Anda di halaman 1dari 1

pelajaran 1

Pengenalan komputer

1. Pengertian komputer
komputer adalah seperangkat alat atau sekumpulan alat yang digunakan untuk mengolah
data . Mengolah data berarti memasukan data ke dalam computer, menyimpan data ke
dalam komputer , menyimpan data, membuka Kembali data yang disimpan untuk digunakan
lagi. Kita bisa mengetik atau membuat tulisan di komputer. Kita juga bisa memasukkan
gambar, ataupun mendengarkan musik. Tulisan atau teks gambar dan suara ini disebut data.
Sedangkan yang termasuk seperangkat alat computer itu antara lain, monitor, CPU,
keyboard, mouse, printer, speaker, DLL.
Komponen penggunaan computer
Ada tiga komponen penting penggunaan kompoter yaitu
2. HARDWARE [perangkat keraskomputer] yaitu bagian dari pwralatan computer yang bisa
dilihat dan disentuh
contoh :
1. Casing
2. Monitor
3. Keyboard
4. Mouse
5. Printer
6. Speaker
7. Gamepad / joystick

Anda mungkin juga menyukai