Anda di halaman 1dari 2

PROTAP MENGHUBUNGI DOKTER SPESIALIS

RSI PKU MUHAMMADIYAH KAB.TEGAL

Nomor Dokumen : Nomor Revisi : Halaman :

RSI PKU MUHAMMADIYAH 1 1 dari 2


TEGAL

Tanggal terbit Ditetapkan oleh

STANDAR OPERASIONAL
PROSEDUR
Direktur

Pengertian Semua kegiatan untuk menghubungi dokter spesialis konsultan


yang dikehendaki oleh dokter radiologi agar dokter spesialis
radiologi dapat melakukan tindakan selanjutnya

Tujuan Untuk mengkomunikasikan tindakan yang akan diterima


selanjutnya kepada pasien dalam menegakkan diagnosa

Kebijakan
Kebijakan Pelayanan Radiologi RSI PKU Muhammadiyah Tegal
tentang segala tindakan yang berhubungan dengan penanganan
pasien dengan indikasi tertentu atau permintaan tertentu yang ada
keterkaitannya dengan hasil diagnosa agar berkonsultasi dengan
Dokter Spesialis Radiolog.
PROTAP MENGHUBUNGI DOKTER SPESIALIS
RSI PKU MUHAMMADIYAH KAB.TEGAL

Nomor Dokumen : Nomor Revisi : Halaman :

RSI PKU MUHAMMADIYAH 1 2 dari 2


TEGAL

Tanggal terbit Ditetapkan oleh

STANDAR OPERASIONAL
PROSEDUR
Direktur

Prosedur 1. Petugas Radiologi menghubungi dokter spesialis di Rumah


Sakit Muhammadiyah Tegal melalui telepon Rumah Sakit
atau HP Komunitas sesuai dengan daftar yang ada.
2. Mengkonsultasikan tindakan yang akan dilakukan
selanjutnya kepada pasien terkait dengan pemeriksaan
radiologi.
Unit Terkait 1. Instalasi Radiologi
2. Customer Service

Anda mungkin juga menyukai