Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata pelajaran : PJOK KD : 3.7 dan 4,7


Sekolah : SMA ……………………… Materi : Aktivitas Ritmik
Kelas/Semester : XI / Genap Alokasi Waktu : 3 pertemuan (3 x 45 menit)

Tujuan Pembelajaran
- Peserta didik dapat menganalisis sistematika latihan (gerak pemanasan, inti latihan, dan pendinginan)
dalam aktivitas gerak berirama
- Peserta didik dapat mempraktikkan hasil sistematika latihan (gerak pemanasan, inti latihan, dan
pendinginan) dalam aktivitas gerak berirama

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
● Menyampaikan tujuan pembelajaran pertemuan hari ini.
● Membuat apersepsi mengenai tentang Aktivitas Ritmik.

Kegiatan Inti
Pertemuan 1
● Memperhatikan teknik gerak ritmik langkah kaki dan ayunan lengan yang diperagakan guru atau peserta didik
yang mampu
● Menganalisis kategori keterampilan rangkaian gerak ritmik langkah kaki.
● Menganalisis kategori keterampilan rangkaian gerak ritmik ayunan lengan.
● Menganalisis kategori keterampilan rangkaian gerak ritmik kombinasi langkah kaki dan ayunan lengan.
● Menganalisis sistimatika latihan (gerak pemanasan, inti latihan, dan pendinginan) dalam aktivitas gerak berirama.
Pertemuan 2
● Peserta didik menyampaikan pertayaan berkaitan dengan teknik gerak ritmik langkah kaki dan ayunan lengan.
● Peserta didik menggali informasi berkaitan dengan gerak ritmik langkah kaki dan ayunan lengan dari buku
atau media lainnya.
● Mendiskusikan kesalahan-kesalahan an cara memperbaiki kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan
gerakan ritmik (langkah kaki dan ayunan lengan.
● Memperagakan berbagai teknik gerakan langkah kaki dan ayunan lengan pada aktivitas ritmik menggunakan
salah satu alat.
● Menunjukkan keserasihan gerak langkah kaki dan ayunan lengan untuk mendapatkan gerak yang baik.
Pertemuan 3
● Mempraktikkan perbaikan kesalahan rangkaian gerak ritmik langkah kaki.
● Mempraktikkan perbaikan kesalahan rangkaian gerak ritmik ayunan lengan.
● Mempraktikkan perbaikan kesalahan rangkaian gerak ritmik kombinasi langkah kaki dan ayunan lengan.
● Mempraktikkan perbaikan kesalahan sistimatika latihan (gerak pemanasan, inti latihan, dan pendinginan)
dalam aktivitas gerak berirama.

Refleksi dan konfirmasi


● Merefleksi kegiatan pembelajaran.
● Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya.
● Meminta peserta didik untuk menjaga kebersihan dan kerapihan (penumbuhan karakter dan budaya disiplin).
● Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan dan motivasi tetap semangat belajar dan
● diakhiri dengan berdoa.

Penilaian
Pengetahuan Keterampilan Sikap
a. Pada setiap akhir pertemuan diberikan a. Pada setiap akhir pertemuan diberikan Dengan observasi,
post test untuk mengukur pengetahuan post test untuk mengukur keterampilan dilakukan penilaian sikap
apakah siswa mampu menganalisis apakah siswa mampu mempraktikkan setiap siswa baik dalam
sistematika latihan (gerak pemanasan, hasil sistematika latihan (gerak individu ataupun
inti latihan, dan pendinginan) dalam pemanasan, inti latihan, dan kelompok
aktivitas gerak berirama pada persoalan pendinginan) dalam aktivitas gerak
di tiap pertemuan. berirama pada persoalan di tiap
b. Diberikan tes tertulis untuk mengukur pertemuan.
pengetahuan siswa, mampu b. Diberikan tes tertulis untuk mengukur
menganalisis sistematika latihan (gerak keterampilan siswa, mampu
pemanasan, inti latihan, dan mempraktikkan hasil sistematika latihan
pendinginan) dalam aktivitas gerak (gerak pemanasan, inti latihan, dan
berirama pendinginan) dalam aktivitas gerak
berirama

Mengetahui................................................................................................................Februari 20…
Kepala SMA, Guru Mata Pelajaran,
………………………………. ……………………………….
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai