Anda di halaman 1dari 4

KARYA TULIS OUTDOOR LEARNING BALI

KEUNIKAN TARI BARONG

KELAS IX-D

NAMA KELOMPOK

1. BERLIANA AULIA AGUSTIN (09)


2. DHEA AZZAHRA (13)
3. MAULYD’DINA NUR MAY FIROH (18)

SMP NEGERI 4 SIDOARJO


Jl.Sungon Suko Telp 031-8963734 Fax 031-8969833 Sidoarjo 611224
email:smpn4sidoarjo@yahoo.com website:www.smpn4sda
2018
KEUNIIKAN TARI BARONG
Indonesia adalah Negara kepulauan terbesar yang memiliki banyak kebudayaan dan
adat istiadat yang berbeda sebagai contoh adalah pulau Bali. Dengan penduduk yang
mayoritas beragama hindu, kebudayaan bali sangat kental dengan agama hindu sendiri. Tak
jarang tarian yang ada di bali di lakukan untuk kebutuhan spiritual warganya, seperti tari
barong.

Tari barong merupakan peninggalan kebudayaan Pra Hindu yang menggunakan


boneka berwujud binatang berkaki empat atau manusia purba yang memiliki kekuatan magis.
Diduga kata Barong berasal dari kata bahrwang atau diartikan beruang, seekor binatang
mitologi yang mempunyai kekuatan gaib, dianggap sebagai pelindung. Tetapi di Bali pada
kenyataannya Barong tidak hanya diwujudkan dalam binatang berkaki empat akan tetapi ada
pula yang bekaki dua. Topeng Barong dibuat dari kayu yang diambil dari tempat – tempat
angker seperti kuburan, oleh sebab itu Barong merupakan benda sakral yang sangat disucikan
oleh masyarakat Hindu Bali. Pertunjukan tari ini dengan atau tanpa lakon, selalu diawali
demonstrasi pertunjukan tari ini yang diiringi dengan gamelan yang berbeda – beda seperti
gamelan Gong Kebyar, gamelan Babarongan, gamelan Batel, dan lain-lain.

Istilah “barong” dipercaya muncul menurut istilah bahrwang yang secara bebas dapat
diartikan menjadi beruang. Beruang ini dianggap menjadi sebuah kekuatan mistis, fauna
mitos yang mempunyai kekuatan mistik tinggi sebagai akibatnya dipuja menjadi pelindung.
Beberapa asal menyampaikan bahwa sejarah tari Barong Bali adalah saduran menurut cerita
masyarakat Tiongkok adalah Barongsai, sementara beberapa orang lainnya menganggap ada
perbedaan yang sangat jelas antara Barongsai serta Barong di mana menurut mereka tarian
Barong memiliki nilai cerita yang baik serta tidak jarang diselingi sang humor yang segar
sehingga dapat menjaga penonton agar tidak bosan. Tarian Barong ini menceritakan
mengenai kisah yang paling tak jarang diceritakan dalam cerita masyarakat manapun adalah
tentang pertempuran diantara pihak baik melawan pihak jahat. Sepanjang sejarah tari Barong
Bali, pihak yang baik selalu digambarkan dengan sosok Barong, makhluk buas berkaki empat
yang di dalamnya dikendalikan sang dua orang penari. Pihak jahat jua selalu digambarkan
beserta sama, merupakan Rangda, sebuah sosok seperti perempuan menakutkan yang
memiliki dua butir taring akbar pada mulutnya.

Terdapat pandangan yang berbeda mengenai sejarah tari Barong Bali ini, dimana
keliru satu pandangan menyatakan bahwa tari Barong adalah sebuah seni yang sudah sejak
lama ada pada Indonesia, sebuah kesenian bawaan berdasarkan rakyat Austronesia.
Pandangan ini juga memberitakan bahwa kisah yang dimainkan pada tari Barong merupakan
kisah mengenai BhataraPancering Jagat dan istrinya yang bernama Ratu Ayu Pingit Dalem
Dasar. Pandangan lainnya mengenai Barong timbul menurut itihasa Bali di mana tari Barong
muncul dari cerita suci serta tidak dongeng. Dianggap kisah tentang Barong dan Rangda ini
berkaitan beserta cerita saat Siwa sedang mencari Dewi Uma.

Tari barong merupakan sejenis tarian yang disembahkan untuk mengingat akan
adanya kebajikan dan kebatilan. Tari yang dilakukan oleh kurang lebih 15 orang, bisa
membuat orang yang menonton takjub akan keunikan dari tarian ini. Bahkan berkedip sekali
pun bisa kehilangan momen dalam tari barong. Tari Barong bisa dijadikan sebagai contoh
bahwa kebajikan dan kebatilan selalu hidup berdampingan. Tanpa kebajikan, kebatilan tidak
akan ada di dunia begitupun sebaliknya.

Daftar Pusaka:

- http://www.sejarahkita.web.id/2010/11/sejarah-tari-barong-bali.html
- http://id.wikipedia.org/wiki/Barong_%28mitologi%29
- http://www.jalan-jalan-bali.com/2009/05/barong-barong-bali.html
- http://bali.panduwisata.com/blog/tari-barong-dan-tari-kecak/
BIODATA PENULIS

Nama : Berliana Aulia Agustin


Kelas : IX-D
No. Absen : 09
TTL : Sidoarjo, 18 Agustus 2002
Alamat : Sudimoro Utara RT 01/ RW 02
Hobi : Bulutangkis
Cita-Cita : Polwan

Nama : Maulyd’dina Nur May Firoh ( baju


hijau) Kelas : IX-D
No. Absen : 18
TTL : Sidoarjo, 14 Mei 2003
Alamat : Gading Fajar 2 C4/4
Hobi : Menggambar
Cita-Cita : Arsitek

Nama : Dhea Azzahra


Kelas : IX-D
No. Absen : 13
TTL : Sidoarjo, 13 April 2003
Alamat : Cemeng Kalang RT 04/ RW 02
Hobi : Bulutangkis
Cita-Cita : Perawat

Anda mungkin juga menyukai