Anda di halaman 1dari 2
tf} BRJS Kesehatan x46 Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Nomor 86 /VINI-02/0423 Balikpapan, 17 April 2023, Perihal Umpan Balik Penambahan Layanan Poli Bedah Plastik Yth. Kepala RS Bhayangkara di Balikpapan Kami ucapkan terima kasih kepada Kepala RS Bhayangkara beserta jajarannya dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Menindaklanjuti surat Pengajuan Penambahan Pelayanan Poli Spesialis Bedah Plastik Nomor B/282/IV/KES.1/2023/Rumkit tanggal 12 April 2023 tentang Pemberitahuan Penambahan Poli Bedah Plastik, disampaikan beberapa hal sebagai berikut: 1. Dalam perjanjian kerjasama antara BPJS kesehatan dengan FKRTL pada pasal 3 Ruang Lingkup dan Prosedur pada poin (2) tercantum dalam hal pada jangka waktu pelaksanaan Perjanjian, akan terdapat penambahan lingkup pelayanan baru yang belum tersedia pada awal Perjanjian, maka FKRTL akan memberitahukan kepada BPJS Kesehatan secara tertulis. Dalam waktu selambat-lambatnya 3 (tiga) bulan, BPJS Kesehatan akan melakukan kredensialing terhadap jenis pelayanan dimaksud, untuk kemudian dituangkan di dalam Addendum Perjanjian. 2. Hasil monitoring atas pelayanan RS Bhayangkara diperoleh informasi Pemantaatan antrean online bulan pelayanan Januari - April 2023 menunjukkan QR (Quality Rate) sebesar 32,67% dari total pemanfaatan, namun apabila dibandingkan dengan SEP terbit pemanfaatan antrean online sebesar 4,72% dengan waktu layanan antrean online 06:36:06. 3. BPJS Kesehatan telah menerima berkas administrasi a. Surat Pemberitahuan penambahan layanan Spesialis Bedah Plastik b. SIP Dokter Spesialis Bedah Plastik ¢. KTP Dokter Spesialis Bedah Plastik 4, Selanjutnya, berdasarkan hal tersebut diatas dan sebagai bentuk komitmen pelayanan, RS Bhayangkara diharapkan dapat mengoptimalkan pemanfaatan Antrian Online dengan minimal pemanfaatan 95% dari SEP terbit setiap harinya. 5. Terhadap penambahan layanan poli Bedah Plastik, RS Bhayangkara agar melengkapi berkas administrasi: a. Standar pelayanan minimum layanan poli Bedah Plastik b. Standar Operasional Prosedur (SOP) pelayanan poli Bedah Plastik. © Ginical pathway sebagai panduan pelayanan sekalgus mempermudah proses y verifikasi. KANTOR CABANG BALIKPAPAN JI. Blora | No. 3 Balikpapan 76113 - Kalimantan Timur Telp. (0542) 731864 Fax. (0542) 750507 www.bpis-kesehatan.com d. Clinical privilege dari Direktur Rumah Sakit untuk memberikan batasan tegas mengenai kompetensi dokter spesialis sebagai penanggungjawab pasien dalam suatu tindaken tertentu, khususnya tindakan-tindakan yang melibatkan kewenangan dua atau lebih dokter spesialis yang bersinggungan. e. Jadwal praktek dokter Spesialis Bedah Plastik 6. BPJS Kesehatan Cabang Balikpapan akan melaksanakan addendum atas Lampiran IV Perjanjian Kerja Sama yang memuat data profil RS apabila seluruh aspek dalam rekredensialing selektif telah terpenuhi. 7. Dalam memperiancar proses kelengkapan administrasi layanan spesialis Bedah Plastik dapat menghubungi narahubung Melina Lestari nomor telepon 08115432037. Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerja sama yang baik diucapkan terima Seas kasih. flmer Apt. Sarman Pali’padang, S.Farm., M.Kes., AAAK Tembusan : Kepala Dinas Kesehatan Kota Balikpapan RE/me/PK 01.02

Anda mungkin juga menyukai