Anda di halaman 1dari 13

PESAN GEMBALA

MAKNA KENAIKAN YESUS KE SURGA


Sesudah Ia mengatakan demikian, terangkatlah Ia disaksikan oleh mereka, dan awan
menutup-Nya dari pandangan mereka. Ketika mereka sedang menatap ke langit waktu Ia
naik itu, tiba-tiba berdirilah dua orang yang berpakaian putih dekat mereka, dan berkata
kepada mereka: “Hai orang-orang Galilea, mengapakah kamu berdiri melihat ke langit?
Yesus ini, yang terangkat ke sorga meninggalkan kamu, akan datang kembali dengan cara
yang sama seperti kamu melihat Dia naik ke sorga.” Kis.1:9-11.

BAGI umat Kristen, Hari Raya Kenaikan Yesus Kristus ke surga menjadi salah satu hari
penting setelah perayaan Paskah. Kenaikan Yesus Kristus adalah peristiwa yang terjadi 40
hari setelah Kebangkitan Yesus. Pada saat Yesus naik ke surga, terangkat ke langit, banyak
orang termasuk murid-muridNya menyaksikan sendiri peristiwa mulia tersebut.

Peristiwa ini dicatat dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab umat Kristen. Ada 4 kejadian
penting dalam perjalanan Yesus di bumi. Pertama, Natal atau kelahiran Kristus. Kedua,
Kematian Kristus yang bermakna sebagai penebusan dosa. Ketiga, Paskah atau Yesus
bangkit dan keempat Kenaikan Tuhan Yesus ke surga.

7 makna kenaikan Yesus Kristus yang perlu dipahami oleh seluruh umat Kristen:

1. Menyatakan peninggian Ssng Bapa kepada-Nya (Efesus 1:20-23) dan bahwa Ia


adalah Anak yang dikasihi oleh Sang Bapa (Matius 17:5), yang telah ditinggikan dan
dikaruniai-Nya nama di atas segala nama (Filipi 2:9).
2. Menyatakan kesuksesan visi, misi, dan karya-Nya di dunia.
3. Sang Bapa mengirimkan Yesus Kristus, putra-Nya yang tunggal ke dunia untuk
menebus dosa umat manusia. Usai menggenapi hal tersebut, maka tibalah saatnya bagi
Yesus untuk kembali ke surga, karena pekerjaan dan pelayanan-Nya dengan menjelma
sebagai manusia di bumi telah selesai.
4. Sebagai pertanda bahwa Ia telah kembali ke kemuliaan surgawi-Nya. Kemuliaan
Yesus tidak tampak secara kasat mata selama Ia berada di bumi, kecuali saat peristiwa
transfigurasi alias perubahan, seperti yang tertulis di dalam Matius 17:1-9.
5. Memberikan-Nya kesempatan untuk menyiapkan tempat untuk kita (Yohanes 14:2).
6. Menandakan awal pekerjaan-Nya yang baru sebagai Imam Agung (Ibrani 4:14-16)
dan perantara bagi perjanjian yang baru (Ibrani 9:15).
7. Menentukan pola untuk kedatangan-Nya yang kedua kali untuk mendirikan kerajaan-
Nya. Ia akan kembali dengan cara yang sama seperti Ia naik ke surga (Kisah Para Rasul
1:11; Daniel 7:13-14; Matius 24:30; dan Wahyu 1:7).

Warta Jemaat, 14 Mei 2023 1


JADWAL IBADAH UMUM PUSAT

2 Warta Jemaat, 14 Mei 2023


INFORMASI UMUM

Warta Jemaat, 14 Mei 2023 3


INFORMASI UMUM

Minggu 14 Mei 2023


FT RBK : Bp. Wigianto Djohan
FT PBK : Pdt. Titik Herawati

Youtube
PRBK GIA PEGANGSAAN

4 Warta Jemaat, 14 Mei 2023


INFORMASI UMUM

IBADAH WANITA
SABTU,13 MEI 2023
DI LT. 2
WL: IBU SANDRA
SINGER: IBU NAOMI & IBU RACHEL
FT : IBU SURYATI G. HARTONO
Warta Jemaat, 14 Mei 2023 5
INFORMASI UMUM

6 Warta Jemaat, 14 Mei 2023


INFORMASI UMUM

Warta Jemaat, 14 Mei 2023 7


INFORMASI UMUM

PESERTA BAPTISAN KUDUS


GIA PEGANGSAAN
Minggu, 14 Mei 2023
di lantai 3 Pk. 10.00 WIB
GIA PEGANGSAAN
1. ABRAM AMADEO BARIMBING
2. ALEXA GRACIA THEODORA MANIHURUK
3. ASHLEY VYNEETA VIZA
4. BEBY WIDJAYA
5. BERNARD KENZIE GUNAWAN
6. DARREN CHRISTO BARINGBING
7. DEA SUNDARGO
8. GRACE STEVANI FLICA BUITLENA
9. IVENA AZARIA ARMYTA KASTANYA
10. JUSUF EZRABANA
11. LOISABETH VICTORIA YOLAN BANA
12. MICHAEL YABEST SIMANJUNTAK
13. SIDERMAN BATE’E
14. VERONIKA SURJADI
15. FIJRI AMANDA SARI
16. STEFON RAYNEL

TPI CUT MEUTIA


1. ELITA PURNAMA SARI
2. NADYA SATWIKHA MAHARANI
3. PAULINUS SILABAN
4. PEBRI ANTI SIMANULLANG
5. YEHEZKIEL LAHM JOUHANAN

TPI PAMULANG
1. IVAN MICHAEL LAWRENCE SANJAYA
2. TASYA ANGELINA
3. TJOENG EVI

8 Warta Jemaat, 14 Mei 2023


INFORMASI UMUM

JADWAL PERJAMUAN KUDUS


Minggu, 14 Mei 2023

IBADAH I PK. 08.00 WIB


Bp. Adrian Rugebregt
Bp. Andry Kristanto
Bp. Denny Budianto
Bp. Enoch Paat

IBADAH II PK. 10.00 WIB


Lantai 3 Lantai 4
Bp. Adrian Rugebregt Bp. Herry Noviandry
Bp. Andry Kristanto Bp. Iwan Santoso
Bp. Irwan Kwanandas Bp. Donaldy Makarawung
Bp. Putu Sukertha Bp. Benyamin B. Satria
Bp. Eddy Kurniadi
Bp. Hendy Goenawan
Bp. Enoch Paat

Dress code:

• Baju putih
• Celana gelap
• Dasi ushers kolektan

Warta Jemaat, 14 Mei 2023 9


INFORMASI UMUM

10 Warta Jemaat, 14 Mei 2023


INFORMASI UMUM

PEMBERITAHUAN

Bagi jemaat yang ingin memberikan persembahan kepada Tuhan


(Firman Tuhan mengatakan: “Sesudah itu datanglah setiap orang
yang tergerak hatinya, setiap orang yang terdorong jiwanya,
membawa persembahan khusus kepada TUHAN ...” Kel.35:21.).
Persembahan dapat ditransfer ke rekening sbb:

• BCA KCP Kelapa Gading Villa Jakarta


Ac. 413 300 2955
A.n. Gereja Isa Almasih

• Rek Bank Mandiri


Ac. 120 00 5041961 8
a.n. Gereja Isa Almasih Jemaat Pegangsaan.

Rek Misi.

• BCA KCP Kelapa Gading Villa Jakarta


Ac. 413 301 7111
a.n. Grj Isa Almasih Jmt Pegangsaan.

Rek GENTA

• BCA KCP Kelapa Gading Villa Jakarta


Ac. 413 303 3311
a.n. GIA Pegangsaan

DOA BERKAT.

TUHAN memberkati engkau dan melindungi engkau; TUHAN menyinari engkau


dengan wajah-Nya dan memberi engkau kasih karunia; TUHAN menghadapkan
wajah-Nya kepadamu dan memberi engkau damai sejahtera. Bilangan 6:24-26.

Warta Jemaat, 14 Mei 2023 11


INFORMASI UMUM

12 Warta Jemaat, 14 Mei 2023


INFO TPI
PAMULANG CURUG
MINGGU, 14 MEI 2023 MINGGU, 14 MEI 2023
IBADAH UMUM PK. 08.00 IBADAH UMUM PK. 08.00
F. Tuhan : Pdt Yusak Irianto P. Pujian : Ibu Heny K
F. Tuhan : Pdt. Suharjono
MINGGU, 21 MEI 2023
IBADAH UMUM PK. 08.00 MINGGU, 21 MEI 2023
F. Tuhan : Ev. Glenna Dumasari, S.E., M.Th IBADAH UMUM PK. 08.00
P. Pujian : Sdr. Jeffery MP
F. Tuhan : Pdt. Ferdinan Tambunan, M.Th

CUT MEUTIA
MINGGU, 14 MEI 2023
IBADAH UMUM PK. 08.00
F. Tuhan : Pdt. Elisa Kasdu

MINGGU, 21 MEI 2023


IBADAH UMUM PK. 08.00
F. Tuhan : Pdt. Elisa Kasdu

2 Korintus 4 : 18

Sebab kami tidak


memperhatikan yang kelihatan,
melainkan yang tak kelihatan,
karena yang kelihatan adalah sementara,
sedangkan yang tak kelihatan adalah kekal.

Warta Jemaat, 14 Mei 2023 13

Anda mungkin juga menyukai