Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KABUPATEN INDRAGIRI HILIR SEKRETARIAT DAERAH IL, Akasia NO, 01 ‘Telp, (0768) 21010-21182 - Fax.(0768) 21182 TEMBILAHAN Tembilahan, 30 Desember 2022 kepada Nomor + 870/BKPSDM-PKPKPAY 2944 th. 1. Kepala Badan/Dinas Se-Kab. Inhil, Sifat Penting 2. Inspektur Daerah Kab. Inhil. Lampiran. : 1 (Satu) Lembar. 3. Kepala Satpol PP Kab. Inhil. Perihal : Pelaksanaan Hari Libur 4, Sekretaris DPRO Kab. Inhil. Nasional dan Cuti Bersama 5. Kabag di Lingkungan Setda Kab.Inhil Tahun 2023. 6. Pimpinan BLUD Se-Kab.Inhil 7. Camat Se-Kab. Inhil. di- TEMPAT Sehubungan dengan Keputusan Bersama _Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor : 1066 Tahun 2022, Nomor : 3 Tahun 2022, Nomor : 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023. Berkaitan dengan hal tersebut di atas, bersama ini disampaikan sebagai berikut : 1. Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 sebagaimana terlampir. 2. Pelaksanaan Cuti Bersama Tahun 2023 akan ditetapkan kemudian dengan ‘mempertimbangkan kondisi pandemi Covid-19. 3. Bagi Perangkat Daerah yang bertugas memberikan pelayanan langsung kepada masyarakat, Kepala Perangkat Daerah yang bersangkutan agar dapat mengatur penugasan Pegawai di Lingkungan masing-masing pada hari-hari Libur Nasional dan Cuti Bersama tersebut supaya masyarakat tetap mendapatkan pelayanan dengan baik 4. Dimintakan kepada Saudara untuk melakukan pemantauan terhadap pelaksanaan Hari Libur dan Cuti Bersama di Lingkungan masing-masing, sekaligus menegaskan agar tidak menambah hari libur selain daripada hari ditetapkan. Demikian disampaikan, untuk menjadi perhatian sepenuhnya. ‘SEKRETARIS DAERAH Pembfha Utama Madya NIP. 197011011989091001 Tembusan : disampatkan kepada Yth : 1. Bupat! Indragiri Hilir d! Tembilahan (Sebagal Laporan). 2. Inspektur Daerah Kab. Inhil di Tembilahan. Dipindai dengan CamScanner HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2023 A. HARI LIBUR NASIONAL TAHUN 2023 NO.| _ TANGGAL HARI KETERANGAN 7 T Januari Minggu | Tahun Baru 2023 Masehi 2 22 Januari Minggu | Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili 3 18 Februari Sabtu isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 4 22 Maret Rabu Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945 5 7 April ‘Jumat | Wafat Isa Al Masih 6, | 22Apri-23 Apri | Sabtu-Minggu | Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijiyah 7. Mei Senin Hari Buruh Intemasional 8. 78 Mei Kamis | Kenaikan Isa Al Masih 9. T Juni Kamis | Hari Lahir Pancasila 70. ‘4 Juni Minggu | Hari Raya Waisak 2567 BE oe 29 Juni Kamis | Hari Raya [dul Adha 1444 Hijiyah 12 19 Jul Rabu Tahun Baru Islam 1445 Hijiyah 73, | __ 17 Agustus Kamis | Hari Kemerdekaan Republik indonesia 74, | 28 September Kamis | Maulid Nabi Muhammad SAW 15. | 25 Desember Senin Hari Raya Natal B. CUTI BERSAMA TAHUN 2023 NO.[ TANGGAL HARI KETERANGAN 23 Januari ‘Senin Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili 23 Maret Kamis Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945 21, 24, 25 dan 26 | Jumat, Senin, | Han Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah April Selasa dan Rabu 2 Juni Jumat___| Hari Raya Waisak 5, | 26 Desember Selasa | Hari Raya Natal SEKRETARIS DAERAH Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai