Fakhri 11 A3

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Pengaruh Sistem Boarding school Terhadap Karakter

Siswa Di SMAIT Ihsanul Fikri

PENDAHULUAN

Latar belakang
Pendidikan berbasis boarding school tentunya sudah semakin marak di lingkungan
pendidikan Indonesia. Menurut buku evaluasi boarding school model goal free evaluation
oleh Deksa Ira Lindtiati, S.pd (2020; 37), pengertian boarding school terdiri dari dua
kata, taitu Boarding yang berarti asrama dan School yang berarti sekolah. Boarding
School adalah system Sekolah berasrama, diman peserta didik, serta para guru dan
pengelola sekolah juga tinggal di asrama yang berada di lingkungan sekolah dalam kurun
waktu tertentu.
SMAIT Ihsanul Fikri juga menerapkan sistem boarding school dengan disertai
program tarbiyyah yang menghasilkan sistem pendidikan islami berbasis asrama yang
berbudaya lingkungan. Tentunya banyak faktor yang mempengaruhi perkembangan
karakter siswa di SMAIT Ihsanul Fikri. Dari segi lingkungan,budaya,bahasa,dan sikap
sehari hari.

Rumusan Masalah
1.Bagaimana peran sistem boarding school terhadap pembentukan karakter siswa?
2. Apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam pembentukan karakter siswa?
3.Bentuk kegiatan apa saja yang dapat membantu dalam pembentukan karakter siswa?
4.Perbedaan antara karakter siswa boarding school dan non boarding school?

Tujuan
1.Untuk mengetahui peran sistem boarding school terhadap pembentukan karakter siswa
2.Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam pembentukan karakter siswa
3.Untuk mengetahui kegiatan yang dapat membantu dalam pembentukan karakter siswa
4.Untuk mengetahui perbedaan siswa boarding schoolm dan non boarding school

Manfaat
1.Penelitian ini diharapkan dapat menambah ilmu bagi dunia Pendidikan khusunya dibidang
boarding school
2.Diharapkan penelitian ini dapat menjadi landasan dalam menjalankan kurikulum boarding
school
3.Sebagai bahan masukan untuk dunia Pendidikan boarding school agar lebih bermutu
4.Bahan rujukan untuk pendukung kegiatan boarding school

Anda mungkin juga menyukai