Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN KONAWE UTARA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SD NEGERI 6 LANDAWE
Alamat : Desa Tambakua, Kecamatan Landawe, Kab.Konawe Utara

Pembelajaran : Tematik
Kelas : VI ( Enam )
SM : I ( Satu )
Waktu : 120 menit
TP : 2022/2023

Soal

I .Kerjakan soal berikut dengan memberi tanda silang ( X ) pada jawaban a, b, c,


dan d yang kamu anggap benar!

Muatan IPA
1. Perhatikan tabel berikut!
No. Nama Hewan
1 Burung elang
2 Domba
3 Ikan lele
4 Katak
5 Tokek
Hewan yang berkembang biak secara ovipar adalah nomor......
a. 1, 2 , dan 3 c. 2, 3, dan 5
b. 1, 3, dan 4 d. 2, 4, dan 5
2. Perhatikan Tabel berikut!
Nama Hewan Cara Berkembang Biak
1. Sapi A. Ovipar
2. Kura-kura B. Vivipar
3. Kelelawar C. Ovovivipar
4. Ikan hiu
Macan
5. Ikan mas
Pasangan hewan dengan cara perkembang biakannya yang benar
adalah.....
a. 1 – C, 2- A, dan 3-B c. 2- B, 4-C, dan 5- A
b. 2 – A, 3- B, dan 5- C d. 3- B, 4- C dan 5- A
3.Dari hewan-hewan berikut, yaitu kura-kura,bunglon,kuda laut,katak,dan
Ikan pari, yang berkembangbiak secara ovovivipar, yaitu......................
.................................................................................................................
4. Kelompokkan hewan-hewan berikut berdasrkan cara perkembangbiakannya!
Nama Hewan Nama Hewan
1. Ikan lele 6. Ayam
2. Kupu-kupu 7. Beruang
3. Belut 8. Orang Utan
4. Kucing 9. Ikan pari
5. Kuda laut 10.Lumba-lumba
5. a.Apa persamaan dari perkembang biakan burung elang dan kelelawar?
b.Apa perbedaan dari perkembangbiakan burung elang dengan kelelawar?
Muatan IPS KD 3.1

1. Negara yang di juluki lumbung padi dunia adalah negara .........


a. Malaysia c. Thailand
b. Singapura d. Brunei Darussalam

2. Berikut yang termasuk potensi perairan Laos adalah.......


a. Terumbu karang dan rumput laut
b. Ikan cakalang dan tuna
c. Ikan karper dan perch
d. Garam dan ikan perch
3. Persamaan kondisi geografis negara Indonesia dan negara Filipina adalah..
........................................................................................................................

4. Mengapa pertanian menjadi kegiatan ekonomi utama di beberapa negara


Di Asia Tenggara? Hubungkan jawabanmu dengan kondisi geografis negara
Tersebut!

5. Selain di bidang pertanian, kerja sama apa lagi yang dapat dila bkukan oleh
Negara-negara di Asia Tenggara? Jelaskan pendapatmu!

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.1

1. Laporan hasil pengamatan dapat dibuat berdasarkan.......


a. Pengalaman c. cerita
b. Rencana d. fakta

2. Simpulan merupakan ..... akhir dari uraian panjang suatu bacaan


Atau teks.
a. Opini c. ikhtisar
b. Fakta d. pendapat

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 3 da 4!

Ayah Dedi memelihara bebek di belakang rumahnya. Setiap hari, Dedi


Ikut membantu ayah untuk membrsihkan kandang bebek dan memberikan
Makan. Bebek milik ayah tampak sehat. Ayah memberikan vitamin dan vaksin
Secara teratur agar bebeknya memiliki daya tahan tubuh yang baik.

3. Pokok pikiran dari teks tersebut adalah..........


4. Simpulan dari teks laporan tersebut adalah......
5. Tuliskan cara membuat simpulan dari sumber teks!

Muatan PPKn KD 3.1

1. Berikut yang merupakan contoh penerapan sila keempat Pancasila


Adalah........
a. Mengumpulkan sumbangan untuk korban banjir
b. Tidak memaksakan pendapat ketika berdiskusi
c. Menghormati agama dan kepercayaan teman
d. Membagi tugas kelompok dengan adil

2. Berdasarkan sila keempat Pancasila, suatu masalah sebaiknya di


Selesaikan dengan cara.......................

3. Apa manfaat penerapan sila keempat Pancasila dalam kehidupan


Sehari – hari?

4. Tuliskan tiga contoh pengamalan sila keempat Pancasila dalam


Kehidupan sehari-hari!

5. Tuliskan tiga contoh pengamalan sila kelima Pancasila dalam kehidupan


sehari-hari!

Muatan SBdP KD 3.4

1. Alat bantu yang digunakan dalam teknik pembuatan patung


Adalah............
a. Cetakan c. palu
b. Pisau sudip d. pahat

2. Setelah membuat gambar sketsa, tahap selanjutnya dalam pembuatan


Patung adalah.......
a. Memilih bahan c. menentukan teknik pembuatan
b. Menggambar sketsa d. memamerkan patung yang sudah
Dibuat
3. Alat bantu yang digunakan dalam teknik memahat adalah........................
4. Contoh bahan yang dapat dipahat dalam pembuatan patung adalah.....
...................................................................................................................
5. Apa perbedaan teknik cetak tuang dan cetak tekan dalam pembuatan
Patung.
NS ( Nilai Semester ) Subtema 2
No. Muatan KD Nomor Soal Skor
1 IPA 3.1 1-5
2 IPS 3.1 1-5
3 Bhs Indonesia 3.1 1-5
4 PPKn 3.1 1-5
5 SBdP 3.4 1-5

Guru Kelas 6

= I WAYAN SULASA,S.Pd =
NIP. 19710502 200801 1 008

Anda mungkin juga menyukai