Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH

PERBEDAAN TUMBUHAN MONOKOTIL DAN DIKOTIL

DISUSUN OLEH

SITTI FARADILLA MONGILONG

XI B
1. Tumbuhan Monokotil
Tumbuhan Monokotil adalah tumbuhan yang memiliki biji tunggal atau tidak terbelah.
contoh tumbuhan monokotil adalah jagung, bambu, padi, kangkung rumput teki, kelapa
kunyit, jahe, anggrek, pisang, dan nenas.
A. Ciri-ciri tumbuhan Monokotil
1) berbiji tunggal atau berkeping satu
2) tidak membelah saat berkecambah
3) akarnya serabut
4) daun berbentuk halus dan bertulang sejajar
5) batang tidak bercabang dan berruas-ruas
6) ujung batang dilindungi oleh Koleoptil
7) sebagian besar memiliki bunga yang tersusun dari mahkota bunga, kelopak, dan
benang sari yang berjumlah 3 buah
8) tidak punya kambium pada batang maupun akar
B. Contoh Tumbuhan Monokotil
1) Kangkung
2) Tomat
3) Pohon Jarak
2. Tumbuhan dikotil
Tumbuhan dikotil adalah tumbuhan yang memiliki biji berkeping dua. contohnya yaitu
mangga, pepaya, cempedak, belimbing, pohon jarak, tumbuhan kacang-kacangan, cabai dan
tomat.
A. Ciri-ciri tumbuhan dikotil
1) memiliki biji berkeping dua
2) membelah saat berkecamah
3) memiliki batang bercabang
4) tulang daun oval atau berjari
5) tidak memiliki tudung akar
6) batang berkambiun
7) akar dan batang memiliki bentuk yang membesar
8) memiliki silem dan floem
9) bagian bunga tersusun dari mahkota, kelopak, dan benang sari dengan jumlah dua,
empat, lima atau kelipatannya

B. Contoh tumbuhan dikotil


1) Cabai
2) Rumput Teki
3) Kunyit
4) jahe

Anda mungkin juga menyukai