Anda di halaman 1dari 22

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMKN 4 Klaten


Mata Pelajaran : Akuntansi Keuangan
Kelas / Semester : XI AK 3 / 1
Materi Pokok : Kas Kecil Metode Fluktuatif
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

A. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar


1. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
santun, responsif dan pro-aktifdan menunjukan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidangkerja yang
spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

2. Kompetensi Dasar
1.1. Mensyukuri karunia Tuhan Yang Maha Esa, atas pemberian amanah
untuk mengelola administrasi keuangan entitas.
1.2. Mengamalkan ajaran agama dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan
dan teknologi untuk menghasilkan informasi keuangan yang mudah
dipahami, relevan, andal, dan dapat diperbandingkan.
2.1. Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin tahu dalam
menemukan dan memahami pengetahuan dasar tentang komputer
akuntansi.
2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun,
responsif dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif dalam
lingkungan sosial sesuai dengan prinsip etika profesi akuntansi.
2.3. Menghargai kerja individu dan kelompok serta mempunyai
kepedulian yang tinggi dalam menjaga keselarasan lingkungan
sosial, lingkungan kerja dan alam.
3.2. Menjelaskan pencatatan pembentukan kas kecil, pembayaran dengan
menggunakan kas kecil dan pengisian kas kecil dengan sistem dana
berfluktuasi.
4.2. Mencatat pembentukan kas kecil, pembayaran dengan menggunakan
kas kecil dan pengisian kas kecil dengan sistem dana berfluktuasi.

B. Indikator Pembelajaran
a. Sikap
Mengembangkan perilaku berkarakter, meliputi:
1. jujur
2. peduli
3. tanggung jawab
4. berkomunikasi
b. Pengetahuan
1. Mendeskripsikan pengertian kas kecil
2. Menjelaskan mekanisme pencatatan pembayaran menggunakan dana
kas kecil
3. Menjelaskan mekanisme pencatatan pengisian dana kas kecil
dengan sistem dana tetap
c. Ketrampilan
1. Menjelaskan dengan logika dan nalar siswa yang berbasis pada fakta
yang ada
2. Mengembangkan siswa berpikir kritis dan analitis dalam
mengidentifikasi dan memecahkan masalah
3. Mengembangkan pola berpikir rasional dan objektif dalam merespon
substansi atau materi pembelajaran
4. Mengembangkan keterampilan sosial, meliputi:
a) bertanya,
b) menyumbang ide atau berpendapat,
c) menjadi pendengar yang baik

C. Tujuan Pembelajaran
a. Sikap
1. Karakter
Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling
tidak siswa dinilai pengamat Membuat kemajuan dalam menunjukkan
perilaku berkarakter meliputi: kejujuran, peduli, dan tanggung jawab.
2. Keterampilan sosial
Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling
tidak siswa dinilai pengamat Membuat kemajuan dalam menunjukkan
keterampilan bekerja sama, menyumbangkan ide, menjadi pendengar
yang baik dan berkomunikasi.
b. Pengetahuan
1. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar siswa dapat
mendeskripsikan pengertian kas kecil dengan menggunakan metode
fluktuasi.
2. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar siswa dapat
menjelaskan mekanisme pencatatan pembayaran menggunakan dana
kas kecil metode fluktuasi.
3. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar siswa dapat
menjelaskan mekanisme pencatatan pengisian dana kas kecil dengan
sistem dana tetap
c. Ketrampilan
1. Siswa mampu menjelaskan dengan logika dan nalar siswa yang berbasis
pada fakta yang ada
2. Siswa mampu mengembangkan siswa berpikir kritis dan analitis dalam
mengidentifikasi dan memecahkan masalah
3. Siswa mampu mengembangkan pola berpikir rasional dan
objektif dalam merespon substansi atau materi pembelajaran
4. Siswa mampu mengembangkan keterampilan sosial, meliputi:
a) bertanya,
b) menyumbang ide atau berpendapat,
c) menjadi pendengar yang baik,
d) berdiskusi dalam pemecahan masalah secara kelompok.

D. Materi Pembelajaran (Terlampir)


1. Mekanisme pembentukan dana kas kecil metode fluktuasi
2. Mekanisme pencatatan pembayaran menggunakan dana kas kecil metode
fluktuasi
3. Mekanisme pencatatan pengisian dana kas kecil dengan metode fluktuasi.
4. Perbedaan dana kas kecil dengan menggunakan metode dana tetap dan
metode fluktuasi.

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Approach
2. Model : Pembelajaran Kooperatif
3. Metode : Problem Based Learning

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media Pembelajaran : Buku, powerpoint
2. Alat Pembelajaran : whiteboard, spidol dan penghapus.
3. Sumber Belajar :
o Harti, Dwi. 2011. Modul Akuntansi 2A. Jakarta: Erlangga.
o Muawanah, Umi dan Poernawati, Fahmi. 2008. Konsep Dasar
Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Jilid Dua. Jakarta: Direktorat
Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan.
o Sohidin. 2013. Modul Akuntansi Keuangan – Kelas XI.Surakarta:
Lembaga Pengembangan Administrasi Bisnis, Akuntansi, dan
Perpajakan.
o Somantri, Hendi. 2009. Akuntansi SMK Bidang Studi Keahlian Bisnis
Dan Manajemen Program Studi Keahlian Akuntansi Seri C. Bandung
Armico.

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Guru Siswa Waktu
Pendahuluan 1. Mengucapkan salam, 1. Menjawab Salam, 15
mengkondisikan menertibkan tempat Menit
kelas, memimpin doa, duduk, berdoa,
mengecek kehadiran menjawab
siswa, dan mengecek kehadirannya, dan
kesiapan kelas menertibkan diri sendiri
2. Memberi motivasi 2. Termotivasi
kepada siswa 3. Memperhatikan guru
3. Melakukan Apersepsi 4. Memperhatikan dan
mengenai dana kas memahami apa yang
kecil sistem dana disampaikan guru
tetap.
4. Menyampaikan
tujuan pembelajaran
yang akan dicapai
Inti 1. Mengamati 1. Mengamati 110
a. Guru meminta a. Siswa Menit
siswa untuk memperhatikan
mengamati materi b. Siswa menanyakan
tentang dana kas hal-hal yang belum
kecil metode jelas mengenai
fluktuatif yang materi dana kas
dijelaskan guru kecil metode
b. Guru mengamati fluktuatif
dan membimbing
siswa
2. Menanya 2. Menanya
a. Guru meminta Melakukan diskusi
siswa untuk kelompok terkait contoh
melakukan kasus mengenai dana
diskusi kelompok kas kecil metode
terkait contoh fluktuatif
kasus yang ada
pada materi kas
kecil
b. Mengamati,
membimbing dan
menilai kegiatan
siswa
3. Mencoba/ 3. Mencoba/
Mengumpulkan Mengumpulkan
Informasi Informasi
a. Memberikan Melakukan praktek
permasalahan dalam dana kas kecil
terkait kas kecil metode fluktuasi
metode fluktuasi
b. Mengamati,
membimbing dan
menilai kegiatan
siswa
4. Mengasosiasi/ 4. Mengasosiasi/
Menganalisis Menganalisis Informasi
Informasi Melakukan analisis dan
a. Mengarahkan menyimpulkan hasil
siswa supaya pemecahan masalah
menggali
informasi lebih
dalam melalui
analisis dari hasil
pemecahan
permasalahan dan
membuat
kesimpulan
terkait
perhitungan harga
perolehan kas
kecil
b. Mengamati,
membimbing dan
menilai kegiatan
siswa
5. Mengkomunikasikan 5. Mengkomunikasikan
a. Meminta siswa a. Membuat laporan
untuk membuat dan kesimpulan
laporan dan hasil praktek pada
menyimpulkan setiap kelompok
hasil praktek pada
setiap kelompok
b. Meminta b. Mempresentasikan
perwakilan hasil praktek dan
kelompok untuk kesimpulannya.
menyampaikan
hasil praktek dan
kesimpulan
diskusi
Penutup 1. Bersama siswa 20
menyimpulkan hasil Menit
pembelajaran hari ini
dan mendorong siswa
untuk selalu berlaku
jujur dalam
kesehariannya.
2. Guru mereview
kembali materi yang
telah disampaikan
dan memberikan
motivasi pada siswa
untuk menggali
materi lebih dalam.
3. Memberikan
penugasan
individual.
4. Guru menutup
pelajaran dengan
mengucapkan salam.

Pertemuan Kedua
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Guru Siswa Waktu
Pendahuluan 1. Mengucapkan salam, 1. Menjawab Salam, 25
mengkondisikan kelas, menertibkan tempat Menit
memimpin doa, duduk, berdoa,
mengecek kehadiran menjawab
siswa, dan mengecek kehadirannya, dan
kesiapan kelas. menertibkan diri sendiri.
2. Memberi motivasi 2. Termotivasi
kepada siswa 3. Siswa aktif menjawab
3. Melakukan apersepsi pertanyaan mengenai
mengenai dana kas dana kas kecil metode
kecil metode fluktuasi dana tetap.
yang sebelumnya telah
dibahas
Inti 1. Memberi kesempatan 1. Siswa aktif 100
kepada siswa untuk mempresentasikan hasil Menit
mempresentasikan penugasan yang telah
tugas yang telah diberikan.
diberikan. 2. Memperhatikan dan
2. Mengoreksi jawaban bertanya apabila masih
siswa yang telah belum jelas.
mempresentasikan 3. Siswa memperhatikan
jawabannya dan secara aktif
3. Menjelaskan tentang bertanya pada saat
dana kas kecil metode penyampaian materi
fluktuasi. mengenai pencatatan
4. Menyampaikan dana kas kecil metode
informasi tetang fluktuasi.
kegiatan yang akan 4. Siswa mempersiapkan
dilakukan siswa dalam diri untuk pembagian
kelompok. kelompok.
5. Membagi siswa dalam 5. Menempakan diri
kelompok dan bersama kelompoknya
mendistribusikan soal untuk melakukan
penugasan. diskusi kelompok.
6. Membimbing siswa 6. Terlibat aktif dalam
untuk terlibat aktif diskusi kelompok.
dalam diskusi 7. Mempresentasikan hasil
kelompok diskusi kelompok dari
7. Memberi kesempatan soal yang diberikan
kepada siswa untuk
mempresentasikan
hasil diskusi
kelompok.
8. Meminta siswa untuk
mengumpulkan hasil
diskusi.
Penutup 1. Guru mengevaluasi 20
hasil penugasan Menit
berupa latihan soal
yang telah diberikan
kepada siswa.
2. Guru mereview
kembali materi yang
telah disampaikan dan
memberikan motivasi
pada siswa untuk
menggali materi lebih
dalam.
3. Guru memberikan
tugas kepada siswa
untuk mempelajari
materi berikutnya.
4. Guru menutup
pelajaran dengan
mengucapkan salam.
H. Penilaian Hasil Belajar : (butir penilaian terlampir)
1. Mekanisme dan Prosedur
Penilaian ini terdiri dari dua kelompok yaitu proses dan hasil. Penilaian
proses dilakukan melalui observasi kerja kelompok, kinerja presentasi
dan laporan tertulis.
Sedangkan penilaian hasil dilakukan melalui tes tertulis.
2. Instrumen Penilaian : Tes Tertulis dan Laporan tertulis (jawaban
pertanyaan dan hasil diskusi secara tertulis)
3. Aspek dan Teknik Penilaian
Teknik
No. Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian
1. Sikap Pengamatan Selama
a. Mengamalkan ajaran pembelajaran
agama yang dianutnya. dan saat diskusi
b. Terlibat aktif dalam
pembelajaran.
c. Bekerjasama dalam
kegiatan kelompok.
d. Tanggung jawab
terhadap tugas.
e. Disiplin terhadap
peraturan yang berlaku.
f. Toleran terhadap
proses pemecahan
masalah yang berbeda
dan kreatif.
2. Pengetahuan Pengamatan dan Penyelesaian
a. Memahami konsep tes tugas individu
dana kas kecil metode dan kelompok
fluktuasi.
b. Memahami prosedur
pengelolaan dana kas
Teknik
No. Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian
kecil.
c. Mengidentifikasi
transaksi pembentukan,
pengeluaran, dan
pengisian kembali dana
kas kecil dengan
metode fluktuasi.
3. Keterampilan Pengamatan dan Penyelesaian
a. Terampil tes tugas individu
mengidentifikasi dan kelompok
transaksi pembentukan, (pada saat
pengeluaran, dan diskusi)
pengisian kembali dana
kas kecil metode
fluktuasi.
b. Terampil membukukan
kedalam Dana kas kecil
metode fluktuasi.
Klaten, 18 Agustus 2014
Menyetujui,
Guru Pembimbing Mahasiswa PPL

Rochmat Budiarjo, S.Pd Karlina Faturokhmi


NIP. 19740707 200801 1 009 11403244078
Mengetahui,
Dosen Pembimbing Lapngan Koordinator PPL
SMK Negeri 4 Klaten

Diana Rahmawati M,Si Drs. Widodo


NIP. 19760207 200604 2 001 NIP. 19601122 198803 1 005
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Akuntansi Keuangan


Kelas/ Semester : XI/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2014/2015
Waktu Pengamatan : Selama Proses Pembelajaran

Indikator dalam penilaian sikap nomor 1 s/d 2 pola pilihan bergradasi.


1. Menjalankan agama yang dianutnya
Skor Rubrik
4 Selalu melaksanakan ibadah keseharian dengan baik yang
diwajibkan maupun yang dianjurkan sesuai dengan agama yang
dianutnya
3 Sering melaksanakan ibadah keseharian yang diwajibkan,
maupun yang dianjurkan sesuai aga yang dianutnya
2 Kadang-kadang melaksanakan ibadah keseharian yang
diwajibkan, maupun yang dianjurkan sesuai aga yang dianutnya
1 Sesekali melaksanakan ibadah keseharian yang diwajibkan,
maupun yang dianjurkan sesuai aga yang dianutnya

2. Kedisiplinan
Skor Rubrik
4 Selalu bertindak dan berpakaian sesuai dengan aturan/hukum
yang berlaku
3 Sering bertindak dan berpakaian sesuai dengan aturan/hukum
yang berlaku
2 Kadang-kadang bertindak dan berpakaian sesuai dengan
aturan/hukum yang berlaku
1 Sesekali bertindak dan berpakaian sesuai dengan aturan/hukum
yang berlaku

Indikator dalam penilaian sikap dengan menggunakan pola kemunculan


indikator nomor 3 s/d 6
3. Kerjasama
No Indikator Kerjasama Penilaian Kerjasama
1 Terlibat aktif dalam kerja kelompok Skor 1 jika muncul 1
indikator
2 Kesediaan melakukan tugas sesuai Skor 2 jika muncul 2
kesepakatan indikator
3 Bersedia membantu orang lain dalam Skor 3 jika muncul 3
satu kelompok yang mengalami indikator
kesulitan
4 Menghargai hasil kerja anggota Skor 4 jika muncul 4
kelompok indikator

4. Tanggung Jawab
No Indikator Tanggung jawab Penilaian Tanggung
Jawab
1 Menerima resiko dari tindakan yang Skor 1 jika muncul 1
dilakukan indikator
2 Melaksanakan tugas/ pekerjaan sesuai Skor 2 jika muncul 2
dengan target kualitas indikator
3 Melaksanakan tugas/ pekerjaan sesuai Skor 3 jika muncul 3
dengan target waktu indikator
4 Mengembalikan barang yang dipinjam Skor 4 jika muncul 4
sesuai dengan kondisis semula indikator
5 Meminta maaf atas kesalahan yang Skor 5 jika muncul 5
dilakukan indikator

5. Toleransi
No Indikator Toleransi Penilaian Toleransi
1 Bisa menyesuaikan diri dengan Skor 1 jika muncul 1
lingkungan sekitar indikator
2 Berempati terhadap kondisi orang lain Skor 2 jika muncul 2
indikator
3 Menerima perbedaan pendapat, suku, Skor 3 jika muncul 3
agama, ras, budaya dan gender indikator
4 Menerima kesepakatan meskipun Skor 4 jika muncul 4
berbeda dengan pendapatnya indikator

6. Proaktif
No Indikator Proaktif Penilaian Proaktif
1 Berinisiatif dalam bertindak terkait Skor 1 jika muncul 1
dengan tugas/ pekerjaan atau sosial indikator
2 Mampu memanfaatkan peluang yang Skor 2 jika muncul 2
ada indikator
3 Memiliki motivasi untuk terus maju Skor 3 jika muncul 3
dan berkembang indikator
4 Fokus pada hal-hal yang Skor 4 jika muncul 4
memungkinkan untuk diubah/ indikator
diperbaikai

Sikap

Tanggung jawab
Mengamalkan
ajaran agama
Kedisiplinan

Kerjasama
Toleransi

Rata-rata
Proaktif
No Nama Siswa

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.

Prosedur Penilaian :
Nilai = (100 x jumlah skor) / (jumlah sikap x skor maksimum)
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : Akuntansi Keuangan


Kelas/ Semester : XI/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2014/2015
Waktu Pengamatan : Selama Proses Pembelajaran

Indikator terampil menerapkan konsep dan strategi pemecahan masalah


yang relevan berkaitan dengan dana kas kecil dengan metode fluktuasi.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan dana kas kecil
metode fluktuasi.
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep dan
strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan dana kas
kecil metode fluktuasi.
3. Sangat terampil jika menunjukkan adana usaha untuk menerapkan konsep
dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan Dana
kas kecil metode fluktuasi.
Bubuhkan tanda  pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Keterampilan
Menerapkan konsep dan strategi
No. Nama Siswa
pemecahan masalah
KT T ST
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
Keterangan :
KT : Kurang Terampil
T : Terampil
ST : Sangat Terampil
Lampiran 1
Bahan Ajar
Dana Kas Kecil Metode Fluktuasi (Fluctuation Fund System)
Dalam dana kas kecil metode fluktuasi, pemakaian kas kecil oleh kasir
kas kecil dicatat dalam bentuk jurnal formal sehingga buku kas kecil dapat
digunakan sebagai dasar pencatatan dalam buku besar. Dana kas kecil
ditentukan dalam jumlah yang tetap, sehingga jumlah pengganti dana kas kecil
(pengisian kembali) tidak harus sama dengan jumlah yang dikeluarkan. Oleh
karena itu dalam metode dana tidak tetap tidak perlu jurnal penyesuaian
terhadap saldo dana kas kecil pada akhir periode.

Waktu Jurnal
Dr. Kas Kecil xxx
Pembentukan dana kas kecil
Cr. Kas Bank xxx

Dr. Biaya... xxx


Pemakaian dana kas kecil
Dr. Biaya... xxx
(pembayaran biaya-biaya)
Cr. Kas Kecil xxx

Penambahan dana kas kecil


Dr. Kas Kecil xxx
(apabila dianggap terlalu
Cr. Kas Bank xxx
kecil)
Pengisian kembali dana kas Dr. Kas Kecil xxx
kecil Cr. Kas Bank xxx

Berikut ini adalah perbendaan antara metode dana tetap dengan metode
dana tidak tetap.

Metode Dana Tetap Metode Fluktuatif


Jumlah pengisian kembali dana kas kecil Jumlah pengisian kembali dana kas kecil tidak
sama dengan jumlah pengeluaran sama dengan jumlah pengeluaran yang
(jumlah dilakukan untuk pembayaran biaya-biaya
untuk pembayaran biaya-biaya)
Pada saat pengeluaran dana kas kecil tidak di Pada saatpengeluaran dana kas kecil harus
jurnal, hanya membuat bukti pengeluaran dicatat (dijurnal) seesuai dengan jumlah yang
kas dikeluarkan untuk pembayaran biaya.
kecil
Saldo rekening dana kas kecil adalah tetap Saldo rekening dana kas kecil berfluktuatif

Pada akhir periode perlu disesuaikan Pada akhir periode tidak perlu disesuaikan
Lampiran 2
Butir Penilaian
1. PD Sakti menyelenggarakan dana kas kecil untuk pengeluaran yang relatif
kecil. Berikut adalah transaksi yang terjadi selama Desember 2010.
Desember 1, Pembentukan dana kas kecil sebesar Rp 5.000.000
3, Pembelian perlengkapan kantor Rp 250.000
7, Dibayar biaya listrik Rp 400.000
10, Dana kas kecil diisi kembali
12, Dibayar rekening telepon dan air Rp 300.000
15, Dibayar biaya iklan kepada Harian Merdeka Rp 500.000
20, Dibayar biaya angkut pembelian Rp 125.000
30, Diisi kembali dana kas kecil Rp 700.000
Diminta : Dari data diatas buatlah jurnal dengan menggunakan metode dana
fluktuasi.

Pedoman Penilaian:
Setiap jurnal bernilai 1
Total skor = (𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟 + 1) 𝑥 100

2. PD. Harapan Jaya menyelenggarakan kas kecil untuk pengeluaran yang relatif
kecil. Transaksi yang berhubungan dengan kas kecil selama bulan Mei 2010
adalah sebagai berikut.
Mei 1, Kas kecil dibentuk dengan mengambil uang tunai dari bank sebesar Rp
250.000.
2, Dibeli barang habis pakai toko (BHP Toko) sebesar Rp 13.500
3, Dibayar biaya transpor barang yang dibeli Rp 20.000
5, Dibayar biaya keamanan dan kebersihan Rp 15.000
7, Dibayar rekening telepon Rp 31.000
8, Dibayar rekening listrik , dan air Rp 32.500
10, Dana kas kecil diisi kembali sebesar Rp 50.000
12, Dibayar biaya transpor penjualan barang dagang Rp 17.500
14, Dana kas kecil dianggap terlalu kecil, maka diisi kembali sebesar Rp
100.000 yang diambil dari bank
15, Dibeli barang habis pakai toko sebesar Rp 12.500
16, Dibayar biaya telegram Rp 8.500
18, Dibayar transpor atas barang yang dibeli Rp 14.000
19, Dibeli perangko dan materai Rp 15.000
20, Dana kas kecil diisi kembali
21, Dibayar biaya kebersihan dan keamanan Rp 15.000
23, Dibayar biaya transpor barang yag dijual Rp 25.000
25, Dibayar resep dokter untuk pengobatan karyawan Rp 19.000
27, Dibeli bahan habis pakai toko Rp 13.500
28, Dibayar biaya transpor barang yang dibeli Rp 20.000
30, Dana kas kecil diisi kembali Rp 65.000
31, Dibayar biaya telegram Rp 15.000
Diminta:
 Catatlah transaksi diatas ke dalam buku kas kecil, dengan pembagian lajur
sebagai berikut.
Tgl, No. Bukti, Keterangan, Pengisian, Pengeluaran.
Rekening yang didebet: Biaya transportasi pembelian, Biaya transportasi
penjualan, BHP Toko, Biaya telepon dan telegram, Serba-serbi (Rekening
dan Jumlah)
 Buatlah jurnal dengan menggunakan metode dana tetap dan dana tidak
tetap.

Pedoman Penilaian:
 Buku kas kecil
Benar semua 100
Kurang lengkap : 70 – 99
Tidak lengkap : 10 - 69
 Setiap jurnal bernilai 5
Total Skor = jumlah benar x 5 = 100

Anda mungkin juga menyukai