Anda di halaman 1dari 2

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP

MTS MIFTAHUL ULUM BANYUPUTIH


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
NSM / NPSN : 121235120050 / 20581812 STATUS TERAKREDITASI. B
Jln. KHR. As’ad Syamsul Arifin Kp. Pandean Rt 24 Rw 04
Desa Wonorejo Kecamatan Banyuputih Kabupaten Situbondo 68374

Nama : NILAI
Kelas : Delapan (VIII)
Mata Pelajaran : IPS
Guru Mapel : Wardatul Jannah, S.Pd

A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling benar!

1. Dalam kehidupan sehari-hari barang konsumsi c. Sumatera, Jawa, Madura, Kalimantan


disebut … Barat, Kalimantan Tengah,, dan pulau-
a. Barang jadi pulau disekitarnya
b. Barang setengah jadi d. Kepulauan Kalimantan, Kepulauan
c. Barang mentah Sulawesi dan pulau-pulau disekitarnya
d. Barang semipakai
7. Berikut ini yang bukan merupakan manfaat
2. Letak Indonesia secara astronomis adalah ... sumber daya laut adalah...
a. Hutan mangrove dapat melindungi
a. terletak di pertemuan 3 lempeng aktif
terjadinya abrasi pantai
dunia yaitu indo Australia, Eurasia dan
b. menjadi sumber pembagkit listrik
Pasifik
c. mengandung fosfat yang dapat dipakai
b. terletak pada 95 derajat BT – 141 derajat sebagai bahan pupuk organic
BT dan 6 derajat LU – 11 derajat LS
d. sumber eksploitasi ikan di laut
c. Indonesia sebagai negara agraris dan
maritime 8. Upaya memperbaiki kerusakan lingkungan
d. Diapit dua benua dan dua samudra hutan dapat dilakukan dengan cara berikut
ini ... kecuali
3. Penyebab Indonesia memiliki tanah yang subur a. reboisasi atau penanaman kembali hutan
secara geologis adalah karena ... yang sudah gundul
a. Indonesia dilalui oleh dangkalan Sunda b. memberikan izin pengelolaan hutan kepada
dan dangkalan Sahul swasta
b. sering munculnya gunung api ditengah laut c. menerapkan sistem tebang tanam dalam
c. aktivitas gunung merapi yang penebangan hutan
menghasilkan tanah vulkanik d. menerapkan sistem tebang pilih dalam
d. Indonesia memiliki keanekaragaman menebang hutan
hayati yaitu flora dan fauna yang tinggi
9. Pada saat memproduksi barang, perusahaan
4. Simbol warna hijau kekuningan pada peta akan memerlukan hal-hal berikut, kecuali …
dinyatakan sebagai … a. Bahan baku
a. Laut b. Mesin
b. Sungai c. Modal
c. Pegunungan d. Pasar
d. dataran rendah
10. Jika pendapatan rata-rata setiap orang naik,
jumlah barang yang diminta akan …
5. Kebutuhan manusia tidak ada batasnya yang
a. Berkurang
artinya setiap saat selalu bertambah dan
b. Bertambah
berkembang seiring dengan …
c. Stabil
a. Keinginan masing-masing
d. Standar
b. Kebutuhan insidental
c. Kemajuan peradaban manusia
11. Kebutuhan yang bila tidak terpenuhi maka
d. Naik turunya permintaan
manusia tidak bisa hidup adalah …
a. Perumahan
6. Daerah waktu Indonesia bagian Timur (WIT)
b. Makan
meliputi ...
c. Pakaian
a. Bali, Nusa Tenggara, Kalimantan Selatan,
d. Kendaraan
Kalimantan Timur, Pulau Sulawesi, dan
pulau-pulau sekitarnya
b. Kepulauan Maluku, Papua, dan pulau-
pulau disekitarnya
12. Manfaat ekologis terumbu karang adalah … d. bahan dasar bangunan sebagian besar dari
a. dapat menjadi daya tarik tersendiri sebagai besi dan beton
obyek wisata
b. mengurangi hempasan gelombang pantai 17. Terjadinya musim penghujan di Indonesia
yang berakibat terjadinya abrasi disebabkan adanya...
c. sumber perikanan yang dapat a. tekanan udara tinggi
meningkatkan pendapatan bagi nelayan b. tekanan udara rendah
d. sumber bahan makanan bagi makhluk c. angin muson timur
hidup d. angin muson barat

13. Hutan mangrove berfungsi sebagai 18. Perhatikan manfaat hutan berikut!
habitat/tempat hidup binatang laut misalnya (1) Melestarikan hewan dan tumbuh-
tempat berlindung, mencari makan dan tumbuhan
berkembangbiak. Fungsi hutan mangrove (2) Mencegah kerusakan tanah dari bahaya
tersebut merupakan fungsi ... erosi
a. Ekonomis (3) Sebagai penghasil kayu
b. Ekologis (4) Memelihara kesuburan tanah
c. Social (5) Mengatur tata air
d. sosial ekonomis Dari pernyataan tersebut yang termasuk
manfaat hutan lindung adalah …
14. Berikut yang merupakan dampak pertumbuhan a. 1, 2 dan 4
penduduk yang cepat adalah ... b. 1, 4 dan 6
a. semakin banyak pengangguran c. 1, 3 dan 4
b. Mengurangi terjadinya kemiskinan d. 3, 5 dan 6
c. Menambah penghasilan penduduk
d. Mengurangi angka beban ketergantungan 19. Kelompok yang paling sering melakukan
kegiatan konsumsi adalah …
15. Peranan pasar bagi sumber daya manusia, a. Keluarga
ditandai dengan kemampuan menyerap ... b. Masyarakat
a. Daya dukung c. Penduduk satuo kota
b. Daya beli d. Penduduk provinsi
c. Tenaga kerja
d. Barang dan jasa 20. Bagian laut yang digunakan untuk pelabuhan
kapal disebut …
16. Ciri-ciri rumah penduduk di daerah dataran a. Selat
rendah adalah... b. Teluk
a. Banyak memiliki ventilasi c. Tanjung
b. Atap rumah terbuat dari seng d. Danau
c. Sedikit memiliki ventilasi

ESSAY !

1. Sebutkan dan jelaskan macam-macam kebutuhan menurut intesitasnya! Serta contohnya


2. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan!
3. Apa yang dimaksud dengan kebutuhan?
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kelangkaan?
5. Apa yang kamu ketahui tentang ilmu ekonomi?

….* Selamat mengerjakan, semoga sukses *….

Anda mungkin juga menyukai