Anda di halaman 1dari 11

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal no 1-2

Menggambar model merupakan teknik yang sering dilakukan oleh seorang perupa. Saat menggambar
model diperlukan ketekunan dan ketelitian agar hasil yang dicapai sesuai dengan objek yang digambar.
Semua objek berupa benda mati maupun hidup dapat dijadikan sebagai model.

Menggambar model merupakan kegiatan yang diawali dengan menentukan objek model. Objek
model dapat berupa hewan, tumbuh-tumbuhan, manusia, dan kumpulan benda-benda yang
disusun sesuai dengan komposisi, proporsi, keseimbangan, dan irama yang baik sehingga gambar
memiliki satu kesatuan yang utuh.
Gambar model dengan objek alam benda biasa disebut dengan gambar bentuk. Gambar model
dengan objek alam benda dilakukan dengan cara mengamati langsung objek gambar sehingga
dapat diketahui struktur bentuk dan bidang gambarnya.
Objek gambar alam benda memiliki struktur bentuk dan bidang dasar yang berbeda. Bentuk-
bentuk objek gambar alam benda yaitu seperti bola, kubus, bujur sangkar, kerucut, dan tabung.
Struktur bidang gambar model (alam benda) dapat berupa bidang datar, melingkar, maupun
mengerucut. Struktur bentuk dan bidang tersebut memiliki kesan yang tidak sama apabila terkena
sinar.

1. Berdasarkan artikel di atas kegiatan yang di awali dengan menentukan objek model ialah .......
A. Melukis
B. Merangkai
C. Menggambar model
D. Semua benar
2. Bentuk bentuk objek gambar alam benda, kecuali.....
A. Kerucut
B. Persegi
C. Bola
D. Tabung
3. Perhatikan gambar berikut!

"Prosedur menggambar bentuk flora berikut ini yang benar adalah …."
A. gambar 3, gambar 2, gambar 4, gambar 1
B. gambar 3, gambar 2, gambar 4, gambar 1
C. gambar 3, gambar 2, gambar 4, gambar 1
D. gambar 1, gambar 3, gambar 4, gambar 2

4. Perhatikan poster berikut ini!

Isi poster di atas adalah...

A. kita harus turut andil dalam setiap kegiatan sosial


B. pekerja seni butuh uluran tangan kita dimasa pandemi sekarang ini
C. virtual Music Concert dalam rangka penggalangan dana untuk pekerja seni tradisional
D. poster diatas termasuk dalam cabang seni yaitu seni rupa

Bacalah teks tersebut untuk menjawab soal no 5-6

Musik daerah merupakan bagian dari kegiatan lain. Beberapa daerah di


Indonesia, bunyi-bunyian tertentu dianggap memiliki kekuatan yang dapat
mendukung kegiatan magis. Sehingga musik terlibat dalam upacara adat.
Contohnya upacara Merapu di Sumba menggunakan irama bunyi-bunyian untuk
memanggil dan menggiring kepergian roh ke pantai merapu (alam kubur). 

Lagu-lagu rakyat (folksongs) didaerah pedesaan banyak digunakan sebagai


media bermain anak-anak. Banyak lagu dijadikan nama permainan anak-anak.
Contohnya lagu Cublak-Cublak Suweng (Jawa Tengah), Ampar-Ampar Pisang
(Kalimantan), Ambil-ambilan (Jawa Barat), Tanduk Majeng (Madura), Sang
Bangau dan Pok Ame-Ame (Betawi).

5. upacara adat di Sumba menggunakan irama bunyi-bunyian untuk


memanggil dan menggiring kepergian roh ke pantai merapu (alam kubur)
disebut.....
A. Ngebabali
B. Merapu
C. Peusijuek
D. Tedak Siten
6. Lagu yang dijadikan permainan anak anak, kecuali....
A. Pok ame ame
B. Ambil ambilan
C. Ampar ampar pisang
D. Cuk Mak ilang

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal no 7– 8

Organ penggetar Dalam Teknik Vokal

Organ tubuh yang tergolong sebagai alat penggetar dalam menghasilkan suara adalah pita suara. Pita
suara berbntuk jaringan tenunan otot yang tipis dan elastis berwarna kekuningan. Jika disentuh udara
yang dihembuskan paru-paru, pita suara akan bergetar dan menghasilkan suara. Pita suara milik anak
laki-laki lebih panjang daripada milik anak perempuan. Inilah yang menyebabkan suara laki-laki lebih
rendah daripada suara perempuan. Pada laki-laki maupun perempuan, pada fase tertentu, pita suara
akan mengalami perubahan, sehingga suara pun akan mengalami perubahan. Biasanya perubahan ini
mengikuti usia
7. Organ tubuh yang tergolong sebagai alat penggetar dalam menghasilkan suara adalah......
A. Pita suara
B. Epiglogis
C. Laring
D. Diafragma
8. Pita suara berbentuk jaringan tenunan otot yang tipis dan elastis berwarna......
A. Kekuningan
B. Hijau
C. Semua salah
D. Kemerahan

Perhatikan gambar berikut untuk menjawab soal no 9- 12

9. Darimanakah asal daerah alat musik tradisional angklung......


A. Kalimantan Selatan
B. Sulawesi Utara
C. Jawa barat
D. Sumatera selatan
10. Bagaimanakah cara memainkan alat musik kecapi.....
A. Di tiup
B. Dipetik
C. Di goyang-goyangkan
D. Di pukul
11. Alat musik sasando berasal dari daerah......
A. Jawa tengah
B. Sumatera Utara
C. Papua
D. Nusa tenggara timur

12. alat musik tradisional khas Minangkabau, Sumatra Barat. Yang mana alat musik tiup ini terbuat
dari bambu tipis atau talang. Orang Minangkabau percaya bahwa bahan yang paling bagus
untuk dibuat saluang berasal dari talang untuk jemuran kain atau talang yang ditemukan hanyut
di sungai. Alat musik tersebut adalah......
A. Kecapi
B. Angklung
C. Sasando
D. Saluang

Bacalah teks tersebut untuk menjawab soal no 13- 15

Melansir dari situs Encyclopedia Jakarta, akordeon diciptakan pada 1822 oleh Christian Fried yang berasal
dari Jerman. Alat musik ini dipatenkan pada 1829 oleh Cyrill Demian. Secara perlahan, akordeon mulai
mendunia, banyak negara yang mulai mengenal alat musik ini, termasuk Indonesia dan khususnya
sumatera selatan.
alat musik yang sekilas mirip dengan piano ini merupakan alat musik tradisional yang berasal dari Sumatera
Selatan.
Cara menggunakan accordion yaitu dengan menggendongnya dibagian depan atau dada, meniup dan
menekan tombol-tombol sebagai not sesuai dengan nada yang ingin dikeluarkan.

13. Alat musik akordeon diciptakan pada tahun......


A. 1872
B. 1882
C. 1822
D. 1892
14. Alat musik akordeon di patenkan oleh......
A. Christian fried
B. Cristian sugiono
C. Cristoper Columbus
D. Cyrill Demian
15. Cara memainkan akordeon yaitu dengan......
A. Memetik
B. Meniup
C. Dipukul
D. Menggendong dibagikan depan atau dada, meniup dan menekan tombol

Bacalah teks tersebut untuk menjawab soal no 16 - 17


16. Pernyataan berikit ini yang paling betul dengan gambar kostum tari di atas adalah......
A. Tari blantek merupakan tari kreasi baru yang diangkat dari teater rakyat Betawi, yaitu
topeng blantek
B. Tari pendet merupakan tarian yang berfungsi untuk ritual keagamaan. Biasanya tarian
ini dibawakan oleh pasangan penari putri setelah penampilan tari rejang di halaman
Pura mengjadap ke arah suci atau pelinggih
C. Tari Pajoge adalah sejenis tarian yang berasal dari Sulawesi Selatan, baik Bugis
maupun Makassar. Tari Pajoge biasanya ditampilkan dalam istana atau kediaman
kalangan ningrat oleh gadis yang berasal dari kalangan rakyat biasa
D. Srimpi atau Serimpi adalah bentuk repertoar tari Jawa klasik dari tradisi kraton
Kesultanan Mataram dan dilanjutkan pelestarian serta pengembangan sampai
sekarang oleh empat istana pewarisnya di Surakarta dan Yogyakarta
17. Fungsi kostum pada tari yang benar, kecuali .....
A. Menghidupkan perwatakan penari didalam peranannya
B. Pembeda dengan tarian yang lain
C. Membantu keindahan gerak penari
D. Menghidupkan perwatakan penari didalam perannya sekaligus membantu keindahan gerak
tari
Bacalah teks tersebut untuk menjawab soal no 18 – 19!
Lagu Cuk Mak Ilang atau Cok Mak Ilang merupakan Lagu wajib daerah yang berasal
dari Palembang Provinsi Sumatra Selatan. Uniknya, masyarakat Melayu zaman dahulu, sering
menggunakan pantun untuk mengungkapkan perasaan kepada orang yang disukai. Lagu Cuk Mak Ilang
yang liriknya terbuat dari susunan pantun ini bermakna menyatakan perasaan kepada orang yang disukai.
18. Lagu cuk Mak ilang merupakan lagu wajib daerah yang berasal dari.....
A. Padang
B. Yogyakarta
C. Bandung
D. Palembang
19. Lagu cuk Mak ilang yang lirik nya terbuat dari susunan.....
A. Pantun
B. Puisi
C. Syair
D. Peribahasa

Setiap manusia mempunyai jangkauan suara berbeda-beda, kita dapat mengetahuinya salah satunya pada
alat musik piano berikut ini!

20. Rentang vokal bass ( suara rendah laki-laki) jangkauan nada didalam piano adalah........
A. C3-C5
B. E2-E4
C. C3-C5
D. F3-F5
Kunci jawaban:

1. C

2. b

3. D

4. C

5.b

6. D

7. A
8. a

9.c

10. B

11. D

12. D

13. C

14. D

15. D

16. A
17.d

18. D

19.b

20.b

Anda mungkin juga menyukai