Anda di halaman 1dari 5

NAMA: LUSI NUR HALIMAH

PENDALAMAN MATERI
(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Judul Modul : Evaluasi Pembelajaran


B. Kegiatan Belajar : Konsep dan Penerapan Penilaian Aunthentik (KB 2)

C. Refleksi

BUTIR
NO RESPON/JAWABAN
REFLEKSI

KONSEP DAN PENERAPAN


PENILAIAN AUTHENTIK

A. Pengertian B. Macam-macam
C. Penilaian D. Penyusunan
Penilaian Penilaiian E. Peran Soal HOTS
Berorientasi HOTS Soal HOTS
Authentik Authentik

Peta Konsep
(Beberapa
istilah dan
1
definisi) di
modul bidang A. Pengertian Penilaian Authentik
studi

bentuk penilaian yang menghendaki


peserta didik menampilkan sikap,
menggunakan pengetahuan dan
keterampilan yang diperoleh dari
pembelajaran dalam melakukan tugas
pada situasi yang sesungguhnya
B. Macam-macam
Penilaian Authentik

3. Teknik dan
1. Teknik dan instrumen instrumen penilaian
2. Teknik dan instrumen
yang digunakan untuk kompetensi
penilaian kompetensi
penilaian kompetensi pengetahuan:
keterampilan:
sikap:
Tes praktik, Projek, Instrumen tes tulis,
Observasi, Penilaian diri, Instrumen tes lisan,
Penilaian portofolio
Penilaian antarpeserta Instrumen penugasan
didik, Jurnal, Wawancara

C. Penilaian
Beroreantasi HOTS

2. Karakteristik Soal
1. Pengertian HOTS 3. Tingkatan Kognitif
HOTS

1. Pengertian HOTS

Soal HOTS mengukur dimensi metakognitif, yang


menggambarkan kemampuan menghubungkan
beberapa konsep yang berbeda,
menginterpretasikan, memecahkan masalah
(problem solving), memilih strategi pemecahan
masalah, menemukan (discovery) metode baru,
berargumen (reasoning), dan mengambil
keputusan yang tepat
2.Karakteristik Soal HOTS

a. Mengukur kemampuan tingkat tinggi


b. Berbasis masalah kontekstual
c. Bertujuan untuk meningkatkan dan mengembangkan HOTS,
sikap dan perilaku positif dari peserta didik, serta memperbaiki
pembelajaran dan berusaha meningkatkan kualitas pembelajaran
d. Proses penilaiannya dapat pula terintegrasi dengan proses
pembelajaran dan bersifat on going
e. Menggunakan bentuk soal yang beragam

3. Tingkatan Kognitif

a. Pengetahuan dan Pemahaman (Level 1) mencakup dimensi proses berpikir


mengetahui (C1) dan memahami (C2). Ciri-ciri: mengukur pengetahuan
faktual, konsep, dan procedural.
b. Aplikasi (Level 2) mencakup dimensi proses berpikir menerapkan atau
mengaplikasikan (C3). Ciri-ciri :
a) menggunakan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural
tertentu pada konsep lain dalam mapel yang sama atau mapel lainnya;
b) menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural tertentu
untuk menyelesaikan masalah kontekstual (situasi lain).
c. Penalaran (Level 3) merupakan level kemampuan berpikir tingkat tinggi
(HOTS). Level penalaran mencakup dimensi proses berpikir menganalisis (C4),
mengevaluasi (C5), dan mengkreasi (C6).

D. Penyusunan Soal
HOTS

3. Penilaian
1. Penilaian Kognitif 2. Penilaian Afektif
Keterampilan
1. Penilaian Kognitif

Langkah-langkah penyusunan soal-soal HOTS:


a. Menganalisis KD yang dapat dibuat soal-soal HOTS
b. Menyusun kisi-kisi soal
c. Memilih stimulus yang menarik dan kontekstual
d. Menulis butir pertanyaan sesuai dengan kisi-kisi soal
e. Membuat pedoman penskoran (rubrik) atau kunci jawaban

2. Penilaian Afektif

Teknik penilaian sikap pada Kurikulum 2013 antara lain


meliputi: observasi, catatan kejadian tertentu (incidental
record), penilaian antar teman, penilaian diri dan
wawancara.

3. Penilaian Keterampilan

a. Proses penilaian keterampilan bisa mencakup


aspek transfer knowledge, critical thinking dan
creativity serta problem solving
b. Langkah langkah penilaian kinerja : identifikasi
semua langkah-langkah penting yang
diperlukan, tentukan perilaku kemampuan-
kemampuan spesifik, usahakan untuk membuat
kriteria-kriteria kemampuan yang akan diukur,
definisikan dengan jelas kriteria kemampuan
yang akan diukur, urutan kriteria-kriteria
kemampuan yang akan diukur berdasarkan
urutan yang dapat diamati
E. Peran Soal
HOTS

1. 2. Memupuk
Mempersiapkan 3.
rasa cinta dan Meningkatkan 4. Meningkatkan
kompetensi peduli terhadap motivasi belajar mutu Penilaian
peserta didik kemajuan
menyongsong peserta didik
daerah
abad ke-21

Daftar materi 1. Penyusunan soal HOTS


bidang studi Penilaian kognitif, afektif, dan keterampilan dengan tingkatan HOTS terdiri dari
2 yang sulit langkah-langkah yang sistematis, khususnya pada penilaian kognitif. Pada level
dipahami HOTS ini masih mengalami kesulitan dalam melaksanakan penilaian afektif karena
pada modul penilaian ini dilakukan di dalam maupun di luar pembelajaran.

Daftar materi 1. Penilaian authentik pada kurikulum 2013 menuntut guru untuk mekasanakan secara
yang sering menyeluruh meliputi aspek pengetahuan, sikap dan keterampilan. Faktanya, teknik
mengalami penilaian yang paling banyak dilakukan hanya pada aspek pengetahuan saja,
3
miskonsepsi sedangkan penilaian sikap jarang atau bahkan tidak dilakukan secara baik dan
dalam benar. Untuk penilaian keterampilan, biasanya hanya dilakukan pada mata pelajaran
pembelajaran fikih atau olahraga.

Anda mungkin juga menyukai