Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS GARUNGAN

Jl.Dieng Km 9 Garung  (0286) 3323805 Kec. Garung

RENCANA TINDAK LANJUT TERHADAP UMPAN BALIK MASYARAKAT

Rencana Penangung-
No Umpan Balik Tujuan Sasaran Pelaksana Waktu Indikator Hasil
Kegiatan Jawab
1 Mohon Menganggarkan Agar pelanggan di Pelanggan Pokja Admen Petugas Segera Pelanggan dapat
pemanggilan di dana untuk pendaftaran dapat pendaftaran pendaftaran mendengar
pendaftaran membeli mendengar dengan panggilan petugas
suara agak keras mikrophone jelas panggilan dengan jelas
petugas
2 Mohon Memberikan Agar pelanggan di Pelanggan Pokja admen Petugas ruang Segera Antrian tidak
dipercepat nomor antrian pendaftaran tidak di pendaftaran menumpuk lagi
dalam melayani pada pelanggan terlalu menunggu di pendaftaran dan bisa terlayani
pelanggan di dan segera pendaftaran dengan cepat
pendaftaran melayani dengan
standar 5 menit
setiap pelanggan
3 Pelanggan Melakukan Agar pelanggan Pelanggan Koordinator Petugas di BP Segera Pelanggan di BP
menginginkan pembinaan pada mendapatkan di pelayanan pelayanan. Umum Umum merasa
pelayanan yang petugas pelayanan pelayanan dari BP Umum puas sudah
berkualitas di semua Poli agar petugas dengan dilayani petugas
seperti salah bisa melayani baik. dengan baik.
satu perawat pelanggan dengan
baik.

Anda mungkin juga menyukai