Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS KESEHATAN UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL Jl. KH. SHIDDIQ No. 78 Kecamatan Kaliwates Telp. (0331) 424744 email : jemberkidulp@yahoo.com JEMBER Kode Pos: 68131 KEPUTUSAN KEPALA UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL KABUPATEN JEMBER NOMOR : 440 / DILMAN.SK / 135 / 311.48 / 2023 TENTANG TIM LAYANAN EXTRA HOURS DI UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL KABUPATEN JEMBER. KEPALA UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL Menimbang a. bahwa untuk meningkatkan capaian kinerja kegiatan program HIV terutama peningkatan capaian ketepatan minum obat ARV pasien ODHA maka periu diselenggarakan kegiatan layanan extra hours; b. bahwa untuk menjamin kelangsungan kegiatan tersebut perlu dibentuk tim layanan untuk penyelenggaraannya; ¢. _ bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud dalam huruf a dan b di atas, perlu ditetapkan keputusan Kepala UPTD. Puskesmas Jember Kidul tentang Tim Layanan Extra Hours di UPTD. Puskesmas Jember Kidul. Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan; 2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 23 tahun 2022 tentang Penanggulangan Human Immunodeficiancy Virus, Acquired Immuno-Deficiency Syndrome dan Infeksi Menular Seksual; 3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas; 4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan; 5. Peraturan_Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat; 6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 23 tahun 2022 tentang Penanggulangan Human Immunodeficiancy Virus, Acquired Immuno-Deficiency Syndrome dan Infeksi Menular Seksual. Menetapkan PERTAMA KEDUA KEEMPAT MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN KEPALA UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL TENTANG TIM LAYANAN EXTRA HOURS DI UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL KABUPATEN JEMBER. Menetapkan Tim Layanan Extra Hours di UPTD. Puskesmas Jember Kidul sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini. Tim Layanan Extra Hours sebagaimana dimaksud dalam Diktum PERTAMA bertanggung Jawab terhadap efektivitas dan efisiensi pelaksanaan kegiatan extra hours di UPTD. Puskesmas Jember Kidul yang sejalan dengan visi, misi, tujuan serta tata nilai Puskesmas. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di ¢ JEMBER Pada tanggal 2 02 Januari 2023 KEPALA UPTD, PI MAS JEMBER KIDUL aE % NIP. 19750911 200701 2 022 Lampiran | Keputusan Kepala UPTD. Puskesmas Jember Kidul Nomor : 440/ DILMAN.SK / 135 / 311.46 / 2023 Tanggal : 02 Januari 2023 Perihal : Tim Layanan Extra Hours di UPTD. Puskesmas Jember Kidul Kabupaten Jember TIM LAYANAN EXTRA HOURS DI UPTD. PUSKESMAS JEMBER KIDUL No| NAMA PETUGAS NIP JABATAN KET 1 | dr. Widi Prabandart 19830115 201001 2014 | Dokter umum 2 | Citra Indah Santi 19830801 201705 2 002 _| Konselor HIV, Konselor POP 3 | Desy Endiwati L 79731209 199403 2 002 | Analis 4 | Niswatul Mustagimah = RR HIV 5 | Titis Agustina 79850816 201001 2008 | Asisten Apoteker JR FALAK ~Penata Tk. | NIP. 19750911 200701 2 022

Anda mungkin juga menyukai