Anda di halaman 1dari 4

Tugas Personal ke-2

Week 3

Perhatikanlah hal-hal berikut dalam mengerjakan tugas


 Jawaban harus mengacu pada referensi yang disepakati di mata kuliah Bahasa Indonesia
 Cermatilah instruksi pada soal khususnya perbedaan antara jelaskan dan sebutkan
 Tidak menyalin-tempel jawaban dari rekan mahasiswa yang lain
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat.
A. Perbaikilah satu kesalahan ejaan pada kalimat berikut. Sertakan alasan Anda dalam 1 – 2 kalimat
singkat berdasarkan prinsip PUEBI (skor: 60)

Contoh:
Soal Perbaikan Alasan

Sekitar 25 warga telah memberikan Sekitar 25 warga telah Penulisan simbol mata uang
kesaksian mengenai bantuan Rp. memberikan kesaksian tidak diikuti dengan tanda titik.
200.000,- per orang yang belum mengenai bantuan Selain itu, spasi tidak boleh
disalurkan. Rp200.000,00 per orang digunakan setelah simbol mata
yang belum disalurkan. uang.

Soal Perbaikan Alasan

1. Dia selalu menonton film yang bercerita Dia selalu menonton film Merupakan
tentang kehidupan manusia pra sejarah. tentang kehidupan manusia gabungan bentuk
prasejarah. bebas dangan
terikat, terdiri
atas dua bentuk
kata. Terdapat
dalah stau unsur
katanya terikat
dan salah satu
kata yang tidak
dapat berdiri
sendiri tanpa kata

LANG6031 - Indonesian
gabungannya.

2. Jus nangka Belanda dijual di rumah makan Jus nangka belanda dijual di Huruf kapital
mewah itu. rumah makan mewah itu tidak digunakan
sebagai huruf
pertama nama
diri geografi yang
digunakan
sebagai penjelas
nama jenis, dan
nama geografi
kata tidak
menggambarkan
kekhasan budaya.

3. Kutipan itu diambil dari buku yang berjudul Kutipan itu diambil dari buku Singkatan yang
Kesehatan Mental h.l.m. 79. yang berjudul Kesehatan terdiri atas tiga
Mental hlm. 79. huruf atau lebih
diikuti dengan
tanda titik di
bekakanganya
dan tidak
ditenagh setiap
huruf.

4. Stimulus ekonomi dilakukan oleh presiden Stimulus ekonomi dilakukan Huruf pertama
Jokowi kepada masyarakat di Pulau Kalimantan oleh Presiden Jokowi kepada nama jabatan atau
yang terkena dampak ekonomi akibat virus masyarakat di Pulau pangkat yang
Corona.
Kalimantan yang terkena diikuti nama
dampak ekonomi akibat virus orang harus
corona. menggunakan
huruf kapital.
Virus corona
tidak diikuti
dengan nama
orang jadi tidak
menggunakan
huruf kapital

5. Apapun permasalahan yang muncul, dia dapat Apa pun permasalahan yang Kata “pun”
mengatasinya dengan bijaksana meskipun muncul, dia dapat merupakan
lelah setelah menjalankan berbagai aktivitas. mengatasinya dengan partikel yang

LANG6031 - Indonesian
bijaksana meskipun lelah digabung ketika
setekah setalah menjelaskan unsur kata
berbagai aktivitas. penghubung
ditulis terpisah
dari katas
sebelumnya.

6. Dia akan bertanggungjawab atas kejadian itu Dia akan bertanggung jawab Kata “tanggung”
dengan menandatangani surat perjanjian yang atas kejadian itu dengan merupakan
diberikan pihak keluarga korban. mendatangani surat gabungan kata
perjanjian yang diberikan yang
pihak keluarga korban. penulisannya
terpisah.

B. Jelaskan tiga cara penulisan huruf miring berdasarkan PUEBI dan sertakan juga dengan
contoh yang orisinal. (Skor: 20)

Jawaban:

Huruf miring digunakan untuk menuliskanjudul buku, nama majalah, atau nama surat kabar
yang dikutip dalam tulisan termasuk dalam daftar pustaka.

Contoh: Pusat Bahasa. 2011. Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa. Edisi Keempat
(Cetakan Kedua). Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

C. Jelaskan tiga dari dua belas cara penulisan angka dan bilangan berdasarkan PUEBI dan
sertakan juga dengan contoh yang orisinal. (Skor: 20)

Jawaban:

Berikut dapat saya sampaikan perihal tiga cara penulisan angka dan bilangan berdasarkan
PUEBI beserta contohnya

1. Penulisan bilangan pada awal kalimat tidak dapat dinyatakan dengan satu atau dua kata,
susunan kalimatnya diubah.

Contoh: Di lemari itu tersimpan 25 naskah kuno.

LANG6031 - Indonesian
2. Angka yang menunjukkan bilangan besar dapat ditulis sebagian dengan huruf supaya
lebih mudah dibaca

Contoh: Dia mendapatkan abntuan 250 juta rupiah untuk mengembangkan usahanya.

3. Bilangan pada awal kalimat ditulis dengan huruf

Contoh: Lima puluh siswa teladan mendapat beasiswa untuk kuliah di luar negeri.

LANG6031 - Indonesian

Anda mungkin juga menyukai