 1.3.4.01.01.03.005.00117 1 M2 Patching Perbaikan Setempat Perbaikan Jalan Berlubang (patching) Setara M2 249.811
Dengan Lapisan Penyusun Ac - Wc (4 Cm)

101 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617810 1.3.4.01.01.03.005.00118 1 M2 Perbaikan Jalan Berlubang Perbaikan Jalan Setara Dengan Lapisan M2 430.963
Penyusun Ac - Wc (4 Cm) Dan Ac - Bc (4cm)
102 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617811 1.3.4.01.01.03.005.00119 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe A Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 359.843
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-bc (tebal 6 Cm), Ac-wc
Tebal (4cm)
103 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617812 1.3.4.01.01.03.005.00120 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe B Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 288.722
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-bc (tebal 4 Cm), Ac-wc
Tebal (4cm)
104 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617813 1.3.4.01.01.03.005.00121 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe C Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 272.863
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-bc (tebal 4 Cm), Hrs Tebal
(4cm)
105 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617814 1.3.4.01.01.03.005.00122 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe D Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 130.621
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Hrs Tebal (4cm)

106 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617815 1.3.4.01.01.03.005.00123 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Ac-wc (tbl. 4 Cm) Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 146.481
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-wc (tbl. 4 Cm)

107 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617816 1.3.4.01.01.03.005.00124 1 M2 Lpa Rigid Pavements Deformed M2 1.608.779

108 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617817 1.3.4.01.01.03.005.00125 1 M2 Lpa Rigid Pavements Wiremesh M2 1.466.802

109 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617818 1.3.4.01.01.03.005.00126 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe A Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.837.875
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

110 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617819 1.3.4.01.01.03.005.00127 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe B Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.745.049
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 6


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
111 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617820 1.3.4.01.01.03.005.00128 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe C Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.652.226
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

112 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617821 1.3.4.01.01.03.005.00129 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe D Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 2.038.843
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

113 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617822 1.3.4.01.01.03.005.00130 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe E Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.899.237
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

114 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617823 1.3.4.01.01.03.005.00131 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe F Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.806.414
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

115 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617824 1.3.4.01.01.03.005.00132 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe G Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.884.654
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

116 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617825 1.3.4.01.01.03.005.00133 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe H Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.785.147
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

117 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617826 1.3.4.01.01.03.005.00134 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe I Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.685.640
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

118 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617827 1.3.4.01.01.03.005.00135 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe J Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 2.038.843
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

119 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617828 1.3.4.01.01.03.005.00136 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe K Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.939.334
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

120 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617829 1.3.4.01.01.03.005.00137 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe L Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.839.828
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

121 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617830 1.3.4.01.01.03.005.00138 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.471.248
Aspal Tipe A 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

122 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617831 1.3.4.01.01.03.005.00139 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.378.422
Aspal Tipe B. 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

123 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617832 1.3.4.01.01.03.005.00140 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.285.598
Aspal Tipe B 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

124 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617833 1.3.4.01.01.03.005.00141 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.625.436
Aspal Tipe C 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 7


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
125 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617834 1.3.4.01.01.03.005.00142 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.532.610
Aspal Tipe D 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

126 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617835 1.3.4.01.01.03.005.00143 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.439.786
Aspal Tipe E 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

127 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617836 1.3.4.01.01.03.005.00144 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.518.028
Aspal Tipe F 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

128 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617837 1.3.4.01.01.03.005.00145 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.418.520
Aspal Tipe G 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

129 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617838 1.3.4.01.01.03.005.00146 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.319.013
Aspal Tipe H 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

130 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617839 1.3.4.01.01.03.005.00147 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.672.216
Aspal Tipe I 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

131 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617840 1.3.4.01.01.03.005.00148 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.572.707
Aspal Tipe J 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

132 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617841 1.3.4.01.01.03.005.00149 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.473.201
Aspal Tipe K 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

133 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617842 1.3.4.01.01.03.005.00150 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 1 Lbr. 5m + Agg A(20cm) + Agg B(30cm) + Agg C M2 782.883
(30cm) + Trotoar + Sirtu (30)
134 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617843 1.3.4.01.01.03.005.00151 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 2 Lbr. 7m + Agg A(20cm) + Agg B(30cm) + Agg C M2 749.314
(30cm) + Trotoar + Sirtu (30)
135 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617845 1.3.4.01.01.03.005.00153 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 4 Lbr. 7m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 544.511
Beton
136 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617846 1.3.4.01.01.03.005.00154 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 5 Lbr. 5m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 538.978
Pasangan 1/2 Bata
137 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617847 1.3.4.01.01.03.005.00155 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 6 Lbr. 7m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 518.758
Pasangan 1/2 Bata
138 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617848 1.3.4.01.01.03.005.00156 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 1 Lbr. 5m + Sirtu (15cm) + Kanstin Beton M2 336.932

139 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617849 1.3.4.01.01.03.005.00157 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 2 Lbr. 7m + Sirtu (15cm) + Kanstin Beton M2 400.224

140 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617850 1.3.4.01.01.03.005.00158 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 3 Lbr. 5m + Sirtu (15cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 285.101
Bata
141 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617851 1.3.4.01.01.03.005.00159 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 4 Lbr. 7m + Sirtu (15cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 279.478
Bata
142 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617852 1.3.4.01.01.03.005.00160 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 5 Lbr. 5m + Sirtu (20cm) + Kanstin Beton M2 347.844

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 8


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
143 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617853 1.3.4.01.01.03.005.00161 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 6 Lbr. 7m + Sirtu (20cm) + Kanstin Beton M2 322.898

144 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617854 1.3.4.01.01.03.005.00162 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 7 Lbr. 5m + Sirtu (20cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 302.899
Bata
145 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617855 1.3.4.01.01.03.005.00163 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 8 Lbr. 7m + Sirtu (20cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 290.782
Bata
146 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617856 1.3.4.01.01.03.005.00164 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 9 Lbr. 5m + Pasir (10cm) + Kanstin Beton M2 304.742

147 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617857 1.3.4.01.01.03.005.00165 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 10 Lbr. 7m + Pasir (10cm) + Kanstin Beton M2 279.795

148 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617858 1.3.4.01.01.03.005.00166 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 11 Lbr. 5m + Pasir (10cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 243.475
Bata
149 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617859 1.3.4.01.01.03.005.00167 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 12 Lbr. 7m + Pasir (10cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 235.983
Bata
150 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617860 1.3.4.01.01.03.005.00168 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 291.702
1 Merah
151 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617861 1.3.4.01.01.03.005.00169 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 345.555
2 Merah
152 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617862 1.3.4.01.01.03.005.00170 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 397.005
3 Merah
153 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617863 1.3.4.01.01.03.005.00171 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 266.366
4 Merah
154 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617864 1.3.4.01.01.03.005.00172 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 313.082
5 Merah
155 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617865 1.3.4.01.01.03.005.00173 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 357.395
6 Merah
156 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5658282 1.3.4.01.01.03.005.00207 1 M3 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Dengan Talud M3 6.918.500

157 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5668294 1.3.4.01.01.03.005.00208 Rekonstruksi / Peningkatan Kapasitas Struktur Jalan DAK Bidang Jalan Paket 14.300.000.000
(Khusus Kabupaten) Malolo-Towata Dak
158 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5668295 1.3.4.01.01.03.005.00209 Rekonstruksi / Peningkatan Kapasitas Struktur Jalan DAK Bidang Jalan Paket 3.650.000.000
(Khusus Kabupaten) Tonasa- Sanrobone Dak
159 1.3.4.01.02.03.003 Jembatan Pada Jalan Kabupaten Lokal 5658052 1.3.4.01.02.03.003.00003 1 M2 Jembatan Gantung Kayu Jalan Kaki Dan Roda Dua M2 2.838.900

160 1.3.4.02.01.02.006 Sumur Dengan Pompa (Bangunan Pengambilan 5640991 1.3.4.02.01.02.006.00004 1 Unit Pembuatan Bangunan Irigasi Sumur Dangkal Uk 6" 30 Meter Unit 17.338.695
Irigasi)
161 1.3.4.02.01.02.006 Sumur Dengan Pompa (Bangunan Pengambilan 5640992 1.3.4.02.01.02.006.00005 1 Unit Pembangunan Sumur Bor Dalam 2 Unit Reservoir Kap. 8 M3 ; 20 Unit Sambungan Unit 178.300.000
Irigasi) Rumah
162 1.3.4.02.04.01.003 Bangunan Pengaman Sungai/Pantai & 5622642 1.3.4.02.04.01.003.00002 1 M3 Pekerjaan Pembangunan Pemecah Ombak M3 764.255
Penanggulangan Bencana Alam Lainnya
163 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617906 1.3.4.02.04.04.002.00038 1 M1 Saluran Dengan Pasangan Bata Tipe B R15 M1 483.011

164 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617905 1.3.4.02.04.04.002.00037 1 M1 Saluran Dengan Pasangan Bata Tipe A R10 M1 267.571

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 9


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
165 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617904 1.3.4.02.04.04.002.00036 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 100/80 + Pelat (dengan M1 2.250.008
Tutup)
166 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617901 1.3.4.02.04.04.002.00033 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 100/80 Tanpa Tutup M1 1.575.082

167 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617903 1.3.4.02.04.04.002.00035 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 80/60 + Pelat (dengan M1 1.967.396
Tutup)
168 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617902 1.3.4.02.04.04.002.00034 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 60/40 + Pelat (dengan M1 1.212.761
Tutup)
169 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5641126 1.3.4.02.04.04.002.00040 Pekerjaan 1 m2 jalan tani Dengan Talud m2 521.826

170 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617907 1.3.4.02.04.04.002.00039 1 M1 Saluran Dengan Pasangan Bata Tipe C R25 M1 584.378

171 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617900 1.3.4.02.04.04.002.00032 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 80/60 Tanpa Tutup M1 1.457.965

172 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617899 1.3.4.02.04.04.002.00031 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 60/40 Tanpa Tutup M1 837.250

173 1.3.4.02.05.02.003 Bangunan Pengambilan Pengembangan Sumber 5659196 1.3.4.02.05.02.003.00001 Pekerjaan 1 Unit Reservoir Ukuran 200 X 200 X 200 (8 M3) Unit 53.347.200
Air Lainnya
174 1.3.4.03.03.03.002 Bangunan Tempat Menampung Sampah 5628406 1.3.4.03.03.03.002.00001 Pekerjaan Gedung Hanggar Tps3r M2 2.440.410
Lingkungan
175 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644732 1.3.4.04.01.05.001.00031 Pembangunan Instalasi Pengolahan Air DAK Bidang Air Minum ~ 225 SR = Desa Paket 2.137.500.000
(IPA)/Pembangunan Broncaptering/Pembangunan Sumur Timbuseng, Kec. Polongbangkeng Utara (25 SR) -
Dalam Terlindungi Kel. Takalar Kota, Kec. Mappakasunggu (25 SR) -
Desa Kampung Beru, Kec. Polongbangkeng
Utara (25 SR) - Desa Barugaya, Kec.
Polongbangkeng Utara (25 SR) - Desa
Bontomanai, Kec. Mangarabombang (25 SR) -
Desa Panynyangkalang, Kec. Mangarabombang
(25 SR)

176 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5653693 1.3.4.04.01.05.001.00032 Pembangunan Instalasi Pengolahan Air DAK Bidang Air Minum ~ 225 SR = Desa Paket 2.137.500.000
(IPA)/Pembangunan Broncaptering/Pembangunan Sumur Timbuseng, Kec. Polongbangkeng Utara (25 SR) -
Dalam Terlindungi Kel. Takalar Kota, Kec. Mappakasunggu (25 SR) -
Desa Kampung Beru, Kec. Polongbangkeng
Utara (25 SR) - Desa Barugaya, Kec.
Polongbangkeng Utara (25 SR) - Desa
Bontomanai, Kec. Mangarabombang (25 SR) -
Desa Panynyangkalang, Kec. Mangarabombang
(25 SR)

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 10


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
177 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644382 1.3.4.04.01.05.001.00028 Pembangunan Instalasi Pengolahan Air DAK Bidang Air Minum ~ 225 SR = Desa Paket 3.443.375.000
(IPA)/Pembangunan Broncaptering/Pembangunan Sumur Timbuseng, Kec. Polongbangkeng Utara (25 SR) -
Dalam Terlindungi Kel. Takalar Kota, Kec. Mappakasunggu (25 SR) -
Desa Kampung Beru, Kec. Polongbangkeng
Utara (25 SR) - Desa Barugaya, Kec.
Polongbangkeng Utara (25 SR) - Desa
Bontomanai, Kec. Mangarabombang (25 SR) -
Desa Panynyangkalang, Kec. Mangarabombang
(25 SR)

178 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644383 1.3.4.04.01.05.001.00029 Pengembangan Jaringan Distribusi dan Sambungan DAK Bidang Air Minum ~ 681 SR = Desa Paket 3.234.750.000
Rumah (SR) Kalebentang, Kec. Galesong Selatan (30SR) -
Mappakalompo, Kec. Galesong (40SR) - Desa
Maccini Baji, Kec. Mappakasunggu (40SR) - Desa
Komara, Kec. Pologngbangkeng Utara (30SR) -
Desa Laikang, Kec. Mangarabombang (30SR) -
Desa Bontoparang, Kec. Mangarabombang
(25SR) - Desa Lakatong, Kec. Mangarabombang
(86SR) - Kel. Bontokadatto, Kec.Polongbangkeng
selatan (200SR) - Kel. Bulukunyi, Kec.
Polongbangkeng Selatan (200SR)

179 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644384 1.3.4.04.01.05.001.00030 Uprating Instalasi Pengolahan Air (IPA)/Penambahan DAK Bidang Air Minum ~ 125 SR = Desa Paket 498.750.000
Sumur Dalam Terlindungi/Broncaptering Lengkese, Kec. Mangarabombang (25SR) - Desa
Banggae, Kec. Mangarabombang (25SR) - Kel.
Rajaya, Kec. Polongbangkeng Selatan (25SR)

180 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622973 9.1.2.03.12.01.001.00342 Biaya Transportasi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 8.000.000
Orang
181 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622977 9.1.2.03.12.01.001.00343 Biaya Transportasi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 10.000.000
Orang
182 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622956 9.1.2.03.12.01.001.00340 Biaya Transportasi - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 5.000.000

183 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622952 9.1.2.03.12.01.001.00339 Biaya Transportasi - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 4.000.000

184 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622948 9.1.2.03.12.01.001.00338 Biaya Transportasi - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 3.000.000

185 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622969 9.1.2.03.12.01.001.00341 Biaya Transportasi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 6.000.000
Orang
186 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622919 9.1.2.11.05.01.001.00120 Biaya Konsumsi - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 3.150.000

187 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622927 9.1.2.11.05.01.001.00122 Biaya Konsumsi - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 4.725.000

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 11


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
188 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622931 9.1.2.11.05.01.001.00123 Biaya Konsumsi - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 5.220.000

189 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622935 9.1.2.11.05.01.001.00124 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 01 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 1.000.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 30 Orang
190 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622939 9.1.2.11.05.01.001.00125 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 02 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 1.250.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 40 Orang
191 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622943 9.1.2.11.05.01.001.00126 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 03 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 1.500.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 50 Orang
192 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622947 9.1.2.11.05.01.001.00127 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 1.125.000

193 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622951 9.1.2.11.05.01.001.00128 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 1.375.000

194 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622955 9.1.2.11.05.01.001.00129 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 1.875.000

195 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622959 9.1.2.11.05.01.001.00130 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 01 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 12.000.000
10 JP, 30 Orang
196 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622962 9.1.2.11.05.01.001.00131 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 02 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 15.000.000
10 JP, 40 Orang
197 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622965 9.1.2.11.05.01.001.00132 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 03 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 18.000.000
10 JP, 50 Orang
198 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622975 9.1.2.11.05.01.001.00135 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 10.800.000
Orang
199 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622967 9.1.2.11.05.01.001.00133 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 7.200.000
Orang
200 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622971 9.1.2.11.05.01.001.00134 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 9.000.000
Orang
201 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622923 9.1.2.11.05.01.001.00121 Biaya Konsumsi - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 4.200.000

202 9.1.2.18.03.06.003 Pekerjaan Sistem Komunikasi 5626382 9.1.2.18.03.06.003.00002 1 Unit Pembuatan dan Pemasangan Konstruksi Bando unit 190.200.000
Jalan (Papan Reklame)
203 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622954 9.1.2.24.03.01.001.00139 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 2.100.000

204 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622958 9.1.2.24.03.01.001.00140 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 01 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.400.000
10 JP, 30 Orang
205 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622961 9.1.2.24.03.01.001.00141 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 02 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.400.000
10 JP, 40 Orang
206 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622964 9.1.2.24.03.01.001.00142 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 03 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.400.000
10 JP, 50 Orang
207 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622968 9.1.2.24.03.01.001.00143 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 3.300.000
Orang
208 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622972 9.1.2.24.03.01.001.00144 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 3.300.000
Orang
209 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622976 9.1.2.24.03.01.001.00145 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 3.300.000
Orang

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 12


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
210 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622920 9.1.2.24.03.01.001.00130 Biaya Tenaga Ahli - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 33.000.000

211 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622924 9.1.2.24.03.01.001.00131 Biaya Tenaga Ahli - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 57.000.000

212 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622928 9.1.2.24.03.01.001.00132 Biaya Tenaga Ahli - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 36.000.000

213 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622932 9.1.2.24.03.01.001.00133 Biaya Tenaga Ahli - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 68.000.000

214 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622934 9.1.2.24.03.01.001.00134 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 01 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 2.700.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 30 Orang
215 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622938 9.1.2.24.03.01.001.00135 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 02 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 2.700.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 40 Orang
216 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622942 9.1.2.24.03.01.001.00136 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 03 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 2.700.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 50 Orang
217 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622950 9.1.2.24.03.01.001.00138 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 2.100.000

218 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622946 9.1.2.24.03.01.001.00137 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 2.100.000

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 13


LAMPIRAN V
PERATURAN BUPATI TAKALAR
NOMOR 48 TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN TAKALAR TENTANG
ANALISA STANDAR BELANJA T.A 2022 STANDARISASI HARGA TAHUN ANGGARAN 2022

ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
1 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622921 1.1.7.01.03.01.016.00130 Biaya ATK - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 507.000

2 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622925 1.1.7.01.03.01.016.00131 Biaya ATK - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 820.000

3 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622974 1.1.7.01.03.01.016.00144 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 4.395.000
Orang
4 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622966 1.1.7.01.03.01.016.00142 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 3.795.000
Orang
5 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622963 1.1.7.01.03.01.016.00141 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 03 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.395.000
10 JP, 50 Orang
6 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622960 1.1.7.01.03.01.016.00140 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 02 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.095.000
10 JP, 40 Orang
7 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622957 1.1.7.01.03.01.016.00139 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 01 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 3.795.000
10 JP, 30 Orang
8 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622953 1.1.7.01.03.01.016.00138 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 4.395.000

9 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622949 1.1.7.01.03.01.016.00137 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 4.095.000

10 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622945 1.1.7.01.03.01.016.00136 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 3.795.000

11 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622941 1.1.7.01.03.01.016.00135 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 03 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 3.995.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 50 Orang
12 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622937 1.1.7.01.03.01.016.00134 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 02 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 3.775.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 40 Orang
13 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622933 1.1.7.01.03.01.016.00133 Biaya ATK - ASB Sosialisasi Tipe 01 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 3.555.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 30 Orang
14 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622929 1.1.7.01.03.01.016.00132 Biaya ATK - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 786.000

15 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622917 1.1.7.01.03.01.016.00129 Biaya ATK - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 507.000

16 1.1.7.01.03.01.016 Alat Tulis Kantor Lainnya 5622970 1.1.7.01.03.01.016.00143 Biaya ATK - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 4.095.000
Orang
17 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622922 1.1.7.01.03.06.012.00051 Biaya Bahan Komputer - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 855.000

18 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622930 1.1.7.01.03.06.012.00053 Biaya Bahan Komputer - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 1.079.070

19 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622918 1.1.7.01.03.06.012.00050 Biaya Bahan Komputer - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 855.000

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 14


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
20 1.1.7.01.03.06.012 Bahan Komputer Lainnya 5622926 1.1.7.01.03.06.012.00052 Biaya Bahan Komputer - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 1.079.070

21 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5654181 1.3.3.01.01.01.001.00070 1 M2 PEMBANGUNAN GEDUNG RSUD RAWAT INAP Meliputi Harga Non Standar Bangunan M2 15.118.182

22 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640986 1.3.3.01.01.01.001.00065 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Sederhana ( sedang) M2 2.049.782

23 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640989 1.3.3.01.01.01.001.00068 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Tidak Sederhana M2 2.365.832
(Sedang)
24 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640987 1.3.3.01.01.01.001.00066 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Sederhana ( berat) M2 2.733.042

25 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640990 1.3.3.01.01.01.001.00069 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Tidak Sederhana M2 3.154.443
(Berat)
26 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640988 1.3.3.01.01.01.001.00067 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Tidak Sederhana ( M2 1.577.222
Ringan)
27 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5640985 1.3.3.01.01.01.001.00064 1 M2 Rehabilitasi Bangunan Gedung Sederhana ( Ringan) M2 1.366.521

28 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5617784 1.3.3.01.01.01.001.00062 1 M2 Pembangunan Gedung Negara Sederhana Luas Bangunan < 500 M2 ; 1 Lantai M2 4.555.070

29 1.3.3.01.01.01.001 Bangunan Gedung Kantor Permanen 5617785 1.3.3.01.01.01.001.00063 1 M2 Pembangunan Gedung Negara Tidak Sederhana Luas Bangunan > 500 M2 ; S/d 2 Lantai M2 4.989.499

30 1.3.3.01.01.01.005 Bangunan Gedung Kantor Lainnya 5668321 1.3.3.01.01.01.005.00053 Perjalan Dinas Dalam Rangka Perencanaan Pengendalian DAK Bidang Kesehatan Paket 200.000.000
& Pengawasan
31 1.3.3.01.01.01.005 Bangunan Gedung Kantor Lainnya 5668323 1.3.3.01.01.01.005.00054 Renovasi Penambahan Ruang Puskesmas DAK Bidang Kesehatan Paket 1.458.150.000

32 1.3.3.01.01.01.005 Bangunan Gedung Kantor Lainnya 5668320 1.3.3.01.01.01.005.00052 Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual DAK Bidang Kesehatan Paket 41.850.000

33 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5621265 1.3.3.01.01.06.019.00016 Bangunan dan Alat Kesehatan NICU (Neonatal Intensive DAK Fisik Paket 3.782.500.000
Care Unit) dan PICU (Pediatric Intensive Care Unit)

34 1.3.3.01.01.06.019 Bangunan Kesehatan Lainnya 5641760 1.3.3.01.01.06.019.00017 Bangunan Gedung NICU (Neonatal Intensive Care Unit) DAK Fisik Paket 5.752.030.000
dan PICU (Pediatric Intensive Care Unit)
35 1.3.3.01.01.16.001 Bangunan Gedung Perpustakaan Permanen 5641970 1.3.3.01.01.16.001.00003 Pembangunan Gedung Perpustakaan Daerah Kabupaten DAK FISIK Paket 9.650.000.000
Takalar
36 1.3.3.01.01.25.005 Bangunan Terbuka Lainnya 5658574 1.3.3.01.01.25.005.00003 1 Unit Pembuatan Gerbang Batas Takalar - Makassar Unit 903.385.000

37 1.3.3.01.01.25.005 Bangunan Terbuka Lainnya 5658053 1.3.3.01.01.25.005.00002 1 M2 Pembuatan Bangunan Kayu Minimalis M2 3.260.800

38 1.3.3.01.01.32.005 Bangunan Fasilitas Umum Lainnya 5670374 1.3.3.01.01.32.005.00004 1 unit pembuatan frame videotron uk. 2,24 x 1,6 meter unit 17.355.600

39 1.3.3.01.01.32.005 Bangunan Fasilitas Umum Lainnya 5658567 1.3.3.01.01.32.005.00003 1 Unit Pembongkaran Dan Perbaikan Balla Lompoa Uk.21 X 30 Meter Unit 450.000.000

40 1.3.3.01.02.01.001 Rumah Negara Golongan I Tipe A Permanen 5617786 1.3.3.01.02.01.001.00002 1 M2 Pembangunan Rumah Negara Type A Luas Bangunan S/d 250 M2 M2 6.050.247

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 15


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
41 1.3.3.01.02.01.004 Rumah Negara Golongan I Tipe B Permanen 5617787 1.3.3.01.02.01.004.00002 1 M2 Pembangunan Rumah Negara Type B Luas Bangunan S/d 120 M2 M2 5.892.414

42 1.3.3.01.02.01.007 Rumah Negara Golongan I Tipe C Permanen 5617788 1.3.3.01.02.01.007.00002 1 M2 Pembangunan Rumah Negara Type C, D, E Luas Bangunan S/d 70 M2 M2 4.770.006

43 1.3.3.01.02.12.004 Rumah Tidak Bersusun Lainnya 5667439 1.3.3.01.02.12.004.00001 TKDD yang penggunaannya sudah ditentukan sesuai DAK Bidang Perumahan Permukiman Unit 15.000.000
dengan ketentuan perundang-undangan ( DAU cost
sharing DAK)
44 1.3.3.01.02.12.004 Rumah Tidak Bersusun Lainnya 5667440 1.3.3.01.02.12.004.00002 TKDD yang penggunaannya sudah ditentukan sesuai DAK Bidang Perumahan Permukiman Unit 20.000.000
dengan ketentuan perundang-undangan (DAK)

45 1.3.3.02.01.02.004 Tugu Lainnya 5646579 1.3.3.02.01.02.004.00002 1 Unit Pembuatan Gerbang/Gapura Batas Wilayah T. 5 M Dengan Tulisan Huruf Stainles Unit 50.000.000

46 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617791 1.3.3.04.01.04.001.00010 1 M1 Pembangunan Pagar Belakang Gedung Negara M1 2.003.164
Tinggi 3 M
47 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617792 1.3.3.04.01.04.001.00011 1 M1 Pembangunan Pagar Depan Rumah Negara Tinggi M1 1.620.336
1,5 M
48 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617790 1.3.3.04.01.04.001.00009 1 M1 Pembangunan Pagar Samping Gedung Negara M1 1.889.270
Tinggi 2 M
49 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617789 1.3.3.04.01.04.001.00008 1 M1 Pembangunan Pagar Depan Gedung Negara Tinggi M1 1.835.863
1,5 M
50 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617794 1.3.3.04.01.04.001.00013 1 M1 Pembangunan Pagar Belakang Rumah Negara M1 1.283.896
Tinggi 2,5 M
51 1.3.3.04.01.04.001 Pagar Permanen 5617793 1.3.3.04.01.04.001.00012 1 M1 Pembangunan Pagar Samping Rumah Negara Tinggi M1 1.206.575
2M
52 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617807 1.3.4.01.01.03.002.00010 1 M2 Peningkatan Daya Dukung Untuk Eksisting Jalan Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 6 Cm) + Ac- M2 857.199
Tanah Kolektor wc (tbl. 4 Cm) + Agegat A Tebal 30 + Agregat B
Tebal 40
53 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617805 1.3.4.01.01.03.002.00009 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Kolektor Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 6 Cm) + Ac- M2 611.395
wc (tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

54 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617803 1.3.4.01.01.03.002.00008 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Kolektor Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 6 Cm) + Ac- M2 531.903
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 20 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

55 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617798 1.3.4.01.01.03.002.00007 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Kolektor Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 6 Cm) + Ac- M2 1.063.923
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 50 Cm

56 1.3.4.01.01.03.002 Jalan Kabupaten Kolektor 5617797 1.3.4.01.01.03.002.00006 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Kolektor Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 6 Cm) + Ac- M2 1.022.578
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 40 Cm

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 16


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
57 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617802 1.3.4.01.01.03.003.00040 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Lokal Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 4 Cm) + Ac- M2 458.179
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 20 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

58 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617796 1.3.4.01.01.03.003.00039 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Lokal Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 990.199
wc (tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 50 Cm

59 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617795 1.3.4.01.01.03.003.00038 1 M2 Pembuatan Jalan Aspal Baru Lokal Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 948.855
wc (tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 40 Cm + Aggregat C Tbl. 40 Cm

60 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617804 1.3.4.01.01.03.003.00041 1 M2 Peninggian Jalan Aspal Lama Lokal Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc(tbl. 4 Cm) + Ac- M2 531.903
wc(tbl. 4 Cm) + Aggregat A Tbl. 30 Cm +
Aggregat B Tbl. 0 Cm + Aggregat C Tbl. 0 Cm

61 1.3.4.01.01.03.003 Jalan Kabupaten Lokal 5617808 1.3.4.01.01.03.003.00042 1 M2 Peningkatan Daya Dukung Untuk Eksisting Jalan Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 783.475
Tanah Lokal wc (tbl. 4 Cm) + Agregat A Tebal 30 + Agregat B
Tebal 40
62 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617866 1.3.4.01.01.03.005.00174 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 249.981
7 Merah
63 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617867 1.3.4.01.01.03.005.00175 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 291.821
8 Merah
64 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617868 1.3.4.01.01.03.005.00176 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 331.260
9 Merah
65 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617869 1.3.4.01.01.03.005.00177 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 241.029
10 Merah
66 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617870 1.3.4.01.01.03.005.00178 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 280.608
11 Merah
67 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617871 1.3.4.01.01.03.005.00179 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 317.786
12 Merah
68 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617872 1.3.4.01.01.03.005.00180 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 228.364
13 Merah
69 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617873 1.3.4.01.01.03.005.00181 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 264.371
14 Merah
70 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617874 1.3.4.01.01.03.005.00182 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 297.976
15 Merah
71 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617875 1.3.4.01.01.03.005.00183 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 220.763
16 Merah
72 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617876 1.3.4.01.01.03.005.00184 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 254.629
17 Merah
73 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617877 1.3.4.01.01.03.005.00185 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 286.092
18 Merah

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 17


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
74 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617878 1.3.4.01.01.03.005.00186 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 336.147
19 K350
75 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617879 1.3.4.01.01.03.005.00187 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 361.717
20 K350
76 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617880 1.3.4.01.01.03.005.00188 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 384.798
21 K350
77 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617881 1.3.4.01.01.03.005.00189 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 299.768
22 K350
78 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617882 1.3.4.01.01.03.005.00190 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 325.205
23 K350
79 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617883 1.3.4.01.01.03.005.00191 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 348.241
24 K350
80 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617884 1.3.4.01.01.03.005.00192 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 277.887
25 K350
81 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617885 1.3.4.01.01.03.005.00193 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 303.296
26 K350
82 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617886 1.3.4.01.01.03.005.00194 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 326.304
27 K350
83 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617887 1.3.4.01.01.03.005.00195 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 263.302
28 K350
84 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617888 1.3.4.01.01.03.005.00196 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 288.694
29 K350
85 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617889 1.3.4.01.01.03.005.00197 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 3 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 311.683
30 K350
86 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617890 1.3.4.01.01.03.005.00198 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 245.065
31 K350
87 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617891 1.3.4.01.01.03.005.00199 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 270.433
32 K350
88 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617892 1.3.4.01.01.03.005.00200 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 293.398
33 K350
89 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617893 1.3.4.01.01.03.005.00201 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Beton M2 234.124
34 K350
90 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617894 1.3.4.01.01.03.005.00202 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Beton M2 259.478
35 K350
91 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617895 1.3.4.01.01.03.005.00203 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Beton M2 282.430
36 K350
92 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617896 1.3.4.01.01.03.005.00204 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Pasir Tipe Luas 100 M2, Urugan Pasir 10 Cm,kanstin Beton M2 223.229
1 K350
93 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617897 1.3.4.01.01.03.005.00205 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Pasir Tipe Luas 100 M2, Urugan Pasir 10 Cm,kanstin Bata M2 206.233
2 Merah
94 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617898 1.3.4.01.01.03.005.00206 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 4 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 228.364
37 Merah
95 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617844 1.3.4.01.01.03.005.00152 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 3 Lbr. 5m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 573.473
Beton

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 18


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
96 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617799 1.3.4.01.01.03.005.00113 1 M2 Pemeliharaan Jalan Aspal Tipe A Setara Lapisan Penyusun Ac-bc (tbl. 4 Cm) + Ac- M2 421.739
wc (tbl. 4 Cm) + Agregat A Tbl. 20 Cm
97 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617800 1.3.4.01.01.03.005.00114 1 M2 Pemeliharaan Jalan Aspal Tipe B Setara Lapisan Penyusun Ac-bc ( Tbl. 6 Cm) +ac- M2 492.860
wc ( Tbl. 4 Cm) + Agregat A Tbl. 20 Cm
98 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617801 1.3.4.01.01.03.005.00115 1 M2 Pemeliharaan Jalan Aspal Tipe C Setara Lapisan Penyusun Ac - Bc (tbl. 4cm)+ac - M2 430.526
Wc (tbl. 4cm) + Perkerasan Tbl. 5-10 Cm

99 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617806 1.3.4.01.01.03.005.00116 1 M2 Peningkatan Daya Dukung Struktur Jalan M2 359.843

100 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617809 1.3.4.01.01.03.005.00117 1 M2 Patching Perbaikan Setempat Perbaikan Jalan Berlubang (patching) Setara M2 249.811
Dengan Lapisan Penyusun Ac - Wc (4 Cm)

101 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617810 1.3.4.01.01.03.005.00118 1 M2 Perbaikan Jalan Berlubang Perbaikan Jalan Setara Dengan Lapisan M2 430.963
Penyusun Ac - Wc (4 Cm) Dan Ac - Bc (4cm)
102 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617811 1.3.4.01.01.03.005.00119 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe A Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 359.843
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-bc (tebal 6 Cm), Ac-wc
Tebal (4cm)
103 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617812 1.3.4.01.01.03.005.00120 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe B Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 288.722
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-bc (tebal 4 Cm), Ac-wc
Tebal (4cm)
104 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617813 1.3.4.01.01.03.005.00121 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe C Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 272.863
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-bc (tebal 4 Cm), Hrs Tebal
(4cm)
105 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617814 1.3.4.01.01.03.005.00122 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Tipe D Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 130.621
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Hrs Tebal (4cm)

106 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617815 1.3.4.01.01.03.005.00123 1 M2 Pemeliharaan Jalan Overlay Ac-wc (tbl. 4 Cm) Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Dengan Metode M2 146.481
Melapis Ulang Jalan Yang Lama Setara Dengan
Lapisan Penyusun Ac-wc (tbl. 4 Cm)

107 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617816 1.3.4.01.01.03.005.00124 1 M2 Lpa Rigid Pavements Deformed M2 1.608.779

108 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617817 1.3.4.01.01.03.005.00125 1 M2 Lpa Rigid Pavements Wiremesh M2 1.466.802

109 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617818 1.3.4.01.01.03.005.00126 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe A Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.837.875
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

110 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617819 1.3.4.01.01.03.005.00127 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe B Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.745.049
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 19


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
111 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617820 1.3.4.01.01.03.005.00128 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe C Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.652.226
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

112 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617821 1.3.4.01.01.03.005.00129 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe D Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 2.038.843
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

113 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617822 1.3.4.01.01.03.005.00130 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe E Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.899.237
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

114 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617823 1.3.4.01.01.03.005.00131 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe F Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.806.414
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

115 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617824 1.3.4.01.01.03.005.00132 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe G Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.884.654
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

116 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617825 1.3.4.01.01.03.005.00133 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe H Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.785.147
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

117 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617826 1.3.4.01.01.03.005.00134 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe I Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.685.640
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

118 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617827 1.3.4.01.01.03.005.00135 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe J Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 2.038.843
350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

119 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617828 1.3.4.01.01.03.005.00136 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe K Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.939.334
350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

120 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617829 1.3.4.01.01.03.005.00137 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Tipe L Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.839.828
350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

121 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617830 1.3.4.01.01.03.005.00138 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.471.248
Aspal Tipe A 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

122 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617831 1.3.4.01.01.03.005.00139 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.378.422
Aspal Tipe B. 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

123 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617832 1.3.4.01.01.03.005.00140 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.285.598
Aspal Tipe B 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

124 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617833 1.3.4.01.01.03.005.00141 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.625.436
Aspal Tipe C 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 20


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
125 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617834 1.3.4.01.01.03.005.00142 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.532.610
Aspal Tipe D 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

126 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617835 1.3.4.01.01.03.005.00143 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Wiremesh U50 (k- M2 1.439.786
Aspal Tipe E 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

127 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617836 1.3.4.01.01.03.005.00144 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.518.028
Aspal Tipe F 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

128 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617837 1.3.4.01.01.03.005.00145 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.418.520
Aspal Tipe G 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

129 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617838 1.3.4.01.01.03.005.00146 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 12m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.319.013
Aspal Tipe H 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

130 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617839 1.3.4.01.01.03.005.00147 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.672.216
Aspal Tipe I 350), Tebal Beton 35 Cm, Lapisan Geotextile

131 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617840 1.3.4.01.01.03.005.00148 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.572.707
Aspal Tipe J 350), Tebal Beton 30 Cm, Lapisan Geotextile

132 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617841 1.3.4.01.01.03.005.00149 1 M2 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Dengan Eksisting Lebar 5m, Mutu Tulangan Deformed U40 (k- M2 1.473.201
Aspal Tipe K 350), Tebal Beton 25 Cm, Lapisan Geotextile

133 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617842 1.3.4.01.01.03.005.00150 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 1 Lbr. 5m + Agg A(20cm) + Agg B(30cm) + Agg C M2 782.883
(30cm) + Trotoar + Sirtu (30)
134 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617843 1.3.4.01.01.03.005.00151 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 2 Lbr. 7m + Agg A(20cm) + Agg B(30cm) + Agg C M2 749.314
(30cm) + Trotoar + Sirtu (30)
135 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617845 1.3.4.01.01.03.005.00153 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 4 Lbr. 7m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 544.511
Beton
136 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617846 1.3.4.01.01.03.005.00154 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 5 Lbr. 5m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 538.978
Pasangan 1/2 Bata
137 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617847 1.3.4.01.01.03.005.00155 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Baru Tipe 6 Lbr. 7m + Agg B(40cm) + Sirtu (30cm) + Kanstin M2 518.758
Pasangan 1/2 Bata
138 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617848 1.3.4.01.01.03.005.00156 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 1 Lbr. 5m + Sirtu (15cm) + Kanstin Beton M2 336.932

139 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617849 1.3.4.01.01.03.005.00157 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 2 Lbr. 7m + Sirtu (15cm) + Kanstin Beton M2 400.224

140 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617850 1.3.4.01.01.03.005.00158 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 3 Lbr. 5m + Sirtu (15cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 285.101
Bata
141 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617851 1.3.4.01.01.03.005.00159 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 4 Lbr. 7m + Sirtu (15cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 279.478
Bata
142 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617852 1.3.4.01.01.03.005.00160 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 5 Lbr. 5m + Sirtu (20cm) + Kanstin Beton M2 347.844

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 21


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
143 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617853 1.3.4.01.01.03.005.00161 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 6 Lbr. 7m + Sirtu (20cm) + Kanstin Beton M2 322.898

144 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617854 1.3.4.01.01.03.005.00162 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 7 Lbr. 5m + Sirtu (20cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 302.899
Bata
145 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617855 1.3.4.01.01.03.005.00163 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 8 Lbr. 7m + Sirtu (20cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 290.782
Bata
146 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617856 1.3.4.01.01.03.005.00164 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 9 Lbr. 5m + Pasir (10cm) + Kanstin Beton M2 304.742

147 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617857 1.3.4.01.01.03.005.00165 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 10 Lbr. 7m + Pasir (10cm) + Kanstin Beton M2 279.795

148 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617858 1.3.4.01.01.03.005.00166 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 11 Lbr. 5m + Pasir (10cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 243.475
Bata
149 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617859 1.3.4.01.01.03.005.00167 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Eksisting Aspal Tipe 12 Lbr. 7m + Pasir (10cm) + Kanstin Pasangan 1/2 M2 235.983
Bata
150 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617860 1.3.4.01.01.03.005.00168 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 291.702
1 Merah
151 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617861 1.3.4.01.01.03.005.00169 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 345.555
2 Merah
152 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617862 1.3.4.01.01.03.005.00170 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 1.5 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 397.005
3 Merah
153 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617863 1.3.4.01.01.03.005.00171 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 10 Cm,kanstin Bata M2 266.366
4 Merah
154 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617864 1.3.4.01.01.03.005.00172 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 20 Cm,kanstin Bata M2 313.082
5 Merah
155 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5617865 1.3.4.01.01.03.005.00173 1 M2 Pembuatan Jalan Paving Dengan Urugan Sirtu Tipe Lbr. 2 M, Urugan Sirtu 30 Cm,kanstin Bata M2 357.395
6 Merah
156 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5658282 1.3.4.01.01.03.005.00207 1 M3 Pembuatan Jalan Beton (k-350) Baru Dengan Talud M3 6.918.500

157 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5668294 1.3.4.01.01.03.005.00208 Rekonstruksi / Peningkatan Kapasitas Struktur Jalan DAK Bidang Jalan Paket 14.300.000.000
(Khusus Kabupaten) Malolo-Towata Dak
158 1.3.4.01.01.03.005 Jalan Kabupaten Lainnya 5668295 1.3.4.01.01.03.005.00209 Rekonstruksi / Peningkatan Kapasitas Struktur Jalan DAK Bidang Jalan Paket 3.650.000.000
(Khusus Kabupaten) Tonasa- Sanrobone Dak
159 1.3.4.01.02.03.003 Jembatan Pada Jalan Kabupaten Lokal 5658052 1.3.4.01.02.03.003.00003 1 M2 Jembatan Gantung Kayu Jalan Kaki Dan Roda Dua M2 2.838.900

160 1.3.4.02.01.02.006 Sumur Dengan Pompa (Bangunan Pengambilan 5640991 1.3.4.02.01.02.006.00004 1 Unit Pembuatan Bangunan Irigasi Sumur Dangkal Uk 6" 30 Meter Unit 17.338.695
Irigasi)
161 1.3.4.02.01.02.006 Sumur Dengan Pompa (Bangunan Pengambilan 5640992 1.3.4.02.01.02.006.00005 1 Unit Pembangunan Sumur Bor Dalam 2 Unit Reservoir Kap. 8 M3 ; 20 Unit Sambungan Unit 178.300.000
Irigasi) Rumah
162 1.3.4.02.04.01.003 Bangunan Pengaman Sungai/Pantai & 5622642 1.3.4.02.04.01.003.00002 1 M3 Pekerjaan Pembangunan Pemecah Ombak M3 764.255
Penanggulangan Bencana Alam Lainnya
163 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617906 1.3.4.02.04.04.002.00038 1 M1 Saluran Dengan Pasangan Bata Tipe B R15 M1 483.011

164 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617905 1.3.4.02.04.04.002.00037 1 M1 Saluran Dengan Pasangan Bata Tipe A R10 M1 267.571

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 22


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
165 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617904 1.3.4.02.04.04.002.00036 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 100/80 + Pelat (dengan M1 2.250.008
Tutup)
166 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617901 1.3.4.02.04.04.002.00033 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 100/80 Tanpa Tutup M1 1.575.082

167 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617903 1.3.4.02.04.04.002.00035 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 80/60 + Pelat (dengan M1 1.967.396
Tutup)
168 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617902 1.3.4.02.04.04.002.00034 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 60/40 + Pelat (dengan M1 1.212.761
Tutup)
169 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5641126 1.3.4.02.04.04.002.00040 Pekerjaan 1 m2 jalan tani Dengan Talud m2 521.826

170 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617907 1.3.4.02.04.04.002.00039 1 M1 Saluran Dengan Pasangan Bata Tipe C R25 M1 584.378

171 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617900 1.3.4.02.04.04.002.00032 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 80/60 Tanpa Tutup M1 1.457.965

172 1.3.4.02.04.04.002 Saluran Drainage 5617899 1.3.4.02.04.04.002.00031 1 M1 Saluran Dengan Batu Kali 60/40 Tanpa Tutup M1 837.250

173 1.3.4.02.05.02.003 Bangunan Pengambilan Pengembangan Sumber 5659196 1.3.4.02.05.02.003.00001 Pekerjaan 1 Unit Reservoir Ukuran 200 X 200 X 200 (8 M3) Unit 53.347.200
Air Lainnya
174 1.3.4.03.03.03.002 Bangunan Tempat Menampung Sampah 5628406 1.3.4.03.03.03.002.00001 Pekerjaan Gedung Hanggar Tps3r M2 2.440.410
Lingkungan
175 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644732 1.3.4.04.01.05.001.00031 Pembangunan Instalasi Pengolahan Air DAK Bidang Air Minum ~ 225 SR = Desa Paket 2.137.500.000
(IPA)/Pembangunan Broncaptering/Pembangunan Sumur Timbuseng, Kec. Polongbangkeng Utara (25 SR) -
Dalam Terlindungi Kel. Takalar Kota, Kec. Mappakasunggu (25 SR) -
Desa Kampung Beru, Kec. Polongbangkeng
Utara (25 SR) - Desa Barugaya, Kec.
Polongbangkeng Utara (25 SR) - Desa
Bontomanai, Kec. Mangarabombang (25 SR) -
Desa Panynyangkalang, Kec. Mangarabombang
(25 SR)

176 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5653693 1.3.4.04.01.05.001.00032 Pembangunan Instalasi Pengolahan Air DAK Bidang Air Minum ~ 225 SR = Desa Paket 2.137.500.000
(IPA)/Pembangunan Broncaptering/Pembangunan Sumur Timbuseng, Kec. Polongbangkeng Utara (25 SR) -
Dalam Terlindungi Kel. Takalar Kota, Kec. Mappakasunggu (25 SR) -
Desa Kampung Beru, Kec. Polongbangkeng
Utara (25 SR) - Desa Barugaya, Kec.
Polongbangkeng Utara (25 SR) - Desa
Bontomanai, Kec. Mangarabombang (25 SR) -
Desa Panynyangkalang, Kec. Mangarabombang
(25 SR)

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 23


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
177 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644382 1.3.4.04.01.05.001.00028 Pembangunan Instalasi Pengolahan Air DAK Bidang Air Minum ~ 225 SR = Desa Paket 3.443.375.000
(IPA)/Pembangunan Broncaptering/Pembangunan Sumur Timbuseng, Kec. Polongbangkeng Utara (25 SR) -
Dalam Terlindungi Kel. Takalar Kota, Kec. Mappakasunggu (25 SR) -
Desa Kampung Beru, Kec. Polongbangkeng
Utara (25 SR) - Desa Barugaya, Kec.
Polongbangkeng Utara (25 SR) - Desa
Bontomanai, Kec. Mangarabombang (25 SR) -
Desa Panynyangkalang, Kec. Mangarabombang
(25 SR)

178 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644383 1.3.4.04.01.05.001.00029 Pengembangan Jaringan Distribusi dan Sambungan DAK Bidang Air Minum ~ 681 SR = Desa Paket 3.234.750.000
Rumah (SR) Kalebentang, Kec. Galesong Selatan (30SR) -
Mappakalompo, Kec. Galesong (40SR) - Desa
Maccini Baji, Kec. Mappakasunggu (40SR) - Desa
Komara, Kec. Pologngbangkeng Utara (30SR) -
Desa Laikang, Kec. Mangarabombang (30SR) -
Desa Bontoparang, Kec. Mangarabombang
(25SR) - Desa Lakatong, Kec. Mangarabombang
(86SR) - Kel. Bontokadatto, Kec.Polongbangkeng
selatan (200SR) - Kel. Bulukunyi, Kec.
Polongbangkeng Selatan (200SR)

179 1.3.4.04.01.05.001 Jaringan Air Minum Lainnya 5644384 1.3.4.04.01.05.001.00030 Uprating Instalasi Pengolahan Air (IPA)/Penambahan DAK Bidang Air Minum ~ 125 SR = Desa Paket 498.750.000
Sumur Dalam Terlindungi/Broncaptering Lengkese, Kec. Mangarabombang (25SR) - Desa
Banggae, Kec. Mangarabombang (25SR) - Kel.
Rajaya, Kec. Polongbangkeng Selatan (25SR)

180 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622973 9.1.2.03.12.01.001.00342 Biaya Transportasi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 8.000.000
Orang
181 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622977 9.1.2.03.12.01.001.00343 Biaya Transportasi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 10.000.000
Orang
182 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622956 9.1.2.03.12.01.001.00340 Biaya Transportasi - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 5.000.000

183 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622952 9.1.2.03.12.01.001.00339 Biaya Transportasi - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 4.000.000

184 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622948 9.1.2.03.12.01.001.00338 Biaya Transportasi - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 3.000.000

185 9.1.2.03.12.01.001 Beban Jasa Kantor Lainnya 5622969 9.1.2.03.12.01.001.00341 Biaya Transportasi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 6.000.000
Orang
186 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622919 9.1.2.11.05.01.001.00120 Biaya Konsumsi - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 3.150.000

187 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622927 9.1.2.11.05.01.001.00122 Biaya Konsumsi - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 4.725.000

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 24


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
188 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622931 9.1.2.11.05.01.001.00123 Biaya Konsumsi - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 5.220.000

189 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622935 9.1.2.11.05.01.001.00124 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 01 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 1.000.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 30 Orang
190 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622939 9.1.2.11.05.01.001.00125 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 02 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 1.250.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 40 Orang
191 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622943 9.1.2.11.05.01.001.00126 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 03 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 1.500.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 50 Orang
192 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622947 9.1.2.11.05.01.001.00127 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 1.125.000

193 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622951 9.1.2.11.05.01.001.00128 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 1.375.000

194 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622955 9.1.2.11.05.01.001.00129 Biaya Konsumsi - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 1.875.000

195 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622959 9.1.2.11.05.01.001.00130 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 01 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 12.000.000
10 JP, 30 Orang
196 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622962 9.1.2.11.05.01.001.00131 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 02 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 15.000.000
10 JP, 40 Orang
197 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622965 9.1.2.11.05.01.001.00132 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 03 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 18.000.000
10 JP, 50 Orang
198 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622975 9.1.2.11.05.01.001.00135 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 10.800.000
Orang
199 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622967 9.1.2.11.05.01.001.00133 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 7.200.000
Orang
200 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622971 9.1.2.11.05.01.001.00134 Biaya Konsumsi - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 9.000.000
Orang
201 9.1.2.11.05.01.001 Beban Makanan dan Minuman Lainnya 5622923 9.1.2.11.05.01.001.00121 Biaya Konsumsi - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 4.200.000

202 9.1.2.18.03.06.003 Pekerjaan Sistem Komunikasi 5626382 9.1.2.18.03.06.003.00002 1 Unit Pembuatan dan Pemasangan Konstruksi Bando unit 190.200.000
Jalan (Papan Reklame)
203 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622954 9.1.2.24.03.01.001.00139 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 06 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 50 Orang Kegiatan 2.100.000

204 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622958 9.1.2.24.03.01.001.00140 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 01 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.400.000
10 JP, 30 Orang
205 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622961 9.1.2.24.03.01.001.00141 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 02 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.400.000
10 JP, 40 Orang
206 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622964 9.1.2.24.03.01.001.00142 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 03 Peserta Pegawai Pemkab Takalar, Lama 2 Hari, Kegiatan 4.400.000
10 JP, 50 Orang
207 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622968 9.1.2.24.03.01.001.00143 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 04 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 30 Kegiatan 3.300.000
Orang
208 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622972 9.1.2.24.03.01.001.00144 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 05 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 40 Kegiatan 3.300.000
Orang
209 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622976 9.1.2.24.03.01.001.00145 Biaya Honorarium - ASB Pelatihan/Bimtek Tipe 06 Peserta Masyarakat, Lama 2 Hari, 10 JP, 50 Kegiatan 3.300.000
Orang

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 25


ID
KODE KELOMPOK
NO URAIAN KELOMPOK BARANG STANDAR KODE BARANG URAIAN BARANG SPESIFIKASI SATUAN HARGA SATUAN
BARANG
HARGA
210 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622920 9.1.2.24.03.01.001.00130 Biaya Tenaga Ahli - ASB Penyusunan Kajian Tipe 01 3 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 33.000.000

211 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622924 9.1.2.24.03.01.001.00131 Biaya Tenaga Ahli - ASB Penyusunan Kajian Tipe 02 5 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 57.000.000

212 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622928 9.1.2.24.03.01.001.00132 Biaya Tenaga Ahli - ASB Perancangan Desain Tipe 01 4 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 3 Bulan Kegiatan 36.000.000

213 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622932 9.1.2.24.03.01.001.00133 Biaya Tenaga Ahli - ASB Perancangan Desain Tipe 02 6 Tenaga Ahli, Lama Pelaksanaan 4 Bulan Kegiatan 68.000.000

214 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622934 9.1.2.24.03.01.001.00134 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 01 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 2.700.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 30 Orang
215 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622938 9.1.2.24.03.01.001.00135 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 02 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 2.700.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 40 Orang
216 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622942 9.1.2.24.03.01.001.00136 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 03 4 Jam Pelaksanaan, Peserta ASN/ Kegiatan 2.700.000
Pengusaha/Tokoh Masyarakat, 50 Orang
217 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622950 9.1.2.24.03.01.001.00138 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 05 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 40 Orang Kegiatan 2.100.000

218 9.1.2.24.03.01.001 Beban Honorarium Non Pegawai Lainnya 5622946 9.1.2.24.03.01.001.00137 Biaya Honorarium - ASB Sosialisasi Tipe 04 4 Jam Pelaksanaan, Peserta Umum, 30 Orang Kegiatan 2.100.000

ANALISA STANDAR BELANJA Hal. 26

Anda mungkin juga menyukai