Anda di halaman 1dari 1

Kepada Yth.

Bapak/Ibu HRD
Di Tempat 

Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama : Pilian Gilar Gifalyn
Tanggal Lahir : Brebes, 5 Juni 1999
Alamat Domisili : Blok Galaxi RT 02 RW 04, Desa Jipang, Kecamatan Bantarkawung,
Kabupaten Brebes, Jawa Tengah
No. HP / Email : +6288214882010 / piliangilar05@gmail.com
Pendidikan Terakhir : Diploma IV
Kualifikasi : Memiliki Pengalaman Magang

Sesuai dengan informasi yang saya peroleh perusahaan sedang memerlukan karyawan terbaik
untuk menempati posisi yang diperlukan. Dengan surat lamaran ini saya mengajukan
permohonan kerja di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin untuk menempati posisi (Nama
Posisi), bersama dengan ini saya telah melampirkan beberapa berkas penting guna menjadi
bahan pertimbangan dalam proses seleksi administrasi.
Demikian untuk menjadikan periksa adanya, besar harapan saya untuk dapat diterima di
perusahaan ini dan dapat ikut berkontribusi membangun visi & misi perusahaan kedepannya.
Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya,

Pilian Gilar Gifalyn

Anda mungkin juga menyukai