Anda di halaman 1dari 2

PERENCANAAN OBAT DAN BAHAN

PAKAI HABIS PAKAI

No.Dokumen : 180/314/438.5.2.2.5/2022

SOP No.Revisi : 01
Tanggal Terbit : 18 Oktober 2022
Halaman :1/2

UPT PUSKESMAS dr. SITI MURTAFI’AH, MM.


CANDI NIP. 197711052005012011

1. Pengertian Perencanaan obat dan bahan medis habis pakai adalah suatu
kegiatan seleksi obat dan bahan medis habis pakai untuk
menentukan jenis dan jumlah dalam rangka pemenuhan kebutuhan
Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melaukan
perencanaan obat dan bahan medis habis pakai di Puskesmas
Candi
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Candi Nomor
180/1622/438.5.2.2.5/2022 tentang Pelayanan Kefarmasian UPT
Puskesmas Candi
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 36
tahun 2016 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri
Kesehatan Republik Indonesia Nomor 30 tahun 2014 tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas.
2. Buku Pedoman Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas,Direktorat
Bina Farmasi Komunitas dan Klinik, Direktorat Jenderal Bina
Kefarmasian dan Alat Kesehatan Departemen Kesehatan RI
tahun 2006.
5. Langkah-Langkah 1. Petugas farmasi melakukan pemilihan obat dan bahan medis
habis pakai berdasarkan Formularium Nasional, DOEN, dan
Formularium Puskesmas;
2. Petugas farmasi melakukan pengumpulan data pemakaian obat
dan bahan medis habis pakai sebelumnya;
3. Petugas farmasi melakukan perhitungan sisa stok;
4. Petugas farmasi merekap usulan kebutuhan obat dan BMHP dari
semua jaringan pelayanan di Puskesmas;
5. Petugas farmasi memperkirakan kebutuhan periode yang akan
datang;
6. Petugas farmasi menambahkan stok penyangga (buffer stock);
7. Petugas farmasi menghitung rencana kebutuhan obat dan BMHP
menggunakan metode konsumsi,
Cara perhitungan :
Rencana Kebutuhan = (pemakaian rata-rata x 18 bulan) – sisa
stok
8. Petugas farmasi menyerahkan dokumen perencanaan ke DInas
Kesehatan;
6. Diagram Alir
Pemilihan obat

Perhitungan pemakaian obat sebelumnya

Perhitungan sisa stok

Usulan dari
Perencanaan
tiap unit

Susun usulan kebutuhan

DIajukan ke Dinas Kesehatan

7. Unit Terkait Ruang Obat, Ruang Pelayanan Umum, Ruang Gigi, Ruang KIA,
Ruang Lansia, Ruang Tindakan, Jaringan Puskesmas
8. Rekaman Historis Yang Tgl.Mulai
No. Isi Perubahan
Perubahan Dirubah Diberlakukan
1. Kebijakan Terjadi perubahan kebijakan 18 Oktober
2022
kepala puskesmas
2. Diagram Alir Terjadi perubahan diagram 18 Oktober
2022
alir

Anda mungkin juga menyukai