Anda di halaman 1dari 15

Tentang University Career Expo merupakan event Career Expo / Bursa Kerja yang

“University Career Expo” rutin diselenggarakan oleh LEVEL7 Indonesia dan bekerjasama dengan
Universitas terkemuka di Indonesia dalam rangka memberikan sarana
dalam menghubungkan dunia usaha atau industri dengan perguruan
tinggi dan masyarakat luas.

Event ini diselenggarakan mendekati masa wisuda dalam rangka


menyambut lulusan baru Kampus partner serta alumni dari berbagai
program dan disiplin ilmu pada khususnya, dan para kerja di kota
sekitarnya pada umumnya.

Didalam event ini, dunia usaha dan industri dapat mempublikasikan profil
perusahaan ke perguruan tinggi dan masyarakat luas sekaligus untuk
memperoleh tenaga kerja atau SDM yang berkualitas, unggul dan
kompetitif secara efektif dan efisien.
Sebagai sarana

Tujuan komunikasi perusahaan


dengan perguruan tinggi
dan masyarakat luas.

Memberikan peluang bagi


perusahaan untuk Sebagai media promosi
memperoleh tenaga kerja dan informasi
khususnya fresh graduate perusahaan yang efektif
yang berkualitas, unggul dan tepat sasaran.
dan kompetitif.

Memberikan peluang bagi


perusahaan untuk
memberikan informasi, Menjalin hubungan serta
mengadakan seleksi atau kerjasama dengan pihak
rekrutmen secara langsung Universitas.
dan cepat di tempat.
Target
5.000 lulusan baru & mahasiswa tingkat akhir dari Kampus partner serta Universitas lainnya yang
ada di kota sekitarnya, serta masyarakat umum/pencari kerja berpengalaman dibawah 3 tahun
yang ingin meningkatkan karir.

S2
SMU/SMK…
Smu/smk
D3
Alumni Kampus Berpengalaman < 3
Partner tahun

S1

D4
Universitas lainnya Lulusan Baru
EMAIL BLAST & WHATSAPP BLAST
- Alumni dan mahasiswa kampus partner
- Database Level7 Indonesia

WEBSITE
- Website resmi kampus partner
- Website Ads

MEDIA SOSIAL
- Akun resmi kampus partner
- Akun resmi level7 indonesia
- Media partner
- Facebook Ads
- Instagram Ads
- Google Ads

MEDIA CETAK
- Pemasangan Baligho,Spanduk, Poster, Flyer di dalam
lingkungan Kampus partner.
- Pemasangan spanduk, poster ke Universitas besar
lainnya serta tempat keramaian.
Biaya Investasi

Fasilitas Booth R Booth S Booth Gold Booth Platinum

Ukuran booth (partisi R8) 3x2m 3x2m 3x4m 6x3m


Karpet    
Meja standart 1 1 2 2
Kursi 2 2 4 6
Aliran Listrik 2 amp 2 amp 4 amp 6 amp
Snack Pagi 2 pax/day 2 pax/day 4 pax/day 6 pax/day
Makan siang 2 pax/day 2 pax/day 4 pax/day 6 pax/day
Ruang Interview first come first served first come first served
1 1
Sesi Presentasi first come first served first come first served
45 mnt 45 mnt
Liasion Officer (LO) 1 1 1 1

HARGA EARLYBIRD 5.000.000 6.000.000 12.000.000 15.000.000


HARGA NORMAL 6.000.000 7.000.000 13.000.000 16.000.000

Harga earlybird berlaku s/d 11 April 2023 | Harga belum termasuk ppn 11%
Layout
Gedung TILC Lantai – Universitas Gadjah Mada

Ukuran 3x6 m Ukuran 3x2 m Panggung Utama (ukuran 3x6 m)

Ukuran 3x4 m Ukuran 3x2 m


Layout
Gedung Auditorium Imam Bardjo, SH

Ukuran 3x6 m Ukuran 3x4 m Ukuran 3x2 m Ukuran 3x2 m


Biaya Investasi

Fasilitas Booth B Booth S Booth Gold Booth Platinum

Ukuran booth (partisi R8) 3x2m 3x2m 3x4m 6x3m


Karpet    
Meja standart 1 1 2 2
Kursi 2 2 4 6
Aliran Listrik 2 amp 2 amp 4 amp 6 amp
Snack Pagi 2 pax/day 2 pax/day 4 pax/day 6 pax/day
Makan siang 2 pax/day 2 pax/day 4 pax/day 6 pax/day
Ruang Interview first come first served first come first served
1 1
Sesi Presentasi first come first served first come first served
45 mnt 45 mnt
Liasion Officer (LO) - - 1 1

HARGA EARLYBIRD 5.000.000 6.000.000 12.000.000 20.000.000


HARGA NORMAL 6.000.000 7.000.000 13.000.000 22.000.000

Harga earlybird berlaku s/d 20 Mei 2023 | Harga belum termasuk ppn 11%
1. Mengembalikan Form Partisipasi yang telah diisi dengan lengkap, dan di email ke masing-
masing sales dan CC ke finance@level7indonesia.com

2. Panitia akan menerbitkan invoice dan faktur pajak kurang lebih 3 hari kerja, setelah formulir
pendaftaran kami terima.

3. Perusahaan dimohon untuk melakukan pembayaran H+7 setelah invoice diterima oleh
perusahaan melalui nomor rekening berikut;

PT BANK NEGARA INDONESIA, Tbk (BNI)


Nomor Rekening : 1407453373
Atas nama : CV WIJAYA POLA PERSADA

Dan mohon mengirimkan bukti pembayaran ke finance@level7indonesia.com.

4. Mengingat tempat yang terbatas, prioritas diberikan bagi perusahaan yang telah mempunyai
komitmen dengan kami terlebih dahulu yaitu perusahaan yang telah mengirimkan lembar
konfirmasi keikutsertaan ke Panitia.
1. Bila pembatalan dilakukan kurang dari empat belas (14) hari kerja sebelum hari H, maka panitia akan
tetap melakukan penagihan dan perusahaan yang memesan harus tetap melakukan pembayaran
sesuai surat pemesanan yang sudah ditanda tangani.

2. Pembatalan keikutsertaan yang terjadi bukan dikarenakan kesalahan peserta dan dilakukan sepihak
oleh penyelenggara, maka seluruh pembayaran keikutsertaan yang telah dilakukan oleh peserta akan
dikembalikan

1. Dalam keadaan force majeure ( kejadian atau peristiwa yang secara layak dan patut tidak dapat
dihindarkan atau dielakan atau berada diluar kemampuan manusia untuk menghindarkan kejadian
atau peristiwa tersebut, yaitu kejadian atau peristiwa peperangan (yang dideklarasikan), gempa bumi,
huru-hara, banjir, pemogokan, kekerasan atas dasar SARA, kebijakan sebagaimana diumumkan oleh
instansi yang berwenang, kebijakan Pemerintah atau instansi terkait maka penyelenggara berhak
menunda / membatalkan pelaksanaan.
Pendaftaran untuk event berikut ;

1. Event :
Tanggal :

- NAMA/BRAND UNTUK DITAMPILKAN DI BOOTH : No. Booth : Harga :


2. Event :
Tanggal :
INFORMASI NPWP UNTUK PEMBUATAN INVOICE & FAKTUR PAJAK
No. Booth : Harga :
- NAMA PERUSAHAAN :
3. Event :
- NOMOR NPWP :
Tanggal :
- ALAMAT PERUSAHAAN :
No. Booth : Harga :
Harga belum termasuk ppn. 11%
INFORMASI PENGIRIMAN INVOICE
Kami menyetujui semua persyaratan di bawah ini :
- NAMA PERUSAHAAN : 1. Setelah menyerahkan formulir kerjasama, peserta tidak
diperkenankan mengundurkan diri.
- ALAMAT PENGIRIMAN :
2. Biaya yang telah dibayarkan bersifat non refundable
3. Dalam keadaan force majure (gempa bumi, huru-hara,
banjir, pemogokan, SARA) maka penyelenggara berhak
- NAMA PIC : menunda acara.
- JABATAN : 4. Menyetujui berbagai ketentuan yang terdapat dalam
proposal.
- NO. HP : Menyetujui,
- E-MAIL : Tanggal

Pada saat pengiriman formulir partisipasi, mohon untuk melampirkan ;


1. NPWP Perusahaan
2. Logo Perusahaan
NAMA PIC, TANDA TANGAN & CAP PERUSAHAAN
Terima kasih

Eno 0811-9993-331

info@level7indonesia.com

Anda mungkin juga menyukai