Anda di halaman 1dari 6

TUGAS ANALISA DATA KUANTITATIF

Nama : Nehemia Natalian C.


NPM : 20012167
Soal : Buatlah analisis hasil sesuai dengan kerangka konseptual dan hipotesis yang ada.

Kerangka Konseptual

H5
X1

H1

X2 H11 H6 H2
H12 H7 H10 Y
Z
H8 H13 H3
X3
H9 H14 H4

X4

H1 : Terdapat pengaruh secara langsung besarnya DP terhadap keputusan pembelian


H2 : Terdapat pengaruh secara langsung waktu mengangsur terhadap keputusan pembelian
H3 : Terdapat pengaruh secara langsung waktu realisasi terhadap keputusan pembelian
H4 : Terdapat pengaruh secara langsung potongan harga tunai terhadap keputusan pembelian
H5 : Terdapat pengaruh secara serempak dari besarnya DP, waktu mengangsur, waktu realisasi,
potongan harga tunai terhadap keputusan pembelian.
H6 : Terdapat pengaruh besarnya DP terhadap minat beli
H7 : Terdapat pengaruh waktu mengangsur terhadap minat beli
H8 : Terdapat pengaruh waktu realisasi terhadap minat beli
H9 : Terdapat pengaruh potongan harga tunai terhadap minat beli
H10 : Terdapat pengaruh minat beli terhadap keputusan pembelian
H11 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung besarnya DP terhadap keputusan pembelian melalui
minat beli
H12 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung waktu mengangsur terhadap keputusan pembelian
melalui minat beli
H13 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung waktu realisasi terhadap keputusan pembelian
melalui minat beli
H14 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung potongan harga tunai terhadap keputusan
pembelian melalui minat beli.
Model Summary
Model R R Square Adjusted R Std. Error of the Change Statistics
Square Estimate R Square F Change df1 df2 Sig. F Change
Change
a
1 .715 .512 .468 .23839 .512 11.785 4 45 .000

a. Predictors: (Constant), Potongan Harga tunai, Waktu Mengangsur, Waktu Realisasi, Besar DP

a
Coefficients
Model Unstandardized Coefficients Standardized t Sig. Correlations
Coefficients
B Std. Error Beta Zero-order Partial Part
(Constant) 1.216 .243 5.008 .000
Besar DP .069 .075 .140 .922 .361 .576 .136 .096
1 Waktu Mengangsur .191 .071 .339 2.693 .010 .556 .373 .281
Waktu Realisasi .105 .064 .200 1.640 .108 .500 .238 .171
Potongan Harga tunai .126 .062 .271 2.029 .048 .527 .289 .211
a. Dependent Variabel: Keputusan Pembelian

Model Summary
Model R R Square Adjusted R Std. Error of the Change Statistics
Square Estimate R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change
a
1 .674 .454 .406 .43855 .454 9.360 4 45 .000
a. Predictors: (Constant), Potongan Harga tunai, Waktu Mengangsur, Waktu Realisasi, Besar DP

a
Coefficients
Model Unstandardized Coefficients Standardized t Sig. Correlations
Coefficients
B Std. Error Beta Zero-order Partial Part
(Constant) 1.002 .447 2.242 .030
Besar DP .259 .137 .303 1.890 .065 .602 .271 .208
1 Waktu Mengangsur .122 .131 .124 .935 .355 .418 .138 .103
Waktu Realisasi .172 .118 .188 1.460 .151 .475 .213 .161
Potongan Harga tunai .197 .114 .244 1.724 .092 .536 .249 .190
a. Dependent Variabel: Minat Beli
Model Summary
Model R R Square Adjusted R Std. Error of the Change Statistics
Square Estimate R Square F Change df1 df2 Sig. F Change
Change
a
1 .735 .541 .489 .23373 .541 10.370 5 44 .000
a. Predictors: (Constant), Minat Beli, Waktu Mengangsur, Waktu Realisasi, Potongan Harga tunai, Besar DP

a
Coefficients
Model Unstandardized Coefficients Standardized t Sig. Correlations
Coefficients
B Std. Error Beta Zero-order Partial Part
(Constant) 1.350 .251 5.376 .000
Besar DP .103 .076 .210 1.360 .181 .576 .201 .139
1 Waktu Mengangsur .207 .070 .368 2.952 .005 .556 .407 .301
Waktu Realisasi .128 .064 .243 1.991 .053 .500 .288 .203
Potongan Harga tunai .152 .063 .327 2.421 .020 .527 .343 .247
Minat Beli -.133 .079 -.232 -1.676 .101 .339 -.245 -.171
a. Dependent Variabel: Keputusan Pembelian

Besarnya pengaruh tidak langsung harus dihitung dengan mengalihkan koefisien tidak langsungnya yaitu:
Besar DP model 1 x minat beli (0.140) x (-0.232) = -0.03248
Waktu Mengangsur model 1 x Minat Beli (0.339) x (-0.232)= -0.078648
Waktu Realisasi model 1 x Minat Beli (0.200) x (-0.232) = -0.0464
Potongan Harga Tunai model 1 x Minat Beli (0.271) x (-.232) = 0.062872
Analisis Data Berdasarkan Kerangka Konseptual dan Hipotesis yang ada.
Berdasarkan hasil data perhitungan tersebut menunjukkan bahwa:

H1 : Terdapat pengaruh secara langsung besarnya DP terhadap keputusan pembelian


H1 (Hipotesis 1) tidak diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan
lebih besar dari nilai probabilitas yaitu 0,361 > 0,05. Dapat dikatakan bahwa tidak terdapat
pengaruh secara langsung dan tidak signifikan antara besarnya DP terhadap keputusan
pembelian.

H2 : Terdapat pengaruh secara langsung waktu mengangsur terhadap keputusan pembelian


H2 diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih kecil dari nilai
probabilitas yaitu 0,010 < 0,05. Besarnya pengaruh secara langsung waktu realisasi terhadap
keputusan pembelian adalah 0.339. Maknanya terdapat pengaruh secara langsung dan
signifikan antara waktu mengangsur terhadap keputusan pembelian.

H3 : Terdapat pengaruh secara langsung waktu realisasi terhadap keputusan pembelian


H3 tidak diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.108 > 0,05. Dapat dikatakan bahwa tidak terdapat pengaruh secara
langsung dan tidak signifikan antara waktu realisasi terhadap keputusan pembelian.

H4 : Terdapat pengaruhsecara langsung potongan harga tunai terhadap keputusan pembelian


H4 diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih kecil dari nilai
probabilitas yaitu 0,048 < 0,05. Besarnya pengaruh secara langsung waktu realisasi terhadap
keputusan pembelian adalah 0.271. Maknanya terdapat pengaruh secara langsung dan
signifikan antara potongan harga tunai terhadap keputusan pembelian.

H5 : Terdapat pengaruh secara serempak dari besarnya DP, waktu mengangsur, waktu
realisasi, potongan harga tunai terhadap keputusan pembelian.
H5 ini dinyatakan diterima. Hal tersebut terlihat dari nilai F sebesar 11.785 dengan nilai
siginifikansi F. Change yang diperoleh sebesar 0,000 lebih kecil (<) dari nilai probabilitas
0,05. Dimana nilai R menunjukkan angka sebesar 0,715. Yang mana dapat dikatakan bahwa
secara serempak dan signifikan Besarnya DP, waktu mengangsur, waktu realisasi dan
potongan harga memberikan pengaruh sebanyak 71,5% terhadap keputusan pembelian.
Sedangkan 28,5% lainnya keputusan pembelian dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak
termasuk dalam penelitian.
H6 : Terdapat pengaruh besarnya DP terhadap minat beli
H6 tidak diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.065 > 0,05. Artinya tidak terdapat pengaruh yang signifkan antara
besarnya DP terhadap minat beli.

H7 : Terdapat pengaruh waktu mengangsur terhadap minat beli


H7 tidak diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.355 > 0,05. . Artinya tidak terdapat pengaruh yang signifkan antara
waktu mengangsur terhadap minat beli.

H8 : Terdapat pengaruh waktu realisasi terhadap minat beli


H8 tidak diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.151 > 0,05. . Artinya tidak terdapat pengaruh yang signifkan antara
waktu realisasi terhadap minat beli.

H9 : Terdapat pengaruh potongan harga tunai terhadap minat beli


H9 tidak diterima karena niliai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.092 > 0,05. . Artinya tidak terdapat pengaruh yang signifkan antara
potongan harga tunai terhadap minat beli.

H10 : Terdapat pengaruh minat beli terhadap keputusan pembelian


H10 tidak diterima karena nilai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.101 > 0,05. . Artinya tidak terdapat pengaruh yang signifkan antara
minat beli dengan keputusan pembelian/

H11 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung besarnya DP terhadap keputusan pembelian
melalui minat beli
H11 tidak diterima karena nilai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.181 > 0,05. Artinya besarnya DP tidak memiliki pengaruh yang
signifikan meskipun melalui variabel minat beli. Namun apa bila dilihat dari besaran
pengaruh tidak langsung secara tidak signifikan dari perhitungan koefisien beta pada
persamaan 1 besarnya DP 0,0140 dikalikan koefisien beta pada persamaan 2 minat beli -
0,232 adalah -0,03248.
H12 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung waktu mengangsur terhadap keputusan
pembelian melalui minat beli
H12 bisa saja diterima karena nilai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih kecil
dari nilai probabilitas yaitu 0.005> 0,05. Artinya waktu mengangsur memiliki pengaruh
secara tidak langsung dan signifikan melalui variabel minat beli. Bila dilihat dari besaran
pengaruh tidak langsung dari perhitungan koefisien beta pada persamaan 1 waktu
mengangsur 0,339 dikalikan koefisien beta pada persamaan 2 minat beli -0,232 adalah -
0.078648. jika dilihat dari nilai pengaruh secara langsung, nilai koefisien beta menunjukkan
angka 0,368 nilai ini lebih besar dari nilai pengaruh secara tidak langsung (0,368 > -
0,078648) ini menandakan bahwa sebenarnya waktu mengangsur memiliki pengaruh secara
langsung terhadap keputusan pembelian.

H13 : Terdapat pengaruhsecara tidak langsung waktu realisasi terhadap keputusan


pembelian melalui minat beli
H13 tidak diterima karena nilai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari
nilai probabilitas yaitu 0.053 > 0,05. Artinya besarnya DP tidak memiliki pengaruh yang
signifikan meskipun melalui variabel minat beli. Namun apa bila dilihat dari besaran
pengaruh tidak langsung secara tidak signifikan dari perhitungan koefisien beta pada
persamaan 1 waktu realisasi 0,200 dikalikan koefisien beta pada persamaan 2 minat beli -
0,232 adalah -0,0464.

H14 : Terdapat pengaruh secara tidak langsung potongan harga tunai terhadap keputusan
pembelian melalui minat beli.
H14 bisa saja diterima karena nilai signifikansi yang diperoleh dari perhitungan lebih kecil
dari nilai probabilitas yaitu 0.020> 0,05. Artinya waktu mengangsur memiliki pengaruh
secara tidak langsung dan signifikan melalui variabel minat beli. Bila dilihat dari besaran
pengaruh tidak langsung dari perhitungan koefisien beta pada persamaan 1 potongan harga
tunai 0,271 dikalikan koefisien beta pada persamaan 2 minat beli -0,232 adalah -0.062872.
jika dilihat dari nilai pengaruh secara langsung, nilai koefisien beta menunjukkan angka
0,327 nilai ini lebih besar dari nilai pengaruh secara tidak langsung (0,327 > -0,062872) ini
menandakan bahwa sebenarnya potongan harga tunai memiliki pengaruh secara langsung
terhadap keputusan pembelian.

Anda mungkin juga menyukai