Anda di halaman 1dari 5

KEJUJURAN ADALAH NILAI

YANG UTAMA

SOAL KECERDASAN LOGIS MATEMATIS


SISWA SMA KELAS XI
Petunjuk Pengerjaan :
1. Berdoalah sebelum mengerjakan
2. Telitilah soal terlebih dahulu, soal terdiri dari 20 soal pilihan ganda.
3. Tidak diperkenankan membuka buku, catatan apapun atau bekerjasama dengan yang lain,
percaya dengan kemampuan diri sendiri.
4. Waktu untuk mengerjakan adalah 60 menit

1. Hasil dari operasi bilangan berikut,


7 1 27
500 + 20 𝑥 7 ∶ 5 + (4 − 𝑥 10) sama dengan ...
2
95600 4760
A. B.
20 5
4762 2620
C. D.
20 20
2642
E. 5

2. Hasil dari 3162 − 3142 adalah ….


A. 2 B. 4
C. 630 D. 1260
E. 1262
3. Jika 𝑝 𝑑𝑎𝑛 𝑟 ≠ 0, hasil operasi dari bilangan berikut adalah ….
2
4𝑝2 𝑟 −3
( −3 2 )
3𝑝 𝑟
16 16𝑝7
A. B.
9 9𝑟 −3
16𝑝10 16𝑝25 𝑟 −25
C. D.
9𝑟 10 9
16𝑝7 𝑟 −6
E.
9𝑟 −3
4. Bilangan pertama ditambah dengan 3 kali bilangan kedua menghasilkan angka 140.
Bilangan kedua nilainya 3 kali lebih banyak dibanding bilangan pertama. Nilai dari
bilangan kedua adalah ….
A. 14 B. 20
C. 32 D. 36
E. 42

5. Pak Rahmat memiliki sebidang tanah berbentuk persegi dengan sisi-sisinya (10-x)m .
Ditanah tersebut ia akan membuat kolam ikan berbetuk persegi dengan sisi-sisinya (8-
x)m. Jika ia menyisakan tanah itu seluas 28m2, maka luas tanah pak Rahmat sebenarnya
adalah...
A. 36m2 B. 49m2
C. 60m2 D. 64m2
E. 72m2

6. 1 3 5 4 7 10 7 11 15 10 15 20 13 19 ... ... ...


Bilangan yang tepat mengisi titik-titik pada pola tersebut adalah...
A. 23, 25 dan 16 B. 23, 16 dan 25
C. 16, 25 dan 23 D. 25, 23 dan 16
E. 25, 16 dan 23

7. X, W, U, V, T, S, Q, R, P, O, … , ….

A. M dan N B. L dan M
C. N dan M D. N dan L
E. L dan N

8. Perhatikan gambar di bawah ini.

Diberikan berturut-turut gambar pertama, kedua, ketiga, dan keempat. Banyaknya


segitiga berwarna hitam pada susunan ke-15 adalah ….
A. 78 B. 91
C. 105 D. 120
E. 135
1 𝑌 𝑍
9. Jika X = 30%, Y = , Z= 0,45 dan A = X-Y , B = , C= , pernyataan yang benar...
4 𝑍 𝑋

A. A > B > C B. A < C < B


C. C > B > A D. C < B < A
E. B < C < A
10. Terdapat sebuah tali yang panjangnya 320m kemudian dipotong menjadi dua bagian dan
hasil potongnya dipotong lagi menjadi dua bagian dan begitu seterusnya. Panjang setiap
potongan tali setelah dipotong sebanyak tujuh kali adalah …..
A. 22,85 m B. 6,25m
C. 5m D. 2,5m
E. 1,25m

11. Kak Ros memikirkan suatu bilangan positif. Kak Ros mengalikannya dengan 5, kemudian
menguadratkan hasilnya, dan menambahkannya dengan 100. Kak Ros mendapatkan
bilangan 1000. Jika y = 4 dan bilangan yang dipikirkan Kak Ros adalah, maka ….
A. 𝑥 > 𝑦 B. 𝑥 < 𝑦
C. 𝑥 = 𝑦 D. Hubungan x dan y tidak dapat ditentukan
E. 𝑥 > 2𝑦

12. Diketahui premis-premis berikut ini


Premis 1 : Ada siswa yang tidak rajin belajar atau hasil ulangan baik
Premis 2: Jika hasil ulangan baik maka beberapa siswa dapat mengikuti seleksi perguruan
tinggi
Premis 3: Semua siswa tidak dapat mengikuti seleksi perguruan tinggi
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis di atas adalah....

A. Ada siwa yang hasil ulanganya baik


B. Ada siswa yang tidak rajin belajar
C. Ada siswa yang hasil ulangannya tidak baik
D. Ada siswa yang rajin belajar
E. Semua siswa rajin belajar

13. Berikut ini adalah premis-premis


1. Jika Atta pintar maka disenangi ibu
2. Jika Atta disenangi ibu maka di disenangi bapak
3. Atta tidak disenangi bapak
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis tersebut adalah...
A. Atta pintar tapi tidak disenangi ibu
B. Atta tidak pintar
C. Atta pintar
D. Atta disenangi ibu
E. Atta disenangi kakek

14. Diketahui premis-premis


P1 : jika jaringan internet masuk desa maka penduduk desa produktif
P2 : jika penduduk desa produktif maka penduduk Jakarta tidak padat
Kesimpulan yang sah dari dua premis di atas adalah....
A. Jika penduduk Jakarta padat maka jaringan internet tidak masuk desa
B. Jika penduduk Jakarta tidak padat maka penduduk desa produktif
C. Jika penduduk desa produktif maka penduduk Jakarta tidak padat
D. Jika penduduk Jakarta tidak padat maka jaringan internet masuk desa
E. Jika penduduk desa produktif maka jaringan internet masuk desa

15. Jika semua anak naik kelas , minggu depan tidak akan ada syukuran massal, minggu depan
ada syukuran massal.
Simpulan yang tepat dari pernyataan di atas adalah...
A. Semua anak naik kelas
B. Semua anak tidak naik kelas
C. Beberapa anak tidak naik kelas
D. Semua anak tidak ikut syukuran masssal
E. Sebagian anak yang naik kelas tidak ikut syukuran massal

16. Semua murid perempuan menjadi anggota ekstrakulikuler Palang Merah Remaja (PMR)
Sebagian murid perempuan gemar bernyanyi. Pernyataan yang sesuai dengan pernyataan di
atas adalah....
A. Murid-murid lelaki tidak gemar bernyanyi
B. Murid perempuan yang tidak gemar bernyanyi bukan anggota ekstrakulikuler PMR
C. Sebagian murid perempuan yang tidak gemar bernyanyi tidak menjadi anggota
ekstrakulikuler PMR
D. Semua anggota ekstrakulikuler PMR gemar bernyanyi
E. Tidak dapat ditarik kesimpulan

17. Hasil pertanian per tahun berkisar 0,6 ton sampai dengan 0,9 ton. Tahun ini hasil panen
pertanian 320 ton. Manakah hubungan yang benar antar kuantitas P dan Q berikut
berdasarkan informasi yang diberikan?

P Q
324,3 Hasil panen 3 tahun
yang akan datang (ton)
A. Kuantitas P lebih besar daripada kuantitas Q
B. Kuantitas P lebih kecil daripada kuantitas Q
C. Kuantitas P sama dengan kuantitas Q
D. Kuantitas P dua kali lipat lebih besar daripada kuantitas Q
E. Infromasi yang diberikan tidak cukup memutuskan hubungan kuantitas P dan Q
1 𝑥
18. Diketahui 4 < 12, dengan x adalah bilangan bulat, Manakah hubungan yang benar antara
kuantitas A dan B berikut berdasarkan informasi yang diberikan ?

A B
Nilai terkecil 3
untuk x

A. A> B
B. B >A
C. A=B
D. A=3-1
E. Infromasi yang diberikan tidak cukup memutuskan hubungan salah satu kuantitas di atas

19. Jika diketahui x adalah penjumlahan bilangan ganjil dari 1 sampai dengan 18, dan y adalah
hasil penjumlahan bilangan genap dari 1 sampai dengan 18, maka berlaku
A. x>y
B. x<y
C. x=y
D. x=2y
E. y>2x

20. Sebuah keluarga memiliki empat orang anak yaitu Dodo, Didi, Dudu, dan Dede. Dodo
memperoleh gelar sarjana sesudah dudu. Didi menjadi sarjana sebelum Dede dan bersamaan
dengan Dodo. Siapakan yang menjadi sarjana paling awal?
A. Dodo
B. Didi
C. Dudu
D. Dede
E. Dodo dan Didi

Anda mungkin juga menyukai