Anda di halaman 1dari 1

Ada karyawan joint bulan Juni akhir 2021 bergabung dan sudah PKWTT, resign pada tanggal 4

Desember 2021 dan 1 minggu sebelum 25 Desember 2021 akan ada pembagian THR.

Pertanyaan:

1. apakah yang bersangkutan masih berhak menerima THR?

2. perhitungan THR seperti apa?

3. dasar hukumnya apa?

Jawab

1. Ya berhak menerima THR

2. Prorata THR yg dihitung dari tanggal masuk kerja hingga 4 Des 2021(masa kerja/12 x gaji pokok
dan tunj tetap)

3. Dasar hukumnya peraturan pemerintah yang menyebutkan masa kerja H - 1 bulan berhak
menerima THR.

Teman2,

Ada karyawan yg akan di PHK karena memasuki usia pensiun tapi sebetulnya usia pensiunnya masih
belum masuk, selisih bbrp bulan saja. Percepatan ini atas permintaan karyawan dan perusahaan
setuju. Tapi perusahaan tidak ada aturan pensiun dini, hanya pensiun biasa saja.

Pertanyaannya apakah ini termasuk PHK pensiun biasa, atau harus pakai Perjanjian Bersama?

Jawab :

Buat aturan pensiun dini atau ada agreement

Anda mungkin juga menyukai