Anda di halaman 1dari 5

MID/Tunas Remaja/GPdI Ciampea

Nama :
Kelas :
Tanggal :

A. Berilah tanda { X  } pada huruf a,b,c,atau d di depan jawaban yang benar!

1. Apa yang harus dilakukan untuk menjaga bait Roh Kudus tetap ada di dalam diri kita?
a. Hidup seperti biasa saja
b. Mengurangi dan menghentikan keinginan daging
c. Mengikuti sikap orang pada umunnya
d. Mewajarkan dosa karena sulit dihentikan

2. Dalam Kolose 3 : 5, bagaimana cara untuk mematikan godaan yang datang kepada kita?
a. Berdoa c. Tidak perlu berbuat apa-apa
b. Menghindar d. Membiasakan diri

3. Pada hari Natal, kita memperingati kelahiran Tuhan Yesus Kristus. Tujuan Tuhan Yesus
lahir ke dunia adalah untuk...
a. Melakukan mujizat c. Membawa keselamatan
b. Menghukum manusia d. Menolong orang benar saja

4. Persekutuan yang terjalin di dalam gereja adalah...


a. Manusia dengan sesama c. Manusia dengan Malaikat
b. Manusia dengan Tuhan d. Manusia dengan sesama dan Tuhan

5. Tuhan Yesus menyembuhkan puteri dari seorang kepala rumah peribadatan. Nama kepala
rumah peribatan itu adalah...
a. Yakobus c. Darius
b. Yakub d. Yairus

6. Perempuan yang sakit pendarahan sembuh ketika...


a. Masuk ke kolam Betesda
b. Masuk ke dalam rumah ibadah
c. Menjamah ujung jubah Yesus
d. Naik ke pohon ara

7. Perempuan yang sembuh dari sakit pendarahan telah mengalami penyakitnya selama...
a. 1 tahun c. 12 tahun
b. 12 bulan d. 10 tahun

8. Bangsa Israel keluar dari tanah perbudakan di Mesir menuju ke tanah Kanaan, melewati
padang gurun selama…
a. 4 Tahun c. 44 Tahun
b. 40 Tahun d. 4000 Tahun

9. Salah satu murid Tuhan Yesus bernama Matius. Pekerjaan Matius sebelum mengikut
Yesus adalah ....
a. Pemungut cukai c. Nelayan
b. Petani d. Kepala rumah ibadah 

10. Lengkapi ayat ini: Matius 9:12-13 (TB) Yesus mendengarnya dan berkata: "Bukan orang
sehat yang memerlukan tabib, tetapi orang sakit. Jadi pergilah dan pelajarilah arti firman ini:

MID/Tunas Remaja/GPdI Ciampea


Yang Kukehendaki ialah belas kasihan dan bukan persembahan, karena Aku datang bukan
untuk memanggil orang benar, melainkan orang ......"
a. Pintar c. Jahat
b. Sehat d. Berdosa

11. Siapa yang mengkritik Yesus karena makan dengan pemungut cukai dan oramg berdosa?
a. Pemungut cukai c. Orang Farisi
b. Zakheus d. Saulus

12. Mukjizat pertama yang Yesus lakukan adalah…


a. Membangkitkan orang mati
b. Memulihkan orang yang kerasukan setan
c. Mengubah air menjadi anggur
d. Menyembuhkan orang lumpuh

13. Di kota manakah Yesus bertemu dengan proses pemakaman?


a. Yudea c. Nain
b. Kana d. Yerikho

14. Bagaimana sikap Yesus ketika melihat seorang janda yang sedang meratap/menangis?
a. Benci c. Ikut bersedih
b. Tertawa d. Berbelas kasihan

15. Apa pekerjaan dari Simon, Yakobus dan Yohanes?


a. Pemungut cukai c. Pedagang
b. Nelayan d. Semua benar

16. Ketika mereka sudah mendapat banyak ikan, maka ada seorang dari mereka yang
tersungkur di kaki Yesus. Siapakah dia?
a. Yohanes c. Simon
b. Yakobus d. Andreas

17. Dalam Lukas 5:10, Yesus berkata: “Jangan takut, mulai dari sekarang engkau akan
menjala…”
a. Ikan c. Manusia
b. Jiwa d. Berkat

18. Di sumur yakub, Yesus bertemu dengan perempuan…


a. Yudea c. Yerikho
b. Yahudi d. Samaria

19. Dalam 1 Korintus 6 : 19, disebutkan bahwa tubuh kita adalah…


a. Milik kita c. Daging
b. Tanggung jawab sendiri d. Bait Roh Kudus

20. Sebagai anak Tuhan, agar kehidupan kita terjauhi dari percabulan, yang tidak boleh kita
lakukan adalah…
a. Menjauhi semua hal terkait percabulan
b. Jangan terlibat dengan hal-hal yang cabul/kotor

MID/Tunas Remaja/GPdI Ciampea


c. Mencoba sekali-sekali agar tidak penasaran
d. Matikan godaan yang datang dari dalam dan luar dengan berdoa

21. Apa persamaan antara Yairus dan perempuan yang mengalami pendarahan?
a. Sama-sama memiliki iman pada Tuhan Yesus
b. Memiliki penyakit yang sama
c. Tinggal di rumah yang sama
d. Memiliki pekerjaan yang sama

22. Mujizat Yesus mengubah air menjadi anggur terjadi di pesta perkawinan di...
a. Yudea c. Nain
b. Kana d. Yerikho

23. Lengkapilah ayat berikut: Markus 5:34 (TB) Maka kata-Nya kepada perempuan itu: "Hai
anak-Ku, …… telah menyelamatkan engkau. Pergilah dengan selamat dan sembuhlah dari
penyakitmu!"
a. Imanmu c. Perkataanmu
b. Pikiranmu d. Tanganmu

24. Lengkapilah ayat berikut dengan kata yang tepat: Markus 5:41 (TB) Lalu dipegang-Nya
tangan anak itu, kata-Nya: "………," yang berarti: "Hai anak, Aku berkata kepadamu,
bangunlah!"
a. Imanuel c. El Shaddai
b. Talita kum d. Shalom

25. Mujizat apa yang dilakukan Tuhan Yesus di Nain?


a. Membangkitkan putri Yairus
b. Memulihkan orang yang kerasukan setan
c. Mengubah air menjadi anggur
d. Membangkitkan putera seorang janda

26. Apa yang harus kita lakukan untuk menguatkan iman kita pada Tuhan Yesus?
a. Wajib menghapal isi Alkitab
b. Tinggal di Gereja
c. Setia berdoa, menyembah Tuhan dan beribadah
d. Membuat mujizat

27. Lengkapi ayat berikut: Mazmur 119:105 (TB) Firman-Mu itu pelita bagi ….. dan terang
bagi …...
a. kakiku; jalanku
b. jalanku; jalanku
c. jalanku; kakiku
d. kakiku; hatiku

28. Ibu dari Yohanes Pembaptis adalah….

MID/Tunas Remaja/GPdI Ciampea


a. Zakharia c. Maria
b. Naomi d. Elisabet

29. Apa yang membuat Zakharia menjadi bisu?


a. karena tidak percaya
b. karena penyakit
c. karena jatuh
d. A, B, C salah semua

30. Maria Ibu Yesus adalah tokoh Alkitab yang harus kita teladani. Hal apa dari Maria yang
perlu kita teladani?
a. keberaniannya
b. ketaatannya
c. kekuatan fisiknya
d. kecantikannya

MID/Tunas Remaja/GPdI Ciampea

Anda mungkin juga menyukai