Anda di halaman 1dari 2

1.

Sebuah benda bergerak dengan kecepatan :


= (6 t2 –2t) + 4 t ) m /s . Pada saat t = 0 detik ,
benda
berada di titik ( 4 , 0 ) m. Tentukan :
a. Persamaan gerak benda (posisi benda sebagai
fungsi waktu)
b. Posisi benda pada saat t = 5 detik
c. kecepatan benda pada saat t = 5 detik
d. Kecepatan rata-rata antara t = 1 s dan t = 5 s
e. Percepatan benda saat t = 5 detik
f. Percepatan rata-rata antara t = 1 s dan t = 5 s

2. Sebuah benda dilemparkan dari atas gedung


bertingkat yang tingginya 20 m dari permukaan tanah.
Benda dilemparkan dengan laju 20 m/s, dan berarah
370 terhadap horizontal. Tentukan :
a. Tinggi maksimum (dari muka tanah) yang dicapai
benda
b. Tempat benda menumbuk tanah
c. Waktu yang diperlukan benda dari saat
dilemparkan hingga menumbuk tanah

3. Sebuah meriam berada di kaki sebuah bukit, dengan


larasnya mengarah ke atas bukit, yang membentuk
sudut 600 terhadap horizontal. Kemiringan lereng
bukit terhadap horizontal adalah 370. Besar kecepatan
peluru keluar dari laras adalah 180 m/s. Tentukan
tempat peluru menumbuk bukit.

4. Sebuah senapan diarahkan ke sasaran yang berjarak


270 m . Bila laju peluru keluar dari laras senapan
adalah 180 m/s. Tentukan sudut penembakan
terhadap horizontal agar peluru tepat mengenai
sasaran.

5. Sebuah satelit berada pada ketinggian 500km di atas


permukaan bumi. Percepatan gravitasi pada
ketinggian tersebut 8,52 m/s2 dan jari-jari bumi 6400
km, tentukan laju satelit dalam mengitari orbitnya.

6. Sebuah kereta api cepat dirancang untuk laju 234


km/jam. Kereta melewati suatu tikungan. Percepatan
maksimum yang boleh dialami penumpang adalah
0,080g. Tentukan :
a. Jari-jari minimum kelengkungan dari tikungan
b. Bila jari-jari kelengkungan dari tikungan adalah 3
km, berapa laju maksimum kereta agar
percepatan yang dialami penumpang tidak
melewati 0,080g tersebut.

Anda mungkin juga menyukai