Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA DINAS PERTANAHAN DAN TATA RUANG (KUNDHA NITI MANDALA SARTA TATA SASANA) Sas nert rp a reges JL Kena No. 66 Yogyakarta Kode Pos: S5165 Telp. (9274) 615956, se2602 EMAIL: dinperiaru@jogiakota.go.ld HOTLINE SMS. 08122760001 HOTLINE EMAIL upik@logiakota.go.ld WEBSITE. www jogjakota.go.id Informasi Kesesuaian Tata Ruang Nomor : 0005 / Taru/ I1l/ 2022 Dasar Hukum 1. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2012 tentang Bangunan Gedung 2. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2021 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Yogyakarta ‘Tahun 2021-2041 3. Peraturan Walikota Nomor 118 Tahun 2021 tentang Rencana Detail Tata Ruang Kota Yogyakarta tahun 2021-2041 Berdasarkan permohonan Saudara, bersama ini kami berikan Informasi Kesesuaian Tata Ruang kepada: 1. Nama Pemohon ‘Anna Rina Herbranti ST, MT. 2. Alamat Pemohon 3. Bukti Hak AtasTanah/No ;_ SHM No,0076; Sertifikat Hak Pakai No. P.4/Sym dan SHM No 00784 4, Fungsi Bangunan : Jogja Planning Gallery 5. Luas Tanah 20,524 me 6 Letak Tanah Kel. Suryatmajan, Kee, Danurejan 7. Nomor Telepon Deiigati ketentuan-Ketentuan sebagai berikut : KETENTUAN TATA RUANG. Pola Ruang Ee ae ae KDH Minimal Zona Cagar Budaya 80% 35 18 meter 10% = | Garis Sempadan Bangunan (GSB): GSB pada jalan yang berbatasan langsung dengan sisi barat persil (J1. Malioboro) adalah 4-k-4 GSB pada jalan yang berbatasan Iangsung dengan sisi sclatanpersil (JI. Perwakilan) adalah 3-k-6 ‘GSB pada jalan yang berbatasan langsung dengan sisi timur persil (J1. Mataram) adalah 4-k-4 Berdasarkan ketentuan Zonasi (Matrix ITBX), rencana kegiatan untukJogja Planning Gallery pada zona Cagar Budaya Diijinkan Bersyarat (B) Keterangan lain: 1, Lokasi yang dimohonkan berada pada kawasan KCB Sumbu Filosofi, dimana berlaku ketentuan Khusus gaya arsitektur dan tata bangunan yaita : a. bangunan baru menggunakan gaya arsitektur bangunan berciti Khas tradisional yoxyakata, b. tidak diperbolehkan membangun bangunan baru yang melintang di atas jalan pada sumbu filosofi; SEGORO AMARTO ‘SEMANGAT GOTONG ROYONG AGAWE MAJUNE NGAYOGYOKARTA KEMANDIRIAN ~ KEDISIPLINAN ~ KEPEDULIAN - KEBERSAMAAN h. i ¢. tidak diperbolehkan membangun bangunan di kanan dan kiti sumbu filosofi dengan ketinggian yang akan mempengaruhi dan/atau menghilangkan nilai budaya sumbu filosofi; Ketinggian Bangunan paling tinggi 18 m (delapan belas meter); dan ¢. ketinggian bangunan di sepanjang Jalan Margoutomo, Jalan Malioboro, Jalan Margomulyo, Jalan Pangurakan, dan Jalan Mayjen D.1. Panjaitan, selain bangunan cagar budaya, ditetapkan ‘maksimum 18 m (delapan belas meter) sampai kedalaman 60 m (enam puluh meter) dari garis boatas lar ruang milik jalan dan memenuhi ketentuan membentuk sudut 45° (empat puluh lima derajat) dari as jalan, Sebelum dilakukan pembangunan bangunan gedung pada area di dalam zona inti KCB harus ‘memenuhi persyaratan khusus dan mendapatkan rekomendasi dari lembaga pelestarian budaya; Kegiatan Jogja Planning Gatenry pada zona cagar budaya memiliki ketentuan bersyarat sbb: a. Tidak berpotensi menimbulkan dampak negatif pengurangan nilai dan luas Cagar Budaya b. Tanah dan bangunan yang sudah terdaftar menjadi Bangunan Cagar Budaya tidak boleh dipugar/dirubah bentuk arsitekturnya ©. Dalam perkembangan berikutnya memperbolehkan ditinjau ulang perizinan pemanfaatan kegiatan tersebut jika terdapat dampak negatif terhadap lingkungan sekitar Informasi Kesesuaian Tata Ruang BUKAN MERUPAKAN IZIN, namun surat yang berisikan informasi tentang ketentuan tata ruang, pada lokasi yang dimaksud sesuai dengan ketentuan peraturan yang berlaku; Apabila terjadi perubahan peraturan, maka informasi kesesuaian tata ruang ini dinyatakan tidak berlaku dan wajib disesuaikan dengan peraturan baru; Apabila ada kekeliruan maka informasi tata ruang ini dapat ditinjau ulang. Yogydkarta, 07 Maret 2022 ‘NIP. 197907162005011009 SEGORO AMARTO SEMANGAT GOTONG ROYONG AGAWE MAJUNE NGAYOGYOKARTA KEMANDIRIAN - KEDISIPLINAN ~ KEPEDULIAN - KEBERSAMAAN

Anda mungkin juga menyukai