922 Ep 3 SK Penetapan Dokumen Eksternal Yg Menjadi Acuan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BENGKULU SELATAN

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PAGAR GADING
Jl. Raya Pagar Gading Kec. Pino Raya Kab. Bengkulu Selatan
Kode Pos 38572

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PAGAR GADING


NOMOR : 445/………/PKM-PG/2019

TENTANG
PENETAPAN DOKUMEN EKSTERNAL YANG MENJADI ACUAN DALAM
PENYUSUNAN STANDAR PELAYANAN KLINIS

KEPALA PUSKESMAS PAGAR GADING


Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan layanan klinis dengan baik,
maka perlu dilakukan pembakuan standard dan prosedur
layanan klinis;

b. bahwa dalam penyusunan standard dan prosedur tersebut


diperlukan acuan yang jelas dan dapat dipertanggung
jawabkan, dan bila memungkinkan berdasarkan bukti
ilmiah terkini dan yang terbaik (the best available
evidence);

c. bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut point a dan


b, perlu ditetapkan Surat Keputusan Kepala Puskesmas
Pagar Gading tentang dokumen eksternal yang menjadi
acuan dalam penyusunan standart pelayanan klinis.

Mengingat : 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


36 Tahun 2014 Tentang Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
Nomor 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Panduan Praktik Klinis;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PAGAR GADING


TENTANG PENETAPAN DOKUMEN EKSTERNAL YANG
MENJADI ACUAN DALAM PENYUSUNAN STANDAR
PELAYANAN KLINIS.

KESATU : Menentukan dokumen eksternal sebagaimana terlampir


dalam keputusan ini.

KEDUA : Uraian ketentuan penetapan dokumen eksternal yang


menjadi acuan dalam penyusunan standar pelayanan klinis
di Puskesmas Pagar Gading tercantum dalam lampiran yang
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari keputusan
ini.
KETIGA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan
akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Pagar Gading


Pada tanggal Januari 2019
KEPALA PUSKESMAS PAGAR GADING

JUNAIDI, SKM
NIP. 19690525 199001 1001
LAMPIRAN
SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR 445/……./PKM-PG/2019
TENTANG PENETAPAN DOKUMEN EKSTERNAL YANG MENJADI ACUAN
DALAM PENYUSUNAN STANDAR PELAYANAN KLINIS.

1. Dokumen eksternal adalah dokumen yang berasual dari sumber di luar


dokumen puskesmas.
2. Standar pelayanan klinis adalah standar pelayanan kesehatan yang dapat
dilakukan di fasilitas pelayanan kesehatan dan dilakukan oleh dokter.
3. Dokumen ekseternal yang digunakan dalam penyusunan standar
pelayanan klinis di Puskesmas Pagar Gading adalah Peraturan Menteri
Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2015 tentang Panduan
Praktik Klinis.
4. Setiap unit pelayanan yang melakukan pelayanan klinis harus
menggunakan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5
Tahun 2015 tentang Panduan Praktik Klinis sebagai acuan/referensi
dalam penyusunan standar pelayanan klinis di Puskesmas Pagar Gading.

Anda mungkin juga menyukai