Anda di halaman 1dari 1

(Wijayanto, 2019) mengemukakan bahwa Dinas sosial atau lembaga sosial adalah suatu lembaga

yang didalamnya terdapat struktural atau pekerja-pekerja sosial dan mempunyai keteraturan
dalam pemerintahan sosial dengan tujuan untuk mensejahterakan masyarakat, membangun
masyarakat dan kepentingan umum lainnya yang berkaitan dengan kemasyarakatan.

peran adalah laku atau bertindak. secata etimologi peran adalah seperangkat tingkat yang
diharapkan dimiliki oleh orang yg berkedudukan dimasyarakat. sedangkan menurut Friedman,
peran adalah serangkaian perilaku yang diharapkan oleh seseorang pada seseorang sesuai dengan
porsi sosial yang diberikan baik secara formal maupun informal (Hayati, 2019)

Pengertian Humas menurut Kusumastuti (2004:10) dalam (Yusmawati) “humas adalah aktivitas
komunikasi dua arah dengan publik (perusahaan/organisasi), yang bertujuan untuk
menumbuhkan saling pengertian, saling percaya, dan saling membantu/kerja sama”

Anda mungkin juga menyukai