Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS TERBUKA

TUGAS TUTORIAL 1 [TT-1]

MATA KULIAH : PEMBELAJARAAN PKN DI SD (PDGK 4201)


TUTOR : YUSNAWAN LUBIS, M.Pd

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini secara jelas, tepat dan akurat.

1. Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) menjadi salah satu wahana strategis dalam pembangunan karakter sebuah
bangsa. Hampir dapat dikatakan PKn terdapat dalam setiap komponen pendidikan dalam sebuah Negara,
termasuk di Indonesia. Sekaitan dengan hal tersebut.
a. Coba anda jelaskan perbedaan karateristik Pendidikan Kewarganegaraan dalam konteks Civic Education
dan Citizenship Education!
b. Jelaskan tiga lingkup kompetensi yang menjadi target Pendidikan Kewarganegaraan!

2. Pendidikan Kewarganegaraan di Indonesia jga berkedudukan sebagai Pendidikan Nilai. Muara dari Pendidikan
Nilai adalah terwujudnya sosok warga negara yang cerdas dan baik. Sekaitan dengan hal tersebut
bagaimanakah strategi yang akan anda lakukan dalam mengimpelementasikan pembelajaran PKn untuk
mewujudkan sosok warga negara cerdas dan baik?!

3. Efektifitas Pendidikan Kewarganegaraan di sekolah salah satunya ditentukan oleh Pengalaman belajar dan
nilai/moral yang disisipkan oleh guru dalam proses pembelajaran. Berkaitan dengan hal tersebut, coba anda
rumuskan alternatif pengalaman belajar dan nilai moral dari kompetensi dasar yang sebagaimana tercantum
dalam tabel di bawah ini.

No Kompetensi Dasar Alternatif Pengalaman Muatan Nilai dan Moral


Belajar
1. Menampilkan sikap demokrastis a. ……………………. a. …………………….
b. ……………………. b. …………………….
c. ……………………. c. …………………….

2. Menganalisis penerapan nilai-nilai a. ……………………. a. …………………….


Pancasila dalam kehdupan sehari- b. ……………………. b. …………………….
hari c. ……………………. c. …………………….

4. Bagaimana keterkaitan Pendidikan Kewarganegaraan dengan Ilmu Pengetahuan Sosial?

5. Dengan derasnya arus globalisasi maka masuknya budaya asing tidak dapat terhindarkan, bagaimana cara
efektif yang akan anda lakukan dalam rangka melestarikan kebudayaan daerah bagi generasi muda? ( Jawaban
anda tidak kurang dari 100 kata)

SELAMAT BEKERJA SENDIRI

Anda mungkin juga menyukai