Anda di halaman 1dari 28

AKUNTANSI BIAYA

AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA

Darlin Aulia, S.E.,M.S.Ak


Siti Aminah
Fannisa Egista Naya
Tsalits Agnita Ulfatun Nisa'
ITTelkom Surabaya
Outline
1. WAGE PLAN

2. CONTROLING LABOR COST


3. ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS PAYROLL TAXES
4. SPECIAL LABOR COST PROBLEM
WAGE PLAN
Tenaga kerja adalah usaha fisik ataupun mental yang
dikeluarkan oleh karyawan untuk mengolah produk.
Biaya tenaga kerja adalah biaya yang dibebankan untuk
penggunaan tenaga kerja manusia tersebut.
Upah karyawan didasarkan pada rencana yang telah
ditetapkan oleh manajemen, disetujui oleh serikat pekerja dan
sesuai dengan peraturan instansi pemerintah.
WAGE PLAN

UPAH GAJI

Biaya tenaga kerja langsung BIaya Overhead


JENIS BTK
1. BTK menurut fungsi
BTK produksi : gaji manajer pabrik, upah lembur operator
BTK pemasaran : komisi sales, kesejahteraan pemasaran
BTK administrasi dan umum : gaji, tunjangan
2. BTK menurut jenis pekerjaan
Pembagian didasarkan dari pekerjaan karyawan dalam
departemen : upah mandor, operator, bagian produksi dsb
JENIS BTK
3. BTK langsung
BTK langsung Biaya atas karyawan yang terlibat secara
langsung dalam proses produksi.
4. BTK tidak langsung
Biaya atas karyawan yang tidak terlibat secara langsung
dalam proses produksi.
WAGE PLAN
1. Paket tarif per jam
Dengan menggunakan pencatatan jam kerja karyawan dilakukan
dengan kapan karyawan masuk dan kapan karyawan keluar/pulang
pada suatu kartu jam kerja.
Dasar tarif per jam kerja : besar upah kotor yang akan diterima
dengan mengalikan jumlah jam kerja termasuk lembur dengan
tarif per jam kerja.
Dasar tarif per unit produksi : dengan mengalikan jumlah unit
produksi dengan tarif per unit.
Dasar rencana insentif : upah kotor dibayarkan sebesar upah
standar ditambah jumlah insentif
CONTOH SOAL
1. DASAR TARIF PER JAM
Perusahaan X menetapkan kebijakan bahwa, jika karyawan bekerja lebih dari 45
jam dalam seminggu, maka mereka memiliki hak untuk memperoleh premi
lembur. Dalam hal ini, tarif lembur adalah 45% dari tarif upah. Jika dalam
seminggu seorang karyawan bekerja selama 50 jam dengan tarif upah Rp 2.000
per jam, maka berapakah total upah yang diperoleh oleh karyawan tersebut ?
Jawab :
Jam Biasa 45 x Rp 2.000 = Rp 90.000
Lembur 5 x Rp 2.000 = Rp 10.000
Premi Lembur 5 x Rp 900 = Rp 4.500 +
Total Upah Karyawan Tersebut Dalam Satu Minggu = Rp 104.500
CONTOH SOAL
1. DASAR TARIF PER JAM
Misalkan seorang karyawan harus bekerja 45 jam per minggu. Upahnya Rp 500
per jam. Dari 45 jam kerja tersebut, 10 jam merupakan waktu mengangggur, dan
sisanya digunakan untuk mengerjakan pesanan tertentu. Maka bagaimanakah
jurnal untuk mencatat biaya tenaga kerja tersebut ?
Jawab:
Jurnal untuk mencatat biaya tenaga kerja tersebut adalah :
Barang dalam proses x biaya tenaga kerja langsung Rp 17.500
Biaya overhed pabrik sesungguhnya Rp 5.000 +
Gaji dan Upah Rp 22.500
CONTOH SOAL
1. DASAR TARIF PER UNIT
Perusahaan X menetapkan kebijakan bahwa, dalam 1 hari karyawan dapat
membuat 70 unit produk dengan biaya per unitnya sebesar Rp 1.000. jika
karyawan bekerja dalam seminggu, maka berapakah total upah yang diperoleh
karyawan tersebut ?
Jawab :
Per hari 70 x Rp 1.000 = Rp 70.000

Per minggu 7 x Rp 70.000 = Rp 490.000


Jadi, total Upah Karyawan Tersebut Dalam Satu Minggu sebesar Rp 490.000
LATIHAN SOAL !!!
1. Perusahaan ABC menetapkan kebijakan bahwa, jika karyawan bekerja lebih
dari 55 jam dalam seminggu, maka mereka memiliki hak untuk memperoleh
premi lembur. Dalam hal ini, tarif lembur adalah 55% dari tarif upah. Jika dalam
seminggu seorang karyawan bekerja selama 57 jam dengan tarif upah Rp
3.200 per jam, maka berapakah total upah yangdiperoleh oleh karyawan
tersebut ?
2. Misalkan seorang karyawan harus bekerja 60 jam per minggu. Upahnya Rp
750 per jam. Dari 60 jam kerja tersebut, 7 jam merupakan waktu
mengangggur, dan sisanya digunakan untuk mengerjakan pesanan tertentu.
Maka bagaimanakah jurnal untuk mencatat biaya tenaga kerja tersebut ?
3. Di suatu pabrik Sepatu menetapkan kebijakan bahwa, dalam 1 hari karyawan
dapat membuat 55 unit produk dengan biaya per unitnya sebesar Rp 5.700.
jika karyawan bekerja dalam 1 bulan, maka berapakah total upah yang
diperoleh karyawan tersebut pada bulan Mei?
WAGE PLAN
2. RENCANA GAJI YANG DIMODIFIKASI
Dengan menetapkan upah dasar per jam yang akan dibayarkan
perusahaan jika seorang karyawan tidak mencapai kuota produksi
yang ditetapkan.
Jenis rencana ini memberi penghargaan kepada karyawan
berkinerja tinggi dan mengarahkan perhatian manajemen
kepada karyawan yang tidak mampu memenuhi kuota yang
ditetapkan.
CONTROLING LABOR COST

1. Labor Time Record


Catatan waktu biasanya berbentuk file. Jam tenaga kerja
yang dicatat harus ditinjau oleh pengawas produksi untuk
keakuratannya.
CONTROLING LABOR COST
2. Payroll Function
Tanggung jawab utama adalah untuk menghitung upah dan
gaji yang diterima oleh karyawan.
Ringkasan penggajian dikirim ke akuntansi untuk mencatat
penggajian dalam catatan akuntansi.
Catatan penggajian dikirim ke bagian bendahara untuk
melakukan pembayaran kepada karyawan.
CONTROLING LABOR COST
3. Payroll Record
CONTROLING LABOR COST
Periode yang berakhir 6 November, memberikan informasi tipikal. Ini
mengumpulkan dan meringkas data penggajian setiap periode dan berfungsi
sebagai catatan tambahan untuk persiapan entri jurnal umum. Misalnya, entri
untuk mencatat data penggajian pada Gambar sebelunya :
ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES
ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES

Contoh Soal :
Berdasarkan kartu hadir
minggu pertama bulan april
20x1, bagian pembuat daftar
gaji dan upah pembuat daftar
gaji dan upah untuk periode
yang bersangkutan. Jika
diketahui bahwa upah gaji Risa
Rimedi dan Eliona Sari masing-
masing adalah Rp 1.000 dan Rp
750 per jam. Maka hitunglah
biaya tenaga kerjanya!
ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES

Jawab :
ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES
Jawab :
Tahap 1 : Jurnal distribusi gaji dan upah

Tahap 2 : Membuat bukti kas keluar


ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES

Jawab :
Tahap 3 : Pembagian gaji

Tahap 4 : Penyetoran pajak negara


LATIHAN SOAL !!!
Perusahaan ABC hanya memperkerjakan 3 orang karyawan, Fitriani, Lala
dan Meddy. Berdasarkan kartu hadir minggu pertama bulan November
2010, bagian pembuat daftar gaji dan upah membuat daftar gaji dan upah
untuk perioda yang bersangkutan. Menurut kartu hadir, karyawan Fitriani
bekerja selama seminggu sebanyak 35 jam, dengan upah per jam Rp 1.000;
karyawan Lala bekerja selama seminggu sebanyak 35 jam, dengan upah
per jam Rp. 1.200; sedangkan Meddy selama perioda yang sama bekerja 45
jam dengan tarif upah Rp 1.500. Dengan diketahui PPh sebesar 20%.
Menurut kartu jam kerja, penggunaan jam hadir masing-masing karyawan
tersebut disajikan sebagai berikut:
TABEL DISTRIBUSI
ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES
Jawab :
Tahap 1 : Jurnal distribusi gaji dan upah

Tahap 2 : Membuat bukti kas keluar


ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS
PAYROLL TAXES

Jawab :
Tahap 3 : Pembagian gaji

Tahap 4 : Penyetoran pajak negara


ACCOUNTING FOR LABOR COST AND EMPLOYERS PAYROLL
TAXES
1. Employers’ Payroll Taxes
Federal Insurance Contributions Act (FICA), mewajibkan
pemberi kerja untuk membayar pajak jaminan sosial atas upah
dan gaji yang sama dengan jumlah yang dipotong dari
penghasilan karyawan.
Federal Unemployment Tax Act (FUTA), mewajibkan pemberi
kerja untuk membayar tarif pajak yang ditetapkan atas upah
dan gaji untuk memberikan kompensasi kepada karyawan jika
mereka diberhentikan dari pekerjaan reguler mereka.
2. Payroll Accrual, dilakukan ketika Ketika tanggal laporan
keuangan tidak bertepatan dengan tanggal akhir periode
penggajian.
SPECIAL LABOR COST PROBLEM
1. Shift Premium, merupakan suatu pergeseran atau
penetapan jam kerja dari jam pada umumnya yang terjadi
selama satu kali dalam 24 jam.
2. Employee Pension Costs, jumlah tunjangan atau jaminan
pensiun yang diberikan oleh perusahaan kepada para
karyawan.
3. Bonuses, pembayaran yang dilakukan oleh pihak perusahaan
pada pihak karyawan dari adanya hasil keuntungan.
4. Vacation and Holiday Pay, gaji liburan diperoleh oleh
karyawan untuk layanan harian di tempat kerja selama tahun
tersebut.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai