Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 8 JEMBER
Jl. Pelita No. 27, Sidomekar, Semboro Telp./Fax : ( 0336 ) 444112 Jember 68157
email : smknegeri08jember@gmail.com, website : smkn8jember.sch.id

LAPORAN KETERLAKSANAAN KEGIATAN


MEMBUAT BUKU PEDOMAN GURU
BULAN JANUARI TAHUN 2023
1. Dasar Kegiatan :
a. Program Kerja Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum
b. Pembagian Tugas Mengajar Guru

2. Pelaksana Kegiatan :
Guru Mata Pelajaran Pemeliharaan Kelistrikan Sepeda Motor

3. Tujuan Kegiatan :
a. Terlaksananya Kegiatan Pembuatan Buku Pedoman Guru Tahun Pelajaran 2022/2023
mata pelajaran Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor kelas XI TBSM, yaitu :
1) Program Tahunan
2) Program Semester
3) Soal Formatif, Diagnostic
4) Kisi-kisi dan Kartu Soal
5) Program Pengayaan dan Remidial

4. Kegiatan :
a. Melaksanakan Kegiatan Pembuatan Buku Pedoman Guru Tahun Pelajaran 2022/2023
mata pelajaran Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor.
1) Program Tahunan
2) Program Semester
3) Soal Formatif, Diagnostic
4) Kisi-kisi dan Kartu Soal
5) Program Pengayaan dan Remidial

5. Rencana Aksi
No Kegiatan Target Waktu
1 Melaksanakan Kegiatan Pembuatan Buku Pedoman Guru Tahun Minggu ke 1
Pelajaran 2022/2023 mata pelajaran Pemeliharaan Mesin Sepeda
Motor kelas XI TBSM, yaitu :
1) Program Tahunan
2) Program Semester
3) Soal Formatif, Diagnostic
4) Kisi-kisi dan Kartu Soal
5) Program Pengayaan dan Remidial
6. Aksi Nyata
a. Menyusun Pembuatan Buku Pedoman Guru Tahun Pelajaran 2022/2023 mata pelajaran
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor kelas XI TBSM.
1) Program Tahunan
2) Program Semester
3) Soal Formatif, Diagnostic
4) Kisi-kisi dan Kartu Soal
5) Program Pengayaan dan Remidial

7. Hasil Kegiatan
a. Terlaksananya Kegiatan Pembuatan Buku Pedoman Guru Tahun Pelajaran 2022/2023
mata pelajaran Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor kelas XI TBSM yaitu :
1) Program Tahunan
2) Program Semester
3) Soal Formatif
4) Kisi-kisi dan Kartu Soal
5) Program Pengayaan dan Remidial
b. Buku Pedoman Guru yang telah dibuat telah di verifikasi dan di setujui oleh Kepala
SMK Negeri 8 Jember dan Waka Kurikulum.

8. Evaluasi
a. Penyusunan Buku Pedoman Guru tidak sesuai waktu yang ditargetkan, yaitu baru selesai
pada minggu keempat karena kurang bisa membagi waktu dengan tugas lain.
b. Dalam menyusun Buku Pedoman Guru ada beberapa yang belum terselesaikan
diantaranya soal asessmen diagnostic, kisi-kisi dan kartu soal asessmen diagnostic.

9. Tindak Lanjut
a. Harus belajar membagi waktu, sehingga tidak ada tugas yang dikorbankan dan bisa
selesai tepat waktu
b. Menyusun soal asessmen diagnostic, kisi-kisi dan kartu soal Asessmen Diagnostic mata
pelajaran Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor kelas XI TBSM.

10. Lampiran
a. Buku Pedoman Guru
https://drive.google.com/drive/folders/1vmsK_lTjCMv9Ny5YCEoai4dCX_nLEN65?
usp=share_link

Menyetujui, Jember, 27 Januari 2023


Kepala SMK Negeri 8 Jember Guru Mapel,

Ir. Nurfarida Kusumastuti, S.Pt., M.P., IPM. Tri Sulkhani,S.Pd., Gr.


NIP. 19760128 200701 2 008 NIP. 19820926 202221 1 013

Anda mungkin juga menyukai