Anda di halaman 1dari 9

1

PAS FISIKA KELAS XII MIPA


DESEMBER 2016

1. Untuk mengetahui nilai hambatan (R) suatu kawat kumparan, digunakan rangkaian
seperti gambar berikut

Nilai hambatan R adalah….


A. 4,0 Ω
B. 6,5 Ω
C. 8,0 Ω
D. 9,5 Ω
E. 12,0 Ω
ANS: A
2. Rangkaian sederhana 3 hambatan identik seperti gambar berikut

, Jika titik A dan C diberi beda potensial 120 volt , maka beda potensial VAB adalah....
A. 48 volt
B. 72 volt
C. 80 volt
D. 96 volt
E. 100 volt
ANS: C

3. Rangkaian sederhana 3 hambatan identik seperti gambar berikut


2

, Jika titik A dan C diberi beda potensial 120 volt , maka beda potensial VBC adalah....
A. 40 volt
B. 72 volt
C. 80 volt
D. 96 volt
E. 100 volt
ANS: A

4. Dari rangkaian seperti gambar di bawah,.

Arus listrik yang mengalir pada rangkaian listrik tersebut adalah.....


A. 0,5 A
B. 0.8 A
C. 1,0 A
D. 1,2 A
E. 2,0 A
ANS: B

5. Dari rangkaian seperti gambar di bawah !

Beda potensial pada hambatan 2 Ω adalah....


A. 0,5 Volt
B. 0.8 Volt
C. 1,0 Volt
D. 1,6 Volt
E. 2,0 Volt
ANS: D

6. Muatan listrik +q1 dan + q2 berjarak 9 cm satu sama lain dan besar muatan q2 = 4q1.
Letak titik P yang kuat medan listriknya nol adalah….
A. 2 cm dari muatan q1
B. 3 cm dari muatan q1
C. 4 cm dari muatan q2
D. 6 cm dari muatan q1
E. 7 cm dari muatan q2
ANS: B
3

7. Dua buah muatan listrik yang sama nilainya diletakkan pada jarak r meter . sehingga terjadi
gaya Coloumb sebesar F1 Newton. Ketika jarak keduanya diubah menjadi dua kali semula ,
gaya Coulomb yang dialami menjadi F2 .Perbandingan F1 : F2 adalah….
A. 1 : 2
B. 2 : 1
C. 1 : 4
D. 4 : 1
E. 3 : 2
ANS: D

8. Pernyataan berikut ini berhubungan dengan kapasitor keping sejajar:


1.luas tiap keping
2.jarak antar keping
3.muatan tiap – tiap keping
4.tegangan antar keping
5.bahan dielektrik di antara keping
Faktor – faktor yang mempengaruhi nilai kapasitas kapasitor keping sejajar adalah….
A. 1,2 dan 3
B. 1, 2 dan 5
C. 3,4 dan 5
D. 1,3 dan 4
E. 1 dan 3
ANS: B

9. Dua buah paratikel A dan B masing – masing bermuatan 20µC dan 30µC terpisah pada
jarak 30 cm.Jika partikel 2µC diletakkan diantara A dan B , dan berjarak 10 cm dari partikel A

maka besarnya gaya Coloumb yang dialami partikel itu adalah…..


A. 22,5 N
B. 11,25 N
C. 9,25 N
D. 6,75 N
E. 3,75 N
ANS: A

10. Perhatikan gambar berikut ini

Muatan q1 dan q2 diletakkan pada titik A dan B . Jika AP = PQ = QR =RS =ST = TB , dan q 1
= 1 /4 q2, maka kuat medan listrik nol terjadi pada titik....
A. P
B. Q
C. R
4

D. S
E.T
ANS: B

11. Kawat lurus berarus listrik menembus bidang kertas seperti gambar.

Induksi magnetik di titik P (Bp) adalah….


A. 4 x10 – 5 T, mendekati kawat
B. 4 x10 – 5 T, menjauhi kawat
C. 4 x10 – 5 T, ke bawah titik P
D. 4 x10 – 5 T, ke atas titik P
E. 4 x10 – 5 T, keluar bidang kertas
ANS: C
12. Sebuah elektron bergerak dari titik A dengan kecepatan v memasuki medan magnet
homogen B, secara tegak lurus keluar bidang gambar,

Salah satu lintasan yang mungkin dilalui elektron adalah.....


A. Mengikuti lintasan I
B. Mengikuti lintasan II
C. Mengikuti lintasan III
D. Masuk bidang gambar
E. Keluar bidang gambar
ANS: A

13. Suatu selenoida panjangnya 2 meter dengan 800 lilitan dan jari – jari 2 cm. Jika selenoida
tersebut dialiri arus listrik sebesar 0,5 A , maka induksi magnet pada ujung – ujung selenoida
adalah....( μ0 = 4π x 10 – 7 Wb/A.m)
A. 4π x 10 – 5 T
B. 8π x 10 – 5 T
C. 4π x 10 – 6 T
D. 8π x 10 – 6 T
E.2π x 10 – 5 T
ANS: A

14. Sepotong kawat berarus listrik(I) sepanjang sumbu X dalam medan magnet homogen (B)
seperti pada gambar
5

Arah gaya magnetik yang bekerja pada kawat adalah….


A. Sumbu z (−)
B. Sumbu z (+)
C. Sumbu y (+)
D. Sumbu y (−)
E. Sumbu x (−)
ANS: C

15. Kawat PQ = 50 cm digerakkan sepanjang kawat lengkung CD memotong tegak lurus


medan magnet homogen B = 2 x 10 – 2 Tesla, seperti gambar berikut

GGL induksi pada kawat PQ dan tanda potensial yang benar adalah....
A. 0,02 Volt, P potensial (+)
B. 0,02 Volt, Q potensial (+)
C. 0,04 Volt, P potensial (+)
D. 0,04 Volt, Q potensial (+)
E. 0,08 Volt, P potensial (+)
ANS: A

16. Gambar berikut menunjukkan rangkaian alat – alat yang digunakan untuk percobaan GGL
induksi .

Diantara faktor – faktor di bawah ini:


1) .Jumlah lilitan (N)
2) Kekuatan fluks (B)
3) Kecepatan relatif magnet
4) Diameter kawat kumparan
5) Kuat arus(i)
Yang berpengaruh terhadap besarnya GGL induksi yang dihasilkan adalah.....
A. 1,2,3,4 dan 5
6

B. 1,2,3,dan 4 saja
C. 1,2 dan 4 saja
D. 1,2, dan 3 saja
E. 2 ,3 dan 4 saja
ANS: D

17. Perhatikan gambar berikut ini

M adalah magnet batang, dan K adalah kumparan . Pernyataan yang benar tentang arah arus
konduksi adalah....
A. Ketika M mendekati K, maka arus pada R seketika dari Q ke P
B. Ketika M menjauhi K, maka arus pada R seketika dari Q ke P
C Ketika M menjauhi K, maka arus pada K seketika dari Q ke P
C. Ketika M menjauhi K, maka arus pada R besarnya konstan
D. Ketika M mendekati K, maka tidak ada arus yang melalui R
ANS: B

18. Dalam waktu 0,5 s sebuah kumparan mengalami perubahan fluks sebesar 4 x 10 -3 weber.
Jika kumparan tersebut memiliki 300 lilitan maka ggl induksi yang timbul sebesar...
A. 2,4 V
B. 3.0 V
C. 3,6 V
D. 4,0 V
E. 4,8 V
ANS: A

19. Rangkaian RLC seri dirangkai seperti pada gambar berikut

Bila saklar S ditutup , beda potensial antara titik M dan N adalah....


A. 25 Volt
B. 55 Volt
C. 96 Volt
D. 110 Volt
E. 130 Volt
ANS: C

20. Kelima grafik berikut menyatakan hubungan kuat arus (I) dan tegangan(V) terhadap waktu
(t).
7

Yang menunjukkan hubungan antara tegangan dan arus , untuk rangkaian arus bolak
balik yang bersifat kapasitif adalah….
A. A
B. B
C. C
D. D
E. E
ANS: E

21. Sebuah transformator dengan tegangan primer 110 V dan tegangan sekunder 220 V dan
arus yang mengalir kumparan primer dan sekunder 5 Ampere dan 2 Ampere. Maka efisiensi
transformator tersebut adalah ........
A. 20%
B. 40%
C. 60%
D. 70%
E. 80%
ANS: E

22. Diantara spektrum gelombang berikut:


1) cahaya tampak
2) Infra merah
3) Televisi
4) Sinar gamma
Jika disusun dari energi foton terbesar ke kecil , yang benar adalah….
A. 4>1>2>3
B. 4>1>3>2
C. 2>4>1>3
D. 1>2>4>3
E. 1>2>3>4
ANS: A

23. Kegunaan sinar infra merah dalam kehidupan sehari-hari adalah untuk….
A. Mengobati kanker
8

B. Foto sintesis pada tanaman


C. Foto jaringan di dalam tubuh
D. Pemancar radio FM
E. Remote control
ANS: E

24. Balok dalam keadaan diam panjangnya 2 meter . Panjang balok menurut pengamat yang
bergerak terhadap balok dengan kecepatan 0,8 c(c = laju cahaya ) adalah....
A. 0,7 m
B. 1,2 m
C. 1,3 m
D. 1,6 m
E. 2,0 m
ANS: B

25. Dua orang A dan B, A berada di bumi dan B naik pesawat antariksa dengan kecepatan
0,8c pulang - pergi terhadap bumi. Bila A mencatat perjalanan B selama 20 tahun maka B
mencatat perjalanan pesawat yang ditumpanginya selama ….
A. 6 tahun
B. 9 tahun
C. 12 tahun
D. 15 tahun
E. 20 tahun
ANS: C

26. Sebuah benda saat diam memiliki massa 150 gram. Jika massa benda tersebut diukur oleh
pengamat yang bergerak dengan kecepatan 0,5 c. Maka hasil pengukuran massa benda tersebut
menurut pengamat yang bergerak adalah....
A. 100 gram
B. 100√3 gram
C. 200 gram
D. 200√3 gram
ANS: C

27. Berikut ini merupakan grafik dan nilai energi kinetik maksimum elektron logam K,L,M,N
dan O yang disinari cahaya.

Frekuensi ambang terbesar ditunjukan oleh …


A. K
9

B. L
C. M
D. N
E. O
ANS: E

28. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.


(1) Pada peristiwa efek fotolistrik cahaya bersifat sebagai partikel
(2) Energi cahaya yang datang diserap dan digunakan oleh elektron untuk melepaskan diri
dari katode
(3) Energi kinetik elektron bergantung pada frekuensi cahaya yang diberikan.
Pernyataan yang benar berkaitan dengan efek fotolistrik ditunjukan oleh nomer …
A. (1),(2), dan (3)
B. (1) dan (2)
C. (1) dan (3)
D. (2) dan (3)
E. (3)
ANS: A

29. Perhatikan reaksi fusi di bawah ini


0
1H2 + 1H2 → 2He4 + 0 α +Q
Diketahui massa 2He4 = 4,0026 sma, massa 1H2 = 2,0141 sma , dan 1 sma =931 Mev ,
maka energi minimum yang diperlukan setiap reaksi adalah....
A. 13,8 Mev
B. 23,8 Mev
C. 33,8 Mev
D. 43,8 Mev
E. 53,8 Mev
ANS: B

30. Beberapa zat radioaktif yang bermanfaat dalam kehidupan sehari – hari :
1. H – 2 (deuterium)
2. I – 131(Iodium)
3. C – 14(Carbon)
4. Co – 60 (Cobalt)
Radioaktif yang bermanfaat dalam bidang kedokteran adalah....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 2 dan 3
E. 3 dan 4
ANS: C

Anda mungkin juga menyukai