Anda di halaman 1dari 4

PENYIMPANAN OBAT DAN BAHAN

MEDIS HABIS PAKAI


:
No. Dokumen UKP/E/254/01/20
21
SOP
No. Revisi : 01
TanggalTerbit : 04 Januari 2021
Halaman : 1/3
UPT Mar’atus Sholikhah
PUSKESMAS NIP. 19890104 201403 2 003
WATES

Penyimpanan obat dan bahan medis habis pakai merupakan suatu


1. PENGERTIAN
kegiatan pengaturan terhadap obat yang diterima agar aman (tidak
hilang ), terhindar dari kerusakan fisik maupun kimia dan mutunya
tetap terjamin, mudah dalam pencariannya, serta sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan.

Sebagai acuan dalam langkah-langkah pelaksanaan kegiatan


2. TUJUAN
Penyimpanan obat dan bahan medis habis pakai
3. KEBIJAKAN Surat Keputusan Kepala Puskesmas No 188.4/13/417.302.5/2016

4. REFERENSI 1. Buku Standart Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas. Tahun


2015
2. Buku Pedoman Pengelolaan Obat di Puskesmas oleh Direktorat
Jendral Pembinaan Kesehatan Masyarakat Departemen
Kesehatan RI Tahun 1994.

5. PROSEDUR/ 1. Petugas obat menyimpan obat dan bahan medis habis pakai
LANGKAH berdasarkan sumber anggaran, bentuk dan jenis sediaan,
LANGKAH stabilitas (suhu,cahaya, kelembapan), mudah atau tidaknya
meledak /terbakar dan disusunsecara FEFO dan menurut
alphabet.
2. Petugas meletakkan obat yang berjumlah besar dan berat

Page 1 of 4
diatas pallet dan tidak menempel dinding.
3. Petugas menyimpan obat obatan narkotika, psikotropika dalam
lemari khusus yang selalu dikunci.

4. Petugas menulis jumlah obat yang disimpan pada kartu stok


dan Buku Mutasi obat per sumber anggaran
5. Petugas obat menuliskan tanggal kadaluarsa pada kartu stok
obat.
6. Petugas obat mencatat pada kartu stok dan buku mutasi obat.
setiap penambahan atau pengambilan obat dari gudang
7. Petugas meletakkan kartu stok di dekat obat
8. Petugasmembuat catatan untuk obat dengan kadaluwarsa pada
tahun tersebut
6. Diagram Alir
Mulai

Kart ustok

Obat dan bahan medis Tulis tanggal


disimpanberdasarkan kadaluarsa di
Tulisjumlahobatpada.kart
sumber anggaran, kartu stok obat
ustok
jenisnya, disusunsecara
FEFO-disusunmenurut
alphabet.
Setiap penambahan atau
Selesai pengambilan obat dari
gudang harus dicatat
pada kartu stok dan buku
mutasi.

7. DOKUMEN BBK (Bukti Barang Keluar) dari GFK


TERKAIT
8. UNIT 1. Gudang obat puskesmas.
TERKAIT 2. Unit Farmasi

9. Rekaman historis perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulaidiberlakukan

Page 2 of 4
- - -

DAFTAR TILIK SOP PENYIMPANAN OBAT DAN BAHAN MEDIS HABIS


PAKAI

Unit : ......................................................................................
NamaPetugas : ......................................................................................
TanggalPelaksanaan : ......................................................................................

Kegiatan Ya Tidak TB

Page 3 of 4
1. Apakah Petugas obat menyimpan obat dan bahan medis
habis pakai berdasarkan sumber anggaran, bentuk dan jenis
sediaan, stabilitas (suhu,cahaya, kelembapan), mudah atau
tidaknya meledak /terbakar dan disusunsecara FEFO dan
menurut alphabet?
2. Apakah Petugas meletakkan obat yang berjumlah besar dan
berat diatas pallet dan tidak menempel dinding ?
3. Apakah Petugas menyimpan obat obatan narkotika,
psikotropika dalam lemari khusus yang selalu dikunci ?
4. Apakah Petugas menulis jumlah obat yang disimpan pada
kartu stok dan Buku Mutasi obat per sumber anggaran ?

5. Apakah Petugas obat menuliskan tanggal kadaluarsa pada


kartu stok obat ?
6. Apakah Petugas obat mencatat pada kartu stok dan buku
mutasi obat setiap penambahan atau pengambilan obat dari
gudang ?
7. Apakah Petugas meletakkan kartu stok di dekat obat ?
8. Apakah Petugasmembuat catatan untuk obat dengan
kadaluwarsa pada tahun tersebut ?

Compliance rate (CR) ……………….. %

Mojokerto, …………………………

Pelaksana/ Auditor

(………………………….)

Page 4 of 4

Anda mungkin juga menyukai