Anda di halaman 1dari 2

KLINIK UTAMA

WAHYU CENDANA MEDIKA


Jl. Cendrawasih No. 22 Jembrana - Bali
Telp. 0365 - 40769
Nomor : 503/306/Op.KL.03/Kes/DPMPTSPTK/XI/2017
SURAT KEPUTUSAN

KLINIK UTAMA WAHYU CENDANA MEDIKA


NOMOR : 01.003/KUWCM/I/2018

TENTANG
PENYUSUNAN SOP
KLINIK UTAMA WAHYU CENDANA MEDIKA

PIMPINAN KLINIK UTAMA WAHYU CENDANA MEDIKA

Menimbang : a. bahwa Klinik Utama Wahyu Cendana Medika untuk pelaksaan kegiatan
Klinik, mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan pelayanan umum
Kesehatan.
b. bahwa dalam rangka pemberian pelayanan public yang berkualitas dan
mampu memberikan kepuasan bagi masyarakat merupakan kewajiban yang
harus dilakukan pihak klinik.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan huruf
b, maka, dipandang perlu menetapkan keputusan pimpinan klinik tentang
menyusun SOP di Klinik Utama Wahyu Cendana Medika

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang praktik kedokteran.


2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang kesehatan
3. Peraturan menteri kesehatan Nomor 9 Tahun 2014 tentang klinik.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN PIMPINAN KLINIK UTAMA WAHYU CENDANA MEDIKA TENTANG


PENYUSUNAN STANDART OPERASIONAL PROSEDUR DI LINGKUP KLINIK
UTAMA WAHYU CENDANA MEDIKA, sebagaimana tercantum dalam keutusan
ini.
PERTAMA : Contoh SOP sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KESATU tertera pada
lampiran surat keputusan ini.
KEDUA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikrmudian hari

Terdapat kesalahan dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan

Sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Negara
Pada tanggal : 17 Januari 2018
PIMPINAN KLINIK UTAMA
WAHYU CENDANA MEDIKA

dr. Ni Putu Sucita Wahyu Dewi,MSc,SpA

Anda mungkin juga menyukai