Anda di halaman 1dari 5

PANCASILA BAGI KEHIDUPAN MILENIAL

Dosen Pengampu :

Rafika Fajrin S.Pd,M.Pd

Disusun Oleh :

Dyah Wening Lathifah ( P1337424422095 )

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG

SARJANA TERAPAN KEBIDANAN SEMARANG

Jl.Tirto Agung ,Pedalangan ,Banyumanik,Semarang ,telp: 024-7460274


MAKNA PANCASILA BAGI GENERASI TANTANGAN IMPLEMENTASI
MILENIAL PANCASILA DALAM KEHIDUPAN
Pancasila merupakan sendi utama GENERASI MILENIAL
didalam pembukaan UUD 1945 lebih tepatnya Tantangan yang dihadapi generasi
pada Alinea ke empat yang tertulis, pertama milenial mengenai penerapan butir butir nilai
Ketuhanan yang Maha Esa, Kemanusiaan yang Pancasila yaitu generasi milenial kurang
adil dan beradab, selanjutnya persatuan mendalami dan kurangnya kesadaran dalam
Indonesia, kerakyatan yang dipimpin oleh melaksanakan butir butir nilai Pancasila yang
hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan labil, berorientasi pada diri sediri, tidak logis
perwakilan, kemudian Keadilan social bagi dalam membuat keputusan pemberontak,
seluruh rakyat Indonesia. emosional (Gardner, 1996).
Generasi milenial merupakan generasi
yang mengalami kemajuan teknologi yang
snagat cepat, sehingga generasi milenial sering MEWUJUDKAN JIWA PANCASILA PADA
menginginkan segala hal serba instan dan ideal. GENERASI MILENIAL
Generasi ini juga satu satunya yang mengalami Nilai nilai Pancasila merupakan sebuah
perubahan drastic dari teknologi maupun era pegangan dan pedoman dalam mengatur sikap
globalisasi, generasi milenial saat ini sangat dan perilaku keseharian, hal ini menandakan
berada di usia yang sangat produktif sehingga bahwa kedudukan Pancasila sebagai pandangan
memiliki peranan penting untuk melanjutkan hidup bangsa Indonesia. Menurut Rajasa (2007)
kehidupan di masa depan bagi bangsa dan bahwa generasi muda harus mengembangkan
negara. karakter nasionalisme melalui tiga proses yaitu :
Nilai Pancasila harus ditanamkan kepada
generasi muda sejak dini dikarenakan sangatlah 1. Pembangunan karakter yaitu dimana
penting agar mengetahua bagaimana menjadi generasi muda nerperan untuk
generasi yang baik, bertanggung jawab, selalu membangun karakter positif bangsa
menerapkan nilai nilai ketuhanan, melalui kemauan keras menjunjung nilai
kemanusiaan,persatuan, kerakyatan maupun moral serta menerapkannya pada
keadilan karena berdasarkan kehidupan saat ini kehidupan nyata.
generasi milenial mulai melupakan pedoman
hidup Pancasila, pergeseran nilai nilai Pancasila 2. Perdaya karakter , generasi muda harus
pun didalam lingkungan kehidupan saat ini telah menjadi role model dari pengembangan
berubah dengan adanya kemajuan IPTEK, karakter bangsa yang positif dengan
individualnya lebih banyak dibandingkan sikap memiliki sebuah inisiatif untuk
social di lingkungannya. membangun kesadaran kolektif dengan
koherensif yang tinggi.
3. Perekayasa karakter, yaitu generasi muda
berperan dan berprestasi dalam ilmu berjamaah atau kegiatan kerohanian untuk
pengetahuan dan kebudayaan, serta menumbuhkan nilai dan karakter Pancasila
berkontribusi dslsm proses pembelajaran sesuai sila pertama. Kemudian menanmkan rasa
dalam mengembangkan sebuah karakter nasionalisme dan patriotism dalam lingkungan
yang positif sesuai dengan zaman Pendidikan . mengadakan bakti social untuk
(Giting,2017). menanamkan nilai Pancasila sesuai dengan
sila ke empat yaitu kesejahteraan. Pada
dasarnya pembinaan karakter bangsa dengan
UPAYA UNTUK MENANAMKAN NILAI nilai nilai Pancasila bertujuan agar bangsa
PANCASILA Indonesia mampu bersikap dan berperilaku
dengan sepatutnya sehingga hal tersebut
1. Mempunyai satu agama dan mengantarkan bangsa Indonesia menuju
menjalaninya dengan tekun kesuksesan hidup sesuai cita cita bangsa.
terhadap agama tersebut tidak
memaksa oranglain untuk masuk
ke agamanya. DAFTAR PUSTAKA
2. Menanamkan jiwa saling
(Octaviyani, 2022)
menghargai perbedaan yang ada. (Meifanny, 2016)
(Umairoh, 2021)
3. Mencintai tanah air dan turut
(Selvi Novitasari, 2022)
menjaga kesatuan bangsa. (fadzli, 2022)
4. Bermusyawarah dalam
mengambil keputusan dan
BIODATA
mufakat untuk mencapai tujuan
bersama.
Nama : Dyah Wening Lathifah
5. Tanamkan sikap slaing membantu
TTL : Wonosobo, 20 Februari
antar sesama, menghargai
2004
perbedaan pendapat, dan
Alamat : Sukoharjo, Wonosobo
memperjuangkan sebuah keadilan
Email :
untuk kesejahteraan seluruh
dyahweninglathifah@gmail.com
bangsa Indonesia.
No. Handphone : 081287784604

Cara yang dapat dilakukan untuk


menumbuhkan Kembali nilai nilai Pancasila
bisa diawali dengan melakukan pada
Pendidikan yang ada di Indonesia. Cara
menumbuhkan Kembali nilai Pancasila dapat
dilakukan dengan mengadakan kegiatan sholat

Anda mungkin juga menyukai