Anda di halaman 1dari 2

PH

PENILAIAN HARIAN B. INDONESIA TEMA 1


TAHUN PELAJARAN 2019/2020
MADRASAH IBTIDAIYAH YAYASAN KEBANGKITAN UMAT ISLAM PP.
MASKUMAMBANG
Nama : ........................................................................... Mata Pelajaran : B. Indonesia
No. Ujian : ........................................................................... Kelas : III (Tiga)
Waktu : 60 Menit
A. Berilah tanda silang (X) pada 4. Berikut adalah tanaman yang berkembang biak
huruf a, b, c atau d di depan dengan umbi sesuai dengan teks tersebut,
jawaban yang paling benar ! kecuali … .
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor a. bawang merah c. singkong
1 – 3! b. kentang d. mangga
5. Makna kata umbi berdasarkan teks tersebut
Tupai adalah hewan pemakan
adalah … .
segala (omnivora) yang sangat pandai
a. bagian tubuh tumbuhan yang mengalami
melompat. Tupai hidup dengan membuat
perubahan fungsi sebagai tempat
sarang pada lubang-lubang pohon yang
penyimpanan cadangan makanan.
diberi alas dan ditutupi dengan daun-
b. sebagai tempat pembuatan makanan.
daunan.
c. untuk menyokong dan memperkokoh
Makanan tupai bisa berupa biji-
berdirinya tumbuhan di tempat hidupnya.
bijian seperti buah kenari, buah cemara,
d. sebagai jalur pengangkut air dan unsur hara.
dan juga serangga-serangga kecil seperti
6. Tanaman dibawah ini yang berkembang biak
semut dan ulat. Tupai berkembang biak
dengan umbi adalah...
dengan cara melahirkan (vivipar)
a. Nangka c. Jagung
b. Kentang d. Semangka
1. Cara tupai membuat sarang berdasarkan teks 7. Makhluk hidup adalah manusia, hewan, dan .....
tersebut adalah … . a. Batu c. Pasir
a. dengan cara mengumpulkan ranting atau b. Besi d. Tumbuhan
rumput kering kemudian menjalinnya. 8. Manusia dan hewan menghisap oksigen dan
b. dengan cara membuat lubang-lubang pada mengeluarkan karbondioksida. Keterangan
tanah. tersebut menunjukkan cirri makhluk hidup yakni...
c. membuat lubang-lubang pada pohon yang a. Bergerak c. Bernafas
diberi alas dan ditutupi dengan daun-daunan. b. Berkembangbiak d. Makan
d. dengan cara membuat rumah dari kayu. 9. Pertambahan berat badan dan tinggi badan
2. Makna kata omnivora berdasarkan teks tersebut adalah salah satu contoh...
adalah … . a. Pertumbuhan c. Pertambahan
a. hewan pemakan tumbuhan. b. Perkembangbiakan d. Pernafasan
b. hewan pemakan biji-bijian. 10. Persamaan antara cicak dengan ikan yakni...
c. hewan pemakan daging. a. Makanan
d. hewan pemakan segala. b. Cara kembangbiak
3. Makna kata vivipar adalah berkembang biak c. Tempat hidup
dengan cara … . d. cara bergerak
a. bertelur B. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan
b. melahirkan tepat
c. bertelur dan melahirkan 1. Buatlah kalimat menggunakan kosakata
d. melahirkan dan bertelur bernafas!
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 2. Berikan contoh makanan yang sehat untuk tubuh!
4 dan 5! 3. Jelaskan persamaan antara sapi dengan
Ada beberapa tumbuhan yang kambing!
berkembang biak menggunakan umbi,
contohnya kentang, bawang merah, dan
singkong. Kentang berkembang biak
dengan umbi batang. Bawang merah
berkembang biak dengan umbi lapis.
Singkong berkembang biak dengan umbi
akar.
Umbi merupakan bagian tubuh
tumbuhan yang mengalami perubahan
fungsi sebagai tempat penyimpanan
cadangan makanan. Bagian tubuh
tumbuhan tersebut terdapat di dalam akar.

1 | Penilaian Harian 2019/2020 MI YKUI Maskumambang


4. Dari gambar tersebut jelaskan pertumbuhan dan
berkembangan katak!
5. Apakah perbedaan perkembangbiakan alami dan
buatan!

2 | Penilaian Harian 2019/2020 MI YKUI Maskumambang

Anda mungkin juga menyukai