Anda di halaman 1dari 4

PEKAN UNJUK PRESTASI II SEMESTER II

SEKOLAH ISLAM TERPADU AL-BIRUNI MAKASSAR


ISLAMIC FULL DAY SCHOOL
TAHUN AJARAN 2022/2023

Nama Siswa : Nilai Paraf Guru


Kelas : 5B
Hari/Tanggal :
GMP : Nasrah Munir, S.Si
Pelajaran : Matematika

Petunjuk Soal
1. Berdoa sebelum mengerjakan soal
2. Tuliskan nama dan kelas
3. Kerjakan dengan jujur dan percaya diri.

A. Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!


1. Volume balok dibawah ini adalah …

a. 9 kubus satuan
b. 15 kubus satuan
c. 18 kubus satuan
2. Gambar disampaing ini merupakan gambar jaring-jaring...
a. Balok
b. Prisma
c. Kubus
3. Luas permukaan kubus yang panjang rusuk nya adalah 4 cm adalah ...
a. 96 cm2
b. 69 cm2
c. 96 dm2
4. Data Ekstrakurikuler siswa SD Mandiri

Banyak anggota ekstrakurikuler Pramuka dan basket


adalah …

a. 60
b. 58
c. 48
d.

5. Perhatikan diagram garis berat badan


Karin selama 5 tahun
Berdasarkan diagram garis disamping,
total berat badan siswa selama 3 tahun
terakhir adalah … kg

a. 221
b. 212
c. 122

B. Jawab pertanyaan dibawah ini dengan benar !


6. Hitung berapa volume balok jika diketahui panjangnya 8 cm, lebarnya 5 cm, dan tingginya 6 cm.
7. Hitung hasil dari 143
8. Hitung hasil dari √
3
15625
9. Hitung volume dan luas permukaan bangun ruang dibawah ini :
10. Tuliskan rumus :
a. Volume Balok
b. Volume Kubus
c. Luas Permukaan Balok
d. Luas Permukaan Kubus

C. Benar atau salah


11. Balok memiliki 6 sisi yang sama besar. (Benar atau Salah)
12. Kubus memiliki titik sudut yang berbentuk sudut siku-siku. (Benar atau salah)
13. Kubus dan balok memiliki masing-masing 8 titik sudut. (Benar atau Salah)
14. Rumus luas permukaan balok adalah 2 ×{( p ×l)+ ( p ×t ) ×(t ×l). (Benar atau Salah)
15. Rumus luas permukaan kubus adalah 6 x sisi 2. (Benar atau Salah)

Perhatikan Data Berikut ini :


Hasil survey nilai ulangan harian 30 siswa
8 4 7 10 7 8 10 9 8 7
8 4 5 5 8 6 6 4 4 8
10 10 9 9 9 8 8 4 4 10

16. Buat tabel nilai ulangan harian data di atas


Jawab :
17. Buat diagram batang tabel nilai ulangan harian di atas
Jawab :

18. Buat diagram garis tabel nilai ulangan harian di atas


Jawab :

19. Berapa siswa yang yang tuntas jika KKMnya adalah 7 ?


Jawab :

20. Berapa siswa yang tidak tuntas jika KKMnya adalah 8 ?


Jawab :

Anda mungkin juga menyukai