Anda di halaman 1dari 10

PANDUAN MATERI

PENILAIAN AKHIR TAHUN


Kelas II

Tahun Pelajaran 2022/2023

Nama :
…………………………………………
Kelas :
…………………………………………

SDK TUNAS BANGSA


1
2
Daftar Isi

Panduan Materi Penilaian Akhir Tahun


Tahun Pelajaran 2022/2023
Kelas II
JADWAL PENILAIAN AKHIR TAHUN ........................................................................... 4
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen ............................................................. 5
Tema 7 : Kebersamaan.............................................................................................. 6
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris ................................................................................ 8
Tema 8 : Keselamatan di Rumah dan Perjalanan ..................................................... 9
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi .......................................... 10

3
JADWAL PENILAIAN AKHIR TAHUN
SDK TUNAS BANGSA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

KELAS II

NO HARI/TANGGAL DURASI WAKTU MUATAN PELAJARAN


1. Senin,
90’ 08.00 - 09.30 Pendidikan Agama Kristen
29 Mei 2023
2. Selasa,
120’ 08.00 – 10.00 Tema 7: Kebersamaan
30 Mei 2023
3. Rabu,
90’ 08.00 - 09.30 Bahasa Inggris
31 Mei 2023
4. Senin, Tema 8: Keselamatan di
120’ 08.00 – 10.00
5 Juni 2023 Rumah dan Perjalanan

Catatan :
 Selama PAT siswa masuk pukul 07.30 WIB untuk Saat Teduh bersama.
 Pelaksanaan PAT diinformasikan melalui SIAS.
 Siswa memakai seragam sesuai jadwal.
 Siswa pulang 30 menit setelah jadwal PAT.
 Jadwal PAT TIK diinformasikan oleh kepala sekolah.

4
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen

No Materi Indikator
1. Pelajaran 10  Menentukan fungsi aturan
Keluarga Disiplin  Menentukan kegiatan disiplin di dalam
keluarga
 Menentukan pentingnya peraturan
 Menganalisis ayat alkitab
2. Pelajaran 11  Mengidentifikasi kegiatan disiplin di
Disiplin di Lingkungan Kita lingkungan
 Mengidentifikasi sikap tidak disiplin
 Mengidentifikasi perintah Allah kepada Adam
dan Hawa
 Menganalisis ayat alkitab
3. Pelajaran 12  Mengidentifikasi kegiatan disiplin di sekolah
Disiplin di Sekolah  Menjelaskan makna lagu
 Mengidentifikasi sikap yang harus dilakukan
 Memberikan pendapat tentang sebuah kasus

5
Tema 7 : Kebersamaan

No Materi Indikator
1. Subtema 1  Menentukan salah satu contoh kegiatan
Kebersamaan di rumah kebersamaan yang ada di rumah
 Menentukan sikap yang benar terhadap
anggota keluarga
 Menentukan jenis cerita berdasarkan deskripsi
yang disajikan
 Menentukan besar pecahan berdasarkan teks
bacaan
 Menentukan bilangan pecahan berdasarkan
gambar yang disajikan
2. Subtema 2  Mengidentifikasi rumah ibadah agama tertentu
Kebersamaan di sekolah berdasarkan konteks yang disajikan
 Menentukan makna dari “Bhineka Tunggal Ika”
 Mengidentifikasi tokoh cerita yang ada pada
teks bacaan
 Mengidentifikasi karakter tokoh pada teks
bacaan
 Menentukan bilangan pecahan berdasarkan
teks yang disajikan
 Menghitung jumlah bilangan pecahan dari teks
yang disajikan
3. Subtema 3  Menentukan sikap yang benar untuk
Kebersamaan di tempat menciptakan kebersamaan
bermain  Mengidentifikasi sikap yang tidak boleh
dilakukan saat bermain dengan teman
 Menentukan kalimat sapaan yang tepat pada
teks bacaan
 Menghitung jumlah suatu benda berdasarkan
teks bacaan
4. Subtema 4  Mengidentifikasi nama kitab suci dari 6 agama
Kebersamaan di tempat yang ada di Indonesia
6
wisata  Menulis sebuah cerita fabel berdasarkan
gambar yang disajikan
 Menuliskan kata sapaan berdasarkan sebuah
situasi
 Menentukan nilai suatu pecahan berdasarkan
gambar
 Menghitung jumlah suatu benda berdasarkan
nilai pecahan

7
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

No Materi Indikator
1. Unit 10  Mengidentifikasi kosakata tentang cuaca dan
Weather jenis pakaian yang dipakai sesuai dengan
cuaca
 Mengidentifikasi penggunaan grammar WH
questions ‘What’ di dalam kalimat
 Mengidentifikasi penggunaan suggestion
berdasarkan cuaca yang ditentukan
2. Unit 11  Mengidentifikasi kosakata tentang transportasi
On the Move  Mengidentifikasi penggunaan grammar WH
questions ‘How, When, Where’
 Mengidentifikasi penggunaan grammar plural
nouns
3. Unit 12  Mengidentifikasi kosakata tentang kata sifat
Growing up untuk mendeskripsikan seseorang
 Mengidentifikasi penggunaan grammar to be
dalam Simple Past: ‘was or were’

8
Tema 8 : Keselamatan di Rumah dan Perjalanan

No Materi Indikator
1. Sub tema 1  Menjelaskan sikap yang ditunjukkan kepada
Aturan Keselamatan di teman yang berbeda agama
Rumah  Menjelaskan pertanyaan yang sesuai dengan
teks bacaan
 Mengidentifikasi huruf kapital dan tanda baca
yang tepat
 Menentukan waktu yang tepat sesuai gambar
 Menjelaskan lama waktu yang ditempuh
2. Sub tema 2  Mengidentifikasi suasana yang dirasakan
Menjaga Keselamatan di setelah bekerja sama
Rumah  Menjelaskan akibat ketika melakukan suatu
kegiatan
 Menuliskan kata tanya yang sesuai untuk
melengkapi kalimat rumpang
 Menjelaskan waktu memulai kegiatan
3. Sub tema 3  Menentukan manfaat aturan keselamatan
Aturan Keselamatan di  Menuliskan aturan saat bermain
Perjalanan  Menjelaskan lama waktu

4. Sub tema 4  Menjelaskan akibat jika bermain tidak pada


Menjaga Keselamatan di tempat yang tepat
Perjalanan  Menyusun kalimat acak
 Membuat kalimat pertanyaan sesuai gambar
yang disajikan
 Menentukan lamanya waktu menyelesaikan
suatu kegiatan
 Menentukan hari dan tanggal yang tepat dari
suatu kegiatan

9
Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan Komunikasi

No Materi Indikator
1. Membuat poster Membuat poster yang berisikan puisi dengan
menggunakan Microsoft tema “Bangga Akan Indonesia” menggunakan
Word perangkat lunak pengolah kata dengan kriteria
sebagai berikut:
1. ukuran paper dan orientation yang sesuai
2. memasukkan serta mengatur tata letak
gambar
3. mengubah warna Shape Fill
4. menggunakan fungsi Text Box
5. menggunakan fungsi Word Art

10

Anda mungkin juga menyukai