Anda di halaman 1dari 3

NOTA DINAS

Kepada : Yth. Bapak Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Serdang
Bedagai
Dari : Kepala Bidang Penataan Ruang dan Bangunan
Tanggal : 2022
Nomor :
Sifat : Biasa
Lampiran : 1 (satu) Lembar
Hal : Permohonan Penandatanganan Surat Undangan Rapat Forum Penataan Ruang

Menindaklanjuti Surat Act. Assistant Kepala PT. PD. PAJA PINANG Nomor
405/X/PPI-PMB/08/2022, tanggal 25 Agustus 2022, perihal Permohonan Surat
Keterangan Kesesuaian RTRW untuk perpanjangan Hak Guna Usaha (HGU)
Perkebunan dan Surat Direktur CV. Tiungmas Agro Lestari Nomor Ist/TAL/IX/2022
tanggal 15 September 2022, perihal Permohonan Advice Planning/ Informasi Tata
Ruang. Maka perlu dilakukan Rapat Forum Penataan Ruang Serdang Bedagai.
Berkaitan dengan hal tersebut di atas, bersama ini disampaikan kepada Bapak
Naskah Surat Undangan Rapat Forum Penataan Ruang, mohon untuk ditandatangani.

Demikian disampaikan mohon petunjuk dan saran Bapak selanjutnya.

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN


PENATAAN RUANG
KEPALA BIDANG PENATAAN RUANG
DAN BANGUNAN

ARIE FADLI UTAMI ST, M.AP


PENATA TK. I
NIP. 19860629201001 1 014
PEMERINTAH KABUPATEN SERDANG BEDAGAI
FORUM PENATAAN RUANG
Sekretariat : Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Jalan Negara No. 300 Sei Rampah, Kode Pos 20695, Telepon 0621 - 41009 Fax 0621 – 441962

Sei Rampah, 2022


Nomor : Kepada :
Sifat : Biasa Yth (Daftar undangan terlampir)
Lampiran : 1 (satu) Lembar
Hal : Undangan Rapat di –
Tempat

Menindaklanjuti Surat Act. Assistant Kepala PT. PD. PAJA PINANG Nomor
405/X/PPI-PMB/08/2022, tanggal 25 Agustus 2022, perihal Permohonan Surat
Keterangan Kesesuaian RTRW untuk perpanjangan Hak Guna Usaha (HGU)
Perkebunan atas nama:
1. PT. PD. Paja Pinang Kebun Paya Mabar. Desa Paya Mabar Kec. Tebing Tinggi
Kab. Serdang Bedagai.
2. PT. PD. Paja Pinang Kebun Sei Buluh. Desa Sei Buluh Kec. Sei Bamban Kab.
Serdang Bedagai.
Dan Surat Direktur CV. Tiungmas Agro Lestari Nomor Ist/TAL/IX/2022 tanggal 15
September 2022, perihal Permohonan Advice Planning/ Informasi Tata Ruang.
Maka dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu susunan Forum Penataan Ruang
Kabupaten Serdang Bedagai untuk dapat hadir :
Hari/Tanggal : Jum’at/30 September 2022
Pukul : 10.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Aula Dinas PUPR Kab. Serdang Bedagai
Agenda Rapat : 1. Pembahasan Kesesuaian RTRW perpanjangan Hak Guna
Usaha (HGU) PT.PD. PAJA PINANG
2. Pembahasan Kesesuaian RTRW CV. Tiungmas Agro Lestari
(Budidaya Kelapa Genjah Pandan Wangi Sumut)
Sebagai upaya menekan angka penyebaran virus COVID-19, diharapkan
peserta rapat tetap mematuhi Protokol Kesehatan dengan memakai masker dan
menjaga jarak.
Demikian disampaikan untuk dapat dihadiri tepat waktu dan atas perhatiannya
diucapkan terima kasih.
KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM
DAN PENATAAN RUANG
KABUPATEN SERDANG BEDAGAI
SEKRETARIS FORUM PENATAAN RUANG

JOHAN SINAGA, SE, M.AP


Pembina TK.I
NIP. 19681001 200604 1 005

Tembusan :
1. Yth. Bapak Bupati Serdang Bedagai (sebagai laporan)
2. Yth. Bapak Wakil Bupati Serdang Bedagai (sebagai laporan)
3. Pertinggal
Lampiran Surat
Nomor :
Tanggal : 2022
Hal : Undangan Rapat Forum Penataan Ruang

Daftar Undangan :
1. Sekretaris Daerah Kabupaten Serdang Bedagai
2. Ir. Bhakti Alamsyah, MT. Ph.D tenaga ahli dari Asosiasi Sekolah Perencanaan
Indonesia (ASPI)
3. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Serdang Bedagai
4. Staf Ahli Bupati Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan Sekretariat Daerah.
5. Asisten Perekonomian dan Pembagunan Setdakab. Serdang Bedagai.
6. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Serdang Bedagai.
7. Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Serdang Bedagai.
8. Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Xabupaten Serdang Bedagai.
9. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Serdang Bedagai.
10. Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Serdang Bedagai
11. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Serdang Bedagai
12. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Serdang Bedagai.
13.Bagian Hukum Setdakab. Serdang Bedagai.
14.Iswandani Lingga, ST tenaga ahli dari Ikatan Ahli Perencanaan Indonesia (IAP)
15.M. Tamlih Nasution, Tenaga Ahli perwakilan Tokoh Masyarakat.
16. Tim Sekretariat Forum Penataan Ruang Kabupaten Serdang Bedagai.
17. Sdr Act. Assisten Kepala PT.PD.PAJA PINANG
18. Sdr Direktur CV. Tiungmas Agro Lestari.

KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM


DAN PENATAAN RUANG
KABUPATEN SERDANG BEDAGAI
SEKRETARIS FORUM PENATAAN
RUANG

JOHAN SINAGA, SE, M.AP


Pembina TK.I
NIP. 19681001 200604 1 005

Anda mungkin juga menyukai