Anda di halaman 1dari 26

BIOGRAFI

I. 1. NAMA : Drs. MULYATNO, S.H., M.M.


2. PANGKAT/NRP : Irjen Pol. Drs. Mulyatno,S.H.,M.M.
3. TPT TGL LAHIR : Pemalang, 9 Oktober 1964
4. JABATAN : Kasespimmen Polri

5. KESATUAN : Sespim Lemdiklat Polri

II. PENDIDIKAN : 2. PENDIDIKAN POLRI/PEMERINTAH RI :


1. U M U M : A K P O L TH. 1988,
S D TH. 1976, SMP TH 1980 PTIK TH 1995,
SMA TH 1983, S-1 TH 2001, SESPIM POLRI TH 2003,
LEMHANNAS RI PPRA 50 TH 2013
S-2 TH 2003

3. KURSUS POLRI/NON POLRI :


a. KIBI XII HANKAM TH. 1989.
b. PA LAN SERSEUM TH. 1996.
c. VITAL FACILITIES SECURITY COURSE, NEW MEXICO, USA, 2001.
d. ANTI CORRUPTION TRAINING PROGRAM,USA. 2002.
e. PENGADAAN BARANG DAN JASA TH. 2010.
f. REGIONAL EXECUTIVE LEADERSHIP PROGRAM, JAKARTA CENTRE FOR LAW ENFORCEMENT COOPERATION (JCLEC)
2014.
g. SHORT COURSE “PAPER POLICY” DI CLINGENDAEL, HAGUE, BELANDA, MARET-APRIL 2016.

4. RIWAYAT JABATAN :
KASAT INTELKAM POLDA JATIM TH. 2002 - 2003, WADIR INTELKAM POLDA ACEH TH 2004 - 2005, KAPOLRES LHOKSEUMAWE
TH 2005 – 2007, WAKA POLRES METRO JAKSEL TH 2007 – 2008, WI MUDA SESPIM POLRI TH 2008 – 2009, KA SPN
PURWOKERTO, JATENG TH 2009 – 2010, KABAG KERMA SOPS POLRI TH 2010 – 2015, DIRTAP TRANSLAI UNIVERSAL, DEBID
TAPLAIKBS 2017, DIR ToT PEMANTAPAN NILAI-NILAI KEBANGSAAN LEMHANNAS RI.

5. PENUGARAN LUAR NEGERI :


REP, CROATIA TH 1996 – 1997, REP. BOSNIA HERZEGOVINA TH 1988 – 1998, KERMA : POLRI – PDRM TH 2011, PHILIPPINES
MARLEX TH 2012, KERMA SSLN TURKEY TH 2013, SINGAPURA (CARM INDOSIN HLC TH 2013, KERMA HONGKONG POLICE
TH 2014, KERMA ROYAL THAI POLICE TH 2014, KERMA NEW ZEALAND TH 2015.
Quote Perubahan

3
Pengantar : Globalisasi

TAPLAI KBS LEMHANNAS RI 44


➢ Sejarah bangsa-bangsa di dunia → Mengalami pasang surut,
(Ada yang tumbuh semakin besar dan kuat, ada yang semakin surut,
bahkan ada yg hanya tinggal nama / tercatat dlm sejarah).

➢ Surut krn tidak mampu utk mengelola diri dan tidak konsisten
terhadap kehendak bersama, yg sejak semula dijadikan perekat,
untuk mencapai tujuan bersama, disamping tekanan dan desakan
perubahan situasi lingkungan.

Bagaimana dengan Bangsa Indonesia ?

LEMBAGA KETAHANAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA


5
Punah atau Berubah ?

1. Austro – Hungary, 1867 - 1918, 6. Vietnam Selatan, 1955 – 1975,


2. Ottoman Uts, 1299 - 1922, 7. Jerman Timur, 1949 - 1990,
3. Tibet, 1913 - 1951, 8. USSR, 1922 - 1991,
4. Uni Arab Rep, 1958 - 1971, 9. Yugoslavia, 1918 - 1992,
5. Sikkim, 8 - 1975, 10. Chekoslovakia,1918 - 1992.

6
ABAD 7-14 SW PROKLAMASI
BOEDI SUMPAH 1 JUNI KEMERDEKAAN
DEKLARASI
ABAD 13-16MJP OETOMO 1908 PEMUDA 1928 JUANDA 1957
1945 17-8-1945

Konsep Konsep Konsep Konsep Konsep Konsep


Bhinneka Kebangsaan Persatuan Negara Tanah Air Negara
Tunggal Ika dan Kesatuan Kebangsaan (Geopolitik) Kepulauan

7
1. Noda sejarah
PERIODE 1478-1945

Proklamasi Kemerdekaan (1945)

Pendaratan Jepang (1942)

Pendaratan Belanda (1596)

Pendaratan Inggris (1579)

Pendaratan Spanyol (1521)


Pendaratan Portugis (1511)
Serbuan Demak (1478)

8
Nilai-nilai Sejarah
untuk apa ya?...

9
2. Tujuan Belajar Sejarah

1. Memahami situasi yang telah & sedang


terjadi (berbagai aspek kehidupan).
2. Membangun semangat kebangsaan yang
lebih baik.
3. Menghargai para pahlawan/tokoh yang
berjasa bagi bangsa dan negara.
4. Membangun karakter bangsa yang
beretika dan berbudaya luhur.
LEMBAGA KETAHANAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA 1010
B. PENJAJAHAN BELANDA : PROSES MEMBANGSA &
PERUBAHAN. NILAI-NILAI

NEDERLANDSCH
NUSANTARA VOC/ BELANDA
INDIE
DIBENTUK 1602, TAHUN 1800 VOC
RATUSAN “MULTINASIONAL”
KERAJAAN- BANGKRUT. →
KERAJAAN BELANDA.
TRADISIONAL
DENGAN NILAI- MENDAPATKAN
NILAI HIDUP KEUNTUNGAN INTENSITAS
BERSAMA. PEMBUKAAN
EKONOMI INDUSTRI
PERKEBUNAN,
JUGA MENAKLUKKAN PERTAMBANGAN.
SALING WILAYAH KERAJAAN
BERSAING. → PERLAWANAN. PENDIDIKAN
MULAI
STRATEGI DIJALANKAN →
PERLAWANAN → ETISCHE
FEODALISME STRATEGI OTOT-FISIK POLITIEK.

11
1. ETISCHE POLITIEK
dan Implikasinya
• Etische Politiek
- Antitesis Cultuurstelsel Politiek ala Gub Jen J. van den Bosch (1830-
1834).
- Diinisiasi oleh C.Th. van Deventer, politisi Belanda.
- Dipidatokan oleh Ratu Wilhelmina pada 17-9-1901 di depan Parlemen
Belanda, dan dieksekusi Gub Jen J.P. van Limburg Stirum (1916-1921).

• Implikasi
- Etische Politiek dituangkan dalam program Trias van Deventer,
yang meliputi bidang irigasi-imigrasi-edukasi.
- Taraf hidup warga Hindia Belanda meningkat.
- Melahirkan kaum intelektual yang menjadi motor pergerakan
kemerdekaan Indonesia.

12
B. ORGANISASI PERGERAKAN NASIONAL
NO ORGANISASI NAMA PENDIRI
1. BUDI UTOMO (1908) dr. SOETOMO
2. SERIKAT DAGANG ISLAM (1905) HAJI SAMANHUDI
3. SERIKAT ISLAM (1912) HOS COKROAMINOTO
4. INDISCHE PARTIJ (1912) SUWARDI SURYANINGRAT;

By: @arifwicaksono92
DANUDIRJA SETIABUDI; dr.
CIPTO MANGUKUSUMO
5. PERHIMPUNAN INDONESIA (1908) MOH. HATTA
6. PARTAI NASIONAL INDONESIA (1927) IR. SOEKARNO
7. PARINDRA (1935) dr. SOETOMO

13
1. PERIODE NEDERLANDSCH-INDIE
KEBANGKITAN PERGERAKAN NASIONAL MENUJU
KEMERDEKAAN
. untuk mengubah keadaan
PERGERAKAN NASIONAL →
nasib “bangsa – bangsa” etnik di negeri jajahan

a. Warga terdidik-tercerahkan. strategi fisik strategi pikiran rasional


b. SENJATA STRATEGI PEMIKIRAN-RASIONAL IALAH :
ORGANISASI
IDEOLOGI
MEDIA MASSA
DIALOG
c. Hasil periode pergerakan nasional :
Membangun kesadaran kehidupan bersama di dalam negeri jajahan.
Tumbuh-berkembangnya nasionalisme.
d. Rumusan bangsa baru yang “satu-bersatu” :

I N D O N E S I A.
14
e. Merumuskan Pancasila
f. Proklamasi kemerdekaan
bangsa Indonesia, 17 Agustus
1945 dan membentuk NKRI.
g. Pemerintahan negara
berlandaskan Sistem Demokrasi.

15
2. Masa Kemerdekaan (Revolusi 1945-1949
& Masa Republik Indonesia Serikat)

a) DEMOKRASI LIBERAL 1950 – 1958. UUDS 1950


▪ Multi Partai
▪ Kabinet Parlementer
• DPR (Parlemen)
▪ Kabinet ber ganti-ganti • Badan Konstituante

b) DEMOKRASI TERPIMPIN. UUD NKRI


1945
▪ Kabinet Presidensil
▪ Multi Partai
▪ Nasakom
▪ Rencana Pembangunan Semesta
Berencana 8 th (1960-1968)

16
c) DEMOKRASI PANCASILA/
ORDE BARU1966 – 1998.
UUD 1945
Perubahan sistem politik
menjadi Orde Baru → Jenderal
Soeharto menggantikan
Ir. Soekarno sbgai presiden RI.
Pemilu berkala 5 tahun sejak
1971 sampai 1997.
Pembangunan dirancang dan
dilakukan perlima tahun/
Repelita, diawali Repelita I →
1969-1974.
Dwifungsi ABRI
Demokrasi Pancasila → BP 7
dan P4
17
DEMOKRASI TRANSISI/ UUD 1945
d) AMANDEMEN 2000 -
REFORMASI 1998 ~ 2004

Tanggal 21 Mei 1998 → pergantian Presiden dari


Jenderal Soeharto ke Prof. Dr. Ing B.J.
Habibie.
Pemilu 1999 dengan sistem multipartai,
langsung diadakan.
Amandemen UUD 1945 → 2000-2004.
Transisi Presiden Abdurrahman Wahid →
Megawati Soekarnoputri.
Pemilu 2004 & 2009 →SBY terpilih sebagai
Presiden.
Pemilu 2014 & 2019 → Joko Widodo terpilih
sebagai Presiden.

18
C. EMPAT KONSENSUS DASAR BANGSA

PANCASILA UUD NRI NKRI BHINNEKA


TH 1945 TUNGGAL IKA

Hakikat nilai-nilai kebangsaan


Nilai-nilai kebangsaan pada hakikatnya, adalah nilai-nilai
yang disepakati dan dipandang baik yang secara intrinsik
melekat pada diri setiap warga negara, berupa norma dan
etika yang terkandung dan menjadi ciri kepribadian bangsa
Indonesia yang bersumber dari Pancasila, UUD 1945, NKRI,
Bhinneka Tungal Ika.
Sumber: Buku Induk Nilai-Nilai Kebangsaan Indonesia yang bersumber dari Empat Konsensus Dasar Bangsa, Lemhannas RI 2012

19
“Nilai-nilai kebangsaan ini menjadi panduan dan
pedoman bagi bangsa Indonesia, untuk
membangun jati diri bangsa (nation character
building), dan membangun kesadaran mengenai
sistem kenegaraan dan sistem nasional, dalam
menata kehidupan bangsa dan negara (national
system building). Oleh karena itu, nilai-nilai
kebangsaan ini perlu disosialisasikan,
diinternalisasikan, dan diinstitusionalkan secara
terus menerus, kepada semua generasi bangsa
dan disesuaikan dengan dinamika tuntutan
perkembangan jaman.”

TAPLAI KBS LEMHANNAS RI 20


D. Penutup
Perjuangan rakyat daerah melawan penjajah menuju
kemerdekaan RI.
Persatuan & kesatuan bangsa, menjadi kunci
kekuatan merebut & mempertahankan RI.
Rela berkorban dan mengutamakan kepentingan
bangsa & negara RI

Proses menyejarah, membangsa & menegara


menuju NKRI, yang merupakan konsepsi politik
membangun RI yang bersatu, berdaulat, adil dan
makmur.
NKRI dibangun berdasarkan konsepsi politik
(political construction), shg perlu komitmen politik
sel WNI untuk mengisi, merawat & mempertahankan
kelangsungan hidup bangsa & negara RI.

21
(Film Soekarno: Indonesia Merdeka, 2013)

22
Bagaimana komentar anda
terhadap video ini :

Apa makna nilai sejarah


bagi bangsa kita ? …

23
Profesor Stephen Oppenheimer:
Indonesia adalah Induk Peradaban Dunia

22
http://assets.jaringnews.com//3/2012/02/02/5bec415bef10b8e4f8993e91db31e72b_1.jpg
SEMANGAT PAGI
INDONESIA NEGRIKU TERCINTA

TERIMA KASIH

25
Memang manis manis gula gula
begitu juga negeri kita tercinta
banyak suku suku dan budaya
ada Jawa Sumatera sampai Papua
semuanya ada di sini
hidup rukun damai berseri seri
Ragam umat umat agamanya
ada Islam ada Kristen Hindu
Buddha
semuanya ada di sini
bersatu di Bhinneka Tunggal Ika
Indonesia negara kita tercinta
kita semua wajib menjaganya
jangan sampai kita terpecah belah
oleh pihak lainnya
Pancasila dasar negara kita
dengan UUD tahun empat
“ Manisnya Negeriku” limanya
jangan sampai kita diadu domba
Cipt. Pujiono
oleh bangsa lainnya
youtube.com/watch?v=S4mBQ10lvu0 TAPLAI KBS LEMHANNAS RI 26

Anda mungkin juga menyukai