Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO

DINAS PENDIDIKAN Kelas


PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL K-13
SEKOLAH DASAR
KECAMATAN BUNGKAL
Tahun Pelajaran 2022-2023
2
Mata Pelajaran : PAI BP SD : ………
Nama : ……………
Hari /tanggal : 10 Oktober 2022 Nilai :……….
Nomor : ……………
Waktu : 90 Menit TT Orang Tua : ………

Jawab soal-soal berikut!


1. Jujur kepada Allah swt dibuktikan dengan melaksanakan ibadah untuk …
a. mendapat hadiah b. mendapat pujian c. mengharap ridha Allah swt
2. Fatimah membeli pulpen di tokonya Pak Hasan. Ternyata kembalian yang
diberikan Pak Hasan lebih lima ratus rupiah. Sikap Fatimah sebaiknya … (Soal
HOTS)
a. pura-pura tidak tahu c. mengembalikan ke Pak Hasan
b. menembunyikan uangnya untuk jajan
3. Di bawah ini yang mencerminkan sikap jujur adalah…(Soal PGK : Jawaban
bisa lebih dari 1)
a. berkata apa adanya
b. sama antara ucapan dan tindakannya
c. berdusta untuk menutupi kesalahannya
4. Nabi Muhammad saw diberi julukan Al-Amin yang artinya …
a. tauladan yang baik b. dapat dipercaya c. nabi akhir zaman
5. Nabi Muhammad saw memiliki sifat maksum. Maksum artinya …
6. Saudagar wanita kaya yang tertarik kepada Nabi Muhammad Saw berkat
kejujurannya, lalu menikahinya bernama …
7. Sebutkan 2 manfaat berperilaku jujur!
a. ______________________________________________________
b. ______________________________________________________
8. Huruf yang digunakan dalam menulis kalimat dalam Al-Qur’an adalah …
a. jawa b. latin c. hijaiyah

9. Huruf ‫ ر‬tidak dapat dirangkai apabila terletak di … (Soal PGK : Jawaban bisa
lebih dari 1)
a. awal kata b. tengah kata c. akhir kata
10. Huruf sambung ‫ ـغـ‬memiliki bentuk asli …(Soal HOTS)

a. ‫خ‬ b. ‫ذ‬ c. ‫غ‬


11. Tempat keluarnya huruf saat membaca al-Qur’an disebut …

12. ‫ف ْو ٌر‬
ُ ‫غ‬
َ apabila disambung hurufnya menjadi …

13. Tuliskan huruf-huruf asli dari huruf sambung ‫ِح ْي ًما‬


‫! َر‬
_________________________________________________
14. Surat An-Nas adalah surat ke- … dalam Al-Qur’an dan terdiri dari … ayat
a. surat ke- 141 dalam Al-Qur’an dan terdiri dari 6 ayat
b. surat ke- 114 dalam Al-Qur’an dan terdiri dari 6 ayat
c. surat ke- 6 dalam Al-Qur’an dan terdiri dari 114 ayat
15. Perintah untuk selalu berlindung kepada Allah swt menunjukkan bahwa manusia
adalah makhluk yang … (Soal PGK : Jawaban bisa lebih dari 1)
a. terbatas kemampuannya b. sempurna c. lemah
16. Dua surat yang disebut sebagai al-Mu’awidzatain adalah … (Soal HOTS)
a. Surat an-Nas & surat al-Ikhlas c. Surat an-Nas & surat al-Lahab
b. Surat an-Nas & surat al-Falaq
17. An-Nas artinya …
18. Surat An-Nas tergolong surat …
19. Tulislah lafadz surat an-Nas ayat kelima!
_______________________________________________________________________
20. Ciptaan Allah swt dinamakan …
a. hasil b. makhluk c. khalik
21. Memurnikan ke-Esaan Allah disebut …. (Soal HOTS)
a. tauhid b. tajwid c. taqlid
22. Dengan mengamati manusia dan alam semesta, maka kita bisa membuktikan
(Soal PGK : Jawaban bisa lebih dari 1)…
a. Keberadaan Allah b. Kekuasaan Allah c. Kelemahan Allah

23. ‫ اَلْـ َخالِ ُق‬Artinya ...


24. Tujuan diciptakannya manusia adalah untuk … kepada Allah swt
25. Sebutkan 3 ciptaan Allah!
_______________________________________________________________
KISI-KISI DAN KUNCI JAWABAN PTS PAI KELAS 2
Tahun Pelajaran 2022-2023

No. Bentuk Kunci Jawaban


Pelajaran Kompetensi dasar Skor
Soal soal
1. Nabi 3.15 Memahami 1 PG 1 C
Muhamma kisah 2 PG 1 C
d SAW keteladanan 3 PGK 2 AB
Teladanku Nabi 4 PG 1 B
Muhammad 5 Isian 2 Terpelihara dari dosa
SAW 6 Isian 2 Khadijah
disayang Allah swt, disenangi
orang tua dan guru, punya
7 Uraian 4
banyak teman, dipercayai
orang lain, dll (kebijakan guru)
2. Asyik Bisa 3.1 Mengetahui 8 PG 1 C
Membaca huruf hijaiyah 9 PGK 2 AB
Al-Qur’an bersambung 10 PG 1 C
sesuai dengan 11 Isian 2 makhraj
makharijul 12
huruf
Isian 2 ‫غَ ُف ْو ٌر‬
13 Uraian 4 ‫َر ِح ي ًْم ا‬
3.2 Memahami 14 PG 1 B
pesan-pesan 15 PGK 2 AC
pokok 16 PG 1 B
QS. An-Nas dan 17 Isian 2 manusia
QS. Al ‘Asr 18 Isian 2 makiyah
19 Alladzii yuwaswisu fii
Uraian 4
shuduurinnaas
3. Allah SWT 3.5 Memahami 20 PG 1 B
Maha makna Asmaul 21 PG 1 A
Pencipta Husna: 22 PG 2 AB
Al-Quddus, 23 Isian 2 maha pencipta
As-Salam, dan 24 Isian 2 beribadah
Al-Khalik Manusia, hewan, tumbuhan,
25 Uraian 4 matahari, bulan, gunung dll
(kebijakan guru)
TOTAL SKOR 36

TOTAL BENAR
PENSKORAN X 100
TOTAL SKOR

Anda mungkin juga menyukai