Anda di halaman 1dari 6

➣ INSTRUKSI PENERANGAN PROCES

KERJA PEMISAHAN SECARA UMUM Doc No. : WI-PD-FRACT-001


FRAKSINASI Rev No. : 0
:
Eff Date
Page (s) : 01 of 06

Prepared by: Production Superintendent Approved by: Production Manager

A. PERSIAPAN UNTUK OPERASI


1. Hidupkan komputer untuk memudahkan dalam pengoperasian proses fraksinasi.
2. Buka semua jalur by pass kondensat steam di semua Heat Exchanger dan header
3. Minta steam dengan tekanan 4 bar ke operator boiler di Boiler house.
4. Start kompresor untuk angin instrument dan angin layanan plant
5. Pastikan semua katup manual di Cristalizer, katup untuk suction dan discharge semua pompa di
fraksinasi dalam condisi tertutup
6. Start pompa M02A/B/C dan Fan Cooling tower dan stabilkan level air dalam cooling tower.
dan start Fan Clean Cooling Tower.
7. Kunci program untuk RECIPE, pengaturan untuk Cooling Temperatur, Waktu delay, Inlet Changeover
untuk Chilled Water, Outlet Changeover untuk chilled water dan agitator speed

B. PENGISIAN RBDPO KE CRYSTALLIZER

1. Pastikan lagi semua katup manual dari Soragetank RBDPO T. 106 atau T.108 dan ke cristalizer dalam keadaan
terbuka
2. Set Controller TIC111 di 12E01 ke posisi Auto pada temperature 60 -67⁰C.
3 . Setelah jalur di Tank Farm sudah siap, maka Start pompa untuk pengisian Palm Oil dari
Tank Farm ke Fraksinasi.

4. start 12M15 A/B untuk Filling Rbdpo ke dalam crystalliser


Document No. : WI-PD-FRACT-001
➣ INSTRUKSI PENERANGAN PROCES Revision No. : 0
KERJA PEMISAHAN SECARA UMUM Effective Date :
FRAKSINASI No. of Page (s) : 02 of 06

7. Pilih posisi “FILL” pada cristalizer, katup V121C akan terbuka dan pompa 12M15A/B akan Start secara
otomatis untuk pengisian Palm Oil ke cristalizer 12D 01.
8. Bila Palm Oil di cristalizer sudah mencapai High Level ( HLA 12D01 ), maka pompa 12M15 akan berhenti
secara otomatis dan V121C akan tertutup secara otomatis.
9. Setelah cristalizer penuh, maka ambil sample Palm Oil di sample point untuk diperiksa oleh pihak Quality
Control. (lakukan langkah 5 ,6 dan 7 untuk pengisian crislaizer yang lain).

C. MEMULAI PROGRAM PENDINGINAN CRISTALIZER

1. Setelah Palm Oil penuh dalam cristalizer dan temperaturnya lebih besar dari 60°C, maka program cooling akan
berjalan secara otomatis, tetapi bila temperaturnya di bawah 60°C, maka panaskan minyak kembali sampai
60°C dengan menggunakan 12M16 ( proses Reheat ). Setelah tercapai, pilih “COOL” untuk memulai proses
pendinginan secara manual pada cristalizer.
2. Setelah cristalizer pada posisi “COOL” , maka 12M01 akan start secara otomatis. Proses pendinginan
dengan menggunakan air cooling tower dan kecepatan agitator pada set point 1.
3. Pada waktu program cooling telah berjalan, bila set point untuk inlet dan outlet changeover untuk chilled water
telah tercapai, maka cristalizer akan berubah posisi menjadi ” CHILLING” artinya proses pendinginan dengan
menggunakan air dari Chiller.

4. Ketika set point untuk Agitator kecepatan 2 telah tercapai, maka kecepatan agitator akan berubah menjadi
kecepatan 2.
5. Langkah 1 sampai 4 akan berlaku untuk semua cristalizer.
Document No. : WI-PD-FRACT-001
➣ INSTRUKSI PENERANGAN PROCES Revision No. : 0
KERJA PEMISAHAN SECARA UMUM Effective Date :
FRAKSINASI No. of Page (s) : 03 of 06

D. PENYARINGAN MINYAK DARI CRISTALIZER KE FILTER PRESS

1. Bila proses pendinginan telah selesai sesuai dengan Recipe yang dipakai, maka cristalizer akan berada pada
posisi “FILTRATION” artinya Palm Oil di dalam Cristalizer siap untuk disaring di Filter Press.
2. Pastikan katup manual dari cristalizer ke Filter Press, katup pada pompa 12M21A/B, pompa 12M22A/B dalam
keadaan terbuka penuh. Pastikan juga line menuju storage tank olein dan stearin di Tank farm telah terbuka.
3. Setelah semua katup dalam keadaan terbuka, maka pilih “DISCHARGE” pada computer dan Valve 1 2 1 B
akan terbuka sacara otomatis.
4. Set Status Filter Press di computer sesuai dengan keadaan proses kemudian klick Start Filter Press .
di panel board Filter Press, setelah itu buka steam untuk core blow tank, steam untuk stearin melting tank .
5. Set temperatur pemanasan olein antara 45 60 °C dan buka jalur olein yang menuju ke polishing filter.
6. Setelah filter press distart , maka proses pernyaringan akan berjalan sesuai dengan setting
di Filter Press Status, dimana olein akan menuju olein tank , core blow akan menuju core blow tank 12D25A/B
dan stearin akan jatuh di stearin melting tank 12D23A/B
7. Setelah pompa olein 12M24A/B start lebih kurang 15 menit, maka ambil sample olein di sample point .
➣ Document No. : WI-PD-FRACT-001
INSTRUKSI PENERANGAN PROCES Revision No. : 0
PEMISAHAN SECARA UMUM Effective Date :
KERJA No. of Page (s) : 04 of 06
FRAKSINASI

8. Ketika Palm Oil di dalam cristalizer berada pada posisi terendah, maka V121B akan tertutup secara otomatis. Bila
Filter Press berada dalam posisi Feeding maka pilih “DISCHARGE” pada Cristalizer yang lain untuk filtrasi
selanjutnya.

E. PENCUCIAN FILTER PRESS ( WASHING )


1. Proses pencucian dilaksanakan bila filter cloth sudah jenuh atau biasanya 24 jam sekali.
2. Sebelum proses pencucian dilakukan, pastikan temperature minyak washing di dalam Washing Tank 12D24
65 - 70 °C.

3. Setelah temperature minyak wasing tercapai, maka lakukan proses pencucian filter press dengan memilih
posisi “WASHING” pada Filter Press. Proses washing ini lamanya sekitar 20 - 25 menit.
4. Setelah proses washing selesai, maka diamkan selama 15 menit untuk untuk delay cooling filter press kemudian
pilih posisi”FILTRATION” pada Filter Press dan dapat dilakukan proses penyaringan kembali.

G. PROSES COOLING GAGAL ( PEMBENTUKAN KRISTAL GAGAL)


1. Bila proses pembentukan kristal gagal, maka ada 2 cara yang dilakukan yaitu:
a) Palm Oil dikembalikan ke Storage Tank di Tank Farm, dengan cara pastikan katup di storage tank di tank
farm telah terbuka kemudian buka
b) katup sirkulasi secara manual ( katup paling bawah di cristalizer ). Setelah jalur rejek telah terbuka, maka
start pompa 12M16 secara manual di computer. Bila Palm Oil di dalam cristalizer telah kosong, maka
stop pompa 12M16 secara manual dan tutup semua katup rejek yang ada di jalur rejek dan katup
bawah di
cristalizer.
➣ Document No. : WI-PD-FRACT-001
INSTRUKSI PENERANGAN PROCES Revision No. : 0
PEMISAHAN SECARA UMUM Effective Date :
KERJA No. of Page (s) : 05 of 06
FRAKSINASI

c) Palm Oil dipanaskan kembali ( Reheat ) antara 65 - 70 °C di 12E 01 dengan cara pastikan 12E01
tidak digunakanan untuk pengisian Palm Oil ke Cristalizer. Kemudian buka katup manual
di 12E01 untuk posisi Reheat dan buka katup bawah cristalizer. Setelah jalur reheat telah terbuka,
maka start pompa 12M16 secara manual di computer dan proses reheat dianggap selesai
bila temperature Palm Oil telah mencapai antara 65 – 70 °C dan dapat didinginkan kembali secara
manual.

H. GANGGUAN POWER ( POWER TRIPPED )


1. Bila terjadi gangguan power, maka semua pompa,/motor,agitator, katup otomatis dan lain-lain akan berhenti
beroperasi.
2. Untuk sementara waktu, buat semua posisi pompa/motor dan agitator berada pada posisi manual ( untuk
mencegah start secara bersamaan bila power telah hidup ).
3. Bila power sudah hidup kembali, maka lakukan start pompa/motor dan agitator secara bergantian sampai
semuanya beerada pada posisi “ ON “.
4. Bila pompa/motor dan agitator telah berada pada posisi “ON” , maka start Chiller dan kompresor udara secara
manual.
➣ Document No. : WI-PD-FRACT-001
INSTRUKSI PENERANGAN PROCES Revision No. : 0
PEMISAHAN SECARA UMUM Effective Date :
KERJA No. of Page (s) : 06of 06
FRAKSINASI

I. PEMBERHENTIAN PLANT ( FRAKSINASI ).


1. Pastikan tidak ada lagi proses yang dibutuhkan lagi di fraksinasi.
Pastikan starin di dalam melting tank sudah kosong.
3. Hubungi operator boiler untuk memberhentikan steam ke fraksinasi dan pastikan lagi bahwa steam telah
benar-benar berhenti ke fraksinasi.
4. Transfer semua minyak yang ada di cristalizer, olein tank, core blow tank dan stearin tank. Setelah kosong,
lakukan blowing dengan menggunakan udara masing-masing jalur lebih kurang 15 menit.
5. Stop Chiller tapi biarkan pompoa sirkulasi ke condenser dan ke evaporator tetap hidup antara 1-2 jam.
Kemudian stop Compresor Udara dan Fan cooling tpwer untuk chiller dan clean fan cooling tower.
6. Lakukan pencucian Filter Press bila dianggap perlu.

Anda mungkin juga menyukai