Anda di halaman 1dari 4

KODE

BDR-04
INSTRUMEN SUPERVISI DI MASA PENDEMI COVID 19 (BDR-O4 / OBS. KELAS 2013)
PEMBINAAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BAGI GURU DI SEKOLAH
YANG MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013

1. Kabupaten/Kota : Majene
2. Kecamatan : Malunda
3. Jenjang : Sekolah Dasar
4. Nama sekolah : SDN No 3 Mosso
5. Nama guru : NURAILAN S,Pd
6. Mata pelajaran/Kelas : Tematik/ 111.B
7. Topik/tema : Benda Di Sekitarku
8. Kelas/semester : 111.B /1
9. Bentuk Pembelajaran : Daring /Luring / Tatap Muka *)
*) Coret yang tidak perlu

Berilah tanda centang (  ) pada kolom skor sesuai dengan kondisi pada saat supervisi
Skor
Deskripsi
No Komponen Penilaian 0 1 2 3 4
A Kegiatan Pendahuluan
1. Melakukan apersepsi dan motivasi √
2. Menyiapkan fisik dan psikis peserta dalam √
mengawali kegiatan pembelajaran
3. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitan √
dengan tema yang dibelajarkan
B Kegiatan Inti
1. Guru menguasai materi yang diajarkan
a. Kemampuan menyesuaikan materi dengan √
tujuan pembelajaran
b. Kemampuan mengaitkan materi dengan √
pengetahuan lain yang diintegrasikan secara
relavan dengan perkembangan, iptek, dan
kehidupan nyata
c. Menyajikan materi dalam tema secara √
sistematis dan gradasi (dari yang mudah ke
sulit,dari konkrit ke abstrak)
2. Guru menerapkan strategi pembelajaran yang mendidik

a. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan √


kompetensi yang akan dicapai
b. Melakukan pembelajaran secara urut √
c. Menguasai kelas dengan baik √
d. Melaksanakan pembelajaran yang bersifat √
kontekstual
Skor
Deskripsi
No Komponen Penilaian 0 1 2 3 4
e. Melaksanakan pembelajaran kebiasaan positif √
(nurturant effect)

f. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan √


alokasi waktu yang direncanakan
g. Guru memberikan layanan/fasilitasi terhadap √
kesulitan belajar peserta didik
3. Guru menerapkan pendekatan saintifik
a. Menyajikan topik atau materi yang √
mendorong peserta didik melakukan kegiatan
mengamati
b. Memancing peserta didik untuk bertanya √
c. Menyajikan kegiatan yang mendorong √
peserta didik untuk mengumpulkan
informasi atau data
d. Menyajikan kegiatan yang mendorong peserta √
didik untuk mengasosiasikan/mengolah
informasi
e. Menyajikan kegiatan yang mendorong peserta √
didik untuk terampil mengomunikasikan hasil
secara lisan maupun tertulis
4. Guru melaksanakan penilaian autentik
a. Mengamati sikap dan perilaku peserta didik √
dalam mengikuti pelajaran
b. Melakukan penilaian keterampilan peserta √
didik dalam melakukan aktivitas
individu/kelompok
c. Mendokumentasikan hasil pengamatan sikap √
perilaku dan keterampilan peserta didik
d. Guru memberi umpan balik atas pekerjaan √
peserta didik
5. Guru memanfaatkan sumberbelajar/media dalam
pembelajaran
a. Menunjukkan keterampilan dalam √
pemanfaatan sumber belajar

b. Menunjukkan keterampilan dalam
penggunaan media pembelajaran
c. Menghasilkan media pembelajaran yang
menarik √

d. Melibatkan peserta didik dalam √


pemanfaatan sumber belajar
e. Melibatkan peserta didik dalam
pemanfaatan media pembelajaran √
Skor
Deskripsi
No Komponen Penilaian 0 1 2 3 4
6. Guru memicu dan/atau memelihara keterlibatan peserta didik
dalam pembelajaran
a. Menumbuhkan partisipasi aktif peserta didik √
melalui interaksi guru, peserta didik, dan
sumber belajar
b. Merespons positif partisipasi peserta didik √
c. Menunjukkan sikap terbuka terhadap respons
pesera didik. √
d. Menunjukkan hubungan pribadi yang √
kondusif
e. Menumbuhkan keceriaan dan antusiasme √
peserta didik dalam pembelajaran
7. Guru menggunakan bahasa yang benar dan tepat dalam
pembelajaran
a. Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan √
lancar
b. Menggunakan bahasa tulis yang baik dan √
benar
c. Menyampaikan pesan dan gaya yang sesuai √
8. Guru mengakhiri pembelajaran dengan efektif
a. Melakukan refleksi atau membuat rangkuman √
dengan melibatkan peserta didik
b. Melaksanakan tindak lanjut dengan √
memberikan arahan kegiatan lanjutan atau
tugas
c. Pemberian Tugas Baik Penugasan Terstruktur √
maupun Tugas mandiri tidak terstruktur
9 Penerapan Protokol Kesehatan ( Pakai masker,
jaga jarak, cuci tangan pakai sabun pada dengan √
air yang mengalir
Jumlah Skor

Pedoman penskoran: Skor 0 jika tidak ada; Skor 1 jika tidak sesuai; Skor 2 jika kurang sesuai
Skor 3 jika sesuai; Skor 4 jika sangat sesuai
Jumlah Skor 126/156=80 NILAI 80
Jumlah Skor
Nilai= x 100 %
Skor Maksimum
Skor Maksimum = 39 x 4 = 156

Keterangan Skor:
A = 86–100 : Sangat Baik ; B = 76–85 : Baik; C = 60–75 : Cukup D =<59 : Kurang
Saran
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………….
Mosso,24 , oktober 2020
Guru yang di supervisi, Pengawas TK/ SD Wil 11 Kec Malunda

NURAILAN, SPd MANSYUR,B S.Pd


NIP…........………………........ NIP.196201011982031006

Mengetahui
Kepala Sekolah,

MARI,A.Ma.Pd
NIP .1961123119830361001

Anda mungkin juga menyukai