Anda di halaman 1dari 3

SOAL UJIAN MASUK SMA CINTA BUDAYA MATA PELAJARAN MATEMATIKA

1. Pada sebuah pasar tradisional perputaran uang yang terjadi setiap menitnya
diperkirakan kurang lebih Rp. 81.000.000,00. Pada hari Senin–Jumat proses
perdagangan terjadi rata-rata 12 jam tiap hari. Sedangkan untuk Sabtu– Minggu
proses jual-beli terjadi rata-rata 18 jam tiap hari. Berapa jumlah perputaran uang di
pasar tradisional tersebut selama 1 minggu? (nyatakan jawabanmu dalam bentuk
perpangkatan).
a. 211 x 35 x 56
b. 210 x 35 x 56
c. 211 x 35 x 55
d. Tidak dapat ditentukan
2. Air menetes sia-sia dari suatu kran air karena tidak ditutup
dengan benar. Jika air menetes sebanyak 10- liter per detik,
berapa air yang terbuang selama 10 jam?
a. 5000 liter
b. 6000 liter
c. 6500 liter
d. 5500 liter
3. Jarak pandang pesawat terbang selama terbang pada kondisi normal dinyatakan
dengan d = 1,5 √ h , di mana d adalah jarak pandang dalam
meter dan h adalah ketinggian pesawat dalam meter. Jika
pengamat berada dalam pesawat yang terbang pada
ketinggian 3.600 meter, berapa jarak yang dapat dilihat
olehnya?

a. 0,9 m
b. 9 m
c. 90 m
d. 900 m
4. Pekerjaan Pak Suradi adalah pembuat Talang Air. Ia
mendapat pesanan membuat sebuah Talang Air
dari lembaran seng yang lebarnya 40 cm dengan
cara melipat lebarnya atas tiga bagian seperti
terlihat pada gambar ini. Jika diketahui luas talang air
adalah 2000 cm2 . Tentukan nilai x supaya volume dari talang maksimum.
a. 10 cm
b. 15 cm
c. 20 cm
d. 25 cm
5. Perhatikan denah berikut,dan luas kamar mandi adalah (dalam meter)…

a. 1200 m2
b. 1300 m2
c. 1400 m2
d. 1500 m2

6. Perhatikan pola berikut, banyak lingkaran pada pola ke-50 adalah...

a. 1275
b. 1326
c. 1452
d. 1546

7. Gambar berikut adalah segitiga yang disusun dari batang korek api.

Banyak batang korek api yang diperlukan untuk membuat pola ke-8 adalah...

a. 45
b. 63
c. 84
d. 108
8. 500 keluarga disurvey terkait jumlah komputer yang ada dirumahnya. Diagram
lingkaran berikut menujukkan hasil survey tersebut.
Jumlah keluarga yang memiliki 1 komputer dan memiliki lebih dari 3 komputer
adalah... keluarga

a. 50
b. 75
c. 150
d. 125
9. Berapakah nilai dari:

a. 1
b. 2
c. 3
d. Tidak dapat ditentukan
10. Banyak bilangan bulat n sehingga √ 9−(n+ 2)2 adalah bilangan real adalah...
a. 7
b. 3
c. 9
d. Tak terhingga

Anda mungkin juga menyukai